Anda di halaman 1dari 58

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN

BADAN PENGEMBANGAN SDM PERHBUNGAN


POLITEKNIK TRANSPORTASI DARAT INDONESIA-STTD

DASAR
OLEH :
Ir. MUHARDONO, MM.
FASILITAS OPERASI KA

BEKASI, 23 JULI 2020


SUSUNAN PRESENTASI

REGULASI

PERATURAN MENTERI

PERALATAN PERSINYALAN

PERALATAN TELEKOMUNIKASI

PERALATAN INSTALASI LISTRIK

PENUTUP

2
A
REGULASI

3
REGULASI BIDANG PERKERETAAPIAN

UNDANG-UNDANG
UU NO. 23 TAHUN 2007 TENTANG PERKERETAAPIAN

2 PERATURAN PEMERINTAH
PP. NO.6/2017 TENTANG PERUBAHAN ATAS PP NO. 56
PP NO. 61/2017 TENTANG PERUBAHAN ATAS PP NO.
TAHUN 2009 TENTANG PENYELENGGARAAN 72 TAHUN 2009 TENTANG LALU LINTAS DAN
PERKERETAAPIAN ANGKUTAN KERETA API

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN


PM. 44 TAHUN 2018 TENTANG PM. 45 TAHUN 2018 TENTANG PERSYARATAN PM. 55 TAHUN 2018 TENTANG
PERSYARATAN TEKNIS TEKNIS TELEKOMUNIKASI PERSYARATAN TEKNIS INSTALASI
PERSINYALAN PERKERETAAPIAN PERKERETAAPIAN LISTRIK PERKERETAAPIAN

4
REGULASI PERKERETAAPIAN

PRASARANA
UU No. 23/2009
FASILITAS PENGOPERASIAN KA PERALATAN PERSINYALAN
• JALUR KA • PERALATAN PERSINYALAN • SINYAL
• STASIUN KA • PERALATAN TELEKOMUNIKASI • TANDA
• FASILITAS PENGOPERASIAN KA • INSTALASI LISTRIK • MARKA

PP No. 56/2009
PERALATAN SINYAL TANDA MARKA
PERSINYALAN • PERALATAN DALAM • MARKA BATAS, MARKA SINYAL, MARKA • SUARA, CAHAYA, BENDERA
• SINYAL RUANGAN PENGINGAT MASINIS, MARKA ATAU PAPAN BERWARNA.
• TANDA • PERALATAN LUAR RUANGAN KELANDAIAN, MARKA LENGKUNG DAN
• MARKA MARKA KILOMETER

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 5


B
PERATURAN MENTERI

6
REGULASI PERKERETAAPIAN PM. No.121/2017

PM. 121 Tahun 2017

BAB 2 BAB 3 BAB 4 BAB 5


BAB I
Prinsip Lalu lintas Kereta Sistem Pengoperasian Kereta Standar Operasi Ketentuan
Ketentuan Umum
Api Api Prosedur Penutup

Pengaturan dan  Pengaturan dan Pengendalian Perjalanan KA dilakukan oleh :


Pengendalian 1. Petugas Pengatur Perjalanan KA dan Petugas Pengendali Perjalanan KA.
Perjalanan KA 2. Petugas Pengendali Operasi Kereta Api Terpusat
 Setiap pengaturan pengendalian wajib direkam

Sistem  Sistem Pengoperasian Sarana Kereta Api dibedakan menjadi


Pengoperasian a) Manual dengan masinis tanpa perangkat pembantu;
Sarana Kereta b) Manual dengan masinis dilengkapi dengan perangkat pembantu;
Api c) Semi otomatis dengan masinis;
d) Otomatis dengan awak sarana tanpa masinis; atau
e) Otomatis tanpa awak sarana.

