Anda di halaman 1dari 84

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Perhimpunan Mahasiswa Kabupaten Kebumen Universitas Indonesia

Depok, 27 November 2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

BAB I PENDAHULUAN

Bismillah, Alhamdulillah puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, karena dengan rahmat dan karunia-Nya lah kami selaku badan pengurus harian PERHIMAK UI (Perhimpunan Mahasiswa Kabupaten Kebumen di UI) periode 2009-2010 telah dapat menyelesaikan laporan pertanggungjawaban meskipun masih jauh dari kesempurnaan. Harapan kami selaku badan pengurus harian PERHIMAK UI periode 2009-2010 adalah laporan pertanggungjawaban ini dapat menyajikan tentang segala sesuatu yang telah diupayakan oleh kami selama masa kepengurusan sehingga kita semua dapat menilai secara arif dan bijaksana sebagai evaluasi bersama demi PERHIMAK UI yang lebih baik lagi ke depannya. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan mau bekerjasama mensukseskan program-program kepengurusan PERHIMAK UI periode 20092010, semoga segala kebaikan dan ketulusan yang telah disumbangkan bagi kelancarana kepengurusan PERHIMAK UI periode 2009-2010 mendapatkan pahala dari Allah SWT, Amin. Akhirnya kami atas nama badan pengurus harian PERHIMAK UI periode 2009-2010 dengan segala kerendahan hati mohon maaf yang setulus-tulusnya atas segala kekurangan, kesalahan, dan kekhilafan selama kami memegang amanah sebagai badan pengurus harian PERHIMAK UI 2009-2010.

Depok, November 2010

Badan Pengurus Harian PERHIMAK UI 2009-2010

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB II LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KETUA Oleh : Woro Rahmat Hidayat (Manajemen 08)

Bismillahirrohmanirrohim Alhamdulillah, puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas taufik, karunia dan rahmat-Nya, kami bisa menjalankan amanah sebagai pengurus harian Perhimak UI ( Perhimpunan Mahasiswa asal Kabupaten Kebumen di Universitas Indonesia) masa periode 20092010 hingga akhir masa periode kami. Sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada suri tauladan kita, Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat, tabiin serta umatnya yang istiqomah hingga hari akhir. Semoga kita semua bisa mendapatkan syafaatnya kelak di yaumil akhir. Amin. Manusia terlahir dengan potensi masing-masing yang berbeda. Kesatuan potensi itulah yang akan membentuk kekuatan besar untuk melakukan perubahan. Sebagai makhluk sosial, manusia memeliki kecenderungan untuk hidup bekelompok dan bersosialisasi dengan orang lain. Keberadaan seseorang dalam kehidupan selayaknya dapat memberikan manfaat bagi keadaan sekitarnya karena sebaik-baik manusia adalah yang bisa memberikan manfaat bagi yang lain. Begitu juga dengan mahasiswa, sebagai sekelompok manusia yang memiliki daya intelektuialitas tinggi diharapkan mampu memberikan manfaat bagi lingkungan sekitar dengan bekal ilmu yang telah diperolehnya. Disini dibutuhkan kemampuan atau keterampilan beinteraksi dan berkomunikasi dengan orang lain. Untuk itu, penting bagi mahasiswa untuk beraktualisasi diri melalui organisasi karena berorganisasi dapat digunakan sebagai sarana untuk berproses, bersosialisasi dan bekerja sama dengan pihak lain. Apalagi bagi mahasiswa yang berasal dari daerah perlu bersama-sama aktif dalam organisasi yang menghimpun mahasiswa dari daerah yang sama, seperti organisasi atau paguyuban kedaerahan yang ada di Universitas Indonesia. Salah satunya adalah Perhimak UI. Perhimak UI merupakan organisasi paguyugan yang menghimpun dan menjadi wadah sebagai sarana untuk berinteraksi dan beraktualisasi diri bagi mahasiswa asal Kabupaten Kebumen di Universitas Indonesia. Satu tahun yang lalu, tepatnya bulan Oktober, kepengurusan Perhimak UI periode 20092010 dilantik untuk masa jabatan satu tahun. Struktur kepengurusan kami terdiri dari Ketua, Wakil ketua, Bendahara dan enam divisi, yaitu Kestari, Internal, PSDM, Sospinma, Humas dan Dana usaha. Setiap fungsi-fungsi tersebut memiliki program kerja masing-masing. Secara keseluruhan program kerja yang kami susun telah dilaksanakan dengan baik, meskipun ada beberapa yang memang belum terealisasi pada kepengurusan kami. Adapun program kerja yang

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


telah kami laksanakan diantaranya ialah program kerja rutin yang dilakukan setiap tahunnya, seperti Bimbel dan Beastudi Perhimak UI, UI GTK, dan Mudik Bareng Lebaran. Selain itu, dalam kepengurusan kami telah dilaksanakan Konsinyering Perhimak UI, yaitu sebuah acara yang dirancang dalam bentuk diskusi membahas isu perubahan (reformasi) Perhimak UI dan menghasilkan butirbutir rekomendasi bagi kepengurusan selanjutnya. Di samping pelaksanaan program kerja tersebut, tentunya ada hal yang menurut saya pribadi sangat penting, yaitu mengenai kekompakan dan kesolidan diantara warga Perhimak UI. Saya menyadari bahwa kekompakan dan kesolidan diantara warga Perhimak UI belum terlalu kuat. Selain itu, hubungan dengan pihak eksternal seperti alumni dan Iwak Walet Emas dirasa masih terlalu renggang. Mungkin itu salah satu hal yang belum bisa kami wujudkan selama masa kepengurusan. Rekomendasi Perubahan kearah yang lebih baik mutlak dilakukan untuk kemajuan dan kejaan Perhimak UI dimasa yang akan datang. Oleh karena itu, ada beberapa rekomendasi yang perlu dilakukan oleh kepengurusan selanjutnya. Mungkin rekomendasi tersebut sebagian besar telah disebutkan dalam Piagam Rekomendasi hasil Konsinyering Perhimak UI yang diserahkan kepada pengurus selanjutnya. Sebagai penutup, saya sebagai Ketua Perhimak UI mengucapkan terimakasih kepada rekanrekan pengurus harian yang dengan kerelaan hati dan ketulusannya berjuang dan berproses bersama dalam menjalankan amanah ini dengan baik. Terimakasih juga kepada seluruh warga Perhimak UI yang telah berpartisipasi aktif dalam berbagai kegiatan, serta kepada pihak alumni, Iwakk Walet Emas, para donatur dan berbagai pihak yang telah memberikan dukungan bagi kami baik moral maupun material. Saya juga minta maaf apabila selama menjalankan amanah sebagai Ketua Perhimak UI banyak melakukan kesalahan dan kekhilafan, baik sengaja maupun tidak, dalam bentuk liasan ataupun perbuatan. Semoga apa yang kita laksanakan mendapat ridho-Nya dan kita bisa memetik hasil perjuangan kita di kemudian hari. Teruslah berkarya untuk Perhimak Ui tercinta, Jaya Perhimak UI!! Depok, November 2010 Ketua Perhimak UI 2009-2010

Woro Rahmat Hidayat

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB III LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN DIVISI INTERNAL Oleh : Luqman Syauqi Hidayat ( Sistem Informasi 08) Azizah Iqra Nurrakhmi (Psikologi 08) Staf : Dwi Sulistyorini (Teknik Arsitektur 09)

Kegiatan yang telah Terlaksana Nama Kegiatan Waktu dan Tempat Kegiatan Ulang Tahun Perhimak 21 Februari 2010, Belakang Balairung Universitas Indonesia Deskripsi Pelaksanaan Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperingati hari lahir Perhimpunan Mahasiswa Kebumen yang disepakati jatuh pada tanggal 14 November. Mengundang anggota

Perhimak baik yang masih aktif sebagai mahasiswa maupun yang sudah alumni, perwakilan IWAKKA, dan tamu lainnya untuk hadir dalam acara ini. Acara ini juga digunakan sebagai ajang kumpul anggota Perhimak. Diawali dari pembukaan berupa games bagi peserta yang sudah datang untuk ice-breaking. Selanjutnya ada Acara utama

pembacaan doa dan sambutan-sambutan.

adalah pemotongan tumpeng dan harapan-harapan yang disampaikan tiap angkatan untuk kemajuan Perhimak, kemudian makan bersama. Acara diakhiri dengan tukar kado yang dibawa masing-masing pesertaan. Selain itu, dalam acara ini juga diadakan penyerahan penghargaan bagi anggota Perhimak yang baru saja menjadi

wisudawan/wisudawati. Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai Rp 909.000,- (dari Perhimak) 90%. Acara berjalan lancar sesuai tujuan semula, yaitu memperingati hari lahir Perhimak. yang hadir cukup banyak. Hambatan dan Masalah Tidak banyak hambatan yang ada dalam proses pengadaan acara ulang tahun Perhimak ini. Sema pihak ikut Anggota Perhimak

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 berpartisipasi dan membantu secara maksimal. Yang

sedikit menjadi kendala adalah cara komunikasi untuk menyebarkan adanya acara ini. Masukan untuk Periode Mendatang Persiapan sebaiknya sudah dilakukan jauh sebelumnya supaya tidak terkesan mendadak dan anggota Perhimak bisa menyempatkan diri untuk hadir.

Nama Kegiatan Waktu dan Tempat Kegiatan

Perhimak Cup 29 Mei 2010 dan 5 Juni 2010, Belakang Balairung Universitas Indonesia

Deskripsi Pelaksanaan

Kegiatan ini akan diikuti enam tim, yaitu : angkatan alumni, angkatan 2006, angkatan 2007, angkatan 2008, angkatan 2009, dan peserta bimbel 2010. Enam tim tersebut akan dibagi menjadi dua group yaitu group A (2008, 2006, dan 2009) dan group B (bimbel 2010, alumni, dan 2007). Kegiatan dilaksanakan dalam bentuk sistem kompetisi dengan menggunakan sistem pool pada saat penyisihan group dan menggunakan sistem gugur pada putaran kedua, yaitu semifinal dan final.

Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai

Rp 650.000,00 80 %. Acara berjalan baik dan antusiasme warga perhimak yang tinggi.

Hambatan dan Masalah

Koordinasi antar angkatan yang lumayan susah seperti masalah waktu dan penarikan iuran kegiatan dari beberapa angkatan yang agak alot.

Masukan untuk Periode Mendatang

Alangkah baiknya ketika proses bidding PO dilakukan jauh-jauh hari sebelum acara sehingga akan memudahkan koordinasi antara panitia dan peserta. Selain itu dibutuhkan dukungan yang lebih baik dari SC sehingga panitia merasa lebih mudah untuk melaksanakan proker tersebut.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Nama Kegiatan Waktu dan Tempat Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Perhimak Tour 14 Juli 2010, Dieng

Kegiatan ini baru diadakan dua kali, bertujuan untuk refreshing anggota Perhimak. Tempat tujuan wisata

ditentukan melalui voting suara terbanyak. Keputusan final dipilih Dieng sebagai tujuan wisata tahun ini. Hari pemberangkatan, peserta berkumpul di SMA Negeri 1 Kebumen dan selanjutnya berangkat bersama dengan bus ke tempat tujuan. Peserta kembali ke rumah masingmasing sekitar pukul 9 malam. Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai Rp 2.250.000,00 80%. Meskipun target peserta tidak tercapai, namun Tujuan refreshing

acara ini berjalan dengan lancar. tercapai. Hambatan dan Masalah

Meskipun publikasi untuk acara ini sudah digencarkan, namun target peserta tidak tercapai. Kami mengharapkan setidaknya ada sekitar 100 anggota Perhimak yang ikut serta dalam acara ini. Namun ternyata jumlah peserta kurang sekali dari target. Hal ini dikarenakan waktu yang tidak tepat bagi sebagian besar anggota Perhimak. Banyak peserta yang sudah memiliki acara sendiri-sendiri atau masih mengikuti kuliah semester pendek di kampus. Begitu pula penentuan tempat tujuan, sempat menjadi hambatan dalam pelaksanaan kegiatan ini. Banyaknya pendapat yang masuk menjadikan kami sulit menentukan tempat yang tepat.

Masukan untuk Periode Mendatang

Selanjutnya diharapkan waktu untuk pengadaan lebih fleksibel, sehingga lebih banyak anggota Perhimak yang ikut serta.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Dokumentasi

Nama Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Kaos Perhimak Pembuatan kaos Perhimak bertujuan untuk memberikan identitas bagi semua warga Perhimak. Kegiatan ini sudah berlangsng rutin dari tahun ke tahun, target terutama bagi mahasiswa yang baru masuk pada tahun itu. Kami sebagai internal hanya berperan sebagai distributor kaos sementara pembuat desain bisa dari siapa saja. Desain kaos:

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai

@ Rp 40.000,95%. Pembuatan identitas Perhimak ini menjadi sebuah kegiatan yang sangat diminati dari tahun ke tahun. Untuk tahun ini pula, keberhasilan kegiatan cukup tinggi. Tidak hanya mahasiswa baru yang berminat terhadap kaos ini, namun juga mahasiswa angkatan lebih atas.

Hambatan dan Masalah

Penentuan desain yang cocok memakan waktu yang lama. Banyak saran dan kritik yang masuk dan membuat beberapa perubahan terhadap desain.

Masukan untuk Periode Mendatang

Seperti tahun ini, untuk selanjtnya diharapkan adanya voting suara dan masukan-masukan dari warga Perhimak terhadap desain kaos/identitas Perhimak. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan minat warga Perhimak seluruhnya.

Nama Kegiatan Waktu dan Tempat Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Buka Bareng Perhimak 7 September 2010, SMA Negeri 1 Kebumen Kegiatan buka bersama Perhimak ini adalah kegiatan tahunan yang diadakan setiap bulan Ramadhan. Panitia dibentuk dari angkatan yang baru masuk, sebagai ajang berlatih mengelola kegiatan sekaligus memperkenalkan diri kepada warga Perhimak lainnya. PO Buka Bersama tahun ini adalah Andhanto Kurnia M., Komunikasi 10. Buka bersama diadakan di salah satu ruang kelas SMA Negeri 1 Kebumen. Untuk tahn sebelumnya, biasanya

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 buka bersama dilaksanakan di Depok. Baru tahun ini

pelaksanaan dilakukan di Kebumen karena alasan warga Perhimak sudah banyak yang mudik. Acara dimulai sore hari, dengan sambutan-sambutan dan sedikit kultum. Dalam acara ini juga diadakan penyerahan ucapan selamat dan kenang-kenangan kepada warga Perhimak yang baru lulus. Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai (angkatan 2010) @Rp 10.000,90%. Acara berjalan sangat lancar. Banyak peserta yang belum mendaftarkan diri namun tetap hadir. Panitia

menyiapkan konsumsi secara prasmanan sehingga tidak timbul kesulitan berupa makanan yang kurang. acara ini tercapai. Tujuan

Angkatan 2010 menjadi lebih kenal

kepada warga Perhimak yang lain. Hambatan dan Masalah Penentuan waktu kegiatan. Untuk menentukan waktu yang tepat bagi semua anggota Perhimak cukup sulit karena kegiatan mereka yang berbeda-beda. Begitu juga cara

penyebaran undangan yang agak terhambat karena kurang lengkapnya database dan keberadaan anggota Perhimak yang mayoritas sudah ada di rumah masing-masing. Masukan untuk Periode Mendatang Undangan lewat jejaring sosial yang lebih banyak diakses dan tidak memakan waktu dan tenaga lebih. Diharapkan partisipasi dan dukungan warga Perhimaj untuk acaraacara seperti ini.

Nama Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Facebook Perhimak Dibuatnya facebook Perhimak bertujuan untuk ajang berbagi informasi mengenai Perhimak. Adanya milis

kurang dimanfaatkan karena tidak semua warga Perhimak membuka milis setiap hari. Facebook diharapkan bisa

menjadi penyalur warga Perhimak kepada info-info penting yang dibutuhkan. Keberhasilan yang Dicapai 30%. Program kerja ini termasuk gagal karena tidak ada

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 pemaksimalan facebook ntuk tujuan tersebt di atas. Admin kurang bertanggung jawab untuk mengupdate informasi yang sekiranya mungkin dibutuhkan warga Perhimak. Hambatan dan Masalah Waktu untuk mengurus facebook kurang. Informasi

kebanyakan sudah didapatkan dari facebook warga perhimak yang lain. Selain itu, jumlah teman dalam akun Perhimak UI ini masih sangat sedikit sehingga pembaca informasi yang disampaikan lewat media ini juga tidak begitu banyak. Masukan untuk Periode Mendatang Karena facebook ini kurang maksimal, diharapkan ada media lain yang lebih mendukung penyampaian informasi, saran, dan kritik dari setiap anggota Perhimak. Seperti saat ini ada group di facebook dimana anggotanya bisa saling berdiskusi melalui chatting. Saat ini alhamdulillah sudah ada group facebook Perhimak UI yang cukup aktif kegiatan diskusinya.

Nama Kegiatan Waktu dan Tempat Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Menjaga hubungan internal semua anggota Perhimak Tidak terbatas waktu dan tempat Tugas Divisi Internali secara umum di luar proker-proker yang berupa suatu event/ acara yaitu menjaga hubungan internal semua anggota Perhimak. Hal ini seperti kegiatankegiatan insidental yang tidak direncanakan dalam proker seperti mengkoordinir warga perhimak untuk menghadiri acara pernikahan beberapa anggota perhimak serta iuran untuk membeli kado. Selain itu, bisa juga seperti mengkoordinir anggota perhimak untuk menjenguk warga perhimak yang sedang sakit, ataupun kegiatan-kegiatan lain yang sifatnya insidental.

Hambatan dan Masalah

Warga perhimak UI yang semakin banyak dan masih ada yang belum terjangkau oleh Perhimak serta dibutuhkan kepekaan sosial yang tinggi untuk mempererat silaturahmi antar warga Perhimak UI

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Masukan untuk Periode Mendatang Dibutuhkan lebih banyak proker-proker yang bertujuan khusus untuk mempererat silaturahmi warga Perhimak UI. Maksudnya di sini yaitu untuk mengembalikan jati diri Perhimak UI sebagai paguyuban, yang memang tujuan utamanya untuk silaturahmi antar anggotanya.

Secara garis besar, analisis SWOT Divisi Internal adalah sebagai berikut: Strengths: Kegiatan Divisi Internal mampu dilakukan karena program-program yang tidak terlalu banyak dengan alokasi waktu yang cukup. Adanya pengalaman organisasi yang cukup dari anggota Divisi Internal.

Weaknesses: Dokumentasi yang tidak terstruktur dengan baik, sehingga banyak dokumen-dokumen yang sudah hilang terkait dengan acara-acara yang telah dilakukan oleh Bidang Internal. Jumlah anggota yang kurang sehingga kerjanya kurang maksimal sehingga perlu outsourcing untuk menjalankan program-programnya.

Opportunities: Adanya dukungan dari senior/ PJ Divisi Internal tahun sebelumnya yang mau sharing tentang kegiatan-kegiatan tahun sebelumnya serta memberikan arahan untuk menjalankan program-program Divisi Internal. Adanya dukungan dari anggota Perhimak yang lain terutama dalam proses outsourcing pelaksanaan program-progam Divisi Internal.

Threats: Warga perhimak yang mulai jenuh dengan acara yang itu-itu saja. Sehingga dibutuhkan terobosan acara baru yang tentunya sesuai dengan tujuan Divisi Internal yaitu menjaga hubungan internal warga Perhimak UI.

Laporan Pertanggungjawaban Bidang Internal 1. Azizah Iqra Nurrakhmi, Psikologi 2008 Sebagai pemegang tanggung jawab bidang internal, saya merasa kurang maksimal dalam menjalankan proker-proker kami. Pendataan anggaran dan data kegiatan tidak dilakukan dengan baik sehingga membuat kami kesulitan untuk membat laporan pertanggunjawaban

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 kegiatan. Namun demikian, banyak sekali pihak-pihak yang membantu terlaksananya program kerja Internal. Saya pribadi merasa sangat dibantu dan mengucapkan terima kasih untuk hal tersebut. Meskipun sebagian besar kegiatan Intrenal berkesan tidak serius dan bertujuan untuk senang-senang, namun tujuan utama kami adalah mempersatukan semua anggota Perhimak dari alumni hingga mahasiswa baru. Semoga kegiatan-kegiatan yang telah kami laksanakan mencapai sudah mencapai tujuan tersebut dan semoga Perhimak UI menjadi komnitas yang lebih baik lagi selanjutnya. 2. Luqman Syauqi Hidayat, Sistem Informasi 2008 Saya menyadari bahwa kerja kami masih kurang maksimal dan kurang terstruktur dengan baik. Saran saya untuk divisi internal kepengurusan berikutnya yaitu semua kegiatan harus terdokumentasi dengan baik yaitu dengan cara adanya pembukuan yang rapih serta pencatatan/ log kegiatan yang tersusun rapih untuk semua kegiatan yang dilakukan. Solusinya yaitu bisa dengan menyeragamkan template tentang log kegiatan untuk setiap divisi (tidak hanya internal) dan ada laporan tiap bulan ke ketua perhimak, sehingga ketua perhimak bisa mengontrol dan pembuatan LPJ bisa dilakukan dengan lebih mudah.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB IV LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN DIVISI PSDM Oleh : Septi Kurniasih (FIK 08) Haris Kasminto Aji ( Teknik Elektro 08) Staf : Agus Rasmiyatun (Kessos 08) Amrih Peni (Ilmu Perpustakaan 08) Angga Fauzian (Teknik Mesin 08) Fatimah (Sastra Arab 08) Siti Nurrokhmah (Sastra Arab 08) Frida Tri Rahayu (Geografi 08) Sebelumnya kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang sudah membantu kami di dalam menjalankan semua proker-proker kami sehingga dapat terlaksana dengan baik. Dalam LPJ ini kami akan menyampaikan tentang proker-proker kami yang sudah kami jalankan selama kepengurusan ini dan tentang kekurangan-kekurangan yang mungkin bisa menjadi bahan evaluasi bagi kepengurusan selanjutnya. Yang pertama dalam segi internal dalam PSDM sendiri. Jujur kami kurang kompak dan jarang ngumpul karena mungkin urusan-urusan pribadi sehingga kurang koordinasi dalam menjalankan proker-proker yang sudah dibuat. Kedua, kami kurang memberdayakan staff-staff kami sehingga regenerasi atau transfer ilmunya kurang. Jadi, untuk kepengurusan selanjutnya harus lebih kompak lagi minimal adakan pertemuan rutin misalnya sebulan sekali biar lebih kompak dan berdayakan staff-staffnya agar transfer ilmu ke generasi berikutnya jadi lebih banyak. Proker-proker yang telah kami lakukan antara lain adalah sebagai berikut : 1. Kajian Islam Kajian ini dilaksanakan di MUI sekitar awal kepengurusan. Dalam perencanaan proker ini kurang koodinasi dan sosialisai sehingga sedikit sekali yang datang dan waktunya mundur hingga beberapa jam karena kendala teknis. Oleh karena itu mohon untuk kedepanya diperbaiki lagi. Nama Kegiatan Kajian Islam

Tempat dan Waktu Kegiatan Aula Selatan MUI , April 2010 Deskripsi Pelaksanaan Kegiatan ini adalah kajian Islam yang diisi oleh seorang ustadz Anggaran Dana Aktual Rp 300.000,-

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Keberhasilan yang Dicapai Hambatan dan Masalah Kegiatan dapat dilaksanakan Koordinasi kurang Sosialisas i/ publikasi kurang Peserta yang datang sedikit (termasuk BPH) Kegiatan terlambat dilaksanakan karena ustadz telat Masukan untuk Periode Mendatang Lakukan perencanaan lebih matang lagi Masifkan publikasi Bikin timeline kegiatan dan kontrol perkembangan setiap hari Koordinasi antar panitia di

2. Sms Tausiah Nama Kegiatan SMS Tausyiah

Tempat dan Waktu Kegiatan Sepanjang kepengurusan. Deskripsi Kegiatan SMS pengingatan terhadap sisi ruhiyah anggota PERHIMAK. Keberhasilan yang Dicapai Hambatan dan Masalah Hanya dapat berjalan sekali Tidak adanya nomor hotline untuk PERHIMAK UI secara resmi Masukan untuk Periode Mendatang Penangung jawab sering terlupa untuk meng-SMS

Diperhatikan lagi visibilitasnya jika ingin diteruskan Jika ingin diteruskan lebih baik menggunakan software Message Sender yang mampu mengirim pesan dengan sekaligus

3. Welcome Maba Welcome Maba dilaksanakan pada bulam agustus di PPSDMS. Biayanya sekitar 1,5 juta. Menurut kami acara Welcome Maba sudah cukup sukses, akan tetapi waktu perencanaannya lebih dipercepat lagi jangan ampe mendadak sehingga bisa persiapan bisa lebih matang.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Nama Kegiatan

Welcome Maba

Tempat dan Waktu Kegiatan Auditorium PPSDMS NF tanggal 17 Oktober 2010 Deskripsi Kegiatan Kegiatan ini sebagai wujud penyambutan PERHIMAK UI pada warga baru yang tergabung dalam paguyuban PERHIMAK UI. Kegiatan diisi dengan motivation training dan talkshow dengan tokoh-tokoh yang ada di PERHIMAK UI untuk memicu keaktifan dan jiwa kompetensi Maba sejak dini. Keberhasilan yang Dicapai Kegiatan terlaksana dengan lancar Kegiatan dapat dimulai dan diakhiri sesuai jadwal yang ditetapkan Kegiatan diikuti oleh sekitar 60 mahasiswa baru Maba dapat interaktif selama acara Dengan persiapan yang mepet, koordinasi tetap berjalan baik Hambatan dan Masalah Mobilisasi Maba dari asrama ke tempat acara membutuhkan waktu lama Masukan untuk Periode Mendatang Publikasi digencarkan lagi dan undang tokoh pemuda yang membangun desa dari paguyuban lain misal: Goris Mustaqim (Garut).

4. Suksesi PERHIMAK UI

1. Nama Kegiatan

Suksesi Perhimak UI

Tempat dan Waktu Kegiatan Rumah Bimbel 2009 pada 6 November 2010 Deskripsi Kegiatan Kegiatan ini sebagai wujud pemilihan ketua Perhimak UI periode 2010-2011 yang dilakukan dengan musyawarah mufakat. Keberhasilan yang Dicapai Ketua PERHIMAK UI 2010-2011 telah terpilih

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Peserta yang datang memenuhi qourum Musyawarah berjalan dengan lancar tanpa ada permasalahan seperti tahun sebelumnya S Hambatan dan Masalah Telah ada SOP sebelumnya agar mengcounter permasalahan yang mungkin muncul terkait AD/ART Pencarian tempat yang sesuai membutuhkan waktu lama Adanya permintaan dari kakak kelas untuk mengganti Ketua pelaksana saat proses suksesi baru dimulai Masukan untuk Periode Mendatang Secara garis besar, analisis SWOT Divisi PSDM adalah sebagai berikut: Strength Jumlah SDM yang cukup banyak Weakness Sebagian besar SDM yang ada di PSDM menjadi BPH di organisasi kampus sehingga memiliki kesibukan masing-masing Opportunity Dalam tataran konsep SDM yang unggul mampu membuat konsep yang baik Treat Kesibukan masing-masing SDM di PSDM membuat tataran teknis terabaikan dan banyak agenda yang telah direncanakan tidak dapat dilaksanakan. Persiapkan SOP&konsep yang lebih matang lagi

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB V LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN SOSPENMA Oleh : Bagus Ragil Kurniawan (Teknik Mesin 08) Hanitya D. Ratnasari (FKM 08) Staf :
Denty Oktavianingrum (Kessos 09) Maratun Isnaeni Sekar Puri Hardiyani Siti Masitoh Tri Tusseno (Administrasi Negara 09) (Teknik Bioproses 09) (FKM 09) (Teknik Kimia 09)

Bismillahirohmanirohim... Assalamualaikum wr. Wb. Segala Puji bagi Allah SWT Tuhan semesta alam yang senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua sehingga sampai pada hari ini kita masih bisa menghirup 02 dengan nikmatnya yang menjadi bahan bakar kita dalam respirasi. Shalawat serta salam teruntuk Nabi Muhammad SAW, kepada keluarganya, para sahabatnya, dan semoga kita tetap setia menjadi pengikutnya hingga akhir zaman.

Ketika segala sesuatu telah menjadi kewajiban dan melekat dalam darah kita, seyogyanya akan ada pertanggung jawaban. Tak terasa detik demi detik dengan velocity waktu yang konstan telah membawa kami Sospenma 2009/2010 ke masa akhir kepengurusan. Saya Bagus Ragil Kurniawan dengan segala kekurangan telah berusaha sebaik-baiknya untuk mengemban kewajiban ini bersama Hanitya Dwi Ratnasari. Beliau adalah sosok wanita yang kuat, kritis, cerdas dan loyalitas yang tidak diragukan lagi. Bisa dibilang dialah sospenma, dialah the soul of sospenma. Bersama-sama Denty, Neni, Machi, Sekar dan Seno membawa sospenma kedalam sebuah keluarga kecil dalam kepengurusan Perhimak ini. Beribu masalah dan senyum bahagia telah kami lalui bersama selama kurang lebih setahun masa kepengurusan.

Segala kekurangan dari saya dan saudara-saudara saya di sospenma sekiranya dapat menjadi pelajaran yang berharga untuk kepengurusan selanjutnya. Beribu terima kasih kepada saudara-saudara saya belumlah cukup untuk mengapresiasi momentunm yang mereka telah

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 berikan. Dan LPJ ini bukanlah sekedar formalitas dalam organisasi tapi merupakan suatu bentuk evaluasi dan kritik untuk kepengurusan berikutnya yang jauh lebih baik lagi. Ada sebuah kalimat yang sangat tepat untuk kepengurusan selanjutnya,yaitu Barang siapa hari ini sama dengan hari kemarin maka ia dalam kerugian. Al Hadist

1.

Kegiatan yang telah Terlaksana Dana Bantuan Akademik dan Dana Bantuan Pinjaman Akademik

Nama Kegiatan

Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Depok, Oktober 2009-November 2010 Memberitahukan kepada teman-teman akan adanya DBA/DBPA dengan mekanisme jarkom tiap angkatan, tiap awal bulan Mengajukan surat rekomendasi berisi nama temanteman yang membutuhkan bantuan (DBA/DBPA) kepada bendahara, dan Menyampaikan bantuan tersebut kepada yang pihak yang mengajukan bantuan

Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai

Dana tersalurkan dengan semestinya kepada yang

mengajukan Hambatan dan Masalah Jarkom yang tidak tersebar merata Anggaran keuangan Perhimak meminimalisasi besarnya DBA/DBPA yang dapat disalurkan Penagihan DBPA mengalami hambatan, karena adanya perasaan tidak enak saat menagih, dan pada saat ditagih peminjam dalam kondisi tidak memiliki uang. Pengajuan terlambat, pada kondisi keuangan Perhimak yang sedang tidak memungkinkan, sehingga tidak dapat diberikan bantuan Masukan untuk Periode Mendatang Jarkom diupayakan menyentuh tiap angkatan, dan

didahulukan untuk angkatan yang paling muda Kerapian pencatatan dijaga Penarikan sebaiknya berkala, dan ada target tiap bulan

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 *Daftar penerima DBA/DBPA terlampir pada Bendahara Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan Bimbingan Belajar dan Beastudy 2010 Matrial, Jagakarsa, Depok, Mei-Juli 2010 Bimbingan belajar intensif bagi para siswa-siswi SMA/MA sederajat se-Kab Kebumen yang telah diseleksi, untuk menghadapi UMB, SNMPTN, dan ujian masuk lainnya. Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai Terlampir dalam LPJ Bimbingan Belajar dan Beastudi Perhimak UI 2010 Hambatan dan Masalah Terlampir dalam LPJ Bimbingan Belajar dan Beastudi Perhimak UI 2010 Masukan untuk Periode Mendatang Terlampir dalam LPJ Bimbingan Belajar dan Beastudi Perhimak UI 2010

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan

Mudik dan Balik Bareng Depok-Kebumen, 5 September 2010 dan September 2010 14,15,16

Deskripsi Pelaksanaan

Memfasilitasi teman-teman Perhimak yang ingin mudik bareng Pemprov Jateng ke Kebumen Memfasilitasi teman-teman Perhimak yang ingin balik bareng ke Depok

Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai Hambatan dan Masalah

Mudik dan Balik bareng terlaksana dengan baik dan lancar Koordinasi dengan pihak Pemprov Teman-teman yang seenaknya membatalkan keikutsertaan program ini secara tidak langsung mempersulit pihak Sospenma dalam hal administrasi.

Masukan untuk Periode Mendatang

Koordinasi dengan pihal Pemprov diperbaiki lagi Tegas dalam menentukan peserta, dahulukan angkatan muda

*laporan keuangan terlampir

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan Welcome Maba Depok-Kebumen, Juni-Agustus 2010 Membantu hal-hal yang berkaitan dengan penerimaan mahasiswa baru, meliputi: informasi advokasi, pengajuan asrama, registrasi ulang, dll. Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai Sebagian besar mahasiswa baru terkoordinir dengan baik, informasi tersampaikan. Hambatan dan Masalah Informasi yang simpang siur membingungkan pihak Sospenma dan maba Kesulitan melacak maba, karena keterbatasan panitia Masukan untuk Periode Mendatang Koordinasi dengan pihak Kesma UI dijalin dengan baik demi didapatnya informasi yang valid dan up to date Aktif bertanya kepada kenalan anak SMA untuk melacak maba yang masuk UI

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai Hambatan dan Masalah

Info Beasiswa dan Seminar Tentative Sharing informasi mengenai beasiswa melalui milis Informasi tersampaikan Tidak adanya kontrol dan evaluasi yang sistematis terhadap kegiatan update info beasiswa dari pihak sospenma

Masukan untuk Periode Mendatang

Jaga konsistensi dalam share informasi Perluas sarana share (facebook, grup, website, jarkom)

2.

Kegiatan yang Sedang dan Belum Terlaksana Kakak Asuh Depok, penerimaan maba Memasangkan maba dengan senior 2009,2008,2007 sesama fakultas dengan harapan maba dapat dipantau,

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 secara akademis, finansial, dan mental Pencapaian Sementara Sebatas memberikan info (nama, no hape) kepada maba senior-senior mereka sesama fakultas Hambatan dan Masalah Kurangnya koordinasi

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Silaturahim Donatur Depok, tentative Mengunjungi donatur secara berkala, untuk memberikan informasi, khususnya donasi mereka, sudah digunakan untuk apa saja, kerjasama dengan humas

Pencapaian Sementara Hambatan dan Masalah

Tidak ada pencapaian Hambatan dari internal pengurus

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pencapaian Sementara Hambatan dan Masalah

Acara Sosial Liburan semester genap, pasca bimbel Acara sosial seperti donor darah Tidak ada pencapaian Hambatan dari internal pengurus

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pencapaian Sementara Hambatan dan Masalah

Silaturahim Tangerang, pasca Idul Fitri Ikut serta dalam Silakbar yang diadakan IWAKK Tidak ada pencapaian Dari faktor waktu dan tempat yang tidak memungkinkan bagi pengurus untuk mengikuti acara tersebut (jauh dan acara diadakan malam hari)

Analisis SWOT Divisi Sospenma : S : Semangat dan loyalitas pengurus yang tinggi terhadap Perhimak Memiliki pengalaman yang cukup di divisi Sospenma (staff sospenma tahun lalu) W : Komunikasi dan koordinasi yang kurang di internal divisi

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 O T : Banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak (kesma fakultas, kesma bem UI) : Masing-masing pengurus memiliki kesibukan di luar Perhimak (kuliah, tugas, ngajar, organisasi kampus)

Lampiran Sospenma : a. LAPORAN KEUANGAN MUDIK DAN BALIK BARENG PERHIMAK 2010 1. Pemasukan Berasal dari iuran peserta mudik bareng sebesar Rp 30.000,Iuran Total Rp 30.000,- x 138 peserta : Rp 4.110.000,: Rp 4.110.000,-

2. Pengeluaran Digunakan untuk keperluan sewa miniarta, takjil, bayar tol. Sewa miniarta Rp 150.000,- x 5 miniarta : Rp 750.000,-

Takjil Plastik kurma Kurma Biskuat bolu Jeruk Transport Plastik Aqua Bayar tol Total Rp 2.500,- x 7 buah : Rp : Rp

: Rp 602.900,17.500,85.400,-

Rp 10.900,- x 7,83 kg Rp 1.250,- x 168 buah

: Rp 210.000,: Rp 185.000,: Rp : Rp : Rp 10.000,10.000,85.000,: Rp 50.000,-

Rp 10.300,- x 18 kg Rp 5.000,- x 2 orang

Rp 10.000,- x 1 bungkus Rp 17.000,- x 5 kardus

: Rp 1.402.900,-

3. Saldo Rp 4.110.000,- - Rp 1.402.900,Total : Rp 2.737.100,: Rp 2.737.100,-

Nb: Seluruh sisa saldo mudik bareng digunakan untuk subsidi balik bareng yang dilaksanakan tanggal 14,15,16 September 2010.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 b. Draft Surat Rekomendasi DBA/DBPA

PERHIMPUNAN MAHASISWA KEBUMEN DI UNIVERSITAS INDONESIA ( PERHIMAK UI ) Sekretariat : Gedung Astoria, Jalan TB Simatupang, No 19-22 Kampung Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur 13830 Telp : (021)87791939, Fax : (021) 87791938 http//: www.perhimak-ui.com

SURAT REKOMENDASI No: ... /SPM/PERHIMAK UI/ .. /20..

Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Bagus Ragil Kurniawan NPM : 0806329874 Fakultas/Jurusan : FT/Mesin Jabatan : Kadiv Sospenma memberikan rekomendasi kepada: Nama : NPM : Fakultas/Jurusan : untuk menerima DBA/DBPA dari PERHIMAK UI sebesar Rp ..................................................................... guna ...................................................................................................................................................... ............................. Demikian surat keterangan ini dibuat agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Atas perhatian Saudara/i saya ucapkan terima kasih. Depok, ............................. 20... Kadiv Sosial

Yang Menerima, Pendidikan Mahasiswa

Bagus Ragil Kurniawan Mengetahui, Ketua Perhimak

Woro Rahmat Hidayat

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

BAB VI LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN HUMAS Oleh : Irvanda Kurniadi Virdaus (Teknik Komputer 08) Lia Kristiani (Komunikasi 08) Staf :
Ayunda Wiyogo Prio (Komunikasi 09) (Kimia 09)

Khoirul Abidin (Teknik Lingkungan 09) Nurusysyifa (Teknik Lingkungan 09)

Perhimak UI merupakan sebuah perhimpunan yang didalamnya terdapat orang-orang yang berasal dari Kabupaten Kebumen yang sedang menjalankan aktifitas kuliahnya di Universitas Indonesia. Perhimak UI dijalankan oleh beberapa pengurus dan dipimpin oleh seorang ketua. Dari beberapa pengurus tersebut, salah satunya ada yang mengurusi bidang Hubungan Masyarakat, yang tugasnya adalah sebagai penghubung antara Perhimak UI dengan pihak luar serta memberikan informasi terkait dengan kegiatan Perhimak UI yang tengah dan telah berlangsung kepada seluruh warga perhimak. Seiring berjalannya waktu, divisi Humas akhirnya telah melewati sebuah periode kepengurusan. Dengan berakhirnya kepengurusan ini, maka harus ada yang dilaporkan sebagai bentuk tanggung jawab terhadap Perhimak UI akan apa yang telah dikerjakan oleh divisi Humas selama satu periode ini. Berikut laporan pertanggungjawabannya. Draft Program Kerja:
1. 2. 3. 4.

Mengadakan Sosialisasi kepada siswa/i SMA di Kebumen Menerbitkan buletin tiap dua bulan Memperbarui website perhimak Menjalin silaturahmi dengan IWAKK Walet Mas - melakukan kunjungan minimal dua bulan sekali - menghadiri acara-acara yang diselenggarakan oleh IWAKK Walet Mas - mengundang perwakilan IWAKK Walet Mas dalam acara-acara Perhimak UI

5. 6. 7.

Menjalin silaturahmi dengan perkumpulan mahasiswa lain asal Kebumen Merintis terbentuknya Perhimak Nusantara Menjalin silaturahmi dengan perkumpulan mahasiswa daerah lain di UI

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Kegiatan yang telah Terlaksana Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan UI Goes To Kebumen IV Aula Setda Kab. Kebumen, Desember-Januari 2009/2010 Seluruh rangkaian kegiatan ini bernama UI in Action bertema Unbreakable Inspiration in Action. Kegiatan ini bertujuan memberikan motivasi kepada siswa-siswi

SMA/SMK/MA sederajat se-Kabupaten Kebumen untuk tetap melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi, memperkenalkan PERHIMAK UI, memberikan pandangan terhadap dunia kampus, dan pengenalan berbagai

Universitas. Acara dibagi menjadi tiga sub acara yaitu Tour de School, Try Out SIMAK UI dan SNMPTN 2010, dan Campus Gathering. Deskripsi pelaksanaan

selengkapnya terlampir. Acara Tour de School berhasil dilaksanakan di 24 dari 26 target SMA / sederajat di Kab. Kebumen. Try Out SIMAK UI n SNMPTN 2010 dilaksanakan di SMPN 7 kebumen tanggal 10 Januari 2010, dengan jumlah tiket yang terjual 853 lembar, sedangkan jumlah peserta yang terdaftar pada hari-H ada 777 (321 IPS dan 456 IPA ). Campus Gathering dilaksanakan tanggal 17 Januari 2010 bertempat di Gedung Setda Kebumen. Jumlah tiket yang terjual 1236 lembar, sedangkan jumlah peserta yang masuk di lembar registrasi ada 1143. Acara Campus Gathering melibatkan partisipasi teman-teman mahasiswa asal Kabupaten Kebumen di universitas lainnya dalam stand universitas dan stand konsultasi jurusan. Jumlah universitas yang direncaakan untuk partisipasi ada 17, tapi karena adanya keterbatasan kondisi akhirnya hanya ada 8 universitas yang ada SDMnya, selebihnya di cover oleh anak-anak PERHIMAK UI. Acara Campus Gathering kemarin juga dihadiri oleh Bapak Bupati Nasirudin, untuk pertamakalinya sejak di adakan acara sejenis oleh Perhimak UI. Ada satu inovasi

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 dalam acara kemarin, yaitu adanya penerbangan balon helium yang bertuliskan cita-cita peserta, sebagai wujud apresiasi terhadap harapan-harapan mereka di masa depan. Anggaran Dana Aktual Pemasukan Pengeluaran Saldo Keberhasilan yang Dicapai : Rp 25.985.800,00 : Rp 24.383.800,00 : Rp 1.602.000,00

Secara umum acara berlangsung dengan sukses dilihat dari jumlah dan antusiasme peserta yang terdiri dari siswa/siswi SMA se-Kabupaten Kebumen. Adanya tanggapan positif dari pihak-pihak luar seperti PEMDA dan tokoh

masyarakat. Dari segi kuantitatif untuk acara Tour de School mampu mendatangi 24 sekolah dari target 26 sekolah sehingga pencapaiannya sebesar 92%. Sedangkan untuk acara Try Out dan Campus Gathering dapat dinilai dari antusiasme dan jumlah pengunjung dan kepuasan mereka terhadap acara yang dilaksanakan sehingga pencapaian keseluruhan acara kira-kira sebesar 90%. Hambatan dan Masalah Banyaknya sekolah yang di datangi dalam Campus Gathering tidak sebanding dengan jumlah personil yang dikerahkan sehingga acara Tour de School kurang efektif dan efisien. Karena acara ini melibatkan mahasiswa dari universitas lain sehingga koordinasi menjadi semakin sulit untuk acara Campus Gathering. Untuk acara Try Out masih terkendala pada masalah pembahasan soal yang waktunya tidak mencukupi serta adanya keterlambatan cetak soal tambahan yang harus harus dibagikan. Masukan untuk Periode Mendatang Lebih dipersiapkan lagi terutama untuk masalah pencarian dana, konsep acara, dan hal teknis yang mendukung terselenggaranya acara dengan baik.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Silaturahmi IWAKK Walet Emas Pendopo, 12 September 2010 Silaturahim antarwarga asal kabupaten kebumen dalam rangka Hari Raya Idul Fitri. PERHIMAK-UI bertugas sebagai penerima tamu dan membagikan merchandise. Dalam acara tersebut juga diadakan diskusi antara Bupati Kebumen terpilih H. Buyar Winarso dengan beberapa mahasiswa Kebumen dari berbagai Universitas serta dari beberapa sekolah kedinasan.

Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai

Rp 0,Berhasil membantu pelaksanaan acara dan dapat menyampaikan aspirasi mahasiswa khususnya Perhimak kepada Bupati Kebumen.

Hambatan dan Masalah Masukan untuk Periode Mendatang

Persiapkan personil untuk menunjukkan kesolidan Perhimak UI.

Nama Kegiatan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Pembaharuan Website Oktober 2010 Pembuatan dan penyusunan kembali website yang bertujuan sebagai sarana informasi dan komunikasi antarwarga PERHIMAK-UI dan instansi lainnya. Tujuan dilakukan pembaruan ini adalah untuk memberikan tambahan fitur pada website seperti Forum, E-mail, dan fitur lainnya serta memperbarui tampilan agar tidak membosankan.

Anggaran Dana Aktual

Domain

: Rp 85.000,00

Hosting/tahun : Rp 50.000,00 Keberhasilan yang Dicapai Telah berhasil membuat dan memperbaharui website dan berfungsi sebagaimana tujuannya Hambatan dan Masalah Hanya bisa dikerjakan sendiri karena keterbatasan SDM

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 yang memahami masalah Website itu sendiri. Masukan untuk Periode Mendatang Website yang sudah ada harap digunakan sebagaimana mestinya dan selalu di Update sehingga bisa tepat sasaran.

Nama Kegiatan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Mailinglist (milis) PERHIMAK-UI Periode Kepengurusan November Oktober 2009/2010 Suatu sarana untuk berkomunikasi antarwarga

PERHIMAK-UI melalui email. Tim Humas memantau kegiatan diskusi yang dilaksanakan pada milis Perhimak UI. Pencapaian Menambah anggota milis dari warga perhimak 2009 dan 2010. Hambatan dan Masalah Publikasi kurang, warga PERHIMAK-UI kurang terbiasa dengan email, forum diskusi kurang

Nama Kegiatan

Menjalin silaturahmi dengan perkumpulan mahasiswa lain asal Kebumen di Universitas lain dan Mahasiswa asal daerah lain yang ada di UI serta merintis PERHIMAK NUSANTARA.

Waktu Kegiatan

Tentatif pada periode kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Deskripsi Kegiatan

Dalam pelaksanaannya, kami sudah melakukansilaturahmi yang difasilitasi dengan adanya acara Campus Gathering pada UIIA. Di acara tersebut beberapa mahasiswa kebumen berpartisipasi dan respon mereka sangat baik. Kami juga sudah berupaya untuk mengakrabkan diri dengan berbagai paguyuban lain yang ada di Universitas Indonesia diantaranya adalah Clubban (Banyumas),

Kompor (Purworjo), Forkoma (Banten), Sintesa (Tegal). Diantaranya kegiatan yang kami adakan adalah

pertandingan futsal bersama Forkoma serta bincangbincang dan diskusi dengan paguyuban tersebut. Pencapaian Sudah ada awal mula yang bagus dari pencapaian UIIA

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 dalam sub acaranya Campus Gathering. Mampu membawa nama Perhimak UI diantara paguyuban lain di UI serta menjalin silaturahmi dengan paguyuban lain. Saran Kedepan Lebih di eratkan lagi tali silaturahmi yang sudah terjaga ini serta buat sebuah acara di UI yang mampu menggaet paguyuban-paguyuban lain yang ada di UI untuk berpartisipasi.

Nama Kegiatan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Bulletin PERHIMAK UI Februari 2010 Membuat sebuah laporan dari sederet kegiatan yang diadakan Perhimak UI dalam bentuk sebuah bulletin. Taerget pembacanya adalah seluruh warga perhimak dan Iwakk Walet Emas.

Pencapaian

Hanya dilakukan sekali dalam satu periode. Pencapaian 20% dari jadwal edar bulletin 5 kali dalam satu periode.

Hambatan dan Masalah

Kurangnya SDM dan waktu yang dibutuhkan untuk membuat suatu bulletin dan kurangnya bahan yang akan dimuat. Adanya kemunduran jadwal pembuatan dan cetak sehingga menunda jadwal berikutnya dan yang harusnya sudah cetak menjadi informasi yang sudah tidak update, hal ini juga terkendala masalah waktu edar.

