Anda di halaman 1dari 5

Tugas MPK

Metode Dewatering
(Pengeringan Lahan)

Oleh

Sayid Muhammad Ichsan (NIM : 1204101010040) Jurusan Teknik Sipil Universitas Syiah Kuala 2014

A. Definisi dan Tujuan Dewatering


Dewatering adalah suatu pekerjaan penghilangan air tanah memompakan air keluar dari dalam tanah, proses penurunan muka air tanah ini dilakukan agar lokasi penggalian kering atau bebas dari air, sehingga pekerjaan konstruksi dapat dilakukan, Antara lain pekerjaan konstruksi yang dilaksanakan ada besmen

B. Tujuan Dilakukan Dewatering


1. Mencegah rembesan air yang akan masuk ke dalam galian mencegah kelongsoran 2. Memperbaiki kestabilan lereng sehingga dapat mencegh kelongsoran 3. Mencegah penggembungan dasa galian (heave) akibat tekananair 4. Memperbaiki karateristik kompaksi (kepadatan ) tanah 5. Mengurangi tekanan lateral tanah

C. Jenis dan Metode- metode Dewatering

1. Metode Pemompaan Terbuka Sebelum dilakukan penggalian sekeliling rencana galian dibuat saluran dengan lebar 80sm dengan kedalaman lebih dari pada rencana galian nantinya. Salah satu ujung galian agak dibuat lebar untuk dimasukkan pompa air, selanjutnya setelah siap bau penggalian dimulai pelaksanaannya, saat membuatsaluran dengan lebar 80 cm dan dalam ini sangat berbahaya, apabila pembuatan saluran ini dengan tenaga manusia dengan sangatrsebut hati hati, keuali penggalian n rsebut dilakukan menggunakan alat. Metode Pompa terbuka dipilih bila : Karakteristik dari tanah merupakan tanah padat, bergradasi baik dan berkohesi Debit rembesan air tidak besar Sumur / selokan untuk pemompaan tidak mengganggu atau merugikan pada tanah / bangunan yang akan dilaksanakan

Gambar metode pompa terbuka 2. Metode Alur Dangkal Pada saat penggalian sekeliling dibuat saluran yangdasarnya dibuat miring menuju satu sudut dan dari tempat ini air di pompa, Demikian terus sampai galian mencapai kedalaman yang sesuai dengan rencana, air terus di pompa sampai pekerjaan konstruksi di dalam galian selesai dilaksanakan 3. Predrains Metode predrains yaitu dengan pembuatan sumur dengan kedalaman tertentu, kemudian dimasukkan pompa ke dalam lubang sumur dengan jenis pompa dalam (deep well pump) ketika diharyskan memilih alat/ metode yang sudah berkembang dalam penggunaannya. Metode Predrains dipilih, bila : Karakteristik dari tanah merupakan tanah lepas, berbutir seragam, cadas lunak dengan banyak celah Debit rembesan cukup besar dan tersedia saluran pembuangan air Slope tanah sensitif terhadap erosi atau mudah terjadi rotary slide Tidak mempunyai efek mengganggu bangunan disekitarnya.

Gambar metode predrains 4. Metode Cut Off Metode ini merupakan kombinasi dinding enahan tanah dan sumur dalam,jadi sebelum dilakukan penggalian sekeliling rencana galian dipancang sederet dinding sheet pile secara tertutup, kemudian melalui sumur yang telah disiapkan air dipompa keluar sehingga permukaan air turun dan selanjutnya penggalian dilaksanakan , popa pompa initerus bekerja selama pekerjaan di dalam beum selesai

Metode cut off dipilih, bila : Kondisi sama dengan pemilihan predrainage Dinding cut off difungsikan juga sebagai penahan tanah atau sebagai dinding basement Penurunan MAT akan mengganggu / merugikan lingkungan sekitarnya

Gambar metode cut off

D. Untung rugi dilakukan dewatering


1. Keuntungan

Muka air tanah turun Longsor kurang Lereng lebih curam Tekan tanah berkurang

2. Kerugian

Mata air sekeliling turun Permukaan tanah turun

Anda mungkin juga menyukai