Anda di halaman 1dari 281

PREDIKSI SBMPTN

soal dan pembahasan

Prediksi TKPA Paket 1


Prediksi TKD Saintek Paket 1

Prediksi TKPA Paket 2


Prediksi TKD Saintek Paket 2

Prediksi TKPA Paket 3


Prediksi TKD Saintek Paket 3

Prediksi TKPA Paket 4


Prediksi TKD Saintek Paket 4

Prediksi TKPA Paket 5


Prediksi TKD Saintek Paket 5

Prediksi TKPA Paket 6


Prediksi TKD Saintek Paket 6

1
PREDIKSI
SELEKSI BERSAMA
MASUK PERGURUAN TINGGI
TAHUN 2017

PAKET 3

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI,


DAN PENDIDIKAN TINGGI

3
Prediksi Tes Kemampuan dan
Potensi Akademik Paket 1

PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan soal ujian, telitilah nomor dalam berkas soal ini. Tes Kemampuan
Dasar dan Potensi Akademik ini terdiri atas 90 soal dari 4 subtes, yaitu Verbal, Numerikal,
Figural, Matematika Dasar, Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris.
2. Bacalah dengan cermat aturan dan tata cara menjawab setiap soal.
3. Tulislah nama dan nomor peserta Saudara pada lembar jawaban di tempat yang disedia-
kan.
4. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang tersedia dengan petunjuk yang
diberikan.
5. Selama ujian berlangsung, Saudara tidak diperkenankan menggunakan alat hitung dalam
segala bentuk.
6. Selama ujian berlangsung, Saudara tidak diperkenankan menggunakan alat komunikasi.
7. Selama ujian, Saudara tidak diperkenankan bertanya atau meminta penjelasan mengenai
soal-soal yang diujikan kepada siapa pun, termasuk pengawas ujian.
8. Selama ujian berlangsung, Saudara tidak diperkenankan keluar masuk ruang ujian.
9. Waktu ujian yang disediakan adalah 105 menit.
10. Perhatikan lembar ujian agar tidak kotor, tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.
11. Setelah ujian selesai, harap Saudara tetap duduk di tempat Saudara sampai pengawas
datang ke tempat Saudara untuk mengumpulkan lembar jawaban. Saudara dipersilahkan
keluar ruang setelah mendapatkan isyarat dari pengawas untuk meninggalkan ruang.
12. Jawaban yang benar diberi skor +4, jawaban yang kosong diberi skor 0, dan jawaban yang
salah diberi skor -1.
13. Untuk keperluan coret-mencoret pergunakanlah tempat yang terluang pada naskah ujian
ini dan jangan sekali-kali menggunakan lembar jawaban.
14. Penilaian didasarkan atas perolehan skor pada setiap komponen mata uji. Oleh sebab itu,
Saudara jangan hanya menekankan pada satu komponen mata uji tertentu (tidak ada
komponen mata uji yang diabaikan)

PETUNJUK KHUSUS

Pilihlah satu jawaban (A), (B), (C), (D), atau (E) yang menurut Anda paling benar!

4
Tes Kemampuan dan Potensi Akademik
Paket 1

Untuk soal nomor 1 sampai dengan nomor 5. ABOLISI


4 pilihlah satu di antara lima kemungkinan A. Keringanan
jawaban yang mempunyai arti sama atau B. Potongan
paling dekat dengan arti kata yang dicetak C. Pengurangan
dengan huruf besar. D. Pemberatan
E. pemotongan
1. AKREDITASI
A. Gelar 6. HARMONI
B. Status A. Sesuai
C. Keadaan B. Setara
D. Kedudukan C. Sumbang
E. Pengakuan D. Selaras
E. Cocok
2. KHALIFAH
A. Saudagar 7. SUBSIDI
B. Rombongan haji A. Penggantian
C. Kontingen B. Hal sebenarnya
D. Tenda C. Bantuan
E. Perjalanan D. Permintaan
E. Sumbangan
3. INSENTIF
A. Stimulasi 8. TIMPANG
B. Tambahan A. Benar
C. Penarik B. Sama
D. Honor C. Sempurna
E. Gaji D. Seimbang
E. Guling
4. ESOTERIS
A. Bersifat istimewa Pilihlah pasangan kata yang paling tepat se-
B. Bersifat abadi hingga antarkata pada soal memiliki ana-
C. Bersifat merata logi yang sama!
D. Bersifat khusus
E. Bersifat menyeluruh 9. Piano : senar = ............... :.....................
A. Musisi : gitar
Untuk soal nomor 5 sampai dengan nomor B. Tukang kayu : gergaji
8 pilihlah satu di antara lima kemungkinan C. Musik : penyanyi
jawaban yang mempunyai arti berlawanan D. Not: nada
dengan arti kata yang dicetak dengan huruf E. Organ : pipa
besar.

5
10. Keju : susu = ....................: .................... C. 2 jam 20 menit
A. Celana : baju D. 2 jam 25 menit
B. Tepung : gandum E. 2 jam 30 menit
C. Ayam : daging
D. Padi : beras 16. Seorang pelari berlari dengan kece-
E. Hutan : harimau patan tetap menempuh jarak 8 km se-
lama 14 menit. Berapa menit lama pe-
11. Trotoar berhubungan dengan .... seba- lari tersebut berlari sejauh 20 km?
gaimana .... berhubungan dengan buku. A. 25
A. Pejalan kaki – perpustakaan B. 27,5
B. Pedagang – majalah C. 35
C. Kakilima – membaca D. 37,5
D. Aspal – kertas E. 45
E. Tepi jalan – kertas
17. Jika diketahui xy = 5 dan nilai (x2 + y2 ) =
12. Tuna wisma berhubungan dengan .... 6, maka salah satu nilai (x+y-1) adalah
sebagaimana ..... berhubungan dengan ....
penglihatan A. 1
A. Rumah – buta B. 2
B. Dinas sosial – indra C. 3
C. Pengangguran- rabun D. 4
D. Jalanan – kacamata E. 5
E. Miskin - melihat
18. Jika x= 2, berapakah nilai (x3 - x2)-2?
Pilihlah jawaban yang paling benar dari A. 16
soal berikut! B. 8
C. 4
13. Jika (20,11 x 0,0012) x n = 2011, maka D. ଼

nilai n adalah .... ଵ


E.
A. 10 4 ଵ଺
B. 10 5
C. 10 6 19. Jika 2x + 5 = 105 , berapa nilai 4x + 10 =
D. 10 7 ....
E. 10 8 A. 21
B. 105
14. 20 +ξͳ ൅ ͲǡͶͶ+ξͳ െ Ͳǡ͵͸ = .... C. 210
A. 2 D. 315
B. 3 E. 420
C. 4
D. 5 20. Sisi segitiga x, x+3, 2x+6 berapa keliling
E. 6 nya jika nilai x = 3?
A. 19
15. Sebuah mesin fotokopi dapat mengkopi B. 20
4000 lembar dalam 1 jam, berapa lama C. 21
mesin fotokopi itu bekerja jika D. 22
mengkopi 9000 lembar? E. 23
A. 2 jam 10 menit
B. 2 jam 15 menit

6
21. 1,1,2,4,7,13,25,.... 27. Sebuah segitiga sama kaki mempunyai
A. 55 sudut terkecil 30o, maka berapa jumlah
B. 50 sudut terbesar dan terkecilnya?
C. 49 A. 150
B. 120
D. 38
C. 90
E. 31 D. 60
E. 30
22. 8, 1, 11, 4, 14, 9, 17, ....
A. 10 28. Perhatikan gambar!
B. 14
C. 16
D. 21
E. 25

23. 14, 10, 6, 13, 9, 5, 12, ...., .....


A. 8, 11
B. 8, 12 Jika di dalam kubus dimasukan balok
C. 7, 13 kecil berukuran 1 x 0,5 x 2,5 maka be-
D. 7, 14 rapa banyak balok yang bisa dima-
E. 6, 15 sukkan?
A. 80
24. 3, 8, 6, 16, 9, 24, ..... ,..... B. 90
A. 9, 24 C. 100
B. 12, 32 D. 110
C. 15, 28 E. 120
D. 18, 21
E. 21, 9 29. Bunga melati lebih harum dari bunga
kamboja. Bunga yang lebih harum lebih
25. Jika volume kubus 19687, maka bera- mahal dan banyak dibeli orang. Kesim-
pakah luas permukaannya? pulannya adalah ....
A. 4374 A. Ada bunga kamboja yang lebih ma-
B. 4384 hal dan banyak dibeli orang.
C. 4394 B. Bunga melati yang tidak lebih ha-
D. 4474
rum dari bunga kamboja harganya
E. 4484
murah.
26. Jika sebuah tabung mempunyai volume C. Bunga yang lebih banyak dibeli
p cm3 dan di dalam tabung tersebut orang belum tentu lebih harum.
berhimpit sebuah kerucut, maka bera- D. Bunga melati lebih banyak dibeli
pa volume kerucut tersebut? orang walaupun harganya mahal.

A. ‫݌‬ ଷ E. Ada bunga melati yang harganya le-

B. ‫݌‬ bih mahal tidak banyak dibeli orang.


C. ‫݌‬

ଶ 30. Mona hanya membeli sebuah buku dari
D. ‫݌‬
ଷ toko buku yang menjual biografi dan
ଵଶ
E. ‫݌‬

7
novel. Pernyataan yang pasti benar 1. Ia boleh minum es paling banyak 2 x da-
adalah .... lam seminggu.
A. Buku yang dibeli adalah novel. 2. Makanan gorengan hanya boleh 1x da-
B. Buku yang dibeli adalah biografi. lam seminggu dan tidak boleh bersa-
C. Buku yang dibeli adalah bukan maan dengan es.
kamus. 3. Ia boleh mengambil 4 porsi makanan di
D. Buku yang dibeli adalah novel Harry antaranya 1 minuman es dan 1 porsi
potter. sayuran.
E. Buku yang dibeli adalah biografi BJ. 4. Ia tidak boleh makan gorengan dan ma-
Habibie. kanan pedas disaat yang sama.

31. Jika musim nikah, banyak kendaraan 33. Jika tiap Senin Anton sudah makan es
parkir di pinggir jalan. Saat banyak yang buah, makanan yang tidak boleh dima-
parkir di pinggir jalan, maka kemacetan kan Anton pada hari Rabu adalah .....
semakin parah. Kesimpulannya ..... A. sayur bayam, tempe goreng, dan
A. Saat musim nikah kemacetan tidak semangka
parah. B. tempe goreng, buah mangga, dan
B. Kemacetan lalulintas terjadi pada tahu goreng
saat bukan musim nikah. C. sayur jamur dan nasi
C. Kemacetan yang parah bukan ter- D. tahu goreng dan es buah
jadi karena parkir di pinggir jalan. E. ikan panggang dan sayur
D. Saat musim nikah kemacetan sa-
ngat parah. 34. Bila dalam minggu ini Anton sudah ma-
E. Saat bukan musim nikah banyak kan tempe goreng pada hari Senin, dan
kendaraan parkir di pinggir jalan. tidak makan es sepanjang minggu pada
hari Kamis, hidangan yang boleh dipilih
32. Tidak ada tanaman sayur yang tumbuh adalah .....
di gurun pasir. Kaktus tumbuh di gurun A. es buah, tempe dikukus, sayur sop
pasir. Kesimpulannya ..... dan ayam panggang
A. Kaktus hanya bisa tumbuh di gurun B. tahu tempe goreng, ayam goreng
pasir. pedas, sayur bayam dan sari jeruk
B. Kaktus bisa tumbuh di mana saja. C. ayam panggang, es mangga, sayur
C. Kaktus adalah tanaman sayur, ma- kangkung, ikan mas goreng
ka bisa tumbuh di gurun pasir. D. sayur buncis, es buah, ubi goreng,
D. Kaktus bukan tanaman sayur. dan ayam saus cabai
E. Kaktus tanaman sayur bisa tumbuh E. ayam goreng, ikan goreng, sayur
di mana saja. lalap, dan nasi putih

Untuk menjawab soal no 33 – 35 gunakan 35. Di antara empat paket hidangan di ba-
teks di bawah ini! wah ini yang sebaiknya Anton pilih bila
ia lupa hari terakhir ia makan gorengan
Di sekolah Anton setiap siswa harus makan adalah ....
siang di kantin. Karena sedang panas dalam, A. daging goreng, tahu goreng, jus
Anton tidak boleh makan gorengan dan mi- mangga, dan nasi putih
num dingin serta harus banyak makan sa- B. tahu pedas, jus melon, es teh, dan
yuran dan buah. Selain itu ada beberapa hal sayur bayam
yang harus Anton ingat antara lain: C. sayur bayam, sayur buncis, nasi,
dan jus jeruk

8
D. jus jeruk, nasi, sayur bayam, dan
ayam saus cabai
E. tahu goreng, sayur kangkung, jus
A B C D E
mangga, dan nasi goreng
41.
36.

37.

A B C D E

42. Batu, logam, kayu


38. A. D.

B. E.

C.

39.
43. Sepeda, otoped, mobil
A. D.

B. E.

C.
A B C D E

40.
44. Balok, kubus, prisma
A. D.

9
B. E. ௫ିଶ ଶ௫ିସ
49. Jika ݂ ቀ ቁ ൌ agar ݂ ିଵ ሺܽ െ ͵ሻ ൌ
ଷି௫ ௫ାଶ
Ͷǡ maka nilai 20a – 5 = ....
A. 25
C. B. 35
C. 40
D. 60
45. Elang , tikus, karnivora E. 80
A. D.

50. Jika 2 - cot A = , maka nilai 148(sin 2A

– cos 2A) adalah ....
A. 188
B. E. B. 168
C. 148
D. 128
C. E. 108

51. Nilai ቀŽ‹௫՜ஶ ඥͳ͸‫ ݔ‬െ ͷξ‫ ݔ‬൅ ͹ െ


46. Jika grafik fungsi kuadrat ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ܽ‫ ݔ‬൅

ඥͳ͸‫ ݔ‬െ ͹ξ‫ ݔ‬െ ͻቁ ൌ ‫ڮ‬
ܾ‫ ݔ‬൅ ܿ mempunyai titik puncak di ଵ
A(-3,1) dan memotong sumbu x nega- A. ଶ

tif, maka pernyataan yang benar ada- B. ଷ
lah... ଵ
C.
A. a < 0, b > 0 dan c < 0 ସ

B. a < 0, b < 0 dan c < 0 D. െ

C. a > 0, b > 0 dan c < 0 ଵ
E. െ

D. a < 0, b > 0 dan c > 0
E. a > 0, b < 0 dan c > 0
52. Jika ͻ௠ ൌ ʹͲǡ maka nilai ͵ଶ௠ାହ െ
଺ ͺͳ௠ାଵ = .....
47. Jika Ž‘‰ ܽ െ ͵ ଺Ž‘‰ ܾ ൌ െͳͲ dan A. െʹ͹ǤͷͶͲ
ʹ Ž‘‰ ܾ െ ͷ ଺Ž‘‰ ܽ ൌ െʹǡ maka nilai

B. െʹͷǤͷͶͲ
ͳͲሺܽ ൅ ܾሻ adalah.... C. െʹͶǤͷͶͲ
A. 13310 D. െʹͶǤͶͶͲ
B. 13320 E. െʹ͵ǤͷͶͲ
C. 13330
D. 13340 ܽ െͳ ܽ
53. Jika ‫ ܣ‬ൌ ቀ ቁ dan ‫ ܤ‬ൌ
E. 13350 ͳ ܽ ͵
െ͵ Ͳ
48. Persamaan kuadrat ʹ‫ ݔ‬ଶ െ ͸‫ ݔ‬൅ ܿ െ ൭Ͳ ʹ ൱ dan determinan AB adalah
ͷ ൌ Ͳ mempunyai akar a dan b, jika a > ʹ െʹ
10, maka nilai dari ʹܽଶ െ ͸ܽ adalah ....
3 dan b < 3, maka interval nilai c A. 14
adalah... B. 16
A. c < 7 C. 18
B. c < 5 D. 20
C. c < -2 E. 22
D. c < -5
E. c < -7

10
54. Peluang Andi, Bayu dan Dani menda- ଵ
E. െ ଶ  ൑ ‫ ݔ‬൑ ͵
patkan hadiah adalah 0,4 , 0,6 dan 0,7.
Peluang yang mendapatkan hadiah ha- 59. Nilai ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͳͲ௢ ሻ ൅ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͶͲ௢ ሻ ൅
nya dua di antara mereka adalah.... ܿ‫ݏ݋‬ ଶ ሺͷͲ௢ ሻ
൅ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͺͲ௢ ሻ = ....
A. 0,072 ଵ
A.
B. 0,168 ସ

C. 0,252 B. ଶ
D. 0,436 C. 1
E. 0,522 D.


E. 2
55. Jika m dan n bilangan real dan fungsi
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ݊‫ ݔ‬ଵ଴ െ ͵‫ ଼ ݔ‬െ ݉‫ ݔ‬ହ ൅ ʹͲ
60. Tiga bilangan bulat positif membentuk
memenuhi ݂ ᇱ ሺെͳሻ ൌ ݂ ᇱ ሺͳሻ ൌ ͵ǡ maka
barisan aritmetika dengan beda 9, jika
nilai 40m – 60n adalah ....
bilangan kedua dikurangi 4 dan bila-
A. 156
ngan ketiga dikurangi 3 maka diperoleh
B. 144
barisan geometri, maka hasil kali ketiga
C. 10
bilangan tersebut adalah...
D. -20
A. 1501
E. -156
B. 1510
C. 1605
56. Andi mengikuti ujian matematika seba-
D. 1610
nyak 6 kali, jika nilai terendah adalah
E. 1620
40 dan nilai tertinggi adalah 60, maka
rentang rata-rata Andi adalah...
Bacaan berikut untuk soal nomor 61 dan
A. Ͷ͵ ൏ ‫ݔ‬ҧ ൏ ͷ͸
B. Ͷ͵ǡ͵͵ ൏ ‫ݔ‬ҧ ൏ ͷ͸ǡ͸͸ 62.
C. ͶͲ ൏ ‫ݔ‬ҧ ൏ ͷ͸ǡ͸͸
D. ͶͲ ൏ ‫ݔ‬ҧ ൏ ͸Ͳ (1)Beberapa orang ingin menurunkan berat
E. Ͷ͵ǡ͵͵ ൏ ‫ݔ‬ҧ ൏ ͸Ͳ badan dengan melakukan kegiatan olahraga
yang keliru. (2)Mereka hanya melakukan
57. Diketahui suatu fungsi f bersifat f(-x) = - kardio lambat karena mengira itu adalah
2 f(x) untuk setiap bilangan real x. Jika cara tepat untuk membakar lemak, tetapi
f(3) = 2 , f(-10)= -50 , f(4) = -5, maka jumlahnya hanya sebanyak persentase total
f(f(f(-3))) adalah.... kalori yang dibakar. (3)Karena kalori yang
A. 10 dibakar sedikit, berarti jumlah lemak yang
B. 15 dibakar juga sedikit. (4)Lebih dari itu, tidak
C. 25 seperti kebanyakan latihan yang pemba-
D. 50 karan kalorinya tetap berjalan setelah kita
E. 55 berolahraga. (5)Sesi kardio yang tidak efisien
akan berhenti membakar lemak begitu kita
58. Semua nilai x yang memenuhi berhenti berolahraga.
௫ మ ି௫ାଷ
ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଽሻ
൒ Ͳ adalah ....

61. Kalimat topik paragraf tersebut terda-
A. ‫ ݔ‬൏ െ ܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ͵ pat pada kalimat nomor . . . .

ଵ A. (1)
B. ‫ ݔ‬൑ െ ଶ ܽ‫ ݔݑܽݐ‬൒ ͵
B. (2)
C. ‫ ݔ‬൏ െξ͵ܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ξ͵
ଵ C. (3)
D. െ ଶ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͵ D. (4)

11
E. (5) tanpa cacat adalah dengan memastikan ting-
kat motivasi dan partisipasi karyawan yang
62. Kata ganti mereka pada kalimat nomor tinggi dalam mencegah terjadinya kece-
(2) merujuk pada . . . . lakaan. 3) Di samping itu, karyawan harus
A. olahraga mengecek dan membenahi adanya keru-
B. berat badan sakan. Exxon Mobil yakin bahwa penciptaan
C. beberapa orang lingkungan kerja yang aman dapat mem-
D. latihan berikan kinerja yang baik. 4) Dengan ban-
E. pembakaran kalori tuan teknologi baru, Exxon Mobil terus
berupaya membuat kegiatan operasionalnya
63. lebih aman, sehat, dan ramah lingkungan.
Beberapa perguruan tinggi negeri (PTN) 5)Di Exxon Mobil, kesempurnaan dalam
di Indonesia menyelenggarakan pro- masalah keselamatan, kesehatan, dan
gram pertukaran mahasiswa. Program perlindungan lingkungan merupakan unsur
ini bermanfaat untuk menambah pe- inti yang diutamakan.
ngetahuan dan pengalaman dosen dan
mahasiswa tentang budaya dan pem- 64. Kesalahan penggunaan tanda baca ko-
belajaran di PTN lain. Meski sudah ma terdapat pada kalimat nomor . . . .
dirintis sejak tujuh tahun silam, pro- A. 1) dan 2)
gram tersebut baru dimulai tahun ini B. 2) dan 3)
karena memerlukan penyesuaian pada C. 2) dan 4)
tiap-tiap PTN. D. 3) dan 4)
E. 4) dan 5)
Pertanyaan yang jawabannya dite-
mukan dalam teks adalah .... 65. Kelemahan paragraf kedua teks ter-
A. Apa saja penyesuaian yang dilaku- sebut adalah ....
kan pada tiap-tiap PTN di Indo- A. langkah-langkah mencapai prestasi
nesia? kerja tanpa cacat tidak disampaikan
B. Bagaimana langkah pemerintah dalam paragraf
dalam mendukung program pertu- B. alasan penciptaan lingkungan kerja
karan mahasiswa? yang aman tidak dideskripsikan
C. PTN mana saja yang akan meng- C. unsur-unsur inti yang diutamakan
ikuti program pertukaran maha- oleh exxon mobile tidak dijelaskan
siswa? D. risiko-risiko yang terjadi berkaitan
D. Apa manfaat dari program pertu- dengan keselamatan kerja tidak
karan mahasiswa di beberapa per- dijelaskan secara jelas.
guruan tinggi? E. Motivasi dan partisipasi karyawan
E. Mengapa pemerintah merintis dideskripsikan dengan sederhana.
program pertukaran remaja sejak
tujuh tahun silam? Bacaan berikut untuk soal nomor 66-69.

Bacaan berikut untuk soal nomor 64 dan (1)Penyalahgunaan NAPZA (Narkotika, Alko-
65. hol, Psikotropika, dan Zat Adiktif) pada re-
maja dapat terjadi karena beberapa faktor.
1) Exxon Mobil memiliki komitmen untuk (2)Salah satu faktor penyebabnya adalah
selalu menangani risiko-risiko, berkaitan de- lemahnya hubungan dalam lingkungan ke-
ngan keselamatan saat bekerja. 2)Langkah luarga. (3)Pengasuhan dari orang tua dan
pertama, untuk mencapai prestasi kerja monitoring disiplin yang tidak subjektif

12
dapat memicu masalah penggunaan obat. D. Selain itu kurangnya komunikasi, ju-
(4)Selain itu kurangnya komunikasi, juga ga dapat memicu penggunaan obat
dapat memicu penggunaan obat pada re- pada remaja.
maja. (5)Sementara itu, faktor-faktor risiko E. Sementara itu, faktor-faktor risiko
dalam keluarga dapat memicu munculnya dalam keluarga dapat memicu mun-
sumber kerentanan remaja untuk mencoba culnya sumber kerentanan remaja
melarikan diri dari masalah. (6)Remaja bia- untuk mencoba melarikan diri dari
sanya melarikan diri dari masalah dengan masalah.
cara menyalahgunakan NAPZA.
Disadur dari: 69. Simpulan tepat dalam teks tersebut
http://jurnalilmiahtp.blogspot.co.id/2013/1 adalah . . .
1/penyalahgunaan-narkoba-dan-peran.html A. Peningkatan jumlah penyalahguna-
an NAPZA di kalangan remaja.
66. Gagasan utama paragraf tersebut B. Penanggulangan penyalahgunaan
adalah . . . NAPZA di kalangan remaja.
A. monitoring disiplin tidak subjektif C. Perilaku anak dipengaruhi oleh pe-
dari orang tua ngasuhan orang tua.
B. masalah dalam keluarga memicu D. Rentannya pengaruh penggunaan
kerentanan penggunaan obat narkoba di usia remaja.
C. cara remaja melarikan diri dari E. Bahaya penyalahgunaan NAPZA di
masalah yang dihadapinya kalangan remaja.
D. beberapa faktor penyebab peng-
gunaan NAPZA pada remaja Bacaan berikut untuk soal nomor 10-12.
E. lemahnya hubungan dalam ling-
kungan keluarga 1)Hubungan atau keterikatan emosional
antara orang tua dan anak adalah anugerah
67. Diksi tidak tepat terdapat pada kalimat alami yang dimiliki setiap orang tua dalam
nomor .... mengasuh dan membesarkan anak-anak
A. (1) mereka. 2) Orang tua secara alamiah telah
B. (2) melakukan tugas dan fungsi pengasuhan
C. (3) anak sejak peran menjadi sebagai orang tua
D. (4) dimulai. 3) Akan tetapi, dalam realitasnya
E. (5) tetap diperlukan pengetahuan dalam kha-
zanah pengasuhan anak remaja. 4) Penge-
68. Kesalahan penggunaan tanda baca tahuan tersebut diperlukan agar anak me-
ditemukan pada kalimat .... reka tidak terlibat dalam penyalahgunaan
A. Penyalahgunaan NAPZA (Narkotika, narkotika dan obat-obat terlarang. 5)
Alkohol, Psikotropika, dan Zat Adik- Penggunaan narkotika dan obat-obatan ter-
tif) pada remaja dapat terjadi ka- larang akan merusak masa depan anak.
rena beberapa faktor.
B. Salah satu faktor penyebabnya ada- 70. Mengapa pengetahuan diperlukan o-
lah lemahnya hubungan dalam ling- rang tua dalam pengasuhan anak re-
kungan keluarga. maja?
C. Pengasuhan dari orang tua dan mo- A. Agar orang tua memiliki kiat khusus
nitoring disiplin yang tidak subjektif untuk mendekatkan hubungannya
dapat memicu masalah penggunaan dengan anak-anak.
obat.

13
B. Agar anak mereka tidak terlibat da- sampai 1978, penduduk miskin lebih banyak
lam penyalahgunaan narkotika dan tinggal di pedesaan. Antara tahun 1980
obat-obat terlarang. sampai dengan 1990 lebih banyak tinggal di
C. Agar anak-anak menyadari bahwa kawasan perkotaan dan tahun 1993 hingga
orang tua mereka memiliki penge- 2000 jumlah penduduk miskin kembali lebih
tahuan luas dalam mengasuh anak. banyak di pedesaan. Bahkan, tahun 1998
D. Agar orang tua lebih bertanggung selisih jumlah penduduk miskin yang tinggal
jawab dalam melakukan tugas dan di pedesaan cukup menyolok lebih besar da-
fungsi pengasuhan anak. ripada mereka yang tinggal di kota.
E. Agar orang tua memiliki dasar yang Beberapa karekteristik penduduk miskin
kuat dalam membesarkan dan me- dapat dilihat dari jumlah anggota rumah
ngasuh anak-anaknya. tangga, pendidikan kepala keluarga, dan
sumber pendapatan. Menurut BPS, TAHUN
71. Kalimat tidak efektif ditunjukkan nomor 1993 rata-rata jumlah anggota keluarga
... penduduk miskin sebesar 5,9 orang, se-
A. 1) dangkan jumlah keluarga yang hidup di atas
B. 2) garis kemiskinan lebih kecil dari itu. Hal ini
C. 3) menunjukkan bahwa kepala rumah tangga
D. 4) miskin mempunyai beban lebih besar dari-
E. 5) pada yang tidak miskin.
Karakteristik lain yang berkaitan dengan
72. Penulisan teks tersebut bertujuan .... pendidikan dan distribusi penduduk adalah
A. meyakinkan orang tua dan anak sumber pendapatan. Sumber pendapatan
bahwa kedekatan antara kedua- utama penduduk miskin dari sektor perta-
nya sangat dianjurkan dalam pen- nian sebesar 62%, sektor perdagangan
didikan anak. 10,40%, sektor industri sebesar 7,40%,
B. mendeskripsikan dampak penya- SEKTOR JASA 6,50 % dan selebihnya dari
lahgunaan narkotika dan obat- selain sektor yang disebutkan tersebut. De-
obatan terlarang bagi para remaja. ngan demikian, sektor pertanian merupakan
C. membuktikan bahwa pola penga- kantong kemiskinan penduduk.
suhan anak yang baik dapat men-
cetak remaja yang anti narkotika 73. Apa judul tepat untuk teks tersebut?
dan obat-obatan terlarang. A. Tren Penduduk Miskin di Pedesaan
D. memaparkan realitas hubungan B. Distribusi Penduduk Miskin di Indo-
antara orang tua dan anak ter- nesia
utama dalam keterkaitan emo- C. Tren dan Karakteristik Penduduk
sional keduanya. Miskin
E. menginformasikan kepada pem- D. Karakteristik Penduduk Miskin
baca bahwa orang tua memer- E. Upaya Penanggulangan Kemiskinan
lukan pengetahuan dalam khaza-
nah pengasuhan anak remaja. 74. Kelemahan paragraf kesatu tersebut
adalah ....
Bacaan berikut untuk soal nomor 73 dan A. Penyebab penduduk miskin di wi-
74. layah pedesaan tidak dijelaskan.
B. Jumlah keluarga yang hidup di atas
Tren jumlah penduduk miskin di garis kemiskinan tidak dijelaskan.
Indonesia dari waktu ke waktu lebih banyak C. Jumlah sumber pendapatan di bi-
tinggal di wilayah pedesaan. Tahun 1970 dang pertanian tidak disebutkan.

14
D. Upaya pencegahan jumlah kemis- the Blok M–Kota route; Corridor III, the
kinan belum dipaparkan. Kalideres–Pasar Baru route; and Corridor IX,
E. Jumlah penduduk miskin di perko- the Pinang Ranti–Pluit route.
taan tidak dijelaskan. A bus serving one of the most
crowded routes during rush hour, Blok M–
75. Cermati tabel berikut! Kota, still carried many passengers on its
Tabel Tren Harga Bahan Pokok night shift — from 11 p.m. to 4 a.m. — on
Menjelang Lebaran (Rp/Kg) Tuesday night. The Blok M–Kota route
passes several of the city’s business centers
on Jl. Sudirman in South Jakarta, and Jl. MH
Thamrin in Central Jakarta.
Although the streets were deserted
that evening, dozens of passengers were still
queuing for a bus at the Dukuh Atas 1 bus
stop in Central Jakarta. Dukuh Atas 1 is one
of the most jam-packed Transjakarta bus
stops during rush hours.
Sumber: Around 20 passengers were on board
http://cdn.metrotvnews.com/images/library/image
s/bahan%20pokok%20mi.jpg
the bus. One passenger, Damas Wicaksana,
a worker at a government office near the
Apa simpulan keseluruhan isi tabel Sarinah building on Jl. MH Thamrin, was
tersebut? reading a magazine to stay awake. Damas
A. Dari tahun ke tahun harga bahan said that he often worked late nights and
makanan selalu mengalami ke- was forced to take a taxi as he did not own a
naikan setiap menjelang lebaran. private vehicle. He changed from taking a
B. Kenaikan harga bahan makanan taxi to Transjakarta as soon as the 24-hour
sudah menjadi sesuatu yang wajar service was implemented.
menjelang datangnya lebaran. “I sometimes get off work at 11 p.m.
C. Dari tahun ke tahun tidak semua or midnight. You can imagine how expensive
harga bahan makanan mengalami it would be if I took a taxi from Sarinah to
kenaikan setiap menjelang leba- my house in Bekasi every day,” Damas said.
ran. Damas added that he would get on at
D. Bahan makanan mengalami jum- the Sarinah bus stop and get off at the
lah kenaikan paling tinggi menje- Benhil stop to catch a bus at Semanggi for
lang lebaran tahun 2014. Pinang Ranti, East Jakarta. “From Pinang
E. Dari tahun ke tahun semua harga Ranti, I take a taxi. I can save up to Rp
bahan makanan mengalami penu- 40,000 [US$ 3.43] a day with this route,” he
runan setiap menjelang lebaran. said.
Jakarta Transportation Agency head
Muhammad Akbar previously said that
TEXT 1 Transjakarta would gradually expand the 24-
Jakartans working late at night have hour service to the remaining nine corridors
warmly welcomed Transjakarta’s 24-hour and increase the number of buses to 80.
service, which they say facilitates them with Currently, 18 buses operate on the night
cheap and safe public transportation. services — six for each route — and two
Since June 1, Transjakarta has pro- buses are on standby as backup. (dwa)
vided a 24-hour service to passengers tra-
veling along three of its corridors: Corridor I, Adopted from: www.thejakartapost.com

15
76. Why are Jakartans working late able to and purification process. Some of our part-
safe their money more on public trans- ner recycling companies are even able to
port? convert recycled products into another ma-
A. The companies provide public trans- terial, all in one place.
port for them. To start, reclamation facilities use
B. The government suggests them to equipment that breaks apart the bales of
use private transport. plastic for recycling. Then the materials are
C. There are more taxis available. sorted by color and resin type. Next, bottles
D. There is Transjakarta’s 24-hour ser- are ground and shredded into small flakes.
vice. The lighter and heavier flakes are separated
E. The government limits work hour from each other by a special piece of ma-
for the workers. chinery.
Once fully separated, the flakes are
77. Which corridor does serve the most washed with detergents to free them of
crowded routes? further contamination. The clean flakes then
A. Corridor I pass through another piece of equipment
B. Corridor VIII that additionally separates the plastic resin
C. Corridor III types. The flakes are then dried.
D. Corridor V Many of our partners’ reclamation fa-
E. Corridor IX cilities have a process that separates the
flakes one step further, so that it creates a
78. Which one of the followings is the nearly pure plastic, meaning the contami-
source of the news item? nation levels are minuscule. The last step is
A. The Jakarta Post typically to melt down the flakes and con-
B. Damas Wicaksana vert them into pellets.
C. Jakarta Transportation Agency Even though plastics undergo an ex-
D. Muhammad Akbar tensive process to ensure they are as pure
E. Jakartans working late at night as possible, recycled plastics aren’t as pure
or consistent as they once were. That said,
79. “... the streets were deserted that virgin plastics secure higher rates than post-
evening, dozens of passengers were consumer plastics.
still queuing for a bus ...” (paragraph 4) Typically, post-consumer plastics are used
The underlined word is closest in mean- for specific products, which rarely include
ing to ... food or beverage containers due to safety
A. quiet concerns. The reason being is that plastics
B. abandoned are subject to absorbing chemicals during
C. empty the recycling process or are not refined
D. hollow enough to go back into the food packaging
E. effervescent stream.
Adopted from: www.completerecycling.com
TEXT 2
80. From the passage, we know that ...
After the materials leave your facility A. r are as pure or consistent as they
and your profits increase, the general re- once were
cycling process for plastics begins. So, where B. post-consumer plastics are exclud-
does the plastic go once it’s collected? We ed for food and beverage contain-
partner with respected reclamation facilities ers
where your plastics undergo a strict cleaning

16
C. virgin plastics secure the same rate my father got to the top of the mast he
as post-consumer plastics turned to wave and we jumped up and
D. there is no separation between the down excitedly.
lighter and heavier flakes For a moment I saw my mother smile
E. clean water is needed to free the and then her expression changed and she
flakes from contamination wiped her eyes again. I tried not to cry but
tears streamed down my face like a fast
81. What is the first process of plastic flowing river. I wiped my face on the sleeve
recycling? of my coat and squeezed my mother’s hand
A. Washing the plastics in order to free even tighter.
them from contamination After that the large white sail fell,
B. Drying the plastics before being opened up and it billowed out with the wind
processed inside it. Within seconds the speed of the
C. Shredding the materials into small boat increased and she was suddenly away
pieces from the harbour and cutting through the
D. Sorting the materials by color and white topped waves. My father could no
resin type longer be seen but I still waved.
E. Breaking apart the bales of plastic The next thing I remembered was
for recycling being part of the crowd as it turned and
headed away back up the hill towards our
82. “... that it creates a nearly pure plastic, house. We walked in silence, the only noise
meaning the contamination levels are being the shuffling of feet on the wet
minuscule.” (paragraph 4) cobbles.
The underlined word is closest in Finally we stepped through the back door
meaning to ... into the kitchen. The fire, flames licking
A. Very small around the logs, warmed the house and
B. Zero made it feel cozy. The old black kettle sat on
C. Minus the stove steam rising from the spout and at
D. Undetected the side of it the cook pot bubbled like a
E. Little volcano about to erupt as the soup inside it
gurgled. Mother passed me a mug of it,
TEXT 3 kissed my head, smiled and I knew we were
We stood huddled together on the going to be just fine until father returned in
quayside as the occasional drops of rain two months’ time.
started to fall from the gun metal clouds
above us. I held my mother’s hand tightly Adopted from: primaryresources.co.uk
and watched as the turning tide slowly
moved the whaling boat away from the 83. How many characters are there in the
quay and out into the harbour. All about me story above?
I could hear women sobbing quietly and see A. two
them gently dabbing their red eyes with B. three
frayed squares of cotton fabric. C. four
I could see my father climbing the D. five
rigging to release the large sails which would E. six
speed the ‘Kathleen May’ out to the rolling
waves of the North Sea and then on its 84. How is the atmosphere of the story
journey up to coast of Greenland in search above?
of the giant whales that were so prized. As A. heartening

17
B. saddening Fourth, sugar causes insulin
C. pleasant resistance. The main function of insulin is to
D. contented drive glucose from the bloodstream into
E. timorous cells. But when we eat a Western diet, the
cells tend to become resistant to the effects
85. Who is Katleen May? of insulin. When this happens, the pancreas
A. The writer start secreting even more insulin to remove
B. The mother the glucose from the bloodstream. But
C. The ship insulin also has another important function.
D. The whale It tells the fat cells to pick up fat from the
E. The father bloodstream and to hold on to the fat that
they already carry. This is how insulin causes
TEXT 4 obesity. When the body becomes even more
resistant to insulin, the beta cells in the
The harmful effects of sugar go way pancreas eventually become damaged and
beyond empty calories. Added sugar is lose the ability to produce sufficient insulin.
so unhealthy that it is probably the single This is how you get type II diabetes.
worst ingredient in the modern diet. Here Fifth, sugar doesn’t cause proper
are the top reasons to avoid sugar as if your satiety. An area in the brain called
life depended on it. the Hypothalamus is supposed to regulate
First, added sugar supplies a large our food intake. The glucose drinkers had
amount of fructose. Sugar is half glucose, decreased blood flow in the hypothalamus
half fructose. Glucose is essential and can be and felt satiated, while the fructose drinkers
metabolized by pretty much every cell in the had increased blood flow in this area of the
body. If we don’t get it from the diet, our brain. The fructose drinkers felt less satisfied
bodies make it from proteins and fat. and were still hungry.
Fructose, however, is not essential to our Sixth, sugar is addictive. When we eat
functioning in any way. The only organ that sugar, dopamine is released in the brain,
can metabolize fructose is the liver, because giving us a feeling of pleasure. This is
only the liver has a transporter for it. actually how drugs of abuse like cocaine
Second, sugar doesn’t contain any function. Our brain is hardwired to seek out
vitamins or minerals (empty calories). Most activities that release dopamine. Activities
high-sugar foods contain very little essential that release an enormous amount of it are
nutrients. People who eat them instead of especially desirable.
other more nutritious foods will probably Seventh, sugar causes resistance to a
become deficient in many important hormone called leptin. Leptin is supposed to
nutrients. function as a signal to tell the brain that
Third, sugar causes deposition of fat we’re full and need to stop eating. Obese
in the liver leading to Non-Alcoholic Fatty individuals actually have high levels of
Liver Disease. When we eat fructose, it goes leptin, but the problem is that the leptin
to the liver. If liver glycogen is low, such as isn’t working, called leptin resistance.
after a run, the fructose will be used to Fructose is a known cause of leptin
replenish it. However, most people aren’t resistance, both because insulin blocks
consuming fructose after a long workout leptin signalling in the brain and because
and their livers are already full of glycogen. fructose raises blood triglycerides which also
When this happens, the liver turns the blocks the effects of leptin. Those are why
fructose into fat. we should avoid sugar in our diet.
Adopted from: authoritynutrition.com

18
86. What is the passage talking about? That was until I started listening
A. The effect of sugar to our body to Red and I was immediately bowled over
B. The benefits of consuming more by the opening track “State of grace.” I don’t
sugar know if I was more taken aback because I
C. The hazard of consuming sugar assumed I was going to hear something
D. The influence of sugar to the body completely different, but I liked “State of
E. The similarity between sugar and Grace” so much I actually listened to it three
drug more times before moving on.
The second track on Red, which
87. How many disadvantages of consuming shares its name with the album title, was
sugar mentioned in the passage? also extremely uplifting and bold, seamlessly
A. Five merging country and pop rock, or nu coun-
B. Six try as some might call it, blending together
C. Seven so well to make what is sure to be a chart
D. Eight hit.
E. Nine The whole album seems to have a
narrative swirling around the subject of
88. We learn from the passage the crucial boys, relationships and exes — the story of a
importance of .... girl who has grown up but is still making
A. fructose for our liver mistakes, in some cases willingly but overall
B. vitamins in sugar appreciative of the never ending learning
C. insulin in removing the glucose curve that is life.
D. sugar in fulfilling the satiety Overall this was a really good listen,
E. leptin in fighting obesity and I am actually going to buy this album
and then make sure I listen to her past
89. “This is actually how drugs of abuse like albums as well because I’ve realized (yet
cocaine function.” (paragraph 7) again) that you just can’t judge an artist or
The underlined word is closest in her album on the lead single alone. Howe-
meaning to ... ver, although saying that if I had
A. forbidden heard Red’s first single “We Are Never Ever
B. limited Getting Back Together” without hearing the
C. circulated rest of the album first, I might’ve made the
D. misuse same mistake again, not that the lead single
E. restricted isn’t good because it does do everything a
lead single is supposed to do It just doesn’t
TEXT 5 give any hint to the kind of depth that is to
be found on Red.
Being someone who’s never listened Finally, if you are open minded towards
to a Taylor Swift album before, I genuinely music then their will be something
didn’t know what to expect, but in all ho- on Red which will satisfy you, and as for me,
nesty had already decided that I probably I can now say I like Taylor Swift!
wouldn’t like it very much.
That is quite an ignorant assumption Adopted from: policymic.com
to make, I know, but a few years ago I heard
her song “Love Story” and harshly decided 90. Which song makes the writer wants to
that this artist just wasn’t for me, so you can review the work?
imagine I wasn’t really looking forward to A. Love story
writing this review. B. State of grace

19
C. Red
D. We are never ever getting back
together
E. I knew you were trouble

20
- PEMBAHASAN PREDIKSI -
Tes Kemampuan dan Potensi Akademik
Paket 1

1. Pembahasan CERDAS: 9. Pembahasan CERDAS:


Akreditasi artinya pengakuan. Piano digunakan oleh musisi sedangkan
-------------------------------------Jawaban: E senar digunakan pada gitar.
-----------------------------------Jawaban: A
2. Pembahasan CERDAS:
Khalifah arti katanya saudagar. 10. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A Keju merupakan hasil dari susu, maka
tepung hasil dari gandum.
3. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: B
Insentif artinya tambahan.
------------------------------------Jawaban: B 11. Pembahasan CERDAS:
Trotoar tempat pejalan kaki sedangkan
4. Pembahasan CERDAS: perpustakaan tempat buku.
Esoteris artinya bersifat khusus. -----------------------------------Jawaban: A
-----------------------------------Jawaban: D
12. Pembahasan CERDAS:
5. Pembahasan CERDAS: Tuna wisma berhubungan dengan pe-
Abolisi artiya penghapusan, keringanan, ngangguran rabun dengan penglihatan.
lawan katanya pemberatan. Penglihatan dan pengangguran sama-sa-
-----------------------------------Jawaban: D ma kata kerja
------------------------------------Jawaban: C
6. Pembahasan CERDAS:
Harmoni artinya selaras, lawan katanya 13. Pembahasan CERDAS:
adalah sumbang. (2011 x 10-2) x (10-3)2 x n = 2011
------------------------------------Jawaban: C (2011 x 10-8) x n = 2011
N = 108
7. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: E
Subsidi artinya bantuan, antonimnya
adalah penggantian 14. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A 20 +ξͳ ൅ ͲǡͶͶ+ξͳ െ Ͳǡ͵͸
= 1 +ξͳǡͶͶ +ξͲǡ͸Ͷ
8. Pembahasan CERDAS: = 1 +1,2+0,8
Timpang artinya berat sebelah, lawan =3
katanya adalah seimbang. ------------------------------------Jawaban: B
-----------------------------------Jawaban: D
15. Pembahasan CERDAS:
ଽ଴଴଴
Lama mesin = ‫݆݉ܽͳݔ‬
ସ଴଴଴

21

= ସ ‫݆݉ܽͳݔ‬ -----------------------------------Jawaban: C

= 2ସ ‫݆݉ܽͳݔ‬
23. Pembahasan CERDAS:
= 2 jam 15 menit
--------------------------------------Jawaban: B

16. Pembahasan CERDAS:


ଶ଴௞௠
= ଼௞௠ ‫ͳݔ‬Ͷ݉݁݊݅‫ݐ‬ -----------------------------------Jawaban: A
= 35 menit
-----------------------------------Jawaban: C 24. Pembahasan CERDAS:
3, 6 ,9 kelipatan 3, maka deret berikut-
17. Pembahasan CERDAS: nya 12 dan 8,16, 24 kelipatan 8, maka
X2+y2 = (x+y)2 – 2xy berikutnya 32.
2
6 = (x+y) – 2. (5) -----------------------------------Jawaban: B
6 = (x+y)2 – 10
6+10 = (x+y)2 25. Pembahasan CERDAS:
య య
16 = (x+y) 2 ‫ ݇ݑݏݑݎ‬ൌ ξܸ ൌ ξͳͻǤ͸ͺ͹ ൌ ʹ͹
±4 = x+y ‫ ݊ܽܽ݇ݑ݉ݎ݁ܲݏܽݑܮ‬ൌ ͸‫ ݎݔ‬ଶ ൌ
Maka nilai (x+y-1) = 4-1 =3 ͸‫ʹݔ‬͹ଶ ൌ ૝૜ૠ૝
-----------------------------------Jawaban: C -----------------------------------Jawaban: A

18. Pembahasan CERDAS: 26. Pembahasan CERDAS:


=(23 - 22)-2 ܸ‫ݐݑܿݑݎ݁݇ݎܽݑ݈݅݀݃݊ݑܾܽݐ݁݉ݑ݈݋‬
ʹ
=(8- 4)-2 ൌ  ‫݃݊ݑܾܽݐ݉ݑ݈݋ݒ‬
ଵ ͵
= (4)-2 = ܸ‫ ݐݑܿݑݎ݁݇ݎܽݑ݈݅݀݃݊ݑܾܽݐ݉ݑ݈݋‬ൌ
ଵ଺
-----------------------------------Jawaban: E ૛
૜ ࢖
----------------------------------Jawaban: D
19. Pembahasan CERDAS:
4x+10 merupakan 2 kali nya 2x+5, maka
27. Pembahasan CERDAS:
nilainya 105 x 2 = 210
A
-----------------------------------Jawaban: C
૚૛૙ι
20.Pembahasan CERDAS:
keliling segitiga = jumlah seluruh sisi.
4x +9 = 12+9 =21 ૜૙ι
B ૜૙ι C
-----------------------------------Jawaban: C
Sudut terbesar =120
21. Pembahasan CERDAS: Sudut terkecil = 30
Jumlahnya 150
-----------------------------------Jawaban: A
------------------------------------Jawaban: E
28. Pembahasan CERDAS:
22. Pembahasan CERDAS: ‫ ݈݅ܿ݁݇݇݋݈ܾܽܽݕ݊݇ܽݕ݊ܽܤ‬ൌ
௏Ǥ௕௔௟௢௞௕௘௦௔௥

௏௕௔௟௢௞௞௘௖௜௟

22
ହ௫ହ௫ହ
‫ ݈݅ܿ݁݇݇݋݈ܾܽܽݕ݊݇ܽݕ݊ܽܤ‬ൌ ଵ௫଴ǡହ௫ଶǡହ ൌ 37. Pembahasan CERDAS:
Deret gambar berikutnya diperhatikan
ͳͲͲ
bagian yang diarsir.
-----------------------------------Jawaban: C
------------------------------------Jawaban: D
29. Pembahasan CERDAS: 38. Pembahasan CERDAS:
Kesimpulan yang diambil bunga yang le- Pola di tengah menunjukkan kebalikan
bih harum pasti dibeli orang. maka pola berikutnya adalah pola yang
----------------------------------Jawaban: D berkebalikan
------------------------------------Jawaban: B
30. Pembahasan CERDAS:
Pembahasan: yang pasti benar adalah 39. Pembahasan CERDAS:
yang membeli selain buku kamus. Perhatikan beda gambarnya, maka yang
-----------------------------------Jawaban: C terakhir bentuk segitiga dengan tanpa
arsiran.
31. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: B
Penyebab kemacetan parkir pinggir
jalan adalah musim nikah. 40.Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: D Dari pola berikutnya dapat di tam-
bahkan 1 bangun diarsir dan 1 bangun
32. Pembahasan CERDAS: tanpa arsiran
Dari dua premis di atas kesimpulan yang ------------------------------------Jawaban: D
paling tepat adalah kaktus bukan
tanaman sayur. 41. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: D Perhatikan bagian gambar kiri atas dan
bawah sama, maka kelanjutan gambar-
33. Pembahasan CERDAS: nya akan sama seperti gambar diatas.
Tidak boleh makan gorengan dan mi- ------------------------------------Jawaban: B
num es dalam waktu bersamaan
----------------------------------Jawaban: D 42.Pembahasan CERDAS:
Jawaban: A
34. Pembahasan CERDAS: Ketiganya berbeda dan tidak berkaitan
Karena tidak termasuk hal-hal yang per- ------------------------------------Jawaban: A
lu diperhatikan.
-----------------------------------Jawaban: E 43. Pembahasan CERDAS:
Sepeda dan otoped sama-sama punya 2
35. Pembahasan CERDAS: roda dan berbeda dengan mobil dengan
Karena tidak termasuk hal-hal yang per- 4 roda.
lu diperhatikan ------------------------------------Jawaban: B
-----------------------------------Jawaban: C
44.Pembahasan CERDAS:
36. Pembahasan CERDAS: Balok dan kubus 2 bangun ruang yang
Arah ke atas dan penambahan jumlah berbeda namun semua termasuk dalam
lingkaran. Prisma.
-----------------------------------Jawaban: C ------------------------------------Jawaban: E

23
45. Pembahasan CERDAS: ቀ
షమೣషర
ቁିଶ ିସ௫ିଶ
Elang termasuk karnivora sedang tikus ݂ ିଵ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ೣషమ
షమೣషర ൌ
ଷିቀ ቁ ହ௫ିଶ
ೣషమ
adalah herbivora. ିସሺ௔ିଷሻିଶ ିସ௔ାଵ଴
݂ ିଵ ሺܽ െ ͵ሻ ൌ ൌ ൌͶ
------------------------------------Jawaban: D ହሺ௔ିଷሻିଶ ହ௔ିଵ଻
-4a + 10 = 20a – 68
46. Pembahasan CERDAS: -24 a = -78
ଵଷ
grafik fungsi kuadrat ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ܽ‫ ݔ‬ଶ ൅ ܽ ൌ

ܾ‫ ݔ‬൅ ܿ mempunyai titik puncak di A(- Sehingga 20 a – 5 = 65 – 5 = 60
3,1) dan memotong sumbu x negatif ------------------------------------Jawaban: D
maka a < 0 dan c < 0
karena puncak berada di kiri sumbu y 50.Pembahasan CERDAS:
dan a < 0 maka nilai b < 0 ଽ
2 - cot A = ଻
------------------------------------Jawaban: B ହ
Cot A = ଻
47. Pembahasan CERDAS: Sehingga sin A =

dan cos A =


Ž‘‰ ܽ െ ͵ ଺Ž‘‰ ܾ ൌ െͳͲ (x 2) ξ଻ସ ξ଻ସ
sin 2A – cos 2A
ʹ ଺Ž‘‰ ܾ െ ͷ ଺Ž‘‰ ܽ ൌ െʹ (x 3)
= 2 sin A cos A – ሺͳ െ ʹ‫݊݅ݏ‬ଶ‫ܣ‬ሻ
Diperoleh ଻ ହ ଽ଼ ସ଻
െ͸ ଺Ž‘‰ ܾ ൅ ʹ ଺Ž‘‰ ܽ ൌ െʹͲ = 2. . -1+ =
ξ଻ସ ξ଻ସ ଻ସ ଷ଻
ସ଻
͸ ଺Ž‘‰ ܾ െ ͳͷ ଺Ž‘‰ ܽ ൌ െ͸ Jadi, 148 (sin 2A – cos 2A) = 148ቀଷ଻ቁ =
െͳ͵ ଺Ž‘‰ ܽ ൌ െʹ͸ 188

Ž‘‰ ܽ ൌ ʹ dan ଺Ž‘‰ ܾ ൌ Ͷ ------------------------------------Jawaban: A
ܽ ൌ ͸ଶ ൌ ͵͸†ƒܾ ൌ ͸ସ ൌ ͳʹͻ͸
Jadi, nilai 10 (a + b) = 10 ( 36 + 1296) = 51. Pembahasan CERDAS:
13320
-----------------------------------Jawaban: B ቆ Ž‹ ටͳ͸‫ ݔ‬െ ͷξ‫ ݔ‬൅ ͹
௫՜ஶ

48. Pembahasan CERDAS: െ ටͳ͸‫ ݔ‬െ ͹ξ‫ ݔ‬െ ͻቇ


ʹ‫ ݔ‬ଶ െ ͸‫ ݔ‬൅ ܿ െ ͷ ൌ Ͳ mempunyai akar
a dan b, jika a > 3 dan b < 3 Karena koefisien x sama, maka
ି௕
ܽ ൅ ܾ ൌ ൌ ͵ ௔ ቆ Ž‹ ටͳ͸‫ ݔ‬െ ͷξ‫ ݔ‬൅ ͹
௖ ௖ିହ ௫՜ஶ
ܾܽ ൌ  ൌ
௔ ଶ
Akar- akar a > 3 atau a – 3 > 0 dan b < 3 െ ටͳ͸‫ ݔ‬െ ͹ξ‫ ݔ‬െ ͻቇ
atau b – 3 < 0 െͷ െ ሺെ͹ሻ ͳ
(a – 3)(b – 3) < 0 ൌ ൌ
ʹξͳ͸ Ͷ
ab – 3(a + b ) + 9 < 0
௖ିହ ------------------------------------Jawaban: C
െ ͵ሺ͵ሻ ൅ ͻ ൏ Ͳ

ܿ െ ͷ ൅ ͳʹ ൏ Ͳ 52. Pembahasan CERDAS:
c < -7 ͻ௠ ൌ ʹͲǡ maka nilai ͵ଶ௠ାହ െ ͺͳ௠ାଵ
------------------------------------Jawaban: E =....
͵ଶ௠ାହ െ ʹ͹௠ାଶ ൌ  ͵ଶ௠ Ǥ ͵ହ െ
49.Pembahasan CERDAS: ͺͳ௠ Ǥ ͺͳ ൌ ʹͲǤ ʹͶ͵ െ ͶͲͲǤͺͳ ൌ
௫ିଶ ଶ௫ିସ
݂ቀ ቁ ൌ agar ݂ ିଵ ሺܽ െ ͵ሻ ൌ Ͷ െʹ͹ǤͷͶͲ
ଷି௫ ௫ାଶ
Maka ------------------------------------Jawaban: A
ଶ௫ିସ ௫ିଶ
݂ ିଵ ቀ ቁൌ agar ݂ ିଵ ሺܽ െ ͵ሻ ൌ Ͷ
௫ାଶ ଷି௫

24
53. Pembahasan CERDAS: -20n = -48 atau ݊ ൌ ଶ଴
ସ଼
െ͵ Ͳ
ܽ െͳ ܽ Jadi 40m – 60n = -12 – 144 = -156
‫ܣ‬ൌቀ ቁ dan ‫ ܤ‬ൌ ൭ Ͳ ʹ൱
ͳ ܽ ͵ ------------------------------------Jawaban: E
ʹ െʹ
Sehingga,
െ͵ Ͳ 56. Pembahasan CERDAS:
ܽ െͳ ܽ
AB=ቀ ቁ൭ Ͳ ʹ ൱ൌ Nilai ujian 40, a, b, c, d, 60
ͳ ܽ ͵
ʹ െʹ Rata –rata terendah Andi adalah
െܽ െʹ െ ʹܽ ସ଴ାସ଴ାସ଴ାସ଴ାସ଴ା଺଴
ቀ ቁ ൌ Ͷ͵ǡ͵͵
͵ ʹܽ െ ͸ ଺
Det (AB) ൌ െʹܽଶ ൅ ͳʹ ൅ ͸ ൅ ͸ܽ Rata –rata tertinggi Andi adalah
ସ଴ା଺଴ା଺଴ା଺଴ା଺଴ା଺଴
ൌ െʹܽଶ ൅ ͸ܽ ൅ ͳͺ ൌ ͷ͸ǡ͸͸

Maka ʹܽଶ െ ͸ܽ ൌ ͳͺ Rentang rata – rata adalah Ͷ͵ǡ͵͵ ൏ ‫ݔ‬ҧ ൏
------------------------------------Jawaban: C ͷ͸ǡ͸͸
------------------------------------Jawaban: B
54. Pembahasan CERDAS:
Peluang Andi dapat hadiah = 0,4 57. Pembahasan CERDAS:
peluang Andi tidak dapat hadiah = 1 – f(-x) = -2 f(x) untuk setiap bilangan real x
0,4 = 0,6 f(3) = 2 , f(-10)= -50 , f(4) = -5
Peluang Bayu dapat hadiah = 0,6 pe- sehingga untuk x = -3
luang Bayu tidak dapat hadiah = 1 – 0,6 f(-3) = -2 f(3) = -4
= 0,4 f(-4) = -2 f(4) = 10
Peluang Dani dapat hadiah = 0,7 pe- ଵ
f(10) = െ ଶ ݂ሺെͳͲሻ = 25
luang Dani tidak dapat hadiah = 1 – 0,7 =
0,3 f(f(f(-3))) = 25
Peluang hanya dua yang mendapat ------------------------------------Jawaban: C
hadiah
K1 = Andi dapat, Bayu dapat, Dani tidak 58. Pembahasan CERDAS:
௫ మ ି௫ାଷ
= 0,4.0,6.0,3 = 0,072 ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଽሻ
൒Ͳ
K2 = Andi dapat, Dani dapat, Bayu tidak మ
௫ ି௫ାଷ
൒Ͳ
= 0,4.0,7.0,4 = 0,112 ሺଶ௫ାଵሻሺ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଽሻ
K3 = Bayu dapat, Dani dapat, Andi tidak Karena ‫ ݔ‬െ ‫ ݔ‬൅ ͵ dan ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͻ selalu

= 0,6.0,7.0,6 = 0,252 bernilai positif, maka


Jadi peluang total = 0,436 Pembuat nol penyebut adalah x = - ½
------------------------------------Jawaban: D dan x = 3
Jadi daerah penyelesaianya adalah

55. Pembahasan CERDAS: ‫ ݔ‬൏ െ ଶ ܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ͵
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ݊‫ ݔ‬ଵ଴ െ ͵‫ ଼ ݔ‬െ ݉‫ ݔ‬ହ ൅ ʹͲ ------------------------------------Jawaban: A
memenuhi ݂ ᇱ ሺെͳሻ ൌ ݂ ᇱ ሺͳሻ ൌ ͵
Akan dicari ݂ ᇱ ሺ‫ݔ‬ሻ 59.Pembahasan CERDAS:
݂ ᇱ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͳͲ݊‫ ݔ‬ଽ െ ʹͶ‫ ଻ ݔ‬െ ͷ݉‫ ݔ‬ସ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͳͲ௢ ሻ ൅ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͶͲ௢ ሻ ൅ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͷͲ௢ ሻ ൅
x ݂ ᇱ ሺെͳሻ ൌ ͵ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͺͲ௢ ሻ
െͳͲ݊ ൅ ʹͶ െ ͷ݉ ൌ ͵ ൌ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͳͲ௢ ሻ ൅ ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ሺͶͲ௢ ሻ ൅ ‫݊݅ݏ‬ଶሺͶͲ௢ ሻ
െͳͲ݊ െ ͷ݉ ൌ െʹͳ ൅ ‫݊݅ݏ‬ଶ ሺͳͲ௢ ሻ
x ݂ ᇱ ሺͳሻ ൌ ͵ ൌͳ൅ͳ
ͳͲ݊ െ ʹͶ െ ͷ݉ ൌ ͵ ൌʹ
ͳͲ݊ െ ͷ݉ ൌ ʹ͹ -----------------------------------Jawaban: E
Sehingga

-10m = 3 atau ݉ ൌ െ
ଵ଴

25
60.Pembahasan CERDAS: 64. Pembahasan CERDAS:
Misalkan barisan aritmatika Kesalahan penggunaan tanda baca ko-
ܷଵ ൌ ܽ െ ͻ , ܷଶ ൌ ܽ , ܷଷ ൌ ܽ ൅ ͻ ma terdapat pada pilihan jawaban A. Ka-
Barisan geometri limat nomor 1) dan 2) salah karena
ܷଵ ൌ ܽ െ ͻ , ܷଶ ൌ ܽ െ Ͷ , ܷଷ ൌ ܽ ൅ ͻ െ menggunakan tanda koma. Dalam kali-
͵ ൌ ܽ ൅ ͸ mat tersebut, tanda koma tidak diper-
Dalam barisan geometri berlaku lukan. Perbaikan kedua kalimat tersebut
ܷଶଶ ൌ ܷଵ Ǥ ܷଷ ՞ ܽଶ െ ͺܽ ൅ ͳ͸ ൌ ܽଶ െ dengan menghilangkan tanda koma.
͵ܽ െ ͷͶ Sementara itu, kalimat nomor 3), 4), dan
Sehingga -5a = -70 atau a = 14 5) menggunakan tanda koma dengan
Jadi barisan aritmatika nya menjadi tepat.
ܷଵ ൌ ܽ െ ͻ ൌ ͷ , -----------------------------------Jawaban: A
ܷଶ ൌ ͳͶ ,
ܷଷ ൌ ܽ ൅ ͻ ൌ ʹ͵ 65. Pembahasan CERDAS:
Hasil kali ketiga bilangan = 1610. Gagasan utama paragraf tersebut ter-
------------------------------------Jawaban: D dapat pada awal paragraf. Paragraf ter-
sebut seharusnya ditambahkan risiko-
61. Pembahasan CERDAS: risiko yang terjadi berkaitan dengan ke-
Kalimat topik terdapat pada nomor satu. selamatan kerja. Dengan demikian, ga-
Paragraf tersebut banyak orang gasan utama paragraf tersebut memiliki
melakukan olahraga keliru untuk me- kalimat penjelas yang menjelaskannya.
nurunkan berat badan. Sementara itu, Kelemahan tersebut tampak pada
kalimat pada pilihan jawaban B, C, D, kurangnya kalimat penjelas dari gagasan
dan E merupakana kalimat penjelas. utama.
------------------------------------Jawaban: A ------------------------------------Jawaban: D

62. Pembahasan CERDAS: 66.Pembahasan CERDAS:


Kata ganti mereka merupakan kata ganti Pada umumnya, gagasan utama disam-
orang ketiga jamak. Kata ganti mereka paikan dalam kalimat utama. Untuk me-
dalam kalimat nomor (2) merujuk pada nentukan gagasan utama, tentukan da-
beberapa orang yang ingin menurunkan hulu kalimat utamanya. Gagasan utama
berat badan. Sementara itu, kata menjadi dasar penulisan dalam sebuah
rujukan pada pilihan jawaban A, B, D, paragraf atau bacaan. Gagasan utama
dan E tidak sesuai dengan kata mereka. paragraf tersebut yaitu beberapa faktor
------------------------------------Jawaban: C penyebab penggunaan NAPZA pada
remaja. Gagasan utama tersebut terda-
63. Pembahasan CERDAS: pat pada kalimat pertama. Pernyataan
Jawaban pertanyaan pada pilihan ja- pada pilihan jawaban a, b, c, dan e me-
waban A, B, C, dan E tidak terdapat rupakan kalimat penjelas. Jadi, jawaban
dalam paragraf yang disajikan. Jawaban tepat terdapat pada pilihan jawaban d.
pertanyaan tersebut adalah “Program ------------------------------------Jawaban: D
ini bermanfaat untuk menambah penge-
tahuan dan pengalaman dosen dan 67. Pembahasan CERDAS:
mahasiswa tentang budaya dan pembe- Diksi tidak tepat dalam paragraf ter-
lajaran di PTN lain. sebut terdapat pada kalimat nomor (3).
----------------------------------Jawaban: D Ketidaktepatan diksi terdapat pada kata
subjektif. Kata tersebut tidak cocok
digunakan dalam kalimat tersebut. Kata

26
subjektif memiliki arti menurut pan- 71. Pembahasan CERDAS:
dangan sendiri. Perbaikan diksi tepat Kalimat pada nomor 1), 3), 4), dan 5)
untuk kalimat tersebut seharusnya pada paragraf tersebut sudah efektif.
menggunakan kata efektif. Kata efektif Sementara itu, kalimat pada nomor dua
memiliki arti ada efeknya dan membu- tidak efektif. Ketidakefektifan kalimat
ahkan hasil. Jadi, jawaban tepat ter- tersebut terjadi karena pemakaian kata
dapat pada pilihan jawaban c. menjadi dan sebagai. Kalimat tersebut
------------------------------------Jawaban: C dapat diperbaiki menjadi kalimat efektif
dengan menghilangkan salah satu kata
68. Pembahasan CERDAS: tersebut.
Kesalahan penggunaan tanda baca ter- ------------------------------------Jawaban: B
dapat pada pilihan jawaban D. Kesalah-
an tersebut ditunjukkan dalam peng- 72. Pembahasan CERDAS:
gunaan tanda baca koma. Perbaikan Paragraf tersebut memberikan infor-
tanda baca pada kalimat tersebut seha- masi kepada pembaca bahwa peran o-
rusnya Selain itu, kurangnya komunikasi rang tua sangat penting dalam meng-
juga dapat memicu penggunaan obat asuh dan membesarkan anak-anak me-
pada remaja. Sementara itu, penggu- reka. Orang tua memerlukan penge-
naan tanda baca pada pilihan jawaban tahuan dalam khazanah pengasuhan a-
lainnya sudah sesuai dengan aturan nak remaja. Tujuan pada pilihan
penggunaannya. jawaban A, B, C, dan D tidak sesuai de-
------------------------------------Jawaban: D ngan paragraf yang disajikan. Jadi,
jawaban tepat terdapat pada pilihan
69. Pembahasan CERDAS: jawaban E.
Paragraf tersebut dapat disimpulkan ------------------------------------Jawaban: E
bahwa pengasuhan orang tua sangat
memengaruhi perilaku anak. Simpulan 73. Pembahasan CERDAS:
bacaan tersebut terdapat pada pilihan Judul tepat mewakili teks tersebut ter-
jawaban C. Simpulan tersebut mewakili dapat pada pilihan jawaban C. Judul ter-
semua isi paragraf. Sementara itu, sebut tepat karena sesuai dengan isi
simpulan pada pilihan jawaban lainnya teks. Sementara itu, judul pada pilihan
tidak mewakili keseluruhan isi paragraf. jawaban lainnya tidak sesuai dengan isi
-------------------------------------Jawaban: C teks. Judul-judul tersebut tidak mewakili
keseluruhan isi teks.
70. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: C
Orang tua memerlukan pengetahuan
dalam khazanah pengasuhan anak re- 74. Pembahasan CERDAS:
maja. Pengetahuan tersebut diperlukan Paragraf kesatu memaparkan jumlah
agar anak mereka tidak terlibat dalam penduduk miskin di Indonesia lebih ba-
penyalahgunaan narkotika dan obat- nyak tinggal di pedesaan. Namun, dalam
obat terlarang. Jawaban atas pertanya- paragraf tersebut hanya dijelaskan ta-
an tersebut dapat ditemukan pada ka- hun-tahun yang menunjukkan tingkat
limat keempat paragraf. Jawaban pada kemiskinan masyarakat di pedesaan. Ke-
pilihan jawaban A, C, D, dan E tidak lemahan paragraf pertama adalah tidak
sesuai dengan paragraf yang disajikan. ada penjelasan penyebab penduduk
Jadi, jawaban tepat terdapat pada pi- miskin di wilayah pedesaan. Jawaban
lihan jawaban B. tepat terdapat pada pilihan jawaban A.
-------------------------------------Jawaban: B

27
Pilihan jawaban lainnya tidak sesuai 80. Pembahasan CERDAS:
dengan isi paragraf kesatu. Pada teks dinyatakan “Typically, post-
------------------------------------Jawaban: A consumer plastics are used for specific
products, which rarely include food or
75. Pembahasan CERDAS: beverage containers due to safety
Simpulan tabel tersebut mewakili kese- concerns.”, maka dapat disimpulkan
luruhan isi tabel. Simpulan tepat sesuai bahwa plastik daur ulang tidak dipakai
tabel tersebut terdapat pada pilihan untuk tempat makanan dan minuman.
jawaban C. Dari tahun ke tahun tidak se- ------------------------------------Jawaban: B
mua harga bahan makanan mengalami
kenaikan setiap menjelang lebaran. Se- 81. Pembahasan CERDAS:
mentara itu, simpulan pilihan jawaban Pada teks dinyatakan bahwa proses
A, B, D, dan E tidak sesuai dengan isi pertama daur ulang plastik dengan cara
tabel. “To start, reclamation facilities use
-------------------------------------Jawaban: C equipment that breaks apart the bales
of plastic for recycling.”, maka jawaban
76. Pembahasan CERDAS: yang sesuai adalah pilihan E.
Pada paragraf 1 dalam teks jelas dinya- ------------------------------------Jawaban: E
takan bahwa Transjakarta akan mela-
yani 24 jam di 3 rute yang dapat meng- 82. Pembahasan CERDAS:
hemat pengeluaran pekerja yang kerja Minuscule bermakna sangat kecil, maka
sampai larut malam. bersinonim dengan very small.
------------------------------------Jawaban: D ------------------------------------Jawaban: A

77. Pembahasan CERDAS: 83. Pembahasan CERDAS:


Pada paragraf 2 dinyatakan “Corridor I, Banyaknya pemeran dalam cerita ter-
the Blok M–Kota route” dan pada para- sebut adalah sebanyak tiga orang, yaitu
graf 3 dinyatakan “A bus serving one of sang penulis, ibu, dan ayahnya.
the most crowded routes during rush ------------------------------------Jawaban: B
hour, Blok M–Kota,” yang mengindika-
sikan bahwa koridor I adalah yang paling 84. Pembahasan CERDAS:
ramai. Cerita tersebut mempunyai atmosfer
------------------------------------Jawaban: A yang menegangkan atau sedih, maka ja-
waban yang paling sesuai adalah
78. Pembahasan CERDAS: saddening, sedangkan heartening ber-
Yang dimaksud source dalam teks news makna menyenangkan, pleasant ber-
item adalah narasumber, yang biasanya makna nyaman, contented bermakna
pembicaraannya dicetak dalam teks puas, dan timorous bermakna gugup
tersebut, maka source yang paling se- atau malu-malu.
suai adalah Damas Wicaksana. ------------------------------------Jawaban: B
------------------------------------Jawaban: B
85. Pembahasan CERDAS:
79. Pembahasan CERDAS: Dari kalimat “I could see my father
Kata deserted dalam kontek kalimat climbing the rigging to release the large
tersebut bermakna sepi, maka sinonim sails which would speed the ‘Kathleen
yang paling sesuai adalah quiet. May’ out to the rolling waves of the
------------------------------------Jawaban: A North Sea” dapat disimpulkan bahwa

28
Katleen May adalah nama kapal yang pancreas start secreting even more
dipakai Sang Ayah untuk berlayar. insulin to remove the glucose from the
-------------------------------------Jawaban: C bloodstream”.
-------------------------------------Jawaban: C
86. Pembahasan CERDAS:
Secara keseluruhan, teks tersebut mem- 89. Pembahasan CERDAS:
bicarakan dampak buruk mengonsumsi Kata “abuse” bermakna penyalahgu-
gula. naan, maka bersinonim dengan misuse.
-------------------------------------Jawaban: C ------------------------------------Jawaban: D

87. Pembahasan CERDAS: 90. Pembahasan CERDAS:


Pada teks tersebut disebutkan tujuh Pada teks dinyatakan “That was until I
efek negatif dari mengonsumsi gula. started listening to Red and I was imme-
-------------------------------------Jawaban: C diately bowled over by the opening track
“State of grace,” yang mengindikasikan
88. Pembahasan CERDAS: bahwa penulis tertarik pada album ini
Dari teks tersebut kita bisa tahu me- setelah mendengar lagu ‘State of Grace’.
ngenai pentingnya insulin dalam meng- -------------------------------------Jawaban: B
hilangkan glukosa dari aliran darah “the

29
Prediksi Tes Kemampuan
Dasar Saintek Paket 1

PETUNJUK UMUM

1. Sebelum mengerjakan soal ujian, telitilah diujikan kepada siapa pun, termasuk
kelengkapan nomor dalam naskah soal pengawas ujian.
ini. Tes Kemampuan Dasar Sains dan 8. Selama ujian berlangsung, Saudara tidak
Teknologi ini terdiri atas 60 soal dari 4 diperkenankan keluar masuk ruang ujian.
komponen mata uji, yaitu: 9. Waktu ujian yang disediakan adalah 105
menit.
Matematika 15 soal (no. 1-15) 10. Perhatikan lembar ujian agar tidak kotor,
Fisika 15 soal (no. 16-30) tidak basah, tidak terlipat, dan tidak
Kimia 15 soal (no. 31-45) sobek.
Biologi 15 soal (no. 46-60) 11. Setelah ujian selesai, harap Saudara tetap
duduk di tempat Saudara sampai
2. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk pengawas datang ke tempat Saudara
yang menjelaskan cara menjawab soal. untuk mengumpulkan lembar jawaban.
3. Tulislah nama dan nomor peserta Saudara dipersilahkan keluar ruang
Saudara pada lembar jawaban di tempat setelah mendapatkan isyarat dari
yang disediakan. pengawas untuk meninggalkan ruang.
4. Tulislah jawaban Saudara pada lembar ja- 12. Jawaban yang benar diberi skor +4,
waban ujian yang tersedia dengan jawaban yang kosong diberi skor 0, dan
petunjuk yang diberikan. jawaban yang salah diberi skor -1.
5. Selama ujian berlangsung, Saudara tidak 13. Untuk keperluan coret-mencoret
diperkenankan menggunakan alat hitung pergunakanlah tempat yang terluang
dalam segala bentuk. pada naskah ujian ini dan jangan sekali-
6. Selama ujian berlangsung, Saudara tidak kali menggunakan lembar jawaban.
diperkenankan menggunakan alat 14. Penilaian didasarkan atas perolehan skor
komunikasi. pada setiap komponen mata uji. Oleh
7. Selama ujian, Saudara tidak sebab itu, Saudara jangan hanya
diperkenankan bertanya atau meminta menekankan pada satu komponen mata
penjelasan mengenai soal-soal yang uji tertentu (tidak ada komponen mata
uji yang diabaikan)

PETUNJUK KHUSUS

PETUNJUK A Pilih satu jawaban yang paling C. jika pernyataan benar dan
benar (A, B, C, D, atau E). alasan salah
PETUNJUK B Soal terdiri atas tiga bagian, D. jika pernyataan salah dan
yaitu PERNYATAAN, SEBAB, dan alasan benar
ALASAN yang disusun secara E. jika pernyataan dan alasan,
berurutan. Pilihlah: keduanya salah
A. jika pernyataan benar, PETUNJUK C Pilihlah:
alasan benar, dan keduanya A. jika (1), (2), dan (3) yang
menunjukkan hubungan benar
sebab akibat B. jika (1) dan (3) yang benar
B. jika pernyataan benar dan C. jika (2) dan (4) yang benar
alasan benar, tetapi D. jika hanya (4) saja yang
keduanya menunjukkan hu- benar
bungan sebab akibat E. jika semua jawaban benar

30
Daftar konstanta alam sebagai pelengkap soal-soal
g = 10 ms-2 (kecuali me = 9,1 × 10-31 kg 1 sma = 931 MeV
diberitahukan lain) NA = 6,02 × 1023/mol h = 6,63 × 10-34 Js
8
c = 3 × 10 m/s μ0 = 4π × 10-7 H/m (4π ε0)-1 = 9 × 109 Nm2/C2
-19
e = 1,6 × 10 C G = 6,673 × 10-11 Nm2/kg2 R = 8,31 J K-1 mol-1
kB = 1,38 × 10-23 J/K

1. Persamaan lingkaran yang berpusat C.



ξͺ͹ͳ
ଵ଺
pada garis y – 2x + 1 = 0 menyinggung ଵ
sumbu x positif dan sumbu y positif D. ସ଴଴
ξͺ͹ͳ

adalah.... E. ସ଴
ξͺ͹ͳ
A. ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ െ ʹ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬൅ ͳ ൌ Ͳ
B. ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ൅ ʹ‫ ݔ‬൅ ʹ‫ ݕ‬൅ ͳ ൌ Ͳ 5.

Suatu titik ( ǡ ʹܽሻ diputar ͳͺͲ௢ searah
C. ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ െ ʹ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬െ ͳ ൌ Ͳ ଶ
jarum jam dengan pusat (2,1). Jika hasil
D. ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ൅ ʹ‫ ݔ‬൅ ʹ‫ ݕ‬െ ͳ ൌ Ͳ
rotasi adalah (a+1,-a ), maka nilai a = ....
E. ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ െ ʹ‫ ݔ‬൅ ʹ‫ ݕ‬െ ͳ ൌ Ͳ
A. -2
B. -1
2. ‫‹• ݔ •‘… ʹ ׬‬ሺ͵ ൅ ͸‫ݔ‬ሻ݀‫ =ݔ‬....
ଵ C. 0
A. െ ଻ …‘•ሺ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ െ …‘•ሺെͷ‫ ݔ‬െ D. 1
͵ሻ ൅ ‫ܥ‬ E. 2
B. െ …‘•ሺ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ െ …‘•ሺെͷ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ൅
‫ܥ‬ 6. Diketahui kubus ABCD.EFGH mempu-
ଵ ଵ
C. െ ଻ •‹ሺ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ െ ହ •‹ሺെͷ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ൅ nyai panjang sisi 6 cm. Titik K adalah
‫ܥ‬ titik tengah FB, titik L adalah titik
ଵ ଵ
D. െ ଻ …‘•ሺ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ െ ହ …‘•ሺെͷ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ൅ tengah EH, dan titik M adalah titik
‫ܥ‬ tengah DC. Jarak L ke KM adalah ....
ଵ ଵ ଽ
E. െ ଻ …‘•ሺ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ ൅ ହ …‘•ሺെͷ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ൅ A. ξʹ cm


‫ܥ‬ B. ξʹ cm


ଶ ଵ C. ξʹ cm
3. Jika diketahui ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ଷ ‫ ݔ‬ଷ െ ଶ ‫ ݔ‬ଶ െ ͵‫ ݔ‬൅ ସ

ଵ D. ξ͵ cm

dan ݃ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ݂ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻ, maka kurva g ଶ

naik pada interval .... E. ξ͵ cm


A. { x < െ atau x > Ͳ }

ହ 7. Jika L(b) adalah luas yang dibatasi oleh
B. { x < 0 atau x > } sumbu X dan parabola ‫ ݕ‬ൌ ܾ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݔ‬ଶ


C. { x > } di mana 0 < b < 1, maka peluang nilai b
ସ ଵ
ହ agar ‫ܮ‬ሺܾሻ ൒ adalah ....
D. { 0< x < } ଻ଶ
ସ ଵ
ହ A. ͳ െ య
E. { െ <x<0} ξଷ
ସ ଵ
B. ଶ
4. Jika dalam segitiga ABC, diketahui 4 sin C.

െͳ

A + 5 cos B = 2 dan 4 cos A + 5 sin B = 8, ξଷ

maka nilai cos C = .... D. ଷ

A. ξͺ͹ͳ E.
ଵ ଷ
B. ξͺ͹ͳ
ଵ଺଴଴

31
8. Titik (t,0) adalah titik potong dari garis bola putih 3 kali, dan sisanya bola
singgung persekutuan luar lingkaran kuning adalah ....
‫ݔ‬ଶ ൅ ‫ݕ‬ଶ ൌ ͺ dan ሺ‫ ݔ‬൅ ͸ሻଶ ൅ A.
ଷହ
ଶ ଻ଶଽଷ
ሺ‫ ݕ‬൅ ͸ሻ ൌ ͺ dengan sumbu X. Nilai t ଶଵ଴
B.
adalah .... ଻ଶଽଷ
ଷହ଴
A. 1 C.
଻ଶଽଷ
B. 2 D.
ହହ଴
C. 3 ଻ଶଽଷ
ହହ଺
D. 4 E.
଻ଶଽଷ
E. 5
13. Nilai dari ‘–ͳ͸ͷ௢ –ƒ ͹ͷ௢ adalah ....
9. Diketahui segitiga ABC dengan AB = 7 A. െʹ െ ξ͵
cm, AC = 8 cm, dan BC = 9 cm. Titik D B. െʹ ൅ ξ͵
terletak pada BC, sehingga BD : DC = 2 : C. ʹ െ ξ͵
1. Nilai cos sudut ADC adalah …. D. ʹ ൅ ξ͵

A. ξͶͳ E. ʹ െ ʹξ͵
ଵଶ

B. ଵଶଷ
ξͶͳ
ିଵ Ax 2  Bx  3
C. ଵଶଷ
ξͶͳ 14. Jika lim 11 , maka
x o1 x 2  3 x  2
ି଻
D. ξͶͳ
ଵଶଷ
ି଻
nilai ξͷͲ െ Ͷͷ = ....
E. ଵଶ
ξͶͳ A. 21
B. 22
10. Jika sisa pembagian C. 23
‫ܭ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻଶ଴ଵ଺ ൅ ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻଶ଴ଵ଻ െ ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻଷ  D. 24
oleh ‫ ݔ‬ଶ െ ͷ‫ ݔ‬൅ ͸ adalah Lx+1, maka E. 25
nilai 3K – 5L = ....
A. ͵ଶ଴ଵ଻ 15. Nilai x yang memenuhi pertidak-
B. ʹଶ଴ଵ଺ samaan:
C. Ͳ x
log( x 2  4 x  4)d x log( 5x  10)
D. െ͵ଶ଴ଵ଺ adalah...
E. െʹ A. ‫ ݔ‬൏ െʹܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ͵
B. ‫ ݔ‬൏ ͳܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ͵
11. Jika C. െʹ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͵
మ మ
ሺͲǡͳͷሻଷ௫ ା଺௫ା஻ ൐ ሺͲǡͲʹʹͷሻ௫ ାଷ௫ାଷ , D. ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͵
maka nilai B yang memenuhi adalah .... E. ʹ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͵
A. B > 8
B. B > 6 16. Kuat medan listrik pada sebuah titik
C. B > 4 memiliki satuan ….
D. B > 2 (1) meter/volt
E. B > 0 (2) newton.coulomb
(3) volt.meter
12. Dalam suatu kotak terdapat 5 bola (4) newton/coulomb
kuning, 6 bola merah, dan 7 bola putih. (5) coulomb/newton
Jika diambil 10 bola tanpa pengem-
balian, maka peluang banyak bola 17. Benda dengan berat 40 N diangkat dari
merah yang terambil 5 kali, banyak permukaan tanah hingga mencapai ke-
tinggian 10 meter kemudian dilepas-

32
kan. Energi kinetik benda itu ketika sebesar ‫ܨ‬஻ . Perbandingan kedua gaya
berada pada ketinggian 6 meter dari tersebut adalah ….

permukaan tanah bernilai sekitar .... A.
ଵସ
A. 40 J ସ
B.
B. 100 J ଻

C. 160 J C. ଺
D. 240 J D.

E. 400 J ଼

E. ଻
18. Bola A dijatuhkan dari ketinggian D dan
bertabrakan dengan bola B yang dilem- 22. Pipa berbentuk silinder memiliki dua
parkan ke atas dari tanah dengan penampang yang diletakkan secara
kelajuan v . Bola A dan bola B horizontal. Air mengalir dari
bertabrakan ketika t bernilai .... penampang besar dengan tekanan 1,4
A. D x 105 N/m2 dengan kelajuan 1 m/s. Jika
2g diketahui diameter penampang besar
B. 2D 12 cm dan tekanan pada penampang
g kecil 1 x 105 N/m2, maka diameter
penampang kecil adalah ....
C. 2D A. 1 cm
v
B. 2 cm
D. D C. 4 cm
2v
D. 6 cm
E. D E. 9 cm
v
23. Taraf intensitas bunyi dua klakson yang
19. Jika dua benda mempunyai momentum
identik sama dengan dua kali taraf
sama, tetapi massa berbeda, maka
intensitas satu klakson.
benda yang bermassa lebih besar
SEBAB
mempunyai energi kinetik yang lebih
Energi bunyi dua klakson sama dengan
besar.
dua kali energi satu klakson.
SEBAB
Energi kinetik suatu benda berbanding
24. Hasil campuran 1 gram es bersuhu 00C
lurus dengan massa, dan berbanding
dengan 1 cc air bersuhu 00C dalam
terbalik dengan momentum.
wadah berdinding adiabatik adalah ....
A. air dan es yang jumlahnya tidak
20. Dengan merentangkan tangan, kece-
dapat ditentukan
patan putar penari balet yang sedang
B. air sedikit lebih banyak daripada es
berputar menjadi semakin rendah.
C. 0,5 gram es dan 1,5 cc air
SEBAB
D. 1 gram es dan 1 cc air
Dengan merentangkan tangan, momen
E. 1,5 gram es dan 0,5 cc air
inersia menjadi lebih besar.
25. Dalam persamaan pV = CT yang berlaku
21. Sebuah mata uang logam jika dicelup-
untuk gas ideal, nilai C adalah ...
kan dalam fluida A dengan ߩ஺ ൌ Ͳǡͺ
(1) Bergantung pada banyaknya
gram/cm3 mengalami gaya ke atas
molekul gas
sebesar ‫ܨ‬஺ dan jika dicelupkan ke
dalam fluida B dengan ߩ஻ ൌ Ͳǡ͹
gram/cm3 mengalami gaya Archimedes

33
(2) Menyatakan usaha luar yang D. – 8 μC dan 2 μC
dilakukan gas untuk kenaikan suhu E. – 4 μC dan -2 μC
1 °C dengan tekanan konstan.
(3) Bergantung pada satuan-satuan 29. Perhatikan gambar berikut!
yang dipergunakan.
(4) Bergantung pada jenis gas.

26. Dua buah cermin datar X dan Y disusun


berhadapan dan membentuk sudut
135°. Seberkas cahaya laser datang ke
cermin X dengan sudut 30° terhadap Sebuah aki dengan ggl ߝ ൌ ͳʹ dan
permukaan cermin. Besar sudut yang hambatan dalam ‫ ݎ‬ൌ ʹohm, dihubung-
dibentuk oleh berkas sinar datang pada kan dengan hambatan luar ܴ ൌ Ͷohm
cermin X dan berkas sinar pantul oleh seperti pada gambar di atas. Jika kutub
cermin Y adalah .... negatif aki dihubungkan dengan tanah,
A. 90° maka besar potensial di titik ܿ adalah
B. 75° ….
C. 70° A. 0
D. 60° B. 10 V
E. 45° C. 6 V
D. 4 V
27. Cahaya terpolarisasi acak dikenakan E. 12 V
pada polarisator bersumbu transmisi
vertikal. Cahaya yang keluar dari 30. Dua kawat panjang a dan b diletakkan
polarisator dilewatkan analisator de- sejajar pada jarak 8 cm satu sama lain
ngan arah sumbu transmisi ͸Ͳι seperti gambar berikut.
terhadap sumbu transmisi polarisator.
Perbandingan intensitas cahaya yang
keluar dari analisator terhadap inten-
sitas cahaya yang masuk polarisator
adalah ....
A. 100%
B. 50% Tiap kawat dilalui arus sebesar 20 A.
C. 25% Jika μ0 = 4π x 10-7 Tm/A, maka induksi
D. 12,5% magnet di titik P yang terletak di antara
E. 6,25% kedua kawat pada jarak 2 cm dari
kawat a adalah ....
28. Jumlah muatan dari dua buah muatan A. 0,1 mT
q1 dan q2 adalah – 6 μC. Jika kedua B. 0,13 mT
muatan tersebut dipisahkan sejauh 3 C. 0,2 mT
m, maka masing-masing muatan akan D. 0,25 mT
merasakan gaya listrik sebesar 8 mN. E. 0,3 mT
Besar q1 dan q2 berturut-turut adalah
.... 31. Elektron terakhir yang dimiliki dua
A. – 5 μC dan -1 μC buah atom 26A dan 27B memiliki
B. –10 μC dan 4 μC perbedaan dalam hal ….
C. – 3 μC dan -3 μC A. tingkat energi
B. subtingkat energi

34
C. arah rotasi elektron (3) H2S2O3
D. kedudukan dalam orbital (4) HCIO4
E. tingkat energi dan subtingkat energi
37. Reaksi: 2NO(g) + O2(g) Æ 2NO2(g).
32. Zat yang bersifat polar adalah …. Persamaan laju reaksinya, v = k [NO]2
1) BCl3 [O2]. Jika volume diperkecil setengah
2) BeCl2 kali volume semula, maka laju
3) CCl4 reaksinya dibanding laju semula
4) Cl2O menjadi ....
A. 8 kali
33. Konfigurasi elektron atom X dengan no- ଵ
B. kali
ଵ଺
mor massa 80 dan memiliki 45 neutron C. 16 kali
dalam intinya adalah .... D. 32 kali
A. [Ne] 3s2 4p6 ଵ
E. kali
B. [Ar] 4s2 3d10 5s2 5p3 ଷଶ
C. [Ar] 4s2 3d10 4p5
D. [Kr] 5s1 4d8 38. Sistem koloid yang fase terdispersinya
E. [Xe] 6s2 4f14 5d10 padat dan medium pendispersinya gas
adalah ….
34. Reaksi yang terjadi antara KClO3 A. asap
dengan HCl adalah sebagai berikut. B. kabut
KClO3 + 6HCl o KCl + 3H2O + 3Cl2. C. gabus
D. buih sabun
Jika diketahui Ar K = 39; Cl = 35,5; O = E. batu apung
16; H = 1, maka untuk memperoleh 142
gram Cl2 diperlukan KClO3 sebanyak …. 39. Jika senyawa-senyawa berikut dilarut-
A. 122,5 gram kan dalam 500 ml air, maka senyawa
B. 81,7 gram yang menghasilkan titik didih tertinggi
C. 61,3 gram adalah ....
D. 40,8 gram A. 7,1 g Na2SO4 (Mr = 142)
E. 24,5 gram B. 11,7 g NaCl (Mr = 58,5)
C. 18 g fruktosa (Mr = 180)
35. Dua liter gas X bermassa 3,2 gram jika D. 36 g glukosa (Mr = 180)
diukur pada keadaan di mana 1 liter gas E. 68,4 g sukrosa (Mr = 342)
NO (Ar N = 14 O = 16) bermassa 1,5
gram. Massa molekul relatif (Mr) gas X 40. Diketahui potensial reduksi standar
adalah …. berikut.
A. 16 Cr3+ + 3e Æ Cr(s) E0 = -0,74 V
B. 32 MnO4-(aq) + 8H+ + 5e Æ Mn2+(aq) +4H2O
C. 40 E0 = +1,5 V
D. 64
E. 71 Potensial sel standar dari sel Galvani
yang dibuat dengan menggabungkan
36. Di antara senyawa di bawah ini yang kedua setengah reaksi di atas adalah ….
termasuk asam Bronsted-Lowry adalah A.  2,25 V
…. B.  0,75 V
(1) H3PO4 C. +0,75 V
(2) HSCN D. +2,25 V
E. +3,25 V

35
41. Dari nama-nama senyawa berikut yang (3) Memiliki komosisi 50% C
menunjukkan penamaan yang benar (4) Reaksi dengan logam K membentuk
adalah …. kalium isopropanoat
1) 2,5  dietilheptana
2) 2  etil  3  metilpentana 46. Faktor interseluler yang dilepaskan
3) 2  etilpropana oleh sel untuk mengatur pertumbuhan
4) 2,2  dimetilpropana dan perkembangan tumbuhan adalah
hormon. Salah satu jenis hormon yang
42. Reaksi transmutasi inti atom berikut memengaruhi pertumbuhan dan per-
yang menghasilkan inti helium kembangan adalah giberelin. Giberelin
adalah…. diproduksi di semua bagian tumbuhan.
Fungsi hormon giberelin di antaranya
28 Pb o 81 Pb
A. 214 218

adalah ....
B. 24
13 Al o 12
24
Mg A. merangsang pembelahan sel
C. 230
90 Th o 226
88 Ra B. membuat tanaman berbunga sebe-
D. 214
Bi o 214
Po lum waktunya
83 84
C. memacu proses pematangan buah
E. 239
92 Uo 235
92 U D. merangsang pembelahan sel pada
jaringan tumbuhan yang terluka
43. Persenyawaan logam alkali dengan E. menghambat proses penuaan
oksigen pada kondisi tertentu dapat
menghasilkan oksida logam dengan 47. Perhatikan proses yang terjadi dalam
bilangan oksidasi oksigen -2, -1, atau - katabolisme karbohidrat berikut!
½. 1) Dekarboksilasi oksidatif
SEBAB 2) Glikolisis
Logam alkali bersifat reaktif dan selalu 3) Fermentasi asam laktat
bermuatan +1 dalam senyawanya. 4) Siklus Krebs
5) Fermentasi alkohol
44. Pada suhu 112°C terjadi reaksi kesetim-
bangan: Proses katabolisme karbohidrat yang
2SO2(g) + O2(g) ↔ 2SO3(g) ΔH = -225 kJ melalui proses respirasi aerob ditunjuk-
Jika suhu dinaikkan menjadi 400°C, kan oleh nomor ....
maka harga tetapan kesetimbangan A. 1), 2), dan 4)
(Kc) bertambah. B. 1), 3), dan 4)
SEBAB C. 1), 4), dan 5)
Kenaikan suhu pada reaksi kesetim- D. 2), 3), dan 4)
bangan tersebut menyebabkan reaksi E. 3), 4), dan 5)
bergeser ke kanan.
48. Suatu jaringan tumbuhan yang terdiri
45. Pernyataan yang tidak benar untuk atas sel-sel yang tersusun rapat dan
senyawa: berfungsi sebagai pelindung jaringan di
OH bawahnya adalah jaringan ....
A. kolenkim
H3C C CH3 B. sklerenkim
C. epidermis
H
D. floem
adalah….
E. meristem
(1) Tidak teroksidasi oleh KMnO4
(2) Isomer fungsi dari metoksipropana

36
49. Perhatikan organ mata berikut! C. jumlah mahkota bunga kelipatan
tiga
D. akar dan batang tidak terdapat
kambium
E. bentuk tulang daun menyirip atau
menjari

53. Pasangan antara jenis bakteri beserta


Bagian mata yang ditunjukkan oleh peranannya yang tepat adalah ....
huruf P pada gambar berfungsi untuk A. Streptomyces griceus Æ pembuatan
.... nata de coco
A. melindungi bola mata dari B. Azotobacter sp. Æ pengikat nitro-
kerusakan mekanis gen bebas di udara
B. memberi warna pada mata C. Acetobacter xylinum Æ penghasil
C. mengatur intensitas cahaya yang antibiotik
masuk ke mata D. Lactobacillus bulgaricus Æ pem-
D. menerima bayangan benda yang buatan asam cuka
difokuskan oleh lensa E. Rhizobium radicicola Æ pembuatan
E. meneruskan rangsang cahaya ke yoghurt
otak
54. Suatu kromosom mengalami mutasi se-
50. Tingkatan takson yang paling rendah hingga terjadi perubahan seperti pada
dari tumbuhan adalah .... gambar berikut.
A. ordo
B. filum
C. familia
D. kingdom Jenis mutasi yang terjadi pada gambar
E. spesies di atas adalah ....
A. delesi
51. Salah satu jenis jaringan otot adalah ja- B. inversi
ringan otot lurik. Ciri-ciri yang menun- C. adisi
jukkan jaringan otot lurik yang benar D. duplikasi
adalah .... E. translokasi
A. memiliki inti sel satu yang terletak
di tepi 55. Urutan tahapan siklus Calvin yang
B. kontraksi kerja lambat dan lama benar adalah ....
C. berbentuk silindris atau serabut A. Reduksi PGA – pembentukan PGAL
panjang – pembentukan RuBP – pembentuk-
D. memiliki diskus interkalaris an PGA – fiksasi CO2 oleh RuBP
E. aktivitasnya di luar kehendak B. Reduksi PGA – pembentukan RuBP
– pembentukan PGAL – pembentuk-
52. Pernyataan berikut ini yang bukan an PGA – fiksasi CO2 oleh RuBP
merupakan ciri kelompok tumbuhan C. Fiksasi CO2 oleh RuBP – pemben-
Monocotyledoneae adalah .... tukan PGA – reduksi PGA –
A. bentuk akarnya serabut pembentukan PGAL – pembentukan
B. memiliki bunga yang bijinya tidak RuBP
membelah

37
D. Fiksasi CO2 oleh RuBP – pemben- 59. Berikut ini yang merupakan ciri-ciri
tukan PGAL – pembentukan PGA – bioma hutan hujan tropis adalah ....
reduksi PGA – pembentukan RuBP 1) Memiliki curah hujan tinggi antara
E. Pembentukan PGA – fiksasi CO2 oleh 200-450 mm per tahun.
RuBP – pembentukan PGAL – 2) Keadaannya lembap dengan suhu
reduksi PGA – pembentukan RuBP sekitar 25oC.
3) Vegetasinya sangat lebat.
56. Badan Golgi adalah organel sel yang 4) Terdapat di daerah tropis dan sub-
memiliki struktur bertumpuk-tumpuk tropis.
membentuk kompleks.
SEBAB 60. Pernyataan yang benar mengenai prin-
Badan Golgi berfungsi sebagai tempat sip teori evolusi J.B. Lamarck adalah ....
sintesis protein. 1) Evolusi berjalan melalui mekanisme
adaptasi terhadap lingkungan.
57. DNA merupakan makromolekul poli- 2) Variasi pada organisme merupakan
nukleotida yang tersusun atas polimer variasi sifat fenotipe organisme.
nukleotida berulang-ulang, tersusun 3) Sifat yang diperoleh akan diwaris-
rangkap, serta membentuk ikatan se- kan kepada keturunannya.
perti rantai ganda dan berpilin. 4) Evolusi berjalan melalui mekanisme
SEBAB seleksi alam.
Setiap nukleotida terdiri atas gula
deoksiribosa, basa nitrogen, dan gugus
fosfat.

58. Hewan melakukan adaptasi sehingga


dapat menyesuaikan diri dengan ling-
kungan dan dapat mempertahankan di-
ri. Contoh adaptasi tingkah laku pada
hewan adalah ....
1) Kelinci gurun mempunyai telinga
yang besar untuk mendinginkan tu-
buhnya.
2) Katak gurun memiliki kaki bertan-
duk yang berguna untuk menggali
lubang.
3) Ikan yang hidup di air asin lebih
pekat mengeluarkan urine daripada
ikan air tawar.
4) Bunglon mengubah warna tubuhnya
sesuai dengan lingkungannya.

38
- PEMBAHASAN -
Tes Kemampuan Dasar Saintek
Paket 1

1. Pembahasan CERDAS: P=



atau p =-1

y – 2x + 1 = 0 ଷ
y = 2x – 1 2x-1 = atau 2x-1=-1


Jika pusat lingkaran P (a,2a-1) dan x=ସ atau x = 0
lingkaran menyinggung sumbu x positif + - +
dan sumbu y positif, maka:
r=r ͷ
a = 2a -1 0
Ͷ
-a = -1 ହ
Jadi kurva naik saat { x < 0 atau x > ସ }.
a =1
Sehingga pusat lingkaran P(1,1) dengan -----------------------------------Jawaban: B
jari-jari 1.
Jadi, persamaan lingkarannya adalah: 4. Pembahasan CERDAS:
ሺͶ•‹ ൅ ͷ…‘•ሻଶ = ʹଶ
ሺ‫ ݔ‬െ ͳሻଶ ൅ ሺ‫ ݕ‬െ ͳሻଶ ൌ ͳ atau ՜16 ‫݊݅ݏ‬ଶ ‫ ܣ‬+ 25 ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ‫ ܤ‬+ 40 sin A cos B = 4
‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ െ ʹ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬൅ ͳ ൌ Ͳ ሺͶ…‘• ൅ ͷ•‹ሻଶ = ͺଶ
-----------------------------------Jawaban: A ՜16 ܿ‫ ݏ݋‬ଶ ‫ ܣ‬+ 25 ‫݊݅ݏ‬ଶ ‫ ܤ‬+ 40 cos A sin B = 64
՜ 16 + 25 + 40 sin (A+B ) = 68
ଶ଻
2. Pembahasan CERDAS: ՜ 40 sin C = 27 dan sin C =
ସ଴
‫‹• ݔ •‘… ʹ ׬‬ሺ͵ ൅ ͸‫ݔ‬ሻ݀‫ݔ‬ ଶ଻ ଼଻ଵ ଶ ଵ
ൌ ‫‹• ׬‬ሺ ‫ ݔ‬൅ ͵ ൅ ͸‫ݔ‬ሻ െ •‹ሺ‫ ݔ‬െ ͵ െ Cos C = ටͳ െ ቀ ቁ ൌ ට ൌ ξͺ͹ͳ
ସ଴ ଵ଺଴଴ ସ଴
͸‫ݔ‬ሻ݀‫ݔ‬ ------------------------------------Jawaban: E
ൌ ‫‹• ׬‬ሺ ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ െ •‹ሺെͷ‫ ݔ‬െ ͵ሻ݀‫ݔ‬

ൌ  െ …‘•ሺ͹‫ ݔ‬൅ ͵ሻ െ …‘•ሺെͷ‫ ݔ‬െ
ଵ 5. Pembahasan CERDAS:
଻ ହ ௔
͵ሻ ൅ ‫ܥ‬ Titik ( ǡ ʹܽሻ diputar ͳͺͲ௢ searah jarum

---------------------------------Jawaban: D jam dengan pusat (2,1). Jika hasil rotasi
adalah (a+1,-a ), maka rotasi ͳͺͲ௢
3. Pembahasan CERDAS: adalah:
ଶ ଵ
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ଷ െ ‫ ݔ‬ଶ െ ͵‫ ݔ‬൅
ଵ ‫ݔ‬ඁ െ ʹ
ଷ ଶ ଺
൬ ඁ ൰ൌ
‫ ݕ‬െͳ
jika ݃ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ݂ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻ …‘• െͳͺͲ௢ െ •‹ െͳͺͲ௢ ‫ ݔ‬െ ʹ
ଶ ଵ ቀ ቁ൬ ൰
݃ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻଷ െ ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻଶ െ •‹ െͳͺͲ௢ …‘• െͳͺͲ௢ ‫ݕ‬െͳ
ଷ ଶ ௔
ଵ ܽ൅ͳെʹ െͳ Ͳ െʹ
͵ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻ ൅ ଺ ቀ ቁൌቀ ቁቆ ଶ ቇ
െܽ െ ͳ Ͳ െͳ ʹܽ െ ͳ
݃ඁ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ Ͷሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻଶ െ ʹሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻ െ ܽ൅ͳെʹ ʹെ

͸ൌͲ ቀ ቁൌቆ ଶ ቇ
െܽ െ ͳ ͳ െ ʹܽ
Misal 2x-1 = p Sehingga -a -1 = 1 – 2a
Ͷ‫݌‬ଶ െ ʹ‫ ݌‬െ ͸ ൌ Ͳ a=2
(2p-3)(2p+2)=0 ------------------------------------Jawaban: E

39
6. Pembahasan CERDAS: Pusat lingkaran (0,0) dan (6,6) dan
memiliki jari-jari yang sama, sehingga
gradien l = 1 dan gradien garis m = 1
Karena sudut ‫ ܪܱܰס‬ൌ  ͻͲ௢ dan sudut
‫ ܭܱܰס‬ൌ ‫ ܪܰܭס‬ൌ  Ͷͷ௢ , maka koordi-
nat h (2,-2).
Jadi, persamaan garis m adalah Y + 2 =
x-2 Karena garis m melalui titik (t,0),
Karena K, L, dan M merupakan titik te- maka diperoleh 2 = t-2 dan t = 4
ngah, maka segitiga KLM merupakan ----------------------------------Jawaban: D
segitiga sama sisi. Sehingga:
9. Pembahasan CERDAS:
‫ ܯܮ‬ൌ ξ‫ܯܦ‬ଶ ൅ ‫ ܪܦ‬ଶ ൅ ‫ ܪܮ‬ଶ ՞
Perhatikan segitiga ABC berikut!
‫ ܯܮ‬ൌ ඥ͵ଶ ൅ ͸ଶ ൅ ͵ଶ ൌ ξͷͶ ൌ ͵ξ͸
Jarak L ke MK adalah: B
ଵ ଽ
‫ ‹• ܯܮ‬͸Ͳ௢ ൌ ͵ξ͸ ‫  כ‬ξ͵ ൌ ξʹ cm 6
ଶ ଶ
-----------------------------------Jawaban: A
7 D
7. Pembahasan CERDAS: 3
Sumbu X dan parabola ‫ ݕ‬ൌ ܾ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݔ‬ଶ ,
A 8
0<b<1 C
Luas daerah yang di batasi antara
kedua kurva tersebut adalah: Dari segitiga di atas, maka dapat dicari
+<I?8K@B8E panjang AD.
‫ܦ‬ξ‫ܦ‬ ‫ܥܤ‬ሺ‫ܦܣ‬ሻଶ ൌ ‫ܥܦ‬ሺ‫ܤܣ‬ሻଶ ൅ ‫ܦܤ‬ሺ‫ܥܣ‬ሻଶ െ
‫ܮ‬ൌ ‫ܥܤ‬ሺ‫ܥܦ‬ሻሺ‫ܦܤ‬ሻ
͸ܽଶ
஽ξ஽ ௕య ͻሺ‫ܦܣ‬ሻଶ ൌ ͵ሺ͹ሻଶ ൅ ͸ሺͺሻଶ െ ͻሺ͵ሻሺ͸ሻ
‫ܮ‬ൌ మ ൌ
଺௔ ଶସ

‫ ܦܣ‬ൌ ξͶͳ
Karena luas daerah ‫ܮ‬ሺܾሻ ൒ ଻ଶ ସଵାଽି଺ସ ି଻
…‘• ‫ ܥܦܣ‬ൌ ൌ ξͶͳ
ଶ‫כ‬ξସଵ‫כ‬ଷ ଵଶଷ
ଵ ௕య ଵ
Sehingga ‫ܮ‬ሺܾሻ ൒ ଻ଶ ՞ ଶସ ൒ ଻ଶ  ՞ ܾଷ ൒ ----------------------------------Jawaban: D
ଵ ଵ
maka ܾ ൒ య
ଷ ξଷ

10. Pembahasan CERDAS:
Sehingga peluang (b) = ͳ െ య ‫ܭ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻଶ଴ଵ଺ ൅ ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻଶ଴ଵ଻ െ
ξଷ
---------------------------------- Jawaban: A ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻଷ  oleh ‫ ݔ‬ଶ െ ͷ‫ ݔ‬൅ ͸ adalah Lx+1
‫ܭ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻଶ଴ଵ଺ ൅ ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻଶ଴ଵ଻ െ
8. Pembahasan CERDAS: ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻଷ  oleh (x-3)(x-2) adalah Lx+1
Untuk x = 2, maka K+1 = 2L +1 atau K =
2L
Untuk x = 3, maka 1= 3L+ 1 sehingga L =
0 dan K = 0
Nilai 3K – 5L = 0
--------------------------------- Jawaban: C

11. Pembahasan CERDAS:


మ మ
ሺͲǡͳͷሻଷ௫ ା଺௫ା஻ ൐ ሺͲǡͲʹʹͷሻ௫ ାଷ௫ାଷ
మ మ
ሺͲǡͳͷሻଷ௫ ା଺௫ା஻ ൐ ሺͲǡͳͷሻଶ௫ ା଺௫ା଺
Karena bilangan pokok sama dan
kurang dari 1, maka:

40
͵‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ ݔ‬൅ ‫ ܤ‬൏ ʹ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ ݔ‬൅ ͸ 15. Pembahasan CERDAS:
‫ݔ‬ଶ ൅ ‫ ܤ‬െ ͸ ൏ Ͳ x
log( x 2  4 x  4)d x log( 5x  10)
Syarat D < 0 (1) Untuk x > 1, maka:
0 – 4(1)(B-6) < 0 ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬൅ Ͷ ൑ ͷ‫ ݔ‬൅ ͳͲ
-4B+24 < 0 ‫ ݔ‬ଶ െ ‫ ݔ‬െ ͸ ൑ Ͳ
B>6 ܽ‫ݑܽݐ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൑ Ͳ
----------------------------------- Jawaban: B Jadi HP= {ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͵}
(2) Untuk 0 < x < 1, maka:
12. Pembahasan CERDAS: ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬൅ Ͷ ൒ ͷ‫ ݔ‬൅ ͳͲ
Suatu kotak terdapat 5 bola kuning, 6 ‫ ݔ‬ଶ െ ‫ ݔ‬െ ͸ ൒ Ͳ
bola merah, dan 7 bola putih. Bola ܽ‫ݑܽݐ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൒ Ͳ
merah yang terambil 5 kali, bola putih 3 Tidak ada x yang memenuhi.
kali, dan sisanya bola kuning adalah Sehingga (1) ‫( ׫‬2) didapat ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͵
5m,3p, dan 2k.
஼ఱల ஼యళ ஼మఱ ଷହ଴ ------------------------------------- Jawaban: D
ܲሺͷ݉ǡ ͵‫݌‬ǡ ʹ݇ሻ ൌ భఴ
஼భబ

଻ଶଽଷ
----------------------------------- Jawaban: C 16. Pembahasan CERDAS:
Kuat medan listrik disimbolkan ሺ‫ܧ‬ሻ.
13. Pembahasan CERDAS:
‫ͳݐ݋ܥ‬͸ͷ௢ –ƒ ͹ͷ௢ +<I?8K@B8E
‫ݐ݋ܥ‬ሺͻͲ௢ ൅ ͹ͷ௢ ሻ –ƒ ͹ͷ௢ ൌ Kuat medan listrik diartikan sebagai
െ –ƒ ͹ͷ௢ –ƒ ͹ͷ௢ ൌ െ‫݊ܽݐ‬ଶ ͹ͷ௢ ൌ gaya coulomb per satuan muatan.
െ –ƒሺͶͷ௢ ൅ ͵Ͳ௢ ሻ
ͳ
–ƒ Ͷͷ௢ ൅ –ƒ ͵Ͳ௢ ͳ ൅ ξ͵
͵ ቍ
Jika dituliskan dalam rumus sebagai
ൌ െቆ ቇ ൌ െቌ ி
ͳ െ –ƒ Ͷͷ௢ –ƒ ͵Ͳ௢ ͳ berikut: ‫ ܧ‬ൌ ௤
ͳ െ ξ͵
͵
ൌ െ൫ʹ ൅ ξ͵൯ ൌ െʹ െ ξ͵ Sehingga satuannya newton/coulomb.
----------------------------------- Jawaban: A -------------------------------- Jawaban: D

14. Pembahasan CERDAS: 17. Pembahasan CERDAS:


Ax 2  Bx  3 Diketahui:
lim 2 11 w 40 N
x o1 x  3 x  2

Karena penyebutnya bernilai 0 untuk x h1 10 m


= 1, maka: h2 6 m
Ax 2  Bx  3 = 0 untuk x = 1 sehingga: Ditanyakan: Ek o h 6 m
A + B = 3.............(1) Jawab:
Dengan aturan L’Hospital
2 Ax  B +<I?8K@B8E
lim 11
x o1 2x  3 ‫ܯܧ‬ଵ ൌ ‫ܯܧ‬ଶ
2A + B= 11 ...................(2) (Hukum kekekalan Energi Mekanik)
Dari (1) dan (2)
A=8 ‫ܧ‬௉ ଵ ൅ ‫ܧ‬௄ ଵ ൌ ‫ܧ‬௉ ଶ ൅ ‫ܧ‬௄ ଶ
B = -5 karena kecepatan awal nol (‫ݒ‬ଵ ൌ Ͳ),
ξͷͲ െ Ͷͷ ൌ ξͶͲͲ ൅ ʹʹͷ ൌ ʹͷ maka ‫ܧ‬௄ ଵ ൌ Ͳ. Sehingga:
----------------------------------- Jawaban: E
݄݉݃ଵ ൌ ݄݉݃ଶ ൅ ‫ܧ‬௄ ଶ
‫ܧ‬௄ ଶ ൌ ݉݃ሺ݄ଵ െ ݄ଶ ሻ
‫ܧ‬௄ ଶ ൌ ܹሺ݄ଵ െ ݄ଶ ሻ

41
‫ܧ‬௄ ଶ ൌ ͶͲሺͳͲ െ ͸ሻ ൌ ͳ͸Ͳ J Dari persamaan di atas, kita mengeta-
Jadi, besar energi kinetik benda saat hui bahwa energi kinetik berbanding lu-
berada pada ketinggian 6 m adalah 160 rus dengan kuadrat momentum dan
joule. berbanding terbalik dengan massa.
----------------------------------- Jawaban: C Oleh karena itu, pernyataan maupun
alasan salah.
18. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------- Jawaban: E
Bola A mengalami gerak jatuh bebas,
sedangkan bola B mengalami gerak 20. Pembahasan CERDAS:
vertikal ke atas. Apabila digambarkan,
maka sketsanya seperti gambar
berikut. +<I?8K@B8E
‫ ܮ‬ൌ ‫߱ܫ‬
L IZ
R
I1Z1 I 2Z2
A
mR12Z1 mR2 2Z2
Berdasarkan hukum kekekalan momen-
D tum sudut, maka ketika tangan diren-
v tangkan momen inersia semakin besar.
Akibatnya, kecepatan berkurang.
---------------------------------- Jawaban: A
B
21. Pembahasan CERDAS:
Jika dituliskan dalam bentuk persama- Diketahui:
an menjadi: ߩ஺ ൌ Ͳǡͺ gram/cm3
s1  s2 D ߩ஻ ൌ Ͳǡ͹ gram/cm3
1 2 § 1 ி
· Ditanyakan: ಲ
gt  ¨ v0t  gt 2 ¸ D ிಳ
2 © 2 ¹ Jawab:
1 2 § 1 · Soal tersebut dapat diselesaikan de-
gt  ¨ vt  gt 2 ¸ D
2 © 2 ¹ ngan melihat persamaan gaya Archi-
vt D medes.
D +<I?8K@B8E
t Pada gaya Archimedes,‫ ܨ‬ൌ ߩܸ݃
v
Jadi, bola A dan bola B akan
Berdasarkan persamaan tersebut, gaya
bertabrakan ketika t D .
v berbanding lurus dengan massa jenis.
----------------------------------- Jawaban: E Oleh karena itu dapat dituliskan:
‫ܨ‬஺ ߩ஺

19. Pembahasan CERDAS: ‫ܨ‬஻ ߩ஻
‫ܨ‬஺ Ͳǡͺ

+<I?8K@B8E ‫ܨ‬஻ Ͳǡ͹
ͳ ‫ܨ‬஺ ͺ
‫ ݇ܧ‬ൌ ݉‫ ݒ‬ଶ ൌ
ʹ ‫ܨ‬஻ ͹
Jadi, perbandingan gaya antara ‫ܨ‬஺ Τ‫ܨ‬஻
ሺ݉‫ݒ‬ሻଶ ‫݌‬ଶ adalah .

‫ ݇ܧ‬ൌ ൌ ଻
ʹ݉ ʹ݉ ---------------------------------- Jawaban: E

42
22. Pembahasan CERDAS:
Diketahui: ܶ‫ ܫ‬ൌ ܶ‫ܫ‬଴ ൅ ͳͲ Ž‘‰ ʹ
p1 1, 4 u105 N/m 2 Sementara itu, dua kali taraf intensitas
v1 1 m/s satu klakson jika dituliskan dalam suatu
d1 12 cm persamaan sebagai berikut.
ܶ‫ ܫ‬ൌ ʹܶ‫ܫ‬଴
p2 1u105 N/m 2
Ditanyakan: d 2
Jawab: Berdasarkan persamaan di atas, dapat
Cepat rambat aliran fluida pada dikatakan bahwa taraf intensitas bunyi
penampang kecil: dua klakson yang identik berbeda
1 1 dengan dua kali taraf intensitas satu
p2  U gh2  U v2 2 p1  U gh1  U v12
2 2 klakson.
1 Alasan: benar
p2  p1 U g h1  h2  U v1  v2 2
2
Energi total diartikan sebagai jumlah e-
2
nergi tiap klakson. Sehingga dapat dika-
1
p2  p1 0  U v1  v2 2
2
takan bahwa energi bunyi dua klakson
2 sama dengan dua kali energi satu klak-
1
p2  p1 U v12  v2 2 son.
2 ---------------------------------- Jawaban: D
1
1u105  1, 4 u105 1.000 1  v2 2
2 24. Pembahasan CERDAS:
40.000 500  500v2 2 Diketahui:
Mes = 1 gram
40.500 500v2 2 Tair = 0°C
v2 2 81 Mair = 1 cc
v2 9 Ditanyakan: keadaan akhir
Hubungan antara kecepatan dan Jawab:
diameter pada fluida adalah: Karena suhu es dan air sama dan
2 berada dalam dinding adiabatik, maka
v1 § d2 · tidak ada kalor yang keluar maupun
¨ ¸
v2 © d1 ¹ masuk. Sehingga maka jumlah es dan
2 air tidak berubah.
1 § d2 ·
¨ ¸ ----------------------------------- Jawaban: D
9 © 12 ¹
1 d2 25. Pembahasan CERDAS:
3 12
d 2 4 cm +<I?8K@B8E
-------------------------------- Jawaban: C PV=nRT
Jika PV = CT, padahal persamaan gas
23. Pembahasan CERDAS: ideal dinyatakan dalam PV = nRT, maka:
Pernyataan: salah C = nR
Jika dua klakson yang identik dibu- Akibatnya akan diperoleh kesimpulan:
nyikan, maka taraf intensitasnya seba- 9 Nilai C bergantung pada banyaknya
gai berikut. molekul gas.
9 Nilai C = nR menyatakan kapasitas
+<I?8K@B8E ka-lor.
ܶ‫ ܫ‬ൌ ܶ‫ܫ‬଴ ൅ ͳͲ Ž‘‰ ݊

43
9 Nilai C memiliki satuan sehingga ‘B3 75q , maka ‘B4 75q. Sudut B5
bergantung pada satuan yang digu- yang dihasilkan adalah:
nakan. ‘B4  ‘B5 90q
9 Nilai C tidak bergantung pada jenis
gas. ‘B5  75q 90q
Oleh karena itu, jawaban yang tepat ‘B5 15q
adalah pilihan jawaban B. Jika antara sudut B5 dan B1 saling ber-
----------------------------------- Jawaban: B tolak belakang, maka nilai sudut B1 pun
sama nilainya. Oleh sebab itu, nilai su-
26. Pembahasan CERDAS: dut ABC adalah:
Perhatikan gambar berikut!
‘ABC ‘B2  ‘B1
‘ABC 15q  15q
‘ABC 30q
Perhatikan segitiga ABC, sudut T yang
terbentuk adalah:
‘BAC  T  ‘ACB 180q
60q  T  30q 180q
T 90q
Jadi, berkas sinar yang dipantulkan
Pada cermin X akan berlaku sebesar 90°.
persamaan: ---------------------------------- Jawaban: A
Sudut datang ‘A2 90q  30q 60q
Adapun sudut pantulnya memiliki nilai 27. Pembahasan CERDAS:
yang sama dengan sudut datangnya, Jika intensitas cahaya yang masuk pada
yaitu 60°. Besar sudut A4 dapat polarisator dianggap sebagai ‫ܫ‬଴ ǡ maka
diperoleh dengan perhitungan sebagai intensitas cahaya yang keluar dari ana-
berikut. lisator diperoleh dengan cara berikut.
‘A3  ‘A4 90q
+<I?8K@B8E
60q  ‘A4 90q ͳ
‘A4 30q ‫ ܫ‬ൌ ‫ܫ‬଴ …‘•ଶ °
ʹ
Akibat sudutnya saling bertolak
ଵ ଵ
belakang, maka ‘A5 ‘A1 30q. ‫ ܫ‬ൌ ଶ ‫ܫ‬଴ ሺ…‘• ͸Ͳιሻଶ ൌ ଼ ‫ܫ‬଴
Selanjutnya perhatikan segitiga AOB. Perbandingan intensitas cahaya yang
Pada segitiga AOB akan diperoleh sudut keluar dari analisator terhadap
B2. intensitas cahaya yang masuk
‘A4  135q  ‘B2 180q polarisator adalah:

୍బ
30q  135q  ‘B2 180q ୍
ൌ ఴ୍ ൈ ͳͲͲΨ ൌ ͳʹǡͷΨ
୍బ బ
‘B2 15q ----------------------------------- Jawaban: D
Pada cermin Y akan diperoleh nilai
sudut datang: 28. Pembahasan CERDAS:
‘B3  ‘B2 90q Diketahui:
‘B3  15q 90q ‫ݍ‬ଵ  ൅  ‫ݍ‬ଶ  ൌȂ͸ǤͳͲି଺
r=3m
‘B3 75q
F=8mN
Ditanyakan:‫ݍ‬ଵ †ƒ‫ݍ‬ଶ 

44
Jawab: Perhatikan gambar medan magnet
Jika jumlah muatan q1 dan q2 adalah – yang diakibatkan oleh masing-masing
ϲʅ (‫ݍ‬ଵ  ൅  ‫ݍ‬ଶ  ൌȂ͸ǤͳͲି଺ ).... (1) kawat.
Maka gaya Coulomb kedua muatan
adalah 8 mN.
+<I?8K@B8E
‫ݍ‬ଵ ‫ݍ‬ଶ
‫ܨ‬ൌ݇ ଶ
௤ ௤
‫ݎ‬
ͺǤͳͲିଷ ൌ ͻǤͳͲଽ ଷభ మ మ
ͺǤͳͲିଵଶ ൌ ‫ݍ‬ଵ ‫ݍ‬ଶ ...(2) Jika jarak a1 = 2cm, a2 = 6cm, maka
Substitsi persamaan (1) ke (2) besarnya medan magnet pada titik P
‫ݍ‬ଵ ሺെ͸ǤͳͲି଺ െ ‫ݍ‬ଵ ሻ ൌ ͺǤͳͲିଵଶ adalah:
െ͸ǤͳͲି଺‫ݍ‬ଵ െ ‫ݍ‬ଵଶ െ ͺǤͳͲିଵଶ ൌ Ͳ +<I?8K@B8E
‫ݍ‬ଵଶ ൅ ͸ǤͳͲି଺ ‫ݍ‬ଵ ൅ ͺǤͳͲିଵଶ ൌ Ͳ ߤ଴ூ
‫ܤ‬௉ ൌ
‫ݍ‬ଵ ൌ െͶǤͳͲି଺ C atau ‫ݍ‬ଵ ൌ ʹǤͳͲି଺ C ʹߨܽ
Jadi, besar ‫ݍ‬ଵ dan ‫ݍ‬ଶ berturut-turut
బ಺ ఓబ಺ ఓ
adalah ൌ െͶǤͳͲି଺ C atau ‫ݍ‬ଵ ൌ ʹǤͳͲି଺ ‫ܤ‬௉ ൌ ‫ܤ‬ଵ െ ‫ܤ‬ଶ ‫ܤ‬௉ ൌ ଶగ௔భ െ ଶగ௔మ
భ మ
C ସగǤଵ଴షళ ଶ଴ ଶ଴
‫ܤ‬௉ ൌ ቀ଴ǡ଴ଶ െ ଴ǡ଴଺ቁ
----------------------------------- Jawaban: E ଶగ
‫ܤ‬௉ ൌ ͳǡ͵ǤͳͲିସ T = 0,13 mT
29. Pembahasan CERDAS: Jadi, induksi magnetik di titik P sebesar
0,13 mT.
----------------------------------- Jawaban: B

31. Pembahasan CERDAS:


Konfigurasi elektron:
26A = [Ar] 4s2 3d6

Pada gambar tersebut, rangkaian dita-


0 -2 -1 0 +1 +2
nahkan sehingga tidak ada arus yang
27B = [Ar] 4s2 3d7
mengalir.
ܸ௔௖ ൌ ɇߝ ൅ ɇܴ݅
െͳʹ ൌ ܸ௔ െ ܸ௖ 0 -2 -1 0 +1 +2
െͳʹ ൌ Ͳ െ ܸ௖ Pernyataan yang benar:
ܸ௖ ൌ ͳʹ volt x Atom A dan B terletak pada kulit
----------------------------------- Jawaban: E yang sama, yaitu kulit ke-4 sehingga
menempati tingkat energi yang
30. Pembahasan CERDAS: sama.
Diketahui: x Atom A dan B terletak pada sub-
a1 2 cm 0,02 m kulit/subtingkat energi yang sama,
a2 6 cm 0,06 m yaitu subkulit s dan d.
I1 20 A x Bilangan kuantum spin atom A dan
B sama-sama berada di -½.
P0 4S x 107 T m / A
x Kedudukan atom (bilangan kuantum
Ditanyakan: BP magnetik) A dan B dalam orbital
Jawab: berbeda. Atom A berada di m = -2,
sedangkan atom B di m = -1.
----------------------------------- Jawaban: D

45
32. Pembahasan CERDAS: ଶ
= mol x 122,5 = 81,7

Sifat kepolaran suatu senyawa dipenga-
gram
ruhi oleh ada tidaknya pasangan elek-
----------------------------------- Jawaban: B
tron bebas.
+<I?8K@B8E 35. Pembahasan CERDAS:
Jika sebuah senyawa mempunyai pa- Perbandingan 2 gas:
sangan elektron bebas (PEB), maka se- ୚౔ ୚
= ొో
nyawa tersebut bersifat polar. ୬౔ ୬ొో
Contohnya : Cl2O ଶ୐ ଵ୐
యǡమ = భǡఱ
౉౨ యబ
ଶ୐ ଵ୐
యǡమ =
଴ǡ଴ହ୫୭୪
౉౨
ଷǡଶ
2 x 0,05 =
୑୰
ଷǡଶ
Mr = = 32
଴ǡଵ
Jadi, Mr gas X adalah 32.
Dari gambar di atas diketahui bahwa
----------------------------------- Jawaban: B
Cl2O memiliki dua pasangan elektron
bebas sehingga bersifat polar.
36. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------- Jawaban: D
+<I?8K@B8E
33. Pembahasan CERDAS: Dalam teori asam-basa Bronsted-
Atom X mempunyai nomor massa 80
Lowry, asam adalah spesi yang mudah
dan neutron 45.
melepas proton, sedangkan basa ada-
+<I?8K@B8E lah spesi yang mempunyai kecende-
Nomor atom X = nomor massa  rungan kuat menarik proton.
neutron xH3PO4 + H2O l H2PO4- + H3O+
= 80  45 = 35 Untuk reaksi ke kanan :
Sehingga atom X memiliki simbol ଼଴ ଷହ H3PO4 merupakan asam karena
Untuk atom bermuatan netral: mendonorkan H+ ke H2O dan berubah
nomor atom = jumlah proton = jumlah menjadi H2PO4-
elektron, maka konfigurasi H2O merupakan basa karena
elektronnya: menerima H+ dari H3PO4 dan berubah
2 10
଼଴
ଷହ = [Ar] 4s 3d 4p5 menjadi H3O+
----------------------------------- Jawaban: C xHSCN + H2O l SCN- + H3O+
Untuk reaksi ke kanan :
34. Pembahasan CERDAS: HSCN merupakan asam karena
mendonorkan H+ ke H2O dan berubah
+<I?8K@B8E menjadi SCN-
୫ୟୱୱୟ
mol Cl2 = H2O merupakan basa karena
୑୰
+
mol Cl2 =
ଵସଶ
= 2 mol menerima H dari HSCN dan berubah
଻ଵ menjadi H3O+
Persamaan reaksi : xH2S2O3 + H2O l HS2O3- + H3O+
KClO3 + 6HCl o KCl + 3H2O + 3Cl2 H2S2O3 merupakan asam karena men-


mol 2 mol donorkan H+ ke H2O dan berubah
menjadi HS2O3-
Massa KClO3 = mol x Mr H2O merupakan basa karena
menerima H+ dari H2S2O3 dan

46
berubah menjadi H3O+ x Mol Na2SO4 =
଻ǡଵ
= 0,05 mol
ଵସଶ
xHCIO4 + H2O l ClO4- + H3O+ ୫ ଵ଴଴଴
ȴdď = ୑୰ x x Kb x i
HCIO4 merupakan asam karena ୔
ଵ଴଴଴
mendonorkan H+ ke H2O dan berubah = 0,05 x
ହ଴଴
x = 0,3
menjadi ClO4- xMol NaCl =
ଵଵǡ଻
= 0,2 mol
H2O merupakan basa karena ହ଼ǡହ
୫ ଵ଴଴଴
+
menerima H dari HClO4 dan berubah ȴdď = ୑୰ x ୔
x Kb x i
menjadi H3O+ ଵ଴଴଴
= 0,2 x ହ଴଴ x 2 = 0,8
----------------------------------- Jawaban: E Titik didih sebanding dengan kenaikan
titik didih, sehingga senyawa yang me-
37. Pembahasan CERDAS: miliki titik didih paling tinggi adalah
v = k [NO]2 [O2] NaCl.
Dari persamaan laju reaksi di atas
----------------------------------- Jawaban: B
dapat diketahui bahwa:
Orde reaksi dari NO adalah 2 40. Pembahasan CERDAS:
Orde reaksi dari O2 adalah 1
v = k [NO]2 [O2] +<I?8K@B8E
1 = k [ 1]2 [1] Harga E° yang lebih kecil sebagai
k= 1 anoda.
Volume diperkecil menjadi setengah
volume semula, maka laju reaksinya: Sehingga anodanya Cr dan katodanya
ଵ Mn.
[NO] = భ = 2
మ Cr3+ + 3e Æ Cr(s) + 4H2O E0 = -0,74 V

[O2] = భ = 2 (anoda)
మ MnO4 + 8H+ + 5e Æ Mn2+(aq) + 4H2O E0 =
v = k [NO]2 [O2] = 1 [2]2 [2] = 8 +1,5 V (katoda)
----------------------------------- Jawaban: A E0 = katoda – anoda = 1,51 – (-0,74)
E0 = +2,25 V
38. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------- Jawaban: D
Koloid yang fase terdipersinya padat
dalam gas disebut dengan aerosol 41. Pembahasan CERDAS:
padat. x 2,5  dietilheptana
Contoh aerosol padat adalah asap dan
debu di udara.
----------------------------------- Jawaban: A

39. Pembahasan CERDAS: Penamaan salah, yang benar adalah 3


etil- 6 metil oktana.
+<I?8K@B8E
Senyawa yang memiliki titik didih yang
tinggi adalah senyawa dengan jumlah
partikel paling besar dan bersifat elek-
trolit.
Fruktosa, glukosa, dan sukrosa merupa- x 2  etil  3  metilpentana
kan senyawa nonelektrolit sehingga ke-
mungkinan titik didihnya rendah. Se-
dangkan Na2SO4 dan NaCl merupakan
senyawa elektrolit.

47
Penamaan salah, yang benar adalah 9 oksida basa, Na2O (biloks O = +2)
3,4 dimetil heksana. 9 peroksida Na2O2 (biloks O = +1)
9 superoksida NaO2 (biloks O = -½)
Pernyataan benar, sebab benar, dan
keduanya berhubungan.
----------------------------------- Jawaban: A

44. Pembahasan CERDAS:


x 2  etilpropana 2SO2(g) + O2(g) ў2SO3(g) ȴ,с-225 kJ
Reaksinya merupakan reaksi eksoterm
(ȴ, с -). Sehingga jika suhu dinaikkan,
maka reaksi akan bergeser ke
endoterm (kiri), akibatnya harga Kc
Penamaan salah, yang benar 2 metil semakin kecil.
butana. Pernyataan salah, sebab salah.
----------------------------------- Jawaban: E
x 2,2  dimetilpropana
45. Pembahasan CERDAS:
x Nama senyawa tersebut adalah 2-
propanol (alkohol sekunder), di ma-
na alkohol sekunder dapat diok-
sidasi oleh KMnO4 menghasilkan
keton.
x Alkohol berisomer fungsi dengan
Penamaan benar eter. 2-propanol berisomer fungsi
---------------------------------- Jawaban: E dengan metoksi etana.
x Reaksi dengan logam K (alkali)
42. Pembahasan CERDAS: menghasilkan kalium isopropoksida.
Reaksi transmutasi yang memancarkan Semua pernyataan salah (E).
inti Helium adalah: ---------------------------------- Jawaban: E
230 226 4
90Th o 88 Ra  2 He
.
---------------------------------- Jawaban: C 46. Pembahasan CERDAS:
Fungsi hormon giberelin sebagai beri-
43. Pembahasan CERDAS: kut.
1) Membuat tanaman berbunga sebe-
+<I?8K@B8E lum waktunya.
Logam alkali (Li, Na, K, Rb, Cs) me- 2) Memacu aktivitas kambium.
rupakan logam yang bersifat reaktif 3) Memperbesar ukuran buah.
dan selalu memiliki bilangan oksidasi 4) Merangsang pertumbuhan tunas.
+1. 5) Menghasilkan buah tanpa biji.
6) Mengakibatkan tumbuhan tumbuh
Jika direaksikan dengan oksigen, maka tinggi.
logam alkali akan membentuk oksida 7) Merangsang pembentukan enzim
basa. Namun, pada kondisi tertentu amilase.
logam alkali tersebut dapat memben- ----------------------------------- Jawaban: B
tuk peroksida dan superoksida, dengan
biloks O yang berbeda-beda.
Contoh:

48
47. Pembahasan CERDAS: 50. Pembahasan CERDAS:
Katabolisme karbohidrat dalam tubuh Urutan takson dari yang paling tinggi ke
berlangsung melalui proses respirasi rendah dalam tumbuhan sebagai ber-
sel. Berdasarkan kebutuhan oksigen, ikut.
respirasi ada dua macam, yaitu res- 1) Kingdom
pirasi aerob dan respirasi anaerob. 2) Divisio/Phylum
a) Respirasi aerob dibedakan menjadi 3) Kelas
dua, yaitu respirasi aerob melalui 4) Ordo
jalur siklus Krebs dan respirasi aerob 5) Familia
melalui jalur pentosa fosfat. Respi- 6) Genus
rasi aerob melalui jalur siklus Krebs 7) Spesies
melalui empat tahap, yaitu glikolisis, ----------------------------------- Jawaban: E
dekarboksilasi oksidatif, siklus
Krebs, dan sistem transpor elektron. 51. Pembahasan CERDAS:
b) Respirasi anaerob merupakan respi- Ciri-ciri otot lurik sebagai berikut.
rasi yang tidak memerlukan oksigen. 1) Berbentuk silindris atau serabut
Respirasi ini disebut juga reaksi fer- panjang.
mentasi. Fermentasi dibedakan 2) Memiliki inti sel satu atau dua yang
menjadi dua, yaitu fermentasi asam terletak di tengah.
laktat dan fermentasi alkohol. 3) Aktivitas kerjanya di bawah
----------------------------------- Jawaban: A kehendak.
4) Kontraksi kerja cepat, tidak teratur,
48. Pembahasan CERDAS: dan mudah lelah.
Jaringan epidermis adalah jaringan ter- 5) Tidak memiliki diskus interkalaris.
luar yang tersusun dari sel-sel epider- 6) Terletak melekat pada rangka.
mis yang tersusun rapat dan tidak me- ----------------------------------- Jawaban: C
miliki ruang antarsel yang menutupi
semua permukaan tubuh tumbuhan. 52. Pembahasan CERDAS:
Jaringan epidermis berfungsi sebagai Ciri-ciri kelompok tumbuhan Mono-
pelindung sel di bawahnya. cotyledoneae sebagai berikut.
----------------------------------- Jawaban: C 1) Bentuk akarnya serabut.
2) Memiliki bunga yang bijinya tidak
49. Pembahasan CERDAS: membelah.
Bagian mata yang ditunjuk oleh huruf P 3) Jumlah mahkota bunga kelipatan 3.
adalah retina. Retina berfungsi untuk 4) Akar dan batang tidak terdapat
menerima bayangan benda yang difo- kambium.
kuskan oleh lensa mata. Melindungi 5) Bentuk tulang daun melengkung
bola mata dari kerusakan mekanis atau sejajar.
adalah fungsi sklera. Memberi warna 6) Batang tidak memiliki cabang.
pada mata adalah fungsi kornea. ----------------------------------- Jawaban: E
Mengatur intensitas cahaya yang
masuk ke mata adalah fungsi pupil. 53. Pembahasan CERDAS:
Meneruskan rangsang cahaya ke otak Azotobacter sp. dan Rhizobium radi-
adalah fungsi saraf auditori. cicola merupakan bakteri yang ber-
----------------------------------- Jawaban: D peran sebagai pengikat nitrogen bebas
di udara sehingga dapat menyuburkan
tanah. Streptomyces griceus merupa-
kan bakteri yang berperan sebagai

49
penghasil antibiotik, yaitu streptomisin. tersebut benar, tetapi tidak saling
Acetobacter xylinum merupakan bak- berhubungan.
teri yang berperan dalam pembuatan ----------------------------------- Jawaban: B
nata de coco. Lactobacillus bulgaricus
merupakan bakteri yang berperan 58. Pembahasan CERDAS:
dalam pembuatan yoghurt dan keju. Adaptasi tingkah laku adalah cara
----------------------------------- Jawaban: B makhluk hidup beradaptasi dengan
lingkungannya dalam bentuk tingkah
54. Pembahasan CERDAS: laku. Contohnya: bunglon mengubah
Berdasarkan gambar pada soal menun- warna tubuh sesuai lingkungannya
jukkan bahwa kromosom kehilangan untuk menghindari musuh, serta ikan
sebagian gennya, yaitu kehilangan gen paus dan lumba-lumba secara berkala
C. Peristiwa kehilangan sebagian gen muncul ke permukaan air untuk berna-
tersebut dinamakan delesi. pas.
----------------------------------- Jawaban: A ----------------------------------- Jawaban: D

55. Pembahasan CERDAS: 59. Pembahasan CERDAS:


Urutan tahapan siklus Calvin yang Ciri-ciri bioma hutan hujan tropis
benar adalah sebagai berikut. sebagai berikut.
1) Fiksasi CO2 oleh RuBP a) Memiliki curah hujan tinggi antara
2) Pembentukan PGA 200-450 mm per tahun.
3) Reduksi PGA b) Keadaannya lembap dengan suhu
4) Pembentukan PGAL sekitar 25oC.
5) Pembentukan RuBP c) Vegetasinya sangat lebat.
----------------------------------- Jawaban: C d) Terdapat di daerah tropis dan sub-
tropis.
56. Pembahasan CERDAS: e) Terdapat perubahan iklim mikro.
Badan golgi adalah organel sel yang f) Matahari bersinar sepanjang tahun.
memiliki struktur bertumpuk-tumpuk g) Jenis tumbuhan sangat beragam.
membentuk kompleks. Badan golgi ber- h) Jenis hewan antara lain
peran dalam sekresi dan ekskresi sel. i) babi hutan dan kera.
Badan golgi terletak di tepi dan dekat ----------------------------------- Jawaban: E
membran. Sementara itu, organel sel
yang berperan sebagai tempat sintesis 60. Pembahasan CERDAS:
protein adalah ribosom. Prinsip teori evolusi menurut J.B. La-
---------------------------------- Jawaban: C marck adalah evolusi berjalan melalui
mekanisme adaptasi terhadap ling-
57. Pembahasan CERDAS: kungan dan sifat yang diperoleh akan
DNA merupakan makromolekul polinu- diwariskan kepada keturunannya.
kleotida yang tersusun atas polimer nu- Sementara itu, variasi pada organisme
kleotida berulang-ulang, tersusun rang- merupakan variasi sifat fenotipe
kap, serta membentuk ikatan seperti organisme dan evolusi berjalan melalui
rantai ganda dan berpilin ke kanan mekanisme seleksi alam merupakan
(double helix). Setiap nukleotida terdiri teori evolusi yang dikemukakan oleh
atas tiga gugus molekul, yaitu gula Charles Darwin.
deoksiribosa, basa nitrogen yang terdiri ---------------------------------- Jawaban: B
atas purin (adenin dan guanin), dan
pirimidin (sitosin dan timin), serta
gugus fosfat. Jadi, kedua pernyataan

50
PREDIKSI
SELEKSI BERSAMA
MASUK PERGURUAN TINGGI
TAHUN 2017

PAKET 2

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI,


DAN PENDIDIKAN TINGGI

51
Prediksi
Tes Kemampuan danKemampuan
Prediksi Tes Potensi Akademik
dan
Paket
Potensi 2
Akademik Paket 2

Untuk soal nomor 1 sampai dengan nomor 5 C. ekstrover


pilihlah satu di antara lima kemungkinan ja- D. ekspresif
waban yang mempunyai arti sama atau pa- E. posesif
ling dekat dengan arti kata yang dicetak de-
ngan huruf besar. Untuk soal nomor 6 sampai dengan nomor 8
pilihlah satu di antara lima kemungkinan ja-
1. PREMORDIAL waban yang mempunyai arti berlawanan
A. paling dasar dengan arti kata yang dicetak dengan huruf
B. paling lebar besar.
C. paling luas
D. paling tinggi 6. ESOTERIS
E. paling kecil A. bersifat umum
B. bersifat dasar
2. TANDON C. bersifat istimewa
A. barang pinjaman D. bersifat unggul
B. barang plastik E. bersifat sementara
C. barang sitaan
D. barang gadaian 7. ULTIMA
E. barang tanggungan A. final
B. kesan
3. ELUSIF C. biasa
A. sulit dikendalikan D. awal
B. sulit dijangkau E. mulai
C. sulit dievakuasi
D. sulit dilakukan 8. LANTANG
E. sulit dipahami A. cepat
B. lemah
4. BRAKEA C. keras
A. kelopak bunga D. kendur
B. batang daun E. merdu
C. daun pelindung
D. tunas muda Pilihlah pasangan kata yang paling tepat se-
E. serbuk sari hingga antarkata pada soal memiliki analogi
yang sama.
5. MELANKOLIS
A. ceria 9. Australia: Aborigin =
B. narsis A. Jerman : Anglo Saxon

52
B. Meksiko : Hispanik 15. Diketahui a = 13 dan b = 21. Jika p = a2 –
C. Rusia: Georgia b2 dan q = (a + b)(a – b), maka ....
D. India : Indian A. p > q
E. Selandia Baru : Maori B. p < q
C. p = q
10. sidik jari : retina = D. p – q > 0
A. kerbau:traktor E. p + q < 0
B. pintu : kunci
C. ujian : praktek 16. Jika a, b > 0 dan p = a2 + b2, q = (a + b)2 –
D. kesehatan : diagnosa 4ab, maka ....
E. tanda tangan : paraf A. p > q
B. p < q
11. parfum : mawar = C. p = q
A. minuman : teh D. 2p < 2q
B. es : air E. tidak bisa ditentukan
C. sampah : limbah
D. gula : madu 17. 18, 14, 10, 15, 11, 9, 12, . ...
E. piring : porselen A. 8
B. 4
12. pernikahan: keluarga = C. 7
A. wisuda : gelar D. 6
B. belajar : ilmu E. 5
C. musyawarah: mufakat
D. evakuasi : SAR 18. 2, 3, 3, 4, 4, 4, 5, 5, 5, ….
E. data : informasi A. 4
B. 5
Pilihlah jawaban yang paling tepat dari seti- C. 6
ap pertanyaan berikut ini! D. 7
E. 8
13. Jika p sembarang bilangan dan x = -3p2 +
5 dan y = -2p2 + 7 , maka ..... 19. 21, 19, 25, 23, 29, 27, … .
A. x > y A. 31
B. x < y B. 33
C. x = y C. 35
D. 2x = 3y D. 37
E. x dan y tak bisa ditentukan E. 39

14. Jika p = 3 dan q = –3, sedangkan x = (p – 20. 49, 35, 39, 27, 30, 20, 22, ….
q)2 + 2pq dan y = p2 + q2, maka .... A. 11
A. x > y B. 12
B. x < y C. 13
C. x = y D. 14
D. 2x < 2y E. 15
E. x > 2y
21. ඥξʹ଼ ‫= ଼ʹݔ ଼ʹݔ‬
A. 4
B. 8

53
C. 16 26. Perbandingan keliling bidang berwarna
D. 32 gelap dengan keliling bidang total ada-
E. 64 lah .....

ଵ଴
22. Berapakah 30% dari ଺

A. ଷ

B. ଻

C. ଶ

D. ଻ A. 10 : 12

E. B. 11 : 12

C. 13 : 12
23. Ridho harus mengkredit sebuah laptop D. 9 : 12
dengan lima kali cicilan. Jika uang muka- E. 1:1
nya sebesar Rp. 1.500.000,- yang meru-
pakan 30% dari harga laptop, berapa 27. Jika luas persegi besar 49 cm2, maka
rupiahkah yang harus dibayarkan Ridho keliling lingkarannya sama dengan ....
tiap kali cicilan ?
A. Rp. 750.000,-
B. Rp. 800.000,-
C. Rp. 850.000,-
D. Rp. 710.000,-
E. Rp. 700.000,-

24. Dalam suatu ujian nilai Lusy termasuk


urutan ke-29 dari atas sekaligus urutan A. 12,25S cm
ke-17 dari bawah. Banyaknya peserta B. 16,21S
ujian tersebut adalah .... C. 3S cm
A. 43 D. 5S cm
B. 44 E. 7S cm
C. 45
D. 46 28. Dari soal nomor 27, maka nilai luas ling-
E. 47 karannya adalah ....
ସଽ
A. Ɏ
25. Rudi mengendarai sepeda motor dari ସ
ସଽ
kota A menuju kota B dengan kecepatan B. Ɏ
ଵ଺
ସଽ
rata-rata 48 km/jam. Jika jarak kota A C. Ɏ

dan kota B adalah 80 km, maka waktu ସ଻
D. Ɏ
yang diperlukan Rudi untuk menempuh ସ
ସ଼
dari kota A menuju kota B adalah .... E. Ɏ

A. 1 jam 40 menit
B. 1 jam 45 menit 29. Kijang bertanduk indah
C. 1 jam 50 menit Domba adalah binatang bertanduk
D. 1 jam 55 menit Banteng mempunyai ekor dan tanduk
E. 2 jam
Maka kesimpulannya adalah ....

54
A. Kijang sama dengan domba C. Anna memiliki wawasan yang luas.
B. Banteng tidak mempunyai tanduk D. Menonton televisi adalah kegiatan
C. Kijang, domba, dan banteng adalah utama presenter.
hewan bertanduk E. Menonton televisi tidak menambah
D. Kijang adalah binatang tidak berekor wawasan seorang presenter.
E. Domba bertanduk tidak berekor
Soal untuk nomor 33 – 35.
30. Wali kota adalah posisi utama di kota
administratif Nilai tujuh siswa yaitu Ahmad, Bahruddin,
Posisi utama paling dihormati Cahyo, Dahlan, Erwan, Fasich, dan Gigih
Maka kesimpulannya adalah .... dapat dinyatakan dalam keterangan berikut.
A. Walikota paling dihormati di Provin- Nilai Ahmad sama dengan jumlah nilai Gigih
si dan Bahruddin.
B. Walikota paling dihormati di kota ad- Nilai Gigih tiga kali nilai Fasich.
ministratif Nilai Erwan sama dengan jumlah nilai Dahlan,
C. Tidak semua walikota dihormati Bahruddin dan Gigih.
D. Ada walikota yang tidak dihormati Nilai Cahyo dua kali nilai Erwan.
E. Walikota suka dihormati Nilai Bahruddin sama dengan jumlah nilai
Gigih dan Fasich.
31. Abdi, Bimo, dan Catur selalu bermain Nilai Dahlan paling rendah dibanding lainnya.
Playstation atau menonton TV.
Jika Abdi bermain Playstation, maka Bi- 33. Nilai Ahmad sama dengan ....
mo menonton TV A. nilai Erwan dikurangi Gigih
Salah satu dari Abdi atau Catur bermain B. nilai Erwan dikurangi Bahruddin
Playstation, tetapi tidak keduanya. C. tujuh kali nilai Fasich
Manakah yang benar dari pernyataan- D. dua kali Gigih
pernyataan di bawah ini? E. setengah dari nilai Erwan
A. Abdi, Bimo, dan Catur bersama-sama
bermain Playstation 34. Jika nilai Dahlan = 3 dan nilai Gigih = 12,
B. Abdi menonton TV bersama Bimo, maka ....
Catur bermain Playstation A. nilai Fasich = 5
C. Abdi bermain Playstation bersama B. nilai Bahruddin = 20
Catur, Bimo menonton TV C. nilai Ahmad = 26
D. Bimomenonton TV bersama Catur, D. nilai Erwan = 31
Abdi bermain Playstation E. nilai Cahyo = 60
E. Catur dan Abdi menonton TV, Bimo
bermain Playstation 35. Yang nilainya dapat ditentukan oleh nilai
Dahlan yaitu ....
32. Semua presenter memiliki wawasan A. nilai Ahmad
yang luas. Anna adalah presenter yang B. nilai Bahruddin
tidak suka menonton televisi. C. nilai Cahyo
A. Semua presenter tidak suka menon- D. nilai Fasich
ton televisi. E. nilai ervan
B. Anna adalah presenter yang tidak
memiliki wawasan yang luas.

55
36.

39.

37.

A B C D

40.

Dari gambar mana lagi yang harus dima-


sukkan ke dalam? A B C D E

41.

38. A B C D E

42. Eropa, Asia, Antartika


A. D.

Kelanjutan deret gambar tersebut


adalah B. E.

C.

56
43. Buku, perpustakaan, kantor kepala ଵ
D. ‫ ݔ‬൏ െ ܽ‫ ʹݑܽݐ‬൏ ‫ ݔ‬൏ ͵

sekolah ଵ
E. െ ଶ ൏ ‫ ݔ‬൏ ʹܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ͵
A. D.
௫ିଶ଴ଵ଺
48. Jika ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ maka
௫ିଵ
B. E. ሺ݂‫݂݋݂݋݂݋݂݋݂݋݂݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ adalah....
௫ାଶ଴ଵ଺
A.
௫ିଵ
௫ିଶ଴ଵ଺
C. B. ௫ାଵ
௫ିଶ଴ଵ଺
C. ௫ିଵ
44. Capung, laba-laba, gajah ି௫ାଶ଴ଵ଺
A. D. D.
௫ିଵ
ି௫ିଶ଴ଵ଺
E. ௫ାଵ

B. E. 49. Nilai x yang memenuhi

ల య
C. ඩ ඨ‫ ݔ‬ଶ ఱට‫ ݔ‬ସ లඥ‫ ݔ‬ହ ξ‫ ݔ‬ଶ = 2 adalah....

A. 64
45. Cleanning service, manager, perusahaan B. 32
A. D. C. 16
D. 4
E. 2
B. E.
50. Jika A adalah matrik 2x2 yang meme-
͵ ʹ ͹ Ͳ
C. nuhi ‫ ܣ‬ቀ ቁ ൌ ቀ ቁ dan ‫ ܣ‬ቀ ቁ ൌ ቀ ቁ
ʹ Ͳ ͷ ͵
Ͷ ʹ
maka det ቆ‫ܣ‬Ǥ ‫ ்ܣ‬Ǥ ቀ ቁቇ adalah....
ʹ ͵
46. Grafik fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ܽ‫ ݔ‬ଶ ൅ ܾ‫ ݔ‬൅ ܿ de- A. 18
ngan titik puncak (8,-2) memotong B. 84
sumbu X positif dan sumbu X negatif, C. 216
maka .... D. 288
A. a < 0, b < 0 dan c < 0 E. 384
B. a > 0, b < 0 dan c < 0
C. a < 0, b > 0 dan c > 0 51. Fungsi f(x,y) = cx + 4y dengan fungsi
D. a > 0, b < 0 dan c > 0 batasan ͵‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬൒ ͸, ʹ‫ ݔ‬൅ ͵‫ ݕ‬൒ ͳͳ,
E. a < 0, b > 0 dan c = 0 ‫ ݔ‬൒ Ͳ, ‫ ݕ‬൒ Ͳ mencapai minimum di
(1,3), jika.....
47. Semua nilai x yang memenuhi ଼
A. െ ൏ ܿ ൏ ͳʹ
௫ మ ି௫ାଷ ሺ௫ିଶሻ ଷ
ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଶሻ
൅ ͳ ൒ ሺ௫ିଶሻ adalah.... B. െͳʹ ൏ ܿ ൏ െ͵
ଵ ଼
A. െ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͵ C. െ ൏ ܿ ൏ െ͵
ଶ ଷ
ଵ ଼
B. െʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ െ ଶ ܽ‫ ݔݑܽݐ‬൐ ͵ D. ଷ ൏ ܿ ൏ ͳʹ
C. ʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͵ E. ͵ ൏ ܿ ൏ ͳʹ

57
52. Nilai 56. Diketahui Ž‘‰ሺܽଷ ܾଷ ሻ, Ž‘‰ሺܽହ ܾଵଶ ሻ,


lim §¨ 8 x  5  64 x  12 x  9 ·¸ ...
x of © ¹
Ž‘‰ሺ଼ܽ ܾଵହ ሻ adalah tiga suku pertama
dari barisan aritmatika. Jika diketahui
suku ke-14 dari barisan tersebut adalah
ଵ Ž‘‰ܾ ௡ , maka nilai n adalah...
A.
ସ A. 315

B. B. 294

C. ʹସ
ଵ C. 290
ଵ D. 280
D. Ͷସ E. 252

E. ͷ

57. Tujuh bendera terdiri dari 3 bendera
53. Jika ‫ݔ‬ଵ dan ‫ݔ‬ଶ memenuhi persamaan Indonesia, 2 bendera Belanda, 2 ben-
͵ଶ௫ାଵ െ ͷǤ ͵௫ାଵ ൅ ͳʹ ൌ Ͳ dengan dera Inggris akan dipasang pada tujuh ti-
‫ݔ‬ଵ ൐ ‫ݔ‬ଶ ǡ maka nilai ͷ‫ݔ‬ଵ െ ͵‫ݔ‬ଶ adalah.... ang yang berjajar dipinggir jalan. Pe-
3 luang terpasang bendera negara yang
A. log 4 sama tidak dalam satu kelompok....
3
B. 4 log 5 A.

ଷହ
3 5
C. 5 log 4 B.
ଷଵ
ଷହ
3 ଷଶ
D. 5 log 1 C.
ଷହ
3 5 ଷଷ
E. log 4 D. ଷହ
ଷସ
E. ଷହ
54. Diketahui balok ABCD.EFGH mempunyai
panjang AB = BC = 6 cm dan CG = 8 cm. ଵ
Jika P dan Q titik tengah rusuk FG dan 58. Jika ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͸‫ ݔ‬൅ ‫ ݌‬൅ ‫׬‬଴ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ݀‫ݔ‬ǡ maka
GH, perbandingan volume balok di atas nilai p adalah...
dan di bawah bidang BDPQ adalah.... A. -7
ଵଷ B. -5
A. ଻
ଵ଻
C. -3
B. ଻ D. 2

C. E. 3


D. ଻ 59. Dalam suatu perusahaan, jika rata- rata

E. ଻
gaji pegawai perempuan Rp. 1,2 juta, ra-
 ta-rata gaji pegawai laki-laki Rp. 1,6 juta,
55. Jika Ͳ ൏ ‫ ݔ‬൏ ʹߨ dan ξʹ ൅ ʹ …‘• ʹ‫ ݔ‬ൌ dan rata-rata gabungan semua pegawai

dan Ͷ …‘• ʹ‫ ് ݔ‬െͳǡ maka Rp. 1, 45 juta. Maka perbandingan jum-
ξଵାସ ୡ୭ୱ ଶ௫ lah pegawai laki-laki dan perempuan
jumlah semua x yang memenuhi ada- adalah....
lah..... A. 2 : 3
A. ͹ʹͲ௢ B. 2 : 5
B. ͸ʹͲ௢ C. 3 : 4
C. ͶͺͲ௢
D. 5 : 3
D. ͵ͻͲ௢
E. 5 : 4
E. ͳʹͲ௢

58
60. Jika ݂ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻ ൌ ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ dan ݃ሺ‫ ݔ‬൅ ͵ሻ ൌ 63. Pertanyaan yang jawabannya dapat di-
௫ିଶ temukan dalam teks adalah ....
, maka nilai ሺ݃ିଵ ‫݂݋‬ሻሺͳሻ = ....
௫ାଵ
ଵ A. Bagaimana jika proses kognitif pada
A. ଵଶ anak tidak optimal?
ଶଵ
B. B. Mengapa kondisi otak anak-anak ma-
ଵଶ
C.
ଶସ sih elastis dan lentur?
ଵଶ C. Di mana sesorang anak harus belajar

D. berbahasa asing?
ଵଶ
ଶ଴
E. D. Kapan perkembangan paling pesat
ଵଶ
pada otak anak?
Bacaan berikut untuk soal nomor 61-63. E. Mengapa seorang anak harus dilatih
berbahasa asing?
1) Secara psikologis, siswa sekolah dasar ber-
usia 7-12 tahun berada pada masa kanak-
Paragraf berikut untuk soal nomor 64 dan
kanak tengah, middle childhood. 2) Fase ini
65.
menjadi masa emas untuk belajar bahasa
selain bahasa ibu (bahasa pertama). 3) Kon- Sejumlah pengusaha sepatu kecil mene-
disi otak anak masih elastis dan lentur se- ngah di Kabupaten Mojokerto mengalami ke-
hingga lebih mudah menyerap bahasa. 4) sulitan menghadapi aturan perdagangan be-
Area pada otak yang mengatur kemampuan bas atau free trade agreement (FTA) ASEAN-
berbahasa terlihat mengalami perkembangan China. Mereka mengaku merugi sejak isu itu
paling pesat ketika berusia 6-13 tahun. 5) digulirkan pada awal Januari lalu. Para peda-
Masa ini sering disebut sebagai critical gang mengalami dampak negatif aturan itu.
period. 6)Pada periode ini, kemampuan da- 1) Pada sektor usaha kecil sepatu, misalnya,
lam proses kognitif optimal sehingga secara pengusaha merugi sampai 50%. 2) ”Jumlah
biologis menjadi waktu tepat untuk mem- orderan sepatu berkurang 50%. 3) Artinya,
pelajari bahasa asing. produksi kami juga berkurang sebesar itu,”
kata Budi Utomo, anggota Gabungan Pengu-
saha Sepatu (GPS) Kabupaten Mojokerto. Se-
61. Topik paragraf tersebut terdapat pada
pinya orderan terjadi karena sebagian besar
kalimat ....
pelanggan tidak melakukan pemesanan kare-
A. Waktu tepat untuk mempelajari
na menunggu masuknya produk sepatu im-
bahasa ibu.
por. 4) Alasannya, harga produk sepatu im-
B. Keadaan otak pada masa anak-
por lebih murah daripada harga produk se-
anak.
patu lokal. 5) Oleh karena itu, pemerintah
C. Usia anak yang baik untuk belajar
harus menekan jumlah sepatu impor, agar
dan menguasai bahasa.
pengusaha lokal tetap bisa bertahan menja-
D. Kreativitas pada masa anak-anak.
lankan bisnis.
E. Saat-saat tumbuh kembang seo-
rang anak.
64. Kesalahan penggunaan tanda baca ko-
62. Kata ganti ini pada kalimat nomor 5) ma terdapat pada kalimat nomor ....
merujuk pada .... A. 1)
A. usia 6-13 tahun B. 2)
B. usia 7-12 tahun C. 3)
C. proses kognitif optimal D. 4)
D. perkembangan otak E. 5)
E. area pada otak

59
65. Kelemahan paragraf tersebut adalah .... 67. Bacalah paragraf berikut!
A. Jumlah dan merek sepatu impor Di sekolah-sekolah tertentu, seorang gu-
yang masuk ke dalam negeri tidak di- ru bidang studi merangkap mengajar
sebutkan secara jelas. bidang studi di luar kewenangannya. Se-
B. Pengusaha sepatu sepertinya men- benarnya sediaan tenaga guru yang di-
dukung program pemerintah dalam rencanakan secara makro telah mencu-
mengimpor sepatu. kupi kebutuhan. Akan tetapi, masalah
C. Tidak dipaparkan alasan berkurang- penempatan guru masih tetap terjadi.
nya jumlah orderan sepatu yang di- Faktor penyebabnya adalah keterbatas-
terima pengusaha. an jumlah guru yang dapat diangkat. Se-
D. Jumlah kerugian tidak dijabarkan se- lain itu, faktor penyebab lainnya adalah
cara jelas dan menyeluruh hanya sulitnya menjaring tenaga kerja yang
perkiraan persenan. bersedia ditempatkan di daerah ter-
E. Cara mengatasi masalah sepinya or- pencil.
deran sepatu tersebut tidak dijelas-
kan secara singkat. Diksi tidak tepat pada paragraf tersebut
terdapat pada kata ....
66. Bacalah paragraf berikut! A. merangkap
Sejarah pembangkit listrik tenaga surya B. sediaan
tidak terlepas dari penemuan teknologi C. makro
sel surya berbasis silikon pada tahun D. mencukupi
1941. Ketika itu Russell Ogl dari Bell E. terpencil
Laboratory mengamati silikon polikris-
talin akan membentuk built in junction Bacaan berikut untuk soal nomor 68-73.
karena adanya efek segregasi pengotor 1)Orang Indonesia yang gemar melan-
yang terdapat dalam leburan silikon. Ji- cong ke luar negeri lebih kenal Singapura a-
ka berkas foton mengenai salah satu sisi tau Eropa daripada budaya negeri Indonesia
junction, elektron dapat mengalir bebas. sendiri. 2) Penelitian Departemen Kebudaya-
Sejak itu penelitian untuk meningkatkan an dan Pariwisata tahun 2004 mengungkap-
efisiensi konversi energi foton menjadi kan bahwa mereka yang berpergian ke man-
energi listrik semakin intensif dilakukan. canegara rata-rata baru pernah mengunjungi
Berbagai tipe sel surya dengan beraneka tiga dari 33 provinsi di tanah air.
bahan dan konfigurasi geometri pun 3)Selain wisatawan asing, turis lokal se-
berhasil dibuat. betulnya dapat menjadi pasar pariwisata.
4)Persoalannya adalah bahwa faktor yang
Gagasan utama paragraf tersebut ada- menarik bagi mereka untuk berwisata di ne-
lah .... geri sendiri sangat lemah. 5)Objek wisata di
A. Penemuan teknologi sel surya ber- Bali misalnya, rata-rata kurang terawat kare-
basis silikon. na keterbatasan dana. 6)Menjangkau lokasi-
B. Sejarah pembuatan konfigurasi nya pun tidak mudah karena sarana trans-
geometri. portasi terbatas. 7)Berbagai retribusi mem-
C. Russell Ogl pengamat dari Bell La- beratkan pengusaha pariwisata untuk me-
boratory. ningkatkan mutu pelayanan.
D. Pembentukan built in junction. 8)Dukungan pemerintah daerah pada
E. Peningkatkan efisiensi konversi e- usaha kepariwisataan pun masih kurang.
nergi foton. 9)Pada tahun 2000, melalui 13 pintu kebe-
rangkatan, tercatat 2,2 juta orang Indonesia

60
berkunjung ke negeri asing. Empat tahun ke- B. Luar negeri selalu menyuguhkan a-
mudian, jumlah pengunjung melonjak men- traksi menarik pada saat pergan-
jadi 3,9 juta. 10) Hingga November 2005 tian tahun.
jumlah pengunjung sudah mencapai 3,7 juta C. Masyarakat Indonesia lebih suka
orang melancong ke negara lain. berlibur ke luar negeri dari pada di
11)Menurut Sekjen Asosiasi Biro Perja- dalam negeri.
lanan dan Wisata (ASITA), objek wisata di D. Wisata ke luar negeri lebih disukai
negeri orang menyajikan atraksi menarik pa- masyarakat ketika mereka berada
da saat pergantian tahun baru. 12)Bulan Juni di usia produktif.
dan Juli, masa libur sekolah, juga waktu fa- E. Indonesia memiliki 33 provinsi yang
vorit warga Indonesia untuk berlibur ke luar keseluruhannya memiliki tempat
negeri. 13) Kelompok pelancong ke luar ne- wisata menarik.
geri terbesar ini adalah penduduk berumur
25 hingga 34 tahun, kelompok yang berada di 70. Mengapa wisatawan yang berlibur ke
produktivitasnya. 14) Mereka umumnya be- luar negeri lebih banyak dari pasangan
rupa pasangan muda pengantin baru, keluar- muda pengantin baru dan keluarga de-
ga dengan anak usia di bawah lima tahun dan ngan anak usia di bawah lima tahun?
dari kelas ekonomi menengah ke atas. 15) A. Mereka ingin menikmati liburan di
Beban finansial yang belum begitu berat me- luar negeri saat mereka masih ber-
mungkinkan mereka dapat menyisihkan bia- ada di usia produktif.
ya berlibur. B. Mereka ingin memanfaatkan waktu
libur sekolah untuk menghabiskan li-
68. Kesalahan penggunaan tanda baca dite- buran bersama keluarga.
mukan pada kalimat .... C. Mereka ingin menikmati pergantian
A. Bulan Juni dan Juli, masa libur seko- tahun baru dengan melihat atraksi
lah, juga waktu favorit warga Indo- yang tidak ditemukan di Indonesia.
nesia untuk berlibur ke luar negeri. D. Mereka lebih tertarik dengan tempat
B. Selain wisatawan asing, turis lokal wisata di luar negeri karena tempat
sebetulnya dapat menjadi pasar pari- wisata di Indonesia kurang terawat.
wisata. E. Mereka belum memiliki beban finan-
C. Objek wisata di Bali misalnya, rata- sial yang belum begitu berat sehing-
rata kurang terawat karena keterba- ga dapat menyisihkan biaya berlibur.
tasan dana.
D. Hingga November 2005 sudah men- 71. Kalimat tidak efektif ditunjukkan nomor
capai 3,7 juta orang melancong ke ....
negara lain. A. 1)
E. Mereka umumnya berupa pasangan B. 5)
muda pengantin baru, keluarga de- C. 7)
ngan anak usia di bawah lima tahun D. 10)
dan dari kelas ekonomi menengah ke E. 13)
atas.
72. Penulisan teks tersebut bertujuan ....
69. Simpulan tepat dalam teks tersebut A. mendeskripsikan beberapa tempat
adalah .... wisata yang ada di provinsi di Indo-
A. Pemerintah daerah mendukung pe- nesia, terutama Bali
ngusaha pariwisata dalam menge-
lola tempat wisata.

61
B. menginformasikan rendahnya kesa- 75. Bacalah paragraf berikut!
daran para pengusaha pariwisata Peningkatan kesejahteraan masyarakat
mengelola tempat wisatanya merupakan tanggung jawab bersama
C. menginformasikan kepada pembaca antara pemerintah dan masyarakat. Baik
tentang tingginya minat wisatawan pria maupun wanita, hendaknya selalu
Indonesia ke luar negeri. meningkatkan rasa tanggung jawab me-
D. menegaskan bahwa pada zaman se- reka terhadap kesejahteraan bersama.
karang sangat mudah jika ingin ber- Kader-kader wanita diharapkan juga pe-
libur ke luar negeri duli terhadap kesejahtaraan masyarakat
E. memberikan dukungan kepada pe- pada umumnya. Banyak kaum wanita
merintah agar lebih peduli terhadap yang terpaksa bekerja karena suami me-
para pengusaha pariwisata reka terkena PHK. Untuk itu, pemerin-
tah perlu memperhatikan nasib kaum
73. Apa judul tepat untuk teks tersebut .... wanita yang suami mereka terkena PHK.
A. Daya Saing Pariwisata Bali
B. Daya Tarik Wisata ke Mancanegara Apa kelemahan teks tersebut . . .
C. Berkunjung ke Beberapa Negara A. Upaya-upaya untuk meningkatkan
D. Kepedulian terhadap Dunia Pariwisa- kesejahteraan masyarakat tidak dike-
ta mukakan.
E. Tingginya Minat Wisata Masyarakat B. Alasan para suami di-PHK tidak dija-
barkan secara menyeluruh.
74. Bacalah tabel berikut secara cermat! C. Pemerintah kurang memperhatikan
Tabel Produksi Jagung di Kecamatan nasib para wanita yang suaminya ter-
Sukamaju kena PHK.
D. Faktor-faktor yang memengaruhi pa-
ra suami di-PHK tidak dijelaskan se-
cara detail.
E. Bentuk tanggung jawab kaum pria
terhadap kaum wanita tidak dijelas-
kan.

Apa simpulan keseluruhan isi tabel TEXT 1


tersebut ...
A. Daerah A menghasilkan panen ja- It is quite impossible to think of a life
gung terendah selama tiga tahun. without technologies and gadgets. Techno-
B. Daerah B menghasilkan panen ja- logy can be defined as a process with the
gung sama besarnya dengan daerah help of which human beings modify nature in
D. order to meet their growing needs. Techno-
C. Hasil panen tertinggi masing-masing logy leads to innovations and inventions and
daerah dicapai pada tahun 2013. one such invention is gadgets. There are so
D. Hasil panen terendah masing-masing many varieties of gadgets that are designed
daerah dicapai pada tahun 2015. to suit human needs. But the questions is,
E. Daerah C menghasilkan panen ja- are there only advantages or there are dis-
gung tertinggi selama tiga tahun. advantages as well. This article discusses the
advantages and disadvantages of using new
gadgets and technologies.

62
The advantages of new technologies related decision about whether to buy the
and gadgets are discussed in the following latest technology or wait for some new in-
lines. The first is higher profit: New techno- vention. Moreover, implementing new tech-
logies can benefit your business in a number nology in a business can be quite expensive;
of ways. You can get higher profits as new therefore, you need to decide whether or not
technologies increase work efficiency, which you actually need it. Above all, integrating a
in turn, increases productivity. Moreover, new technology in a business is quite a diffi-
fewer work forces are needed as new tech- cult task in itself.
nologies can automate the work thus re- The fourth is technology related di-
ducing the costs more. seases: Human beings are becoming addicted
The second is fast access to informa- to the new technologies and gadgets, espe-
tion: You can get quick access to information cially, internet and computers. Moreover,
with the help of computer and internet, two young people are getting more and more
of the most popular technology and gadget addicted to mobile phones. Many scientists
in the present times. The ‘search engines’ on believe that radiation from mobile phones
the internet help you find information on any may cause blurring vision, headaches and
topic that you’re looking for. earaches and may be the reason of cancer,
The third is increasing communication: too.
Gone are those days when you had to write Therefore, it can be concluded that there are
letters in order to communicate with people both advantages and disadvantages of using
staying far away. Nowadays, you can send e- new technologies and gadgets and it depends
mails and you get the reply within minutes. on mankind how they want to use them.
Moreover, you can also take help of ‘chat
rooms’ to meet new people as well as to stay Adopted from: www.utahsip.org
in touch with your old friends.
The fourth is speeding up work: There 76. What is the theme of the passage?
are so many gadgets that help to speed up A. the function of technology
work. Right from household chores to office B. the benefits of technology
work, there are gadgets with the help of C. technology used by mankind
which you can increase your work efficiency. D. the advantages and disadvantages of
It helps you to do quite a number of things in technology
relatively less time. E. the newest technology applied used
The disadvantages of new technolo- by mankind
gies and gadgets are discussed in the follow-
ing lines. The first is online fraud: When you 77. The followings are the benefits included
use internet for online transactions, there is in the passage, except ....
always a possibility of being a victim of online A. we can get higher profit
fraud. As for example, impostors may steal B. we are able to access information
your credit card information and use them quickly
for their own monetary gain. C. we depend on the gadget on our dai-
The second is dependency on gadgets: ly activities
People are becoming mechanical as they are D. we are capable of speeding up our
getting more and dependent on gadgets. work
Nowadays, human beings cannot do a simple E. we can communicate with the peo-
work without taking help of a gadget. ple around the world easily and
The third is integrating new techno- cheaply
logy: It is often difficult to take a business

63
78. The conclusion taken by the writer from noto’s home he came to meet emerging
the passage is .... leaders who spanned the rapidly widening
A. Everything depends on mankind national political spectrum, from feudal
using the technology princelings to fugitive communist conspi-
B. We can get more advantages from rators.
technology comparing to its disad- Endowed with commanding presence,
vantages radiant personality, mellifluous voice, vivid
C. The disadvantages of technology are style, a photographic memory, and supreme
more than the advantages self-confidence, Sukarno was obviously desti-
D. The technology users must choose ned for greatness. In 1927 in Bandung, where
the right technology for its advan- he had just acquired a degree in civil engi-
tages neering, he found his true calling in oratory
E. The government should restrict the and politics. He soon revealed himself as a
use of technology in order to mini- man of charisma and destiny.
mize the disadvantages Sukarno’s amours were almost as re-
nowned as his oratory. He divorced Siti in
TEXT 2 1923 and married Inggit Garnisih, divorcing
her in 1943 and marrying Fatmawati, with
Sukarno was the only son of a poor whom he had five children, including his
Javanese school teacher, Raden Sukemi So- eldest son, Guntur Sukarnaputra (b. 1944). As
srodihardjo, and his Balinese wife, Ida Njo- a Muslim, Sukarno was entitled to four wives,
man Rai. Originally named Kusnasosro, he so he took several more wives in the
was given a new and, it was hoped, more following decades.
auspicious name, Sukarno, after a series of For his challenge to colonialism Sukarno
illnesses. spent two years in a Dutch jail (1929–31) in
Sukarno spent long periods of his Bandung and more than eight years in exile
childhood with his grandparents in the village (1933–42) on Flores and Sumatra. When the
of Tulungagung, where he was exposed to Japanese invaded the Indies in March 1942,
the animism and mysticism of serene rural he welcomed them as personal and national
Java. There he became a lifelong devotee liberators. During World War II the Japanese
of wayang. As a youth of 15, Sukarno was made Sukarno their chief adviser and pro-
sent to secondary school in Surabaya and to pagandist and their recruiter for labourers,
lodgings in the home of Omar Said Tjokro- soldiers, and prostitutes. Sukarno pressured
aminoto, a prominent civic and religious fi- the Japanese to grant Indonesia its inde-
gure. Tjokroaminoto treated him as a che- pendence and, on June 1, 1945, made the
rished foster son and protégé, financed his most famous of many celebrated speeches.
further education, and eventually married In it he defined the Pantjasila (Pancasila), or
him off at age 20 to his own 16-year-old Five Principles (nationalism, internationalism,
daughter, Siti Utari. democracy, social prosperity, and belief in
As a student, Sukarno chose to excel God), still the sacrosanct state doctrine.
mainly in languages. He mastered Javanese, When the collapse of Japan became immi-
Sundanese, Balinese, and modern Indone- nent, Sukarno at first wavered. Then, after
sian, which, in fact, he did much to create. He being kidnapped, intimidated, and persuaded
also acquired Arabic, which, as a Muslim, he by activist youths, he declared Indonesia’s
learned by study of the Qurʾān; Dutch, the independence (August 17, 1945). As pre-
language of his education; German; French; sident of the shaky new republic, he fueled a
English; and, later, Japanese. In Tjokroami- successful defiance of the Dutch, who, after

64
two abortive “police actions” to regain tonic plates that float on a hotter, softer
control, formally transferred sovereignty on layer in the Earth's mantle. Therefore, on
December 27, 1949. Earth, volcanoes are generally found
where tectonic plates are diverging or con-
Adopted from: www.britannica.com verging. For example, amid-oceanic ridge,
such as the Mid Atlantic Ridge, has volcanoes
79. What was mastered by Soekarno when caused by divergent tectonic plates pulling
he was as a student? apart; the Pacific Ring of Fire has volcanoes
A. languages caused by convergent tectonic plates coming
B. politics together. Volcanoes can also form where
C. civil engineering there is stretching and thinning of the crust's
D. leadership interior plates, e.g., in the East African Rift
E. history and the Wells Gray-Clear water volcanic field
and Rio Grande Rift in North America. This
80. What did Soekarno have leading him in- type of volcanism falls under the umbrella of
to greatness? "plate hypothesis" volcanism. Volcanism a-
A. Several wives he had way from plate boundaries has also been ex-
B. His language capability and broad plained as mantle plumes. These so called
study "hotspots", for example Hawaii, are postu-
C. His personality, voice, style, lated to arise from upwelling diapirs with
memory, and self-confidence magma from the core–mantle boundary,
D. His relationship with several leaders 3,000 km deep in the Earth. Volcanoes are
both from Indonesia as well as from usually not created where two tectonic
foreign countries plates slide past one another.
E. His capability in ensuring Japan to Erupting volcanoes can pose many ha-
make him as their chief adviser zards, not only in the immediate vicinity of
the eruption. One such hazard is that vol-
81. “When the collapse of Japan became canic ash can be a threat to aircraft, in par-
imminent, Sukarno at first wavered” ticular those with jet engines where ash
(paragraph 6). particles can be melted by the high operating
The underlined word has the closest temperature; the melted particles then
meaning with ... adhere to the turbine blades and alter their
a. invisible shape, disrupting the operation of the
b. close turbine. Large eruptions can affect tempera-
c. deep ture as hand droplets of sulfuric acid obscure
d. long the sun and cool the Earth's lower atmos-
e. remote phere (or troposphere); however, they also
absorb heat radiated up from the Earth, the-
TEXT 3 reby warming the upper atmosphere (or
stratosphere). Historically, so called volcanic
A volcano is a rupture on the crust of a winter shave caused catastrophic famines.
planetary mass object, such as the Earth,
which allows hot lava, volcanic ash, and Adopted from: en.wikipedia.org
gases to escape from a magma chamber be-
low the surface. 82. Why do earth volcanoes happen?
Earth's volcanoes occur because the pla- A. Because there are tectonic plates
net's crust is broken into 17 major, rigid tec- which are diverging or converging.

65
B. Because the planet's crust is broken After a while, he dropped out of the
into 17 major, rigid tectonic plates degree course, but continued to write
that float on a hotter, softer layer in poetry. His first published poem, The Negro
the Earth's mantle. Speaks of Rivers, was also one of his most
C. Because divergent tectonic plates famous, appearing in Brownie's Book. Later,
pulling apart. his poems, short plays, essays and short
D. Because convergent tectonic plates stories would appear in the NAACP publica-
coming together. tion, Crisis Magazine, in Opportunity Maga-
E. Because the Earth allows hot lava, zine, and others.
volcanic ash, and gases to escape Langston Hughes received a scholar-
from a magma chamber. ship to Lincoln University, in Pennsylvania,
where he received his B.A. degree in 1929. In
83. Which of the following area is included 1943, he was awarded an honorary Lit.D by
into volcanism away from plate boun- his alma mater; a Guggenheim Fellowship in
daries? 1935 and a Rosenwald Fellowship in 1940.
A. Mid Atlantic Ridge Based on a conversation with a man he knew
B. Pacific Ring of Fire in a Harlem bar, he created a character
C. East African Rift known as My Simple Minded Friend in a
D. The Wells Gray-Clear water volcanic series of essays in the form of a dialogue. In
field 1950, he named this lovable character Jess B.
E. Hawaii Simple, and authored a series of books on
him.
84. The followings are the impacts of vol- Langston Hughes was a prolific writer.
canic eruption, except ... In the forty-old years between his first book
a. melting the temperature in 1926 and his death in 1967, he devoted his
b. altering the turbin blade shape life to writing and lecturing. He wrote sixteen
c. warming the upper atmosphere books of poems, two novels, three
d. cooling the Earth's lower atmos- collections of short stories, four volumes of
phere "editorial" and "documentary" fiction, twenty
e. famines plays, children's poetry, musicals and operas,
three autobiographies, a dozen radio and
TEXT 4 television scripts and dozens of magazine
articles. In addition, he edited seven antho-
Born in Joplin, Missouri, James Lang- logies.
ston Hughes was the great-great-grandson of Langston Hughes died of cancer on May 22,
Charles Henry Langston (brother of John 1967. His residence at 20 East 127th Street in
Mercer Langston, the first Black American to Harlem, New York has been given landmark
be elected to public office). He attended Cen- status by the New York City Preservation
tral High School in Cleveland, Ohio, where he Commission. His block of East 127th Street
began writing poetry in the eighth grade. His was renamed "Langston Hughes Place".
father would discourage him from pursuing
writing as a career, in favour of something Adopted from: famouspoetsandpoems.com
'more practical'. Langston's tuition fees to
Columbia University were paid on the 85. How was Langston Hughes’ father atti-
grounds that he study engineering. tude toward his son interest?
A. He approved it.
B. He opposed it.

66
C. He supported it. place every month because the orbits of the
D. He encouraged it. moon and earth are tilted at an angle. Most
E. He confirmed it. of the time, the line-up is not precise enough
for an eclipse. However, there are more
86. What is implied in paragraph 4? eclipses than people are generally aware of.
A. James Langston Hughes was a lucky There are at least two eclipses of the
writer. sun each year, though most are partial. There
B. Langston Hughes was a witty poet. are at least two eclipses of the moon each
C. Langston Hughes father was a pro- year, though a proportion of these are only
lific writer. penumbral, when the moon is not seen to
D. James Langston Hughes produced darken by very much. There can be as many
many works. as seven eclipses (solar plus lunar) in any one
E. Langston Hughes’ works were li- year. In 1935 there were five solar eclipses –
mited on literary. four partial and one annular.
On average, there is a total solar eclipse visi-
87. How many appreciation for Langston ble somewhere about every 18 months. Ho-
Hughes enlisted in the passage? wever, from any one location on earth, total
A. three eclipses take place on average only once in
B. four several hundred years.
C. five
D. six Adopted from: astro.ukho.gov.uk
E. seven
89. The text is about ....
88. “... discourage him from pursuing writ- A. How universe works
ing as a career, ...” (paragraph 1) B. How the sun’s position leads to solar
The underlined word has the closest eclipse
meaning with ... C. How many eclipses happen annually
A. chasing D. How to differentiate solar eclipses
B. ceasing from lunar eclipses
C. bringing E. How eclipses happen
D. considering
E. stopping 90. According to the passage, ....
A. Lunar eclipse occurs when when the
TEXT 5 moon is between earth and the sun
B. There are at least four eclipses each
Solar eclipses are an accident of na- year
ture. They are so spectacular because the C. Solar eclipse occurs at full moon
moon and the sun appear almost the same D. When eclipse occurs the size of the
size. In reality the sun is much further away moon is the same as the sun
than the moon, but much larger. E. Eclipses take place on average only
The moon orbits the earth once a once in several hundred years
month, and eclipses happen if it lines up
exactly with the earth and the sun. Solar
eclipses occur at new moon, when the moon
is between earth and the sun. Lunar eclipses
occur at full moon, when earth is between
the sun and the moon. Eclipses do not take

67
Pembahasan Prediksi
- PEMBAHASAN PREDIKSI-
Tes Kemampuan dan Potensi
Tes Kemampuan Akademik
dan Potensi Akademik
PaketPaket
2 2



1. Pembahasan CERDAS: 9. Pembahasan CERDAS:
Premordial artinya paling dasar atau Aborigin penduduk asli Australia,
asasi. begitu pula Maori adalah penduduk asli
----------------------------------Jawaban: A Selandia Baru.
-----------------------------------Jawaban: E
2. Pembahasan CERDAS:
Tandon artinya barang tanggungan. 10. Pembahasan CERDAS:
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: E Sidik jari dan retina merupakan
merupakan tanda pengenal yang unik
3. Pembahasan CERDAS: begitu pula paraf dan tanda tangan.
Elusif artinya sulit untuk dipahami. -----------------------------------Jawaban: E
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: E
11. Pembahasan CERDAS:
4. Pembahasan CERDAS: Parfum dan mawar sama-sama menge-
Brakea artinya daun pelindung. luarkan bau, maka analogi yang sama
-----------------------------------Jawaban: C adalah gula dan madu karena sama-sa-
ma berasa manis.
5. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: D
Melankolis artinya sedih atau susah,
lawan katanya ceria. 12. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A Pernikahan membentuk keluarga,
musyawarah mencapai mufakat.
6. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: B
Esoteris artinya bersifat khusus, maka
lawan katanya adalah bersifat umum. 13. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A Misalkan p =0, maka nilai x = 5 dan y
=7, maka yang paling tepat adalah x<y.
7. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: B
Ultima artiya final atau akhir, maka
antonimnya awal. 14. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: D  Nilai x = 46 nilai y =18 maka yang paling
tepat adalah x>y.
8. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: A
Lantang artinya keras kencang, maka
antonimnya lemah. 15. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: B Nilai p = -272 nilai q = -272, maka p=q.
-----------------------------------Jawaban: C

68
16. Pembahasan CERDAS: 25. Pembahasan CERDAS:
Misalkan a dan b = 1, maka nilai p = 2 s = v . t , maka t (waktu) = s/v = 80/48
dan q = 0, maka p>q ଷଶ ଶ
=1 ସ଼ ൌ ͳ ଷ ൌ ͳŒƒͶͲ‡‹–
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: A -----------------------------------Jawaban: A
17. Pembahasan CERDAS: 26. Pembahasan CERDAS:
18, 15, 12 berselisih 3 Keliling total = 6 x 4 =24 sedangkan
14, 11, 8 berselisih 3, maka jawabnya 8 keliling yang gelap: 24, maka perban-
-----------------------------------Jawaban: A dingannya 1:1
Perhatikan!
18. Pembahasan CERDAS:
Keliling hanya bagian luar saja.
Dari deret tersebut jumlah angka 2 ada
------------------------------------Jawaban: E
1, angka 3 ada 2, angka 4 ada 3, maka
angka 5 seharusnya ada 4 kali.
27. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: B
Panjang sisi = akar dr 49 = 7. Keliling
ůŝŶŐŬĂƌĂŶсʋ͘Ěсϳʋ
19. Pembahasan CERDAS:
------------------------------------Jawaban: E
21, 25, 29 deretnya di tambah 4 , maka
deret berikutnya 33.
28. Pembahasan CERDAS:
------------------------------------Jawaban: B ସଽ
>сЬʋ͘Ě͘ĚсЬ͘ʋ͘ϳ͘ϳс ସ ߨ
20. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: A
49, 39, 30, 22 berselisih 10, 9, 8 dst.
Sedangkan 35, 27, 20 berselisih 8, 29. Pembahasan CERDAS:
7,maka deret selanjutnya berselisih 6 Bisa disimpulkan semua hewan terse-
jadi 20-6 =14 but bertanduk.
-----------------------------------Jawaban: D ------------------------------------Jawaban: C

21. Pembahasan CERDAS: 30. Pembahasan CERDAS:


((28+8+8)))pangkat ¼ Walikota paling dihormati di kota admi-
Maka jawaban 2 6 = 64 nistratif.
------------------------------------Jawaban: E ------------------------------------Jawaban: B

22. Pembahasan CERDAS: 31. Pembahasan CERDAS:


ଷ଴ ଵ଴
‫ ݔ‬ൌ ൌ
ଷ ଵ Bimo dan Catur menonton tv, Abdi ber-
ଵ଴଴ ଺ ଺ ଶ main playstation.
------------------------------------Jawaban: C
-----------------------------------Jawaban: D
23. Pembahasan CERDAS:
32. Pembahasan CERDAS:
Harga laptop = 100/30 x 1.500.000 =
Ana seorang presenter maka dia meiliki
5.000.000,-.Cicilannya = (5.000.000-
wawasan yang luas.
1.500.000)/5 = 700.000
------------------------------------Jawaban: C
------------------------------------Jawaban: E
33. Pembahasan CERDAS:
24. Pembahasan CERDAS:
A= G+B......................1
Banyaknya peserta = (29 + 17) – 1 = 45.
G = 3F........................2
------------------------------------Jawaban: C
E = B+D+G.................3
C= 2 E.........................4
B= G+F.......................5

69
D TERENDAH 39. Pembahasan CERDAS:
A= G+B Dari urutannya merupakan pencermin-
= 3F+G+F an, maka urutan terakhir pencerminan
= 3F+3F+F mengarah ke kiri.
=7 F -----------------------------------Jawaban: E
------------------------------------Jawaban: C
40. Pembahasan CERDAS:
34. Pembahasan CERDAS: Lihat garis kecil ditengah jumlahnya
A= G+B......................1 bertambah kemudian perhatikan pola
G = 3F........................2 miringnya.
E = B+D+G.................3 ------------------------------------Jawaban: B
C= 2 E.........................4
B= G+F.......................5 41. Pembahasan CERDAS:
D TERENDAH Perhatikan arah rotasi ke kanan, maka
Jika D=3 dan G= 12, maka daerah yang diarsir ke atas.
Persamaan 2 ------------------------------------Jawaban: A
G=3F,maka nilai F= 4
Persamaan 5 42. Pembahasan CERDAS:
B=G+F = 12 + 4 = 16 Eropa, Asia, Antartika tidak saling ber-
Persamaan 3 kaitan.
E=B+D+G = 16+3+12 = 31 ------------------------------------Jawaban: A
Persamaan 4
C = 2E = 2 x 31 = 62 43. Pembahasan CERDAS:
Persaman 1 Buku berada di perpustakaan sedang-
A= G+B = 12+16 = 28 kan kantor kepala sekolah tidak ada hu-
----------------------------------Jawaban: D bungan dengan perpustakaan.
----------------------------------Jawaban: D
35. Pembahasan CERDAS:
Yang bisa ditentukan nilainya dari Dah- 44. Pembahasan CERDAS:
lan adalah nilainya ervan. Capung dan laba-laba termasuk dalam
-----------------------------------Jawaban: E serangga, sedangkan gajah tidak ada
hubungan.
36. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: B
Dari setiap deretan gambar harus ada
yang diarsir hitam dan tidak ada yang 45. Pembahasan CERDAS:
sama. Cleaning service dan manager tugasnya
------------------------------------Jawaban: E tidak saling berhubungan namun ke-
duanya dalam satu perusahaan.
37. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: E
Bangun yang paling kiri dalam lingkaran
dirotasi ke kiri. 46. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: D ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ܽ‫ ݔ‬ଶ ൅ ܾ‫ ݔ‬൅ ܿ titik puncak (8,-
2) memotong sumbu X positif dan
38. Pembahasan CERDAS: sumbu X negatif.
Garis yang di luar bertambah satu dan Karena memotong sumbu X negatif dan
garis yang di dalam berkurang satu. sumbu X positif, maka nilai c < 0, dan
-----------------------------------Jawaban: B puncak puncak (8,-2), maka nilai a > 0
dan b < 0.
-----------------------------------Jawaban: B

70
47. Pembahasan CERDAS: 50. Pembahasan CERDAS:
௫ మ ି௫ାଷ ሺ௫ିଶሻ ͵ ʹ ͹ Ͳ
൅ͳ ൒
ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଶሻ
‫ ܣ‬ቀ ቁ ൌ ቀ ቁ dan ‫ ܣ‬ቀ ቁ ൌ ቀ ቁ
ሺ௫ିଶሻ ʹ Ͳ ͷ ͵
௫ మ ି௫ାଷ ሺ௫ିଶሻ sehingga
ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଶሻ
൅ͳെ ൒ Ͳ
ሺ௫ିଶሻ ͵ ͹ ʹ Ͳ
௫ మ ି௫ାଷ ‫ܣ‬ቀ ቁൌቀ ቁ
൒Ͳ ʹ ͷ Ͳ ͵
ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ మ ାଶሻሺ௫ିଶሻ ͷ െ͹ ʹ Ͳ
ଶ ଶ
Karena ‫ ݔ‬െ ‫ ݔ‬൅ ͵ dan ሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ selalu ‫ܣ‬ൌቀ ቁቀ ቁൌ
െʹ ͵ Ͳ ͵
bernilai positif ͳͲ െʹͳ
ቀ ቁ

൒Ͳ െͶ ͻ
ሺଶ௫ మ ିହ௫ିଷሻሺ௫ିଶሻ Sehingga

൒Ͳ Ͷ ʹ
ሺଶ௫ାଵሻሺ௫ିଷሻሺ௫ିଶሻ = det ቆ‫ܣ‬Ǥ ‫ ்ܣ‬Ǥ ቀ ቁቇ= det
Maka pembuat nol penyebut adalah x = ʹ ͵
3, x = 2 dan x = - ½ ͳͲ െʹͳ ͳͲ െͶ Ͷ ʹ
ቆቀ ቁǤቀ ቁǤቀ ቁቇ
Hp = { - ½ < x < 2 atau x > 3 } െͶ ͻ െʹͳ ͻ ʹ ͵
-----------------------------------Jawaban: E = det ቀ
ͳͲ െʹͳ
ቁ. det ቀ
ͳͲ െͶ
ቁ.
െͶ ͻ െʹͳ ͻ
48. Pembahasan CERDAS: Ͷ ʹ
det ቀ ቁ = (6)(6)(8) = 288
௫ିଶ଴ଵ଺ ʹ ͵
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ௫ିଵ ----------------------------------Jawaban: D
ሺ݂‫݂݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ݔ‬
௫ିଶ଴ଵ଺
ሺ݂‫݂݋݂݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ 51. Pembahasan CERDAS:
௫ିଵ
Jadi, diperoleh pola bahwa untuk ba- f(x,y) = cx + 4y
nyak f genap hasilnya x tetapi jika ͵‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬൒ ͸
ʹ‫ ݔ‬൅ ͵‫ ݕ‬൒ ͳͳ dan titik potong ( 1,3)
banyak f ganjil hasilnya adalah f(x) itu
sendiri, sehingga: Perhatikan!
௫ିଶ଴ଵ଺ Jika f(x,y) minimum di titik potong,
ሺ݂‫݂݋݂݋݂݋݂݋݂݋݂݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
௫ିଵ maka berlaku ݉ଵ ൏ ݉௙ ൏ ݉ଶ
-----------------------------------Jawaban: C Karena (1,3) merupakan titik potong
͵‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬൒ ͸, ʹ‫ ݔ‬൅ ͵‫ ݕ‬൒ ͳͳ, maka
49. Pembahasan CERDAS: ௖
f(x,y) = cx + 4y ՜ ݉௙ ൌ  െ


ల య
ఱ ͵‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬൒ ͸ ՜ ݉ଵ ൌ  െ ଵ ൌ െ͵
ඩ ඨ‫ ݔ‬ଶ ට‫ ݔ‬ସ లඥ‫ ݔ‬ହ ξ‫ ݔ‬ଶ = 2 ଶ
ʹ‫ ݔ‬൅ ͵‫ ݕ‬൒ ͳͳ ՜ ݉ଶ ൌ  െ

௖ ଶ
Jika ruas kiri kita uraikan dari belakang െ͵ ൏ െ ସ ൏ െ ଷ  ՞  െ͵͸ ൏ െ͵ܿ ൏
diperoleh: ଼
െͺ ՞  ଷ ൏ ܿ ൏ ͳʹ
ల య ----------------------------------Jawaban: D
ඨ ට‫ ݔ‬ଶ ఱඥ‫ ݔ‬ସ లξ‫ = ଺ ݔ‬2
52. Pembahasan CERDAS:

ల య

lim §¨ 8 x  5  64 x  12 x  9 ·¸ ...
ට ඥ‫ ݔ‬ଶ ξ‫ ݔ‬ହ = 2

ల య x of © ¹
ඥ ξ‫ ݔ‬ଷ = 2
ల Dengan cara jitu


ξ‫ = ݔ‬2
‫ ݔ‬ൌ ʹ଺ ൌ ͸Ͷ
-----------------------------------Jawaban: A
lim
x of a
x  p  ax  q x  r

q
p
2 a
Sehingga

71
Volume DBC.PQG = 96 – 12 = ͺͶܿ݉ଶ

OLP  [     [   [  
[ of
Volume di atas DBC.PQG = 288 – 84 =
204ܿ݉ଶ
  Sehingga perbandingan atas dan bawah
 
   ଶ଴ସ
= ଼ସ ൌ ଻
ଵ଻

ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: D ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: B

53.Pembahasan CERDAS: 55. Pembahasan CERDAS:
‫ݔ‬ଵ dan ‫ݔ‬ଶ memenuhi persamaan 
͵ଶ௫ାଵ െ ͷǤ ͵௫ାଵ ൅ ͳʹ ൌ Ͳ dengan ξʹ ൅ ʹ …‘• ʹ‫ ݔ‬ൌ

‫ݔ‬ଵ ൐ ‫ݔ‬ଶ ξଵାସ ୡ୭ୱ ଶ௫

͵ଶ௫ାଵ െ ͷǤ ͵௫ାଵ ൅ ͳʹ ൌ Ͳ bisa ՞ ʹ ൅ ʹ …‘• ʹ‫ ݔ‬ൌ
ଵାସ ୡ୭ୱ ଶ௫
diuraikan menjadi Misal …‘• ʹ‫ ݔ‬ൌ ‫ ݌‬maka
ሺ͵ሻ͵ଶ௫ െ ͷǤ ሺ͵ሻ͵௫ ൅ ͳʹ ൌ Ͳ misal (2+2p)(1+4p)=9
͵௫ ൌ ‫݌‬ ͺ‫݌‬ଶ ൅ ͳͲ‫ ݌‬െ ͹ ൌ Ͳ ՞ ሺͶ‫ ݌‬൅ ͹ሻሺʹ‫ ݌‬െ

͵‫݌‬ଶ െ ͳͷ‫ ݌‬൅ ͳʹ ൌ Ͳ ՞ ሺ‫ ݌‬െ Ͷሻሺ‫ ݌‬െ ͳሻ ൌ Ͳ diperoleh nilai p = െ ସ (TM) dan
ͳሻ ൌ Ͳ p=½
Diperoleh p = 4 dan p = 1 ଵ
 …‘• ʹ‫ ݔ‬ൌ ‫ ݌‬ൌ ൌ …‘• ͸Ͳ௢
Atau x = ORJ  dan x = 0 ଶ
ʹ‫ ݔ‬ൌ േ͸Ͳ௢ ൅ ݇Ǥ ͵͸Ͳ௢

Sehingga ‫ݔ‬ଵ ൌ ORJ  dan ‫ݔ‬ଶ ൌ Ͳ ‫ ݔ‬ൌ േ͵Ͳ௢ ൅ ݇Ǥ ͳͺͲ௢
   ݇ ൌ Ͳ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͵Ͳ௢
Nilai ͷ‫ݔ‬ଵ െ ͵‫ݔ‬ଶ ൌ 5( ORJ  ) = ORJ 
݇ ൌ ͳ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ʹͳͲ௢ ݀ܽ݊‫ ݔ‬ൌ ͳͷͲ௢
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: E ݇ ൌ ʹ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͵͵Ͳ௢ 
Sehingga jumlah total = ͹ʹͲ௢ 
54.Pembahasan CERDAS: ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: A
Balok ABCD.EFGH
56. Pembahasan CERDAS:
Ž‘‰ሺܽଷ ܾଷ ሻ , Ž‘‰ሺܽହ ܾଵଶ ሻ, Ž‘‰ሺ଼ܽ ܾଵହ ሻ
adalah tiga suku pertama dari barisan
aritmatika.
Pada barisan aritmatika berlaku:
ʹܷଶ ൌ  ܷଵ ൅ ܷଷ
ʹ Ž‘‰ሺܽହ ܾଵଶ ሻ ൌ Ž‘‰ሺܽଷ ܾଷ ሻ ൅
Ž‘‰ሺ଼ܽ ܾଵହ ሻ
Ž‘‰ሺܽଵ଴ ܾଶସ ሻ ൌ Ž‘‰ሺܽଵଵ ܾଵ଼ ሻ
ܽଵ଴ ܾଶସ ൌ ܽଵଵ ܾଵ଼
ܽ ൌ ܾ଺
Sehingga
ܷଵ ൌ Ž‘‰ ܾ ଶଵ , ܷଶ ൌ Ž‘‰ ܾସଶ ,
Volume balok = 288 ܿ݉ଶ ܷଷ ൌ Ž‘‰ ܾ ଺ଷ , ..........., ܷଵସ ൌ Ž‘‰ ܾ ଶଽସ
Akan dicari volume BCD.PQG Dan diperoleh n = 294
Karena P dan Q titik tengah maka TG = -----------------------------------Jawaban: B
GC

Volume BCDT = ଺ Ǥ ‫ܥܤ‬Ǥ ‫ܥܦ‬Ǥ ܶ‫ ܥ‬ൌ 57. Pembahasan CERDAS:
Banyak bendera seluruhnya 7 sehingga
ͻ͸ܿ݉ଶ n(S) = 7!

Volume PQGT = ଺ Ǥ ܲ‫ܩ‬Ǥ ܳ‫ܩ‬Ǥ ܶ‫ ܩ‬ൌ Bendera dengan negara yang sama
ͳʹܿ݉ଶ sehingga berkelompok = 3! 2! 2! 3!

72
Peluang bendera negara sama jawaban tepat terdapat pada pilihan ja-
ଷǨǤଶǨǤଷǨǤଶǨ ଵସସ ଵ waban C.
berkelompok = ൌ ൌ
଻Ǩ ହ଴ସ଴ ଷହ
Peluang bendera negara sama tidak ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: C
berkelompok = 1 – peluang berdekatan
ଵ ଷସ 62. Pembahasan CERDAS:
= ͳ െ ଷହ ൌ ଷହ Kata ganti ini mengacu pada acuan
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: E yang dekat dengan pembicara, ke masa
yang akan datang, atau ke informasi
58. Pembahasan CERDAS: yang akan disampaikan. Kata ini dalam

Misal ‫׬‬଴ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ݀‫ ݔ‬ൌ ‫ݍ‬ kalimat nomor 5) mengacu pada fase
Sehingga usia 6-13. Jadi, jawaban tepat terdapat
ଵ ଵ
‫׬‬଴ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ݀‫ ݔ‬ൌ ‫׬‬଴ ͸‫ ݔ‬൅ ‫ ݌‬൅ ‫ݔ݀ݍ‬ pada pilihan jawaban A.
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: A
‫ ݍ‬ൌ ሾ͵‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ݌‬൅ ‫ݔݍ‬ሿଵ଴
‫ ݍ‬ൌ͵൅‫݌‬൅‫ݍ‬
p = -3 63. Pembahasan CERDAS:
Jawaban pertanyaan pada pilihan ja-
----------------------------------Jawaban: D
waban A, B, C, dan E tidak dapat di-
59. Pembahasan CERDAS: temukan pada paragraf yang disajikan.
ܺത௣௥ ൌ ͳǡʹ݆‫ܽݐݑ‬ Pertanyaan yang jawabannya ada da-
ܺത௟௞ ൌ ͳǡ͸݆‫ܽݐݑ‬ lam paragraf adalah pilihan jawaban D.
ܺത௚௔௕ ൌ ͳǡͶͷ݆‫ܽݐݑ‬ Jawaban pada pilihan jawaban D adalah
area pada otak yang mengatur kemam-
Sehingga
௡೗ೖ ௑ത೒ೌ್ ି௑ത೛ೝ
puan berbahasa terlihat mengalami
ൌ ฬത ฬ perkembangan paling pesat ketika ber-
௡೛ೝ ௑೒ೌ್ ି௑ത೗ೖ
௡೗ೖ ଵǡସହିଵǡଶ ଴ǡଶହ ହ usia 6-13 tahun.
ൌ ቚଵǡସହିଵǡ଺ቚ ൌ ଴ǡଵହ ൌ ଷ
௡೛ೝ ----------------------------------Jawaban: D
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: C
64. Pembahasan CERDAS:
60. Pembahasan CERDAS: Penggunaan tanda baca koma pada
݂ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻ ൌ ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ dan ݃ሺ‫ ݔ‬൅ ͵ሻ ൌ kalimat nomor 1), 2), 3), dan 4) sudah
௫ିଶ
tepat sesuai aturan EyD. Sementara itu,
௫ାଵ
Sehingga penggunaan tanda koma pada kalimat
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻଶ ൅ Ͷ dan ݃ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ nomor 5) salah karena tidak sesuai de-
ሺ௫ିଷሻିଶ ௫ିହ ଶ௫ିହ ngan aturan EyD. Perbaikan tepat ka-
ൌ dan ݃ିଵ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
ሺ௫ିଷሻାଵ ௫ିଶ ௫ିଵ limat nomor 5) adalah Oleh karena itu,
ଶଵ
݂ሺͳሻ ൌ ͳ͵݀ܽ݊݃ିଵ ሺͳ͵ሻ ൌ ଵଶ pemerintah harus menekan jumlah se-
ଶଵ patu impor agar pengusaha lokal tetap
Jadiሺ݃ିଵ ‫݂݋‬ሻሺͳሻ ൌ ଵଶ
bisa bertahan menjalankan bisnis. Jadi,
ͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲͲJawaban: B jawaban tepat terdapat pada pilihan
jawaban E.
61. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: E
Paragraf tersebut membahas usia yang
baik untuk mengajarkan anak mengua-
65. Pembahasan CERDAS:
sai bahasa asing selain bahasa ibu. Kelemahan pada pilihan jawaban A dan
Topik tersebut dapat dilihat pada kali- B tidak seseuai dengan isi paragraf. Pi-
mat pertama paragraf. Sementara itu, lihan jawaban C terdapat dalam para-
kalimat selanjutnya merupakan penje- graf. Dalam paragraf sudah dipaparkan
lasan dari topik yang dibahas. Jadi, alasan berkurangnya orderan sepatu

73
karena masyarakat menunggu sepatu limat tersebut menjadi efektif. Per-
impor yang memiliki harga lebih mu- baikan kalimat tersebut seharusnya:
rah. Pilihan jawaban D merupakan ke- Mereka umumnya berupa pasangan
lemahan paragraf. Dalam paragraf ter- muda pengantin baru, keluarga dengan
sebut tidak disebutkan nominal keru- anak usia dibawah lima tahun, dan dari
gian sehingga pembaca hanya mener- kelas ekonomi menengah ke atas.
ka-nerka kerugian rupiahnya. Pilihan Sementara itu, pilihan jawaban lainnya
jawaban E merupakan kelebihan yang sudah menggunakan tanda baca yang
terdapat dalam paragraf. tepat.
----------------------------------Jawaban: D -----------------------------------Jawaban: E

66. Pembahasan CERDAS: 69. Pembahasan CERDAS:


Pada umumnya, gagasan utama disam- Paragraf tersebut membahas tingginya
paikan dalam kalimat utama. Untuk minat wisatawan Indonesia berlibur ke
menentukan gagasan utama, tentukan luar negeri. Selain itu, paragraf terse-
dahulu kalimat utamanya. Gagasan uta- but juga memaparkan mengenai faktor-
ma menjadi dasar penulisan dalam se- faktor yang menyebabkan wisatawan
buah paragraf atau bacaan. Gagasan Indonesia lebih menyukai liburan ke
utama paragraf tersebut terletak pada luar negeri. Simpulan tepat paragraf
kalimat utama. Gagasan utama terse- tersebut terdapat pada pilihan jawaban
but terdapat pada kalimat pertama. Đ. Sementara itu, simpulan pada pilihan
Pernyataan pada pilihan jawaban B, C, jawaban lainnya tidak mewakili kese-
D, dan E merupakan kalimat penjelas. luruhan isi paragraf.
Jadi, jawaban tepat terdapat pada pi- -----------------------------------Jawaban: C
lihan jawaban A.
-----------------------------------Jawaban: A 70. Pembahasan CERDAS:
Masyarakat Indonesia yang berlibur ke
67. Pembahasan CERDAS: luar negeri umumnya berupa pasangan
Penggunaan diksi tidak tepat terdapat muda pengantin baru dan keluarga
pada kata sediaan. Kata sediaan tidak dengan anak usia di bawah lima tahun.
terdapat dalam KBBI. Perbaikan kata Beban finansial yang belum begitu be-
sediaan seharusnya persediaan. De- rat memungkinkan mereka dapat me-
ngan demikian, jika kata persediaan di- nyisihkan biaya berlibur. Jawaban per-
gabungkan dalam kalimat akan mem- tanyaan tersebut dapat ditemukan pa-
bentuk kalimat baku. Sementara itu, da kalimat-kalimat terakhir paragraf ke-
penggunaan diksi pada pilihan jawaban empat. Jawaban pada pilihan jawaban
A, C, D, dan E sudah tepat. Jadi, ja- lainnya tidak sesuai dengan isi bacaan.
waban tepat terdapat pada pilihan ja- -----------------------------------Jawaban: E
waban B.
-----------------------------------Jawaban: B 71. Pembahasan CERDAS:
Kalimat pada pilihan jawaban A tidak
68. Pembahasan CERDAS: efektif karena pemakaian frasa negeri
Penggunaan tanda baca salah dite- Indonesia sendiri. Pada awal kalimat
mukan pada kalimat pilihan jawaban E. sudah disebutkan frasa orang Indo-
Kalimat pada pilihan jawaban E tidak nesia. Seharusnya kalimat tersebut
tepat dalam penggunaan tanda baca menghilangkan kata Indonesia pada a-
koma. Seharusnya kalimat tersebut di- khir kalimat. Tanpa pemakaian kata
tambahkan tanda koma sehingga ka- Indonesia tersebut, pembaca sudah

74
mengetahui maksud kalimat. Jadi, ja- miliki kalimat penjelas yang menje-
waban tepat terdapat pada pilihan ja- laskannya. Jadi, jawaban tepat terdapat
waban A. Perbaikan tepat kalimat ter- pada pilihan jawaban A.
sebut seharusnya Orang Indonesia -----------------------------------Jawaban: A
yang gemar melancong ke luar negeri
lebih kenal Singapura atau Eropa dari- 76. Pembahasan CERDAS:
pada budaya negeri sendiri. Teks tersebut membicarakan tentang
-----------------------------------Jawaban: A keuntungan dan kerugian penggunaan
teknologi.
72. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: D
Teks tersebut banyak menginforma-
sikan wisatawan Indonesia lebih me- 77. Pembahasan CERDAS:
nyukai berlibur ke luar negeri dan be- Pada teks jelas bahwa ketergantungan
berapa alasan yang menyertainya. Oleh pada gadget merupakan suatu keru-
karena itu, tujuan penulisan teks ter- gian.
sebut terdapat pada pilihan jawaban C. -----------------------------------Jawaban: C
Tujuan pada pilihan jawaban A, B, D,
dan E tidak sesuai dengan isi teks. 78. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: C Dari paragraf terakhir dapat disimpul-
kan bahwa keuntungan maupun keru-
73. Pembahasan CERDAS: gian teknologi tergantung dari penggu-
Judul tepat mewakili teks tersebut nanya.
terdapat pada pilihan jawaban B. Judul -----------------------------------Jawaban: A
tersebut tepat karena sesuai dengan isi
teks. Sementara itu, judul pada pilihan 79. Pembahasan CERDAS:
jawaban lainnya tidak sesuai dengan isi Pada teks jelas dinyatakan “As a stu-
teks. Judul-judul tersebut tidak mewa- dent, Sukarno chose to excel mainly in
kili keseluruhan isi teks. languages”, maka jawaban yang paling
-----------------------------------Jawaban: B sesuai adalah pilihan A.
-----------------------------------Jawaban: A
74. Pembahasan CERDAS:
Simpulan tabel tersebut mewakili ke- 80. Pembahasan CERDAS:
seluruhan isi tabel. Simpulan tepat se- Pada teks jelas dinyatakan “Endowed
suai tabel tersebut terdapat pada pi- with commanding presence, radiant
lihan jawaban E. Jumlah panen yang personality, mellifluous voice, vivid
diperoleh daerah C selama tiga tahun style, a photographic memory, and
adalah 1210. Sementara itu, simpulan supreme self-confidence, Sukarno was
pilihan jawaban A, B, C, dan D tidak obviously destined for greatness”, maka
sesuai dengan isi tabel. jawaban yang sesuai adalah pilihan C.
-----------------------------------Jawaban: E -----------------------------------Jawaban: C

75. Pembahasan CERDAS: 81. Pembahasan CERDAS:


Gagasan utama paragraf tersebut ter- Kata “imminent” bermakna dekat, ma-
dapat pada awal paragraf. Paragraf ter- ka bersinonim dengan close.
sebut seharusnya ditambahkan upaya- -----------------------------------Jawaban: B
upaya untuk meningkatkan kesejah-
teraan masyarakat. Dengan demikian, 82. Pembahasan CERDAS:
gagasan utama paragraf tersebut me- Pada teks jelas dinyatakan “Earth's vol-
canoes occur because the planet's crust

75
is broken into 17 major, rigid tectonic 86. Pembahasan CERDAS:
plates that float on a hotter, softer Pada paragraf 4 dinyatakan bahwa
layer in the Earth's mantle”, maka Langston Hughes merupakan prolific
jawaban yang paling sesuai adalah pi- (productive) writer, maka implikasi
lihan B. yang paling sesuai adalah pilihan D.
-----------------------------------Jawaban: B ----------------------------------Jawaban: D

83. Pembahasan CERDAS: 87. Pembahasan CERDAS:
Pada teks dinyatakan “Volcanism away Dari paragraf 3 dapat diketahui bahwa
from plate boundaries has also been dia mendapat 3 penghargaan yaitu “In
explained as mantle plumes. These so 1943, he was awarded an honorary
called "hotspots", for example Hawaii”, Lit.D by his alma mater; a Guggenheim
maka dapat disimpulkan bahwa wila- Fellowship in 1935 and a Rosenwald
yah yang dimaksud adalah Hawaii. Fellowship in 1940.”
-----------------------------------Jawaban: E -----------------------------------Jawaban: A

84. Pembahasan CERDAS: 88. Pembahasan CERDAS:


Dari paragraf terakhir dapat Kata pursuing bermakna mengejar,
disimpulkan bahwa yang bukan maka bersinonim dengan chasing.
merupakan dampak dari letusan -----------------------------------Jawaban: A
gunung berapi adalah melelehkan
suhu. 89. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A Teks tersebut membicarakan mengenai
cara kerja alam semesta yang menye-
85. Pembahasan CERDAS: babkan gerhana matahari maupun bu-
Pada paragraf 1 dinyatakan “His father lan, maka jawaban yang paling sesuai
would discourage him from pursuing adalah pilihan E.
writing as a career, in favour of some- -----------------------------------Jawaban: E
thing 'more practical'.” yang berarti
bahwa ayah Langston Hughes tidak 90. Pembahasan CERDAS:
mendukungnya dalam karir menulis. Pada paragraf 3 dinyatakan bahwa pa-
-----------------------------------Jawaban: B ling tidak terjadi dua kali gerhana bulan
dan dua kali gerhana matahari dalam
satu tahun.
-----------------------------------Jawaban: B













76
Prediksi Tes Kemampuan
Dasar Saintek Paket 2

Daftar konstanta alam sebagai pelengkap soal-soal


g = 10 ms-2 (kecuali diberitahukan me = 9,1 × 10-31 kg 1 sma = 931 MeV
lain) NA = 6,02 × 1023/mol h = 6,63 × 10-34 Js
8
c = 3 × 10 m/s μ0 = 4π × 10-7 H/m (4π ε0)-1 = 9 × 109 Nm2/C2
-19
e = 1,6 × 10 C G = 6,673 × 10-11 Nm2/kg2 R = 8,31 J K-1 mol-1
kB = 1,38 × 10-23 J/K

1. Jika diketahui titik puncak fungsi kua- E.


ହ଴ଶ
ଵଷଷ଼
drat ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ሺܽ െ ͳሻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ʹܽ‫ ݔ‬൅ Ͷ ada-
lah (1,9a), maka jarak titik potong fung- 5. Harga x yang memenuhi persamaan:
si kuadrat dengan sumbu x adalah... ௫


A. 4 ቀඥ͵ ൅ ʹξʹቁ െ ቀඥ͵ െ ʹξʹቁ ൌ ଶ
B. 5 adalah ....
C. 6 A. ( 3 2 )
log 2
D. 7
( 3 2 )
E. 8 B. log 3
(1 2 )
C. log 2
2. Jumlah nilai – nilai x, untuk 0o <x<180o
yang memenuhi •‹ ‫ ݔ‬൅ •‹ ʹ‫ ݔ‬൅ D. ( 2)
log( 1  2 )
•‹ ͵‫ ݔ‬ൌ …‘• ‫ ݔ‬൅ ʹܿ‫ ݏ݋‬ଶ ‫ ݔ‬adalah .... E. 3
log 2
A. 210°
B. 250° 6. Pada kubus ABCD.EFGH dengan rusuk 6
C. 340° cm, titik P adalah titik potong diagonal
D. 390° AH dan DE. Jika R terletak di tengah
E. 420° rusuk AD, maka nilai sin ‫ ܴܤܲס‬adalah
....
3. Diketahui segitiga ABC dengan sisi a, b, ଵ
A. ξͷ
dan c. Jika nilai ܽଶ ൅ ܾଶ ൅ ܿ ଶ sama de- ଺

ngan 16 kali Luas segitiga ABC, maka B. ଺
ξ͸
nilai …‘– ‫ ܣ‬൅ …‘– ‫ ܤ‬൅ …‘– ‫ ܥ‬adalah .... C.

ξͷ
A. 16 ହ

B. 8 D. ଶ
ξ͸

C. 6 E. ξ͸

D. 4
E. 2 7. Diketahui sisa pembagian suku banyak
݂ሺ‫ݔ‬ሻ െ ݃ሺ‫ݔ‬ሻ oleh ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬െ ʹ adalah x.
4. Tiga bilangan dipilih secara acak dari Jika sisa pembagian ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൅ ݃ሺ‫ݔ‬ሻ oleh
{ 1, 2, 3, 4, .........., 2008 }. Peluang ‫ ݔ‬ଶ െ ͵‫ ݔ‬൅ ʹ adalah x + 1, maka sisa
jumlah ketiganya genap adalah .... ଶ ଶ
ଵ pembagian ൫݂ሺ‫ݔ‬ሻ൯ ൅ ൫݃ሺ‫ݔ‬ሻ൯ oleh x-1
A. ଶ
adalah ....

B. ଵଷ
A. Ͷ
C.
ଵ B. ͳ
ଶଵ ଵ
ଵ଺଻ C.
D. ସ
ଵଷଷ଼

77

D. D. b 6dc 2

ହ E. b 12dc 2
E.


12. Pada kubus ABCD.EFGH dengan
8. Untuk Ͳ ൏ ‫ ݔ‬൏ ξͷ , nilai dari panjang rusuk 8 cm, titik P dan Q

‫׬‬ଵ ሾሺͳ െ š ଷ ሻ ൅ ሺͳ െ š ଷ ሻଶ ൅ ሺͳ െ š ଷ ሻଷ ൅ berturut-turut terletak di tengah-
‫ ڮ‬ሿ†š= .... tengah EH dan HG. Luas bidang iris
ଵ yang melalui APQ terhadap kubus
A. െ ଼
ଷ adalah ....
B. െ ଼ A. 72 cm2

C. െ ଶ B. 36 cm2
D. െ
ହ C. 22 cm2

ଽ D. 3ξ10 cm2
E. െ ଼ E. 2ξ3 cm2

9. Diketahui ܽଶ െ ܾଶ ൅ ܿ ଶ െ ݀ ଶ ൌ ʹǤͻͻͺ ͳ Ͳ ͳ ͳ
13. Jika ‫ ܣ‬ൌ ቀ ቁ, ‫ ܤ‬ൌ ቀ ቁǡ dan
dan ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൅ ݀ ൌ ʹǤͻͻͺ. Jika a, b, c, ͳ ͳ Ͳ ͳ
ܽ ܾ
dan d adalah empat suku pertama de- ‫ܣ‬ଶ଴ଵ଺ ൅ ‫ܤ‬ଶ଴ଵ଺ ൌ ቀ ቁǡ maka nilai a
ret aritmetika, maka nilai b dan c ber- ܿ ݀
+ b + c + d = ....
turut – turut adalah....
A. 2.016
A. 751 dan 750
B. 4.032
B. 751 dan 749
C. 4.036
C. 751 dan 748
D. 4.046
D. 750 dan 749
E. 4.066
E. 750 dan 748
14. Jika 2.012 dapat dinyatakan dalam pen-
10. Volume maksimum kerucut yang terle-
jumlahan beberapa bilangan asli ber-
tak di dalam bola yang berjari- jari R
urutan, maka selisih kuadrat bilangan
adalah ....
ଷଶ
terbesar dan terkecil adalah ....
A. ߨܴ ଷ A. 3.516
଼ଵ
ଷଶ
B. ߨܴ ଷ B. 3.517
ଶ଻
ଵହ C. 3.519
C. ߨܴ ଷ
଺ସ D. 3.520
଺ସ
D. ߨܴ ଷ E. 3.521
଼ଵ
଺ସ
E. ߨܴ ଷ
ଶ଻ 15. Jika:
ˆሺšሻൌ൫šǦͳ൯൫šǦʹ൯൫šǦ͵൯ǥǥǥǤǤ൫šǦʹͲͳ͸൯ǡ
11. Jika b, c z 0 dan
maka ˆ ̵ ሺʹͲͳ͸ሻൌ ....
sin( 6 x  6a) tan b( x  a)
lim d , maka A. 2017!
x oa cos c( x  a)  1 B. 2016!
b = .... C. 2015!
A. b  1 dc 2 D. 2014!
2 E. 2013!
B. b  1 dc2
12 16. Energi kinetik suatu benda yang dalam
1 SI adalah Joule dinyatakan dalam ....
C. b  dc 2
6 A. kg m2 det-2

78
B. kg m det-2 D. 20 m/s
C. kg m-1 det-2 E. 25 m/s
D. kg m-2 det
E. kg-1 m2 det-2 20. Sebuah benda bergerak dengan mo-
mentum sebesar ‫݌‬. Tiba-tiba benda itu
17. Perhatikan gambar berikut! pecah menjadi dua bagian yang ma-
sing-masing besar momentumnya ‫݌‬ଵ
dan ‫݌‬ଶ dalam arah yang saling tegak
lurus sehingga ….
A. ‫ ݌‬ൌ ‫݌‬ଵ ൅ ‫݌‬ଶ
B. ‫ ݌‬ൌ ‫݌‬ଵ െ ‫݌‬ଶ
C. ‫ ݌‬ൌ ‫݌‬ଶ െ ‫݌‬ଵ

D. ‫ ݌‬ൌ ሺ‫݌‬ଵ ଶ ൅ ‫݌‬ଶ ଶ ሻమ
E. ‫ ݌‬ൌ ሺ‫݌‬ଵ ଶ ൅ ‫݌‬ଶ ଶ ሻ
Sebuah balok bermassa 2 kg yang
mula-mula diam dilepaskan dari puncak 21. Perhatikan gambar berikut !
bidang lengkung yang berbentuk seper-
empat lingkaran dengan jari-jari R.
Kemudian balok meluncur pada bidang
datar dan berhenti di titik B yang ber-
jarak 3 m dari titik awal bidang datar A.
Jika bidang lengkung tersebut licin, se-
dangkan gaya gesek antara balok dan
bidang datar sebesar 8 N, maka
panjang lintasan R adalah ….
A. 0,2 m Dalam gambar tersebut diketahui bah-
B. 0,5 m wa A1 = 100 cm2 dan A2 = 250 cm2. Jika
C. 1,2 m diketahui massa beban 200 kg dan ke-
D. 1,5 m tinggian kolom oli adalah 2 m, maka
E. 1,6 m gaya masuk minimum agar beban ber-
ada dalam keadaan setimbang adalah
18. Pada benda diam, resultan gaya yang ....
bekerja adalah nol. A. 244 N
SEBAB B. 344 N
Pada benda diam, tidak ada satu pun C. 444 N
gaya yang bekerja padanya. D. 544 N
E. 644 N
19. Seorang anak menjatuhkan batu dari
ketinggian 20 meter. Satu detik kemu- 22. Air mengalir sepanjang pipa horizontal
dian ia melemparkan batu lain ke ba- dengan luas penampangnya 40 cm2 dan
wah dan kedua batu mencapai tanah kelajuan fluida 2 m/s. Fluida tersebut
pada waktu yang bersamaan. Jika tidak mengalir menuju pipa yang memiliki di-
ada gesekan udara dan percepatan gra- ameter lebih kecil, yaitu 20 cm2. Jika
vitasi 10 m/s2, maka kelajuan awal batu tekanan di bagian pipa yang memiliki
kedua adalah .... diameter besar sebesar 5 x 104 Pa,
A. 5 m/s maka tekanan yang dihasilkan pada pi-
B. 10 m/s pa dengan diameter kecil adalah ....
C. 15 m/s A. 55 kPa

79
B. 52 kPa frinji terang utama (sentral). Panjang
C. 44 kPa gelombang yang digunakan adalah ….
D. 25 kPa A. 5 x 10-10 cm
E. 22 kPa B. 5 x 10-8 cm
C. 5 x 10-6 cm
23. Untuk 1 mol gas ideal akan berlaku per- D. 5 x 10-5 cm
samaan pV = nRT. Dalam satuan SI, sa- E. 5 x 10-2 cm
tuan untuk besaran tersebut adalah ....
(1) p dalam Pa 26. Sebuah kapasitor 200 mF yang mula-
(2) V dalam m3/mol mula tidak bermuatan dialiri arus 10
(3) T dalam K mA selama 10 sekon. Beda tegangan
(4) R dalam erg/mol K yang terjadi pada kapasitor adalah ...
A. 1000 mV
24. Perhatikan gambar berikut! B. 500 mV
C. 250 mV
D. 50 mV
E. 25 mV

27. Perhatikan gambar berikut!

Pada gambar di atas, sinar AO datang


pada cermin CC. Jika cermin bergerak
ke kiri dengan kelajuan v m/s, maka
perubahan jarak AB setiap detiknya Untuk mengetahui hambatan penggan-
adalah ... ti rangkaian ini, colok ohmmeter dihu-

A. bungkan ke ujung rangkaian A dan B.
ξଷ
௩ Besarnya hambatan pengganti rangkai-
B.
ξଶ an adalah ….
C. ‫ݒ‬ξ͵ A. 8 ohm
D. ‫ݒ‬ξʹ B. 12 ohm
E. ʹ‫ݒ‬ C. 15 ohm
D. 20 ohm
25. Perhatikan gambar berikut! E. 40 ohm

28. Perhatikan gambar berikut!

Pada suatu percobaan interferensi dua


celah yang terpisah sejauh 0,2 mm de-
ngan sebuah layar ditaruh sejauh 1 m Gambar di atas menunjukkan sebuah
di belakang celah, frinji terang no. 3 di- konduktor RS sepanjang 2 m dialiri arus
temukan terpisah sejauh 7,5 mm dari yang diletakkan secara tegak lurus me-

80
dan magnet dengan rapat fluks 0,5 T. 31. Unsur dengan konfigurasi elektron se-
Jika gaya yang dialami oleh konduktor bagai berikut:
adalah 1 N dengan arah masuk 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d7 4s2, berlaku per-
bidang kertas, maka besar dan arah nyataan bahwa unsur tersebut ….
arus pada konduktor adalah .... 1) Mempunyai nomor atom 27
A. 1 A dari R ke S 2) Terletak pada periode 4
B. 1 A dari S ke R 3) Mempunyai 3 elektron tidak berpa-
C. 2 A dari R ke S sangan
D. 2 A dari S ke R 4) Termasuk dalam golongan alkali ta-
E. 5 A dari R ke S nah

29. Menurut Einstein, sebuah benda de- 32. Berdasarkan urutan sifat oksidator un-
ngan massa diam mo setara dengan sur-unsur halogen, maka reaksi redoks
energi moc2, dengan c adalah di bawah ini yang tidak mungkin ber-
kecepatan rambat cahaya di dalam langsung adalah ….
hampa. Jika benda bergerak dengan A. Br2  2F o F2  2Br 
kecepatan v, maka energi total benda B. Cl2  2Br  o 2Cl  Br2
setara dengan ....
ଵ C. 2Br   F2 o 2F  Br2
A. ݉௢ ‫ ݒ‬ଶ
ଶ D. 2I  Br2 o I 2  2Br 
B. ݉௢ ሺܿ ଶ ൅ ‫ ݒ‬ଶ ሻ
ଵ E. 2Cl  F2 o Cl2  2F
C. ݉௢ ሺʹܿ ଶ ൅ ‫ ݒ‬ଶ ሻ

௠೚ ௖ మ
D. మ 33. Jika 200 ton bijih bauksit yang me-
ටଵିሺೡమ ሻ
௠೚
೎ ngandung 51 % Al2O3 dielektrolisis,
E. మ maka massa maksimum logam Al yang
ටଵିሺೡమ ሻ
೎ dapat diperoleh adalah ….. ( Ar Al = 27;
O = 16)
30. Cahaya hijau mempunyai panjang ge- A. 27 ton
lombang lebih pendek daripada cahaya B. 51 ton
merah. Intensitas yang sama dari dua C. 54 ton
cahaya itu ditembakkan pada dua lo- D. 102 ton
gam identik sehingga mampu mele- E. 108 ton
paskan sejumlah elektron dari permu-
kaan logam tersebut. Pernyataan ber- 34. Berdasarkan konsep asam-basa Brons-
ikut yang benar adalah .... ted-Lowry, senyawa berikut bersifat a-
A. Sinar hijau melepaskan elektron da- sam, kecuali….
lam jumlah yang lebih besar. A. HSO4
B. Sinar merah melepaskan elektron B. NH4
dalam jumlah yang lebih besar. C. H3O
C. Kedua sinar melepaskan elektron D. SO2
dalam jumlah yang sama. E. CH3COOH
D. Sinar merah melepaskan elektron
dengan kecepatan maksimum yang 35. Asam lemah HA 0,1 M mengurai dalam
lebih besar. air sebanyak 2%. Tetapan ionisasi asam
E. Kedua sinar melepaskan elektron lemah tersebut adalah ....
dengan kecepatan maksimum yang A. 2 x 10-3
sama. B. 4 x 10-3
C. 2 x 10-4

81
D. 4 x 10-4 40. Elektrolisis air pada STP menghasilkan
E. 4 x 10-5 5,6 liter gas oksigen (1F = 96.500 C/mol
elektron). Muatan listrik yang dialirkan
36. Derajat keasaman larutan yang diper- pada proses tersebut adalah ….
oleh dengan mencampurkan 250 ml la- A. 193.000 C
rutan ammonia 0,1 M (Kb NH3 = 10-5) B. 96.500 C
250 ml HCl 0,1 M dan 500 ml air adalah C. 72.375 C
…. D. 48.250 C
A. 9  log 5 E. 24.125 C
B. 8 + log 5
C. 8  log 5 41. Dalam reaksi inti 147 N (D,x) 178O , x adalah
D. 6 + log 5 .….
E. 6  log 5 A. neutron
B. proton
37. Kelarutan AgCl yang paling besar terda- C. elektron
pat di dalam ….. D. positron
A. air murni dingin E. sinar gamma
B. larutan 0,1 M AgNO3
C. larutan 0,1 M NaCl 42. Potensial ionisasi 5B lebih kecil dari 4Be.
D. larutan 0,1 M KCl SEBAB
E. air murni panas Secara umum, dalam satu periode se-
makin ke kanan potensial ionisasi se-
38. Di antara larutan berikut: makin besar.
(i) 0,1 m NaNO3
(ii) 0,2 m glukosa 43. Atom Cl (Z = 17) dapat berikatan de-
(iii) 0,1 m CaCl2 ngan F (Z = 9) membentuk ClF3. Pernya-
Berdasarkan data di atas, pernyataan taan yang benar untuk ClF3 adalah ….
yang benar adalah …. (1) Bersifat kovalen polar
A. Titik didih meningkat dengan (i) = (2) Memiliki geometri berbentuk T
(ii) < (iii) (3) Mempunyai interaksi dipol-dipol an-
B. Titik beku meningkat dengan (i) = tarmolekul
(ii) < (iii) (4) Memiliki sepasang elektron bebas
C. Tekanan osmosis meningkat dengan pada atom pusatnya
(i) < (ii) < (iii)
D. A dan B benar 44. Logam alkali tanah berikut yang dapat
E. A dan C benar bereaksi dengan air dingin adalah ….
(1) Barium
39. Tekanan jenuh uap air pada suhu 25°C (2) Stronsium
adalah 23,76 mmHg. Jika ke dalam 90 g (3) Kalsium
air (Mr = 18) dilarutkan 18 g sukrosa (4) Magnesium
(Mr = 180), maka besar penurunan te-
kanan uap larutan adalah …. 45. Penambahan sukrosa ke dalam air akan
A. 23,28 mmHg menyebabkan titik didih larutan lebih
B. 2,38 mmHg tinggi dibandingkan titik didih air mur-
C. 0,47 mmHg ni.
D. 0,10 mmHg SEBAB
E. 0,02 mmHg Sukrosa dapat mengalami hidrolisis
menjadi dua molekul glukosa.

82
46. Ciri-ciri yang dimiliki oleh kelompok he- dihasilkan dalam organ lambung adalah
wan Reptilia yang benar adalah .... enzim renin. Enzim renin berfungsi
A. memiliki jantung yang terdiri atas untuk ....
tiga ruang A. mencerna lemak menjadi asam le-
B. fertilisasinya secara eksternal mak dan gliserol
C. bersifat homoiterm (berdarah pa- B. mencerna protein menjadi asam
nas) amino
D. alat gerak berupa kaki atau perut C. mengaktifkan enzim tripsinogen
E. tidak memiliki tulang belakang D. memecah protein menjadi molekul-
molekul peptida
47. Jamur yang berperan dalam E. mengaktifkan kaseinogen menjadi
pembuatan roti dan tapai adalah …. kasein
A. Volvariela volvaceae
B. Rhizopus oryzae 51. Solanum lycopersicum merupakan con-
C. Saccharomyces cerevisiae toh tumbuhan yang termasuk familia
D. Aspergillus oryzae Solanaceae. Salah satu ciri yang dimiliki
E. Aspergillus niger oleh familia tersebut adalah ....
A. Memiliki bunga berbentuk bintang
48. Contoh hubungan antartulang yang atau terompet
memungkinkan terjadinya gerakan ke B. Tubuhnya dapat mengeluarkan ge-
dua arah adalah .... tah berwarna putih
A. hubungan antara tulang ibu jari de- C. Mempunyai bintil-bintil akar
ngan tulang telapak tangan D. Memiliki umbi lapis
B. hubungan antara tulang lengan atas E. memiliki duri-duri kecil di pinggir
dengan tulang hasta daun
C. hubungan antara tulang lengan atas
dengan tulang gelang bahu 52. Perhatikan beberapa produk yang diha-
D. hubungan antara ruas-ruas tulang silkan dalam proses anabolisme be-
belakang rikut!
E. hubungan antara tulang lengan atas 1) C6H12O6
dengan tulang gelang bahu 2) H2O
3) O2
49. Pada mekanisme pernapasan dada, jika 4) CO2
otot antartulang rusuk luar berelaksasi,
Produk yang dihasilkan dalam proses
maka peristiwa yang akan terjadi ada-
fotosintesis ditunjukkan oleh nomor ....
lah ....
A. 1) dan 2)
A. tulang-tulang rusuk terangkat ke
B. 1) dan 3)
atas
C. 2) dan 4)
B. tekanan udara dalam rongga dada
D. 2) dan 5)
mengecil
E. 3) dan 5)
C. volume rongga dada mengecil
D. udara masuk ke paru-paru
53. Seorang laki-laki normal heterozigot
E. volume rongga dada membesar
(Aa) menikah dengan seorang perem-
puan normal heterozigot (Aa). Kemung-
50. Dalam sistem pencernaan manusia ter-
kinan hasil keturunan yang menderita
jadi pencernaan secara kimiawi yang
albino sebesar ....
melibatkan enzim-enzim pencernaan.
Salah satu enzim pencernaan yang

83
A. 100% SEBAB
B. 75% Arteriosklerosis merupakan suatu kon-
C. 50% disi pelebaran pembuluh vena yang
D. 25% berada di otak.
E. 0%
58. Hubungan kompetisi terjadi apabila
54. Bagian tubuh yang sering digunakan suatu ekosistem mengalami ketidak-
akan terus berkembang, sementara ba- seimbangan. Kompetisi antara populasi
gian tubuh yang tidak digunakan lama- dua spesies dengan relung yang hampir
kelamaan akan hilang. Sifat tersebut sama pada akhirnya mengakibatkan
akan diwariskan kepada keturunannya. terjadinya ....
Pernyataan tersebut dikemukakan oleh (1) Hubungan kehidupan yang baik di
ilmuwan yang bernama .... antara kedua populasi.
A. Charles Darwin (2) Kepunahan sumber daya alam yang
B. Aristoteles digunakan kedua spesies.
C. Robert Malthus (3) Interaksi antara kedua populasi
D. J.B de Lamarck yang saling menguntungkan.
E. August Weismann (4) Penyingkiran populasi yang kalah
bersaing dengan populasi lain.
55. Pada oogenesis, urutan tahap proses
pembentukan sel telur (ovum) yang be- 59. Pernyataan yang menunjukkan tentang
nar adalah .... siklus daur Krebs dalam respirasi aerob
A. oosit primer – oosit sekunder – oo- adalah ....
gonium – ootid – ovum (1) Bahan yang digunakan adalah asetil
B. oogonium – ootid – oosit sekunder Ko-A.
– oosit primer – ovum (2) Tempat terjadinya di matriks mito-
C. ootid – oosit primer – oogonium – kondria.
oosit sekunder – ovum (3) Menghasilkan 2 ATP.
D. oosit primer – oogonium – oosit se- (4) Menghasilkan 6 H2O dan akseptor 2
kunder – ootid – ovum NADH.
E. oogonium – oosit primer – oosit se-
kunder – ootid – ovum 60. Pernyataan yang benar mengenai kro-
mosom adalah ....
56. Bakteri Treponema pallidum dan (1) Ukuran kromosom untuk setiap spe-
Xanthomonas citri merupakan bakteri sies sama.
yang merugikan dalam kehidupan. (2) Kromosom merupakan badan ber-
SEBAB bentuk batang atau bengkok.
Bakteri Treponema pallidum dapat me- (3) Kromosom tampak jelas pada fase
nyebabkan penyakit sifilis dan bakteri pembelahan anafase.
Xanthomonas citri dapat menyebabkan (4) Dalam kromosom terdapat telomer
penyakit kanker pada batang jeruk. yang berfungsi untuk menjaga stabi-
litas bagian ujung kromosom.
57. Jika pada pembuluh darah otak meng-
alami arteriosklerosis, maka akan me-
nyebabkan seseorang mengalami stro-
ke.

84
PEMBAHASAN
- PEMBAHASAN -
TKDTes
SAINTEK
KemampuanPAKET 2
Dasar Saintek
Paket 2

1. Pembahasan CERDAS: 3. Pembahasan CERDAS:


Titik puncak fungsi kuadrat: C
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ሺܽ െ ͳሻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ʹܽ‫ ݔ‬൅ Ͷ adalah
(1,9a) b a
+<I?8K@B8E
Sumbu simetri fungsi kuadrat adalah A B
ି௕ c
ܺൌ
ଶ௔
െʹܽ ͳ ܽଶ ൅ ܾଶ ൅ ܿ ଶ sama dengan 16 kali luas
՞ͳൌ ՞ ܽ ൌ
ʹሺܽ െ ͳሻ ʹ segitiga ABC
x Sehingga diperoleh persamaan +<I?8K@B8E

kuadrat ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ െ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬൅ Ͷ Dengan aturan cosinus diperoleh:

௖ మ ା௕మ ି௔మ
x Berpotongan dengan sumbu x ber- …‘• ‫ ܣ‬ൌ
ଵ ଶ௕௖
arti y = 0, maka 0 = െ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬൅ Ͷ Sehingga:

೎మ శ್మ షೌమ
‫ ݔ‬ଶ െ ʹ‫ ݔ‬െ ͺ ൌ Ͳ ՞ ୡ୭ୱ ஺ మ್೎ ௖ మ ା௕మ ି௔మ
ሺ‫ ݔ‬െ Ͷሻሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൌ Ͳ …‘– ‫ ܣ‬ൌ ൌ ൌ ൌ
ୱ୧୬ ஺ ௦௜௡஺ ଶ௕௖௦௜௡஺
Diperoleh x = 4 dan x = -2, maka jarak ௖ మ ା௕మ ି௔మ
titik potong adalah 6. ସ௅௨௔௦ο
Dengan cara yang sama diperoleh:
------------------------------------Jawaban: C ௔మ ା௖ మ ି௕మ ௔మ ା௕మ ି௖ మ
…‘– ‫ ܤ‬ൌ dan …‘– ‫ ܥ‬ൌ
ସ௅௨௔௦ο ସ௅௨௔௦ο
2. Pembahasan CERDAS: Sehingga cot A + cot B + cot C =
Ͳ௢ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͳͺͲ௢ yang memenuhi ௖ మ ା௕మ ି௔మ  ௔మ ା௖ మ ି௕మ ௔మ ା௕ మ ି௖ మ
൅ ൅ ൌ
•‹ ‫ ݔ‬൅ •‹ ʹ‫ ݔ‬൅ •‹ ͵‫ ݔ‬ൌ …‘• ‫ ݔ‬൅ ସ௅௨௔௦ο ସ௅௨௔௦ο ସ௅௨௔௦ο
௔మ ା௕మ ା௖ మ ଵ଺௅௨௔௦ο
ʹܿ‫ ݏ݋‬ଶ ‫ݔ‬ ൌ ൌͶ
ସ௅௨௔௦ο ସ௅௨௔௦ο
՞ •‹ ‫ ݔ‬൅ •‹ ͵‫ ݔ‬൅ •‹ ʹ‫ ݔ‬ൌ -----------------------------------Jawaban: D
…‘• ‫ ݔ‬൅ ʹܿ‫ ݏ݋‬ଶ ‫ݔ‬
՞ ʹ•‹ ʹ‫ ݔݏ݋ܿݔ‬൅ •‹ ʹ‫ ݔ‬ൌ 4. Pembahasan CERDAS:
…‘• ‫ ݔ‬൅ ʹܿ‫ ݏ݋‬ଶ ‫ݔ‬
Tiga bilangan dipilih secara acak dari {
՞ •‹ ʹ‫ݔ‬ሺʹܿ‫ ݔݏ݋‬൅ ͳሻ ൌ …‘• ‫ݔ‬ሺͳ ൅
1, 2, 3, 4, ........, 2008 }, berarti 1.004
ʹ …‘• ‫ݔ‬ሻ
bilangan ganjil dan 1004 bilangan
՞ሺʹ …‘• ‫ ݔ‬൅ ͳሻሺʹ‫ ݔݏ݋ܿݔ݊݅ݏ‬െ ܿ‫ݔݏ݋‬ሻ ൌ
genap.
Ͳ
՞ …‘• ‫ݔ‬ሺʹ …‘• ‫ ݔ‬൅ ͳሻሺʹ •‹ ‫ ݔ‬െ ͳሻ ൌ Ͳ Ada dua kemungkinan jumlah ketiga
Cos x = 0 dan cos x = - ½ dan sin x = ½ bilangan tersebut genap
‫ݔ‬ଵ ൌ ͻͲ௢ ǡ ‫ݔ‬ଶ ൌ ͳʹͲ௢ ǡ ‫ݔ‬ଷ ൌ ͵Ͳ௢ ǡ ‫ݔ‬ସ ൌ x Ketiga bilangan tersebut semuanya
ͳͷͲ௢ genap
భబబరǤభబబయǤభబబమ
Jumlah semua x = ͵ͻͲ௢ Peluang = ஼ మబబఴ ൌ
஼యభబబర ల

మబబఴǤమబబళǤమబబల
-----------------------------------Jawaban: D య ల
ଵ଺଻
ଵଷଷ଼

85
x Ada 1 bilangan genap dan 2 bilangan ganjil
భబబరǤభబబయ
஼భభబబర Ǥ஼మభబబర ଵ଴଴ସǤ

Untuk x = -2, maka f(-2) – g(-2) = -2
Peluang = ൌ మబబఴǤమబబళǤమబబల
஼యమబబఴ

Untuk x = 1, maka f(1) – g(1) = 1

ହ଴ଶ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൅ ݃ሺ‫ݔ‬ሻ oleh ‫ ݔ‬ଶ െ ͵‫ ݔ‬൅ ʹ atau
ଵଷଷ଼ (x-2)(x-1) adalah x + 1
Jadi, peluang totalnya adalah:
ଵ଺଻ ହ଴ଶ ଺଺ଽ ଵ Untuk x = 2, maka f(2) + g(2) = 3
= ଵଷଷ଼ ൅ ଵଷଷ଼ ൌ ଵଷଷ଼ ൌ ଶ Untuk x = 1, maka f(1) + g(1) = 2
-----------------------------------Jawaban: A ଶ ଶ
൫݂ሺ‫ݔ‬ሻ൯ ൅ ൫݃ሺ‫ݔ‬ሻ൯ oleh x – 1
ଶ ଶ
5. Pembahasan CERDAS: sisa = ൫݂ሺͳሻ൯ ൅ ൫݃ሺͳሻ൯
௫ ௫ ଶ
ቀඥ͵ ൅ ʹξʹቁ െ ቀඥ͵ െ ʹξʹቁ ൌ ଶ
ଷ ൫ˆሺͳሻȂ ‰ሺͳሻ൯ ൌ ͳ ՞ ݂ ଶ ሺͳሻ െ
௫ ௫ ଷ ʹ݂ሺͳሻ݃ሺͳሻ ൅ ݃ଶ ሺͳሻ ൌ ͳ
൫ξʹ ൅ ͳ൯ െ ൫ξʹ െ ͳ൯ ൌ ሺˆሺͳሻ ൅ ‰ሺͳሻሻଶ ൌ Ͷ ՞ ݂ ଶ ሺͳሻ ൅


൫ξʹ ൅ ͳ൯ െ

ೣ ൌ
ଷ ʹ݂ሺͳሻ݃ሺͳሻ ൅ ݃ଶ ሺͳሻ ൌ Ͷ
൫ξଶାଵ൯ ଶ ହ
௫ Sehingga ݂ ଶ ሺͳሻ ൅ ݃ଶ ሺͳሻ ൌ

Misal ൫ξʹ ൅ ͳ൯ = p
ଵ ଷ
-----------------------------------Jawaban: E
‫ ݌‬െ ௣ ൌ ଶ  ՞ ʹ‫݌‬ଶ െ ͵‫ ݌‬െ ʹ ൌ Ͳ ՞
ሺʹ‫ ݌‬൅ ͳሻሺ‫ ݌‬െ ʹሻ ൌ Ͳ 8. Pembahasan CERDAS:

P = - ½ (TM) atau p = 2 ‫׬‬ଵ ሾሺͳ െ ‫ ݔ‬ଷ ሻ ൅ ሺͳ െ ‫ ݔ‬ଷ ሻଶ ൅

Sehingga ൫ξʹ ൅ ͳ൯ = 2, maka: ሺͳ െ ‫ ݔ‬ଷ ሻଷ ൅ ‫ ڮ‬ሿ݀‫ݔ‬
ଶ ଵି௫ య
x  
ORJ  ൌ ‫׬‬ଵ
ଵିሺଵି௫ య ሻ
݀‫ݔ‬
------------------------------------Jawaban: C ൌ
ଶ ଵି௫ య
‫׬‬ଵ ௫ య ݀‫ݔ‬
ଶ ିଵ ଶ
6. Pembahasan CERDAS: ൌ ‫׬‬ଵ ‫ି ݔ‬ଷ െ ͳ݀‫ ݔ‬ൌ  ቂଶ௫ మ െ ‫ݔ‬ቃ

H G ିଵ ିଵ ହ
ൌ ቀ െ ʹቁ െ ቀ െ ͳቁ  ൌ െ
଼ ଶ ଼
-----------------------------------Jawaban: D
E F
P
9. Pembahasan CERDAS:
D C ܽଶ െ ܾଶ ൅ ܿ ଶ െ ݀ ଶ ൌ ʹǤͻͻͺ
R dan ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൅ ݀ ൌ ʹǤͻͻͺ
Barisan aritmatika a, b, c, d
A B ՜a–b=c–d
Akan di cari panjang PR, RB, dan PB ՞ ܽଶ െ ܾଶ ൅ ܿ ଶ െ ݀ ଶ ൌ ʹǤͻͻͺ
PR = 3 cm ՞ ሺܽ െ ܾሻሺܽ ൅ ܾሻ ൅ ሺܿ െ ݀ሻሺܿ ൅ ݀ሻ ൌ
ʹǤͻͻͺ
RB = ξ‫ܴܣ‬ଶ ൅ ‫ܤܣ‬ଶ ൌ ξ͵ଶ ൅ ͸ଶ
՞ ሺܽ െ ܾሻሺܽ ൅ ܾሻ ൅ ሺܽ െ ܾሻሺܿ ൅ ݀ሻ ൌ
ൌ ͵ξͷܿ݉ ʹǤͻͻͺ
ଶ ՞ ሺܽ െ ܾሻሺܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൅ ݀ሻ ൌ ʹǤͻͻͺ
PB = ξܴܲଶ ൅ ܴ‫ܤ‬ଶ ൌ ට͵ଶ ൅ ൫͵ξͷ൯
՞ ሺܽ െ ܾሻʹǤͻͻͺ ൌ ʹǤͻͻͺ
ൌ ͵ξ͸ܿ݉ ܽ െ ܾ ൌ ͳܽ‫ ܾݑܽݐ‬ൌ ܽ െ ͳ
௉ோ ଷ ଵ
Sehingga •‹ ܲ‫ ܴܤ‬ൌ  ௉஻ ൌ ଷξ଺ ൌ ଺ ξ͸ Sehingga:
------------------------------------Jawaban: B a=a
b=a–1
7. Pembahasan CERDAS: c=a–2
݂ሺ‫ݔ‬ሻ െ ݃ሺ‫ݔ‬ሻ oleh ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬െ ʹ atau d=a–3
(x+2)(x-1) adalah x a + b + c + d = 2.998 ՜ 4a – 6 = 2.998 ՜
4a = 3004 ՜ a = 751

86
jadi a = 751 , b = 750, c = 749, d = 748 x AS = ʹξʹ
-----------------------------------Jawaban: D x AP = ξ‫ ܧܣ‬ଶ ൅ ‫ܲܧ‬ଶ ൌ ξͺଶ ൅ Ͷଶ ൌ
Ͷξͷ
10. Pembahasan CERDAS:
x PS = ξ‫ܲܣ‬ଶ െ ‫ ܵܣ‬ଶ ൌ ξͺͲ െ ͺ ൌ
ܴ ଶ ൌ ሺ‫ ݐ‬െ ܴሻଶ ൅ ‫ ݎ‬ଶ ՞ ܴ ଶ ͸ξʹ
ൌ ‫ ݐ‬ଶ െ ʹ‫ ܴݐ‬൅ ܴ ଶ ൅ ‫ ݎ‬ଶ ՞ ‫ ݎ‬ଶ ൌ ʹ‫ ܴݐ‬െ ሺ‫ ܥܣ‬൅ ܲܳሻܲܵ
‫ݐ‬ଶ ‫ܮ‬஺஼௉ொ ൌ
ଵ ଵ ʹ
ܸ ൌ  ߨ‫ ݎ‬ଶ ‫ ݐ‬ൌ ߨ‫ݐ‬ሺʹ‫ ܴݐ‬െ ‫ ݐ‬ଶ ሻ ൫଼ξଶାସξଶ൯଺ξଶ
ଷ ଷ ‫ܮ‬஺஼௉ொ  ൌ

 ൌ ͹ʹܿ݉ଶ

ܸ ൌ ଷ ߨሺʹ‫ ݐ‬ଶܴ െ ‫ ݐ‬ଷ ሻ agar maksimum -----------------------------------Jawaban: A
maka V’ = 0

ܸ ᇱ ൌ ଷ ߨሺͶ‫ ܴݐ‬െ ͵‫ ݐ‬ଶ ሻ ൌ Ͳ ՞ ‫ ݐ‬ൌ ଷ
ସோ
13. Pembahasan CERDAS:
ͳ Ͳ ͳ ͳ
ͳ ‫ܣ‬ൌቀ ቁ, dan ‫ ܤ‬ൌ ቀ ቁ dan
ܸ௠௔௞௦ ൌ ߨሺʹ‫ ݐ‬ଶ ܴ െ ‫ ݐ‬ଷ ሻ ͳ ͳ Ͳ ͳ
͵ ܽ ܾ
ଵ ଵ଺ோమ ସோ ଷଶ ‫ܣ‬ଶ଴ଵ଺ ൅ ‫ܤ‬ଶ଴ଵ଺ ൌ ቀ ቁ
ൌ ߨ
ଷ ଽ
ቀʹܴ െ ଷ ቁ ൌ ଼ଵ ߨܴ ଷ ܿ ݀
+<I?8K@B8E
-----------------------------------Jawaban: A
Cara jitu
ͳ Ͳ ͳ Ͳ
11. Pembahasan CERDAS: Jika ‫ ܣ‬ൌ ቀ ቁǡ maka ‫ܣ‬௡ ൌ ቀ ቁ
ܽ ͳ ܽ݊ ͳ
VLQ  x  a WDQ b x  a ͳ ܾ ͳ ܾ݊
OLP d dan ‫ ܤ‬ൌ ቀ ቁǡ maka ‫ܤ‬௡ ൌ ቀ ቁ
x oa FRV c x  a   Ͳ ͳ Ͳ ͳ
ܽ ܾ
VLQ  x  a WDQ b x  a ‫ܣ‬ଶ଴ଵ଺ ൅ ‫ܤ‬ଶ଴ଵ଺ ൌ ቀ ቁ՞
l OLP d ܿ ݀
x oa FRV c x  a   ͳ Ͳ ͳ ʹͲͳ͸
ቀ ቁ൅ቀ ቁൌ
ʹͲͳ͸ ͳ Ͳ ͳ
VLQ  x  a WDQ b x  a ʹ ʹͲͳ͸
l OLP d ቀ ቁ
x oa    FRV c x  a ʹͲͳ͸ ʹ
Sehingga diperoleh a = 2 , b = 2016, c =
 x  a b x  a
l OLP d 2016 dan d = 2
x oa §  · a + b + c + d = 4.036
 ¨ c x  a ¸
© ¹ ------------------------------------Jawaban: C
b
l d
 14. Pembahasan CERDAS:
 c
 Misalkan ada sebanyak n buah bi-
  langan dengan bilangan pertama a, ma-
lb  dc ka beberapa bilangan asli tersebut a-

---------------------------------- Jawaban: B dalah:
a, a+1, a+2, a+3, ......, a+(n-1) = 2.012
12. Pembahasan CERDAS: maka:
a + a+1 + a + 2 + .......+ a + (n-1) = 2.012
sehingga:

൫ʹܽ ൅ ሺ݊ െ ͳሻ൯ ൌ ʹͲͳʹ ՞

݊൫ʹܽ ൅ ሺ݊ െ ͳሻ൯ ൌ ͶͲʹͶ
n dan (2a+(n-1)) adalah faktor dari
4.024 yang keduanya harus bilangan
asli, sehingga yang memenuhi adalah 1,
2, 4, 8, 503, 1.006, 2.012, 4.024
Akan dicari
x PQ = Ͷξʹ dan AC = ͺξʹ

87
dan hanya n = 8 yang bisa membuat 2a nol. Hal tersebut disesuaikan dengan
+ (n-1) bilangan asli sehingga 2a + 7 = konsep hukum I Newton ȭ‫ ܨ‬ൌ Ͳ.
503 dan a = 248. Alasan: Salah
Jadi, bilangan terkecil = 248 dan Pada benda diam pasti ada gaya yang
bilangan terbesar = 248 + 7 = 255 bekerja, meskipun hanya gaya berat.
sehingga ʹͷͷଶ െ ʹͶͺଶ ൌ ͵ͷʹͳ Adapun gaya yang searah dengan per-
------------------------------------Jawaban: E gerakan ada beberapa gaya dan jika
dijumlahkan bernilai nol.
15. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: C
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ሺ‫ ݔ‬െ ͳሻሺ‫ ݔ‬െ ʹሻሺ‫ݔ‬
െ ͵ሻ ǥ ǥ ǥ ǥ 19. Pembahasan CERDAS:
ሺ‫ ݔ‬െ ʹͲͳ͸ሻ, maka: Diketahui:
݂ ᇱ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͳሺ‫ ݔ‬െ ʹሻሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ǥ ǥ ǥ Ǥ Ǥ ሺ‫ ݔ‬െ h = 20 m
ʹͲͳ͸ሻ ൅ g = 10 m/s2
ሺ‫ ݔ‬െ ͳሻͳሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ǥ ǥ ǥ Ǥ Ǥ ሺ‫ ݔ‬െ t1 = t2
ʹͲͳ͸ሻ ൅ ‫ ڮ‬ǥ Ǥ ൅ሺ‫ ݔ‬െ ͳሻሺ‫ ݔ‬െ ʹሻሺ‫ ݔ‬െ Ditanyakan: v2
͵ሻ ǥ ǥ ǥ Ǥ Ǥ ሺ‫ ݔ‬െ ʹͲͳͷሻ
݂ ᇱ ሺʹͲͳ͸ሻ ൌ Ͳ ൅ Ͳ ൅ Ͳ ൅ ‫ڮ‬ Jawab:
൅ ሺʹͲͳ͸ െ ͳሻ Waktu yang dibutuhkan batu pertama
ሺʹͲͳ͸ െ ʹሻ ǥ ሺʹͲͳ͸ െ ʹͲͳͷሻ untuk mencapai tanah:
݂ ᇱ ሺʹͲͳ͸ሻ ൌ 1 2
h gt1
ʹͲͳͷǤʹͲͳͶǤʹͲͳ͵ ǥ ͵ǤʹǤͳ ൌ ʹͲͳͷǨ 2
------------------------------------Jawaban: C 2h
t1
g
16. Pembahasan CERDAS:
2 20

‫ܧ‬௞ ൌ ଶ ݉‫ ݒ‬ଶ = kg ሺ‡–‡”†‡–‹ିଵ ሻଶ
t1
= kg m2 det-2 10
-----------------------------------Jawaban: A t1 2 sekon
Jika batu pertama untuk mencapai
17. Pembahasan CERDAS: tanah membutuhkan waktu 2 sekon,
Diketahui: maka waktu yang dibutuhkan benda
m = 2 kg kedua untuk mencapai tanah adalah:
s=3m t1 t2  1 sekon
fges = 8 N
Ditanyakan: R t2 t1  1 sekon
Jawab: t2 2 sekon  1 sekon
Perhatikan! t2 1 sekon
Gunakan usaha sebagai perubahan Kelajuan awal batu dapat ditentukan
energi potensialÆ ܹ ൌ ο‫ܧ‬௉ dengan perhitungan sebagai berikut.
‫ ݏܨ‬ൌ ݉݃ሺ݄௖ െ ݄஺ ሻ 1
h v0t  gt 2
ͺሺ͵ሻ ൌ ʹሺͳͲሻሺܴ െ Ͳሻ 2
ʹͶ ൌ ʹͲܴ  1
Sehingga jari-jari lingkaran R = 1,2 m v0t2 h  gt2 2
2
-----------------------------------Jawaban: C
1
v2 1 20  10 1
2

18. Pembahasan CERDAS: 2


Pada benda diam, resultan gaya yang v2 25 m/s
bekerja pada benda tersebut adalah

88
Jadi, kelajuan awal batu kedua 25 m/s. Ditanyakan: P2
------------------------------------Jawaban: E Jawab:
Kecepatan aliran air ketika memasuki
20. Pembahasan CERDAS: pipa berdiameter kecil adalah:
Ketika hasil tumbukan dalam arah sa- A1v1 A2 v2
ling tegak lurus, maka besarnya peru-
bahan momentum adalah sebagai 40 2 20 v2
berikut. v2 4 m/s
‫ ݌‬ൌ ඥ‫݌‬ଵ ଶ ൅ ‫݌‬ଶ ଶ ൅ ʹ‫݌‬ଵ ‫݌‬ଶ …‘• ͻͲι Tekanan yang dihasilkan pada pipa
‫ ݌‬ൌ ඥ‫݌‬ଵ ଶ ൅ ‫݌‬ଶ ଶ berpenampang kecil dapat ditentukan
భ dengan persamaan:
‫ ݌‬ൌ ሺ‫݌‬ଵ ଶ ൅ ‫݌‬ଶ ଶ ሻమ
1 1
-----------------------------------Jawaban: D p2  U gh2  U v2 2 p1  U gh1  U v12
2 2
1
21. Pembahasan CERDAS:
Diketahui:
p2 p1  U g h1  h2  U v12  v2 2
2

A1 = 100 cm2 = 0,01 m2
A2 = 250 cm2 = 0,025 m2 Berdasarkan persamaan di atas, maka
m = 200 kg akan diperoleh tekanan pada pipa
ρ = 780 Kg/m3 berpenampang kecil.
h=2m 1
Ditanyakan: F2
p2 5 u104  0  1.000 22  42
2

Jawab:
p2 50.000  6.000
Tekanan pada penampang besar =
tekanan pada penampang kecil. p2 44.000 Pa
‫ܨ‬ ‫ܨ‬ p2 44 kPa
‫ ܾ݌‬ൌ ‫ ݇݌‬൅ ߩ݄݃ሺ‫݈݅݋݊ܽ݊ܽ݇݁ݐ‬ሻ
‫ܣ‬ ‫ܣ‬ Jadi, besarnya tekanan pada pipa
ሺʹͲͲሻሺͳͲሻ ‫ܨ‬ଶ berpenampang kecil adalah 44 kPa.
ൌ ൅ ሺ͹ͺͲሻሺͳͲሻሺʹሻ -----------------------------------Jawaban: C
ͲǡͲʹͷ ͲǡͲͳ
ʹǤͲͲͲ ‫ܨ‬ଶ
ൌ ൅ ͳͷǤ͸ͲͲ 23. Pembahasan CERDAS:
ͲǡͲʹͷ ͲǡͲͳ
‫ܨ‬ଶ Dalam gas ideal, p menyatakan
ͺͲǤͲͲͲ ൌ ൅ ͳͷǤ͸ͲͲ tekanan, V menyatakan volume, n
ͲǡͲͳ
‫ܨ‬ଶ menyatakan mol, R menyatakan
ሺͺͲǤͲͲͲሻ െ ሺͳͷǤ͸ͲͲሻ ൌ tetapan gas ideal, dan T menyatakan
ͲǡͲͳ
‫ܨ‬ଶ suhu. Jika dituliskan satuannya dalam SI
͸ͶǤͶͲͲ ൌ dinyatakan:
ͲǡͲͳଶ
‫ܨ‬ଶ ൌ ሺ͸ͶǤͶͲͲሻሺͲǡͲͳሻ (1) p dalam Pa
‫ܨ‬ଶ ൌ ͸ͶͶ (2) V dalam m3
Jadi, nilai F minimum sebesar 644 N. (3) T dalam K
------------------------------------Jawaban: E (4) R dalam J/molK
Jadi, pilihan yang tepat adalah pilihan
22. Pembahasan CERDAS: (1) dan (3).
Diketahui: ------------------------------------Jawaban: B
A1 = 40 cm2
A2 = 20 cm2
v1 = 2 m/s
P1 = 5 x 104 Pa

89
24. Pembahasan CERDAS: Panjang gelombang yang digunakan
Perhatikan gambar berikut! adalah:
+<I?8K@B8E
݀‫ݕ‬
ൌ ݊ߣ
‫ܮ‬

ሺʹ ൈ ͳͲିସ ሻሺ͹ǡͷ ൈ ͳͲିଷ ሻ


ൌ ͵ߣ
ͳ
ߣ ൌ ͷ ൈ ͳͲ  ൌ ͷ ൈ ͳͲିହ cm
ି଻

-----------------------------------Jawaban: D

26. Pembahasan CERDAS:


Diketahui:
C = 200 mF = 0,2 F
Berdasarkan gambar tersebut
I = 10 mA = 0,01 A
‘AOB ‘AOB q sehingga akan
t = 10 sekon
berlaku: Ditanyakan: V
WDQ ‘AO B WDQ q Jawab:
AB Beda potensial yang terjadi adalah:

AO +<I?8K@B8E
AB  BB ܳ
 ܸൌ
AO  OO ‫ܥ‬
‫ܫ‬Ǥ ‫ݐ‬
AB  BB ܸൌ
SHUVDPDDQ  ‫ܥ‬
AO  v ͲǡͲͳሺͳͲሻ
Sementara itu, ܸൌ ൌ Ͳǡͷܸ
Ͳǡʹ
WDQ ‘AOB WDQ q Jadi, nilai V = 500 mV
AB ------------------------------------Jawaban: B

AO
27. Pembahasan CERDAS:
AB AO SHUVDPDDQ 
Ohmmeter berarus DC ( ܺ௅ ൌ Ͳሻ
Persamaan (2) disubtitusikan ke persa-
sehingga rangkaian tersebut tersusun
maan (1):
seperti gambar berikut.
AB  BB

AO  v
AO   BB

AO  v
BB v 
------------------------------------Jawaban: C

25. Pembahasan CERDAS: Hambatan 10 ohm bagian atas disusun


Dalam soal diterangkan bahwa terjadi secara paralel dengan hambatan 10
interferensi celah ganda dengan besar- ohm pada bagian bawah, sehingga nilai
an-besaran seperti berikut. hambatan penggantinya adalah:
ଵ ଵ ଵ ଶ ଵ
݀ ൌ Ͳǡʹ ൌ ʹ ൈ ͳͲିସ  ோ೛
ൌ ൅ ൌ ൌ ՞ ܴ௣ ൌ ͷ ohm
ଵ଴ ଵ଴ ଵ଴ ହ
‫ ܮ‬ൌ ͳ
Hasil tersebut membentuk rangkaian
݊ൌ͵
‫ ݕ‬ൌ ͹ǡͷ ൌ ͹ǡͷ ൈ ͳͲିଷ  sebagai berikut.

90
29. Pembahasan CERDAS:
Energi Relativitas
௠೚ ௖ మ
E= మ
ටଵିሺೡమ ሻ

-------------------------------------Jawaban:
Antara hambatan 5 ohm bagian kanan D
dan bagian kiri disusun secara seri se-
hingga hasilnya sebagai berikut. 30. Pembahasan CERDAS:
ܴ௦ ൌ ͷ ൅ ͷ ൌ ͳͲ ohm Lepas dan tidaknya elektron dipenga-
Hasil tersebut disusun secara paralel ruhi oleh frekuensi cahaya yang digu-
dengan hambatan 40 ohm yang berada nakan. Sementara intensitas hanya
di bawah. Adapun hasilnya: memengaruhi banyaknya elektron yang
ଵ ଵ ଵ
ൌ ൅ ൌ ൅ ൌ
ଵ ଵ ସାଵ ହ
ൌ ൌ
ଵ terlepas dari logam. Jadi, jika kedua
ோ೟೚೟ ோೞ ସ଴ ଵ଴ ସ଴ ସ଴ ସ଴ ଼ cahaya dengan intensitas sama di-
ohm tembakkan, maka banyaknya elektron
ܴ௧௢௧ ൌ ͺ ohm yang terlepas jumlahnya sama.
--------------------------------------- ------------------------------------Jawaban: C
Jawaban: A
28. Pembahasan CERDAS:
31. Pembahasan CERDAS:
Diketahui:
x 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d7 4s2 jumlah
L=2m
elektron pada konfigurasi ini ter-
B = 0,5 T
dapat (2) + (2 + 6) + (2 + 6) + (2) +
F=1N
(7) = 27, sehingga pada konfigurasi
Ditanyakan: I
ini memiliki nomor atom 27.
Jawab:
x Konfigurasi di atas memiliki kulit
Perhatikan gambar berikut!
terluar 4s2 sehingga atom tersebut
terletak pada kulit ke-4. Jadi, perio-
de dari atom di atas terletak pada
periode ke-4.
x Atom di atas memiliki elektron va-
lensi 3d7 4s2 sehingga konfigurasi
elektron pada subkulit terluarnya
sebagai berikut:

Gunakan aturan tangan kanan untuk


menentukan arusnya. Dengan menggu-
nakan tangan kanan tersebut, diper- Dari gambar di atas terlihat jelas
oleh arah arus dari S ke R. Sedangkan bahwa ada 3 elektron yang tidak
besarnya arus dapat ditentukan dengan berpasangan
persamaan. x Atom di atas merupakan unsur tran-
‫ ܨ‬ൌ ‫ܮ݅ܤ‬ sisi karena elektron valensi terletak
Sehingga besarnya arus dapat diten- pada subkulit d.
tukan sebagai berikut. -----------------------------------Jawaban: A
ி ଵ
݅ ൌ ൌ ሺ଴ǡହሻሺଶሻ ൌ ͳ A
஻௅ 32. Pembahasan CERDAS:
Jadi, besar arus yang mengalir adalah 1 Reaksi redoks pada halogen yang tidak
A dari S ke R. mungkin adalah:
------------------------------------Jawaban: B

91
Br  ) o )  %U  , karena Br2 berubah menjadi ion NH3 (basa
tidak dapat mendesak F- karena sifat konjugasi), sedangkan H2O meru-
oksidator Br ) . Urutan sifat okVL pakan basa yang menerima H+ dari
NH4 dan berubah menjadi ion H3O+
Gator golongan halogen adalah
(asam konjugasi).
F !&O !%U !, . + +
x H3O (aq) + H2O(l) l H2O(l) + H3O (aq)
Dari urutan tersebut bisa dijelaskan asam 1 basa 1 basa 2 asam
bahwa: +
H3O merupakan asam karena mem-
x F2 bisa mendesak (bereaksi dengan)
berikan H+ kepada H2O dan berubah
&O %U , 
menjadi H2O (basa konjugasi),
x Cl2 bisa mendesak (bereaksi de- sedangkan H2O merupakan basa
ngan) %U , , tetapi &O tidak da yang menerima H+ dari H3O+ dan
x pat mendesak (tidak bereaksi de- berubah menjadi H3O+ (asam
ngan) F2 konjugasi).
-
x Br2 bisa mendesak (bereaksi de- x CH3COOH(aq) + H2O(l) l CH3COO (aq) +
+
ngan) I2, tapi Br2 dan Cl2 tidak dapat H3O (aq)
asam 1 asam 2 basa 1 asam
mendesak (tidak bereaksi dengan)
2CH3COOH merupakan asam karena
F &O memberikan H+ kepada H2O dan
x I2 tidak dapat mendesak (tidak bere- berubah menjadi CH3COO- (basa
aksi dengan) F &O %U konjugasi), sedangkan H2O
-----------------------------------Jawaban: A merupakan basa yang menerima H+
dari CH3COOH dan berubah menjadi
33. Pembahasan CERDAS: H3O+ (asam konjugasi).
Massa Al2O3 dalam bijih bauksit --------------------------------Jawaban: D
ହଵ
= ଵ଴଴ šʹͲͲ ton = 102 ton
35. Pembahasan CERDAS:
Massa Al dalam Al2O3 ୏ୟ
୨୫୪ୟ୲୭୫୶୅୰ D ට୑ୟ
= ୑୰
x massa total
୏ୟ
ଶ୶ଶ଻    
= x 102 ton = 54 ton ଴ǡଵ
ଵ଴ଶ
.D [
----------------------------------- Jawaban: C
Jawaban: E
34. Pembahasan CERDAS:
- + 2- 36. Pembahasan CERDAS:
x HSO4 (aq) + H2O(l) l H3O (aq) + SO4
(aq) +<I?8K@B8E
asam 1 basa 2 asam 2 basa 1 mol NH3 = M . V
HSO4- merupakan asam karena
mendonorkan H+ ke H2O sehingga mol = 0,1 . 250 = 25 mmol
berubah menjadi ion SO42- (basa mol HCl = M . V = 0,1 . 250 = 25 mmol
konjugasi), sedangkan H2O meru- Persamaan reaksi :
pakan basa yang menerima H+ dari NH3 + HCl o NH4Cl
HSO4- dan berubah menjadi ion mula2 25 25 -
H3O+ . reaksi 25 25 25
+ +
x NH4 (aq) + H2O(l) l NH3(aq) + H3O (aq) sisa - - 25
asam 1 basa 2 basa 2 asam 1 Kedua pereaksi habis bereaksi sehingga
larutan teridentifikasi mengalami
NH4+ merupakan asam karena hidrolisis asam.
mendonorkan H+ ke H2O sehingga

92
୫୭୪ ଶହ୫୫୭୪ x Titik didih CaCl2 memiliki molal se-
M NH4Cl = = = 0,05
୴୭୪୳୫ୣ ହ଴଴୫୐
M besar 0,3 karena dipengaruhi oleh
Penambahan air 500 mL harga i.
-----------------------------------Jawaban: A
+<I?8K@B8E
M1 . V1 = M2 . V2
39. Pembahasan CERDAS:
0,05 . 500 = M2 . 1000
+<I?8K@B8E
M2 = 0,025 M
ȴW = P0 Xterlarut
Hidrolisis asam: ୬୲ୣ୰୪ୟ୰୳୲
୏୵
Xterlarut =
୬୲ୣ୰୪ୟ୰୳୲ା୬୮ୣ୪ୟ୰୳୲
[H+] = ට š ଵ଼
୏ୠ nterlarut = ଵ଼଴ = 0,1 mol
ଵ଴షభర ଽ଴
= ට ଵ଴షఱ šͲǡͲʹͷ npelarut = = 5 mol
ଵ଼
ି଺ ଴ǡଵ୫୭୪
= ξʹͷšͳͲିଵଶ = 5 x ͳͲ Xterlarut = = 0,0196
଴ǡଵ୫୭୪ାହ୫୭୪
pH = 6  log 5
Penurunan tekanan uap :
------------------------------------Jawaban: C
ȴ P = P° . Xterlarut
------------------------------------Jawaban: C
37. Pembahasan CERDAS:
+<I?8K@B8E
40. Pembahasan CERDAS:
Suatu senyawa memiliki kelarutan pa- ‫݁݉ݑ݈݋ݒ‬ ͷǡ͸
ling besar jika harga Ksp-nya besar ݉‫ܱ݈݋‬ଶ ൌ ൌ ൌ Ͳǡʹͷ
ʹʹǡͶ ʹʹǡͶ
menyebabkan suatu senyawa tersebut
Reaksi elektrolisis larutan H2O
mudah larut. Penambahan ion senama
H O o H   OH 
akan memperkecil kelarutan senyawa
tersebut. kation    H   H o + 
AgCl(s) l Ag+(aq) + Cl-(aq) anion    OH  o +   O  e
Jika ditambahkan ion Ag+, maka sistem 
kesetimbangannnya akan bergeser ke ) 
kiri sehingga jumlah AgCl bertambah ) &
besar dan menyebabkan endapannya -----------------------------------Jawaban: D
besar. Jika ditambahkan ion Cl-, maka
sistem kesetimbangannnya akan berge- 41. Pembahasan CERDAS:
ser ke kiri sehingga jumlah AgCl ber- +<I?8K@B8E
tambah besar dan menyebabkan en- 
D
Partikel D = 
dapannya besar.
Untuk memperbesar kelarutan AgCl

 N  D o O X






terbesar adalah di dalam air panas, ka- Sehingga yang memancarkan

X

rena air panas akan mempercepat kela-
adalah partikel proton.
rutan suatu senyawa tersebut.
------------------------------------Jawaban: E

 B  X o  C  n X
------------------------------------Jawaban: B
38. Pembahasan CERDAS:
x Larutan elektrolit, titik didih dan 42. Pembahasan CERDAS:
2 1
titik beku dipengaruhi oleh harga i 5B = [He] 2s 2p , gol. IIIA periode 2
2
x Larutan nonelektrolit tidak dipenga- 4Be = [He] 2s , gol. IIA periode 2
ruhi oleh harga i Unsur B dan Be terletak pada periode
x Titik didih NaNO3 = glukosa yang sama, yaitu periode 2. Unsur Be

93
sebelah kiri B, sehingga potensial ioni- nambahan sukrosa ke dalam air a-
sasi B > Be. kan menyebabkan titik didih larutan
+<I?8K@B8E lebih tinggi dibandingkan titik didih
Secara umum potensial ionisasi dalam air murni.
satu periode dari kiri ke kanan semakin x Sukrosa adalah jenis karbohidrat go-
besar. longan disakarida. Sukrosa dapat
mengalami hidrolisis menghasilkan
Pengecualian untuk:
glukosa dan fruktosa.
x Golongan IIA > IIIA
Pernyataan benar, sebab salah.
x Golongan VA > VIA ----------------------------------Jawaban: C
Pernyataan benar, sebab benar dan
keduanya saling berhubungan. 46. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A Kelompok hewan Reptilia memiliki ciri-
ciri sebagai berikut.
43. Pembahasan CERDAS: 1) Memiliki jantung yang terdiri atas
Konfigurasi elektron : empat ruang, yaitu serambi kanan,
2 5
17Cl= [Ne] 3s 3p serambi kiri, bilik kanan, dan bilik ki-
2 2 5
9F = 1s 2s 2s ri.
Struktur Lewis ClF3 2) Fertilisasinya secara internal.
3) Bersifat poikiloterm (berdarah
dingin)
4) Alat gerak berupa kaki seperti pada
cecak atau perut seperti pada ular.
5) Memiliki tulang belakang.
6) Permukaan tubuh ditutupi kulit ke-
ring bersisik.
Pernyataan yang benar : -----------------------------------Jawaban: D
x Bersifat kovalen polar karena ter-
bentuk dari unsur-unsur nonlogam 47. Pembahasan CERDAS:
dimana terdapat 2 PEB pada struk- Saccharomyces cerevisiae berguna da-
tur Lewisnya. lam pembuatan tape dan roti.
x Rumus molekulnya AX3E2 sehingga Volvariela volvaceae (jamur merang) di-
bentuk molekulnya adalah bentuk T manfaatkan sebagai bahan makanan.
x Atom pusatnya memiliki dua pasang Rhizopus oryzae berguna dalam
elektron bebas pembuatan tempe.
-----------------------------------Jawaban: A Aspergillus oryzae merombak zat pati
dalam pembuatan minuman ber-
44. Pembahasan CERDAS: alkohol.
Dalam golongan alkali tanah yang bisa Adapun Aspergillus niger menghasilkan
bereaksi dengan air dingin adalah kal- asam sitrat.
sium, stronsium, barium dan radium. -----------------------------------Jawaban: C
Untuk logam magnesium tidak dapat
bereaksi dengan air dingin. 48. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A Hubungan antartulang yang memung-
kinkan terjadinya gerakan ke dua arah
45. Pembahasan CERDAS: disebut dengan sendi pelana. Contoh
x Penambahan zat terlarut pada air sendi pelana adalah persendian antara
murni akan menyebabkan kenaikan
titik didihnya. Sehingga dengan pe-

94
tulang ibu jari dengan tulang telapak
tangan. 52. Pembahasan CERDAS:
-------------------------------------Jawaban: Proses fotosintesis sebagai berikut.
A 6CO2 + 6H2O Æ C6H12O6 + 6O2
Jadi, produk yang dihasilkan dalam pro-
49. Pembahasan CERDAS: ses fotosintesis adalah C6H12O6 (gluko-
Mekanisme pernapasan dada melibat- sa) dan O2 (oksigen).
kan otot antartulang rusuk. Jika otot ------------------------------------Jawaban: B
antartulang rusuk luar berelaksasi,
maka menunjukkan peristiwa ekspirasi. 53. Pembahasan CERDAS:
Ekspirasi terjadi apabila otot P : Aa >< Aa
antartulang rusuk luar berelaksasi, G : A, a A, a
maka tulang-tulang rusuk akan kembali F : AA (normal homozigot)
ke posisi semula. Hal tersebut Aa (normal heterozigot)
menyebabkan volume rongga dada Aa (normal heterozigot)
mengecil. Keadaan tersebut aa (albino)
mengakibatkan tekanan udara dalam Jadi, hasil keturunan yang menderita
rongga dada lebih besar dari tekanan albino sebesar 25%.
udara di luar tubuh. Akibatnya, udara -----------------------------------Jawaban: D
dalam rongga dada keluar dari paru-
paru. 54. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: C J.B de Lamarck menyatakan bahwa sua-
tu anggota tubuh yang sering digu-
50. Pembahasan CERDAS: nakan akan terus berkembang, semen-
Enzim renin berfungsi untuk mengaktif- tara anggota tubuh yang tidak diguna-
kan kaseinogen menjadi kasein. Men- kan akan hilang. Sifat tersebut akan di-
cerna lemak menjadi asam lemak dan wariskan kepada keturunannya.
gliserol merupakan fungsi enzim lipase. -----------------------------------Jawaban: D
Mencerna protein menjadi asam amino
merupakan fungsi enzim tripsin. Meng- 55. Pembahasan CERDAS:
aktifkan enzim tripsinogen merupakan urutan proses oogenesis yang benar
fungsi enzim enterokinase. Memecah adalah oogonium – oosit primer – oosit
protein menjadi molekul-molekul pep- sekunder – ootid – ovum.
tida merupakan fungsi enzim pepsin. -----------------------------------Jawaban: E
------------------------------------Jawaban: E
56. Pembahasan CERDAS:
51. Pembahasan CERDAS: Bakteri Treponema pallidum dan Xan-
Solanum lycopersicum merupakan tum- thomonas citri merupakan bakteri yang
buhan tomat. Solanum lycopersicum merugikan dalam kehidupan. Hal ter-
berasal dari suku terung-terungan (fa- sebut dikarenaka bakteri Treponema
milia Solanaceae). Ciri-ciri yang dimiliki pallidum dapat menyebabkan penyakit
oleh familia tersebut di antaranya: bu- sifilis dan bakteri Xanthomonas citri da-
nga berbentuk bintang atau terompet, pat menyebabkan penyakit kanker pa-
memiliki buah buni dan buah kotak, da batang jeruk. Jadi, kedua pernya-
serta lapisan dalam berair atau ber- taan tersebut benar dan saling berhu-
daging. bungan.
-----------------------------------Jawaban: A ----------------------------------Jawaban: A

95
57. Pembahasan CERDAS: 59. Pembahasan CERDAS:
Arteriosklerosis adalah hilangnya elas- Siklus daur Krebs dapat dijelaskan se-
tisitas pembuluh arteri karena pe- perti berikut.
numpukan zat kapur. Hal tersebut akan 1) Bahan yang digunakan adalah asetil
mengakibatkan tekanan darah mening- Ko-A.
kat yang berdampak pada pecahnya 2) Tempat terjadinya di matriks mito-
pembuluh darah. Apabila terjadi pada kondria.
pembuluh darah di otak akan mengaki- 3) Menghasilkan 2 ATP, 4 CO2, serta 6
batkan stroke. Sementara itu, suatu NADH dan 2 FADH2.
kondisi pelebaran pembuluh vena di- Jadi, pernyataan yang menunjukkan
sebut varises. Jadi, pernyataan benar tentang siklus daur Krebs terdapat pa-
dan alasannya salah. da nomor (1), (2), dan (3).
------------------------------------Jawaban: C -----------------------------------Jawaban: A

58. Pembahasan CERDAS: 60. Pembahasan CERDAS:


Berdasarkan pernyataan pada soal, Kromosom memiliki karakter seperti
kompetisi tersebut akan menghasilkan berikut.
dua kemungkinan. Pertama kompetitor 1) Ukuran kromosom berbeda-beda
yang lebih lemah akan menjadi punah untuk setiap spesies.
karena kalah bersaing. Kedua setiap 2) Kromosom merupakan badan ber-
spesies di antara kedua spesies akan bentuk batang atau bengkok.
berevolusi sehingga dapat mengguna- 3) Kromosom tampak jelas pada fase
kan jenis sumber daya yang berbeda. pembelahan metafase karena ter-
Jadi, pernyataan yang benar ditun- letak berjajar pada bidang ekuator.
jukkan pada nomor 4. 4) Dalam kromosom terdapat telomer
-----------------------------------Jawaban: D yang berfungsi untuk menjaga
stabilitas bagian ujung kromosom
agar DNA di daerah tersebut tidak
terurai.
------------------------------------Jawaban: C

96
PREDIKSI
SELEKSI BERSAMA
MASUK PERGURUAN TINGGI
TAHUN 2017

PAKET 3

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI,


DAN PENDIDIKAN TINGGI

97
Prediksi
Prediksi Tes Kemampuan dan
Tes Kemampuan dan Potensi Akademik
Potensi Akademik Paket 3
Paket 3

Untuk soal nomor 1 sampai dengan nomor Untuk soal nomor 5 sampai dengan nomor
5 pilihlah satu di antara lima kemungkinan 8 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
jawaban yang mempunyai arti sama atau jawaban yang mempunyai arti berlawanan
paling dekat dengan arti kata yang dicetak dengan arti kata yang dicetak dengan huruf
dengan huruf besar. besar.

1. FANTASTIS 5. KERDIL
A. ampuh A. cebol
B. sakti B. bongsor
C. bagus C. tua
D. kesenangan D. picik
E. luar biasa E. menumpuk

2. KONVOI 6. GETAS
A. proteksi A. kuat
B. transport B. berat
C. pergerakan C. rapuh
D. transfer D. panas
E. rombongan E. mudah

3. RESIDU 7. PROPOSISI
A. hasil A. konklusi
B. gas B. reaksi
C. sisa C. persepsi
D. polusi D. posisi
E. pencemaran E. preposisi

4. INKOGNITO 8. MAJAL
A. samaran A. bersih
B. jelas B. lentur
C. legal C. impas
D. akreditasi D. tajam
E. legasi E. beku

98
Pilihlah pasangan kata yang paling tepat se- 15. Jika x = 0,06% dari 3,74 dan y = 3,74%
hingga antarkata pada soal memiliki ana- dari 0,06. Maka ….
logi yang sama A. x = y
B. x > y
9. Mobil : Roda = Kuda : .... C. x < y
A. gerobak D. xy = y
B. ekor E. x + y = 7,48
C. kaki
D. kemudi 16. Bila 2 < x < 50 dan y > 50, maka … .
E. derap A. x + y = 0
B. y – x < 0
10. Persegi : Kubus = Segitiga : ... . C. x – y < 0
A. bola D. x – y > 0
B. lingkaran E. x + y < 0
C. kotak
D. limas 4 2  52  15,25 adalah ....
17. Nilai dari
E. gambar
A. 6,50
B. 6,55
11. Semenanjung : Tanah = Teluk : ....
C. 7,50
A. hilir
D. 7,55
B. laut
E. 8,50
C. samudera
D. pantai
E. sungai 18. 7 x 52 – (16 : 20) = ….
A. 0,25
12. Paman : Kemenakan = Kakek : ... . B. 0,5
A. anak C. 1
B. cucu D. 1,5
C. mertua E. 2
D. menantu
E. nenek 2
ª 3º
19. «(1, 5) : 13 » = ….
1 ¬ ¼
13. Jika A bilangan yang menyatakan 3 A. 42,25
dari 38 dan B bilangan yang menya- B. 44,25
takan 33 13 % dari 36, maka …. C. 46,25
A. A=B D. 50,25
B. A = 2B E. 56,25
C. A<B
D. Az B 20. 57a
E. A>B a x
1719
14. 4,5x + 12 = 3,4x, maka nilai 2x + 5 = …. Nilai a pada perkalian di atas adalah ....
A. 29 A. 9
B. 30 B. 7
C. 32 C. 6
D. 33 D. 4
E. 34 E. 3

99
21. 6, 7, 8, 9, 11, 13, 12, 15, 18, … .
A. 15
B. 19
C. 20
D. 21
E. 22

22. 80, 70, 61, 53, … . A. 22


A. 44 B. 20
B. 45 C. 18
C. 46 D. 16
D. 47 E. 14
E. 48
27. Jika PQ sejajar RS sudut PQT = 27o
23. 15, 11, 17, 8, 19, 5, 21, … , .... sudut SRT = 133o maka nilai dari x
A. 5, 32 adalah ....
B. 1, 26
C. 1, 25
D. 2, 23 T
E. 8, 32

24. 18, 20, 24, 32, 48, .... A. 61


A. 81 B. 71
B. 78 C. 81
C. 80 D. 91
D. 70 E. 101
E. 79
28. Jika segitiga ABC sama sisi, maka besar
25. Perbandingan luas daerah yang diarsir sudut BCD adalah ....
dengan yang tidak diarsir adalah ....

A. 6: 16 A. 30o
B. 5: 16 B. 20o
C. 4:16 C. 15o
D. 3:16 D. 10o
E. 2:16 E. 5o

26. Bangun terdiri dari 3 kubus dengan 29. Jika tubuh sehat, maka jiwa akan sehat
rusuk 2 cm dan prisma pejal B berada pula, jika jiwa sehat, maka proses hidup
di dalamnya berapa sisa volumenya ... akan sehat pula, Dede mempunyai tu-
cm2. buh yang tidak sehat. Kesimpulan yang
tepat yaitu ....
A. Proses hidup Dede dijalani dengan
tidak sehat.

100
B. Proses hidup Dede dijalani dengan (2) Tony lebih tinggi daripada Aji dan lebih
sehat. rendah daripada Bayu.
C. Dede memiliki jiwa yang tidak (3) Firman lebih rendah daripada Tony dan
sehat. lebih tinggi daripada Aji.
D. Dede memiliki jiwa yang sehat. (4) Bayu lebih tinggi daripada Candra.
E. Tidak dapat disimpulkan.
33. Yang paling pendek dari keenam peser-
30. Semua tebing berwarna hitam. Seba- ta tersebut adalah ....
gian jurang adalah tebing. A. Firman
A. Semua jurang adalah tebing. B. Dandi
B. Semua jurang berwarna hitam. C. Tony
C. Semua yang hitam adalah tebing. D. Aji
D. Sebagian jurang berwarna hitam. E. Candra
E. Semua yang hitam adalah jurang.
34. Firman berada pada urutan ....
31. Semua tanaman adalah kayu A. keenam
Beberapa jenis kayu adalah keras B. keempat
Kesimpulannya yaitu .... C. ketiga
A. Semua kayu adalah tanaman D. kedua
B. Semua tanaman adalah keras E. kelima
C. Sebagian tanaman bukan kayu
D. Semua kayu yang keras adalah 35. Urutan peserta dalam barisan dari yang
tanaman tertinggi sampai terpendek adalah ....
E. Sebagian kayu yang keras bukan A. Candra, Bayu, Tony, Dandi, Aji,
tanaman Firman.
B. Aji, Tony, Bayu, Candra, Dandi,
32. Jika naik pesawat, maka harus punya Firman.
tiket C. Tony, Firman, Bayu, Candra, Dandi,
Jika hendak punya tiket maka harus Aji.
memiliki KTP D. Bayu, Candra, Dandi, Tony, Firman,
Kesimpulannya adalah .... Aji.
A. Semua yang naik pesawat memiliki E. Dandi, Candra, Bayu, Tony, Firman,
KTP Aji.
B. Sebagian yang naik pesawat
memiliki KTP 36.
C. Sebagian yang memiliki tiket
memiliki KTP
D. Semua yang memiliki KTP tentu
naik pesawat
E. Semua yang tidak memiliki KTP
tidak naik pesawat A B C D E
.
Tony, Firman, Candra, Bayu, Dandi dan Aji 37.
diminta untuk berbaris urut mulai dari tinggi
badan yang paling tinggi ke yang paling
rendah. Kondisi mereka sebagai berikut.
(1) Dandi lebih pendek daripada Candra dan
lebih tinggi dari Aji.

101
42. Mekanika, kuantum, ilmu fisika
A. D.

A B C D E
B. E.
38.

C.

43. Asean, indonesia, jepang


A. D.

A B C D E B. E.

39.
C.

44. Darah, Leukosit, Trombosit


A. D.

B. E.
A B C D E

40. C.

45. Asia, australia, eropa


A. D.

C D E
B. E.
A B

41. C.

ଵ ଵ
46. Misalkan ܽ ൌ  െ ൅
ξଵ଺ିξଵହ ξଵହିξଵସ
ଵ ଵ ଵ
െ ൅‫ڮ‬െ maka
ξଵସିξଵଷ ξଵଷିξଵଶ ξହିξସ
nilai
1 1 1
A B C D E 2a   
a
log bc  1 b log ac  1 c log ab  1
adalah....
A. 6

102
B. 5 B. -1
C. 4 C. 0
D. 3 D. 1
E. 2 E. 2

47. Misalkan 12
log 162 , 12
log x , 12
log y , 51. Hasil perkalian dari nilai- nilai x yang
12
log z , 12
log 1250 adalah 5 suku per- x2 10000
memenuhi
tama barisan aritmatika, nilai x + y + z 10000 x ( 2 log x ) 8
adalah... adalah....
A. 1270 A. ͳͲଷ
B. 1370 B. ͳͲଶ
C. 1470 C. ͳͲିଷ
D. 1570 D. ͳͲିଶ
E. 1670 E. ͳͲ଴

48. Jika diketahui x dan y adalah bilangan 52. Jika diketahui ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൌ ͵͸ ,


riil positif di mana x + y = 20, maka nilai ܽଶ ൅ ܾଶ ൅ ܿ ଶ ൌ ͷ͹͸ , ܽଶ ൌ ܾܿ maka
ଵ ଵ nilai a = ....
minimum dari ቀʹ ൅ ௫ቁ ቀʹ ൅ ௬ቁ ada-
A. 9
lah....
B. 10
ଶଶଵ
A. C. 11
ଵ଴଴
ସଷ଴
B. D. 12
ଵ଴଴
ସସ଴ E. 13
C.
ଵ଴଴
ସସଵ
D. ଵ଴଴ 53. Jika garis singgung parabola ‫ ݕ‬ൌ Ͷ‫ ݔ‬െ
ସହ଴
E. ‫ ݔ‬ଶ dititik (1,3) juga merupakan garis
ଵ଴଴
singgung parabola ‫ ݕ‬ൌ ‫ ݔ‬ଶ െ ͸‫ ݔ‬൅ ݇
49. Jika •‹ ͳ͹௢ ൌ ‫ ݌‬, maka …‘– ʹͷ͵௢ ൅ maka nilai dari ͳͲ െ ξ݇ െ ͳ adalah....
…•… ʹͷ͵௢ adalah... A. 2
A.
௔ାଵ B. 3
ξଵି௔మ
ି௔ାଵ
C. 4
B. D. 5
ξଵି௔మ
ି௔ିଵ
C. E. 6
ξଵି௔మ
௔ିଵ
D.
ξିଵି௔మ 54. Dari sehelai karton dibuat sebuah kotak
௔ିଵ
E. tanpa tutup dengan alas persegi. Jika
ξଵି௔మ
jumlah luas bidang alas dan semua
sin 2( x  1) bidang sisi tegak kotak tersebut adalah
50. lim = .....
x o1
1

x  2 x  1 cot ( x  1)
2

2
ͳͻʹܿ݉ଶ , maka volume maksimal
kotak tersebut adalah...
A. -2 A. ʹ͵͸ܿ݉ଷ
B. ʹͶ͸ܿ݉ଷ

103
ଷ௫ାଶ ସ
C. ʹͷ͸ܿ݉ଷ 59. Jika ݂ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻ ൌ ହ௫ିସ , ‫ ് ݔ‬ହ , maka
D. ʹ͸͸ܿ݉ଷ
݂ ିଵ ሺʹሻ ൌ.....
E. ʹ͹͸ܿ݉ଷ ଵ
A. ଻

55. Jika ‫ݔ‬ଵ dan ‫ݔ‬ଶ dengan ‫ݔ‬ଵ ൒ ‫ݔ‬ଶ B. ଻
memenuhi persamaan ହ
C.

‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹ ʹ ‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹ ͳͶ
ቀ ቁቀ ቁൌቀ ቁ D.
ଵଵ
Ͳ ͵ ͷ ͳͷ ଻
maka nilai ʹ‫ݔ‬ଵ ൅ ͵‫ݔ‬ଶ adalah.... ଵଷ
E. ଻
A. ͳͲͲͷͺ
B. ͶͲʹͶ
60. Enam koin palsu dicampur dengan
C. ʹͲͳʹ
D. ͳͲͲ͸ empat koin asli. Jika tiga koin diambil
E. ͷͲ͵ secara acak, maka peluang terambil 2
koin palsu dan satu koin asli adalah....

56. Jika sebuah dadu dilempar 4 kali, maka A. ଶ
peluang jumlah mata dadu yang mun- ଵ଺
B. ଷଷ
cul sama dengan 21 adalah.... ଵ
ଶ C.
ଵଶ
A. ଺ర ଵ
ଶ଴ D. ଵ଺
B. ଺ర ଵ
ଶସ E.
ଷଶ
C.
଺ర
ଷ଺
D. Bacaan berikut untuk soal nomor 61 dan
଺ర
ସ଼ 62.
E. ଺ర

(1) Para peneliti di Northwestern


57. Diketahui titik A(2,3), B(6,6) dan University menemukan bahwa 55% individu
C(3,10). Luas segitiga ABC adalah... yang berisiko tinggi terkena diabetes tidak
A. ͳͳ satuan luas terdeteksi. (2) Para peneliti menganjurkan
B. ͳͳǡͷ satuan luas para dokter untuk memeriksa risiko diabetes
tidak hanya kepada pasien dengan usia 40
C. ͳʹ satuan luas
hingga 70 tahun, mengalami obesitas, atau
D. ͳʹǡͷ satuan luas menunjukkan gejala awal diabetes. (3) Me-
E. ͳ͵ satuan luas nurut peneliti, banyak orang yang berada di
luar kriteria tersebut berisiko menderita
58. Jika diketahui x dan y adalah bilangan diabetes. (4) Individu dengan risiko diabetes
riil dengan x > 1 dan y > 0. Jika ‫ ݕݔ‬ൌ ‫ ݔ‬௬ yang melewatkan pemeriksaan kesehatan
௫ khusus untuk pra-diabetes dianjurkan untuk
dan ൌ ‫ ݔ‬ହ௬ ǡ maka nilai ‫ ݔ‬ଶ ൅ ʹ͹‫ = ݕ‬....
௬ melakukan pemeriksaan diabetes. (5) Jika
A. 32 dalam pemeriksaan tersebut terdeteksi, me-
B. 34 reka dapat melakukan tindakan seperti ma-
C. 36 kan sehat, berolahraga, dan mengonsumsi
D. 38 obat yang diresepkan.
E. 40
Sumber: kompas.com

104
61. Kalimat topik dalam paragraf ter- C. Apa sajakah jalur yang digunakan
sebut terdapat pada kalimat nomor untuk menyeleksi calon mahasis-
.... wa baru Universitas Islam Negeri
A. (1) Sunan Gunung Djati?
B. (2) D. Kapan tes masuk Universitas Islam
C. (3) Negeri Sunan Gunung Djati diada-
D. (4) kan?
E. (5) E. Berapa jumlah peserta seleksi tah-
fiz Alquran Universitas Islam Nege-
62. Kata ganti tersebut dalam kalimat (5) ri Sunan Gunung Djati?
mengacu kepada ....
A. penderita Bacaan berikut untuk soal nomor 64 – 70!
B. pra-diabetes
C. kesehatan (1) Pada saat ini media sosial men-
D. makanan sehat jadi suatu media yang memiliki peran pen-
E. olahraga ting dalam kehidupan kita dan
perkembangannya sangat pesat. (2)
Perhatikan paragraf berikut! Perkembangan media sosial pada saat ini
berdampak pada semakin terbukanya
Peserta tes masuk mandiri Univer- akses media sosial yang semakin luas. (3)
sitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Keadaan ini memicu fenomena globalisasi
membeludak mencapai 7.686 peserta. yang merupakan hasil perkembangan tek-
Mereka adalah lulusan SMA, MA, atau nologi di bidang telekomunikasi, yaitu in-
SMK. Selain itu, UIN Sunan Gunung Djati ternet yang memberi dampak pada se-
juga mengadakan seleksi bagi calon maha- makin kaburnya batas-batas antarnegara,
siswa yang masuk melalui jalur tahfiz Al- dan semakin cepatnya arus informasi. (4)
Qur’an. Jumlah peserta seleksi tahfiz Al- Sebagai contoh berita dari belahan dunia
Qur’an sejumlah 179 orang yang harus ha- lain dapat diketahui oleh orang di belahan
fal Al-Qur’an minimal lima juz. Pernyataan bumi lainnya dalam waktu yang tidak
ini dijelaskan oleh Kasubag Humas UIN begitu lama. (5) Hal ini juga dapat kita li-
Sunan Gunung Djati, Saepudin, di sela-sela hat pada semakin diluaskannya pemakai-
tes masuk pada Rabu, 13 Juli 2016. Tes an internet pada masyarakat yang ber-
masuk berupa tes pengetahuan agama dampak kepada semakin banyaknya peng-
dan tes pengetahuan umum yang berlang- guna media sosial yang memanfaatkan in-
sung dari pukul 8.00--10.00. ternet, seperti blog, situs jejaring sosial,
dan forum diskusi. (6) Dengan kata lain,
Sumber: http://www.pikiran-rakyat.com/ internet bukan lagi barang mewah pada
saat sekarang.
63. Pertanyaan yang jawabannya tidak (7) Generasi muda dengan segu-
ditemukan dalam teks adalah .... dang potensi yang dimiliknya sudah saat-
A. Mengapa peserta tes masuk man- nya menjadi pionir atau penggerak per-
diri Universitas Islam Negeri Sunan kembangan media sosial. (8) Generasi mu-
Gunung Djati membeludak? da zaman sekarang merupakan penghuni
B. Siapa sajakah yang mengikuti tes dari internet atau hidup di zaman internet.
masuk mandiri Universitas Islam (9) Generasi ini sudah sepantasnya bukan
Negeri Sunan Gunung Djati? hanya menjadi pengguna yang pa-

105
sif/sekadar melihat, melainkan menjadi A. (3)
pengguna yang berpartisipasi aktif dengan B. (5)
menjadi pembuat konten blog, pemberi C. (9)
kritik, dan saran pada forum online. D. (12)
(10) Banyak sekali hal-hal yang da- E. (13)
pat dilakukan oleh generasi muda sebagai
partisipasi aktif dalam media sosial. (11) 67. Apa judul yang tepat untuk teks ter-
Sebagai contoh generasi muda dapat sebut?
membuat blog-nya sendiri. (12) Di dalam A. Perkembangan Media Sosial di
blog tersebut mereka menulis pengala- Dunia
man pribadi, hobi, atau kegemaran baik di B. Langkah-Langkah Membuat Media
bidang seni, olahraga, dan materi pela- Sosial
jaran di sekolah. (13) Mereka juga ber- C. Media Sosial dan Pengaruhnya
cerita mengenai budaya daerahnya, seper- Terhadap Generasi Muda
ti kesenian tradisional, kuliner khas, dan D. Peran Penting Sosial Media dan
adat-istiadat yang semuanya itu dapat Perkembangannya
dijadikan tambahan pengetahuan bagi E. Jenis-Jenis Tulisan Blog Generasi
orang lain yang membaca blog tersebut. Muda

64. Apakah gagasan utama paragraf per- 68. Kalimat yang tidak efektif terdapat
tama teks tersebut? pada kalimat ....
A. Perkembangan media sosial pada A. (9)
saat ini berdampak pada meluas- B. (10)
nya akses. C. (11)
B. Berita dari belahan bumi lain da- D. (12)
pat diketahui dengan cepat. E. (13)
C. Media sosial berperan penting da-
lam kehidupan saat ini dan ber- 69. Penulisan teks tersebut bertujuan ....
kembang pesat. A. memengaruhi generasi muda agar
D. Internet dan mobilephone yang menggunakan media sosial
memberi dampak pada semakin B. membuktikan pentingnya peran
kaburnya batas-batas antarnega- media sosial di masa sekarang
ra. C. memaparkan manfaat media sosi-
E. Internet bukan lagi merupakan ba- al kepada generasi muda
rang mewah pada saat sekarang. D. memaparkan peran penting media
sosial dan perkembangannya
65. Diksi yang tidak tepat terdapat pada E. meyakinkan pembaca untuk
kalimat .... menggunakan media sosial
A. (1)
B. (2) 70. Apa simpulan isi teks tersebut?
C. (3) A. Media sosial berperan penting,
D. (4) terutama kepada generasi muda.
E. (5) B. Media sosial tidak dapat ber-
kembang pesat tanpa peran ge-
66. Kesalahan penggunaan tanda baca nerasi muda.
koma (,) terdapat dalam kalimat . . . .

106
C. Banyak hal yang dapat dilakukan Simpulan tepat untuk paragraf ter-
generasi muda dengan media so- sebut adalah ....
sial. A. Faktor alam Indonesia menyebab-
D. Generasi muda hendaknya tidak kan bencana.
bersikap pasif di media sosial. B. Musibah berencana beruntun a-
E. Generasi muda hendaknya me- khir-akhir ini.
nulis beragam tema di media so- C. Indonesia merupakan daerah ra-
sial. wan bencana.
D. Bumi pertiwi mengalami bencana.
71. Perhatikan teks berikut! E. Masyarakat harus siaga meng-
Penanganan masalah pendidikan di hadapi bencana.
antaranya ditempuh dengan mem-
bangun sekolah-sekolah untuk mela- 73. Bacalah teks berikut!
yani kebutuhan pendidikan di daerah Sejak dulu hingga kini, ilmu bahasa
terpencil yang dilakukan pada pelita mengalami perkembangan yang sa-
V, di samping sekolah-sekolah reguler ngat pesat. Perkembangan itu terjadi
di wilayah-wilayah yang padat pen- karena berbagai temuan baru dalam
duduk. bidang tersebut. Kajian-kajian baru
muncul karena ketidakpuasan terha-
Ejaan pada kalimat di atas menjadi dap hasil kajian sebelumnya yang me-
benar jika diperbaiki dengan cara . . . . nunjukkan ketidaktuntasan dalam
A. menulis kata reguler menjadi re- menyusun deskripsi bahasa. Di sam-
gular ping itu, perkembangan ilmu bahasa
B. menulis kata di samping menjadi ini disebabkan juga oleh adanya per-
disamping bedaan sudut pandang yang diguna-
C. menulis kata pelita V menjadi PE- kan oleh para ahli dalam meneliti ba-
LITA V hasa. Akhirnya, perkembangan ini
D. menghilangkan tanda koma (,) se- berpengaruh kepada praktik penga-
telah kata pelita V jaran bahasa.
E. menulis kata di antaranya menjadi
di antaranya Pernyataan berikut ini yang secara
tersirat memiliki kesamaan dengan isi
72. Perhatikan teks berikut! paragraf tersebut adalah ....
Lebih dari satu setengah dasawarsa A. Perkembangan ilmu bahasa dise-
terakhir ini, bumi pertiwi mengalami babkan oleh praktik pengajaran
musibah besar secara beruntun. Fak- bahasa di sekolah.
tor alam dan sejarah kebencanaan B. Pembelajaran bahasa Indonesia
menunjukkan bahwa Indonesia ra- mengalami perkembangan dari
wan bencana. Terakhir, terjadi ben- waktu ke waktu.
cana banjir di Jakarta dan sebagian C. Hasil kajian bahasa selalu tidak
wilayah lain di Indonesia serta letusan memuaskan para pemakai baha-
gunung (Sinabung). Realitas ini me- sa sehingga terus-menerus dila-
nyebabkan penduduk Indonesia ha- kukan penelitian.
rus siap siaga menghadapi bencana. D. Pengajaran bahasa tidak akan
mengalami perkembangan jika
tidak ada kajian bahasa.

