Anda di halaman 1dari 12

Amsal 10:19 (TB)

Di dalam banyak bicar a


pasti ada pelanggar an,
tetapi
siapa yang menahan bibirnya,
berakal budi.
Action
Speaks Louder than
Words
Walk Your Talk
I Timotius 4 : 12

Jangan seorangpun menganggap


engkau rendah karena engkau muda.
Jadilah teladan bagi orang-orang percaya,
dalam per kataanmu, dalam tingkah lakumu, dalam
kasihmu, dalam kesetiaanmu, dan
dalam kesucianmu.
Show Love
through Actions
I Yohanes 3:18

Anak -anakku,
marilah kita mengasihi
bukan dengan per kataan atau dengan lidah, tetapi
dengan perbuatan dan
dalam kebenaran.
Yakobus 2:15

Jika seorang saudara atau saudari


tidak mempunyai pakaian dan
kekurangan makanan sehari-hari,
Yakobus 2:16

dan seorang dari antara kamu berkata:


"Selamat jalan, kenakanlah kain panas dan
makanlah sampai kenyang!",
tetapi ia tidak memberikan kepadanya
apa yang perlu bagi tubuhnya,
apakah gunanya itu?
Yakobus 2:17

Demikian juga halnya dengan iman:


Jika iman itu tidak disertai perbuatan,
maka iman itu pada hakekatnya adalah mati.
Tokoh Alkitab

Nehemia
Anak-anak Tuhan
tidak hanya bagus dalam perkataan
tapi juga menunjukkan iman dan
kasih
melalui perbuatan nyata

Anda mungkin juga menyukai