Anda di halaman 1dari 4

Walkthrough

Monster Hunter 2
Oleh: Azure_ice azureice10@gmail.com

onster hunter ialah semua tentang


memburu monster atau diburu
monster. Dalam game ini kalian
bertarung dengan berbagai macam
makhluk haus darah di lingkungan yang
luas,
mengagumkan. Bahasan game ini amat
demi kebijakan tempat dan waktu, saya
hanya akan membahas misi (quest) yang
dapat kalian mainkan dalam game ini

1* Quest
Yellow Season
Misi: Kumpulkan 5 spesial mushroom
Misi tambahan: Dapatkan 2 blue bug & 4 raw
meat
Tempat: Jungle
Mulai: 0 z
Selesai: 300 z
Tips: ini ialah misi pertama yang kalian
dapati. Sebelum memulai misi pastikan kalian
telah membawa peta. Spesial mushroom
(berwarna putih) bisa didapatkan pada area
1,2,5,6,9. Untuk misi tambahan kalian bisa
bug (serangga) pada area 2,3,10. Sedangkan
untuk raw meat bi-sa didapatkan dari monster
Aptonoths di area 1.
Misi: Habisi Velocidrome
Misi tambahan: Kumpulkan 5 spesial mushroom
Tempat: Jungle
Mulai: 100 z
Selesai: 600 z
Tips: Pergilah ke area 8 untuk menghadapi
Velociprey. Velociprey bukan musuh yang
sulit. Lemparkan flash bom yang kalian dapat
dari supply box untuk membuatnya limbung.
Kalian dapat dengan bebas menyerangnya
sampai efek bom habis, ulangi cara ini sampai
menang
Misi: Habisi Dos Fango
Misi tambahan: Habisi 8 Vespoid (serangga
seperti tawon)
Tempat: Jungle
Mulai: 100
Selesai: 700
Tips: Pergilah ke area 5 untuk menghadapinya.
Ia sering kali menggunakan charge attack,
jaga jarak darinya dan hindari serangan.
Setelah lolos dari serangan posisikan dirimu
di belakangnya dan serang. Lakukan hal ini
sampai kalian menang.

Walkthrough

Misi: Habisi Yian Kut Ku


Misi tambahan: Dapatkan 1 telur/egg, habisi 8
vespoid
Tempat: Jungle
Mulai: 150 z
Selesai: 1200 z
Tips: Pergilah ke area 6. Sebaiknya kalian
menggunakan bow/bowgun untuk menghadapi
Yian Kut Ku. Incar ke kedua sayapnya karena
merupakan titik kelemahannya.
Misi: Habisi green Gypceros
Tempat: Jungle
Mulai: 150 z
Selesai: 1400 z
Tips: Green Gypceros serupa dengan Gypceros
biasa hanya saja ia lebih kuat. Pertama
serang kristal di kepalanya agar ia tidak dapat
menggunakan flash bom. Setelah itu ambil posisi
di bawahnya dan serang ekornya.
Misi: Habisi Iodrome
Misi tambahan: habisi 15 hornetaur, dapatkan 10
spesial mushroom
Tempat: Swamp
Mulai: 100 z
Selesai: 900 z
Tips: Serang ia dari belakang. Ini mungkin makan
waktu lebih banyak namun cara ini yang paling
aman.
Misi: Habisi Blue Yian Kut Ku
Tempat: Swamp
Mulai: 200 z
Selesai: 1200z
Tips: Ia lebih kuat dari Yian Kut Ku biasa. Kalian
bisa mengombinasikan bow dengan sword
untuk menyerang sayapnya, sebaiknya kalian
sudah meng-upgrade senjata milikmu sebelum
menghadapinya.

Misi: Habisi Gypceros


Misi tambahan: Dapatkan 1 sootstone, habisi 15
hornetaur
Tempat: Swamp
Mulai: 150 z
Selesai: 1400 z
Tips: Monster ini biasanya ditemukan pada area
8 atau 6. Hajar dahulu kristal di kepala sampai
hancur lalu ambil posisi di bawahnya dan serang
ekornya.
Misi: Habisi Dos Fango
Misi tambahan: Dapatkan 4 Stag meat
Tempat: Mountain
Mulai: 100 z
Selesai: 700 z
Tips: Monster ini biasanya terdapat di area 6, 7
atau 8.
Misi: Habisi Iodrome
Misi tambahan: Habisi 10 Ioprey
Tempat: Vulcano
Mulai: 100 z
Selesai: 900 z
Tips: Monster yang sama seperti di swamp

1# Quest, 2# Quest

Misi: Habisi Basarios


Misi tambahan: Dapatkan 8 coal, habisi 8 Vespoid
Tempat: Vulcano
Mulai: 200 z
Selesai: 1600 z
Tips: Cari monster ini di area 4, 6 atau 7. Ia
bersembunyi dalam wujud bebatuan, jika diperhatikan batu tersebut akan berubah menjadi
besar dan kecil kembali. Untuk menghadapinya
tebas ekornya terlebih dahulu. Setelah ekornya
terputus serang bagian perutnya sampai kelemahan terbuka.
Blue Season
Misi: Kalahkan Blue Yian Kut Ku
Tempat: Jungle
Mulai: 120 z
Selesai: 1500 z
Misi: Kalahkan Gendrome
Misi tambahan: Habisi 6 Genprey
Tempat: Desert
Mulai: 100
Selesai: 800
Tips: Pergilah ke area 3 atau 4 untuk
menemuinya. Strategi terbaik untuk
mengalahkannya ialah menyerang dari belakang.

2* Quest
Yellow Season
Misi: Kalahkan Zazami
Tempat: Jungle
Mulai: 200 z
Selesai: 1200 z
Tips: Pergi ke area 8 untuk menemuinya. Pertama
kalian dapat menghancurkan dahulu pelindung
monster ini dengan hammer. Selanjutnya serang
kakinya.
Misi: Kalahkan Rathian
Misi tambahan: Tebas ekor Rathian, dapatkan 7
blue bug
Tempat: Jungle
Mulai: 250 z
Selesai: 2200 z
Tips: Ambil posisi di bawahnya untuk
menyerangnya. Pertama serang dahulu
sayapnya, tebas ekornya terakhir serang
kepalanya.
Misi: Habisi Babakonga
Misi tambahan: Habisi 4 Babakonga kecil
Tempat: Swamp
Mulai: 250z
Selesai: 2000z

Monster Hunter 2

Tips: Pergilah ke area 4 untuk menemuinya.


Jika kalian melihat ia melilitkan sesuatu
di ekor secepatnya hajar ekornya. Ia juga
mempunyai serangan yang dapat membuatmu
tak dapat menggunakan item yang dapat
dimakan, untuk menyembuhkannya gunakan
blue smoke. Sebagian besar serangannya
bisa dihindari dengan roll, sesaat setelah ia
menyerangmu segera lancarkan serangan
balasan.
Misi: Habisi Khezu
Misi tambahan: Dapatkan 2 egg dan 5 stag horn
Tempat: Mountain
Mulai: 250 z
Selesai: 2200 z
Tips: Pertarungan cukup sulit, kalian mungkin
perlu meng-upgrade senjata/armor sebelum
memulai pertarungan. Pergilah ke area 3 untuk
menemuinya. Waspada dengan serangan
electric ball miliknya, hindarilah dengan roll
jika sampai terkena serangan ini kalian dapat
limbung. Serang ia terus dari bawah sampai ia
terjatuh. Saat ia terjatuh ia akan menggunakan
serangan electic yang mengelilingi tubuh,
jadi menjauh dari secepatnya sampai efeknya
menghilang.

Misi: Dos Fango


Misi tambahan: Habisi 6 lalu 3 bullfango
Tempat: Swamp
Mulai: 100 z
Selesai: 700 z
Misi: Habisi green Gypceros
Tempat: Swamp
Mulai: 150 z
Selesai: 1400 z

Walkthrough

Walkthrough
Blue Season
Misi: Habisi Cephalodrome
Misi tambahan: Dapatkan 3 liver, habisi 4
cephalos
Tempat: Desert
Mulai: 200 z
Selesai: 1600 z
Tips: Pergilah ke area 1 untuk bertarung
dengannya. Cephalodrome serupa dengan
Cephalos hanya saja lebih besar dan lebih
kuat. Gunakan sonic bom agar ia keluar dari
persembunyian di pasir. Serang kepalanya, jika
nyawanya sudah tipis ia akan kabur. Kejar ia
sampai ke area 7.
Misi: Reohart
Tempat: Jungle
Mulai: 250 z
Selesai: 2200 z
Tips: Reohart serupa dengan Rathian hanya
saja ia lebih kuat.

3* Quest
Yellow Season
Misi: Kalahkan Gizami
Tempat: Volcano
Mulai: 300 z
Selesai: 2800 z
Tips: Pergilah ke area 4 untuk menemuinya.
Gizami tak jauh berbeda dengan zazami hanya
saja ia lebih kecil dan mempunyai cakar yang
lebih besar. Hancurkan dahulu pelindung
monster ini dengan hammer, setelah itu kalian
dapat menyerang cakar sampai hancurkan
lantas habisi monster ini.
Misi: Habisi Dodobrango
Misi tambahan: Habisi 6 lalu 3 snow lion
Tempat: Mountain
Mulai: 250 z
Selesai: 2400 z
Tips: Ia seperti babakonga namun ia mempunyai serangan es yang dapat membuatmu
membeku, ia juga dapat bersembunyi di bawah tanah. Gunakan senjata dengan elemen
ide untuk mendapatkan damage maksimal
padanya.
Misi: Kalahkan Black Gravios
Tempat: Volcano
Mulai: 300 z
Selesai: 3200 z
Tips: ia serupa dengan Gravios hanya
mempunyai ha lebih banyak dan lebih
kuat. Gunakan elemen ice atau water untuk
mengalahkannya lebih mudah.
Blue Season
Misi: Kalahkan Green Plesioth
Tempat: Jungle
Mulai: 300 z
Selesai: 2600 z

Walkthrough

Tips: Sama dengan Plesioth


Misi: Kalahkan Diablos
Misi tambahan: Hancurkan kedua tanduk diablos
Tempat: Desert
Mulai: 300 z
Selesai: 3000z
Tips: Diablos salah satu monster terkuat pada
game ini. Pastikan kalian melakukan berbagai
persiapan sebelumnya. Gunakanlah elemen ice
pada senjatamu ini akan sangat membantu saat
melawan diablos nanti. Siapkan juga sekitar 20
sonic bom. Pergilah ke area 7 untuk bertarung
dengan diablos. Pertama serang dahulu ekornya
sampai terpotong. Untuk menyerang ekornya,
biarkan ia melakukan charge attack lalu roll ke
arah belakangnya dan serang ekornya. Setelah
itu kalian dapat menyerang kedua tanduk
monster ini sampai hancur. Pertarungan menjadi
lebih mudah jika ia sudah tidak mempunyai
tanduk. Jika ia bersembunyi di bawah tanah
lemparkanlah sonic bom untuk membuatnya
limbung dan kalian dapat bebas menyerangnya.
Waspada saat ia dalam fury mode, pada saat ini
jauhi ia dahulu.

Misi: Kalahkan Gravios


Misi tambahan: Dapatkan 2 lalu 1 powerstone
Tempat: Volcano
Mulai: 300 z
Selesai: 3200 z
Tips: Pergilah ke area 7 untuk bertarung
dengannya. Ambil posisi di bawahnya lantas
serang. Pertama incar dahulu ekornya lalu
hancur pelindung tubuhnya. Jika pelindung
tubuh sudah hancur maka pertarungan menjadi
lebih mudah.
Misi: Habisi White Monoblos
Tempat: Desert
Mulai: 350 z
Selesai: 3400 z
Tips: Ia versi yang lebih kuat dari Monoblos,
strategi yang sama akan berguna untuknya.
Green Season
Misi: Kalahkan Monoblos
Tempat: Desert
Mulai: 350 z
Selesai: 3400 z

3# Quest, 4# Quest
Tips: Monoblos serupa dengan diablos dan kalian
dapat menggunakan strategi yang sama. Ingat
untuk menggunakan senjata dengan elemen ice.
Jika kalian melihat Monoblos dalam fury mode
maka jauhi ia terlebih dahulu.
Misi: Habisi Plesioth
Misi tambahan: Hancurkan sirip Plesioth
Tempat: Desert
Mulai: 300 z
Selesai: 2600 z
Tips: Pergilah ke area 7 untuk bertarung
dengannya. Gunakan sonic bom untuk
membuatnya keluar dari dalam air. Ambil posisi
persis di bawahnya dan serang ia. Usahakan
untuk menghancurkan siripnya terlebih dahulu.
Senjata dengan elemen thunder akan bekerja
efektif untuknya.

4* Quest

Misi: Kalahkan Kusharudaora


Tempat: Beach, Volcano, Desert
Mulai: 400 z
Selesai: 3600 z
Tips: Saya sangat merekomendasikan senjata
dengan elemen poison untuk mengalahkannya
dengan mudah. Segera setelah pertarungan
dimulai lemparkan flash bom ke matanya
untuk menghilangkan barier angin di
sekelilingnya. Teruskan serang kepala selama
kalian menggunakan maka kalian tidak perlu
menghiraukan barier di sekelilingnya. Serang
terus dahulu kepalanya sampai barier benarbenar menghilang.
Misi: Kalahkan Nana-Tuskital
Tempat: Volcano, Desert, Tower
Mulai: 400 z
Selesai: 3800 z

Tips: Ia monster yang sangat kuat namun


serangannya tidak banyak. Kalian hanya perlu
menghindari kaki dan ekornya. Serang terus
kepalanya sampai tanduknya hancur. Setelah
itu kalian dapat menyerang bagian perut, kalian
juga dapat melompat ke punggungnya lalu
tebas ia untuk mendapatkan dragon stone. Jika
ia sudah kelelahan dan berada di dekat pintu
di area 5, secepatnya tekan switch/panel merah
untuk segera menghabisnya.
Misi: Kalahkan Kirin
Tempat: Mountain, Tower
Mulai: 350 z
Selesai: 3400 z
Tips: Gunakan Hammers untuk bertarung
dengannya. Waspada dengan serangan lightning
yang dapat membuat kalian limbung.
Misi: Kalahkan Rathalos
Misi tambahan: tebas ekor Rathalos
Tempat: Forest
Mulai: 350 z
Selesai: 3400 z

Monster Hunter 2

Misi: Kalahkan Oonazuchi


Tempat: Swamp, beach
Mulai: 400 z
Selesai: 3600 z
Tips: Pergilah ke area 9 untuk bertarung
dengannya. Pertama lemparkan flash bom
ke arahnya. Serang terus kepalannya sampai
tanduknya hancur. Setelah tanduknya hancur
serang ekornya. Setelah ekornya putus
pertarungan akan menjadi lebih mudah
namun kalian tetap waspada karena ia dapat
mencuri item milikmu dan menyebabkan
poison efek.
Misi: Oonazuchi
Tempat: Forest
Mulai: 400 z
Selesai: 3600 z
Tips: Oonazuchi yang sama hanya berbeda
tempat

Tips: Jaga jarak dengannya dan berjalan


mengelilingnya. Tunggu saat ia terbuka untuk di
serang. Waktu yang tepat ialah sesaat setelah ia
menggunakan charge attack atau fireball.
Misi: Kalahkan blue Rathalos
Tempat: Forest, Tower
Mulai: 350 z
Selesai: 3400 z
Tips: Sama dengan Rathalos hanya
saja ia dapat menggunakan dragon
elemen saat fury mode.

Tips: Ia serupa dengan Kusharudaora namun ia


mempunyai barier api yang melukaimu ia juga
lebih agresif. Pertama gunakan flash bom atau
elemen poison untuk menyebabkan serangan
status padanya agar barier di sekelilingnya
hilang.
Misi: Kalahkan Teo-Tuskital
Tempat: Volcano, Desert, Swamp
Mulai: 400 z
Selesai: 3800 z
Tips: Sama dengan Nana-Tuskital
Misi: Kalahkan Lao Shan Lung
Misi tambahan: Dapatkan 1 Dragon Stone
Tempat: Fort
Mulai: 700 z
Selesai: 6400 z

Walkthrough

Anda mungkin juga menyukai