Anda di halaman 1dari 4

Job Safety Analysis

Job : Proses Kerja di Kilang Padi Dianalisa Oleh : Laila Maya Tanggal : 18 Desember 2010 Langkah Kerja 1. Mengangkut goni berisi padi ke bagian atas huller (beban angkut 50 kg) Potensi Bahaya Terpeleset di anak tangga Tindakan Pencegahan Memakai alas kaki yang tidak licin/anti slip Lebih berhati-hati saat menaiki anak tangga Mengubah lingkungan kerja memakai katrol Memakai metode yang benar pada saat pengangkatan goni ke lubang huller dengan berjongkok dan tetap meluruskan tulang belakang Memasang pagar di bagian samping huller Lebih berhati-hati pada saat bekerja 3. Memindahkan kaleng hasil pengolahan huller ke dalam lubang polis (berisi 80% beras, 20% padi) Sakit pinggang (low back pain), lengan/tangan keseleo Membuat jeda pada pekerjaan (istirahat sebentar) Tidak menunggu huller mengolah terlalu lama sehingga kaleng terlalu berat Menambah pekerja agar pekerjaan menjadi lebih ringan Memakai masker yang sesuai dan berkualitas baik Memasang exhaust fan di sekitar mesin polis agar partikel debu segera terhisap keluar Tidak menunggu polis mengolah terlalu lama sehingga kaleng terlalu berat untuk diangkat

Sakit pinggang (low back pain), hernia 2. Menuangkan goni yang berisi padi ke dalam lubang huller Sakit pinggang (low back pain)

Terjatuh ke bawah

Terhirup abu yang keluar dari huller dan polis dan terkena ISPA

4. Memindahkan kaleng hasil pengolahan polis ke dalam goni (berisi

Sakit pinggang (low back pain), lengan/tangan keseleo 1

100% padi)

Terhirup abu yang keluar dari polis dan huller dan terkena ISPA

Menggunakan cara kerja yang berbeda tidak langsung mengangkat kaleng hasil olahan polis ke dalam goni, melainkan menunggu hingga mesin polis selesai dan memindahkan hasilnya sedikit demi sedikit dengan serokan ke dalam goni. Implikasinya harus menyediakan banyak kaleng untuk menampung hasil olahan polis dan memakan waktu sedikit lebih lama daripada cara kerja biasa Memakai masker yang sesuai dan berkualitas baik Memasang exhaust fan di sekitar mesin polis Mengganti sekop dengan alat yang lain (alat seperti penampung sampah dengan lengan yang lebih panjang dan terbuat dari besi, sehingga cukup kuat untuk mendorong dedak dan penggunaannya tidak harus membungkuk) Memakai masker yang sesuai dan berkualitas baik Memasang exhaust fan di sekitar polis Memakai penutup telinga

5. Memindahkan dedak agar tidak menutupi corong penghasil dedak (menggunakan sekop)

Sakit pinggang (low back pain)

Terhirup abu dan terkena ISPA

6. Lain-lain

Penurunan fungsi pendengaran

ACCIDENT ANALYSIS

1. Terpeleset pada saat menaiki anak tangga Nature of Injury Part of Body Affected Accident Type Hazard Condition Agency of Accident Agency of Accident Part Unsafe Action Keseleo, terluka Seluruh tubuh berpotensi, terutama anggota gerak (lengan dan kaki) Terpeleset Anak tangga licin, anak tangga terlalu tinggi Anak tangga Kurang berhati-hati, tidak memakai alas kaki yang anti slip

2. Terjatuh saat tiba di bagian atas mesin huller Nature of Injury Part of Body Affected Accident Type Hazard Condition Agency of Accident Agency of Accident Part Unsafe Action Patah tulang, terluka Terutama anggota gerak (lengan dan kaki), seluruh tubuh Terjatuh dari tempat tinggi Tempat tinggi yang tidak dipagari Tempat kerja yang tinggi Berdiri terlalu ke pinggir/kurang berhati-hati, tidak memakai alas kaki yang anti slip

3. Terkena Libasan Ban/Logam Alat Penyambung Nature of Injury Part of Body Affected Accident Type Hazard Condition Agency of Accident Agency of Accident Part Unsafe Action Terluka Tubuh bagian atas (pinggang ke atas) Terkena lemparan benda keras Mesin-mesin tidak ditutup dengan sempurna Ban, logam alat penyambung Bekerja tanpa memakai perlindungan (terutama pada bagian pinggang ke atas)

Anda mungkin juga menyukai