Anda di halaman 1dari 13

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal Juli 2017.

B. Maksud Dan Tujuan :Untuk Melaksanakan Kegiatan Pelayanan AnteNatal/ Pemeriksaan Kehamilan Di
Posyandu di Desa Monggonit.
1. Untuk mengetahui pertumbuhan dan perkembangan janin dalam kandungan.
2. Menyampaikan kepada ibu hamil agar melakukan pemeriksaan selama kehamilan minimal 4x
kunjungan, 1x pada trimester 1, 1x pada trimester ke II, dan 2x pada trimester ke III.
3. Agar ibu dapat menjalani proses kehamilan dan persalinan dengan aman dan selamat.
4. Menurunkan AKI dan AKB.

C. Masalah yang di temukan :


1. Masih kurangnya ibu hamil untuk datang ke Posyandu
2. Masih ada bumil yang belum memahami pentingnya pemeriksaan bumil minimal 4x selama masa
kehamilan (K4), 2x umur kehamilan 7- 9 bulan untuk mengetahui posisi dan jumlah janin dalam
kandungan.
3. Masih kurangnya pemahaman bagi ibu hamil tentang pentingnya makanan yang bergizi selama masa
kehamilan.

D. Saran
Dengan dilaksanakannya kegiatan pelayanan Antenatal/pemeriksaan Ibu hamil di Posyandu diharapkan
ibu rutin memeriksakan diri setiap bulan atau setiap mengalami keluhan dan melahirkan di fasilitas
kesehatan, untuk menurunkan AKI dan AKB.

E. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

NURKHOLIFAH, A. Md. Keb


Nip: 199103272017052002
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal Juli 2017

B. Maksud Dan Tujuan :Untuk Pelaksanaan Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan
Komplikasi ( P4K) di Desa Monggonit.
1. Untuk meningkatkan pengetahuan ibu hamil tentang pentingnya pemeriksaan kehamilan di
posyandu/ poskesdes.
2. Untuk meningkatkan cakupan K1 dan K4.
3. Menyampaikan kepada ibu hamil agar melakukan pemeriksaan selama kehamilan minimal 4x
kunjungan, 1x pada trimester 1, 1x pada trimester ke II, dan 2x pada trimester ke III.
4. Menurunkan AKI dan AKB.

C. Masalah yang ditemukan :


1. Masih adanya bumil pertama (K1) belum pernah memeriksakan diri ke posyandu, poskesdes atau
di fasilitas kesehatan.
2. Masih ada bumil yang belum memahami pentingnya pemeriksaan bumil minimal 4x selama
masa kehamilan (K4), 2x umur kehamilan 7- 9 bulan untuk mengetahui posisi dan jumlah janin
dalam kandungan.
D. Saran
Dengan adanya Program P4k diharapkan agar ibu hamil mengerti dan mau melaksanakan
perencanaan persalinannya d faskes untuk menurunkan AKI dan AKB.

E. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

NURKHOLIFAH, A. Md. Keb


Nip: 199103272017052002
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal Juli 2017.

B. Maksud Dan Tujuan


1. Maksud :Untuk Pelaksanaan Pemantauan Ibu Hamil Resiko Tinggi di Desa Monggonit
2. Tujuan :
- Untuk mengetahui pertumbuhan dan perkembangan janin dalam kandungan.
- Untuk mengetahui aktivitas dan kesehatan ibu selama hamil dan mencegah komplikasi berat
yang akan terjadi.
- Agar ibu dapat menjalani proses kehamilan dan persalinan dengan aman dan selamat.
- Menurunkan AKI dan AKB.
C. Masalah yang ditemukan
1. Masih kurangnya pemahaman bagi ibu hamil tentang pentingnya makanan yang bergizi selama masa
kehamilan.
2. Kurangnya pemahaman bagi ibu hamil tentang pentingnya pemeriksaan kehamilan untuk
mengetahui posisi dan letak janin dalam kandungan.
3. Ibu hamil selalu mengabaikan minum SF dan Calsium Laktat (calak) setiap bulan.
D. Saran
Bila ibu sudah mengetahui masalah resiko kehamilannya, sebaiknya ibu rutin memeriksakan diri setiap
bulan dan melahirkan di fasilitas kesehatan, untuk menurunkan AKI dan AKB.
F. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

NURKHOLIFAH, A. Md. Keb


Nip: 199103272017052002
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal Juli 2017.

