Anda di halaman 1dari 19

PENYESUAIAN

ANGKA KREDIT ERA INTEGRASI


bagi pejabat fungsional (Guru, Pengawas
Sekolah, Pamong Belajar, dan Penilik)

Endang Rahayu Mudi Hastuti, M.Pd.

2023
INFORMASI TERKINI
1. Pengusulan Berkas Konvensional Guru, KS ataupun Pengawas Sekolah
Baik usulan baru maupun perbaikan Apelan sudah Tutup.
2. Penyampaian Hasil Penilaian berupa PAK atau HAPAK/ Belum Lolos,
Bertahap.
3. SIMPAKWAS, masih dalam proses VERVAL, Sekertariat terus menerus
mengupdate dan entry kondisi terkini pengusul.
4. Proses Verifikasi PAK, juga butuh waktu, Proses Asman Pejabat dll.
5. Untuk PAK yang belum bisa digunakan Kenaikan Pangkat Periode
Oktober 2023, maka nanti diintegrasi ke PAK Integrasi dan Konversi 2024
Semoga bisa periode 1 Februari 2024.
6. Untuk HAPAK/Apelan diintegrasikan ke PAK Integrasi.
Lanjutan
• Direktorat KS PS sedang menyusun Buku Saku PAK, tetapi belum Final
• Pengisian DISPAKATI untuk Pengawas IV/b ke atas oleh TIM
SEKERTARIAT karena Kewenangan Pusat.
• IV/a ke bawah Kewenangan Daerah
• Bulan September ini akan dilaksanakan Sosialisasi mengenai PAK
Integrasi dari DITJEN GTK, kepada Dinas Pendidikan dan Kantor
Kemenag Kabupaten Kota dan Provinsi se-Indonesia.
“Guru, Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah
selaku ASN Fungsional Ahli, Terkait dengan
Kenaikan Pangkat Jabatan mengalami perubahan
yaitu yang semula menggunakan DUPAK berganti
menjadi EVALUASI KINERJA yg dilakukan oleh
Pejabat Penilai Kinerja, pelaksanaannya bisa
secara periodik ataupun tahunan”
“Predikat Kinerja diperoleh melalui Evaluasi Kinerja secara
periodik, Konversi Predikat Kinerja ke dalam Angka Kredit dapat
dihitung secara proporsional berdasarkan periode penilaian yg
berjalan sepanjang terpenuhi ekspektasi.”
Penghitungan angka
a. Sangat Baik kredit dilakukan dengan
b. Baik mengkonversikan
c. Cukup/ butuh perbaikan predikat kinerja ke dalam
d. Kurang, dan angka kredit sesuai
e. Sangat Kurang. dengan Jenjang JF.
Berlaku mulai 1 Juli 2023
Kenaikan Pangkat melalui DUPAK dilaksanakan untuk KP
maksimal Periode Oktober 2023, ASN menilaikan Prestasi
kerjanya melalui pengajuan Dupak untuk masa penilaian
maksimal 31 Desember 2022, untuk yg menilaikan ke Pusat
melalui PO Box sekarang sudah ditutup. Berkas yang dinilai
maksimal CAP POS Tgl. 17 April 2023 Berdasar Surat Edaran dari
Dirjen GTK Tgl. 9 Maret 2023). Berkas yang Cap Pos nya melebihi
Tgl. 17 April 2023 semoga dikembalikan.
Bagaiamana MEKANISME
Kenaikan pangkat 1 (satu) tingkat lebih tinggi dapat diberikan
dan dipertimbangkan apabila telah memenuhi paling sedikit
Angka Kredit Kumulatif yang merupakan akumulasi dari Angka
Kredit tahunan dalam periode tertentu

Adalah akumulasi nilai Angka Kredit yang


harus dicapai oleh Pejabat Fungsional
sebagai salah satu syarat kenaikan pangkat
Bagaiamana Mengusulan KP?
“Usulan kenaikan pangkat disampaikan oleh PyB kepada PPK
berdasarkan pemenuhan Angka Kredit Kumulatif kenaikan
pangkat, dan kemudian PPK menetapkan kenaikan pangkat
berdasarkan pertimbangan Tim Penilai Kinerja PNS setelah
mendapatkan pertimbangan teknis Badan Kepegawaian Negara”
Pejabat Fungsional telah memenuhi
Angka Kredit Kumulatif untuk kenaikan Pejabat Fungsional yang memiliki
pangkat JF bersamaan dengan kenaikan penilaian kinerja dan keahlian yang
jenjang JF, maka dilakukan kenaikan luar biasa dalam menjalankan tugas JF
jenjang JF terlebih dahulu, dan dengan dapat diberikan penghargaan berupa
Angka Kredit yang sama dapat diusulkan kenaikan pangkat istimewa
kenaikan pangkat.
JIKA….
belum tersedia lowongan pada jenjang
jabatan, Pejabat Fungsional yang telah Kelebihan Angka Kredit Kumulatif
memenuhi Angka Kredit Kumulatif untuk kenaikan pangkat JF dapat
kenaikan pangkat dapat diberikan diperhitungkan kembali untuk kenaikan
kenaikan pangkat satu tingkat lebih pangkat selanjutnya sepanjang dalam
tinggi, dan tetap melaksanakan tugas JF jenjang yang sama
sesuai dengan jenjang JF
Pejabat fungsional dapat naik pangkat lebih
cepat jika memperoleh evaluasi kinerja dengan
predikat kinerja “sangat baik” secara terus
menerus yang dikonversikan menjadi angka
kredit sebesar 150% dikalikan koefisien angka
kredit tahunan.
Penyesuaian Angka Kredit
Berdasar Surat Dirjen Guru dan Tendik Kemdikbud Ristek
No. 5137/B/HK.04.01/2023 Tanggal 25 Agustus 2023
 Permen PAN No 1 Tahun 2023 bahwa penilaian angka kredit konversi
diberlakukan mulai 1 Januari 2023.
 PAK Konversi dapat dilaksanakan apabila seluruh AK Konvensional pejabat
fungsional telah disesuaikan ke dalam AK Integrasi.
 BKN telah menyusun aplikasi berbasis online (DISPAKATI) untuk penyesuaian
angka kredit konvensional ke angka kredit integrasi.
1. Pejabat fungsional (guru, PS, pamong belajar, & penilik)
harus menyesuaikan PAK Konvensional terakhirnya dengan
menggunakan aplikasi DISPAKATI paling lambat 31
Desember 2023.

2. Penyesuaian AK integrasi bagi pejabat fungsional


menggunakan PAK konvensional terakhir sampai dengan
31 Desember 2022.
3. Pelaksanaan Proses penyesuaian AK integrasi Pejabat Fungsional
Guru dan PS
 Tim Penilai pada KemdikbudRistek (Tim Penilai Pusat);
 Tim Penilai pada Kemenag yang membidangi pendidikan terkait (Tim Penilai Kementerian Agama);
 Tim Penilai pada Kanwil Kemenag (Tim Penilai Kantor Wilayah);
 Tim Penilai pada Kantor Kemenag (Tim Penilai Kantor Kementerian Agama);
 Tim Penilai pada Provinsi (Tim Penilai Provinsi);
 Tim Penilai pada Kabupaten/Kota (Tim Penilai Kabupaten/Kota); dan
 Tim Penilai Instansi Pusat di luar Kemdikbud Ristek dan Kemenag (Tim Penilai Instansi).

Pamong Belajar dan Penilik


 Tim Penilai pada KemdikbudRistek (Tim Penilai Pusat)
4. Pejabat yang berwenang menetapkan AK integrasi
Guru dan PS
 Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi atau pejabat lain yang ditunjuk setingkat eselon I
bagi :
a. guru dan pengawas sekolah ahli madya pangkat pembina tingkat I golongan ruang IV/b sampai
dengan guru dan pengawas sekolah ahli utama pangkat pembina utama golongan ruang IV/e di
lingkungan instansi pusat dan daerah; dan
b. guru ahli pertama pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan guru ahli utama
pangkat pembina utama golongan ruang IV/e yang diperbantukan pada sekolah Indonesia di luar
negeri.

 Direktur Jenderal pada Kementerian Agama yang membidangi pendidikan terkait guru dan pengawas
sekolah ahli madya, pangkat pembina golongan ruang IV/a di lingkungan Kementerian Agama.

 Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama bagi guru dan pengawas sekolah ahli muda pangkat
penata golongan ruang III/c sampai dengan guru dan pengawas sekolah ahli muda pangkat penata
tingkat I golongan ruang III/d di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama
4. Pejabat yang berwenang menetapkan AK integrasi
Guru dan PS
 Kepala Kantor Kementerian Agama bagi guru ahli pertama pangkat penata muda golongan ruang III/a
dan pangkat penata muda Tingkat I golongan ruang III/b di lingkungan Kantor Kementerian Agama

 Gubernur atau Kepala Dinas yang membidangi pendidikan sesuai kewenangannya bagi:
a. guru ahli pertama, pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan guru ahli madya,
pangkat pembina golongan ruang IV/a di lingkungan provinsi; dan
b. pengawas sekolah ahli muda, pangkat penata muda golongan ruang III/c sampai dengan
pengawas sekolah ahli madya, pangkat pembina golongan ruang IV/a di lingkungan provinsi.

 Bupati/Walikota atau Kepala Dinas yang membidangi pendidikan sesuai kewenangannya bagi:
a. guru ahli pertama, pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan guru ahli madya,
pangkat pembina golongan ruang IV/a di lingkungan Kabupaten/Kota; dan
b. pengawas sekolah ahli muda, pangkat penata muda golongan ruang III/c sampai dengan
pengawas sekolah ahli madya, pangkat pembina golongan ruang IV/a di lingkungan
Kabupaten/Kota..
4. Pejabat yang berwenang menetapkan AK integrasi
Guru dan PS
 Pimpinan instansi pusat atau pejabat lain yang ditunjuk bagi guru ahli pertama pangkat penata muda
golongan ruang III/a sampai dengan guru madya pangkat pembina golongan ruang IV/a di lingkungan
instansi pusat di luar Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi dan Kementerian
Agama

Pamong Belajar dan Penilik

 Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi atau pejabat lain yang ditunjuk setingkat
eselon I bagi:
a. pamong belajar ahli pertama, pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan pamong
belajar ahli ahli madya pangkat pembina utama muda golongan ruang IV/c; dan
b. penilik ahli pertama, pangkat penata muda golongan ruang III/a sampai dengan penilik ahli utama
pangkat pembina utama golongan ruang IV/e
5. PEMDA melalui Pejabat yang berwenang minimal setingkat
JPT Pratama yang membidangi SDM atau pejabat yang
berwenang minimal setingkat JPT Pratama yang
membidangi jabatan fungsional harus mengajukan user
aplikasi DISPAKATI ke Direktorat Jabatan ASN BKN dan
mengisi form online pada laman:
https://bit.ly/adminDISPAKATIDJASNBKN2023

Penetapan AK integrasi hasil penyesuaian digunakan sebagai


dasar Penilaian AK selanjutnya
endangrahayum@gmail.com
+62 813 2919 5608
https://sites.google.com/view/endangrahayu

Thanks !

Anda mungkin juga menyukai