Anda di halaman 1dari 1

ANALISA SINTESA TINDAKAN KEPERAWATAN

Initial klien : By. Ny. P.S


Diagnosa medis : NCB SMK spt let- Su
No RM : 3.143.xx.xx

1. Tindakan keperawatan yang dilakukan:


- Memberikan Terapi O2 sebanyak 1 liter via nasal canul
2. Diagnosa keperawatan:
- Pola nafas tidak efektif adalah inspirasi dan atau ekspirasu yang tidak memberi
ventilasi adekuat
3. Prinsip-prinsip tindakan dan rasional:
- Tindakan ini dilakukan untuk memberikan oksigen pada bayi yang kesulitan dalam
bernapas
4. Bahaya-bahaya yang mungkin terjadi akibat tindakan tersebut dan cara
pencegahannya:
- Memberikan terapi oksigen harus diperhatikan sesuai kebutuhan oksigen yang
diperlukan pada bayi
5. Tujuan tindakan tersebut dilakukan:
- Membantu untuk bisa bernafas normal
6. Hasil yang didapat dan maknanya:
- Hasil yang didapat adalah pasien tidak mengalami kesulitan bernapas dan tidak
mengalami sianosis
7. Identifikasi tindakan keperawatan lainnya yang dapat dilakukan untuk mengatasi
masalah/ diagnose tersebut. (mandiri dan kolaborasi):
- Tindakan perawat adalah memperhatikan konsentrasi oksigen dalam tubuh bayi
dan pemberian oksigen tersebut

Anda mungkin juga menyukai