Anda di halaman 1dari 1

SOP SDIDTK

SOP SDIDTK adalah kegiatan ataupemeriksaan untuk menemukan secara dini


adanya penyimpangan tumbuh kembang pada balita dan anak pra sekolah.
Yang melakukan sdidtk
1. Perawat atau bidan
2. Kader posyandu
Persiapan pasien
1. Menjelaskan prosedur dan tindakan yang akan dilakukan
2. Mengatur posisi pasien senyaman mungkin
3. Memberikan lingkungan yang tenang,aman, dan nyaman
Persiapan alat
1. Timbangan
2. Pengukur tinggi badan
3. Pita ukur
4. Kartu KMS
5. Kuesioner KPSP
6. Instrumen TDD
7. Instrumen TDL
8. Kuisioner KMME
9. CHAT
10.GPPH
Evaluasi sikap
1. Menunjukkan sikap sopan dan ramah
2. Menjamin pripasi pasien
3. Bekerja dengan teliti
4. Memperhatikan body mekanisme
Daftar pustaka
1. Dirjen pembinaan kesehatan masyarakat ( 2006 )
2. Pedoman pelaksanaan SDIDTK di tingkat pelayanan kesehatan. Jakarta :
Depkes RI

Anda mungkin juga menyukai