Anda di halaman 1dari 31

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET,

DAN TEKNOLOGI

Permendikbudristek 46/2023:
Pencegahan dan Penanganan
Kekerasan di Lingkungan
Satuan Pendidikan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


VISI KEMENDIKBUDRISTEK TUGAS DAN FUNGSI PUSPEKA MANDAT PUSPEKA
PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 28
Pasal
“ Mewujudkan Indonesia
Maju yang berdaulat,
301-305
TAHUN 2021 TENTANG ORGANISASI
DAN TATA KERJA KEMENDIKBUDRISTEK

mandiri, dan TUGAS:


berkepribadian melalui Melaksanakan penyiapan kebijakan teknis
terciptanya Profil Pelajar dan pelaksanaan di bidang penguatan
Pancasila yang bernalar karakter. Mandat Puspeka
kritis, kreatif, mandiri, FUNGSI 1. Penguatan Karakter melalui Profil
beriman, bertakwa :1. Penyiapan kebijakan teknis di bidang Pelajar Pancasila;
kepada Tuhan YME, dan penguatan karakter; 2. Pencegahan Isu Kekerasan: Anti
2. Pelaksanaan penguatan karakter; Intoleransi, Anti Perundungan, dan
berakhlak mulia, 3. Koordinasi dan fasilitasi pelaksanaan
bergotong-royong, dan penguatan karakter;
Anti Kekerasan Seksual; dan
berkebinekaan global.
“ 4. Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan di 3. Penguatan Inklusivitas dan
bidang penguatan karakter; dan Kebinekaan.
5. Pelaksanaan urusan ketatausahaan Pusat.

SDM yang unggul merupakan pelajar sepanjang hayat yang memiliki kompetensi global
dan berperilaku sesuai dengan nilai-nilai Pancasila
(Permendikbudristek No. 13 Tahun 2022 tentang Rencana Strategis Kemendikbudristek)
Pedoman Standar dan Template Presentasi
#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
Latar Belakang Masalah

Merdeka Belajar
Langkah untuk mentransformasi pendidikan
demi terwujudnya Sumber Daya Manusia
(SDM) Unggul Indonesia yang memiliki Profil
Pelajar Pancasila

Mewujudkan lingkungan satuan pendidikan


aman, nyaman, dan merdeka dari kekerasan,
termasuk perundungan, intoleransi, dan
kekerasan seksual, serta menjunjung tinggi
keragaman dan inklusivitas

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


Dunia pendidikan di Indonesia sedang menghadapi banyak tantangan

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 4


Kita sedang berada dalam situasi darurat kekerasan di lingkungan
pendidikan

Pada tahun 2022, pengaduan yang masuk ke 34,51% peserta didik (1 dari 3) berpotensi
KPAI pada perlindungan khusus anak, dengan mengalami kekerasan seksual (Asesmen
kategori tertinggi:
● anak korban kejahatan seksual, Nasional, Kemendikburistek, 2022)
● anak korban kekerasan fisik dan/atau psikis,
● anak korban pornografi dan cyber crime,

sebesar 2.133 kasus. 26,9% peserta didik (1 dari 4) berpotensi


(KPAI, 2022) mengalami hukuman fisik (Asesmen Nasional,
Kemendikburistek, 2022)

20% anak laki-laki dan 25,4% anak perempuan


usia 13-17 tahun mengaku pernah mengalami
satu jenis kekerasan atau lebih dalam 12 bulan 36,31% peserta didik (1 dari 3) berpotensi
terakhir (SNPHAR, KPPPA, 2021) mengalami perundungan (Asesmen Nasional,
Kemendikburistek, 2022)

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 5


Kekerasan pun disorot oleh pemimpin dunia lainnya sebagai isu prioritas
yang harus segera diatasi

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan


(Sustainable Development Goals):

Target 16: Perdamaian, Keadilan dan Kelembagaan yang tangguh

16.1. Secara signifikan mengurangi segala bentuk kekerasan dan


terkait angka kematian dimanapun.

16.2. Menghentikan perlakuan kejam, eksploitasi, perdagangan, dan


segala bentuk kekerasan dan penyiksaan terhadap anak.

16.3. Menggalakkan negara berdasarkan hukum di tingkat nasional dan


internasional dan menjamin akses yang sama terhadap
keadilan bagi semua.

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 6


Untuk itu, beberapa tahun terakhir kita melibatkan berbagai pihak untuk
merancang sebuah regulasi yang menyeluruh untuk mencegah dan
menangani kekerasan di satuan pendidikan

Mencegah Membantu dan ● Mencakup bentuk


terjadinya: memperkuat satuan & jenis kekerasan
Kekerasan fisik, pendidikan dalam yang baru (daring,
psikis, seksual, menangani kasus- psikis, dll)
perundungan, kasus kekerasan
diskriminasi dan ● Berperspektif
intoleransi korban

Permendikbudristek 46/2023 tentang


Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan (PPKSP)

*satuan pendidikan termasuk pendidikan anak usia dini, dasar, dan menengah pada jalur pendidikan formal dan nonformal
#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 7
Permendikbudristek PPKSP menjadi bagian yang penting dalam memenuhi
amanat Undang-undang dan Peraturan Pemerintah yang bertujuan untuk
melindungi anak
UU PA (Perlindungan Anak)
Membantu korban kekerasan di bawah usia 18 tahun di
semua lokasi

PP Perlindungan Khusus bagi Anak


Membantu korban anak dalam situasi khusus (mis: anak
korban kekerasan, anak penyandang disabilitas)

Permendikbud 82/2015 Permendikbudristek 46/2023 (PPKSP)


Regulasi yang bertujuan untuk mencegah dan
Regulasi pertama yang mengatur pencegahan dan
menangani kasus-kasus kekerasan di satuan
penanggulangan kekerasan; diganti oleh
pendidikan. Fokusnya adalah implementasi yang
Permendikbudristek PPKSP
efektif dengan melibatkan semua pihak

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 8


Permendikbudristek PPKSP bertujuan untuk menciptakan lingkungan pendidikan
yang aman & nyaman agar peserta didik, pendidik, dan tenaga pendidikan dapat
mengembangkan potensinya
Permendikbud 82/2015 Permendikbudristek 46/2023 (PPKSP)
Pencegahan dan penanganan
Peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan menjadi
A Sasaran kekerasan hanya untuk peserta
fokus pencegahan dan penanganan kekerasan
didik

Bentuk-bentuk kekerasan belum Adanya definisi yang jelas dan bentuk-bentuk detail kekerasan
B Definisi didefinisikan dengan rinci yang mungkin terjadi

Tugas dari kelompok kerja tindak


Tim dan Satuan Pembentukan tim penanganan kekerasan di satuan pendidikan
C kekerasan di satuan pendidikan dan
Tugas dan pemerintah daerah diatur lebih rinci
pemerintah daerah belum terinci

Mekanisme Mekanisme pencegahan yang belum Mekanisme pencegahan yang terstruktur dan peran masing-masing
D terstruktur
pencegahan aktor terdefinisikan dengan jelas

Pembagian alur koordinasi


Mekanisme penanganan lebih umum antara satuan Pembagian alur koordinasi penanganan lebih rinci antara satuan
E pendidikan, pemerintah daerah, dan
penanganan pendidikan, pemerintah daerah, dan Kemendikbudristek
Kemendikbudristek

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 9


Permen PPKSP melindungi peserta didik, pendidik*, dan tenaga kependidikan
dari kekerasan yang terjadi saat kegiatan pendidikan, baik di dalam, maupun di
luar satuan pendidikan
Pasal 4 - 5:
Sasaran peraturan ini adalah: Satuan pendidikan X Satuan pendidikan Y
a. Peserta didik Pelaku/Korban Pelaku/Korban Pelaku/Korban Pelaku/Korban
b. Pendidik
c. Tenaga kependidikan dan 1. Peserta didik Peserta didik 9. Pendidik Pendidik
d. Warga satuan pendidikan lainnya 2. Peserta didik Pendidik 10. Pendidik Tenaga kependidikan
(masyarakat yang beraktivitas
atau yang bekerja di satuan 3. Peserta didik Tenaga kependidikan 11. Tenaga Kependidikan Tenaga kependidikan
pendidikan)
4. Peserta didik Peserta didik
Cakupan penanganan kekerasan:
e. Lokasi kekerasan di dalam 5. Peserta didik Pendidik
satuan pendidikan
f. Lokasi kekerasan di luar satuan 6. Peserta didik Tenaga kependidikan
pendidikan dalam kegiatan
satuan Pendidikan (magang, Pelaku/Korban Masyarakat umum
karya wisata, dan/jamboree 7. Peserta didik/Pendidik/Tenaga
Dewasa
g. Melibatkan lebih dari 1 satuan Kependidikan
pendidikan 8. Peserta didik/Pendidik/Tenaga
Anak
Kependidikan