B. Maksud Dan Tujuan :Untuk Pelaksanaan Kegiatan Kemitraan Bidan Dan Dukun di Desa Monggonit.
1. Untuk meningkatkan kunjungan K1 dan K4 untuk program KIA.
2. Untuk menjalin kerja sama dan menjaga sosial budaya yang baik dan menguntungkan bagi
masyarakat, khususnya dukun mengantarkan ibu hamil dan melahirkan ke fasilitas kesehatan.
3. Untuk meningkatkan persalinan difaskes dan menurunkan AKI dan AKB.

C. Masalah yang ditemukan :


Masih tingginya sosial budaya dan adat istiadat yang mempengaruhi masyarakat, umumnya ibu
hamil dan ibu melahirkan pada khususnya sehingga dukun harus mengantar ibu hamil dan ibu
melahirkan kefasilitas kesehatan untuk mendapat pelayanan ANC dan persalinan yang aman dan
selamat.

D. Saran
Dengan terlaksananya kemitraan bidan dan dukun, diharapkan agar ibu hamil dan ibu bersalin
dapat diperiksa dan melahirkan di fasilitas kesehatan.

E. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

Mawar. M
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal Juli 2017

B. Maksud Dan Tujuan :Untuk Pelaksanaan Pelayanan Ibu Nifas Termasuk KB di Desa Monggonit.
1. Untuk meningkatkan pencapaian kunjungan bufas termasuk KF1 dan KF Lengkap.
2. Tercapainya pelayanan KB pasca nifas.
3. Mencegah terjadinya komplikasi selama masa nifas, misalnya infeksi dan perdarahan pasca nifas.
4. Menurunkan AKI dan AKB.

C. Masalah yang ditemukan :


1. Masih terdapat bufas yang belum mendapat pelayanan bufas II dan bufas lengkap.
2. Masih adanya bufas yang belum mengikuti program KB.

D. Saran
Diharapkan kepada bufas yang belum mengikuti program KB, agar segera mengikuti program KB
sesuai dengan alkon yang cocok dengan ibu.

E. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

NURKHOLIFAH, A. Md. Keb


Nip: 199103272017052002
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal Juli 2017.

B. Maksud Dan Tujuan :


1. Maksud :
Untuk Pelaksanaan Pemantauan Ibu Nifas Resiko Tinggi di Desa Monggonit.
2. Tujuan :
- Tatalaksana pada bufas sakit atau bufas dengan komplikasi (perdarahan)
- Makan – makanan yang bergizi dan SF.
- Mengukur tanda vital Sign
- Minum 14 gelas sehari pada 6 bulan pertama dan 12 gelas sehari pada 6 bulan kedua.
- Menjaga kebersihan diri termasuk kebersihan daerah kemaluan, untuk mencegah infeksi,
komplikasi nifas dan menurunkan AKI.
C. Masalah yang ditemukan
1. Masih kurangnya pengertian bufas bahwa perdarahan yang terjadi sehabis melahirkan adalah sesuatu
hal yang dianggap biasa.
2. Masih kurangnya pemahaman tentang pentingnya kebersihan diri sendiri bagi ibu sehais melahirkan
(Personal Hygine).
3. Data terlampir.
D. Saran
Setelah memahami pentingnya perawatan diri bagi ibu sehabis melahirkan, diharapkan ibu dapat
merawat diri dan makan – makanan yang bergizi untuk mencegah terjadinya infeksi dan komplikasi
nifas.
E. Penutup
Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

NURKHOLIFAH, A. Md. Keb


Nip: 199103272017052002
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal dan Juli
2017.

B. Maksud Dan Tujuan :Untuk Pelaksanaan Pemeriksaan Neonatus di Desa Monggonit.


1. Untuk meningkatkan pencapaian kunjungan KN1 dan KN Lengkap.
2. Untuk mengetahui sedini mungkin adanya kelainan pada neonatus dan cara penanganannya.
3. Memantau pertumbuhan dan perkembangan pada neonatus setiap hari
4. Menurunkan AKB.

C. Masalah yang ditemukan:


1. Masih adanya ibu-ibu penganut tradisi dan adat istiadat yang tidak bisa dibantah, contoh perawatan
tali pusat, diberi jamu dan daun-daunan.
2. Neonatus biasanya diberi MP-ASI sebelum umur 6 bulan keatas.
3. Masih ada ibu-ibu yang belum memahami pentingnya pemantauan atau perawatan neonatus untuk
mencegah terjadinya infeksi dan AKB.
D. Saran
Dengan diadakannya pemantauan neonatus di desa Kokobuka, diharapkan kepada ibu-ibu yang
mempunyai neonatus sudah mengetahui cara perawatan neonatus agar tidak sakit atau terinfeksi
penyakit.

E. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Boilan, Juli 2017


Yang melaksanakan

NURKHOLIFAH, A. Md. Keb


Nip: 199103272017052002
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS


A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ 15.60 /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal 25 Agustus
2017.
B. Maksud Dan Tujuan
1. Maksud :Untuk Pelaksanaan Pemantauan Neonatus Resiko Tinggi tanggal 25 dan 27 di Desa Air
terang I
2. Tujuan :
- Mencegah AKB dan mengetahui sedini mungkin apakah neonatus tersebut ada perubahan
atau tidak selama dia dilahirkan, contoh:
a. Lahir dengan asfiksia, apakah sudah bernafas normal atau belum,
b. Lahir dengan BBLR 2300 Kg, apakah ada kenaikan BB atau tidak,
c. Lahir dengan ikterus, apakah ada perubahan dan bagaimana keadaan umumnya,
d. Bayi lahir dengan Secsio Sesaria (SC).

Jika setelah pemantauan neonatus dilaksanakan tidak berhasil maka segera rujuk ke Rumah
Sakit Terdekat.

- Untuk mendapat perawatan yang Adekuat.


- Bila sudah ada perubahan nutrisi, pemberian ASI dan perawatan dilanjutkan.
C. Masalah yang di temukan :
1. Ibu melahirkan bayi dengan adanya lilitan tali pusat dileher
2. Partus macet atau partus lama
3. Ibu yang KEK dapat melahirkan bayi dengan BBLR
D. Saran
Diharapkan kepada ibu – ibu yang mempunyai neonatus bermasalah lebih aktif berkonsultasi dengan
petugas kesehatan.
E. Penutup
 Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
 Data dan dokumentasi terlampir

Air Terang I, 25 Agustus 2017


Yang melaksanakan

SITI MAESAROH A.Md.Keb


Nip : 19880618 201705 2001
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

LAPORAN PERJALANAN DINAS

A. Dasar
1. Surat Tugas dengan Nomor:090/ 29.65 /UPTD Puskesmas Boilan/ 2017,Tanggal 11 September
2017.
B. Maksud Dan Tujuan
1. Maksud :Untuk Pelaksanaan Kunjungan Rumah Stimulasi Deteksi Dini Tumbuh Kembang
(SDDTK) di Desa Air Terang I
- Mencegah AKB dan mengetahui sedini mungkin apakah neonatus tersebut ada perubahan atau
tidak selama dia dilahirkan, contoh:
a. Lahir dengan asfiksia, apakah sudah bernafas normal atau belum,
b. Lahir dengan BBLR 2300 Kg, apakah ada kenaikan BB atau tidak,
c. Lahir dengan ikterus, apakah ada perubahan dan bagaimana keadaan umumnya,
d. Bayi lahir dengan Secsio Sesaria (SC).

Jika setelah pemantauan neonatus dilaksanakan tidak berhasil maka segera rujuk ke Rumah
Sakit Terdekat.

- Untuk mendapat perawatan yang Adekuat.


- Bila sudah ada perubahan nutrisi, pemberian ASI dan perawatan dilanjutkan.
C. Masalah yang di temukan :
1. Ibu melahirkan bayi dengan adanya lilitan tali pusat dileher
2. Partus macet atau partus lama
3. Ibu yang KEK dapat melahirkan bayi dengan BBLR
D. Saran
Diharapkan kepada ibu – ibu yang mempunyai neonatus bermasalah lebih aktif berkonsultasi
dengan petugas kesehatan.
E. Penutup
- Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
- Data dan dokumentasi terlampir.

