Anda di halaman 1dari 29

PENGENALAN INA-CBGs

Tim Centre for Casemix


PENDAHULUAN
Apa itu INA-DRG ?
• Termasuk dalam sistem Case-mix
• Casemix merupakan suatu sistem pengelompokkan
penyakit berdasarkan :
 Ciri Klinis yang sama
 Biaya Perawatan yang sama
• Dikaitan dengan Pembiayaan
• Dengan tujuan meningkatkan mutu dan efektifitas
pelayanan
• Dasar Pengelompokan dengan menggunakan :
• ICD – 10 Untuk Diagnosa (14.500 kode)
• ICD – 9 CM Untuk Prosedur/Tindakan
(7.500 kode)
• Untuk mengkombinasikan kode diagnosa dan
prosedur tidak mungkin dilakukan secara manual,
maka diperlukan yang namanya “ Grouper “
• Grouper ini menggabungkan sekitar 23.000 kode ke
dalam group -group
• Terdiri dari 23 MDC (Major Diagnostic Chategory)
• Terdiri dari 1077 kode INA-DRG yang terdiri dari
789 kode untuk rawat inap dan 288 untuk rawat
jalan
• Implementasi dimulai pada Tahun 2006
• Dijalankan dengan menggunakan Grouper (IR-
DRG) dari PT. 3M INDONESIA
Beberapa Permasalahan dalam
Implementasi INA-DRG
 Menggunakan Grouper (IR-DRG) Komersial (Mahal)
 Hanya Mencakup kasus-kasus Penyakit Akut saja
 Tarif tidak adekuat pada beberapa kasus:
 Sub acut and chronic
 Special Prosedure
 Special investigation
 MRI
 Special drugs
 Kemoterapi
 Sulit merubah logic grouper bila terjadi perub.sistem coding
 Sulit dimodifikasi
• Lisensi software Grouper INA-DRG dari PT.
3M Indonesia berakhir pada tanggal 1 Oktober
2010 (expired)
• Dengan Berakhirnya Lisensi maka software
tidak bisa digunakan untuk grouping.
• Tindak lanjut :
– Rapat teknis dengan 3M dan United Nation
University (UNU)
– Persiapan penggunaan INA-CBG’s
 Pembuatan Software entry data
 Pembuatan Software migrasi data
– Surat edaran
• Masa Transisi  Klaim Jamkesmas
terhambat

Upaya yang dilakukan :


• Tetap mengentry di Software INA-DRG
1.6 / 1.5
• Setelah Software INA-CBGs yang baru
terinstal, data dari Software INA-DRG
dapat dipindahkan atau migrasi dan
digrouping secara otomatis
Software INA-CBGs
DASAR HUKUM
IMPLEMENTASI INA-CBGs
 UU nomor 40 Tahun 2004 Tentang Sistem Jaminan
Sosial Nasional (SJSN)
 UU nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik Kedokteran
 UU Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
 UU Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit
 SK Direktur Jenderal Bina Upaya Kesehatan Nomor
HK.03.05/I/589/2011 Tentang Kelompok Kerja Centre
for Casemix tahun 2011
Apa itu INA-CBGs ?
• Termasuk juga dalam sistem Case-mix
• Dijalankan dengan menggunakan Grouper
dari United Nation University (UNU -
Casemix Grouper)
• Dasar Pengelompokan Masih
menggunakan :
 ICD – 10 Untuk Diagnosa
 ICD – 9 CM Untuk Prosedur/Tindakan
SIFAT UNU-CASEMIX GROUPER
• Universal Grouper artinya mencakup seluruh jenis
perawatan pasien
• Dynamic artinya total jumlah CBGs bisa disetting
berdasarkan kebutuhan sebuah Negara
• Advance Grouper artinya bisa digunakan jika terdapat
perubahan dalam pengkodean diagnosa dan prosedur
dengan system klasifikasi penyakit baru ICD-11 dan
prosedur dalam klasifikasi ICHI (International
Clasification of Health Intervention).
8 Komponen UNU-Casemix Grouper
ISTILAH-ISTILAH DALAM INA-CBGs
 CASE-MIX MAIN GROUPS (CMGs)
 CMGs adalah klasifikasi tahap pertama
 Dilabelkan dengan huruf Alphabet (A to Z) mewakili kode yang
ada di ICD-10
 Berhubungan dengan system organ tubuh
 Terdapat 31 CMGs dalam UNU Grouper
o 22 Acute Care CMGs
o 2 Ambulatory CMGs
o 1 Subacute CMGs
o 1 Chronic CMGs
o 4 Special CMGs
o 1 Error CMGs
o Total DRGs (CBGs) = 1,220 (Range: 314-1,250)
NO. Case-Mix Main Groups (CMG) CMG Codes
1 Central nervous system Groups G
2 Eye and Adnexa Groups H
3 Ear, nose, mouth & throat Groups U
4 Respiratory system Groups J
5 Cardiovascular system Groups I
6 Digestive system Groups K
7 Hepatobiliary & pancreatic system Groups B
8 Musculoskeletal system & connective tissue Groups M
9 Skin, subcutaneous tissue & breast Groups L
10 Endocrine system, nutrition & metabolism Groups E
11 Nephro-urinary System Groups N
12 Male reproductive System Groups V
13 Female reproductive system Groups W
14 Deleiveries Groups O
15 Newborns & Neonates Groups P
16 Haemopoeitic & immune system Groups D
NO. Case-Mix Main Groups (CMG) CMG Codes
17 Myeloproliferative system & neoplasms Groups C
18 Infectious & parasitic diseases Groups A
19 Mental Health and Behavioral Groups F
20 Substance abuse & dependence Groups T
21 Injuries, poisonings & toxic effects of drugs Groups S
Factors influencing health status & other contacts with health
22 services Groups Z
23 Ambulatory Groups-Episodic Q
24 Ambulatory Groups-Package QP
25 Sub-Acute Groups SA
26 Special Procedures YY
27 Special Drugs DD
28 Special Investigations I II
29 Special Investigations II IJ
30 Special Prosthesis RR
31 Chronic Groups CD
32 Errors CMGs X
Softwate INA-DRG Softwate INA-CBGs

MDC Keterangan MDC

01 Diseases & Disorders of the Nervous System

02 Diseases & Disorders of the Eye

03 Diseases & Disorders of the Ear, Nose, Mouth & Throat

04 Diseases & Disorders of the Respiratory System

05 Diseases & Disorders of the Circulatory System

06 Diseases & Disorders of the Digestive System

07 Diseases & Disorders of the Hepatobiliary System & Pancreas

08 Diseases & Disorders of the Musculoskeletal System & Conn Tissue

09 Diseases & Disorders of the Skin, Subcutaneous Tissue & Breast

10 Diseases & Disorders of the Endocrine, Nutritional & Metabolic System

11 Diseases & Disorders of the Urinary Tract

12 Diseases & Disorders of the Male Reproductive System


 Case-Based Groups (CBGs)
 Klasifikasi tahap kedua

 Dibagi kedalam 4 sub-groups


 Sub-group ke-1 menunjukkan CMGs
 Sub-group ke-2 menunjukkan tipe kasus (1-9 )


1. Prosedure Rawat Inap Group-1
2. Prosedur Besar Rawat Jalan Group-2
3. Prosedur Signifikan Rawat Jalan Group-3
4. Rawat Inap Bukan Prosedur Group-4
5. Rawat Jalan Bukan Prosedur Group-5
6. Rawat Inap Kebidanan Group-6
7. Rawat Jalan kebidanan Group-7
8. Rawat Inap Neonatal Group-8
9. Rawat Jalan Neonatal Group-9
X. Error Group-10
• Sub-group ke-3 menunjukkan spesifik CBGs (kode
CBGs)

• Sub-group ke-4 menunjukkan severity level (0-III)


 Group Error INA-CBGs
GROUP DESKRIPSI
X-0-01-X ERROR: KODE DIAGNOSA TIDAK BISA DIGUNAKAN SEBAGAI DIAGNOSA UTAMA
X-0-02-X ERROR: KODE DIAGNOSA TIDAK VALID UNTUK DIAGNOSIS UTAMA
X-0-03-X ERROR: DIAGNOSA UTAMA TIDAK ADA
X-0-04-X ERROR: UMUR TIDAK BETUL
X-0-05-X ERROR: JENIS KELAMIN SALAH
X-0-06-X ERROR: STATUS PULANG TIDAK BETUL
X-0-07-X ERROR: BERAT LAHIR TIDAK BETUL
X-0-08-X ERROR: LAMA RAWT (LOS) TIDAK BETUL
X-0-09-X ERROR: RAWAT JALAN DENGAN PROSEDUR RAWAT ANAP
X-0-10-X ERROR: RAWAT JALAN DENGAN BERAT LAHIR RENDAH
X-0-13-X ERROR: DIAGNOSA UTAMA TIDAK BETUL SEBAGAI DIAGNOSA FINAL UNTUK
CMG-O (PERSALINAN/DELIVERY)
X-0-15-X ERROR: DIAGNOSA TIDAK BETUL UNTUK NEONATAL
X-0-17-X ERROR: TIDAK ADA TANGGAL MASUK
X-0-18-X ERROR: JENIS PASIEN KETIKA PULANG TIDAK BETUL
X-0-19-X ERROR: TIDAK ADA TANGGAL KELUAR
X-0-20-X ERROR: TIDAK ADA TANGGAL LAHIR
X-0-21-X ERROR: PASIEN SUB-AKUT
X-0-22-X ERROR: PASIEN KRONIS
PERBEDAAN SOFTWARE INA-DRG DAN INA-CBGs
INA-CBGs YANG DIGUNAKAN SAAT INI

• Dalam masa transisi (2011) sistem INA-CBGs masih


menggunakan sistem costing yang sama dengan INA-
DRG
 Terdiri dari 1077 kode INA-CBGs dan 31 Case Main Groups
(CMGs) yang terdiri dari 789 kode untuk rawat inap dan 288
untuk rawat jalan
 Tarif terdiri dari tarif rawat inap dan rawat jalan
 Tarif INA-CBGs ini masih dibagi menjadi Tarif Rumah sakit
Umum dan Khusus Kelas A , Kelas B dan Kelas C & D, Tarif
RSUPN dr. Cipto Mangunkusumo, Tarif RSAB Harapan Kita,
Tarif RSJP Harapan Kita dan Tarif RS Kanker Dharmais.
CONTOH KODE INA-CBGs
ALUR INA-CBGs DI RUMAH SAKIT
TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB

• DOKTER
menegakkan dan menuliskan diagnosis primer dan diagnosis
sekunder apabila ada sesuai dengan ICD 10 serta menulis seluruh
prosedur/tindakan yang telah dilaksanakan dan membuat resume
medic pasien secara lengkap dan jelas selama pasien dirawat di
rumah sakit.

• KODER
melakukan kodifikasi dari diagnosis dan prosedur/tindakan yang
diisi oleh dokter yang merawat pasien sesuai dengan ICD 10 untuk
diagnosa dan ICD 9 CM untuk prosedur/tindakan
www.yanmedik.d
epkes.go.id
Alur Pelaporan
Masalah dalam INSTALASI
INA-CBG
INA-CBGs

UPDATE UPDATE SOFT ENTRY DATA


GROUPER INA-CBGs KLAIM

ERROR
DATA ERROR DATA ERROR GROUPING

UNU Kemkes KLAIM


RS
021 5261813
021 5201590 ext 1303

sirsdancasemix

Casemix.depkes@gmail.com
rizkyakhmad@gmail.com

Kiky  08121076367
Rudi  08129911198
Haidar  085693823598
Sys  081387606778
Koko  08179996006
Gd Depkes Lama Lt 4 Adit  08561007707
Ruang 414 Irvan  081381648198
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai