Anda di halaman 1dari 34

POKOK-POKOK KETENTUAN LOMBA

MAPSI SD KE-20 TAHUN 2017


TINGKAT PROVINSI JAWA TENGAH
DI KABUPATEN SUKOHARJO

20

2017

PELAKSANAAN
TANGGAL 3 5 NOVEMBER 2017

PENYELENGGARA
KKG-PAI PROVINSI JAWA TENGAH
2017
KELOMPOK KERJA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PROVINSI JAWA TENGAH
Jl. Sumurgunung No.3 Gunungpati (024) 76917210, HP.08157676576 Semarang

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Secara filosofis, pemikiran penyelenggaraan Lomba MAPSI SD dilatarbelakangi oleh idealitas dan
visioneritas bahwa meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang beriman, bertaqwa, berakhlak mulia,
berkarakter, sehat jasmani dan rohani,menjadi teladan bagi diri dan orang lain,memiliki sikap spiritual dan sosial,
memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam menghadapi persaingan global dan tidak melupakan jati diri
sebagai bangsa Indonesiayang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 dalam Negara Kesatuan
Republik Indonesia (NKRI) yang berbhineka, serta menerapkan ajaran agama dengan benar, sebagaimana
diamanahkan dalam Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003, dan berwawasan
Islam Rahmatan LilAlamin,perlu disiapkan sedini mungkin dan berkesinambungan.
Aplikasi penyelenggaraan Lomba MAPSI SD tidak lepas dari KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah, dengan
visi terwujudnya Guru PAI Jawa Tengah beriman taqwa, berakhlaqul karimah, dan profesional. Untuk
mewujudkan visi tersebut, KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah mempunyai misi: 1). Mewujudkan Guru PAI
memiliki nilai-nilai keislaman yang rahmatan lilalamin; 2). Mewujudkan Guru PAI sebagai uswatun hasanah
bagi diri, peserta didik, keluarga, dan lingkungannya; 3). Mewujudkan Guru PAI yang terampil, kreatif, inovatif,
inspiratif dan mengikuti perkembangan IPTEK; 4). Mewujudkan Guru PAI berprestasi dalam Penilaian Kinerja
Guru (PKG), Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB), serta Pengembangan Kurikulum dan Seni; 5).
Mewujudkan Guru PAI yang peduli terhadap pengembangan KKG-PAI.
Lomba MAPSI merupakan kegiatan yang mengakar, bergerak dari akar rumput, tumbuh kembang
menjadi harapan masyarakat, bervariasi dalam pembiayaan, berpindah dari satu daerah ke daerah lainnya,
beragenda tahunan di lingkup pendidikan dari tingkat sekolah, gugus/dabin, kecamatan, kabupaten/kota
hingga provinsi. Memperebutkan trophy bergilir Camat di lingkup kecamatan, trophy bergilir Bupati/Walikota
di tingkat kabupaten/kota, dan trophy bergilir Gubernur di tingkat provinsi. Kini lomba MAPSI SD
ditindaklanjuti di jenjang SMP dan SMA/SMK di Jawa Tengah, dan diwacanakan hingga ke tingkat nasional.
Penyelenggaraan Lomba MAPSI SD ke-20 Tahun 2017 ini memperebutkan Trophy Bergilir Gubernur
Jawa Tengah dan Trophy Tetap Bupati Sukoharjo. Pembiayaan lomba diserahkan kepada Kabupaten Sukoharjo
sebagai yang ketempatan lomba dengan dibantu kontribusi dari kabupaten/kota/kecamatan se Jawa Tengah
sebagai aplikasi bersadaqah dan pemberdayaan ekonomi umat. Kalender Lomba MAPSI SD dijadwalkan tiap
tahun dengan bergilir dari satu daerah ke daerah lainnya.
Tema kegiatan Lomba MAPSI SD Ke-20 Tahun 2017 adalah DENGAN LOMBA MAPSI SD KE-20
TAHUN 2017 KITA APLIKASIKAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBENTUK
KEPRIBADIAN BERKARAKTER ISLAMI. Moto kegiatan BERLOMBA, BERKARYA DAN BERGEMBIRA.
Menggairahkan peserta didik untuk mempelajari, menghayati dan mengamalkan ajaran Islam
dalam meningkatkan kualitas SDM yang memiliki karakter sebagai bangsa Indonesia, beriman taqwa kepada
Allah SWT, memiliki kecerdasan dan keterampilan dalam menghadapi persaingan global, selain dengan hasil
prestasi nilai dalam rapor di sekolah dan penerapan di lingkungan keluarga atau masyarakat, diperlukan pula
antara lain berupa lomba yang dapat meningkatkan prestasi dan prestise peserta didik.
Kegiatan lomba ini diharapkan dapat menggugah diri kita untuk merefleksikan diri mencari hikmah
dan manfaat dari apa yang dilakukan para peserta lomba ke kehidupan berbangsa dan bernegara di Negara
Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang Undang Dasar 1945. Kita dapat
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
1
mengevaluasi, mengoreksi dan menindaklanjuti untuk kemajuan peserta didik kita ke kehidupan berakhlak
mulia yangberkompetensi, berkompetisi, berprestise, dan berprestasi.

B. Landasan
Landasan normatif bersumberkan Al-Quran dan As-Sunnah Rasulullah Saw. Secara
yuridis berlandaskan:
1) Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2003 Nomor 78,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);
2) Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2005 Nomor 157,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4586);
3) Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara
Tahun 2005 No. 41, tambahan Lembaran Negara No. 4496) sebagaimana diubah dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun
2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor
71, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5410); sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Pemerintah
Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 45, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5670);
4) Peraturan Pemerintah No. 55 Tahun 2007 tentang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 124 Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4769);
5) Peraturan Pemerintah No.74 Tahun 2008 tentang Guru(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2008
Nomor 194, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4941);
6) Edaran Bersama Dirjen Dikdasmen Depdikbud dan Dirjen Binbaga Islam Depag tgl. 9 Mei 1994
No.2712/C/U/1994 dan No.E/HM.01/ED/40/1994 tentang Pedoman Pelaksanaan Kelompok Kerja
Guru Pendidikan Agama Islam (KKG-PAI) pada SD;
7) Edaran Dirjen Pendis Depag RI dan Dirjen PMPTK Depdiknas,Nov 2009 tentang Juknis KKG-PAI SD;
8) Direktur PAI Dirjen Pendis Kemenag RI pada Oktober 2014 mengeluarkan Petunjuk Teknis
Penyelengaraan KKG-PAI SD;
9) SEB Kakanwil Depag Prop Jateng dan Kadinas P dan K Prop Jateng No: Wk/5.a/PP.00.2/ 119a/2003 dan
No:452/00339A tgl 23 Jan 2003 tentang Pedoman Pelaksanaan KKG-PAI Prov. Jateng;
10) SK Kakanwil Kemenag Prov.Jateng No: Kw.11.4/2/PP.00.1/2503/2014 tgl 04-08-2014 tentang Penetapan
Pengurus KKG-PAI SD Tingkat Prov.Jateng Periode 20142018;
11) Hasil Rapat Koordinasi KKG-PAI Provinsi dan KKG-PAI Kabupaten/Kota Se Jawa Tengah tanggal 1
Februari 2015 di Taman Rekreasi Rawa Permai Tuntang Kab. Semarang yang menghasilkan : 1)Reorganisasi
Pengurus KKG-PAIProvinsi Jawa Tengah Periode Tahun 2015-2020sebagai penyempurnaan Kepengurusan
Periode 2014-2018; 2) Program Kerja Pengurus KKG-PAI Prov. Jateng Periode Tahun 20152020.
12) Hasil Rakor Pemerintah Kab. Sukoharjo dengan KKGPAI Prov. Jateng tanggal 15 Maret 2017 di Sukoharjo
tentang kesiapan Kab. Sukoharjo sebagai tuan rumah lomba MAPSI SD Ke-20 Tahun 2017.
Secara operasional, kegiatan Lomba MAPSI berlandaskan:
1) SK Kakanwil Kemenag Prov.Jateng No: Kw.11.4/2/PP.00.1/2503/2014 tgl 04-08-2014 tentang
Penetapan Pengurus KKG-PAI SD Tingkat Prov.Jateng Periode 2014 2018;

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
2
2) Hasil Rapat Koordinasi KKG-PAI Provinsi dan KKG-PAI Kabupaten/Kota Se Jawa Tengah tanggal 1
Februari 2015 di Taman Rekreasi Rawa Permai Tuntang Kab. Semarang yang menghasilkan : 1)
Reorganisasi Pengurus KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah Periode Tahun 2015-2020 sebagai penyempurnaan
Kepengurusan Periode 2014-2018; 2) Program Kerja Pengurus KKG-PAI Prov. Jateng Periode Tahun 2015
2020;
3) Hasil Rakor KKG-PAI Provinsi dan KKG-PAI Kabupaten/Kota Se Jawa Tengah tanggal 10 11 Desember
2016 di Asrama Haji Donohudan Kab. Boyolali tentang Program Kerja Pengurus KKG-PAI SD Prov. Jateng
Periode Tahun 2015 2020 Tahap Pelaksanaan Tahun 2017 Program Lomba MAPSI SD Ke-20 Tahun 2017
di Kabupaten Sukoharjotanggal 35November 2017;
4) Peraturan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No. 01 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan dan Kejuaraan
Lomba MAPSIKe-20Tahun 2017Tingkat Provinsi Jawa Tengah;
5) Keputusan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No. 001 Tahun 2017 tentang Sejarah Penyelenggaraan Lomba
MAPSISDTingkat Provinsi Jawa Tengah;
6) Keputusan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No. 002 Tahun 2017 tentang Prosedur Operasional Standar
LombaMAPSISDKe-20Tahun2017Tingkat ProvinsiJawa Tengah;
7) Keputusan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No. 003 Tahun 2017 tentang Kompetensi Inti Kejuaraan,
Kompetensi Dasar Kejuaraan, Kisi-kisi dan Buku Sukses Lomba MAPSI SD Ke-20 Tahun 2017 Tingkat
Provinsi Jawa Tengah;
8) Keputusan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No. 004 Tahun 2017 tentang Standar Materi dan Standar
Penilaian LombaMAPSISDKe-20Tahun 2017Tingkat Provinsi Jawa Tengah;
9) Keputusan Pengurus KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No. 001/KP/KKG-PAI PROV/2017 tentang
Pembentukan Panitia Lomba MAPSI SD Ke-20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa Tengah di Kabupaten
Sukoharjo.

C. Visi dan Misi


Visi lomba MAPSI SD adalah terwujudnya Peserta didik SD di Jawa Tengah beriman taqwa
kepada Allah SWT dan berakhlaqul karimah. Misi lomba MAPSI SD adalah menjadikan Peserta didik
SD memiliki kecerdasan dan keterampilan dalam menghadapi persaingan global dan tidak
melupakan jati diri sebagai bangsa Indonesia, serta menerapkan ajaran agama dengan benar.

D. Tujuan dan Manfaat


Lomba MAPSI SD bertujuan dan bermanfaat untuk:
1) Tolok ukur penerapan Kurikulum PAI SD dan keberhasilan pelaksanaannya di Jawa Tengah.
2) Tolok ukur penerapan Kurikulum Muatan Lokal Baca Tulis Huruf Al-Quran SD dan keberhasilan
pelaksanaannya di Jawa Tengah.
3) Meningkatkan pengamalan ibadah Salat dan menggairahkan belajar Al-Quran bagi peserta didik SD Jawa
Tengah.
4) Meningkatkan Akhlaqul Karimah (Budi Pekerti Luhur) sebagai pembentukan karakter dan memupuk
persatuan kesatuan antar peserta didik SD Jawa Tengah serta menjadikannya anak Saleh/Salehah
sehingga terbaik di antara yang baik.
5) Menumbuhkan dan mengembangkan keterampilan hidup (life skill), ekonomi kreatif dan rasa Cinta Seni
yang Islami.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
3
BAB II
BIDANG, RUMPUN, DAN CABANG LOMBA
A. Pembagian Bidang dan Rumpun Lomba
Lomba MAPSI SD terdiri atas bidang mata pelajaran diikuti 11 putra dan putri, dan bidang
seni Islami diikuti 25 putra dan putri, keseluruhan berjumlah 36 putra dan putri dari tiap kafilah/
kontingen dengan 41 cabang yang dilombakan. Bidang mata pelajaran dengan 5 rumpun meliputi 19
cabang diikuti 6 peserta putra dan 5 peserta putri, dan bidang seni Islami dengan 6 rumpun meliputi
22 cabang diikuti 8 peserta putra dan 8 peserta putri serta 9 peserta putra/putri.
Bidang Lomba Mata Pelajaran berjumlah 11 orang, meliputi 5 rumpun (paket) dengan
19 cabang, yang diikuti 6 peserta putra dan 5 peserta putri. Perinciannya sebagai berikut:
1. Rumpun Pengetahuan dan Keterampilan Agama Islam (PATRAIS), terbagi atas 6
cabang, diikuti 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Pengetahuan Pendidikan Agama Islam (LP PAI) Putra,
2) Cabang Lomba Pengetahuan Pendidikan Agama Islam (LP PAI) Putri,
3) Cabang Lomba Pengetahuan Baca Tulis Al-Quran ( LP BTQ) Putra,
4) Cabang Lomba Pengetahuan Baca Tulis Al-Quran ( LP BTQ) Putri,
5) Cabang Lomba Keterampilan Gerakan Bacaan Salat Fardu danTartil Al-Quran (LK GEBSATA) Putra,
6) Cabang Lomba Keterampilan Gerakan Bacaan Salat Fardu dan Tartil Al-Quran (LK GEBSATA) Putri.
2. Rumpun Azan dan Iqamah (AZIQ), terbagi atas 1 cabang, diikuti 1 putra yakni:
1) Cabang Lomba Azan dan Iqamah (LAZIQ) Putra.
3. Rumpun Cerdas dan Ilmiah Islami (CERILIS), terbagi atas 4 cabang, diikuti 2 putra (1 orang LCCT-
PAISUM dan 1 orang LKTI) dan 2 putri (1 orang LCCT-PAISUM dan 1 orang LKTI), yakni:
1) Cabang Lomba Cerdas Cermat Terpadu PAI dan Umum ( LCCT - PAISUM) Putra,
2) Cabang Lomba Cerdas Cermat Terpadu PAI dan Umum ( LCCT - PAISUM) Putri,
3) Cabang Lomba Karya Tulis Islami (LKTI) Putra,
4) Cabang Lomba Karya Tulis Islami (LKTI) Putri.
4. Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (TIKI), terbagi atas 2 cabang,
diikuti 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Keterampilan Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (LK-TIKI) Putra,
2) Cabang Lomba Keterampilan Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (LK-TIKI) Putri.
5. Rumpun Kewirausahaan Islami (KI), terbagi atas 6 cabang, diikuti 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Makanan Atraktif dan Kreatif (LKI-MAK) Putra,
2) Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Makanan Atraktif dan Kreatif (LKI-MAK) Putri,
3) Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Minuman Inovatif dan Kreatif (LKI-MIK) Putra,
4) Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Minuman Inovatif dan Kreatif (LKI-MIK) Putri,
5) Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Barang Kreatif (LKI-BK) Putra,
6) Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Barang Kreatif (LKI-BK) Putri.
Bidang Lomba Seni Islami berjumlah 25 orang, meliputi 6 rumpun (paket) dengan 22 cabang, yang
diikuti8 peserta putra dan8peserta putri serta 9 peserta putra/putri. Perinciannya sebagai berikut:
1. Rumpun Al-Quran bil-Lisan (QURLIS), terbagi atas 4 cabang, diikuti 2 putra (1 orang
LSHQ dan 1 orang LSTQ) dan 2 putri (1 orang LSHQ dan 1 orang LSTQ), yakni:
1) Cabang Lomba Seni Hifzil Quran (LSHQ) Putra,
2) Cabang Lomba Seni Hifzil Quran (LSHQ) Putri,
3) Cabang Lomba Seni Tilawatil-Quran (LSTQ) Putra,
4) Cabang Lomba Seni Tilawatil-Quran (LSTQ) Putri.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
4
2. Rumpun Al-Quran bil-Qalam (QURQAL), terbagi atas 4 cabang, diikuti 1 putra (1 orang
LOSKHAQ dan 1 orang LOSKAQ) dan 1 putri (1 orang LOSKHAQ dan 1 orang LOSKAQ), yakni:
1) Cabang Lomba Seni Khat Al-Quran (LOSKHAQ) Putra,
2) Cabang Lomba Seni Khat Al-Quran (LOSKHAQ) Putri,
3) Cabang Lomba Seni Kaligrafi Al-Quran (LOSKAQ) Putra,
4) Cabang Lomba Seni Kaligrafi Al-Quran (LOSKAQ) Putri.
3. Rumpun Khitabah terbagi atas 4 cabang, diikuti 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Cipta Teks Khitabah (LOCITKHI) Putra,
2) Cabang Lomba Cipta Teks Khitabah (LOCITKHI) Putri,
3) Cabang Lomba Seni Khitabah (LOSKHI) Putra,
4) Cabang Lomba Seni Khitabah (LOSKHI) Putri.
4. Rumpun Seni Musik Islami (SEMIS), terbagi atas 4 cabang, diikuti 11 orang terdiri atas 9
putra/putri, 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Seni Irama Musik Rebana Klasik Spesifik(LOSIMURKAS)dengan 9 Putra/Putri,
2) Cabang Lomba Seni Irama Musik Rebana Modern Spesifik (LOSIMURMOS) dengan 9 Putra/Putri,
3) Cabang Lomba Seni Vokal Rebana (LOSVOR) dengan 1 putra,
4) Cabang Lomba Seni Vokal Rebana (LOSVOR) dengan 1 putri.
5. Rumpun Cerita Islami (CERIS) terbagi atas 4 cabang, diikuti 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Cipta Kreativa Cerita Islami (LOCIKCI) Putra,
2) Cabang Lomba Cipta Kreativa Cerita Islami (LOCIKCI) Putri,
3) Cabang Lomba Seni Bercerita Islami (LOSBI) Putra,
4) Cabang Lomba Seni Bercerita Islami (LOSBI) Putri.
6. Rumpun Macapat Islami (MACIS) terbagi atas 2 cabang, diikuti 1 putra dan 1 putri, yakni:
1) Cabang Lomba Seni Macapat Islami (LOSMI) Putra,
2) Cabang Lomba Seni Macapat Islami (LOSMI) Putri.

B. Ketentuan Masing-masing Rumpun dan Cabang Lomba


Ketentuan Umum:
Peserta perwakilan dari kabupaten/kota, wajib mengenakan nomor undian di bagian badan yang
mudah dilihat Yuri, berpakaian busana muslim/muslimah, tidak dibenarkan menggunakan identitas sekolah
atau daerah, dinyatakan mengundurkan diri setelah dipanggil 3 kali berturut-turut interval 3 menit dan tidak
hadir saat pelaksanaan lomba tanpa alasan yang dibenarkan. Menghentikan lomba sebelum waktunya,
dinyatakan telah mengikuti lomba.Berhak mengulang atas permintaan yuri.
Satu peserta lomba hanya berhak mendapatkan satu kejuaraan tertinggi dalam satu rumpun yang
diikuti di semua cabangnya.Penilaian akhir kejuaraanditentukan oleh Tim Yuri Lomba.
Temu teknik dilaksanakan padahariKamistanggal27 Juli 2017 diAula lantai 3 Kanwil Kemenag Prov.
Jateng di Semarang. Agenda kegiatan berupa penjelasan teknis perangkat dokumen peserta tiap
kafilah/kontingen, penjelasan teknis pelaksanaan masing-masing rumpun/cabang lomba, paparan dari tuan
rumah pelaksana lomba, pengambilan nomor undi tiap kafilah/kontingen, penyerahan kontribusi lomba dari
tiap kab/kota/kecamatan.
Ceking akhir dan Pembekalan Panitera dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 14 Oktober 2017 pukul
09.00 14.00 di Dinas Pendidikan Kabupaten Sukoharjo. Agenda ceking akhir berupa penerimaan data peserta
lomba dari masing-masing kafilah/kontingen, penjelasan kesiapan panitia termasuk juri dan tempat serta
perangkat lomba,pembagian nomor undi penentuan materi lomba Tilawatil Quran, dan penentuan tema/judul
khitabah serta tema/judul cerita Islami. Agenda pembekalan panitera berupa penjelasan terkait rekap nilai hasil
lomba. Pembekalan Yuri Lomba dilaksanakan pada hari Sabtu dan Ahad tanggal 14 15 Oktober 2017 check-in
pukul 16.00 dan check out pukul 11.00 di Asrama Haji Donohudan. Agendanya berupa regulasi MAPSI,
penjabaran penilaian masing-masing cabang lomba, dan rekap nilai.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
5
B.1. Bidang Mata Pelajaran
Bidang mata pelajaran berjumlah 11 orang, dengan 5 rumpun meliputi 19 cabang
diikuti 6 peserta putra dan 5 peserta putri dengan perincian berikut.
1. Rumpun Pengetahuan dan Keterampilan Agama Islam (PATRAIS)
Peserta berjumlah 2 orang. Terbagi atas 6 cabang meliputi 3 cabang untuk 1 putra (LP-
PAI, LP-BTQ, LK-GEBSATA) dan 3 cabang untuk 1 putri (LP-PAI, LP-BTQ, LK-GEBSATA).
1.1. Cabang Lomba Pengetahuan Pendidikan Agama Islam (LP-PAI)
Ketentuan Peserta Putra dan Putri, jumlah Soal untuk seleksi tahap awal, proses, dan akhir
adalah 50 butir. Berupa: 30 butir Pilihan Ganda, 15 butir Isian, dan 5 butir Uraian untuk memilih
juara 1, 2, dan 3. Soal wajib dijawab pada lembar jawaban. Waktu 60 menit.
Bentuk soal dan skor : 1) Pilihan Ganda butir @ skor 1 = 30. 2) Isian 15 butir @ skor
2 = 30. 3) Uraian 5 butir @ skor 4 = 20. Jumlah skor 80.
JumlahSkorPerolehan
Nilai : N = x 100
JumlahSkorMaksimal
Materi soal pelajaran PAI SD Kelas I sampai dengan Kelas VI Semester Gasal berdasarkan Kurikulum
2006 dan Kurikulum 2013. Aspek materi dan kriteria penilaian berupa Al-Quran dan Hadis 20 %;
keimanan/aqidah 20 %; akhlak 20 % ; fiqih ibadah 20 %; Sejarah Kebudayan Islam/Sejarah Peradaban Islam 20
%; jumlah100%. Sumber materi dari bukuteksdanbuku non teks.Dilaksanakan dengan tertulis.
Penilaian berdasarkan jawaban yang benar.Tahap penyisihansekaligusfinal untuk memilih Juara 1, 2, 3
dengan tertulis. Hasil Penilaian (Kejuaraan), peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan peraih nilai
tertinggi 1, 2 & 3.Peringkat tertinggi 1juara 1. Peringkat tertinggi 2 juara 2. Peringkat tertinggi 3juara 3. Juara 1, 2, 3
diperhitungkan meraih Juara Umum.
1.2. Cabang Lomba Pengetahuan Baca Tulis Al-Quran ( LP BTQ)
Ketentuan peserta putra dan putri, jumlah Soal untuk seleksi tahap awal, proses,
dan akhir adalah 50 butir. Berupa: 30 butir Pilihan Ganda, 15 butir Isian, dan 5 butir Uraian
untuk memilih juara 1, 2, dan 3. Soal wajib dijawab pada lembar jawaban. Waktu 60 menit.
Bentuk soal dan skor : 1) Pilihan Ganda 30 butir @ skor 1 = 30. 2) Isian 15 butir @
skor 2 = 30. 3) Uraian 5 butir @ skor 4 = 20. Jumlah skor 80.
JumlahSkorPerolehan
Nilai : N = x 100
JumlahSkorMaksimal
Materi soal BTQ SD Kelas I s.d VI berdasarkan SEB Kakanwil Depag Prov. Jateng
dan Kadinas P dan K Prov. Jateng No. Wk/5.a/PP.00.2/1526 A/2002 dan No. 451/0021611
tentang Suplemen GBPP Pendidikan Agama Islam SD 1994 Unsur Pokok Al Quran dan
GBPP Baca Tulis Al Quran SD Jawa Tengah Tahun 2002, tindak lanjut SK Kakanwil Depag
Prov. Jateng No. Wk/5.a/PP.00.2/1466/2002 tentang Suplemen GBPP Pendidikan Agama
Islam SD 1994 Unsur Pokok Al Quran dan SK Kakanwil Depag Prov. Jateng No. Wk/5.a/
PP.00.2/1466A/2002 tanggal 28 Juni 2002 tentang GBPP Baca Tulis Al Quran SD Jateng 2002.
Aspek materi dan kriteria penilaian meliputi: Salinan huruf Al Quran menjadi huruf latin
15 %; salinan huruf latin menjadi huruf Al Quran 15 %; rangkaian huruf Al Quran 15 %; uraian
huruf Al Quran 15 %; pengetahuan tajwid 40 %; jumlah 100 %. Sumber materi dari Buku BTQ SD
Jateng Susunan Tim BTQ dan KKG-PAI Prov.Jateng. Dilaksanakan dengan tertulis.
Penilaian berdasarkan jawaban yang benar. Tahap penyisihan sekaligus final memilih
Juara 1, 2, 3 dengan tertulis. Hasil Penilaian (Kejuaraan), peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat
penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 & 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1. Peringkat tertinggi 2 juara 2.
Peringkat tertinggi 3 juara 3. Juara 1, 2, 3 diperhitungkan meraih Juara Umum.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
6
1.3. Cabang Lomba Keterampilan Gerakan Bacaan Salat Fardu dan Tartil Al-Quran (LK
GEBSATA)
Materi Salat Fardu bersumberkan Sunnah Rasulullah/Amalan Nabi Muhammad
saw, diajarkan dari Kelas II sampai dengan VI (Semester Gasal), berdasarkan Kurikulum
2006 dan Kurikulum 2013. Aspek materi gerakan salat (filiyah), bacaan salat (qauliyah), dan
tartil Al-Quran. Surah Al-Fatihah (wajib) dan surah Al-Insyirah (pilihan) wajib dibaca
dengan tartil. Bacaan selainnya boleh dibaca tartil. Waktu maksimal 7 menit tiap peserta.
Penilaian meliputi 3 aspek: Gerakan Salat, Bacaan Salat, Tartil Al-Quran. Kriteria
penilaian unsur Filiyah/gerakan, Qauliyah/bacaan Salat dan Tartil Al-Quran. Penampilan
penilaian: Tahap awal, proses, dan akhir untuk memilih dan menentukan juara 1, 2, 3.
Lembar Penilaian Keterampilan Gerakan dan Bacaan Salat Fardu serta Tartil Al-Quran
Skor Pencatatan Jumlah
N0 Unsur Filiyah dan Qauliyah serta Tartil yang Dinilai Mak Skor Kesalah Nilai
simal Kesalahan an
1 Berdiri tegak menghadap kiblat 4
2 Melafalkan niat (diucapkan dengan lisan atau dalam hati) 4
3 Mengucapkan takbiratul ihram 6
4 Mengangkat kedua tangan ketika takbiratul ihram 2
5 Berdiri tegak tangan bersedekap 4
6 Membaca doa Iftitah 8
7 Membaca surah Al Fatihah 28
8 Membaca Surah Al-Insyirah 65
9 Gerakan intiqal dengan mengucapkan takbir 3
10 Melakukan Rukuk 6
11 Membaca tasbih ketika rukuk 6
12 Gerakan intiqal untuk iktidal dengan mengucapkan tasmi 6
13 Membaca rabbana lakal hamdu dan seterus nya 6
14 Gerakan intiqal dengan mengucapkan takbir 3
15 Melakukan sujud pertama 6
16 Membaca tasbih sujud pertama 6
17 Gerakan intiqal dengan mengucapkan takbir 3
18 Duduk iftirasy baina sajdatain 6
19 Membaca rabbigfirli warhamni dan seterus nya 6
20 Gerakan intiqal dengan mengucapkan takbir 4
21 Melakukan sujud kedua 6
22 Membaca tasbih sujud kedua 6
23 Gerakan intiqal dengan mengucapkan takbir 4
24 Melakukan duduk tawarruk 6
25 Membaca tahiyyat 6
26 Membaca tasyahud (syahadatain) 6
27 Membaca salawat nabi Muhammad 6
28 Membaca salawat ibrahimiyah 6
29 Membaca fil alamina innaka hamidun majid 2
30 Membaca doa terhindar siksa kubur 4
31 Menoleh ke kanan untuk salam pertama 4
32 Mengucapkan salam pertama 6
33 Menoleh ke kiri untuk salam ke dua 2
34 Mengucapkan salam kedua 4
JUMLAH 250

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
7
Nilai : N = Jumlah skor maksimal dikurangi jumlah skor kesalahan
Hasil Penilaian (Kejuaraan), peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan
peraih nilai tertinggi 1, 2 & 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1. Peringkat tertinggi 2
mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3 tersebut
diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
2. Rumpun Azan dan Iqamah (AZIQ)
Peserta berjumlah 1 orang. Terbagi atas 1 cabang untuk 1 putra. Waktu maksimal 10 menit.
2.1. Cabang Lomba Azan dan Iqamah (LAZIQ)
Materi Azan Subuh dan Iqamah. Aspek materi berupa vokal (kualitas suara, intonasi
atau lagu kalimat, artikulasi atau pengucapan/makharijul huruf); kemampuan dan ekspresi
(mimik muka, penjiwaan), dan penampilan (adab, pakaian, dan lain-lain).
Kriteria penilaian berupa 1) Vokal (kualitas suara, intonasi atau lagu kalimat, artikulasi
atau pengucapan/makharijul-huruf), skor terendah 0, skor tertingi 40. 2) Kemampuan dan
ekspresi (mimik muka, penjiwaan), skor terendah 0, skor tertingi 30. 3) Penampilan (adab,
pakaian, dan lain-lain), skor terendah 0, skor tertingi 30. Total skor terendah 0, skor tertinggi 100.

Rentang Nilai Azan Subuh


Aspek yang Dinilai
Nomor Vokal Kemampuan dan Penampilan Jumlah
Peserta Ekspresi
0 40 0 30 0 30 0 100

Rentang Nilai Iqamah


Aspek yang Dinilai
Nomor Vokal Kemampuan dan Penampilan Jumlah
Peserta Ekspresi
0 40 0 30 0 30 0 100

JumlahSkorAzan JumlahSkorIqamah
Nilai : N =
2
Rambu-rambu penilaian: Tahap awal, proses, dan akhir penampilan untuk memilih
dan menentukan juara 1, 2, 3. Hasil penilaian (kejuaraan) untuk memilih peringkat tertinggi.
Peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 & 3. Peringkat
tertinggi 1 mendapat Juara 1. Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3
mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3 tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
3. Rumpun Cerdas dan Ilmiah Islami (CERILIS)
Peserta berjumlah 4 orang. Terbagi atas 4 cabang, meliputi 2 cabang untuk 2 putra (1 orang LCCT-
PAISUM dan 1 orang LKTI)dan 2 cabang untuk 2 putri(1 orang LCCT-PAISUM dan 1 orang LKTI).
3.1. Cabang Lomba Cerdas Cermat Terpadu PAI dan Umum ( LCCT-PAISUM)
Ketentuan, mendapatkan 3 bentuk soal (wajib, lemparan, rebutan) untuk dijawab
sesuai ketentuan. Jawaban benar nilai 100, jawaban salah nilai 0. Dilaksanakan dengan 4
tahapan. Tahap 1 Penyisihan, 30 menit; tahap 2 Penyisihan, 40 menit; Tahap 3 Penyisihan, 40
menit; tahap 4 Final disesuaikan ketentuan soal yang berlaku.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
8
Materi Pendidikan Agama Islam Kelas I s.d VI Semester Gasal (11 semester), Baca
Tulis Al-Quran Kelas I s.d VI Semester Gasal (11 semester), Pengetahuan Umum terkait
(Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, B. Indonesia, Matematika, IPA, IPS, Seni
Budaya dan Keterampilan/Seni Budaya dan Prakarya, PJOK, B. Jawa, B. Arab, B. Inggris).
Penilaian berdasarkan jawaban yang benar. Jika diperoleh nilai sama, diberi soal
tambahan sehingga membedakannya. Rambu-rambu penilaian: Materi soal dari Kelas I
sampai dengan Kelas VI Semester Gasal berdasarkan Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013.
Pelaksanaan dan kriteria penilaian: Tahap 1 Penyisihan memilih 18 besar,
dilaksanakan dengan tertulis sejumlah 50 butir soal, bentuk pilihan ganda. Tahap 2
Penyisihan memilih 9 besar, dilaksanakan dengan tertulis sejumlah 20 butir soal, bentuk
uraian singkat. Tahap 3 Penyisihan memilih 3 besar, dilaksanakan dengan tertulis sejumlah
10 butir soal, bentuk uraian lengkap. Tahap 4 Final memilih juara 1, 2, 3, dilaksanakan
dengan tertulis, lisan dan praktik, dengan paket soal terdiri dari: Paket Soal Wajib 15 butir;
Paket Soal Lemparan 10 butir; Paket Soal Rebutan 10 butir. Apabila terjadi dua atau lebih
peserta dengan nilai peringkat tertinggi sama, maka peserta yang nilainya sama diuji dengan
soal tambahan sampai mendapatkan nilai tertinggi 1, 2, 3, dan seterusnya.
Hasil penilaian (kejuaraan) tahap 4 (Final), penilaian akhir, peringkat tertinggi 1, 2
dan 3 putra/putri mendapat penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3 putra/putri.
Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1; Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2; Peringkat
tertinggi 3 mendapat Juara 3; Juara 1, 2, 3 diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.

3.2. Cabang Lomba Karya Tulis Islami (LKTI)


Ketentuan, memilih salah satu tema/judul yang dilombakan. Panjang naskah
maksimal 3 (tiga) halaman folio ditulis tangan. Sebelum dituangkan dalam kertas lomba
yang diberikan panitia, peserta diberi kertas tambahan untuk konsep. Karya tulis dalam
bentuk makalah Islami ini disesuaikan perkembangan anak SD. Makalah Islami sederhana
ini disusun dengan pola penggabungan (deskriptif dan argumentatif) artinya karya tulis
yang menyajikan suatu masalah yang pembahasannya berdasarkan data di lapangan bersifat
empiris-objektif dengan menguraikan sesuatu yang sifatnya informatif, dikembangkan
dengan gagasan/ide tertentu yang didukung oleh argumen-argumen (alasan-alasan) yang
kuat dan meyakinkan disesuaian anak SD. Ringkasnya makalah disusun dengan gambaran
pengalaman anak SD yang melakukan penelitian sederhana di sekolah atau lingkungannya
dilengkapi pendukungnya, merupakan karya ilmiah Islami sederhana.
Materi dapat memilih salah satu dari tema/judul berikut ini. 1) Gerakan Salat
Subuh Berjamaah di Masjid Sekitar Rumahku, 2) Gerakan Kebersihan dan Kesehatan di
Masjid Sekitar Rumahku, 3) Gerakan Ekonomi Umat di Lingkungan Tempat Tinggalku,
4) Gerakan Menyantuni Anak Yatim dan Fakir Miskin di Ligkungan Tempat Tinggalku,
5) Gerakan Berwirausaha di Kampungku, 6) Gerakan Magrib Mengaji di Kampungku, 7)
Gerakan Toleransi Beragama di Kampungku, 8) Gerakan Salat Zuhur Berjamaah di
Sekolahku, 9) Gerakan Mengkhatamkan Al-Quran di Sekolahku, 10) Gerakan Menghafal
Juz Amma di Sekolahku, 11) Gerakan Pesantren Ramadan di Sekolahku, 11) Gerakan
Kantin Jujur di Sekolahku, 12) Gerakan Kegiatan Rohani Islam di Sekolahku, 13) Gerakan
Mengembangkan Seni Islami di Sekolahku, 14) Gerakan Belajar Tilawatil Quran di
Sekolahku, 15) Gerakan Pembiasaan Perilaku Islami di Sekolahku, 16) Gerakan
Bersedekah di Sekolahku 17) Gerakan Khat (Tulis Indah) Al-Quran di Kelasku, 18)
Gerakan Kaligrafi (Gambar Indah) Al-Quran di Kelasku, 19) Gerakan Menulis Arab
Pegon di Kelasku, 20) Gerakan Meningkatkan Prestasi Belajar Pendidikan Agama Islam
di Kelasku, 21) Gerakan Menerapkan Karakter Akhlak Mulia di Kelasku.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
9
Aspek materi dan penilaian meliputi sistematika, bahasa, dan isi. Dimulai sejak persiapan, proses,
dan akhir. Waktu yang disediakan 300 menit (5 jam).
Secara garis besar, kerangka karya tulis terdiri dari: Pendahuluan, Kajian Pustaka, Pembahasan,
dan Penutup. Struktur penyusunan Makalah diawali pendahuluan (latar belakang, rumusan masalah,
tujuan, ruang lingkup), kajian pustaka (landasan teori), pembahasan (hasil penelitian dan pembahasan),
dan penutup (simpulan dan saran). Daftar pustaka dan lampiran (jika ada). Perlu diingat, baru sebatas
kemampuan peserta didik SD.
Rambu-rambu dan hasil lomba yang dinilai adalah karya terpilih dari peserta sesuai tema/judul.
Jika menyimpang dari tema/judul maka tidak dinilai atau dinyatakan gugur.
Hasil lomba disusun dengan sistematis, susunan bahasa yang benar, dan berisi hal-hal yang
sesuai dengan tema/judul terpilih. Sistematika memiliki bobot nilai 30 %, Bahasa memiliki bobot nilai 30
%, dan Isi memiliki bobot nilai 40 %, atau berbanding 3 : 3 : 4. Untuk memudahkan penilaian maka nilai
sistematika maksimal 30, bahasa maksimal 30 dan isi maksimal 40. Total = 30 + 30 + 40 = 100.
Kriteria penilaian: Penilaian, terdiri dari: 1) Sistematika. Aspek yang dinilai: Keruntutan,
kelengkapan, keluasan/kedalaman. Skor terendah 0, skor tertinggi 30.
Penilaian Sistematika
Rentang Penilaian
Aspek yang Dinilai
Nomor Keruntutan Kelengkapan Keluasan/ Jumlah
Peserta kedalaman
0 10 0 10 0 10 0 30

2) Bahasa. Aspek yang dinilai meliputi : penyajian, kebenaran, ketepatan. Skor


terendah 0, skor tertinggi 30.
Penilaian Bahasa
Rentang Penilaian
Aspek yang Dinilai
Nomor
Penyajian Kebenaran Ketepatan Jumlah
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

3) Isi. Aspek yang dinilai meliputi : Pendahuluan, Kajian Pustaka, Pembahasan,


Penutup. Skor terendah 0, skor tertinggi 40.
Penilaian Isi
Rentang Penilaian
Aspek yang Dinilai
Nomor
Pendahuluan Kajian Pustaka Pembahasan Penutup Jumlah
Peserta
07 0 13 0 15 05 0 40

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan peraih nilai
tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1, Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2, Peringkat
tertinggi 3 mendapat Juara 3.Juara 1, 2, 3 itudiperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
4. Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (TIKI)
Peserta berjumlah 2 orang. Terbagi atas 2 cabang, meliputi: 1 cabang untuk 1 putra (LK-TIKI) dan
1 cabang untuk 1 putri (LK-TIKI).

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
10
4.1. Cabang Lomba Keterampilan Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (LK-TIKI)
Ketentuan, perangkat komputer/notebook/laptop menggunakan Office 2007, printer dan CD/
DVD blank disediakan oleh panitia. Waktu 180 menit (3 jam).
Materi lomba diketik dari program microsoft office word, terinstal font Arabic ( tradisional arabic,
decotype naskh, nonosoft khot), font transliterasi (times new roman arab, times new romanarab bold, times
new roman arab bold italic, times new romanarab italic). Sumber Al-Quran dan Terjemahnya dari
Kementerian Agama RI terbitan tahun 2006 ke depan (terjemahan yang terbaru). Dan dilengkapi gambar-
gambar seperlunya.
Materi lomba surah AL-Fatihah diketik pada program microsoft office word dan microsoft office power
point, dengan langkah-langkah menghidupkan dan membuka program, mengetik dengan huruf Al-Quran,
Transliterasi Arab-Latin (SKB Menteri Dikbud dan Menteri Agama No. 158 Th 1987 dan No. 0543 b/u/1987),
menerjemahkan ke bahasa Indonesia, melengkapi gambar atau asesoris yang diperlukan, memindah dari office
word ke power point, membuat animasi pada power point, membakar CD/DVD, menyimpan file ke hardisk,
mengeprint (print out), mengkopi file ke flashdisk, mematikan& menutup program.
Ketentuan penilaian: a. Menghidupkan komputer/note book/laptop; b. Mengetik dalam
program microsoft word dan microsoft power point; c. Menampilkan gambar/foto; d. Memindahkan
program; e. Membuat dan menampilkan animasi f. Membakar; g. Menyimpan; h. Menge-print-out; i.
Mengkopi; j. Mematikan komputer/note book/laptop.
Rambu-rambu dan pelaksanaan penilaian dari tahap awal, proses, dan akhir. Kriteria penilaian:
Kebenaran penulisan, kecepatan penyelesaian, ketepatan penulisan, variasi animasi, paparan. Penilaian
dilakukan dengan mencatat kesalahan yang dilakukan peserta dengan skor terendah 1. Nilai diberikan
berdasarkan jumlah skor maksimal dikurangi jumlah skor kesalahan. Jumlah skor maksimal 300. Apabila
terjadi dua atau lebih peserta dengan nilai peringkat tertinggi sama, maka peserta yang nilainya sama diuji
dengan soal tambahan sampai mendapatkan nilai tertinggi 1, 2, dan 3.

Lembar Penilaian Keterampilan


Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami ( LK TIKI)
Skor Pencatatan Jumlah
Unsur Kreativitas dan Keterampilan yang
N0 Mak Skor Kesala Nilai
Dinilai
simal Kesalahan han
1 Menghidupkan dan membuka program 5
2 Mengetik dengan huruf Al-Quran 50
3 Transliterasi Arab-Latin 35
4 Menerjemahkan ke bahasa Indonesia 25
5 Melengkapi gambar 15
6 Memindahkan data dari office word ke power point 25
7 Membuat program animasi 50
Memaparkan hasil animasi 20
8 Membakar CD/DVD 20
9 Menyimpan file ke hardisk 15
10 Mengeprint (print out) 20
11 Mengkopi file ke flashdisk 15
12 Mematikan dan menutup program 5
Jumlah 300
Nilai : N = Jumlah skor maksimal dikurangi jumlah skor kesalahan
Kecepatan Penyelesaian ................................................ menit ............. detik.
Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat
penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
11
5. Rumpun Kewirausahaan Islami (KI)
Peserta berjumlah 2 orang. Terbagi atas 6 cabang, meliputi 3 cabang untuk 1 putra
(LKI-MIK, LKI-MAK, LKI-BK) dan 3 cabang untuk 1 putri (LKI-MIK, LKI-MAK, LKI-BK).
Peserta membawa bahan mentah makanan/minuman/barang dan perlengkapan yang
diperlukan. Peserta tidak diperbolehkan dibantu oleh siapapun pada saat lomba, dan jika itu
dilakukan maka tidak mendapatkan penilaian atau diskualifikasi. Peserta dilarang membawa
makanan/minuman/barang jadi. Peserta tidak membawa/membuat asesoris pendukung
karena tidak mempengaruhi penilaian. Penilaian fokus pada hasil makanan, minuman dan
barang yang dibuat pada saat lomba. Meja disiapkan panitia.
5.1. Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Makanan Atraktif dan Kreatif (LKI-MAK)
Ketentuan menyiapkan bahan (materi), karya dibuat dari awal, proses dan hasil di
tempat perlombaan. Materi makanan hasil atraksi dan kreasi atau modefikasi, dengan bahan
baku dari ketela (ketela pohon dan atau ketela rambat).
Alat memasak makanan berupa tungku (arang, sekam, grajen, batubara); kompor
minyak tanah/listrik, (tidak boleh kompor gas atas pertimbangan keamanan); panci dan
sejenisnya. Paparan hasil produksi maksimal 5 menit per-orang bergantian. Waktu 60 menit.
Ketentuan dan kriteria penilaian meliputi manajemen, produksi, dan marketing.
Manajemen memiliki bobot nilai 20 %, produksi memiliki bobot nilai 50 %, dan marketing
memiliki bobot nilai 30 %, atau berbanding 2: 5: 3.
Penilaian Manajemen meliputi: Administrasi, inovasi, dan keuangan. Penilaian
dilakukan saat paparan dan tanya jawab. Skor terendah 0, skor tertinggi 20.
Rentang Penilaian
Manajemen
Aspek yang Dinilai
Nomor
Administrasi Inovasi Keuangan Jumlah
Peserta
05 05 0 10 0 20

Penilaian Produksi meliputi: pengolahan (kehalalan, kebersihan, kemampuan),


karakter (rasa, kekhasan, kerumitan), dan tampilan (performance, termasuk kebersihan).
Skor terendah 0, skor tertinggi 50.
Rentang Penilaian
Produksi
Aspek yang Dinilai
Nomor
Pengolahan Karakter Tampilan Jumlah
Peserta
0 20 0 15 0 15 0 50

Marketing (Pemasaran, penjualan) meliputi: ketangguhan (kepercayaan diri), servis


(pelayanan), dan promosi. Penilaian dilakukan saat paparan dan tanya jawab. Skor terendah
0, skor tertinggi 30. Total = 20 + 50 + 30 = 100.
Rentang Penilaian
Marketing
Aspek yang Dinilai
Nomor
Ketangguhan Servis Promosi Jumlah
Peserta
07 08 0 15 0 30

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
12
Rentang Nilai Akhir
NILAI AKHIR LOMBA KEWIRAUSAHAAN ISLAMI
MAKANAN ATRAKTIF DAN KREATIF
NILAI AKHIR
NOMOR
Manajemen Produksi Marketing Jumlah
PESERTA
0 20 0 50 0 30 0 100

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat


penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.

5.2. Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Minuman Inovatif dan Kreatif (LKI-MIK)
Ketentuan menyiapkan bahan (materi), karya dibuat dari awal, proses dan hasil di
tempat perlombaan. Waktu disediakan 60 menit (1 jam). Materi merupakan minuman hasil
inovasi dan kreasi atau modefikasi, dengan bahan baku dari apotek hidup (misalnya jahe,
kencur, kunyit, kayu secang, temu lawak, asem, serai, salam, dan sejenisnya).
Alat memasak minuman berupa tungku (arang, sekam, grajen, batubara); kompor
minyak tanah/listrik, tidak boleh kompor gas atas pertimbangan keamanan; panci dan
sejenisnya. Paparan hasil produksi maksimal 5 menit per-orang bergantian.
Ketentuan dan kriteria penilaian meliputi manajemen, produksi, dan marketing.
Manajemen memiliki bobot nilai 20 %, produksi memiliki bobot nilai 50 %, dan marketing
memiliki bobot nilai 30 %, atau berbanding 2: 5: 3.
Penilaian Manajemen meliputi: Administrasi, inovasi, dan keuangan. Penilaian
dilakukan saat paparan dan tanya jawab. Skor terendah 0, skor tertinggi 20.

Rentang Penilaian
Manajemen
Aspek yang Dinilai
Nomor
Administrasi Inovasi Keuangan Jumlah
Peserta
05 05 0 10 0 20

Penilaian Produksi meliputi: pengolahan (kehalalan, kebersihan, kemampuan),


karakter (rasa, kekhasan, kerumitan), dan tampilan (performance, termasuk kebersihan).
Skor terendah 0, skor tertinggi 50.

Rentang Penilaian
Produksi
Aspek yang Dinilai
Nomor
Pengolahan Karakter Tampilan Jumlah
Peserta
0 20 0 15 0 15 0 50

Marketing (Pemasaran, penjualan) meliputi: ketangguhan (kepercayaan diri), servis


(pelayanan), dan promosi. Penilaian dilakukan saat paparan dan tanya jawab. Skor terendah
0, skor tertinggi 30. Total = 20 + 50 + 30 = 100.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
13
Rentang Penilaian
Marketing
Aspek yang Dinilai
Nomor
Ketangguhan Servis Promosi Jumlah
Peserta
07 08 0 15 0 30

Rentang Nilai Akhir


NILAI AKHIR LOMBA KEWIRAUSAHAAN ISLAMI
MINUMAN INOVATIF DAN KREATIF
NILAI AKHIR
NOMOR
Manajemen Produksi Marketing Jumlah
PESERTA
0 20 0 50 0 30 0 100

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat


penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
5.3. Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Barang Kreatif (LKI-BK)
Ketentuan menyiapkan bahan (materi), karya dibuat dari awal, proses dan hasil di
tempat perlombaan. Waktu disediakan 120 menit (2 jam). Materi barang hasil kreasi atau
modefikasi berbahan baku dari bekas.
Alat membuat barang berupa pisau, gergaji, paku, kertas, dan lain-lain sesuai
kebutuhan. Paparan hasil produksi maksimal 5 menit per-orang bergantian.
Ketentuan dan kriteria penilaian meliputi manajemen, produksi, dan marketing.
Manajemen memiliki bobot nilai 20 %, produksi memiliki bobot nilai 50 %, dan marketing
memiliki bobot nilai 30 %, atau berbanding 2: 5: 3.
Penilaian Manajemen meliputi : Administrasi, inovasi, dan keuangan. Penilaian
dilakukan saat paparan dan tanya jawab. Skor terendah 0, skor tertinggi 20.
Rentang Penilaian
Manajemen
Aspek yang Dinilai
Nomor
Administrasi Inovasi Keuangan Jumlah
Peserta
05 05 0 10 0 20

Penilaian Produksi meliputi: pengolahan (kehalalan, kebersihan, kemampuan),


karakter (rasa, kekhasan, kerumitan), dan tampilan (performance, termasuk kebersihan).
Skor terendah 0, skor tertinggi 50.
Rentang Penilaian
Produksi
Aspek yang Dinilai
Nomor
Pengolahan Karakter Tampilan Jumlah
Peserta
0 20 0 15 0 15 0 50

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
14
Marketing (Pemasaran, penjualan) meliputi: ketangguhan (kepercayaan diri), servis
(pelayanan), dan promosi. Penilaian dilakukan saat paparan dan tanya jawab. Skor terendah
0, skor tertinggi 30. Total = 20 + 50 + 30 = 100.
Rentang Penilaian
Marketing
Aspek yang Dinilai
Nomor
Ketangguhan Servis Promosi Jumlah
Peserta
07 08 0 15 0 30

Rentang Nilai Akhir


NILAI AKHIR LOMBA KEWIRAUSAHAAN ISLAMI
BARANG KREATIF
NILAI AKHIR
NOMOR
Manajemen Produksi Marketing Jumlah
PESERTA
0 20 0 50 0 30 0 100

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1,2 dan 3 mendapat
penghargaan peraih nilai LKI-MIK tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara
1. Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2,
3 tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.

B2. Bidang Seni Islami


Bidang seni Islami berjumlah 25 orang, dengan 6 rumpun meliputi 23 cabang diikuti
7 peserta putra dan 7 peserta putri serta 9 peserta putra/putri dengan perincian berikut.

1. Rumpun Al-Quran bil-Lisan (QURLIS)


Peserta berjumlah 4 orang. Terbagi atas 4 cabang meliputi 2 cabang untuk 2 putra (1 orang
LSHQ dan 1 orang LSTQ) dan 2 cabang untuk 2 putri (1 orang LSHQ dan 1 orang LSTQ).

1.1. Cabang Lomba Seni Hifzil Quran (LSHQ)


Ketentuan menghafalkan surah atau ayat Al-Quran sejumlah materi lomba.
Penampilan diawali dengan salam, membaca taawuz dan basmalah, hafalan surah-surah
Al-Quran; diakhiri bacaan tasdiqah. Lafal hafalan dengan qiraah (bacaan) tartil yang
disukai dengan memperhatikan tajwid dan fasahah. Waktu maksimal 10 menit.
Materi lomba menghafal Al-Quran surah-surah pendek pilihan sejumlah 11 surah, yakni surah
Al-Alaq ayat 1-5, Al-Qadar ayat 1-5, Al-Asr ayat 1-3; Al-Fil ayat 1-5, Al-Maun ayat 1-7, Al-Kausar ayat
1-3; Al-Kafirun ayat 1-6, Al-Lahab ayat 1-5; Al-Ikhlas ayat 1-4; AlFalaq ayat 1-5; An-Nas ayat 1-6.
Penilaian meliputi hafalan, tajwid, fasahah, dan adab. Rambu-rambu penilaian
hafalan surah pilihan sesuai ketentuan; diawali dengan taawuz dan basmalah serta diakhiri
dengan tasdiqah. Mengawali dan mengakhiri penampilan dengan mengucapkan salam;
penilaian dimulai dari persiapan, proses, dan akhir. Hafalan memiliki bobot nilai 33 %,
Tajwid bobot nilai 33 %, Fasahah bobot nilai 33 %, dan adab 1 %.
Penilaian hafalan dititikberatkan pada kebenaran hafalan. Penilaian tajwid dan
fasahah sesuai kaidah-kaidah tajwid, fasahah, dan tamamul qiraah (kesempurnaan bacaan).
Penilaian adab ketika melaksanakan hafalan. Penilaian dilakukan dengan mencatat
kesalahan yang dilakukan peserta dengan skor terendah 1. Nilai diberikan berdasarkan
jumlah skor maksimal dikurangi jumlah skor kesalahan. Jumlah skor maksimal 620.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
15
Lembar Penilaian Seni Hifzil Quran
Unsur Hafalan, Tajwid, dan Skor Mak Pencatatan Skor Jumlah
N0 Nilai
Fasahah yang Dinilai simal Kesalahan Kesalahan
1 Surah Al-Alaq ayat 1-5 50
2 Surah Al-Qadar ayat 1-5 67
3 Surah Al-Asr ayat 1-3 42
4 Surah Al-Fil ayat 1-5 65
5 Surah Al-Maun 1-7 77
6 Surah Al-Kausar ayat 1-3 29
7 Surah Al-Kafirun ayat 1-6 63
8 Surah Al-Lahab ayat 1-5 57
9 Surah Al-Ikhlas ayat 1-4 33
10 Surah Al-Falaq ayat 1-5 53
11 Surah An-Nas 49
Taawuz, Basmalah, Tasdiqah 32
JUMLAH 617
Unsur Adab yang dinilai
Adab ketika hafalan 3
TOTAL 620
Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1,2 dan 3 mendapat penghargaan
peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1. Peringkat tertinggi 2 juara 2. Peringkat tertinggi 3
juara 3. Juara 1, 2, 3 diperhitungkan meraih Juara Umum.
1.2. Cabang Lomba Seni Tilawatil-Quran (LSTQ)
Ketentuan penampilan diawali salam, membaca taawuz dan basmalah. Surah dan ayat Al-Quran
yang dibaca adalah Tilawah dengan 5 Maqra. Ayat yang dibaca adalah 1) dimulai dari Surah Al-Baqarah ayat 1.
2)dimulai dari surah Al-Baqarah ayat 21. 3)dimulai dari surah Al-Baqarah ayat 183. 4)Mulai dari surah Ali Imran
ayat 144. 5) dimulai dari surah Al-Isra ayat 1. Dari 5 maqra tersebut dipilih salah satu melalui undian pada saat
ceking akhir.Diakhiri bacaan tasdiqah.
Surah dan ayat yang ditilawahkan harus memperhatikan lagu dan suara, fasahah dan adab, dan tajwid.
Waktu maksimal 7 menit. Rambu-rambu/kriteria penilaian meliputi: lagu dan suara, fasahah dan adab, tajwid.
Kesalahan dalam penilaian Tajwid, penilaian Fasahah dan Adab ada dua, yakni: Kesalahan Jali & Khafi.
Kesalahan Jali adalah kesalahan dalam pengucapan yang dapat merusak makna dan merusak ketentuan qiraat
atau bacaan yang sah. Disebut salah jali karena kesalahan itu diketahui ulama-ulama qiraat maupun bukan ulama
qiraat. Kesalahan Khafi, adalah kesalahan dalam pengucapan sehingga merusak ketentuan qiraat yang sah tapi
tidak merubah makna. Disebut salah khafi karena kesalahan itu hanya diketahuiulama qiraatatauahlul adasaja.
Penilaian dimulai dari persiapan, proses, dan akhir. Kriteria penilaian:
1) Tajwid memiliki bobot nilai 35 %. Jenis yang dinilai meliputi : Makharijul huruf, sifatul huruf,
ahkamul huruf, ahkamul mad wal qasr. Nilai maksimal 35.
Rentang Penilaian
Salah Jali Salah Khafi Jml Pengu- Nilai Ket
No Jenis yang dinilai
Brp kali Jml Brp kali Jml rangan Akhir
1 Makharijul huruf x2= x1=
2 Sifatul huruf x2= x1=
3 Ahkamul huruf x2= x1=
4 Ahkamul mad wal qasr x2= x1=
Nilai maksimal = 35

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
16
2) Fasahah dan Adab memiliki bobot nilai 30 %. Jenis yang dinilai meliputi :
Ahkamul Waqf wal ibtida, Muraatul huruf wal harakat, muraatul kalimat wal ayat, adabut
tilawah. Nilai maksimal 30.
Rentang Penilaian
Salah Jali Salah Khafi Jml Ket
No Jenis yang dinilai Brp Jml Brp Jml Pengu- Nilai
kali kali rangan Akhir
1 Ahkamul Waqf wal ibtida x2= x1=
2 Muraatul huruf wal harakat x2=
3 Muraatul Kalimat wal ayat x2=
4 Adabut Tilawah x1=
Nilai maksimal = 30 Jml= Jml =

3) Suara dan Lagu memiliki bobot nilai 35 %. Suara, aspek yang dinilai:
Kejernihan/kebeningan, kehalusan, kenyaringan,keutuhan, dan pengaturan nafas. Nilai
masing-masing maksimal 3, minimal 1. Lagu, aspek yang dinilai: Lagu pertama dan
penutup, peralihan keutuhan tempo, irama dan gaya, variasi. Nilai masing-masing maksimal
5, minimal 1.
Rentang Penilaian
Nilai Pengurangan Jum- Pero- Catat-
No Jenis yang dinilai Mak- Min Nilai lah lehan an
simal imal
I SUARA
1 Kejernihan/kebeningan 3 1
2 Kehalusan 3 1
3 kenyaringan 3 1
4 Keutuhan 3 1
5 pengaturan nafas 3 1
II LAGU
1 Lagu pertama dan penutup 3 1
2 Peralihan keutuhan tempo 3 1
3 Irama dan gaya 3 1
4 Variasi 3 1
Nilai maksimal = 35 35 9

Rentang Nilai Akhir


NILAI AKHIR LOMBA SENI TILAWATIL-QURAN
NILAI AKHIR
NOMOR
Tajwid Fasahah dan Adab Lagu dan Suara Jumlah
PESERTA
35 30 35 100

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1,2 dan 3 mendapat
penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
17
2. Rumpun Al-Quran bil Qalam (QURQAL)
Peserta berjumlah 4 orang. Terbagi atas 4 cabang, meliputi 2 cabang untuk 2 putra (1
orang LOSKHAQ dan 1 orang LOSKAQ) dan 2 cabang untuk 2 putri ((1 orang LOSKHAQ
dan 1 orang LOSKAQ).
2.1. Cabang Lomba Seni Khat Al-Quran (LOSKHAQ)
Ketentuan penulisan seni khat diawali tulisan taawu dan basmallah, menulis surah
Al-Falaq ayat 1, 2, 3, 4, 5 dengan benar dan indah, diakhiri tulisan tasdiqah. Ditulis dengan
khat naskhi (tulis indah sederhana/biasa). Menulis indah terjemah surah Al-Falaq berbahasa
Indonesia dengan tulisan huruf Arab Pegon (Arab Jawi, Arab Melayu, Arab Indonesia),
menulis indah terjemah surah Al-Falaq berbahasa Jawa dengan tulisan huruf Arab Pegon
(Arab Jawi), dan menulis indah terjemah surah Al-Falaq berbahasa Inggris dengan tulisan
huruf Latin tegak bersambung.
Ukuran kertas untuk khat adalah plano (43x61 cm) atau 4 folio atau 2x dobel folio.
Kertas disediakan Panitia. Waktu maksimal 120 menit (2 jam).
Materi penilaian berupa tulisan Taawuz dan Basmalah, tulisan surah Al-Falaq ayat 1,
2, 3, 4 dan 5, dan tulisan Tasdiqah. Tulisan terjemah berbahasa Indonesia, tulisan terjemah
berbahasa Jawa, tulisan terjemah berbahasa Inggris.
Ketentuan dan Kriteria penilaian meliputi: 1) Kaidah penulisan (kebenaran huruf,
cara penulisan huruf, keserasian huruf), skor terendah 0, skor tertinggi 30.
Rentang Penilaian
KAIDAH PENULISAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Kebenaran Cara Keserasian Jumlah
Peserta huruf Penulisan huruf
0 15 08 07 0 30

2) Keindahan tulisan (kualitas tulisan, ekspresi/penjiwaan tulisan, komposisi


(gabungan antara hasil coretan tinta dengan keindahan tulisan), skor terendah 0, skor
tertinggi 40.
Rentang Penilaian
KEINDAHAN TULISAN
Aspek yang Dinilai
Nomor
Kualitas Ekspresi Komposisi Jumlah
Peserta
0 15 0 15 0 10 0 40

3) Performance (tampilan) yakni keserasian dan komposisi, skor terendah 0, skor


tertinggi 30. Kaidah penulisan memiliki bobot nilai 30 %, keindahan tulisan memiliki bobot
nilai 40 %, dan performance (tampilan) memiliki bobot nilai 30 %.
Rentang Penilaian
PERFORMANCE/TAMPILAN
Aspek yang Dinilai
Nomor
Komposisi Keserasian Jumlah
Peserta
0 15 0 15 0 30

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
18
Rentang Nilai Akhir
NILAI AKHIR LOMBA SENI KHAT AL-QURAN
NILAI AKHIR
NOMOR Kaidah Keindahan
Tampilan Jumlah
PESERTA Penulisan Tulisan
0 30 0 40 0 30 0 100

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat


penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
2.2. Cabang Lomba Seni Kaligrafi Al-Quran (LOSKAQ)
Ketentuan dibebaskan menulis surah/ayat/potongan ayat Al-Quran atau Al-Hadis, sesuai pilihan
dengan menuliskan sumber rujukan. Jenis dan bentuk hiasan (back ground) tulisan bersifat bebas. Dibuat pada
media dan alat yang dipilih. Media berupa kain kanvas, tripleks, atau kulit dengan ukuran 40 x 60 cm, dan alat
tulis sesuai pilihan. Disiapkan pigura ukuran 40 x 60 cm untuk mempigura hasil karyanya. Tidak membawa
contoh tulisan kaligrafi atau sket (blat) untukmembuat hiasan dalam kaligrafi.Waktu 300 menit (5 jam).
Materi lomba seni kaligrafiAl-Qurandapat dipilih salah satu daritulisan surah Al-Quran,atauayat Al-
Quran, atau potongan dari ayat Al-Quran, atau Hadis Rasulullah, dan atau potongan Hadis Rasulullah. Tulisan
Al-Quran/Hadis terpilihitu wajib dilengkapisumber rujukan (misalnya Q.S ... ayat .... atau H.R ... ).
Kriteria penilaian: 1) Kaidah Penulisan, berupa kebenaran huruf, cara penulisan
huruf, keserasian huruf. Skor terendah 0, skor tertinggi 40, bobot nilai 40 %.
Rentang Penilaian
KAIDAH PENULISAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Kebenaran Cara Keserasian Jumlah
Peserta huruf Penulisan huruf
0 20 0 10 0 10 0 40

2) Keindahan tulisan, berupa kualitas tulisan, ekspresi (penjiwaan) tulisan,


komposisi (gabungan antara hasil coretan tinta dengan keindahan tulisan). Skor terendah 0,
skor tertinggi 40, bobot nilai 40 %.
Rentang Penilaian
KEINDAHAN TULISAN
Aspek yang Dinilai
Nomor
Kualitas Ekspresi Komposisi Jumlah
Peserta
0 15 0 15 0 10 0 40

3) Performance (Tampilan), berupa keserasian dan komposisi. Skor terendah 0, skor


tertinggi 20, bobot nilai 20 %. Perbandingan 4: 4: 2.
Rentang Penilaian
PERFORMANCE/TAMPILAN
Aspek yang Dinilai
Nomor
Komposisi Keserasian Jumlah
Peserta
0 10 0 10 0 20

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
19
Rentang Nilai Akhir
NILAI AKHIR LOMBA SENI KALIGRAFI AL-QURAN
NILAI AKHIR
NOMOR Kaidah Keindahan
Tampilan Jumlah
PESERTA Penulisan Tulisan
0 40 0 40 0 20 0 100

