Anda di halaman 1dari 6

Gerak Parabola

Dewi Izzatus Tsamroh


Definisi Gerak Parabola
• Gerak parabola merupakan gabungan antara GLB pada sumbu x dan
GLBB pada sumbu y.
• Arah horizontal (GLB)
Kedudukan di sumbu x:
Kecepatan awal:

• Arah vertikal (GLBB)


Kecepatan di sumbu y:
Tinggi di sumbu y:
• Waktu untuk mencapai titik tertinggi
Dari persamaan menjadi
karena pada saat mencapai titik tertinggi benda tersebut tidak
memiliki kecepatan
Menghasilkan persamaan baru (t maksimal)

• Waktu untuk mencapai jarak terjauh


Mengetahui persamaan ini cukup mudah, dengan mengamati grafik
gerak parabola dapat disimpulkan bahwa waktu (t) benda mencapai
titik terjauh adalah 2x waktu maksimal. Sehingga persamaannya:
• Tinggi maksimum yang dicapai
Dapat diketahui bahwa gerak parabola akan mencapai titik tertinggi
kemudian kembali turun. Maka telah diketahui dan , dari persamaan
sebelumnya disubtitusi ke persamaan tinggi (y), maka:
• Jarak x Maksimal
Jarak x maksimal adalah jarak terjauh yang dicapai oleh benda yang
mengalami gerak parabola pada sumbu x.

Mengalikan persamaan dengan sehingga muncul:

Karena , maka disimpulkan:

Anda mungkin juga menyukai