Anda di halaman 1dari 5

DINAS KESEHATAN ANGKATAN UDARA

RSAU dr. M. SALAMUN

KEPUTUSAN KEPALA RUMAH SAKIT dr. M. SALAMUN


Nomor Kep / / VII / 2014

Tentang

KOORDINASI DAN TRANSFER INFORMASI

KEPALA RSAU dr. M. SALAMUN

Menimbang: Bahwa dalam rangka menjaga kelancaran pelayanan kesehatan bagi


masyarakat umum di RSAU dr. M. Salamun, perlu dikeluarkan Keputusan
tentang Jenis-jenis Pelayanan dan Jadwal Pemeriksaannya.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia nomor 23 Tahun 1992 tentang


Kesehatan.

2. Undang-undang Republik Indonesia nomor 29 tahun 2004 tentang


Praktik Kedokteran.

3. Undang-undang Republik Indonesia nomor 44 tahun 2009 tentang


Rumahsakit.

4. Undang-undang Republik Indonesia nomor 24 tahun 2011 tentang


Badan.PenyelenggaraJaminanSosial

5. Keputusan Kepala Staf TNI Angkatan Udaranomor Kep/21-


PKS/VII/2013 tanggal 29Juli 2013 tentang Pemberhentian dari dan
Pengangkatan dalam Jabatan di Lingkungan TNI Angkatan Udara.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. SPO Koordinasidan Transfer Informasiuntukmendukung Program


KeselamatanPasienRumahSakit.

2. Keputusaniniberlakusejaktanggalditetapkan.
2

Dengan Catatan :

Apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam keputusan ini,


akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.

Salinan Keputusan ini disampaikan kepada :

1. Koorpokli
2. SPI
3. Para Ketua Komite (Medis, Akreditasi, Kinerja Pelayanan, dan Mutu).
4. Para Ketua Panitia (Diklat, P2K3, dan PPI).
5. Para Kepala Klinik.
6. Para Kepala Instalasi.
7. Ka. Watum, Ka. Dukkes, Ka. Penunjangan, Ka. Kesprev.

Ditetapkan di Bandung
Pada tanggal Juni 2014

Kepala RSAU dr. M. Salamun,

dr. Didik Kestito, Sp.BU.


Kolonel Kes NRP512677
DINAS KESEHATAN ANGKATAN UDARA Lamp.1Kep Ka. RSAU dr. M. Salamun
RSAU dr. M. SALAMUN Nomor Kep / / VI / 2014
Tanggal Juni 2014

STRUKTUR ORGANISASI
POJKA MANAJEMEN KOMUNIKASI DAN INFORMASI
RSAU dr. M. SALAMUN

KA RSAU

KETUA

SEKRETARIS

ANGGOTA

Kepala RSAU dr. M. Salamun,

dr. Didik Kestito, Sp.BU


Kolonel Kes NRP512677
DINAS KESEHATAN ANGKATAN UDARA Lamp.1Kep Ka. RSAU dr. M. Salamun
RSAU dr. M. SALAMUN Nomor Kep / / VI / 2014
Tanggal Juni 2014

URAIAN TUGAS POKJA MANAJEMEN KOMUNIKASI DAN INFORMASI


RSAU dr. M. SALAMUN

1. Ketua

a. Menetapkan komunitas dan populasi pasien Rumah Sakit.


b. Merencanakan komunikasi berkelanjutan dengan kelompok kunci (tokoh
masyarakat, tokoh agama dan kasatker)
c. Melakukan perencanaan komunikasi dan informasi dengan individu atau
pihak ketiga baik secara langsung atau media publik.
d. Menetapkan program kerja strategi komunikasi dan implementasi kepada
populasi rumah sakit
e. Menyiapkan informasi tentang mutu pelayanan rumah sakit

2. Sekretaris

a. Membantu ketua dalam perencanaan komunikasi berkelanjutan kepada


kelompok kunci, individu, pihak ketiga, baik secara langsung atau media publik.
b. Mengumpulkan bahan komunikasi dan informasi untuk dikompilasi menjadi
materi edukasi.
c. Membantu dalam proses penetapan program kerja strategi komunikasi.

3. Anggota

a. Membantu ketua dan sekretaris dalam pengumpulan data populasi rumah


sakit
b. Membantu ketua dan sekretaris dalam perencanaan komunikasi
berkelanjutan.
c. Melaksanakan komunikasi dan informasi kepada pasien, pengunjung,
keluarga satuan samping dan masyarakat
d. Memelihara peralatan / perlengkapan dan materi edukasi.

Kepala RSAU dr. M. Salamun,

dr. Didik Kestito, Sp.BU


Kolonel Kes NRP512677

Anda mungkin juga menyukai