Anda di halaman 1dari 44

ANALISIS SWOT

ANAIISA SW0T

metode analisis perencanaan strategis yang


digunakan untuk memonitor dan mengevaluasi
lingkungan perusahaan baik lingkungan eksternal
dan internal untuk suatu tujuan bisnis tertentu.
SWOT merupakan akronim dari kata: kekuatan
(strengths), kelemahan (weaknesses), peluang
(opportunities), dan ancaman (threats) dalam suatu
proyek atau suatu spekulasi bisnis.
SWOT adalah singkatan dari Strengths
(kekuatan), Weaknesses (kelemahan),
Opportunities (peluang), dan Threats (ancaman).
Analisis SWOT mengatur kekuatan, kelemahan,
peluang, dan ancaman utama Anda ke dalam
daftar yang terorganisir dan biasanya disajikan
dalam bilah kisi-kisi yang sederhana.
ANALISIS SWOT DAPAT DITERAPKAN DENGAN CARA MENGANALISIS DAN MEMILAH
BERBAGAI HAL YANG MEMENGARUHI KEEMPAT FAKTORNYA, KEMUDIAN
DIPETAKAN DALAM GAMBAR MATRIKS SWOT:
 kekuatan (strengths) yang mampu mengambil keuntungan
dari peluang (opportunities) yang ada,
 kelemahan (weaknesses) yang mencegah keuntungan dari
peluang (opportunities) yang ada, faktor negatif yang
mengurangi kekuatan Anda
 kekuatan (strengths) yang mampu menghadapi ancaman
(threats) yang ada, dan
 kelemahan (weaknesses) yang mampu membuat ancaman
(threats) menjadi nyata atau menciptakan sebuah ancaman
baru.
Strengths (kekuatan) dan Weaknesses (kelemahan) adalah berasal
dari internal perusahaan Anda. hal-hal yang dapat Anda kontrol
dan dapat berubah. Contohnya termasuk siapa yang ada di tim
Anda, paten dan properti intelektual Anda, dan lokasi Anda
Opportunities (peluang) dan Threats (ancaman) adalah hal eksternal
yang mempengaruhi bisnis atau hal-hal yang terjadi di luar
perusahaan Anda pada pasar yang lebih besar. Anda dapat
memanfaatkan peluang dan melindungi dari ancaman, tetapi
Anda tidak dapat mengubahnya. Contohnya termasuk pesaing,
harga bahan baku, dan tren belanja pelanggan
Kekuatan atau Strength adalah poin internal dan positif dari
perusahaan Anda. Ini adalah hal-hal yang berada dalam kendali
Anda.
Kelemahan adalah faktor negatif yang mengurangi kekuatan Anda.
Peluang adalah faktor eksternal dalam lingkungan bisnis Anda
yang cenderung berkontribusi pada kesuksesan bisnis.
Ancaman adalah faktor eksternal yang tidak dapat Anda
kendalikan
“KAJIAN 5 M”
Man
Material
Method
Money
Marketing
PENDAHULUAN
 Manajemen di butuhkan untuk pencapaian tujuan epektif-efisien
 Keberhasilan organisasi mencapai tujuan di dukung oleh pengeloaan factor2:
1. Man : Sumber daya Manusia
2. Material : alat /Sarpras yang di butuhkan dlm kegiatan
3. Method : Cara/sistem untuk mencapai tujuan
4. Money : Uang yg dibutuhkan u/ mencapai tujuan
5. Marketing : Pemasaran/pasar/tempat u/ menjual produc
 Pengelolaan yg seimbang dan baik dari ke-5 factor tsb ak/ memberikan
kepuasan kepada customer baik internal maupun eksternal
M 1 - MAN : SDM
M1 – Man /SDM yaitu ketenagaan, diantaranya:
1. Struktur Organisasi
2. Jumlah ketenagaan baik pwt/non pwt
3. KuaIifikasi ketenagaan
4. Gaya k0munikasi
M2 – MATERIAL / SARPRAS
Sarpras yaitu:
Peralatan dan fasilitas yang di gunakan dalam kegiatan
pelayanan kesehatan baik di tingkat ruangan maupun rumah sakit

Diantaranya:
1. Lokasi dan denah lokasi
2. Jumlah tempat tidur
3. SAK / Standar Askep
4. Sarana
5. AIkes
6. AIat tenun
7. Dst………..
M3 - METHOD
Data yang harus dikumpulkan pada Method
dinataranya :
1. Metode penugasan dlm manajemen Asuhan
keperawatan
2. Overan
3. Ronde Kep
4. Pengelolaan logistik dan obat
5. Discharge Planning
6. Supervisi
7. Dokumentasi
8. ………………..dst
M4 – MONEY / KEUANGAN