Hasil Seni Kaligrafi Al-Quran yang dinilai dibuat di tempat perlombaan dipigura
untuk dipajang, merupakan portofolio untuk dipamerkan.
Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat
penghargaan peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
3. Rumpun Khitabah
Peserta berjumlah 2 orang. Terbagi atas 4 cabang, meliputi 2 cabang untuk 1 putra
(LOCITKHI dan LOSKHI) dan 2 cabang untuk 1 putri (LOCITKHI dan LOSKHI).
Tema/judul lomba cipta teks khitabah (LOCITKHI) dan lomba seni khitabah (LOSKHI)
dipilih sesuai hasil undi saat ceking akhir. Tema/judul lomba: Al-yadul Ulya minal Yadis-
Sufla (Tangan di atas Lebih Baik daripada Tangan Di Bawah), Qul Khairan Au Liyasmut
(Berkata yang Baik atau Diam), Yassiru wala tuassiru (Permudahlah dan jangan dipersulit),
Fastabiqul Khairat (Berlomba dalam Kebaikan), Inna Maal -Usri Yusran (Sungguh Beserta
Kesulitan Ada Kemudahan), Humazatil Lumazah (Pengumpat dan Pencela), Yukaibu Bid-Din
(Mendustakan Agama), Man Jadda Wa Jada (Siapa Bersungguh-sungguh, Dia Akan Sukses),
Ukhuwah Islamiyyah (Persaudaraan Dalam Islam), Birrul Walidain (Berbakti Kepada Kedua
Orang Tua), Hubbul Watani minal Iman ( Cinta Tanah Air Bagian Dari Iman), Assalatu
Imadud Din (Salat Tiang Agama), Waladun Salih (Anak Yang Salih), Talabul Ilmi (Mencari
Ilmu), Akhlaqul Karimah (Karakter Yang Mulia), Uswatun Hasanah (Teladan Yang Baik).
3.1. Cabang Lomba Cipta Teks Khitabah (LOCITKHI)
Ketentuan peserta wajib menuliskan hasil karyanya sesuai tema/judul hasil undian
saat ceking akhir pada kertas yang disediakan panitia. Panjang naskah teks khitabah
maksimal satu halaman folio, dibuat rangkap 2, satu untuk peserta (kopian) sebagai bahan
dalam penyajian lomba Seni Khitabah, dan satunya (naskah asli) diserahkan yuri untuk
penilaian. Peserta yang berbuat curang dengan mengambil kembali hasil yang dibuat dalam
lomba, dan menyalahi ketentuan yang ada, dinyatakan gugur. Waktu 120 menit (2 jam).
Sebelum dituangkan dalam kertas lomba yang diberikan panitia, peserta diberi
kertas tambahan untuk konsep. Langkah-langkah yang perlu disiapkan peserta sebelum
menulis teks khitabah, antara lain berupa: Merumuskan topik/judul, mengumpulkan bahan-
bahan yang diperlukan, menyusun kerangka, mengembangkan kerangka menjadi teks,
latihan membacakan teks, mengadakan pengeditan/perbaikan teks (jika diperlukan).
Materi lomba cipta teks khitabah dapat memilih salah satu dari tema/judul sebagaimana
tersebut di atas. Materi lomba dibuat dengan kerangka pembukaan, isi, dan penutup.
1) Pembukaan, berisi: Salam, mengucapkan assalamu alikum warahmatullahi wa
barakatuh). Syukur, mengucapkan hamdalah, misalnya alhamdulillahi rabbil-alamin. Salawat
Nabi, mengucapkan salawat nabi, misalnya Allahumma salli ala (sayyidina) muhammadin wa
ala ali (sayyidina) muhammad. Sapaan, mengucapkan syukur kepada Allah, mendoakan kepada
Nabi Muhammad Saw, memberikan penghormatan kepada guru, dewan yuri, pengunjung, dan
lain-lain. Sitir Ayat/Al-Hadis, dengan membacakan ayat Al-Quran atau Al-Hadis yang terkait
topik. Sajian awal, mengungkapkan pengertian, tujuan, dan manfaat sesuai topik.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
20
2) Isi. Isi khitabah berisi sesuatu yang hendak disampaikan terkait topik, antara lain
berupa: Mengungkapkan salah satu ayat Al-Quran atau Hadis Rasulullah Saw yang relevan,
dengan menyebutkan sumbernya. Mengungkapkan pendapat ulama atau ilmuwan yang
relevan, dengan menyebutkan sumbernya. Mengungkapkan pendapat guru pembimbingnya
saat ini, yang relevan. Mengungkapkan dengan bahasa Arab, Inggris, dan Jawa yang relevan,
masing-masing satu kalimat. Mengungkapkan pendapat pribadi terutama yang terkait
dengan hal-hal berikut: Memaparkan ketimpangan atau kritikan tentang kondisi saat ini
dengan santun. Memaparkan solusi perubahan atau perbaikan untuk masa mendatang, yang
didukung referensi dari Al-Quran/Al-Hadis/pendapat ulama/ilmuwan, antara lain:
Sikap/perilaku yang perlu dipedomani, langkah-langkah yang perlu dilakukan, hal-hal yang
perlu dihindari. Memaparkan harapan/ajakan/himbauan kepada orang lain, yang relevan.
3) Penutup. Berisi kata-kata untuk menutup atau mengakhiri khitabah, sedikitnya
berupa kata-kata mutiara/pantun/syair, permintaan maaf, mengucapkan terima kasih,
membaca doa, dan mengucapkan salam.
Rambu-rambu penilaian: Hasil lomba cipta teks khitabah yang dinilai adalah karya
terpilih dari peserta sesuai dengan tema/judul. Teks khitabah disusun dengan sistematis,
susunan bahasa yang benar, dan berisi hal-hal yang sesuai dengan tema terpilih. Secara garis
besar, kerangka teks khitabah terdiri dari: Pembukaan, Isi, dan Penutup.
Aspek materi dan kriteria penilaian terdiri dari: 1) Sistematika, berupa keruntutan,
kelengkapan, keluasan/kedalaman, skor terendah 0, skor tertinggi 30, bobot nilai 30 %.
Rentang Penilaian
SISTEMATIKA PENULISAN
Aspek yang Dinilai
Nomor
Keruntutan Kelengkapan Keluasan/kedalaman Jumlah
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

2) Bahasa, berupa penyajian, kebenaran, ketepatan, skor terendah 0, skor tertinggi


30, bobot nilai 30 %.
Rentang Penilaian
BAHASA
Aspek yang Dinilai
Nomor
Penyajian Kebenaran Ketepatan Jumlah
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

3) Isi, berupa pendahuluan, inti, penutup. Skor terendah 0, skor tertinggi 40, bobot
nilai 40 %. Perbandingan 3: 3: 4.
Rentang Penilaian
ISI
Aspek yang Dinilai
Nomor
Pendahuluan Inti Penutup Jumlah
Peserta
0 10 0 20 0 10 0 40

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
21
Rentang Nilai Akhir
NILAI AKHIR LOMBA CIPTA TEKS KHITABAH
NILAI AKHIR
NOMOR
Sistematika Bahasa Isi Jumlah
PESERTA
0 30 0 30 0 40 0 100

Penampilan dan hasil penilaian/kejuaraan peringkat tertinggi 1,2 dan 3 penghargaan


peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1, tertinggi 2 juara 2, tertinggi 3
juara 3. Juara 1, 2, 3 diperhitungkan meraih Juara Umum.
3.2. Cabang Lomba Seni Khitabah (LOSKHI)
Ketentuan, peserta wajib menyerahkan kembali naskah tertulis hasil lomba cipta teks
khitabah (sebelumnya boleh dibawa) kepada Yuri sebelum tampil, ditandatangani yang
bersangkutan dan diketahui guru pembimbingnya. Peserta berhak mengulang penampilan
atas permintaan Dewan Yuri. Peserta berbuat curang mengambil kembali hasil lomba,
setelah berakhirnya penilaian ini dinyatakan gugur. Waktu maksimal 7 menit.
Materi lomba seni khitabah sesuai tema/judul hasil lomba cipta teks khitabah
sebelumnya. Rambu-rambu penilaian: Diawali dan diakhiri dengan salam, menggunakan
bahasa Indonesia yang baik dan benar. Mengembangkan berbahasa Jawa, Arab, Inggris
meskipun beberapa kalimat. Mengutip ayat Al-Quran atau Al-Hadis minimal 1 buah.
Kriteria penilaian: 1) Vokal, berupa kualitas suara, intonasi (lagu kalimat), artikulasi
(pengucapan, makharijul huruf), ekspresi (mimik muka, penjiwaan lagu), skor terendah 0,
skor tertinggi 40, bobot nilai 40 %.
Rentang Nilai
VOKAL
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Kualitas Suara Intonasi Artikulasi Ekspresi
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 10 0 40

2) Penyajian, berupa materi yang disajikan, harmonisasi (keselarasan antara teks tertulis
dan materi penampilan), improvisasi (penyajian vokal dan gerakan sesaat yang tak terduga tetapi
mendukung penampilan keseluruhan), skor terendah 0, skor tertinggi 30, bobot nilai 30 %.
Rentang Nilai
PENYAJIAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Materi Harmonisasi Improvisasi
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

3) Penampilan, berupa bloking (penguasaan panggung) dan setting (penataan


panggung, termasuk tata lampu, dekorasi dan lain-lain); komposisi (gabungan antara materi
dengan vokal); gesture (ragam gerak); ekspresi (penjiwaan penampilan), skor terendah 0,
skor tertinggi 30, bobot nilai 30 %. Perbandingan 4 : 3 : 3.
Rentang Nilai
PENAMPILAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Bloking dan Setting Komposisi Gesture Ekspresi
Peserta
0 10 08 07 05 0 30

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
22
Rentang Nilai Akhir
NILAI AKHIR LOMBA SENI KHITABAH
NILAI AKHIR
NOMOR
Vokal Penyajian Penampilan Jumlah
PESERTA
0 40 0 30 0 -30 0 100

Penampilan dan hasil penilaian/kejuaraan peringkat tertinggi 1,2 dan 3 penghargaan


peraih nilai tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1, tertinggi 2 juara 2, tertinggi 3
juara 3. Juara 1, 2, 3 diperhitungkan meraih Juara Umum.

4. Rumpun Seni Musik Islami (SEMIS)


Peserta berjumlah 11 orang. Terbagi atas 4 cabang meliputi: 2 cabang untuk 9
putra/putri (LOSIMURKAS dan LOSIMURMOS), 1 cabang untuk 1 putra (LOSVOR) , 1
cabang untuk 1 putri (LOSVOR). Peserta bebas mengaransir irama musik/lagu selama tidak
menghilangkan karakternya.
Batas waktu penyajian maksimal 15 menit, dengan perincian untuk persiapan awal
dan akhir maksimal 5 menit, dan penyajian irama musik dan vokal maksimal 10 menit.
Ketentuan khusus, bahwa peserta cabang lomba seni irama musik rebana klasik dan
modern hanya berhak mendapatkan satu kejuaraan tertinggi dari dua cabang tersebut.
Ketentuan ini tidak berlaku untuk cabang vokal rebana putra, cabang vokal rebana putri,
dan cabang rebana group. Artinya suatu group rebana memungkinkan meraih juara vokal
putra, juara vokal putri, juara rebana group, dan juara seni irama musik klasik atau modern.
Materi lomba seni irama musik klasik spesifik, seni rebana group, dan vokal rebana
(klasik) dengan memilih salah satu judul berikut. Kisah Sang Rasul ciptaan Habib Syech
Abdul Qadir As-Segaf, Salawat Badar ciptaan NN, Ya Nabi Salam aransir Drs. Muttaqin,
Lir-ilir ciptaan Sunan Kalijogo, Gundul-gundul Pacul ciptaan Sunan Kalijogo, Cublak
Suweng ciptaan NN, Talaal Badru ciptaan NN.
Materi lomba seni irama musik modern spesifik, seni rebana group, dan vokal
rebana (modern) dengan memilih salah satu judul berikut. Demi Masa ciptaan Raihan,
Masitoh ciptaan Slamet Haryadi, Al-Quran ciptaan Drs. Moh. Muttaqin, Wudu ciptaan
Bimbo, Ulul Azmi ciptaan Slamet Haryadi, Keramat ciptaan Rhoma Irama, Rindu
Muhammadku ciptaan Hadad Alwi.

4.1. Cabang Lomba Seni Irama Musik Rebana Klasik Spesifik (LOSIMURKAS)
Ketentuan, peserta berjumlah 9 orang putra/putri. Peserta bebas mengaransir irama
musik selama tidak menghilangkan karakter musik. Seni irama musik rebana klasik spesifik
dibawakan bersamaan seni vokal rebana klasik putra dan putri.
Materi lomba seni irama musik klasik spesifik dengan jenis dan alat musik Rebana,
misalnya : Genjring, Gendong, Ketipung/ketiplak, Kenting, Kentang, Tamborin. Atau Sofran
I, Sofran II, Sofran III, Selo, Selingan, Tenor, Selingan Tenor, Bas I, Markis I, Markis II.
Sembilan orang masing-masing menabuh alat musik rebana klasik. Materi lomba
melantunkan irama musik klasik spesifik sebagaimana judul tersebut di atas.
Penilaian: Aransemen (gubahan musik dan vokal), harmonisasi (keselarasan
aransemen musik, vokal dan gerakan), improvisasi (penyajian musik, vokal, gerakan sesaat
yang tak terduga tetapi mendukung penampilan keseluruhan), penampilan berupa bloking
(penguasaan panggung) dan setting (penataan panggung, termasuk tata lampu, dekorasi dan
lain-lain), komposisi (gabungan antara musik dengan vokal), gesture (ragam gerak), ekspresi
(penjiwaan lagu).
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
23
Rambu-rambu penilaian: Membawakan satu lagu berirama musik rebana klasik,
menggunakan alat musik Rebana murni. Kriteria penilaian: Penilaian diutamakan dari
kreativitas peserta, meliputi kreativitas aransemen (misalnya : berbeda dengan aransemen
lagu yang telah ada) dan alat musik (misalnya : mengombinasikan dengan alat musik
tradisional / alternatif dari yang telah ada), serta kreativitas penampilan (meliputi ragam
gerak, bloking, serta tata busana).
Penilaian Irama musik dari lagu yang dibawakan, terdiri dari: 1) Aransemen, adalah
gubahan musik dan vokal, skor terendah 0, skor tertinggi 30. 2) Harmonisasi, merupakan
keselarasan aransemen musik, vokal dan gerakan, skor terendah 0, skor tertinggi 25. 3)
Improvisasi, adalah penyajian musik, vokal, gerakan sesaat yang tak terduga tetapi
mendukung penampilan keseluruhan, skor terendah 0, skor tertinggi 20. 4) Penampilan,
meliputi bloking (penguasaan panggung) dan setting ( penataan panggung, termasuk tata
lampu, dekorasi dan lain-lain), komposisi (gabungan antara musik dengan vokal), gesture
(ragam gerak), ekspresi (penjiwaan lagu), aransemen (gubahan musik dan vokal),
harmonisasi (keselarasan aransemen musik, vokal dan gerakan), improvisasi (penyajian
musik, vokal, gerakan sesaat yang tak terduga tetapi mendukung penampilan keseluruhan),
skor terendah 0, skor tertinggi 25. Skor terendah 0, skor tertinggi 100.
Rentang Nilai
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Nilai Lagu Aransemen Harmonisasi Improvisasi Penampilan
Peserta
0 30 0 25 0 20 0 25 0 100

