Anda di halaman 1dari 7

SILABUS

KEPERAWATAN
GAWAT
DARURAT
LANJUT I
Program Studi
Magister Keperawatan
Fakultas Kedokteran
Universitas Brawijaya
Pengajar :
Tony Suharsono, M Kep*
Ns Dewi Kartikawati N, MPH
Dr. dr Achdiat Agoes Sp S
Emergency Medicine FKUB
Lab IPD FKUB
Lab OBG FKUB
*koordinator

A. INFORMASI UMUM
Nama Mata Ajar
Kode Mata Ajar
Beban Studi
Prasarat

: Keperawatan Gawat Darurat Lanjut I


: DPB6204
: 3 SKS
: Dasar Keperawatan Gawat Darurat

B. DESKRIPSI MODUL
Mata kuliah ini akan membahas teori dan ketrampilan untuk mengenal, mengatasi dan mengevaluasi
masalah keperawatan yang terjadi pada pasien yang mengalami kondisi kegawatan penyakit dalam.
Mata ajar ini juga membahas secara mendalam tentang patofosiologi terjadinya kondisi kegawatan
pada semua sistem tubuh. Mata kuliah ini juga membahas tentang penyakit infeksi yang menjadi trend
lokal dan global pada saat ini.
C. SASARAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti mata ajar ini mahasiswa mampu mengenal, menentukan dan mengembangkan
terapi modalitas keperawatan dengan memakai pendekatan asuhan keperawatan dan evidence based
practice, untuk penatalaksanaan kegawatan penyakit dalam.
Sasaran Pembelajaran Penunjang
- Menguasai patologi kegawatan kasus penyakit dalam
- Memahami pendekatan asuhan keperawatan pada lingkup kegawatan penyakit dalam serta
mengaitkan hubungan antara sistem fungsional ataupun patologi tubuh
- Memahami pengkajian yang diperlukan untuk menegakkan diagnosa keperawatan pada kasus
kegawatan penyakit dalam
- Memahami berbagai tindakan keperawatan dan tindakan medis yang diperlukan untuk mengatasi
kasus kegawatan penyakit dalam
- Memahami berbagai penelitian terkait pengembangan keperawatan kegawatan kasus penyakit
dalam
D. LINGKUP BAHASAN
1. Asuhan keperawatan pada kegawatan sistem cardiovaskuler
2. Asuhan keperawatan pada kegawatan sistem respirasi
3. Asuhan keperawatan pada kegawatan sistem endokrin
4. Asuhan keperawatan pada kegawatan sistem genitourinary
5. Asuhan keperawatan pada kegawatan neurology
6. Asuhan keperawatan pada kegawatan obstetri dan ginekology
7. Asuhan keperawatan pada keracunan
8. Asuhan keperawatan pada kegawatan sistem gastrointestinal
9. Asuhan keperawatan pada kegawatan penyakit infeksi
10. Asuhan keperawatan pada kegawatan psikiatri
11. Asuhan keperawatan pada kegawatan yang terjadi pada trend lokal dan global

E. JADWAL KEGIATAN PEMBELAJARAN


Hari/Tgl
Selasa, 17
Peb 2015

Jam/tempat
15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407
15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Kegiatan
Penjelasan silabus dan kontrak
pembelajaran

Metode
CTJ

Pengajar/Fasilitator
PJMK

Kegawatan psichiatric
- Tentamen suicide
- Abuse

CTJ

Ns Sulistyono, M Kep

Selasa, 3
Maret 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

CTJ

Dr dr Achdiat Agoes Sp S

Selasa, 10
Maret 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407
15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Kegawatan sistem neurologi :


Cerebrovasculer Accident
- Insiden cerebrovaskuler accident
- Pathofisiology cerebrovasculer
accident
- Klasifikasi cerebrovaskuler
accident
- Manifestasi klinik cerebrovasculer
accident
- Pemeriksaan diagnostic
cerebrovaskuler accident
- Terapi pada cerebrovaskuler
accident
- Stratifikasi resiko pada
cerebrovaskuler accident
Kegawatan Henti Jantung
- Intra Hospital cardiac arrest
- Out of Hospital cardiac arrest
Kegawatan sistem kardiovaskuler
- Simtomatic bradicardia
- Stable dan unstable tachicardia
- Management STEMI