107
E. Sampai saat ini belum ada des- Keberadaan situs ini memiliki sejum-
kripsi bahasa lengkap dan utuh lah manfaat karena dapat membantu
yang didasarkan pada hasil ka- tim SAR memperoleh gambaran ten-
jian bahasa. tang kondisi medan yang dituju. 5)
Melalui situs ini pula diharapkan pen-
74. Bacalah paragraf berikut! duduk Indonesia dapat menikmati
Setidaknya terdapat tiga langkah serta mengenal wilayah Indonesia se-
yang perlu dilakukan dalam meng- hingga dapat mendorong rasa kecin-
hadapi bencana alam. Pertama, pen- taan terhadap tanah air dan nasio-
cegahan, yakni membuat peta po- nalisme.
tensi bencana seperti dalam atlas dari
Bakorsutanal. Kedua, mitigasi atau Kalimat fakta pada paragraf tersebut
penjinakan. Jika suatu daerah terma- adalah . . . .
suk rawan gempa, rumah yang diba- A. 1) dan 2)
ngun di daerah tersebut harus tahan B. 1) dan 3)
gempa. Langkah ketiga adalah per- C. 1) dan 4)
ingatan dini (kesiapsiagaan). Kesiap- D. 2) dan 3)
siagaan ini perlu dilatihkan kepada E. 3) dan 5)
masyarakat melalui sosialisasi dan
simulasi berkelanjutan. TEXT 1

Masalah utama paragraf di atas ada- CLARKSVILLE, Tenn. - A Clarksville pit bull
lah . . . . owner facing criminal charges after her dog
A. kegiatan siaga dalam mengha- killed a neighbor's pet is finally speaking out.
dapi bencana "There's always two sides to a story," said
B. aktivitas pencegahan bencana Kovin Ellington. She conceded that her pit
alam bull Ariel attacked and killed Jonah, a Jack
C. pentingnya rumah tahan benca- Russell mix, in her neighbor's yard. That
na neighbor filed a warrant and Ellington has
been charged with two criminal counts for
D. pemetaan potensi bencana alam
allowing her dog to run at large.
E. perlunya sosialisasi daerah ra-
But Ellington said Ariel recently had puppies
wan bencana
and is not a vicious dog. She and her lawyer
Fletcher Long said Ariel may have attacked
75. Perhatikan teks berikut! the Jack Russell out of a perceived threat to
1) Badan Koordinasi Survei dan Pe- the pups.
metaan Nasional (Bakorsurtanal) me- The dogs were separated by a fence. It's not
munculkan situs web web Indonesia clear if Ariel crawled under or jumped over
@ 30 menit. 2) Langkah tersebut dila- the fence.
kukan karena penduduk Indonesia "It was a horrible accident. I tried to take
yang mengetahui suasana Merauke di care of the situation the best I could. I do
ujung timur dan Sabang di ujung ba- care about what happened and I do
rat sangat sedikit. 3) Situs Indonesia apologize," said Ellington.
@ 30 menit menampilkan wilayah She does plan to fight the criminal mis-
Indonesia pada setiap jarak 54 km demeanor charges in court. She insisted
atau 30 menit pada peta geografi . 4) Ariel does not roam freely in the neigh-
borhood. Ellington paid the vet bills for the

108
neighbor's dog and has now also installed a music-like sound stimuli. Comparing the
new security fence. County animal control brain responses and the musical features led
has allowed Ellington to keep Ariel. to an interesting new discovery: the re-
searchers found that listening to music
Adopted from: www.newschannel5.com activates not only the auditory areas of the
brain, but also employs large-scale neural
76. What is the name of pitbull killing a networks. For instance, they discovered that
neigbor’s pet? the processing of musical pulse activates
A. Clarksville motor areas in the brain, supporting the
B. Ariel idea that music and movement are closely
C. Jonah intertwined.
D. Fletcher Long Limbic areas of the brain, known to
E. Jack Russel be associated with emotions, were found to
be involved in rhythm and tonality pro-
77. Why has the country animal control cessing. And the processing of timbre was
allowed Ellington to keep her dog? associated with activations in the so-called
A. Because she has won the case default mode network, which is assumed to
B. Because the case has been closed be associated with mind-wandering and
C. Because it was not proven that her creativity.
dog had killed the neighbo’r dog "We believe that our method pro-
D. Because she paid the vet bills for vides more reliable knowledge about music
the neighbor's dog and has installed processing in the brain than the more
a new security fence conventional methods," says Toiviainen. He
E. Because she has been charged and adds that brain areas related to emotion
punished by the court and reward have in previous studies been
found to be activated during intensely plea-
TEXT 2 surable moments of music listening. But this
study, he says, is the first one to specify
Using functional magnetic resonance which particular musical features activate
imaging (fMRI), the research team, led by these areas.
Dr. Vinoo Alluri from the University of Jyväs- The study was recently published in the
kylä, Finland, recorded the brain responses journal NeuroImage.
of individuals who were listening to a piece
of modern Argentinian tango. Adopted from : scienceordic.com
"Our results show for the first time
how different musical features activate 78. What is the passage talking about?
emotional, motor and creative areas of the A. Brain research done by scientists
brain", says Professor Petri Toiviainen of the B. How music touches the brain
University of Jyväskylä, who was also in- C. Function of music to creativity
volved in the study. Using sophisticated D. How the brain works
computer algorithms developed specifically E. Method used to activate brain
for this study, they then analysed the
musical content of the tango, showing how 79. We know from the passage that ....
its rhythmic, tonal and timbral components A. listening to music activates only the
evolve over time. auditory areas of the brain
According to Alluri, this is the first B. the music used is artificially con-
time such a study has been carried out using structed music-like sound stimuli
real music instead of artificially constructed

109
C. limbic areas of the brain were found People often argue that it is not for
to be involved in timbral processing. doctors “to play God” and that it is for God
D. listening usic employs large-scale to decide matters of life and death. But it
neural networks in the body could be said that all medical interventions
E. brain areas related to emotion and are “playing God” (even your childhood
reward are active after music listen- vaccinations may have kept you alive longer
ing than “God” planned) so we have to decide
for ourselves how we use medical powers.
80. Which part of music influences the Arguments which invoke God are uncon-
creativity? vincing to those who do not believe in gods,
A. rhythm and laws should not be based on claims
B. tone which rely on religious faith.
C. timbre Some (non-religious) moral philoso-
D. pulse phers have argued that full consciousness
E. audio begins only after birth or even later, and so
foetuses and infants are not full human
81. “... our method provides more reliable beings with human rights.
knowledge about music ...” (paragraph Doctors have a range of opinions on
5) abortion, but tend to give the medical in-
The underlined word has the closest terests of the mother (which may include
meaning with ... her mental health) the most weight when
A. incredible making decisions.
B. unusual Some doctors and nurses dislike
C. exceptional carrying out abortions because they feel
D. trustworthy that their job is to save life, not to destroy it.
E. illogical Some people believe that a woman
has absolute rights over her own body which
TEXT 3 overrides those of any unborn foetus. You
might like to read Judith Jarvis Thomson’s “A
Abortion is an issue that Defense of Abortion” which states a feminist
demonstrates the difficulties of rigid rules in case for abortion very clearly.
moral decision making. Medical science has The law in England, Scotland and Wales per-
advanced to the point where we have mits abortion before the 24th week of
options that were unthinkable even a few pregnancy if two doctors agree that there is
generations ago and where old rules cannot a risk to the life or the mental or physical
cope with new facts. health of the mother if the pregnancy con-
Some religious people think that all tinues, or there will be a risk to the mental
human life is sacred, that life begins at or physical health of other children in the
conception, and so abortion is always wrong family. However, there is no time limit if
(and some also believe that contraception is there is a substantial risk that the baby will
wrong, which leads to even more unwanted be born severely disabled, or there is a grave
pregnancies). But a humanist would argue risk of death or permanent injury (mental or
that the idea of “sacredness” is unhelpful if physical) to the mother. In effect this means
one has to choose between risking the life of that almost every woman who wants an
the mother or the life of the unborn foetus. abortion and is persistent in seeking one
(This is very rare these days, and the choice before the twenty-fourth week can obtain
is most often about the quality of life of one. However, some women who do not
either the mother or the foetus or both). realise that they are pregnant until too late

110
(perhaps because they are very young or TEXT 4
because they are menopausal) may not be
able to have abortions though they would Smoking can be dangerous not only
have qualified on other grounds. for the smoker, but also for those around
the smoker. Secondhand smoke is the third
Adopted from: humanism.org.uk leading cause of preventable death (after
active smoking and alcohol), according to
82. What is the opinion of the moral the Manitoba Medical Association. They also
philosophers about abortion? say that the smoke contains over 4,000
A. They agree it because a woman has chemicals, 50 of which are known to be
absolute right over her own body cancer-related. Secondhand smoke has been
B. They disagree due to the moral con- linked to heart and respiratory disease; lung,
sciousness breast, cervical, and nasal sinus cancers;
C. They disagree as all human life is strokes and miscarriages. In children, da-
sacred, that life begins at con- ngers include sudden infant death syn-
ception drome, fetal growth impairment, bronchitis,
D. They agree owing to humanist’s pneumonia, asthma and middle-ear disease.
point of view People who smoke subject themselves to
E. They agree for foetuses and infants deadly diseases, as well as long- and short-
are not full human beings with hu- term health problems. Non-smokers should
man rights not have to live with the consequences of
smokers' actions.
83. According to the passage, the attitude Not permitting smoking in public
of the writer toward abortion is that he areas may help people refrain from smok-
or she ... ing. Some argue that there would be a
A. supports it significant decline in the clientele in bars
B. confronts it and clubs, but non-smokers actually out-
C. worries it number smokers three to one. A ban could
D. contemplate it actually increase people going out because
E. ignores it nonsmokers would be more comfortable.
There may also be a sudden reali-
84. How does the law of England, Scotland zation of the dangers of smoking. With the
and Wales set about abortion? state government taking a stand, it may
A. The law grants abortion after the cause people to take another look at the
24th week of pregnancy if it doesn’t deadly factors of "cancer sticks."
endanger the mother. After a recent incident from the wide-
B. The law denounces abortion before ly known Target Market program, people
the 24th week of pregnancy al- are beginning to feel that anti-tobacco
though two doctors agree it. efforts are losing their focus. At a local event
C. The law permits abortion before the a couple years ago, a punk band hired by the
24th week of pregnancy if a doctor anti-drug campaign played songs that
agrees it. included positive images of cigarettes and
D. The law agrees abortion after the other drugs in their lyrics. This is not the
24th week of pregnancy if two doc- most efficient way to use money set aside
tors agree it. for anti-drug programs. Instead, this money
E. The law allows abortion before the could be used to enforce the laws that
24th week of pregnancy if two doc- should be passed to ban smoking in public
tors agree it. places.

111
Sometimes those you think would be A. Because both his father and his
against the idea of making smoking illegal older brother died of smoking.
actually agree with it. Patrick Reynolds, heir B. As he had run his own tobacco
to the tobacco empire, rejected becoming company.
president of his family's tobacco company C. For he wanted to support a cam-
because it was proven to have caused both paign to stop people from smoking.
his father's and his older brother's deaths. D. Since he prefered working in ca-
Now, he runs a campaign to stop people sinos than in family company.
from smoking. In his presentation, he states E. Because the company would almost
that a smoker will spend about $1,400 a ran into bankruptcy.
year for one pack a day. Reynolds also says
that the more secondhand smoke you TEXT 5
inhale, the more susceptible you are to
health problems. People working in casinos, First published in 1860, The Mill on
for example, are up to eight times as likely the Floss is George Eliot's second full length
to be in danger of the effects of secondhand novel. Considered the most autobiogra-
smoke. Banning smoking in public places can phical of her work, it is the story of free-
prevent death and illness. spirited Maggie Tulliver and her stern bro-
ther Tom.
Adopted from : www.teenink.com Maggie as a child is a beautiful cha-
racter; Eliot portrays the workings of her
85. What is excluded from the impact of mind so truthfully and compellingly. She is
smoking? full of fiery defiance and lives for the mo-
A. heart and respiratory disease ment, whether in her need for Tom's
B. lung, breast, cervical, and nasal affection or full of bitter regret after she
sinus cancers realizes the consequences of her actions.
C. strokes and miscarriages One of the best illustrations of Maggie's
D. sudden infant death syndrome, fe- ornery personality is when, after being told
tal growth impairment since she was young that her looks and
E. renal failure behavior are that of a gypsy, she decides to
run away and live with "her people".
86. We know from the passage that .... However, when she actually gets her wish
A. pregnant women living with and finds herself among the gypsies with no
smokers have no problem with their way to get home, it slowly dawns on her
fetus that she perhaps acted too precipitously.
B. smoking habit will simply influence Such stories from Maggie's childhood
our long-term health problem prepare us for the challenges she will face as
C. the comparison between smokers she grows older. Family troubles cause both
and non smokers is three to one Maggie and Tom to take on heavy responsi-
D. non smokers will be more com- bilities at an early age, turning grown
fortable to go out if there is a strict Maggie into a shadow of her former self
smoking ban interspersed with flashes of emotion she
E. anti-tobacco efforts are finding can't contain. Alongside their family drama
their focus if they hire punk bands we find several love stories intertwined.
With these intertwined stories Eliot explores
87. Why did Patrick Reynold reject becom- the themes of emotion over duty, passion
ing president of his family’s tobacco over propriety. What if the one you desire is
company? the last person who will make you happy?

112
What place does obligation take in 88. Which of the following statements is
questions of the heart? What place does not true according to the passage?
love of a family member take when con- A. The Mill on the Floss is George
flicted with the love of a lover? Eliot’s most autobiographical work.
As in her other novels, Eliot spends B. The main characters in The Mill on
much introductory time on her main cha- the Floss are Maggie and Tom.
racters, many minor characters and their C. Different from her other novel,
histories. It is not until halfway through the George Eliot puts many minor
story that all the elements start to fall character.
together. At this point, The Mill on the D. Jane Austen is the name of a
Floss is hard to put down--the further into woman writer.
the story you get, the less sure you are of E. Middlemarch is another George
Maggie's fate, the more engrossing her story Eliot’s work.
becomes. These are the great novels, which
leave you as conflicted and confused as the 89. Which part is the weakness of the
characters about which you are reading. work?
Some readers are dissatisfied with A. The orientation of the story
the ending, but perhaps, in retrospect, Eliot B. The conflicts presented
could have done it no other way. There is a C. The resolution of the conflict
great debate about this book on C19 forum D. The character’s characterization
entitled "The Mill on the Floss and the cult of E. The ending of the story
imperfection"--it is for those who prefer The
Mill on the Floss to Middlemarch, Mansfield 90. What can we learn from the passage
Park to Pride and Prejudice, George Eliot to about little Maggie?
Jane Austen. Be forewarned that the ending A. She is a very obedient to everyone
and important details of the novel are around her.
discussed in great detail here, so save this B. She respects Tom, her brother, as
discussion for when you have finished well as he does.
reading. But I reference it because it is a C. She can get whatever she wants.
much deeper analyzation than I can go into D. She often fills her childhood with
in this post, and it illustrates the conflicting rebellion.
impressions Eliot inspires through this E. She prefers living with gypsy than
beautiful and singular work. with her family.

Adopted from: girlebooks.com

113
Pembahasan Prediksi
- PEMBAHASAN PREDIKSI -
Tes Kemampuan dan dan
Tes Kemampuan Potensi
PotensiAkademik
Akademik
PaketPaket
3 3




1. Pembahasan CERDAS: 9. Pembahasan CERDAS:
Fantastis dari KBBI artinya luar biasa. Mobil bergerak dengan roda, maka ku-
------------------------------------Jawaban: E da bergerak dengan kaki.
------------------------------------Jawaban: C
2. Pembahasan CERDAS:
Konvoi dalam KBBI artinya pergerakan. 10. Pembahasan CERDAS:
------------------------------------Jawaban: C Persegi bangun 2 dimensi, kubus ba-
ngun 3 dimensi yang tersusun dari per-
3. Pembahasan CERDAS: segi, maka segitiga menyusun bangun 3
Residu artinya sisa. dimensi berupa limas.
------------------------------------Jawaban: C -----------------------------------Jawaban: D

4. Pembahasan CERDAS: 11. Pembahasan CERDAS:


Inkognito artinya samaran. Semenanjung merupakan tanah yang
-----------------------------------Jawaban: A menjorok ke laut sedangkan teluk ada-
lah laut yang menjorok ke darat.
5. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: B
Kerdil artinya kecil/cebol, maka anto-
nimnya bongsor. 12. Pembahasan CERDAS:
------------------------------------Jawaban: B Kemenakan adalah sebutan anak dari
paman, maka kakek hubungannya de-
6. Pembahasan CERDAS: ngan anak.
Getas artinya rapuh atau mudah patah, -----------------------------------Jawaban: A
maka antonimnya adalah kuat.
-----------------------------------Jawaban: A 13. Pembahasan CERDAS:
A= 1/3 X38 = 12,6
7. Pembahasan CERDAS: 33 1/3 % = 1/3 x 36 = 12
Proposisi artinya ungkapan yang jelas Maka A>B
dan pasti, antonimnya persepsi. ------------------------------------Jawaban: E
------------------------------------Jawaban: C
14. Pembahasan CERDAS:
8. Pembahasan CERDAS: 4,5 x -3,4 x = 12
Majal artinya tumpul, maka antonim- 1,2 x = 12, maka x = 10, nilai dari 2x+5 =
nya adalah tajam. 29
-----------------------------------Jawaban: D -----------------------------------Jawaban: A

114
15. Pembahasan CERDAS: 23. Pembahasan CERDAS:
଺ ଷ଻ସ
x =ଵ଴଴ Ǥ ଵ଴଴ 15, 17, 19, 21 bedanya 2, maka deret
ଷ଻ସ ଺ berikutnya 23 dan 11, 8, 5 bedanya 3,
nilai y = Ǥ
ଵ଴଴଴଴ ଵ଴଴ maka deret berikutnya 2.
maka bisa dilihat penyebutnya lebih ba- -----------------------------------Jawaban: D
nyak yang y, maka nilai x>y.
------------------------------------Jawaban: B 24. Pembahasan CERDAS:
18, 24 beda 6 dilanjutkan 24 ke 48 beda
16. Pembahasan CERDAS: 4x6= 24
Nilai y bisa sampai nol jika x nilai mi- 20, 32 bedanya 12, maka deret
nialnya 3, maka apabila y-x <0 ( nilainya berikutnya 4 x 12 =48 jadi nilainya 32
negatif) +48 = 80
------------------------------------Jawaban: B ------------------------------------Jawaban: C

17. Pembahasan CERDAS: 25. Pembahasan CERDAS:


ඥͳ͸ ൅ ʹͷ ൅ ͳͷǡʹͷ bagian yang diarsir =

ඥͷ͸ǡʹͷ = 7,50 persegipanjangସ ܾܽ݃݅ܽ݊
------------------------------------Jawaban: C persegipanjang yang ada. Sehingga:

L arsir = ସǡ maka perbandingan 4: 16
18. Pembahasan CERDAS:
14/5 – 16/20 = 2,8 – 0,8 = 2 ------------------------------------Jawaban: C
------------------------------------Jawaban: E
26. Pembahasan CERDAS:
19. Pembahasan CERDAS: Volume 3 kubus = ͵Ǥ ‫ ݏ‬ଷ ൌ ͵Ǥ ʹଷ ൌ
ଵହ ଵଷ ଶ ʹͶܿ݉ଷ
ቀଵ଴ ‫ ݔ‬ଷ ቁ ൌ ͸ǡͷଶ ൌ Ͷʹǡʹͷ Volume prisma = luas permukaan x
-----------------------------------Jawaban: A Tinggi
௔Ǥ௧ ଶǤଶ
ܸ ൌ Ǥ ܶ ൌ Ǥ ʹ ൌ Ͷܿ݉ଷ
ଶ ଶ
20. Pembahasan CERDAS: Volume ruang tersisa = V. 3 kubus – V.
57a × a = 1719
Prisma
(500 × a) + (70 × a) + (a× a) = 1719
= ሺʹͶ െ Ͷሻܿ݉ଷ ൌ ʹͲܿ݉ଷ
a2 + 570a = 1719
a2 + 570a о1719 = 0
------------------------------------Jawaban: B
(a + 573)(a о3) = 0
a = о573 atau a = 3
27. Pembahasan CERDAS:
------------------------------------Jawaban: E ܵ‫ ܸܴܶݐݑ݀ݑ‬௢ ൌ ͳͺͲ െ ͳ͵͵ ൌ ͹Ͷ
 Maka sudut x = 27 +74 = 101o
21. Pembahasan CERDAS: ------------------------------------Jawaban: E
3, 6, 9 dst mempunyai beda 3. 7, 11, 15 
mempunyai beda 4. 28. Pembahasan CERDAS:
8, 13,18 mempunyai beda 5 Segitiga ABC sama sisi berarti
-----------------------------------Jawaban: A ‫ ܥܣܤס‬ൌ ‫ ܤܥܣס‬ൌ ‫ ܣܤܥס‬ൌ ͸Ͳι
‫ ܥܦܣס‬ൌ ʹ‫ ܣܤܥס‬ൌ ʹǤ ͸Ͳι ൌ ͳʹͲι
22. Pembahasan CERDAS: Segitiga ACD sama kaki berarti
80-70 memiliki beda 10, 70-61 mempu- ଵ଼଴ιିଵଶ଴ι
‫ ܥܣܦס‬ൌ ‫ ܦܥܣס‬ൌ ൌ ͵Ͳ
nyai beda 9, 61-53 beda 8, maka deret ଶ
berikutnya bedanya 7. Jadi, 53-7 = 46 -----------------------------------Jawaban: A
------------------------------------Jawaban: C

115
29. Pembahasan CERDAS: 35. Pembahasan CERDAS:
Analogi yang digunakan menggunakan Analisis soal:
silogisme: jika p, maka q; q maka r; (1) D<C dan D>A (C>D>A)
maka p = r di mana p = tubuh sehat. Q (2) T>A dan T<B (B>T>A)
= jiwa sehat, r = Dede tidak sehat. (3) F<T dan F>A (T>F>A)
Kesimpulannya adalah tubuh sehat, (4) B>C
maka Dede sehat. Kesimpulannya, B>C>D>T>F>A dan
------------------------------------Jawaban: E urutan peserta dari tertinggi sampai
terpendek adalah: Bayu, Candra, Dandi,
30. Pembahasan CERDAS: Tony, Firman, Aji.
Tebing merupakan sebagian dari ju- -----------------------------------Jawaban: D
rang, sementara semua tebing berwar-
na hitam, sehingga sebagian jurang 36. Pembahasan CERDAS:
berwarna hitam. Bagian yang diarsir yang bertambah.
-----------------------------------Jawaban: D ------------------------------------Jawaban: B

31. Pembahasan CERDAS: 37. Pembahasan CERDAS:
Tanaman adalah kayu dan kayu ada Dari pola yang terbentuk setelah oval,
yang keras dan ada yang tidak keras, maka setelah itu segi 6 tetapi di bagian
sehingga Semua kayu yang keras ada- tengah diarsir.
lah tanaman. -----------------------------------Jawaban: A
-----------------------------------Jawaban: A
 38. Pembahasan CERDAS:
32. Pembahasan CERDAS: Rotasikan searah jarum jam.
P = naik pesawat -----------------------------------Jawaban: A
Q = memiliki tiket
R = Memiliki KTP 39. Pembahasan CERDAS:
Semua yang naik kereta memiliki KTP Daerah yang diarsir menjadi lebih ba-
-----------------------------------Jawaban: A nyak.
 ------------------------------------Jawaban: B
33. Pembahasan CERDAS:
(1) D<C dan D>A (C>D>A) 40. Pembahasan CERDAS:
(2) T>A dan T<B (B>T>A) Bentuk berikutnya berupa persegi pan-
(3) F<T dan F>A (T>F>A) jang dengan arsiran arah horizontal
(4) B>C atau mendatar.
Kesimpulannya, B>C>D>T>F>A ------------------------------------Jawaban: C
Kesimpulan yang terpendek adalah Aji.
-----------------------------------Jawaban: D 41. Pembahasan CERDAS:
Saling berkebalikan dari gambar deret
34. Pembahasan CERDAS: ke-2.
(1) D<C dan D>A (C>D>A) ------------------------------------Jawaban: B
(2) T>A dan T<B (B>T>A)
(3) F<T dan F>A (T>F>A) 42. Pembahasan CERDAS:
(4) B>C Mekanika dan kuantum termasuk ilmu
Kesimpulannya, B>C>D>T>F>A dan fisika namun keduanya berbeda prin-
Firman berada pada urutan kelima. sipnya.
-----------------------------------ͲJawaban: E ------------------------------------Jawaban: E

116
43. Pembahasan CERDAS: x ʹܷସ ൌ ܷଷ ൅ ܷହ ՞2 12 log ] =
Indonesia termasuk ASEAN sedangkan 12
Jepang bukan ASEAN. log 450 + 12 log 1250
-----------------------------------Jawaban: D ՞ 12
log ] 2 12
log( 450 [1250 )
maka z = 750
44. Pembahasan CERDAS:
Leukosit dan trombosit berada dalam Maka x + y + z = 1470
darah sedang leukosit dan trombosit ------------------------------------Jawaban: C
berbeda.
------------------------------------Jawaban: E 48. Pembahasan CERDAS:
x + y = 20
45. Pembahasan CERDAS: ଵ ଵ ௫ା௬ ଵ
Ketiganya berbeda. ቀʹ ൅ ௫ቁ ቀʹ ൅ ௬ቁ ൌ Ͷ ൅ ʹ ቀ ௫௬ ቁ ൅ ௫௬ ൌ
-----------------------------------Jawaban: A Ͷ൅
ସଵ
௫௬

46. Pembahasan CERDAS: Jika x + y = 20, maka nilai xy akan


ଵ ଵ ଵ maksimum jika x = 10 dan y = 10
ܽ ൌ െ ൅ െ
ξଵ଺ିξଵହ ξଵହିξଵସ ξଵସିξଵଷ ସଵ
ଵ ଵ Sehingga nilai minimum Ͷ ൅ ൌ Ͷ൅
൅ ‫ڮ‬െ ൌ ௫௬
ξଵଷିξଵଶ ξହିξସ ସଵ ସସଵ
ܽ ൌ ൫Ͷ ൅ ξͳͷ൯ െ ൫ξͳͷ ൅ ξͳͶ൯ ൅ ‫ ڮ‬െ ൌ
ଵ଴଴ ଵ଴଴

൫ξͷ ൅ ʹ൯ ൌ Ͷ െ ʹ ൌ ʹ -----------------------------------Jawaban: D
Sehingga 
1 1 1 49. Pembahasan CERDAS:
2D    •‹ ͳ͹௢ ൌ ‫ ݌‬, maka …‘– ʹͷ͵௢ ൅
D
log EF  1 E log DF  1 F log DE  1
…•… ʹͷ͵௢
1 1 1
2D  E F …‘– ʹͷ͵௢ ൅ …•… ʹͷ͵௢
D
log DEF log DEF log DEF
ൌ …‘–ሺʹ͹Ͳ௢ െ ͳ͹௢ ሻ
2D  1 5 ൅ …•…ሺʹ͹Ͳ௢ െ ͳ͹௢ ሻ
------------------------------------Jawaban: B
ൌ –ƒ ͳ͹௢ െ •‡… ͳ͹௢
47. Pembahasan CERDAS: ௔ ଵ ௔ିଵ
12 ൌ െ ൌ
log 162 , 12 log [ , 12 log \ , 12 log ] , ξଵି௔మ ξଵି௔ మ ξଵି௔మ
12
log 1250
------------------------------------Jawaban: E
Barisan aritmatika berlaku
50. Pembahasan CERDAS:
ʹܷ೘శ೙ ൌ ܷ௠ ൅ ܷ௡
మ sin 2( [  1)
lim
x ʹܷଷ ൌ ܷଵ ൅ ܷହ ՞2 12 log \ = [ o1 1
12 12
2

[ 2  2 [  1 cot ( [  1)
log 162 + log 1250
12
՞ log \ 2 12
log( 162 [1250 )
maka y = 450
x ʹܷଶ ൌ ܷଵ ൅ ܷଷ ՞2 12 log [ =
12 12
log 162 + log 450
12
՞ log [ 2 12
log( 162 [450 )
maka x = 270

117
sin 2( [  1) 53. Pembahasan CERDAS:
l lim garis singgung parabola ‫ ݕ‬ൌ Ͷ‫ ݔ‬െ ‫ ݔ‬ଶ
[ o1 1
cos ( [  1) dititik (1,3) juga merupakan garis
[  1
2 2
1 singgung parabola ‫ ݕ‬ൌ ‫ ݔ‬ଶ െ ͸‫ ݔ‬൅ ݇
sin ( [  1) akan dicari persamaan garis singgung
2
1 kurva
sin ( [  1).sin 2( [  1) m= y’
lim 2
[ o1 2 1 m = 4-2x untuk x = 1 diperoleh m = 2
[  1 cos ( [  1) sehingga PGS
2
‫ ݕ‬െ ‫ݕ‬ଵ ൌ ݉ሺ‫ ݔ‬െ ‫ݔ‬ଵ ሻ ՜ ‫ ݕ‬െ ͵ ൌ
1
ʹሺ‫ ݔ‬െ ͳሻ ՞ ‫ ݕ‬ൌ ʹ‫ ݔ‬൅ ͳ
----------------------------------Jawaban: D
PGS ini juga merupakan PGS kurva
kedua sehingga :
51. Pembahasan CERDAS:
Y =Y
[2 10000
‫ ݔ‬ଶ െ ͸‫ ݔ‬൅ ݇ ൌ ʹ‫ ݔ‬൅ ͳ ՞ ‫ ݔ‬ଶ െ ͺ‫ ݔ‬൅
10000 [ ( 2 log [ )8 ݇െͳൌͲ
Sehingga Perhatikan!
[ 2 [ ( 2 log [ ) 8 10 8 Karena menyinggung, maka D = 0
[ 2  ( 2 log [ ) 8 10 8 64 – 4(k-1) = 0 dan k – 1 = 16
[ ( 2 log [ ) 6 10 8 Jadi nilai ͳͲ െ ξ݇ െ ͳ ൌ ͳͲ െ ξͳ͸ ൌ
2 log [  6 = 8 log 10
[
՜ ͸

ʹሺŽ‘‰ ‫ݔ‬ሻ െ ͸ Ž‘‰ ‫ ݔ‬െ ͺ ൌ Ͳ ------------------------------------Jawaban: E
ష್ ల
Maka ‫ݔ‬ଵ ‫ݔ‬ଶ ൌ  ͳͲ ೌ ൌ ͳͲమ ൌ ͳͲଷ
54. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: A

52. Pembahasan CERDAS:


ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൌ ͵͸ ..................(1)
ܽଶ ൅ ܾଶ ൅ ܿ ଶ ൌ ͷ͹͸ .............(2)
ܽଶ ൌ ܾܿ ................................(3)
Jumlah luas alas dan semua sisi tegak
Dari (2) dan (3) diperoleh
ଵଽଶି௫ మ
ܾଶ ൅ ܾܿ ൅ ܿ ଶ ൌ ͷ͹͸ .............(4) ͳͻʹ ൌ  ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݐݔ‬՞ ‫ ݐ‬ൌ 
ସ௫

ሺܾ ൅ ܿሻଶ ൌ ሺ͵͸ െ ܽሻଶ ՞ ܾଶ ൅ ʹܾܿ ൅ ‫ ݇ܽݐ݋݇݁݉ݑ݈݋ݒ‬ൌ ‫ ݐ ݔ‬ൌ ଶ ଶ ଵଽଶି௫
‫ ݔ‬ቀ ସ௫ ቁ ൌ
ܿ ଶ ൌ ͳʹͻ͸ െ ͹ʹܽ ൅ ܽଶ atau ଵଽଶ௫ି௫ య
՜ ܾଶ ൅ ʹܾܿ ൅ ܿ ଶ ൌ ͳʹͻ͸ െ ͹ʹܽ ൅ ܾܿ ସ
՜ ܾଶ ൅ ܾܿ ൅ ܿ ଶ ൌ ͳʹͻ͸ െ ͹ʹܽ Perhatikan!
.......(5) Agar volume maksimal, maka V’(x) = 0

Dari (4) dan (5) diperoleh ܸ ඁ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ Ͷͺ െ ‫ ݔ‬ଶ ൌ Ͳ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͺ

ͳʹͻ͸ െ ͹ʹܽ ൌ ͷ͹͸ ՞ ͹ʹܽ ൌ ͹ʹͲ ՞ ଵଽଶ௫ି௫ య
Sehingga volume = ൌ
ܽ ൌ ͳͲ ସ
ଵଽଶሺ଼ሻିሺ଼ሻయ
------------------------------------Jawaban: B ൌ ʹͷ͸ܿ݉ଷ

------------------------------------Jawaban: C

118
55. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: C
‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹ ʹ ‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹ ͳͶ
ቀ ቁቀ ቁൌቀ ቁ
Ͳ ͵ ͷ ͳͷ
59. Pembahasan CERDAS:
ሺ‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹሻଶ ൅ ͳͲ ͳͶ
൬ ൰ൌቀ ቁ ଷ௫ାଶ
݂ሺʹ‫ ݔ‬െ ͳሻ ൌ ହ௫ିସ
ͳͷ ͳͷ
Sehingga ଷ௫ାଶ
݂ ିଵ ቀହ௫ିସቁ ൌ ʹ‫ ݔ‬െ ͳ
ሺ‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹሻଶ ൅ ͳͲ ൌ ͳͶ
Ͷ‫ ݔ‬൅ ʹ
ሺ‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹሻଶ ൌ Ͷ ݂ ିଵ ሺ‫ݔ‬ሻ  ൌ ʹ ൬ ൰െͳ
ͷ‫ ݔ‬െ ͵
‫ ݔ‬െ ʹͲͳʹ ൌ േʹ ସ௫ାଶ ଵଷ
՞ ݂ ିଵ ሺʹሻ  ൌ ʹ ቀ ቁെͳൌ ଻
‫ݔ‬ଵ ൌ ʹͲͳͶ݀ܽ݊‫ݔ‬ଶ ൌ ʹͲͳͲ ହ௫ିଷ
Jadi, nilai ʹ‫ݔ‬ଵ ൅ ͵‫ݔ‬ଶ ൌ ͳͲͲͷͺ ----------------------------------Jawaban: E
-----------------------------------Jawaban: A
60. Pembahasan CERDAS:
6 koin palsu dan 4 koin asli maka n(S) =
56. Pembahasan CERDAS:
Sebuah dadu dilempar 4 kali ‫ܥ‬ଷଵ଴ ൌ ͳʹͲ
஼మల Ǥ஼భర ଺଴ ଵ
n(S) = 6x6x6x6= ͸ସ P(2 palsu dan 1 asli ) = ൌ ൌ
஼యభబ ଵଶ଴ ଶ
jumlah mata dadu 21
-----------------------------------Jawaban: A
K1 = { 6, 6, 6, 3 } ada 4
K2 = { 6, 6, 5, 4 } ada ܲଶସ ൌ ͳʹ
61. Pembahasan CERDAS:
K3 = { 6, 5, 5, 5 } ada 4 Paragraf tersebut membahas pende-
Dan n(A) = 20 rita diabetes yang tidak terdeteksi.
௡ሺ஺ሻ ଶ଴ Topik paragraf tersebut terdapat pa-
ܲሺ‫ܣ‬ሻ ൌ ௡ሺௌሻ

଺ర
da kalimat nomor (1). Kalimat-kalimat
----------------------------------Jawaban: B
berikutnya dalam paragraf merupa-
kan gagasan penjelas.
57. Pembahasan CERDAS: --------------------------------Jawaban: A
A(2,3), B(6,6) dan C(3,10).
ʹ͵ 62. Pembahasan CERDAS:
ͳ ͸͸
‫ܮ‬ൌ ተ ተ Kata ganti tersebut dalam kalimat (5)
ʹ ͵ͳͲ mengacu kepada kata kesehatan. Pe-
ʹ͵
ͳ meriksaan kesehatan telah disebut-
ൌ  ሺͳʹ ൅ ͸Ͳ ൅ ͻ െ ͳͺ െ ͳͺ െ ʹͲሻ kan dalam kalimat (4). Jadi, jawaban
ʹ
ൌ ͳʹǡͷ tepat terdapat pada pilihan jawaban
C.
----------------------------------Jawaban: D
---------------------------------Jawaban: C
58. Pembahasan CERDAS: 63. Pembahasan CERDAS:

‫ ݕݔ‬ൌ ‫ ݔ‬௬ dan ൌ ‫ ݔ‬ହ௬
௬ Pertanyaan yang jawabannya tidak
‫ ݕ‬ൌ ‫ ݔ‬௬ିଵ .......(1) terdapat dalam teks terdapat pada pi-
‫ ݔ‬ൌ ‫ ݔ‬ହ௬ Ǥ ‫ ݕ‬atau ‫ ݔ‬ଵିହ௬ ൌ ‫ ݕ‬......(2) lihan jawaban A. Jawaban alasan pe-
Dari (1) dan (2) serta tes masuk mandiri Universitas
Islam Negeri Sunan Gunung Djati
‫ ݔ‬ଵିହ௬ ൌ ‫ ݔ‬௬ିଵ atau 1 – 5y = y – 1 dan
య membeludak tidak ada. Jawaban un-

y = ଷ maka x = ͵మ tuk pertanyaan pada pilihan jawaban
Jadi ‫ ݔ‬ଶ ൅ ʹ͹‫ ݕ‬ൌ ʹ͹ ൅ ͻ ൌ ͵͸ B adalah lulusan SMA, MA, atau SMK.
Jawaban untuk pertanyaan pada pi-

119
lihan jawaban C adalah tes masuk 68. Pembahasan CERDAS:
mandiri dan jalur tahfiz Alquran. Ja- Kalimat tidak efektif terdapat pada
waban untuk pertanyaan pada pilihan kalimat (10). Ketidakefektifan kalima
jawaban D adalah pukul 8.00--10.00. tersebut terdapat pada penggunaan
Jawaban untuk pertanyaan pada pi- kata banyak yang menunjukkan ben-
lihan jawaban E adalah 179 orang. tuk jamak. Sementara itu, kalimat ter-
--------------------------------Jawaban: A sebut juga menggunakan kata ulang
(hal-hal) yang menunjukkan bentuk
64. Pembahasan CERDAS: jamak.
Gagasan utama adalah pokok pem- --------------------------------Jawaban: B
bahasan. Gagasan utama teks terse-
but terletak pada kalimat utama teks. 69. Pembahasan CERDAS:
Kalimat utama teks tersebut terdapat Penulis teks tersebut bertujuan me-
pada kalimat pertama teks. Jadi, ga- maparkan peran penting media sosial
gasan utama teks tersebut adalah dan perkembangannya. Hal ini sesuai
media sosial berperan penting dalam dengan pernyataan-pernyataan yang
kehidupan saat ini dan berkembang dipaparkan dalam teks tersebut.
pesat. ---------------------------------Jawaban: D
--------------------------------Jawaban: C
70. Pembahasan CERDAS:
65. Pembahasan CERDAS: Simpulan tepat isi teks tersebut ada-
Diksi atau kata yang tidak tepat ter- lah media sosial berperan penting,
dapat pada kalimat (5). Dalam kali- terutama kepada generasi muda.
mat tersebut terdapat diksi yang ti- Simpulan tersebut sesuai dengan isi
dak tepat, yaitu kata diluaskannya. teks.
Diksi tepat untuk kalimat tersebut a- --------------------------------Jawaban: A
dalah luasnya.
--------------------------------Jawaban: E 71. Pembahasan CERDAS:
Ketidakbakuan kalimat di atas terda-
66. Pembahasan CERDAS: pat pada kesalahan penulisan kata
Kesalahan penggunaan tanda baca depan di pada kata diantaranya. Kata
koma (,) dalam teks terdapat pada ka- tersebut seharusnya ditulis di antara-
limat (3). Tanda baca koma seharus- nya. Di dalam kata tersebut merupa-
nya tidak dipakai setelah kata antar- kan kata depan, bukan imbuhan se-
negara. Tanda baca koma (,) dipakai hingga ditulis terpisah dengan kata
untuk memerinci hal yang jumlahnya antaranya.
lebih dari tiga. ---------------------------------Jawaban: E
--------------------------------Jawaban: A
72. Pembahasan CERDAS:
67. Pembahasan CERDAS: Simpulan paragraf tersebut terdapat
Teks tersebut memaparkan peran pada paragraf terakhir bacaan. Sim-
penting media sosial dan perkem- pulan yang tepat untuk bacaan terse-
bangannya pada masa kini. Jadi, judul but adalah masyarakat harus siaga
yang tepat untuk bacaan tersebut menghadapi bencana.
terdapat pada pilihan jawaban D. ---------------------------------Jawaban: E
---------------------------------Jawaban: D

120
73. Pembahasan CERDAS: stalled a new security fence. County
Paragraf tersebut secara tersirat me- animal control has allowed Ellington to
maparkan bahwa sampai saat ini be- keep Ariel.”
lum ada deskripsi bahasa lengkap dan ----------------------------------Jawaban: D
utuh yang didasarkan pada hasil kaji-
an bahasa. Pernyataan tersirat terse- 78. Pembahasan CERDAS:
but terdapat pada kalimat ketiga Teks tersebut secara umum membi-
bacaan. carakan hubungan antara mendengar-
---------------------------------Jawaban: E kan musik dan pengaruhnya ke otak,
maka pilihan jawaban yang paling se-
74. Pembahasan CERDAS: suai adalah pilihan B.
Paragraf tersebut membahas lang- ----------------------------------Jawaban: B
kah-langkah yang perlu dilakukan da-
79. Pembahasan CERDAS:
lam menghadapi bencana alam. Per-
Pada paragraf 3 jelas dinyatakan “Com-
hatikan kalimat pertama bacaan. Jadi, paring the brain responses and the
masalah utama yang dibahas dalam musical features led to an interesting
paragraf di atas terdapat pada pilihan new discovery: the researchers found
jawaban B. that listening to music activates not
--------------------------------Jawaban: B only the auditory areas of the brain, but
also employs large-scale neural
75. Pembahasan CERDAS: networks.”, maka pilihan jawaban yang
Fakta merupakan sesuatu atau peris- sesuai adalah pilihan C.
tiwa benar-benar terjadi. Semua o- -----------------------------------Jawaban: C
rang akan mengatakan pernyataan
sama terhadap sebuah fakta. Fakta 80. Pembahasan CERDAS:
bersifat objektif. Kalimat memuat fak- Pada teks dinyatakan “the processing of
ta pada paragraf adalah kalimat 1) timbre was associated with activations
dan 3). Kalimat 1) dan 3) menunjuk- in the so-called default mode network,
kan Bakosurtanal memunculkan situs which is assumed to be associated with
web Indonesia @ 30 menit yang me- mind-wandering and creativity.” maka
nampilkan wilayah Indonesia pada se- jelas bahwa bagian musik yang ber-
tiap jarak 54 km setiap @ 30 menit. kaitan dengan kreativitas adalah tim-
bre.
--------------------------------Jawaban: B
-----------------------------------Jawaban: C
76. Pembahasan CERDAS:
Dari news item tersebut dapat dike- 81. Pembahasan CERDAS:
Kata reliable bermakna dapat diper-
tahui bahwa nama pitbull yang menye-
caya, maka bersinonim dengan trust-
rang peliharaan tetangga adalah Ariel
worthy.
“She conceded that her pit bull Ariel
----------------------------------Jawaban: D
attacked and killed Jonah, a Jack Russell
mix”.
82. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: B
Pada teks jelas dinyatakan “Some (non-
religious) moral philosophers have
77. Pembahasan CERDAS:
argued that full consciousness begins
Dari paragraf terakhir jelas dinyatakan
only after birth or even later, and so
“Ellington paid the vet bills for the
foetuses and infants are not full human
neighbor's dog and has now also in-

121
beings with human rights.”, maka
jawaban yang sesuai adalah pilihan E. 87. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: E Pada bacaan dinyatakan “Patrick Rey-
nolds, heir to the tobacco empire, re-
83. Pembahasan CERDAS: jected becoming president of his fa-
Pada teks tersebut penulis menyajikan mily's tobacco company because it was
pendapat-pendapat para ahli dan ke- proven to have caused both his father's
mudian memberikan pendapatnya and his older brother's deaths.”, maka
yang terkadang menentang pendapat jawaban yang paling sesuai dengan
para ahli tersebut. Secara keseluruhan pernyataan tersebut adalah pilihan A.
dapat disimpulkan bahwa dia mendu- -----------------------------------Jawaban: A
kung adanya aborsi.
-----------------------------------Jawaban: A 88. Pembahasan CERDAS:
Pada bacaan jelas dinyatakan “As in her
84. Pembahasan CERDAS: other novels, Eliot spends much intro-
Pada teks jelas dinyatakan “The law in ductory time on her main characters,
England, Scotland and Wales permits many minor characters and their his-
abortion before the 24th week of tories.”, maka yang tidak sesuai dengan
pregnancy if two doctors agree that teks adalah pilihan C.
there is a risk to the life or the mental -----------------------------------Jawaban: C
or physical health of the mother”, maka
jawaban yang sesuai adalah pilihan E. 89. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: E Pada teks jelas dinyatakan bahwa
banyak yang tidak puas dengan ending
85. Pembahasan CERDAS: dari The Mill on the Floss “Some
Pada teks jelas disebutkan penyakit- readers are dissatisfied with the
penyakit yang berkaitan dengan akibat ending”.
rokok antara lain “heart and respiratory -----------------------------------Jawaban: E
disease; lung, breast, cervical, and na-
sal sinus cancers; strokes and misca- 90. Pembahasan CERDAS:
rriages; sudden infant death syndrome, Pada teks dinyatakan “She is full of fiery
fetal growth impairment, bronchitis, defiance and lives for the moment”,
pneumonia, asthma and middle-ear di- yang bermakna bahwa dia penuh de-
sease”, maka yang tidak termasuk ada- ngan penyimpangan dan hanya memi-
lah renal failure (gagal ginjal). kirkan hal-hal yang sesaat, maka yang
-----------------------------------Jawaban: E paling sesuai dengan pernyataan ter-
sebut adalah pilihan D.
86. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: D
Dari pilihan jawaban yang ada, pernya-
taan yang sesuai dengan bacaan adalah
pilihan D, di mana bukan perokok akan
lebih nyaman berpergian jika ada atur-
an larangan merokok, sebagaimana pa-
da bacaan dinyatakan “A ban could
actually increase people going out
because nonsmokers would be more
comfortable”.
----------------------------------Jawaban: D

122
Prediksi Tes Kemampuan
Dasar Saintek Paket 3

Daftar konstanta alam sebagai pelengkap soal-soal


g = 10 ms-2 (kecuali diberitahukan me = 9,1 × 10-31 kg 1 sma = 931 MeV
lain) NA = 6,02 × 1023/mol h = 6,63 × 10-34 Js
8 -7
c = 3 × 10 m/s μ0 = 4π × 10 H/m (4π ε0)-1 = 9 × 109 Nm2/C2
e = 1,6 × 10-19 C G = 6,673 × 10-11 Nm2/kg2 R = 8,31 J K-1 mol-1
-23
kB = 1,38 × 10 J/K

1. Jika β dan Ω adalah akar-akar persama- U U U


log U1 + log U3 + log U5 = log 8 - log 27 .
2 4 6
an:
2 2 Jika ଵ ൌ ʹଶ୰ ,ଵ ് Ͳ, maka nilai dari
ሺ3x2 +4x-4ሻ2x -x+7 =ሺ3x2 +4x-4ሻx +x+3 ͹ adalah …..
dan β > Ω, maka log4 3β- log8 (-Ω) ada-
lah …. A.

ଶ ଷ
A. ଶల

B. ଷల
B. ʹ
C.
ଵ C. 8
଻ ଷల
ଵ D.
D. ଼
଺ ଶవ
E.
ଵ E. ଷల

2. Sebuah bilangan habis dibagi 4 jika dua 5. Perhatikan gambar berikut!


digit terakhirnya adalah bilangan keli-
patan 4. Banyak bilangan lima digit
yang habis dibagi 4 dan digit-digitnya
berbeda adalah ....
A. 2.500
B. 5.166
C. 8.064 Sebuah kubus ABCD.EFGH memiliki
D. 7.392 panjang rusuk r dan titik P pada CG
E. 8.400 sehingga 3PG = 2CG. Jika sudut yang
dibentuk antara garis BP dan FH ada-
3. Banyak faktor dari – ଺ െ – ଷ adalah ... lah α, maka nilai cos α adalah ….
ξ10
A. 3 A.
3
B. 8 B. ξ2
C. 12 3
C.
D. 16 ξ20
1
E. 18 D.
10
3
E.
4. Diketahui deret geometri ଵ ൅ ଶ ൅ ξ10
ଷ ൅ ‫ ڮ‬൅ ୬ memiliki rasio r meme-
nuhi hubungan:

123
6. Sisa pembagian suku banyak fሺxሻ+g(x) 11. Fungsi ݂ሺ‫ ݔ‬൅ Ͷሻ ൌ ݂ሺ‫ ݔ‬൅ ͺሻ untuk se-

oleh x2 -5x adalah 11x-10 , sisa pem- tiap x. Jika ‫׬‬଴ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ܣ‬൅ ‫ ܤ‬, maka
bagian fሺxሻ-g(x) oleh x2 -7x+10 adalah ଵ଴
‫଺׬‬ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ڮ‬
15x-30. Sisa pembagian ˆሺšሻ‰ሺšሻ oleh A. ‫ܣ‬൅‫ܤ‬
x2 -10x+25 adalah ….. B. ʹ‫ ܣ‬൅ ʹ‫ܤ‬
A. 0 C. ͵‫ ܣ‬൅ ͵‫ܤ‬
B. 5 D. Ͷ‫ ܣ‬൅ Ͷ‫ܤ‬
C. 45 E. ͷ‫ ܣ‬൅ ͷ‫ܤ‬
D. 55
E. 10 12. Diketahui ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͵ െ ȁ‫ ݔ‬൅ ͳȁ. Daerah
K merupakan daerah kuadran 2 yang
7. Grafik ‫ ݔ‬ൌ ͵ െ ͵ǤͶ௬ ൅ ʹǤ ሺʹସ௬ ሻ berada dibatasi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ dan sumbu-x, serta sum-
ଶ bu-y. Jika garis ‫ ݕ‬ൌ ݇‫ ݔ‬membagi dae-
di sebelah kiri grafik ‫ ݔ‬ൌ ସ೤ jika ….
A. ‫ ݕ‬൏ ʹ rah K menjadi dua bagian sama besar,
B. ‫ ݕ‬൐ ʹ maka nilai ݇ adalah ….

C. ‫ ݕ‬൏
ଵ A. െ ଷ
ଶ ଵ
D. ‫ ݕ‬൏ െ ଶ
ଵ B. െ ଶ

E. ‫ ݕ‬൐ െͳȀʹ C. െ ଽ
D. െͻȀ͹

௫య E. െͳ
8. Ž‹௫՜଴ భ య ൌǤ ǤǤ
௫ ୲ୟ୬ ௫ି ୲ୟ୬ ௫൫ ξ௫൯

A. -1 13. Banyak bilangan ganjil tiga digit ܾܿ݀
B. -2 sehingga ܿ ൏ ܾ ൏ ݀ ൏ ͹ adalah ....
C. 2 A. 7
D. -4 B. 12
E. -5 C. 15
D. 17
9. Suatu barisan geometri suku-sukunya E. 19
positif dengan rasio Ͳ ൏ ‫ ݎ‬൑ ͳ. Jika
௎భ ା௎ర ଷ ௎ ା௎ ା௎ ା௎
ൌ , maka భ మ య ర ൌ…. 14. Titik ‫ܣ‬ሺ‫݌‬ǡ ‫ݍ‬ሻ dan ‫ܤ‬ሺ‫݌‬ǡ െ‫ݍ‬ሻ adalah titik
௎మ ା௎య

ଶ ௎మ ା௎ర pada kurva ‫ ݔ‬ൌ ‫ ݕ‬ଶ െ ͵. Kurva memo-
A. tong sumbu-x di titik ‫ܥ‬. Koordinat titik

ଶ ‫ ܦ‬pada sumbu-x, sehingga ‫ܦܥܤܣ‬
B.

berbentuk belah ketupat dan ‫ܥܤܣ‬
C. ʹ
sama sisi adalah ....
D. ͵
A. ሺെ͵ǡͲሻ
E. ͳ
B. ሺͳǡͲሻ

4 C. ሺଶ ǡ Ͳሻ
10. Diketahui hሺxሻ=x3 +ax+ a dan h(x)
3
D. ሺʹǡͲሻ
memotong sumbu-x di titik x=-1. Ni- E. ሺ͵ǡͲሻ
lai minimum h(x) untuk -1≤x≤2 ada-
lah... 15. Tiga bilangan positif Ž‘‰ ௕ ܽ , Ž‘‰ ௔ ݀ ,
A. -3 dan Ž‘‰ ௗ ܿ membentuk barisan geo-
B. -1 metri dengan ܿ ൌ ʹͶ͵ dan ܾ ൌ ͵ .
C. 0 Suku kedua barisan tersebut adalah
D. 1 ....
E. -2

124
ଵ energi kinetik pecahan granat perta-
A.

B. ͷ ma dan kedua adalah ….
మ A. 1 : 1
C. ξͷ
య B. 2 : 1
D. ξͷ
ర C. 1 : 3
E. ξͷ D. 5 : 1
E. 7 : 5
16. Sebuah pegas dengan konstanta pe-
gas sebesar A jika ditarik mengalami 19. Perhatikan gambar berikut!
perubahan panjang sebesar B. Besar
energi potensial elastis pegas tersebut
adalah ....
A. A B
B. A B2
C. A2 B
D. ½ A2 B
E. ½ A B2
Sebuah bola pejal kecil licin massa ݉
17. Perhatikan gambar berikut! dan berjari-jari ‫ ݎ‬berada diam di pun-
cak bola besar bermassa ‫ ܯ‬dan berjari-
jari ܴ (ܴ ‫)ݎ ب‬. Bola ݉ kemudian me-
ninggalkan bola ‫ܯ‬. Kecepatan bola ݉
sesaat sebelum meninggalkan permu-

kaan bola ‫ ܯ‬adalah .... (‫ܫ‬௕௢௟௔ ൌ ‫ ܴܯ‬ଶ )


A. ටଷ ܴ݃

B. ටଷ ܴ݃

Sebuah gaya F bekerja horizontal pada ଷ


C. ටଶ ܴ݃
benda yang berada pada bidang miring
licin dengan sudut kemiringan θ se- D. ඥʹܴ݃
perti gambar di atas. Jika massa benda E. ඥ͵ܴ݃
adalah m dan percepatan gravitasi bu-
mi adalah g, maka resultan gaya yang 20. Sebuah batu bermassa 40 kg berada
bekerja pada benda adalah .... di dasar sebuah kolam. Jika volume
A. F cos θ – mg sin θ batu adalah 0,2 m3, maka gaya mini-
B. F sin θ + mg cos θ mum yang diperlukan untuk meng-
C. F sin θ – mg sin θ angkat batu tersebut adalah ...
D. F cos θ + mg sin θ A. 200 N
E. F + mg tan θ B. 250 N
C. 300 N
18. Sebuah granat tiba-tiba meledak dan D. 350 N
pecah menjadi 2 bagian yang bergerak E. 400 N
dalam arah berlawanan. Perbanding-
an massa kedua bagian adalah 1 : 2. 21. Perbedaan tekanan di antara permu-
Jika energi yang dibebaskan adalah kaan bawah dan permukaan atas sa-
3×105 joule, maka perbandingan yap sebuah pesawat terbang tidak

125

hanya tergantung dari ketinggian pe- A. ͳ

sawat tersebut, tetapi juga tergantung ଵ
B. ͵ଷ
dari ketinggiannya.
SEBAB C. 5
Semakin tinggi kedudukan sebuah pe- D. 6
sawat, semakin kecil kerapatan udara E. 9
di sekitarnya sehingga semakin besar
gaya angkat yang dialami pesawat ter- 25. Jika suatu cahaya putih dilewatkan su-
sebut. atu kisi difraksi, maka warna cahaya
yang mengalami deviasi paling dekat
22. Sirine yang dipancarkan sebuah mobil terhadap bayangan pusat adalah….
ambulans yang sedang diam mempu- A. jingga
nyai jumlah layangan tertentu. Sewaktu B. merah
membawa pasien yang sedang sakit ga- C. kuning
wat, ambulans tersebut melaju menuju D. hijau
rumah sakit dengan kecepatan Ͳǡͳ‫ݑ‬ E. biru
(kelajuan bunyi dalam udara) di jalan
raya menyalip Anda yang sedang 26. Dua buah muatan titik masing-masing
berkendaraan santai dengan kecepatan sebesar 10 μC dan 4μC terpisah se-
ͲǡͲͳ‫ݑ‬. Perbandingan frekuensi layang- jauh 10 cm. Jika kedua muatan ter-
an sirine yang Anda dengar sewaktu sebut berada di dalam medium yang
mobil Ambulans itu mendekati ሺ݂଴ ሻ dan memiliki permitivitas relatif sebesar 3,
kemudian menjauhi ሺ݂ଵ ሻ nilainya men- maka besar gaya yang bekerja pada
dekati …. kedua muatan tersebut adalah ….
A. 1,5 A. 10 N
B. 1,4 B. 12 N
C. 1,3 C. 36 N
D. 1,2 D. 72 N
E. 1,1 E. 100 N

23. Jika suatu gas ideal dimampatkan se- 27. Sejumlah uap air bermassa mu dan
cara isotermik sampai volumenya bersuhu 1300C digunakan untuk
menjadi setengahnya, maka .... memanaskan 200 gram air dalam
A. tekanan dan suhunya tetap wadah yang bermassa 100 gram dari
B. tekanan menjadi dua kali dan suhu 200C ke 500C. Jika diketahui kalor jenis
tetap uap air dan kalor penguapan air
C. tekanan tetap dan suhu menjadi masing-masing adalah 2.000 J/kg0C
dua kalinya dan 2,26 x 106 J/kg, sedangkan kalor
D. tekanan menjadi dua kalinya dan jenis air dan kalor jenis wadah adalah
suhu menjadi setengahnya 4.190 J/kg0C dan 837 J/kg0C, maka
E. tekanan dam suhunya menjadi sete- massa uap air yang diperlukan adalah
ngahnya. ....
A. 42,3 g
24. Suatu benda diletakkan pada jarak 4 B. 37,7 g
cm di muka lensa cembung. Jarak titik C. 27,8 g
api lensa tersebut agar bayangan yang D. 18,5 g
dihasilkan tegak dan diperbesar 5 kali E. 10,9 g
adalah ....

126
28. Sebuah pemanas listrik yang hambat- 32. Ion bermuatan 2+ mempunyai konfi-
annya ͷȳ menggunakan sumber te- gurasi elektron: 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6
gangan 50 V. Pemanas digunakan un- 3d4. Unsur tersebut dalam sistem
tuk memanaskan 1 liter air dari ͲԨ tabel periodik terdapat pada ….
hingga ͷͲԨ . Jika 70% kalor yang A. Golongan VIIIB, periode 4
dihasilkan pemanas diambil air, maka B. Golongan VIA, periode 3
waktu yang diperlukan adalah …. C. Golongan VIB, periode 4
A. 5 menit D. Golongan IVA, periode 3
B. 10 menit E. Golongan IVB, periode 3
C. 15 menit
D. 20 menit 33. Unsur X mempunyai 4 kulit dan terle-
E. 25 menit tak pada golongan alkali tanah. Harga
keempat bilangan kuantum elektron
29. Jari-jari lintasan gerak proton di dalam terakhir unsur tersebut adalah….
sebuah sinkrotron proton adalah 120 A. n = 4; l = 0; m = 0; s = ½
m. Jika besar energi proton sebesar B. n = 4; l = 1; m = 0; s = -½
1,6 x 10-9 J, maka besar induksi medan C. n = 4; l = 1; m = 1; s = -½
magnet yang diperlukan adalah .... D. n = 4; l = 0; m = 0; s = -½
A. 0,02 E. n = 4; l = 1; m = -1; s = -½
B. 0,28
C. 1,20 34. Di antara kelompok senyawa berikut
D. 1,60 yang termasuk kelompok senyawa
E. 2,50 kovalen polar adalah….
A. H2O, CO2, dan CCl4
30. Sebuah foton dengan panjang gelom- B. N2, PCl5, dan CH4
bang 0,4 nm menumbuk elektron C. PCl3, HF, dan CHCl3
yang diam. Setelah bertumbukan, fo- D. H2S, BeCl2, dan BF3
ton dihamburkan dengan sudut ham- E. NH3, SF6, dan HCl
buran 1200 terhadap arah semula.
Panjang gelombang foton setelah 35. Logam Na seberat 4,6 gram dimasuk-
bertumbukan adalah .... kan ke dalam etanol murni terjadi re-
A. 0,4000 nm aksi yang menghasilkan natrium etok-
B. 0,4036 nm sida (C2H5ONa) dan gas H2. Apabila gas
C. 0,4136 nm H2 yang dihasilkan dari reaksi tersebut
D. 0,4460 nm dibakar, maka volume gas H2O pada
E. 0,7600 nm STP adalah ….(Diketahui Ar C = 12, H =
1, O = 16, Na = 23, N = 14)
31. Pernyataan di bawah ini benar ten- A. 1,12 liter
tang sifat-sifat halogen, kecuali…. B. 2,24 liter
A. HI tidak dapat dibuat dari reaksi KI C. 3,36 liter
dengan H2SO4 pekat D. 11,2 liter
B. Kekuatan asam oksi halida (HOX), E. 12,6 liter
HOCl < HOBr < HOI
C. Kekuatan asam halida (HX), HF < HCl 36. Jika Kh ClO- pada suhu tertentu adalah
< HBr <HI 4,0 x 10-7, maka pH larutan KClO 0,1 M
D. Energi ikatan HF lebih kuat dari adalah ....
energi ikatan HCl A. 4  log 2
E. Titik didih HF > HI > HBr > HCl B. 5  log 4

127
C. 10 + log 2 232
A. Th
90
D. 10  log 2 220
E. 10 + log 4
B. 87 Fr
247
C. 96 Cm
37. Pada reaksi pembuatan NH3(g) dari 244
N2(g) dan H2(g) menaikkan tekanan akan
D. 96 Pu
222
memperbanyak hasil reaksi. E. 86 Rn
SEBAB
Menaikkan tekanan dapat menyebab-
kan arah reaksi bergeser ke arah jum- 42. Gas asetilena dapat dihasilkan dari re-
lah mol yang lebih sedikit. aksi:
CaC2(g) + 2H2O(l) o Ca(OH)2(aq) +
38. Pada suatu percobaan laju reaksi: C2H2(g)
P + Q → produk Nilai kalor pembakaran gas yang dimak-
Jika konsentrasi [P] dibuat tetap dan sud adalah 320 kkal/mol. Jika dalam
konsentrasi [Q] dijadikan dua kali, suatu proses digunakan 320 gram kal-
maka laju reaksi akan menjadi empat sium karbida dan dengan asumsi bah-
kali. Sedangkan jika konsentrasi [P] dan wa hanya 60% CaC2 yang bereaksi,
[Q] sama-sama dijadikan dua kali, maka maka pada pembakaran gas asetilena
persamaan laju reaksinya adalah…. yang terbentuk akan dapat dihasilkan
A. v = k [P] [Q]2 kalor sebanyak …. (Ar C = 12, Ca = 40, H
B. v = k [P]2 [Q] = 1 dan O = 16)
C. v = k [Q]2 A. 320 kkal
D. v = k [P]2 [Q]2 B. 480 kkal
E. v = k [P]2 [Q]3 C. 640 kkal
D. 800 kkal
39. Elektrolisis menggunakan elektroda E. 960 kkal
karbon. larutan yang dapat mengha-
silkan gas pada katoda maupun anoda 43. Molekul 2,2 dimetilpropana, 2-metil-
adalah …. butana dan pentana memiliki rumus
A. AgNO3 molekul sama, yaitu C5H12. Namun,
B. CuCl2 titik didih cairan 2,2-dimetilpropana >
C. ZnCl2 2-metilbuatana > pentana.
D. CuSO4 SEBAB
E. K2SO4 Luas singgung permukaan antarmolekul
2,2-dimetilpropana > 2-metilbutana >
40. Bahan yang dapat memberikan rasa pentana.
manis adalah ….
A. Alkil benzen sulfonat 44. Gas HCl bereaksi dengan 2-pentena
B. Natrium benzoat menghasilkan gas X. Senyawa X be-
C. Natirum siklamat reaksi dengan larutan NaOH pekat
D. Natrium glutamat menghasilkan senyawa Y. Senyawa Y
E. Butil hidroksitoluena adalah…..
A. 1-pentanol
242 B. 2-pentanol
41. Isotop Pu memancarkan lima buah
94
C. etil propil eter
partikel D dan dua partikel E. Isotop D. 2-pentanon
yang terbentuk pada proses ini adalah E. asam pentanoat

128
45. Jika gas klor dialirkan ke dalam larutan ngengat bersayap hitam. Hal tersebut
natrium bromida, maka akan dihasil- menunjukkan terjadinya peristiwa ….
kan brom dan natrium klorida. A. mutasi
SEBAB B. evolusi
Sifat oksidator Cl2 lebih kuat dari Br2 C. spesiasi
D. seleksi alam
46. Proses pencernaan yang terjadi di mu- E. domestikasi
lut berlangsung secara mekanik dan
kimia dengan menggunakan bantuan 51. Dalam suatu reaksi, enzim berperan se-
enzim sebagai katalisatornya. Enzim bagai biokatalisator. Sebagai biokatali-
yang berperan dalam proses pencer- sator, enzim akan berperan memperce-
naan kimiawi di dalam mulut adalah …. pat reaksi kimia dalam metabolisme
A. amilase dengan cara …
B. pepsin A. mengubah arah reaksi
C. ptialin B. mengubah bentuk substrat
D. lipase C. menurunkan energi aktivasi
E. renin D. menambah volume substrat
E. mengubah keseimbaangan reaksi
47. Jika akar suatu tanaman dipotong,
maka akan mengganggu produksi salah 52. Pembelahan mitosis berlangsung mela-
satu jenis hormon pertumbuhan. Hor- lui beberapa fase. Fase paling lama
mon yang dimaksud adalah .… pembelahan mitosis ditandai dengan
A. Etilen ….
B. Absisin A. hilangnya membran nukleus
C. Auksin B. terbentuk membran nukleus
D. Sitokinin C. benang-benang spindel memendek
E. Giberelin D. kromosom berjajar di daerah eku-
ator
48. Pengikatan CO2 pada proses siklus Cal- E. kromatid menuju kutub yang berla-
vin dapat berlangsung karena adanya wanan
senyawa ....
A. Ribulosa bifosfat 53. Sindrom yang terjadi karena kelebihan
B. Fosfoenol piruvat kromosom X adalah ….
C. Adenosin trifosfat A. Sindrom Jacob dan sindrom Down
D. Asam 3-fosfogliserat B. Sindrom Edwards dan sindrom
E. Nikotinamin adenin dinukleotide Down
C. Sindrom Jacob dan sindrom Metafe-
49. Produk yang dihasilkan oleh fermentasi male
asam laktat adalah …. D. Sindrom Patau dan sindrom Kline-
A. ATP dan CO2 felter
B. O2 dan asam laktat E. Sindrom Klinefelter dan sindrom
C. ATP dan asam laktat Metafemale
D. Asam laktat dan CO2
E. Asam laktat dan NADH 54. Banyak jenis flora dan fauna Indonesia
yang keberadaannya mengkhawatirkan
50. Pada masa revolusi industri di Inggris, karena hampir punah. Untuk mengatasi
ngengat Biston betularia bersayap pu- hal tersebut dapat dilakukan dengan
tih berjumlah lebih sedikit daripada upaya pelestarian, baik secara in situ

129
maupun ex situ. Salah satu upaya pe- 57. Ornithorhynchus sanguinis merupakan
lestarian secara in situ adalah ….. salah satu hewan kelompok mamalia.
A. pendirian kebun koleksi burung SEBAB
B. penangkaran gajah di kebun bina- Kelompok Ornithorhynchus sanguinis
tang berkembang biak secara vivipar.
C. perlindungan komodo di Pulau Ko-
modo 58. Tahapan reaksi terang pada proses fo-
D. pengembangan Rafflesia di Kebun tosintesis merupakan kelanjutan dari
Raya Bogor reaksi gelap.
E. pemeliharaan harimau di kandang SEBAB
penangkaran Produk dari reaksi gelap menghasilkan
ATP dan NADPH yang dihasilkan pada
55. Sekresi hormon testosteron oleh sel-sel reaksi terang.
interstitial berlangsung karena adanya
rangsangan hormon …. 59. Organisme bergenotipe AA dihasilkan
A. androgen dari induk bergenotipe ….
B. progesteron (1) AA dan AA
C. gonadotropin (2) Aa dan Aa
D. luteinizing hormone (3) AA dan Aa
E. follicle stimulating hormone (4) AA dan aa

56. Pertukaran gas pada mekanisme respi- 60. Berikut ini merupakan pernyataan yang
rasi berlangsung di alveolus pada paru- benar mengenai populasi adalah ….
paru. Pertukaran gas tersebut terjadi (1) Populasi terbentuk dari sekumpul-
secara …. an individu sejenis dalam suatu
A. difusi wilayah yang sama.
B. imbibisi (2) Beberapa kelompok makhluk hi-
C. osmosis dup berbeda jenis yang berkumpul
D. endositosis pada suatu waktu dan area ter-
E. transpor aktif tentu.
(3) Kelompok rusa berkumpul pada
suatu padang rumput.
(4) Sekumpulan bebek, angsa, dan
bangau berada pada suatu sungai.

130
PEMBAHASAN
- PEMBAHASAN -
TKD Tes
SAINTEK
KemampuanPAKET 3
Dasar Saintek
Paket 3

1. Pembahasan CERDAS: ሺͳሻ, ሺ‫ ଺ ݐ‬െ ‫ ݐ‬ଷ ሻ,ሺ‫ݐ‬ሻ,ሺ‫ ݐ‬ଶ ሻ, ሺ‫ ݐ‬ଷ ሻ, ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻ,
Perhatikan bahwa ʹ‫ ݔ‬ଶ െ ‫ ݔ‬൅ ͹ dan ሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ͳሻ, ‫ݐ‬ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻ, ‫ ݐ‬ଶ ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻ,
‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬൅ ͵ selalu bernilai positif untuk ‫ ݐ‬ଷ ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻ,‫ݐ‬ሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ͳሻ, ‫ ݐ‬ଶ ሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅
semua bilangan real x (ĞĨŝŶŝƚƉŽƐŝƚŝĨ͗ ͳሻ, ‫ ݐ‬ଷ ሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ͳሻ, ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅
‫ ܦ‬൏ Ͳ͕ܽ ൐ ͲͿ ͳሻ, ‫ݐ‬ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ͳሻ, dan
Jika ݄ሺ‫ݔ‬ሻ௙ሺ௫ሻ ൌ ݄ሺ‫ݔ‬ሻ௚ሺ௫ሻ ‫ ݐ‬ଶ ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ͳሻ
di mana ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ dan ݃ሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ ), Total ada 16 faktor.
maka ݄ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ Ͳ ----------------------------------Jawaban: D
͵‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬െ Ͷ ൌ Ͳ, maka:
ሺ͵‫ ݔ‬െ ʹሻሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൌ Ͳ 4. Pembahasan CERDAS:
ଶ Misal ܷଵ ൌ ܽ
‫ ݔ‬ൌ atau ‫ ݔ‬ൌ െʹ.

ଶ ܽ ܽ‫ ݎ‬ଶ ܽ‫ ݎ‬ସ
ߚ ൐ π ՜ ߚ ൌ ଷ dan π ൌ െʹ ൌ Ž‘‰ ൅ Ž‘‰ ଷ ൅ Ž‘‰ ହ
ʹ
ܽ‫ݎ‬ ܽ‫ݎ‬ ܽ‫ݎ‬
Ž‘‰ Ͷ ͵ȾǦ Ž‘‰ ͺ ሺǦπሻ ൌ Ž‘‰ Ͷ ൬͵ൈ ൰ Ǧ Ž‘‰ ͺ ሺʹሻ ൌ Ž‘‰ ͺ െ Ž‘‰ ʹ͹
͵ ͳ ͳ ͳ ͺ
ൌ Ž‘‰ ଶమ ʹ െ Ž‘‰ଶయ ሺʹሻ Ž‘‰ ൅ Ž‘‰ ൅ Ž‘‰ ൌ Ž‘‰
ͳ ͳ ‫ݎ‬ ‫ݎ‬ ‫ݎ‬ ʹ͹
ൌ Ž‘‰ ଶ ʹ െ Ž‘‰ଶ ʹ ଵ ଷ ଶ ଷ
ʹ ͵ Ž‘‰ ቀ ቁ ൌ Ž‘‰ ቀ ቁ
௥ ଷ
ͳ ͳ ͳ ͵
ൌ െ ൌ ‫ݎ‬ൌ
ʹ ͵ ͸ ʹ
---------------------------------Jawaban: D ଶቀ


ܷଵ ൌ ʹ ଶ ൌ ͺ
2. Pembahasan CERDAS: ͵଺ ͵଺
ܷ଻ ൌ ܽ‫ ଺ ݎ‬ൌ ͺ ൈ ቆ ቇ ൌ
i. Jika dua digit terakhir memuat digit ͸Ͷ ͺ
0, maka banyak bilangannya ----------------------------------Jawaban: D
adalah:
ͺ ൈ ͹ ൈ ͸ ൈ ͸ ൌ ʹǤͲͳ͸ 5. Pembahasan CERDAS:
ii. Jika dua digit terakhir tidak Sudut yang dibentuk antara garis ‫ܲܤ‬
memuat digit 0, maka banyak dan ‫ ܪܨ‬adalah sama dengan sudut
bilangan adalah: yang dibentuk antara garis ‫ ܲܤ‬dan
͹ ൈ ͸ ൈ ͷ ൈ ͳͷ ൌ ͵ǤͳͷͲ ‫ܦܤ‬.
Jadi, banyak bilangan 5 digit yang
‫ ݎ‬ଶ ‫ݎ‬
habis dibagi 4 dengan digit-digitnya ‫ ܲܤ‬ൌ ‫ ܲܦ‬ൌ ඨ‫ ݎ‬ଶ ൅ ቀ ቁ ൌ ξͳͲ
berbeda adalah ʹǤͲͳ͸ ൅ ͵ǤͳͷͲ ൌ ͵ ͵
ͷǤͳ͸͸ ‫ ܦܤ‬ൌ ‫ݎ‬ξʹ
----------------------------------Jawaban: B …‘• ߙ ൌ …‘• ‫ܦܤܲס‬
‫ܲܤ‬ଶ ൅ ‫ ܦܤ‬ଶ െ ‫ܲܦ‬ଶ
…‘• ‫ ܦܤܲס‬ൌ
3. Pembahasan CERDAS: ʹ ൈ ‫ ܲܤ‬ൈ ‫ܦܤ‬
‫ ଺ ݐ‬െ ‫ ݐ‬ଷ ൌ ‫ ݐ‬ଷ ሺ‫ ݐ‬ଷ െ ͳሻ
ൌ ‫ ݐ‬ଷ ሺ‫ ݐ‬െ ͳሻሺ‫ ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ͳሻ
Faktor yang mungkin adalah:

131
ͳͲ‫ ݎ‬ଶ ͳͲ‫ ݎ‬ଶ semua nilai P, sehingga ܲ െ ʹ ൏ Ͳ
൅ ʹ‫ ݎ‬ଶ െ
…‘• ‫ ܦܤܲס‬ൌ ͻ ͻ atau ܲ ൏ ʹ.
‫ݎ‬ ͳ
ʹ ൈ ͵ ξͳͲ ൈ ‫ݎ‬ξʹ
Ͷš ൏ʹ՜ʹʹš ൏ʹͳ ՜ʹš൏ͳ՜š൏
͵ ʹ
…‘• ‫ ܦܤܲס‬ൌ ---------------------------------Jawaban: C
ξʹͲ

8. Pembahasan CERDAS:



‫ݔ‬ଷ
Ž‹
௫՜଴ ͳ య
‫ ݔ ƒ– ݔ‬െ –ƒ ‫ ݔ‬൫ ξ‫ݔ‬൯
ͷ

‫ݔ‬൫ ξ‫ݔ‬൯
ൌ Ž‹
௫՜଴ ͳ య
----------------------------------Jawaban: C –ƒ ‫ ݔ‬ቆ‫ ݔ‬െ ൫ ξ‫ݔ‬൯ቇ
ͷ

6. Pembahasan CERDAS: Karena Ž‹௫՜଴ ൌ ͳ maka:
୲ୟ୬ ௫
x ‫ ݔ‬ଶ െ ͷ‫ ݔ‬ൌ ‫ݔ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͷሻ ՜ ‫ ݔ‬ൌ Ͳ atau య
‫ݔ‬൫ ξ‫ݔ‬൯
‫ݔ‬ൌͷ Ž‹
௫՜଴ ͳ య
‫ ݔ‬ൌ ͷ ՜ ݂ሺͷሻ ൅ ݃ሺͷሻ –ƒ ‫ ݔ‬ቆ‫ ݔ‬െ ൫ ξ‫ݔ‬൯ቇ
ͷ
ൌ ͳͳሺͷሻ െ ͳͲ ൌ Ͷͷ …………….(i) య
൫ ξ‫ ݔ‬൯
x ‫ ݔ‬ଶ െ ͹‫ ݔ‬൅ ͳͲ ൌ ሺ‫ ݔ‬െ ͷሻሺ‫ ݔ‬െ ʹሻ ՜ ൌ  Ž‹
‫ ݔ‬ൌ ͷ atau ‫ ݔ‬ൌ ʹ ௫՜଴ ͳ య
ቆ‫ ݔ‬െ ൫ ξ‫ݔ‬൯ቇ
‫ ݔ‬ൌ ͷ ՜ ݂ሺͷሻ െ ݃ሺͷሻ ͷ
ൌ ͳͷሺͷሻ െ ͵Ͳ ൌ Ͷͷ ……………(ii) య
൫ ξ‫ݔ‬൯
Dari ݅ dan ݅݅ kita bisa terapkan ൌ Ž‹
௫՜଴ య ଷ ͳ య
eliminasi menghasilkan ݂ሺͷሻ ൌ Ͷͷ dan ൫ ξ‫ݔ‬൯ െ ൫ ξ‫ݔ‬൯
ͷ

݃ሺͷሻ ൌ Ͳ ൫ ξ‫ݔ‬൯
x ‫ ݔ‬ଶ െ ͳͲ‫ ݔ‬൅ ʹͷ ൌ ሺ‫ ݔ‬െ ͷሻሺ‫ ݔ‬െ ͷሻ ൌ Ž‹
௫՜଴ య య ଶ ͳ
൫ ξ‫ݔ‬൯ ቀ൫ ξ‫ݔ‬൯ െ ቁ
Sisa pembagian ݂ሺ‫ݔ‬ሻ݃ሺ‫ݔ‬ሻ oleh ͷ
‫ ݔ‬ଶ െ ͳͲ‫ ݔ‬൅ ʹͷ sama dengan: ͳ
ൌ Ž‹ ൌ െͷ
݂ሺͷሻ݃ሺͷሻ, yaitu Ͷͷ ൈ Ͳ ൌ Ͳ ௫՜଴ య ଶ ͳ
ቀ൫ ξ‫ݔ‬൯ െ ͷቁ
----------------------------------Jawaban: A
----------------------------------Jawaban: E
7. Pembahasan CERDAS:
9. Pembahasan CERDAS:
Grafik ‫ ݔ‬ൌ ͵ െ ͵ǤͶ௬ ൅ ʹǤ ሺʹସ௬ ሻ berada ܷଶ

di sebelah kiri grafik ‫ ݔ‬ൌ ೤ pada saat ܷଵ ൅ ܷସ ͵ ‫ݎ‬ ൅ ‫ ݎ‬ଶ Ǥ ܷଶ ͵
ସ ൌ ՜ ൌ
ଶ ܷଶ ൅ ܷଷ ʹ ܷଶ ൅ ‫ݎ‬Ǥ ܷଶ ʹ
͵ െ ͵ǤͶ௬ ൅ ʹǤ ሺʹସ௬ ሻ ൏
ସ೤ ͳ
ʹ ܷଶ ቀ ൅ ‫ ݎ‬ଶ ቁ ͵

͵ െ ͵ǤͶ ൅ ʹǤ ሺͶ௬ ሻଶ ൏ ‫ݎ‬ ൌ
Ͷ௬ ܷଶሺͳ ൅ ‫ݎ‬ሻ ʹ
Misal Ͷ௬ ൌ ܲ, maka: ͳ ଶ
ʹ ቀ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ቁ ͵
͵ െ ͵ܲ ൅ ʹǤ ܲଶ ൏ ൌ
ܲ ሺͳ ൅ ‫ݎ‬ሻ ʹ
Kalikan dengan ܲ menghasilkan, ʹሺͳ ൅ ‫ ݎ‬ଷ ሻ ൌ ͵‫ݎ‬ሺͳ ൅ ‫ݎ‬ሻ
͵ܲ െ ͵ܲଶ ൅ ʹǤ ܲ ଷ ൏ ʹ ʹ‫ ݎ‬ଷ െ ͵‫ ݎ‬ଶ െ ͵‫ ݎ‬൅ ʹ ൌ Ͳ
ʹܲଷ െ ͵ܲଶ ൅ ͵ܲ െ ʹ ൏ Ͳ ሺ‫ ݎ‬െ ʹሻሺʹ‫ ݎ‬െ ͳሻሺ‫ ݎ‬൅ ͳሻ ൌ Ͳ
ሺܲ െ ʹሻሺʹܲଶ െ ܲ ൅ ʹሻ ൏ Ͳ Karena Ͳ ൏ ‫ ݎ‬൑ ͳ, maka nilai ‫ ݎ‬yang

Karena ʹܲଶ െ ܲ ൅ ʹ adalah definit po- memenuhi adalah ‫ ݎ‬ൌ .

sitif, maka nilainya selalu positif untuk

132
ܷଵ ൅ ܷଶ ൅ ܷଷ ൅ ܷସ ܽ ൅ ܽ‫ ݎ‬൅ ܽ‫ ݎ‬ଶ ൅ ܽ‫ ݎ‬ଷ

ܷଶ ൅ ܷସ ܽ‫ ݎ‬൅ ܽ‫ ݎ‬ଷ
ଶ ଷ
ܽሺͳ ൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ሻ

ܽሺ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ଷ ሻ
ͳ ͳ ͳ ͳͷ
ͳ൅ ൅ ൅
ൌ ʹ Ͷ ͺൌ ͺ ൌ͵
ͳ ͳ ͷ

ʹ ͺ ͺ
----------------------------------Jawaban: D

10. Pembahasan CERDAS: Titik potong fungsi ‫ ݕ‬ൌ ݇‫ ݔ‬dan



Karena ݄ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ଷ ൅ ܽ‫ ݔ‬൅ ଷ ܽ memo- ‫ ݕ‬ൌ ͵ െ ȁ‫ ݔ‬൅ ͳȁ adalah ‫ ݔ‬ൌ

՜
௞ିଵ
tong sumbu-x di ‫ ݔ‬ൌ െͳ , maka Ͷ݇
݄ሺെͳሻ ൌ Ͳ ‫ݕ‬ൌ
݇െͳ
Ͷ Sehingga luas daerah bagian K yang
ሺെͳሻଷ ൅ ܽሺെͳሻ ൅ ܽ ൌ Ͳ
͵ terletak di bawah garis ‫ ݕ‬ൌ ݇‫ ݔ‬adalah

ܽ ൌ ͳ, maka ܽ ൌ ͵. ସൈሺ
రೖ
ሻ ଼௞

‫ܮ‬ଵ ൌ ೖషభ ൌ . Karena ‫ܮ‬ଵ adalah
݄ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ଷ ൅ ͵‫ ݔ‬൅ Ͷ ଶ ௞ିଵ
݄ᇱሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͵‫ ݔ‬ଶ ൅ ͵ setengah luas daerah K ሺ‫ܮ‬௄ ሻ, maka:
ଵ଺௞
݄Ԣሺ‫ݔ‬ሻ definit positif, artinya nilainya ‫ܮ‬௄ ൌ .
௞ିଵ
selalu positif untuk setiap nilai x, yaitu ଺ൈଷ ଶൈଶ
Luas daerah ‫ܮ‬௄ ൌ െ ൌ͹
݄ᇱሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ, menandakan grafik fungsi ଵ଺௞
ଶ ଶ
݄ሺ‫ݔ‬ሻ selalu naik. Artinya nilai Maka ௞ିଵ ൌ ͹, atau ͳ͸݇ ൌ ͹݇ െ ͹
minimum ݄ሺ‫ݔ‬ሻ berada di ujung selang ͻ݇ ൌ െ͹

paling kiri, yaitu di ‫ ݔ‬ൌ െͳ. ݇ൌെ .

݄ሺെͳሻ ൌ െͳ െ ͵ ൅ Ͷ ൌ Ͳ ---------------------------------Jawaban: C
Jadi, nilai minimum ݄ሺ‫ݔ‬ሻ adalah 0.
----------------------------------Jawaban: C 13. Pembahasan CERDAS:
Karena ܾܿ݀ harus bilangan ganjil,
11. Pembahasan CERDAS: maka nilai ݀ yang mungkin adalah :
݂ሺ‫ ݔ‬൅ Ͷሻ ൌ ݂ሺ‫ ݔ‬൅ ͺሻ untuk setiap x,
x ݀ ൌ ͷ
berarti ݂ሺ‫ݔ‬ሻ adalah fungsi periodik,
ܾ ൏ ݀ ՜ ܾ ൏ ͷ ՜ ܾ ‫ א‬ሼʹǡ͵ǡͶሽ
artinya berlaku juga ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ݂ሺ‫ ݔ‬൅ Ͷሻ, Jika ܾ ൌ ʹ , maka ܿ ‫ א‬ሼͳሽ ;ϭ
untuk semua nilai x. ŬĞŵƵŶŐŬŝŶĂŶď͕ϭŬĞŵƵŶŐŬŝŶĂŶĐͿ
ଵ଴ ସ
න ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ න ݂ሺ‫ ݔ‬൅ Ͷሻ Jika ܾ ൌ ͵ , maka ܿ ‫ א‬ሼͳǡʹሽ ;ϭ ŬĞͲ
଺ ଴ ŵƵŶŐŬŝŶĂŶď͕ϮŬĞŵƵŶŐŬŝŶĂŶĐͿ

Jika ܾ ൌ Ͷ, maka ܿ ‫ א‬ሼͳǡʹǡ͵ሽ;ϭ ŬĞͲ
ൌ න ݂ሺ‫ ݔ‬൅ Ͷሻ
଴ ŵƵŶŐŬŝŶĂŶď͕ϯŬĞŵƵŶŐŬŝŶĂŶĐͿ
ൌ‫ܣ‬൅‫ܤ‬ Banyak bilangan yang mungkin:
--------------------------------- Jawaban: A
ሺͳൈͳൈͳሻ൅ሺͳൈͳൈʹሻ൅ሺͳൈͳൈ͵ሻൌ͸
12. Pembahasan CERDAS: x ݀ ൌ ͵
Pertama gambar dulu fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ܾ ൏ ݀ ՜ ܾ ൏ ͵ ՜ ܾ ‫ א‬ሼʹሽ
pada bidang koordinat. Karena ‫ ݕ‬ൌ ݇‫ݔ‬ Jika ܾ ൌ ʹ , maka ܿ ‫ א‬ሼͳሽ ;ϭ
membagi daerah K, maka ‫ ݕ‬ൌ ݇‫ݔ‬ ŬĞŵƵŶŐŬŝŶĂŶď͕ϭŬĞŵƵŶŐŬŝŶĂŶĐͿ
adalah garis yang melalui ܱሺͲǡͲሻ Banyak bilangan yang mungkin:
dengan ݇ ൏ Ͳ. ሺͳ ൈ ͳ ൈ ͳሻ ൌ ͳ
Untuk ݀ ൌ ͳǡ tidak mungkin karena ti-
dak ada nilai ܾ atau ܿ yang memenuhi.

133
Jadi totalnya ada ͸ ൅ ͳ ൌ ͹ bilangan ͳ
‫ܧ‬௉ ൌ ݇‫ ݔ‬ଶ
yang memenuhi. ʹ
-------------------------------Jawaban: A Jika: ݇ ൌ ‫ ܣ‬dan ‫ ݔ‬ൌ ‫ܤ‬

Maka: ‫ܧ‬௉ ൌ ଶ ‫ܤܣ‬ଶ
14. Pembahasan CERDAS: ---------------------------------Jawaban: E
Titik ‫ ܥ‬adalah titik potong kurva
‫ ݔ‬ൌ ‫ ݕ‬ଶ െ ͵ pada sumbu-x, artinya 17. Pembahasan CERDAS:
‫ ݕ‬ൌ Ͳ, menghasilkan: Perhatikan penguraian gaya berikut.
‫ ݔ‬ൌ Ͳ െ ͵ ൌ െ͵ ՜ ‫ܥ‬ሺെ͵ǡͲሻ
Karena ‫ ܥܤܣ‬sama sisi, maka panjang
sisi segitiga sama dengan jarak ‫ܤܣ‬ǡ
yaitu ʹ‫ ݍ‬. Tinggi segitiga sama sisi
adalah:

ሺ‫݅ݏ݅ݏ‬ሻξ͵ ൌ ࢗξ૜.

Tinggi segitiga sama sisi sama dengan
jarak C ke garis AB, sehingga tinggi segi-
tiga sama dengan: Jika benda bergerak pada sumbu X,
ඥሺ‫ ݌‬൅ ͵ሻଶ ൅ ሺͲ െ Ͳሻଶ ൌ ඥሺ‫ ݌‬൅ ͵ሻଶ maka akan diperoleh persamaan:
ൌ ȁ࢖ ൅ ૜ȁ. 6) ) FRV T  Z VLQ T
Selanjutnya 6) ) FRV T  PJ VLQ T
‫ݍ‬ξ͵ ൌ ‫ ݌‬൅ ͵ ՜ ࢖ ൌ ࢗξ૜ െ ૜. Jadi, jawaban yang tepat adalah
‫ܣ‬ሺ‫݌‬ǡ ‫ݍ‬ሻ pada kurva, maka ࢖ ൌ ࢗ૛ െ ૜. pilihan jawaban A.
‫ݍ‬ξ͵ െ ͵ ൌ ‫ݍ‬ଶ െ ͵ ----------------------------------Jawaban: A
‫ݍ‬ଶ െ ‫ݍ‬ξ͵ ൌ Ͳ
‫ݍ‬൫‫ ݍ‬െ ξ͵൯ ൌ Ͳ 18. Pembahasan CERDAS:
‫ ݍ‬ൌ ξ͵ Diketahui:
‫݌‬ൌͲ P  P  
‫ܣ‬ሺͲǡ ξ͵ሻ, ‫ܤ‬ሺͲǡ െξ͵ሻ, dan ‫ܥ‬ሺെ͵ǡͲሻ. (  u MRXOH
Karena titik ‫ ܣ‬dan ‫ ܤ‬pada sumbu-y, Ditanyakan: (N  (N
mudah diketahui bahwa titik ‫ ܦ‬adalah
Jawab:
pencerminan titik ‫ ܥ‬terhadap sumbu-
Perbandingan ݉ଵ ǣ ݉ଶ ൌ ͳǣ ʹ, sehingga
y, yaitu ‫ܦ‬ሺ͵ǡͲሻ
݉ଶ ൌ ʹ݉ଵ . Jika semula diam, maka
-----------------------------------Jawaban: E
hukum kekekalan momentumnya
sebagai berikut:
15. Pembahasan CERDAS:
Ͳ ൌ ݉ଵ ‫ݒ‬ଵ ඁ ൅ ݉ଶ ‫ݒ‬ଶ ඁ
Misalkan suku pertama barisan terse-
Ͳ ൌ ݉ଵ ‫ݒ‬ଵ ඁ ൅ ʹ݉ଵ ‫ݒ‬ଶඁ
but adalah ‫ ݌‬dan rasionya ‫ݍ‬, maka:
‫ݒ‬ଵ ඁ ൌ െʹ‫ݒ‬ଶ ඁ ( ‫ݒ‬ଵ ඁ dan ‫ݒ‬ଶ ඁ berlawanan
‫݌‬ଷ ‫ݍ‬ଷ ൌ Ž‘‰௕ ܽ ൈ Ž‘‰ ௔ ݀ ൈ Ž‘‰ௗ ܿ
ൌ Ž‘‰௕ ݀ ൌ Ž‘‰ ଷ ʹͶ͵ ൌ ͷ arah)
Suku ke-2 barisan tersebut adalah: Perbandingan ‫݇ܧ‬ଵ dan ‫݇ܧ‬ଶ adalah se-
య bagai berikut.
‫ ݍ݌‬ൌ ξͷ. భ
ா௞భ ௠భ ௩భ మ ௠ ଶ௩ ଶ ସ ଶ
----------------------------------Jawaban: D ൌ మభ మ
ൌ ଶ௠భ ቀ ௩ మቁ ൌ ൌ
ா௞మ ௠మ ௩మ భ మ ଶ ଵ

16. Pembahasan CERDAS: Jadi, perbandingan energi kinetik pe-


+<I?8K@B8E cahan granat pertama dan pecahan
Rumus Energi Potensial Elastis Pegas granat kedua adalah 2 : 1.
----------------------------------Jawaban: B

134
19. Pembahasan CERDAS: g = 10 m/s2
Perhatikan gambar berikut! Ditanyakan: F minimum untuk
mengangkat batu
Jawab:
Fapung = wF = mFg = ߩF gV
Fapung = (1000 Kg/m3)(10 m/s2)(0,02
m3)
Fapung = 200 Kgm/s2 = 200 N
Berat batu(w) = mg = (40 kg)(10 m/s2)
w = 400 kgm/s2 = 400 N
Jika ݄ ൌ ʹܴ dan ‫ ܪ‬ൌ ܴ ൅ ܴ …‘• ߠ Gaya minimum yang diperlukan untuk
+<I?8K@B8E mengangkat batu adalah:
Hukum Kekekalan Energi Berat batu – Gaya apung
‫ܧ‬௉ ஺ ൌ ‫ܧ‬௉ಳ ൅ ‫ܧ‬௄ ஻ = 400 N – 200 N = 200 Newton
Jadi, gaya minimum yang diperlukan
Dalam soal disebutkan jika ܴ ‫ ݎ ب‬dan untuk mengangkat batu adalah 200 N.
licin, sehingga benda ݉ tidak berotasi ----------------------------------Jawaban: A
ͳ
݄݉݃ ൌ ݉݃‫ ܪ‬൅ ݉‫ ݒ‬ଶ
ʹ 21. Pembahasan CERDAS:
ͳ
݃ሺʹܴሻ ൌ ݃ሺܴ ൅ ܴ …‘• ߠሻ ൅ ‫ ݒ‬ଶ Pernyataan Benar
ʹ Semakin tinggi pesawat terbang, maka
ͳ ଶ
݃ሺܴ െ ܴ …‘• ߠሻ ൌ ‫ݒ‬ semakin kecil tekanan udara yang
ʹ
‫ ݒ‬ଶ ൌ ʹܴ݃ሺͳ െ …‘• ߠሻ mengakibatkan pesawat memiliki gaya
(1) angkat yang semakin besar ketika se-
Dalam peristiwa ini juga berlaku: makin tinggi terbangnya.
‫ܨ‬ௌ ൌ ‫ߠ •‘… ݓ‬ Alasan Benar
݉‫ ݒ‬ଶ Semakin tinggi kedudukan sebuah pe-
ൌ ݉݃ …‘• ߠ sawat, maka semakin kecil kerapatan
ܴ

‫ ݒ‬ൌ ܴ݃ …‘• ߠ udara disekitarnya sehingga semakin
(2) besar daya angkat yang dialami pesa-
Berdasarkan persamaan (1) dan (2), wat tersebut.
maka diperoleh: Pernyataan dan alasan di atas saling
ʹܴ݃ሺͳ െ …‘• ߠሻ ൌ ܴ݃ …‘• ߠ berhubungan
ʹ ----------------------------------Jawaban: A
…‘• ߠ ൌ
͵
ଶ 22. Pembahasan CERDAS:
Sehingga‫ ݒ‬ൌ ට ܴ݃ ‫ݒ‬௦ ൌ Ͳǡͳ‫ݑ‬

Jadi, kecepatan bola ݉ sesaat sebelum ‫ݒ‬௣ ൌ ͲǡͲͳ‫ݑ‬
meninggalkan permukaan bola ‫ܯ‬ Ketika ambulans mendekati
ଶ pendengar
sebesar ට ܴ݃Ǥ ௩േ௩೛ ௩ି௩೛ ௨ି଴ǡ଴ଵ௨
ଷ ݂଴ ൌ ௩േ௩ೞ ௦
݂ ൌ ௩ି௩ೞ ௦
݂ ൌ
௨ି଴ǡଵ௨ ௦
݂
----------------------------------Jawaban: B ଴ǡଽଽ௨ ଴ǡଽଽ
݂଴ ൌ ݂ ൌ ݂ ൌ ͳǡͳ݂௦
଴ǡଽ௨ ௦ ଴ǡଽ ௦
20. Pembahasan CERDAS: Ketika ambulans menjauhi pendengar
Diketahui: ௩േ௩೛ ௩ା௩೛ ௨ା଴ǡ଴ଵ௨
݂ଵ ൌ ݂ ൌ ݂ ൌ ௨ା଴ǡଵ௨ ݂௦
௩േ௩ೞ ௦ ௩ା௩ೞ ௦
Massa batu (m) = 40 Kg ଵǡ଴ଵ௨ ଵǡ଴ଵ
Volume batu (V) = 0,02 m3 ݂ଵ ൌ ଵǡଵ௨ ௦
݂ ൌ ݂ ൌ Ͳǡͻͳͺ݂௦
ଵǡଵ ௦
Massa jenis air = 1000 Kg/m3

135
Perbandingan ݂଴ Τ݂ଵ adalah haya yang digunakan kecil. Berdas-
௙బ ଵǡଵ௙ೞ arkan piihan warna tersebut, warna

ൌ ଴ǡଽଵ଼௙ ൌ ͳǡͳͻ ൌ ͳǡʹ
భ ೞ
biru memiliki panjang gelombang ter-
----------------------------------Jawaban: D
kecil.
-----------------------------------Jawaban: E
23. Pembahasan CERDAS:
Suatu proses isotermal menyatakan
26. Pembahasan CERDAS:
suatu kondisi gas ideal dengan suhu
Diketahui:
tetap. Pada kondisi isotermal akan
q1 сϭϬʅ
berlaku hubungan:
1 q2 сϰʅ
pV=ŬŽŶƐƚĂŶїp= r = 10 cm = 0,1 m
V
Jika volumenya menjadi setengahnya, Ditanyakan: F
maka tekanan akan menjadi dua kali- Jawab:
nya, sedangkan suhunya konstan. Oleh +<I?8K@B8E
karena itu, jawaban yang tepat adalah Rumus gaya Coulomb
‫ݍ‬ଵ ‫ݍ‬ଶ
pilihan jawaban B. ‫ ܨ‬ൌ ݇ ଶ
----------------------------------Jawaban: B ‫ݎ‬
ͻǤͳͲଽ ͳͲǤͳͲି଺ ͶǤͳͲି଺
‫ ܨ‬ൌ ൌ ͳʹ
24. Pembahasan CERDAS: ͵ Ͳǡͳଶ
Jadi, besar gaya yang bekerja pada ke-
Diketahui:
dua kawat adalah ͳʹ N
VRE  FP
----------------------------------Jawaban: B
0 
Ditanyakan: I 27. Pembahasan CERDAS:
Jawab: Diketahui:
Perbesaran lensa dapat dinyatakan P PX
௦ඁ
‫ܯ‬ൌቚ ቚ 7 R &


Jika ‫ ܯ‬ൌ ͷ kali, maka ‫ ݏ‬ൌ ͷ‫ݏ‬ PDLU  NJ
‫ ݏ‬ඁ ൌ ͷሺͶሻ ൌ ʹͲ cm
7 DLU R &
Karena bayangan tegak dan
diperbesar, maka bertanda negatif. 7DLU R &
Fokus lensa dapat ditentukan dengan 7 R &
persamaan:
ଵ ଵ ଵ /X  -NJ
ൌ ൅ ඁ
௙ ௦ ௦
ଵ ଵ ଵ /DLU   u -NJ
ൌ െ
௙ ହ ଶ଴
ଵ ସିଵ FDLU  -NJ R &

௙ ଶ଴ FZ -NJ R &
݂ ൌ ͸ǡ͸͹ ൎ ͸ cm
Ditanyakan:݉
Jadi, titik fokus lensa sebesar 6 cm.
Jawab:
----------------------------------Jawaban: D
Tahap I
Suhu uap air turun ke 1000C
25. Pembahasan CERDAS:
ܳଵ ൌ ݉௨ Ǥ ܿ௨ Ǥ ߂ܶ
Jika cahaya putih dilewatkan pada kisi
ܳଵ ൌ ݉௨ Ǥ ʹͲͲͲሺͳ͵Ͳ െ ͳͲͲሻ
difraksi, maka warna cahaya yang
ൌ ͸‫Ͳͳݔ‬ସ ݉௨
mengalami deviasi dengan sudut devi- Tahap II
asi terkecil. Sudut deviasi terkecil akan Uap air berubah menjadi air dimana
diperoleh jika panjang gelombang ca- suhunya konstan 1000C

136
ܳଶ ൌ ݉௨ Ǥ ‫ܮ‬ Ditanyakan: B
ܳଶ ൌ ʹʹ͸‫Ͳͳݔ‬ସ݉௨ Jawab:
Tahap III Untuk menentukan medan magnet da-
Uap air yang sudah menjadi air turun pat diperoleh dari:
suhunya menjadi 500C ௠௩
ܴ ൌ ஻௤
ܳଷ ൌ ݉௨ Ǥ ܿ௔௜௥ Ǥ οܶ
di mana
ܳଷ ൌ ݉௨ Ǥ ͶͳͻͲǤ ሺͳͲͲ െ ͷͲሻ
ൌ ʹͲǡͻͷ‫Ͳͳݔ‬ସ ݉௨ ‫ ݌‬ൌ ݉‫ ݒ‬ൌ ඥʹ݉‫ܧ‬௄
Tahap IV Sehingga:
Air dan wadahnya yang dipanaskan se- ඥଶ௠ா಼
‫ܤ‬ൌ
ோ௤
hingga naik suhunya dari 200C ke 500C
ඥଶ௫ଵǡ଺Ǥଵ଴షమళ ௫ଵǡ଺Ǥଵ଴షవ
ܳସ ൌ ݉௔௜௥ Ǥ ܿ௔௜௥ Ǥ οܶ ൅ ݉௪ Ǥ ܿ௪ Ǥ οܶ ‫ܤ‬ൌ ൌ ͳǡʹͲ T
ଵଶ଴ሺଵǡ଺Ǥଵ଴షభవ ሻ
Ͷ ൌͲǡʹǤሺͶͳͻͲሻǤሺ͵Ͳሻ൅ͲǡͳǤሺͺ͵͹ሻǤሺ͵Ͳሻ Jadi, besar medan magnet yang diper-
ܳସ ൌ ʹͷͳͶͲ ൅ ʹͷͳͳ ൌ ʹ͹͸ͷͳ Joule lukan adalahr 1,2 T.
+<I?8K@B8E ----------------------------------Jawaban: C
Rumus Asas Black
ܳ௅௘௣௔௦ ሺ‫݌ܽݑ‬ 30. Pembahasan CERDAS:
ൌ  ்ܳ௘௥௜௠௔ ሺܽ݅‫ݎ‬ Diketahui:
൅ ‫݄ܽ݀ܽݓ‬ሻ ʄ = 0,4 m
 ɽ = 1200
ܳଵ ൅ ܳଶ ൅ ܳଷ  ൌ ܳସ  Ditanyakan: ʄ’
ʹͷʹǡͻͷ‫Ͳͳݔ‬ସ ݉௨ ൌ ʹ͹͸ͷͳ Jawab:
݉௨ ൌ ͳͲͻǡ͵ͳͶ‫ିͲͳݔ‬ସ kg = 10,9 g +<I?8K@B8E
Jadi, massa uap sebesar 10,9 gram. ݄
------------------------------------Jawaban: E ߂ߣ ൌ ሺͳ െ …‘• ߠሻ
݉௘ ܿ
(
28. Pembahasan CERDAS:
Rumus menghitung panjang gelombangሻ
Alat pemanas listrik mengubah energi
listrik menjadi energi panas, sehingga ଺ǡ଺௫ଵ଴షయర
οߣ ൌ ሺͳ െ …‘• ͳʹͲ଴ሻ
ଽǡଵ௫ଵ଴షయభ ሺଷ௫ଵ଴ఴ ሻ
untuk menentukan waktu yang diper- ିଵଵ
οߣ ൌ Ͳǡ͵͸‫Ͳͳݔ‬ m
lukan dapat digunakan konsep
Jika οߣ ൌ ߣᇱ െ ߣ, maka:
efisiensi.
ߣǯ ൌ ߣ ൅ οߣ
+<I?8K@B8E
ൌ ͲǡͶ‫ିͲͳݔ‬ଽ ൅ ͲǡͲͲ͵͸‫ିͲͳݔ‬ଽ
Rumus menghitung efesiensi ൌ ͲǡͲͶͲ͵͸ nm
ܳ
ߟ ൌ ൈ ͳͲͲΨ Jadi, panjang gelombang setelah ber-
ܹ tumbukan adalahͲǡͲͶͲ͵͸ nm.
௠௖ο்
͹ͷΨ ൌ ೇమ ൈ ͳͲͲΨ ----------------------------------Jawaban: B


ሺଵሻሺସǤଶ଴଴ሻሺହ଴ሻ
Ͳǡ͹ͷ ൌ ఱబమ 31. Pembahasan CERDAS:


‫ ݐ‬ൌ ͸ͲͲ sekon = 10 menit x Kekuatan asam halida HI > HBr >
----------------------------------Jawaban: B HCl > HF, tetapi jika membentuk
asam oksi halida kekuatan asamnya
29. Pembahasan CERDAS: HOF > HOCl > HOBr > HOI
Diketahui: x Titik didih HF > HI > HBr > HCl, HF
5  P paling besar titik didihnya karena
memiliki ikatan hidrogen, sehingga
(N [ - energi ikatan HF paling kuat dari-
PS  u  NJ

137
pada energi ikatan asam halida H2 + O2 ĺH2O
yang lainnya. 0,1 mol 0,1 mol
x Reaksi KI dengan H2SO4 pekat Volume H2O dalam keadaan STP
2KI + 2 H2SO4 ĺ K2SO4 + I2 + H2S + V = mol x 22,4 L = 0,1 mol x 22,4 L
H2O V = 2,24 L
--- ------------------------------Jawaban: B ----------------------------------Jawaban: B

32. Pembahasan CERDAS: 36. Pembahasan CERDAS:


A2+ = 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d4 [OH-] = ඥŠšሾŽିଵ ሿ
Untuk menentukan golongan periode, = ඥͶšͳͲି଻šሾͲǡͳሿ
unsur harus dalam keadaan netral.
= ξͶšͳͲି଼ = 2 x 10-4
Unsur A bermuatan +2, berarti
pOH = - log 2 x 10-4 = 4  log 2
melepas 2 elektron, sehingga dalam
keadaan netral unsur tersebut pH = 14 – (4  log 2) = 10 + log 2
menangkap 2 elektron. Sehingga ----------------------------------Jawaban: C
konfigurasinya menjadi:
37. Pembahasan CERDAS:
A = 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d4
Reaksi :
Golongan: VIB, periode : 4
1+  J l 1  J  +  J
----------------------------------Jawaban: C
Menaikkan tekanan berarti memper-
33. Pembahasan CERDAS: kecil volume, sehingga kesetimbangan
Unsur X kulit terluar 4, berarti unsur X akan bergeser ke koefisien kecil.
terletak pada periode 4 dan golongan Koefisien reaktan (2) lebih kecil dari-
alkali tanah (golongan IIA). Artinya pada koefisien produk (4), sehingga
elektron valensi 2 sehingga konfigurasi kesetimbangan dari persamaan di atas
elektron terakhirnya 4s2 akan bergeser ke koefisien kecil, yaitu
Jumlah elektron X dapat diidentifikasi ke arah reaktan (kiri). Hal tersebut
sebanyak 20. menyebabkan hasil reaksi berkurang.
2 Pernyataan salah, sebab benar.
20X = [Ar] 4s
Sehingga bilangan kuantumnya: ----------------------------------Jawaban: D
n (kulit terluar) = 4
l (sub kulit ĺ s) = 0 38. Pembahasan CERDAS:
m (kuantum magnetik) = 0 Persamaan laju reaksi:
s (kuantum spin) = = -½ WнYїƉƌŽĚƵŬ
--------------------------------- Jawaban: D
+<I?8K@B8E
34. Pembahasan CERDAS: Rumus laju reaksi:
Senyawa kovalen polar adalah v = k [P] [Q]
senyawa kovalen yang memiliki PEB. x Jika [P] dibuat tetap dan [Q] dijadi-
Yang termasuk kovalen polar adalah kan dua kali, maka laju reaksi men-
H2O, PCl3, HF, CHCl3, H2S, dan H2S. jadi 4 kali semula.
----------------------------------Jawaban: C v = k [P] [Q]
 4v = k [P] [2Q]2
35. Pembahasan CERDAS: Supaya laju reaksi menjadi 4 kali
ƒ••ƒ ସǡ଺
mol Na = ” = ଶସ = 0,2 mol semula, maka orde reaksi terhadap
Na + C2H5OH ĺ C2H5ONa + ½ H2 [P] adalah 1 dan terhadap [Q]
0,2 mol 0,1 mol adalah 2
Gas H2 dibakar :

138

x Jika [P] dan [Q] sama-sama dua Partikel E =  E
kali, maka laju reaksi 16 kali 
3X o  D   E    ;
semula.
v = k [P] [Q] -----------------------------------Jawaban: E
16v= k [2P]2 [2Q]2
Supaya laju reaksi menjadi 16 kali 42. Pembahasan CERDAS:
Massa CaC2 = 60% x 320 gr
semula, maka orde reaksi terhadap
= 192 gram
[P] adalah 2 dan terhadap [Q] ada- ଵଽଶ
lah 2. Sehingga persamaan laju mol CaC2 = ଺ସ = 3 mol
reaksinya adalah: v = k [P]2 [Q]2 Reaksi:
----------------------------------Jawaban: D &D& J   + 2 O o &D 2+  DT   & +  J

'H°c = 
39. Pembahasan CERDAS: ୯

Elektrolisis dengan elektrode karbon 320 =  ଷ
menyebabkan larutan dapat q = 960 kkal
menghasilkan gas di katoda maupun di -----------------------------------Jawaban: E
anoda jika:
x Katoda o golongan IA, IIA, Mn, 43. Pembahasan CERDAS:
atau Al. x Molekul 2,2 dimetilpropana, 2-me-
x Anoda o ion yang mengandung tilbutana merupakan isomer dari
unsur O. pentana sehingga memiliki rumus
Dari ketiga pilihan jawaban di atas, ha- molekul sama, yaitu C5H12. Namun,
nya pilihan jawaban E yang menghasil- titik didih yang paling besar adalah
kan gas di katoda maupun di pentana (rantai lurus).
anodanya. x Luas singgung terbesar adalah pen-
K2SO4 di mana katodanya K (golongan tana > 2-metilbutana > 2,2-dimetil-
IA) jika dielektrolisis akan mengha- propana
silkan gas H2 dan anodanya ada unsur Pernyataan salah, sebab salah.
O, sehingga jika dielektrolisis akan ----------------------------------Jawaban: E
menghasilkan gas O2.
----------------------------------Jawaban: E 44. Pembahasan CERDAS:
x HCl bereaksi dengan 2-pentena:
+ +
40. Pembahasan CERDAS: +&O +& & & & &+
x Alkil benzen sulfonat digunakan da- +
+ +
lam detergen. +& & & &+ &+

x Natrium benzoat digunakan


&O +
sebagai pengawet. Senyawa X
x Natrium siklamat digunakan x Senyawa X + NaOH
sebagai pemanis. + +
+& & & &+ &+ 1D2+
x Natrium glutamat digunakan seba-
gai penguat rasa makanan. &O +
x Butil hidroksitoluena digunakan se-
+ +
bagai antioksidan dalam minyak +& & & &+ &+ 1D&O
goreng.
----------------------------------Jawaban: C 2+
Senyawa Y
41. Pembahasan CERDAS: Senyawa Y adalah 2-pentanol
Partikel D = D ----------------------------------Jawaban: B

139
45. Pembahasan CERDAS: yaitu fiksasi, reduksi, dan regenerasi.
Reaksi gas klor dalam larutan natrium Pada tahap fiksasi, CO2 diikat oleh
bromida dapat menghasilkan gas brom senyawa RuBP (Ribulosa Bifosfat)
dan natrium klorida. Hal ini dikarena- menjadi PGA (Phosphoglycerate).
kan sifat oksidator Cl2 lebih kuat dari ----------------------------------Jawaban: A
Br2, sehingga Cl2 dapat mendesak Br2.
Reaksi: 49. Pembahasan CERDAS:
Cl2 + NaBr o NaCl + Br2 Fermentasi asam laktat menggunakan
----------------------------------Jawaban: A bahan baku berupa asam piruvat dari
hasil glikolisis. Proses ini menghasilkan
46. Pembahasan CERDAS: asam laktat dan ATP.
Di dalam rongga mulut, pencernaan -----------------------------------Jawaban: C
makanan dapat berlangsung secara
mekanik dan kimiawi. Pencernaan 50. Pembahasan CERDAS:
kimiawi berlangsung dengan bantuan Seleksi alam merupakan suatu proses
enzim. Enzim yang berperan dalam pada individu-individu tertentu dapat
pencernaan kimiawi di dalam rongga beradaptasi lebih baik dengan lingku-
mulut adalah enzim ptialin. Enzim ini ngan. Makhluk hidup yang mampu
berperan dalam proses mencerna menyesuaikan diri (beradaptasi) de-
karbohidrat. Enzim amilase dan lipase ngan lingkungannya akan terus hidup
berperan dalam proses pencernaan dan mempunyai keturunan. Semen-
kimiawi di dalam usus halus. Adapun tara itu, makhluk hidup yang tidak da-
enzim pepsin dan renin berperan pat menyesuaikan diri dengan ling-
dalam proses pencernaan kimiawi di kungan akan punah. Contoh peristiwa
dalam lambung. seleksi alam terjadi pada populasi
---------------------------------Jawaban: C ngengat (Biston betularia) di Inggris.
Ngengat (Biston betularia) ada dua
47. Pembahasan CERDAS: jenis, yaitu ngengat bersayap putih
Hormon yang diproduksi pada bagian dan ngengat yang bersayap hitam.
akar adalah hormon sitokinin. Oleh Pada awal revolusi industri, lingkungan
karena itu, jika dilakukan pemotongan di Inggris masih bersih. Kulit batang
pada akar tanaman akan mengganggu pohon masih berwarna cerah. Kondisi
produksi hormon sitokinin. Sementara ini mengakibatkan ngengat (Biston
itu, hormon auksin diproduksi di betularia) bersayap putih yang hing-
bagian meristem batang dan daun- gap pada kulit pohon tidak mudah
daun muda. Hormon giberelin tertangkap oleh burung pemangsa.
diproduksi dalam meristem batang, Oleh karena itu, populasi ngengat ber-
akar, daun, serta embrio. Hormon sayap putih lebih banyak daripada
etilen diproduksi di jaringan buah yang ngengat bersayap hitam. Keadaan ber-
masak, ruas batang, dan di daun tua. ubah setelah terjadi revolusi industri.
Hormon absisin diproduksi di daun, Limbah jelaga hasil proses industri
batang, buah, dan biji. mengakibatkan polusi udara dan me-
----------------------------------Jawaban: D nempel pada kulit batang pohon.
Akibatnya, kulit batang pohon menjadi
48. Pembahasan CERDAS: lebih gelap. Kondisi ini meng-
Siklus Calvin merupakan tahapan untungkan ngengat yang bersayap hi-
reaksi gelap dalam proses fotosintesis. tam karena tidak mudah terlihat oleh
Tahapan siklus Calvin dibagi menjadi 3, burung pemangsa saat hinggap di kulit

140
pohon. Oleh karena itu, populasi nge- 45 A + 18 + XX atau 45 A + 18 + XY.
ngat bersayap hitam lebih banyak ---------------------------------------
daripada ngengat bersayap putih. Jawaban: E
----------------------------------Jawaban: D
54. Pembahasan CERDAS:
51. Pembahasan CERDAS: Pelestarian makhluk hidup dapat dila-
Enzim merupakan biokatalisator yang kukan secara in situ dan ex situ. Peles-
mempercepat reaksi kimia tanpa per- tarian secara in situ merupakan peles-
ubahan struktur kimia. Enzim tarian makhluk hidup di habitat
mempercepat reaksi dengan cara aslinya. Sebagai contoh: perlindungan
menurunkan energi aktivasi (energi komodo di Pulau Komodo dan
yang digunakan untuk memulai perlindungan Taman Laut Bunaken.
reaksi). Tanpa adanya enzim, maka Sementara itu, pelestarian makhluk
reaksi metabolisme dalam tubuh akan hidup secara ex situ merupakan
berjalan lambat. pelestarian yang dilakukan bukan pada
----------------------------------Jawaban: C habitat aslinya, tetapi di lingkungan
yang dibuat mirip aslinya. Contohnya:
52. Pembahasan CERDAS: pemeliharaan harimau di kandang
Pembelahan mitosis berlangsung me- penangkaran, penangkaran gajah di
lalui beberapa fase, yaitu profase, kebun binatang, dan pendirian kebun
metafase, anafase, dan telofase. Di koleksi burung.
antara fase-fase tersebut, profase me- ----------------------------------Jawaban: C
rupakan fase yang berlangsung paling
lama. Tahap profase ditandai dengan 55. Pembahasan CERDAS:
hilangnya membran nukleus. Peristiwa Luteinizing hormone (LH) pada pria di-
terbentuknya membran nukleus ber- kenal dengan interstitial cell stimu-
langsung pada tahap telofase. Peris- lating hormone (ICSH), merupakan
tiwa memendeknya benang-benang hormon yang dihasilkan oleh kelenjar
spindel dan kromatid menuju kutub hipofisis. Hormon ini pada wanita akan
yang berlawanan terjadi pada tahap menstimulasi produksi progesteron,
anafase. Kromosom berjajar di bidang sedangkan pada pria akan menstimu-
ekuator merupakan peristiwa yang lasi produksi testosteron.
berlangsung pada tahap metafase. ----------------------------------Jawaban: D
----------------------------------Jawaban: A
56. Pembahasan CERDAS:
53. Pembahasan CERDAS: Respirasi berlangsung secara internal
Sindrom yang memiliki kelebihan kro- dan eksternal. Respirasi internal meru-
mosom X adalah sindrom Klinefelter pakan pertukaran gas di jaringan tu-
dan sindrom Metafemale. Sindrom Kli- buh. Sementara itu, respirasi eksternal
nefelter memiliki kariotipe 47 XXY dan merupakan pertukaran gas yang ber-
sindrom Metafemale memiliki kario- langsung pada alveolus paru-paru.
tipe 44A + XXX. Sementara itu, Pada proses inspirasi eksternal, pertu-
kariotipe sindrom Jacob adalah 47 karan gas oksigen dan karbon dioksida
XYY, kariotipe sindrom Down adalah antara pembuluh kapiler darah dan
47 XX atau 47 XY, kariotipe sindrom alveolus berlangsung melalui proses
Patau adalah 47 XX atau 47 XY, dan difusi.
kariotipe sindrom Edwards adalah ----------------------------------Jawaban: A

141
57. Pembahasan CERDAS: 59. Pembahasan CERDAS:
Pernyataan benar Organisme bergenotipe AA dapat
Ornithorhynchus sanguinis merupakan diperoleh dari induk yang bersifat
kelompok hewan mamalia yang terga- homozigot dominan atau heterozigot.
bung dalam ordo Monotremata. Dengan demikian, organisme AA akan
Alasan salah diperoleh dari persilangan induk
Ornithorhynchus sanguinis sebagai berikut.
dimasukkan ke dalam kelompok 1) AA dan AA
mamalia ordo Monotremata karena 2) Aa dan Aa
berkembang biak dengan cara ovipar 3) AA dan Aa
(bertelur). Oleh karena itu, jawaban yang tepat
----------------------------------Jawaban: C adalah 1, 2, dan 3.
----------------------------------Jawaban: A
58. Pembahasan CERDAS:
Pernyataan salah dan alasan salah 60. Pembahasan CERDAS:
Pada proses fotosintesis terjadi dua Populasi adalah sekumpulan makhluk
tahapan, yakni reaksi terang dan re- hidup sejenis yang terdapat dalam su-
aksi gelap. Reaksi terang adalah reaksi atu tempat. Misalnya: kelompok rusa
yang membutuhkan cahaya untuk yang berkumpul pada suatu padang
proses fotolisis air. Hasil proses reaksi rumput. Jadi, pernyataan yang benar
terang adalah oksigen, ATP, dan berkaitan dengan ekosistem terdapat
NADH. Reaksi gelap merupakan kelan- pada nomor (1) dan (3).
jutan dari reaksi terang. Reaksi gelap ----------------------------------Jawaban: B
menggunakan ATP dan NADPH yang
dihasilkan pada reaksi terang untuk
membentuk glukosa.
-----------------------------------Jawaban: E

142
PREDIKSI
SELEKSI BERSAMA
MASUK PERGURUAN TINGGI
TAHUN 2017

PAKET 4

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI,


DAN PENDIDIKAN TINGGI

143
Prediksi
Tes Kemampuan
Prediksidan
Tes Potensi Akademik
Kemampuan dan
Paket
Potensi 4
Akademik Paket 4

Untuk soal nomor 1 sampai dengan B. arah


nomor 5 pilihlah satu di antara lima C. pantai
kemungkinan jawaban yang mempunyai D. teluk
arti sama atau paling dekat dengan arti E. garis
kata yang dicetak dengan huruf besar.
Untuk soal nomor 6 sampai dengan no-
1. RUNDUNG = mor 10 pilihlah satu di antara lima ke-
A. pilu mungkinan jawaban yang mempunyai arti
B. sedih berlawanan dengan arti kata yang dicetak
C. usik dengan huruf besar.
D. terkam
E. malang 6. Pakar ×
A. ahli
2. RISAK = B. jago
A. rusak C. awam
B. riuh D. senior
C. rumah E. junior
D. ganggu
E. gampang 7. Monolog x
A. dialog
3. GORILYA = B. epilog
A. gorila C. prolog
B. harga D. katalog
C. pencuri E. teks
D. pengawas
E. monyet 8. Pemicu x
A. peletup
4. MAWAS = B. pencetus
A. harapan C. penutup
B. hati-hati D. penyulut
C. orang utan E. peredam
D. bekisar
E. peduli 9. Progresive x
A. variasi
5. LAKUNA = B. hancur
A. lengkungan C. turun

144
D. naik E. pantai : pemanasan global
E. agresif
15. Emas berhubungan dengan .... seba-
10. Sporadis × gaimana .... berhubungan dengan
A. membabi buta batu.
B. tidak pandang bulu A. intan: permata
C. sembarangan B. perunggu : safir
D. terarah C. logam : pualam
E. acak D. kristal: kerikil
E. intan : permata
Untuk soal nomor 11 sampai dengan no-
mor 15 pilihlah satu di antara lima ke- Untuk soal nomor 16 sampai dengan
mungkinan jawaban yang mempunyai hu- nomor 20 pilihlah satu di antara lima
bungan yang sama atau serupa dengan kemungkinan jawaban yang merupakan
pasangan kata yang terdapat di depan penyelesaian atau kelanjutan deretan
tanda :: atau : angka-angka yang ada.

11. PANAS : API :: 16. 24 + (572 – 562) : 2 = … .


A. hujan : kilat A. 40,5
B. abu : arang B. 60,8
C. terang : matahari C. 70,5
D. dingin : beku D. 80,5
E. tinggi : tangga E. 82,6

12. Kertas : ..... = dinding : ....... 17. 782 – 222 = ….


A. pena: cat A. 5400
B. tinta : kuas B. 5500
C. buku : kuas C. 5600
D. buku : cat D. 5700
E. pena : kuas E. 5800

13. Ikan mujair berhubungan dengan ... § 3·


sebagai mana ikan lumba-lumba ber- 18. ¨ 5 x ¸ – (10 : 15) = ….
© 10 ¹
hubungan dengan .... 2
A. sirip : insang A. 3
B. ingsang : paru-paru 3
B. 4
C. sirip : paru-paru
4
D. paru-paru : ingsang 5
C.
E. ingsang : hidung D. 3
6
6
14. Abrasi berhubungan dengan .... se- E. 7
bagaimana deforestasi berhubungan
dengan .... 19. Dedy dan Ambar mendaftar sebagai
A. hutan: erosi peserta asuransi dengan besar premi
B. banjir : bakau sama. Jika untuk membayar premi gaji
C. hutan: ikan Dedy sebesar Rp1.500.000 dipotong
D. pantai: satwa

145
3%, dan gaji Ambar dipotong 5%, B. 14
maka gaji Ambar adalah .... C. 15
A. Rp990.000,00 D. 16
B. Rp975.000,00 E. 17
C. Rp950.000,00
D. Rp900.000,00 25. Jika p =2q+r , q = r +3 dan r =2, maka
E. Rp850.000,00 nilai pernyataan yang benar adalah ....
A. p<r<q
20. Jika 5% dari suatu bilangan sama de- B. p<q<r
ngan enam, maka 20% dari bilangan C. q<r<p
tersebut adalah .... D. r<p<q
A. 1,0 E. r<q<p
B. 4,8
C. 24 26. Diketahui suku pertama barisan geo-
D. 120 metri adalah 2 dan suku ke-3 adalah
E. 6,0 32, maka suku kesepuluh adalah … .
A. 143.217.728
Untuk soal nomor 21 sampai dengan no- B. 134.217.278
mor 30 pilihlah satu di antara lima ke- C. 134.217.728
mungkinan jawaban yang benar. D. 134.271.728
E. 134.217.782
21. Jika nilai p = q, maka 4p +3q = ....
A. 7 27. Sebuah saluran air seharusnya ter-
B. 7q buat dari pipa yang berdiameter 14
C. 7pq cm. Supaya kapasitas saluran tidak le-
D. 2pq bih kecil dari yang diinginkan, berapa
E. 2P jumlah pipa berdiameter 3,5 cm yang
diperlukan untuk menggantikan se-
22. 123xy – 9 = 4059, maka nilai dari buah pipa berdiameter 14 cm?
246xy adalah.... A. 4
A. 8010 B. 8
B. 8036 C. 14
C. 8116 D. 16
D. 8126 E. 20
E. 8136
28. Sebuah kubus diletakkan di dalam se-
23. Jika x = 0,06% dari 3,74 dan y = 3,74% buah bola sedemikian hingga setiap
dari 0,06, maka …. titik sudut kubus menyentuh permu-
A. x = y kaan dalam bola. Jika panjang rusuk
B. x > y kubus x, luas permukaan bola yang
C. x < y melingkupinya adalah ...
D. xy = y A. 3/2 μx2
E. x + y = 7,48 B. 3μx2
C. 4μx2
24. 1,5 x + 2y = 12 dan 3x – 1/3 y = 11 D. 12μx2
berapa nilai dari 2x + 3y? E. 8μx2
A. 13

146
29. Sebotol sirup dapat dibuat 80 gelas B. E.
minuman jika dilarutkan dalam air de-
ngan perbandingan 1 bagian sirup un-
tuk 4 bagian air. Berapa gelas mi- C.
numan yang diperoleh dari sebotol si-
rup jika perbandingan larutannya 1
bagian sirup untuk 5 bagian air ... 33. Rumah, jendela, pintu
A. 100 gelas A. D.
B. 96 gelas
C. 92 gelas
D. 84 gelas
E. 69 gelas B. E.

30. Volume tabung terbesar yang ada di


dalam kubus berukuran x satuan ada-
C.
lah .... satuan volume
A. ¼ μx3
B. ½ μ
34. Kelipatan 3, kelipatan 6, kelipatan 7
C. 2 μx3
A. D.
D. 4 μx3
E. ½ μ

Untuk soal nomor 31 sampai dengan no- B. E.


mor 37 pilihlah satu di antara lima ke-
mungkinan diagram yang menggambar-
kan hubungan di antara objek-objek yang
disebutkan pada soal. C.

31. Batu, akik, pualam 35. Pesawat terbang, jet, helikopter


A. D. A. D.

B. E. B. E.

C. C.

32. Lari, maraton, atletik 36. Tanah, air, api


A. D. A. D.

B. E.

147
C. C. Siswa yang terlambat datang ke
sekolah kadang dikenai hukum-
an.
37. Wajah, hidung, bibir D. Siswa yang tidak datang terlam-
A. D. bat tidak perlu dihukum.
E. Siswa yang terlambat datang ke
sekolah akan memperbaiki per-
buatannya.
B. E.
40. Setelah pulang sekolah siswa hanya
boleh mengikuti satu kegiatan ekstra-
C. kurikuler yakni musik atau karate.
Rudi mengikuti karate sepulang seko-
lah.
Untuk soal nomor 38 sampai dengan A. Rudi mengikuti karate sambil
nomor 41 pilihlah satu di antara lima mengikuti musik.
kemungkinan jawaban yang merupakan B. Rudi tidak mengikuti kegiatan
kesimpulan dari informasi yang diberikan. ekstrakurikuler.
C. Rudi mengikuti kegiatan musik.
38. Semua warga negara yang berumur di D. Rudi tidak mengikuti kegiatan
atas 17 tahun mempunyai hak pilih. musik.
Semua siswa S-1 berumur di atas 17 E. Rudi mengikuti karate setelah
tahun. musik.
A. Semua mahasiswa S-1 memiliki
hak pilih. 41. Siswa yang tidak mengikuti peraturan
B. Semua warga negara memiliki mendapatkan hukuman.
hak pilih. Siswa yang sering mendapatkan hu-
C. Tidak semua mahasiswa S-1 me- kuman tidak di sukai oleh guru.
miliki hak pilih. A. Siswa yang disukai guru sering
D. Tidak ada mahasiswa S-1 yang mendapatkan hukuman.
memiliki hak pilih. B. Siswa yang mengikuti aturan
E. Tidak ada warga negara yang mendapatkan hukuman.
memiliki hak pilih menjadi maha- C. Siswa yang tidak mengikuti atur-
siswa S-1. an disukai guru.
D. Siswa yang disukai guru tidak per-
39. Siswa yang datang terlambat ke se- nah mengikuti aturan.
kolah dikenai hukuman. E. Siswa yang tidak mengikuti atur-
Siswa yang dikenai hukuman mem- an tidak disukai guru.
perbaiki kesalahan yang pernah di-
lakukannya. Soal nomor 42 sampai dengan nomor 45
A. Siswa yang terlambat datang ke terdiri atas empat gambar yang disusun
sekolah tidak akan memperbaiki berurutan menurut suatu pola perubah-
kesalahannya. an. Pilihlah satu di antara lima pilihan
B. Siswa yang datang terlambat ke gambar yang disediakan sebagai gambar
sekolah tetap akan datang ter- berikutnya.
lambat.

148
42. 45.

Gambar yang cocok untuk


selanjutnya adalah .....
Gambar yang cocok untuk selanjutnya
adalah ....

43.

1 1
46. Diketahui 2 log p dan 3 log q
3 2
jika ‫ ݔ‬ൌ ‫݌‬ଶ dan ‫ ݕ‬ൌ ‫ݍ‬ଷ, maka
x
log y 2 adalah...
92
Gambar yang cocok untuk selan- A. log 3
jutnya adalah .... 4
92
B. log 3
2
32
C. log 3
2
22
D. log 3
3
44. 82
E. log 3
9

47. Bentuk sederhana dari


భ భ భ భ భ మ
൬௫ య ି௫ ల ൰൬௫ మ ା௫൰൬௫ య ା௫మ ା௫ య ൰
Gambar yang cocok untuk ర భ మ dengan ‫Ͳ ് ݔ‬
൬௫ య ି௫൰൬௫ య ା௫ା௫ య ൰
selanjutnya adalah ....
adalah....

A. ‫ି ݔ‬య

B. ‫ ݔ‬య

C. ‫ ݔ‬య

D. ‫ି ݔ‬య

E. ‫ି ݔ‬య

149
48. Jika
2
log 3
log 4 log x 51. Diketahui ሺ݂ ିଵ ‫ି݃݋‬ଵ ‫ି݄݋‬ଵሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͷ‫ ݔ‬െ
ͳ dan ݄‫݃݋‬ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
ଷ௫ିଶ
ǡ ‫ ് ݔ‬െͳ. Nilai

log 2 log y
ଶ௫ାଶ
3 4
log f(-5) adalah...
ିଶ
log log log z
4 2 3 A.
0 maka ଶଷ
ିହ
, B.
ଶଷ
nilai x + y + z =.... C.

A. 99 ହ

B. 89 D.
ଶଷ

C. 79 E.
ଶଷ
D. 69
E. 59 52. Diketahui bahwa salah satu sisi
ଵ ଶ
persegi ABCD menyinggung lingkaran
49. Jika diketahui ‫ݔ‬ൌ െ ൅ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ െ ʹ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬൅ ͳ ൌ Ͳ pada titik
ଶ଴ଵ଻ ଶ଴ଵ଻
ଷ ସ ଶ଴ଵ଺ (1,2). Dua titik persegi tersebut
െ ൅‫ڮ‬െ , nilai x yang
ଶ଴ଵ଻ ଶ଴ଵ଻ ଶ଴ଵ଻
memenuhi adalah.... terletak pada lingkaran ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ െ
ଵ଴଴଺ ʹ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬െ ͹ ൌ Ͳ panjang sisi persegi
A.
ଶ଴ଵ଻ ABCD adalah....
ଵ଴଴଼ ଷଶ
B. A. ሺ͸ െ ξͳͳሻ
ଶ଴ଵ଻ ଶହ
ଶ଴ଵହ ଷଶ
C. െ B. ሺͳ െ ξͳͳሻ
ଶ଴ଵ଻ ଶହ
ଵ଴଴଼ ଷଶ
D. െ C. ሺξͳͳ െ ͸ሻ
ଶ଴ଵ଻ ଶହ
ଵ଴଴଺ ଷଶ
E. െ D. ሺξͳͳ െ ͳሻ
ଶ଴ଵ଻ ଶହ
ଷଶ
E. ሺ͸ െ ξͳͳሻ
50. Jika suatu persegi dengan sisi satu ହ
satuan dibagi menjadi 5 persegi pan-
jang dengan luas yang sama seperti 53. Diketahui bahwa jika Agus mendapat-
ditunjukkan pada gambar di bawah kan nilai 75 pada ulangan yang akan
ini, maka panjang ruas garis AB adalah datang, maka rata-rata nilai ulangan-
… nya adalah 82. Jika Agus menda-
patkan nilai 93, maka rata-rata nilai
ulanganya adalah 85. Banyak ulangan
yang telah diikuti Agus adalah....
A B A. 2
B. 3
C. 4
ଵ D. 5
A.
ଷ E. 6

B.

C.
ସ 54. Nilai x + z = 8, y +4z = 19 dan 2x + 3y =
ଷ 31, maka nilai x + 2y + 4z = ....

D. ଶ A. 25

E. B. 26

C. 28
D. 29
E. 31

150
55. Jika suku pertama barisan aritmatika C.
ଷగ

adalah -3 dengan beda 5, Sn adalah గ
D.
jumlah n suku pertama dari deret ଷ
ଷగ
aritmatika tersebut dan ܵ௡ାସ െ E.

ܵ௡ିଵ ൌ ͷ͵ͷ, maka nilai n adalah....
A. 17 60. Diketahui bahwa ͵ͳ௫ Ǥ ܽ ௬ Ǥ ܾ ௭ Ǥ ܿ ௪ ൌ
B. 18 ʹͲͳ͵ untuk setiap a, b, c, d, y, z,
C. 19 wmerupakan bilangan bulat positif
D. 20 dan x bilangan bulat nonnegatif de-
E. 21 ngan a < b < c, maka niai 2016x + ay +
bz + cw + yzw =.....
͸ ͷ A. 76
56. Jika ‫ ܤܣ‬ൌ  ቂ ቃ dan det (A) = 5,
ͺ ͳͲ B. 31
dan A dan B adalah matriks 2x2, maka C. 2013
det (ͷ‫ିܤ‬ଵ Ǥ ‫ ்ܤ‬Ǥ ‫ିܤ‬ଵ Ǥ ‫ିܣ‬ଵ ሻ adalah... D. 2016

A. E. 2044


B.

ହ Teks berikut untuk soal nomor 61 - 65.
C. ͳ


(1) Badan Pusat Statistik (BPS) me-
D. ʹ laporkan terjadi penurunan jumlah pen-

଺ duduk miskin, dari 28,51 juta orang pada
E. ͳ

September 2015 (11,1%), menjadi 28,01
juta orang pada Maret 2016 (10,86%). (2)
57. Jika f(x) = bx + 2 dan f(f(f(x)) = ax +14,
య Kepala BPS, Suryamin, mengatakan bahwa
dengan b > 0, maka nilai ܾଷ ൅ Ͷ ξܽ െ
faktor penyebab penurunan jumlah pen-
ܾܽ ൅ ͳͲ = ....
duduk miskin pada periode tersebut di an-
A. 9
taranya adalah inflasi umum yang relatif
B. 10
rendah, yang tercatat sebesar 1,71%. (3)
C. 12
Selain itu, Suryamin juga mengatakan ter-
D. 14
jadi penurunan harga-harga kebutuhan po-
E. 20
kok pada periode sama. (4) Secara nasio-
nal, rata-rata harga daging ayam ras me-
‫ݕ‬ ʹ ͳ ିଵ Ͷ
58. Jika ቀ ቁ ൌ ቀ ቁ ቀ ቁ dengan ngalami penurunan sebesar 4,0%, yaitu
‫ݔ‬ െͳ ‫ݔ‬ െͳ
ଵ ଵ dari Rp37.742 per kilogram (kg) pada
‫ ് ݔ‬െ , maka nilai െ ‫ ݔ‬െ ‫ = ݕ‬....
ଶ ଶ September 2015 menjadi Rp36.203 per kg
A. 4 pada Maret 2016. (5) Suryamin juga me-
B. 2 ngatakan bahwa terjadi penurunan harga
C. 0 eceran komoditas bahan pokok lain, se-
D. -2 perti telur ayam ras yang turun 0,92%,
E. -4 serta minyak goreng yang turun sebesar

0,41%.
59. Jika diketahui ʹୡ୭ୱ ଶ௫ ൅ ʹ௖௢௦ ௫ ൌ (6) Kenaikan upah buruh tani turut
͵Ǥ ʹି ୡ୭ୱ ଶగ dan ‫ ݔ‬൐ ߨ, maka nilai x mendorong penurunan jumlah penduduk
yang memenuhi adalah... miskin. (7) Nominal rata-rata upah buruh

A. tani per hari pada Maret 2016 sebesar

B.
ହగ Rp47.559 atau naik sebesar 1,75% diban-
ଶ dingkan September 2015 yang sebesar

151
Rp46.739. (8) Selain itu, rata-rata upah E. (10)
buruh bangunan per hari pada Maret 2016
sebesar Rp81.481 atau naik 1,23% diban- 64. Pola paragraf pertama teks di atas
dingkan September 2015 yang sebesar adalah ....
Rp79.657. (9) Faktor lain yang menyebab- A. kalimat utama - kalimat penjelas -
kan turunnya jumlah penduduk miskin kalimat penjelas - kalimat penjelas
adalah turunnya Tingkat Pengangguran - kalimat penjelas
Terbuka (TPT) dari 6,18 % pada Agustus B. kalimat penjelas - kalimat utama -
2015 menjadi 5,50% pada Februari 2016. kalimat penjelas - kalimat penjelas
(10) Prosentase kenaikan pendapatan - kalimat penjelas
(proxy pengeluaran) penduduk miskin di C. kalimat penjelas - kalimat penjelas
desil 1 dan desil 2 cukup tinggi sebesar - kalimat penjelas - kalimat
masing-masing 7,53% dan 7,82% (Maret penjelas - kalimat utama
2015--Maret 2016). D. kalimat utama - kalimat penjelas -
kalimat penjelas - kalimat penjelas
Sumber: - kalimat utama
http://bisniskeuangan.kompas.com/ E. kalimat penjelas - kalimat penjelas
- kalimat penjelas - kalimat utama
61. Pokok permasalahan yang dibahas - kalimat penjelas
dalam teks tersebut adalah ....
A. Penurunan jumlah penduduk mis- 65. Pernyataan yang tidak sesuai dengan
kin yang dilaporkan oleh BPS. isi paragraf kedua teks tersebut ada-
B. Penurunan harga-harga kebutuhan lah ....
pokok pada periode 2015--2016. A. Upah buruh tani berbanding lurus
C. Faktor penyebab penurunan jum- dengan peningkatan jumlah pen-
lah penduduk miskin. duduk miskin.
D. Kenaikan upah buruh tani turut B. Upah buruh tani berbanding ter-
mendorong penurunan jumlah balik dengan peningkatan jumlah
penduduk miskin. penduduk miskin.
E. Tahun ini BPS hanya melaporkan C. Nominal rata-rata upah buruh tani
penurunan jumlah penduduk mis- naik dari tahun ke tahun.
kin. D. Penurunan Tingkat Pengangguran
Terbuka juga menyebabkan jum-
62. Kata tersebut yang tercetak miring lah penduduk miskin menurun.
dalam kalimat (2) merujuk pada . . . . E. Kenaikan pendapatan (proxy pe-
A. jumlah penduduk miskin ngeluaran) penduduk miskin di
B. persentase penduduk miskin desil 1 dan desil 2 cukup tinggi.
C. September 2015--Maret 2016
D. upah buruh tani Teks berikut untuk soal nomor 66 - 69.
E. faktor penyebab kemiskinan Pelajar SMP dan SMA memiliki ren-
tangan usia 14--17 tahun dan pada umum-
63. Pada kalimat manakah terdapat pe- nya mereka semua sedang mengalami ma-
makaian kata tidak baku? sa pertumbuhan baik fisik dan sosial, mau-
A. (6) pun emosional. Usia mereka berasa pada
B. (7) saat awal remaja. Perkembangan fisik me-
C. (8) reka sangat menonjol. Namun, perkem-
D. (9) bangan emosinya sangat labil akibat dari

152
perubahan fungsi hormon seksualnya yang poknya, sedangkan guru dan orang
pesat. Usia pelajar merupakan masa men- tua dianggap penghalang.
cari identitas dan fase kebingungan dalam D. Pelajar usia SMP dan SMA sedang
mencari peran sehingga ada juga yang me- dalam taraf senang berhalusinasi
nyebutnya masa topan dan badai. membayangkan yang indah-indah
Dalam proses pencarian identitas jati sehingga mereka sering melamun
diri, pelajar memerlukan tempat penya- dan mudah frustasi.
luran kreativitas yang tepat. Mereka cen- E. Usia SMP dan SMA merupakan
derung mencari berbagai cara penyaluran masa untuk mencari teman sejati
yang selaras dengan usia dan pemahaman sehingga memerlukan tempat pe-
mereka. Dampak positif dari kondisi ini nyaluran yang tepat selaras de-
adalah remaja menjadi sadar akan keunik- ngan minatnya.
an dirinya dan mengikuti peran sesuai
dengan pengetahuan yang mereka dimili- 67. Kalimat suntingan yang tepat untuk
kinya. Dampak negatifnya adalah mereka kalimat pertama teks di atas adalah
masih belum dapat mengidentifikasi secara ....
benar peran dalam kehidupannya. Bagi A. Pelajar SMP-SMA memiliki rentang
orang dewasa, umumnya mereka cende- usia 14—17 tahun dan umumnya
rung dianggap bersifat kontradiksi dan mereka sedang mengalami masa
suka mengacau. Permasalahan yang mun- pertumbuhan, baik fisik, sosial,
cul pada masa remaja di antaranya adalah maupun emosional. Usia mereka
sering tidak masuk sekolah, cenderung berada pada masa awal remaja.
berperilaku merusak dan melawan, waktu B. Pada usia pelajar SMP dan SMA
tidur tidak teratur, dan senang berhalu- yang memiliki rentang usia 14—17
sinasi. Selain itu, mereka mudah frustasi tahun, umumnya mereka semua
dan depresi. Remaja lebih senang mem- sedang mengalami masa pertum-
bentuk kelompok-kelompok kecil serta buhan secara fisik, sosial, dan e-
lebih percaya kepada kelompoknya dari- mosional. Usia mereka masih re-
pada kepada orang tuanya. maja.
C. Pelajar SMP dan SMA memiliki
66. Simpulan yang paling tepat untuk teks rentangan usia 14—17 tahun dan
di atas adalah .... umumnya sedang mengalami ma-
A. Usia SMP dan SMA sedang ke- sa pertumbuhan secara fisik, so-
bingungan dan frustasi mencari sial, dan emosional. Usia mereka
figur panutan yang dianggap pan- pasa masa awal remaja.
tas untuk diteladani sehingga se- D. Pelajar SMP dan SMA yang me-
nang berhalusinasi dan mudah miliki rentang usia 14—17 tahun
depresi. umumnya sedang mengalami ma-
B. Pelajar usia SMP dan SMA sedang sa pertumbuhan secara fisik, so-
dalam masa proses pencarian i- sial, dan emosi. Saat ini usia me-
dentitas sehingga memerlukan reka berada pada saat awal re-
tempat penyaluran yang tepat dan maja.
selaras dengan pemahaman me- E. Pelajar SMP dan SMA dengan ren-
reka. tangan usia 14—17 tahun umum-
C. Usia SMP dan SMA senang mem- nya sedang mengalami masa per-
bentuk kelompok kecil sehingga tumbuhan secara fisik, sosial, dan
lebih percaya kepada kelom-

153
emosional. Mereka berada pada C. Orang dewasa perlu mengetahui
saat awal remaja. perkembangan.
D. Pelajar SMP dan SMA memerlukan
68. Kalimat penutup yang tepat untuk tempat penyaluran kreativitas.
teks tersebut adalah .... E. Remaja lebih percaya kepada
A. Di samping itu, guru perlu mem- kelompoknya daripada kepada
perhatikan perubahan yang terjadi orang tuanya.
pada anak-anak agar mereka da-
pat mengembangkan potensi me- Teks berikut untuk soal 70 -74.
reka secara positif sesuai dengan (1) Dalam mengelola organisasi saat
perkembangan jiwa dan kebu- ini dituntut adanya perubahan dari pen-
tuhan hidupnya. dekatan tradisional menjadi pendekatan
B. Oleh karena itu, guru perlu me- moderen. (2) Perubahan manajerial dalam
miliki strategi khusus untuk mem- suatu organisasi atau perusahaan akan
bina pelajar usia SMP-SMA agar terjadi dengan baik bila lingkungan men-
mereka dapat mengembangkan dukung sepenuhnya, mulai dari tingkat
diri secara positif sesuai dengan pimpinan hingga tingkat pelaksana. (3)
tingkat perkembangan intelektual Dalam menghadapi perubahan pengelo-
dan emosional mereka. laan perusahaan tersebut, sumber daya
C. Karena, guru perlu memperhati- manusia merupakan salah satu faktor yang
kan perubahan yang ada pada memberi andil untuk meningkatkan kinerja
anak-anak agar dapat mengem- perusahaan. (4) Kemampuan para karya-
bangkan mereka secara positif se- wan merupakan hal yang penting untuk
suai dengan perkembangan jiwa mencapai tujuan organisasi. (5) Namun,
dan kebutuhan hidupnya. masalah akan muncul ketika ada karyawan
D. Jadi, perkelahian antarpelajar usia yang sebenarnya memiliki kemampuan
SMP dan SMA memang wajar ka- baik, tetapi motivasi untuk menggunakan
rena mereka mengalami perubah- kemampuannya rendah. (6) Hal ini akan
an dari masa-masa sebelumnya berpengaruh terhadap pencapaian tujuan
sesuai fase perkembangan jiwa organisasi.
mereka cenderung berperilaku (7) Seseorang akan termotivasi de-
melawan. ngan kuat apabila kepentingan individu
E. Karena itulah, pelajar usia SMP mereka terpenuhi. (8) Kepentingan-kepen-
dan SMA harus menyadari bahwa tingan individu akan terpenuhi salah satu-
dirinya berbeda dari masa-masa nya oleh penghargaan yang mereka terima
sebelumnya, mereka berubah ka- sebagai imbalan dari kontribusi mereka. (9)
rena perkembangan intelektual Menurut Gibson, Ivancevich, & Donnely
dan emosional mereka. (1991), penghargaan dibagi menjadi dua,
yaitu penghargaan intrinsik yang meliputi
69. Gagasan utama paragraf kedua teks penyelesaian tugas, pencapaian prestasi,
tersebut adalah . . . . otonomi, serta pengembangan pribadi.
A. Pelajar SMP dan SMA cenderung (10) Sedangkan penghargaan ekstrinsik
bersifat kontradiktif dan suka meliputi gaji dan upah, jaminan sosial,
mengacau. penghargaan antarpribadi (interpersonal
B. Pelajar usia SMP dan SMA sedang reward) serta promosi (promotion).
dalam proses pencarian identitas. (11) BF Skinner dengan reinforce-
ment theory-nya (Robins, 2001) ber-

154
anggapan bahwa motivasi seseorang ter- E. Paragraf ke-3 merupakan pemban-
gantung kepada penghargaan ekstrinsik. ding paragraf ke-2.
(12)Hal ini sejalan dengan teori hierarki
kebutuhan dari Maslow (1943) yang me- 74. Mengapa potensi kinerja karyawan
nyatakan bahwa seseorang akan termoti- yang baik belum tentu diiringi dengan
vasi dalam bekerja dengan tujuan pertama keinginan tinggi untuk mencapai tu-
untuk memenuhi kebutuhan fisiologis, juan organisasi?
kemudian kebutuhan rasa aman yang A. Karyawan tidak merasa perlu un-
dapat digolongkan dalam penghargaan tuk meningkatkan kinerjanya.
ekstrinsik. B. Tujuan organisasi belum menjadi
tujuan bersama karyawan.
Sumber: artikel.ilmiah.com C. Imbalan karyawan belum sepadan
dengan beban kerjanya.
70. Penggunaan kata yang tidak tepat D. Penghargaan ekstrinsik oleh or-
terdapat pada kata . . . . ganisasi belum dirasakan karya-
A. tradisional dalam kalimat (1) wan.
B. manajerial dalam kalimat (2) E. Kebutuhan karyawan tersebut be-
C. intrinsik dalam kalimat (9) lum dipenuhi oleh organisasi.
D. ekstrinsik dalam kalimat (10)
E. hierarki dalam kalimat (12) 75. Sedimentasi di Sungai Porong, Kabu-
paten Sidoarjo, Jawa Timur, mulai
71. Kata ini dalam kalimat (12) merujuk terjadi akibat pembuangan lumpur
pada . . . . panas selama dua pekan belakang ke
A. motivasi seseorang sungai yang bermuara di Selat Ma-
B. teori reinforcement dura itu.
C. penghargaan ekstrinsik Arti kata sedimentasi dalam kalimat
D. penghargaan antarpribadi tersebut adalah . . . .
E. penghargaan intrinsik A. pencemaran air karena zat
beracun
72. Kesalahan penggunaan ejaan ditemu- B. pemadatan air akibat gas beracun
kan pada kalimat . . . . C. perubahan ekosistem air
A. 1 dan 4 D. pengendapan benda padat kerena
B. 3 dan 4 pengaruh gaya berat
C. 5 dan 9 E. pemisahan antara air, gas, dan
D. 6 dan 10 benda padat
E. 8 dan 11
TEXT 1
73. Bagaimana hubungan isi antarpara-
graf dalam teks tersebut? A tornado is a violently rotating
A. Paragraf ke-1 menjadi penyebab column of air that is in contact with both
paragraf ke-2. the surface of the earth and a cumu-
B. Paragraf ke-2 memaparkan contoh lonimbus cloudor, in rare cases, the base
paragraf ke-1. of a cumulus cloud. They are often
C. Paragraf ke-2 menjadi penyebab referred to as twisters or cyclones, al-
paragraf ke-1. though the wordcyclone is used in meteo-
D. Paragraf ke-3 menjelaskan para- rology, in a wider sense, to name any
graf ke-2. closed low pressure circulation. Tornadoes

155
come in many shapes and sizes, but they Doppler radar by recognizing patterns in
are typically in the form of a visi- velocity and reflectivity data, such as hook
ble condensation funnel, whose narrow echoes or debris balls, as well as through
end touches the earth and is often en- the efforts of storm spotters.
circled by a cloud of debris and dust. Most
tornadoes have wind speeds less than 110 Adopted from: en.wikipedia.org
miles per hour (177 km/h), are about 250
feet (76 m) across, and travel a few miles 76. According to the passage, we know
(several kilometers) before dissipating. that ....
The most extreme tornadoes can attain A. downburst is one of tornadoes’
wind speeds of more than 300 miles per type
hour (483 km/h), stretch more than two B. tornadoes’ wide end sometimes
miles (3.2 km) across, and stay on the touches the earth
ground for dozens of miles (more than C. tornadoes haven’t been observed
100 km). in artarctica
Various types of tornadoes include D. the occurence of tornadoes can’t
the landspout, multiple vortex tornado, be detected
and waterspout. Waterspouts are cha- E. waterspout is one of tornado-like
racterized by a spiraling funnel-shaped phenomena
wind current, connecting to a large cumu-
lus or cumulonimbus cloud. They are 77. Which of the following is not included
generally classified as non-supercellu- to tornado-like phenomena?
lar tornadoes that develop over bodies of A. gustnado
water, but there is disagreement over B. cyclones
whether to classify them as true torna- C. dust devil
does. These spiraling columns of air fre- D. fire whirls
quently develop in tropical areas close to E. steam devil
the equator, and are less common at high
latitudes. Other tornado-like phenomena 78. “... and travel a few miles (several
that exist in nature include the gust- kilometers) before dissipating.”
nado, dust devil, fire whirls, and steam (paragraph 1).
devil; downbursts are frequently confused The underlined word has the opposite
with tornadoes, though their action is meaning to ....
dissimilar. A. Disappearing
Tornadoes have been observed on B. Scattering
every continent except Antarctica. Howe- C. Driving away
ver, the vast majority of tornadoes occur in D. Dissolving
theTornado Alley region of the United E. Cumulating
States, although they can occur nearly
anywhere in North America. They also TEXT 2
occasionally occur in south-central and
eastern Asia, northern and east-central (Reuters) - An Indonesian firing
South America, Southern Africa, north- squad executed eight drug traffickers,
western and southeast Europe, western including seven foreigners, in the early
and southeastern Australia, and New Zea- hours of Wednesday, sparking condem-
land. Tornadoes can be detected before or nation from Australia and Brazil who had
as they occur through the use of Pulse-

156
made final, desperate pleas to save their flops since he took office six months ago.
nationals. Palace insiders and government officials
The mass execution cements the portray him as sometimes out of his depth
hard line on enforcing the death penalty and struggling to get around entrenched
adopted by Indonesian President Joko vested interests.
Widodo as part of his war on drugs, an http://www.reuters.com/
approach criticized by the United Nations
as applying double-standards. 79. What is the news about?
Four Nigerians, two Australians, a A. The firing squad of Indonesia
Brazilian and an Indonesian were executed B. Australia and Brazil desperate
in a forest clearing near the prison, as pleas to save their nationals
family members held a candle-light vigil C. The death penalty adopted by
within earshot of the firing range. Indonesian President Joko Widodo
"All eight were executed at the D. The foreign countries political
same second at 0035 hours," Indonesian relationship with Indonesia
Attorney General H.M. Prasetyo told E. The impact of drug traffickers
reporters in Calicap, off the prison island of execution
Nusakambangan in Central Java.
A ninth prisoner from the Philip- 80. How many prisoners were there who
pines was spared at the last minute, had been executed?
apparently as part of a deal between A. six
Jakarta and Manila to seek more infor- B. seven
mation and go after drug syndicates C. eight
operating in the region. D. nine
Both Australia and Brazil oppose E. ten
capital punishment and have railed against
Widodo's move to step up the pace of 81. How long was the postponement of
executions, after a five-year moratorium, the punishment sentenced?
since coming to office last July. A. six month
Australia said it was recalling its B. a year
ambassador to Jakarta, a step already C. three years
taken by Brazil over the execution of D. five years
another prisoner in January. The south E. seven years
American country is now considering what
further action it will take. 82. How was the Indonesian citizens
Indonesia shrugged off Australia's attitude toward the step Joko Widodo
diplomatic response. "It is just for a while, took?
a month or two, to signify protest," Vice A. They are indifferent about the
President Jusuf Kalla told reporters. political case.
Australia has deep commercial and B. They support the decision taken
political ties with its big neighbor, but has by the President.
said the executions would not impact trade C. They are afraid of the impact of
relations. Brazil, too, will be wary of the execution.
jeopardizing valuable defense contracts. D. They decline the judge sentence
Widodo's steadfastness on the executions, toward the prisoners.
which has strong public support at home, E. They worry about the United
stands in contrast to a series of policy flip- Nations accusation.

157
83. What is the synonym of the phrase A. $30 million every month
“shrugged off”? B. $30 million
A. Ignore C. €5 million monthly
B. Stop D. €5 million annually
C. Avoid E. €5 million in four year
D. Evade
E. Revive 85. When will Pique contract end?
A. 2004
TEXT 3 B. 2005
C. 2008
Born Gerard Piqué i Bernabeu has an D. 2014
estimated net worth of $30 million. Pi- E. 2019
que, centre-back for FC Barcelona and
the Spain national team is a Spanish 86. Where did Pique spend vacations with
professional footballer. He has earned his Shakira?
net worth from his salary as a professional A. Barcelona
footballer beginning in 2004. He started B. Spain
playing football as a defensive midfield- C. Miami
er with FC Barcelona's youth team in 1997. D. Milan
His professional career began in 2005 E. Africa
with Manchester United as a replacement.
In 2008, he signed a four-year contract TEXT 4
with Barcelona, with a €5 million buy-out
clause. He signed a contract extension with A rainbow has seven colors because
Barcelona on May, 20 2014 that will keep water droplets in the atmosphere break
him at the club until 2019. Shakira and sunlight into seven colors. A prism similarly
Gerard were spotted together spending divides light into seven colors. When light
vacations in Miami, stealing some private leaves one medium and enters another,
moments kissing and cuddling each other the light changes its propagation direction
at the airport. The couple is also eminent and bends. This is called refraction.
for its several public displays of affection, However, because of differences of
which include Shakira’s invitation to her refractive index, this refraction angle varies
beau to join her during a stage gig in for each color or according to the
Barcelona. The footballer also gifted a wavelength of the light. This change of the
Mercedes Benz SLK 250 to the pop singer angle of refraction, or refractive index, in
as a token of his love on her birthday. accordance with the wavelength of light is
Shakira met Gerard for the first time in called dispersion. In conventional media,
2010 during the video shoot of her song the shorter the wavelength (or the bluer
“Waka Waka”, the official track of the the light), the larger the refractive index.
2010 World Cup. Their son, Milan Piqué The angle of refraction depends on
Mebarak, was born on 22 January 2013 in the speed at which light travels through a
Barcelona, Spain. medium. People have noticed the pheno-
menon of refraction throughout history.
http://www.bornrich.com/ But the first to discover the law of
refraction was Willebrord Snell (1580-
84. How much has Pique earned his net 1626), a Dutch mathematician. The re-
worth? fractive index of water to the orange

158
sodium-vapor light emitted by streetlamps D. because of the light short
on highways is 1.33. The refractive index of wavelength
water to violet, which has a short E. depends on the position of the
wavelength, is nearly 1.34. To red light, light source
which has a long wavelength, the
refractive index of water is almost 1.32. 88. Which of the colors has the longest
Sunlight hitting a water droplet wavelength?
(sphere) in the atmosphere will be A. red
refracted on the surface of the droplet, B. green
and enters the droplet. When the C. blue
refraction process occurs, the light breaks D. indigo
up into seven colors inside the water E. violet
droplet, and is next reflected at the other
surface of the droplet after traveling inside TEXT 5
it. Note that in reflection the angle of
reflection is the same as the angle of Gold has become a precious me-
incidence, which means that reflected light tal to mankind since it was the dawn of
travels in a predetermined path while civilization. The nature of gold is soft and
maintaining the difference of angle of malleable which people can make and
refraction. The light is refracted again easily change to any forms, even it is done
when it exits the droplet, further just by a simple technology. The beautiful
emphasizing the dispersion. The primary golden and shiny color does not easily fade
reflection of a main rainbow and the out. The form of gold can be as jewelry,
secondary reflection from a slightly darker bar, or coin. Now days gold coin, such
auxiliary rainbow disperse the light into as gold IRA, becomes an advantageous
the seven colors our eyes see. investment.
You can see rainbows when the sun Gold is safe and profitable
is located right behind you. The main for investment. In uncertain situations,
rainbow becomes visible at an angle of many people are turning to gold because
around 40" from the horizon. You can see gold has a more stable value and regarded
the auxiliary rainbow at about 53". The as currency without limitation assets. It is
orders of the colors reflected from the secure and can be cashed out at any time
water droplets in the main rainbow and in we need. The Gold values tend to be
the auxiliary rainbow are reversed, as stable; take a look an IRA gold discussion.
shown in the illustration. It is zero inflation effect. It is very rare that
the gold prices fell. Even every year,
Taken from: http://www.canon.com/ the gold price tends to increase.
Investments in the form of coins, it
87. How can the prism divide light into is famous as gold coin, is more profitable if
seven colors? it is compared with the investment gold in
A. the light changes its propagation the form of jewelry. Gold Coin, for
direction and bends example gold 401k which some people
B. because of differences of call 401k gold, is very good when used as
refractive index an alternative investment, whether it is for
C. according to the refraction of the the medium-term investment and long-
light term investment. Besides that gold
coins need less cost in production and

159
manufacturing sot it is more lucrative 89. What is the passage telling about?
than investing gold in the form of jewelry. A. The nature of gold
Moreover, some people do not just B. The excellence of gold investment
think gold as an investment, but also as C. Gold currency in several countries
collections. Because the character is a D. The alternative investmnet in life
collection so the uniqueness and rareness E. Gold as collection
are the point. There might be coins that
cost up to more than a million because of 90. Which of the following is not the
the history variables, ownership, and supremacy of gold coin investment?
perhaps an important event when the coin A. Gold is safe and profitable
is launched. B. Gold has a more stable value
From the reason above, if we decide C. Gold coins need less cost in
to make an investment, it could be useful production and manufacturing
to consider investing gold coin or think D. Gold coin is more lucrative
about gold IRA transfer. It is really E. Gold coin is unique and rare
recommended.

Taken from :
http://mubarakcp.blogspot.com/

160
Pembahasan Prediksi
Tes Kemampuan dan Potensi
-PEMBAHASAN Akademik
PREDIKSI-
Tes Kemampuan dan Potensi Akademik
Paket 44
Paket

1. Pembahasan CERDAS: 9. Pembahasan CERDAS:


Rundung artinya adalah usik/ganggu. Progresive artinya kenaikan, maka an-
--------------------------------- Jawaban: C tonimnya adalah turun.
----------------------------------Jawaban: C
2. Pembahasan CERDAS:
Risak artinya adalah mengganggu. 10. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: D Sporadis artinya tidak beraturan, ke
segala arah, maka antonimnya adalah
3. Pembahasan CERDAS: terarah.
Gorilya artinya adalah pencuri, penja- ----------------------------------Jawaban: D
hat, pencoleng.
----------------------------------Jawaban: C 11. Pembahasan CERDAS:
Panas merupakan kata sifat dan api
4. Pembahasan CERDAS: adalah kata benda dan keduanya
Mawas artinya sejenis kera besar, o- mempunyai hubungan yang sama,
rang utan. maka terang juga kata sifat dan ma-
----------------------------------Jawaban: C tahari kata benda dan mempunyai hu-
bungan.
5. Pembahasan CERDAS: -----------------------------------Jawaban: C
Lakuna artinya lengkungan.
----------------------------------Jawaban: A 12. Pembahasan CERDAS:
Kertas dan dinding adalah tempat,
6. Pembahasan CERDAS: maka analogi yang tepat adalah pena
Pakar artinya ahli/jago, maka antonim dan kuas.
nya adalah awam. -----------------------------------Jawaban: E
----------------------------------Jawaban: C
13. Pembahasan CERDAS:
7. Pembahasan CERDAS: Ikan mujair bernapas dengan ingsang
Monolog artinya pembicaan satu o- dan ikan lumba-lumba dengan paru-
rang, maka antonimnya adalah dialog. paru.
----------------------------------Jawaban: A -----------------------------------Jawaban: B

8. Pembahasan CERDAS: 14. Pembahasan CERDAS:


Pemicu artinya peletup, pencetus, pe- Abrasi berhubungan dengan pantai
nyulut, maka antonimnya adalah pe- dan deforestasi berhubungan pema-
redam. nasan global.
----------------------------------Jawaban: E -----------------------------------Jawaban: E

161
15. Pembahasan CERDAS: 23. Pembahasan CERDAS:
Emas berhubungan dengan logam dan x=0,06/100x 3,74 = 0,002244
pualam berhubungan dengan batu. Y=3,74/100x 0,06 = 0,002244
-----------------------------------Jawaban: C Jadi x = y
----------------------------------Jawaban: A
16. Pembahasan CERDAS:
24+ (3.249-3136) : 2 = 24 + 113 : 2 = 24 24. Pembahasan CERDAS:
+ 56,5 = 80,5 1,5x + 2y= 12 ll x2 ll 3x +4y = 24
----------------------------------Jawaban: D 3x – 1/3y= 11 ll x1 ll 3x -1/3y = 11 -
13/3y = 13
17. Pembahasan CERDAS: Y =1
(78 x 78) – (22 x 22) 1,5x + 2(1) = 12
= (6084 – 484) 1,5x + 2 =12
= 5600 1,5x = 10
-----------------------------------Jawaban: C X = 6,7

18. Pembahasan CERDAS: 2x + 3y = 2(6,7) + 3(1)


3/2 – 2/3 = 13,4 +3
= (3x3)-(2x4)/6 = 16,4
= (9-6)/6 Pembulatan menjadi 16
= 3/6 = ½ ----------------------------------Jawaban: D
----------------------------------Jawaban: D
25. Pembahasan CERDAS:
19. Pembahasan CERDAS: r = 2, maka
3/100 x 1.500.000 q=r+2
= 45.000; = 2+2
5/100 x y = 45.000; =4
45.000 x 100 /5 = 900.000 P = 2q + r
----------------------------------Jawaban: D = 2.4 + 2
=8+2
20. Pembahasan CERDAS: = 10
5/100 x a = 6 ; a=6 x 100/5 = 30 ; Maka nilainya adalah r<q<p
20/100 x 30 = 6 ----------------------------------Jawaban: E
----------------------------------Jawaban: E
26. Pembahasan CERDAS:
21. Pembahasan CERDAS: U1= a =2
4 (q) + 3q = 4q +3q = 7q U3 = 32
----------------------------------Jawaban: B U3 = a.r (n-1)
32 = 2.r (n-1)
22. Pembahasan CERDAS: 32 = 2.r (2)
123xy = 4059 +9 32/2 = r(2)
123xy = 4068 16 = r(2)
Xy = 4068 : 123 4 (2)
= r(2)
Xy = 33,07 r =4
Maka, 246 xy = 246 x 33,07 Un = a.r (n-1)
= 8135,11 = 8.136 U10 = 2.4 (n-1)
----------------------------------Jawaban: E U10 = 8 (10-1)
U10 = 8 (9)

162
U10 = 134.217.728 34. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: C Kelipatan 3: 3, 6, 9, 12, 15, 18, 21, 24,
27 dst
27. Pembahasan CERDAS: Kelipatan 6: 6, 12, 18, 24, 30, 36, 42,
14 : 3,5 = 4 dst
----------------------------------Jawaban: A Kelipatan 7: 7, 14, 21, 28, 35, 42, dst
Maka ada hubungan korelasi antara
28. Pembahasan CERDAS: kelipatan 3, 6 dan 7 yaitu sama-sama
Panjang rusuk kubus = x mempunyai angka 42
d bola = d ruang kubus = x akar 3 ----------------------------------Jawaban: C
L permukaan bola = 4μr2 = 4μ
(x/2akar3)2=3 μ x2 35. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: B Jet dan helikopter termasuk dalam pe-
sawat terbang tetapi jet dan helikopter
29. Pembahasan CERDAS: berbeda jenis.
80/4 = x/5 ----------------------------------Jawaban: E
4(x) =80(5)
4x =400 36. Pembahasan CERDAS:
X =100 Tanah, air dan api tidak saling berhu-
----------------------------------Jawaban: A bungan.
----------------------------------Jawaban: A
30. Pembahasan CERDAS:
Volume tabung = μr2t 37. Pembahasan CERDAS:
Volume kubus = r3 Hidung dan bibir terdapat dalam wajah
Jadi jawabannya adalah μr2t = μx2t sedangkan hidung dan bibir tidak
= ¼ μx3 saling berhubungan atau berkaitan.
----------------------------------Jawaban: A ----------------------------------Jawaban: E

31. Pembahasan CERDAS: 38. Pembahasan CERDAS:


Akik dan pualam termasuk dalam batu, Semua warga negara yang berumur di
sedangkan akik dan pualam berbeda atas 17 tahun mempunyai hak pilih.
bentuk dan warna. Semua siswa S-1 berumur di atas 17
----------------------------------Jawaban: E tahun. Jadi, semua mahasiswa S-1 me-
miliki hak pilih. Dengan menggunakan
32. Pembahasan CERDAS: pola AAA-1 pada silogisme tipe 1
Lari merupakan bagian dari maraton jawabannya jelas A.
dan sedangkan lari dan maraton ter- ----------------------------------Jawaban: A
masuk dalam cabang atletik
----------------------------------Jawaban: D 39. Pembahasan CERDAS:
Siswa yang datang terlambat ke se-
33. Pembahasan CERDAS: kolah dikenai hukuman. Siswa yang di-
Jendela dan pintu merupakan bagian kenai hukuman memperbaiki kesa-
dari rumah sedangkan pintu dan jen- lahan yang pernah dilakukannya. Jadi,
dela bukan bagian yang sama. siswa yang terlambat datang ke se-
----------------------------------Jawaban: E kolah akan memperbaiki perbuatan-
nya. Kata hukuman tidak akan muncul
di jawaban. Jadi, jawaban C dan D

163
salah. Sedangkan penarikan kesim- 45. Pembahasan CERDAS:
pulan A dan B juga salah. Perhatikan bangun-bangun yang ter-
----------------------------------Jawaban: E dapat pada soal. Ada segitiga besar,
segitiga kecil, 2 lingkaran, dan 1 bujur
40. Pembahasan CERDAS: sangkar. Kita akan identifikasi satu per
Jawaban A, C, dan E salah karena satu, untuk segitiga besar ternyata
hanya satu ekskul saja yang boleh berputar sebesar 90o berlawanan arah
dipilih. Jawaban B salah, karena sudah jarum jam. Segitiga kecil berputar
jelas Rudi ikut ekskul karate. 180o. Lingkaran pertama berputar ber-
----------------------------------Jawaban: D lawanan arah jarum jam mengitari su-
dut-sudut pojok segitiga besar. Se-
41. Pembahasan CERDAS: dangkan lingkaran kedua berputar se-
Premis 1 dan premis 2 ada kata yang arah jarum jam mengitari sudut-sudut
sama yaitu hukuman. Maka bisa di bujur sangkar.
simpulkan siswa yang tidak mengikuti ----------------------------------Jawaban: C
aturan tidak di sukai guru. (E)
----------------------------------Jawaban: E 46. Pembahasan CERDAS:
2 1 భ

42. Pembahasan CERDAS: log p maka ‫ ݌‬ൌ  ʹయ


Perhatikan anak panah pada soal
3
1 భ
gambar, semua tegak lurus mem- dan 3 log q maka ‫ ݍ‬ൌ  ͵మ
bentuk huruf 'T'. Jadi, cara gam- 2
x
pangnya cari yang mempunyai bentuk log y 2 2 x log y
sama, yaitu gambar (C). 2 3
23
----------------------------------Jawaban: C 2 log 3 2

43. Pembahasan CERDAS:


92
2. log 3
Pada urutan bangun kedua, di setiap 4
balok di sisi diagonal bergerak satu 92
langkah ke kanan dan ke kiri. Dan log 3
2
untuk bangun pertama tetap.
----------------------------------Jawaban: B
----------------------------------Jawaban: C
47. Pembahasan CERDAS:
44. Pembahasan CERDAS: ଵ ଵ ଵ ଵ ଵ ଶ
Perhatikan kotak kecil di tiap-tiap ko- ൬‫ ݔ‬ଷ െ ‫ ଺ ݔ‬൰ ൬‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ݔ‬൰ ൬‫ ݔ‬ଷ ൅ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬ଷ ൰
tak besar. Kotak kecil di dalamnya ସ ଵ ଶ
mempunyai urutan aturan: simbol ൬‫ ݔ‬ଷ െ ‫ݔ‬൰ ൬‫ ݔ‬ଷ ൅ ‫ ݔ‬൅ ‫ ݔ‬ଷ ൰
garis 1 - simbol garis 2 - simbol garis 3 - ଵ ଵ ଵ ଵ ଵ ଵ ଵ
tanpa simbol garis - simbol garis ge- ‫ ܦ ଺ ݔ‬൬‫ ଺ ݔ‬െ ͳ൰ ‫ ݔ‬ଶ ൬‫ ݔ‬ଶ ൅ ͳ൰ ‫ ݔ‬ଷ ൬ͳ ൅ ‫ ଺ ݔ‬൅ ‫ ݔ‬ଷ ൰
ൌ ଵ ଵ ଶ ଵ
lombang 1 - simbol garis gelombang 2 -
‫ ݔ‬൬‫ ݔ‬ଷ െ ͳ൰ ‫ ݔ‬ଷ ൬‫ ݔ‬ଷ ൅ ͳ ൅ ‫ ݔ‬ଷ ൰
simbol garis gelombang 3 - dan kem-
భ భ భ భ
bali simbol gelombang 1. Jadi, gambar ൬௫ ల ିଵ൰൬௫మ ାଵ൰൬ଵା௫ల ା௫ య ൰
selanjutnya yang sesuai adalah gambar ൌ భ భ మ భ
൬௫ య ିଵ൰௫ య ൬௫ య ାଵା௫య ൰
(B).
----------------------------------Jawaban: B Perhatikan!
ܽ െ ܾ ൌ ሺܽ െ ܾሻሺܽଶ ൅ ܾܽ ൅ ܾ ଶ ሻ
ଷ ଷ

164
ଵ ଵ 49. Pembahasan CERDAS:
൬‫ ݔ‬ଶ െ ͳ൰ ൬‫ ݔ‬ଶ ൅ ͳ൰ ͳ ͳ ʹ ͵ Ͷ
ൌ ଵ ൌ ଵ ‫ݔ‬ൌ െ ൅ െ
ሺ‫ ݔ‬െ ͳሻ‫ ݔ‬ଷ ‫ݔ‬ଷ ʹͲͳ͹ ʹͲͳ͹ ʹͲͳ͹ ʹͲͳ͹
ʹͲͳ͸
----------------------------------Jawaban: A ൅‫ڮ‬െ
ʹͲͳ͹
ͳ
48. Pembahasan CERDAS: ‫ݔ‬ൌ ሺͳ െ ʹ ൅ ͵ െ Ͷ ൅ ͷ െ ͸
ʹͲͳ͹
2
log 3
log 4 log x Sehingga
൅ ‫ ڮ‬െ ʹͲͳ͸ሻ

3
log 4

log 2 log y ͳ െ ʹ ൅ ͵ െ Ͷ ൅ ͷ െ ͸ ൅ ‫ ڮ‬െ ʹͲͳ͸
ൌͳᇣᇤᇥ
െʹ൅͵ ᇣᇤᇥ
െͶ൅ͷ ᇣᇤᇥ
െ͸൅‫ڮ‬
4
log 2
log log z
3
0 ିଵ ିଵ ିଵ
൅ ʹͲͳͷ
ᇣᇧᇧᇧᇤᇧ
െ ʹͲͳ͸
ᇧᇧᇥ
x 2

log 3 log 4 log x =0 ൌ ሺെͳሻ ൅ ሺെͳሻ ൅ ‫ ڮ‬൅ ሺെͳሻ
ᇣᇧᇧᇧᇧᇧᇧᇧᇤᇧᇧᇧᇧᇧᇧᇧᇥ
ିଵ

l 2 log 3
log 4 log x 2
log1 ௦௘௕௔௡௬௔௞ଵ଴଴଼
ൌ ሺെͳሻሺͳͲͲͺሻ
l log log x 1
3 4
ൌ െͳͲͲͺ
ଵ ଶ ଷ ସ
l 3 log 4 log x 3 Jadi െ ൅ െ ൅ ‫ڮ‬െ
log 3 ଶ଴ଵ଺
ଶ଴ଵ଻ ଶ଴ଵ଻
ଵ଴଴଼
ଶ଴ଵ଻ ଶ଴ଵ଻
ൌെ ൌ‫ݔ‬
ଶ଴ଵ଻ ଶ଴ଵ଻
l 4 log x 3 ----------------------------------Jawaban: D
lx 4 3
50. Pembahasan CERDAS:
lx 64
log 4 log 2 log y =0
y x
3
x ½ (1-2x)
l log 3
4
log log y 2
3
log1 A B

l 4 log 2 log y 1
l 4 log 2 log y 4
log 4 Karena luas setiap kotak sama, maka
ͳ
ሺͳ െ ʹ‫ݔ‬ሻሺͳ െ ‫ݕ‬ሻ ൌ ‫ݕ‬ሺͳ െ ʹ‫ݔ‬ሻ
l 2 log y 4 ʹ

l y 24 Diperoleh 1 – y = 2y dan ‫ ݕ‬ൌ

ଵ ଶ
l y 16 Jadi, panjang AB = 1 – y = ͳ െ ൌ
ଷ ଷ

x 4

log 2 log 3 log z =0 ----------------------------------Jawaban: B

l 4 log 2
log 3 log z 4
log1 51. Pembahasan CERDAS:
ሺ݂ ିଵ ‫ି݃݋‬ଵ‫ି݄݋‬ଵ ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͷ‫ ݔ‬െ ͳ dan
l 2 log 3 log z 1 ݄‫݃݋‬ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
ଷ௫ିଶ
ଶ௫ାଶ

l 2 log 3 log z 2 ሺ݂ ିଵ ‫ି݃݋‬ଵ‫ି݄݋‬ଵ ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͷ‫ ݔ‬െ ͳ maka


log 2
ሺ݄‫݂݋݃݋‬ሻିଵሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͷ‫ ݔ‬െ ͳ dan
௫ାଵ
l 3 log z 2 ሺ݄‫݂݋݃݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ

lz 32 Sehingga

lz 9
Sehingga x + y + z = 64 + 16 + 9 = 89
----------------------------------Jawaban: B

165
͵‫ ݔ‬െ ʹ x ͺͷ ൌ
ଽଷାሺ௡ିଵሻ௫
 ՞ ͺͷ݊ ൌ ͻ͵ ൅
݄‫݃݋‬ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ՜ ሺ݄‫݂݋݃݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ௡
ʹ‫ ݔ‬൅ ʹ ሺ݊ െ ͳሻ‫ݔ‬
͵݂ሺ‫ݔ‬ሻ െ ʹ ‫ ݔ‬൅ ͳ
ൌ ൌ Sehingga 3n = 18 dan n = 6
ʹ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൅ ʹ ͷ Jadi banyak ulangan yang sudah diikuti
͵݂ሺെͷሻ െ ʹ
՞ ada 5 ulangan
ʹ݂ሺെͷሻ ൅ ʹ ----------------------------------Jawaban: D
െͷ ൅ ͳ

ͷ 54. Pembahasan CERDAS:
՞ ʹ͵݂ሺെͷሻ ൌ ʹ
ଶ x + z = 8 X4 4x + 4z = 32
Maka ݂ሺെͷሻ ൌ y +4z = 19 X1 y + 4z = 19
ଶଷ
----------------------------------Jawaban: E 4x – y = 13
sehingga
52. Pembahasan CERDAS: 4x – y = 13 X1 4x – y = 13
2x + 3y = 31 X2 4x + 6y = 62
7y = 49
y=7
sehingga diperoleh nilai y =7, x = 5 dan
z=3
jadi x + 2y + 4z = 5 + 14 + 12 = 31
----------------------------------Jawaban: E

55. Pembahasan CERDAS:


a = -3 dan b = 5
Misal sisi persegi adalah a ܵ௡ାସ െ ܵ௡ିଵ ൌ ͷ͵ͷ
Berlaku dalil Jumlah n suku pertama adalah
ܽ ଶ ௡
ሺܽ ൅ ͳሻଶ ൅ ቀ ቁ ൌ ͻ ܵ௡ ൌ  ሺʹܽ ൅ ሺ݊ െ ͳሻܾሻ

ʹ ܵ௡ାସ െ ܵ௡ିଵ ൌ ͷ͵ͷ
ܽଶ ݊൅Ͷ
՞ ܽଶ ൅ ʹܽ ൅ ͳ ൅ ൌ ͻ ሺെ͸ ൅ ͷ݊ ൅ ͳͷሻ
Ͷ ʹ

՞ ͷܽ ൅ ͺܽ െ ͵ʹ ൌ Ͳ ݊െͳ
Dengan rumus abc െ ሺെ͸ ൅ ͷ݊
ʹ
െͺ േ ξ͸Ͷ ൅ ͸ͶͲ െͶ േ Ͷξͳͳ െ ͳͲሻ ൌ ͷ͵ͷ
ܽൌ ൌ ݊൅Ͷ ݊െͳ
ͳͲ ͷ ሺͻ ൅ ͷ݊ሻ െ ሺെͳ͸ ൅ ͷ݊ሻ

Luas persegi = ܽଶ ൌ ቀ
ିସേସξଵଵ
ቁ ൌ ʹ ʹ
ହ ൌ ͷ͵ͷ
ଵଽଶିଷଶξଵଵ ଷଶ ሺ݊ ൅ Ͷሻሺͻ ൅ ͷ݊ሻ െ ሺ݊
ଶହ
ൌ ሺ͸ െ ξͳͳሻ
ଶହ
െ ͳሻሺെͳ͸ ൅ ͷ݊ሻ
----------------------------------Jawaban: A
ൌ ͳͲ͹Ͳ
ͷͲ݊ ൅ ʹͲ ൌ ͳͲ͹Ͳ
53. Pembahasan CERDAS:
ͷͲ݊ ൌ ͳͲͷͲ
Misalkan nilai rata- rata ulangan yang
݊ ൌ ʹͳ
sudah diikuti Agus adalah x dan ----------------------------------Jawaban: E
banyaknya ulangan yang sudah diikuti
Agus adalah n – 1 56. Pembahasan CERDAS:
଻ହାሺ௡ିଵሻ௫
x ͺʹ ൌ  ՞ ͺʹ݊ ൌ ͹ͷ ൅ ‫ ܤܣ‬ൌ  ቂ
͸ ͷ
ቃ sehingga ȁ‫ܤܣ‬ȁ ൌ

ሺ݊ െ ͳሻ‫ݔ‬ ͺ ͳͲ
͸ ͷ
ቚ ቚ ՞ ȁ‫ܣ‬ȁȁ‫ܤ‬ȁ ൌ ʹͲ ՞  ȁ‫ܤ‬ȁ ൌ Ͷ
ͺ ͳͲ
Sehingga

166
ȁͷ‫ିܤ‬ଵ Ǥ ‫ ்ܤ‬Ǥ ‫ିܤ‬ଵ Ǥ ‫ିܣ‬ଵ ȁ మ మ
ʹ௖௢௦ ௫ െ ͳ ൌ Ͳ atau ʹ௖௢௦ ௫ ൌ ͳ ൌ ʹ଴
ͳ ͳ ͳ maka cos x = 0 dipenuhi untuk ‫ ݔ‬ൌ

ൌ ͷଶ Ǥ Ǥ ȁ‫ܤ‬ȁǤ Ǥ ଶ
ȁ‫ܤ‬ȁ ȁ‫ܤ‬ȁ ȁ‫ܣ‬ȁ ଷగ
ʹͷ dan ‫ ݔ‬ൌ

ൌ ----------------------------------Jawaban: C
ʹͲ
ͷ

Ͷ 60. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: A ͵ͳ௫ Ǥ ܽ ௬ Ǥ ܾ ௭ Ǥ ܿ ௪ ൌ ʹͲͳ͵
Faktor dari 2013 adalah 3, 11 dan 61
57. Pembahasan CERDAS: Karena a < b < c
f(x) = bx + 2 ͵ͳ௫ Ǥ ܽ ௬ Ǥ ܾ ௭ Ǥ ܿ ௪ ൌ ͵ͳ଴ Ǥ ͵ଵ Ǥ ͳͳଵ Ǥ ͸ͳଵ
f(f(x)) = b(bx + 2) + 2 ൌ ʹͲͳ͵
f(f(f(x))) = b(b(bx + 2) + 2) + 2 = b(ܾଶ x + Sehingga diperoleh x = 0 , a = 3, b = 11,
2b) + 2) + 2 =ܾଷ ‫ ݔ‬൅ ʹܾଶ ൅ ʹܾ ൅ ʹ c = 61 , y = 1, z = 1, w = 1
ܾଷ ‫ ݔ‬൅ ʹܾଶ ൅ ʹܾ ൅ ʹ ൌ ܽ‫ ݔ‬൅ ͳͶ 2016x + ay + bz + cw + yzw = 0 + 3 + 11
Sehingga diperoleh + 61 + 1 = 76
ܾଷ ൌ ܽ dan ʹܾଶ ൅ ʹܾ ൅ ʹ ൌ ͳͶ ----------------------------------Jawaban: A
ʹܾଶ ൅ ʹܾ െ ͳʹ ൌ Ͳܽ‫ݑܽݐ‬ሺܾ ൅
͵ሻሺܾ െ ʹሻ ൌ Ͳ maka b = -3 (TM) atau b 61. Pembahasan CERDAS:
=2 Teks tersebut membahas penurunan
Dan ܽ ൌ ͺ jumlah penduduk miskin yang dilapor-

Jadi ܾଷ ൅ Ͷ ξܽ െ ܾܽ ൅ ͳͲ = 8 + 8 - 16 kan oleh BPS. Jadi, pokok permasalah-
+ 10 = 10 an yang dibahas dalam teks tersebut
----------------------------------Jawaban: B terdapat pada pilihan jawaban A.
---------------------------------Jawaban: A
58. Pembahasan CERDAS:
‫ݕ‬ ʹ ͳ ିଵ Ͷ 62. Pembahasan CERDAS:
ቀ ቁൌቀ ቁ ቀ ቁ Kata tersebut dalam kalimat (2) me-
‫ݔ‬ െͳ ‫ݔ‬ െͳ
‫ݕ‬ ͳ ‫ ݔ‬െͳ Ͷ rujuk pada kata-kata yang terdapat pa-
ቀ ቁൌ ቀ ቁቀ ቁ
‫ݔ‬ ʹ‫ ݔ‬൅ ͳ ͳ ʹ െͳ da kalimat (1). Kata periode merujuk
ͳ Ͷ‫ ݔ‬൅ ͳ pada waktu. Kata tersebut dalam kali-
ൌ ቀ ቁ
ʹ‫ ݔ‬൅ ͳ ʹ mat (2) merujuk pada waktu Septem-
ͳ ͳ ሺͶ‫ ݔ‬൅ ͳሻ ber 2015--Maret 2016.
െ ‫ݔ‬െ‫ ݕ‬ൌ െ െ
ʹ ʹ‫ ݔ‬൅ ͳ ʹ‫ ݔ‬൅ ͳ ---------------------------------Jawaban: C
ൌ െʹ
----------------------------------Jawaban: D
63. Pembahasan CERDAS:
Dalam kalimat (10) terdapat pema-
59. Pembahasan CERDAS: kaian kata tidak baku yakni kata pro-

ʹୡ୭ୱ ଶ௫ ൅ ʹ௖௢௦ ௫ ൌ ͵Ǥ ʹି ୡ୭ୱ ଶగ sentase. Bentuk baku kata prosentase
మ మ ͵
ʹଶ௖௢௦ ௫ିଵ ൅ ʹ௖௢௦ ௫ ൌ menurut KBBI adalah persentase.
ʹ ---------------------------------Jawaban: E
ͳ ௖௢௦మ௫ ଶ మ ͵
൫ʹ ൯ ൅ ʹ௖௢௦ ௫ െ ൌ Ͳ
ʹ ʹ
௖௢௦మ ௫

௖௢௦మ ௫
64. Pembahasan CERDAS:
൫ʹ ൯ ൅ ʹǤʹ െ͵ ൌ Ͳ Kalimat utama dalam paragraf perta-
௖௢௦మ ௫ ௖௢௦మ ௫
൫ʹ ൅ ͵൯൫ʹ െ ͳ൯ ൌ Ͳ ma teks tersebut terletak di awal ka-
మ మ
ʹ௖௢௦ ௫ ൅ ͵ ൌ Ͳ atau ʹ௖௢௦ ௫ ൌ െ͵ (TM) limat. Kalimat-kalimat berikutnya me-
rupakan kalimat penjelas. Jadi, pola
pengembangan paragraf pertama teks

167
tersebut terdapat pada pilihan ja- SMP dan SMA yang memiliki rentang
waban A. usia 14—17 tahun umumnya sedang
----------------------------------Jawaban: A mengalami masa pertumbuhan secara
fisik, sosial, dan emosi. Saat ini usia
65. Pembahasan CERDAS: mereka berada pada saat awal re-
Pernyataan yang tidak sesuai dengan maja.
isi paragraf kedua teks di atas terdapat ---------------------------------Jawaban: D
pada pilihan jawaban A. Upah buruh
tani berbanding terbalik dengan pe- 68. Pembahasan CERDAS:
ningkatan jumlah penduduk miskin. Kalimat penutup yang tepat untuk teks
Kenaikan jumlah upah buruh tani me- tersebut adalah Oleh karena itu, guru
nurunkan jumlah penduduk miskin. perlu memiliki strategi khusus untuk
Kalimat pada pilihan jawaban C sesuai membina pelajar usia SMP-SMA agar
dengan (7) dan (8). Kalimat pada pi- mereka dapat mengembangkan diri
lihan jawaban D sesuai dengan kalimat secara posotof sesuai dengan tingkat
(9). Kalimat pada pilihan jawaban E perkembangan intelektual dan emosio-
sesuai dengan kalimat (10). nal mereka.
----------------------------------Jawaban: A ----------------------------------Jawaban: B

66. Pembahasan CERDAS: 69. Pembahasan CERDAS:


Simpulan merupakan inti sari sebuah Gagasan utama adalah pokok pem-
bacaan. Simpulan teks tersebut harus bicaraan yang dibahas dalam sebuah
memuat inti paragraf pertama dan ke- paragraf. dalam hal itu, gagasan utama
dua. Paragraf pertama teks tersebut paragraf tersebut adalah Pelajar SMP
mempunyai gagasan utama pelajar u- dan SMA memerlukan tempat penya-
sia SMP dan SMA sedang dalam masa luran kreativitas.
proses pencarian identitas. Paragraf ----------------------------------Jawaban: D
kedua teks tersebut mempunyai ga-
gasan utama pelajar SMP dan SMA 70. Pembahasan CERDAS:
memerlukan tempat penyaluran yang Penggunaan kata manajerial dalam
tepat dan selaras dengan pemahaman teks tersebut tidak tepat. Kata mana-
mereka. Jadi, simpulan yang tepat teks jerial membuat kalimat menjadi tidak
di atas terdapat pada pilihan jawaban padu. Kata yang tepat agar kalimat
B. tersebut padu adalah kata manaje-
----------------------------------Jawaban: B men.
----------------------------------Jawaban: B
67. Pembahasan CERDAS:
Kalimat pertama tersebut rancu kare- 71. Pembahasan CERDAS:
na kesalahan sebagai berikut. Perhatikan kalimat sebelumnya. Dalam
1) Terdapat dua predikat dalam satu kalimat sebelumnya dijelaskan tentang
kalimat. motivasi seseorang. Jadi, kata ini da-
2) Kata dan serta pada setelah kata lam kalimat (12) merujuk pada frasa
tahun seharusnya dihilangkan. motivasi seseorang.
3) Ejaan dalam penyebutan rincian ----------------------------------Jawaban: A
yang tidak tepat (fisik, sosial, dan
emosional). 72. Pembahasan CERDAS:
Suntingan kalimat yang tepat terdapat Kesalahan ejaan dalam teks tersebut
pada pilihan jawaban D, yakni Pelajar terdapat pada kalimat (1). Kata mo-

168
deren dalam kalimat tersebut tidak ba- nomena seperti tornado adalah
ku. Bentuk baku kata tersebut adalah cyclones, karena cyclones adalah nama
modern. Kalimat (4) tidak efektif ka- lain dari tornado “They are often
rena ada kata yang mubazir, yakni kata referred to as twisters or cyclones”.
yang. ----------------------------------Jawaban: B
-----------------------------------Jawaban: A
78. Pembahasan CERDAS:
73. Pembahasan CERDAS: Kata dissipating bermakna mengham-
Paragraf ke-1 membahas pengelolaan burkan, dalam kontek bacaan ini
organisasi (perusahaan). Paragraf ke-2 bermakna selesai, maka berantonim
membahas contoh-contoh pengelola- dengan cumulating (mengumpulkan).
an organisasi (penghargaan). Jadi, hu- ----------------------------------Jawaban: E
bungan kedua paragraf tersebut ada-
lah paragraf ke-2 memaparkan contoh 79. Pembahasan CERDAS:
paragraf ke-1. Inti dari berita terdapat di paragraf
----------------------------------Jawaban: B pertama, di mana pada paragraf per-
tama teks tersebut dinyatakan bahwa
74. Pembahasan CERDAS: hukuman mati yang dijatuhkan kepada
Jawaban pertanyaan tersebut terdapat delapan pengedar narkoba memicu ke-
pada kalimat ke-5 dan ke-6 paragraf caman Australia dan Brazil, maka da-
pertama. Jawaban pertanyaan terse- pat disimpulkan bahwa isi berita terse-
but adalah kebutuhan karyawan terse- but adalah efek hukuman mati yang
but belum dipenuhi oleh organisasi. dijatuhkan kepada pengedar narkoba.
----------------------------------Jawaban: D -----------------------------------Jawaban: E

75. Pembahasan CERDAS: 80. Pembahasan CERDAS:


Arti kata sedimentasi dalam kalimat Dari klausa firing squad executed eight
tersebut adalah pengendapan benda drug traffickers dapat diketahui bahwa
padat karena pengaruh gaya berat. banyaknya pengedar yang dijatuhi hu-
Lihat di dalam KBBI. kuman mati ada delapan.
----------------------------------Jawaban: D ----------------------------------Jawaban: C

76. Pembahasan CERDAS: 81. Pembahasan CERDAS:


Pernyataan yang paling sesuai dengan Kata moratorium bermakna penun-
bacaan adalah pilihan C sebagaimana daan, dari frase after a five-year mora-
pada teks dinyatakan “Tornadoes have torium, maka dapat diketahui bahwa
been observed on every continent penundaan hukuman tersebut selama
except Antarctica.” lima tahun.
----------------------------------Jawaban: C ----------------------------------Jawaban: D

77. Pembahasan CERDAS: 82. Pembahasan CERDAS:


Pada bacaan jelas dinyatakan “Other Dari teks tersebut dapat diketahui bah-
tornado-like phenomena that exist in wa penduduk Indonesia sangat men-
nature include the gustnado, dust de- dukung keputusan yang diambil oleh
vil, fire whirls, and steam devil; down- Jokowi sebagaimana terungkap dari
bursts are frequently confused with frase ...which has strong public support
tornadoes, though their action is dissi- at home
milar”, maka yang bukan termasuk fe- ---------------------------------Jawaban: B

169
83. Pembahasan CERDAS: 88. Pembahasan CERDAS:
Frasa shrugged off bermakna menga- Dari paragraf kedua dapat diketahui
baikan, maka bersinonim dengan kata bahwa warna merah memiliki panjang
ignore. gelombang terpanjang The refractive
---------------------------------Jawaban: A index of water to violet, which has a
short wavelength, is nearly 1.34. To
84. Pembahasan CERDAS: red light, which has a long wavelength,
Dari kalimat pertama dapat dengan the refractive index of water is almost
jelas diketahui bahwa kekayaan bersih 1.32.
Pique adalah $30 juta. ----------------------------------Jawaban: A
----------------------------------Jawaban: B
89. Pembahasan CERDAS:
85. Pembahasan CERDAS: Dari paragraf pertama yang meru-
Dari kalimat He signed a contract pakan thesis dari teks tersebut dapat
extension with Barcelona on May, disimpulkan bahwa isi teks tersebut
20 2014 that will keep him at the club adalah keunggulan berinvestasi emas
until 2019, dapat diketahui bahwa koin.
kontraknya berakhir pada tahun 2019. ----------------------------------Jawaban: B
-----------------------------------Jawaban: E
90. Pembahasan CERDAS:
86. Pembahasan CERDAS: Pada teks dinyatakan keunggulan ber-
Dari kalimat Shakira and Gerard were investasi emas koin adalah aman dan
spotted together spending vacations in menguntungkan (safe and profitable,
Miami jelas bahwa mereka berlibur ke pr.2), memiliki nilai yang stabil (has a
Miami. more stable value, pr.2), lebih hemat
---------------------------------Jawaban: C dalam produksi dan pembuatannya
(need less cost in production and
87. Pembahasan CERDAS: manufacturing, pr.3), lebih mengun-
Dari paragraf pertama dapat diketahui tungkan (more lucrative, pr.3), maka
bahwa prisma dapat membagi cahaya yang tidak termasuk kelebihan ber-
menjadi tujuh warna karena perbe- investasi emas koin adalah faktor
daan indeks pembiasannya, sebagai- keunikan dan kelangkaannya.
mana dinyatakan dalam kalimat Howe- ----------------------------------Jawaban: E
ver, because of differences of refractive
index, this refraction angle varies for
each color or according to the
wavelength of the light.
---------------------------------Jawaban: B

170
Prediksi Tes Kemampuan
Dasar Saintek Paket 4

Daftar konstanta alam sebagai pelengkap soal-soal


g = 10 ms-2 (kecuali diberitahukan me = 9,1 × 10-31 kg 1 sma = 931 MeV
lain) NA = 6,02 × 1023/mol h = 6,63 × 10-34 Js
8 -7
c = 3 × 10 m/s μ0 = 4π × 10 H/m (4π ε0)-1 = 9 × 109 Nm2/C2
-19 -11 2 2
e = 1,6 × 10 C G = 6,673 × 10 Nm /kg R = 8,31 J K-1 mol-1
-23
kB = 1,38 × 10 J/K

1. Perhatikan gambar berikut! dan ሺͳǡ ‫ݐ‬ǡ ‫ ݐ‬ଶ ሻ dimana ‫ ݐ‬൐ Ͳ . Nilai dari
‫ ݐ‬ଷ െ ͳadalah ....
A. 13
B. 26
C. -3
D. 2
E. 7

Titik E terletak di dalam trapesium ABCD 4. Pencerminan garis ‫ ݕ‬൅ ‫ ݔ‬ൌ ʹͶ terhadap
sehingga luasο‫ ܧܤܣ‬dan ο‫ ܧܦܥ‬adalah 10 garis ‫ ݕ‬ൌ ͵݇ െ ͳ adalah ʹ‫ ݕ‬െ ‫ ݔ‬ൌ ͻͲ .
dan 12. Jika tiga kali panjang sisi AB sama Nilai k adalah ....
dengan dua kali panjang sisi CD, maka A. 114
luas daerah yang diarsir adalah …. B. 38
A. 22 C. 19
B. 23 D. 13
C. 24 E. 11
D. 25
E. 26 5. Pada kubus ‫ܦܥܤܣ‬Ǥ ‫ܪܩܨܧ‬ǡ titik ܲ dan ܳ
pada ‫ ܩܧ‬sehingga ‫ ܲܧ‬ൌ ܲܳ ൌ ܳ‫ ܩ‬, se-
a dangkan titik ܴ dan ܵ pada ‫ ܪܨ‬sehingga
2. Jika cot ൫5x-60o ൯ = dan tan൫x-30o ൯ =a
b
‫ ܴܨ‬ൌ ܴܵ ൌ ܵ‫ ܪ‬. Perpanjangan AP, CQ,
maka cot൫6x-90o ൯ cot ൫4x-30o ൯ adalah ….
BR, dan ‫ ܵܦ‬saling berpotongan di titik ܶ.
a4 (1+b2 )
A. b4 -a2
Jika volume limas ܶǤ ‫ ܦܥܤܣ‬adalah ‫ ݔ‬maka
a3 (1+b2 ) volume limas ܶǤ ܴܲܵܳ adalah ….
B. A. 2x
b2 -a4
a2 (1-b2 ) B. 8x
C.
b2 -a4 C. 9x
a2 (1-b2 )
D. - D. 16x
b2 +a4
a2 (1+b2 ) E. 27x
E. -
b2 -a4
6. Sisa pembagian
3.
ଵଷ ଶ଺ ହଶ
Misalkan ‫ ݌‬ൌ ሺ ǡ ǡ ሻ adalah vektor ‫݌‬ሺ‫ ݔ‬െ ͺሻଶ଴ଵ଻ ൅ ‫ݍ‬ሺ‫ ݔ‬െ ͹ሻସ଴ଷସ ൅ ͸Ͳͷͳ
ଶଵ ଶଵ ଶଵ
ሬሬሬሬሬԦ pada ܱ‫ܣ‬
ሬሬሬሬሬԦ, di mana ‫ܣ‬ሺͳǡʹǡʹሻ oleh ‫ ݔ‬ଶ െ ͳͷ‫ ݔ‬൅ ͷ͸ adalah ‫ݔ‬Ȅ ʹ͸. Nilai
proyeksi ܱ‫ܤ‬
dari ‫ ݌‬൅ ‫ ݍ‬adalah ….

171
A. 8 ௫ξଷ
B. 7 11. Fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ට͵ െ •‹ଶ ‫ ݔ‬൅ ,

C. 26 Ͳ ൑ ‫ ݔ‬൑ ʹߨ naik pada interval Ǥ ǤǤ.
గ గ
D. 1 A. ൑ ‫ ݔ‬൑
଺ ଶ
E. 0 B.

൏‫ݔ‬൏

଺ ଷ
గ గ
7. Banyak bilangan bulat r yang memenuhi C. ൑‫ݔ‬൑
଺ ସ
మ మ గ గ
ሺͷǡͳሻସ௥ ାଷ௥ିଵ ൒ ሺʹ͸ǡͲͳሻ௥ ି଻௥ିସ adalah D. ൏‫ݔ‬൑
ସ ଶ
.... గ ଶగ
E. ൏‫ݔ‬൏
ହ ହ
A. ‫ ݔ‬൑ െͳͲ
B. െͳͲ ൑ ‫ ݔ‬൑ െʹ
12. Lingkaran ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ൌ ʹ dan lingkaran
C. ‫ ݔ‬൒ െʹ
‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ‫ ݕʹ ט‬ൌ Ͳ saling beririsan dengan
D. െʹ ൑ ‫ ݔ‬൏ ͳ
E. ‫ ݔ‬൐ െͳ D adalah daerah irisannya. Jika garis
‫ ݔ‬ൌ ݇ membagi daerah D dengan per-
8. Diketahui ‫ݔ‬ଵ dan ‫ݔ‬ଶ adalah akar-akar per- bandingan ͳǣ ʹ, maka salah satu kemung-
samaan: kinan nilai k adalah …

Ͷ௫ାଵ െ ʹଶ௫ାଵ െ ͳͲǤ ʹ௫ ൅ Ͷ ൌ Ͳ A. ଶ
Nilai dari ଵ
B. െଶ
125
log( x1  x2 )8 log( x1 x2 ) 2 …. C. െͳ

A. െ ଷ D. ͳ

B. െ
ଶ E. െଷ

C. 1
ଵ 13. Sebuah bilangan dikatakan habis dibagi ti-
D.
ଷ ga jika jumlah digit-digit dari bilangan ter-

E. ଷ
sebut habis dibagi tiga. Jika suatu bi-
langan disusun dari tiga digit yang digit-
൫ଶିξ଼ିଶ௫൯൫ξଷି௫ାଵ൯ digitnya bilangan ganjil, maka banyak
9. Nilai dari Ž‹௫՜ଶ adalah
௫ିଶ bilangan tiga digit tersebut yang habis
.... dibagi tiga adalah ....
A. 2 A. 10
B. ͳ B. 12
C. Ͳ C. 20
D. െͳ D. 24
E. െʹ E. 36
10. Jika ܽଵ ǡ ܽଶ ǡ ܽଷ ǡ ǥǤ adalah suku-suku baris-
14. Beberapa kelereng akan dimasukkan ke
an geometri dimana ܽସ െ ܽ଻ ൌ ‫ ݌‬dan
௣ dalam 5 kotak di mana jumlah kelereng
ܽଷ െ ܽ଻ ൌ ‫ ݍ‬, maka ൌ .... ௤ pada masing-masing kotak tidak sama
ሺଵା௥ା௥ మ ሻ dan jumlah kelereng pada sembarang,
A. ሺଵା௥ା௥ మ ା௥ య ሻ
ሺଵା௥ା௥ మ ሻ
tiga kotak lebih dari jumlah kelereng pada
B. ሺଵା௥ మ ା௥ య ሻ dua kotak lainnya. Jumlah terkecil
ሺ௥ మ ା௥ାଵሻ kelereng keseluruhan adalah ….
C. ሺଵା௥ା௥ య ሻ A. 1
ሺଵା௥ మ ା௥ య ሻ
D. B. 2
ሺଵା௥ା௥ మ ା௥ య ሻ
ሺଵା௥ା௥ మ ା௥ య ሻ C. 3
E. ሺଵା௥ା௥ మ ሻ

172
D. 4 B. benda yang mencapai dasar lebih
E. 5 dahulu akan ditentukan massanya
C. kedua benda mencapai dasar bersa-
15. Sebuah deret geometri tak hingga me- maan, tidak tergantung massa dan
miliki jumlah sama dengan luas daerah jari-jari mereka
yang dibatasi fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ସ ൅ Ͷ‫ ݔ‬ଷ െ D. benda yang mencapai dasar lebih da-
ʹ‫ ݔ‬dengan sumbu-x padaͲ ൑ ‫ ݔ‬൑ ͳ. Se- hulu akan ditentukan oleh jari-jarinya
lisih suku ke dua dan pertama deret ter- E. bola pejal mencapai dasar lebih da-
ହ hulu, tidak tergantung massa dan jari-
sebut adalah . Rasio deret tersebut ….
௙”ሺଵሻ
ଵ jari kedua benda.
A.


B. 19. Perhatikan gambar berikut!


C. ହ

D. ଷ

E.

16. Kereta yang bergerak dari kondisi diam


kemudian dipercepat dengan percepatan
2 m/s2 selama 10 sekon. Jika kereta
Jika pada gambar di atas massa katrol di-
kemudian diperlambat dengan perlam-
abaikan, maka nilai tegangan T adalah ...
batan konstan 4 m/s2 hingga kereta
A. 6 N
berhenti, maka jarak total yang ditempuh
B. 14 N
kereta sejauh ....
C. 20 N
A. 80 m
D. 25 N
B. 100 m
E. 34 N
C. 150 m
D. 200 m
20. Rafi melakukan eksperimen fisika dengan
E. 250 m
sungguh-sungguh. Eksperimen yang dila-
kukan Rafi terlihat seperti gambar
17. Sebuah bola A yang mempunyai momen-
berikut.
tum ‫ ݌‬bertumbukan dengan bola lain B
hingga setelah tumbukan momentum bo-
la A tersebut menjadi ͵‫݌‬. Besar per-
ubahan momentum bola B adalah ….
A. ʹ‫݌‬
B. െʹ‫݌‬
C. െ͵‫݌‬
D. Ͷ‫݌‬ Balok kecil bermassa 0,2 kg bergerak
E. ‫݌‬ pada lantai licin dengan kelajuan 2 m/s.
Balok tersebut akhirnya menumbuk pegas
18. Berawal dari posisi dan kemiringan yang yang memiliki konstanta 3,0 × 103 N/m.
sama, dua benda berupa bola pejal serta Jika pegas tertekan 1 cm, maka energi
kelongsong bola menggelinding ke kinetik balok sebesar ….
bawah, sehingga …. A. 0,25 J
A. kelongsong bola mencapai bawah le- B. 0,35 J
bih dulu C. 0,45 J

173
D. 0,55 J maka perubahan energi dalam proses ter-
E. 0,65 J sebut adalah sekitar ....
A. 51 kJ
21. Jika isi suatu gas memenuhi hukum Boyle B. 46 kJ
dijadikan setengahnya, maka tekanannya C. 35 kJ
menjadi dua kalinya. Hal ini disebabkan D. 12 kJ
oleh .... E. 9 kJ
A. Molekul-molekul merapat sehingga
kerapatannya menjadi dua kali 25. Perhatikan gambar berikut!
B. Molekul-molekul bergetar dua kali
lebih cepat
C. Molekul-molekul beratnya menjadi
dua kali lebih cepat
D. Banyaknya molekul menjadi dua kali
E. Energi kinetik molekul-molekulnya
menjadi dua kali. Gambar di atas menunjukkan cahaya me-
rambat melalui tiga medium, yaitu gelas-
22. Air terjun setinggi 10 m dengan debit 50 udara-gelas. Perubahan fase sebesar 1800
m3/s dimanfaatkan untuk memutar turbin terjadi pada cahaya yang ....
yang menggerakkan generator listrik. Jika A. Dipantulkan oleh permukaan I
25 % energi air dapat berubah menjadi B. Dipantulakan oleh permukaan II
energi listrik, maka daya keluaran gene- C. Diteruskan melalui permukaan I
rator adalah .... D. Diteruskan melalui permukaan II
A. 0,9 MW E. Dipantulkan oleh permukaan I dan II
B. 1,10 MW
C. 1,25 MW 26. Untuk mengurangi pantulan dari suatu
D. 1,30 MW permukaan kaca ሺn=1,6ሻ dilakukan de-
E. 1,50 MW ngan menempelkan lapisan transparan
yang tipis terbuat dari MgF2 (n=1,38)
23. Jika taraf intensitas percakapan adalah 60 pada permukaan kaca itu. Tebal lapisan
dB dan bunyi halilintar 100 dB, maka itu (dalam Հ) yang diperlukan agar dipe-
besar kelipatan intensitas suara halilintar roleh pantulan minimum jika cahaya de-
terhadap suara percakapan adalah ݊ kali, ngan ߣ ൌ ͷͲͲ nm datang secara normal
dengan ݊adalah …. adalah ….
A. 100 A. 310
B. 400 B. 510
C. 1.000 C. 910
D. 4.000 D. 2.500
E. 10.000 E. 10.500

24. Sebuah batang tembaga bermassa 1 kg 27. Alat pemanas celup digunakan untuk
dipanaskan pada tekanan 100 kPa hingga mendidihkan sejumlah air. Spesifikasi alat
suhunya berubah dari 200C ke 500C. Jika tersebut adalah 200 W dan 220 volt. Jika
diketahui massa jenis, koefisien muai alat tersebut dipasang pada tegangan 110
panjang, kalor jenis tembaga dan kalor volt dan digunakan untuk mendidihkan
laten berturut-turut adalah 8,92 x 103 sejumlah air yang sama, maka lama
kg/m3 , 1,7 x 10-7 0C-1 , dan 387 J/kg0C, waktu yang dibutuhkan adalah ….

174
A. 2 kali lebih lama 31. Unsur-unsur pada periode ke tiga terdiri
B. 3 kali lebih lama dari Na, Mg, Al, I, P, Cl, Ar. Atas dasar
C. 4 kali lebih lama konfigurasi elektronnya, maka dapat
D. 5 kali lebih lama dikatakan bahwa ….
E. 6 kali lebih lama A. Si dapat bereaksi dengan asam kuat
dan basa kuat
28. Jika sebuah kawat digerakkan sedemikian B. Energi ionisasi pertama Mg lebih besar
rupa sehingga memotong garis-garis gaya dari Al
suatu medan magnet, maka pada kedua C. Ar merupakan unsur ion logam sangat
ujung kawat itu timbul gaya gerak listrik elektronegatif
karena induksi. Kaedah itu dirumuskan D. Na, Mg, dan Al merupakan oksidator
oleh .... kuat
A. Maxwell E. P dan Cl cenderung membentuk basa
B. Lenz
C. Foucoult 32. Suatu elektron berpindah dari kulit (or-
D. Ampere bital) K ke kulit M. Pernyataan yang benar
E. Faraday untuk peristiwa tersebut adalah ….
A. Elektron menyerap energi sebesar se-
29. Sekelompok alien dari luar angkasa ber- lisih energi orbital M dikurangi orbital
gerak menuju bumi dengan kecepatan 0,8 K.
c. Jika mereka menyatakan telah menem- B. Elektron menyerap energi sebesar se-
puh jarak 60 tahun cahaya, maka peng- lisih energi orbital K dikurangi orbital
amat di bumi menyatakan bahwa jarak M.
tersebut adalah …. C. Elektron melepaskan energi sebesar
A. 120 tahun cahaya selisih energi orbital M dikurangi or-
B. 110 tahun cahaya bital K.
C. 100 tahun cahaya D. Elektron melepaskan energi sebesar
D. 80 tahun cahaya selisih energi orbital K dikurangi or-
E. 60 tahun cahaya bital M.
E. Elektron tidak menyerap atau mele-
30. Untuk mendeteksi struktur sebuah inti paskan energi.
yang beradius 10-15 m, seberkas elektron
dari sebuah akselerator partikel ditem- 33. Ion kompleks [Cr(H2O)4Cl2]+ mempunyai
bakkan pada sebuah target padat yang geometri oktahedral.
mengandung kerapatan inti, sehingga SEBAB
akan terjadi efek difraksi dengan ukuran Ion kompleks tersebut mempunyai iso-
inti dapat ditentukan. Dalam kasus ini, be- mer geometri cis dan trans.
sar momentum berkas sinar elektron
yang diperlukan adalah .... (h = 6,63 x 10- 34. Jika 9 ml 0,1 M CH3COOH (Ka = 10-5)
34
Js) diencerkan 10 kali kemudian ditambah
A. 6,6 x 10-19 kg m/s larutan 10 ml 0,1 M NaOH, maka larutan
B. 13,2 x 1019 kg m/s yang terjadi memiliki pH sebesar ….
C. 0,33 x 1019 kg m/s A. 3
D. 3,3 x 10-19 kg m/s B. 6
E. 3,3 x 10-19 kg m/s C. 8
D. 9
E. 11

175
35. Sepotong seng pada temperatur 20°C de- 39. Sebanyak 9 gram glukosa (Mr = 180) dila-
ngan massa 65,38 gram dimasukkan ke rutkan dalam air sampai volume larutan
dalam 100 mL air mendidih (T = 100°C). 100 ml pada suhu 25°C (R = 0,082 atm
Massa jenis air 1,0 g/mL, kalor jenis seng L/mol/K dan Mr H2O = 18). Pernyataan
adalah 0,4 J/g/°C, dan kalor jenis air yang benar adalah….
adalah 4,2 J/g/°C. Temperatur yang dica- 1) Rumus molekul glukosa adalah
pai oleh seng dan air adalah …. C6H12O6
A. 95,3°C 2) Tekanan osmosis larutan glukosa =
B. 80,1°C 12,2 atm
C. 72,4°C 3) Titik beku larutan glukosa < titik beku
D. 60,0°C air
E. 33,4°C 4) Fraksi mol glukosa = 0,18
36. Reaksi pembentukan SO3 menurut per- 40. Larutan di bawah ini yang mempunyai
samaan: titik beku paling tinggi adalah….
SO2(g) + ½ O2(g) o SO3(g) A. C12H22O11 0,7 m
adalah reaksi eksoterm. Hasil SO3 yang di- B. CaCl2 0,3 m
peroleh akan bertambah bila …. C. CO(NH2)2 0,4 m
(1) Ditambah katalis D. KBr 0,5 m
(2) Tekanan diperbesar E. Al2(SO4)3 0,2 m
(3) Suhu dinaikkan
(4) Ditambah gas O2 41. Untuk mengendapkan 3,175 gram Cu dari
larutan CuSO4 2M ( Ar Cu = 63,5 ; S = 32 ;
37. Jika kesetimbangan untuk reaksi: O= 16) dengan cara elektrolisis diperlukan
elektron sejumlah ….
A(g) + 2B(g) C(g) adalah K = 0,25
A. 0,05 mol
Jumlah mol A dalam volume 5 liter yang B. 0,10 mol
harus dicampurkan pada 4 mol B untuk C. 1,20 mol
dapat menghasilkan 1 mol C dalam D. 1,00 mol
keadaan setimbang adalah…. E. 2,00 mol
A. 26
B. 13 42. Pernyataan yang tidak benar tentang ni-
C. 9 trogen adalah ….
D. 5 A. Terdapat bebas di atmosfer sebagai
E. 2 molekul diatomik
B. Dengan hidrogen membentuk senya-
38. Sebanyak 25 ml CH3COOH 0,1M tepat wa NH3 yang bersifat basa dalam air
dititrasi dengan 25 ml NaOH 0,1M. Jika C. Dalam setiap atomnya mengandung
diketahui Ka CH3COOH = 10-5, maka per- tiga elektron yang tidak berpasangan
nyataan yang benar tentang reaksi titrasi D. Dengan senyawa hidrazin (N2H4) me-
tersebut adalah …. miliki bilangan oksidasi -2
1) pH larutan asam sebelum titrasi E. Pada suhu kamar bereaksi dengan se-
adalah 3 mua logam alkali
2) pH larutan asam setelah titrasi lebih
besar dari 7 43. Hidrolisis suatu makromolekul alami
3) CH3COONa hasil reaksi mengalami hi- menghasilkan senyawa yang mempunyai
drolisis gugus aldehid. Fermentasi makromolekul
4) Konsentrasi Na+ dalam campuran tersebut dapat menghasilkan alkohol.
0,05M Monomer senyawa ini dapat didehidrasi

176
oleh asam sulfat pekat menjadi karbon. 48. Aktivitas biologis suatu sel akan terhenti
Makromolekul tersebut adalah …. jika sel tersebut dipanaskan hingga 60°C.
A. amilum Hal tersebut terjadi karena ….
B. selulosa A. kerja enzim terhambat
C. protein B. enzim menjadi nonaktif
D. asam nukleat C. enzim rusak dan tidak aktif lagi
E. lipid D. kerja enzim mengalami penurunan
E. kerja enzim mengalami peningkatan
44. Senyawa 2-metil-2-butanol tidak dapat
bereaksi dengan KMNO4 dalam suasana 49. Hukum Hardy-Weinberg berlaku jika ….
asam. A. ukuran populasi kecil
SEBAB B. populasi tidak mengalami isolasi
Senyawa 2-metil-2-butanol bersifat optis C. terjadi mutasi secara besar-besaran
aktif D. perkawinan terjadi tidak secara acak
E. tidak berlangsung peristiwa seleksi
45. Diketahui: E° Sn2+/Sn = - 0,14 volt alam
E° Fe3+/Fe = - 0,04 volt
Pada keadaan standar, pernyataan yang 50. Yang membedakan tumbuhan
benar untuk reaksi: Pteridophyta dengan Bryophyta adalah
2Fe3+(aq) + 3Sn(s) → 2Fe(s) + 3Sn2+(aq) adalah pada Pteridophyta ….
…. A. tubuh berupa talus
(1) Reaksi berlangsung spontan B. tidak memiliki berkas pengangkut
(2) Elektron yang terlibat dalam reaksi C. gametofit merupakan fase dominan
adalah 6 D. tumbuhan dewasa merupakan gene-
(3) Ion Fe3+ merupakan pengoksidasi rasi gametofit
(4) Potensial sel standar adalah +0,18 volt E. dapat dibedakan antara akar, batang,
dan daunnya
46. Jaringan dasar tumbuhan yang dapat ber-
fungsi memperkuat jaringan lain dan da- 51. Apabila lingkungan hidup kurang meng-
pat berubah menjadi meristematis adalah untungkan, maka bakteri akan memben-
.… tuk ….
A. kolenkim A. kristal
B. kambium B. flagela
C. parenkim C. kapsid
D. mesenkim D. gema cup
E. sklerenkim E. endospora

47. Epidermis akan mengalami perkembang- 52. Pelestarian flora dan fauna dapat dilaku-
an menjadi derivat yang berperan dalam kan secara in situ dan ex situ. Upaya pe-
pertukaran gas. Derivat epidermis terse- lestarian secara ex situ dapat dilakukan di
but adalah …. ….
A. felogen A. suaka margasatwa
B. stomata B. taman nasional
C. feloderm C. hutan lindung
D. trikomata D. cagar alam
E. jaringan gabus E. kebun raya

177
53. Persilangan antara kacang ercis berbiji 57. Ikan tuna sedikit meminum air dan me-
bulat homozigot dengan kacang ercis ngeluarkan banyak urine.
berbiji bulat heterozigot menghasilkan SEBAB
keturunan seluruhnya berfenotipe bulat. Ikan air laut memiliki glomerulus berukur-
SEBAB an kecil.
F1 yang dihasilkan pada persilangan ta-
naman dengan sifat homozigot dengan 58. Bioteknologi modern yang menghasilkan
heterozigot menghasilkan keturunan ho- organisme transgenik ….
mozigot 100%. 1) DNA rekombinan
2) Kultur jaringan
54. Bakteri dapat melakukan reproduksi me- 3) Fusi protoplasma
lalui perantara bakteriofage. 4) Fertilisasi in vitro
SEBAB
Reproduksi seksual bakteri berlangsung 59. Ciri yang selalu ada pada kelompok Mo-
secara konjugasi. llusca adalah ….
1) tubuhnya lunak
55. Kultur jaringan merupakan teknologi yang 2) bentuk simetri bilateral
memberi keuntungan dalam bidang pe- 3) tidak bersegmen
nyediaan bibit. 4) selalu memiliki cangkang
SEBAB
Kultur jaringan dapat menghasilkan bibit 60. Jamur yang berperan dalam proses pem-
dalam jumlah banyak dengan sifat yang buatan bahana makanan adalah ….
lebih baik dari induknya. 1) Aspergillus oryzae
2) Aspergillus wentii
56. Proses translasi pada sintesis protein di- 3) Aspergillus soyae
mulai dari kodon UAG. 4) Aspergillus niger
SEBAB
Kodon UAG merupakan kodon start yang
berperan sebagai sinyal dimulainya
proses translasi.

178
-PEMBAHASAN-
Tes Kemampuan Dasar Saintek
Paket 4

1. Pembahasan CERDAS: x …‘–ሺͶ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ


ൌ …‘–൫ሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ െ ሺ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ൯
ͳ ൅ –ƒሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ –ƒሺ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ

–ƒሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ െ –ƒሺ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ
ܾ
ͳ ൅ ܽ Ǥ ܽ ܽሺͳ ൅ ܾሻ
ൌ ൌ
ܾ ܾ െ ܽଶ
ଵ ܽ െ ܽ
‫ܮ‬ο஽ா஼ ൌ ଶ ‫ܦܥ‬Ǥ ݄ଶ dan ‫ܮ‬ο஻ா஺ ൌ

‫ܤܣ‬Ǥ ݄ଵ dan ͵‫ ܤܣ‬ൌ ʹ‫ܦܥ‬ x …‘–ሺ͸‫ ݔ‬െ ͻͲ௢ ሻ …‘–ሺͶ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ
ଶ ܽሺͳ െ ܾሻ ܽሺͳ ൅ ܾሻ
ͳ ൌ Ǥ
‫ܮ‬஽஼஻஺ ൌ ሺ‫ ܤܣ‬൅ ‫ܦܥ‬ሻǤ ሺ݄ଵ ൅ ݄ଶ ሻ ܾ ൅ ܽଶ ܾ െ ܽଶ
ʹ ܽଶ ሺͳ െ ܾ ଶ ሻ
‫ܮ‬௔௥௦௜௥ ൌ ‫ܮ‬஽஼஻஺ െ ‫ܮ‬ο஽ா஼ െ ‫ܮ‬ο஻ா஺ ൌ
ͳ ܾଶ െ ܽସ
ൌ ሺ‫ ܤܣ‬൅ ‫ܦܥ‬ሻǤ ሺ݄ଵ ൅ ݄ଶ ሻ െ ͳͲ െ ͳʹ ---------------------------------Jawaban: B
ʹ
ͳ ͳ ͳ
ൌ ‫ܤܣ‬Ǥ ݄ଵ ൅ ‫ܤܣ‬Ǥ ݄ଶ ൅ ‫ܦܥ‬Ǥ ݄ଵ 3. Pembahasan CERDAS:
ʹ ʹ ʹ

൅ ‫ܦܥ‬Ǥ ݄ଶ െ ʹʹ Perhatikan!
ଶ ሬሬሬሬሬԦǤ ܱ‫ܤ‬
ሬሬሬሬሬԦ൯
ͳ ʹ ൫ܱ‫ܣ‬
‫݌‬Ԧ ൌ ሬሬሬሬሬԦ
ൌ ‫ܮ‬ο஻ா஺ ൅ Ǥ ൬ ‫ܦܥ‬൰ Ǥ ݄ଶ ଶ Ǥ ܱ‫ܤ‬
ʹ ͵ ሬሬሬሬሬԦห
หܱ‫ܤ‬
ଵ ଷ
൅ Ǥ ቀ ‫ܤܣ‬ቁ Ǥ ݄ଵ ൅ ‫ܮ‬ο஽ா஼ െ ʹʹ ͳ͵ ʹ͸ ͷʹ ͳ ൅ ʹ‫ ݐ‬൅ ʹ‫ ݐ‬ଶ
ଶ ଶ
ʹ ͵ ൬ ǡ ǡ ൰ൌ ሺͳǡ ‫ݐ‬ǡ ‫ ݐ‬ଶ ሻ
ൌ ͳͲ ൅ Ǥ ͳʹ ൅ Ǥ ͳͲ ൅ ͳʹ െ ʹʹ ʹͳ ʹͳ ʹͳ ͳ ൅ ‫ݐ‬ଶ ൅ ‫ݐ‬ସ
͵ ʹ Sehingga:
ൌ ʹ͵ ʹ‫ ݐ‬ଶ ൅ ʹ‫ ݐ‬൅ ͳ ൌ ͳ͵
----------------------------------Jawaban: D ʹ‫ ݐ‬ଶ ൅ ʹ‫ ݐ‬െ ͳʹ ൌ Ͳ
‫ݐ‬ଶ ൅ ‫ ݐ‬െ ͸ ൌ Ͳ
2. Pembahasan CERDAS: ሺ‫ ݐ‬൅ ͵ሻሺ‫ ݐ‬െ ʹሻ ൌ Ͳ
ܽ
…‘–ሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ ൌ ՜ –ƒሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ diperoleh ‫ ݐ‬ൌ െ͵ atau ‫ ݐ‬ൌ ʹ
ܾ Karena ‫ ݐ‬൐ Ͳǡ maka nilai ‫ ݐ‬yang meme-

ൌ nuhi adalah ‫ ݐ‬ൌ ʹǡ sehingga:

x …‘–ሺ͸‫ ݔ‬െ ͻͲ௢ ሻ ‫ ݐ‬ଷ െ ͳ ൌ ʹଷ െ ͳ ൌ ͹
ൌ …‘–൫ሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ ൅ ሺ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ൯ ---------------------------------Jawaban: D
ͳ െ –ƒሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ –ƒሺ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ
ൌ 4. Pembahasan CERDAS:
–ƒሺͷ‫ ݔ‬െ ͸Ͳ௢ ሻ ൅ –ƒሺ‫ ݔ‬െ ͵Ͳ௢ ሻ
ܾ Garis ‫ ݕ‬ൌ ͵݇ െ ͳ adalah garis menda-
ͳ െ Ǥ ܽ ܽሺͳ െ ܾሻ
ൌ ܽ ൌ tar, dapat diperoleh dari perpotongan
ܾ ܾ ൅ ܽଶ garis asli dan bayangannya.
ܽ ൅ ܽ
‫ ݕ‬൅ ‫ ݔ‬ൌ ʹͶ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ʹͶ െ ‫ݕ‬
ʹ‫ ݕ‬െ ‫ ݔ‬ൌ ͻͲ ՜ ʹ‫ ݕ‬െ ሺʹͶ െ ‫ݕ‬ሻ ൌ ͻͲ
՜ ͵‫ ݕ‬ൌ ͳͳͶ

179
Sehingga ‫ ݕ‬ൌ ͵ͺ
͵݇ െ ͳ ൌ ͵ͺ ՜ ݇ ൌ ͳ͵
---------------------------------Jawaban: D

5. Pembahasan CERDAS: ͳ
Misal ‫ ܥܣ‬dan ‫ ܦܤ‬berpotongan di titik െ͵ ൑ ‫ ݎ‬൏ െ
͵
ܱଵǡ sedangkan ‫ܩܧ‬ dan ‫ܪܨ‬ Sehingga ada 3 bilangan bulat r yang
berpotongan di ܱଶ . Untuk memenuhi adalah ‫ ݎ‬ൌ െ͵ , ‫ ݎ‬ൌ െʹ ,
menentukan tinggi limas ܶǤ ‫ܦܥܤܣ‬ሺ‫ݐ‬ଵ ሻ dan ‫ ݎ‬ൌ െͳ.
dan ܶǤ ܴܲܳܵሺ‫ݐ‬ଶ ሻǡ kita perhatikan ----------------------------------Jawaban: E
segitiga ܱܶଵ ‫ ܥ‬dan ܱܶଶ ‫ܥ‬.
ܱܶଵ ‫ܱ̱ܶܥ‬ଶ ‫ܥ‬ 8. Pembahasan CERDAS:
ܱܶଶ ܱଶ ܳ Misal ʹ௫ ൌ ‫ܣ‬

ܱܶଵ ܱଵ ‫ܥ‬ ሺʹଶ ሻ௫ାଵ െ ʹǤ ʹଶ௫ െ ͳͲǤʹ௫ ൅ Ͷ ൌ Ͳ
ͳ ʹଶ௫ାଶ െ ʹǤ ሺʹ௫ ሻଶ െ ͳͲǤʹ௫ ൅ Ͷ ൌ Ͳ
ܱܶଶ ͸ ‫ͳ ܩܧ‬
ൌ ൌ ʹଶ Ǥ ʹଶ௫ െ ʹǤ ሺʹ௫ ሻଶ െ ͳͲǤʹ௫ ൅ Ͷ ൌ Ͳ
ܱܶଵ ͳ ‫͵ ܥܣ‬ ͶǤ ሺʹ௫ ሻଶ െ ʹǤ ሺʹ௫ ሻଶ െ ͳͲǤʹ௫ ൅ Ͷ ൌ Ͳ
ʹ Ͷ‫ܣ‬ଶ െ ʹ‫ܣ‬ଶ െ ͳͲ‫ ܣ‬൅ Ͷ ൌ Ͳ
ܱܶଵ ൌ ͵ܱܶଶ
ͳ ʹ‫ܣ‬ଶ െ ͳͲ‫ ܣ‬൅ Ͷ ൌ Ͳ
்ܸǤ௉ோௌொ ͵ ‫ܮ‬௉ோௌொ Ǥ ܱܶଶ ‫ܣ‬ଶ െ ͷ‫ ܣ‬൅ ʹ ൌ Ͳ

்ܸǤ஺஻஼஽ ͳ ‫ܮ‬ Ǥ ܱܶଵ
͵ ஺஻஼஽ ଵଶହ
Ž‘‰ሺ‫ݔ‬ଵ ൅ ‫ݔ‬ଶ ሻ ൅ ଼Ž‘‰ሺ‫ݔ‬ଵ ‫ݔ‬ଶ ሻ

ͳ ‫ܤܣ‬ ͳ ൌ ଵଶହŽ‘‰ ͷ ൅ ଼Ž‘‰ሺʹሻଶ
͵ ቀ ͵ ቁ Ǥ ܱܶଶ ͳ
ൌ ൌͻൌ య య ͳ ʹ
ͳ
ሺ‫ܤܣ‬ሻଶ Ǥ ͵ܱܶଶ ͵ ʹ͹ ൌ ହ Ž‘‰ ͷ ൅ ଶ Ž‘‰ሺʹሻଶ ൌ ൅ ൌ ͳ
͵ ͵ ͵
்ܸǤ஺஻஼஽ ൌ ʹ͹Ǥ ்ܸǤ௉ோௌொ ൌ ʹ͹‫ݔ‬ --------------------------------------Jawaban: C
-----------------------------------Jawaban: E
9. Pembahasan CERDAS:
6. Pembahasan CERDAS: ൫ʹ െ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯൫ξ͵ െ ‫ ݔ‬൅ ͳ൯
Ž‹
‫ ݔ‬ଶ െ ͳͷ‫ ݔ‬൅ ͷ͸ ൌ ሺ‫ ݔ‬െ ͹ሻሺ‫ ݔ‬െ ͺሻ ௫՜ଶ ‫ݔ‬െʹ
‫ݔ‬ൌ͹
‫݌‬ሺ͹ െ ͺሻଶ଴ଵ଻ ൅ ‫ݍ‬ሺ͹ െ ͹ሻସ଴ଷସ ൅ ͸Ͳͷͳ ൫ʹ െ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯൫ξ͵ െ ‫ ݔ‬൅ ͳ൯
ൌ ͹ െ ʹ͸ ൌ Ž‹
௫՜ଶ ‫ݔ‬െʹ
‫݌‬ሺെͳሻଶ଴ଵ଻ ൅ ͸Ͳͷͳ ൌ െͳͻ ՜ ‫݌‬ ൫ʹ ൅ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯
ൌ ͸Ͳ͹Ͳ ൈ
൫ʹ ൅ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯
‫ݔ‬ൌͺ
‫݌‬ሺͺ െ ͺሻଶ଴ଵ଻ ൅ ‫ݍ‬ሺͺ െ ͹ሻସ଴ଷସ ൅ ͸Ͳͷͳ ሺെͶ ൅ ʹ‫ݔ‬ሻ൫ξ͵ െ ‫ ݔ‬൅ ͳ൯
ൌ Ž‹
ൌ ͺ െ ʹ͸ ௫՜ଶ ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻ൫ʹ ൅ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯
‫ݍ‬ሺͳሻସ଴ଷସ ൅ ͸Ͳͷͳ ൌ െͳͺ ՜ ‫ݍ‬ ʹሺ‫ ݔ‬െ ʹሻ൫ξ͵ െ ‫ ݔ‬൅ ͳ൯
ൌ െ͸Ͳ͸ͻ ൌ Ž‹
௫՜ଶ ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻ൫ʹ ൅ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯
‫ ݌‬൅ ‫ ݍ‬ൌ ͸Ͳ͹Ͳ െ ͸Ͳ͸ͻ ൌ ͳ
----------------------------------Jawaban: D ʹ൫ξ͵ െ ‫ ݔ‬൅ ͳ൯ Ͷ
ൌ Ž‹ ൌ ൌͳ
௫՜ଶ ൫ʹ ൅ ξͺ െ ʹ‫ݔ‬൯ Ͷ
7. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: B
మ మ
ሺͷǡͳሻସ௥ ାଷ௥ିଵ ൒ ሺͷǡͳଶ ሻ௥ ି଻௥ିସ
మ మ
ሺͷǡͳሻସ௥ ାଷ௥ିଵ ൒ ሺͷǡͳሻଶ௥ ିଵସ௥ି଼ 10. Pembahasan CERDAS:
Ͷ‫ ݎ‬ଶ ൅ ͵‫ ݎ‬െ ͳ ൒ ‫ ݎ‬ଶ െ ͹‫ ݎ‬െ Ͷ ܽସ െ ܽ଻ ൌ ‫ ݌‬՜ ܽ‫ ݎ‬ଷ െ ܽ‫ ଺ ݎ‬ൌ ‫݌‬
͵‫ ݎ‬ଶ ൅ ͳͲ‫ ݎ‬൅ ͵ ൒ Ͳ ՜ ܽ‫ ݎ‬ଷ ሺͳ െ ‫ ݎ‬ହ ሻ ൌ ‫݌‬
ሺ͵‫ ݎ‬൅ ͳሻሺ‫ ݎ‬൅ ͵ሻ ൒ Ͳ

180
ܽସ െ ܽ଻ ൌ ‫ ݌‬՜ ܽ‫ ݎ‬ଷ െ ܽ‫ ଺ ݎ‬ൌ ‫݌‬ ‫ ݕ‬ൌ െͳ ՜ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ൌ ʹ
՜ ܽ‫ ݎ‬ଷ ሺͳ െ ‫ ݎ‬ହ ሻ ൌ ‫݌‬ ‫ݔ‬ଶ ൅ ͳ ൌ ʹ
‫ܽ ݌‬ସ െ ܽ଻ ܽ‫ ݎ‬ଷ െ ܽ‫଺ ݎ‬ ‫ݔ‬ଶ ൌ ͳ
ൌ ൌ ‫ ݔ‬ൌ െͳ atau ‫ ݔ‬ൌ ͳ
‫ܽ ݍ‬ଷ െ ܽ଻ ܽ‫ ݎ‬ଶ െ ܽ‫଺ ݎ‬
ܽ‫ ݎ‬ଷ ሺͳ െ ‫ ݎ‬ଷ ሻ Jika garis ‫ ݔ‬ൌ ݇ membagi daerah D de-
ൌ ଶ ngan perbandingan ͳǣ ʹ, maka:
ܽ‫ ݎ‬ሺͳ െ ‫ ݎ‬ସ ሻ
‫ݎ‬ሺͳ െ ‫ݎ‬ሻሺͳ ൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ ͳ ͳ
ൌ ݇ ൌ െͳ ൅ ൫ͳ െ ሺെͳሻ൯ ൌ െ
ሺͳ െ ‫ ݎ‬ଶ ሻሺͳ ൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ ͵ ͵
ଶ ଵ
‫ݎ‬ሺͳ െ ‫ݎ‬ሻሺͳ ൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ atau ݇ ൌ െͳ ൅ ଷ ቀͳȄ ሺെͳሻቁ ൌ  ଷ
ൌ -----------------------------------Jawaban: E
ሺͳ െ ‫ݎ‬ሻሺͳ ൅ ‫ݎ‬ሻሺͳ ൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ
‫ݎ‬ሺͳ ൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ
ൌ 13. Pembahasan CERDAS:
ሺͳ ൅ ‫ݎ‬ሻሺͳ ൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ
ሺͳ ൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ଶ ሻ Karena digit penyusun bilangan terse-
ൌ but adalah bilangan ganjil, maka digit
ሺͳ ൅ ‫ ݎ‬൅ ‫ ݎ‬ଶ ൅ ‫ ݎ‬ଷ ሻ
penyusunnya adalah 1, 3, 5, 7, atau 9.
----------------------------------Jawaban: A
Agar bilangan tiga digit yang disusun
kelipatan tiga, maka jumlah digit pe-
11. Pembahasan CERDAS:
ξయ nyusunnya harus kelipatan tiga. Jadi,
ିଶ ୱ୧୬ሺ௫ሻ ୡ୭ୱሺ௫ሻା
݂Ԣሺ‫ݔ‬ሻ ൌ మ kemungkinan kombinasi tiga digitnya

ଶටଷିୱ୧୬మ ௫ା adalah: 135, 137, 139, 157, 159, 179,

Fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ naik jika ݂ ᇱ ሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ 357, 359, 379, dan 579
݂ ᇱ ሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ ՜ െʹ •‹ሺ‫ݔ‬ሻ …‘•ሺ‫ݔ‬ሻ ൅
ξଷ
൐ Dari kombinasi tersebut yang jumlah-
ଶ nya habis dibagi tiga adalah : 135, 159,
Ͳ 357, dan 579.
ξଷ
െ •‹ሺʹ‫ݔ‬ሻ ൅ ൐Ͳ Jadi bilangan yang bisa dibentuk ada:

ξଷ Ͷ ൈ ͵Ǩ ൌ ʹͶ
•‹ሺʹ‫ݔ‬ሻ ൏
ଶ ----------------------------------Jawaban: D
ξଷ
Misal •‹ሺʹ‫ݔ‬ሻ ൌ , maka ʹ‫ ݔ‬ൌ ͸Ͳ௢

atau ʹ‫ ݔ‬ൌ ͳʹͲ௢ 14. Pembahasan CERDAS:
గ గ Untuk memperoleh jumlah minimal
‫ ݔ‬ൌ ͵Ͳ௢ ൌ atau ‫ ݔ‬ൌ ͸Ͳ௢ ൌ
଺ ଷ pada satu kotak, maka asumsikan
jumlah kelereng pada setiap kotak
(kotak 1, kotak 2, kotak 3, kotak 4, dan
kotak 5) selalu naik. Supaya minimal,
maka jumlah kelereng pada kotak 1
గ గ adalah k, kotak ke-2 adalah ݇ ൅ ͳ ,
Fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ naik saat ൏ ‫ ݔ‬൏ kotak ke-3 adalah ݇ ൅ ʹ , dan se-
଺ ଷ
terusnya sampai kotak ke-5 adalah
--------------------------------- Jawaban: B ݇ ൅ Ͷ.
Agar jumlah kelereng pada 3 kotak se-
12. Pembahasan CERDAS: lalu lebih dari jumlah dua kotak
Pertama-tama akan ditentukan titik lainnya, maka jumlah kelereng kotak 1,
perpotongan kedua lingkaran, yaitu kotak 2, dan kotak 3 harus lebih dari
dengan menggunakan metode jumlah kelereng pada kotak 4 dan
substitusi. kotak 5.
‫ݔ‬ଶ ൅ ‫ݕ‬ଶ ൌ ʹ ݇൅݇൅ͳ൅݇൅ʹ൐ ݇൅͵൅݇൅Ͷ
‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ‫ ݕʹ ט‬ൌ Ͳ ՜ ʹ ൅ ʹ‫ ݕ‬ൌ Ͳ ͵݇ ൅ ͵ ൐ ʹ݇ ൅ ͹
ʹ‫ ݕ‬ൌ െʹ ݇൐Ͷ
‫ ݕ‬ൌ െͳ

181
Jadi, jumlah minimal kelereng yang 1
s1 v1t  a1t12
mungkin adalah 5. 2
----------------------------------Jawaban: E 1
0 10  2 10
2
s1
2
15. Pembahasan CERDAS: s1 100 meter
Luas daerah yang dibatasi fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ
Kecepatan kereta ketika mengalami
dengan sumbu-x pada Ͳ ൑ ‫ ݔ‬൑ ͳ
percepatan 2 m/s2 adalah:
adalah:
ଵ v2 v1  a1t1
න ‫ ݔ‬ସ ൅ Ͷ‫ ݔ‬ଷ െ ʹ‫ݔ݀ ݔ‬ v2 0  2 10

‫ݔ‬ହ ͳ

ͳ v2 20 m/s
ൌቈ ൅ ‫ ݔ‬ସ െ ‫ ݔ‬ଶ቉ ൌ ൅ ͳ െ ͳ ൌ Jarak yang dibutuhkan ketika meng-
ͷ ͷ ͷ
଴ alami perlambatan 4 m/s2 hingga kere-
ͳ ܽ ͳ ͳെ‫ݎ‬
ܵஶ ൌ ՜ ൌ ՜ܽൌ ta berhenti adalah:
ͷ ͳെ‫ ݎ‬ͷ ͷ
v32 v2 2  2a2 s2
݂ ᇱ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ Ͷ‫ ݔ‬ଷ ൅ ͳʹ‫ ݔ‬ଶ െ ʹ 0 202  2 4 s2
̶݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͳʹ‫ ݔ‬ଶ ൅ ʹͶ‫ݔ‬
̶݂ሺͳሻ ൌ ͵͸ 8s2 400
ͷ ͷ s2 50 meter
ܷଶ െ ܷଵ ൌ ൌ
̶݂ሺͳሻ ͵͸ Jarak total yang ditempuh kereta:

ȁܽ‫ ݎ‬െ ܽȁ ൌ ՜ ܽሺ‫ ݎ‬െ ͳሻ ൌ

atau s s1  s2
ଷ଺ ଷ଺
ܽሺͳ െ ‫ݎ‬ሻ ൌ
ହ s 100  50
ଷ଺
ͳെ‫ݎ‬ ͷ s 150 meter
ሺ݅ሻ ൬ ൰ ሺ‫ ݎ‬െ ͳሻ ൌ Jadi, jarak total yang ditempuh kereta
ͷ ͵͸
ଶହ adalah 150 meter.
ሺ‫ ݎ‬െ ͳሻଶ ൌ െ (tidak mungkin)
ଷ଺
----------------------------------Jawaban: C
ͳെ‫ݎ‬ ͷ
ሺ݅݅ሻ ൬ ൰ ሺͳ െ ‫ݎ‬ሻ ൌ 17. Pembahasan CERDAS:
ͷ ͵͸
ʹͷ Perhatikan!
ሺͳ െ ‫ݎ‬ሻ ൌ ଶ
͵͸ ‫݌‬஺ ൅ ‫݌‬஻ ൌ ‫݌‬஺ ʹ ൅ ‫݌‬஻ ʹ
ͷ ሺ Rumus hukum kekekalan
ͳെ‫ ݎ‬ൌ momentum)
͸
ͳ
‫ݎ‬ൌ
͸ Jika ‫݌‬஺ ൌ ‫ ݌‬dan ‫݌‬஺ ʹ ൌ ͵‫݌‬, maka per-
----------------------------------Jawaban: B ubahan momentum bola B adalah:
‫݌‬஻ ʹ െ ‫݌‬஻ ൌ ‫݌‬஺ െ ‫݌‬஺ ʹ
16. Pembahasan CERDAS: ‫݌‬஻ ʹ െ ‫݌‬஻ ൌ ‫ ݌‬െ ͵‫ ݌‬ൌ െʹ‫݌‬
Diketahui: ---------------------------------Jawaban: B
v1 = 0 m/s
t1 = 10 s 18. Pembahasan CERDAS:
a1 = 2 m/s2 2
a2 = 4 m/s2 Bola pejal: mR 2
5
v3 = 0 m/s
2
Ditanyakan: jarak total Kelongsongan: mR 2
Jawab: 3
Jarak yang dibutuhkan ketika meng- Andaikan bola digelindingkan dari
alami percepatan 2 m/s2 adalah: ketinggian h, maka kecepatan sampai
di dasar adalah:

182
10 Ditanyakan : ‫ܧ‬௄ ଶ
Bola pejal: v gh
7 Jawab :
6 ‫ܧ‬ெ ଵ  ൌ ‫ܧ‬ெ ଶ
Kelongsongan: v gh
5 ‫ܧ‬௉ ଵ ൅ ‫ܧ‬௄ ଵ ൌ ‫ܧ‬௉ ଶ ൅ ‫ܧ‬௄ ଶ
-----------------------------------Jawaban: E ͳ ͳ
Ͳ ൅ ݉‫ݒ‬ଵ ଶ ൌ ݇‫ ݔ‬ଶ ൅  ‫ܧ‬௄ ଶ
ʹ ʹ
19. Pembahasan CERDAS: ͳ ͳ
ሺͲǡʹሻሺʹሻ ൌ ሺ͵ǡͲšͳͲ͵ ሻሺͳǡͲ‫ିͲͳݔ‬ଶ ሻଶ
ʹ
Diketahui: ʹ ʹ
mA = 3 kg ൅ ʹ
mB = 6 kg ͲǡͶ ൌ Ͳǡͳͷ ൅  ‫ܧ‬௄ ଶ
μk = ¼
‫ܧ‬௄ ଶ ൌ ͲǡͶ െ Ͳǡͳͷ
g = 10 m/s2
Ditanyakan: T ‫ܧ‬௄ ଶ ൌ Ͳǡʹͷ‫ܬ‬
Jawab: Jadi, energi kinetik balok ketika pegas
Percepatan yang dihasilkan oleh tertekan 1cm sebesar 25 J.
sistem adalah sebagai berikut. ----------------------------------Jawaban: A
6F ma
21. Pembahasan CERDAS:
wA  f k mA  mB a Pada hukum Boyle berlaku persamaan:
mA g  Pk N mA  mB a ͳ
‫݌‬ൌ
mA g  Pk mB g mA  mB a ܸ
Jika isi dijadikan setengahnya, maka
3 10  §¨
1· tekanannya menjadi dua kalinya. Ada-
¸ 6 10 3  6 a pun hubungan antara volume dan
©4¹
massa jenis molekul adalah:
30  15 9a ͳ
9a 15 ܸൌ
‫݌‬
5 Jadi, dapat disimpulkan jika p dijadikan
a m/s 2 dua kali, maka nilai massa jenisnya
3
Tegangan tali yang dihasilkan oleh sis- pun menjadi dua kalinya. Hal tersebut
tem adalah: akan menyebabkan perubahan
6F ma kerapatan molekul-molekulnya
wA  T m A a sehingga kerapatannya menjadi dua
kali semula.
3 §¨
5· ----------------------------------Jawaban: A
30  T ¸
©3¹
30  T 5 22. Pembahasan CERDAS:
Diketahui:
T 25 N
h = 10 m
Jadi, besar tegangan tali adalah 25 N.
Q = 50 m3/s
----------------------------------Jawaban: D
Ƞ = 25%
20. Pembahasan CERDAS: Ditanyakan: Pout
Diketahui: Jawab:
m = 0,2 kg Daya keluaran yang dihasilkan:
v = 2 m/s ܲ௢௨௧ ൌ ߟߩ݄ܳ݃
k = 3,0 x 103 N/m ܲ௢௨௧ ൌ ሺʹͷΨሻሺͳǤͲͲͲሻሺͷͲሻሺͳͲሻሺͳͲሻ
ܲ௢௨௧ ൌ ͳǤʹͷͲǤͲͲͲ W = 1,25 MW
x = 1 cm = 1 x 10-2 m

183
Jadi, daya keluaran generator sebesar arah berlawanan dan sudut yang sama
1,25 MW. besar
----------------------------------Jawaban: C --------------------------------------
Jawaban: D
23. Pembahasan CERDAS:
ܶ‫ ܫ‬ൌ ͳͲͲ dB 26. Pembahasan CERDAS:
ܶ‫ܫ‬଴ ൌ ͸Ͳ dB ݅ ൌ Ͳ° ՜ ‫ ݎ‬ൌ Ͳ°
ሺଶ௞ିଵሻ
ܶ‫ ܫ‬ൌ ܶ‫ܫ‬଴ ൅ ͳͲ Ž‘‰ ݊ ʹ݊݀ …‘• ‫ ݎ‬ൌ ߣ

ͳͲͲ ൌ ͸Ͳ ൅ ͳͲ Ž‘‰ ݊ ଵ
ͶͲ ൌ ͳͲ Ž‘‰ ݊ ʹ݊݀ ൌ ଶ ߣ
ఒ ହǤ଴଴଴
Ͷ ൌ Ž‘‰ ݊ ݀ൌ ൌ ൌ ͻͳͲՀ
ସ௡ ସሺଵǡଷ଼ሻ
Ž‘‰ ͳͲସ ൌ Ž‘‰ ݊ ----------------------------------Jawaban: C
݊ ൌ ͳͲସ
݊ ൌ ͳͲǤͲͲͲ
27. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: E
Hubungan antara tegangan dan waktu
dapat dituliskan dalam persamaan
24. Pembahasan CERDAS:
berikut.
Diketahui:
ܹ ൌ ܲ‫ݐ‬
m 1 kg ௏మ
ܹൌ ‫ݐ‬
p 10 kPa ோ
ௐ ௏మ
T0 20o C ൌ
௧ ோ
Berdasarkan persamaan di atas, waktu
T 50o C
berbanding terbalik dengan kuadrat
D 8,92 u 103 kg/m3 tegangan. Oleh karena itu, waktu yang
c 1,7 x 107 0 C1 diperlukan adalah:
௧మ ௏ ଶ
L 387 J / kg 0 C ௧భ
ൌ ቀ௏భ ቁ

Ditanyakan: Q ௏భ ଶ
‫ݐ‬ଶ ൌ ቀ௏ ቁ ‫ݐ‬ଵ
Pada proses ini terjadi perubahan మ

suhu. Karena benda merupakan zat ʹʹͲ ଶ


‫ݐ‬ଶ ൌ ൬ ൰ ‫ ݐ‬ൌ Ͷ‫ݐ‬ଵ
padat, maka gunakanlah konsep ͳͳͲ ଵ
perubahan energi merupakan energi ------------------------------------Jawaban: C
panas.
ο‫ ܧ‬ൌ ܳ ൌ ݉Ǥ ܿǤ οܶ 28. Pembahasan CERDAS:
ܳ ൌ ͳሺ͵ͺ͹ሻሺͷͲ െ ʹͲሻ Hukum Faraday
ܳ ൌ ͳͳ͸ͳͲ Joule “Ggl induksi yang terjadi dalam suatu
ܳ ൌ ͳͳǡ͸kJ؆ ͳʹ kJ kumparan sebanding dengan laju per-
Jadi, perubahan energi dalam proses ubahan fluks magnet yang dilingkupi-
tersebut sebesar 12 kJ. nya”
----------------------------------Jawaban: D -----------------------------------Jawaban: E

25. Pembahasan CERDAS: 29. Pembahasan CERDAS:


Perubahan fase 1800 menunjukkan Diketahui:
arah cahaya yang berlawanan, dengan v = 0,8c
sudut yang sama besar. Berdasarkan Δt0 = 60 tahun cahaya
gambar tersebut, cahaya yang diterus- Ditanyakan: Δt
kan melalui permukaan II memiliki Jawab:

184
't0 x P dan Cl cenderung membentuk
't asam.
2
v
1 ----------------------------------Jawaban: B
c2
't0 32. Pembahasan CERDAS:
't
Perpindahan elektron dari tingkat
1
0,8c 2
energi rendah ke tingkat energi lebih
c2 tinggi disertai dengan menyerap
60 th cahaya energi, yaitu selisih energi orbital akhir
0,36 (M) dikurangi orbital awal (K).
ΔE = E akhir – E awal
60 th cahaya -----------------------------------Jawaban: A
0,6
't0 100 th cahaya 33. Pembahasan CERDAS:
Jadi, menurut pengamat alien sudah Atom pusat ion kompleks adalah Cr:
2 2 6 2 6 2 4
24Cr = 1s 2s 2p 3s 3p 4s 3d
bergerak 100 tahun cahaya.
Biloks Cr:
----------------------------------Jawaban: C
[Cr(H2O)4Cl2]+
+3 0 -2 = +1
30. Pembahasan CERDAS: Sehingga Cr melepas 3 elektron, konfi-
Panjang gelombang de Broglie dapat
gurasinya:
ditentukan dari persamaan:
Cr3+ = 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 3d3 4s0
݄
ߣൌ Hibridisasi:
‫݌‬ 3d 4s 4p0
Jika besarnya radius elektron =
panjang gelombang de Broglie = 10-15 Hibridisasi:
m, maka momentumnya adalah: 3d 4s 4p

‫݌‬ൌ

଺ǡ଺௫ଵ଴షయర
‫ ݌‬ൌ ଵ଴షభఱ ൌ ͸ǡ͸‫ିͲͳݔ‬ଵଽ kg m/s
Cl Cl H2O H2O H2O H2O
Jadi, besar momentum berkas sinar Sehingga hibridasinya adalah:
elektron yang diperlukan adalah: sp3d2 (oktahedral)
͸ǡ͸‫ିͲͳݔ‬ଵଽ kg m/s. Senyawa kompleks dapat membentuk
----------------------------------Jawaban: A isomer geometri cis dan trans.
---------------------------------- Jawaban: A
31. Pembahasan CERDAS:
Sifat-sifat periode tiga: 34. Pembahasan CERDAS:
x Perubahan energi ionisasi Pengenceran:
Dari Na → Mg : naik M1 V1 = M 2 V2
Dari Mg → Al : turun 0,1 9 = M 2 90
Dari Al → P : naik
M2 = 0,01 M
Dari P → S : tetap
mol CH3COOH MxV
Dari S → Cl : naik
= 0,9 mmol
x Ar merupakan gas mulia (stabil) se-
hingga tidak cenderung elektrone- mol NaOH = MxV
gatif maupun elektropositif. = 0,1 x 10
x Na dan Mg cenderung bersifat = 1 mmol
oksidator kuat.

185
Persamaan reaksi: Dari persamaan reaksi di atas, maka
dapat dilihat bahwa koefisien reaktan
lebih besar daripada koefisien produk.
Untuk memperbanyak hasil produk
(SO3) dapat dilakukan dengan cara:
Mol pereaksi yang tersisa adalah mol 9 Tekanan diperbesar dan volume di-
NaOH, sehingga pH yang terjadi dalam perkecil, maka kesetimbangan
reaksi di atas adalah pH larutan akan bergeser ke arah koefisien
bersifat basa. kecil (bergeser ke SO3). Hal itu
pH basa kuat: menyebabkan jumlah SO3
NaOH o Na   OH 
bertambah.
9 Ditambah dengan gas O2, maka ke-
b =1
setimbangan akan bergeser kearah
[OH  ] = b Mb kanan, yaitu SO3
n ----------------------------------Jawaban: C
=1 x
Volume total
0,1 37. Pembahasan CERDAS:
= 1x Reaksi kesetimbangan:
(10  90)
A(g) + 2B(g) C(g)
0,1
= 103 mula x 4 mol -
100
reaksi 1 mol 2 mol 1 mol
pOH = - log [OH  ]
stbng (x-1) mol 2 mol 1 mol
= - log [103 ] K = 0,25
= 3 Volume = 5 L
ሾେሿ
pH = 14 - pOH K = ሾ୅ሿǤሾ୆ሿమ
= 14 - 3 = 11 భ
ቂ ቃ

pH larutan akhir adalah 11. 0,25 = ౮షభ మ మ
ቂ ቃǤቂ ቃ
-----------------------------------Jawaban: E ఱ

0,25 = మ మ
ሺ୶ିଵሻǤቂ ቃ
35. Pembahasan CERDAS: ଵ

Berdasarkan asas Black, kalor yang 0,25 = ర


ሺ୶ିଵሻǤ 
మఱ
dilepas sama dengan kalor yang ଵ
diterima. 0,25 = ሺర౮షరሻ

మఱ
Qserap (Zn) = Qlepas (air) 0,25 . (4x-4) = 25
m x c x 'T = m x c x 'T 4 (x – 1) = 100
65,38 x0,4x (T220) = 100 x 4,2 x x – 1 = 25
(100T2) x = 25 + 1 = 26
26,152.T2  523,04 = 42000  420.T2 ----------------------------------Jawaban: A
446,152. T2 = 42523,04
T2 = 95,3°C 38. Pembahasan CERDAS:
--------------------------Jawaban: A mol CH3COOH = M x V = 0,1 x 0,025
= 0,0025 mol
36. Pembahasan CERDAS:
Reaksi eksoterm adalah reaksi dengan mol NaOH = M x V = 0,1 x 0,025
'H bernilai () = 0,0025 mol
SO2(g) + ½ O2(g) o SO3(g) 'H = 
endoterm eksoterm

186
pH larutan asam sebelum titrasi dicari ଴ǡ଴ହ
=
଴ǡ଴ହାହǡ଺
dengan mencari pH asam lemah
(CH3COOH) = 0,0088
Pernyataan yang benar adalah nomor
[H+] = ξ‫ܽܯݔܽܭ‬
1, 2, dan 3.
= ඥͲǡͳ‫ିͲͳݔ‬ହ= 10-3 ----------------------------------Jawaban: A
pH = - log 10-3 = 3
pH larutan asam setelah titrasi 40. Pembahasan CERDAS:
CH3COOH + NaOH → CH3COONa + H2O Larutan yang memiliki titik beku paling
0,0025 0,0025 tinggi adalah larutan nonelektrolit de-
0,0025 0,0025 0,0025
ngan konsentrasi yang rendah, karena
0,0025
titik beku berbanding terbalik dengan
- - 0,0025 molalitas. Semakin besar molalitas,
0,0025 maka titik beku semakin rendah,
Kedua mol pereaksi habis bereaksi se- begitu juga sebaliknya. Larutan yang
hingga larutan memiliki sifat hidrolisis, memiliki titik beku paling rendah
yaitu hirolisis basa karena larutan basa adalah CO(NH2)2 0,4 m
yang bersifat kuat (NaOH). Di mana ----------------------------------Jawaban: C
hasil hidrolisis garamnya adalah
CH3COONa. 41. Pembahasan CERDAS:
Karena sifat larutan hidrolisis basa, ݉ܽ‫͵ ܽݏݏ‬ǡͳ͹ͷ
݉‫ ݑܥ݈݋‬ൌ ൌ
maka pH larutan > 7. ‫ݎܣ‬ ͸͵ǡͷ
୫୭୪୥ୟ୰ୟ୫
[CH3COONa] = ୴୭୪୳୫ୣ୲୭୲ୟ୪ ൌ ͲǡͲͷ݉‫݈݋‬
଴ǡ଴଴ଶହ୫୭୪ CuSO4 o Cu 2  SO4 2
= = 0,05 M
+
଴ǡ଴ହ୪୧୲ୣ୰ Cu 2  2e o Cu
[Na ] adalam 0,05 M
0,1 0,05
Pernyataan 1, 2, 3, 4 benar semuanya.
-------------------------------------- Jadi, mol elektron yang diperlukan
Jawaban: E adalah 0,1 mol.
----------------------------------Jawaban: B
39. Pembahasan CERDAS:
Dengan Mr 180, maka rumus molekul- 42. Pembahasan CERDAS:
nya C6H12O6. Sifat nitrogen:
Tekanan osmosis – = M R T 9 Terdapat bebas di atmosfer
୫୭୪ ଴ǡ଴ହ sebagai molekul diatomik
M= = = 0,5 M 9 Dapat membentuk senyawa NH3
୴୭୪୳୫ୣሺ୪୧୲ୣ୰ሻ ଴ǡଵ
–=MxRxT dengan hidrogen
= 0,5 x 0,082 x (25 + 273 K) 9 Terdapat 3 PEB tiap atomnya
= 0,5 x 0,082 x 298 9 Biloks N pada N2H4 adalah -2
= 12,218 atm 9 Hanya lithium (Li) yang dapat bere-
Titik beku larutan glukosa < titik beku aksi dengan nitrogen
air -----------------------------------Jawaban: E
Fraksi mol glukosa
mol glukosa =
ଽ୥୰ୟ୫
= 0,05 mol 43. Pembahasan CERDAS:
ଵ଼଴ Hidrolisis karbohidrat akan menghasil-
ଵ଴଴୥୰ୟ୫
mol H2O = ଵ଼
= 5,6 mol kan aldosa (karbohidrat yang memiliki
karena volume air 100 mL maka massa gugus aldehid). Fermentasi karbo-
air 100 gram (ρ air = 1 gr/mL) hidrat akan menghasilkan alkohol.
୬୲ୣ୰୪ୟ୰୳୲
Xterlarut =
୬୲ୣ୰୪ୟ୰୳୲ା୬୮ୣ୪ୟ୰୳୲

187
Yang termasuk karbohidrat adalah tambahan yang disebut derivat
amilum. epidermis, misalnya stomata dan
----------------------------------Jawaban: A trikomata. Stomata (mulut daun)
merupakan derivat epidermis daun
44. Pembahasan CERDAS: yang berfungsi sebagai tempat
x 2-metil-2-butanol pertukaran gas. Trikomata merupakan
CH3
derivat epidermis yang membentuk
H2 struktur beragam, seperti rambut,
H3C C C CH3
sisik, rambut kelenjar, dan tonjolan.
Trikomata berfungsi mengurangi
OH
merupakan alkohol tersier, alkohol penguapan, melindungi dari predator,
tersier tidak dapat dioksidasi (bere- meneruskan rangsang, dan membantu
aksi dengan KMNO4) penyerbukan.
x Senyawa 2-metil-2-butanol tidak ----------------------------------Jawaban: B
bersifat optis aktif karena 2 tangan
C mengikat senyawa yang sama 48. Pembahasan CERDAS:
(CH3) Enzim merupakan suatu protein. Salah
Pernyataan salah, sebab salah. satu sifat protein adalah dapat rusak
----------------------------------Jawaban: E karena panas (mengalami denaturasi).
Jadi, apabila suhu terlalu tinggi me-
45. Pembahasan CERDAS: lebihi batas optimum, maka enzim
x E°sel = E°katoda - E°anoda akan rusak dan tidak dapat bekerja
E°sel = -0,04 v – (-0,14 v) = + 0,10 v lagi. Enzim menjadi nonaktif jika
Karena E°sel bernilai positif, maka berada pada suhu rendah (0°C atau di
reaksi berlangsung spontan, bawahnya), tetapi enzim ini tidak
dengan E°sel standar + 0,10 v rusak. Kerja enzim akan mengalami
x Elektron yang terlibat adalah 6 peningkatan jika suhu dinaikkan
elektron hingga suhu optimum.
2Fe
3+
(aq) +
2+
3Sn(s) + 6e→ 2Fe(s) + 3Sn (aq) +
----------------------------------Jawaban: C
6e
x Ion Fe mengalami penurunan bi- 49. Pembahasan CERDAS:
loks/reduksi (dari +3 menjadi 0) Syarat berlakunya hukum Hardy-Wein-
sehingga bertindak sebagai oksida- berg sebagai berikut:
tor atau pengoksidasi 1) Ukuran populasi cukup besar
---------------------------------Jawaban: A 2) Populasi tersebut terisolasi
3) Tidak terjadi mutasi
46. Pembahasan CERDAS: 4) Perkawinan terjadi secara acak
Jaringan tumbuhan yang berfungsi se- 5) Tidak ada seleksi alam
bagai penguat utama organ-organ ----------------------------------Jawaban: E
tumbuhan yang masih aktif
mengadakan pertumbuhan dan 50. Pembahasan CERDAS:
pembelahan (bersifat meristematis) Pteridophyta Briophyta
adalah jaringan kolenkim. Tubuhnya dapat Tubuhnya
----------------------------------Jawaban: A dibedakan masih berupa
antara batang, talus.
47. Pembahasan CERDAS:
akar, dan daun.
Sebagian sel-sel epidermis dapat
berkembang menjadi alat-alat Mempunyai Tidak
berkas mempunyai

188
pengangkut. pembuluh 53. Pembahasan CERDAS:
pengangkut. Pernyataan benar, alasan salah
Ukuran sporofit Ukuran sporofit Persilangan antara kacang ercis berbiji
lebih besar lebih kecil bulat homozigot dengan kacang ercis
dibanding dibanding berbiji bulat heterozigot sebagai ber-
gametofit. gametofit. ikut.
Sporofit tidak Sporofit P BB >< Bb
menumpang menumpang G B B, b
pada gametofit. pada gametofit. F1 BB dan Bb
Jadi, keturunan yang dihasilkan
Tumbuhan paku Tumbuhan semuanya berfenotipe bulat dengan
merupakan lumut genotipe 50% bulat homozigot dan
generasi merupakan 50% bulat heterozigot.
sporofit. generasi ----------------------------------Jawaban: C
gametofit.
Sporofit Gametofit 54. Pembahasan CERDAS:
merupakan fase merupakan fase Bakteri dapat melakukan reproduksi
dominan. dominan. aseksual melalui perantara bakterio-
----------------------------------Jawaban: E fage. Dengan adanya bakteriofage, da-
pat terjadi perpindahan materi genetik
51. Pembahasan CERDAS: dari satu bakteri ke bakteri lain.
Jika keadaan lingkungan tidak sesuai, Reproduksi yang demikian disebut
maka bakteri akan membentuk dengan transduksi. Selain secara trans-
selaput lendir dan endospora. Selaput duksi, bakteri juga dapat bereproduksi
lendir tersusun dari glikoprotein dan secara seksual dengan konjugasi. Kon-
dapat melindungi tubuh bakterid dari jugasi merupakan perpindahan materi
kekeringan. Sementara itu, endospora genetik melalui kontak secara lang-
dapat melindungi tubuh bakteri dari sung antara sel bakteri yang
suhu yang terlalu tinggi. berdekatan.
----------------------------------Jawaban: E ----------------------------------Jawaban: B

52. Pembahasan CERDAS: 55. Pembahasan CERDAS:


Pelestarian flora dan fauna dapat dila- Pernyataan benar
kukan secara ex situ dan in situ. Dalam penyediaan bibit dapat dilaku-
Pelestarian secara ex situ merupakan kan dengan menggunakan teknik
upaya pelestarian di luar habitat kultur jaringan.
aslinya yang dibuat mirip dengan Alasan salah
habitat asli. Misalnya: pelestarian flora Melalui teknik kultur jaringan akan di-
dan fauna yang dilakukan di kebun peroleh bibit dalam jumlah banyak de-
raya. Sementara itu, pelestarian ngan waktu singkat. Bibit yang dihasil-
keanekaragaman hayati secara in situ kan melalui kultur jaringan memiliki
adalah bentuk pelestarian yang sifat sama dengan induknya.
dilakukan di habitat aslinya, misal ----------------------------------Jawaban: C
dengan menjadikan suatu habitat
menjadi suaka margasatwa, taman 56. Pembahasan CERDAS:
Pernyataan salah
nasional, hutan lindung, dan cagar
Proses sintesis protein berlangsung
alam.
melalui dua tahap, yaitu transkripsi
-----------------------------------Jawaban: E

189
dan translasi. Inisiasi pada proses berkembang menjadi organisme utuh
translasi dimulai dari kodon start, yang memiliki sifat seperti induknya.
yaitu kodon AUG. Fertilisasi in vitro adalah fertilisasi
Alasan salah yang dilakukan di dalam laboratorium
Kodon UAG merupakan kodon stop dengan media khusus. Contoh
yang merupakan sinyal untuk meng- fertilisasi in vitro dilakukan pada bayi
hentikan translasi. tabung. Jadi, bioteknologi modern
-----------------------------------Jawaban: E yang menghasilkan organisme
transgenik adalah nomor 1 dan 3.
57. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: B
Ikan tuna merupakan salah satu jenis
ikan air laut. Ikan air laut beradaptasi
dengan cara meminum banyak air dan 59. Pembahasan CERDAS:
mengeluarkan sedikit urine. Anggota Mollusca mempunyai tubuh
Alasan benar lunak dengan bentuk tubuh simetri
Ikan air laut memiliki glomerulus bilateral. Tubuh Mollusca tidak ber-
berukuran kecil sehingga reabsorpsi segmen. Mollusca terbagi menjadi
dalam tubulus terjadi dalam skala beberapa kelas, yaitu Amphineura,
kecil. Gastropoda, Scaphopoda, Cephalopo-
----------------------------------Jawaban: D da, dan Pelecypoda. Sebagian besar
anggota Mollusca memiliki cangkang
58. Pembahasan CERDAS: dan beberapa di antaranya tidak ber-
Organisme transgenik merupakan hasil cangkang. Misalnya beberapa anggota
rekayasa genetika sehingga organisme Cephalopoda. Oleh karena itu,
tersebut telah mengalami perubahan jawaban yang tepat adalah nomor 1,
susunan genetik. Organisme 2, dan 3.
transgenik dapat dihasilkan dengan ----------------------------------Jawaban: A
teknik fusi protoplasma dan DNA
rekombinan. Kedua teknik ini 60. Pembahasan CERDAS:
bertujuan untuk menghasilkan Aspergillus oryzae digunakan untuk
makhluk hidup baru dengan sifat yang mengempukkan adonan roti.
diinginkan. Adapun teknik kultur Aspergillus wentii berperan dalam
jaringan dan fertilisasi in vitro tidak pembuatan tauco.
melakukan pengubahan susunan Aspergillus soyae digunakan dalam
genetik sehingga tidak menghasilkan pembuatan kecap.
organisme transgenik. Teknik kultur Sementara itu, Aspergillus niger
jaringan merupakan teknik perbanyak- umumnya tumbuh di roti yang basi.
an vegetatif tumbuhan dengan meng- Oleh karena itu, jawaban yang tepat
gunakan sel/jaringan atau organ tum- adalah 1, 2, dan 3
buhan yang ditumbuhkan dalam me- ----------------------------------Jawaban: A
dia khusus sehingga tumbuh dan

190
PREDIKSI
SELEKSI BERSAMA
MASUK PERGURUAN TINGGI
TAHUN 2017

PAKET 5

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI,


DAN PENDIDIKAN TINGGI

191
Prediksi
Tes Kemampuan danKemampuan
Prediksi Tes Potensi Akademik
dan
Paket
Potensi 5
Akademik Paket 5

Untuk soal nomor 1 sampai dengan nomor 5 C. penarik


pilihlah satu di antara lima kemungkinan D. honor
jawaban yang mempunyai arti sama atau E. gaji
paling dekat dengan arti kata yang dicetak
dengan huruf besar. Untuk soal nomor 6 sampai dengan nomor
10 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
1. TANDON jawaban yang mempunyai arti berlawanan
A. barang pinjaman dengan arti kata yang dicetak dengan huruf
B. barang plastik besar.
C. barang sitaan
D. barang gadaian 6. MELANKOLIS
E. barang tanggungan A. ceria
B. narsis
2. ELUSIF C. ekstrover
A. sulit dikendalikan D. ekspresif
B. sulit dijangkau E. posesif
C. sulit dievakuasi
D. sulit dilakukan 7. ESOTERIS
E. sulit dipahami A. bersifat umum
B. bersifat dasar
3. BRAKEA C. bersifat istimewa
A. kelopak bunga D. bersifat unggul
B. batang daun E. bersifat sementara
C. daun pelindung
D. tunas muda 8. ULTIMA
E. serbuk sari A. final
B. kesan
4. KHALIFAH C. biasa
A. saudagar D. awal
B. rombongan haji E. mulai
C. kontingen
D. tenda 9. HARMONI
E. perjalanan A. sesuai
B. setara
5. INSENTIF C. sumbang
A. stimulasi D. selaras
B. tambahan E. cocok

192
10. SUBSIDI C. musyawarah: mufakat
A. penggantian D. evakuasi : SAR
B. hal sebenarnya E. data : informasi
C. bantuan
D. permintaan Untuk soal nomor 16 sampai dengan nomor
E. sumbangan 20 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
jawaban yang merupakan penyelesaian atau
Untuk soal nomor 11 sampai dengan nomor kelanjutan deretan angka-angka yang ada.
15 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
jawaban yang mempunyai hubungan yang 16. 1 – 5 – 3 – 10 – 5 - ......., .....
sama atau serupa dengan pasangan kata A. 15 – 6
yang terdapat di depan tanda :: B. 20 – 7
C. 25 – 8
11. Trotoar berhubungan dengan ... seba- D. 30 – 9
gaimana ... berhubungan dengan buku E. 35 – 10
A. pejalan kaki – perpustakaan
B. pedagang – majalah 17. 1 – 1 – 4 – 8 – 9 - ..... - ......
C. kakilima – membaca A. 11 – 27
D. aspal – kertas B. 15 – 24
E. tepi jalan – kertas C. 19 – 21
D. 23 – 18
12. Tuna wisma berhubungan dengan ... se- E. 27 – 16
bagaimana ... berhubungan dengan
penglihatan. 18. 2, 2, 4, 6, 10, .... , ....
A. rumah – buta A. 16, 26
B. dinas sosial – indra B. 18, 34
C. pengangguran- rabun C. 20, 32
D. jalanan – kacamata D. 22, 30
E. miskin - melihat E. 24, 48

13. Sidik jari : retina = ...: ..... 19. 140, 145, 142, 147, 144, .... , .....
A. kerbau:traktor A. 146, 147
B. pintu : kunci B. 147, 149
C. ujian : praktek C. 149, 146
D. kesehatan : diagnosa D. 149, 147
E. tanda tangan : paraf E. 147, 146

14. Parfum : mawar = ....: .... 20. 3, -1, 2, 1, 3, .... , .....


A. minuman : teh A. 2, 1
B. es : air B. 3, 2
C. sampah : limbah C. 2, 3
D. gula : madu D. 4, 5
E. piring : porselen E. 5, 6

15. Pernikahan: keluarga = ....: ..... Untuk soal nomor 21 sampai dengan nomor
A. wisuda : gelar 30 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
B. belajar : ilmu jawaban yang benar.

193
21. Jika (20,11 x 0,0012) x n = 2011, maka 26. Perbandingan keliling bidang berwarna
nilai n adalah .... gelap dengan keliling bidang total ada-
A. 10 4 lah .....
B. 10 5
C. 10 6
D. 10 7
E. 10 8

22. 20 +ξͳ ൅ ͲǡͶͶ+ξͳ െ Ͳǡ͵͸ =


A. 2
B. 3 A. 10 : 12
C. 4 B. 11 : 12
D. 5 C. 13 : 12
E. 6 D. 9 : 12
E. 1:1
23. Sebuah mesin fotokopi dapat mengopi
4000 lembar dalam 1 jam. Berapa lama 27. Jika luas persegi besar 49 cm2, maka
mesin fotokopi itu bekerja jika mengopi keliling lingkarannya sama dengan ....
9000 lembar?
A. 2 jam 10 menit
B. 2 jam 15 menit
C. 2 jam 20 menit
D. 2 jam 25 menit
E. 2 jam 30 menit
A. 12,25S cm
24. Seorang pelari berlari dengan kecepatan
B. 16,21S
tetap menempuh jarak 8 km selama 14
C. 3S cm
menit berapa menit lama pelari tersebut
D. 5S cm
berlari sejauh 20 km?
E. 7S cm
A. 25
B. 27,5
28. Dari soal nomor 27, maka nilai luas
C. 35
lingkarannya adalah ....
D. 37,5 ସଽ
E. 45 A. Ɏ

ସଽ
B. Ɏ
ଵ଺
25. Rudi mengendarai sepeda motor dari ସଽ
C. Ɏ
kota A menuju kota B dengan kecepatan ଽ
ସ଻
rata-rata 48 km/jam. Jika jarak kota A D. Ɏ

dan kota B adalah 80 km, maka waktu ସ଼
E. Ɏ

yang diperlukan Rudi untuk menempuh
dari kota A menuju kota B adalah... .
29. Jika 2x + 5 = 105 , berapa nilai 4x + 10
A. 1 jam 40 menit
=...
B. 1 jam 45 menit
A. 21
C. 1 jam 50 menit
B. 105
D. 1 jam 55 menit
C. 210
E. 2 jam
D. 315
E. 420

194
30. Sisi segitiga x, x+3, 2x+6 berapa keliling 34. Cleanning service, manager, perusahaan
nya jika nilai x = 3? A. D.
A. 19
B. 20
C. 21 B. E.
D. 22
E. 23
C.
Untuk soal nomor 31 sampai dengan nomor
37 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
diagram yang menggambarkan hubungan di 35. Sepeda, otoped, mobil
antara objek-objek yang disebutkan pada A. D.
soal.

31. Eropa, asia, antartika B. E.


A. D.
C.

B. E.
36. Balok, kubus, prisma
C. A. D.

32. Buku, perpustakaan, kantor kepala B. E.


sekolah
A. D.
C.

B. E.
37. Elang , tikus, karnivora
A. D.
C.

B. E.
33. Capung, laba-laba, gajah
A. D.
C.

B. E.
Untuk soal nomor 38 sampai dengan nomor
41 pilihlah satu di antara lima kemungkinan
C. jawaban yang merupakan kesimpulan dari
informasi yang diberikan.

38. Walikota adalah posisi utama di kota ad-


ministratif.
Posisi utama paling dihormati.

195
Maka kesimpulannya adalah .... A. Semua presenter tidak suka menon-
A. Walikota paling dihormati di Pro- ton televisi.
vinsi. B. Anna adalah presenter yang tidak
B. Walikota paling dihormati di kota ad- memiliki wawasan yang luas.
ministratif. C. Anna memiliki wawasan yang luas.
C. Tidak semua walikota dihormati. D. Menonton televisi adalah kegiatan
D. Ada walikota yang tidak dihormati. utama presenter.
E. Walikota suka dihormati. E. Menonton televisi tidak menambah
wawansan seorang presenter.
39. Abdi, Bimo, dan Catur selalu bermain
playstation atau menonton TV. Soal nomor 42 sampai dengan nomor 45
Jika Abdi bermain playstation, maka Bi- terdiri atas empat gambar yang disusun
mo menonton TV. berurutan menurut suatu pola perubahan.
Salah satu dari Abdi atau Catur bermain Pilihlah satu di antara lima pilihan gambar
playstation, tetapi tidak keduanya. yang disediakan sebagai gambar berikutnya.
Manakah yang benar dari pernyataan-
pernyataan di bawah ini? 42.
A. Abdi, Bimo dan Catur bersama-sama
bermain playstation.
B. Abdi menonton TV bersama Bimo,
Catur bermain playstation.
Kelanjutan deret gambar tersebut ada-
C. Abdi bermain playstation bersama
lah ....
Catur, Bimo menonton TV.
D. Bimo menonton TV bersama Catur,
Abdi bermain playstation.
E. Catur dan Abdi menonton TV, Bimo
bermain playstation.

40. Bila dalam minggu ini Anton sudah ma-


kan tempe goreng pada hari Senin, dan
tidak makan es sepanjang minggu, pada
hari Kamis hidangan yang boleh dipilih
adalah .... 43.
A. es buah, tempe dikukus, sayur sop,
dan ayam panggang
B. tahu tempe goreng, ayam goreng
pedas, sayur bayam, dan sari jeruk
C. ayam panggang, es mangga, sayur
kangkung, dan ikan mas goreng
D. sayur buncis, es buah, ubi goreng, A B C D E
dan ayam saus cabai
E. ayam goreng, ikan goreng, sayur
lalap dan nasi putih

41. Semua presenter memiliki wawasan


yang luas. Anna adalah presenter yang
tidak suka menonton televisi.

196
44. A. 1:2
B. 1:3
C. 1:4
D. 1:5
E. 1:6

49. Jika x suatu bilangan real yang meme-


nuhi
9
log( 3 log x)3 log( 27 log x) 2,
45.
maka nilai‫ ݔ‬ൌǤ ǤǤ
A. ͵ଷ
B. ͵ହ
C. ͵଻
D. ͵ଽ
E. ͵ଵଵ

50. Sisi-sisi segitiga siku-siku membentuk


46. Jika ȁ‫ ݔ‬൅ ʹȁ ൅ ȁ͵‫ݔ‬ȁ ൌ ͳͶ, maka jumlah barisan geometri. Andaikan D adalah
semua nilai x yang mungkin adalah ... sudut terkecil pada segitiga tersebut
A. െͶ maka sin D =….
B. െͳ ିଶ
C. ͳ A.
ଵାξହ
D. 3 ଶ
B.
ଵିξହ
E. Ͷ ଶ
C.
ξହିଵ
47. Diberikan fungsi h a, b yang didefini- D.
ଶξହ
ଵାξହ
sikan sebagai berikut: ଶ
E.
(i) ݄ሺܽǡ ܾሻ ൌ ܾ ൅ ͳ, untuk ܽ ൌ Ͳ ଵାξହ
(ii) ݄ሺܽǡ ܾሻ ൌ ݄ሺܽ െ ͳǡͳሻ, untuk ܽ ് Ͳ
dan ܾ ൌ Ͳ 51. Dari tiga bilangan A, B, dan C, jika nilai
(iii) ݄ሺܽǡ ܾሻ ൌ ݄൫ܽ െ ͳǡ ݄ሺܽǡ ܾ െ ͳሻ൯ salah satu bilangan ditambahkan ke
rata-rata nilai dua bilangan lainnya
untuk ܽ ് Ͳ dan ܾ ് Ͳ
Maka nilai h 1,1 ….
maka berturut-turut hasilnya adalah 85,
90, dan 95. Rata-rata dari ketiga
A. Ͳ bilangan itu adalah….
B. ͳ A. 45
C. 2 B. 60
D. 3 C. 75
E. Ͷ D. 90
E. 94
48. Diketahui E titik tengah AB. Perban-
dingan luas yang diarsir terhadap luas 52. Himpunan penyelesaian pertidaksamaan
persegi panjang ABCD adalah ....
x  10  x  2  2 adalah ...
A. ‫ ݔ‬൑ െͳͲ
B. െͳͲ ൑ ‫ ݔ‬൑ െʹ
C. ‫ ݔ‬൒ െʹ
D. െʹ ൑ ‫ ݔ‬൏ ͳ
E. ‫ ݔ‬൐ െͳ

197
53. Misalkan f adalah fungsi untuk setiap 57. Diketahui
bilangan bulat x dan y memenuhi f ( x) x 2017  x 2016  x 2015  ...  x 2  x
f x  y f x  f y  6xy  1 dan ª1 4º ªa c º
, A «0 1» dan f ( A)
f x f  x . Maka nilai dari f 5 = ¬ ¼
«b d » , nilai
¬ ¼
…. dari ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ െ ݀= …
A. -1 A. ͵ ൈ ʹͲͳͺ ൈ ʹͲͳ͹
B. 2 B. ͷ ൈ ʹͲͳͶ ൈ ʹͲͳ͸
C. 11 C. Ͷ ൈ ʹͲͳͷ ൈ ʹͲͳ͹
D. 26 D. ͵ ൈ ʹͲͳ͸ ൈ ʹͲͳͺ
E. 74 E. ʹ ൈ ʹͲͳ͹ ൈ ʹͲͳͻ

54. Jika a  b 7 dan a  b 10 , 58. Titik


2 2 3 3
maksimum fungsi kuadrat
nilai terbesar yang mungkin dari a  b , ‫ ݕ‬ൌ െ‫ ݔ‬ଶ െ ܿ‫ ݔ‬൅ ܾ adalah ሺʹǡ͸ሻ. Jika
dengan a dan b bilangan bulat adalah .... grafik fungsi kuadrat melalui ሺ‫ݓ‬ǡ Ͳሻ dan
A. 7 ሺ‫ݖ‬ǡ Ͳሻ. Maka nilai dari ‫ ݓ‬ଷ ൅ ‫ ݖ‬ଷ adalah ...
B. 10 A. 12
C. 17 B. -12
D. 26 C. 48
E. 70 D. -48
E. -6
55. Dalam pembuatan plat mobil akan meng-
gunakan tiga huruf s, b, m, diikuti empat 59. Grafik fungsi kuadrat ‫ ݕ‬ൌ ͻ െ ‫ ݔ‬ଶ
angka 2, 0, 1, dan 7 dalam urutan yang memotong sumbu-x di titik A dan B. Jika
berbeda. Berapa banyak plat mobil yang dipilih satu titik C pada garis ‫ ݕ‬ൌ Ͷ
bisa dibuat dengan keempat angka pada sehingga ο‫ ܥܤܣ‬merupakan segitiga
plat tersebut membentuk bilangan 4 tumpul dengan sisi terpanjang AC,
digit yang ganjil? dengan ‫ ܥܤܣס‬ൌ ͳ͵ͷ௢ , maka ‫ ܥܣ‬ൌǤ ǤǤ….
A. 12 A. ξʹͻ
B. 36 B. ʹξͷͺ
C. 48 C. ʹξʹͻ
D. 72 D. 3ξʹͻ
E. 144 E. Ͷξʹͻ.
ହ௫ାଵ
56. Jika ݂ሺʹ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ൌ ௫ାସ
ǡ maka nilai dari 60. Sebuah barisan dinyatakan sebagai
݂ ିଵ ሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൌǤ ǤǤ ܽ଴ ൌ ʹ, ܽଵ ൌ ͵ dan ܽ௡ାଵ ൌ ܽ௡ Ȁܽ௡ିଵ,
ିଵଵ௫ାଵ଻ ݊൒ͳ
A. ௫ିହ
ଵଵ௫ିଵ଻ Maka ܽଶ଴ଵ଻ ൌ….
B. ௫ିଷ A. ʹ
ିଵଵ௫ିହ
C. B. ͵
௫ିଷ ଷ
D.
௫ିଷ C.

ିଵଵ௫ାହ ଵ
E.
ଷି௫ D. ଶ
ିଵଵ௫ାହ ଵ
E.

198
Bacaan berikut untuk soal nomor 61-63! 63. Makna kata inspirasi dalam paragraf
Sihir Pesona Lungsi dan Pakan tersebut adalah ....
Indahnya selembar kain tenun ter- A. gagasan
cipta dari ketekunan tangan-tangan para pe- B. informasi
nenun dalam menjalin helai-helai benang C. ilham
lungsi. Dari tangan penenun terbentuk aneka D. pendapat
motif yang indah. Aneka motif kain karya E. opini
penenun juga memiliki makna. Kain-kain ter-
sebut mampu memberi inspirasi para peran- 64. Perhatikan paragraf berikut!
cang busana. Pertumbuhan konsumen seluler di
Lungsi adalah benang-benang yang negeri ini meningkat sangat cepat. Tidak
dipasang vertikal pada alat tenun. Di bebera- ada lagi mahasiswa yang tidak memiliki
pa daerah disebut juga sebagai lusi. Semen- telepon selular. Begitu juga dengan
tara itu, pakan adalah benang yang dipasang siswa SMA, SMP, bahkan SD telah
horizontal dan menjadi kunci dari penyusun- menggunakan telepon seluler untuk
an motif. Benang pakan dimasuk-keluarkan berkomunikasi dengan orang tua
oleh penenun dari kanan ke kiri serta seba- mereka. Pedagang keliling, seperti
liknya. Sambil memasuk-keluarkan benang tukang bakso, tukang cendol
pakan, penenun mengentakkan alat agar be- menggunakan telepon selular sebagai
nang itu tersusun padat menyusun lembar sarana penjualan. Di pelosok pedesaan
kain. para orang tua juga sudah
menggunakan telepon selular untuk
Disadur dari: berkomunikasi dengan anak mereka
http://print.kompas.com/baca/2015/06/21/S yang bekerja sebagai tenaga kerja luar
ihir-Pesona-Lungsi-dan- negeri, seperti di Hongkong, Thailand,
Pakan?utm_source=bacajuga, diunduh 15 Juli Arab Saudi, dan Singapura.
2016 ....

61. Kalimat utama paragraf pertama ditun- Kalimat simpulan yang tepat untuk me-
jukkan oleh kalimat ke-... lengkapi paragraf generalisasi tersebut
A. satu adalah ....
B. dua A. Semua lapisan masyarakat menggu-
C. tiga nakan telepon seluler sebagai alat
D. empat komunikasi.
E. lima B. Penggunaan telepon seluler tidak a-
sing bagi masyarakat saat ini khu-
62. Bacaan tersebut menginformasikan .... susnya Indonesia.
A. Ketekunan penenun dalam merang- C. Telepon seluler sebagai alat komuni-
kai lungsi dan pakan. kasi jarak jauh sudah digunakan di
B. Keindahan kain tenun dari benang mana-mana.
lungsi dan pakan. D. Berkomunikasi dengan telepon selu-
C. Keelokkan motif kain tenun dari pe- ler lebih mudah dan murah biaya.
nenun pedalaman. E. Telepon seluler lebih praktis dan
D. Ketertarikan para perancang busana mudah dibawa ke mana-mana oleh
terhadap kain tenun. siapa saja.
E. Keberadaan penenun tradisional se-
makin tergerus zaman.

199
65. Perhatikan paragraf berikut! aira/sana-sini/13/09/03/msjfej-ini-
Kota Malang, Jawa Timur, tergolong pemicu-ketombe-berhamburan-di-
kota yang nyaris tak memiliki lahan per- rambut-anda
tanian. Lahan pertanian yang ada sudah
mulai menipis, akibat beralih fungsi Pernyataan yang sesuai dengan isi baca-
menjadi perumahan dan pertokoan. an tersebut adalah ....
Terkait dengan kondisi itu, demi meng- A. Ketombe muncul setiap satu bulan
antisipasi makin berkurangnya lahan sekali.
pertanian yang ada, pemerintah se- B. Ketombe termasuk kelainan yang
tempat menyiapkan insentif bagi petani terjadi di kulit kepala.
yang mempertahankan lahannya. C. Ketombe di kulit kepala setiap hari
jumlahnya bertambah.
Sumber: Kompas.com D. Ketombe biasanya dihasilkan oleh
http://regional.kompas.com/read/2015 kulit kepala yang kering.
/07/25/09570158/Tahan.Lahan.Pertania E. Ketombe selalu muncul di setiap
n.Petani.Dapat.Insentif, diunduh 15 Juli sela-sela bulu dan rambut.
2016
67. Perhatikan kutipan hikayat berikut!
Kutipan tersebut termasuk jenis para- Setelah dilihat oleh burung geroda
graf …. tuan puteri itu duduk di dalam taman
A. induktif memunggut segala bunga-bungaan dan
B. deduktif buah-buahan, lalu ia pun terbanglah
C. deskriptif pergi menuju kepada tuan putri itu ke
D. argumentasi dalam taman. Serta sampai lalu disam-
E. analogi barnya tuan putri itu dengan mulutnya
serta digenggam dengan kukunya yang
66. Pahami bacaan berikut! kanan. Maka mak inang tuan putri serta
Ketombe muncul karena pertumbuh- dengan kundangnya seorang budak pe-
an jamur yang pesat pada kulit kepala rempuan, maka keduanya itu pun di-
atau yang lebih spesifik yaitu kelenjar sambar dengan kukunya kaki kiri di-
minyak. Biasanya sel kulit pada daerah genggamnya lalu dibawa terbang me-
tersebut berganti dengan sendirinya se- reka itu menuju ke Pulau Langkapuri,
tiap satu bulan. Kemudian, sel kulit yang halanya itu ke sebelah laut selatan.
tua akan terlepas tanpa disadari karena
tidak melakukan dalam jumlah yang Dikutip dari:
besar tiap kali terlepas. http://melayuonline.com/ind/history/di
Ketombe sering disebut dandruff. Ke- g/435/manuskrip-hikayat-merong-
tombe merupakan sebuah kelainan di mahawangsa/, diakses tanggal 16 Juli
kulit kepala yang ditandai dengan mun- 2016
culnya sisik putih yang kasar pada kulit
kepala dan rambut. Kelainan ini khusus Perbuatan yang tidak lazim di lakukan
mengenai daerah yang mengandung ba- pada masyarakat saat ini adalah ....
nyak kelenjar minyak, sehingga disebut A. putri yang menjalin persahabatan
penyakit dermatitis seboroika. dengan burung.
B. putri yang duduk di taman bunga.
Sumber: C. putri yang diperistri seekor burung.
http://www.republika.co.id/berita/hum

200
D. burung yang membawa terbang A. angkatan 1920
seorang putri. B. angkatan 1933
E. burung terbang dengan menceng- C. angkatan 1945
keramkan kaki. D. angkatan 1950
E. Angkatan 1966
Puisi berikut untuk soal nomor 8 dan 9!
Yang Kami Minta Hanyalah 70. Perhatikan kutipan resensi berikut!
Novel Sang Pemimpi merupakan bu-
Yang kami minta hanyalah sebuah bendung- ku kedua dari tetralogi Andrea Hirata.
an saja Ending novel tersebut sangat menge-
Penawar musim kemarau dan tangkal bahaya sankan. Alur cerita novel tersebut bagus
banjir dan menarik. Tema cerita sederhana, te-
Tentu bapa telah melihat gambarnya di koran tapi terbungkus kalimat-kalimat yang
kota penuh makna. Tapi sayangnya, ini ku-
Tatkala semua orang bersedih sekadarnya rang ada sinergi dengan buku pertama.
Dari kaki langit ke kaki langit air membusa Yang namanya tetralogi seharusnya em-
Dari tahun ke tahun ia datang mukamu pat buku, harus berkesinambungan satu
Sejak dari tumit ke paha, lalu lewat kepala dengan yang lain. Memang, Laskar Pe-
menyeret semua langi masih sedikit disebut-sebut, tetapi
Bila air surut tinggalkah angin menudungi ka- belum mewakili kesinambungan yang
mi bagus. Berhubung sudah terbuai sosok
Di atas langit dan di bawah lumpur di kaki Arai, Ikal, dan Jimbron, pembaca menik-
Kelepak podang di pohon randu mati novel tersebut tanpa mempertim-
Bila tanggul pecah tinggallah reruntuhan lagi bangkan kesinambungan itu.
Sawah retak-retak berebahan tangkai padi
Nyanyi katak bertalu-talu Dikutip dari:
Yang kami minta hanyalah sebuah ben- http://blog.its.ac.id/ruktin/tulismenulis/
dungan saja sang-pemimpi/
Tidak tugu atau tempat main bola
Air mancur warna-warni Kalimat resensi yang menyatakan ke-
.... unggulan novel berdasarkan penjelasan
(Benteng, Taufik Ismail) kutipan tersebut yaitu . . .
Sumber: A. Andrea Hirata merupakan penulis
http://alyandthenongkojajar.blogspot.com/2 muda berbakat. Salah satu karyanya
011/05/taufiq-ismail-yang-kami-minta- adalah novel Sang Pemimpi. Novel
hanyalah.html tersebut menggunakan alur yang sa-
ngat menarik.
68. Masalah dalam puisi tersebut adalah B. Andrea Hirata menggambarkan du-
keinginan rakyat akan .... nia pendidikan Indonesia yang masih
A. pembangunan bendungan di bawah standar. Cerita tersebut sa-
B. pembangunan fisik ling berkesinambungan antara ke-
C. pembangunan nonfisik empat buku karya Andrea.
D. kemakmuran C. Andrea Hirata menggunakan ending
E. kedamaian dan kemakmuran cerita dan alur yang menarik. Tema
cerita yang digunakan sederhana, te-
69. Puisi “Benteng” termasuk termasuk da- tapi dapat disampaikan dengan kata-
lam periodisasi … kata yang penuh makna.

201
D. Andrea Hirata dapat menghipnotis Kutipan cerpen berikut untuk soal nomor 72
pembaca dengan karakter tokoh-to- dan 73.
koh cerita seperti Ikal, Arai, dan Tiba-tiba ia bangkit. “Demi Tuhan!”, ia
Jimbron. berseru. “Celakalah yang menyiakan waktu!”
E. Andrea Hirata sebagai penulis yang Ia ingat. Meski berbuat sesuatu. Berbaring
berpengalaman dapat menghidup- bermalasan bukan pekerjaan muslim yang
kan cerita dan membangun suasana baik. Ia sudah mendengar kabar, orang kam-
haru dalam cerita. pung sedang mendirikan surau baru. Banyak
orang telah menyediakan bahan. Telah ter-
71. Perhatikan kutipan esai sastra berikut! kumpul kayu, genting, kapur. Anak-anak ma-
Dalam kasus Danarto, penciptaan drasah mencari batu dan pasir ke sungai.
puisi sampai pada suatu permainan Pantaskah baginya, muslim seumur hidup un-
yang intens, menarik, dan sangat men- tuk bermalasan? Tidak. Berbaktilah kamu di
debarkan. Dalam upaya yang sangat jalan Tuhan dengan harta dan jiwamu! Ia
maksimal menghayati kebebasan pen- gelisah. Kalau istrinya di rumah ia bisa
ciptaan puisi, sang penyair mengambil mufakat. Seluruh kekayaannya, yaitu uang
risiko bagaikan rulet Rusia melakukan untuk makan, semuanya ada pada istrinya.
semacam bunuh diri puisi. Puisi sampai Padanya hanya tinggal bahan-bahan makan-
pada kebebasannya yang mutlak: ia an secukupnya sampai istrinya pulang. Apa-
biasa melakukan bunuh diri. Suatu kebe- kah yang akan disumbangkan untuk pem-
basan yang pada Chairil ingin hidup se- bangunan rumah Tuhan itu? Apakah karena
ribu tahun lagi, atau pada penyair mbe- istrinya tidak di rumah ia akan melewatkan
ling suatu kesantaian kegembiraan kesempatan beramal? Tentu saja tidak. Lelaki
sesaat yang kemudian boleh usai, lantas tua itu pun berpikir. Sebenarnya, pikirannya
sajak boleh dicampakkan setelah dibaca bisa pula jernih, hanya kebiasaan menda-
orang, atau pada para penyair puisi patkan damprat dari istrinya telah membuat-
konkret kebebasan untuk mendapatkan nya takut berpikir.
nuansa baru dari kata-kata yang ditem-
patkan dalam situasi konkret. Cuma Sumber: Kuntowijoyo, “Sepotong Kayu untuk
pada ”petak sembilan”. Tuhan” dalam Dilarang Mencintai Bunga-Bu-
nga Kumpulan Cerpen, Jakarta, Pustaka Fir-
Sumber: Sutardji Calzoum Bachri, Gelak daus, 1996
Esai & Ombak Sajak Anno 2001, Jakarta,
Kompas, 2001 72. Tema kutipan cerpen tersebut adalah ….
A. Pembangunan surau di sebuah desa.
Kutipan esai tersebut membahas . . . . B. Kerja sama dalam memecahkan ma-
A. permainan kata pada puisi salah.
B. penciptaan puisi Danarto begitu in- C. Seseorang yang ingin membahagia-
tens kan orang lain.
C. kata dalam puisi Danarto yang berte- D. Ketaatan manusia kepada Tuhan.
makan kebebasan E. Kasih sayang seseorang kepada sesa-
D. puisi Chairil mengunakan kata yang ma.
hiperbola
E. membandingkan puisi Danarto dan 73. Nilai kehidupan yang terdapat dalam ku-
Chairil tipan cerpen tersebut adalah ….
A. nilai sosial; seseorang yang selalu di-
marahi oleh istrinya.

202
B. nilai sosial; seseorang yang ingin Urutan yang tepat agar paragraf ter-
mendapat pujian dari orang lain. sebut menjadi padu . . . .
C. nilai agama; seseorang yang me- A. 3), 1), 2), 4), 5)
nyumbang dalam pembangunan su- B. 3), 1), 2), 5), 4)
rau. C. 3), 1), 4), 2), 5)
D. nilai moral; seseorang yang mem- D. 3), 1), 5), 2), 4)
berikan teladan baik bagi tetang- E. 3), 1), 5), 4), 2)
ganya.
E. nilai budaya; seseorang menjaga a- TEXT 1
dat budaya nenek moyang.
I’ve always given Justin the benefit of
74. Cermati paragraf berikut! the doubt that he’s good! I voted for him at
the VMAs because I believe he deserves e-
Zat adiktif terlarang, narkoba, dapat very second of it! he won that award and It
menghancurkan generasi di Indonesia. made me feel good that I voted! His music
Untuk mengatasi masalah tersebut, isnt bad although some of it is directed
Pemerintah menyatakan perang me- towards girls his age while the rest is just
lawan penyalahgunaan narkoba. Peme- really good pop music!
rintah harus memberikan hukuman I wasn’t going to see this movie al-
setimpal bagi pengedar narkoba. Me- though I wouldn’t have minded, until I heard
ringkuk di … belum memberi pelajaran it was just that Good I went one day with a
berarti bagi para pengeda barang haram few friends and it really makes you think and
tersebut. is most definitely an amazing picture! Then I
went to see it again with some more friends
Konotasi negatif tepat untuk melengkapi who didn’t believe and now do, that was the
paragraf tersebut adalah … Directors cut edition which I must say was
A. prodeo even better maybe they will release that but
B. teralis besi who knows!
C. bui This movie shows how he grew up al-
D. penjara ways loving music and instruments but also
E. jeruji besi going to school and having friends just like
we did, he did sports, hung out with his
75. Perhatikan kalimat-kalimat berikut! friends and all the stuff we did hes no diffe-
1) Tak hanya buahnya, kayu pohon ke- rent just one day his videos posted on
lapa dapat dimanfaatkan sebagai ba- Youtube were seen by the right people at the
han bangunan. right time and his dream came true! in every
2) Bahkan akarnya pun bisa dimanfaat- way he wanted and that he wouldn’t change
kan sebagai bahan bakar. anything! Very good event coverage of his
3) Buah kelapa dapat dijadikan sebagai concerts and shows and also of the behind
bahan makanan dan minuman yang the scenes of his off time and life all around!
segar. My favorite part of the movie is when
4) Sedangkan pelepahnya dapat dijadi- he see’s a girl playing the violin in front of the
kan sapu ijuk. very same restaurant that he used to play
5) Oleh karena itu, pohon kelapa sa- guitar at and stopped and told her to never
ngat bermanfaat bagi kehidupan give up always stick with your dreams they
manusia. will come true one day! just part of the
Inspirational theme of this movie! I

203
recommend this movie to everyone of any dered illegal, I believe that hackers don’t do
age! anything illegal because they only want to
know and try the systems. I dare to say that a
Taken from: http://thousandsideas.com/ hacker likes finding the strengths and the
weaknesses of a computer system. They feel
76. What is being reveiwed in the passage? proud if they can find the weaknesses. So I
A. cassete don’t really see the crimes in this case. In
B. movie addition, these hackers sometimes help the
C. VCD police catch the ‘white collar criminals’, such
D. songs as bank robbers, money launderers, credit
E. music card forgers. For example, in 2000, the U.S.
hackers caught some Singaporean hackers
77. What is the theme of the art reviewed who made ‘Virus Love’ to break up the
in the passage? programs of the U.S. National Security sys-
A. love tem.
B. friendship Nevertheless, those who object to the
C. inspirational good points of a hacker say that hacking is a
D. common life crime. The reason is that some hackers use
E. family their brilliant skills to break into banks and
other vital institutions where they can get
78. How did Justin start his music career? money, destroy information, and the worst
A. By playing guitar in front of a res- thing is they can get secret information and
taurant sell it to another country. This is a treachery.
B. By loving music and instruments Take for example, in 1994, The U.S.
C. By singing with his friends government broke a conspiracy of computer
D. By posting a video on Youtube hackers out of Majorca, Spain. These hackers
E. By covering up his music ability were responsible for accessing and
eliminating 190,000 telephone credit card
TEXT 2 numbers over computer bulletin boards in
Do you know what a hacker is? Well, a America and Europe. Seeing this fact, I don’t
hacker is a person who enjoys exploring the blame those who think negatively about
details of programmable systems on com- hackers.
puters and they like to stretch the capability To put the whole thing in a nut shell, I
of the systems. And you know what, the personally think that hackers are not bad
activities they do in the computers are called people with their brilliant skills. However,
‘hacking’. they could be bad because of money
So, what’s the problem with ‘hacking orientation to get the wealth. That’s just the
and its hackers’? Well, the problem is point.
whether ‘hacking and its hackers’ is legal or
illegal? What I mean is that people in the Taken from :
world have many different views about http://www.belajarbahasainggris.us/
hacking and the hackers. Some of them take
sides, but many object. 79. What is the passage talking about?
To get back to what I was saying pre- A. The disadvantage of hacking
viously, let us see the positive points of a B. The opposition view about hacking
hacker, shall we? Although in most places C. The benefit of hacking
breaking into computer systems is consi- D. The explanation of hacking activity

204
E. The description of hacking Wild pandas live only in remote,
mountainous regions in central China. These
80. How is the author attitude toward the high bamboo forests are cool and wet—just
case presented in the passage? as pandas like it. They may climb as high as
A. neutral 13,000 feet (3,962 meters) to feed on higher
B. indifferent slopes in the summer season.
C. concerned Pandas are often seen eating in a
D. tendetious relaxed sitting posture, with their hind legs
E. upset stretched out before them. They may appear
sedentary, but they are skilled tree-climbers
81. According to the passage, what is the and efficient swimmers.
meaning of treachery? Giant pandas are solitary. They have a
A. When hacker destroy the informa- highly developed sense of smell that males
tion. use to avoid each other and to find females
B. When the hacker get secret infor- for mating in the spring. After a five-month
mation and sell it to different bodies pregnancy, females give birth to a cub or
C. When hacking done for money. two, though they cannot care for both twins.
D. When the hacker work for the other The blind infants weigh only 5 ounces (142
hacker. grams) at birth and cannot crawl until they
E. When hacking give disadvantage reach three months of age. They are born
toward different hacker. white, and develop their much loved coloring
later.
82. What is the importance of the first para- There are only about 1,000 giant pandas left
graph? in the wild. Perhaps 100 pandas live in zoos,
A. Differentiate the meaning of hacker where they are always among the most
and hacking popular attractions. Much of what we know
B. Propose the definition of hacker in a about pandas comes from study of these zoo
brief animals, because their wild cousins are so
C. Show that hacking is the activity of rare and elusive.
the hacker do Taken from:
D. Give two point of view on a case http://animals.nationalgeographic.com/
proposed
E. Present the author’s view about 83. How much bamboo to satisfy a giant
hacking panda's daily dietary needs?
A. 13,000 feet
TEXT 3 B. 12 hours
The giant panda has an insatiable C. 5 ounces
appetite for bamboo. A typical animal eats D. 12.5 kilograms
half the day—a full 12 out of every 24 E. 142 grams
hours—and relieves itself dozens of times a
day. It takes 28 pounds (12.5 kilograms) of 84. Which of the following words has the
bamboo to satisfy a giant panda's daily dieta- least meaning of “solitary”?
ry needs, and it hungrily plucks the stalks A. separated
with elongated wrist bones that function B. individual
rather like thumbs. Pandas will sometimes C. secluded
eat birds or rodents as well. D. segregated
E. grouped

205
85. How long is the gestation of the giant Taken from : http://www.infoplease.com/
panda?
A. in spring 86. Why did Donald Trump become a
B. five months favorite of the press?
C. three months A. Because he has made his name sy-
D. in summer nonymous with New York hustle,
E. nine months money and ego.
B. Since he was one of the most in-
TEXT 4 fluential person in US.
Donald Trump has made his name sy- C. For he got married and divorced
nonymous with New York hustle, money and many times.
ego. Donald Trump started young in his fa- D. As he was outspoken and flam-
ther's New York real estate business, and by boyant.
the 1970s had made himself a Manhattan E. Because of his running for the US
deal-maker, somehow talking banks and city presidency.
government into financing his ambitious
developments. He built the grandiose Trump 87. How many times has Donald Trump got
Tower on Fifth Avenue in 1982, and soon he married?
moved into the casino business in New A. 2
Jersey. Outspoken and flamboyant, Donald B. 3
Trump became a favorite of the press, and C. 4
his multiple marriages and divorces were D. 5
regular tabloid fodder. (Trump was married E. 6
to model Ivana Zelnicek from 1977-92 and to
Marla Maples from 1993-99. He married his 88. What does the phrase “has never for-
third wife, Slovenian model Melania Knauss, mally tossed his hat in the ring” mean?
on 22 January 2005.) Trump went suddenly A. He hardly played boxing in the ring
on the skids in 1990, finding himself over B. He never tossed his hat in the ring
$900 million in debt and facing bankruptcy. C. He never officially did what he had
But ever the dealmaker, he rebounded; by said
the year 2000 he was again worth over a D. He was obviously never realized
billion dollars. He talked publicly about what he had said
running for the U.S. presidency the same E. He never gave up on anything
year, then decided against it. In 2004 he
began playing the demanding boss-man in TEXT 5
what became a long-running NBC reality Glass is manufactured by melting
series, The Apprentice. ("You're fired," his sand, soda ash, dolomite and limestone tog-
ritualistic dismissal of the show's losers, ether to produce a 3660mm wide continuous
became a popular catch-phrase.) He also ribbon of glass. This flows from the furnace
made noises about running for president in and ‘floats’ the glass over a bed of molten
the elections of 2008 and 2012, but has tin. It is then carefully cooled to anneal the
never formally tossed his hat in the ring. His glass – a process which modifies the internal
books include Trump: The Art of the stresses enabling it to be cut and which ma-
Deal (1988), Trump: Surviving at the ximises its potential mechanical resistance.
Top (1990), Trump: The Art of the Come- The float line glassmaking process, is a con-
back (1997) and Trump: How to Get tinuous process that follows this sequence:
Rich (2004).

