Anda di halaman 1dari 6

2) Motor Grader

Fungsi Alat Berat Motor Grader. Motor grader merupakan sebuah alat perata yang mempunyai
bermacam-macam kegunaan. Pada umumnya grader digunakan dalam proyek dan perawatan
jalan dan dengan kemampuannya dalam bergerak, motor grader sering digunakan dalam proyek
lapangan terbang.
Motor grader mempunyai fungsi bermacam-macam, antara lain :

1. Meratakan dan membentuk permukaan.

2. Merawat jalan.

3. Mengupas tanah.

4. Menyebarkan material ringan

Motor grader terdiri dari enam bagian utama, yaitu penggerak (prime mover), kerangka (frame),
pisau (moldboard), sacrifier, circle dan drawbar Alat penggerak motor grader adalah roda ban
yang terletak di belakang. Frame menghubungkan penggerak dan as depan. Letak frame cukup
tinggi untuk memudahkan maneuver alat. Dalam pengoperasiannya, motor grader menggunakan
pisau yang disebut moldboard yang dapat digerakkan sesuai dengan kebutuhan bentuk
permukaan. Panjang blade biasanya berkisar antara 3 sampai 5 meter.
Alat Penggali

excavator

Dalam suatu proyek, pekerjaan tidak akan lepas dari yang namanya menggali tanah. entah itu
galian dalam jumlah yang besar ataupun kecil. salah satu alat berat yang dapat difunsikan dalam
menggali adalah excavator. Selain digunakan menggali tanah alat yang ini juga biasanya dapat
menggali batuan. yang termasuk dalam kategori alat berat ini yaitu front shovel, backhoe,
dragline dan clamshell.
Alat Pemadat

Jika pada suatu lahan dilakukan penimbunan, maka pada lahan tersebut perlu dilakukan
pemadatan. Pemadatan juga dilakukan pada proyek pembuatan jalan, baik itu jalan dengan
perkerasanlentur maupun jalan perkerasan kaku. Alat yang paling tepat sering digunakan dalam
proses pemadatan yaitu tamping roller, pneumatic-tired roller, compator, vibrating roller, dan
lain-lain
Pekerjaan pembuatan landasan pesawat terbang, jalan raya, tanggul sungai dan sebagainya tanah
perlu dipadatkan semaksimal mungkin. Pekerjaan pemadatan tanah dalam skala kecil pemadatan
tanah dapat dilakukan dengan cara menggenangi dan membiarkan tanah menyusust dengan
sendirinya, namun cara ini perlu waktu lama dan hasilnya kurang sempurna; agar tanah benar-
benar mampat secara sempurna diperlukan cara-cara mekanis untuk pemadatan tanah.
1) Tamping Roller Atau Tandem Roller
Alat berat ini biasanya digunakan untuk pekerjaan penggilasan akhir, misalnya untuk pekerjaan
penggilasan aspal beton agar diperoleh hasil akhir permukaan yang rata. Alat ini memberikan
lintasan yang sama pada masing-masing rodanya, dan beratnya antara 8-14 ton, dan apabila
diinginkan dapat diisi dengan air, sehingga akan menambah berat 25-60%.

Three axle tandem roller biasanya digunakan untuk pekerjaan yang berat seperti pada saat
mengerjakan landasan pesawat terbang atau membuat pondasi jalan.
2) Rammers

Jenis-Jenis Alat Pemadat Tanah Rammers digunakan untuk pemadatan daerah kecil dengan
memberikan beban dampak ke tanah. Peralatan ini ringan dan dapat tangan atau mesin
dioperasikan. Ukuran dasar rammers dapat 15cm x 15cm atau 20cm x 20cm atau lebih. Rammers
cocok untuk pemadatan tanah kohesif serta tanah lainnya. Mesin ini di daerah dengan kesulitan
dalam akses.

3) Plat Vibrator Compactor

Compactor piring yang digunakan untuk pemadatan tanah kasar dengan 4-8% denda. Peralatan
ini digunakan untuk daerah-daerah kecil. Bobot biasa dari mesin ini bervariasi dari 100 kg
sampai 2 ton dengan daerah plat antara 0,16 m2 dan 1,6 m2.
4) Rollers Halus

Tanah yang paling cocok untuk ini jenis rol baik pada pasir, kerikil, batu hancur, aspal dll mana
Crushing diperlukan. Ini digunakan pada tanah yang tidak memerlukan tekanan besar untuk
pemadatan. Rol ini umumnya digunakan untuk finishing permukaan atas tanah. Rol ini tidak
digunakan untuk pemadatan pasir seragam.

Alat Pemproses Material


Untuk Penempatan terakhir material pada tempat yang telah ditentukan,
dibutuhkan alat berat khusus sesuai dengan materialnya. di tempat atau
lokasi yang telah ditentukan itu, material disebarkan secara merata dan
dipadatkan sesuai dengan spesifikasi yang ditentukan. Misalnya untuk beton
digunakan alat berat seperti concrete spreader, asphalt paver, motor grader
dan alat pemadat

1) Asphalt Finisher

Asphalt finisher adalah alat untuk menghamparkan campuran aspal yang dihasilkan dari alat
produksi aspal. Terdapat dua jenis asphalt finisher yaitu jenis crawler yang menggunakan roda
kelabang dan jenis roda karet. Kelebihan dari asphalt finisher roda kelabang adalah dalam hal
daya ambang (flotation), traksi, dan penghamparannya lebih halus serta lebih datar dibandingkan
asphalt finisher yang menggunakan roda karet dengan ukuran yang sama. Kelebihan dari asphalt
finisher roda karet adalah dalam hal manuver yang lebih cepat
2) Concrete mixer truck
Alat ini dipakai untuk mengubah batuan dan mineral alam menjadi suatu bentuk dan ukuran yang
diinginkan. Hasil dari alat ini misalnya adalah batuan bergradasi, semen, beton, dan aspal. Yang
termasuk didalam alat ini adalah crusher dan concrete mixer truck. Alat yang dapat mencampur
material-material di atas juga dikategorikan ke dalam alat pemroses material seperti concrete
batch plan

Anda mungkin juga menyukai