Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK BELAJAR

NAMA : HARI KUSUMA RUANG : GYNEKOLOGI


NIM : P.17420112018 RUMAH SAKIT : RSUP DR. KARIADI SEMARANG
WAKTU : 26 MEI 2014 31 MEI 2014

TUJUAN STRATEGI SUMBER
PEMBELAJARAN
HASIL YANG
DIHARAPKAN
WAKTU
PENCAPAIAN
Tujuan Umum:
Selama proses
pembelajaran klinik di
Ruang Gynekologi
RSUP dr. Kariadi
Semarang, diharapkan
saya mampu melakukan
tindakan/ prosedur yang
berkaitan dengan Asuhan
Keperawatan pada pasien
dengan masalah
kesehatan reproduksi.

Untuk mencapai
tujuan yang saya
inginkan saya akan:
1. Mencari referensi
dari perpustakaan
atau internet.
2. Membaca buku
referensi.
3. Konsultasi/
diskusi dengan
pembimbing
klinik.
4. Berpartisipasi
1. Bobak Jensen,
Zalar
(2005),Keperawat
an Maternitas dan
Ginekologi.
Jakarta: EGC
2. Doengoes,
Marlyn.2002.Nurs
ing Care Plans for
Maternity.
Jakarta: EGC
3. Brunner
&Suddarth. 2005.
Buku Ajar
Selama pembelajaran
praktek klinik saya akan
menunjukan kemampuan
saya dalam melakukan
asuhan keperawatan
dengan bukti:
1. Tersusun kontrak
belajar dan disetujui
oleh CI dan
pembimbing akademik.
2. Tersusun Laporan
Pendahuluan sebagai
dasar penyusunan
Laporan Kasus.
Untuk mencapai tujuan
tersebut, saya menetapkan
waktu pencapaian sebagai
berikut:
Hari Pertama:
- Menyerahkan kontrak
belajar.
- Mencari pasien yang
relevan dengan tujuan
praktek klinik..
- Menyerahkan laporan
pendahuluan.
- Melakukan pengkajian.

Tujuan Khusus:
Selama pembelajaran di
Ruang Gynekologi
RSUP dr. Kariadi
Semarang, diharapkan
saya mampu :
1. Mengkaji riwayat
kesehatan klien
dengan Ca Cervix.
2. Mengelompokkan data
untuk menetapkan
masalah keperawatan
pada klien dengan Ca
Cervix
3. Menegakkan masalah
keperawatan pada
klien dengan Ca
Cervix
4. Menyusun rencana
intervensi keperawatan
pada klien dengan Ca
Cevix
langsung dalam
merawat pasien.
Keperawatan
Medikal Bedah.
EGC: Jakarta
4. Arvin Behrman
Kliegmen.1996,
Ilmu Kesehatan
Anak. Nelson
edisi 15 volume I.
Jakarta : EGC
5. Journal asuhan
keperawatan
maternitas
6. Bimbingan dari
CI, dosen
pembimbing
akademik,
perawat ruangan,
dokter, dan
sumber lain yang
kompeten
3. Tersusunnya Laporan
Kasus.
4. Dapat menangani
pasien secara mandiri.
5. Memperoleh
keterampilan serta
pengalaman klinik.
Hari Kedua:
- Menyusun laporan kasus.
- Melakukan pengkajian
lanjutan pada pasien.
- Menyusun diagnosa
keperawatan.
- Merencanakan asuhan
keperawatan yang tepat.
Hari ketiga:
- Mengukur tanda-tanda
vital pasien.
- Melengkapai data
pengkajian.
- Melakukan Impementasi.
- Melakukan asuhan
keperawatan.
- Membantu perawat
melakukan pemeriksaan
diagnostik
Hari Keempat:
- Mempersiapkan pasien
untuk dilakukan
5. Melaksanakan
implementasi
keperawatan pada
klien dengan Ca
Cervix
6. Melakukan evaluasi
masalah keperawatan
pada klien dengan Ca
Cervix
kemoterapi
- Melakukan evaluasi
terhadap semua tindakan
keperawatan yang telah
dilakukan
Hari Kelima:
- Menyerahkan laporan
kasus tentang askep pada
klien dengan Ca Cervix
- Berdiskusi tentang
kesulitan dan masalah
yang dialami selama
praktek diruang
Gynekologi
Hari Keenam:
- Berdiskusi dengan CI
mengenai target
kompetensi yang sudah
dan yang belum tercapai
- Orientasi ruangan baru.


Menyetujui, Semarang, 26 Mei 2014
1. Pembimbing Akademik :__________________________________( ) Penuyusun,
2. Pembimbing Klinik/CI :__________________________________( )

( Hari Kusuma )

Anda mungkin juga menyukai