Anda di halaman 1dari 3

1. Pada sebuah benda bekerja gaya 20 N seperti pada gambar.

Jika titik tangkap gaya berjarak 25 cm


dari titik P, berapakah besar momen gaya terhadap titik P?
Jawab
Diketahui: F = 20 N, r = 25 cm, dan = 150.
= r F sin= (0,25 cm)(20 N)(sin 150) = (0,25 cm)(20 N)(1/2) = 2,5 Nm.

Batang AB panjang 100 cm, massa 3 kg dan tidak diabaikan. Pada batang bekerja gaya 20 N dan 10 N
seperti gambar berikut!

Besar momen gaya dengan titik P sebagai porosnya adalah.....(gunakan percepatan gravitasi bumi g = 10
m/s2)
A. 2 Nm
B. 3 Nm
C. 4 Nm
D. 5 Nm
E. 6 Nm

Pembahasan
Karena massa batang tidak diabaikan, tambahkan satu gaya lagi yaitu gaya berat yang besarnya w = mg
= 3 x 10 = 30 N. Letakkan dipusat massa dari benda dalam hal ini di tengah-tengah batang seperti
gambar berikut!

Perlakukan gaya ini seperti dua gaya yang lain saat menghitung momen gaya.
Misal searah jarum jam tanda negatif, berlawanan positif (tanda boleh dibalik).
Batang AC = 4 meter dengan poros titik A dengan gaya F1 sebesar 20 N dan F2 sebesar 12 N. Sudut-sudut
ditunjukkan gambar berikut:

Jika titik B berada di tengah batang AC, tentukan besar momen gaya yang terjadi pada batang AC, dalam
kasus ini massa batang diminta untuk diabaikan.

Pembahasan
Momen gaya dengan poros di titik A:
= F1 AC sin 60 F2 AB sin 60
= 20 (4) (1/2 3) 12 (2) (1/2 3)
= 283 Nm

Sebuah tongkat yang panjangnya 40 cm mendapat tiga gaya yang sama besarnya 10 newton
seperti pada gambar.

Jika tongkat diputar di titik C, tentukan momen gaya total!


Pembahasan
Momen gaya dengan pusat C, misal searah jarum jam diberi tanda () dan berlawanan arah
jarum jam tanda (+).

Anda mungkin juga menyukai