Anda di halaman 1dari 13

KESEHATAN GIGI DAN MULUT

MENGENALI BAGIAN – BAGIAN DARI MULUT


BIBIR
 Merupakan tepi mulut yang terdiri atas bibir atas
dan bibir bawah. Titik pertemuan antara bibir atas
dan bawah disebut sudut mulut
 FUNGSI BIBIR :
a. Menjaga agar makanan / minuman tidak keluar
dari mulut
b. Merasakan panas / dinginnya ,makanan /
minuman
c. Agar dapat berbicara dengan jelas
LIDAH
 Lidah terdiri atas dua bagian yaitu otot yang
memungkinkan lidah dapat bergerak dan tonjolan-tonjolan
kecil pada permukaan lidah yang memungkinkan lidah
dapat merasakan berbagai macam rasa
 FUNGSI LIDAH :
a. Mengecap makanan dan minuman
b. Menelan
c. Menjilat
d. Berbicara
e. Cermin keadaan kesehatan kita (kurang gizi,tifus dll)
GIGI
 Gigi terdiri atas tiga bagian yaitu :
1. Mahkota gigi
2. Leher gigi
3. Akar gigi
1. MAHKOTA
Berfungsi untuk melindungi
2. Leher Gigi
Merupakan bagian yang menghubungkan akar
dan mahkota gigi
3. Akar Gigi
berperan untuk mengambil nutrisi serta menahan
agar gigi tidak goyang dan mudah lepas
MACAM – MACAM BENTUK GIGI
1. Gigi Seri
Berfungsi untuk memotong makanan
2. Gigi Taring
Berfungsi untuk mencabik makanan
3. Gigi Geraham
Berfungsi untuk menghaluskan makanan
FUNGSI GIGI

1. Alat mengunyah
2. Membentuk wajah
3. Agar dapat berbicara dengan jelas
GUSI
Gusi yang sehat berwarna merah muda, namun
ada kalanya berwarna agak kecoklatan karena
mengandung pigmen. Ia melekat erat disekitar
mahkota gigi, tipis, mengkilap dan tidak
menggelembung
Fungsi Gusi :
Melindungi benang – benang halus yang
mengikat akar gigi pada tulang rahang
PROSES TERJADINYA GIGI BERLUBANG
CARA MENJAGA KESEHATAN GIGI AGAR BERSIH DAN SEHAT

1. Menyikat Gigi minimal 2X sehari


2. Kumur – kumur
3. Perbanyak makan sayur dan buah – buahan
4. Hindari makanan manis dan lengket
5. Periksa gigi ke dokter gigi atau puskesmas 6
bulan sekali
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai