Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : WAHYU RAMADHAN, ST


No Identitas : 6112010504910006
Bertindak untuk dan atas nama : CV. DW KREASI KONSULTAN
Jabatan : Direktur
Alamat : Jl. H.M Suwignyo Gg. Kurnia 6 No. 7 Pontianak
Email : dwkreasi.konsultan@gmail.com
Telp/fax : 085252305801/082350689261

Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya sanggup menyediakan fasilitas atau peralatan
atau perlengkapan pendukung dalam melaksanakan Pekerjaan Jasa Konsultansi Supervisi
Pembangunan Jalan Daerah Perbatasan Kabupaten Sintang, Kabupaten Nunukan,
Kabupaten Bengkayang dan Kabupaten Mahakam Ulu serta melampirkan Daftar Fasilitas
atau peralatan atau perlengkapan pendukungbeserta Kantor Operasional dan fasilitas pendukung
perkantoran lainnya. Adapun daftar fasilitas tersebut adalah sebagai berikut :

1. Komputer PC = 2 Unit
2. Printer Epson L1300 = 1 Unit
3. Printer Canon = 2 Unit
4. Laptop Asus = 2 Unit
5. GPS Garmin = 1 Buah
6. Drone Mavic Pro = 1 Unit
7. Wifi Alcatel-Lucent = 1 Buah

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat dengan sebenaranya dan dapat dipergunakan dengan
sebaik mungkin.
Pontianak, 27 Februari 2018
CV. DW KREASI KONSULTAN

WAHYU RAMADHAN, ST
Direktur

Anda mungkin juga menyukai