Anda di halaman 1dari 11

BIOLOGI

JARINGAN LEMAK
PADA HEWAN
Kelompok 6 : Nikita, Indri, Chintya, Annindya
TABLE OF CONTENTS

01 02 03
Pengertian Ciri-ciri Jaringan Fungsi Jaringan
Jaringan Lemak Lemak Lemak

04 05
Struktur Jaringan Klasifikasi
Lemak Jaringan Lemak
Pengertian Jaringan Lemak

Jaringan lemak (adiposa) adalah sekumpulan sel yang


menyimpan lemak. Jaringan ikat khusus yang
menyimpan cadangan lemak atau tempat penyimpanan
tenaga atau energi dalam bentuk trigeliserida, yang
Sebagian besar energi yang dihasilkan oleh tubuh
diperoleh oleh jaringan ini.

Adiposa : jaringan ikat yang terdiri dari adiposit, sel-sel kaya


lipid
Trigeliserida : jenis lemak
Ciri-ciri Jaringan Lemak
 Terdiri atas sel-sel lemak.
 Berbentuk bulat atau poligonal dan dinding selnya tipis.
 Sel-selnya kaya rongga sel yang terisi tetes minyak.
 Terdapat diseluruh tubuh, terutama di bawah kulit sebagai
bantalan, Di sekitar alat-alat dalam, di sekitar persendian dan di
dalam sumsum tulang pipa.
 Umumnya disokong oleh serabut kolagen.
 Apabila dilihat dibawah mikroskop, sel-sel terlihat sebagai
bulatan putih besar. Hal ini karena vakuolanya berukuran besar
dan juga menyimpan lemak yang berwarna putih sampai kuning
tua atau kecoklatan.
Fungsi Jaringan Lemak
 Menyimpan lemak.
 Menyimpan cadangan makanan.
 Mencegah dan melindungi hilangnya panas secara berlebihan.
 Pelindung dan guncangan
 Mengisi ruang antar jaringan
 Penyusun tubuh
Struktur lemak
Tetesan lemak

Inti sel
(nucleus)
Struktur lemak Vakuola : untuk mengumpulkan darah
dari pembuluh kapiler dan
mengalirkannya ke pembuluh vena.

Arteri : untuk mengalirkan darah dari


jantung ke berbagai bagian tubuh.

Kapiler : Sebagai penghubung antara


pembuluh darah arteri dan vena.

Mesotelinium dan jaringan ikat


(peritonium) : Sebagai penghubung
antara pembuluh darah
arteri dan vena.
Fibroblas : berperan pada regenerasi jaringan yang
rusak akibat peradangan atau trauma dengan Jaringan ikat longgar : untuk
membentuk jaringan parut. membungkus organ tubuh, pembuluh
darah dan saraf
Klasifikasi Jaringan Lemak
 Jaringan lemak unilokular/kuning
Ciri-ciri:
• Hanya memiliki satu vakuola lemak yang merupakan tempat
penyimpanan energi utama bagi organisme
• Warnanya : Putih hingga kuning (disebabkan adanya
karotenoid yang larut dalam tetes lemak sel ini.
• Tersebar diseluruh tubuh kecuali pada kelopak mata, penis,
skrotun dan aurikula luar kecuali lobulus
• Pada mikroskop tampak sebagai cincin tipis sitoplasma atau
sel cincin cap.
Klasifikasi Jaringan Lemak
 Jaringan lemak multilokular/coklat
Ciri-ciri:
• Memiliki sejumlah vakuola lemak dan banyak mitokondria
• Warnanya : Kecoklatan (disebabkan oleh karena banyaknya kapiler
darah dan mitokondria)
• Terbatas penyebarannya, terdapat pada hewan berhibernasi (tikus
dan mamalia lain disekitar bahu, pada embrio manusia dan bayi
baru lahir)untuk menghasilkan panas sehingga melindungi dari
dingin
• Berbentuk polygonal dan lebih kecil dari sel jaringan lemak
unilocular.
Perbedaan lemak unilokular dan multilokular
Terima
Kasih
😻🌹
Any question?

Anda mungkin juga menyukai