Anda di halaman 1dari 31

PENGELOLAAN SAMPAH

DENGAN PRINSIP 3R

ADITIA DIYAH SURYANTI


BIDANG PENGELOLAAN SAMPAH DAN
PENINGKATAN KAPASITAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN
DINAS LINGKUNGAN HIDUP
KABUPATEN REMBANG
PERATURAN DAERAH Nomor 1 Tahun 2019
KABUPATEN REMBANG
TENTANG
PENGELOLAAN SAMPAH

DINAS LINGKUNGAN HIDUP


KABUPATEN REMBANG 2
PASAL 1 (SAMPAH)
Sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia Pengelompokan sampah terdiri atas :
dan/atau proses alam yang berbentuk padat. a. sampah rumah tangga;
Sampah Spesifik adalah sampah yang karena sifat,
b. sampah sejenis sampah rumah tangga; dan
konsentrasi, dan/atau volumenya memerlukan
pengelolaan khusus. c. sampah spesifik.
Sampah Rumah Tangga adalah sampah yang berasal Sampah spesifik yang dimaksud adalah :
dari kegiatan sehari-hari dalam rumah tangga yang a. sampah yang mengandung B3;
sebagian besar terdiri dari sampah organik, tidak
b. sampah yang mengandung Limbah B3;
termasuk tinja dan sampah spesifik.
Sampah Sejenis Sampah Rumah Tangga adalah c. sampah yang timbul akibat bencana;
sampah rumah tangga yang berasal dari kawasan d. puing bongkaran bangunan;
komersial, kawasan industri, kawasan khusus, fasilitas e. sampah yang secara teknologi belum dapat
sosial, fasilitas umum, dan/atau fasilitas lainnya. diolah; dan/atau
f. sampah yang timbul secara tidak periodik.

Perda Nomor 1 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Sampah


3
0,38 kg/orang/hari
34%
Sampah tempo doeloe…

Bersahabat
dengan
Lingkungan
Sampah saat ini….

Tidak Bersahabat
dengan Lingkungan
Perlakuan
DIPISAH
DIKUBUR

DIBAKAR

DIBUANG KE
SUNGAI/KALI
KONDISI SAAT INI…

Kondisi sampah di TPA Landoh Kabupaten Rembang. Jumlah penduduk


646.477 jiwa pada tahun 2021. Pada tahun 2021 sampah masuk ke TPA
Landoh perhari rata – rata 36,20 ton/hari.
Dampak sampah

Penularan DBD

Gangguan Estetika

Pencemaran Air
Konflik Sosial Pencemaran Udara
Mengelola Sampah Paradigma Lama

DILAKUKAN WARGA DILAKUKAN PEMDA/PEMKOT

SUMBER KUMPUL TPS ANGKUT

PENGUMPULAN LANGSUNG
(DOOR-TO-DOOR)

Paradigma Lama : BUANG DI TPA


Kumpul – Angkut – Buang – LUPA DEH
Mengelola Sampah Paradigma Baru
. ..

KUMPUL
Pengolahan Sampah Pengolahan Sampah ANGKUT
Skala Rumah Tangga Skala Kawasan


PENGUMPULAN LANGSUNG
(DOOR-TO-DOOR)

Paradigma Baru :
Tempat Pengolahan Akhir
Kurangi – Penanganan yg Tepat
Pengelolaan Sampah
(UU 18 th 2008 tentang Pengelolaan Sampah)

adalah kegiatan yang sistematis, menyeluruh, dan


berkesinambungan yang meliputi pengurangan dan penanganan
sampah

Tujuan:
1.meningkatkan kesehatan masyarakat;
2.meningkatan kualitas lingkungan;
3.menjadikan sampah sebagai sumber daya.
ARAH PENGELOLAAN SAMPAH

PENGELOLAAN
GERAKAN 3R SAMPAH MANDIRI,
RAMAH LINGKUNGAN
DAN PRODUKTIF

PENGURANGAN JUMLAH SAMPAH

Jumlah Sampah ke TPS-TPA turun

Beban Lingkungan Berkurang


PRINSIP 3R
GERAKAN
GERAKAN 3R
3R
DALAM
DALAM
DALAMPENGELOLAAN
PENGELOLAANSAMPAH
PENGELOLAAN SAMPAH
SAMPAH

1. REDUCE : MENGURANGI TIMBULAN SAMPAH


2. REUSE : MEMANFAATKAN BARANG BEKAS
3. RECYCLE : MENDAUR ULANG SAMPAH

Tujuan :
• MEMINIMALKAN JUMLAH SAMPAH YANG DIBUANG KE LINGKUNGAN (AIR,
TANAH, UDARA)
• MEMAKSIMALKAN NILAI DAN POTENSI SAMPAH SEHINGGA DAPAT
DIDAYAGUNAKAN OLEH MASYARAKAT SECARA OPTIMAL
SEMOGA BERMANFAAT…

INFO LEBIH LANJUT :


BIDANG PENGELOLAN SAMPAH DAN PENINGKATAN KAPASITAS
PENGELOLAAN LINGKUNGAN
HP : 081 392 742 997 (ADITIA)
E-MAIL : dlhkabrembang@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai