Anda di halaman 1dari 13

Geologi

1.

2.

3. 4. 5.

Apa yang dimaksud dengan a. Teduh seisme b. Gosong c. Flood plain d. Volkanisme Berikan penjelasan tentang teori lempeng tektonik dari Mc Kenzie dan Robert Parker, jelaskan pula tentang bagaimana gerakan-gerakan lempeng yang terjadi dan dampak terhadap aktivitas volkanisme dan seisme. Jelaskan fenomena-fenomena yang mungkin terjadi di permukaan bumi sehubung dengan terjadinya gempa bumi. Sebutkan cara-cara menentukan episentrun dan jelaskan salah satu diantaranya. Jelaskan bagaimana saudara dapat mengetahui adanmya pelapukan, baik pelapukan fisik maupun pelapukan kimiawi.

Meteorologi 1. a. Apa pengertoian angin muson, dan mengapa terjadi angin muson. b. gambarkan peta angin muson yang bertiup di Indonesia dan beri penjelasan secara singkat 2. gambarkan dan jelaskan secara singkat alat pengukur curah hujan (ombrometer) 3. gambarkan dan jelaskan secara singkat tipe-tipe presipitasi berdasarkan proses penaikan udara.

1.

2.

3.

4.

5.

Pengantar geografi (L. S.) Geografi sering di definisikan sebagai ilmu pengetahuan yang mempelajari fenomena geosfer dalam konteks keruangan dari sudut pandang kelingkungan, atau kewilayahan. Jelaskan secara singkat, apa yang dimaksud dengan: a. Fenomena geosfer, dalam konteks keruangan, contohnya..... b. Fenomena geosfer dalam konteks keruangan dari sudut kelingkungan/ ekologikal, contohnya...... c. Ruang yang terkait dengan (b) disebut wilayah formal/ wilayah fungsional (pilih salah satu) d. Fenomena geosfer dalam konteks keruangan dari sudut regional/ kewilayahan, contohnya..... e. Ruang yang terkait dengan (d) disebut wilayah formal/ fungsional (pilih salah satu) Apakah yang dimaksud dengan ruang/ space pada istilah keruangan/ spatial dalam kajian geografi? Dimensi apa saja yang terkandung dalam pengertian ruang, yang juga dikatakan sebagai aspek-aspek keruangan itu? Bagaimanakah pertanyaan umum yang hendak dijawab oleh geografoi dalam setiap pengkajian terhadap suatu objek yang sedang dipermasalahkan? (misalnya industri disuatu daerah). Apakah yang dimaksud dengan objek naterial dan objek formal dalam kajian geografi? Dalam permasalahan industri disuatu didaerah misalnya, apakah yang menjadi objek material dan kemungkinan objek formaalnya. Informasi geografis berbeda dengan pemahaman geografis. Mengetahui informasi tentang adanya kerusakan hutan akibat penebangan liar disuatu daerah barulah merupakan informasi geografis dan belum merupakan pemahaman geografis. Jika demikian, bagaimana suatu informasi geografis dapat meningkatkan menjadi pemahaman geografis? Jelaskan persoalan ini!

1.

2.

3.

4. 5.

6.

7.

8.

Pendidikan pancasila a. Buktikan/ jelaskan bahwa nilai-nilai pancasila sudah ada sejak jaman prasejarah (ingat hommo sapiens wajakensis, melanesoid dan melayu). b. nilai pancasila pada jaman prasejarah terwariskan melalui keturunanya pada jaman sejarah (kerajaan). Jelaskan bagaimana aplikasi nilai pancasila pada kerajaan: Kutai, Tarumanegara, Sriwijaya, Mojopahit, dan kasultanan mataram. a. Jelaskan lahirnya kolonialisme yang menjajah nusantara. b. ceritakan strategi perlawanan masyarakat Indonesia melawan kolonialis yang menduduki nusantara. Jelaskan proses lahirnya organisasi pertama di Nusantara dan pa tujuan yang akan dicapainya. Jelaskan bahwa organisasi yang telah mengikis Etnosentrisme dan regiosentrisme kemudian menjadi Indonesiasentrisme yang momentumnya melalui sumpah pemuda. Jelaskan hubungan penyerangan Jepang, peristiwa rengas dengklok dan proklamasi. Jelaskan hubungan proklamasi dengan pembukaan Uud 1945. Notonagoro mengemukakan bahwa pembukaan UUD 1945 sebagai STAAT FUNDAMENTAL NORM, a. Jelaskan syarat Staat fundamental norm. b. Jelaskan konsekwensi yuridis pembukaan sebagai Staat fundamental norm. Masyarakat indonesia pada tahun 2010 mengalami bencana yang bertubi-tubi mulai dari Wasior, Mentawai dan letusan Gunung Merapi. Jelaskan bagaimanakah pemimpin Negara/ Daerah melindungi rakyatnya. Dan bagaimana pula anda mengdapinya. Jelaskan bahwa pancasila mampu mengayomi masyarakat Indonesia yang terdiri dari berbagai suku, memeluk agama yang berbeda-beda menuju masyarakat yang sejahtera. Dalam filsafat pancasila mengkaji objeknya dari aspek ontologi, epistimologi, dan aksiologi, jelaskan masing-masing.