*pendidik: guru, konselor, pamong belajar, widyaiswara, tutor, instruktur, fasilitator, dan sebutan lain yang sesuai dengan kekhususannya

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 10


Enam bentuk kekerasan yang didefinisikan secara terperinci dalam
Permendikbudristek PPKSP
Pasal 6:

Kekerasan fisik
Kekerasan Bentuk-bentuk kekerasan
Kekerasan psikis tersebut dapat dilakukan
secara:
Perundungan a. fisik
b. verbal
c. nonverbal
Kekerasan seksual
d. melalui media
teknologi dan
Diskriminasi dan intoleransi informasi (termasuk
daring/online)
Kebijakan yang mengandung
kekerasan

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 11


Permendikbudristek PPKSP menghilangkan area “abu-abu” dengan
memberikan definisi yang jelas untuk membedakan bentuk kekerasan fisik,
psikis dan perundungan
Bentuk-bentuk kekerasan fisik, psikis dan perundungan Pasal 7 - 9:

Kekerasan fisik Kekerasan fisik dapat berupa:


a. Tawuran atau perkelahian massal;
Kekerasan melalui
kontak fisik b. Penganiayaan;
dengan/tanpa alat c. Perkelahian; kekerasan fisik
bantu dan psikis yang
d. Eksploitasi ekonomi melalui kerja paksa untuk memberikan
keuntungan ekonomi bagi pelaku; dilakukan
e. Pembunuhan; berulang dan
ada relasi
Kekerasan psikis Kekerasan psikis dapat berupa: kuasa, maka
a. Pengucilan; f. Pemerasan; termasuk dalam
perbuatan nonfisik g. Panggilan yang mengejek;
bertujuan b. Penolakan; kategori
merendahkan, c. Pengabaian; h. Intimidasi; perundungan
menghina, menakuti, i. Perbuatan mempermalukan
membuat perasaan d. Penghinaan;
tidak nyaman e. Penyebaran rumor; di depan umum;
j. Teror;

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 12


Permendikbud PPKSP mendefinisikan kekerasan seksual serta diskriminasi
dan intoleransi untuk menegaskan sanksi administratifnya
Pasal 10 - 11:

Tindakan

merendahkan,
tubuh dan /atau
menghina,
Kekerasan fungsi
melecehkan, objek
seksual reproduksi
dan/atau
seseorang
menyerang

● warna kulit
pembedaan, ● suku/etnis ● kemampuan intelektual
Diskriminasi ● usia
pengecualian, ● agama ● mental
dan atas dasar ● status sosial
pembatasan, identitas ● kepercayaan ● sensorik
intoleransi ● ekonomi
atau pemilihan ● ras ● serta fisik
● jenis kelamin

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 13


Selain mengatur tindakan kekerasan, Permendikbudristek PPKSP juga
memastikan tidak adanya kebijakan yang berpotensi menimbulkan kekerasan
Pasal 13:

surat keputusan

surat edaran
Kebijakan dari pendidik, tenaga
Kebijakan yang kependidikan, komite sekolah, dalam nota dinas
mengandung
kepala satuan pendidikan dan bentuk
kekerasan
kepala dinas pendidikan imbauan

instruksi

pedoman, dan lain-lain

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 14


Pencegahan kekerasan: tanggung jawab semua pihak untuk memastikan
lingkungan pendidikan yang aman dan nyaman
Satuan Pendidikan Pemerintah Daerah Kemendikbudristek

1. Pembuatan tata tertib untuk 1. Menetapkan peraturan kepala 1. Membuat kebijakan, POS,
pencegahan kekerasan daerah yang mendukung pedoman & modul yang
2. Pembelajaran tanpa kekerasan pencegahan & penanganan mendukung pencegahan &
Penguatan 3. Membentuk dan memfasilitasi kekerasan penanganan kekerasan
tata kelola tugas tim pencegahan & 2. Alokasi anggaran 2. Alokasi anggaran
penanganan kekerasan (TPPK) 3. Memfasilitasi dan membina 3. Koordinasi lintas sektor
4. Pelibatan warga sekolah (orang satuan pendidikan 4. Monitoring dan evaluasi
tua/wali dll) 4. Membentuk Satuan Tugas

