Anda di halaman 1dari 3

ULANGAN HARIAN IV LAJU REAKSI

TAHUN PELAJARAN 2015/2016


Nama : ...........................................
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Program : XI/IPA Kelas :............................................
Hari/Tanggal :4
Waktu : 90 menit

No Soal Jawaban
1 A. Berapa gram massa kristal KOH murni
yang diperlukan untuk membuat 250 mL
larutan KOH 0,4 M (Mr KOH = 56)

B. Hitunglah kemolaran asam nitrat pekat


63 % dengan massa jenis 1,3 kg L-1 (Mr
HNO3 = 63)

C. Berapkah volume air yang ditambahkan


untuk mengubah 200 mL larutan H2SO4
0,5 M menjadi 0,2 M

D. Sebanyak 100 mL larutan NaOH 0,3 M


dicampur dengan 400 mL larutan NaOH
0,2 M

2 A. Jelaskan pengertian laju reaksi

B. Untuk reaksi
CH3Cl(g) + 3Cl2(g) → CCl4(g) + 3HCl(g) ,
tuliskan ungkapan laju reaksi untuk
masing masing reaksi tersebut

3 Dalam suatu ruangan 2 liter 0,5 mol gas HCl


dan 0,4 mol gas oksigen, kemudian
dipanaskan pada suhu 200oC. Setelah 20
detik , terbentuk 0,1 mol Cl2 menurut
persamaan
4HCl(g) + O2(g) → 2H2O(g) + 2Cl2(g)
a. Tentukan laju reaksi
b. Tentukan laju penguraian HCl, O2 dan
laju pembentukan H2O dan Cl2

4 A. Mengapa kenaikkan suhu dapat


mempercepat laju reaksi

B. Mengapa penambahan katalis dapat


mempercepat laju reaksi

C. Bagaimana pengaruh tekanan terhadap


laju reaksi
5 Reaksi 2NO(g) + Br2(g) → 2NOBr(g)
Mempunyai rumus laju reaksi :
V = k[NO]2[Br2]
A. Berapakah orde reaksi terhadap NO dan
berapakah orde reaksi terhadap Br2
B. Berapkah orde reaksi keseluruhan
C. Bagaimana perubahan laju reaksi bila
konsentrasi NO dan konsentrasi Br2
masing- masing diperbesar tiga kali
D. Bagaimana perubahan laju reaksi bila
konsentrasi NO diperbesar dua kali
sementara Br2 tetap
E. Bagaimana perubahan laju reaksi bila
konsentrasi NO diperkecil tiga kali dan
konsentrasi Br2 diperbesar 9 kali
6 Jelaskan makna orde reaksi berikut dan
gambarkanlah grafik hubungan pengaruh
perubahan konsentrasi terhadap lahu reaksi
A. Orde nol
B. Orde satu
C. Orde dua
7 Data eksperimen dari reaksi :
H2(g) + Cl2(g) → 2HCl(g) adalah sebagai berikut.
[H2] [Cl2] Laju reaksi
(M) (M) (Ms-1)
3 x 10-2 2 x 10-2 1,2 x 10-4
3 x 10-2 4 x 10-2 4,8 x 10-4
-2 -2
6 x 10 2 x 10 2,4 x 10-4
A. Tentukan orde reaksi terhadap H2
B. Tentukan orde reaksi terhadap Cl2
C. Tentukan orde reaksi total
D. Tulis persamaan laju reaksinya
E. Tentukan harga dan satuan tetapan jenis
(k)
F. Tentukan laju reaksi jika konsentrasi H2
dan Cl2 masing masing 0,4 M
8 Untuk reaksi A+ B → AB, diperoleh data
sebagai berikut.
Jika konsentrasi A dinaikkan dua kali pada
konsentrasi B tetap, laju reaksi menjadi 4
kali lebih besar. Jika konsnetrasi A dan B
masing masing dinaikkan dua kali , laju
reaksi menjadi enambelas kali lebih besar.
Dari data tersebut, tentukan rumus laju
reaksi
9 Tentukan waktu yang digunakan oleh suatu
zat untuk bereaksi pada suhu 85oC, Jika pada
suhu 35oC zat itu bereaksi dalam waktu 32
detik, dan diketahui setiap kenaikkan suhu
10oC laju reaksi menjadi 2 kali lebih cepat

10 Pada suhu 30oC, reaksi :


A(aq) + B(aq) → C(aq)
Memiliki laju reaksi 1,8 x 10-2 M det-1. Hasil
percobaan menunjukkan bahwa setiap
kenaikkan 20oC, laju reaksi menjadi tiga kali
lebih cepat. Tentukan laju reaksi pada suhu
0oC dan 90oC

Anda mungkin juga menyukai