Seminar
Klp 1-2

Ns Tony Suharsono, M Kep

Seminar
Klp 3-5

Ns Tony Suharsono M Kep

Selasa, 24
Peb 2015

Selasa, 17
Maret 2015

Selasa, 24
Maret 2015

13.00-15.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Kegawatan sistem respirasi : Lung


Oedema
- Insiden edema paru
- Patofisiologi edema paru
- Manifestasi klinis edema paru
- Pemeriksaan diagnostik edema
paru
- Prinsip penatalaksanaan edema
paru

CTJ

dr Antonius Freddy Sp EM

Selasa, 31
Maret 2015

13.00-15.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Seminar
Klp 6

Ns Dewi Kartikawati N, MPH

6-17 April
2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Kegawatan sistem respirasi : Gagal


nafas
- Definisi gagal nafas
- Patofisiologi gagal nafas
hipoxemic
- Patofisiologi gagal nafas
hipercapnic
- Clinical assessment
- Penatalaksanaan pada gagal nafas
UTS

Selasa, 21
April 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Kegawatan sistem gastrointestinal : GI


Bleeding
Insiden GI blleding
Penyebab GI bleeding
Klasifikasi GI bleeding

CTJ

Ujian Tulis

PJMK

Ns Dewi Kartikawati N, MPH

Selasa, 28
April 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Selasa, 5
Mei 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Selasa, 12
Mei 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Selasa, 19
Mei 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Selasa, 26
Mei 2015

15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407
15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407
15.00-17.30
GPP FKUB
Lt 4 R 407

Selasa, 9
Juni 2015
15-26 Juni
2014

Manifestasi klinis GI bleeding


Pemeriksaan diagnostik GI
bleeding
Treatment GI bleeding
Kegawatan obstetric
Ectopic pregnancy
Abortion
Pregnancy induced hipertention
Post partum hemorrhage
Kegawatan sistem urinarius : Acute
renal failure
Insiden acute renal failure
Pathofisiology acute renal failure
Klasifikasi acute renal failure
Phase acute renal failure
Perubahan klinis dan biokimia
terkait dengan acute renal failure
Pemeriksaan diagnostik acute
renal failure
Terapi acute renal failure
Terapi khusus terkait dengan
acute renal failure (hipovolemia,
kelebihan cairan, hiperkalemia,
asidosis)
Toxicology
- Insidens poisoning
- Prinsip umum penatalaksanaan
poisoning
- Penatalaksanaan khusus pada
jenis keracunan tertentu
Kegawatan sistem endokrin :
Komplikasi akut diabetes melitus
(Hipoglikemia dan hiperglikemia)
Insiden
Pathofisiologi
History
Physical exam
Diagnostic test
Prinsip umum penatalaksanaan
Presentasi hasil tugas mandiri

CTJ

Lab OBG FKUB

CTJ

Dr Atma Gunawan Sp PD

CTJ

dr Ari Prasetyadjati Sp EM

CTJ

Lab IPD FKUB

Seminar

Ns Tony Suharsono, M Kep dan


Ns Dewi Kartikawati N, MPH

Presentasi hasil tugas mandiri

Seminar

Ns Tony Suharsono, M Kep dan


Ns Dewi Kartikawati N, MPH

UAS

Essay

PJMK

Contact person :
Tony Suharsono : 081234060758 atau suharsono_t@yahoo.com

F. PENUGASAN
Tugas Mandiri
Membuat essay yang berisi tentang perbaikan sistem, intervensi tertentu, protokol intervensi
keperawatan yang ada di unit gawat darurat dan dapat diaplikasikan untuk perbaikan pelayanan/sistem
untuk penatalaksanaan kegawatdaruratan penyakit dalam . Tugas harus disertai pernyataan orisinalitas
karya yang dibuat. (panduan penulisan terlampir)