Penampilan penilaian: Tahap awal, proses, dan akhir menyajikan irama musik
rebana klasik. Penilaian baru dimulai setelah peserta memberi tanda/aba/salam. Penilaian
dilakukan selama peserta menyajikan irama musik dari lagu rebana klasik. Hasil penilaian
(kejuaraan): Peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan peraih nilai lomba seni
irama musik rebana klasik spesifik tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara
1. Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2,
3 tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
4.2. Cabang Lomba Seni Irama Musik Rebana Modern Spesifik (LOSIMURMOS)
Ketentuan, peserta berjumlah 9 orang putra/putri. Seni irama musik rebana modern
spesifik dibawakan bersamaan dengan seni vokal rebana modern putra dan putri.
Menggunakan alat musik rebana klasik minimal 3 buah. Dapat ditambah dengan perkusi
(alat musik yang dipukul) misalnya gamelan, bedug, dram, kenthongan, kulintang, atau alat-
alat musik lainnya hasil kreasi peserta. Dapat ditambah dengan alat musik akustik yang
bernada, misalnya biola, akordion, seruling, pianika, gitar, dan piano. Dapat ditambah
dengan alat musik elektrik, misalnya organ.
Materi lomba melantunkan irama musik rebana modern spesifik. Materi dimaksud
dengan memilih salah satu judul sebagaimana tersebut di atas.
Ketentuan penilaian: Aransemen (gubahan musik, vokal), harmonisasi (keselarasan
aransemen musik, vokal dan gerakan), improvisasi (penyajian musik, vokal, gerakan sesaat tak
terduga mendukung penampilan keseluruhan), penampilan berupa bloking (penguasaan
panggung), setting (penataan panggung, termasuk tata lampu, dekorasi dan lain-lain), komposisi
(gabungan antara musik dengan vokal), gesture (ragam gerak), ekspresi (penjiwaan lagu).
Rambu-rambu penilaian: Membawakan satu lagu berirama musik rebana modern,
minimal menggunakan alat musik rebana 3 buah dan ditambah alat-alat musik lainnya.
Kriteria penilaian: Penilaian diutamakan dari kreativitas peserta, meliputi kreatifitas
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
24
aransemen (misalnya : berbeda dengan aransemen lagu yang telah ada) dan alat musik
(misalnya : mengkombinasikan dengan alat musik tradisional / alternatif dari yang telah
ada), serta kreatifitas penampilan (meliputi ragam gerak, bloking, serta tata busana).
Penilaian Irama musik dari lagu yang dibawakan, terdiri dari: 1) Aransemen, adalah
gubahan musik dan vokal, skor terendah 0, skor tertinggi 30. 2) Harmonisasi, merupakan
keselarasan aransemen musik, vokal dan gerakan, skor terendah 0, skor tertinggi 25. 3)
Improvisasi, adalah penyajian musik, vokal, gerakan sesaat yang tak terduga tetapi
mendukung penampilan keseluruhan, skor terendah 0, skor tertinggi 20. 4) Penampilan,
meliputi bloking (penguasaan panggung) dan setting ( penataan panggung, termasuk tata
lampu, dekorasi dan lain-lain), komposisi (gabungan antara musik dengan vokal), gesture
(ragam gerak), ekspresi (penjiwaan lagu), aransemen (gubahan musik dan vokal),
harmonisasi (keselarasan aransemen musik, vokal dan gerakan), improvisasi (penyajian
musik, vokal, gerakan sesaat yang tak terduga tetapi mendukung penampilan keseluruhan),
skor terendah 0, skor tertinggi 25. Total skor terendah 0, skor tertinggi 100.
Rentang Nilai
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Nilai Lagu Aransemen Harmonisasi Improvisasi Penampilan
Peserta
0 30 0 25 0 20 0 25 0 100

Penampilan penilaian: Tahap awal, proses, dan akhir menyajikan irama musik
rebana modern. Penilaian dimulai setelah peserta memberi tanda/aba/salam. Penilaian
selama peserta menyajikan irama musik dari lagu rebana klasik. Hasil penilaian (kejuaraan):
Peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan peraih nilai lomba seni irama musik
rebana modern tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1, tertinggi 2 juara 2, tertinggi
3 juara 3. Juara 1, 2, 3 diperhitungkan meraih Juara Umum.

4.3. Cabang Lomba Seni Vokal Rebana (LOSVOR)


Ketentuan, peserta berjumlah 2 orang meliputi 1 putra sebagai vokalis putra dan 1
putri sebagai vokalis putri. Selain 2 orang vokalis tersebut tidak dinilai.
Materi lomba melantunkan 1 syair lagu rebana klasik dan 1 syair lagu rebana
modern. Masing-masing dengan memilih salah satu judul sebagaimana tersebut di atas.
Satu buah lagu rebana klasik pilihan dan satu buah lagu rebana modern pilihan
dibawakan solo dan koor bersama peserta lomba vokal rebana 1 putra dan 1 putri, diiringi irama
musik dari 9 peserta lomba seni irama musik rebana klasik spesifik dan rebana modern spesifik.
Ketentuan penilaian: Kualitas suara, intonasi ( lagu kalimat dalam syair ), artikulasi ( pengucapan,
makharijul huruf ), ekspresi ( mimik muka, penjiwaan lagu ), penampilan berupa bloking (penguasaan
panggung) dan setting (penataan panggung, termasuk tata lampu, dekorasi dan lain-lain), komposisi
(gabungan antara musik dengan vokal), gesture (ragam gerak), dan ekspresi (penjiwaan lagu).
Rambu-rambu penilaian: Membawakan satu lagu rebana klasik dan satu lagu rebana modern
diiringi alat musik rebana murni dan rebana modern. Kriteria penilaian: Secara keseluruhan penilaian
diutamakan berasal dari kreatifitas peserta, meliputi kreatifitas vokal (misalnya : menggunakan penampilan
suara 1, suara 2, dsb) dan kreatifitas penampilan (meliputi ragam gerak, bloking, serta tata busana).
Penilaian Seni Vokal dari lagu yang dibawakan, terdiri dari 1) kualitas suara, skor terendah 0, skor
tertinggi 30. 2) intonasi (lagu kalimat dalam syair), skor terendah 0, skor tertinggi 20. 3) artikulasi (pengucapan,
makharijul huruf), skor terendah 0, skor tertinggi 20. 4) ekspresi (mimik muka, penjiwaan lagu), skor terendah
0, skor tertinggi 15. 5) penampilan, berupa bloking (penguasaan panggung) dan setting (penataan panggung,

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
25
termasuk tata lampu, dekorasi dan lain-lain), komposisi (gabungan antara musik dengan vokal), gesture
(ragam gerak), skor terendah 0, skor tertinggi 15. Total skor terendah 0, skor tertinggi 100.
Rentang Nilai
Aspek yang Dinilai
Nomor Nilai Kualitas Intonasi Artikulasi Ekspresi Penampilan Jumlah
Peserta Lagu Suara
0 30 0 20 0 20 0 15 0 15 0 100

Penampilan penilaian: Tahap awal, proses, dan akhir menyajikan seni vokal dari lagu
rebana klasik dan rebana modern. Penilaian baru dimulai setelah peserta memberi
tanda/aba/salam. Penilaian dilakukan selama peserta menyajikan irama musik dari lagu rebana
klasik dan rebana modern. Hasil penilaian (kejuaraan): Peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat
penghargaan peraih nilai lomba seni vokal rebana klasik/modern tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat
tertinggi 1 mendapat Juara 1. Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3
mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3 tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.

5. Rumpun Cerita Islami (CERIS)


Peserta berjumlah 2 orang. Terbagi atas 4 cabang, meliputi 2 cabang untuk 1 putra
(LOCIKCI dan LOSBI) dan 2 cabang untuk 1 putri (LOCIKCI dan LOSBI).
Tema/judul lomba cipta kreativa cerita Islami (LOCIKCI) dan lomba seni bercerita Islami
(LOSBI) dipilih peserta sesuai hasil undi saat ceking akhir. Tema/judul lomba: Kisah
Keteladanan Nabi Adam as, Kisah Keteladanan Nabi Idris as, Kisah Keteladanan Nabi
Nuh as, Kisah Keteladanan Nabi Hud as, Kisah Keteladanan Nabi Saleh as, Kisah
Keteladanan Nabi Ibrahim as, Kisah Keteladanan Nabi Ismail as, Kisah Keteladanan Nabi
Yusuf as, Kisah Keteladanan Nabi Ayyub as, Kisah Keteladanan Nabi Musa as, Kisah
Keteladanan Nabi Harun as, Kisah Keteladanan Nabi Ilyasa as, Kisah Keteladanan Nabi
Zulkifli as, Kisah Keteladanan Nabi Dawud as, Kisah Keteladanan Nabi Sulaiman as,
Kisah Keteladanan Nabi Ilyas as, Kisah Keteladanan Nabi Yunus as, Kisah Keteladanan
Nabi Zakaria as, Kisah Keteladanan Nabi Yahya as, Kisah Keteladanan Nabi Isa as, Kisah
Keteladanan Nabi Muhammad saw. Waktu maksimal 120 menit (2 jam).

5.1. Cabang Lomba Cipta Kreativa Cerita Islami (LOCIKCI)


Peserta memilih tema/judul lomba sesuai hasil undian saat ceking akhir. Panjang
naskah maksimal satu halaman folio. Naskah dibuat rangkap 2, satu untuk peserta sebagai
bahan dalam penyajian lomba, dan satunya diserahkan yuri untuk penilaian. Peserta yang
berbuat curang dengan mengambil kembali hasil lomba yang dibuat dalam lomba, dan
menyalahi ketentuan yang ada, dinyatakan gugur. Sebelum dituangkan dalam kertas lomba
yang diberikan panitia, peserta diberi kertas tambahan untuk konsep.
Langkah-langkah yang perlu disiapkan peserta sebelum menulis naskah, antara lain
berupa merumuskan topik/judul, mengumpulkan bahan-bahan yang diperlukan, menyusun
kerangka naskah, mengembangkan kerangka menjadi naskah, latihan membacakan naskah
yang dibuat, mengadakan pengeditan/ perbaikan naskah (jika diperlukan).
Ketentuan penilaian: Penilaian lomba meliputi sistematika, bahasa, dan isi.
Sistematika memiliki bahasa memiliki bobot nilai 30 %, dan isi memiliki bobot nilai 40 %,
atau berbanding 3 : 3 : 4. Rambu-rambu penilaian karya terpilih sesuai tema/judul.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
26
Naskah disusun dengan sistematis, susunan bahasa yang benar, dan berisi hal-hal
sesuai tema terpilih. Kerangka naskah terdiri dari: Pembukaan, Isi, dan Penutup. Penilaian
meliputi: Sistematika, Bahasa, dan Isi. Dimulai dari persiapan, proses, dan akhir.
Kriteria penilaian: 1.) Sistematika, berupa keruntutan, kelengkapan, keluasan/
kedalaman. Skor terendah 0, skor tertinggi 30, bobot nilai 30 %.
Rentang Penilaian
SISTEMATIKA PENULISAN
Aspek yang Dinilai
Nomor
Keruntutan Kelengkapan Keluasan/kedalaman Jumlah
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

2) Bahasa, berupa penyajian, kebenaran, ketepatan. Skor terendah 0, skor tertinggi


30, skor terendah 0, skor tertinggi 30.
Rentang Penilaian
BAHASA
Aspek yang Dinilai
Nomor
Penyajian Kebenaran Ketepatan Jumlah
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

3) Isi berupa pendahuluan, inti, penutup. Skor terendah 0, skor tertinggi 40, bobot
nilai 40 %. Perbandingan 3 : 3 : 4.
Rentang Penilaian
ISI
Aspek yang Dinilai
Nomor
Pendahuluan Inti Penutup Jumlah
Peserta
0 10 0 20 0 10 0 40

Rentang Nilai Akhir


NILAI AKHIR LOMBA CIPTA KREATIVA CERITA ISLAMI
NILAI AKHIR
NOMOR
Sistematika Bahasa Isi Jumlah
PESERTA
0 30 0 30 0 40 0 100

Penampilan dan hasil penilaian (kejuaraan) peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat


penghargaan peraih nilai lomba tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 mendapat Juara 1.
Peringkat tertinggi 2 mendapat Juara 2. Peringkat tertinggi 3 mendapat Juara 3. Juara 1, 2, 3
tersebut diperhitungkan untuk meraih Juara Umum.
5.3. Cabang Lomba Seni Bercerita Islami (LOSBI)
Peserta memilih salah satu tema yang dilombakan, panjang naskah maksimal satu
halaman folio. Peserta wajib menyerahkan kembali naskah tertulis hasil lomba cipta teks
khitabah (yang sebelumnya boleh dibawa), kepada Yuri sebelum tampil dengan
ditandatangani yang bersangkutan dan diketahui guru pembimbingnya. Peserta yang
berbuat curang dengan mengambil kembali hasil lomba, setelah berakhirnya penilaian ini
dinyatakan gugur. Waktu maksimal 7 menit.
Materi seni bercerita terkait hasil lomba cipta cerita sebelumnya. Tema seni bercerita
dengan memilih tema yang telah dipilih ketika lomba seni cipta cerita Islami. Yakni Kisah
Keteladanan Nabi Adam as, Kisah Keteladanan Nabi Nuh as, Kisah Keteladanan Nabi Hud
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
27
as, Kisah Keteladanan Nabi Saleh as, Kisah Keteladanan Nabi Ibrahim as, Kisah Keteladanan
Nabi Ismail as, Kisah Keteladanan Nabi Yusuf as, Kisah Keteladanan Nabi Ayyub as, Kisah
Keteladanan Nabi Musa as, Kisah Keteladanan Nabi Harun as Kisah Keteladanan Nabi
Zulkifli as, Kisah Keteladanan Nabi Isa as, Kisah Keteladanan Nabi Muhammad saw.
Rambu-rambu penilaian: Hasil seni bercerita Islami yang dinilai adalah karya terpilih dari peserta
yang sesuai dengan tema/judulpada lomba cipta kreativa cerita Islami.
Naskah disusun dengan sistematis, susunan bahasa yang benar, dan berisi hal-hal yang sesuai
dengan tema terpilih. Secara garis besar, kerangka naskah terdiri dari: Pembukaan, Isi, dan Penutup. Penilaian
meliputi: Sistematika, Bahasa, dan Isi. Dimulai sejak persiapan, proses, dan akhir.
Kriteria penilaian: 1) Vokal, berupa kualitas suara, intonasi (lagu kalimat), artikulasi (pengucapan,
makharijul huruf), ekspresi (mimik muka, penjiwaan lagu). Skor terendah 0, skor tertinggi 40, bobot nilai 40 %.
Rentang Nilai
VOKAL
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Kualitas Suara Intonasi Artikulasi Ekspresi
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 10 0 40

2) Penyajian, berupa materi yang disajikan, harmonisasi (keselarasan antara teks


tertulis dan materi penampilan), improvisasi (penyajian vokal dan gerakan sesaat tak
terduga tetapi mendukung penampilan keseluruhan). Skor terendah 0, skor tertinggi 30,
bobot nilai 30 %.
Rentang Nilai
PENYAJIAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Materi Harmonisasi Improvisasi
Peserta
0 10 0 10 0 10 0 30

3) Penampilan, berupa bloking (penguasaan panggung) & setting (penataan


panggung, termasuk tata lampu, dekorasi dan lain-lain); komposisi (gabungan antara materi
dan vokal); gesture (ragam gerak); ekspresi (penjiwaan penampilan). Skor terendah 0, skor
tertinggi 30, bobot nilai 30 %. Perbandingan 3 : 3 : 4.

Rentang Nilai
PENAMPILAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Bloking dan Setting Komposisi Gesture Ekspresi
Peserta
0 10 08 07 05 0 30

Rentang Nilai Akhir


NILAI AKHIR LOMBA SENI BERCERITA ISLAMI
NILAI AKHIR
NOMOR
Vokal Penyajian Penampilan Jumlah
PESERTA
0 40 0 30 0 -30 0 100

Penampilan dan hasil penilaian/kejuaraan: Peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 mendapat penghargaan


peraih nilai lomba tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1. Peringkat tertinggi 2 juara 2. Peringkat
tertinggi 3juara 3. Juara 1, 2, 3diperhitungkan meraih Juara Umum.
Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
28
6. Rumpun Macapat Islami (MACIS)
Terbagi atas 2 cabang meliputi 1 cabang untuk 1 putra (LOSMI) dan 1 cabang untuk 1 putri (LOSMI).
Waktu maksimal 7 menit untuk membawakan sekar wajib dan sekar pilihan.
6.1. Cabang Lomba SeniMacapatIslami (LOSMI)
Peserta putra menampilkan 1 buah sekar wajib putra dan 1 sekar pilihan putra/putri. Peserta putri
menampilkan 1 buah sekar wajib putridan 1 sekar pilihan putra/putri.
Penilaian meliputi: Dasar suara (laras), teknik (leres), rasa (penjiwaan), dan penampilan. Dasar suara
memiliki bobot nilai 30 %, teknik memiliki bobot nilai 40 %, rasa memiliki bobot nilai 20 % dan penampilan
memiliki bobot nilai 10 %, atau berbanding 3 : 4 : 2 : 1. Rambu-rambu penilaian: Diawali dan diakhiri dengan
salam.Waktu penilaian maksimal 7 menit.Aspek yang dinilai berupa dasar suara, teknik, rasa, dan penampilan.
Materi lomba sekar wajib putra yakni Dhandhanggula Penganten Anyar, Laras
Pelog Pathet Nem. Teks sekar macapat wajib putra diambil dari terjemahan Al-Quran surah
Al-Fatihah ayat 1 7 buah karya Achmad Djuwahir Anomwidjaya, 2003:2.
Materi lomba sekar wajib putri yakni Dhandhanggula Panglipur (Turulare), Laras
Pelog Pathet Nem. Teks sekar macapat wajib putri diambil dari terjemahan Al-Quran surah
Al-Asr ayat 13 buah karya Achmad Djuwahir Anomwidjaya, 2003:30-31.
Materi lomba sekar pilihan putra/putri adalah: 1) Kinanthi Buminatan Cengkok Lagu
Mataram Laras Slendro Pathet Sanga, teks sekar macapat diambil dari terjemah Al-Quran surah
An-Naba ayat 3940 buah karya Achmad Djuwahir Anomwidjaya, 2003:107. 2) Kinanthi
Wantah Laras Slendro Pathet Sanga, teks sekar macapat diambil dari terjemahan Al-Quran surah
An-Nas ayat 1-6 buah karya Achmad Djuwahir Anomwidjaya, 2003:4.
Kriteria penilaian: 1) Dasar Suara (laras), berupa kualitas suara dan ketepatan.
Kualitas suara termasuk di dalamnya adalah kejernihan suara, warna suara atau timbre
suara, yang diharapkan dapat dengan tepat membaca titi laras slendro maupun pelog yang
terdapat dalam tembang. Skor terendah 0, skor tertinggi 30.

Rentang Nilai
VOKAL
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Kualitas Suara Ketepatan
Peserta
0 20 0 10 0 30

2) Teknik (leres), berupa teknik dalam mengatur cepat lambat tempo penyajian, teknik dalam
pembacaan teks/cakepan/ syair (kebenaran dan kejelasan dalam pengucapan serta mengetahui peluluhan
tembung-tembungnya), dan teknik dalam memilih dan menggunakan gregel. Gregel dalam istilah karawitan
adalah variasi pengembangan melodi vokal (sindenan dan gerongan) yang lebih spesifik. Skor terendah 0, skor
tertinggi 40.
Rentang Nilai
TEKNIK
Aspek yang Dinilai
Nomor Tempo Kebenaran Gregel Jumlah
Peserta Penyajian Pengucapan
0 15 0 15 0 10 0 40

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
29
3) Rasa (Penjiwaan), berupa penjiwaan/ penghayatan materi lagu. Penjiwaan yang
dimaksud adalah penjiwaan saat membawakan tembang, yang berbeda dengan penjiwaan
ketika menyanyi. Skor terendah 0, skor tertinggi 20.
Rentang Nilai
RASA (PENJIWAAN)
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Peserta Penjiwaan Materi Perubahan Penjiwaan
0 15 05 0 20

4) Penampilan, berupa pakaian dan sikap ketika membawakan sekar. Skor terendah
0, skor tertinggi 10.
Rentang Nilai
PENAMPILAN
Aspek yang Dinilai
Nomor Jumlah
Peserta Adab Berpakaian Sikap
05 05 0 10

Rentang Nilai Akhir


NILAI AKHIR LOMBA SENI MACAPAT ISLAMI WAJIB
NILAI AKHIR
NOMOR
Dasar Suara Teknik Rasa Penampilan Jumlah
PESERTA
0 30 0 40 0 20 0 -10 0 100

Penampilan penilaian: Tahap awal, proses, dan akhir untuk memilih peringkat
tertinggi 1, 2, 3. Hasil penilaian (kejuaraan): Peringkat tertinggi 1, 2 dan 3 penghargaan
peraih nilai lomba tertinggi 1, 2 dan 3. Peringkat tertinggi 1 juara 1, tertinggi 2 juara 2,
tertinggi 3 juara 3. Juara 1, 2, 3 diperhitungkan meraih Juara Umum.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
30
BAB III
PENUTUP

REKAP JUMLAH PESERTA, RUMPUN, CABANG DAN JUARA LOMBA MAPSI SD KE-20 TAHUN 2017

JUMLAH
NO BIDANG, RUMPUN, CABANG PESER- CA- JUARA
TA BANG
I Bidang Lomba Mata Pelajaran (11 anak, 5 rumpun, 19 cabang lomba)
A Rumpun Pengetahuan dan Keterampilan Agama Islam (PATRAIS) 6 cabang 2 6
1 Cabang Lomba Pengetahuan Pendidikan Agama Islam (LP PAI) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Pengetahuan Pendidikan Agama Islam (LP PAI) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Pengetahuan Baca Tulis Al-Quran ( LP BTQ) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Pengetahuan Baca Tulis Al-Quran ( LP BTQ) Putri, 1, 2, 3
5 Cabang Lomba Keterampilan Gerakan Bacaan Salat Fardu dan Tartil Al-Quran (LK GEBSATA) Putra, 1, 2, 3
6 Cabang Lomba Keterampilan Gerakan Bacaan Salat Fardu dan Tartil Al-Quran (LK GEBSATA) Putri. 1, 2, 3
B Rumpun Azan dan Iqamah (AZIQ) 1 cabang 1 1
1 Cabang Lomba Azan dan Iqamah (LAZIQ) Putra. 1, 2, 3
C Rumpun Cerdas dan Ilmiah Islami (CERILIS) 4 cabang 4 4
1 Cabang Lomba Cerdas Cermat Terpadu PAI dan Umum ( LCCT - PAISUM) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Cerdas Cermat Terpadu PAI dan Umum ( LCCT - PAISUM) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Karya Tulis Islami (LKTI) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Karya Tulis Islami (LKTI) Putri. 1, 2, 3
D Rumpun Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (TIKI) 2 cabang 2 2
1 Cabang Lomba Keterampilan Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (LK-TIKI) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Keterampilan Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (LK-TIKI) Putri. 1, 2, 3
E Rumpun Kewirausahaan Islami (KI) 6 cabang 2 6
Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Makanan Atraktif dan Kreatif (LKI-MAK)
1 1, 2, 3
Putra,
2 Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Makanan Atraktif dan Kreatif (LKI-MAK) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Minuman Inovatif dan Kreatif (LKI-MIK) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Minuman Inovatif dan Kreatif (LKI-MIK) Putri, 1, 2, 3
5 Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Barang Kreatif (LKI-BK) Putra, 1, 2, 3
6 Cabang Lomba Kewirausahaan Islami Barang Kreatif (LKI-BK) Putri. 1, 2, 3
II Bidang Lomba Seni Islami (25 anak, 6 rumpun, 23 cabang)
A Rumpun Al-Quran bil-Lisan (QURLIS) 4 cabang 4 4
1 Cabang Lomba Seni Hifzil Quran (LSHQ) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Seni Hifzil Quran (LSHQ) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Seni Tilawatil-Quran (LSTQ) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Seni Tilawatil-Quran (LSTQ) Putri. 1, 2, 3
B Rumpun Al-Quran bil-Qalam (QURQAL) 4 cabang 4 4
1 Cabang Lomba Seni Khat Al-Quran (LOSKHAQ) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Seni Khat Al-Quran (LOSKHAQ) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Seni Kaligrafi Al-Quran (LOSKAQ) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Seni Kaligrafi Al-Quran (LOSKAQ) Putri. 1, 2, 3

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
31
C Rumpun Khitabah 4 cabang 2 4
1 Cabang Lomba Cipta Teks Khitabah (LOCITKHI) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Cipta Teks Khitabah (LOCITKHI) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Seni Khitabah (LOSKHI) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Seni Khitabah (LOSKHI) Putri. 1, 2, 3
D Rumpun Seni Musik Islami (SEMIS) 5 cabang 11 4
1 Cabang Lomba Seni Irama Musik Rebana Klasik Spesifik (LOSIMURKAS) 9 Putra/Putri, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Seni Irama Musik Rebana Modern Spesifik (LOSIMURMOS) 9 Putra/Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Seni Vokal Rebana (LOSVOR) 1 putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Seni Vokal Rebana (LOSVOR) 1 putri. 1, 2, 4
E Rumpun Cerita Islami (CERIS) 4 cabang 2 4
1 Cabang Lomba Cipta Kreativa Cerita Islami (LOCIKCI) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Cipta Kreativa Cerita Islami (LOCIKCI) Putri, 1, 2, 3
3 Cabang Lomba Seni Bercerita Islami (LOSBI) Putra, 1, 2, 3
4 Cabang Lomba Seni Bercerita Islami (LOSBI) Putri. 1, 2, 3
F Rumpun Macapat Islami (MACIS) 2 cabang 2 2
1 Cabang Lomba Seni Macapat Islami (LOSMI) Putra, 1, 2, 3
2 Cabang Lomba Seni Macapat Islami (LOSMI) Putri. 1, 2, 3
41, 41,
JUMLAH 36 41
41

REKAP JUMLAH PESERTA, OFFICIAL, KETUA KAFILAH TIAP KABUPATEN/KOTA SE JAWA TENGAH

JUMLAH
NO RUMPUN LOMBA KETUA
PESERTA OFFICIAL
KAFILAH
Pengetahuan dan Keterampilan Agama Islam (PATRAIS) 6
1 2 1
cabang
2 Azan dan Iqamah (AZIQ) 1 cabang 1 1
3 Cerdas dan Ilmiah Islami (CERILIS) 4 cabang 4 1

Teknologi Informasi dan Komunikasi Islami (TIKI) 2


4 2 1
cabang

5 Kewirausahaan Islami (KI) 6 cabang 2 1


6 Al-Quran bil-Lisan (QURLIS) 4 cabang 4 1
7 Al-Quran bil-Qalam (QURQAL) 4 cabang 4 1
8 Khitabah 4 cabang 2 1
9 Seni Musik Islami (SEMIS) 5 cabang 11 1
10 Cerita Islami (CERIS) 4 cabang 2 1
11 Macapat Islami (MACIS) 2 cabang 2 1
JUMLAH 36 11 1
TOTAL SE JAWA TENGAH ( 35 KAB/KOTA) 1.260 385 35

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
32
Penjelasan lebih terperinci tertuang dalam Peraturan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah
No. 01 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan dan Kejuaraan Lomba MAPSI Ke-20 Tahun
2017 Tingkat Provinsi Jawa Tengah; dan Keputusan KKG-PAI Provinsi Jawa Tengah No.
004 Tahun 2017 tentang Standar Materi dan Standar Penilaian Lomba MAPSI Ke-20 Tahun
2017 Tingkat Provinsi Jawa Tengah.
Semarang, 15 April 2017

PENGURUS KKG-PAI PROVINSI JAWA TENGAH


SELAKU PENYELENGGARA LOMBA MAPSI SD KE- 20 TAHUN 2017
TINGKAT PROVINSI JAWA TENGAH DI KABUPATEN SUKOHARJO

Ketua Sekretaris

Drs. SUYANTO, M.S.I. SUGENG W.H.,S.Pd., M.Pd.I


NIP.19600705 198201 1 022 NIP.19590408 198104 1 001

Catatan : Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke-20 Tahun 2017 tersebut di atas,
telah disesuaikan dengan hasil Temu Teknik pada hari Kamis tanggal 27 Juli 2017
di Aula Kanwil Kemenag Provinsi Jawa Tengah.

Pokok-pokok Ketentuan Lomba MAPSI SD Ke 20 Tahun 2017 Tingkat Provinsi Jawa tengah
33

Anda mungkin juga menyukai