206
The mix of raw materials used in the quality measurement systems give real time
production of flat glass is known as the batch feedback on coating properties. The catwalk
– which is composed of three main com- has the same control capability as the main
ponents: silica sand, soda ash and dolo- control room enabling the operator to see all
mite/limestone. All materials are rigorously of the online quality measures as well as the
checked and analysed for quality to ensure ability to make process changes. When a
the purity of the batch. The mixed batch of defect is observed, the operator has the
raw materials is continuously run into the ability to reject the glass and will make any
melting furnace. necessary adjustments to the process
The batch of raw material is automa- conditions.
tically added at the filling end of the gas fired To ensure the glass ribbon continues to flow,
regenerative furnace flowing as a blanket to the ribbon is visually inspected for quality
form molten glass at 1550ºC in the melter. control, with faults cut out, or the mainline
The melting process is key to glass quality. breaker engaged. Removed glass ‘cullet’ is
Compositions can be modified to change the returned by conveyors to the furnace to be
properties of the finished product. recycled. Then the Glass enters the washing
World leading technology is used to machine at ~ 70°C to Clean the glass to
apply coatings that make profound changes remove layer of sulphate applied to protect
in the optical properties of the glass, includ- glass from roller marks. The glass is then
ing energy efficient Low E glass to improve cooled to less than 50°C making it suitable
comfort and reduce year-round energy re- for final packing of cut sheets. Finished
quirements of your home. A ‘Chemical Va- sheets are sent in various directions to be
pour Deposition’ coater applies thin metal loaded onto storage devices ready for further
oxide layers to molten glass in a pyrolytic processing or by ‘Jumbo stackers’ onto spe-
reaction to produce high performance hard cialised ‘Floatliner’ glass transport vehicles
coated glass. ready for deliveries direct to customers.
Molten glass enters the float bath at Taken from: http://www.viridianglass.com/
1100ºC flowing gently over a narrow re-
fractory spout on to the mirror-like surface of 89. What is the essential of the first
molten tin. The glass spreads out on the per- paragraph?
fect flatness of the tin so the upper and lo- A. To define what glass is
wer surfaces of the glass remain absolutely B. To show the first process of glass
flat and parallel. making
The annealing lehr removes stresses in C. To indicate the brief process of glass
the glass by carefully cooling down the making
ribbon from 600ºC to room temperature. D. To propose the brief conclusion
Careful control of the ribbon cooling inside E. To ensure the reader about the easi-
the lehr allows the glass to be cut at the cold ness of glass making
end. This ensures that the customer is pre-
sented with a final sheet of glass that con- 90. How many step are there to make glass?
forms to very high standards of edge quality, A. 6
flatness, and low residual stress. B. 7
A rigorous inspection and testing re- C. 8
gime is used to ensure the precisely con- D. 9
trolled coating meets quality and per- E. 10
formance standards. Sophisticated online

207
Pembahasan Prediksi
-PEMBAHASAN PREDIKSI-
Tes Kemampuan dan dan
Tes Kemampuan Potensi
Potensi Akademik
Akademik
PaketPaket
5 5

1. Pembahasan CERDAS: 10. Pembahasan CERDAS:


Tandon artinya barang tanggungan. Subsidi artinya bantuan antonimnya
----------------------------------Jawaban: E adalah penggantian.
---------------------------------Jawaban: A
2. Pembahasan CERDAS:
Elusif artinya sulit untuk dipahami. 11. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: E Trotoar tempat pejalan kaki sedang-
kan perpustakaan tempat buku.
3. Pembahasan CERDAS: ---------------------------------Jawaban: A
Brakea artinya daun pelindung.
----------------------------------Jawaban: C 12. Pembahasan CERDAS:
Tuna wisma berhubungan dengan pe-
4. Pembahasan CERDAS: ngangguran rabun dengan pengli-
Khalifah arti katanya saudagar. hatan. Penglihatan dan pengangguran
---------------------------------Jawaban: A sama-sama kata kerja.
----------------------------------Jawaban: C
5. Pembahasan CERDAS:
Insentif artinya tambahan. 13. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: B Sidik jari dan retina merupakan me-
rupakan tanda pengenal yang unik
6. Pembahasan CERDAS: begitu pula paraf dan tanda tangan.
Melankolis artinya sedih susah lawan ----------------------------------Jawaban: E
katanya ceria.
---------------------------------Jawaban: A 14. Pembahasan CERDAS:
Parfum dan mawar sama-sama me-
7. Pembahasan CERDAS: ngeluarkan bau, maka analogi yang
Esoteris artnya bersifat khusus, maka sama gula dan madu sama-sama be-
lawan katanya adalah bersifat umum. rasa manis.
---------------------------------Jawaban: A ---------------------------------Jawaban: D

8. Pembahasan CERDAS: 15. Pembahasan CERDAS:


Ultima artiya final ato akhir maka Pernikahan membentuk keluarga,
antonimnya awal. musyawarah mencapai mufakat.
---------------------------------Jawaban: D ----------------------------------Jawaban: B

9. Pembahasan CERDAS: 16. Pembahasan CERDAS:


Harmoni artinya selarah lawan kata- 1 – 5 – 3 – 10 – 5 –
nya adalah sumbang.
----------------------------------Jawaban: C

208
Angka 1 ke angka 3 berpola ditambah = 1 +1,2+0,8
2, sedangkan angka 5 ke angka 10 =3
berpola dikalikan 2, Jadi jawabannya: ----------------------------------Jawaban: B
10 x 2 = 20 dan 5 +2 = 7.
--------------------------------Jawaban: B 23. Pembahasan CERDAS:
ଽ଴଴଴
Lama mesin = ‫݆݉ܽͳݔ‬
ସ଴଴଴
17. Pembahasan CERDAS: ଽ
= ସ ‫݆݉ܽͳݔ‬
1–1–4–8–9–

Angka 1 ke angka 2 merupakan ben- = 2ସ ‫݆݉ܽͳݔ‬
tuk bilangan kuadrat, sedangkan ang- = 2 jam 15 menit
ka 1 ke angka 8 merupakan bentuk ----------------------------------Jawaban: B
pangkat 3, jadi jawabannya: 33= 27
dan 42=16. 24. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: E =
ଶ଴௞௠
‫ͳݔ‬Ͷ݉݁݊݅‫ݐ‬
଼௞௠
= 35 menit
18. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: C
2, 2, 4, 6, 10
Pola bilangan tersebut adalah dua
25. Pembahasan CERDAS:
bilangan yang bersebelahan dijumlah-
s = v . t , maka t (waktu) = s/v = 80/48
kan kemudian ditulis di barisan ଷଶ ଶ
selanjutnya. Jadi, jawabannya =1 ൌ ͳ ൌ ͳ݆ܽ݉ͶͲ݉݁݊݅‫ݐ‬
ସ଼ ଷ
6+10=16, 16+10=26. ----------------------------------Jawaban: A
---------------------------------Jawaban: A
26. Pembahasan CERDAS:
19. Pembahasan CERDAS: Keliling total = 6 x 4 =24 sedangkan
140, 145, 142, 147, 144, keliling yang gelap: 24, maka per-
Pola bilangan tersebut adalah setiap bandingan nya 1:1 (ingat keliling
meloncati dua bilangan harus di- hanya bagian luar saja).
tambah 2. Jadi, jawabannya ----------------------------------Jawaban: E
147+2=149, 144+2=146
----------------------------------Jawaban: C 27. Pembahasan CERDAS:
Panjang sisi = akar dari 49 = 7.
20. Pembahasan CERDAS: Keliling lingkaran = π.d = 7π
3, -1, 2, 1, 3 ----------------------------------Jawaban: E
Angka 3 ke angka 2 berpola dikurangi
1, sedangkan (-1) ke-1 berpola ditam- 28. Pembahasan CERDAS:
ସଽ
bah 2. Jadi, jawabannya 1+2=3, 3-1=2 L= ¼ π.d.d= ¼ . π. 7.7= ߨ

----------------------------------Jawaban: B ---------------------------------Jawaban: A

21. Pembahasan CERDAS: 29. Pembahasan CERDAS:


(2011 x 10-2) x (10-3)2 x n = 2011 4x+10 merupakan 2 kali nya 2x+5,
(2011 x 10-8) x n = 2011 maka nilainya 105 x 2 = 210.
N = 108 ----------------------------------Jawaban: C
----------------------------------Jawaban: E
30. Pembahasan CERDAS:
22. Pembahasan CERDAS: Pembahasan: keliling segitiga = jum-
20 +ξͳ ൅ ͲǡͶͶ+ξͳ െ Ͳǡ͵͸ lah seluruh sisi . 4x +9 = 12+9 =21
= 1 +ξͳǡͶͶ +ξͲǡ͸Ͷ ----------------------------------Jawaban: C

209
31. Pembahasan CERDAS: 39. Pembahasan CERDAS:
Eropa, Asia, Antartika tidak saling Bimo dan Catur menonton tv abdi
berkaitan. bermain playstation.
---------------------------------Jawaban: A ---------------------------------Jawaban: D

32. Pembahasan CERDAS: 40. Pembahasan CERDAS:


Buku berada di perpustakaan sedang- Jawaban: E
kan kantor kepala sekolah tidak ada Karena tidak termasuk hal-hal yang
hubungan dengan perpustakaan. perlu diperhatikan.
---------------------------------Jawaban: D
41. Pembahasan CERDAS:
33. Pembahasan CERDAS: Ana seorang presenter, maka dia me-
Capung dan laba-laba termasuk dalam miliki wawasan yang luas.
serangga sedangkan gajah tidak ada ----------------------------------Jawaban: C
hubungan.
----------------------------------Jawaban: B 42. Pembahasan CERDAS:
Garis yang di luar bertambah satu dan
34. Pembahasan CERDAS: garis yang di dalam berkurang satu.
Cleanning service dan manager tu- ----------------------------------Jawaban: B
gasnya tidak saling berhubungan na-
mun keduanya dalam satu perusa- 43. Pembahasan CERDAS:
haan. Dari urutannya merupakan pencer-
----------------------------------Jawaban: E minan, maka urutan terakhir pencer-
minan mengarah ke kiri.
35. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: E
Sepeda dan otoped sama-sama punya
dua roda dan berbeda dengan mobil 44. Pembahasan CERDAS:
dengan empat roda. Arah ke atas dan penambahan jumlah
----------------------------------Jawaban: B lingkaran.
----------------------------------Jawaban: C
36. Pembahasan CERDAS:
Balok dan kubus 2 bangun ruang yang 45. Pembahasan CERDAS:
berbeda namun semua termasuk da- Deret gambar berikutnya diperhati-
lam prisma. kan bagian yang diarsir.
----------------------------------Jawaban: E ---------------------------------Jawaban: D

37. Pembahasan CERDAS: 46. Pembahasan CERDAS:


Elang termasuk karnivora sedang ti- Kemungkinannya adalah:
kus adalah herbivora. 1) ‫ ݔ‬൅ ʹ ൅ ͵‫ ݔ‬ൌ ͳͶ
---------------------------------Jawaban: D Ͷ‫ ݔ‬ൌ ͳʹ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͵
2) െ‫ ݔ‬െ ʹ െ ͵‫ ݔ‬ൌ ͳͶ
38. Pembahasan CERDAS: െͶ‫ ݔ‬ൌ ͳ͸ ՜ ‫ ݔ‬ൌ െͶ
Walikota paling dihormati di kota ad- Jadi, jumlah semua nilai x yang
ministratif. mungkin adalah ͵ െ Ͷ ൌ െͳ.
----------------------------------Jawaban: B -----------------------------------Jawaban: B

210
47. Pembahasan CERDAS: 50. Pembahasan CERDAS:
݄ሺͳǡͳሻ ൌ ݄ሺͳ െ ͳǡ ݄ሺͳǡͳ െ ͳሻሻ Sisi yang saling siku-siku jelas pan-
...(iii) jangnya ܽ dan ܽ‫ݎ‬, sedangkan sisi mi-
ൌ ݄൫Ͳǡ ݄ሺͳǡͲሻ൯ ring segitiga ܽ‫ ݎ‬ଶ .
ൌ ݄൫Ͳǡ ݄ሺͳ െ ͳǡͳሻ൯ ...(ii) Karena berupa segitiga siku-siku, ma-
ൌ ݄൫Ͳǡ ݄ሺͲǡͳሻ൯ ka ܽଶ ൅ ሺܽ‫ݎ‬ሻଶ ൌ ሺܽ‫ ݎ‬ଶ ሻଶ
ൌ ݄ሺͲǡͳ ൅ ͳሻ ...(i) ͳ ൅ ‫ݎ‬ଶ ൌ ‫ݎ‬ସ
ൌ ݄ሺͲǡʹሻ ‫ ݎ‬െ ‫ݎ‬ଶ െ ͳ ൌ Ͳ

ൌʹ൅ͳൌ͵ ...(i) ͳ ൅ ξͷ
‫ݎ‬ଶ ൌ
----------------------------------Jawaban: D ʹ
Sudut terkecil berada di depan sisi

48. Pembahasan CERDAS: terpendek, sehingga ‫ ߙ݊݅ݏ‬ൌ మ ൌ
௔௥
ଵ ଶ
௥ మ ൌ ଵାξହ
----------------------------------Jawaban: E

51. Pembahasan CERDAS:


ͺͷ ൅ ͻͲ ൅ ͻͷ
‫ܤ‬൅‫ܥ‬
ൌ ൬‫ ܣ‬൅ ൰
ʹ
‫ܮ‬஺஻஼஽ ‫ܣ‬൅‫ܥ‬
‫ܮ‬ο஺ா஽ ൌ ‫ܮ‬ο஻ா஼ ൌ ൅ ൬‫ ܤ‬൅ ൰
Ͷ ʹ
‫ܮ‬஺஻஼஽ ‫ܣ‬൅‫ܤ‬
‫ܮ‬ο஽ைி ൌ ‫ܮ‬ο஼ைி ൌ ൅ ൬‫ ܥ‬൅ ൰
ͺ ʹ
Jadi ൌ‫ܣ‬൅‫ܤ‬൅‫ܥ‬൅‫ܣ‬൅‫ܤ‬
௅ೌೝೞ೔ೝ
ൌ ൅‫ܥ‬
௅ಲಳ಴ವ
௅ಲಳ಴ವ ିሺ௅οಲಶವ ା௅οಲಶವ ା௅οವೀಷ ା௅ο಴ೀಷ ሻ ൌ ʹሺ‫ ܣ‬൅ ‫ ܤ‬൅ ‫ܥ‬ሻ
௅ಲಳ಴ವ Sehingga A+B+C=135
͵ Rata-rata ketiga bilangan tersebut
‫ܮ‬஺஻஼஽ െ Ͷ ‫ܮ‬஺஻஼஽ ͳ ஺ା஻ା஼ ଵଷହ
ൌ ൌ adalah ൌ ൌ Ͷͷ
‫ܮ‬஺஻஼஽ Ͷ ଷ ଷ
----------------------------------Jawaban: C ---------------------------------Jawaban: A

49. Pembahasan CERDAS: 52. Pembahasan CERDAS:


2 3 (i) ‫ ݔ‬൅ ͳͲ ൒ Ͳ ՜ ‫ ݔ‬൒ െͳͲ
3
log( 3 log x) 3 log( 3 log x) 2 (ii) ‫ ݔ‬൅ ʹ ൒ Ͳ ՜ ‫ ݔ‬൒ െʹ
13 (3 log x) (iii) ξ‫ ݔ‬൅ ͳͲ ൏ ʹ ൅ ξ‫ ݔ‬൅ ʹ
log( 3 log x) 3 log 2
2 3 ‫ ݔ‬൅ ͳͲ
3 ൏Ͷ
Misal log x y
13 ( y) ൅ ʹξ‫ ݔ‬൅ ʹ
log( y)3 log 2 ൅‫ݔ‬൅ʹ
2 3
13 ʹξ‫ ݔ‬൅ ʹ ൐ Ͷ
log( y)3 log( y)  1 2 Ͷሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൐ Ͷ
2
3 ‫ ݔ‬൐ െͳ
log( y) 2 ՜ ‫ ݕ‬ൌ ͻ
3
log( x) 9 ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͵ଽ Dari (i), (ii), dan (iii), maka ‫ ݔ‬൐ െͳ
---------------------------------Jawaban: D
-----------------------------------Jawaban: E

211
53. Pembahasan CERDAS: Sehingga
݂ሺͲ ൅ ͳሻ ൌ ݂ሺͲሻ ൅ ݂ሺͳሻ ൅ ͸ሺͲሻሺͳሻ ൅ ͳ ିଵଵሺ௫ାଶሻାଵ଻ ିଵଵ௫ିହ
՜ ݂ሺͲሻ ൌ െͳ
݂ ିଵ ሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻ ൌ ൌ
ሺ௫ାଶሻିହ
.
௫ିଷ
݂ሺെͳ ൅ ͳሻ ൌ ݂ሺെͳሻ ൅ ݂ሺͳሻ ൅ ----------------------------------Jawaban: C
͸ሺെͳሻሺͳሻ ൅ ͳ
՜ ݂ሺͲሻ  ൌ ʹ݂ሺͳሻ െ ͷ
՜ ݂ሺͳሻ  ൌ ʹ
57. Pembahasan CERDAS:
݂ሺͳ ൅ ͳሻ ൌ ݂ሺͳሻ ൅ ݂ሺͳሻ ൅ ͸ሺͳሻሺͳሻ ൅ ͳ Jawaban: E
՜ ݂ሺʹሻ ൌ ʹ݂ሺͳሻ ൅ ͹ ª1 2 u 4º .
՜ ݂ሺʹሻ ൌ ͳͳ A2 « »
݂ሺʹ ൅ ͳሻ ൌ ݂ሺʹሻ ൅ ݂ሺͳሻ ൅ ͸ሺʹሻሺͳሻ ൅ ͳ ¬0 1 ¼
՜ ݂ሺ͵ሻ  ൌ ͳͳ ൅ ʹ ൅ ͳ͵ ª1 3 u 4º
՜ ݂ሺ͵ሻ  ൌ ʹ͸ A3 « »
݂ሺʹ ൅ ͵ሻ ൌ ݂ሺʹሻ ൅ ݂ሺ͵ሻ ൅ ͸ሺʹሻሺ͵ሻ ൅ ͳ ¬0 1 ¼
՜ ݂ሺͷሻ  ൌ ͳͳ ൅ ʹ͸ ൅ ͵͹ ...
՜ ݂ሺͷሻ  ൌ ͹Ͷ ª1 2017 u 4º
A2017 «
1 »¼
----------------------------------Jawaban: E
¬0
54. Pembahasan CERDAS: ݂ሺ‫ܣ‬ሻ ൌ ‫ܣ‬ଶ଴ଵ଻ ൅ ‫ܣ‬ଶ଴ଵ଺ ൅ ‫ܣ‬ଶ଴ଵହ ൅ ‫ڮ‬
ܽଶ ൅ ܾଶ ൌ ሺܽ ൅ ܾሻଶ െ ʹܾܽ ൅ ‫ܣ‬ଶ ൅ ‫ܣ‬
ª1 2017 u 4º ª1 2016 u 4º ª1 1u 4º
ܽଷ ൅ ܾଷ ൌ ሺܽ ൅ ܾሻଷ െ ͵ܾܽሺܽ ൅ ܾሻ f (A) «   ...  «
¬0 1 »¼ «¬0 1 »¼ ¬0 1 ¼
»
Misal ܽ ൅ ܾ ൌ ‫ ݔ‬dan ܾܽ ൌ ‫ݕ‬
Maka ‫ ݔ‬ଶ െ ʹ‫ ݕ‬ൌ ͹ dan ‫ ݔ‬ଷ െ ͵‫ ݕݔ‬ൌ ª2017 4 u 1  2  ...  2017 º
ͳͲ ......(i) « 0 2017 »
¬ ¼
‫ ݔ‬ଶ െ ʹ‫ ݕ‬ൌ ͹ ՜ ‫ ݔ‬ଷ െ ʹ‫ ݕݔ‬ൌ ͹‫ݔ‬ Sehingga
........(ii) ܽ൅ܾ൅ܿെ݀
Dari ሺ݅݅ሻ െ ሺ݅ሻǡ maka ‫ ݕݔ‬ൌ ͹‫ ݔ‬െ ͳͲ ՜ ൌ ʹͲͳ͹ ൅ ʹͲͳ͹
‫ݔ‬ሺ‫ ݕ‬െ ͹ሻ ൌ ͳͲ ൅ ʹሺʹͲͳ͹ ൈ ʹͲͳͺሻ
ଵ଴
‫ݔ‬ൌ଻ି௬
. Agar nilai x maksimum, ma- ൌ ʹ ൈ ʹͲͳ͹ ൈ ʹͲͳͻ
ka ͹ െ ‫ ݕ‬harus minimum, yaitu
‫ ݕ‬ൌ ͸ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͳͲ 58. Pembahasan CERDAS:
ܿ
----------------------------------Jawaban: B ‫ݔ‬௣௨௡௖௔௞ ൌ െ
ʹ
ܿ
55. Pembahasan CERDAS: െ ൌ ʹ ՜ ܿ ൌ െͶ
ʹ
Banyak cara menyusun ketiga huruf = Masukkan ke fungsi untuk memper-
3! = 6 oleh nilai b,
Banyak susunan bilangan ganjil 4 digit െͶ ൅ ͺ ൅ ܾ ൌ ͸ ՜ ܾ ൌ ʹ
=2x2x1x2=8 Fungsi kuadratnya menjadi
Jadi, banyak plat mobil ada 6 x 8 = 48 ‫ ݕ‬ൌ െ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬൅ ʹ
----------------------------------Jawaban: C ‫ ݓ‬൅ ‫ ݖ‬ൌ ʹ dan ‫ ݖݓ‬ൌ െʹ
‫ ݓ‬ଷ ൅ ‫ ݖ‬ଷ ൌ ሺ‫ ݓ‬൅ ‫ݖ‬ሻଷ െ ‫ݖݓ‬ሺ‫ ݓ‬൅ ‫ݖ‬ሻ
56. Pembahasan CERDAS: ൌ ͺ ൅ Ͷ ൌ ͳʹ
‫ݔ‬൅͵ ---------------------------------Jawaban: A
ͷሺ ʹ ሻ ൅ ͳ ͷ‫ ݔ‬൅ ͳ͹
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ൌ
‫ݔ‬൅͵ ‫ ݔ‬൅ ͳͳ
൅ Ͷ 59. Pembahasan CERDAS:
ʹ
՜ ݂ ିଵ ሺ‫ݔ‬ሻ ͻ െ ‫ ݔ‬ଶ ൌ Ͳ ՜ ሺ͵ ൅ ‫ݔ‬ሻሺ͵ െ ‫ݔ‬ሻ ൌ Ͳ ՜
െͳͳ‫ ݔ‬൅ ͳ͹ ‫ ݔ‬ൌ െ͵ atau ‫ ݔ‬ൌ ͵.
ൌ ‫ܣ‬ሺെ͵ǡͲሻ dan ‫ܤ‬ሺ͵ǡͲሻ , ‫ܥ‬ሺ‫݌‬ǡ Ͷሻ
‫ݔ‬െͷ
݉஻஼ ൌ –ƒሺͶͷ௢ ሻ ൌ ͳ

212
‫ݕ‬஼ െ ‫ݕ‬஻ formasi sebelumnya adalah pilihan
ൌͳ
‫ݔ‬஼ െ ‫ݔ‬஻ jawaban A.
ͶെͲ ---------------------------------Jawaban: A
ൌ ͳ ՜ ‫ ݌‬ൌ ͹
‫݌‬െ͵
‫ ܥܣ‬ൌ ሺ‫ݔ‬஺ െ ‫ݔ‬஼ ሻଶ ൅ ሺ‫ݕ‬஺ െ ‫ݕ‬஼ ሻଶ

65. Pembahasan CERDAS:
ൌ ͳͲͲ ൅ ͳ͸ Penentuan jenis paragraf dapat dike-
‫ ܥܣ‬ൌ ʹξʹͻ tahui dari letak kalimat utama, isi
-----------------------------------Jawaban: C yang dipaparkan, dan cara penarikan
kesimpulan di akhir paragraf.Paragraf
60. Pembahasan CERDAS: tersebut tergolong induktif karena ka-
͵ ͳ limat utama terletak di akhir paragraf.
ܽ଴ ൌ ʹǡ ܽଵ ൌ ͵ǡ ܽଶ ൌ ǡ ܽଷ ൌ ǡ ܽସ
ʹ ʹ Perhatikan kalimat terakhir paragraf
ͳ ʹ tersebut.
ൌ ǡ ܽହ ൌ
͵ ͵ ---------------------------------Jawaban: A
ܽ଺ ൌ ʹǡ ܽ଻ ൌ ͵ǡ ǥǤ
Terlihat bahwa suku-suku barisan
66. Pembahasan CERDAS:
berulang setiap 6 suku, maka Pernyataan yang sesuai dengan isi ku-
ܽଶ଴ଵ଻ ൌ ܽ଴ ൌ ʹ tipan bacaan adalah pernyataan da-
---------------------------------Jawaban: A
lam pilihan jawaban b. Pernyataan da-
lam pilihan jawaban b sesuai dengan
61. Pembahasan CERDAS:
kalimat: Ketombe merupakan sebuah
Kalimat utama memuat ide pokok.
kelainan di kulit kepala yang ditandai
Kalimat utama pada paragraf pertama
dengan munculnya sisik putih yang
ditunjukkan oleh kalimat kesatu. Ka-
kasar pada kulit kepala dan rambut.
limat kedua, ketiga, dan keempat me-
----------------------------------Jawaban: B
rupakan kalimat penjelas.
---------------------------------Jawaban: A
67. Pembahasan CERDAS:
Kejadian yang terjadi dalam hikayat
62. Pembahasan CERDAS:
terkadang sudah tidak lazim lagi dila-
Informasi dalam bacaan dapat dipa-
kukan oleh masyarakat saat ini. Per-
hami berdasarkan gagasan pokok se-
buatan yang tidak sesuai dilakukan
tiap paragraf. Informasi tepat berda-
pada saat ini adalah burung yang
sarkan isi bacaan adalah keindahan
mampu membawa terbang atau me-
kain tenun dari benang lungsi dan pa-
nyelamatkan orang.
kan.
---------------------------------Jawaban: D
----------------------------------Jawaban: B
68. Pembahasan CERDAS:
63. Pembahasan CERDAS:
Perhatikan larik pertama puisi terse-
Menurut Kamus Besar Bahasa Indo-
but. Permintaan rakyat yang diwakili
nesia, kata inspirasi berarti ilham.
penyair hanya sebuah bendungan.
----------------------------------Jawaban: C
---------------------------------Jawaban: A
64. Pembahasan CERDAS:
69. Pembahasan CERDAS:
Paragraf generalisasi dimulai dengan
Taufiq Ismail termasuk Angkatan
memaparkan hal yang bersifat khusus
1966. Angkatan seorang sastrawan
kemudian disimpulkan ke hal yang
dapat diketahui berdasarkan perio-
bersifat umum pada bagian akhir pa-
disasi sastra yang telah dilakukan oleh
ragaf. Simpulan tepat berdasarkan in-

213
J.S. Badudu. Setiap periode sastra deo, dan jeruji besi termasuk kata
memiliki ciri yang berbeda. konotasi positif.
----------------------------------Jawaban: E ---------------------------------Jawaban: D

70. Pembahasan CERDAS: 75. Pembahasan CERDAS:


Keunggulan resensi yang disampaikan Kalimat-kalimat tersebut dapat disu-
peresensi dalam kutipan resensi ter- sun menjadi paragraf padu. Langkah
sebut adalah Andrea Hirata meng- pertama, kamu harus menentukan ka-
gunakan ending cerita dan alur yang limat utamanya terlebih dahulu. Kali-
menarik. Tema cerita yang digunakan mat utama ditunjukkan oleh nomor
sederhana, tetapi dapat disampaikan 3). Kemudian, dilanjutkan oleh kali-
dengan kata-kata yang penuh makna. mat-kalimat penjelas. Kalimat-kalimat
----------------------------------Jawaban: C tersebut dapat disusun sebagai ber-
ikut.
71. Pembahasan CERDAS: 3) Buah kelapa dapat dijadikan se-
Masalah dalam paragraf esai dapat bagai bahan makanan dan minuman
dipahami berdasarkan ide pokok, ga- yang segar. 1) Tak hanya buahnya,
gasan pokok, atau kalimat utama. kayu pohon kelapa dapat dimanfaat-
Kutipan esai tersebut membahas pen- kan sebagai bahan bangunan. 4) Se-
ciptaan puisi Danarto begitu intens. dangkan pelapahnya dapat dijadikan
----------------------------------Jawaban: B sapu ijuk. 2) Bahkan akarnya pun bisa
dimanfaatkan sebagai bahan bakar. 5)
72. Pembahasan CERDAS: Oleh karena itu, pohon kelapa sangat
Kutipan cerpen tersebut mencerita- bermanfaat bagi kehidupan manusia.
kan seorang suami yang ingin me- ----------------------------------Jawaban: C
nyumbang dalam pembangunan mu-
sala. Tema kutipan cerpen tersebut 76. Pembahasan CERDAS:
adalah ketaatan manusia kepada Tu- Dari kalimat terakhir I recommend this
han. movie to everyone of any age, jelas
---------------------------------Jawaban: D bahwa yang diresensi adalah film.
----------------------------------Jawaban: B
73. Pembahasan CERDAS:
Unsur ekstrinsik tergambar dalam ku- 77. Pembahasan CERDAS:
tipan cerpen adalah nilai agama atau Dari paragraf keempat dapat dike-
religi. Nilai agama tersebut tampak tahui bahwa film tersebut merupakan
pada perbuatan seseorang yang ingin film inspirasi ... to never give up
mempersembahkan sesuatu yang ia always stick with your dreams they
miliki untuk Tuhan. will come true one day! just part of
----------------------------------Jawaban: C the Inspirational theme of this movie!
----------------------------------Jawaban: C
74. Pembahasan CERDAS:
Paragraf menggambarkan bahwa hu- 78. Pembahasan CERDAS:
kuman bagi para pengedar narkoba Dari paragraf ketiga dapat diketahui
terlalu ringan. Kata konotasi negatif awal mula Justin memulai karir mu-
tepat untuk melengkapi paragraf ter- siknya dengan memposting video ke
sebut adalah penjara. Kata bui, pro- Youtube di waktu yang tepat just one
day his videos posted on Youtube

214
were seen by the right people at the 84. Pembahasan CERDAS:
right time and his dream came true! Kata solitary bermakna sendirian, ma-
---------------------------------Jawaban: D ka berantonim dengan grouped (dike-
lompokkan).
79. Pembahasan CERDAS: ----------------------------------Jawaban: E
Teks tersebut merupakan teks diskusi
yang membicarakan maslah hacking 85. Pembahasan CERDAS:
yang dilihat dari dua sudut pandang, Pada teks dinyatakan After a five-
maka jawaban yang paling tepat ada- month pregnancy, ... maka dapat di-
lah pertentangan pandangan menge- ketahui bahwa masa kehamilan panda
nai hacking. adalah selama 5 bulan.
----------------------------------Jawaban: B ----------------------------------Jawaban: B

80. Pembahasan CERDAS: 86. Pembahasan CERDAS:


Dari bahasa yang digunakan penulis Pada teks jelas dinyatakan bahwa dia
dapat disimpulkan bahwa penulis me- menjadi favorit press karena dia ter-
miliki kecenderungan bahwa hacking buka dan flamboyan sebagaimana di-
bukanlah suatu kejahatan, meskipun nyatakan pada teks Outspoken and
dia juga mengakui bahwa hacking da- flamboyant, Donald Trump became a
pat merugikan orang lain. favorite of the press.
---------------------------------Jawaban: D ---------------------------------Jawaban: D

81. Pembahasan CERDAS: 87. Pembahasan CERDAS:


Pada paragraf keempat dijelaskan me- Dari teks tersebut jelas bahwa Donald
ngenai treachery (penghianatan), ya- Trump menikah sebanyak tiga kali, ya-
itu ketika hacker mendapatkan suatu itu dengan Ivana Zelnicek, Marla
rahasia yang kemudian dijual ke ne- Maples, dan Melania Knauss.
gara lain. ----------------------------------Jawaban: B
----------------------------------Jawaban: B
88. Pembahasan CERDAS:
82. Pembahasan CERDAS: Maksud dari frasa “has never formally
Paragraf pertama secara menyeluruh tossed his hat in the ring” adalah bah-
memberikan pengertian dan menun- wa Donald Trump tidak pernah benar
jukkan perbedaan tentang hacker dan – benar melakukan apa yang dia ka-
hacking. takan. Dalam hal ini, dia tidak pernah
---------------------------------Jawaban: A mencalonkan sebagai presiden.
----------------------------------Jawaban: C
83. Pembahasan CERDAS:
Pada teks dinyatakan It takes 28 89. Pembahasan CERDAS:
pounds (12.5 kilograms) of bamboo to Paragraf pertama teks tersebut mem-
satisfy a giant panda's daily dietary berikan penjelasan singkat mengenai
needs maka dapat disimpulkan bahwa proses pembuatan kaca secara sing-
setiap hari Panda membutuhkan 12.5 kat sebelum dijabarkan pada paragraf
kilogram bambu. selanjutnya.
---------------------------------Jawaban: D ----------------------------------Jawaban: C

215
90. Pembahasan CERDAS:
Langkah yang dilakukan adalah mix
the batch, melting process, molten
glass enters the float bath at 1100ºC,
cooling down the ribbon from 600ºC
to room temperature, quality control,
glass enters the washing machine,
cooled to less than 50°C, maka ada
tujuh langkah.
----------------------------------Jawaban: B

216
Prediksi Tes Kemampuan
Dasar Saintek Paket 5

Daftar konstanta alam sebagai pelengkap soal-soal


g = 10 ms-2 (kecuali diberitahukan me = 9,1 × 10-31 kg 1 sma = 931 MeV
lain) NA = 6,02 × 1023/mol h = 6,63 × 10-34 Js
8 -7
c = 3 × 10 m/s μ0 = 4π × 10 H/m (4π ε0)-1 = 9 × 109 Nm2/C2
-19 -11 2 2
e = 1,6 × 10 C G = 6,673 × 10 Nm /kg R = 8,31 J K-1 mol-1
kB = 1,38 × 10-23 J/K

1. Himpunan semua nilai x yang memenuhi 5. Jika ͵ሺ͵ሻ௫ െ ͷሺ͵ሻ௫ାଶ ൌ െͳʹ, maka nilai
ξʹ‫ ݔ‬൅ ͵ െ ξ͹ െ ‫ ݔ‬൐ ͳ adalah .... dari ሺʹ‫ݔ‬ሻହ௫ ൌ ....
ଵ ଵ
A. ‫ ݔ‬൏ െ A. െ ଷଶ

B. ‫ ݔ‬൐ ͵ B. െͳ͸
ଵ C. െ͵ʹ
C. െ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͵
ଽ D. ͳ͸
D. ͵ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͹
E. ͳ
E. ‫ ݔ‬൐ ͹
6. Jika trace (A) didefinisikan sebagai jumlah
2. Jika –ƒ ‫ ݔ‬െ •‡… ‫ ݔ‬ൌ ʹ, maka
entri-entri matriks A, maka trace (ܲ ଶ଴ଵ଻ )
•‡… ‫ ݔ‬൅ –ƒ ‫ ݔ‬ൌ ....
Ͳ ͳ
A. Ͳ saat matriks ܲ ൌ ቀ ቁ adalah ....
െͳ Ͳ
B. ͳ A. Ͳ

C. B. ͳ

D. െͳ C. ʹ
ଵ D. ͵
E. െ
ଶ E. Ͷ
3. Diketahui ‫ݑ‬ଵ ൅ ‫ݑ‬ଶ ൅ ‫ݑ‬ଷ ൅Ǥ Ǥ Ǥ ൅‫ݑ‬௡ adalah െͳ ͳ
deret aritmatika dengan beda barisan 7. Jika diketahui matriks ܲ ൌ ቀ ቁǡ
ʹ ͵
ܾ ൐ Ͳ. Jika diketahui ‫ݑ‬ଵ ൌ ‫ ݔ‬ଶ, ‫ ଻ݑ‬ൌ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ܽ ͵
ܳൌቀ ቁ, dan ȁܲܳȁ ൌ െ͵ͷǡ maka nilai
ͳʹ‫ݔ‬, dan ‫ݑ‬ଵ଴ ൌ ͶͲ, maka nilai ‫ݑ‬ସ adalah ͳ ܾ
.... dari ܾܽ ൌ ....
A. െͷ
A. 12
B. െ͵ͷ
B. 16
C. 35
C. 18
D. 10
D. 20
E. 15
E. 24
8. Terdapat tujuh kartu identik yang sisi de-
4. Fungsi ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ଷ െ ͵‫ ݔ݌‬ଶ ൅ ͻ‫ ݔ‬െ ‫ ݌‬mem-
pannya bergambar King dan sisi bela-
punyai nilai minimum ‫ ݍ‬di ‫ ݔ‬ൌ ͵. Nilai
kangnya bergambar Queen. Jika 7 kartu
dari ‫ ݍ‬െ ‫ ݌‬adalah ....
tersebut dilempar ke atas bersamaan dan
A. െͶ
jatuh ke tanah, maka peluang muncul
B. െʹ
maksimal 4 gambar Queen adalah ....
C. 0 ଽଵ
D. 2 A. ଵଶ଼
E. 4
217
଺ଷ ୮
B. ͹’š െ › ൌ െͶͶ
ଵଶ଼ ଶ
଺ସ maka nilai dari ‫ ݌‬adalah .…
C.
ଵଶ଼
ଽଽ A. -2
D. ଵଶ଼ B. -3
ଵ଴଴
E. C. 2
ଵଶ଼
D. 3
௕௫ାଶ E. -11
9. Dari suatu fungsi ‫݌‬ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ , ܽǡ ܾ ് Ͳ,
ସ௫ା௔
௔ିଶ
berlaku ‫ି݌‬ଵ ሺെͳሻ ൌ െͳ. Nilai dari ଺௕
ൌ 13. Misal ݂ adalah fungsi yang memenuhi :
.... ௙ሺି௫ሻ ଵ
൅ ݂ ቀ ቁ ൌ ʹ‫ ݔ‬, untuk ‫ܴ א ݔ׊‬

ଵ ௫
A. maka nilai dari ݂ሺʹሻ ൌ ....

ଶ ଵ
B. ଷ
A.

ଵ ହ
C. ଶ
B.

ିଵ ଻
D. ଷ
C. ଶ
ଶ ଷ
E. ହ
D. ଶ

E. ଶ
10. Suatu produk pupuk membutuhkan 4000
kg bahan A dan 9000 kg bahan B. Jika
14. Dari data nilai anak berikut: 80, 82, 72, 70,
untuk membuat pupuk tipe I dibutuhkan
75, 91, 90, 88 akan dibuang dua nilai tan-
20 kg bahan A dan 40 kg bahan B, sedang-
pa mengubah nilai rata-rata datanya. Jum-
kan untuk membuat pupuk tipe II dibu-
lah dua nilai yang dibuang adalah ….
tuhkan 20 kg bahan A dan 60 kg bahan B,
A. 162
harga pupuk adalah Rp300.000,00/karung
B. 154
(tipe 1) dan Rp400.000, 00/karung (tipe
C. 142
2), maka pendapatan maksimum yang da-
D. 145
pat diperoleh produsen pupuk tersebut
E. 166
adalah ....
A. Rp40.000.000,00
15. Perhatikan gambar berikut!
B. Rp20.000.000,00
C. Rp25.000.000,00
D. Rp45.000.000,00
E. Rp65.000.000,00

11. Persamaan kuadrat െ‫ ݔ‬ଶ െ ‫ ݔ‬െ ͳ ൌ Ͳ


mempunyai akar-akar ܽ dan ܾ. Nilai dari
ܽସ ൅ ܾସ ൌ....
A. ʹ Jika ‫ ܧܤ‬ൌ ͵‫ܧܣ‬, ‫ ܨܦ‬ൌ ͵‫ܨܣ‬, maka per-
B. ͳ bandingan luas daerah terarsir terhadap
C. Ͳ persegi ABCD adalah ....

D. െ A. 1 : 4

E. െͳ B. 19 : 32
C. 7 : 32
12. Agar sistem persamaan berikut konsisten, D. 5 : 32
͵š െ ͹› ൌ െʹ͵ E. 7 : 16
š െ Ͷ› ൌ െͳͳ

218
16. Besaran yang dimensinya ML-1T-2 adalah … A. 10%
A. gaya B. 20%
B. tekanan C. 40%
C. energi D. 60%
D. momentum E. 80%
E. percepatan
20. Sebuah batang serba sama mempunyai
17. Pengendara mobil mengendarai mobil de- massa M sebesar 5 kg dan panjang L se-
ngan kelajuan 90 km/jam. Ketika di te- panjang 3 cm. Ujung atas bersandar pada
ngah jalan, pengendara melihat seorang dinding yang licin, sedangkan ujung ba-
anak menyeberang jalan pada jarak 251 wah bersandar pada lantai dengan koefi-
meter di depannya. Jika mobil di rem de- sien gesek statik 0,5. Sudut θ minimum
ngan perlambatan maksimum sebesar sehingga balok kayu tidak selip adalah ....
1,25 m/s2, maka akan terjadi peristiwa .... A. 0°
A. Mobil langsung berhenti B. 30°
B. Mobil berhenti tepat 1 cm di muka C. 45°
anak D. 60°
C. Mobil berhenti sewaktu menabrak E. 90°
anak
D. Mobil berhenti 1 meter setelah mena- 21. Sebuah kapal selam menyelam hingga ke-
brak anak dalaman 200 meter. Tekanan yang dialami
E. Mobil berhenti 1 meter sebelum me- kapal selam tersebut adalah ...
nabrak anak A. ͳͻǡ͸ ൈ ͳͲହ Pa
B. ʹͳǡ͸ ൈ ͳͲହ Pa
18. Seseorang bermassa 80 kg ditimbang da- C. ʹ͵ǡ͸ ൈ ͳͲହ Pa
lam sebuah lift. Jarum timbangan me- D. ʹͷǡ͸ ൈ ͳͲହ Pa
nunjukkan angka 1.000 N. Jika percepatan E. ʹ͹ǡ͸ ൈ ͳͲହ Pa
gravitasi bumi 10 m/s2, maka dapat disim-
pulkan bahwa .... 22. Sebuah pipa pitot yang dilengkapi mano-
A. Massa orang dalam lift menjadi 100 kg meter raksa (ρ = 13,6 gram/cm3) diguna-
B. Lift sedang bergerak ke atas dengan kan untuk mengukur kelajuan aliran gas
kecepatan tetap (ρ = 0,004 gram/cm3). Perbandingan luas
C. Lift sedang bergerak ke bawah dengan penampang besar dan kecil adalah 3 : 1.
kecepatan tetap Jika beda ketinggian kaki manometer 1 cm
D. Lift sedang bergerak ke bawah dengan dan percepatan gravitasi 10 m/s, maka
percepatan tetap kelajuan aliran gas tersebut adalah ....
E. Lift sedang bergerak ke atas dengan A. 9,12 m/s
percepatan tetap B. 9,22 m/s
C. 9,56 m/s
19. Dua buah benda A dan B bermassa sama, D. 9,71 m/s
masing-masing 2 kg saling bertumbukan. E. 9,88 m/s
Kecepatan sebelum tumbukan adalah
‫ݒ‬஺ ൌ ͳͷଓԦ ൅ ͵ͲଔԦ m/s dan ‫ݒ‬஻ ൌ െͳͲଓԦ ൅ 23. Suatu gelombang gempa terasa di Malang
ͷଔԦ m/s. Kecepatan benda A setelah dengan intensitas ͸ ൈ ͳͲହ W/m2. Sumber
tumbukan adalah െͷଓԦ ൅ ʹͲଔԦ m/s. Persen- gempa berasal dari suatu tempat yang
tase energi kinetik yang hilang setelah berjarak 300 km dari Malang. Jika jarak
tumbukan adalah …. antara Malang dengan Surabaya sebesar
100 km dan ketiga tempat itu membentuk

219
segitiga siku-siku dengan sudut siku-siku 1
di Malang, maka intensitas gempa yang
E. n  1 S
2
terasa di Surabaya adalah …. W/m2
A. ʹ ൈ ͳͲହ W/m2 27. Sebuah sistem 1 mol gas ideal mono-
B. ͵ ൈ ͳͲହ W/m2 ͷ
atomik ቀ’ ൌ ʹ ቁ mengalami ekspansi iso-
C. Ͷǡͷ ൈ ͳͲହ W/m2
barik pada tekanan ͳͲହ Pa sehingga volu-
D. ͷǡͶ ൈ ͳͲହ W/m2
menya menjadi 2 kali volume awal. Jika
E. ͹ǡͷ ൈ ͳͲହ W/m2
volume awal 25 liter, maka kalor yang
diserap gas pada proses ini adalah ….
24. 5 kg es bersuhu −22°C dipanaskan sampai
A. 2.550 J
seluruh es tersebut mencair dengan suhu
B. 3.760 J
0°C. Jika kalor laten es 333 kJ/kg dan kalor
C. 4.750 J
jenis es 2.100 J/kg °C, maka jumlah kalor
D. 5.730 J
yang dibutuhkan untuk mencairkan es
E. 6.250 J
adalah ....
A. 1496 kJ
28. Dua bola konduktor A dan B terpisah jarak
B. 1.596 kJ
yang cukup jauh. Pada awalnya, bola A
C. 1.696 kJ
dimuati sebesar –3 x 10-6 C, sedangkan bo-
D. 1.796 kJ
la B sebesar 3 x 10-6 C. Pada keadaan
E. 1.896 kJ
tersebut, ada gaya sebesar 18 N antara
kedua bola konduktor. Keduanya kemu-
25. Jarak titik api lensa obyektif dan lensa
dian ditarik dan dihubungkan oleh kawat
okuler sebuah mikroskop berturut-turut
penghantar sedemikian rupa sehingga ja-
adalah 1,8 cm dan 6 cm. Pada peng-
rak antara keduanya menjadi setengah
amatan mikroorganisme, mikroskop digu-
jarak semula. Besar gaya antara kedua
nakan oleh mata normal dengan titik de-
bola konduktor apabila kawat kemudian
kat 24 cm tanpa berakomodasi. Jika jarak
dilepas adalah ....
antara lensa obyektif dan lensa okuler 24
A. 0 N
cm, maka perbesaran mikroskop tersebut
B. 3 N
adalah ....
C. 6 N
A. 10 kali
D. 12 N
B. 12 kali
E. 18 N
C. 16 kali
D. 24 kali
29. Jumlah dari dua buah muatan q1 dan q2
E. 36 kali
adalah – 6 μC. Jika kedua muatan tersebut
dipisahkan sejauh 3 m, maka masing-ma-
26. Dua gelombang cahaya koheren berinter-
sing muatan akan merasakan gaya listrik
ferensi. Di tempat-tempat terjadinya sinar
sebesar 8 mN. Besar q1 dan q2 berturut-
yang terang, beda fase kedua gelombang
turut adalah ....
tadi sama dengan .... (n = 0,1,2,3,…)
A. – 5 μC dan -1 μC
1
A. 2n  1 S B. –10 μC dan 4 μC
2 C. – 3 μC dan -3 μC
B. n  1 S D. – 8 μC dan 2 μC
C. 2n  1 S E. – 4 μC dan -2 μC

D. 2 n  1 S 30. Pada gejala fotolistrik diperoleh grafik hu-


bungan I (kuat arus) yang timbul terhadap
V (tegangan listrik) sebagai berikut:

220
34. Sebanyak x gram FeS (Mr = 88) direak-
sikan dengan asam klorida menurut re-
aksi:
FeS + 2HCl → FeCl2 + H2S
Pada akhir reaksi diperoleh 8 liter gas H2S.
Upaya yang tepat dilakukan agar grafik ܽ
Jika pada keadaan tersebut satu mol gas
menjadi grafik ܾ adalah ....
H2S bervolume 20 literm, maka nilai x
A. mengurangi intensitas sinarnya
adalah ….
B. menambah intensitas sinarnya
A. 8,8
C. menaikkan frekuensi sinarnya
D. menurunkan frekuensi sinarnya B. 17,6
E. mengganti logam yang disinari C. 26,4
D. 35,2
31. Unsur A membentuk senyawa AF3 E. 44,0
yang memenuhi kaidah oktet. Pernyataan
yang tidak benar mengenai senyawa ter- 35. Untuk membentuk 1 mol Ca(OH)2(aq) dari
sebut adalah …. CaO(s) dan H2O(l) dilepaskan kalor seba-
A. Senyawa AF3 bersifat polar nyak 258 kJ. Diagram tingkat energi yang
B. Unsur A memiliki 5 elektron valensi sesuai dengan pernyataan tersebut adalah
C. Unsur A memiliki sepasang elektron ….
bebas A.
D. Momen dipol senyawa AF3 sama de-
ngan nol
E. Molekul AF3 berbentuk piramida segi-
tiga

32. Di antara zat berikut yang paling sukar la- B.


rut dalam cairan CCl4 adalah ….
A. CO2
B. I2
C. CH3-CH2-CH3
D. NH3
E. BCl3 C.

33. Belerang dapat diperoleh dari gas alam


dengan mengoksidasi gas H2S sesuai de-
ngan reaksi berikut yang belum setara:
H2S + O2 → S + H2O
D.
Banyaknya belerang yang dapat diperoleh
dengan mengoksidasi 224 L H2S pada STP
adalah ….(Ar S = 32)
A. 10 gram
B. 32 gram
C. 160 gram E.
D. 224 gram
E. 320 gram

221
36. Sifat basa Al (OH )3 jauh lebih lemah dari- 40. Dengan kondisi dan pereaksi yang sesuai,
pada NaOH golongan senyawa berikut yang dapat me-
SEBAB ngalami reduksi dan oksidasi adalah ….
Kelektronegatifan Al lebih rendah dari- A. Alkohol
pada Na menyebabkan Al (OH )3 cende- B. Eter
C. Aldehid
rung pula melepaskan H+.
D. Keton
E. Asam karboksilat
37. Asam oksalat adalah asam berbasa dua,
sebanyak 10 mL larutan asam oksalat di-
41. Padatan NaCI melebur pada suhu 80,1°C,
encerkan dengan air sampai volumenya
sedangkan padatan CCI4 melebur pada su-
menjadi 100 mL. Larutan ini digunakan
hu 23°C. Pernyataan yang dapat menjelas-
untuk menitrasi 20 mL larutan NaOH 0,2
kan perbedaan titik lebur kedua padatan
M dengan indikator bromtimol biru. Jika
tersebut adalah …. (Ar Na = 23, CI = 35,5;
titik akhir titrasi diperoleh saat volume
C = 12)
asam oksalat 25 mL, maka konsentrasi la-
1) NaCI mudah larut di dalam air
rutan asam oksalat awal adalah ….
2) Mr NaCl lebih besar dari Mr CCI4
A. 0,08 M
3) NaCI merupakan elektrolil kuat
B. 0,40 M
4) Interaksi kisi kristal dalam padatan
C. 0,80 M
NaCI lebih kuat
D. 1,60 M
E. 3,20 M
42. Sifat-sifat suatu senyawa karbon banyak
ditentukan oleh gugus fungsinya. Suatu
38. Dalam ruangan 1 L terdapat kesetim-
senyawa organik (X) mempunyai sifat-sifat
bangan antara gas N2, H2, dan NH3 dengan
sebagai berikut :
persamaan reaksi:
9 titik didih relatif tinggi
2NH3(g) N2(g) + 3H2(g) 9 larut sempurna dalam air, larutan
bersifat netral
Pada kesetimbangan tersebut terdapat:
9 bereaksi dengan natrium membe-
0,01 mol N2, 0,01 mol H2 dan 0,05 mol
baskan gas hidrogen
NH3. Harga konstanta kesetimbangan re-
aksi tersebut adalah …. Gugus fungsi dari senyawa X tersebut ada-
A. 2 x 10-5 lah …..
B. 5 x 10-5 A. OH
C. 5 x 10-10 B. O
D. 4 x 10-6 C. COOH
E. 2 x 10-10 D. CO
E. CHO
39. Pernyataan yang benar tentang elektroli-
sis larutan NaCl dengan elektroda temba- 43. Pernyataan yang benar tentang H3PO4,
ga (Cu) adalah …. H2SO4, dan HClO4 adalah ….
A. Logam Na dihasilkan di katoda (1) HClO4 merupakan oksidator terkuat
B. Elektrolisis menggunakan sumber arus (2) H3PO4 merupakan asam terlemah
listrik bolak-balik (AC) (3) Pada konsentrasi 0,1 M larutan H2SO4
C. Di anoda dihasilkan gas klor memiliki pH terendah
D. Larutan yang dihasikan memiliki pH (4) Na3PO4 merupakan basa paling kuat
diatas 7 dibandingkan Na2SO4 dan NaClO4
E. Elektroda tembaga tidak mengalami
reaksi

222
44. Kelarutan AgCl dalam air dapat diting- berupa satu molekul DNA tanpa mem-
katkan dengan menambahkan NH3 ke da- bran.
lam larutan.
SEBAB 48. Tahap dalam pembelahan meiosis yang di-
Penambahan NH3 akan mengurangi kon- tandai dengan berubahnya kromatin men-
sentrasi Ag+ dengan membentuk jadi kromosom disebut ….
+
Ag(NH3)2 A. zigoten
B. pakiten
45. Metanol adalah senyawa alkohol paling C. diploten
sederhana yang memiliki struktur sebagai D. leptoten
berikut. E. diakinesis
H
49. Jika suatu ekosistem sungai tercemar in-
H C OH
sektisida kimia, maka kadar terbesar pe-
nimbunan bahan pencemar akan terdapat
H
Pernyataan yang benar mengenai metanol pada ….
adalah …. A. air sungai
(1) jika direaksikan dengan asam asetat B. ikan kecil
akan dihasilkan metil asetat C. ikan besar
(2) termasuk kedalam alkohol primer D. fitoplankton
(3) nama trivialnya adalah metil alkohol E. zooplankton
(4) dapat digunakan sebagai antiseptik
50. Tahapan reaksi gelap dari proses fotosin-
46. Perhatikan gambar berikut! tesis merupakan kelanjutan dari reaksi te-
rang.
SEBAB
Produk dari reaksi terang yang diman-
faatkan pada reaksi gelap adalah oksigen
dan ATP.

51. Persamaan antara tumbuhan Monocoty-


ledoneae dengan tumbuhan Dicotyledo-
neae adalah ….
Bagian nefron yang diberi tanda X ter- 1) menghasilkan biji
sebut adalah .... 2) batang berkambium
A. glomerulus 3) memiliki jaringan xilem dan floem
B. lengkung Henle 4) Mengalami metagenesis.
C. tubulus kolektivus
D. tubulus kontortus distal 52. Enzim endonuklease retriksi merupakan
E. tubulus kontortus proksimal enzim yang digunakan dalam rekayasa ge-
netika.
47. Dalam sistem klasifikasi lima kingdom, SEBAB
bakteri dimasukkan ke dalam kingdom Enzim endonuklease retriksi dapat digu-
Monera. nakan untuk memotong fragmen DNA.
SEBAB
Bakteri merupakan organisme prokariotik, 53. Apabila seorang ayah bergolongan darah
bersifat uniseluler, dan nukleusnya hanya A dan ibu bergolongan darah AB, maka

223
kemungkinan golongan darah anaknya 57. Organ berikut yang berfungsi mengkoor-
adalah …. dinasi kerja otot dan posisi tubuh adalah
(1) A ….
(2) AB A. medula oblongata
(3) B B. mesensefalon
(4) O C. hipotalamus
D. serebelum
54. Dua makhluk hidup yang menempati wi- E. talamus
layah geografis sama dapat dianggap se-
bagai satu spesies. 58. Spirakel (spirakulum) merupakan bagian
SEBAB sistem pernapasan yang dimiliki hewan
Dua makhluk hidup tersebut mampu sa- Avertebrata kelompok ….
ling kawin dan menghasilkan keturunan A. Insecta
yang fertil. B. Porifera
C. Cnidaria
55. Pembakaran sampah plastik di ruang ter- D. Mollusca
buka dapat menyebabkan terjadinya pen- E. Nemathelminthes
cemaran lingkungan yang serius karena
menghasilkan polutan CO2 yang dapat 59. Ditinjau dari kandungan pigmennya, Alga
menyebabkan …. biru (Cyanophyceae) mempunyai ciri khas,
(1) hujan asam yaitu mengandung pigmen ….
(2) pemanasan global A. karotin
(3) penipisan lapisan ozon B. klorofil
(4) pengeroposan logam dan besi C. fikosianin
(5) kematian alga dan tumbuhan air D. fikoeritrin
E. fukosnatrin
56. Suatu jaringan tumbuhan terletak di ba-
gian paling luar organ tumbuhan. Jaringan 60. Progesteron merupakan hormon yang di-
tersebut tersususun atas sel-sel yang hasilkan oleh folikel de graff dalam ova-
rapat dan berbentuk balok. Jaringan yang rium.
dimaksud adalah …. SEBAB
A. xilem Hormon ini berperan mengatur kontraksi
B. floem dinding rahim saat persalinan.
C. kolenkim
D. parenkim
E. epidermis

224
-PEMBAHASAN-
Tes Kemampuan Dasar Saintek
Paket 5

1. Pembahasan CERDAS: ଵ
Jadi, ‫ ܣ‬ൌ െ ଶ ՜ •‡… ‫ ݔ‬൅ –ƒ ‫ ݔ‬ൌ െ ଶ

Syarat akar harus dipenuhi, sehingga:


ଷ ---------------------------------------Jawaban: B
ʹ‫ ݔ‬൅ ͵ ൒ Ͳǡ maka ‫ ݔ‬൒ െ

͹ െ ‫ ݔ‬൒ Ͳǡ maka ‫ ݔ‬൑ ͹ 3. Pembahasan CERDAS:
Menentukan batas selang dengan meng- Misal beda barisan adalah ܾ, sehingga:
ubah pertidaksamaan menjadi persamaan ‫ ଻ݑ‬െ ‫ݑ‬ଵ ൌ ͸ܾ
ξʹ‫ ݔ‬൅ ͵ െ ξ͹ െ ‫ ݔ‬ൌ ͳ ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͳʹ‫ ݔ‬െ ‫ ݔ‬ଶ ൌ ͸ܾ
ξʹ‫ ݔ‬൅ ͵ ൌ ͳ ൅ ξ͹ െ ‫ݔ‬ ͳʹ‫ ݔ‬ൌ ͸ܾǡ maka ܾ ൌ ʹ‫ݔ‬
Kuadratkan masing-masing ruas sehingga ‫ݑ‬ଵ଴ ൌ ͶͲ
menjadi: ‫ݑ‬ଵ ൅ ͻܾ ൌ ͶͲ
‫ ݔ‬ଶ ൅ ͳͺ‫ ݔ‬െ ͶͲ ൌ Ͳ
ʹ‫ ݔ‬൅ ͵ ൌ ͺ െ ‫ ݔ‬൅ ʹξ͹ െ ‫ݔ‬
ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻሺ‫ ݔ‬൅ ʹͲሻ ൌ Ͳ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ʹ atau
ʹξ͹ െ ‫ ݔ‬ൌ ͵‫ ݔ‬െ ͷ
‫ ݔ‬ൌ െʹͲ
Kuadratkan lagi masing-masing ruas: Karena ܾ ൐ Ͳ, maka ܾ ൌ ʹ‫ ݔ‬ൌ Ͷ dan
ʹͺ െ Ͷ‫ ݔ‬ൌ ͻ‫ ݔ‬ଶ െ ͵Ͳ‫ ݔ‬൅ ʹͷ
‫ݑ‬ଵ ൌ ‫ ݔ‬ଶ ൌ Ͷ
ͻ‫ ݔ‬ଶ െ ʹ͸‫ ݔ‬െ ͵ ൌ Ͳ
Sehingga ‫ݑ‬ସ ൌ ‫ݑ‬ଵ ൅ ͵ܾ ൌ Ͷ ൅ ͳʹ ൌ ͳ͸
ሺͻ‫ ݔ‬൅ ͳሻሺ‫ ݔ‬െ ͵ሻ ൌ Ͳ
ଵ ---------------------------------------Jawaban: B
‫ ݔ‬ൌ െ atau ‫ ݔ‬ൌ ͵

4. Pembahasan CERDAS:
݂ ʹ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͵‫ ݔ‬ଶ െ ͸‫ ݔ݌‬൅ ͻ
݂ ʹ ሺ͵ሻ ൌ Ͳ ՜ ͵ሺ͵ሻଶ െ ͸‫݌‬ሺ͵ሻ ൅ ͻ ൌ Ͳ
Gabungkan dengan syarat akar, maka: ʹ͹ െ ͳͺ‫ ݌‬൅ ͻ ൌ Ͳ
ͳͺ‫ ݌‬ൌ ͵͸ ՜ ‫ ݌‬ൌ ʹ
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ଷ െ ͵ሺʹሻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͻ‫ ݔ‬െ ሺʹሻ
‫ ݍ‬ൌ ݂ሺ͵ሻ
ൌ ሺ͵ሻଷ െ ͸ሺ͵ሻଶ ൅ ͻሺ͵ሻ െ ʹ
ൌ ʹ͹ െ ͷͶ ൅ ʹ͹ െ ʹ ൌ െʹ
Uji titik pada kedua daerah terarsir, maka Nilai ‫ ݌‬ൌ ʹ dan ‫ ݍ‬ൌ െʹ, sehingga:
diperoleh daerah hasil sebenarnya dari ‫ ݍ‬െ ‫ ݌‬ൌ െͶ.
pertidaksamaan pada soal adalah: ---------------------------------------Jawaban: A
͵ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͹.
---------------------------------------Jawaban: D 5. Pembahasan CERDAS:
Misal ͵௫ ൌ ‫ܣ‬, maka:
2. Pembahasan CERDAS: ͵‫ ܣ‬െ ͷሺ‫ܣ‬ሻሺ͵ଶ ሻ ൌ െͳʹ
Misal •‡… ‫ ݔ‬൅ –ƒ ‫ ݔ‬ൌ –ƒ ‫ ݔ‬൅ •‡… ‫ ݔ‬ൌ ‫ܣ‬, ͵‫ ܣ‬െ Ͷͷ‫ ܣ‬ൌ െͳʹ
maka: െͶʹ‫ ܣ‬ൌ െͳʹ ՜ ‫ ܣ‬ൌ

ሺ–ƒ ‫ ݔ‬െ •‡… ‫ݔ‬ሻሺ–ƒ ‫ ݔ‬൅ •‡… ‫ݔ‬ሻ ൌ ʹ‫ܣ‬ ଷ

–ƒଶ ‫ ݔ‬െ •‡…ଶ ‫ ݔ‬ൌ ʹ‫ܣ‬ ͵௫ ൌ ଷ maka ‫ ݔ‬ൌ െͳ
െሺ•‡… ଶ ‫ ݔ‬െ –ƒଶ ‫ݔ‬ሻ ൌ ʹ‫ܣ‬ Sehingga nilai dari
െͳ ൌ ʹ‫ܣ‬ ିହ ଵ
ሺʹ‫ݔ‬ሻହ௫ ൌ ൫ሺʹሻሺെͳሻ൯ ൌ െ
ଷଶ
--------------------------------------Jawaban: A

225
6. Pembahasan CERDAS: ܽെʹ ܾ൅ʹെʹ ܾ ͳ
Ͳ ͳ Ͳ ͳ ൌ ൌ ൌ
ܲଶ ൌ ቀ ቁቀ ቁ ͸ܾ ͸ܾ ͸ܾ ͸
െͳ Ͳ െͳ Ͳ ---------------------------------------Jawaban: A
Ͳ ͳ
ൌ െቀ ቁ ൌ െ‫ܫ‬
ͳ Ͳ

ܲ ൌ െ‫ܫ‬ሺܲሻ ൌ െܲ 10. Pembahasan CERDAS:
ܲସ ൌ െ‫ܫ‬ሺܲሻሺܲሻ ൌ െሺെ‫ܫ‬ሻ ൌ ‫ܫ‬ Misal banyak pupuk tipe I adalah p dan
ܲହ ൌ ‫ܫ‬ሺܲሻ ൌ ܲ banyak pupuk tipe II adalah q.
ǥ Fungsi tujuan/yang dimaksimumkan:
ܲଶ଴ଵ଻ ൌ ሺെͳሻଶ଴ଵ଻ ሺܲሻ ൌ െܲ ൌ ݂ሺ‫݌‬ǡ ‫ݍ‬ሻ ൌ ͵ͲͲǤͲͲͲ‫ ݌‬൅ ͶͲͲǤͲͲͲ‫ݍ‬.
Ͳ ͳ Ͳ െͳ Maka bisa dibuat tabel sebagai berikut:
െቀ ቁൌቀ ቁ
െͳ Ͳ ͳ Ͳ Bahan A Bahan B
‫݌‬ 20 40
‫݁ܿܽݎݐ‬ሺܲଶ଴ଵ଻ ሻ ൌ Ͳ െ ͳ ൅ ͳ ൅ Ͳ ൌ Ͳ ‫ݍ‬ 20 60
---------------------------------------Jawaban: A Fungsi pembatasnya adalah:
ʹͲ‫ ݌‬൅ ʹͲ‫ ݍ‬൑ ͶͲͲͲ ՜ ‫ ݌‬൅ ‫ ݍ‬൑ ʹͲͲ
7. Pembahasan CERDAS: ͶͲ‫ ݌‬൅ ͸Ͳ‫ ݍ‬൑ ͻͲͲͲ ՜ ʹ‫ ݌‬൅ ͵‫ ݍ‬൑ ͶͷͲ
ȁܲܳȁ ൌ െ35 ‫݌‬ǡ ‫ ݍ‬൒ Ͳ
ȁܲȁȁܳȁ ൌ െ͵ͷ Bisa digunakan plot/grafik untuk menen-
ሺെ͵ െ ʹሻሺܾܽ െ ͵ሻ ൌ െ͵ͷ tukan titik optimum atau secara langsung
െͷሺܾܽ െ ͵ሻ ൌ െ͵ͷ kita bisa pastikan titik optimum berada
ܾܽ െ ͵ ൌ ͹ pada perpotongan garis ‫ ݌‬൅ ‫ ݍ‬ൌ ʹͲͲ
ܾܽ ൌ ͳͲ dengan ʹ‫ ݌‬൅ ͵‫ ݍ‬ൌ ͶͷͲ.
---------------------------------------Jawaban: D
‫ ݌‬൅ ‫ ݍ‬ൌ ʹͲͲ maka ʹ‫ ݌‬൅ ʹ‫ ݍ‬ൌ ͶͲͲ
ሺʹ‫ ݌‬൅ ͵‫ݍ‬ሻ െ ሺʹ‫ ݌‬൅ ʹ‫ݍ‬ሻ ൌ ͶͷͲ െ ͶͲͲ
8. Pembahasan CERDAS: ‫ ݍ‬ൌ ͷͲ maka ‫ ݌‬ൌ ʹͲͲ െ ‫ ݍ‬ൌ ͳͷͲ
݊ሺܵሻ ൌ ʹ଻ ൌ ͳʹͺ
Sehingga pendapatan maksimumnya ada-
Untuk menentukan semua kemungkinan-
lah:
nya, maka digunakan permutasi dengan
݂ሺͳͷͲǡͷͲሻ ൌ ͳͷͲሺ͵ͲͲǤͲͲͲሻ
unsur yang sama.
+ ͷͲሺͶͲͲǤͲͲͲሻ
Maksimal terdapat 4 gambar Queen, se- ൌ ͶͷǤͲͲͲǤͲͲͲ ൅ ʹͲǤͲͲͲǤͲͲͲ
hingga kemungkinannya adalah: ൌ ܴ‫݌‬͸ͷǤͲͲͲǤͲͲͲǡͲͲ
଻Ǩ
4 Queen 3 King: ൌ ͵ͷ ---------------------------------------Jawaban: D
ସǨଷǨ
଻Ǩ
3 Queen 4 King: ൌ ͵ͷ
ଷǨସǨ
଻Ǩ 11. Pembahasan CERDAS:
2 Queen 5 King: ൌ ʹͳ Dengan menggunakan teorema Vieta, ma-
ଶǨହǨ
଻Ǩ
1 Queen 6 King: ଺Ǩ ൌ ͹ ka ܽ ൅ ܾ ൌ െͳ dan ܾܽ ൌ ͳ.
଻Ǩ ܽଶ ൅ ܾଶ ൌ ሺܽ ൅ ܾሻଶ െ ʹܾܽ
0 Queen 7 King: ൌ ͳ ൌ ͳ െ ʹ ൌ െͳ
଻Ǩ
݊ሺ‫ܣ‬ሻ ൌ ͵ͷ ൅ ͵ͷ ൅ ʹͳ ൅ ͹ ൅ ͳ ൌ ͻͻ ሺܽଶ ൅ ܾଶ ሻଶ ൌ ܽସ ൅ ܾସ ൅ ʹሺܽଶ ܾଶ ሻ
௡ሺ஺ሻ ଽଽ
ܲሺ‫ܣ‬ሻ ൌ ൌ ܽସ ൅ ܾସ ൌ ሺܽଶ ൅ ܾଶ ሻଶ െ ʹሺܽଶ ܾଶ ሻ
௡ሺௌሻ ଵଶ଼
-----------------------------------Jawaban: D ൌ ሺെͳሻଶ െ ʹሺͳሻଶ ൌ ͳ െ ʹ ൌ െͳ
--------------------------------------- Jawaban: E
9. Pembahasan CERDAS:
ି௔௫ାଶ 12. Pembahasan CERDAS:
‫ି݌‬ଵሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
ସ௫ି௕ Selesaikan dulu persamaan 1 dan 2,
‫ି݌‬ଵሺെͳሻ ൌ െͳ 3‫ ݔ‬െ 7‫ ݕ‬െ ሺ3ሻሺ‫ ݔ‬െ 4‫ݕ‬ሻ ൌ െ23 െ 3ሺെ11ሻ
ି௔ሺିଵሻାଶ
ൌ െͳ 5‫ ݕ‬ൌ ͳͲ
ସሺିଵሻି௕
ሺܽ ൅ ʹሻ ൌ Ͷ ൅ ܾ ‫ݕ‬ൌʹ
ܽ ൌܾ൅ʹ ‫ ݔ‬ൌ Ͷ‫ ݕ‬െ ͳͳ ൌ Ͷሺʹሻ െ ͳͳ ൌ െ͵

226

͹‫ ݔ݌‬െ ‫ ݕ‬ൌ െͶͶ 9 Tekanan memiliki satuan kg/ms-2

௣ sehingga dimensinya ିଵ  ିଶ
͹ሺ‫݌‬ሻሺെ͵ሻ െ ଶ ሺʹሻ ൌ െͶͶ
9 Energi memiliki satuan kgm2/s2 se-
െʹͳ‫ ݌‬െ ‫ ݌‬ൌ െͶͶ
hingga dimensinya ଶ  ିଶ
െʹʹ‫ ݌‬ൌ െͶͶ
9 Momentum memiliki satuan kgm/s
‫݌‬ൌʹ
sehingga dimensinya  ିଵ
---------------------------------------Jawaban: C
9 Percepatan memiliki satuan m/s2
sehingga dimensinya  ିଶ
13. Pembahasan CERDAS:
ଵ ଵ Jadi, besaran tersebut adalah tekanan.
‫ ݔ‬ൌ maka ʹ݂ ቀെ ቁ ൅ ݂ሺʹሻ ൌ ͳ
ଶ ଶ ---------------------------------------Jawaban: B
௙ሺଶሻ ଵ
‫ ݔ‬ൌ െʹ maka െ ଶ
൅ ݂ ቀെ ቁ ൌ െͶ atau

ଵ 17. Pembahasan CERDAS:
െ݂ሺʹሻ ൅ ʹ݂ ቀെ ቁ ൌ െͺ Jarak yang ditempuh mobil saat mobil me-

Sehingga dengan menggunakan metode ngalami perlambatan.
eliminasi diperoleh : vt 2 v0 2  2as
ͳ ͳ
ቆʹˆ ൬Ǧ ൰ ൅ˆሺʹሻቇ Ǧ ቆǦˆሺʹሻ൅ʹˆ ൬Ǧ ൰ቇ ൌͻ 02 252  2 1, 25 s
ʹ ʹ
ʹ݂ሺʹሻ ൌ ͻ 2,5s 625
ͻ s 250 meter
݂ሺʹሻ ൌ Berdasarkan perhitungan diperoleh:
ʹ
---------------------------------------Jawaban: E s  smobil-anak
Oleh karena itu, mobil berhenti sebelum
14. Pembahasan CERDAS: menabrak anak dengan jarak:
Rata-rata data tersebut adalah:
Smobil = 251-250 = 1 meter
ͺͲ൅ͺʹ൅͹ʹ൅͹Ͳ൅͹ͷ൅ͻͳ൅ͻͲ൅ͺͺ
ൌͺͳ Jadi, mobil berhenti sejauh 1 meter sebe-
ͺ lum menabrak anak.
Misal jumlah data setelah dua nilai ter-
---------------------------------------Jawaban: E
buang (data ‫ ݔ‬dan ‫ )ݕ‬adalah ‫ܣ‬

Maka ൌ ͺͳ, ‫ ܣ‬ൌ Ͷͺ͸ 18. Pembahasan CERDAS:

Padahal ‫ ܣ‬൅ ሺ‫ ݔ‬൅ ‫ݕ‬ሻ ൌ ͺͳሺͺሻ ൌ ͸Ͷͺ Berat orang:
‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬ൌ ͸Ͷͺ െ Ͷͺ͸ ൌ ͳ͸ʹ W = m.g = 80.10 = 800 N
Jumlah dua data yag dibuang adalah ͳ͸ʹ. Jarum penunjuk timbangan = 1.000 N
---------------------------------------Jawaban: A Nilai yang dittunjukkan jarum penunjuk
timbangan lebih besar dibandingkan de-
15. Pembahasan CERDAS: ngan berat orang sehingga lift bergerak ke
Misal panjang sisi persegi adalah Ͷ satuan atas. Ketika nilai jarum penunjuk timbang-
panjang, maka: an berbeda dengan berat, dapat dikata-
‫ܮ‬ο஼ாி ‫ܮ‬஺஻஼஽ െ ‫ܮ‬஻ா஼ െ ‫ܮ‬஽ி஼ െ ‫ܮ‬஺ாி kan benda pada mulanya diam kemudian

‫ܮ‬஺஻஼஽ ‫ܮ‬஺஻஼஽ benda akan bergerak dengan percepatan
ͳ ͹ tetap.
ͳ͸ െ ͸ െ ͸ െ ʹ ͹
ൌ ൌ ʹ ൌ ---------------------------------------Jawaban: E
ͳ͸ ͳ͸ ͵ʹ
Jadi perbandingan luas daerah yang di- 19. Pembahasan CERDAS:
arsir terhadap luas persegi adalah ͹ǣ ͵ʹ Diketahui:
---------------------------------------Jawaban: C mA mB 2 kg
vA 15i  30 j
16. Pembahasan CERDAS:
9 Gaya memiliki satuan kgm/s2 sehing- vB 10i  5 j
ga dimensinya  ିଶ Ditanyakan: % Energi kinetik yang hilang

227
Jawab: Jadi, nilai θ sebesar 45°.
݉஺ ‫ݒ‬஺ ൅ ݉஻ ‫ݒ‬஻ ൌ ݉஺ ‫ݒ‬஺ ᇱ ൅ ݉஻ ‫ݒ‬஻ ᇱ ---------------------------------------Jawaban: C
ሺ݉ሻሺͳͷଓԦ ൅ ͵ͲଔԦሻ ൅ ሺ݉ሻሺെͳͲଓԦ ൅ ͷଔԦሻ ൌ
ሺ݉ሻሺെͷଓԦ ൅ ʹͲଔԦሻ ൅ ݉‫ݒ‬஻ ᇱ 21. Pembahasan CERDAS:
‫ݒ‬஻ ൌ ͳͲଓԦ ൅ ͳͷଔԦ Diketahui:
Energi kinetik sebelum tumbukan: h = 200 m
‫ ݇ܧ‬ൌ ‫݇ܧ‬஺ ൅ ‫݇ܧ‬஻ ρ = 1,03 x 103 kg/m3 = 1030 kg/m3
ଵ ଵ
‫ ݇ܧ‬ൌ ݉‫ݒ‬஺ ଶ ൅ ݉‫ݒ‬஻ ଶ Pa = 1 atm = 1 x 105 N/m2
ଶ ଶ
ଵ g = 10 m/s2
‫ ݇ܧ‬ൌ ଶ ݉ሺ‫ݒ‬஺ ଶ ൅ ‫ݒ‬஻ ଶ ሻ
Ditanyakan: P
ͳ
‫ ݇ܧ‬ൌ ሺʹሻሾሺͳͷଶ ൅ ͵Ͳଶ ሻ ൅ ሺͳͲଶ ൅ ͷଶ ሻሿ Jawab:
ʹ ܲ ൌ ܲܽ ൅ ߩ݄݃
ൌ ͳʹͷͲJ
ܲ ൌ1 x 105 Kg/ms2 + (1030 kg/m3)( 10
Energi kinetik sesudah tumbukan
m/s2)(200m)
‫ ݇ܧ‬ൌ ‫݇ܧ‬஺ ൅ ‫݇ܧ‬஻
ଵ ଵ ܲ ൌ1 x 105 Kg/ms2 + 2060000 kg/ms2
‫ ݇ܧ‬ൌ ݉‫ݒ‬஺ ଶ ൅ ݉‫ݒ‬஻ ଶ
ଶ ଶ ܲ ൌ1 x 105 Kg/ms2 + 20,6 x 105 kg/ms2

‫ ݇ܧ‬ൌ ଶ ݉ሺ‫ݒ‬஺ ൅ ‫ݒ‬஻ ଶ ሻ ଶ
ܲ ൌ ʹͳǡ͸šͳͲହ ‰Ȁ•ଶ

‫ ݇ܧ‬ൌ ଶ ሺʹሻሾሺͷଶ ൅ ʹͲଶ ሻ ൅ ሺͳͲଶ ൅ ܲ ൌ ʹͳǡ͸šͳͲହ ܰȀ݉ଶ ൌ ʹͳǡ͸šͳͲହ ܲܽ
Jadi, besar tekanan yang dialami kapal
ͳͷଶ ሻሿ ൌ ͹ͷͲJ
selam adalah ʹͳǡ͸šͳͲହƒ.
Persentase energi yang hilang
---------------------------------------Jawaban: B
ο‫݇ܧ‬
ൈ ͳͲͲΨ
‫݇ܧ‬ 22. Pembahasan CERDAS:
ଵଶହ଴ି଻ହ଴
ൌ ଵଶହ଴ ൈ ͳͲͲΨ ൌ ͶͲΨ Diketahui:
Jadi, persentase energi kinetik yang hilang U raksa 13, 6 gram/cm3 13.600 kg/m3
adalah 40%.
---------------------------------------Jawaban: C U gas 0, 004 gram/cm3 4 kg/m3
h 1 cm 1u102 m
20. Pembahasan CERDAS:
g 10 m/s 2
Diketahui:
m = 5 kg A1 : A2 3 :1
L = 3 cm = 3 x 10-2m Ditanyakan: v
μ = 0,5 Jawab:
Ditanyakan: θ Pada pipa pitot akan berlaku persamaan:
Jawab: 2 U Hg gh
Pada kasus tangga tanpa beban, tangga v
§ § A ·2 ·
tepat akan tergelincir jika persamaannya U gas ¨ ¨ 1 ¸  1¸
¨ © A2 ¹ ¸
memenuhi nilai: © ¹
1
tan T 2 13.600 10 1u10 2
2P v
§ § 3 ·2 ·
Berdasarkan persamaan tersebut, nilai θ 4 ¨¨ ¨ ¸  1¸¸
adalah: ©© 1 ¹ ¹
1
tan T v 85
2P
v 9, 22
1
tan T Jadi, kelajuan aliran gas adalah 9,22 m/s.
2 0,5
---------------------------------------Jawaban: B
tan T 1
T 45q

228
23. Pembahasan CERDAS: ͳ ͳ ͳ
ൌ ൅
‫ݎ‬ଶ ൌ ඥͳͲͲଶ ൅ ͵ͲͲଶ ͳǡͺ ‫ݏ‬௢௕ ͳͺ
‫ݎ‬ଶ ൌ ξͳͲǤͲͲͲ ൅ ͻͲǤͲͲͲ ͳͲ ͳ ͳ
െ ൌ
‫ݎ‬ଶ ൌ ξͳͲͲǤͲͲͲ ൌ ξͳͲହ ͳͺ ͳͺ ‫ݏ‬௢௕
Hubungan antara intensitas dan jarak ‫ݏ‬௢௕ ൌ ʹ cm
sebagai berikut. Perbesaran mikroskop dapat dicari meng-
ூభ ௥ ଶ gunakan persamaan:
ூమ
ൌ ቀ௥మ ቁ ᇱ
‫ݏ‬௢௕ ܵ݊

௥భ ଶ
‫ ܯ‬ൌ ቤ ቤ‫ ݔ‬ฬ ฬ
‫ܫ‬ଶ ൌ ቀ௥ ቁ ‫ܫ‬ଵ ‫ݏ‬௢௕ ݂௢௞
మ ଵ଼ ଶସ
ଶ ‫ ܯ‬ൌ ቚ ቚ ‫ ݔ‬ቚ ቚ ൌ ͵͸ kali
͵ͲͲ ହሻ
ଶ ଺
‫ܫ‬ଶ ൌ ൬ ൰ ሺ͸ ൈ ͳͲ Jadi, perbesaran mikroskop tersebut ada-
ξͳͲହ
ൌ ͷǡͶ ൈ ͳͲହ W/m2 lah 36 kali.
---------------------------------------Jawaban: D ---------------------------------------Jawaban: E

24. Pembahasan CERDAS: 26. Pembahasan CERDAS:


Diketahui: Terjadi sinar terang artinya terjadi inter-
m 5 kg ferensi maksimum. Interferensi maksi-
mum terjadi jika beda fase kedua ge-
T0 22o C lombang bernilai n x 2π atau 2n x π de-
o
'T 22o C
T 0 C ngan 2n sebagai bilangan genap. Berda-
C 2.100 J/kg o C sarkan pilihan, jawaban yang memenuhi
adalah pilihan jawaban D.
L 333 kJ/kg
---------------------------------------Jawaban: D
Ditanyakan: Q
Jawab: 27. Pembahasan CERDAS:
ܳ ൌ ݉ܿοܶ ൅ ݉‫ܮ‬ ܸଵ ൌ ʹͷŽ‹–‡” ൌ ʹͷ ൈ ͳͲିଷ ଷ
ܳ ൌ ͷሺʹǤͳͲͲሻ ൅ ͷሺ͵͵͵ሻ ܸଶ ൌ ʹܸଵ ൌ ʹሺʹͷ ൈ ͳͲିଷ ሻ
ܳ ൌ ʹ͵ͳ݇‫ ܬ‬൅ ͳǤ͸͸ͷ݇‫ ܬ‬ൌ ͳǤͺͻ͸݇‫ܬ‬ ൌ ͷͲ ൈ ͳͲିଷ m3
Jadi, kalor yang dibutuhkan sebanyak ‫ ݌‬ൌ ͳͲହ Pa
1.896 kJ. ܳ ൌ οܷ ൅ ܹ
---------------------------------------Jawaban: E ଷ
ܳ ൌ ܴ݊οܶ ൅ ‫݌‬οܸ


25. Pembahasan CERDAS: ܳ ൌ ଶ ‫݌‬οܸ ൅ ‫݌‬οܸ

Diketahui: ܳ ൌ ‫݌‬οܸ

݂௢௕ ൌ ͳǡͺ cm ହ
ܳ ൌ ሺͳͲହ ሻሺͷͲ ൈ ͳͲିଷ െ ʹͷ ൈ ͳͲିଷ ሻ
݂௢௞ ൌ ͸ cm ଶ
ܵ݊ ൌ 24 cm ܳ ൌ ͸ǤʹͷͲJ
݀ ൌ 24 cm ----------------------------------------Jawaban: E
Ditanyakan: M tanpa akomodasi
Jawab: 28. Pembahasan CERDAS:
Jika tanpa akomodasi, maka: Diketahui:
݀ ൌ ݂௢௞ ൅ ‫ݏ‬௢௕ ᇱ QA –3x 10 6 C

ʹͶ ൌ ͸ ൅ ‫ݏ‬௢௕ QB 3x 10 6 C

‫ݏ‬௢௕ ൌ ͳͺ cm F1 18 N
Letak benda dapat ditentukan dengan 1
ͳ ͳ ͳ R2 R1
ൌ ൅ ᇱ 2
݂௢௕ ‫ݏ‬௢௕ ‫ݏ‬௢௕
Ditanyakan: F2

229
Jawab: Dari struktur lewis dapat diketahui :
Pada saat dua bola bermuatan dihubung- 9 Unsur A memiliki sepasang elektron
kan melalui kawat, maka pada keadaan ini bebas sehingga bersifat polar
berlaku: 9 Unsur A memiliki 5 elektron valensi
Q = QA + QB karena memenuhi aturan oktet (elek-
Q = -3 x 10-6 + 3 x 10-6 = 0 (muatan netral) tron valensi = 8) 3 elektron donor dari
Sehingga saat kawat dilepas, maka tidak F
akan ada gaya antara dua bola tadi. 9 Karena bersifat polar sehingga momen
---------------------------------------Jawaban: A dipol > 0
9 Rumus molekul AX3E, yaitu piramida
29. Pembahasan CERDAS: segitiga.
Diketahui: ---------------------------------------Jawaban: D
QA –3x 10 6 C
QB 3x 10 6 C 32. Pembahasan CERDAS:
Kelarutan senyawa berdasarkan prinsip
F1 18 N
like dissolve like, yaitu senyawa yang
1 bersifat polar mudah larut dalam senyawa
R2 R1
2 polar dan senyawa non polar mudah larut
Ditanyakan: F2 dalam senyawa non polar. CCl4 merupan
Jawab: senyawa non polar (tidak memiliki PEB),
Pada saat dua bola bermuatan dihubung- sehingga senyawa yang mudah larut
kan melalui kawat, maka pada keadaan ini dalam CCl4 adalah senyawa yang bersifat
berlaku: non polar, sedangkan yang sukar larut
Q = QA + QB adalah senyawa yang bersifat polar (me-
Q = -3 x 10-6 + 3 x 10-6 = 0 (muatan netral) miliki PEB), yaitu NH3 (memiliki satu pa-
Sehingga saat kawat dilepas, maka sang elektron bebas).
---------------------------------------Jawaban: A ---------------------------------------Jawaban: D

30. Pembahasan CERDAS: 33. Pembahasan CERDAS:


Karena kuat arus dipengaruhi oleh jumlah ୴୭୪୳୫ୣ ଶଶସ୐
mol H2S = = = 10 mol
muatan yang keluar, sedangkan jumlah ଶଶǡସ୐ ଶଶǡସ୐
Reaksi oksidasi belerang :
elektron dipengaruhi oleh intensitas sinar-
H2S + ½ O2 → S + H2O
nya. Semakin besar intensitas yang disi-
10 mol 10 mol
narkan, maka akan semakin besar pula
mol S = 10 mol
jumlah elektron dan kuat arusnya. Sehing-
massa S = mol x Ar = 10 x 32 = 320 gram
ga agar kuat arus ܽ menjadi sama besar
--------------------------------------- Jawaban: E
dengan kuat arus ܾǡ maka intensitas sinar-
nya ditambah.
34. Pembahasan CERDAS:
---------------------------------------Jawaban: B
1 mol gas H2S bervolume 20 liter

31. Pembahasan CERDAS: Jika 8 liter gas H2S, maka mol, sehingga:
ଶ଴
Gambar struktur Lewis FeS + 2HCl → FeCl2 + H2S
଼ ଼
mol mol
ଶ଴ ଶ଴

mol FeS = ଶ଴ mol

massa FeS = mol x Mr = ଶ଴ mol x 88 = 35,2
---------------------------------------Jawaban: D

230
35. Pembahasan CERDAS: 9 Karena Na golongan IA dan dalam
Reaksi pembentukan Ca(OH)2 bentuk larutan, maka reaksi di katoda:
CaO(s) + H2O(l) → Ca(OH)2(aq) ΔH = -258 kJ 2H2O + 2e → 2OH- + H2
Karena melepas kalor (ΔH = -), maka tan- 9 Elektrolisis menggunakan sumber arus
da panah ke bawah. Grafik yang sesuai listrik searah (DC)
adalah nomor 4. 9 Karena elektroda Cu (non inert), maka
------------------------------Jawaban: D reaksi di anoda adalah elektroda itu
sendiri.
36. Pembahasan CERDAS: Cu → Cu2+ + 2e
Sifat kebasaan dalam sistem SPU dari kiri 9 Karena di katoda dihasilkan ion OH-,
ke kanan semakin berkurang. Letak unsur maka bersifat basa (pH > 7).
Al lebih kanan daripada unsur Na, sehing- ---------------------------------------Jawaban: D
ga Al(OH)3 bersifat basa lemah dari NaOH.
Sedangkan untuk sistem SPU, keelektro- 40. Pembahasan CERDAS:
negatifan dari kiri ke kanan semakin be- Senyawa yang dapat mengalami reduksi
sar. Senyawa Al(OH)3 memiliki keelektron- dan oksidasi adalah aldehid. Aldehid diok-
egatifan lebih besar daripada NaOH. sidasi menjadi asam karboksilat dan dire-
H-O > H-S > H-Te duksi menjadi alkohol primer.
---------------------------------------Jawaban: C ---------------------------------------Jawaban: C

37. Pembahasan CERDAS: 41. Pembahasan CERDAS:


Terdapat 2 tahap pengerjaan, yaitu titrasi 9 NaCl merupakan senyawa ion, sedang-
dan pengenceran. kan CCl4 merupakan senyawa kovalen,
9 Titrasi (asam oksalat dan NaOH) sehingga NaCl memiliki titik lebur lebih
a . Va . Ma = b . Vb . Mb tinggi dari CCl4.
1 . 25 . Ma = 1 . 20 . 0,2 9 NaCl merupakan elektrolit kuat, se-
Ma = 0,16 M (konsentrasi asam oksa- dangkan CCl4 merupakan senyawa
lat setelah diencerkan) nonelektrolit sehingga NaCl memiliki
9 Pengenceran (mengetahui konsentrasi titik lebur lebih tinggi dari CCl4
asam oksalat mula-mula) 9 Karena NaCl merupakan senyawa ion,
V1 . M1 = V2 . M2 maka NaCl mudah larut dalam air
10 . M1 = 100 . 0,16 Pernyataan yang benar adalah nomor 1
ଵ଺
M1 = = 1,6 M dan 3.
ଵ଴
--------------------------------------Jawaban: D ---------------------------------------Jawaban: B

38. Pembahasan CERDAS:


Reaksi kesetimbangan: 42. Pembahasan CERDAS:
2NH3(g) N2(g) + 3H2(g) Reaksi dengan Na:
2C2H5 OH + 2Na o 2C2H5  ONa + H2
setimbang 0,05 mol 0,01 mol 0,01 mol Na  etoksi
ሾ୒మ ሿǤሾୌమ ሿయ 
K = ሾ୒ୌయ ሿమ
Alkohol rantai pendek mudah larut dalam
ሾଵ଴షమ ሿǤሾଵ଴షమ ሿయ  ଵ଴షఴ
air. Alkohol merupakan cairan jernih tak
= ሾହ୶ଵ଴షమ ሿమ
= ହ୶ଵ଴షర = 2 x ͳͲିହ berwarna dan berbau khas. Alkohol poli-
---------------------------------------Jawaban: A valen merupakan cairan kental dengan
titik didih relatif tinggi
39. Pembahasan CERDAS: Senyawa X diidentifikasi sebagai alkohol
Elektrolisis larutan NaCl elektroda Cu ---------------------------------------Jawaban: A
(noninert)

231
43. Pembahasan CERDAS: saluran-saluran tersebut terjadi proses
Pernyataan yang benar: reabsorpsi. Reabsorpsi adalah penyerapan
9 Cl merupakan oksidator kuat, sehingga kembali zat-zat yang masih dibutuhkan
HClO4 merupakan oksidator terkuat. oleh tubuh untuk menghasilkan urine
9 H3PO4 merupakan asam terlemah, se- sekunder. Urine sekunder yang berada da-
dangkan H2SO4 merupakan asam ter- lam tubulus kontortus distal akan meng-
kuat. alami augmentasi. Augmentasi adalah
9 H2SO4 asam kuat, sehingga pada kon- proses penambahan zat-zat, seperti urea
sentrasi 0,1M pH nya rendah (asam dan zat warna ke dalam urine sekunder
kuat). untuk menghasilkan urine sesungguhnya.
9 Na3PO4 merupakan basa paling kuat ---------------------------------------Jawaban: A
dibandingkan Na2SO4 dan NaClO4 kare-
na Na2SO4 dan NaClO4 cenderung ber- 47. Pembahasan CERDAS:
sifat netral. Klasifikasi lima kingdom terdiri dari Mone-
---------------------------------------Jawaban: E ra, Protista, Fungi, Plantae, dan Animalia.
Dalam sistem klasifikasi lima kingdom
44. Pembahasan CERDAS: tersebut, bakteri dimasukkan ke dalam
9 Penambahan ion sejenis akan mem- kingdom Monera. Kingdom Monera terdiri
perkecil kelarutan suatu senyawa. NH3 dari organisme yang bersifat prokariotik,
bukan ion sejenis dari AgCl sehingga uniseluler, mikroskopis, dan nukleusnya
penambahannya akan meningkatkan hanya berupa satu molekul DNA tanpa
AgCl dalam air. membran. Dengan demikian, pernyataan
9 Penambahan NH3 akan mengurangi dan sebab keduanya benar dan saling
konsentrasi Ag+ dengan membentuk berhubungan.
Ag(NH3)2+ ---------------------------------------Jawaban: A
Pernyataan benar, sebab benar dan ber-
hubungan. 48. Pembahasan CERDAS:
--------------------------------------Jawaban: A Pembelahan meiosis diawali dengan pro-
fase I. Proses profase I terjadi melalui be-
45. Pembahasan CERDAS: berapa tahap berikut.
Pernyataan yang benar: 1) Leptoten, ditandai dengan berubahnya
9 Metanol direaksikan dengan asam ase- kromatin menjadi kromosom.
tat akan mengalami reaksi esterifikasi 2) Zigoten, ditandai dengan terjadinya
dengan menghasilkan metil asetat. sinapsis, yaitu kromatid berpasangan
9 Metanol merupakan alkohol primer dengan kromosom homolognya.
9 Nama trivial metanol adalah metil al- 3) Pakiten, ditandai dengan terjadinya re-
kohol plikasi kromosom.
9 Metanol berfungsi sebagai pelarut 4) Diploten, ditandai dengan terjadinya
Pernyataan yang benar adalah nomor 1, 2, kiasma, yaitu kromosom homolog sa-
dan 3. ling menjauhi membentuk perlekatan
---------------------------------------Jawaban: A seperti huruf X.
5) Diakinesis, ditandai dengan terbentuk-
46. Pembahasan CERDAS: nya kembali kromosom dan benang
Bagian nefron yang diberi tanda X adalah spindel mulai menyebar
glomerulus. Dalam glomerulus terjadi pe- ---------------------------------------Jawaban: D
nyaringan darah untuk menghasilkan uri-
ne primer. Urine primer akan memasuki
tubulus kontortus proksimal, lengkung
Henle, dan tubulus kontortus distal. Pada

232
49. Pembahasan CERDAS: taan yang benar terdapat pada nomor (1)
Dalam ekosistem sungai, rantai makanan dan (3).
yang terjadi sebagai berikut. ---------------------------------------Jawaban: B
Fitoplankton Æ zooplankton Æ ikan kecil
Æ ikan besar 52. Pembahasan CERDAS:
Jika suatu ekosistem sungai tercemar Enzim endonuklease retriksi merupakan
insektisida kimia, maka insektisida kimia enzim yang digunakan dalam rekayasa
tersebut akan masuk ke tubuh fitoplank- genetika untuk memotong fragmen DNA.
ton. Fitiplankton dimakan zooplankton, Setiap enzim restriksi memiliki sekuen (si-
zooplankton dimakan ikan kecil, dan ikan tus pengenalan) yang unik dan khas pada
kecil dimakan ikan besar. Semakin tinggi utas DNA tertentu sehingga pemotongan
kedudukan suatu makhluk hidup dalam dengan enzim retriksi hanya terjadi pada
rantai makanan tersebut, semakin besar daerah tertentu, biasanya sepanjang 4-6
insektisida kimia yang terakumulasi di da- pasang basa. Dengan demikian, pernyata-
lam tubuhnya. Jadi, jika suatu ekosistem an dan sebab keduanya benar dan saling
air tawar tercemar insektisida kimia, maka berhubungan.
kadar terbesar penimbunan bahan pence- ---------------------------------------Jawaban: A
mar akan terdapat pada ikan besar karena
ikan besar berada di puncak rantai ma- 53. Pembahasan CERDAS:
kanan. Diagram persilangan pada soal sebagai
---------------------------------------Jawaban: C berikut.
P : ♂ IAIO >< ♀ IAIB
50. Pembahasan CERDAS: G : IA dan IO IA dan IB
Pada proses fotosintesis terjadi dua F1 : IAIA (A), IAIO (A), IAIB (AB), dan IBIO (B)
tahapan, yakni reaksi terang dan reaksi Jadi, jawaban yang benar terdapat pada
gelap. Reaksi terang adalah reaksi yang nomor (1), (2), dan (3).
membutuhkan cahaya untuk proses foto- ---------------------------------------Jawaban: A
lisis air. Hasil proses reaksi terang berupa
oksigen, ATP, dan NADH. Adapun reaksi 54. Pembahasan CERDAS:
gelap merupakan kelanjutan dari reaksi Dalam konsep biologi, suatu makhluk hi-
terang. Reaksi gelap menggunakan ATP dup dikatakan sebagai satu spesies jika
dan NADPH yang dihasilkan pada reaksi makhluk hidup tersebut mampu saling
terang untuk membentuk glukosa. De- kawin dan menghasilkan keturunan yang
ngan demikian, pernyataan benar, tetapi fertil. Dengan demikian, pernyataan dan
sebab salah. sebab keduanya benar dan saling ber-
---------------------------------------Jawaban: C hubungan.
---------------------------------------Jawaban: A
51. Pembahasan CERDAS:
Tumbuhan Monocotyledoneae dan Dico- 55. Pembahasan CERDAS:
tyledoneae termasuk tumbuhan berbiji Pembakaran sampah plastik di ruang ter-
sehingga menghasilkan biji. Kedua tum- buka menghasilkan polutan berupa kar-
buhan tersebut juga memiliki jaringan bon monoksida dan karbon dioksida. Kar-
xilem dan floem sebagai jaringan peng- bon monoksida berlebih dalam tubuh ma-
angkut. Sementara itu, hanya tumbuhan nusia dapat mengakibatkan kematian.
Dicotyledoneae yang batangnya berkam- Karbon monoksida lebih mudah berikatan
bium. Adapun mengalami metagenesis dengan hemoglobin dibandingkan dengan
(pergiliran keturunan) merupakan ciri oksigen. Akibatnya, tubuh dapat keku-
tumbuhan lumut dan paku. Jadi, pernya- rangan oksigen sehingga dapat mengaki-

233
batkan kematian. Karbon dioksida berle- 58. Pembahasan CERDAS:
bih di atmosfer dapat memerangkap pa- Insecta (serangga) bernapas mengguna-
nas dan memantulkannya kembali ke per- kan sistem trakea. Sistem trakea pada
mukaan bumi. Peristiwa ini dikenal de- Insecta terdiri atas spirakel (spirakulum),
ngan efek rumah kaca. Akibatnya, suhu pembuluh trakea, dan trakeolus. Udara
bumi semakin meningkat (pemanasan glo- keluar masuk melalui spirakel (spiraku-
bal). lum) yang terletak berpasangan di setiap
---------------------------------------Jawaban: A segmen tubuh.
---------------------------------------Jawaban: A
56. Pembahasan CERDAS:
Berdasarkan ciri-cirinya, jaringan yang di- 59. Pembahasan CERDAS:
maksud adalah jaringan epidermis. Xilem Pigmen klorofil dimiliki oleh alga hijau.
dan floem terletak di bagian dalam organ Pigmen fikosianain dan fikoeritrin dimiliki
tumbuhan karena berfungsi sebagai jari- oleh alga merah. Pigmen fukosantrin dimi-
ngan pengangkut. Jaringan kolenkim ter- liki oleh alga cokelat.
susun dari sel-sel yang sudut dinding sel- ---------------------------------------Jawaban: A
nya mengalami penebalan selulosa. Jari-
ngan parenkim merupakan jaringan dasar 60. Pembahasan CERDAS:
yang dapat bersifat meristematis kembali. Progesteron merupakan hormon yang di-
---------------------------------------Jawaban: E hasilkan oleh folikel de graff dalam ova-
rium dan berperan dalam proses pe-
57. Pembahasan CERDAS: nebalan dan perbaikan dinding rahim.
Medula oblongata berfungsi mengatur de- Dengan demikian, pernyataan benar, te-
nyut jantung dan penyempitan pembuluh. tapi sebab salah.
Mesensefalon berperan dalam refleks ma- ---------------------------------------Jawaban: C
ta dan kontraksi otot. Hipotalamus ber-
fungsi mengatur suhu tubuh dan rasa
lapar. Talamus berperan dalam melaku-
kan persepsi rasa sakit dan rasa menye-
nangkan.
---------------------------------------Jawaban: D

234
PREDIKSI
SELEKSI BERSAMA
MASUK PERGURUAN TINGGI
TAHUN 2017

PAKET 6

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI,


DAN PENDIDIKAN TINGGI

235
Prediksi
Tes Kemampuan dan Potensi Akademik
Prediksi Tes Kemampuan dan
Paket 5
Potensi Akademik Paket 6

Untuk soal nomor 1 sampai dengan nomor dengan arti kata yang dicetak dengan hu-
4 pilihlah satu diantara lima kemungkinan ruf besar.
jawaban yang mempunyai arti sama atau
paling dekat dengan arti kata yang dicetak 5. BANYAK
dengan huruf besar. A. kotor
B. rusak
1. EPISTAKSIS C. kurus
A. Musibah D. lama
B. Mules E. sempurna
C. Mimisan
D. Muntah 6. GETAS
E. Muntaber A. mudah
B. panas
2. KONDUKTOR C. rapuh
A. pemimpin D. berat
B. penghantar E. kuat
C. kelistrikan
D. alat pantau 7. YUWANA
E. bangunan A. anak-anak
B. dewasa
3. MENYURAI C. hidup
A. menyisir D. wanita
B. menyapu E. tua
C. menekankan
D. membubarkan 8. MAJAL
E. menyurati A. impas
B. lentur
4. MENDIRUS C. bersih
A. mendirikan D. tajam
B. menyaring E. beku
C. memilih
D. menyirami Pilihlah pasangan kata yang paling tepat
E. menanam sehingga antarkata pada soal memiliki a-
nalogi yang sama.
Untuk soal nomor 5 sampai dengan nomor
8 pilihlah satu di antara lima kemungkinan 9. DRAMA:PROLOG= ....
jawaban yang mempunyai arti berlawanan A. lagu : syair

236
B. film : trailer D. 5
C. buku : resensi E. 6
D. karya tulis : abstrak
E. dokumen : mukadimah
16. Nilai dari 21  52  15, 25 adalah... .
10. NASABAH : PRIVASI= .... A. 6,50
A. perampok : buron B. 6,55
B. polisi : tilang C. 7,50
C. akuntan : kesalahan D. 7,55
D. pelanggan : kenyamanan E. 8,50
E. pejabat : jabatan ଵ଴
17. Berapakah 40% dari adalah ....

11. SIANG : MALAM= .... A.


A. datang : pulang ଶ
B. panjang : lebar B.


C. terbit : petang C. ଶ
D. sore : subuh D.

E. abai : acuh ଻

E.

