Anda di halaman 1dari 5

Minutes of Meeting PT.

Tri-Saudara Sentosa Industri

Cikarang, 30 April 2015


Alamat: Jalan Pinang F17 No. 3 Delta Silicon 3 Lippo Cikarang
Contact Directory: Yudha

Daftar hadir:
PT. VEI
1.
2.
3.
4.

Bayu
Syarif
Yohanes
Istia

PT. TSSI
1. Yudha
2. Agus
3. Yap CH

Topik:
1. Penjelasan mengenai company profile PT. TSSI. PT. TSSI adalah company yang
bergerak di bidang mold maker (custom precision molding, mass production,
assembly and decorative services).
2. Pembahasan mengenai quotation masih bisa dilakukan negosiasi 2-3% dari
quotation awal.
3. Kelengkapan dokumen pendukung perusahaan akan dikirimkan melalui email.
4. Setelah PO release, PT. TSSI bersedia memberikan drawing 2D 3D (format bisa
disesuaikan dengan permintaan PT. VEI).
5. Jumlah karyawan PT. TSSI di plant 2: 350 orang (office + produksi).
6. Group company: PT. Techno Indonesia, PT. Tri Saudara Industri 1, PT. Tri
Saudara Industri 2.
7. Qualitty Assurance: ISO 9001-2000.
8. Fasilitas yang dimiliki PT. Techno Indonesia: CNC (6), EDM (5), Wire Cut (1),
Grinding Surface (3), Manual Milling (2), Injection Machine (75), Hot Welding

Machine (1), Ultrasonic Lapping (2), Radial Drill (1), dan Cold Welding Machine
(2).
9. Contoh product sample PT. Techno: bottom seat PT. Yamaha, suppy direct
panel consule PT. Daihatsu.
10. Pembuatan mold clip bisa diselesaikan selama 10 minggu di luar drawing
approval.
11. Pembuatan molding sampai proses trial dilakukan di PT. Techno, sedangkan
untuk jika sudah ready to use (mass production) dilakukan di VEI.
12. Quotation yang akan di-submit terdiri dari 2 tipe: 1. Clip mold + hot runner
system, 2. Clip mold without hot runner system (16 / lebih cavity).
13. Hot runner system adalah system yang bisa menghilangkan runner (cost saving
material), atau bila ada runner pun bisa diminimalisir ukurannya.
14. PT. VEI melihat actual produksi PT. TSSI:

Gambar 1. PT. TSSI

Gambar 2. Kondisi Guest Room

Gambar 3. Production Injection

Gambar 4. Quality Center

Gambar 5. Office Machining

Gambar 6. Polishing Room

Gambar 7. Tool Room & Mold Assembly

Gambar 8. Warehouse

Gambar 9. Mold Area

Gambar 10. Drawing Room

Anda mungkin juga menyukai