Anda di halaman 1dari 7

By Asti Darta

perencanaan
pembelajaran
Agenda
01. menjelaskan pengertian merdeka
02. belajar
membedakan tujuan dan arah merdeka
03. belajar pokok-pokok kebijakan merdeka belajar
menelaah
04.
mendiagnosis implementasi konsep merdeka
belajar dalam praktek pengembangan
perangkat pembelajaran
01 Pengertian Merdeka Belajar

Menurut Ki Hajar Dewantara, merdeka


belajar adalah proses pendidikan yang
membebaskan peserta didik dari segala
bentuk keterpaksaan dan tekanan. Peserta
didik diberi kebebasan untuk
mengembangkan potensi diri sesuai
dengan minat dan bakat mereka.
02 perbedaan tujuan dan arah merdeka belajar

• tujuan merdeka belajar • Arah merdeka belajar


• Merujuk pada hasil atau • Merupakan panduan atau pilihan yang
pencapaian yang ingin dicapai oleh diambil individu dalam menentukan
individu dalam proses jalannya proses pembelajaran.
pembelajaran yang mandiri. • Arah ini mencakup bagaimana individu
• Tujuan ini mencakup hasil konkret mengatur waktu, sumber daya, dan
pendekatan belajar yang sesuai dengan
seperti peningkatan keterampilan,
preferensi dan kebutuhan mereka sendiri.
pemahaman yang lebih dalam • Ini juga melibatkan pemilihan mata
tentang suatu subjek, atau pelajaran, metode pembelajaran, serta
pencapaian tujuan akademik penentuan bagaimana memanfaatkan
tertentu. sumber daya pembelajaran yang tersedia.
03

Ima g e 0 1
04 implementasi konsep merdeka belajar dalam praktek
pengembangan perangkat pembelajaran

• Analisis Kurikulum
• pengaturan pembelajaran
• evaluasi dan penilaian
• ketersediaan sumber daya
• pemberdayaan guru
• partisipasi siswa
• kolaborasi stakeholder
Thank
you

Anda mungkin juga menyukai