Saran untuk kedepan

Aktifkan kembali bulletin ini sebagai media untuk laporan per 2 bulan sehingga apa yang sudah dilaksanakan oleh Pengurus Perhimak UI mampu disosialisasikan kepada seluruh warga perhimak dan juga donatur yang

mendonasikan uangnya ke Perhimak UI sehingga mereka mendapatkan laporan yang jelas. Dengan diadakannya bulletin 2 bulan sekali maka ini juga akan berdampak pada pelaporan Perhimak UI kepada donatur terkait dengan dana DBA dan DBPA yang Perhimak UI gunakan.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Untuk mempermudah mengisi bulletin, alangkah lebih baik jika konten bulletin dicicil dan dimasukkan dulu ke dalam sebuah website. Sehingga apa yang sudah ditulis bisa di baca oleh orang yang membuka website dan juga hitunghitung sudah menabung untuk menyiapkan konten bulletin sehingga bulletin yang akan dicetak sudah siap cetak hanya tinggal memilih artikel saja. Diharapkan Buletin juga mampu menampilkan anggaran perhimak secara transparan.

Analisis SWOT Strengths mempunyai ahli telekomunikasi dan komputer yang memudahkan kerja humas berdedikasi dan mencintai Perhimak UI program yang berjalan berhasil baik Weaknesess kurang koordinasi dengan staff beberapa program tidak jalan Opportunities dukungan dari Pengurus lain dan warga perhimak pada umumnya tersedia peralatan dan media untuk menunjang kerja humas bantuan dari tim humas setiap acara yang diselenggarakan Perhimak UI Threats personil humas juga menjadi anggota/pengurus di organisasi lain di kampus sehingga cukup sibuk tuntutan kuliah yang tidak bisa ditinggalkan

Keberhasilan 1. terjalin hubungan baik antara Perhimak UI dan IWAKK Walet Mas 2. terjalin hubungan baik antara Perhimak UI dan Pemerintah Kabupaten Kebumen 3. terjalin hubungan baik antara Perhimak UI dan paguyuban daerah lain di UI 4. terjalin hubungan baik antara Perhimak UI dengan perkumpulan mahasiswa Kebumen di Universitas lain. 5. Perhimak UI semakin dikenal masyarakat 6. website yang menarik dan komunikatif

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Kegagalan 1. beberapa program kerja tidak jalan Rekomendasi : Untuk staf lebih dilibatkan lagi pada seluruh program kerja yang ada. Program kerja yang intens lebih diperhatikan. Hubungan IWAKK WALET EMAS denga PERHIMAK UI dijaga dan lebih dipererat.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

BAB VII LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KESTARI Oleh : Riani Dwi Astuti (Administrasi Negara 08)

Staf : Sri Fitri Ana (Antropologi 09) Siti Nurrokmah ( FKM 09) Fungsi Kestari dalam Kepengurusan Perhimak UI periode 20092010, antara lain : Pengendalian administrasi Pengadendaan surat Penyusunan notulensi rapat

NOTULENSI RAPAT 1. Hari : Rabu Tanggal : 18 November 2009 Pukul : 19.35 WIB-- selesai Tempat : Kantin, Asrama UI Depok Jumlah hadir : 13 orang (Woro, Panggah, Ragil, Lukman, Septi, Pradita, Azizah, Riani, Lia, Okta, Hani, Ecy, Haris) Agenda : Membahas pembuatan MoU Rangkaian rapat: - Rapat dibuka oleh Woro sebagai ketua PERHIMAK. - Ada saran dari Pradita kalau bisa MoU tercantum jelas jangka waktu maksimal untuk penyampaian LPJ kepada pihak yang terkait dengan jelas. - Woro membacakann MoU tahun lalu. - Kesepakatan: BPH boleh ikut kepanitiaan UIIA kecuali ketua PERHIMAK, karena pertanggungjawaban tetap kepada ketua PERHIMAK. Po bertanggungjawab penuh atas kegiatan. Hearing min. 2 minggu sekali, dari kepanitiaan UIIA kepada BPH PERHIMAK. Kesalahan teknis yang disebabkan oleh panitia menjadi tanggung jawab panitia yaitu kesalahan procedural, berdasarkan SOP yang ada. BPH PERHIMAK berhak membantu BPH PERHIMAK berhak mengawasi LPJ 14 hari setelah kegiatan berlangsung. Jika lebih dari 14 hari dikenakan denda Rp 5000,00. Pendistribusian LPJ kepada pihak terkait maks 1 bulan setelah acara. Kerjasama disepakati dan berlaku selama kurang lebih satu hari sejak ditanda tangani surat ini. Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Pihak Kedua berhak menerima dana tunai dari Pihak Pertama sebagai modal awal kepanitian (set up cost) dengan besaran maksimal 10% dari total anggaran kepanitian atau disesuaikan dengan kondisi keuangan PERHIMAK UI yang mengacu pada alokasi umum kas PERHIMAK UI. Set up cost dikembalikan ke PERHIMAK UI serta harus jelas penggunaannya (melihat kodisi akhir kepanitiaan UIIA, diambil sejumlah set up cost, kemudian sisanya 50:50, jika kurang dari set up cost maka langsung dibagi 50:50). Proporsi pembagian laba dan rugi berlaku hingga LPJ selesai. Laba Pihak Pertama Pihak Kedua 50% 50% Rugi 50% 50%

Laporan keuangan (laporan transaksi dan neraca saldo dalam 2 minggu terkait) kepanitiaan dari Pihak Kedua harus di update tiap 2minggu dan siap di audit sewaktu ditanya oleh Pihak Pertama.

Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam kesepakatan kerjasama ini maka akan diubah dan diperbaiki sebagaimana mestinya. Tambahan: PSDM : OPREC PERHIMAK senin-sabtu ini, poster belum ditempel, tapi jarkom sudah menyebar, tapi belum pasti karena jarkom kemungkinan terputus. Poster belum ditempel karena tiap divisi belum membuat deskripsi divisinya. Membahas mekanisme oprec.(deskripsi dirisimple).

- Rapat ditutup oleh Woro.

2. Hari : Jumat Tanggal : 20 November 2009 Pukul : 19.20--selesai Tempat : Kantin Asrama UI Jumlah hadir : 5 orang (Dani, Pradita, Panggah, Woro, Riani) Agenda Rapat : Membahas MoU lebih lanjut Rangkaian rapat : - Pembukaan oleh Woro - Pembacaan MoU yang telah dibuat sebelumnya - Diskusi dan negosiasi isi MoU yang sudah dibuat. - Penutup oleh Woro

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

3. Hari : Kamis Tanggal : 24 Februari 2010 Pukul : 19.40 -- selesai Tempat : Kantin Asrama UI Jumlah hadir : 6 orang (Woro, Adam, Ragil, Septi, Lia, Riani) Agenda: Membicarakan Proker Terdekat , dan permasalahan Perhimak Rangkaian rapat : - Pembukaan oleh Adam - Woro membahas mengenai BOP bagi calon mahasiswa sebagai satu permasalahan terdekat saat ini - Menghadiri sosialisasi BOP Berkeadilan, udangan dari BEM UI yang akan hadir Woro dan Hani. - Beasiswa 1000 anak Bangsa, porsi sedikit - Bidik Misi : kayak 1000 anak bangsa, yang ngadain dikti, kuota 500 orang, seluruh SMA se Indonesia, khusus 2010, kurang mampu secara ekonomi. Selama kuliah, pengurusan di kampus terkait, dana 5 jt/mahasiswa/semester. Setelah dapat bidik misi, mahasiswa bebas biaya. Syarat dan ketentuan berlaku. Dateline : Maret tgl 23an. Sebelum diterima siswa sudah bisa apply beasiswa ini. - Pendaftaran online, simulasi pengurusan BOPB. - Pemberian info SIMAK dilakukan melaui CP2 sekolah saja. Info Bidik misi dimasukkan ke website Perhimak saja. Permasalahan internal : - Pengurus Perhimak saat ini dinilai pasif, Pengurus 2007 akan mengevaluasi, cari hari! - Pengurus terdahulu menganggap kita tidak pernah rapat BPH. - Dulu rapat BPH satu minggu sekali. - Selasa malam Rabu rapat BPH perhimak, sekalian bahas evaluasi. - Sabtu siang buat evaluasi tasyakuran Perhimak UI, dilanjutkan malamnya untuk Kajian Perhimak UI. - Kamis malam Jumat evaluasi bareng Perhimak 2007.

4. Hari : Selasa Tanggal : 2 Maret 2010 Pukul : 19.58 WIB-selesai Agenda : Membicarakan Proker Jumlah Hadir : terlampir, 11 orang (Woro, Septi, Pradita, Azizah, Adam, Panggah, Lia, Ecy, Hani,Riani, Ragil) Rangkaian rapat : - Dibuka oleh saudara Woro, Pesan angkatan atas : menanyakan eksistensi kepengurusan kita (BPH 2008) Upaya mengkonsolidasi BPH lagi, karena belum ada tindakan nyata dari Perhimak,sehingga menimbulkan tanda tanya tentang eksistensi kita. Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 merembug program kerja kita ke depan, nantinya dapat melaksanakan program kita dengan lebih efektif. Tambahan Mas Pradita, flashback BPH terbentuk setelah Woro terpilih, sudah 5 bulan. Pertengahan Oktober harusnya sudah rapat Proker. (UIiA, Milad adalah acara2 sukses kita, jadi tolong jangan diabaikan. Bimbel juga akan segera dilaksanakan). Mas Pradita sering bincang-bincang dengan angkatan 2007, cerita apa adanya, ada tendensi bahwa kita kurang eksis, kurang ada sounding proker. Tanggapan Woro : Woro sempat ditanya juga, mereka bilang kita belum ada apa-apa, mungkin karena belum ada sounding proker, intinya mereka tanya eksistensi kita. Saran dari mas Pradita : Woro sering menyempatkan diri membuka milist, bertanya tentang rapat rutin.

Proker : 1. Internal (Oleh Azizah) - Membuat database lengkap, untuk membuat jarkom lagi banyak kendala, jarkom mati. - FB Perhimak - Milist groups, internal saja. - Buka Puasa bersama, silaturahmi akbar - Tour Perhimak, senior, semuanya lebih bagus. - Perhimak Cup - Nonton bareng - Milad Perhimak - Perhimak Kaos Saran : liburan ke Pulau Seribu, jangan yang deket-deket aja Mas Pradita. Dikoordinir gmn caranya. 2. PSDM (Oleh Septi) - Keagamaan, SMS tausyiah, kajian (6 Maret, keputusannya besok pagi, MUI lt 2 dari jam 8-12 siang) Semester 1, maret, april, mei. Kajian PJ Fatimah, besok: Haris. - Pembinaan dan Pengembangan (Bin Bang) training kepemimpinan, TB( maret Minggu ke-2 PJ Haris) Saran : semua datang, contentnya heterogen. Perhimak Watch (Pemantauan dan peningkatan solidaritas dan kinerja setiap divisi Perhimak) PSDM kepengurusan, Internal anggota, keluar Humas. - Kewajiban lain PSDM ; oprec, pembuatan tata tertib, biding PO, suksesi Ketua PERHIMAK, Orientasi Maba. 3. Sospinma (oleh Ragil) - DBA/DBPA PJ Neni (tiap bulan, membantu kesulitan financial)DBA 200 rb, DBPA max 2 jt. Saran : sosialisasi dateline pengembalian. - B3 (akhir Maret, seluruh SMA dan sederajat)

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Tambahan : belum ada koordinasi dengan SC. (dari pihak Sospinma, Senior, Irvan PO tahun sebelumnya) - Welcome Maba Sospinma yang di lapangan, PSDM ketika sudah di Depok. - Info Beasiswa, tiap bulan, upload FB, Jadwal Seminar. - Kakak Asuh : penerimaan maba, tiap angkatan (memantau kondisi akademik, financial, pribadi) Tambahan: masalah ploting saja. - Pulang Balik Bareng, waktu tentative, biaya 200rb buat jarkom, transport. - Silaturahmi Donatur-Senior (tiap 2 bulan sekali, tentative, hubungan dengan S4 danus). - Acara Sosial (kerjasama Humas) donor darah, sunat missal, dll. Kerjasama dengan Pemda dan PMI. 4. Humas (Oleh Mba Lia) - Menerbitkan buletin 2 bulan sekali. Content, program2 Perhimak, laporanlaporan tiap divisi. - Sosialisasi Pendidikan: UIiA - Silaturahmi IWAKK, kita datang acara mereka, ato kita yg ngadain. - Up date Website - Menyalurkan info melalui milist dan jarkom. Misal : info lowker. - Melaksanakan penyatuan paguyuban nasional. kerjasama regional dimasukkan saja (usulan mas pradita) 5. Danus ( Oleh mas Pradita) - S4 Program turunan saja, apresiasi kita dengan pihak luar, laucing Maret 2010 ke eksternal, niatnya bakal ngadain malam amal. Kisaran 25-50 orang. Kita menampilkan program2 kita, apa yg dimilki Perhimak, eks : Grup nasyid rebana. Lebih baik dari door to door. Tempat mas Marjuki, konsumsi juga dibantu akan lebih fleksibel dan efektif. - Souvenir yang berkaitan dengan UI. Membuat sesuatu yang bisa dipasarkan di Kebumen. Usulan Septi : Pin atau gantungan kunci yang membawa unsure SMA, eks : Smansa. - Mengadakan event yang berorientasi profit di luar acara UIiA, misal ngadain Seminar Broadcast dari UI,Mapala UI, acara Specktakuler Parade Kampus Nusantara. - Manfaatkan CP2 sekolah, ato kita ngadain acara di Depok (mas Pradita). Dengan pengenaan biaya lebih tinggi yakin acara kita tetap diminati. - Bimbel (Insan Utama) yang megang Hamam, Bandrek agen privat, SDM nya dari anak2 Perhimak. Ngasih bantuan financial anggota perhimak, tidak murni profit oriented. Kesepakatan juga. - Atribut angkatan untuk maba, corporate image. Woro : menanggapi acara profit oriented, gapa2 asalkan acara itu memberikan pesan2 moral. 6. Bendum (Oleh Panggah)

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 - Hutang Piutang : agak kurang maksimal, insyaAlloh akan melakukan penagihan hutang, awalnya make Sms, kemudian akan dilanjutkan usaha lanjutan - Pencarian dana : Klo minta dana apapun, bilangnya langsung ke panggah, missal klo ada acara2 minimal harus ada rencana anggaran. - Permasalahan : Buku tabungan, atas nama Slamet riyanto, TTD harus pake punya Mas Slamet riyanto. Pergantian ATM dan tabungan alangkah baik di awal kepengurusan saja. - Kas : sekitar 2,4 jt. Tiap awal 2 jt. Bapak Sumbogo. Notes: Malam jumat kumpul panitia bimbel. Jumat malam sabtu kumpul dengan BPH lama. Rapat BPH seminggu sekali, Kajian sabtu siang. Setelah kajian LPJ Tasyakuran.

5. Hari : Kamis Tanggal 11 Maret 2010 Waktu : 20.15selesai Jumlah kehadiran : BPH lengkap, Panitia Milad, dan beberapa anggota Agenda Rapat : LPJ Milad Rangkaian rapat : Dibuka oleh Woro Dilanjutkan oleh Arul, - Arul, merasa kurang persiapan. Pembentukan panitia baru hari rabu, acara hari sabtu, sehingga kurang maksimal. Pada saat acara banyak kendala yang tidak penting, missal : Perlap kurang tikar, banyak angkatan atas yang tidak duduk di tikar. Acara ngaret dari jam 9.00- 11.00. Tapi para petinggi datang, seperti Pak Bambang dan Bapak-bapak lain dari IWAKK. ACARA (Oleh arul) - Acara mundur, dari jam 09.00 jadi jam 11.00 - Dibuka permainan, sederhana tapi meriah. Diikuti oleh angkatan atas juga. Ada acara sulap dari mas Fredy. Sambuta-sambutan juga. PERLENGKAPAN (oleh Ragil) - Permasalahan tikar, banyak yang sebelumnya menyanggupi ternyata pada saat acara tidak membawa. - Masalah tempat, minimal 1 minggu sudah ijin ke rektorat, tapi kita hari sabtu baru ke rektorat, akhirnya kita ke pak satpan balairung langsung. Setelah Irvan negosiasi langsung akhirnya diijinkan dengan asumsi mereka seolah tidak mengetahui acara kita. (sedikit tak paham) DANUS (oleh Mas Pradita) - Menentukan model pendanaan.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Awalnya dengan metode kupon, para peserta dikenai biaya kupon sebesar Rp 8000,00, ditakutkan terlalu mahal, akhirnya Rp 6000,00/ orang. - Sumber dana dari kas Perhimak Rp 500.000,00 - Malu, karena banyak kekurangan, mengingat kita mengundang orang IWAKK, memang persiapan kita kurang. - Mendapat slentingan dari pak Bandi, lohkok acara Perhimak kayak gini mas? ini acara incidental Pak. klo ada acara mendadak, tolong dikaji ulang aja. - Banyak kupon yang tidak terdistribusikan, banyak anggota yang tidak mengetahui acaranya. Bendahara (Oleh desy) - Pengeluaran sudah mampu dicukupi oleh kas dari perhimak dan iuran anggota. Konsumsi ( oleh Hany) - Koordinasi baik. - Tepat Humas (oleh Mb Lia) - Ada salam dari Irvan - 9 orang undangan yang hadir - Perijinan dilakukan secara lobby dengan satpam - Persiapan acara minimal 2 minggu - Dimaksimalkan lagi SDM Perhimak Kestari (Oleh Riani) - Membuat surat undangan dan surat ijin tempat. Tanggapan tanggapan : Apresiasi buat kita semua, saya nilai sudah baik walaupun persiapan kita kurang, terkesan mendadak. Mba Lia, tidak membayangkan bakal sekacau itu, sempat panic, pengen marah-marah. Perlap kenapa tidak curhat kurangnya apa?, Zizah, acara datangnya telat, karena membantu persiapan tumpeng. Kupon menimbulkan rasa tidak enakterkesan kurang professional saja, dari hal-hal kecil seperti itu harus diperhatikan lagi ( Mas Pradita) Sumber masalah : acara yang terlalu mendadak (Mas Pradita), hawa jadi panas. Mas Pradita prefer klo ada acara yang undang orang luar dimohon persiapannya. Sekar, ada nota-nota yang hilang.

6. Hari : Jumat Tanggal : 12 Maret 2010 Waktu : pukul 20.58-selesai Dibuka oleh Adam, kemudian dilanjutkan oleh Woro. Agenda : Koordinasi semua aspek Jumlah hadir : BPH PERHIMAK, Panitia B3. Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Rangkaian rapat : - Dibuka oleh Woro - Mas Pradita, Alhamdulillah acara UIiA sudah sukses. - Persiapan acara B3 sudah dimulai sejak bulan Februari, sudah ploting PJ dengan pendekatan personel. Wahid: Humas Mba Ina : Seleksi Lukman: Akademik Indra : Keamanan Danang : Perlengakapan Desy : Acara Neni : Kestari Frida : Bendahara - Proses oprek sudah dilaksanakan sejak 11 Februari melalui sms, membuat konsep sms yang berisi oprec disebarkan ke kepala jarkom. 2008 azizah dan ragil, 2009 angga dan syifa, 2007 mas hamam dan mba eska. Respon sedikit, 16-19 anak yang confirm sebagai panitia B3. Oprec ke dua dengan formulir pada acara milad tanggal 21 februari . Target minimal 40 anak, alhamdulillah CR dan Oprec, semua divisi sudah terpenuhi dan dirasa cukup. Info staf lengkapnya di neni. - Gruping dan TB masing-masing divisi, tadinya akan diadakan secara menyeluruh, tapi karena ada masalah waktu akhirnya diserahkan masing-masing divisi saja. - HPD , Wahid menghubungi CP tiap sekolah. Gathering di alun-alun kebumen, tapi karena teknikal problem, yang bisa kumpul hanya 6 orang. Untuk menanggulangi, masing-masing CP untuk mengirim alamat email dan akhirnya dapat alamat email masing-masing CP. (deskripsi acara, waktu dan tempat, sistem publikasi) - Akhir April atau awal Mei, belum fix, survey ke masing-masing sekolah. - Seleksi tanggal 4 April, hari Minggu, lokasi di smansa, test akademis dan wawancara. Administrasi tidak mempengaruhi diterima atau tidaknya seorang peserta. - Membagikan poster ke masing-masing CP. Seperti tahun lalu, kurangnya CP, akhirnya menyerahkan ke temen-temen yang dikenal. Hal itu belum dirasa cukup. Oleh karena itu, akhirnya kita membuat grups di FB. - Tim seleksi sudah membuat parameter penerimaan, untuk mengurangi kealfaan, distribusi per lembaran, akhirnya kita menyerahkan dalam soft copy bentuk draft dikirim ke email masing-masing sekolah. Draft akan bisa diupload di Website perhimak dan diserahkan ke CP sekolah. Ada pendaftaran online untuk mengatasi hal-hal missing, peserta bisa mengirim data pendaftaran ke email Mba Ina atau Mas Pradita. - Danus, direncaakan nonton, jualan air mineral, tidak jualan donat, donator, ngamen. - Perlap, dalam waktu dekat akan berusaha mencari tempat. Ada pandangan satu tempat, di kukel, kemungkinan kita memakai tempat lama, kecil. Pondok penuh.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Dokumentasi belum kerja Akademis sudah sharing-sharing dengan akademis tahun lalu. Konsep tahun lalu gmn dan masukan-masukan untuk tahun ini. Akan mengumpulkan tim akademis supaya bisa menyatukan konsep. Acara, lihat-lihat LPJ dan acara tahun kemaren. Rapat koordinasi dengan humas dan seleksi. Bendahara sudah memberikan instruksi memberikan anggaran masing-masing divisi, terkait dengan penyusunan proposal anggaran bayangan. Parameter ; bangunan terpisah, Muat sekitar 60 orang, gampang di akses. Pendanaan: UiiA hanya dapat 500 ribu. Sisa 1, 5 juta dari kas. Uang dari Pak Buyar dialokasikan untuk bimbel.--> dicicil dan alokasinya gmn, berapa2 dibicarakan bersamma. SOP gmn? SC : Ragil, Irvan, Senior Asep Sounding dalam waktu dekat. estimasi anggaran tempat 10 juta. Proporsi peserta berdasarkan Gender, tak jadi masalah, seleksi alam. Panitia ingin makai sistem yang keras dan disiplin banget. Tetap tegas dalam masalah disiplin saja. Masukan : Sekar , ada beberapa senior yang menyeramkan waktu evaluasi. Tambahan dari mas asep, membuat keseragaman kelompok dalam kamar membuat keseragaman cara belajar. Mentoring, memasang-masangkan. 1 perhimak 3 anak. Tugas : memantau, mencari sisi lemah, mencari solusi. Missal : permasalahan akademik, diserahkan ke akademik. Mentoring dan monitoring digabung. Kontribusi sangat diharapkan. Rapat Pleno, minggu depan. MOU senin malam selasa.

7. Hari : Sabtu Tanggal : 17 April 2010 Pukul : 19.47selesai Kehadiran : Internal dan Danus tidak bisa hadir Agenda : Membahas B3 Rangkaian rapat : - Dibuka oleh woro - Laporan hasil rapat B3. - danus B3 belum jalan. - Tempat masih belum pasti, ada dua options, tempat bimbel 2009 atau tempat mas Slamet 2006. - danus : ngadain iuran Rp 10.000,00, usulan Irvan : usahakan manfaatkan nonton aja - SC dan tim pengawas diperlukan.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 - Tim pemantau/ dewan penasihat (untuk mengawasi kinerja BPH) : Mas Rijal, Mba Rini, Mba Echa, Mas Asep, Mas Azzam, Mas Arif, Mba Fitri, Mas Mame. Misal: Permasalahan PO yang menjadi Kadiv Danus juga, gmn? Tidak ada penyelesaian. Tambahan : - Undangan HIMAJA : Legalitas paguyuban. Kerjasama try out, - Kesma : ngadain acara ayo berani masuk UI sosialisasi (seminar, trining penyamaan persepsi BOPB, dilakukan liburan ganjil 2011, proker gede, makannya udah disosialisasikan tahun sekarang. Kepanitiaan dari perwakilan paguyuban. - Humas mau buat buletin, progress Perhimak UI. dikasih ke IWAKK. - Bendahara akan mengadakan LPJ keuangan. - Segera diadakan Hearing Panitia dan BPH Perhimak. 8. Hari : Kamis Tanggal :27 Mei 2010 Pukul : 20.34 WIBselesai Tempat : Rumah Bimbel UI Agenda : Asrama Perhimak UI Rangkaian rapat : - Rapat dibuka oleh Woro Perhimak butuh tempat untuk menampung acara Perhimak, terutama seperti bimbel yang setiap tahun nyari tempat.Mas Mame ada tempat, Pak Bambang ngasih pandangan juga. Asrama Perhimak UI , saran dari Mas Bayu. Membutuhkan dana, mencari donator. Sudah dibicarakan dengan Pak bambang dan akan dibantu mencarikan dana. Mencari PO untuk mengurus Asrama Perhimak UI. Proposal dinatur, masalah konsep bisa dibicarakan. Deadline sebelum Agustus. Fungsi : Tempat tinggal waktu banyak maba, acara bimbel, tempat tinggal anak Perhimak UI. Estimasi harga belum ada kepastian, tetapi diusahakan kontan. PO diutamakan dari BPH. Saran : Irvan, tak perlu ada kepanitiaan, langsung diurus oleh BPH Perhimak UI. Kerja bareng, ada efek2, di proposal kita jelaskan pentingnya asrama untuk kita. Lukman: program besar, berkelanjutan. Membiacarakan point2 yang jelas, agar nanti bisa menarik para donatur. Usul Irvan : model penggunaannya seperti Asrama UI. Fungsi : secretariat Perhimak, tempat bimbel, tempat acara/proker2 PSDM, Tempat penampungan maba. Mencari informasi harga dan segala sesuatu tentang rumah. Rincian proposal apa aja? Selama masa pending memikirkan dan mencari apa isi/poit dalam proposal, jangan selama masa pending tidak ada yang melakukan apa pun. (harga, contoh proposal wakaf, mencari kejelasan bisa dimasukin berapa anak di dalam rumahnya/ daya tampung, kegiatan di rumah bimbel apa aja). Deadline : Agustus sudah bisa ditempatin. 9. Hari : Rabu Tanggal : 10 Juni 2010

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Waktu : 21.00-selesai Tempat : Asrama UI Jumlah Hadir : 6 orang, (Woro, panggah, mas pradita, Hany, Mba Lia, Riani) Agenda : Penyambutan dan pengurusan maba Asrama Perhimak Pertandingan futsal Perhimak vs Pamakjagathering mahasiswa sejabodetabek Pengajuan post anggaran pemda Rangkaian rapat : Rapat dibuka oleh Woro Penentuan tempat penampungan maba, ada 2 options : Rumah ibu dan asrama UI. Selisih Rp 5000, Rumah ibu Rp 10.000,- asrama Rp 15.000,Tanggal 13 briefing di smansa atau alun2 untuk pemberangkatan ke depok. Permasalahan registrasi akan di jarkom. Pendaftaran akan ada penampingan dari perhimak. Options: Maba cowok di tempat mas mame atau di pondok Woro, Maba cewek di rumah Ibu.(15-19 Juni 2010). Acara pertandingan persahabtan gathering mahasiswa sekalian ngebicarain post anggaran bupati baru. Dipegang Irvanda. Asrama Perhimak UI. Sumber dana harga rumah Rp 350 juta. Cari tau info rumahnya :harga, surat2, dll terus ngomong ke pak Bambang. Usulan mas Pradita : jangan dilimpahkan ke semua orang. Ada PJ2nya, dibentuk Woro Acara akan dikonsep bersama, dan Humas yang akan menggerakan. 10. Hari : Selasa Tanggal : 31 Agustus 2010 Waktu : 19.50selesai Tempat : Asrama UI Jumlah Hadir : 9 orang ( Woro, Adam, Ecy, Luqman, Hani, Lia, Haris, Bagus, Irvan) Agenda : Rencana diadakannya Konsinyering Perhimak UI Rangkaian rapat : Rapat dibuka oleh Woro Fokus Target : Angkatan 2009 Waktu : 25 September 2010 Tempat : Aula PPSDMS Susunan Panitia : SC : Tim Alumni PJ : Woro Kestari : Riani Bendum : Ecy dan Panggah Perlap: Cochol, Luqman, Adam

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Konsumsi : Azizah, Hanitya Acara : Lia, Septi, Haris Anggaran : Sewa Aula : 1000.000 Snack: 130 @4000 520.000 Makan 130@8000 1040.000 Aqua 130@2 180.000 Perlap dan HPD 100.000 Total 2.740.000 Susunan Acara : 1. Pembukaan 09.0009.15 2. Sambutan Ketua Perhimak 2008 09.0009.30 3. Pemutaran Film Perhimak 2006 09.0010.00 4. Seminar dan Diskusi Panel 10.0012.30 Moderator : Rahmat Saleh 5. Penutup 12.30 2008 : All of BPH 2007 : Mas Rijal. Mba Fitri, Mba Eska, Mas Ajat, Mas asep, Mas Hamam, Mas Saleh, Mas Adit 2006 : Mas Slamet, Mas Heryanto, Mba Rara, Mas Pranoto, Mas Ade 2005 : Mas Aris, Mas Ajib, Mba Asmi, Mas Aziz 2004 : Mas Yunus, Mas Robi, Mas Buana.

11. Hari : Minggu Tanggal : 26 September 2010 Waktu: 20.30 WIB selesai Jumlah hadir : 6 orang ( Cochol, Lukman, Haris, Lia, Irvan , Adam) Point Penting : 1. BPH kurang aware pada undangan-undangan Perhimak ex : pernikahan Mba Amin, Silaturahmi Mas Ardiansyah 2. BPH diharapkan bisa lebih kompak apalagi masa kepengurusan tinggal 1 bulan lagi, harus dimaksimalkan 3. Membangun kekompakan.

12. Hari : Jumat Tanggal : 1 okt 2010 Pukul : 20.00selesai Tempat : Parkiran Asrama Ui Peserta : BPH kecuali Panggah, ijin. Agenda : Biding PO UI GTK, Konsinyering, Suksesi, dll

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Rangkaian rapat : Pembukaan oleh Woro Review rapat minggu lalu oleh Woro menjelaskan tentang keadaan BPH perhimak saat ini *curhatan Woro* menjelaskan tantang konsinyering Perhimak UI Awalnya ide muncul dari Mas Buana melihat Perhimak yang ada saat ini seperti mundur tidak ada inovasi acaraacaranya itu-itu aja. Perhimak seperti lepas dari alumni, Perhimak kurang merangkul alumni Tujuan Konsinyering : 1. Silaturahmi dengan alumni 2. Perubahan dalam tubuh Perhimak 3. Dalam acara nanti aka nada diskusi menghasilkan output jelas dan nyata : rekomendasi, dll Tempat : Aula PPSDMS Bentuk acara : Woro Haris sudah rapat dengan alumni Acara : 2005 : Mas Ajib, Mba Asmi 2006 : Mba Rara, Mas Mame 2007 : Mas Rijal, Mba Fitri 2008 : Mas Pradita, Woro, Haris Peserta : 2009 wajib 2010 : sebagian saja Target Pesera : 110 anak 2010 : 4 anak, belum banyak dilibatkan 2009 : 50 anak 2008 : 19 anak 2007 : 14 anak 2006 : 10 anak 2005 : 7 anak Bentuk acara : semacam konferensi, ada isu2. 1. Keorganisasian : Mas Somad. Mba Hani 2. Keuangan : Mas Mame, Mas ajib 3. Keanggotaan : Mba Fitri, Haris 4. Hub Eksternal : Mas Pradita, Woro 5. Asrama : Mba Rara Di acara akan dibentuk kelompok diskusi. Anggaran 100 % dari alumni Tanggal 4 ada Pleno dengan alumni Usulan mas Pradita : acara jangan kaku, harus byk hiburan MC : Mas Pradita dan Ecy Follow up belum dilakukan Konsumsi : bukan prasmanan

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 13. Hari : Senin Tanggal : 4 Oktober 2010 Tempat : BSC Peserta : 14 orang, Mas Rijal, Mas Hery, Mas Mame, Mba Asmi, Mba Heni, Mba Rara, Woro, Haris, cochol, Mba Fitri, Ecy, Hany, Adam. Riani. Agenda : Koordinasi antara BPH dengan Tim 10 Rangkaian rapat : Ada Pembagian kerja : Tim 10, lebih mengurusi diskusi BPH, lebih ke arah teknis. Waktu : 10 Okt 2010, pukul : 10.00 WIB Tempat : Aula PPSDMS Tim 10; Ketua : Slamet Riyanto Wakil ; Mba Asmi Anggota : Mas Rijal, Mas Ajib, Mba Rara, Mba Fitri, Mas Pradita, Haris, Mba Heni Permintaan dari angkatan atas : - Penyebaran kuesioner; - Penyebaran undangan - Konsep acara yang merancang muti angkatan, teknis dari Bph. - Sosialisasi sekalian membagi undangan. - Juklak dan Juknis perlengkapan - Kuesioner Online yang ditujukan kepada seluruh anggota perhimak, termasuk 2009. Deadline hasil kuesioner hari kamis. Minimal 50 % dari seluruh anggota per angkatan. Pengolahan data serahkan kepada senior. 2009 pake hardcopy, seluruhnya pake web hari rabu malam. - Usulan acara : Kelompok diskusi, dari Mba Asmi, Mba Rara, Mba fitri : per angkatan. Mas Mame : Nyaman kalau dekat dengan angkatan yang berdekatan. Mba Rara : Kohort, kenyamanan karena kesamaan waktu. (2008-2009,2007, 2006, per angkatan kecuali 2002-2003). - Dasar Pertimbangan:Pengetahuan tentang Perhimak dari tahun ke tahun. Anak 2010 dinilai belum banyak pengetahuan tentang Perhimak. Diundang dengan harapan mereka tahu dinamika perhimak setiap tahunnya bagaimana. Anak 2010 terlibat dalam diskusi. - Sounding tidak perlu heboh, karena dasar pertimbangan menjaga perasaan khususnya di angkatan 2010 yang mana hanya 4 anak yang diundang. Kecuali kalau 2009, yang memang focus tujuannya untuk mereka. - Ditambah acara ice breaking yang bener2 multi angkatan. Usulan games. 14. Hari : Selasa Tanggal : 23 November 2010 Tempat : Kantin Asrama UI Peserta : 6 orang; Woro, Adam, Luqman, Desy, Azizah, Lia Kristiani Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Agenda : Persiapan LPJ Rangkaian Rapat : -Dibuka oleh Woro -Laporan dari setiap divisi tentang kesiapan LPJ (baru ada 3 divisi) -Membahas masalah teknis pelaksanaan LPJ, permsalahan konsumsi, dsb. -Melakukan estimasi kehadiran warga Perhimak pada LPJ - Mendiskusikan Rapat berikutnya, gladi resik. - Ditutup oleh Woro. 15. Hari : Kamis Tanggal: 25 November 2010 Tempat: Kantin Asrama UI Peserta : 9 orang; Woro, Adam, Luqman, Hani, Lia Kristiani, Desi, Ragil, Riani. Agenda : gladi resik LPJ Rangkaian Rapat : - Dibuka oleh Woro - Membahas lebih lanjut tentang LPJ masing-masing divisi (Humas, Danus belum) - Membahas Run down acara LPJ - Pembagian SDM untuk LPJ ( Hani : time keeper, Lia Kris: slider, Mas Pradita : MC, Riani : penerima tamu). - Rapat ditutup oleh Woro. Tambahan : makan ice cream, ditraktir Woro. SURAT KELUAR : 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. No.01/SR/PERHIMAK-UI/II/2010 : Surat Rekomendasi untuk Desy Purnawati 002/UN/PERHIMAK-UI/II/2010 : Surat Undangan Milad Perhimak 003/PH/PERHIMAK-UI/II/2010 : Surat Izin Peminjaman Tempat Milad Perhimak No.004/SR/PERHIMAK-UI/III/2010 : Surat Rekomendasi untuk Panggah Tri Wicaksono No. 005/SR/PERHIMAK-UI/III/2010 : Surat Rekomendasi untuk Mba Naela 006/UN/PERHIMAK-UI/X/2010 : Surat Undangan Konsinyering Perhimak UI 007/UN/PERHIMAK-UI/X/2010 : Surat Undangan Konsinyering Perhimak UI 008/PH/PERHIMAK-UI/XI/2010 : Surat Izin Peminjaman Ruang K201 FT UI

SURAT MASUK : 1. 008/1004/HIMAJAUI/2010 : Surat Undangan Silaturahmi dan bincang-bincang dengan HIMAJA (Himpunan Mahasiswa Jambi).

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Adapun analisis SWOT Kestari adalah sebagai berikut : Strengths: Adanya pengalaman dalam organisasi sebagai Sekretaris Umum dan juga Kestari.

Weaknesses: Staf kestari yang dirasakan tidak memungkinkan untuk hadir di setiap rapat karena kondisinya saat masa kepengurusan sehingga membuat koordinasi di dalam kestari berkurang.

Opportunities: Adanya dukungan dari warga Perhimak UI secara umum dan juga badan pengurus harian Perhimak UI periode 20092010 secara khusus.

Threats: Waktu rapat yang tidak bisa diprediksikan tapi menuntut kami untuk berusaha hadir di setiap rapat untuk membuat notulensi.

Adapun rekomendasi untuk Kestari di kepengurusan Perhimak UI periode berikutnya adalah: - Koordinasi di dalam kestari sebaiknya dilakukan secara rutin agar kinerja semua pengurus kestari merata. - Membuat amplop Perhimak UI untuk menunjang pembuatan surat-menyurat.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

BAB VIII LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN DANUS Oleh : Pradita Arif Setyawan (Sastra Inggris 08) Assalamualaikum Wr.Wb. Alhamdulillah, selama satu periode diberi kepercayaan untuk memegang divisi dana usaha Perhimak UI, merupakan satu pengalaman yang luar biasa. Bertemu dengan berbagai pihak yang memeliki kepentingan bersama untuk mencerdaskan kehidupan Kebumen membuat saya bersyukur karena telah menjadi salah satu bagian dari Perhimak UI. Untuk itu, bersama dengan pemaparan laporan pertanggungjawaban ini saya secara pribadi berterimakasih kepada seluruh keluarga besar Perhimak UI pada umumnya serta rekan-rekan BPH Perhimak UI 2009-2010 pada khususnya untuk kerjasama, pembelajaran, dan kepercayaannya dalam menyerahkan hidup mati divisi in kepada saya. Adapun segala upaya dan usaha untuk membuat Perhimak UI menjadi lebih baik tidak luput dari kekurangn dan kesalahan. Divisi dana dan usaha pun nampaknya belum maksimal dalam mengoptimalkan potensi dana yang terdapat di lingkup keluarga Perhimak UI. Kelalaian kerja, besarnya ego pribadi, rasa acuh tak acuh pun kadang terselip dalam proses pengabdian untuk Perhimak UI. Fluktuasi tersebut sedikit banyak telah menjadi kendala dalam mencapai titik maksimal dalam kepengurusan divisi ini. Mari saling berintrospeksi dengan itikad memperbaiki Perhimak UI secara menyeluruh dan berkontribusi lebih baik untuk lebih mengkilaukan Perhimak UI. Kegiatan yang telah Terlaksana Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan Sumbangan Sukarela Seribu Sehari (S4) Asrama Mahasiswa UI Depok, Setiap bulan rutin Melanjutkan program kerja sebelumnya. Pencarian dana melalui donasi rutin per bulan. Target donatur anggota IWAKK WALET EMAS Anggaran Dana Aktual Keberhasilan yang Dicapai -S4 ini berjalan lumayan lancar -Donasi rutin setiap bulan

Hambatan dan Masalah

-Masih sedikitya jumlah donatur tetap. -Kurangnya Interaksi dan Silaturahmi Perhimak UI kepada

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 para donatur mengakibatkan terputusnya beberapa aliran donasi Masukan untuk Periode Mendatang -Selalu berkordinasi dengan divisi Humas untuk melaporkan keuangan Perhimak UI dan Penggunaan Dana. -Melanjutkan penyebaran proposal guna mendapatkan donatur yang lebih banyak, disarankan untuk menargetkan Alumni yang telah menekuni dunia profesi. -Melakukan kunjungan kepada donatur, jika tidak memungkinkan, senantiasa memberika informasi terbaru tentang Perhimak UI.

Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Pelaksanaan

Insan Utama Private Asrama Mahasiswa UI Depok Merupakan proker lanjutan dari kepengurusan sebelumnya, Insan Utama adalah sebuah lembaga les private yang didirikan sebagai salah satu badan usaha Perhimak. IU private ini didirikan untuk menjadi sebuah latihan kewirausahaan bagi anggota perhimak dan menfasilitasi para anggotanya untuk mengajar privat,karena selama ini para anggota perhimak banyak yang mnegajar lewat lembagalembaga les lain. Jalannya Organisasi Insan Utama memiliki tiga pengurus yang terbagi dalam bidang Kurikulum, Marketing, dan Administrasi. Pada perencanaan awal tahun, menindaklanjuti pencapaian sebelumnya, Insan Utama memiliki ptensi untuk memberikan pemasukan tambahan bagi Perhimak UI. Hal ini dikarenakan adanya system bagi hasil yang nantinya sebagian dari keuntungan lembaga akan dimasukkan ke dalam kas Perhimak UI. Namun, Insan Utama belum berhasil mencapai titik produksinya dan hanya terhenti pada langkah marketing. Beberapa catatan yang harus diperhatikan dalam pengelolaan program ini adalah pembagian waktu dan pengelolaan marketing yang lebih efektif.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Anggaran Dana Aktual Untuk anggaran dana, hanya digunakan untuk melakukan proses marketing Poster dan Flier: Administrasi dan Soal Pencapaian Hambatan dan Masalah estimasi : Rp 100.000,00 : Rp 50.000,00

Berjalannya proker ini sampai tahap penyebaran Poster dan Flier Administrasi dan Kordinasi Harus lebih aktif dan mengkoordinasikan semua pengurus dengan lebih baik. Controlling terhadap kinerja staff harus lebih aktif sehingga timeline kerja dapat terlaksana. Serta melakukan brainstorming untuk mendapatkan metode yang lebih efektif dalam memaksimalkan potensi Insan Utama. Divisi Marketing Kurangnya waktu yang dicurahkan untuk Insan Utama dari staff marketing dikarenakan padatnya jadwal kuliah dan juga jadwal mengajar pribadi. Selain itu, terbatasnya media promosi juga merupakan kendala yang sangat berpengaruh terhadap sounding Insan Utama kepada masyarakat luas Divisi Akademik Belum terlalu banyak bekerja karena belum mendapat murid.Namun telah membuat rencana materi dan juga melakukan pemetaan kurukulum sesuai dengan jenjeng pembelajaran

Masukan untuk Periode Mendatang

-Memilih staff yang memiliki kelonggaran waktu karena dibutuhkan perhatin yang khusus dan fokus guna melaksanakan rencana bisnis ini -Proses promosi dilakukan dengan beragam media dan sarana, tidak hanya terbatas pada pamfet dan flier. Hal ini bisa direalisasikan dengan pembuatan web, kartu nama, akses di jejaring sosial, dll. -Perlu adanya control yang intensif terhadap keseluruhan elemen guna menjaga stabilitas kerja dan juga keefektivitasan langkah kerja. -Mengadakan evaluasi rutin dwi mingguan untuk melihat progress dan brainstorming ulang antar pengurus.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Kegiatan yang Belum Terlaksana


Nama Kegiatan Tempat dan Waktu Kegiatan Deskripsi Kegiatan Asrama Perhimak UI Kukusan, Depok Berawal dari adanya kabar sebuah rumah akan dijual dengan harga yang cukup murah dan fasilitas yang memadai untuk digunakan sebagai asrama sederhana Perhimak UI, muncul isu untuk membeli rumah tersebut. Isu ini berkembang menjadi sebuah rencana yang disusun secara sistematis untuk mendapatkan asrama sekaligus basecamp untuk Perhimak UI. Tujuan dari pengadaan asrama ini adalah untuk memudahkan akomodasi saat mengadakan acara yang melibatkan banyak anggota. Selain itu, dengan adanya asrama, anggota Perhimak UI, khususnya bagi yang memiliki kemampuan finansial terbatas akan mendapatkan kemudahan dari segi

akomodasi. Pencapaian Proses perencanaan mendapatkan sambutan baik dari pihak yang terkait (Senior, Alumni, dan IWAKK Walet Emas) dan juga telah menghasilkan proposal. Metode pembayaran direncanakan akan menggunakan sistem wakaf dari para donatur sehingga akan terasa lebih ringan karena beban dipikul bersama. Hambatan dan Masalah Proses negosiasi berjalan lambat dikarenakan jauhnya lokasi pemilik rumah dan sulitnya akses komunikasi. Selain itu, hambatan juga disebabkan oleh terbatasnya waktu pengumpulan dana dan kompetisi dengan para calon pembeli yang lainnya. Pada akhirnya, proyek asrama ini pun belum bisa terlaksana karena rumah yang

bersangkutan telah terbeli oleh pihak lain. Saran untuk program yang sama Jangan dahulu terfokus pada asrama dalam bentuk siap pakai, namun fokuskan pada rencana berjangka. Untuk saat ini, utamakan untuk membeli tanah di kawasan kukusan

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 terlabih dahulu. Metode pengumpulan dana bisa dilakukan dengan cara yang sama. Saran secara umum untuk divisi Dana Usaha Perhimak UI Karena adanya tendensi sedikit anggota yang secara sadar dan ikhlas mau untuk masuk divisi dana dan usaha, perekrutan staff lebih baik dilakukan secara pendekatan interpersonal. Sangat perlu adanya pembagian tugas dalam divisi untuk memudahkan alur koordinasi dan memaksimalkan hasil dari program kerja. Penting untuk membangun kebersamaan dalam divisi karena kecenderungan stress dan lelah pikiran sangat besar dalam bidang dana dan usaha. Berkoordinasilah dengan divisi lain jika memang membutuhkan bantuan secara pikiran, ide, maupun SDM.

Satu yang harus selalu direnungkan, bahwa kita hidup berdampingan sebagai saudara, bukan hanya teman ataupun sahabat. Sekian dari saya, terimakasih.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 Lampiran Danus : a. Draft S4 (Sumbangan Sukarela Seribu Sehari)
PERHIMPUNAN MAHASISWA KEBUMEN DI UNIVERSITA INDONESIA ( PERHIMAK UI )

Sekretariat : Gedung Astoria, Jalan TB Simatupang, No 19-22 Kampung Rambutan, Ciracas, Jakarta Timur 13830 Telp : (021)87791939, Fax : (021) 87791938 http//: www.perhimak-ui.com

Sumbangan Sukarela Seribu Sehari ( S4 )


A. Definisi Sumbangan Sukarela Seribu Sehari ( S4 ) merupakan sebuah sarana kegiatan sosial dalam bentuk aliran dana dari para donatur tetap yang ditujukan kepada Perhimak-UI. Dana tersebut nantinya akan dialokasikan untuk mendukung kegiatan Perhimak-UI baik kegiatan yang bersifat peningkatan kualitas sumber daya manusia maupun kegiatan sosial yang tercantum dalam program kerja Perhimak-UI. Berbagai kegiatan yang dilakukan Perhimak-UI dan berkaitan dengan peningkatan kualitas SDM khususnya di Kebumen antara lain : sosialisasi perguruan tinggi se-Indonesia* bimbingan belajar persiapan seleksi masuk perguruan tinggi* pelatihan motivasi* seminar berorganisasi seminar penulisan dll.

Sedangkan kegiatan sosial Perhimak-UI mecangkup pemberian bea study bagi calon mahasiswa berprestasi yang mengalami keterbatasan finansial, pemberian dana bantuan akademik, dana bantuan pinjaman kepada anggota, serta berbagai kegiatan sosial insidental seperti pemberian santunan kepada anggota yang mengalami musibah.
*Peserta adalah siswa SMA / sederajat khususnya kelas XII di Kab. Kebumen

B.

Urgensi Adanya rasa senasib dan sepenanggungan menjadi suatu dorongan untuk lebih merangkul erat

sesama mahasiswa UI asal Kabupaten Kebumen. Kami memfasilitasi rekan-rekan dengan mengadakan berbagai macam kegiatan positif dan bantuan baik dalam bentuk moral maupun material sebagai penunjang keberhasilan mereka dalam menempuh proses pendidikan tinggi. Selain itu, kami berupaya memberikan dukungan serta sarana kepada siswa SMA / sederajat khususnya yang duduk di kelas XII di Kabupaten Kebumen agar mereka mendapatkan kemudahan dalam mengakses informasi tentang pendidikan tinggi dan mendapatkan motivasi yang kuat untuk meraih

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


cita-cita mereka. Untuk mendukung kelancaran hal tersebut, tentunya dibutuhkan income resource yang sangat besar baik dari segi SDM sebagai eksekutor maupun segi finansial sebagai pendukung utama. Terkait dengan itu, kami sebagai mahasiswa yang memiliki semangat juang dan komitmen yang kuat untuk membuat Kebumen lebih maju, siap menyediakan SDM yang berkualitas untuk menjadi eksekutor dalam setiap program kegiatan yang kami canangkan. Sedangkan untuk segi finansial, kami mengajak anda untuk berpartisipasi dalam usaha memajukan Kebumen dalam bidang pendidikan dengan kedermawanan dan kontinuitas anda dalam bentuk donasi melalui program ini. Suatu investasi strategis guna memberi secercah harapan bagi putra-putri Kebumen yang tengah mengejar asa mereka.

C. Manfaat Dengan menjadi donatur tetap program S4, maka anda telah turut serta mempersiapkan generasi muda Kebumen menjadi generasi yang siap tampil di muka publik dengan daya saing yang tinggi. Selain itu, partisipasi anda merupakan salah satu jaminan kelangsungan proses regenerasi calon tokoh muda pembangun bangsa karena pada kenyataannya kualitas SDM terutama generasi muda di Kebumen sangatlah baik dan memiliki potensi yang bagus jika mendapatkan dukungan yang cukup dari pihak-pihak yang memiliki kepedulian terhadap Kebumen.

D. Tata Cara menjadi donatur S4 Untuk berpartisipasi menjadi donatur program S4, kami mohon kesediaan anda untuk mengisi formulir donasi tetap dan setelah itu anda akan mendapatkan kartu tanda donasi. Anda dipersilahkankan untuk memilih tenggang waktu pemberian donasi, yaitu : Donasi setiap bulan sekali Donasi setiap dua bulan sekali Donasi setiap tiga bulan sekali Donasi setiap enam bulan sekali

Salurkan donasi anda melalui Bank BNI no.rek 0122292198 atas nama Slamet Riyanto. Setiap tenggang waktu dua bulan sekali, Perhimak-UI akan memberikan laporan kegiatan dan laporan keuangan dalam bentuk leaflet yang akan dikirimkan melalui pos ke alamat para donatur. Terimaksih atas perhatian dan kepedulian anda dalam program ini. Besar harapan kami agar kualitas masyarakat Kebumen dapat meningkat, terutama dalam bidang pendidikan. Mari bersama membangun Kebumen yang cerdas dan berkualitas. Untuk informasi lebih lengkap tentang kegiatan S4, silahkan menghubungi contact person kami Irvanda Kurniadi Virdaus ( 085227889773 )

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Ketua Pelaksana

Ketua PERHIMAK-UI

Pradita Arif Setyawan (Sastra Inggris 08)

Woro Rahmat Hidayat (Menejemen 08)

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 b. Kartu S4 (Sumbangan Sukarela Seribu Sehari)

Kartu Tanda Donasi S4


BNI no.rek 0122292198 atas nama Slamet Riyanto
Nama : Alamat : Kontak : Tanggal Transfer No Bulan Donasi tiap bulan
Tanggal Jumlah

Tenggang
Tanda Tangan

2010 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember 2011 Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember
Terima kasih telah menjadi donatur program S4 PERHIMAK-UI
Kedermawanan anda menjadi berkah bagi generasi muda Kebumen dan mendapat balasan pahala dari Tuhan YME

"Wong Bumen Ora Baen-Baen" PERHIMAKUI


CP : Irvanda ( 085227889773 )

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB IX LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN BENDAHARA Oleh : Panggah Tri Wicaksono (Akuntansi 08) Desy Purnawati (Administrasi Negara 08)

A. LAPORAN TRANSAKSI
Bulan Oktober '09 Tanggal 31 Transaksi Sisa Saldo Perhimak 2008/2009 Pemasukan 3.690.000 Pengeluaran Saldo

3.690.000 500.000

Piutang Mas Danu

3.190.000

18

DBA November

850.000

2.340.000

18

DBPA Ayu Triyana

150.000

2.190.000

November '09

18

DBPA Nur Lestari

400.000

1.790.000

18

Beli Amplop dan File Holder

31.000

1.759.000

22

Pengembalian Piutang Esha

250.000

2.009.000 500.000

23

Piutang Mas Baiqunni

1.509.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

3.509.000

Pelunasan Piutang Mas Baiqunni

500.000

4.009.000 1.750.000

Desember '09

DBA Desember

2.259.000

DBPA Bahrudin

200.000

2.059.000

DBPA Siti Nurrohmah

250.000

1.809.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Sisa DBA dan DBPA November

200.000

2.009.000 500.000

18

Setup Cost UIIA

1.509.000

28

Pembayaran Website Perhimak

40.000

1.469.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

3.469.000

Sisa Dana IU

350.000

3.819.000 1.250.000

13

Piutang Mas Adit

2.569.000

14

Pelunasan Piutang Mas Adit

1.250.000

3.819.000 500.000

14 Januari '10 18

Piutang Mas Widi

3.319.000

Pelunasan Piutang Mb Fitri

150.000

3.469.000 250.000

19

DBA Januari

3.219.000

19

DBPA Hanitya

200.000

3.019.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

5.019.000 600.000

DBA Februari

4.419.000

5 Februari '10

Pembelian Pulsa Sospenma

50.000

4.369.000

16

DBPA Sri Fitri Ana (Antropologi '09)

400.000

3.969.000

20

Setup Cost Ulang Tahun Perhimak

400.000

3.569.000

20

Plakat Wisudawan

100.000

3.469.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

21

Donasi Pak Buyar Winarso

1.000.000

4.469.000 509.000

22

Konsumsi Ultah Perhimak

3.960.000

28

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

5.960.000 1.200.000

DBA Maret

4.760.000

DBPA Ovie K.

100.000

4.660.000

DBPA Seno

400.000

4.260.000

Kajian Islami PSDM

250.000

4.010.000

12 Maret '10 15

Konsumsi Rapat BPH

36.000

3.974.000

Pelunasan Piutang Mas Baiqunni

1.000.000

4.974.000 6.000

19

Print LPJ Ultah Perhimak

4.968.000

20

Dana Kajian PSDM

144.000

4.824.000

27

Sisa Dana B3 Tahun 2009

100.000

4.924.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.924.000 2.225.000

Piutang Hanitya

4.699.000

7 April '10 7

Pelunasan Piutang Hanitya

2.225.000

6.924.000

Pelunasan Piutang Seno

100.000

7.024.000 1.400.000

DBA April

5.624.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

DBPA Riani

300.000

5.324.000

DBPA Hanitya

500.000

4.824.000

DBPA Desi Purnawati

300.000

4.524.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.524.000 400.000

20

DBA Desi dan Hanitya (@200.000)

6.124.000

22

Bantuan Septi Wulandari B3 2010

200.000

5.924.000

27 Mei '10 27

Bantuan Pengobatan Edmond

1.000.000

4.924.000

Setup Cost Perhimak Cup

500.000

4.424.000

27

Setup Cost B3 2010 (Fotocopy Modul)

850.000

3.574.000

27

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

5.574.000 400.000

DBPA Ismi (Sejarah 09)

5.174.000

23

DBPA Maratun Isnaeni (Adm. Negara 09)

200.000

4.974.000

23

Transport ke Kebumen (Ragil-Sospinma)

150.000

4.824.000

Juni '10

23

Kado Pernikahan Mas Pranoto

150.000

4.674.000

26

Kado Pernikahan Lia Handayani

150.000

4.524.000

26

Reimburse Pembelian Parsel (Hani)

50.000

4.474.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.474.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

DBPA Maziyyatul

600.000

5.874.000

13 Juli '10 14

Perhimak Tour ke Dieng

650.000

5.224.000

Reimburse Fotocopy (Eska)

76.000

5.148.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

7.148.000 1.000.000

Setup Cost Welcome Maba Perhimak UI

6.148.000

DBPA Fajar (Geografi '10)

500.000

5.648.000

Agustus '10

12

DBA Sekar (Bioproses 09)

200.000

5.448.000

14

DBPA Widi (Geografi 07)

1.000.000

4.448.000

22

DBPA Heriyanto (Manajemen 06)

2.000.000

2.448.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

4.448.000 200.000

DBA Budi (Perkapalan 10)

4.248.000

9 September '10

Pengembalian DBPA Heriyanto 1

1.000.000

5.248.000 200.000

27

DBA Lia Kristiani (Komunikasi 08)

5.048.000

28

Pengembalian DBPA Heriyanto 2

1.000.000

6.048.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

8.048.000 500.000

Oktober '10

Bayar DP Aula PPSDMS - Konsinyering

7.548.000

DBA Tri Tusseno (T. Kimia 09)

300.000

7.248.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

DBA Ragil dan Budi (@200.000)

400.000

6.848.000

DBPA Bagus Ragil (Mesin 08)

300.000

6.548.000

Biaya Pembuatan Website Perhimak

135.000

6.413.000

DBA Ismi (Sejarah 09)

100.000

6.313.000

Konsumsi Konsinyering Perhimak

1.700.000

4.613.000

Donasi Mas Ardiansyah

200.000

4.813.000 700.000

10

Pelunasan Sewa PPSDMS - Konsinyering

4.113.000

15

DBPA Qorib Munajat (SI 07)

425.000

3.688.000

19

Pelunasan Piutang Fitri (Antrop 09)

300.000

3.988.000 200.000

22

DBA Hanitya Dwi R (FKM 08)

3.788.000

22

Pencicilan Pelunasan Piutang Riani

50.000

3.838.000 92.000

22

Reimburse Kestari Konsinyering

3.746.000

22

Reimburse Perlengkapan Bidding PO UI GTK

70.000

3.676.000

28

Pelunasan Piutang Mas Zaim

500.000

4.176.000 50.000

28

Reimburse Bidding PO UI GTK (Hani)

4.126.000

28

DBPA Woro (Manajemen 08)

500.000

3.626.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

5.626.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

Dana Suksesi Ketua Perhimak 10/11

2.000.000

3.626.000

Pelunasan Piutang Ajat (SI 07)

425.000

4.051.000 500.000

November '10

Kekurangan Dana Suksesi Ketua Perhimak

3.551.000

Bantuan Korban Bencana Merapi

500.000

3.051.000

21

DBA Ria Tustina (FKM'10)

200.000

2.851.000

21

DBPA Rukhin

300.000

2.551.000

B. JURNAL
Bulan Oktober '09 Tanggal 31 31 6 18 18 November '09 18 18 22 23 30 2 7 Desember '09 7 7 7 18 Kas Piutang Piutang Beban DBA Piutang Piutang Beban - Kestari Kas Piutang Kas Kas Beban - DBA Piutang Piutang Kas Beban - Setup Cost Debit Modal Modal Kas Kas Kas Kas Kas Piutang Kas Pendapatan - Donasi Piutang Kas Kas Kas Piutang Kas Kredit Debit 3.690.000 18.663.480 500.000 850.000 150.000 400.000 31.000 250.000 500.000 2.000.000 500.000 1.750.000 200.000 250.000 200.000 500.000 Kredit 3.690.000 18.663.480 500.000 850.000 150.000 400.000 31.000 250.000 500.000 2.000.000 500.000 1.750.000 200.000 50.000 200.000 500.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


28 31 5 13 14 Januari '10 14 18 19 19 31 5 5 16 Februari '10 20 20 21 22 28 4 4 4 5 Maret '10 12 15 19 20 27 31 3 7 April '10 7 9 9 Beban - Humas Kas Kas Piutang Kas Piutang Kas Beban - DBA Piutang Kas Beban - DBA Beban - Sospenma Piutang Beban - Setup Cost Beban - Lain-Lain Kas Beban - Setup Cost Kas Beban - DBA Piutang Piutang Beban - PSDM Beban - Lain-Lain Kas Beban - Kestari Beban - PSDM Kas Kas Piutang Kas Kas Beban - DBA Piutang Kas Pendapatan - Donasi Pendapatan Kas Piutang Kas Piutang Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Kas Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Kas Kas Kas Piutang Kas Kas Pendapatan Pendapatan - Donasi Kas Piutang Piutang Kas Kas 40.000 2.000.000 350.000 1.250.000 1.250.000 500.000 150.000 250.000 200.000 2.000.000 600.000 50.000 400.000 400.000 100.000 1.000.000 509.000 2.000.000 1.200.000 100.000 400.000 250.000 36.000 1.000.000 6.000 144.000 100.000 2.000.000 2.225.000 2.225.000 100.000 1.400.000 300.000 40.000 2.000.000 350.000 1.250.000 1.250.000 500.000 150.000 250.000 200.000 2.000.000 600.000 50.000 400.000 400.000 100.000 1.000.000 509.000 2.000.000 1.200.000 100.000 400.000 250.000 36.000 1.000.000 6.000 144.000 100.000 2.000.000 2.225.000 2.225.000 100.000 1.400.000 300.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


9 9 30 20 22 Mei '10 27 27 27 27 6 23 23 Juni '10 23 26 26 30 3 Juli '10 13 14 31 5 7 Agustus '10 12 14 22 31 3 9 September '10 27 28 30 Oktober '10 4 4 Piutang Piutang Kas Beban - DBA Beban - Lain-Lain Beban - Lain-Lain Beban - Setup Cost Beban - Setup Cost Kas Piutang Piutang Beban - Sospenma Beban - Lain-Lain Beban - Lain-Lain Beban - Lain-Lain Kas Piutang Beban - Internal Beban - Lain-Lain Kas Beban - Setup Cost Piutang Beban - DBA Piutang Piutang Kas Beban - DBA Kas Beban - DBA Kas Kas Beban - Setup Cost Beban - DBA Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Kas Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Kas Kas Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Kas Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Piutang Kas Piutang Pendapatan - Donasi Kas Kas 500.000 300.000 2.000.000 400.000 200.000 1.000.000 500.000 850.000 2.000.000 400.000 200.000 150.000 150.000 150.000 50.000 2.000.000 600.000 650.000 76.000 2.000.000 1.000.000 500.000 200.000 1.000.000 2.000.000 2.000.000 200.000 1.000.000 200.000 1.000.000 2.000.000 500.000 300.000 500.000 300.000 2.000.000 400.000 200.000 1.000.000 500.000 850.000 2.000.000 400.000 200.000 150.000 150.000 150.000 50.000 2.000.000 600.000 650.000 76.000 2.000.000 1.000.000 500.000 200.000 1.000.000 2.000.000 2.000.000 200.000 1.000.000 200.000 1.000.000 2.000.000 500.000 300.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


4 7 9 9 9 9 10 15 19 22 22 22 22 28 28 28 31 1 3 November '10 3 7 21 21 Beban - DBA Piutang Beban - Humas Beban - DBA Beban - Setup Cost Kas Beban - Setup Cost Piutang Kas Beban - DBA Kas Beban - Setup Cost Beban - Setup Cost Kas Beban - Setup Cost Piutang Kas Beban - Setup Cost Kas Beban - Setup Cost Beban - Lain-Lain Beban - DBA Piutang Kas Kas Kas Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Kas Piutang Kas Piutang Kas Kas Piutang Kas Kas Pendapatan - Donasi Kas Piutang Kas Kas Kas Kas 400.000 300.000 135.000 100.000 1.700.000 200.000 700.000 425.000 300.000 200.000 50.000 92.000 70.000 500.000 50.000 500.000 2.000.000 2.000.000 425.000 500.000 500.000 200.000 300.000 400.000 300.000 135.000 100.000 1.700.000 200.000 700.000 425.000 300.000 200.000 50.000 92.000 70.000 500.000 50.000 500.000 2.000.000 2.000.000 425.000 500.000 500.000 200.000 300.000

C. BUKU BESAR
AKUN : KAS Bulan Oktober '09 November '09 Tanggal Transaksi Debit Kredit Saldo Debit 3.690.000 Kredit

31

Sisa Saldo Perhimak 2008/2009

3.690.000

6 18

Piutang Mas Danu DBA November

500.000

3.190.000 2.340.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


850.000 18 DBPA Ayu Triyana 2.190.000

150.000

18

DBPA Nur Lestari

400.000

1.790.000

18

Beli Amplop dan File Holder

31.000

1.759.000

22

Pengembalian Piutang Esha

250.000

2.009.000

23

Piutang Mas Baiqunni

500.000

1.509.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

3.509.000

Pelunasan Piutang Mas Baiqunni

500.000

4.009.000

DBA Desember

1.750.000

2.259.000

DBPA Bahrudin

200.000

2.059.000

Desember '09

DBPA Siti Nurrohmah

250.000

1.809.000

Sisa DBA dan DBPA November

200.000

2.009.000

18

Setup Cost UIIA

500.000

1.509.000

28

Pembayaran Website Perhimak

40.000

1.469.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

3.469.000

5 Januari '10

Sisa Dana IU

350.000

3.819.000

13 14

Piutang Mas Adit Pelunasan Piutang Mas Adit

1.250.000

2.569.000 3.819.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


1.250.000 14 Piutang Mas Widi 3.319.000

500.000

18

Pelunasan Piutang Mb Fitri

150.000

3.469.000

19

DBA Januari

250.000

3.219.000

19

DBPA Hanitya

200.000

3.019.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

5.019.000

DBA Februari

600.000

4.419.000

Pembelian Pulsa Sospenma

50.000

4.369.000

16

DBPA Sri Fitri Ana (Antropologi '09)

400.000

3.969.000

Februari '10

20

Setup Cost Ulang Tahun Perhimak

400.000

3.569.000

20

Plakat Wisudawan

100.000

3.469.000

21

Donasi Pak Buyar Winarso

1.000.000

4.469.000

22

Konsumsi Ultah Perhimak

509.000

3.960.000

28

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

5.960.000

DBA Maret

1.200.000

4.760.000

Maret '10

DBPA Ovie K.

