Anda di halaman 1dari 7

DISIPLIN

Disiplin adalah bentuk tindakan


mematuhi dan melakukan sesuatu
sesuai dengan nilai-nilai dan aturan
yang dipercaya merupakan
tanggungjawabnya.

2
Tujuannya apa?
✗ Membantu dan mengembangkan penyesuaian diri
✗ Membuang kebiasaan buruk dalam diri seseorang
✗ Menciptakan keteraturan dalam diri seseorang
✗ Menciptakan prinsip agar seseorang dapat mencapai
sasaran tertentu dalam hidupnya

3
Jenis Tindakan
disiplin
 Disiplin terhadap
waktu
1. Disiplin terhadap
aturan

4
Apa saja manfaat disiplin?
✗ Membantu ✗ Membuat diri menjadi ✗ Memiliki kepekaan
menumbuhkan rasa pribadi yang dan kepedulian yang
percaya diri. berintegritas dan lebih baik dari yang
✗ Menumbuhkan sikap bertanggungjawab. lain.
patuh terhadap ✗ Melahirkan
aturan. kemampuan
✗ Menyebabkan sikap mengelola waktu dan
penyesuaian diri pola hidup dengan
menjadi lebih baik. baik.

5
THANK YOU

ANY QUESTION?
Disiplin adalah jembatan
antara
cita-cita dan
pencapaiannya

jim rohn

Anda mungkin juga menyukai