Anda di halaman 1dari 26

SUBTE

MA 3
Menyayangi Tumbuhan
SD Bhitungka adalah sekolah
adiwiyata. Di SD Bhitungka terdapat
PB 1
beragam tumbuhan. Setiap Jumat
pagi mereka kerja bakti di sekolah.
Tahukah
kamu?

Bagaimana cara
merawat tanaman?

Kapan sebaiknya
menyiram
tanaman? Rajin
menyiramnya

Setiap pagi hari, karena Memberi pupuk


cocok dengan siklus
pertumbuhan alami
tanaman. Membersihkan
hama
Tahukah kamu tanaman
sirih merah?
Yuk baca teks di buku terpadu
tentang sirih merah hal : 92 lalu
bahas bersama pertanyaannya
bersama gurumu.
Bahas bersama Ayo Berlatih
Hal : 96
( 1-3 )
PB 2 Cara Merawat Tumbuhan

Penyiraman dilakukan pada pagi dan sore hari.


1. Penyiraman Penyiraman diperlukan untuk menyediakan air bagi
tanah untuk diserap tumbuhan.

Pangkaslah daun atau batang yang diperlukan.


Pemangkasan diperlukan untuk merapikan bentuk
2. Pemangkasan tumbuhan, merangsang tumbuhnya tunas baru, dan
untuk menghilangkan hama.

Hama adalah organisme pengganggu yang dapat


3. Pembersihan menimbulkan kerusakan tumbuhan. Berikan
Hama pestisida atau obat pembasmi hama pada tumbuhan
yang terserang hama agar hama tidak berkembang
biak.

4. Pupuk diberikan pada tumbuhan agar tumbuhan


Pemupukan dapat tumbuh dengan subur. Berikan pupuk dengan
dosis yang tepat.
Bahas bersama di buku Tematik
terpadu
hal : 100 ( 1 – 5 )
Hal : 103 ( 1 – 5 )
Entry Nilai MTK di Buku Mahir KD
3.2 Hal : 66 – 67 ( no. 3 – 7 )
(Point 30)
PB 3
Bahas bersama di
buku Mahir Tematik
B.Indo Hal : 69 & 70
Entry Nilai B. Indo
di buku Mahir
Tematik hal 73 - 74
KD 3.5
Hal : 73 ( 10 point )
Hal : 74 ( 6 point ) =
20 point
PB 4
Setiap anggota keluarga,
mempunyai hak dan
kewajiban.
Sesuatu yang kita
Apa itu Hak ? dapat setelah
melaksanakan
kewajiban.

Apa itu
Sesuatu yang
Kewajiban ?
harus kita
lakukan.
Tahukah kamu Tahukah kamu
apa kewajiban apa kewajiban
ayahmu ? ibumu ?
Lalu apa
kewajibanmu
sebagai anak ?
Kewajiban ayah : Kewajiban ibu :
Bertanggung Membantu ayah
jawab mencari mengurus urusan
nafkah keluarga.

Belajar dan
membantu
melakukan
pekerjaan
rumah.
Selain memiliki kewajiban,
seluruh anggota keluarga
juga memiliki hak. Contoh hak
ayah dan ibu yaitu
dihormati dan disayangi anak-
anak. Anak-anak juga
memiliki hak untuk disayangi
orangtuanya dan dicukupi
semua kebutuhannya.
Menjaga keseimbangan
hak dan kewajiban,
merupakan
pengamalan sila kelima
Pancasila
“Keadilan
sosial bagi seluruh rakyat
Indonesia”
Yuk bahas bersama Mahir Tematik
Hal : 81
Aktivitas 4 & 5
Entry Nilai PPKn Hal : 82 Aktivitas 6
( 1 – 5 ) point 5
Hal : 83 Aktivitas 7 ( 1 – 5 ) point 5
Total : 10
PB 5

Masih ingatkah kamu


tentang Hak dan Kewajiban?
Sekarang, yuk pasangkan tugas-tugas
berdasarkan peran anggota keluargamu.
KATA TANYA
Apa Menanyakan suatu objek

Dimana Menanyakan suatu tempat

Kapan Menanyakan waktu

Siapa Menanyakan subjek

Mengapa Menanyakan alasan

Menanyakan cara atau


Bagaimana proses
Mari mencoba membuat pertanyaan
berdasarkan gambar
1. Apa
…………………………………………………………
……………………………………………………
2. Dimana
…………………………………………………………
……………………………………………………
3. Kapan
…………………………………………………………
……………………………………………………
4. Siapa
…………………………………………………………
……………………………………………………
Yuk bahas bersama
Mahir Tematik Hal :
86 – 87

Anda mungkin juga menyukai