Anda di halaman 1dari 8

REGRESI ATAS VARIABEL DUMMY

Oleh YUSI RIZA A1C107030

LOGO
www.themegallery.com

REGRESI ATAS VARIABEL DUMMY

DEFINISI

SISTEM PENGKODEAN DUMMY

CONTOH DESAIN PENELITIAN

CONTOH PENYAJIAN DATA

DEFINISI
Jika variabel Independent (bebas) berskala nominal atau kualitatif, Variabel kualitatif tersebut harus dikuantitatifkan atributnya (cirinya). Untuk mengkuantitatifkan atribut variabel kualitatif, dibentuk variabel dummy dengan nilai 1 dan 0. Jadi, inilah yang dimaksud dengan variabel dummy tersebut, maka regresi yang terbentuk dinamakan regresi atas variabel dummy.

LOGO
www.themegallery.com

MAIN MENU

SISTEM PENGKODEAN DUMMY


Jika

variabel independent kualitatif terdiri lebih dari dua kategori, jumlah variabel dummy yg dibentuk harus sebanyak k-1, dimana k adalah banyaknya kategori variabel tersebut. Semua responden yang menjadi anggota kategori diberi kode 1 sedangkan responden tidak dalam kategori tersebut diberi kode 0. Dengan cara seperti ini maka setiap responden akan memiliki kode 1 pada kategori yang sesuai dengannya dan kode 0 pada kategori yang tidak sesuai dengannya.

MAIN MENU

CONTOH DESAIN PENELITIAN


Sebuah

penelitian hendak menguji prediksi besar pendapatan pekerja terhadap asal kota pekerja. Formulasi informasi variabelnya sebagai berikut 1. Variabel dependen : Besar pendapatan (Y) 2. Variabel independen : Asal kota pekerja (X)

Asal kota pekerja :

1. Northeast 2. Northcentral 3. South 4. West

MAIN MENU

CONTOH PENYAJIAN DATA


Berdasarkan

contoh tersebut, variabel independent kualitatifnya ada empat kategori dengan k = 4 maka berdasarkan sistem pengkodean dummy, jumlah variabel dummy adalah k -1 yaitu sebanyak tiga variabel *Northeast sebagai excluded kategori
REGION 1 2 3 4 NORTHCENTRAL 0 1 0 0 SOUTH 0 0 1 0 WEST 0 0 0 1

No 1 2 3 4

REG 3 1 4 2

EARNS 1.92 12.40 5.93 7.00

DNCENT 0 0 0 1

DSOUTH 1 0 0 0

DWEST 0 0 1 0

5 6
7 8 9 10 11

3 1
3 1 3 3 4

6.99 6.50
26.00 15.00 5.70 8.82 7.00

0 0
0 0 0 0 0

1 0
1 0 1 1 0

0 0
0 0 0 0 1

MAIN MENU

Anda mungkin juga menyukai