Air Terang I, 11 September 2017


Yang melaksanakan

SITI MAESAROH A.Md.Keb


Nip : 19880618 201705 2001
Nip: -

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN I (PERTAMA)

A. Maksud Dan Tujuan


1. Maksud Perjalanan Dinas : Pemeriksaan ibu hamil ke 1 (Pertama) pada pelaksanaan
kelas ibu hamil Di Desa Monggonit
2. Tujuan :
- Menigkatkan cakupan K1 dan K4 program KIA
- Pemeriksaan kehamilan sebaiknya secepatnya dilakukan, agar ibu, suami dan
keluarga mengetahui secepatnya jika ada masalah yang timbul pada kehamilan.
- Menigkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu tentang kesehatan
BUMIL, BULIN DAN BUFAS dan anggota keluarga.
- Saling tukar pendapat tentang antara BUMIL, BULIN dan BUFAS tentang masalah
kehamilan persalinan dan nifas dimasa lalu.
- Menjaga ibu hamil sehat dan janin tumbuh sehat dan cerdas.
- Menurunkan AKI dan AKB.

B. Masalah yang di temukan


Masih ada ibu yang belum mengerti bahwa pentingya pemeriksaan ibu hamil dan
dilaksanakannya kelas bumil.

C. Saran
- Jika ibu dan keluarga sudah mengerti pentingnya pelaksanaan kelas ibu hamil dan
pemeriksaan bumil, serta ibu sudah terlambat haid agar segera datang ke posyandu / ke
faskes untuk mendapat kesehatan yang baik.
- Setelah ibu mengikuti pertemuan ke I (pertama) kelas ibu hamil, sebaiknya ibu mengisi
soal dan dan jawaban yang benar, bla ibu tidak bisa membaca dan menulis boleh di
wakili oleh keluarga.

D. Penutup
- Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
- Data dan dokumentasi terlampir.

Monggonit, September 2017


Yang melaksanakan

ROSNAWATI R ISMAIL, A. Md. Keb


Nip: -
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN II (KEDUA)

A. Maksud Dan Tujuan


1. Maksud Perjalanan Dinas : Pertemuan ke II (Kedua) Kelas Ibu Hamil, Mengenai
Persalinan dan Nifas di Desa Monggonit.
2. Tujuan :
- Meningkatkan cakupan persalinan nakes di faskes.
- Menjelaskan kepada bumil bahwa persalinan setiap bumil berbeda-beda.
Contoh :
a) Ada bumil yang melahirkan normal (melalui jalan lahir)
b) Ada bumil yang melahirkan di SC
c) Ada bumil melahirkan di induksi.

- Sebaiknya ibu melahirkandi faskes sekaligus ikut program KB pasca salin, untuk
mencegah AKI dan AKB.

B. Masalah yang di temukan


Masih ada ibu yang belum mengerti bahwa pentingya pemeriksaan ibu hamil dan
dilaksanakannya kelas bumil.

C. Saran
- Jika ibu dan keluarga sudah mengerti pentingnya pelaksanaan kelas ibu hamil dan
pemeriksaan bumil, serta ibu sudah terlambat haid agar segera datang ke posyandu / ke
faskes untuk mendapat kesehatan yang baik.
- Setelah ibu mengikuti pertemuan ke I (pertama) kelas ibu hamil, sebaiknya ibu mengisi
soal dan dan jawaban yang benar, bila ibu tidak bisa membaca dan menulis boleh di
wakili oleh keluarga.