1. Sosialisasi di kegiatan 1. Sosialisasi kebijakan dan 1. Sosialisasi kebijakan


pengenalan lingkungan sekolah program PPKSP 2. Memberikan pelatihan
Edukasi 2. Menyelenggarakan pelatihan pencegahan dan penanganan
& kampanye;
bagi TPPK dan satuan tugas kekerasan
2. Melaksanakan pendidikan
penguatan karakter

1. Memastikan tersedianya sarana 1. Menyediakan sarana dan 1. Memfasilitasi sistem informasi


Penyediaan
dan prasarana yang aman, prasarana yang aman, nyaman atas data penanganan
sarana dan
nyaman dan ramah disabilitas & ramah disabilitas Kekerasan
prasarana
2. Menyediakan kanal aduan 2. Menyediakan kanal aduan 2. Menyediakan kanal aduan

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 15


Satuan pendidikan dan pemerintah daerah membentuk kelompok kerja
pencegahan dan penanganan kekerasan dalam waktu 6 - 12 bulan sejak
peraturan ini disahkan
Pasal 24 - 35 dan Pasal 76:
Target Keanggotaan untuk pendidikan formal termasuk pendidikan
Pembuat
pembentukan khusus

1 tahun (maks.
a TPPK di PAUD* Satuan pendidikan
Agustus 2024)

b
6 bulan**
TPPK di SD Satuan pendidikan (maks. Berjumlah Gasal, minimal 3 orang dari unsur:
Februari 2024) 1. Perwakilan pendidik, selain kepala satuan pendidikan
2. Perwakilan komite sekolah/orang tua/wali
6 bulan**
c TPPK di SMP,
Satuan pendidikan (maks.
SMA, dan SMK
Februari 2024)
Berjumlah Gasal, minimal 5 orang dari unsur:
d Pemerintah daerah 1. Dinas bidang pendidikan
6 bulan
melalui dinas
Satuan Tugas (maks. 2. Dinas bidang perlindungan anak
pendidikan
Februari 2024) 3. Dinas bidang sosial
4. Organisasi atau bidang profesi yang terkait dengan anak

*Jika SDM di PAUD tidak mencukupi, TPPK dapat terdiri dari beberapa PAUD dengan ketetapan dinas pendidikan
** Pembentukan TPPK di pendidikan nonformal adalah 1 tahun dengan anggota perwakilan pendidik

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 16


TPPK dan Satgas mempunyai peran penting dalam Pencegahan dan
Penanganan Kekerasan
Tugas dan Fungsi

1. Menyusun rekomendasi program Pencegahan Kekerasan


2. Memberikan saran kepada kepala satuan pendidikan fasilitas yang aman dan nyaman
3. Melaksanakan sosialisasi kebijakan dan program PPKSP
4. Menerima dan menindaklanjuti laporan dugaan Kekerasan
5. Melakukan Penanganan terhadap temuan adanya dugaan Kekerasan
6. Menyampaikan pemberitahuan orang tua/wali Peserta Didik terlibat Kekerasan;
TPPK di Satuan
7. Memeriksa laporan dugaan Kekerasan
Pendidikan
8. Memberikan rekomendasi sanksi kepada kepala satuan Pendidikan
9. Mendampingi Korban dan/atau Pelapor Kekerasan
10. Memfasilitasi pendampingan oleh ahli atau layanan lainnya yang dibutuhkan
11. Memberikan rujukan bagi Korban ke layanan sesuai dengan kebutuhan
12. Memberikan rekomendasi pendidikan bagi Anak yang Berhadapan dengan Hukum
13. Melaporkan pelaksanaan tugas

1. Melakukan Pencegahan dan Penanganan kasus Kekerasan pada satuan pendidikan


2. Membina, mendampingi, dan mengawasi TPPK
Satuan Tugas di 3. Memfasilitasi TPPK untuk berkoordinasi dengan berbagai pihak yang dibutuhkan
Pemerintah Daerah 4. Memastikan pemenuhan hak pendidikan atas Peserta Didik yang terlibat Kekerasan
5. Memfasilitasi pemenuhan hak pendidikan atas anak yang berhadapan dengan hukum
6. Melakukan pemantauan dan evaluasi
7. Melaporkan hasil pemantauan dan evaluasi

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 17


Jika ada laporan kekerasan, TPPK atau Satuan Tugas melakukan
penanganan kekerasan dan memastikan pemulihan bagi korban

Tata cara penanganan kekerasan pada Pasal 39 - 69:


1 Penerimaan laporan 4 Tindak lanjut laporan hasil pemeriksaan
Penyediaan kanal pelaporan 1. Sanksi administratif kepada pelaku
(disesuaikan dengan kapasitas TPPK atau Satuan Tugas): 2. Pemulihan bagi korban
1. surat tertulis 3. Sanksi administratif yang diberikan dari peraturan ini,
2. telepon tidak mengenyampingkan peraturan lain
3. pesan singkat elektronik
4. bentuk pelaporan lain yang memudahkan pelapor

2 Pemeriksaan 5 Pemulihan
1. Pengumpulan bukti 1. Pemulihan sudah dilakukan sejak laporan diterima
2. Analisa hasil pemeriksaan 2. Layanan pemulihan difasilitasi oleh pemerintah daerah

3 Penyusunan kesimpulan dan rekomendasi


1. Sanksi administratif kepada pelaku;
2. Pemulihan Korban; dan
3. Tindak lanjut keberlanjutan layanan pendidikan

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 18


Peran Pemerintah Daerah dalam PPKSP

Setiap pemangku kepentingan dapat mengambil peran dalam pencegahan dan


penanganan kekerasan:
a Penguatan Tata Kelola
1) Membentuk Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan
2) Membuat kebijakan pencegahan dan penanganan kekerasan
2 3) Mengalokasikan anggaran untuk program pencegahan dan penanganan kekerasan
4) Melibatkan masyarakat

b Edukasi
1) Melakukan sosialisasi kebijakan dan program PPKSP kepada satuan pendidikan
2) Melatih Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan (TPPK) dan Satuan Tugas

c Penyediaan Sarana dan Prasarana


1) Menyediakan bangunan, gedung, dan fasilitas pembelajaran yang ramah bagi Peserta Didik
penyandang disabilitas
2) Menyediakan kanal aduan
Pedoman Standar dan Template Presentasi
#MerdekaBeragamSetara @cerdasberkarakter.kemdikbudri Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 18
Peran Kepala Sekolah dalam PPKSP
Setiap pemangku kepentingan dapat mengambil peran dalam pencegahan dan
penanganan kekerasan:
a
Penguatan Tata Kelola
1) Membentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan (TPPK)
2) Membuat tata tertib pencegahan dan penanganan kekerasan di sekolah
2 3) Mendorong pelaksanaan kegiatan sekolah yang inklusif dan berkebinekaan
4) Melibatkan warga sekolah (orang tua/wali)
b
Edukasi
1) Sosialisasi dan kampanye daring/online di satuan pendidikan
2) Melaksanakan pendidikan penguatan karakter
3) Memfasilitasi guru untuk mendapatkan pelatihan dan peningkatan kapasitas
c Penyediaan Sarana dan Prasarana
1) Menyediakan bangunan, gedung, dan fasilitas pembelajaran yang ramah bagi Peserta Didik
penyandang disabilitas
2) Menyediakan kanal aduan
Pedoman Standar dan Template Presentasi
#MerdekaBeragamSetara @cerdasberkarakter.kemdikbudri Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 19
Peran Pendidik dalam PPKSP
Setiap pemangku kepentingan dapat mengambil peran dalam pencegahan dan penanganan
kekerasan:
a Penguatan Tata Kelola
1) Menjadi anggota Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan (TPPK)
2) Membuat kesepakatan kelas yang berkaitan dengan pencegahan dan penanganan
kekerasan
3) Menjadi Fasilitator Nasional atau Fasilitator Guru dalam program ROOTS (pencegahan
perundungan)
b
2 Peningkatan Kapasitas
1) Menggunakan Platform Merdeka Mengajar sebagai referensi peningkatan kompetensi
2) Melaksanakan pendidikan penguatan karakter yang kreatif dan mengasah empati di kelas
3) Merancang Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
4) Menggunakan produk kampanye milik Pusat Penguatan Karakter sebagai media pembelajaran
di kelas
5) Mengikuti pelatihan Wawasan Kebinekaan Global (pencegahan intoleransi)
6) Mengajarkan pendidikan seksualitas dan reproduksi sesuai dengan tahap perkembangan serta
usia
Tautanpeserta didik (pencegahan
ke produk kampanye kekerasan seksual)
di Youtube Cerdas Berkarakter:
https://www.youtube.com/@CerdasBerkarakterKemdikbudRI

