Anda di halaman 1dari 4

PANITIA SEMINAR KESEHATAN

KOMITE KEPERAWATAN
RSUD MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG
Jl. Kartini No. 13 Muntilan Telp. (0293) 587004-Informasi (0293)587017Sekretariat (0293) 585392-IGD E-mail rsudkabmgl@gmail.com Muntilan56411

PROPOSAL KEGIATAN
CONTINUING NURSING EDUCATION
PENATALAKSANAAN HIV-AIDS DI RUMAH SAKIT

I.

PENDAHULUAN
Perkembangan epidemi HIV-AIDS di dunia telah menyebabkan HIV-AIDS
menjadi masalah global dan merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat
di Indonesia.

Rumah Sakit Umum Daerah Muntilan Kabupaten Magelang

mempunyai visi Menjadi Rumah Sakit rujukan terpercaya dengan pelayanan


yang

profesional

dan

manusiawi

dengan

sebagian

misinya

adalah

Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang bermutu dan terjangkau dengan


menyelenggarakan pengelolaan sumber daya Rumah Sakit secara professional.
Sejalan dengan visi dan misi tersebut, sangatlah penting untuk memadukan upaya
promotif dan preventif dengan upaya perawatan, dukungan serta pengobatan yang
berkualitas dan sesuai dengan perkembangan yang ada saat ini.
Risiko penularan infeksi menular seksual dan HIV-AIDS masih kurang
disadari oleh kelompok berisiko, ditambah kesadaran yang rendah untuk
memeriksakan HIV sehingga masih banyak kasus AIDS yang ditemukan pada
stadium lanjut di rumah sakit. Dalam rangka memperkuat upaya pengendalian
HIV-AIDS di RSUD Muntilan sangat penting dilaksanakan pelatihan guna
menyampaikan pengetahuan dan menanamkan kesadaran tentang aspek-aspek
penatalaksanaan pada HIV-AIDS kepada perawat di rumah sakit ini.
Berdasarkan hal tersebut di atas, maka sangat penting bagi kami untuk
mengadakan seminar dengan tema PENTALAKSANAAN HIV-AIDS DI
RUMAH SAKIT. Seminar ini lebih menekankan pada pendekatan ilmiah dan
transfer informasi kepada semua perawat di RSUD Muntilan Kabupaten
Magelang.
II.

LANDASAN KEGIATAN
1. Program kerja Komite Keperawatan Sub Kredensial.
2. Hasil rapat pengurus Komite Keperawatan Sub Kredensial tanggal 4 Januari
2014.
3. Rapat pembentukan Panitia Seminar Kesehatan HIV AIDS tanggal 21 Januari
2014.

PANITIA SEMINAR KESEHATAN


KOMITE KEPERAWATAN
RSUD MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG
Jl. Kartini No. 13 Muntilan Telp. (0293) 587004-Informasi (0293)587017Sekretariat (0293) 585392-IGD E-mail rsudkabmgl@gmail.com Muntilan56411

III. NAMA KEGIATAN


Nama kegiatan

: CONTINUING NURSING EDUCATIOAN


PENATALAKSANAAN HIV-AIDS DI RUMAH SAKIT
oleh Komite Keperawatan Sub Kredensial RSUD Muntilan
Kabupaten Magelang.

Pelaksanaan
Pembicara

: Kamis, 20 Februari 2014


Pukul 08.00 WIB selesai.
: a. Dr Ferry Kurniasih, Sp PD
(Dokter Spesialis Penyakit Dalam RSUD Muntilan
Kabupaten Magelang).
b. Darmono Muhammad, SKep.Ns
(Tim Pencegahan dan Penanggulangan HIV-AIDS
RS Dr. Kariyadi Semarang).

IV.

TUJUAN KEGIATAN
1. Tujuan Instruksional Umum:
Setelah mengikuti kegiatan Continuing Nursing Education ini peserta dapat
melaksanakan pencegahan dan penanggulangan HIV-AIDS di Rumah Sakit
Umum Muntilan Kabupaten Magelang.
2. Tujuan Instruksional Khusus:
a. Peserta dapat menjelaskan konsep dasar dan pengobatan terhadap HIVAIDS.
b. Peserta dapat menjelaskan peran dan tanggung jawab perawat
dalam pencegahan, perawatan dan dukungan pada ODHA.

V.

SASARAN KEGIATAN
Peserta Seminar terdiri dari 50 orang:
1. Para Ketua Tim dari setiap bangsal di RSUD Muntilan Kabupaten Magelang.
2. Beberapa perwakilan dari Instalansi Penunjang RSUD Kabupaten Magelang.

VI.

SUSUNAN PANITIA
Penanggung Jawab

: Ketua Komite Keperawatan

Ketua Panitia
Sekretaris
Bendahara

: Micael Sariyanto Dwi Nugroho, SST


: Ahmad Sigit Prabowo Susanto, SST
: Kunindiyati, BSc

SEKSI-SEKSI
Ilmiah
Acara
Humas
Perlengkapan dan Dudek
Konsumsi

: Nasriatuldiniyah, S.Kep, Ns
Arif Masquri, S. Kep,Ns
: Munawaroh, SST
: Latif Amirudin, SST
: Hajarpono, AMK
: Susi Alimastutik, S.Kep, Ns

PANITIA SEMINAR KESEHATAN


KOMITE KEPERAWATAN
RSUD MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG
Jl. Kartini No. 13 Muntilan Telp. (0293) 587004-Informasi (0293)587017Sekretariat (0293) 585392-IGD E-mail rsudkabmgl@gmail.com Muntilan56411

VII. SUSUNAN ACARA


Waktu

Kegiatan

07.45-08.00
08.00-08.30
08.30-08.45
08.45-09.30

09.30-11.00

Regristasi
Pembukaan
Pre test
Pembicara I
(dr. Ferry K, Sp.PD)
Konsep dasar dan

Keterangan
Panitia
MC
Panitia
Moderator:
Micael SDN,SST
pengobatan

terhadap HIV-AIDS.
Pembicara II
Moderator:
(Darmono Muhammad)
Micael SDN, SST
Peran dan tanggung jawab perawat
dalam pencegahan, perawatan dan
dukungan pada ODHA.

11.00-11.45

11.45-12.15
12.15-13.15
13.15-13.30
13.30-14.00

Pembicara III
(Materi tambahan dari Stikes Aisyah

Moderator:
Nasriyatuddiniyah, SKepNs

Yogyakarta)
Dokumentasi Keperawatan
Ishoma
Work Shop Dokumentasi

Moderator:

Keperawatan
Post test
Penutup
Rencana Tindak Lanjut
Door Prise

Nasriyatuddiniyah, SKepNs
Panitia
MC
Suhartanto, SKepNs
Panitia

VIII. ESTIMASI DANA


Rincian biaya seminar terlampir.

IX.

PENUTUP
Demikian proposal Continuing Nursing Education PENANGANAN
HIV-AIDS DI RUMAH SAKIT disusun dengan harapan dapat meningkatkan
pengetahuan tentang pelayanan kesehatan khususnya mengenai perawatan dan
penanganan HIV AIDS. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat dan berjalan sesuai
dengan apa yang telah kami rencanakan.

PANITIA SEMINAR KESEHATAN


KOMITE KEPERAWATAN
RSUD MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG
Jl. Kartini No. 13 Muntilan Telp. (0293) 587004-Informasi (0293)587017Sekretariat (0293) 585392-IGD E-mail rsudkabmgl@gmail.com Muntilan56411

Ketua Panitia

MICAEL SARIYANTO DN,SST


NIP: 197405081996031002

Muntilan, Februari 2014


Sekretaris

AHMAD SIGIT PRABOWO S, SST


NIP: 198603142011011011

Anda mungkin juga menyukai