100.000

4.660.000

4 5

DBPA Seno Kajian Islami PSDM

400.000

4.260.000 4.010.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


250.000 12 Konsumsi Rapat BPH 3.974.000

36.000

15

Pelunasan Piutang Mas Baiqunni

1.000.000

4.974.000

19

Print LPJ Ultah Perhimak

6.000

4.968.000

20

Dana Kajian PSDM

144.000

4.824.000

27

Sisa Dana B3 Tahun 2009

100.000

4.924.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.924.000

Piutang Hanitya

2.225.000

4.699.000

Pelunasan Piutang Hanitya

2.225.000

6.924.000

Pelunasan Piutang Seno

100.000

7.024.000

9 April '10 9

DBA April

1.400.000

5.624.000

DBPA Riani

300.000

5.324.000

DBPA Hanitya

500.000

4.824.000

DBPA Desi Purnawati

300.000

4.524.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.524.000

20 Mei '10

DBA Desi dan Hanitya (@200.000)

400.000

6.124.000

22 27

Bantuan Septi Wulandari B3 2010 Bantuan Pengobatan Edmond

200.000

5.924.000 4.924.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


1.000.000 27 Setup Cost Perhimak Cup Setup Cost B3 2010 (Fotocopy Modul) Donasi Pak Sumbogo 850.000 4.424.000

500.000

27

3.574.000

27

2.000.000

5.574.000

DBPA Ismi (Sejarah 09) DBPA Maratun Isnaeni (Adm. Negara 09) Transport ke Kebumen (RagilSospinma) Kado Pernikahan Mas Pranoto

400.000

5.174.000

23

200.000

4.974.000

23

150.000

4.824.000

Juni '10

23

150.000

4.674.000

26

Kado Pernikahan Lia Handayani

150.000

4.524.000

26

Reimburse Pembelian Parsel (Hani)

50.000

4.474.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.474.000

DBPA Maziyyatul

600.000

5.874.000

13 Juli '10 14

Perhimak Tour ke Dieng

650.000

5.224.000

Reimburse Fotocopy (Eska)

76.000

5.148.000

31

Donasi Pak Sumbogo Setup Cost Welcome Maba Perhimak UI DBPA Fajar (Geografi '10) DBA Sekar (Bioproses 09)

2.000.000

7.148.000

5 Agustus '10 7 12

1.000.000

6.148.000

500.000

5.648.000 5.448.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


200.000 14 DBPA Widi (Geografi 07) 4.448.000

1.000.000

22

DBPA Heriyanto (Manajemen 06)

2.000.000

2.448.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

4.448.000

DBA Budi (Perkapalan 10)

200.000

4.248.000

9 September '10

Pengembalian DBPA Heriyanto 1

1.000.000

5.248.000

27

DBA Lia Kristiani (Komunikasi 08)

200.000

5.048.000

28

Pengembalian DBPA Heriyanto 2

1.000.000

6.048.000

30

Donasi Pak Sumbogo Bayar DP Aula PPSDMS Konsinyering DBA Tri Tusseno (T. Kimia 09)

2.000.000

8.048.000

500.000

7.548.000

300.000

7.248.000

DBA Ragil dan Budi (@200.000)

400.000

6.848.000

7 Oktober '10 9

DBPA Bagus Ragil (Mesin 08) Biaya Pembuatan Website Perhimak DBA Ismi (Sejarah 09)

300.000

6.548.000

135.000

6.413.000

100.000

6.313.000

Konsumsi Konsinyering Perhimak

1.700.000

4.613.000

9 10

Donasi Mas Ardiansyah Pelunasan Sewa PPSDMS -

200.000

4.813.000 4.113.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


Konsinyering 15 DBPA Qorib Munajat (SI 07) 700.000 3.688.000

425.000

19

Pelunasan Piutang Fitri (Antrop 09)

300.000

3.988.000

22

DBA Hanitya Dwi R (FKM 08)

200.000

3.788.000

22

Pencicilan Pelunasan Piutang Riani

50.000

3.838.000

22

Reimburse Kestari Konsinyering Reimburse Perlengkapan Bidding PO UI GTK Pelunasan Piutang Mas Zaim Reimburse Bidding PO UI GTK (Hani) DBPA Woro (Manajemen 08)

92.000

3.746.000

22

70.000

3.676.000

28

500.000

4.176.000

28

50.000

4.126.000

28

500.000

3.626.000

31

Donasi Pak Sumbogo Dana Suksesi Ketua Perhimak 10/11 Pelunasan Piutang Ajat (SI 07) Kekurangan Dana Suksesi Ketua Perhimak Bantuan Korban Bencana Merapi

2.000.000

5.626.000

2.000.000

3.626.000

425.000

4.051.000

November '10

500.000

3.551.000

500.000

3.051.000

21

DBA Ria Tustina (FKM'10)

200.000

2.851.000

21

DBPA Rukhin

300.000

2.551.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


AKUN : BEBAN Bulan Tanggal Transaksi Debit Kredit Saldo Debit Kredit

November '09

18

DBA November Beli Amplop dan File Holder DBA Desember

850.000

850.000

18

31.000

881.000

7 Desember '09

1.750.000

2.631.000

18

Setup Cost UIIA Pembayaran Website Perhimak DBA Januari

500.000

3.131.000

28

40.000

3.171.000

Januari '10

19

250.000

3.421.000

DBA Februari Pembelian Pulsa Sospenma Setup Cost Ulang Tahun Perhimak Plakat Wisudawan Konsumsi Ultah Perhimak DBA Maret

600.000

4.021.000

50.000

4.071.000

Februari '10

20

400.000

4.471.000

20

100.000

4.571.000

22

509.000

5.080.000

1.200.000

6.280.000

5 Maret '10

Kajian Islami PSDM

250.000

6.530.000

12

Konsumsi Rapat BPH Print LPJ Ultah Perhimak Dana Kajian PSDM

36.000

6.566.000

19 20

6.000

6.572.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


144.000 April '10 9 DBA April DBA Desi dan Hanitya (@200.000) Bantuan Septi Wulandari B3 2010 Bantuan Pengobatan Edmond Setup Cost Perhimak Cup Setup Cost B3 2010 (Fotocopy Modul) Transport ke 23 Kebumen (RagilSospinma) 23 Kado Pernikahan Mas Pranoto Kado Pernikahan Lia Handayani Reimburse Pembelian Parsel (Hani) Perhimak Tour ke Dieng Reimburse Fotocopy (Eska) Setup Cost Welcome Maba Perhimak UI DBA Sekar (Bioproses 09) DBA Budi (Perkapalan 10) DBA Lia Kristiani (Komunikasi 08) 200.000 13.892.000 200.000 13.692.000 200.000 13.492.000 1.000.000 13.292.000 76.000 12.292.000 650.000 12.216.000 50.000 11.566.000 150.000 11.516.000 150.000 11.366.000 150.000 11.216.000 850.000 11.066.000 500.000 10.216.000 1.000.000 9.716.000 200.000 8.716.000 400.000 8.516.000 6.716.000

1.400.000

8.116.000

20

22

Mei '10

27

27

27

Juni '10

26

26

13 Juli '10 14

5 Agustus '10 12

September '10

27

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


Bayar DP Aula 4 PPSDMS Konsinyering 4 DBA Tri Tusseno (T. Kimia 09) DBA Ragil dan Budi (@200.000) Biaya Pembuatan Website Perhimak DBA Ismi (Sejarah 09) Konsumsi Oktober '10 9 Konsinyering Perhimak Pelunasan Sewa 10 PPSDMS Konsinyering 22 DBA Hanitya Dwi R (FKM 08) Reimburse Kestari Konsinyering Reimburse 22 Perlengkapan Bidding PO UI GTK 28 Reimburse Bidding PO UI GTK (Hani) Dana Suksesi Ketua Perhimak 10/11 Kekurangan Dana November '10 7 21 3 Suksesi Ketua Perhimak Bantuan Korban Bencana Merapi DBA Ria Tustina 500.000 21.139.000 500.000 20.639.000 2.000.000 20.139.000 50.000 18.139.000 70.000 18.089.000 92.000 18.019.000 200.000 17.927.000 700.000 17.727.000 1.700.000 17.027.000 100.000 15.327.000 135.000 15.227.000 400.000 15.092.000 300.000 14.692.000 500.000 14.392.000

22

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


(FKM'10) 200.000 21.339.000

AKUN : PIUTANG Bulan Oktober '09 November '09 31 6 Sisa Piutang Perhimak 2008/2009 Piutang Mas Danu 18.663.480 18.663.480 Tanggal Transaksi Debit Kredit Saldo Debit Kredit

500.000

19.163.480

18

DBPA Ayu Triyana

150.000

19.313.480

18

DBPA Nur Lestari

400.000

19.713.480

22

Pengembalian Piutang Esha

250.000

19.463.480

23 Desember '09

Piutang Mas Baiqunni

500.000

19.963.480

Pelunasan Piutang Mas Baiqunni

500.000

19.463.480

DBPA Bahrudin

200.000

19.663.480

DBPA Siti Nurrohmah

250.000

19.913.480

Sisa DBA dan DBPA November

200.000

19.713.480

Januari '10

13

Piutang Mas Adit

1.250.000

20.963.480

14

Pelunasan Piutang Mas Adit

1.250.000

19.713.480

14

Piutang Mas Widi

500.000

20.213.480

18 19

Pelunasan Piutang Mb Fitri DBPA Hanitya

150.000

20.063.480

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


200.000 Februari '10 Maret '10 16 DBPA Sri Fitri Ana (Antropologi '09) 20.263.480

400.000

20.663.480

DBPA Ovie K.

100.000

20.763.480

DBPA Seno

400.000

21.163.480

15

Pelunasan Piutang Mas Baiqunni

1.000.000

20.163.480

April '10

Piutang Hanitya

2.225.000

22.388.480

Pelunasan Piutang Hanitya

2.225.000

20.163.480

Pelunasan Piutang Seno

100.000

20.063.480

DBPA Riani

300.000

20.363.480

DBPA Hanitya

500.000

20.863.480

DBPA Desi Purnawati

300.000

21.163.480

Juni '10

DBPA Ismi (Sejarah 09) DBPA Maratun Isnaeni (Adm. Negara 09) DBPA Maziyyatul

400.000

21.563.480

23

200.000

21.763.480

Juli '10 Agustus '10

600.000

22.363.480

DBPA Fajar (Geografi '10)

500.000

22.863.480

14

DBPA Widi (Geografi 07)

1.000.000

23.863.480

22 September 9

DBPA Heriyanto (Manajemen 06) Pengembalian DBPA Heriyanto 1

2.000.000

25.863.480

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010


'10 28 Oktober '10 Pengembalian DBPA Heriyanto 2 1.000.000 24.863.480

1.000.000

23.863.480

DBPA Bagus Ragil (Mesin 08)

300.000

24.163.480

15

DBPA Qorib Munajat (SI 07) Pelunasan Piutang Fitri (Antrop 09) Pencicilan Pelunasan Piutang Riani

425.000

24.588.480

19

300.000

24.288.480

22

50.000

24.238.480

28

Pelunasan Piutang Mas Zaim

500.000

23.738.480

28 November '10

DBPA Woro (Manajemen 08)

500.000

24.238.480

Pelunasan Piutang Ajat (SI 07)

425.000

23.813.480

21

DBPA Rukhin

300.000

24.113.480

AKUN : PENDAPATAN Bulan November '09 Desember '09 Tanggal Transaksi Debit Kredit Saldo Debit Kredit

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

2.000.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

4.000.000

5 Januari '10 31 Februari '10

Sisa Dana IU

350.000

4.350.000

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

6.350.000

21

Donasi Pak Buyar Winarso

1.000.000

7.350.000

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010

28

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

9.350.000

27 Maret '10 31

Sisa Dana B3 Tahun 2009

100.000

9.450.000

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

11.450.000

April '10

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

13.450.000

Mei '10

27

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

15.450.000

Juni '10

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

17.450.000

Juli '10 Agustus '10 September '10

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

19.450.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

21.450.000

30

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

23.450.000

Oktober '10

Donasi Mas Ardiansyah

200.000

23.650.000

31

Donasi Pak Sumbogo

2.000.000

25.650.000

AKUN : MODAL Bulan Tanggal Transaksi Debit Kredit Saldo Debit Kredit

Oktober '09

31

Sisa Saldo Perhimak 2008/2009

3.690.000

3.690.000

31

Sisa Piutang Perhimak 2008/2009

18.663.480

22.353.480

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 D. LAPORAN PENDAPATAN, BEBAN, DAN PERUBAHAN ASET BERSIH
PERHIMAK UI 2009/2010 LAPORAN PENDAPATAN, BEBAN, DAN PERUBAHAN ASET BERSIH Pendapatan : 25.650.000 Beban : Perubahan Aset Bersih 21.339.000 4.311.000

E. LAPORAN PERUBAHAN MODAL


PERHIMAK UI 2009/2010 LAPORAN PERUBAHAN MODAL Modal Awal : 22.353.480 Perubahan Aset Bersih : Modal Akhir 4.311.000 26.664.480

F. LAPORAN POSISI KEUANGAN


PERHIMAK UI 2009/2010 LAPORAN POSISI KEUANGAN Aset : Kas Piutang Total Aset Kewajiban : 0 Modal : Modal Akhir Total Kewajiban dan Modal 26.664.480 26.664.480 2.551.000 24.113.480 26.664.480

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB X KESIMPULAN Oleh: Wakil Ketua Periode 2009-2010, Wahidun Adam (Teknik Metalurgi 08)

Kepengurusan Perhimak UI Periode 2009-2010 tidak diawali dengan sosialisasi proker-proker oleh masing-masing divisi sehingga warga Perhimak UI tidak mengetahui detail kegiatan setahun ke depan. Proker-proker kepengurusan Perhimak UI Periode 20092010 tidak jauh berbeda dengan proker-proker kepengurusan Perhimak UI masa kepengurusan sebelumnya. Hanya ada beberapa proker baru yang, yaitu ulang tahun Perhimak UI dan Konsinyering. Meskipun kedua acara tersebut juga terbilang mendadak, tapi sudah bisa dikatakan sukses dan mencapai tujuan. Konsinyering adalah batu loncatan untuk mencapai perubahan besar kea rah yang lebih baik. Hasil diskusi dalam acara tersebut menjadi acuan kepengurusan selanjutnya agar Perhimak UI menjadi lebih baik lagi. Menyoroti bagian internal Perhimak UI, yaitu Badan Pengurus Harian (BPH) Perhimak UI, koordinasi masing-masing BPH masih belum maksimal. Hal ini pun mengakibatkan informasi dan perkembangan divisi lain kurang diketahui oleh BPH yang kebetulan tidak hadir dalam rapat koordinasi. Selain itu, isu ketidakkompakan juga mewarnai internal BPH yang membuat kinerja kami menjadi menurun. Kesibukan masing-masing BPH di luar kepengurusan juga menjadi masalah dalam menjalankan kepengurusan. Sepanjang pertemuan internal BPH, hanya beberapa kali atau bahkan tidak pernah terjadi dalam sebuah pertemuan, BPH bisa hadir semua dan membahas suatu topik dalam satu meja. Tidak adanya badan pengawas dan kurangnya control dari warga Perhimak UI membuat kinerja kami kurang maksimal. Memang benar, sedikit tekanan diperlukan untuk membuat sesuatu berjalan pada alurnya. Demikian sedikit cerita kepengurusan kami. Untuk Kepengurusan di masa mendatang, kami berharap bisa memetik pelajaran dari sini dan tidak mengulangi kesalahankesalahan yang pernah kami lakukan.

Perhimak UI 2009/2010

Laporan Pertanggungjawaban Kepengurusan Perhimak UI 2009/2010 BAB XI LEMBAR PENGESAHAN

Depok, 27 November 2010 Perwakilan Warga Perhimak UI Ketua Perhimak UI Periode 2009-2010

Woro Rahmat Hidayat

Perhimak UI 2009/2010

Anda mungkin juga menyukai