Tugas Kelompok
Membuat asuhan keperawatan pada kasus-kasus terpilih yang berdasarkan fakta dan essai sesuai
dengan tema yang ditentukan. Asuhan keperawatan dan essai tersebut akan diseminarkan sesuai
dengan tanggal yang tertera dalam jadwal pembelajaran. Tugas ini harus dikumpulkan ke dosen
pengajar setelah melalui 2 kali proses konsultasi dan paling lambat 2 hari sebelum seminar
dilaksanakan.
G. EVALUASI
Instrumen evaluasi yang digunakan untuk mencapai sasaran mata kuliah Keperawatan Gawat Darurat
Lanjut I adalah :
Penugasan/Makalah/Presentasi
- Penugasan makalah
: 25%
- Presentasi
: 25%
Ujian
Ujian Tahap I
Ujian Tahap II

: 25%
: 25%

Kriteria Kelulusan
Mahasiswa dinyatakan lulus jika :
- Mengikuti ujian UTS dan UAS
- Memenuhi >80% presentasi kehadiran
- Menyerahkan seluruh penugasan
- Memenuhi tata tertib akademik yang ditetapkan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya.

H. DAFTAR RUJUKAN
1. Emergency Nurses Association. 2007. Emergency Nurse Core Curiculum, 6th Ed. Saunders
Elsevier.
2. Tintinally JE. 2004. Emergency Medicine : A Comprehensive Study Guide, 6th Ed. USA: The
McGraw-Hill Company.
3. Rowe BH, Lang ES, Brown MD, Houry D, Newman DH, Wyer PC. 2009. Evidence Based
Emergency Medicine . Hoboken: Blackwell Publishing.
4. Proehl JA. 2009. Emergency Nursing Procedure, 4th Ed. Philadelphia : Saunders Elsevier.
5. Jarvis C. 2004. Examination and Health Assessment, 4th Ed. Philadelphia: Saunders Elsevier.
6. Emergency Nurses Association. 2005. Sheehys of Manual CareEmergency. Mosby
7. Lanros EN, Barber MJ. 1997. Emergency Nursing. Connecticut: Appleton and Lange.

8. Hohenfellnerr M, Santucy RA. 2007. Emergency in Urology. Springer.


9. Larrabee J. 2009. Nurse to Nurse Evidence Based Practice. USA : Mc GrawHill.
10. Antai-Otong D. 2003. Psychiatric Nursing: Biological and Behavioral Concepts. USA: Thomson
Delmar Learning

Lampiran 1

Panduan Penulisan Tugas Mandiri


Makalah terdiri beberapa komponen yaitu :
Latar Belakang

: berisi tentang pentingnya tema yang telah dipilih

Manfaat

: berisi tentang manfaat tema yang dipilih untuk pasien, pendidikan,


atau kemajuan keperawatan

Analisis Literatur

: berisi tentang jurnal yang terkait dengan tema yang dipilih

Protokol/Intervensi/Sistem

: Berisi tentang perbaikan/usulan protokol/intervensi/sistem yang


dipilih

Kesimpulan

: berisi tentang ringkasan dari tema yang dipilih.

Tema yang dipilih dalam makalah ini adalah kegawatan penyakit dalam yang ada di ruang gawat
darurat. Makalah ini dibuat maksimal 3000 kata, ditulis dengan arial 11 single space dan disertai
dengan pernyataan originalitas dari penulis. Peserta didik dapat berkunsultasi dengan staf pengajar
emergency nursing selama proses pembuatan makalah ini. Tugas ini dikumpulkan paling lambat 1
(satu) minggu sebelum tanggal presentasi (19 Mei 2015) dalam bentuk hard copy ke PJMK mata kuliah
dan via email ke suharsono_t@yahoo.com.

Anda mungkin juga menyukai