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 7


REGULASI PERKERETAAPIAN Ketentuan Umum
PRASARANA PERKERETAAPIAN
JALUR KERETA API, STASIUN KERETA API, DAN FASILITAS OPERASI
KERETA API AGAR KERETA API DAPAT DIOPERASIKAN
FASILITAS PENGOPERASIAN KERETA API
SEGALA FASILITAS YANG DIPERLUKAN AGAR KERETA API DAPAT
DIOPERASIKAN
PERSYARATAN TEKNIS
KETENTUAN TEKNIS YANG MENJADI STANDAR SPESIFIKASI TEKNIS
PRASARANA ATAU SARANA PERKERETAAPIAN
SPESIFIKASI TEKNIS
PERSYARATAN UMUM, UKURAN,KINERJA, DAN GAMBAR TEKNIS
PRASARANA ATAU SARANA PERKERETAAPIAN
PERALATAN PERSINYALAN PERKERETAAPIAN
FASILITAS OPERASI KERETA API YANG BERFUNGSI MEMBERI PETUNJUK ATAU ISYARAT
BERUPA WARNA, CAHAYA ATAU INFORMASI LAINNYA DENGAN ARTI TERTENTU
Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 8
REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

SINYAL

PERSYARATAN
TEKNIS
PERSINYALAN
PERKERETAAPIAN

MARKA TANDA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 9


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

SINYAL

CTS/CTS
PERSYARATAN
TEKNIS
PERSINYALAN
PERKERETAAPIAN

MARKA TANDA

PERLINTASAN PERALATAN PERINGATAN


DINI
SEBIDANG PERSINYALAN BENCANA

SKKO

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 10


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 11


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

OTOMATIS
TANPA
SEMI MASINIS
OTOMATIS ATAU
MANUAL DENGAN AWAK
DENGAN MASINIS SARANA
MASINIS
DILENGKAPI
MANUAL DENGAN
DENGAN PERANGKAT
MASINIS
TANPA PEMBANTU
PERANGKAT
PEMBANTU

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 12


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

Station
Interlocking

Track Wayside
Circuit Signal

Point
Machine

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 13


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 14


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 15


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 16


REGULASI PERKERETAAPIAN PM 44/2018

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 17


STRUKTUR PM 45 TAHUN 2018

BAB I
KETENTUAN UMUM

PERATURAN MENTERI BAB II


PERHUBUNGAN PERSYARATAN TEKNIS PERALATAN
TELEKOMUNIKASI
NOMOR 45 TAHUN 2018 PERKERETAAPIAN

BAB III
PENGENDALIAN DDAN
PENGAWASAN

18
BAB i KETENTUAN UMUM

Berisi definisi mengenai perkeretaapian diantaranya:


NO ISTILAH KETERANGAN
1. Perkeretaapian Satu kesatuan sistem yang terdiri atas prasarana, sarana dan SDM serta norma, kriteria,
persyaratan dan prosedur untuk penyelenggaraan transportasi kereta api

2. Kereta Api Sarana perkeretaapian dengan tenaga gerak baik berjalan sendiri maupun dirangkaikan
dengan sarana lainnya

3. Prasarana Perkeretaapian Jalur kereta api, stasiun kereta api dan fasilitas operasi kereta api agar kereta api dapat
dioperasikan

4. Sarana Perkeretaapian Kendaraan yang dapat bergerak di jalan rel


5. Fasilitas Pengoperasian Segala fasilitas yang diperlukan agar kereta api dapat dioperasikan
6. Peralatan telekomunikasi Berfungsi menyampaikan informasi dan/atau komunikasi bagi kepentingan operasi,
Perkeretaapian keamanan, keselamatan dan sistem layanan penumpang kereta api

7. Penyelenggara Prasarana Pihak atau badan usaha yang menyelenggarakan prasarana perkeretaapian
Perkeretaapian

8. Penyelenggara Sarana Pihak atau badan usaha yang mengusahakan sarana perkeretaapian
Perkeretaapian
BAB II PERSYARATAN TEKNIS PERALATAN TELEKOMUNIKASI

A. OPERASI KERETA API


1. KOMUNIKASI
B. PEMERIKSAAN DAN PERAWATAN
SUARA
C. KONDISI DARURAT

PERALATAN
TELEKOMUNIKASI
PERKERETAAPIAN
1.A. SCADA
2.B. PENGENDALIAN KA
2. KOMUNIKASI 3.C. PERINGATAN DINI
DATA
4.D. KAMERA PEMANTAU
5.E. INFORMASI PENUMPANG
PERALATAN TELEKOMUNIKASI

