Anda di halaman 1dari 2

A.

Landasan Desain Laboratorium Sains SMA Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No 24 Tahun 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI), Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs), dan Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA) B. Gambar Desain Laboratorium Sains SMA

Keterangan Gambar KG : Kursi Guru MG : Meja Guru PT : Papan Tulis

MD : Meja Demonstrasi WT : Wastafel MP : Meja Praktikum Siswa

KP : Kursi Praktikum Siswa LB : Lemari Bahan/Alat BP : Bak Pasir

C. Contoh Spesifikasi Laboratorium SMA 1. Kursi Guru (KG) Kursi guru hendaknya merupakan kursi portabel yang dapat dilipat sehingga sewaktu-waktu dapat disimpan ketika tidak digunakan. 2. Meja Guru (MG) Meja guru merupakan meja guru yang standar seperti yang sudah digunakan di ruang kelas SMA 3. Papan Tulis (PT) Papan tulis merupakan papan tulis standar seperti yang sudah digunakan di ruang kelas SMA 4. Meja Demonstrasi (MD) 1

5. 6.

7. 8.

9.

Meja ini digunakan oleh guru untuk menunjukkan atau mendemonstrasikan suatu metode tertentu yang akan dipelajari oleh praktikan sebelum praktikum dimulai Wastafel (WT) Wastafel digunakan hanya untuk mencuci peralatan praktikum Meja Praktikum Siswa (MP) Meja praktikum siswa hendaknya merupakan meja yang representatif untuk melaksanakan praktikum. Meja ini harus memiliki permukaan yang kedap cairan Kursi Praktikum Siswa (KP) Kursi praktikum siswa hendaknya kursi yang bersifat portabel dan tidak banyak mengambil area praktikum Lemari Bahan/Alat (LB) Lemari bahan atau alat merupakan lemari dengan bahan dasar kayu yang kuat sehingga tidak memungkinkan terjadi reaksi kimia dari bahan-bahan yang disimpan Bak Pasir (BP) Bak pasir bisa dibuat menggunakan ember plastik biasa yang diisi dengan pasir bangunan yang berguna untuk membuang bahan-bahan praktikum berbahaya dengan wujud cair

Kursi Guru (KG)

Meja Guru (MG)

Papan Tulis (PT)

Meja Demonstrasi (MD)

Wastafel (WT)

Meja Praktikum Siswa (MP)

Kursi Praktikum Siswa (KP)

Lemari Bahan/Alat

Bak Pasir (BP)

D. Permasalahan Desain Laboratorium SMA Ada beberapa permasalahan terkait dengan desain laboratorium sains di unit SMA-IT Thariq Bin Ziyad, yaitu: 1. Ukuran ruang laboratorium yang kecil sehingga desain yang ada adalah desain dengan persyaratan minimal. Desain laboratorium disesuaikan dengan jumlah siswa dimana 1 orang siswa diberikan area kerja 2,5 m2 sehingga jika kapasitas laboratorium untuk 30 siswa maka ukurannya harus 30 x 2,5 m2 = 75 m2. 2. Penggunaan AC yang sudah terpasang di ruangan. Setiap laboratorium tidak diperkenankan menggunakan AC sebab dikhawatirkan uap dari zat/bahan kimia yang digunakan bereaksi dengan freon atau zat aktif coolant pada AC sehingga membahayakan peserta praktikum. AC dapat diganti dengan exhauster yang mampu menjaga sirkulasi udara secara alami tanpa khawatir terjadi reaksi dengan uap/bahan praktikum.

Anda mungkin juga menyukai