Pengumpulan data pada keuangan diantaranya :


1. Dana Operasional RS
2. Dana pengembangan SDM
3. Dana Pengembangan institusi
4. Reward berbasis kinerja
5. ………………………..dst
M5 – MARKETING / PEMASARAN

Data kajian marketing diantaranya:

1. Mutu pelayanan Kep


2. Mutu RS
3. ……………..dst
ANALISA SWOT?!
KAJIAN SITUASI
PENDAHULUAN
Kedua lingkungan dituntut untuk seimbang (balance)
agar proses kinerja dan pengelolaan berjalan
semaksimal mungkin.
MATRIK SWOT

KEKUATAN (STRENGHT) KELEMAHAN (WEAKNESS)

PELUANG (OPPORTUNITY) ANCAMAN (THREAT)


ADA DELAPAN LANGKAH YG TERLIBAT DALAM
MEMBUAT MATRIKS SWOT :
1. Tuliskan peluang eksternal
2. Tuliskan ancaman eksternal
3. Tuliskan kekuatan internal
4. Tuliskan kelemahan internal
5. Cocokkan kekuatan internal dg peluang eksternal dan
catat hasil strategi SO dlm sel yg ditentukan
6. Cocokkan kelemahan internal dg peluang eksternal
dan catat hasil strategi WO
7. Cocokkan kekuatan internal dg ancaman eksternal dan
catat hasil strategi ST dalam sel yg ditentukan.
8. Cocokkan kelemahan internal dg ancaman eksternal
dan catat hasil strategi WT dalam sel yg ditentukan.
SWOT Analysis Matrix

Biarkan kosong KEKUATAN KELEMAHAN


(Strength-S) (Weaknesses-W)
1 1
2 2
3 3

PELUANG STRATEGI SO/Agresif STRATEGI WO/Stabilitas


(Opportunity) Daftar kekuatan untuk Daftar untuk memperkecil
1 meraih keuntungan dari kelemahan dengan
peluang yang ada memanfaatkan dari peluang
2
yang ada
3 Gunakan kekuatan dengan Gunakan peluang utk
memanfaatkan peluang mengatasi kelemahan

ANCAMAN (Threats) STRATEGI STRATEGI


1 ST/diversifikasi WT/Defensive
Daftar kekuatan untuk Daftar kekuatan untuk
2 menghindari ancaman menghindari ancaman
3
Gunakan kekuatan utk Minimalkan kelemahan dan
menghindari ancaman hindari ancaman
PERMASALAHAN DAN KETERBATASAN
ANALISIS SWOT
1. Rentan terhadap penyalahgunaan dan
analisa yg dangkal karena hanya
menggunakan satu level analisis
2. Menghasilkan daftar yg panjang
3. Faktor yg sama dapat ditempatkan dlm dua
kategori karena perbedaan cara pandang
4. Tidak ada kewajiban utk menguji opini dg
data dan analisis
DASAR PEMIKIRAN YG DIGUNAKAN DLM UPAYA
MEMAKSIMALKAN HASIL ANALISIS SWOT DAN
MEMINIMLAKAN PERMASALAHAN DAN KETERBATASAN DI
ATAS :

1. Mengembangkan analisa aspek eksternal dan


internal secara mendalam dg melakukan analisa
pendahuluan pada tahap pengumpulan data.
2. Memberikan penilaian thd. Faktor- faktor
SWOT scr. Kuantitatif dg menggunakan bobot
dan rating.
3. Ketika melakukan analisis SWOT, cermati gap
antara situasi saat ini dan tren masa depan
MODEL BERIKUT YANG BERKAITAN DENGAN
SWOT ANALISIS

IFE & EFE Matrix (Internal & External Factor


Evaluation)
Matriks BCG model(Boston Consulting Group
Matrix)
Model matriks SPACE (Strategic Position and Action
Evaluation)
Model QSPM (Quantitative Strategic Planning
Matrix)
 dapat digunakan lebih lanjut agar hasil diagnosa
atas lingkungan bisa lebih akurat
IFE MATRIX (INTERNAL FACTOR EVALUATION)

Faktor Evaluasi Internal (IFE) matriks


adalah alat manajemen strategis untuk
audit atau mengevaluasi kekuatan dan
kelemahan utama dalam bidang fungsional
bisnis
MATRIKS IFE DIBUAT DENGAN
MENGGUNAKAN LIMA LANGKAH
1. Identifikasi Faktor Kunci Internal (Key internal
factors)  Disarankan untuk mengidentifikasi 10
sampai 20 faktor internal
2. Pemberian Bobot (Weights) -yang menunjukkan
derajat kepentingan :berkisar antara angka 0,00
sampai dengan 1,00 untuk setiap faktor.
3. Penetapan Skala  Peringkat untuk masing-masing
faktor, menggunakan rating pada skala dari 1 - 4.
Dengan kriteria: 1 berarti tidak baik,
2 kurang baik,
3 baik dan
4 sangat baik.
4. Kalkulasi bobot dan skala
Setelah matrik IFE terbentuk ( factor, bobot
dan skala telah ditetapkan) langkah
selanjutnya adalah mengalikan komponen
bobot dan skala penilaian.
5.Menjumlahkan Bobot dengan Skala penilaian
Langkah terakhir dalam membangun matriks
IFE adalah untuk menjumlahkan nilai
tertimbang untuk masing-masing faktor.
Hasil dari tahap ini adalah skor akhir.
MATRIK IFE
INTERPRETASI
Nilai skor tertimbang dalam contoh tersebut
adalah 2.79 lebih besar dari skor rata rata
2.5 (skor terendah 1 dan skor tertinggi 4
menghasilkan nilai tengah 2.5 yang akan
digunakan sebagai dasar penilaian).
Dapat disimpulkan perusahaan mempunyai
posisi kekuatan internal yang cukup kuat.
EFE MATRIX (EXTERNAL FACTOR EVALUATION)

 Faktor Evaluasi External (EFE) matriks adalah


alat manajemen strategis untuk audit atau
mengevaluasi kekuatan dan kelemahan utama
dalam bidang fungsional bisnis

 Inteprestasi hasil penilan ditafsirkan dengan


cara yang sama seperti pada contoh matrik IFE
MATRIK EFE
INTERPRETASI

Nilai skor tertimbang dalam contoh


tersebut adalah 2.46 lebih kecil/dibawah
skor rata rata 2.5 (skor terendah 1 dan
skor tertinggi 4 menghasilkan nilai tengah
2.5 yang akan digunakan sebagai dasar
penilaian).
Dapat disimpulkan perusahaan
mempunyai posisi bahwa faktor eksternal
dikatakan kurang mendukung.
PEMBUATAN SKALA PADA SUMBU KWADRAN SWOT
(MATRIX SPACE):
Dalam sumbu horisontal, bobot dimulai dari –4 (di
sumbu kelemahan) sampai dengan 4 (di Sumbu
kekuatan). Tanda minus untuk menyatakan
tanda bobot yang berlawanan dalam satu sumbu
horisontal
Dalam sumbu vertikal, bobot dimulai dari –4 (di
sumbu ancaman) sampai dengan 4 ( di sumbu
peluang). Tanda minus untuk menyatakan tanda
bobot yang berlawanan pada sumbu vertikal
MATRIK SPACE

Berbagai
Peluang
Kuadran I
Kuadran III
Strategi Agresif
Strategi Stabilitas

Kelemahan Kekuatan
Internal Internal
Kuadran II
Kuadran IV
Strategi Diverifikasi
Strategi Defensive

Berbagai Ancaman
KUADRAN I (STRATEGI AGRESIF)

Jika perusahaan atau institusi pada kuadran ini


merupakan situasi yang sangat
menguntungkan. Institusi tersebut memiliki
peluang dan kekuatan sehingga dapat
memanfaatkan peluang yang ada.
Strategi yang harus diterapkan dalam kondisi ini
adalah mendukung kebijakan pertumbuhan
yang agresif (growth oriented startegy)
KUADRAN II (STRATEGI DIVERSIFIKASI)
Perusahaan dan institusi pada posisi ini meskipun
menghadapi berbagai ancaman, perusahaan
masih memiliki kekuatan dari segi internal.
Strategi yang harus diterapkan adalah
menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan
peluang jangka panjang dengan cara strategi
yang diverifikasi baik produk atau pasar.
KUADRAN III (STRATEGI STABILITAS)

Perusahaan atau institusi menghadapi peluang


pasar yang sangat besar tetapi dipihak lain
menghadapi kendala atau kelemahan.
Fokus strategi perusahaan atau organisasi ini
adalah meminimalkan masalah-masalah
internal sehingga dapat merebut peluang
pasar yang lebih baik.
KUADRAN IV (STRATEGI DEFENSIVE)

merupakan situasi yang sangat tidak


menguntungkan, perusahaan atau
institusi ini menghadapi ancaman
dan kelemahan internal
PERHATIKAN

Anda mungkin juga menyukai