Anda di halaman 1dari 25

ENERGI TERBARUKAN DAN TIDAK

TERBARUKAN
Mata Pelajaran : IPAS
Mokhamad Arif Indryanto, S.Pd
Definisi
• Energi terbarukan • Energi tak terbarukan
(renewable energy) (Unrenewable energy)
adalah energi yang adalah energi yang
diperoleh dari sumber diperoleh dari sumber
daya alam bumi yang tak daya alam yang melalui
proses pembentukan
terbatas dan tidak
selama ratusan tahun. Dan
pernah habis.
apabila energi ini habis,
• Sejumlah contoh dari maka memerlukan waktu
energi terbarukan ialah yang lama untuk dapat
sinar matahari dan menggantikan energi
angin. tersebut.
Energi tak terbarukan?
• Energi tak terbarukan adalah energi yang diperoleh
dari sumber daya alam yang waktu pembentukannya
sampai jutaan tahun.
• Energi ini dikatakan tak terbarukan karena, apabila
sumber daya tersebut sudah digunakan, akan
memerlukan waktu yang sangat lama untuk
menggantikannya. Hal ini karena, disamping
memerlukan waktu yang sangat lama untuk terbentuk,
proses pembentukan sumber daya ini pun sangat
bergantung pada lingkungan sekitar serta keadaan
geologi saat itu.
Energi tak terbarukan
BATUBARA

Unrenewable MINYAK BUMI


Energy

GAS ALAM
Contoh 1
Batubara Bagaiaman terbentuk?
• Batu bara sendiri terbentuk dari
proses pengendapan serta
perubahan kayu-kayu besar
yang tertimbun didalam rawa-
rawa.
• Proses ini memakan waktu
jutaan tahun dan memerlukan
kondisi lingkungan yang
spesifik, yaitu pengendapan
dan penimbunan kayu-kayu
pepohonan dalam suatu
kawasan rawa-rawa
Eksplorasi
Pemanfaatan
(PLTU)
Contoh 2
Minyak bumi Bagaimana terbentuk?
• Minyak bumi atau minyak
mentah merupakan senyawa
hidrokarbon yang berasal dari
sisa-sisa kehidupan purbakala (
fosil), baik berupa hewan,
maupun tumbuhan. Umumnya,
sisa-sisa fosil hewan dan
tumbuhan tersebut akan
berubah menjadi senyawa
minyak setelah terkubur di
perut bumi selama jutaan
tahun
Eksplorasi
Pemisahan
Bensin
Kerosene
Gas Alam
Pemanfaatan
(LPG) Propana + butana Gas metana

•?
Sumber Energi Terbarukan

Energi matahari

Angin
Renewable
Energy

Hidro elektrik

Biomassa
Panel matahari
Mekanisme kerja
Energi Angin
Mekanisme kerja
Air
Mekanisme Kerja
Energi Nuklir
• Gagasan membangun PLTN di Indonesia didasari oleh
pertimbangan bahwa sumber energi fosil yang selama
ini menjadi penopang utama dalam pembangkitan
listrik di Indonesia mulai menipis.
• Peningkatan kebutuhan listrik dari berbagai sektor
mengalami peningkatan rata-rata yaitu sekitar 7% per
tahun akan sulit apabila hanya mengandalkan pada
bahan fosil. Tuntutan pemenuhan kebutuhan listrik dan
kualitas lingkungan yang bersih juga menjadi
persyaratan yang harus dipenuhi dalam pembangkitan
listrik di masa mendatang.
• Awal tahun 1970-an perencanaan secara serius
pembangunan PLTN telah dilakukan dengan pembentukan
Komisi Persiapan Pembangunan PLTN (KP2PLTN).
• Tugas komisi ini adalah melakukan kajian tentang hal-hal
yang terkait dengan kemungkinan pembangunan PLTN di
Indonesia.
• Hasil kerja komisi diantaranya adalah menetapkan sekitar 14
lokasi yang diusulkan kepada pemerintah untuk dilakukan
studi lebih lanjut sebagai calon tapak PLTN.
• Usulan tersebut kemudian ditindaklanjuti dengan kegiatan
studi kelayakan oleh Badan Tenaga Atom Nasional (sekarang
menjadi Badan Tenaga Nuklir Nasional) bekerja sama dengan
pemerintah Italia, Amerika, Perancis dan International
Atomic Agency (IAEA), yang dilakukan hingga tahun 1986.
• Secara keseluruhan pemilihan lokasi PLTN akan ditinjau dari berbagai segi,
yaitu dari hasil penilaian kelistrikan, prasarana transportasi, tersedianya
air, kegempaan, geologi, hidrologi, kependudukan, lingkungan dan lain-
lain. Hasil studi adalah berupa rekomendasi lokasi terbaik untuk PLTN,
yaitu Ujung Lemah Abang, Ujung Grenggengan dan Ujung Watu.
• Akan tetapi karena adanya krisis moneter pada tahun 1997 yang diikuti
dengan krisis politik, mengakibatkan keterpurukan di semua sektor
termasuk sektor kelistrikan. Akibatnya banyak industri yang berhenti
beroperasi dan menurunnya konsumsi terhadap listrik.
• Hal yang mengejutkan terjadi yaitu setelah terjadinya krisis moneter
permintaan terhadap listrik kembali meningkat bahkan cenderung tinggi.
Hasil studi menyimpulkan bahwa dari cadangan sumber energi yang ada
terutama bahan fosil, tidak akan dapat mencukupi kebutuhan listrik
secara nasional hingga tahun 2025.
REAKSI FUSI, FISI, REAKSI BERANTAI
• D:\Animasi nuklir\fusi final.swf

Anda mungkin juga menyukai