Anda di halaman 1dari 6

Assignment Comp.

Splitter - SPK
Diketahui gas alam dengan laju 15 MMSCFD pada tekanan 45 psia dan suhu 110 oF dengan
komposisi sebagai berikut:
Komponen

Fraksi mol

BTU/scf

N2

0.0021

CO2

0.0241

C1

0.6706

1010

C2

0.1087

1769

C3

0.1063

2518

iC4

0.0298

3256

nC4

0.0226

3264

iC5

0.0098

4001

nC5

0.0090

4009

C6+

0.0170

4756

1. Jika gas alam tersebut laku dijual dengan harga US$6.0/MMBTU berapakah revenue
per hari yang dapat dihasilkan dari gas alam tersebut?

2. Jika kandungan LPG dan kondensat dari gas alam tersebut dapat diekstrak sebanyak
60%, kemudian LPG laku dijual dengan harga US$900.0/ton dan kondensat
US$80.0/bbl, sementara sisanya dijual sebagai gas alam dengan harga
US$6.0/MMBTU. Berapakah peningkatan revenue yang dapat dihasilkan dari usaha
ekstraksi LPG dan kondensat dari gas alam tersebut?
Note: Kerjakan menggunakan spreadsheet yang ada di hysys
Jawab :

3. Gas bumi pada 10 MMSCFD, 190 psia dan suhu 133 oF dengan komposisi
sebagai berikut:

Akan diproses menjadi LPG dan kondensat melalui kolom distilasi (total
condenser, Preb=190 psia dan Pcond=180 psia) dan kolom Reboiled Absorber.
Produk atas dari kolom distilasi adalah LPG dengan spesifikasi jumlah fraksi mol
propana dan butana minimal 0.975 %vol. Sementara produk bawahnya akan
menjadi umpan pada kolom Reboiled Absorber yang akan menghasilkan produk
bawah berupa kondensat dengan RVP 10 psia.
Buatlah flowsheet utk proses tersebut.
Jawab :

Anda mungkin juga menyukai