Anda di halaman 1dari 3

PENYUSUNAN RENCANA KEGIATAN SEKSI

PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT


MENULAR
No. Dokumen : KEPALA
No. Revisi : 0 SEKSI P3M
SOP Tgl. Terbit :B

Halaman : 1 / 3
DINAS KESEHATAN

NANANG RUHYANA
NIP. 19680911 198901 1 002
1. Pengertian Perencanaan adalah suatu proses menentukan apa yang ingin dicapai
di masa yang akan dating serta menetapkan tahapan-tahapan yang
dibutuhkan untuk mencapainya
2. Tujuan Proses pengambilan keputusan sehubungan dengan hasil yang
diinginkan, dengan penggunaan sumber daya dan pembentukan suatu
sistem komunikasi yang memungkinkan pelaporan dan pengendalian
hasil akhir serta perbandingan hasil-hasil tersebut dengan rencana
yang di buat secara efektif dan efisien
3. Kebijakan 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 31 Tahun 31 Tahun 2016
tentang Pedoman Penyusunan APBD
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2016 tentang
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
4. Referensi 1. Rencana Strategis Dinas Kesehatan Tahun 2014-2019
2. SPM Bidang Kesehatan
3. Kebijakan Umum Anggaran
4. Rencana Kerja
5. PPAS
5. Prosedur/Langkah- 1. Kepala Seksi membuat Rencana Kerja sesuai dengan RENSTRA
langkah 2. Identifikasi masalah dan analisis masalah dari :
Laporan-LaporanTahunan Kegiatan di Seksi P3M
Mengawal Perencanaan Tingkat Puskesmasn dalam acara
kegiatan MUSRENBANG Tingkat Kecamatan
Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
Keijakan-Kebijakan dari Kementerian dan Seketor terkait
3. Membuat prioritas masalah utama dengan menggunakan fishborn
4. Membuat prioritas masalah spesifik dengan menggunakan analisis
USG
5. Membuat Rencana Tindak Lanjut
6. MUSRENBANG
7. Membuat Perencanaan Kegiatan yang dituangkan kedalam RKA
8. Membuat Keranga Acuan Kegiatan
PENYUSUNAN RENCANA KEGIATAN SEKSI
PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
MENULAR
No. Dokumen : KEPALA
No. Revisi : 0 SEKSI P3M
SOP Tgl. Terbit :B

Halaman : 2 / 3
6. Diagram Alir

MENYUSUN INDIKATOR DAN TARGET DARI RENSTRA

IDENTIFIKASI MASALAH dari :


1. Laporan Tahunan
2. Musrenbang Kecamatan
3. SPM
4. Kebijakan-Kebijakan

Prioritas Prioritas FISH BORN dan


Masalah Utama Masalah Spesifik USG

BANGGAR KUA PPAS

DRAF RKA dan BANGGAR RKA


KAK

DPA

7. Hal-hal yang perlu


diperhatikan
8. Unit terkait 1. Sub Bagian Perencanaan dan EValuasi
2. TAPD
3. BAPELITBANGDA
PENYUSUNAN RENCANA KEGIATAN SEKSI
PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
MENULAR
No. Dokumen : KEPALA
No. Revisi : 0 SEKSI P3M
SOP Tgl. Terbit :B

Halaman : 3/3
9. Dokumen tekait 1. Laporan Tahunan Kegiatan Seksi P3M
10. Rekaman historis
perubahan No. Yang diubah Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai