Anda di halaman 1dari 2

PENERIMAAN OBAT DAN BMHP DARI DISTRIBUTOR

No. Dokumen
RUMAH SAKIT UMUM No. Revisi : Halaman : 1dari 4
/RSUD/KEP/ 2014
DAERAH TGK. CHIK
DITIRO SIGLI
Ditetapkan oleh,
PROSEDUR TETAP Tanggal terbit : Direktur Rumah Sakit Umum Daerah
8 Pebruari 2014 Tgk. Chik Ditiro Sigli

(drg. Mohd. Riza Faisal.MARS)


Nip. 19721006 200112 1 003
Merupakan kegiatan penyimpanan perbekalan farmasi didalam ruang
Pengertian
penyimpanan sesuai dengan karakteristik dari masing-masing sediaan obat.
Sebagai acuan langkah dalam penyimpanan perbekalan farmasi
Tujuan
Menerima Obat dan BMHP yang masuk ke Gudang Instalasi Farmasi
Kebijakan

1. Obat dan BMHP yang masuk diserahkan oleh Bendahara Barang untuk
PROSEDUR
diperiksa kebenarannya oleh Tim Pemeriksa Barang
2. Tim Pemeriksa Barang/ dalam hal ini petugas Gudang menerima Obat
dan BMHP meneliti barang yang datang dari distributor satu persatu
3. Dilihat kesesuaian jumlah dan di chek waktu kadaluarsa dan
disesuaikan dengan faktur dari distributor
4. Jika data obat dan BMHP tidak sesuai terhadap jumlah dan waktu
kadaluarsa dengan yang ada di faktur, maka Ka. Gudang akan
memberitahukan kepada Ka. Instalasi Farmasi untuk dapat
mengkonfirmasikannya ke pihak distributor. Begitu juga dengan obat
dan BMHP yang dikirim mendekati masa kadaluarsa.
5. Ka. Instalasi menghubungi pihak distributor untuk dapat dilakukan
perubahan data atau mengganti Faktur yang keliru.
6. Untuk Obat dan BMHP yang dikirim oleh distributor sudah mendekati
masa kadaluarsa, maka Ka. Instalasi Farmasi menghubungi pihak
distributor untuk dapat menarik kembali obat dan BMHP nya dan
digantikan segera sesuai dengan pesanan.
7. Faktur Pengiriman diberikan ke Bendahara Barang untuk dapat di
agendakan.
8. Obat dan BMHP yang sudah di chek kebenarannya, maka data faktur
akan dimasukkan dalam buku Agenda barang masuk oleh Bendahara
Barang untuk dibuat Surat Bukti Barang Keluar (SBBK) ke Gudang
Instalasi Farmasi.
9. Ka. Gudang (Apoteker )menerima SBBK dari petugas Bendahara
Barang untuk dapat dibuat agenda barang masuk dari Bendahara
Barang dan dimasukkan kedalam Form data barang masuk dan keluar
serta Kartu stok masing-masing obat dan BMHP dibantu oleh Tenaga
Teknis Kefarmasian (TTK)/ asisten

Bendahara Barang dan petugas penerimaan barang (gudang Instalasi Farmasi)


Unit Terkait

Anda mungkin juga menyukai