D. Penutup
- Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
- Data dan dokumentasi terlampir.

Monggonit, September 2017


Yang melaksanakan

ROSNAWATI R ISMAIL, A. Md. Keb


Nip: -
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN III (KETIGA)

A. Maksud Dan Tujuan


1. Maksud Perjalanan Dinas: Pertemuan Ke III (Ketiga) Kelas Bumil Mengenai Penyakit dan
Komplikasi Kehamilan, Persalinan dan Nifas Di Desa
monggonit.
2. Tujuan :
- Untuk mendeteksi secara dini adanya penyakit atau komplikasi pada masa kehamilan,
persalinan dan nifas agar ibu dan bayi sehat dan selamat,
contoh
- Untuk menurunkan AKI dan AKB
Pencegahan penyakitMenigkatkan cakupan K1 dan K4 program KIA
- Pemeriksaan kehamilan sebaiknya secepatnya dilakukan, agar ibu, suami dan
keluarga mengetahui secepatnya jika ada masalah yang timbul pada kehamilan.
- Menigkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu tentang kesehatan
BUMIL, BULIN DAN BUFAS dan anggota keluarga.
- Saling tukar pendapat tentang antara BUMIL, BULIN dan BUFAS tentang masalah
kehamilan persalinan dan nifas dimasa lalu.
- Menjaga ibu hamil sehat dan janin tumbuh sehat dan cerdas.
- Menurunkan AKI dan AKB.

B. Masalah yang di temukan


Masih ada ibu yang belum mengerti bahwa pentingya pemeriksaan ibu hamil dan
dilaksanakannya kelas bumil.

C. Saran
- Jika ibu dan keluarga sudah mengerti pentingnya pelaksanaan kelas ibu hamil dan
pemeriksaan bumil, serta ibu sudah terlambat haid agar segera datang ke posyandu / ke
faskes untuk mendapat kesehatan yang baik.
- Setelah ibu mengikuti pertemuan ke I (pertama) kelas ibu hamil, sebaiknya ibu mengisi
soal dan dan jawaban yang benar, bla ibu tidak bisa membaca dan menulis boleh di
wakili oleh keluarga.

D. Penutup
- Demikian Laporan Perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya
- Data dan dokumentasi terlampir.

Monggonit, September 2017


Yang melaksanakan
ROSNAWATI R ISMAIL, A. Md. Keb
Nip: -

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BUOL


DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS BOILAN KECAMATAN TILOAN
Jl. Kesehatan NO.139 Desa Boilan Kecamatan Tiloan Kode Pos : 94563

KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN IV (Ke Empat)

A. Maksud Dan Tujuan


1. Maksud perjalanan dinas : perawatan bayi baru lahir pertemuan ke IV ( Empat ) kelas ibu hamil di
desa monggonit.
2. Tujuan :
a. Segera bayi baru lahir mendapat perawatan yang tepat,karena banyak perubahan fisiologis yang
terjadi pada bayi.
b. Dimana bayi mengalami dari ruang hangat didalam rahim kedunia luar rahim yang dingin.
c. Mencega terjadinnya hipotermi, segera diberikan injeksi vit K, Hb 0 dan IMD.
d. Mengetahui sedini mungkin bila ada kelainan pada bayi.
e. Mencegah komplikasi yang akan terjadi pada bayi.
f. Agar bayi tumbuh dan berkembang dengan sehat dan cerdas.
g. Bawa segerah ke posyandu untuk mendapat pelayanan kesehatan
h. Untuk menurunkan AKB.

B. Masalah Yang Ditemukan


1. Masih ada ibu yang memandikan bayinya sebelum pukul 07.00 atau sebelum matahari terbit,
sehinggah bayi biasanya kedinginan.
2. Masih ada ibu yang menaruh ramuan – ramuan di tali pusat bayi, karena ibu belum paham pentang
perawatan bayinya.

C. Saran
1. Jika sudah memahami dan mengerti cara merawat bayi, sebaiknya ibu dapat melaksanakan apa yang
disampaikan oleh petugas kesehatan.
2. Jangan memberikan MP-ASI sebelum bayi berumur 6 bulan.
3. Bawah bayi kepasilitas kesehatan posyandu untuk mendapat pelayanan kesehatan.
4. Setelah ibu mengikuti pertemuan kelas ibu ke IV (Empat) sebaiknya ibu mengisi soal dan jawaban
yang benar, jika tau menulis dan membaca, jika tidak, boleh diwakili oleh keluarga.

D. Penutup
1. Demikian laporan perjalanan dinas ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinnya.
2. Data dan dokumentasi terlampir.

Monggonit, September 2017


Yang melaksanakan

ROSNAWATI R ISMAIL, A. Md. Keb


Nip: -

Anda mungkin juga menyukai