PESAWAT
TELEPON

PENUNJUK LAYAR
WAKTU TAMPILAN

PERALATAN
TELEKOMUNIKASI PEREKAM
PROTEKSI SUARA /
DATA

CATU DAYA TRANSMISI

21
STRUKTUR PM 50 TAHUN 2018

PM. 50 Tahun 2018

BAB I BAB II BAB III


KETENTUAN PERSYARATAN TEKNIS INSTALASI PENGENDALIAN DAN
UMUM LISTRIK PENGAWASAN

22
BAB I: KETENTUAN UMUM

Berisi definisi mengenai perkeretaapian diantaranya:


NO ISTILAH KETERANGAN

1. Perkeretaapian Satu kesatuan sistem yang terdiri atas prasarana, sarana dan SDM serta norma,
kriteria, persyaratan dan prosedur untuk penyelenggaraan transportasi kereta
api

2. Kereta Api Sarana perkeretaapian dengan tenaga gerak baik berjalan sendiri maupun
dirangkaikan dengan sarana lainnya
3. Prasarana Perkeretaapian Jalur kereta api, stasiun kereta api dan fasilitas operasi kereta api agar kereta api
dapat dioperasikan
4. Sarana Perkeretaapian Kendaraan yang dapat bergerak di jalan rel

5. Fasilitas Pengoperasian Segala fasilitas yang diperlukan agar kereta api dapat dioperasikan

6. Instalasi Listrik Perkeretaapian Berfungsi untuk menggerakkan kereta api bertenaga listrik, memfungsikan
peralatan persinyalan dan telekomunikasi kereta api

7. Penyelenggara Prasarana Pihak atau badan usaha yang menyelenggarakan prasarana perkeretaapian
Perkeretaapian

8. Penyelenggara Sarana Pihak atau badan usaha yang mengusahakan sarana perkeretaapian
Perkeretaapian

23
C
PERALATAN PERSINYALAN

24
PERENCANAAN PERSINYALAN KA

STANDAR
TEKNIS
(PM)

SPESIFIKASI PERSINYALA DED/BED


TEKNIS N KA

GAMBAR
TEKNIS

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 25


PERENCANAAN PERSINYALAN KA

STANDAR
TEKNIS
(PM)

AS BUILD DED/BED
DRAWING

PERSINYALAN
KA

SHOP GAMBAR
DRAWING TEKNIS

SPESIFIKASI
TEKNIS

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 26


SISTEM PERSINYALAN KA

ELEKTRIK DALAM MEKANIK DALAM


RUANGAN RUANGAN
• INTERLOCKING • INTERLOCKING
• PANEL PELAYANAN • PESAWAT BLOK

LUAR RUANGAN LUAR RUANGAN Station


• PERAGA SINYAL
• PENGGERAK WESEL
• PERAGA SINYAL
• PENGGERAK WESEL
Interlocking
• PENDETEKSI SARANA

Track Wayside
Circuit Signal

Point
Machine

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 27


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

PERAGA SINYAL

PENGGERAK
WESEL

MEDIA
TRANSMISI

PENDETEKSI
SARANA

CATU DAYA

INTERLOCKING

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 28


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

FUNGSI

PERSYARATAN
TEKNIS
JENIS
1. OPERASI
2. MATERIAL
PERSYARATAN/
STANDAR TEKNIS
(PM 44/2018)

PERSYARATAN PERSYARATAN
PEMASANGAN PENEMPATAN

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 29


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 30


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 31


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 32


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 33


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 34


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 35


STANDAR DAN SPESIFIKASI TEKNIS PERSINYALAN KA

Ditjen Perkeretaapian – Kementerian Perhubungan RI 36


D
PERALATAN TELEKOMUNIKASI

37
PERALATAN TELEKOMUNIKASI

PESAWAT
TELEPON

PENUNJUK LAYAR
WAKTU TAMPILAN

PERALATAN
TELEKOMUNIKASI PEREKAM
PROTEKSI SUARA /
DATA

CATU DAYA TRANSMISI

38
LANJUTAN

Pesawat Telepon
Digunakan untuk komunikasi operasi kereta api, antara
lain :
1. Komunikasi antar PPKA
2. Komunikasi PPKA dengan Penjaga pintu perlintasan
3. Komunikasi petugas pusat kendali dengan PPKA dan
masinis
4. Komunikasi untuk kegiatan langsiran kereta api