1. 2.

3.

4.

Kartografi Buatlah proyeksi normal stereografis dari globe dengan interval paralel dan bujur 150. Daerah yang digambarkan terbentang antara 300 LU sampai 900 LU. Buatlah proyeksi Galls dari globe dengan interval paralel dan bujur 150. Daerah yang digambarkan terbentang antara equator sampai dengan 9100 LU/ LS dan 150 BT sampai dengan 600 BT. Buatlah proyeksi simple conic (kerucut sederhana) dengan interval paralel bujur/ paralel 150 . jaring-jaring koordinat yanhg digambarkan antara 450 LU sampai 900 LU dan 300 BT sampai 300 BB. Secara ideal, peta haruslah memiliki sifat equidistant, equal area, dan conform, jelaskan apakah yang dimaksud dengan istilah-istilah tersebut.

1.

2.

3. 4.

Meteorologi (angk 2006) Jelaskan bahwa di daerah jaluran lintang subtropic yang berbatasan dengan daerah tropic merupakan daerah jaluran gurun. Jelaskan perbedaan terjadinya embun dan kabut. Jelaskanperbedaan inti kondenasai dengan titik kondensasi, perananya terhadap proses terjadinya presipitasi! Jelaskan tipe-tipe presipitasi berdasarkan proses terjadinya penaikan udara disertai gambar! Jelaskan tentang gaya coreolis dan pengaruhnya terhadap terbentuknya macam-macam angin tetap (disertai gambar). Mengapa di Indonesia terjadi angin musim, jelaskan disertai skema peta.

1.

2.

3. 4. 5.

Geologi umum (2007) Apa yang dimaksud dengan: a. Homoseista b. Afterhock c. Lempeng tektonik d. Pelapukan kimia e. Pangea Jelaskan teori lempeng tektonik dari Me Kenzie dan Robert Patker dan bagaimana dampak yang ditimbulkan terhadap aktivitas volkanik dan gempa bumi. Berikan bukti-bukti telah adanya proses pelapukan dan berikan penjelasanya. Berikan penjelasan tentang dampak yang ditimbulkan setelah terjadinya gempa bumi Di tempat A, B, dan C terjadi getaran gempa pada pukul 07.00 . di tempat A tercatat gelombang gempa seperti terlampir pada gambar, begitu pula lokasi A, B, dan C. Ditanyakan. a. Dimanakah lokasi episentrumnya? b. Berapakah kekuatan gempa yang terjadi?

1. 2. 3.

4.

Kartografi (Ketut Prasetya) Sebutkan minimal perbedaan antara simbol dan legenda! Simbol dapat dikelompokkan berdasarkan bentuk dan sifat simbol. Berikan contoh simbol berbentuk titik, garis, dan area yang bersifat kuantitatif dan kualitatif! Warna dan huruf/ lettering daptberfungsi sebagai simbol. Sebutkan penggunaan warna dan huruf/ lettering yang digunakan untuk menggambarkan kenampakan antara lain: a. Kenampakan hidrografi b. Kenampakan fisiografi c. Kenampakan vegetasi d. Kenampakan bentuk hasil buatan manusia Sebutkan menggunakan peta termasuk di dalamnya adalah membaca, menganalisis, dan menginterptretasi, jelaskan pengertian membaca, menafsir, dan menginterpretasi peta dan sertakan contoh ketiga hal tersebut sehingga semakin jelas perbedaanya.

1. 2. 3. 4.

Kartografi dasar (2001) (Drs. Ketut Prasetyo, MS) 1. Ditinjau dari macam bidang proyeksi, maka proyeksi dibedakan menjadi 3 macam. Sebutkan dan jelaskan dengan gambar ketiga proyeksi tersebut. 2. Huruf/ letter, warna termasuk simbol. Berikan simbol huruf beserta penggunaan warna untuk objek: a. Laut Jawa b. G. Bromo c. Bengawan Solo d. Taman Nasional Baluran 3. Ubahlah data berikut menjadi diagram yang paling cocok dan menarik! a. Arus urbanisasi ke surabaya No. Daerah Asal Jumlah/ th Mojokerto 100 Lamongan 500 Madura 300 Malang 200 Produksi padi Th. 1998, 1999, dan 2000 di Kab. Mojokerto dan Jombang Tahun Kab. Mojokerto Kab. Jombang 1998 200 Ton/ Ha 300 Ton/ Ha 1999 150 Ton/ Ha 150 Ton/ Ha 2000 250 Ton/ Ha 150 Ton/ Ha 4. Jelaskan istilah-istilah berikut: a. Peta dasar b. Equidistance c. Conform d. Legenda e. Simbol f. Peta kognitif g. Peta tematik h. Contur interval i. Pantograph j. Map-e-graph
b.

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

Pendidikan pancasila (2007) Tunjukkan melalui beberapa contoh kompetensi yang seharusnya dimiliki oleh mahasiswa setelah mengikuti perkuliahan Pendidikan Pancasila. Jelaskan bagaimana dasar-dasar ajaran Filsafat Pancasila. Buktikan bahwa embrio nilai-nilai pancasila telah terbentuk pafda jaman pra sejarah. Jelaskan konsep dasar negara yang berlatar belakang teori Integralistik. (berikan contohnya) Jelaskan konsekwensi yuridis kedudukan pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 sebagai Staat Fundamental Norm. Jelaskan pancasila sebagai ideologi yang dinamis dan terbuka. (berikan contoh) Jelaskan hakekat dan fungsi ideologi pancasila. Lukiskan dalam suatu contoh mengenai kedudukan pancasila sebagai Hukum Dasar Nasional. Jelaskan pengertian civil Society atau masyarakat sipi;l. (berikan aplikasinya) Apakah yang dimaksud dengan: a. Hak interpelasi dari DPRD? b. Hak amandemen dari DPRD Apakah tugas atau wewenang dari: a. Mahkamah agung? b. Mahkamah konstitusi? c. Komisi yudisial?

1.

2. 3.

4.

5. 6.

Pengantar geografi 2009 (L.S.) Bagaimanakah cara panfdang geografi dalam menghadapi obyek kajianya yang menunjukkan kekhasan geografi dan membedakan dengan ilmu-ilmu yang lain, jelaskan dengan menggunakan contoh! Apakah yang dimaksud dengan fenomena geosfir, sebagai obyek kajian geografi? Jelaskan dengan menggunakan contoh! Kehidupan ekonomi masyarakat pedesaan sebagian besar masih dipengaruhi oleh kegiatan-kegiatan usaha di sektor pertanian, dan hanya sebagian kecil saja yang dipengaruhi oleh kegiatan-kegiatan di sektor jasa. Berdasarkan konsep fenomena geosfir, sebutkan kata-kata dalam ungkapan kalimat diatas yang menunjukkan pada fenomena geosfir, kesatuan wilayah geosfir, dan anasir-anasir lingkungan geosfir yang mendukungnya! Geografimemiliki obyek kajian yang bersifat material (obyek material) dan bersifat formal (obyek formal). Jelaskan apa yang dimaksud dengan obyek material dan obyek formal tersebut! Dalam hal ini fenomena geosfir termasuk obyek manakah? Sama-sama berbicara tentang masyarakat manusia. Bagaimanakah perbedaan geografi sosial dengan sosiologi? Sebutkan sekurang-kurangnya lima macam, tema-tema perbincangan ilmiah yang bersifat kegeografian!

1. 2.

3.

4.

Kartografi UTS Deskripsikan sejarah perkembangan kartografi di Indonesia( jawaban saudara hendaknya mengacu pada sumber) Carilah peta skala 1 : 50.000 yang menggambarkan kopta suranbaya dan malang, setelah saudara menemukan, maka hitunglah jarak sesungguhnya kota surabaya dan malang tersebut (jawaban harus disertai dengan peta yang anda gunakan) Jikalau anda akan menilai peta yang baik dan benar, maka buatlah kriteria penilaian peta yang benar dan baik tersebut beserta perkiraan skorring penilaianya ( jawaban saudara hendaknya menguraikan variabel yang dinilai serta skorring masing-masing variabel penilaian) Buatlah peta Jawa Timur dengan menerapkan penggunaan simbol yang baik dan benar (huruf, bentuk, angka, warna) serta kaidah-kaidah persyaratan yang harus dimiliki sebuah peta. Peta yang dibuat dapat berupa tulisan tangan dapat pula hasil cetakan komputer dengan ukuran peta kertas kuarto.

1.

2.

3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.

English 2007 (Arinto Nugroho, S.Pd, Sh.) Make a coversation formally which shows introduction between Ana, tono, and Jim! The situation is : Tono as Jims friend at this moment Tono want to introduce jim to Ani (Tonos friend also) After the introduction, usually there is a small talk. a. What does the small talk mean? b. Give the example of small talk which is common in western countries! Tony : Does Sinta like Peterpan Very much? Shane : Yes, she (like)...... Peterpan very much. Joan always (take a bath).... twice a day. Rob and Aron usually (play).... football seriously. They want to be a good player. She (go) to school next week. You (see)... her standing in fron of the door tommorow morning. I (close).... the door very late last night. Yesterday Jim (eat(i)).... a lot of durian in the bus. Ida was so sad last week that she (cry)..... almost all the day. Tell me your daily activities from the time you wake up antil the time you go to the bed in the night! Tell me your plan about your future (what will you do after graduated from UNESA).

Anda mungkin juga menyukai