Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR DATA KESELAMATAN BAHAN (LDKB)

MATERIAL SAFETY DATA SHEET (MSDS)

Nama Bahan Terralin

Label Hazard

Identifikasi Efek terhadap kesehatan:


Bahaya Bahan/campuran yang terkandung tidak mengandung komponen yang bersifat
persisten, bio akumulative dan racun.
Kulit : Dapat menyebabkan luka bakar pada kulit.
Mata : Paparan cairan ke mata dapat mengakibatkan kerusakan mata yang parah.
Tertelan : Berbahaya jika tertelan.
Pertolongan Terkena mata: Segera cuci bersih dengan air yang cukup selama 15 menit, jika
Pertama Pada gejala berlanjut, segera hubungi dokter.
Kecelakaan Terkena kulit : Jika terpapar ke mata, lepaskan lensa kontak dan langsung bilas
(P3K) dengan air dan juga pada kelopak mata, setidaknya selama 15 menit, lalu seger
dapatkan perhatian medis.
Inhalasi : Pindahkan korban ke udara segar dan tetap tenang, jika gejala memburuk
pindahkan ke tempat penanganan medis dan hubungi dokter
Tertelan : Jangan menyebabkan muntah, bilas mulut dengan air, berikan sedikit air
untuk diminum, dan dapatkan pertolongan medis.
Penanggulangan Media pemadam: powder kimia kering, busa, CO2, semprotan air.
Kebakaran Penanggulangan kebakaran, batasi produk jangan sampai masuk ke saluran air.
Tindakan Hati-hati risiko tergelincir jika ada tumpahan, jangan menyiram air ke permukaan
mengatasi tumpahan atau masuknya produk ke saluran air, hindari penetrasi di bawah tanah.
kebocoran dan Metode pembersihan: Usapkan dengan bahan penyerap, batasi produk dengan bahan
tumpahan penyerap seperti pasir, silika gel, pengikat asam, atau serbuk kayu.
Penyimpanan & Penyimpanan: simpan sesuai suhu kamar atau 5-255C, jauhkan dari sumber panas,
Penanganan jauhkan darisinar matahari langsung, jaga supaya kemasan tertutup rapat.
Bahan Penanganan: Hindari melebihi batas paparan secara terus-menerus, gunakan APD,
pastikan ventilasi yang memadai.
Alat Pelindung Pernafasan : Masker tidak dibutuhkan kecuali jika terbentuk uap atau aerosol.
Diri Mata : Gunakan kacamata pengaman dengan pelindung samping.
Tangan : Gunakan sarung tangan pelindung bahan nitrile
Pembuangan Jangan tuangkan ke seluruh pembuangan atau saluran air, jangan mencemari tanah
Limbah atau air limbah ke lingkungan membuang sampah.
Buang limbah sesuai peraturan sebaiknya melalui perusahaan pengelolaan yang
bersertifikat.

Anda mungkin juga menyukai