39
LANJUTAN

Layar Tampilan
Digunakan untuk menampilkan informasi sesuai
kebutuhan dan peruntukannya

40
LANJUTAN

Perekam Suara / Data


Digunakan untuk merekam semua informasi suara atau
data yang digunakan untuk berkomunikasi

41
LANJUTAN

Catu Daya
Digunakan untuk menyuplai tenaga listrik secara terus
menerus untuk peralatan telekomunikasi, terdiri dari :
1. Catu daya utama
2. Catu daya darurat
3. Catu daya cadangan

42
LANJUTAN

Proteksi
Merupakan sistem pengamanan peralatan
telekomunikasi dari pengaruh petir, induksi
elektromagnetik dan tegangan atau arus lebih, terdiri
dari :
1. Proteksi internal
2. Proteksi eksternal
3. Pentanahan

43
PERALATAN TRANSMISI

KABEL METAL

KABEL SERAT OPTIK

KABEL KOAKSIAL

RADIO POINT TO POINT


TRANSMISI
RADIO TRUNKING

GSM-R
TANPA KABEL
LTE-R

WLAN/WIFI

KOMUNIKASI SATELIT

44
LANJUTAN

Kabel Tembaga Kabel Serat Optik

Kabel Koaksial

45
LANJUTAN

46
GSM-R

47
LANJUTAN

48
E
PERALATAN INSTALASI LISTRIK

49
BAB II: PERSYARATAN TEKNIS INSTALASI LISTRIK

A. Instalasi Listrik 1. Catu Daya Arus Bolak-balik


Arus Bolak-balik 2. Sistem Transmisi Aliran Atas
(Catenary System)
(AC)

PERSYARATAN TEKNIS
INSTALASI LISTRIK
1. Catu Daya Arus Searah
2. Sistem Transmisi
B. Instalasi Listrik a. Aliran Atas (Catenary
Arus Searah (DC) System)
b. Aliran Bawah (Third rail
System)

50
BAB II: PERUBAHAN DARI PM 12/2011

PERUBAHAN PERSYARATAN TEKNIS

Penambahan Persyaratan Desain :


sesuai dengan spesifikasi desain yang mengacu ke standar internasional atau nasional
tertentu

Penambahan Persyaratan Teknis Transmisi Listrik :


1.1. Aliran Atas yang sebelumnya menggunakan jenis trolley wire saja, ada
penambahan jenis rail conductor.
2.2. Aliran Bawah penambahan jenis transmisi menggunakan rel tambahan
atau third rail.

51
SISTEM INSTALASI LISTRIK DC

52
KONFIGURASI CATU DAYA

PANEL PENERIMA

PERALATAN PENURUN
TEGANGAN
PERALATAN PENYEARAH

PERALATAN DC

53
CONTOH PERALATAN CATU DAYA

54
CONTOH PERALATAN TRANSMISI
Transmisi aliran bawah (Third Rail) Transmisi aliran atas (jenis trolley wire)

LRT SUMATERA SELATAN MRT JAKARTA

55
CONTOH PENGENDALI JARAK JAUH

56
BAB III : PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN

Direktur Jenderal berwenang melaksanakan pengawasan dan pengendalian

Pengendalian dilakukan melalui kegiatan pemberian arahan , bimbingan ,


supervisi, pelatihan perizinan, sertifikasi dan bantuan teknis.

Pengawasan dilakukan melalui kegiatan pemantauan dan evaluasi serta


melakukan tindakan korektif

Pengendalian dan pengawasan dilaksanakan oleh unit di lingkungan


Direktorat Jenderal sesuai dengan tugas dan tanggung jawab

Hasil pengawasan dijadikan pertimbangan dalam penyusunan kebijakan

57
DIRECTORATE GENERAL OF RAILWAYS - MOT
TERIMA KASIH

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN RI
BADAN PENGEMBANGAN SDM PERHUBUNGAN
POLITEKNIK TRANSPORTASI DARAT INDONESIA-STTD

Anda mungkin juga menyukai