Anda di halaman 1dari 4

MEMBUAT FILE SERVER DENGAN SAMBA DI LINUX DEBIAN 6

File server atau yang kita kenal di dunia windows dengan sharing file, juga bias kita terapkan di Linux Debian 6, dimana aplikasi yang digunakan adalah samba. Contohnya kita ingin membuat folder music atau folder video di share ke jaringan LAN warnet atau data share terpusat maka kita menggunakan aplikasi samba itu tadi. Berikut langkah-langkahnya: 1. Masuk ke dalam kondisi root dengan cara ketikan sudo su, berikutnya masukan password 2. Install aplikasi samba

3. Buat Folder yang ingin di share (missal folder very music)

4. Beri hak akses read only (755) pada folder verymusic tersebut

5. Buatlah user samba (contoh mahasiswa)

6. Berilah password pada user mahasiswa tersebut (optional jika ini dirasa perlu keamanan tapi jika tidak menginginkanya berarti tidak ada password)

7. Seting konfigurasi samba

8. Edit sehingga menjadi demikian:

Dan juga edit bagian ini (tambahkan keterangan berikut dibawah tulisan Share Definitions:

9. Keluar dan simpan file konfigurasi samba dengan cara tekan ctrl+x, yes lalu enter 10.Restart services samba

Atau jika gagal gunakan perintah

Demikian langkah-langkah membuat file server, sekarang pengujian apakah file server tersebut sudah berjalan atau belum, berikut langkah-langkahnya: 1. Gunakan tool testparm (pada linux)

2. Pengujian melalui windows, caranya: a. Buka run (tekan windows+R secara bersamaan pada keyboard sehingga muncul berikut)

b. Ketikan \\alamat tujuan(alamat file server/yang melakukan sharing folder), lalu enter

c. Akan keluar daftar folder verymusic yang kita sharing

d. Dobel klik ke folder verymusic untuk masuk ke folder tersebut dengan terlebih dahulu masukan user samba yang kita buat tadi (mahasiswa dan juga passwordnya)

e. Tekan ok, maka akan masuk kedalam folder tersebut Demikianlah langkah-langkah membuat file server di dalam linux debian, selamat mencoba ===PRACTICE MAKE BETTER===

@@@by: Kang Phery Setiawan@@@ http://verysetiawan.wordpress.com http://kangphery.tk http://belajarkangphery.tk

Anda mungkin juga menyukai