Anda di halaman 1dari 13

MENDESAIN FORM

& DIALOG
LKT : LEMBAR KERJA
TAMPILAN
 Mrpk alat bantu didalam mendesain suatu form
dan dialog, baik berbasis:
– Text (TUI: Text Based User Interface)
– Gambar (GUI: Graphical User Interface)
 Bagian-bagian LKT:
– Nomor Lembar Kerja
– Bagian Tampilan
– Bagian Navigator
– Bagian Keterangan
FUNGSI MASING2 BAGIAN

 Nomor Lembar Kerja:


– untuk memberikan penomoran
berkaitan dgn sejumlah tampilan
yang ingin dibuat
– Dapat digunakan sebagai nomor
state pada model jaring semantik
 Bagian Tampilan:
– untuk menempatkan tools dan
teks yang ingin dimunculkan
FUNGSI MASING2 BAGIAN
 Bagian Navigator:
– Dapat digunakan untuk
memberikan penjelasan lebih
lanjut bagi user tentang
“Bagian Tampilan” yang dibuat
– Bagian ini boleh tidak
digunakan
 Bagian Keterangan:
– Dapat digunakan oleh designer
untuk memberikan penjelasan
bagi dirinya sendiri dan tidak
untuk diimplementasikan
– Dapat digunakan sebagai ruang
keterangan bagi user &
diimplementasikan
 
 
  NO:
 

Tampilan Navigasi
 

Keterangan
 
JARING SEMANTIK TAMPILAN

 Merupakan alat bantu bagi


pemrogram utk dapat bekerja dgn
banyak tampilan
 Jaring semantik terdiri atas:
– Lingkaran (node) : menjelaskan
window tampilan
– Anak panah (arrow) : menjelaskan
transisi dari satu node ke node yang
lain
 W1 adl no.LKT yang berisi window
untuk menu utama
– Menu utama: File, Edit, Help
– Sub menu File berisi: New, Save,
Close, print, Exit
 W2 adl no.LKT yg berisi window
dialog untuk sub menu File| Save
 W3: no.LKT yg berisi window dialog
untuk sub menu File| Print
 W4: no. LKT yg berisi window dialog
utk sub Print-Properties
 W5: no.LKT yg berisi window Help
CANCEL
W2

SAVE CTRL+S

new click
W1 POINTING MOUSE
W5
EXIT help

click
PRINT
W3 W4
CANCEL Ok / Cancel
PERLUNYA SHORTCUT
 Shortcut adalah cara yang lebih
cepat untuk menjalankan aplikasi
 Dalam desktop windows, shortcut
dapat megurangi menu yang
kurang teratur
 Shortcut pada desktop windows
biasanya diwakili oleh icon /
gambar yang sesuai
 Shortcut pada aplikasi dapat
mempersingkat pengaksesan fasilitas
tertentu, sebagai pengganti
pengaksesan fasilitas itu melalui menu
 Shortcut jenis ini biasanya merupakan
kombinasi tombol kontrol (CTRL, ALT
atau SHIFT)
 Shortcut pada aplikasi biasanya
diberikan karena merupakan fasilitas
yang sering digunakan
 Dalam banyak aplikasi windows,
shortcut biasanya merupakan
kombinasi tombol yang seragam
(konsisten)
 Misal : shortcut CTRL+C digunakan
untuk menyalin objek yang terpilih
pada clipboard dan CTRL+V untuk
menempelkannya lokasi yang
diinginkan
 Beberapa contoh shortcut
kombinasi tombol pada aplikasi
MS-Word :
 Shift+Tombol panah/Home/End :
memilih objek
 CTRL+O : membuka dokumen
 CTRL+S : menyimpan dokumen

Anda mungkin juga menyukai