Anda di halaman 1dari 6

TUGAS

BAHASA
INDONESIA
silfia Nur tamrin
Konsep surat lamaran pekerjaan

Surat lamaran pekerjaan adalah surat yang berisi permohonan


seseorang untuk melamar suatu posisi pekerjaan di perusahaan,
yang biiasanya dilihat dari pengalaman kerja anda
Tujuan surat lamaran pekerjaan
Tujuannya adalah melamar melamar pekerjaan
menjadi karyawan dan mendapatkan posisi
sesuai dengan pengalaman.
Unsur-unsur surat lamaran pekerjaan

• identitas pelamar
• tujuan surat lamaran pekerjaan
• ampiran Persyaratan yang telah ditentukan
• penutup surat
• tanda tangan dan nama pelamar
Unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan
• bentuk surat standar
• menggunakan bahasa yang baik dan benar
• menggunakan kata yang sopan
• menggunakan kata pengantar yang jelas,
singkat, padat, informatif dan tepat sasaran
• menyampaikan maksud surat pada isi surat
• menggunakan kalimat permohonan pada
paragraf penutup
Contoh surat lamaran pekerjaan

Anda mungkin juga menyukai