Anda di halaman 1dari 9

Perkerasan beton

• PENGERTIAN UMUM
• Tiga elemen kompetensi dalam SKKNI Pelaksana Lapangan Perkerasan
Jalan Beton :
• 1. Menyiapkan peralatan yang akan digunakan untuk membuat
perkerasan jalan beton.
• 2. Melaksanakan pemasangan sambungan memanjang, sambungan
ekspansi melintang atau sambungan kontraksi melintang untuk
pekerjaan perkerasan jalan beton.
• 3. Melaksanakan pengecoran, penghamparan, pemadatan dan
penyelesaian akhir beton.
• Definisi Perkerasan Kaku
Perkerasan Kaku (Rigid Pavement) didefinisikan sebagai struktur perkerasan yang terdiri dari plat
beton semen yang bersambungan (tidak menerus) dengan atau tanpa tulangan, atau plat beton
menerusdengan tulangan, yang terletak di atas lapis pondasi bawah, tanpa ataudengan
aspal sebagai lapis permukaan.
1). Lapis Pondasi
• Lapis pondasi ( base course ) terdiri atas satu lapis plat (slab) betonsemen mutu tinggi yang kira-
kira setara dengan beton K-350 sampai K-400.Dalam perkembangan terakhir, plat beton ini dapat
juga terdiri atasbetonpratekan.Lapis pondasi yang terdiri atas plat beton semen ini
merupakankonstruksi utama dari perkerasan kaku, yang apabila kontak langsungdengan roda lalu
lintas (berfungsi sebagai lapis permukaan / surfacecourse), maka permukaannya harus rata, tidak
mudah aus dan tidaklicin.Lapis pondasi tidak boleh lekat ( unbonded ) dengan lapis pondasi
bawah(sub base course).
2). Lapis Pondasi Bawah
Fungsi utama lapis pondasi bawah ( sub base course ) :
- sebagai lantai kerja (working platform),
- mencegah pumping (pemompaan), dan
- menambah kekuatan tanah dasar, meskipun pada umumnya lapis pondasi bawah
ini tidak diperhitungkan dalam memikul beban lalulintas (bersifat non-struktural).

Pumping adalah peristiwa masuknya air hujan dari permukaan plat


betonmelalui retakan/celah sambungan pada plat beton tersebut dan terus
ketanah dasar, yang kemudian dengan terjadinya lendutan plat beton akibatdari
beban lalu lintas berat mengakibatkan air dapat terpompa ke luar lagidengan
membawa butir-butir halus material tanah dasar; akibatnya lambatlaun terjadi
rongga di bawah plat beton sehingga plat beton kehilangandukungan sehingga
akhirnya retak karena plat beton tidak didesain untukmenahan momen lentur
• Jenis-jenis Perkerasan Beton Semen
• 1) Perkerasan beton semen dengan sambungantanpa tulangan ( Jointed
Unreinforced/Plain Concrete Pavement / JPCP);
• 2) Perkerasan beton semen dengan sambungandengan tulangan ( Jointed
Reinforced Concrete Pavement / JRCP );
• 3) Perkerasan beton semen menerus (tanpasambungan) dengantulangan
(Continuously Reinforced Concrete Pavement / CRCP);
• 4) Perkerasan beton semen pratekan ( PrestressedConcrete Pavement / PCP ).
• PENYIAPAN PERALATAN PELAKSANAAN PERKERASAN JALAN BETON
Identifikasi Peralatan Pelaksanaan
Untuk dapat mengidentifikasi jenis peralatan diperlukan data-data sebagaiberikut:
• Jenis, volume pekerjaan beton, spesifikasi teknik, lokasi pekerjaandan kondisi lapangan;
• Jadwal waktu yang disediakan untuk masing-masing tahapanpelaksanaan pekerjaan beton
semen;
• Metode kerja pelaksanaan pekerjaan yang akan digunakan;
- Pelaksanaan pekerjaan perkerasan jalan beton memerlukan peralatanutama yang meliputi:
• Peralatan pencampur dan pengecoran beton ( Batching Plant danTruck Mixer / Dump
Truck ),
• Penghamparan dan pemadatan beton ( Concrete Paver / ConcreteFinisher ), serta
• Peralatan penyelesaian akhir (finishing) permukaan beton (Texturingand Curing Machine).
Contoh gambar Pekerjaan Perkerasan Kaku
Contoh gambar struktur perkerasan jalan beton

Anda mungkin juga menyukai