Anda di halaman 1dari 17

PERUNDUNGA Stikes

Pamenang
N / BULLYING
PADA USIA
ANAK
SEKOLAH
Di SDN Badas 2
APA SIH BULLYING ITU?
BULLYI
NG
Segala bentuk penindasan atau kekerasan yang
dilakukan dengan sengaja oleh satu atau sekelompok
orang yang lebih kuat atau berkuasa terhadap orang
lain, bertujuan untuk menyakiti dan dilakukan secara
terus menerus.
01 Verbal
Celaan, fitnah, atau penggunaan kata-kata
buruk dan tidak baik untuk menyakiti orang
lain
Fisik
Berupa pukulan, menendang,
menampar, meludahi atau segala
bentuk kekerasan yang menggunakan
fisik
02
03
Relasiona
l
Berupa pengabaian, pengucilan, cibiran dan segala bentuk
tindakan untuk mengasingkan seseorang dari
komunitasnya.
Seksual

04
Sentuhan seksual yang tidak diinginkan, lelucon
seksual yang tidak pantas, penghinaan atau rumor
tentang seksualitas seseorang.
05
Cyber Bullying
Segala bentuk tindakan yang dapat menyakiti orang lain dengan
sarana media elektronik (rekaman video intimidasi, pencemaran
nama baik lewat media sosial).
Campuran

06 Terdiri dari kombinasi baik verbal, fisik,


relasional, maupun cyber bullying. Salah
satu yang khas di Indonesia adalah
pemalakkan yakni pemaksaan untuk
memberikan materi baik berupa uang
atau benda baik berharga maupun tidak
dengan disertai ancaman kekerasan.
Mengapa orang
melakukan
perundungan /
bullying pada orang
lain?
• Mereka mungkin mengalami atau menyaksikan intimidasi dan kekerasan di rumah
dan oleh sebab itu memandang intimidasi dan kekerasan sebagai cara normal untuk
berhubungan dengan orang lain
• Mereka mungkin merasa buruk tentang diri mereka sendiri (konsep diri yang buruk)
dan melakukan perundungan pada orang lain untuk membuat diri mereka merasa
lebih baik
• Mereka mungkin melakukan perundungan pada orang lain karena tekanan untuk
masuk ke dalam kelompok dominan atau karena mereka pikir itu akan membuat
orang lain takut dan menghormati mereka

Tidak satu pun dari alasan ini merupakan hal baik dan perundungan apapun
bentuknya adalah buruk
DAMPAK DARI
BULLYING
 Kesedihan dan kemurungan.
 Kurang percaya diri
 Menjadi orang yang tertutup
 Kurangnya prestasi dan motivasi belajar
 Keinginan untuk pindah ke sekolah lain atau
putus sekolah
 Depresi
 Potensi tinggi untuk menjadi pelaku
perundungan
 Menyakiti dirinya sendiri atau orang lain,
bahkan bunuh diri
5 Aktor Terkait Perundungan
01 04
Pelaku
Orang yang melakukan
perundungan
03 Penonton pasif
Penonton perundungan yang hanya
melihat dan tidak melakukan
apapun ketika terjadi perundungan

Penonton aktif

02
Penonton perundungan yang turut
mendukung pelaku untuk melakukan
perundungan.
05
Korban Pembela
Orang yang mengalami Orang yang secara aktif melawan pelaku
perundungan perundungan dan membela korban
Perundungan bisa terjadi dimana saja, seperti di :

Lingkunga
Sekolah
n sekitar

Rumah /
keluarga
5 LANGKAH JIKA MENGALAMI
PERUNDUNGAN Berbaurlah dengan
Berbicara dan teman-teman yang
laporkanlah membuat kalian percaya
diri dan selalu berpikir
positif
Simpan semua bukti
bullying yang bisa
kamu laporkan kepada Tetap berpikir positif.
orang yang dekat dan Tidak ada yang salah
kamu percaya dengan dirimu, selama
kamu tidak merugikan
orang lain. Tetaplah
Tetap percaya diri menjadi diri sendiri dan
dan hadapi tindakan lawan rasa takutmu
bullying dengan dengan percaya diri
berani
5 LANGKAH JIKA MELIHAT
PERUNDUNGAN
1. Lakukan sesuatu! Jangan diam saja dan merekam aksi
perundungan itu karena tindakan ini tidak menolong.

2. Cobalah untuk melerai dan mendamaikan.

3. Dukunglah korban bullying agar dapat mengembalikan


kepercayaan dirinya dan menuntunnya bertindak positif.

4. Bicaralah dengan orang terdekat pelaku bullying agar


memberikan perhatian dan pengertian.

5. Laporkan kepada pihak yang bisa menjadi penegak hukum di


lingkungan terjadi bullying.
ANY QUESTION ?

Anda mungkin juga menyukai