Pedoman Standar dan Template Presentasi


#MerdekaBeragamSetara @cerdasberkarakter.kemdikbudri Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 20
Laman untuk berbagi informasi regulasi, konten edukasi, dan praktik baik PPKSP

merdekadarikekerasan.kemdikbud.go.id

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


Portal PPKP merupakan platform untuk melaporkan keanggotaan TPPK dan Satuan Tugas
oleh satuan pendidikan dan pemerintah daerah

merdekadarikekerasan.kemdikbud.go.id/portalppksp

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


a Tahapan Pengisian Data TPPK Satuan b Tahapan Pengisian Data Satgas Satuan
Pendidikan Pendidikan

Mengisi nama anggota Satgas di Portal


Mengisi nama anggota TPPK di Dapodik
PPKSP

Mengunggah dokumen Surat Keputusan Mengunggah dokumen Surat Keputusan


TPPK di Portal PPKSP Satgas di Portal PPKSP

Melihat rekapitulasi isian TPPK di dasbor Melihat rekapitulasi isian Satgas di dasbor
Portal PPKSP Portal PPKSP

Pelajari lebih lanjut terkait


pembentukan TPPK dan Satuan
Tugas dengan scan barcode berikut

bit.ly/panduanportalppksp

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


Upaya Pencegahan Perundungan
Program Pencegahan Perundungan di Satuan Pendidikan (Program Roots
a Indonesia)
• Melaksanakan bimtek roots pada 10.708 satuan Pendidikan, melatih 20.101 fasilitator
guru sehingga terbentuk 51.370 Agen Perubahan tahun 2021-2023
• Target tahun 2023 akan melakukan bimtek roots secara luring dan daring pada 2.750
Satuan Pendidikan jenjang SMP, SMA, dan SMK.
• Melakukan refreshment pada 180 orang fasilitator nasional bekerjasama dengan UNICEF.

b Kampanye Anti Perundungan


• Publikasi dan kampanye melalui posting bersama dan virtual exhibition
program Roots kerjasama dengan UNICEF.
• Posting konten anti Perundungan di Medsos Puspeka setiap bulan
• Penyelenggaraan webinar, panggung apresiasi, dan ruang bincang
karakter bertemakan pencegahan dan penanganan perundungan

c Program Pengembangan

• Program Roots Mandiri melalui Portal Merdeka Mengajar (dalam tahap


persiapan)
• Pengembangan Program Pencegahan Perundungan di Sekolah Dasar
(tahap pengembangan konsep)

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 25


Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual

Level Kebijakan 1. Permendikbudristek 30/2021 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Lingkungan Perguruan Tinggi
(PPKS)
2. Kepmen No. 74/P/2021 tentang Pengakuan SKS Pembelajaran Program Kampus Merdeka
3. Integrasi kanal pengaduan melalui LAPOR! dan Pembuatan kanal pengaduan kekerasan seksual Kampus Mengajar
Angkatan Kedua
4. Kepmendikbudristek RI No 144/P/2022 tentang Kelompok Kerja Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Bidang
Pendidikan
5. Merdeka Belajar Episode 14: Kampus Merdeka dari Kekerasan Seksual

Level Program 1. Webinar: Anti Kekerasan Berbasis Gender (2020), Ngobrol Intim (2021), Webinar International Women’s Day (2022),
2. Nobar dan Diskusi Publik: Drama “Demi Nama Baik Kampus” Peringatan Acara Puncak 16 HAKTP (2021), Film “3 Aksi
Nyata (2020 dan 2021), dan Panturap Nusantara (2021)
3. Podcast, radio, dan insersi di talkshow TV (2020-sekarang)
4. Iklan Layanan Masyarakat (ILM) dan konten-konten edukatif lainnya di media sosial (2020-sekarang)
5. Pembekalan Srikandi” memperingati Hari Kartini
6. Lomba peserta dan Dosen Pembimbing Lapangan program Kampus Mengajar tentang Keadilan, Kesetaraan, dan Anti
Kekerasan Seksual (Sep 2021-sekarang)
7. RAKORTAS Permen PPKS dengan Rektor/Direktur, Warek dan Tendik, serta Mahasiswa (Okt 2021)
8. Penyusunan Modul Pencegahan Kekerasan Seksual untuk jenjang PAUD, SD, SMP, dan SMA
9. Peningkatan Kapasitas Kapasitas Kapasitas Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di PT

Level Perencanaan 1. Rancangan kegiatan-kegiatan kerja sama dengan K/L dan Organisasi terkait lain
Berkelanjutan 2. Rancangan sistem pengelolaan data dan komunikasi terkait pelaksanaan PPKS

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 32


26
Upaya Pencegahan Intoleransi
Berbagai Alat Bantu dikembangkan PUSPEKA untuk meningkatkan Iklim Kebinekaan
PRODUK KAMPANYE
GURU #BersamaCintaiKeragaman
MODUL WAWASAN KEBINEKAAN GLOBAL • VIDEO EDUKASI
(Penguatan perspektif kebinekaan dari konteks (YouTube: Cerdas Berkarakter)
global, nasional, sekolah, dan personal) • INFOGRAFIS
PRODUK/
(Instagram: @cerdasberkarakter.kemdikbudri)
*MODUL BELAJAR MANDIRi DI PMM TOOLS • POSTER CETAK

GURU kepada SISWA (PAUD - SMA)


ORANG TUA
BUKU PANDUAN AKTIVITAS KREATIF BUKU PANDUAN ORANG TUA PAUD
PENGUATAN KEBERAGAMAN (Buku panduan bagi orang tua PAUD untuk
(Kumpulan aktivitas sederhana durasi 10-20 memperkenalkan keragaman dan toleransi untuk anak
menit untuk melatih empati, menghargai sudut usia dini)
pandang lain, dll) *KUMPULAN DONGENG PAUDPEDIA

SISWA SMA/SMK
GURU
PANDUAN PROYEK PELAJAR PANCASILA TOPIK
BINEKA TUNGGAL IKA
FORUM BELAJAR KEBINEKAAN (Pembelajaran kokulikuler berbasis proyek untuk
(Forum dari guru untuk guru untuk berbagi praktik mengasah dimensi Profil Pelajar Pancasila, khususnya
baik dan diskusi kendala implementasi kegiatan Kebinekaan Global)
kebinekaan di satuan pendidikan)

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 27


Soal Sering Ditanya:

bit.ly/BukuSakuPPKSP

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 28


Mari gerak bersama menciptakan lingkungan belajar yang
inklusif, berkebinekaan, dan aman bagi semua demi
terwujudnya Pelajar Pancasila dan Merdeka Belajar

#MerdekaBeragamSetara #Merdekadari3DosaBesarPendidikan

Cerdas Berkarakter Kemdikbud RI @cerdasberkarakter.kemdikbudri @cerdasberkarakter

#MerdekaBeragamSetara Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi 29


@cerdasberkarakter.kemdikbudri
TERIMA KASIH

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


KONTEN PUBLIKASI PPKSP

1. Highlights MB 25: https://drive.google.com/file/d/16PP7QMHDU5eQSr2WFeA0JoWtSB9_1TVc/view

2.
Terima kasih
Dukungan K/L: https://youtu.be/cXxZjkeJDkU?si=FTZroLvwN_hzEQ0n

3. Urgensi PPKSP: https://youtu.be/kAXTD5SXsVU?si=VEIb6U2N4ugHtr2b

4. Bentuk2 kekerasan: https://youtu.be/f_CRqfHz7Lg?si=Xv3qmNIW9OtRkaCv

5. Pembentukan TPPK dan Satgas: https://youtu.be/Ygf_lU5axJY?si=CpH_WvmDICXpyfjM

6. Lagu Profil Pelajar Pancasila: https://youtu.be/iUePcPZrFz4?si=5cwzQ8F2E7kH686c

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi

Anda mungkin juga menyukai