12. MIKROSKOP : MIKROBA= ....
A. hujan : air 18. Jika diketahui xy = 5 dan nilai (x2 + y2 )
B. pabrik : ban = 15, maka salah satu nilai (x+y-1)
C. daun : klorofil adalah ....
D. sapi : rumput A. 1
E. pancing : ikan B. 2
C. 3
13. BUAH : POHON=EMAS : .... D. 4
A. perhiasan E. 5
B. tambang
C. batang 19. Jika a≥4, maka nilai 5a+2 adalah ....
D. logam A. ≥12
E. karat B. ≥22
C. > 22
Pilihlah jawaban yang paling benar dari D. ≥25
soal berikut! E. >25
2
ª 3º
14. «(1, 5): » = … . 20. 4,5x - 24 = 3,4x, maka nilai 2x + 5 = …..
¬ 11 ¼ A. 44
A. 32,25 B. 45
B. 34,25 C. 46
C. 36,25 D. 47
D. 30,25 E. 48
E. 36,25
21. Diketahui a = 13 dan b = 21. Jika p = a2
0
15. 4 +ξͳ ൅ ͲǡͶͶ+ξͳ െ Ͳǡ͵͸ = – b2 dan q = (a + b)(a – b), maka ....
A. 2 A. p > q
B. 3 B. p < q
C. 4 C. p = q

237
D. p – q > 0
E. p + q < 0

22. Sebuah segitiga sama kaki mempunyai


sudut terkecil 20o, maka berapa
jumlah sudut terbesar dan terkecilnya?
A. 160 A. 12,25S cm
B. 140 B. 16,21S
C. 90 C. 3S cm
D. 60 D. 6S cm
E. 30 E. 8S cm

23. Bangun terdiri dari 3 kubus dengan


Dalam suatu wadah tersedia papan urut 1-6
rusuk 3 cm dan prisma pejal B berada
untuk boneka biru, hijau, merah, putih, dan
di dalamnya, sisa volumenya=... cm2
hitam dengan ketentuan sebagai berikut.
Boneka biru harus ditempatkan di samping
boneka putih.
Boneka hijau tidak boleh ditempatkan di
samping boneka putih.
Boneka merah harus ditempatkan di nomer
3.

A. 224 26. Jika boneka hijau ditempatkan di no-


B. 204 mor 2, maka tempat yang kosong
C. 184 nomer ....
D. 164 A. 1
E. 144 B. 2
C. 3
24. Perbandingankeliling bidang berwarna D. 4
gelap dengan keliling bidang total E. 5
adalah .....
27. Jika boneka putih di nomor 1, maka
tempat mana yang kosong?
A. 6
B. 5
C. 4
D. 3
A. 10 : 12 E. 2
B. 11 : 12
C. 13 : 12 28. Jika boneka mainan biru ditaruh di no-
D. 9 : 12 mor 1, mana di antara hal berikut yang
E. 1:1 benar?
A. Boneka biru di samping boneka
25. Jika luas persegi besar 64 cm2, maka putih.
keliling lingkarannya sama dengan ..... B. Boneka hijau di samping boneka
biru.

238
C. Boneka putih di samping boneka 34.
hitam.
D. Tidak ada boneka di tempat nomor
2.
E. Tidak ada boneka di tempat nomor
5.

29. Jika boneka mainan hijau ditaruh di


nomor 6, ada berapa kemungkinan pe-
ngaturan papan bonekanya?
A. 2
B. 3 Mana yang hilang?
C. 4
D. 5
E. 6

30. 3, 4, 5, 9, 7, 14, 9, 19, ...


A. 9
B. 10
C. 11
D. 12
E. 13
35.
31. 11, 13, 17, 23, 31, 33, 37, 43
A. 55
B. 54
C. 53
D. 52
E. 51

32. 3,3,3,6,4,3,5,7,5,3,...,...
A. 6,5
B. 6,6
C. 6,8
D. 7,8
E. 7,9

33. 8,9,10,7,10,11,12,9,12,...,..... 36.


A. 13, 14
B. 13,17
C. 14, 17
D. 17,14
E. 19,20
Mana yang hilang?

239
B. E.

C.

40. Sejarah, ekonomi, akuntansi


A. D.
37.

Maka selanjutnya .....


B. E.

C.

41. Batu, apung, kapur


A. D.

38.
B. E.

Setelah itu, maka .....


C.

42. Lari, maraton, atletik


A. D.

Pilihlah satu di antara lima kemungkinan B. E.


diagram yang menggambarkan hubungan
di antara objek-objek yang disebutkan
pada soal! C.

39. bertelur, itik, kucing


A. D. 43. Kapal, getek, perahu
A. D.

240
B. E. D. 6
E. ͻ

C. 48. Sebuah garis yang melalui ‫ܥ‬ሺͳǡʹξʹሻ


membagi lingkaran ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ൌ
ͻ menjadi dua bagian dengan luas
Pilihlah satu di antara lima kemungkinan yang sama. Garis tersebut memotong
jawaban yang merupakan kesimpulan dari lingkaran di titik ...
informasi yang diberikan.
A. ሺ͵ǡ െʹξʹሻ
44. Arin selalu mandi setiap hari,kecuali B. ሺെʹξʹǡ ͳሻ
hanya jika ia sakit. C. ሺͳǡ െʹξʹሻ
Hari ini Arin sakit. D. ሺെʹξʹǡ ʹξʹሻ
A. Arin pergi ke dokter. E. ሺ͵ǡ െͳሻ
B. Arin tidak mandi.
C. Arin tidak masuk ke sekolah. 49. Semua nilai x yang memenuhi
଻௫ ௫ିଶ
D. Arin minum obat. െ ൑ Ͳ adalah ....
௫ାଶ ௫
E. Arin istirahat di rumah.
A. ‫ ݔ‬൐ െʹ dan ‫ ݔ‬൏ െ͵
45. Rayhan lebih muda dari pada Daffa. B. ‫ݔ‬൏ʹ
Rayhan lebih muda daripada Puteri C. Ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ ͳ atau ‫ ݔ‬൒ ʹ
dan Bima. ଵ
D. ‫ ݔ‬൑ െͳ atau Ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ atau
A. Rayhan paling muda di antara ଺
semua. ‫ݔ‬൐ʹ
ଵ ଵ
B. Puteri dan Bima mempunyai umur E. ‫ ݔ‬൑ െͳ atau Ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ atau ‫ ݔ‬൐
଻ ଺
yang sama.
C. Bima lebih tua daripada Daffa. 50. Grafik ‫ ݔ‬ൌ െ‫ ݕ‬ଶ ൅ ʹܽ‫ ݕ‬െ ሺ͹ܽ െ ͳሻ a-
D. Daffa lebih muda daripada Puteri. dalah hasil pencerminan grafik
E. Bima paling tua di antara semua. ‫ ݔ‬ൌ െ‫ ݕ‬ଶ െ ͷ terhadap garis ‫ ݕ‬ൌ ͵.
Maka ܽ ൌǤ ǤǤ
46. Jika akar-akar persamaan kuadrat‫ ݔ‬ଶ ൅ A. ͳ
ܾ‫ ݔ‬െ ܿ ൌ Ͳadalah dua kali akar-akar B. ʹ
persamaan kuadrat ‫ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬െ C. ͵

ቀ଼ ൅ ௣ቁ ൌ Ͳ,

maka nilai dari D. ͷ

E. ͸
െ‫݌‬ ൅ ʹ‫ ܿ݌‬൅ Ͷܾ ൌ...
A. ͺ 51. Lima buah dadu dilempar sekali. Pe-
B. ͳͲ luang jumlah mata dadu yang muncul
C. ͳʹ 8 adalah ….
D. ͳ͸ ଷ
E. ͳͺ A. ଷ଴
ଷହ
B.
଺ఱ
47. Jika ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൌ Ͳǡ maka nilai dari ଷ଴
ଵ ଵ ଵ C.
଺ఱ
మ ା௕మ ି௖ మ ൅ మ ା௖ మ ି௔ మ ൅ మ ା௔ మ ି௕మ= ....
௔ ௕ ௖ ଶହ
D.
଺ఱ
ଵହ
A. െ͵ E.
଺ఱ
B. Ͳ
C. ͵

241
52. Jika
ଷ௫
‫ ݌‬ቀ௫ାଵቁ ൌ
ିସ௫ାଵଶ
dan 56.

‫ݍ‬൫ξ‫ݔ‬൯ ൌ ʹ‫ ݔ‬െ ͳ, maka ሺ‫݌݋ݍ‬ሻሺʹሻ ൌ
Ǥ ǤǤ

A. ʹ
B. ͹
C. ͻ
D. ͳʹ
Suatu segitiga ‫ ܥܤܣ‬dibagi menjadi 4
E. ͳͺ daerah dengan luas masing-masing
daerah tertera pada gambar, maka se-
53. Sebuah garis lurus dengan fungsi lisih antara ܽ dan ܾ adalah ..
݂ሺ‫ݔ‬ሻ memiliki invers ݇ሺ‫ݔ‬ሻ. Jika A. Ͷͻ
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൅ ʹ݇ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ െ͵‫ ݔ‬൅ ʹͳ, maka B. ͷͻ
ʹ݂ሺ‫ݔ‬ሻ െ ݇ሺ‫ݔ‬ሻ ൌǤ ǤǤ C. ͵ͻ
A. ‫ ݔ‬െ ͸ D. 28
B. ʹ‫ ݔ‬െ ͵ E. ͳͶ
C. ‫ ݔ‬െ ͳͶ
D. െ‫ ݔ‬൅ ͻ 57. Dari 5 data hasil penjualan sepatu di
E. െ‫ ݔ‬൅ ͹ Toko Sanca per harinya, mediannya
adalah 12 barang dan rataannya 10
54. Matriks-matrik K dan L keduanya barang. Maka jangkauan terkecil
memiliki invers di mana ‫ ܭ‬ൌ yang mungkin adalah .…
͸ െܽ Ž‘‰ ܾ ൰
ቀ ቁ dan ‫ ܮ‬ൌ ൬ ʹξܾଶ A. 10
ʹܽ ܽ ͳ͹ܾ ʹͲͳ͹ B. ͹
dengan ܽ dan ܾ adalah bilangan real C. 5
positif. Maka nilai ܽ yang memenuhi D. ͵
pertidaksamaan †‡– ‫ିܮ‬ଵ ‫ ܭܮܭ‬൏ Ͷ E. ʹ
adalah ....
A. െͳ ൏ ܽ ൏ Ͳ ௔௫ మ ାସ௫ା௕
58. Jika Ž‹௫՜భ ଶ௫ିଵ
ൌ Ͷ, maka nilai
B. Ͳ ൏ ܽ ൏ ͳ మ

C. ܽ ൏ െͳ dari ܽ ൅ ܾ ൌ ..
D. ͳ ൏ ‫ ݔ‬൏ ʹ A. Ͳ
E. ‫ ݔ‬൐ ͵ B. ͳ
C. ʹ
55. Diketahui suatu barisan aritmatika D. 3
di mana suku ke-7 dua kalinya suku E. Ͷ
pertama. Suku ke berapakah yang
nilainya tiga kalinya suku ke-5? 59. Jika ͷ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬ൌ ͳ͸ dan ʹ‫ ݔ‬൅ ͷ‫ ݕ‬ൌ
A. 15 െͳͳ , serta ܽ‫ ݔ‬െ ʹܾ‫ ݕ‬ൌ െʹʹ dan
B. 20 െ͵ܽ‫ ݔ‬൅ ܾ‫ ݕ‬ൌ ʹͳ, maka ʹܽ ൅
C. 25 ͵ܾ ൌ..
D. 30 A. ʹ
E. 35 B. െ͵
C. െͳ͵
D. െͳ
E. െͷ

242
60. Bilangan real ‫ ݔ‬yang memenuhi : E. Dataran tinggi Castelluccio menarik
หȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ െ ͵ห െ ͵ ൏ Ͳ penggemar bunga liar.
adalah ...
A. െʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ ʹ atau ‫ ݔ‬൐ Ͷ 62. Bacaan tersebut menginformasikan ....
B. ‫ ݔ‬൏ ͳatau ‫ ݔ‬൐ ͵ A. Kesiapan pemerintah terhadap
C. ‫ ݔ‬൏ െʹ atau ‫ ݔ‬൐ ͺ kunjungan wisatawan di dataran
D. ʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ Ͷ atau ‫ ݔ‬൏ ʹ tinggi Castelluccio.
E. ʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͺ atau െʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ ʹ B. Kesuburan tanah di dataran tinggi
Castelluccio, Italia, menarik para
Bacaan berikut untuk soal nomor 61-63! petani.
Negeri Bunga Liar C. Kekaguman pengunjung terhadap
ribuan varietas bunga liar yang se-
Setiap tahun antara akhir Mei dan dang mekar.
Juli, dataran tinggi Castelluccio, Italia, me- D. Keindahan dataran tinggi Cas-
narik penggemar bunga liar. Penggemar telluccio, Italia saat bunga liar ber-
bunga tersebut datang dari seluruh penjuru mekaran.
dunia. Mereka datang untuk mengagumi E. Kegemaran masyarakat melakukan
pemandangan gunung yang megah oleh ri- olahraga di dataran tinggi Cas-
buan varietas bunga liar yang sedang me- telluccio, Italia.
kar. Peristiwa alam luar biasa ini dirayakan
di ketinggian 1.400 meter di atas permu- 63. Makna kata destinasi pada bacaan
kaan air laut. Mulai berlangsung pada ming- tersebut adalah ....
gu kedua bulan Juni. A. tempat istirahat
Castelluccio adalah desa tertinggi B. tempat berlibur
di Pegunugan Apennines. Desa dibangun C. tempat tujuan
pada abad ke-13 dan dihuni lebih awal oleh D. tempat tertinggi
orang Romawi. Lereng-lereng gunung sa- E. tempat wisata
ngat subur dan dimanfaatkan warga untuk
menanam lentil. Daerah ini juga dikenal se- Paragraf berikut untuk soal nomor 64 dan
bagai destinasi untuk trekking menunggang 65.
kuda, ski, hang-gliding, dan sekolah para- 1) Pemerintah mengambil kebijak-
gliding. an memfasilitasi dan memberikan kele-
luasaan kepada koperasi serta pengrajin
Disadur dari: tahu dan tempe untuk melakukan impor
http://foto.kompas.com/photo/detail/2016/07/13 langsung. 2) Pemerintah juga menerapkan
/667891653110851468342842/11/Jalan- pembebasan bea masuk impor kedelai hing-
jalan.ke.Negeri.Bunga.Liar , diunduh 15 Juli 2016
ga akhir tahun ini. 3) Kebijakan itu diharap-
kan bisa mengatasi kelangkaan dan kenaik-
61. Gagasan pokok paragraf pertama ada- an harga kedelai saat ini. 4) Dengan kebi-
lah .... jakan itu, diharapkan harga kedelai dapat
A. Destinasi alam di dataran tinggi segera turun. 5) sekurang-kurangnya sama
Castelluccio, Italia. persentase pengurangan bea masuk sebe-
B. Kegiatan di dataran tinggi Cas- sar 5 persen.
telluccio setiap akhir tahun.
C. Kekaguman pengunjung pada bu- Sumber:
nga liar di pegunungan. http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2014/07/
D. Penggemar bunga liar datang dari 25/11040238/Pemerintah.Bebaskan.Bea.Masuk.Ke
seluruh penjuru dunia. delai, diunduh 15 Juli 2016

243
64. Paragaf tersebut dikembangkan de- E. Peringatan hari Sumpah Pemuda
ngan menggunakan pola .... hanya dilakukan oleh remaja ber-
A. umum–khusus prestasi.
B. khusus–umum
C. campuran Kutipan drama berikut untuk soal nomor
D. narasi 67-69.
E. deskriptif Adegan Juminten dan Sarmini menggen-
dong bakul. Mereka mengenakan topi
65. Kalimat utama paragraf tersebut di- caping.
tunjukkan oleh nomor .... Sarmini : Jum . . . Juminten!
A. 1) Juminten : Ada apa!
B. 2) Sarmini : Aku melihat sepintas ba-
C. 3) yangan orang di sana!
D. 4) Juminten : Tenang saja!
E. 5) Sarmini : Tenang .... tenang? Te-
nang bagaimana? Kalau
66. Perhatikan paragraf berikut! musuh?
Seharusnya dalam memperingati Juminten : Musuh? Sarmini, kita ini
hari Sumpah Pemuda banyak hal yang berjualan buah dan tidak
dapat dilakukan selain upacara ben- punya musuh. Kita harus
dera. Jika kita hanya memperingati de- yakin, yang berani berge-
ngan upacara bendera, makna yang rak pada malam hari hanya
dapat diambil hanya sebatas pe- TNI. Hayo jalan!
ngetahuan sederhana. Pengetahuan Sarmini : Tapi, bulu kudukku ber-
bahwa hari ini adalah hari Sumpah diri.
Pemuda. Tidak ada aplikasi nyata da- Juminten : Maka jangan di sini, ayo
lam kehidupan para remaja. Terlebih terus jalan!
lagi jika suasana tidak kondusif seperti Keduanya berjalan dengan sesekali meno-
yang terjadi kemarin. leh ke belakang. Topi caping di tangan kiri.
Tangan kanan di balik seakan memegang
Sumber: senjata.
http://ristihusni.blogspot.com/2013/01/para
graf-opini.html
67. Berdasarkan penggalan drama ter-
sebut, watak tokoh Sarmini adalah ....
Opini penulis yang sesuai dengan pa-
A. pemberani
ragraf tersebut yaitu ....
B. mengesalkan
A. Selain upacara bendera masih ba-
C. menjengkelkan
nyak hal yang dapat dilakukan pada
D. membosankan
peringatan hari Sumpah Pemuda.
B. Pengetahuan tentang makna peri-
68. Amanat yang ditampilkan dalam ku-
ngatan hari Sumpah Pemuda para
tipan drama di atas adalah ....
remaja sangat dangkal.
A. Kita harus berjuang melawan pen-
C. Remaja belum melakukan aktivitas
jajah.
nyata untuk mengisi kemerdekaan
B. Kita harus tenang dalam meng-
bagi Indonesia.
hadapi sesuatu.
D. Makna peringatan hari Sumpah Pe-
C. Kita harus berpikir positif dalam
muda hanya dipahami oleh seba-
menanggapi masalah.
gian remaja.

244
D. Kita tidak boleh takut terhadap apa C. Novel Perahu Kertas diceritakan
pun. dengan alur progresif dan sedikit
E. Kita harus berjuang merebut ke- flashback.
merdekaan. D. Novel Perahu Kertas menjadi mo-
tivasi generasi muda untuk ber-
69. Simpulan isi kutipan drama di atas a- karya.
dalah .... E. Novel Perahu Kertas merupakan
A. Ketakutan Marni terhadap musuh- novel yang inspiratif di masanya.
nya.
B. Ketakutan Marni sebagai penjual 71. Perhatikan kutipan esai sastra
buah. berikut!
C. Ketakutan Marni terhadap TNI. Dalam suasana senja yang sama itu
D. Ketakutan Marni di tengah-tengah aku harus memberikan makna pada
perang. kekosongan yang ada: pohon-pohon,
E. Ketakutan Marni karena melihat jingga cahaya, jalan di depan, orang-
bayangan orang. orang lewat, mobil melintas, hingar-
bingar kanak-kanak, meja-meja dan
70. Perhatikan kutipan resensi berikut! kursi-kursi, orang-orang bercakap, o-
Novel Perahu Kertas karya Dewi rang-orang makan. Jajaran benda-ben-
Lestari, yang akrab dipanggil Dee, da, makhluk, suasana yang kosong, ke-
memberikan banyak pandangan hidup ring, hambar. Segala yang mengitariku
untuk menerima kenyataan dan pe- itu harus kuberi makna, agar tidak
ngorbanan. Di tangan Dee, cerita cinta menjadi kosong, hampa, dan lengang.
menjadi sangat bermakna, tanpa ten-
densi. Dee dengan tulus menceritakan Sumber: Sutardji Calzoum Bachri, Gelak Esai
cinta yang apa adanya. Alur novel Pe- & Ombak Sajak Anno 2001, Jakarta, Kompas,
2001
rahu Kertas yang progresif dan sedikit
flashback menjadikan cerita tersebut
sangat enak dibaca. Beberapa kata Masalah yang dibahas pada kutipan
yang diungkapkan Dee pun sangat me- esai tersebut ....
nusuk perasaan pembaca. Pembaca A. Sutardji sedang mengalami keko-
menjadi larut sebagai tokoh dalam songan dalam hidup.
novel itu. Cerita dalam Perahu Kertas B. Sutardji memberikan makna dalam
benar-benar natural, tetapi unik. hidup agar tidak kosong.
Pembaca rugi jika membaca Perahu C. Sutardji memberikan makna pada
Kertas hanya setengah-setengah. karya-karyanya lewat segala yang
ada di sekitarnya.
Sumber: http://indonesiabuku.com/?p=2968 D. Ajakan Sutardji untuk memberikan
makna dalam karya sastra.
Pernyataan yang sesuai dengan ku- E. Trik Sutardji untuk membuat hidup
tipan resensi tersebut … agar tidak sepi dan sunyi.
A. Novel Perahu Kertas merupakan
karya pertama dari Dewi Lestari. Bacalah kutipan cerpen berikut ini, kemu-
B. Novel Perahu Kertas menceritakan dian kerjakan soal nomor 72 dan 73!
pengalaman masa lalu Dewi 1) ”Jadi saya minta Pak Handa yang be-
Lestari. rangkat.”
2) ”Saya . . . ?”

245
3) ”Bapak Menteri sendiri sudah merestui, 74. Cermati paragraf berikut!
kok. Akhir-akhir ini remaja di Indonesia
4) Paling-paling cuma memberikan sam- menggemari aktris dan aktor yang ber-
butan pembukaan.” main dalam drama Korea. Saat aktris
5) ”Sambutan . . . ?” dan aktor Korea mengadakan jumpa
6) ”Barang sepuluh menitlah.” fans di Jakarta, remaja di Jakarta me-
7) ”Sambutan dalam . . . bahasa Inggris?” nyambut mereka dengan antusias. Pa-
8) ”Siap-siap saja. 9) Memang kenapa?” ra remaja ingin bertemu langsung de-
10) Memang kenapa? 11) Karena ini bakal ngan aktris dan aktor tersebut sedang
menjadi malapetaka! 12) Berdiri di podium, …. Banyak remaja yang berfoto dengan
bicara dalam bahasa Inggris di hadapan mereka.
puluhan orang dari berbagai bangsa dan
negara, sungguh sesuatu yang tak pernah Ungkapan tepat untuk melengkapi
terbayangkan dalam hidupnya selama ini. paragraf tersebut adalah …
13) ”Setengah jam lagi . . .,” ucapnya pelan A. jatuh hati
bernada keluhan. B. tangan kanan
14) Berarti setengah jam lagi panitia akan C. naik daun
datang untuk menjemput dan memba- D. menjual gigi
wanya ke tempat penyelenggaraan seminar E. buah hati
itu.
15) Handa mondar-mandir di kamar yang 75.
luar biasa dingin ini, menggenggam secarik 1) Hutan alam.
kertas berisi teks sambutan yang berhasil 2) Panorama Danau Sentani sangat
disusunnya sendiri selama berhari-hari. indah.
3) Selain itu, wisatawan dapat me-
Dikutip: Jujur Prananto, ”Bahasa Inggris” dalam nyaksikan pulau-pulau kecil di te-
Parmin, Jakarta, Kompas, 2002
ngah danau.
4) Kawasan danau ini dikelilingi oleh
72. Bukti latar tempat kutipan cerita bukit-bukit yang menjulang tinggi.
tersebut terdapat pada .... 5) Debit air danau tidak pernah me-
A. kalimat pertama nyusut, sebab danau bagaikan
B. kalimat kedua belas mangkuk yang menampung air.
C. kalimat ketiga belas
D. kalimat keempat belas
Urutan kalimat tersebut agar menjadi
E. kalimat kelima belas
paragraf deskripsi padu adalah ....
A. 2)–1)–4)–5)–3)
73. Sudut pandang yang digunakan pe-
B. 2)–4)–1)–5)–3)
ngarang dalam cerpen tersebut adalah
C. 4)–1)–2)–5)–3)
....
D. 4)–2)–1)–5)–3)
A. orang pertama pelaku utama
E. 4)–3)–1)–5)–2)
B. orang pertama pelaku sampingan
C. orang ketiga pelaku utama
D. orang ketiga serbatahu TEXT 1
E. orang kedua
Computer and internet are useful as
well as powerful. Information about health
and safe usage of computer and Internet,
especially for children, should be owned by

246
each family. Computer connected to D. The essential of applying sophis-
internet is powerful way to socialize with ticated technology for PC and
others. It can be good but also bad effect. internet.
Recently we hear a lot of chilren get the E. The need to monitor children while
advantage of social networking sites but we using computer and internet
often see the news about the dis¬ad¬van-
tage of it for children. Healthy and safety of 77. How is most children attitude toward
computer and Internet usage should con- the using of computer?
tinue to be campaigned. A. They are forthright to their parents.
The role of parent in assisting and B. They use the computer for doing
directing children in using computer is very their assignment.
necessary. Installation of software moni-tor C. They protect themselves from the
such as key logger which has function to harm of computer.
watch and note all activities relating to D. They tend to hide what they are
keyboard usage is helpful but not enough to doing.
protect children from potential harms. E. They are curious about anything
Children tend to hide what they have done new by using the computer.
in front of the computer to their parent.
They see that all of they have done are their 78. Why can’t the parent prevent their
privacy and no one may know. children from using the computer?
We can not prevent children from A. Owing to its multifunction
using com¬puter because it is multi- B. Because the children are doing
functional. Ho-wever, many parents worry homework by using computer.
about what their kids do in front of the C. Since the children are able to make
computer; whe-ther they are doing home- privacy for their computer.
work or even just playing games. Or D. Due to parent role in assisting and
spending all time to surf internet which is directing children.
the materials do not fit with his age. There E. Because of spending all time to surf
is a tenden-cy, especially teenagers, want internet.
to become ac¬quainted with many
strangers outside. The lack parental TEXT 2
supervision of children's activities is likely to
pose a potential danger to them. So Please do not show this to children
parental monitor against the use of (or mentally healthy adults). It is not a mo-
computers needs to be done from time to ral guide for children to pattern themselves
time. after, which is the purpose of this genre. It
Taken from : is the opposite. It depicts the hero as a mo-
http://mubarakcp.blogspot.com/ rally confused individual unworthy of child-
ren’s aspirations and it corrupts or kills the
76. What is the main idea of the passage? two other lead characters.
A. The suggestion of using the right It represents standing up for what is
computer and internet. right against evil, as useless and even harm-
B. The benefits of using computer and ful. It promotes the sort of moral confusion
internet for education. and cowardice that allows psychopathic
C. The side effect of using computer monsters like Hitler, Lenin & Stalin to take
and internet for children. power and murder millions of people. They
are a focus for a coalition of sociopaths who

247
want to rule and terrorize everyone else C. opposed
into submission. D. perfunctory
They can gain power ONLY when E. upset
most people are too morally confused by
their propaganda and/or too cowardly to TEXT 3
take a stand against them. They have no National exam becomes the hot topic
power unless people give it to them. We in most of discussions. Though the Supreme
need to evolve past this or continue to Court has rejected an appeal by the
suffer atrocities on large scales. This movie government on the organization of the
promotes the wrong response and leaves us national exams, the controversy over
vulnerable to allowing monsters to take whether it is necessary to maintain the
power. national exams (UN) has continued. Some
Destroying children’s heroes, and debates include the primary questions such
their models for who they decide they would as; does the quality of Indonesia education
like to emulate, should never be allowed. If depend on the national exam?, will the
the makers of this movie wanted to deal quality of the Indonesian education system
with dark and morally negative stories they worsen without natipnal exam?
do not need to degrade and destroy well
People, who support the national
known and well loved children’s heroes to
exam explain that the quality of the
do so. This movie was reprehensible.
Indonesia education system will drop
Taken from: http://thousandsideas.com/
without the national exam, so they try to
defend the current system.
79. Which of the following undermines the
However there are people who
reason not to watch the movie?
disagree with the opinion. Those who
A. It depicts the hero as a morally
against this national exam kept in our high
confused individual
school education say that it doesn't need
B. It promotes the sort of moral con-
the national exams because the quality of
fusion and cowardice
education does not just depend on the
C. It promotes the wrong response
national exam. Further, the national exam
and leaves us vulnerable to allow-
only measures a small portion of students'
ing bad things to take power
competence in specific subjects, and does
D. It is a kind of comprehensible mo-
not measure students' competences
vie
throughout the semester.
E. It destroys children heroes and
In fact, the national examination can
model who they’d like to emulate
still be useful as an instrument to evaluate
or detect the level of students' cognitive
80. What is the synonym of the word
competence in several subjects, on a
“emulate”?
national scale.
A. imitate
B. follow Taken from: http://www.belajarbahasainggris.us/
C. accumulate
D. admire
82. What is the passage talking about?
E. adore
A. The essential of national exams
B. The disadvategement of national
81. How is the reviewer attitude toward
exam
the movie?
C. The education system in Indonesia
A. indifferent
B. concerned

248
D. The reasons why national exam regenerate limbs, and in some cases, entire
should exist bodies. They accomplish this by housing
E. The debate about the existence of most or all of their vital organs in their
national exam arms. Some require the central body to be
intact to regenerate, but a few species can
83. What does the word “they” in the grow an entirely new sea star just from a
second paragraph refer to? portion of a severed limb.
A. the government Most sea stars also have the remarkable
B. the schools ability to consume prey outside their
C. the debates bodies. Using tiny, suction-cupped tube
D. people supporting national exam feet, they pry open clams or oysters, and
existence their sack-like cardiac stomach emerges
E. people declining national exam from their mouth and oozes inside the
existence shell. The stomach then envelops the prey
to digest it, and finally withdraws back into
84. How many arguments proposed by the the body.
people who disagree with national
exam? Taken from:
a. One http://animals.nationalgeographic.com/
b. Two
c. Three 85. Why have the scientists changed the
d. Four beloved starfish’s common name with
e. Five sea star?
A. Because there are many species of
TEXT 4 sea star living in all the world’s o-
ceans.
Marine scientists have undertaken B. Since their capability of regenerat-
the difficult task of replacing the beloved ing their body.
starfish’s common name with sea star C. As they are closely related to sea
because, well, the starfish is not a fish. It’s urchins and sand dollars.
an echinoderm, closely related to sea D. For they are excluded from fish.
urchins and sand dollars. E. Due to the shape of their body.
There are some 2,000 species of sea
star living in all the world’s oceans, from 86. How do sea stars protect themselves
tropical habitats to the cold seafloor. The from predator?
five-arm varieties are the most common, A. By changing the shape of their
hence their name, but species with 10, 20, body
and even 40 arms exist. B. By having bony, calcified skin and
They have bony, calcified skin, which striking color
protects them from most predators, and C. By having five, ten, twenty even
many wear striking colors that camouflage fourty arms
them or scare off potential attackers. Purely D. By camouflaging themselves in
marine animals, there are no freshwater their surrounding
sea stars, and only a few live in brackish E. By consuming the prey outside
water. their body
Beyond their distinctive shape, sea
stars are famous for their ability to

249
87. Which part of sea stars is used to open As European Union leaders meet in Brussels
clams or oysters? at a special summit to discuss the migration
A. limbs crisis in the Mediterranean, humanitarian
B. arms organisations are calling for the current,
C. entire bodies limited search and rescue operation to be
D. feet expanded considerably.
E. stomach Until October last year, Italy operat-
ed an extensive search and rescue ope-
TEXT 5 ration called Mare Nostrum (Our Sea) but it
was shut down in October, partly because
Refugee children are resorting to of domestic political opposition but also
drinking their own urine while being de- because of its high cost – nine million euros
tained by Libyan smugglers in squalid pri- (£6.5 million) a month.
sons because they are given no water or It was replaced by a much more li-
food, The Telegraph has been told. mited operation conducted by Frontex, the
A spokesman for Save the Children EU's border control agency, whose ships
said that once migrants reach Libya, they patrol only to within 30 nautical miles of
are often held for months in makeshift the Italian coast.
prisons until their families back home can Dozens of merchant vessels have had
come up with enough money to pay the to come to the rescue of migrant boats,
traffickers for the next part of the journey – including one which sank on Sunday with
the boat crossing to Italy. the loss of an estimated 800 lives.
To put more pressure on the families "The EU needs to restart the rescue
to send money, the migrants are routinely operation with immediate effect," said Ms
beaten and tortured. Parkin. "When Operation Mare Nostrum
"There are some very harrowing was cut we said it would be a death sen-
accounts," said Save the Children's Gemma tence for children, and it has been just that.
Parkin, speaking in the port of Catania, Anything less than a resumption of the
Sicily, as 220 African migrants disembarked operation will be a stain on Europe's
from an Italian military ship after being conscience for years to come." So far this
rescued at sea. year, more than 23,000 migrants have
"Children and minors are kept in reached Italy. An estimated 1,750 people
these makeshift prisons for months. They have died – 1,000 of them in the last week.
are resorting to drinking their own urine "We want to see a broader search
because they are given no food or water. and rescue mechanism that can prevent
They are dying of diseases. Up to 100 of this huge loss of life," Flavio Di Giacomo,
them may be kept in a single room." from the International Organisation for
Children as young as nine are making Migration, told The Telegraph.
the terrifying journey from countries like He said that EU proposals to capture
Eritrea, trekking across the Sahara to the and destroy smugglers' boats would leave
Libyan coast, all the time at the mercy of tens of thousands of migrants and refugees
trafficking gangs. stranded in Libya, where they are subjected
"We are getting an increasing to violence and mistreatment.
number of reports about children being "If you destroy the boats so that
held by smugglers for up to nine months," migrants cannot leave, they are then stuck
said Ms Parkin. "Women are giving birth in in Libya, which is in crisis. Migrants tell us
these places with no medical assistance." the situation in Libya is like hell. They know

250
they could die while crossing the desert or 88. What is the news about?
in one of the boats, but they are surprised A. The harrowing condition of the
at the level of violence they experience in refugee coming to Libya.
Libya. The smugglers are violent criminals B. Harsh law applied by Libya con-
who torture people." Most of the 220 cerning to migrant.
migrants who disembarked at Catania on C. Effort done by Gemma Parkin to
Thursday morning were young men from save the trafficked children.
sub-Saharan Africa. D. Trafficking gang strategy to
Some of the men were barefoot and smuggle the people into Europe.
wearing only T-shirts, despite a cold wind E. The calling for humanity concern-
blowing in from the sea. ing trafficking.
They appeared to have no posses-
sions other than the clothes they were 89. The followings are the fact happened
wearing. to the migrant, except ...
They were crammed onto the deck A. No water or food given to the
of an Italian patrol ship as it entered refugee
Catania's port against a backdrop of snow- B. The refugee are dying of diseases
capped Mt Etna, one of Europe's most C. Medical assistance is only available
active volcanoes. for maternity
There were a handful of women on board, D. The refugee must stay in cramped
including four who were pregnant. area
E. Most refugee experience the vio-
Taken from: http://www.telegraph.co.uk/ lence in Libya.

90. How is the author’s attitude toward


what happened to the refugee?
A. indifferent
B. concerned
C. ignored
D. confused
E. emotional

251
Pembahasan Prediksi
Tes Kemampuan dan Potensi
-PEMBAHASAN Akademik
PREDIKSI-
Tes Kemampuan dan Potensi Akademik
PaketPaket
5 6

1. Pembahasan CERDAS: 7. Pembahasan CERDAS:


Epistaksis adalah keluarnya darah dari Yuwana memiliki arti muda. Lawan
hidung atau disebut juga dengan dari muda adalah tua.
mimisan. ----------------------------------Jawaban: E
---- ---------------------------- Jawaban: C
8. Pembahasan CERDAS:
2. Pembahasan CERDAS: Arti majal dalam kamus bahasa
konduktor adalah perantara atau indonesia adalah tumpul. Maka lawan
disebut juga penghubung. katanya adalah tajam.
----------------------------------Jawaban: B ---------------------------------Jawaban: D

3. Pembahasan CERDAS: 9. Pembahasan CERDAS:


Menyurai berarti mengakhiri suatu Pembuka drama adalah prolog,
keadaan atau disebut juga pembuka dokumen adalah
membubarkan. mukadimah.
----------------------------------Jawaban: D ----------------------------------Jawaban: A

4. Pembahasan CERDAS: 10. Pembahasan CERDAS:


Mendirus adalah menuangkan air Nasabah menginginkan privasi,
pada suatu tempat atau disebut juga pelanggan menginginkan kenyamanan.
menyirami. ---------------------------------Jawaban: D
----------------------------------Jawaban: D
11. Pembahasan CERDAS:
5. Pembahasan CERDAS: Lawan siang adalah malam, lawan abai
Arti dari banyak adalah segala sesuatu adalah acuh.
yang jumlahnya berlebih. Berdasarkan ----------------------------------Jawaban: E
pilihan tersebut, lawan kata banyak
adalah kurus. 12. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: C Mikroskop adalah alat untuk mencari
mikroba, pancing adalah alat untuk
6. Pembahasan CERDAS: mencari ikan.
Arti kata getas adalah segala sesuatu ----------------------------------Jawaban: E
yang mudah rapuh. Jadi lawan kata
getas adalah kuat. 13. Pembahasan CERDAS:
-----------------------------------Jawaban: E Buah dihasilkan oleh pohon, emas
dihasilkan oleh tambang.
----------------------------------Jawaban: B

252
14. Pembahasan CERDAS: 22. Pembahasan CERDAS:
ଵହ ଵଵ ଶ A
ቀଵ଴ ‫ ݔ‬ଷ ቁ ൌ ͷǡͷଶ ൌ ͵Ͳǡʹͷ
----------------------------------Jawaban: D ૚૝૙ι

15. Pembahasan CERDAS:


20 +ξͳ ൅ ͲǡͶͶ+ξͳ െ Ͳǡ͵͸ ૛૙ι
B ૛૙ι C
= 1 +ξͳǡͶͶ +ξͲǡ͸Ͷ
= 1 +1,2+0,8 = sudut terbesar =140
=3 Sudut terkecil = 20
----------------------------------Jawaban: B Jumlahnya 160
---------------------------------Jawaban: A
16. Pembahasan CERDAS:
ඥʹ ൅ ʹͷ ൅ ͳͷǡʹͷ 23. Pembahasan CERDAS:
ඥͶʹǡʹͷ = 6,50 Volume 3 kubus = ͵Ǥ ‫ ݏ‬ଷ ൌ ͵Ǥ Ͷଷ ൌ
---------------------------------Jawaban: A ʹͷ͸ܿ݉ଷ
Volume prisma = luas permukaan x
17. Pembahasan CERDAS: Tinggi
௔Ǥ௧ ସǤସ
ସ଴ ଵ଴
‫ ݔ‬ൌ ൌ
ସ ଶ ܸ ൌ ଶ Ǥ ܶ ൌ ଶ Ǥ Ͷ ൌ ͵ʹܿ݉ଷ
ଵ଴଴ ଺ ଺ ଷ
----------------------------------Jawaban: B olume ruang tersisa = V. 3 kubus – V.
Prisma
18. Pembahasan CERDAS: = ሺʹͷ͸ െ ͵ʹሻܿ݉ଷ ൌ ʹʹͶܿ݉ଷ
X2+y2 = (x+y)2 – 2xy ---------------------------------Jawaban: A
15 = (x+y)2 – 2. (5)
15 = (x+y)2 – 10 24. Pembahasan CERDAS:
15+10 = (x+y)2 Keliling total = 6 x 4 =24 sedangkan ke-
25 = (x+y) 2 liling yang gelap: 24, maka perban-
±5 = x+y dingannya 1:1 (ingat keliling hanya ba-
Maka nilai (x+y-1) = 5-1 =4 gian luar saja)
---------------------------------Jawaban: D ----------------------------------Jawaban: E

19. Pembahasan CERDAS: 25. Pembahasan CERDAS:


a≥4 maka 5a+2 = 5(4)+2 Panjang sisi = akar dr 64 = 8. Keliling
= 20+2 lingkaran = π.d = 8π
= 22 ----------------------------------Jawaban: E
Maka nilainya ≥22
----------------------------------Jawaban: B 26. Pembahasan CERDAS:
Ketentuan:
20. Pembahasan CERDAS: B = Biru
4,5 x -3,4 x = 24 J = Hijau
1,2 x = 24 maka x = 20 nilai dari 2x+5 = M = Merah
45 P = Putih
----------------------------------Jawaban: B H = Hitam
- B = P (berdampingan)
21. Pembahasan CERDAS: - J ് P ( tidak boleh berdampingan)
Nilai p = -272 nilai q = -272 maka p=q. - M nomor 3
----------------------------------Jawaban: C Hasil:

253
1. H 30. Pembahasan CERDAS:
2. J
3. M
4. P
5. B
6. …
Yang kosong nomor 6
----------------------------------Jawaban: E
----------------------------------Jawaban: C
27. Pembahasan CERDAS:
Hasil: 31. Pembahasan CERDAS:
1. P
2. B
3. M
4. J ----------------------------------Jawaban: E
5. H
6. … 32. Pembahasan CERDAS:
Yang kosong nomor 6
---------------------------------Jawaban: A

28. Pembahasan CERDAS:


Hasil: -
1. B -------------------------------- Jawaban: C
2. P
3. M 33. Pembahasan CERDAS:
4. J
5. H
6. …
Analisis opsi: ----------------------------------Jawaban: A
A. B – P ξ
B. J – B X 34. Pembahasan CERDAS:
C. P – H X Pola yang terbentuk garis putus-putus
D. No 2 kosong X kemudian garis tebal, maka pola beri-
E. No 5 kosong X kutnya garis putus-putus.
---------------------------------Jawaban: A ---------------------------------Jawaban: D

29. Pembahasan CERDAS: 35. Pembahasan CERDAS:


Jika diletakkan di no 6. Perhatikan jumlah garis kecil di kanan
Kemungkinan pengaturan: atas geser ke kiri dan garis bawah ka-
Dari 6 tempat dan no 5 sudah pasti nan geser ke bawah kemudian lihat se-
maka sisa 5 tempat dan sisa 4 warna gitiga miring ke kanan.
yang akan disusun sehingga: ---------------------------------Jawaban: A
ହǨ
‫ܥ‬ସହ ൌ  ൌͷ 36. Pembahasan CERDAS:
ସǨ௫ሺହିସሻǨ
Yang hilang adalah garis lengkungan,
---------------------------------Jawaban: D maka jawabannya adalah A.
---------------------------------Jawaban: A

254
37. Pembahasan CERDAS: 45. Pembahasan CERDAS:
Deret berikutnya berupa titik ditam- Oleh karena Rayhan lebih muda dari
bahkan 1, maka bentuknya yang tepat pada Daffa, Puteri, dan Bima dapat di-
adalah D. simpulkan bahwa Rayhan paling muda.
---------------------------------Jawaban: D ---------------------------------Jawaban: A

38. Pembahasan CERDAS: 46. Pembahasan CERDAS:


Titik pada kotak akan bergerak saling Misal : akar-akar persamaan kuadrat
menjauh ௣ ଵ
‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ‬െ ቀଶ ൅ ௣ቁ ൌ Ͳ adalah ‫ݔ‬ଵ dan
----------------------------------Jawaban: C
‫ݔ‬ଶ maka akar-akar persamaan kuadrat
‫ ݔ‬ଶ ൅ ܾ‫ ݔ‬െ ܿ ൌ Ͳ adalah ʹ‫ݔ‬ଵ dan ʹ‫ݔ‬ଶ.
39. Pembahasan CERDAS: ௣ ଵ
Itik termasuk hewan yang berkem- ‫ݔ‬ଵ ൅ ‫ݔ‬ଶ ൌ െͳ dan ‫ݔ‬ଵ ‫ݔ‬ଶ ൌ െ ቀ ൅ ቁ
଼ ௣
bangbiak dengan cara bertelur, sedang ʹ‫ݔ‬ଵ ൅ ʹ‫ݔ‬ଶ ൌ െܾ dan ʹ‫ݔ‬ଵ ʹ‫ݔ‬ଶ ൌ െܿ
kucing bukan termasuk. ʹሺ‫ݔ‬ଵ ൅ ‫ݔ‬ଶ ሻ ൌ െܾ ՜ ʹሺെͳሻ ൌ െܾ ՜ ܾ
----------------------------------Jawaban: E ൌʹ
‫ͳ ݌‬
40. Pembahasan CERDAS: Ͷ‫ݔ‬ଵ ‫ݔ‬ଶ ൌ െܿ ՜ Ͷ ൭െ ൬ ൅ ൰൱ ൌ െܿ
ͺ ‫݌‬
Ekonomi dan akuntansi merupakan ca-

bang ilmu yang mempunyai kemiripan Ͷሺ‫ ݌‬൅ ͺሻ
ܿൌ
kajian mengenai perilaku ekonomi ma- ͺ‫݌‬
nusia sedangkan sejarah mempelajari െ‫݌‬ଶ ൅ ʹ‫ ܿ݌‬൅ Ͷܾ
asal-usul maupun kronologi suatu pe- ൌ െ‫݌‬ଶ
ristiwa. Ͷሺ‫݌‬ଶ ൅ ͺሻ
൅ ʹ‫ ݌‬ቆ ቇ
---------------------------------Jawaban: D ͺ‫݌‬
൅ Ͷሺʹሻ
41. Pembahasan CERDAS: ൌ െ‫݌‬ଶ ൅ ‫݌‬ଶ ൅ ͺ
Apung dan kapur termasuk dalam ba- ൅ͺ
tu, sedangkan apung dan kapur ber- ൌ ͳ͸
beda bentuk dan warna. ----------------------------------Jawaban: D
----------------------------------Jawaban: E
47. Pembahasan CERDAS:
42. Pembahasan CERDAS: ܽ ൅ ܾ ൅ ܿ ൌ Ͳ maka ܽ ൌ െሺܾ ൅ ܿሻ
Lari merupakan bagian dari maraton ͳ ͳ
ଶ ଶ ଶ
൅ ଶ
dan sedangkan lari dan maraton ter- ܽ ൅ܾ െܿ ܾ ൅ ܿ ଶ െ ܽଶ
masuk dalam cabang atletik. ͳ
൅ ଶ
---------------------------------Jawaban: D ܿ ൅ ܽଶ െ ܾଶ
ͳ

43. Pembahasan CERDAS: ሺܾ ൅ ܿሻଶ ൅ ܾଶ െ ܿ ଶ
Getek dan perahu termasuk dalam ka- ͳ
൅ ଶ
pal laut namun getek dan perahu ber- ܾ ൅ ܿ െ ሺܾ ൅ ܿሻଶ

beda jenis. ͳ
൅ ଶ
----------------------------------Jawaban: E ܿ ൅ ሺܾ ൅ ܿሻଶ െ ܾଶ
ͳ ͳ ͳ
ൌ ଶ ൅ ൅ ଶ
44. Pembahasan CERDAS: ʹܾ ൅ ʹܾܿ െʹܾܿ ʹܿ ൅ ʹܾܿ
ͳ ͳ ͳ
Jika Arin sakit, ia tidak mandi. Karena ൌ ൅ ൅
hari ini sakit maka Arin tidak mandi. ʹܾሺܾ ൅ ܿሻ െʹܾܿ ʹܿሺܾ ൅ ܿሻ
----------------------------------Jawaban: B

255
ͳ ͳ ͳ ͳ
ൌ ൬ ൅ ൰െ
ʹሺܾ ൅ ܿሻ ܾ ܿ ʹܾܿ
ͳ ܾ൅ܿ ͳ
ൌ ൬ ൰െ
ʹሺܾ ൅ ܿሻ ܾܿ ʹܾܿ
ͳ ͳ Jadi, ‫ ݔ‬൑ െͳ v Ͳ ൏ ‫ ݔ‬൑ v ‫ ݔ‬൐
ଵ ଵ
ൌ െ ൌͲ ଻ ଺
ʹܾܿ ʹܾܿ ----------------------------------Jawaban: E
----------------------------------Jawaban: B
50. Pembahasan CERDAS:
48. Pembahasan CERDAS:
Pencerminan titik ሺ‫ݔ‬ǡ ‫ݕ‬ሻ terhadap garis
Lingkaran ሺ‫ ݔ‬െ ʹሻଶ ൅ ‫ ݕ‬ଶ ൌ ͻ memili-
‫ݕ‬ൌ͵ menghasilkan ሺ‫ ݔ‬ᇱ ǡ ‫ ݕ‬ᇱ ሻ ൌ
ki pusat ܲሺʹǡͲሻ dan jari-jari ‫ ݎ‬ൌ ͵. ሺ‫ݔ‬ǡ ʹሺ͵ሻ െ ‫ݕ‬ሻ ൌ ሺ‫ݔ‬ǡ ͸ െ ‫ݕ‬ሻ
Titik ‫ܥ‬ሺͳǡʹξʹሻ terletak “pada” ling- ‫ ݔ‬ൌ ‫ݔ‬Ԣ dan ‫ ݕ‬ൌ ͸ െ ‫ݕ‬Ԣ
karan, karena titik ‫ܥ‬ሺͳǡʹξʹሻ meme- Pencerminan ‫ ݔ‬ൌ െ‫ ݕ‬ଶ െ ͷ adalah
nuhi persamaan lingkaran. ‫ ݔ‬ᇱ ൌ െሺ͸ െ ‫ ݕ‬ᇱ ሻଶ െ ͷ
‫ ݔ‬ᇱ ൌ െ‫ ݕ‬ᇱଶ ൅ ૚૛‫ ݕ‬െ Ͷͳ
Jika garis tersebut membagi lingkaran
Sehingga ʹܽ ൌ ͳʹ, maka ܽ ൌ ͸
menjadi dua bagian, maka garis ter- ----------------------------------Jawaban: E
sebut harus melalui pusat lingkaran
ܲሺʹǡͲሻ, sehingga garis tersebut mela- 51. Pembahasan CERDAS:
lui ‫ܥ‬ሺͳǡʹξʹሻ dan ܲሺʹǡͲሻ. ݊ሺܵሻ ൌ ͸ହ
Kemungkinannya adalah:
Untuk menenukan titik ‫ܥ‬Ԣሺܽǡ ܾሻ pada
Muncul mata dadu 4 yaitu
lingkaran yang dipotong garis, kita bi- ହǨ
Ͷǡ ͳǡ ͳǡ ͳǡ ͳ ՜ ସǨ ൌ ͷ
sa menganggap pusat lingkaran ada-
Muncul mata dadu 3 yaitu
lah titik tengah dari ruas garis yang ହǨ
͵ǡ ʹǡ ͳǡ ͳǡ ͳ ՜ ൌ ʹͲ
mengubungkan titik ‫ ܥ‬dengan ‫ܥ‬Ԣ, ଷǨ
Muncul mata dadu 2 yaitu
sehingga: ହǨ
ʹǡ ʹǡ ʹǡ ͳǡ ͳ ՜ ൌ ͳͲ
ܽ ൅ ͳ ܾ ൅ ʹξʹ ଷǨଶǨ
ሺʹǡͲሻ ൌ ቆ ǡ ቇ ݊ሺ‫ܣ‬ሻ ൌ ͷ ൅ ʹͲ ൅ ͳͲ ൌ ͵ͷ
ʹ ʹ
͵ͷ
ܽ൅ͳ ൌ Ͷ ՜ܽ ൌ ͵ ܲሺ‫ܣ‬ሻ ൌ ହ
͸
ܾ ൅ ʹξʹ ൌ Ͳ ՜ ܾ ൌ െʹξʹ ----------------------------------Jawaban: B
Titik yang dimaksud adalah
52. Pembahasan CERDAS:
‫ܥ‬Ԣሺ͵ǡ െʹξʹሻ ͵‫ݔ‬ െͶ‫ ݔ‬൅ ͳʹ
---------------------------------Jawaban: A ‫݌‬൬ ൰ൌ
‫ݔ‬൅ͳ ‫ݔ‬
‫݌‬ሺʹሻ ൌǫ
49. Pembahasan CERDAS: ͵‫ݔ‬
͹‫ݔ‬ ͳ ൌ ʹ ՜ ʹ‫ ݔ‬൅ ʹ ൌ ͵‫ ݔ‬՜ ‫ ݔ‬ൌ ʹ
െ ൑Ͳ ‫ݔ‬൅ͳ
ͳ െ ͸‫ݔ ݔ‬ െͶሺʹሻ ൅ ͳʹ
‫݌‬ሺʹሻ ൌ ൌʹ
͹‫ݔ‬ሺ‫ݔ‬ሻ െ ሺͳ െ ͸‫ݔ‬ሻ ʹ
൑Ͳ ሺ‫݌݋ݍ‬ሻሺʹሻ ൌ ‫ݍ‬൫‫݌‬ሺʹሻ൯ ൌ ‫ݍ‬ሺʹሻ
‫ݔ‬ሺͳ െ ͸‫ݔ‬ሻ
͹‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ ݔ‬െ ͳ ‫ݍ‬ሺʹሻ ൌǫ
൑Ͳ
‫ݔ‬ሺͳ െ ͸‫ݔ‬ሻ ξ‫ ݔ‬ൌ ʹ ՜ ‫ ݔ‬ൌ Ͷ
ሺ͹‫ ݔ‬െ ͳሻሺ‫ ݔ‬൅ ͳሻ ‫ݍ‬ሺʹሻ ൌ ʹሺͶሻ ൅ ͳ ൌ ͻ
൑Ͳ
‫ݔ‬ሺͳ െ ͸‫ݔ‬ሻ ----------------------------------Jawaban: C

256
53. Pembahasan CERDAS: ͸ܾ ൅ ܾ݊ െ ܾ ൌ ͵ሺͳͲܾሻ
Misal ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ܽ‫ ݔ‬൅ ܾǡ maka ݇ሺ‫ݔ‬ሻ ܾ݊ െ ʹͷܾ ൌ Ͳ
‫ݔ‬െܾ ܾሺ݊ െ ʹͷሻ ൌ Ͳ
ൌ
ܽ ܾ ് Ͳ maka ሺ݊ െ ʹͷሻ ൌ Ͳ,
݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൅ ʹ݇ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ െ͵‫ ݔ‬൅ ʹͳ ݊ ൌ ʹͷ
‫ݔ‬െܾ -----------------------------------Jawaban: C
ܽ‫ ݔ‬൅ ܾ ൅ ʹ ൬ ൰ ൌ െ͵‫ ݔ‬൅ ʹͳ
ܽ
ʹ ʹܾ 56. Pembahasan CERDAS:
൬ܽ ൅ ൰ ‫ ݔ‬൅ ൬ܾ െ ൰ ൌ െ͵‫ ݔ‬൅ ʹͳ
ܽ ܽ “Segitiga dengan tinggi yang sama,
maka perbandingan alas sama dengan

ܽ ൅ ൌ െ͵ǡ maka ܽଶ ൅ ͵ܽ ൅ ʹ ൌ Ͳ perbandingan luasnya”, sehingga pada

ሺܽ ൅ ʹሻሺܽ ൅ ͳሻ ൌ Ͳ sisi ‫ ܥܤ‬berlaku hubungan :
maka ܽ ൌ െͳ atau ܽ ൌ െʹ. ܽ ൅ ܾ ൅ ͺͶ ܾ
ଶ௕

ܾ െ ௔ ൌ ʹͳ ͵ͷ ൅ ͵Ͳ ൅ ͶͲ ͵ͷ
ሺܽ ൅ ܾ ൅ ͺͶሻሺ͵ͷሻ ൌ ܾሺͳͲͷሻ
pilih salah satu nilai a dulu, ܽ ൌ െͳ ሺܽ ൅ ܾ ൅ ͺͶሻ ൌ ͵ܾ
maka ܽ ൌ ʹܾ െ ͺͶ
ܾൌ͹ Selanjutnya pada sisi ‫ܤܣ‬,
Sehingga ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ െ‫ ݔ‬൅ ͹ dan ͺͶ ൅ ͶͲ ൅ ܽ ͶͲ
݇ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͹ െ ‫ ݔ‬ൌ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
͵ͷ ൅ ͵Ͳ ൅ ܾ ͵Ͳ
ʹ݂ሺ‫ݔ‬ሻ െ ݇ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ʹ݂ሺ‫ݔ‬ሻ െ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ͵ሺͳʹͶ ൅ ܽሻ ൌ Ͷሺ͸ͷ ൅ ܾሻ
ൌ ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ െ‫ ݔ‬൅ ͹ ͵ሺͳʹͶ ൅ ʹܾ െ ͺͶሻ ൌ ʹ͸Ͳ ൅ Ͷܾ
----------------------------------Jawaban: E ͵ሺͶͲ ൅ ʹܾሻ ൌ ʹ͸Ͳ ൅ Ͷܾ
ͳʹͲ ൅ ͸ܾ ൌ ʹ͸Ͳ ൅ Ͷܾ
54. Pembahasan CERDAS: ʹܾ ൌ ͳͶͲ
†‡– ‫ିܮ‬ଵ ‫ ܭܮܭ‬൏ Ͷ ܾ ൌ ͹Ͳ
ȁ‫ିܮ‬ଵ ȁȁ‫ܭ‬ȁȁ‫ܮ‬ȁȁ‫ܭ‬ȁ ൏ Ͷ ܽ ൌ ʹሺ͹Ͳሻ െ ͺͶ ൌ ͷ͸
ͳ Selisih antara ܽ dan ܾ adalah
ȁ‫ܭ‬ȁȁ‫ܮ‬ȁȁ‫ܭ‬ȁ ൏ Ͷ
ȁ‫ܮ‬ȁ ͹Ͳ െ ͷ͸ ൌ ͳͶ
ȁ‫ܭ‬ȁଶ ൏ Ͷ ----------------------------------Jawaban: E
͸ܽ ൅ ʹܽଶ ൏ Ͷ
ʹܽଶ ൅ ͸ܽ െ Ͷ ൏ Ͳ 57. Pembahasan CERDAS:
ܽଶ ൅ ͵ܽ െ ʹ ൏ Ͳ Misal data hasil penjualan tersebut
ሺܽ െ ʹሻሺܽ െ ͳሻ ൏ Ͳ adalah ܽǡ ܾǡ ܿǡ ݀ǡ †ƒ݁ dalam susunan
dari kecil ke besar.
Median data tersebut ܿ ൌ ͳʹ, maka
ܾ ൐ ͳʹ.
Untuk memperoleh jangkauan ሺ݁ െ ܽሻ
terkecil yang mungkin, maka haruslah
Diperoleh ͳ ൏ ܽ ൏ ʹ ݁ minimal, dan ܽ maksimal.
---------------------------------Jawaban: D Rata-rata data adalah 10, maka nilai
dari ܽ ൏ ͳͲ.
55. Pembahasan CERDAS: Misalkan ܽ ൌ ܾ ൌ ͻ, maka ݀ ൅ ݁ ൌ
ܷ଻ ൌ ʹܷଵǡ maka ܽ ൅ ͸ܾ ൌ ʹܽ ՜ ܽ ൌ ʹͲ, tidak mungkin karena ݁ ൒ † ൒ ͳʹ.
͸ܾ Misal ݀ ൌ ࢋ ൌ ૚૛ǡ maka ܽ ൅ ܾ ൌ ͳͶ,
Misal suku ke-n nilainya tiga kali suku dengan nilai ܽ maksimal dan ܾ ൒ ܽ ,
ke-5, maka maka ࢇ ൌ ૠ dan ܾ ൌ ͹.
ܽ ൅ ሺ݊ െ ͳሻܾ ൌ ͵ሺܽ ൅ Ͷܾሻ
Substitusikan ܽ ൌ ͸ܾ,

257
Jangkauan data ൌ ݁ െ ܽ ൌ ͳʹ െ ͹ ൌ 60. Pembahasan CERDAS:
ͷ. ȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ ൌ ‫ ݔ‬െ ʹ untuk ‫ ݔ‬൒ ʹ dan
------------------------------------Jawaban: C ȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ ൌ ʹ െ ‫ ݔ‬untuk ‫ ݔ‬൏ ʹ.
i. ‫ݔ‬൒ʹ
58. Pembahasan CERDAS: หȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ െ ͵ห ൌ ȁ‫ ݔ‬െ ʹ െ ͵ȁ
Soal seperti ini selalu menggunakan ൌ ȁ‫ ݔ‬െ ͷȁ
L’Hopital, Sehingga หȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ െ ͵ห െ ͵ ൏ Ͳ
ܽ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬൅ ܾ ȁ‫ ݔ‬െ ͷȁ ൏ ͵
Ž‹ ൌͶ
௫՜
ଵ ʹ‫ ݔ‬െ ͳ Menentukan batas selang :

ͳ ȁ‫ ݔ‬െ ͷȁ ൌ ͵
ʹܽ ቀʹቁ ൅ Ͷ i) ‫ݔ‬െͷൌ͵՜‫ ݔ‬ൌͺ
ൌͶ ii) ‫ ݔ‬െ ͷ ൌ െ͵ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ʹ
ʹ
ܽ൅Ͷൌͺ
ࢇൌ૝

Asumsikan pembilang sama dengan 0, ii. ‫ݔ‬൏ʹ


maka diperoleh หȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ െ ͵ห ൌ ȁʹ െ ‫ ݔ‬െ ͵ȁ
ܽ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬൅ ܾ ൌ Ͳ ൌ ȁͳ െ ‫ݔ‬ȁ
ͳ ଶ ͳ Sehingga หȁ‫ ݔ‬െ ʹȁ െ ͵ห െ ͵ ൏ Ͳ
Ͷ൬ ൰ ൅ Ͷ൬ ൰൅ ܾ ൌ Ͳ
ʹ ʹ ȁͳ െ ‫ݔ‬ȁ ൏ ͵
ͳ൅ʹ൅ܾ ൌ Ͳ Menentukan batas selang :
࢈ ൌ െ૜ ȁͳ െ ‫ݔ‬ȁ ൌ ͵
i) ͳ െ ‫ ݔ‬ൌ ͵ ՜ ‫ ݔ‬ൌ െʹ
ܽ൅ܾ ൌͳ ii) ͳ െ ‫ ݔ‬ൌ െ͵ ՜ ‫ ݔ‬ൌ Ͷ
----------------------------------Jawaban: B

59. Pembahasan CERDAS:


Soal SPLDV, gunakan metode eliminasi
untuk menentukan nilai y
ͷ‫ ݔ‬െ ʹ‫ ݕ‬ൌ ͳ͸ ՜ ͳͲ‫ ݔ‬െ Ͷ‫ ݕ‬ൌ ͵ʹ Gabungkan antara i dan ii, maka him-
ʹ‫ ݔ‬൅ ͷ‫ ݕ‬ൌ െͳͳ ՜ ͳͲ‫ ݔ‬൅ ʹͷ‫ ݕ‬ൌ െͷͷ punan x yang memenuhi pertidak-
Kurangkan, maka diperoleh samaan adalah ʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ ͺ atau
ʹͻ‫ ݕ‬ൌ െͺ͹, maka ‫ ݕ‬ൌ െ͵ െʹ ൏ ‫ ݔ‬൏ ʹ.
ʹ‫ ݔ‬൅ ͷሺെ͵ሻ ൌ െͳͳǡ maka ‫ ݔ‬ൌ ʹ ----------------------------------Jawaban: E
࢞ ൌ ૛ dan ࢟ ൌ െ૜
61. Pembahasan CERDAS:
ʹܽ െ ʹܾሺെ͵ሻ ൌ െʹʹ ՜ ܽ ൅ ͵ܾ Gagasan pokok ditunjukkan oleh kali-
ൌ െͳͳ mat utama. Gagasan utama paragraf
െ͵ܽሺʹሻ ൅ ܾሺെ͵ሻ ൌ ʹͳ ՜ ʹܽ ൅ ܾ pertama ditunjukkan oleh kalimat per-
ൌ െ͹ ՜ ͸ܽ ൅ ͵ܾ tama. Gagasan pokok paragraf perta-
ൌ െʹͳ ma adalah Dataran tinggi Castelluccio
Kurangkan, maka diperoleh ͷܽ ൌ െͳͲ menarik penggemar bunga liar.
, ܽ ൌ െʹ ----------------------------------Jawaban: E
ʹሺെʹሻ ൅ ܾ ൌ െ͹ ՜ ܾ ൌ െ͵
ࢇ ൌ െ૛ dan ࢈ ൌ െ૜ 62. Pembahasan CERDAS:
Jadi, nilai dari ʹܽ ൅ ͵ܾ ൌ ʹሺെʹሻ ൅ Informasi bacaan dapat diketahui dari
͵ሺെ͵ሻ ൌ െͳ͵ gagasan pokok setiap paragraf. Infor-
----------------------------------Jawaban: C masi dalam bacaan tersebut adalah

258
Keindahan dataran tinggi Castelluccio, 69. Pembahasan CERDAS:
Italia, saat bunga liar bermekaran. Simpulan drama dapat diketahui ber-
----------------------------------Jawaban: D dasarkan isi cerita. Simpulan tepat dra-
ma tersebut adalah Ketakutan Marni
63. Pembahasan CERDAS: karena melihat bayangan orang.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indo- ----------------------------------Jawaban: E
nesia, kata destinasi berarti tempat
tujuan. 70. Pembahasan CERDAS:
----------------------------------Jawaban: C Kutipan resensi tersebut membahas
novel Perahu Kertas. Pernyataan yang
64. Pembahasan CERDAS: sesuai dengan kutipan resensi tersebut
Paragraf tersebut mengemukakan hal- adalah pilihan jawaban C.
hal yang bersifat umum ke hal yang -----------------------------------Jawaban: C
bersifat khusus. Jadi, paragraf tersebut
menggunakan pola umum-khusus. 71. Pembahasan CERDAS:
---------------------------------Jawaban: A Masalah dalam kutipan esai dapat di-
ketahui berdasarkan isi paragraf. Per-
65. Pembahasan CERDAS: hatikan kalimat pertama atau kalimat
Kalimat utama memuat ide pokok pa- terakhir. Kedua kalimat tersebut me-
ragraf atau gagasan pokok. Kalimat u- rupakan kunci untuk menentukan isi e-
tama paragraf tersebut terletak di a- sai. Masalah yang dibahas dalam ku-
wal paragraf. tipan esai tersebut adalah pilihan ja-
----------------------------------Jawaban: A waban C.
----------------------------------Jawaban: C
66. Pembahasan CERDAS:
Gagasan atau opini penulis yang sesuai 72. Pembahasan CERDAS:
tajuk terdapat di pillihan jawaban A. Latar tempat dalam kutipan cerpen
Sementara itu, pilihan jawaban B, C, D, tersebut adalah di kamar. Latar suasa-
dan E tidak sesuai dengan opini penu- na dalam kutipan cerpen adalah ge-
lis dalam paragraf tersebut. lisah. Latar tersebut ditunjukkan oleh
----------------------------------Jawaban: A kalimat kelima belas.
----------------------------------Jawaban: E
67. Pembahasan CERDAS:
Kutipan drama tersebut menceritakan 73. Pembahasan CERDAS:
ketakutan Sarmini kepada sebuah ba- Sudut pandang kutipan cerpen terse-
yangan orang. Perhatikan dialog keli- but adalah orang ketiga pelaku utama.
ma dan keenam antara Sarmini dan Ju- Sudut pandang orang ketiga ditandai
minten. Watak Sarmini digambarkan dengan penggunaan nama diri seperti
secara jelas. Handa.
----------------------------------Jawaban: A ----------------------------------Jawaban: C

68. Pembahasan CERDAS: 74. Pembahasan CERDAS:


Amanat atau pesan pengarang tersirat Ilustrasi menyajikan bahwa aktris dan
dalam drama tersebut. Dalam meng- aktor dari Korea sedang berkunjung di
hadapi masalah apa pun hendaknya ki- Jakarta. Mereka mendapat sambutan
ta jangan tergesa-gesa. Kita harus te- meriah dari penggemar di Jakarta. Ak-
nang menghadapi masalah yang ada. tris dan aktor dari Korea tersebut saat
----------------------------------Jawaban: B ini sedang dikenal banyak orang, khu-

259
susnya remaja. Ungkapan tepat untuk 79. Pembahasan CERDAS:
melengkapi bagian rumpang tersebut Yang bukan merupakan alasan untuk
adalah naik daun. Naik daun berarti tidak menonton film ini adalah pilihan
mendapat nasib baik atau terkenal. D It is a kind of comprehensible movie,
Berikut makna ungkapan dalam pilihan yang artinya ini merupakan film yang
jawaban A, B, D, dan E. mudah dipahami.
jatuh hati= suka ----------------------------------Jawaban: D
tangan kanan= orang kepercayaan
jalan tengah=keputusan yang diambil 80. Pembahasan CERDAS:
dari dua pendapat secara adil. Kata emulate bermakna meniru, maka
menjual gigi=tertawa keras bersinonim dengan imitate.
buah hati= anak ----------------------------------Jawaban: A
----------------------------------Jawaban: C
81. Pembahasan CERDAS:
75. Pembahasan CERDAS: Dari pernyataan terakhir This movie
Kunci untuk menyusun kalimat acak was reprehensible (film ini patut dice-
menjadi paragraf padu harus ditentu- la), maka jelas bahwa penlis menen-
kan kalimat utamanya terlebih dahulu. tang film ini.
Kalimat utama memuat gagasan pokok ----------------------------------Jawaban: C
atau ide utama dari kalimat-kalimat a-
cak tersebut. Kalimat utama ditunjuk- 82. Pembahasan CERDAS:
kan oleh nomor 2). Sementara itu, kali- Bacaan tersebut berisi tentang pro dan
mat nomor 4), 1), 5), dan 3) meru- kontra mengenai diadakannya ujian
pakan kalimat penjelas. nasional, maka jawaban yang paling
------------------------------- Jawaban: B tepat adalah pilihan E.
----------------------------------Jawaban: E
76. Pembahasan CERDAS:
Secara keseluruhan, isi teks tersebut 83. Pembahasan CERDAS:
adalah pentingnya perhatian orang tua Kata “they” pada paragraf kedua me-
dalam mendampingi anak dalam ngacu pada orang yang mendukung
menggunakan internet agar tidak ter- ujian nasional.
kena dampak buruknya. ---------------------------------Jawaban: D
----------------------------------Jawaban: E
84. Pembahasan CERDAS:
77. Pembahasan CERDAS: Dalam teks tersebut dinyatakan bahwa
Dari paragraf kedua, dapat diketahui orang yang tidak mendukung adanya
bahwa anak cenderung menyembu- ujian nasional mengajukan dua alasan
nyikan apa yang mereka lakukan di de- yaitu the quality of education does not
pan komputer mereka. just depend on the national exam (kua-
---------------------------------Jawaban: D litas pendidikan tidak hanya tergan-
tung dari ujian nasional) dan the natio-
78. Pembahasan CERDAS: nal exam only measures a small por-
Dari paragraf ketiga jelas dinyatakan tion of students' competence in spe-
bahwa orang tua tidak dapat mence- cific subjects (ujian nasional hanya
gah anaknya menggunakan komputer mengukur porsi kecil dari kompetensi
karena komputer bersifat multifungsi. siswa pada pelajaran spesifik).
---------------------------------Jawaban: A ----------------------------------Jawaban: B

260
85. Pembahasan CERDAS: 88. Pembahasan CERDAS:
Pada kalimat pertama dinyatakan se- Inti berita terdapat pada paragraf per-
cara eksplisit bahwa penggantian na- tama, di mana pada teks tersebut pa-
ma star fish menjadi sea star adalah ragraf pertamanya menyatakan kon-
karena sea star tidak termasuk ikan disi yang mengenaskan dari pengungsi
(the starfish is not a fish). yang datang ke Libya.
---------------------------------Jawaban: D ---------------------------------Jawaban: A

86. Pembahasan CERDAS: 89. Pembahasan CERDAS:


Pada paragraf ketika dinyatakan They Pada teks dinyatakan Women are gi-
have bony, calcified skin, which pro- ving birth in these places with no me-
tects them from most predators, and dical assistance, maka yang tidak dia-
many wear striking colors that ca- lami pengungsi adalah pilihan C.
mouflage them or scare off potential ----------------------------------Jawaban: C
attackers yang secara jelas dinyatakan
bahwa kulit bintang laut yang keras 90. Pembahasan CERDAS:
melindungi mereka dari pemangsa, Sikap penulis berita tersebut adalah
warna mereka yang mencolok dapat peduli (concerned).
berkamuflase dengan lingkungannya ----------------------------------Jawaban: B
atau menakuti musuh yang berpotensi
untuk menyerang.
----------------------------------Jawaban: B

87. Pembahasan CERDAS:


Dari paragraf terakhir jelas dinyatakan
bahwa kaki bintang lat digunakan un-
tuk membuka cangkang kerang Using
tiny, suction-cupped tube feet, they pry
open clams or oysters.
---------------------------------Jawaban: D

261
Prediksi Tes Kemampuan
Dasar Saintek Paket 6

Daftar konstanta alam sebagai pelengkap soal-soal


g = 10 ms (kecuali diberitahukan me = 9,1 × 10-31 kg
-2
1 sma = 931 MeV
lain) NA = 6,02 × 1023/mol h = 6,63 × 10-34 Js
8 -7
c = 3 × 10 m/s μ0 = 4π × 10 H/m (4π ε0)-1 = 9 × 109 Nm2/C2
-19 -11 2 2
e = 1,6 × 10 C G = 6,673 × 10 Nm /kg R = 8,31 J K-1 mol-1
-23
kB = 1,38 × 10 J/K

1. Jika ‫ ݔ‬adalah akar real persamaan kuadrat memiliki akar-akar ܽ dan ܾ . Nilai dari
‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬െ ͷ͹ ൌ Ͳǡ maka nilai dari Ͷܽଶ ൅ Ͷܾଶ ൌ...
ሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻଶ ൌ ....
A. 46 A. 11
B. 57 B. -1
C. 61 C. -11
D. 64 D. -21
E. 81 E. -31

2. Jika diketahui …‘– ‫ ݔ‬൅ …‘– ‫ ݕ‬ൌ ͸Ͳ dan 5. Jika ‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬൅ ͵ඥ‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬ൌ ͳͺ dan
–ƒ ‫ ݔ‬൅ –ƒ ‫ ݕ‬ൌ ͷͲ , maka nilai dari ‫ ݔ‬െ ‫ ݕ‬െ ʹඥ‫ ݔ‬െ ‫ ݕ‬ൌ ͳͷ, maka nilai dari
–ƒሺ‫ ݔ‬൅ ‫ݕ‬ሻ ൌ.... x.y = …..
A. 60 A. 15
B. 50 B. 9
C. 110 C. 25
D. 300 D. -136
E. 30 E. 18
3. Sebuah deret aritmatika terdiri dari ݊ ‫ݍ ݌‬
suku (݊adalah bilangan ganjil). Jumlah 6. Diketahui matriks ‫ିܣ‬ଵ ൌ ቀ ቁ dan
‫ݏ ݎ‬
semua suku dalam barisan tersebut ada- Ͳ ͳ
‫ܤ‬ൌቀ ቁ. Jika ‫ିܤ‬ଵ ‫ ܣ‬ൌ ‫ܤ‬, maka nilai
lah 260, dengan suku tengahnya adalah ͳ Ͷ
dari ‫ ݌‬െ ‫ ݍ‬൅ ‫ ݎ‬െ ‫ ݏ‬ൌ...
20, serta beda deret adalah 3. Nilai ‫ ଺ݑ‬ൌ
A. 12
...
B. 14
A. 13
C. 16
B. 16
D. 21
C. 17
E. 29
D. 19
E. 21 ͳ Ͳ
7. Jika ܲ ൌ ቀ ቁ dan ሺܲܳ ିଵ ሻିଵ ൌ
Ͷ െʹ
4. Persamaan kuadrat yang akar-akarnya ʹ ͳ
ቀ ቁ , maka matriks ܳ ൌ ....
dua kali lebih besar dari akar-akar per- ͷ െ͵
samaan kuadrat ‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ݌‬൅ ͳ ൌ Ͳǡ tetapi ͸ െʹ
A. ቀ ቁ
tiga kali lebih kecil dari akar-akar െ͹ ͸
͸ ʹ
persamaan kuadrat ʹ‫ ݔ‬ଶ െ ͵‫ ݔ‬൅ ‫ ݍ‬ൌ Ͳ B. ቀ ቁ
െ͹ ͸

262
െ͸ െʹ A. 1
C. ቀ ቁ
െ͹ ͸ B. 2
െ͸ െʹ
D. ቀ ቁ C. 3
െ͹ െ͸
͸ ʹ D. 4
E. ቀ ቁ E. 5
͹ ͸

8. Sembilan bola berwarna merah yang me- 12. Diketahui ݊ adalah bilangan asli yang me-
miliki ukuran sama akan dimasukkan ke menuhi:
dalam tiga cangkir dengan warna putih, ሺ݊ െ ͳሻǨ ൌ ʹଵଵ ͵ହ ͷଶ ͹ଶሺͳͳሻሺͳ͵ሻ
biru, dan ungu sehingga masing-masing Nilai dari ݊ ൅ ʹ ൌ....
minimal terdapat dua bola. Banyak cara A. 10
penempatan yang bisa dilakukan adalah... B. 12
A. 6 C. 13
B. 10 D. 15
C. 14 E. 17
D. 16
E. 20 13. Misal ݂ dan ݃ adalah fungsi yang me-
menuhi:
ଶ௔௫ାଵ
9. Jika diketahui ݂ሺʹ‫ݔ‬ሻ ൌ dan ሺ݃‫݂݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ ݔ‬dan ݃ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ‫ ݔ‬ଶ െ ͳ
ଶିଶ௫ ଵ
݂ ିଵ ሺͶሻ
ൌ ͳ, maka nilai dari ݂ሺͶሻ ൌ .... Jika ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ untuk ‫ ݔ‬൐ െ ଷ , maka nilai
ଵଷ
A. dari ݂ሺ‫ ݔ‬൅ ͵ሻ ൌ ....
ିଶ
B. 3 A. ͵‫ ݔ‬൅ ͳ
C. 1 B. ͵‫ ݔ‬൅ ͵
D. -3 C. ͵‫ ݔ‬൅ ͳͲ
D. െ͵‫ ݔ‬െ ͳͲ
E. 0
E. െ͵‫ ݔ‬െ ͵
10. Dari 50 anak dapat dikelompokkan men-
14. Ada beberapa anak dihitung berat badan-
jadi dua kelompok panjang badan (tinggi
nya. Ternyata berat masing-masing anak
dan pendek) dan dua kelompok ukuran
berbeda-beda rata-ratanya 44.4. Jika anak
badan (gemuk dan kurus). Ada 22 anak
dengan berat badan terbesar tidak ikut
bertubuh pendek gemuk, 12 anak ber-
dihitung, maka rata-ratanya menjadi 43,
tubuh tinggi, dan 26 anak bertubuh kurus.
tetapi jika anak dengan berat badan ter-
Banyak anak yang tinggi bertubuh gemuk
kecil yang tidak ikut dihitung, maka rata-
adalah ....
ratanya menjadi 45,5. Jika jangkauan data
A. 2
tersebut adalah 10, maka berat badan
B. 10
terbesar yang tercatat adalah ....
C. 12
A. 50
D. 16
B. 43
E. 22
C. 42
D. 45
11. Diketahui kar-akar dari persamaan kua-
E. 47
drat െ‫ ݔ‬ଶ െ ܽ‫ ݔ‬െ ܾ ൌ Ͳ adalah ߙ†ƒߚǤ
Jika ߙ†ƒߚ dua kali akar-akar persamaan
kuadrat െ‫ ݔ‬ଶ െ ‫ ݔ‬െ ͺ ൌ Ͳ, maka nilai dari
୪୭୥ ௕ ୪୭୥ ௔
୪୭୥ ଶ
െ ୪୭୥ ଶ adalah ....

263
15. Perhatikan gambar berikut! 18. Rudi memerlukan usaha sebesar 1.650 J
untuk mempercepat sepedanya yang
mula-mula bergerak 18km/jam. Jika total
massa Rudi dan sepedanya adalah 60kg,
maka kecepatan akhir sepeda adalah ….
A. 5,5 m/s
B. 5,8 m/s
C. 6,0 m/s
D. 6,3 m/s
Jika keliling bangun di atas adalah 162 cm, E. 6,5 m/s
maka nilai k adalah ….
A. 1 19. Bola pingpong mempunyai massa 25 gram
B. 6 dijatuhkan ke lantai dari ketinggian 1 me-
C. 9 ter. Jika setelah menyentuh lantai bola
D. 18 memantul dan mencapai ketinggian 80 cm
E. 21 kemudian jatuh kembali, maka persentase
energi yang hilang setelah bola memantul
16. Bola dilepaskan dari ketinggian h di atas lantai adalah ....
permukaan tanah. Bersamaan dengan pe- A. 20%
lepasan bola A, benda B diberi kecepatan B. 25%
vertikal ke atas sebesar v dari permukaan C. 40%
tanah. Percepatan gravitasi g. Agar A dan D. 50%
B mencapai tanah pada saat yang sama, E. 80%
maka harus dipenuhi hubungan ….
4v 2 20. Balok kayu seragam sepanjang 8 m de-
A. h
g ngan berat 200 N berada di atas dua buah
2v 2 tiang penyangga A dan B seperti gambar
B. h berikut.
3g
v2
C. h
2g
2v 2
D. h
g
v2
E. h
g
Besar beban yang dirasakan oleh titik A
adalah ....
17. Planet X mempunyai massa a kali massa A. 60 N
bumi dan jari-jari b kali jari-jari bumi. B. 90 N
Berat suatu benda di planet dibandingkan C. 120 N
di bumi adalah ... D. 150 N
A. ab kali E. 180 N
B. ab2 kali
C. a/b kali 21. Sebuah logam campuran emas dan perak
D. a/b2 kali mempunyai massa jenis 17,5 gram/cm3.
E. (ab)-1 kali Proses peleburan emas dan perak tidak
. mengubah volume totalnya. Jika massa

264
jenis emas 19,3 gram/cm3 dan massa jenis D. 70°C
perak 10,5 gram/cm3, maka perbandingan E. 80°C
massa emas dan massa perak dalam cam-
puran adalah .... 25. Jika energi dalam akhir dan energi dalam
A. 4,8 mula-mula suatu gas ideal bernilai sama,
B. 5,6 maka proses yang telah dialami oleh sis-
C. 7,2 tem itu adalah proses ...
D. 8,4 (1) Isotermal
E. 9,6 (2) Isokhorik
(3) Daur
22. Lubang penyemprot air dari sebuah karet (4) Isobarik
memiliki jari-jari 25 mm. Air mengalir dari
lubang dengan kelajuan 942 liter/menit. 26. Gambar berikut menunjukkan peristiwa
Besar gaya untuk memegang selang agar pembiasan sinar.
air keluar dari selang sesuai dengan kela-
juan tersebut adalah .... I
A. 153,8 N
B. 146,8 N II
C. 137,8 N
D. 125,6 N
E. 118,2 N
Jika indeks bias medium I adalah 4/3, in-
deks bias medium II adalah 5/3, dan sinus
23. Sepotong dawai menghasilkan nada da-
sudut datang adalah ¾, maka nilai sinus
sar. Jika dipendekkan 8 cm tanpa meng-
sudut biasnya adalah ....
ubah tegangan, dihasilkan frekuensi 1,25f.
A. 3/5
Jika dawai dipendekkan 2 cm lagi, maka
B. 5/8
frekuensi yang dihasilkan adalah ….
C. 4/5
A. 2f
D. 2/3
B. 1,5f
E. 8/9
C. 1,33f
D. 1,25f
27. Kuat medan listrik di suatu titik P yang di-
E. f
timbulkan oleh sebuah muatan q di titik
asal 0 adalah ....
24. Dua batang P dan Q disambung dengan
1) Arahnya menjauhi q bila q positif
suhu ujung-ujungnya berbeda seperti
menuju ke q negatif
tampak pada gambar berikut.
2) Berbanding langsung dengan q
3) Berbanding terbalik dengan kuadrat
jarak OP
4) Arahnya sama dengan gaya Coulomb
pada muatan q’ di P bila q positif, dan
berlawanan dengan gaya Coulomb ter-

Jika koefisien konduktivitas logam P ଶ kali sebut bila q negatif
koefisien konduktivitas logam Q, serta AC
= 2 CB, maka suhu di C adalah .... 28. Sebuah pompa air 220 volt, 0,5A dapat
A. 35°C mengalirkan air dengan kecepatan 2 m/s
B. 40°C pada pipa berdiameter 4 cm. Jika pompa
C. 54°C digunakan untuk mengisi bak mandi ber-

265
ukuran 100 cm x 100 cm x 50,24 cm, maka 32. Gas X sebanyak 0,20 gram menempati ru-
energi listrik yang dibutuhkan adalah …. ang bervolume 440 mL. Jika 0,10 gram gas
A. 5 kJ CO2 pada T dan P yang sama menempati
B. 11 kJ ruang bervolume 320 mL, maka gas X
C. 15 kJ tersebut adalah …. (Ar C = 12, N = 14, O =
D. 22 kJ 16, S = 32)
E. 33 kJ A. O2
B. SO2
29. Tongkat konduktor yang panjangnya 1 m C. SO3
berputar dengan kecepatan sudut tetap D. NO2
sebesar 10 rad/s di dalam daerah berme- E. NO
dan magnet seragam B = 0,1 T. Sumbu
putaran tersebut melalui salah satu ujung 33. Sebanyak 2 gram metana (Mr = 16) diba-
tongkat dan sejajar arahnya dengan arah kar sempurna dengan O2 murni. Gas CO2
garis-garis medan magnet di atas. GGL yang terbentuk dialirkan ke dalam larutan
yang terinduksi antara kedua ujung tong- air kapur (Ca(OH)2), sehingga terbentuk
kat adalah ... endapan CaCO3 (Mr = 100). Massa endap-
A. 0,5 V an yang terbentuk ….
B. 1,0 V A. 7,5 gram
C. 1,6 V B. 10 gram
D. 3,1 V C. 12,5 gram
E. 6,0 V D. 15 gram
E. 20 gram
30. Dalam postulat Bohr tentang momentum
sudut, tersirat sifat gelombang elektron. 34. Gas H2 dan gas I2 bereaksi membentuk gas
Panjang gelombang λ elektron yang ber- HI, menurut persamaan reaksi:
gerak dalam suatu orbit berjari-jari r me- H2(g) + I2(g) → 2 HI(g)
menuhi .... (n adalah bilangan bulat)
Jika reaksi dilakukan dalam wadah 2 L dan
A. r = n λ
pada kesetimbangan reaksi terdapat 0,1
B. 2r = n2 λ
mol H2, 0,1 mol I2, dan 0,5 mol HI, maka
C. 2r = n λ
nilai Kp reaksi tersebut adalah ….
D. 2πr = n λ
(1) Kp = Kc
E. r = λ/n
(2) Kp > Kc
(3) Kp = 25
31. Atom suatu unsur X memiliki konfigurasi
(4) Kp = 50
elektron 1s2 2s2 2p6 3s2 3p3. Pernyataan
yang tepat berhubungan dengan atom
35. Pada kondisl tertentu senyawa SF4 dapat
unsur X adalah….
bereaksi dengan florin membentuk SF6
A. Membentuk senyawa klorida yang ber-
menurut persamaan reaksi berikut:
sifat ionik
SF4(g) + F2(g) → SF6(g)
B. Dengan oksigen membentuk oksida
basa Dalam reaksi tersebut pernyataan yang
C. Di alam terdapat dalam keadaan bebas benar adalah ….
D. Energi ionisasinya lebih besar daripada (1) terjadi perubahan orbital hibrida dan
energi ionisasi belerang (16S) sp3d menjadi sp3d2
E. Konfigurasi elektron X3+ sama dengan (2) molekul SF4 bersifat polar, sedangkan
konfigurasi gas mulia SF6 non polar

266
(3) ikatan antara S dan atom F adalah ko- C. selulosa
valen polar D. asam nukleat
(4) terjadi perubahan struktur molekul da- E. karbohidrat
ri Iimas segiempat menjadi oktahedral.
40. Suatu senyawa organik diperoleh sebagai
36. Derajat keasaman (pH) dari garam berikut produk samping dari hidrolisis lemak,
yang tidak dipengaruhi oleh konsentrasi pembuatan biodiesel, dan pembuatan
garamnya adalah …. sabun dari minyak atau lemak. Senyawa
A. HCOOK ini banyak digunakan sebagai zat aditif
B. NH4Cl pada cairan pendingin radiator mobil dan
C. CH3COONH4 bereaksi dengan logam Na menghasilkan
D. Na2S gas H2. Senyawa ini adalah ….
E. (NH4)2SO4 A. trigliserida
B. etanol
37. Kelarutan gas O2 dalam air lebih besar C. gliserol
daripada kelarutan N2 dalam air. Hal ini D. asam asetat
disebabkan karena…. E. etil asetat
A. molekul O2 lebih polar dibandingkan
N2 41. Berikut adalah beberapa pemanfaatan si-
B. molekul O2 lebih mudah membentuk fat koligatif yang banyak ditemui dalam
dipol terinduksi dibandingkan N2 kehidupan di sekitar kita:
C. molekul O2 berukuran lebih kecil di- 1) Penggunaan cairan infuse bagi manu-
bandingkan N2 sia
D. molekul O2 berukuran lebih besar 2) Pembuatan cairan pendingin pada es
dibandingkan N2 putar
E. molekul O2 lebih berat dibandingkan 3) Penggunaan obat tetes mata
N2 4) Pencairan salju menggunakan garam
dapur
38. Diketahui potensial reduksi standar: 5) Memisahkan zat-zat beracun dalam air
Ag+(aq) + e → Ag(s) E0 = -0,80 volt limbah
Cu2+(aq) + 2e → Cu(s) E0 = -0,34 volt Yang merupakan pemanfaatan titik beku
Ni2+(aq) + 2e → Ni(s) E0 = -0,25 volt larutan adalah….
Sn2+(aq) + 2e → Sn(s) E0 = -0,14 volt A. 1 dan 3
Co2+(aq) + 2e → Co(s) E0 = -0,28 volt B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
Reaksi yang dapat berlangsung spontan
D. 2 dan 4
adalah ….
E. 3 dan 5
A. Ni2+ + Ag → Ni + Ag+
B. Cu2+ + Ni → Cu + Ni2+
42. Hidrolisis suatu senyawa organik meng-
C. Sn2+ + Co → Sn + Co2+
hasilkan alkohol dan asam karboksilat.
D. Cu2+ + Co → Cu + Co2+
Alkohol yang dihasilkan bereaksi dengan
E. Ag2+ + Sn → Ag + Sn2+
H2SO4 panas membentuk 1-propena. Se-
dangkan asam karboksilatnya bereaksi de-
39. Makromolekul alam penyusun membran
ngan NaOH menghasilkan natrium eta-
sel yang mempunyai ikatan ester dan mo-
noat. Struktur senyawa organik tersebut
lekulnya mempunyai bagian yang bersifat
adalah….
hidrofil maupun hidrofob adalah ….
(1) CH3CH2CH(OH)CH2CH3
A. fosfolipid
(2) CH3CH2COOCH2CH3
B. polipeptida

267
(3) CH3CH2CH2CH2COOH A. 1) dan 2)
(4) CH3COOCH2CH2CH3 B. 1) dan 3)
C. 2) dan 3)
43. Senyawa kalium sulfat lebih efektif dari- D. 2) dan 4)
pada magnesium sulfat saat mengkoa- E. 3) dan 4)
gulasi sol As2S3 yang bermuatan negatif.
SEBAB 49. Pada peristiwa metabolisme, proses res-
Ion Kalium (K+) memiliki polaritas positif pirasi seluler yang terjadi di mitokondria
lebih kuat daripada ion magnesium akan menghasilkan ….
(Mg2+). A. ATP
B. NADPH
44. Untuk suatu reaksi eksoterm, perubahan C. asam laktat
entalpi (ΔH) mempunyai harga negatif. D. asam piruvat
SEBAB E. asam propionat
Pada reaksi eksoterm, energi dalam sis-
tem bertambah. 50. Ganggang biru memiliki sifat-sifat berikut,
kecuali ….
45. Larutan NaCl terhidrolisis sempurna men- A. mempunyai pigmen fikosianin
jadi NaOH dan HCl. B. sel bersifat prokariotik
SEBAB C. bersifat monoseluler
Kesetimbangan ionisasi terjadi pada larut- D. mempunyai ribosom
an asam dan basa lemah. E. mempunyai plastida

46. Rekayasa genetika merupakan ciri bio- 51. Senyawa-senyawa berikut dapat berikatan
teknologi modern. dengan hemoglobin.
SEBAB 1) Oksigen
Rekayasa genetika tidak dilakukan secara 2) Karbon monoksida
konvensional. 3) Karbon dioksida
4) Sulfur
47. Mekanisme evolusi dapat disebabkan oleh
…. 52. Persamaan reaksi fotosintesis sebagai ber-
(1) Pertambahan populasi ikut.
(2) Seleksi alam 6CO2 + 6H2O Æ C6H12O6 + X
(3) Terjadinya mutasi gen
X yang dihasilkan pada reaksi tersebut ter-
(4) Perubahan lingkungan
bentuk pada tahap ….
A. berlangsungnya fiksasi CO2
48. Berikut adalah peristiwa yang terjadi pada
B. fotolisis dari hasil penguraian H2O
pembelahan sel.
C. fotolisis dari hasil penguraian CO2
1) Menghasilkan dua anakan yang identik
D. fotolisis hasil penguraian C6H12O6
dengan induknya.
E. reaksi terang dari hasil gliseraldehid 3-
2) Terjadi pada pembentukan sel gamet.
p
3) Merupakan pembelahan tidak lang-
sung.
53. Kegunaan mikroskop dalam bidang biologi
4) Hanya terjadi pada tumbuhan tingkat
adalah ….
tinggi.
(1) Menghitung jumlah mikroba pada ca-
Ciri pembelahan meiosis terdapat pada wan petri.
nomor …. (2) Tempat media untuk menumbuhkan
mikroba.

268
(3) Menyebarkanbiakkan bakteri yang ter- 57. Hormon progesteron dihasilkan oleh ke-
dapat di atas media pembiakan. lenjar nonpermanen.
(4) Mengamati benda-benda yang ber- SEBAB
ukuran sangat kecil. Kelenjar penghasil hormon progesteron
hanya terbentuk pada saat terjadi ovulasi.
54. Bagian sel berikut yang hanya terdapat
pada sel tumbuhan adalah …. 58. Bagian dangkal di tepi danau dengan ko-
A. nukleus munitas tumbuhan yang akarnya menca-
B. ribosom pai dasar perairan disebut zona ….
C. dinding sel A. litoral
D. badan Golgi B. limnetik
E. mitokondria C. profundal
D. epilimnion
55. Contoh kompetisi intraspesifik melibatkan E. hipolimnion
hewan-hewan berikut.
(1) Dua ekor singa memperebutkan pa- 59. Gajah Asia dan Afrika termasuk dalam or-
sangan kawin. do Proboscidea.
(2) Kumbang dan kupu-kupu bersaing SEBAB
memperoleh nektar. Gajah tersebut memiliki hidung panjang
(3) Dua ekor anjing liar memperebutkan (belalai).
daerah kekuasaan.
(4) Belalang daun dan kambing bersaing 60. Ciri yang dimiliki oleh DNA adalah ….
memperoleh rumput segar. A. memiliki konfigurasi single helix
B. tidak mengandung basa adenin
56. Pada tahapan perkembangan cacing hati C. mengandung gugus fosfat
(Fasciola hepatica), perkembangan larva D. mengandung gula ribosa
yang terjadi di dalam tubuh siput adalah E. mengandung basa urasil
….
A. mirasidium menjadi metaserkaria
B. mirasidium menjadi sporokista
C. serkaria menjadi metasekaria
D. sporokista menjadi redia
E. serkaria menjadi redia

269
-PEMBAHASAN-
Tes Kemampuan Dasar Saintek
Paket 6

1. Pembahasan CERDAS: ‫ݔ‬ଷ ‫ݔ‬ସ ൌ ଶ ,



ini berarti ܽ ൅ ܾ ൌ

dan

‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬െ ͷ͹ ൌ Ͳǡ maka: ௤
ܾܽ ൌ .
‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ ݔ‬ൌ ͷ͹ǡ sehingga: ଵ଼
ሺ‫ ݔ‬൅ ʹሻଶ ൌ ሺ‫ ݔ‬ଶ ൅ Ͷ‫ݔ‬ሻ ൅ Ͷ Sehingga diperoleh:

ൌ ͷ͹ ൅ Ͷ ൌ ͸ͳ ܽ ൅ ܾ ൌ dan ܾܽ ൌ Ͷ

---------------------------------------Jawaban: C Ͷܽଶ ൅ Ͷܾଶ ൌ Ͷሺሺܽ ൅ ܾሻଶ െ ʹܾܽሻ

ൌ Ͷ ቀ െ ͺቁ ൌ െ͵ͳ
2. Pembahasan CERDAS: ସ
…‘– ‫ ݔ‬൅ …‘– ‫ ݕ‬ൌ ͸Ͳ ---------------------------------------Jawaban: E
ଵ ଵ
൅ ൌ ͸Ͳ
୲ୟ୬ ௫ ୲ୟ୬ ௬ 5. Pembahasan CERDAS:
୲ୟ୬ ௫ା୲ୟ୬ ௬
ൌ ͸Ͳ Misal ඥ‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬ൌ ܽ dan ඥ‫ ݔ‬െ ‫ ݕ‬ൌ ܾ, maka:
୲ୟ୬ ௫ ୲ୟ୬ ௬
–ƒ ‫ ݕ ƒ– ݔ‬ൌ
ହ଴

ହ ܽଶ ൅ ͵ܽ ൌ ͳͺ dan ܾଶ െ ʹܾ ൌ ͳͷ
଺଴ ଺
୲ୟ୬ ௫ା୲ୟ୬ ௬ ହ଴ ܽଶ ൅ ͵ܽ െ ͳͺ ൌ Ͳ ՜ ሺܽ ൅ ͸ሻሺܽ െ ͵ሻ ൌ Ͳ
–ƒሺ‫ ݔ‬൅ ‫ݕ‬ሻ ൌ ൌ ఱ ൌ ͵ͲͲ ܽ ൌ͵՜‫ݔ‬൅‫ ݕ‬ൌͻ
ଵି୲ୟ୬ ௫ ୲ୟ୬ ௬ ଵି

---------------------------------------Jawaban: D ܾ ଶ െ ʹܾ െ ͳͷ ൌ Ͳ
՜ ሺܾ െ ͷሻሺܾ ൅ ͵ሻ ൌ Ͳ
3. Pembahasan CERDAS: ܾ ൌ ͷ ՜ ‫ ݔ‬െ ‫ ݕ‬ൌ ʹͷ
ܵ௡ ൌ ʹ͸Ͳ ‫ ݔ‬൅ ‫ ݕ‬൅ ‫ ݔ‬െ ‫ ݕ‬ൌ ͻ ൅ ʹͷ
௡ ʹ‫ ݔ‬ൌ ͵Ͷ ՜ ‫ ݔ‬ൌ ͳ͹
ሺ‫ݑ‬ଵ ൅ ‫ݑ‬௡ ሻ ൌ ʹ͸Ͳ
ଶ ՜ ‫ ݕ‬ൌ ͻ െ ͳ͹ ൌ െͺ
Padahal ‫ݑ‬௧ ൌ ʹͲ, yang artinya: ‫ ݕݔ‬ൌ ሺͳ͹ሻሺെͺሻ ൌ െͳ͵͸
௨భ ା௨೙

ൌ ʹͲ atau ‫ݑ‬ଵ ൅ ‫ݑ‬௡ ൌ ͶͲ ---------------------------------------Jawaban: D

Sehingga ሺͶͲሻ ൌ ʹ͸Ͳ

6. Pembahasan CERDAS:
ʹͲ݊ ൌ ʹ͸Ͳ
‫ିܤ‬ଵ ‫ ܣ‬ൌ ‫ܤ‬ǡ maka ‫ିܣ‬ଵ ൌ ሺ‫ିܤ‬ଵ ሻଶ
݊ ൌ ͳ͵
Ͳ ͳ
‫ݑ‬ଵ ൅ ‫ݑ‬௡ ൌ ͶͲ ‫ܤ‬ൌቀ ቁǡ maka:
ͳ Ͷ
ʹ‫ݑ‬ଵ ൅ ͳʹܾ ൌ ͶͲ Ͷ െͳ
ʹ‫ݑ‬ଵ ൅ ͵͸ ൌ ͶͲ ‫ିܤ‬ଵ ൌ െ ቀ ቁ
െ͵ Ͳ
‫ݑ‬ଵ ൌ ʹ Ͷ െͳ Ͷ െͳ
ሺ‫ିܤ‬ଵ ሻଶ ൌ ቀ ቁቀ ቁ
‫ ଺ݑ‬ൌ ʹ ൅ ͷሺ͵ሻ ൌ ͳ͹ െ͵ Ͳ െ͵ Ͳ
---------------------------------------Jawaban: C 
ʹͷ െͶ
ൌቀ ቁ
െͳʹ ͵
4. Pembahasan CERDAS: ʹͷ െͶ
Misal ‫ݔ‬ଵ dan ‫ݔ‬ଶ adalah akar persamaan ‫ିܣ‬ଵ ൌ ቀ ቁ
െͳʹ ͵
‫ ݔ‬ଶ ൅ ‫ ݔ݌‬൅ ͳ ൌ Ͳ , maka ‫ݔ‬ଵ ൅ ‫ݔ‬ଶ ൌ െ‫݌‬ ‫ ݌‬ൌ ʹͷǡ ‫ ݍ‬ൌ െͶǡ ‫ ݎ‬ൌ െͳʹǡ †ƒ݀ ൌ ͵
dan ‫ݔ‬ଵ ‫ݔ‬ଶ ൌ ͳ, ini berarti ܽ ൅ ܾ ൌ ʹ‫ ݌‬dan ‫݌‬െ‫ݍ‬൅‫ݎ‬െ‫ݏ‬
ܾܽ ൌ Ͷ. ൌ ʹͷ െ ሺെͶሻ െ ͳʹ െ ͵ ൌ ͳͶ
Misal ‫ݔ‬ଷ dan ‫ݔ‬ସ adalah akar persamaan ---------------------------------------Jawaban: B

ʹ‫ ݔ‬ଶ െ ͵‫ ݔ‬൅ ‫ ݍ‬ൌ Ͳ, maka ‫ݔ‬ଷ ൅ ‫ݔ‬ସ ൌ dan

270
7. Pembahasan CERDAS: 11. Pembahasan CERDAS:
ʹ ͳ Dengan menggunakan teorema Vieta an-
ሺܲܳ ିଵ ሻିଵ ൌ ቀ ቁ
ͷ െ͵ tara persamaan kuadrat pertama dan ke-
ʹ ͳ
ܳܲିଵ ൌ ቀ ቁ dua, maka:
ͷ െ͵
ʹ ͳ ߙߚ ൌ Ͷሺͺሻ ൌ ͵ʹ
ܳൌቀ ቁܲ Padahal ߙߚ ൌ ܾ, maka ܾ ൌ ͵ʹ
ͷ െ͵
ʹ ͳ ͳ Ͳ ͸ െʹ െܽ ൌ ʹሺെͳሻǡ maka ܽ ൌ ʹ
ܳൌቀ ቁቀ ቁൌቀ ቁ
ͷ െ͵ Ͷ െʹ െ͹ ͸ ୪୭୥ ௕ ୪୭୥ ௔ ୪୭୥ ଷଶ ୪୭୥ ଶ
െ ൌ െ
୪୭୥ ଶ ୪୭୥ ଶ ୪୭୥ ଶ ୪୭୥ ଶ
---------------------------------------Jawaban: A
ൌ Ž‘‰ ଶ ͵ʹ െ ͳ ൌ ͷ െ ͳ ൌ Ͷ
-------------------------------------- Jawaban: D
8. Pembahasan CERDAS:
Misal:
12. Pembahasan CERDAS:
p=banyak kelereng pada cangkir putih
ሺ݊ െ ͳሻǨ ൌ ʹଵଵ ͵ହ ͷଶ ͹ଶሺͳͳሻሺͳ͵ሻ
b=banyak kelereng pada cangkir biru
ൌ ͳǤʹǤ͵ǤͶǤͷǤ͸Ǥ͹ǤͺǤͻǤͳͲǤͳͳǤͳʹǤͳ͵ǤͳͶ ൌ ͳͶǨ
u=banyak kelereng pada cangkir ungu
Maka ݊ െ ͳ ൌ ͳͶ , yang artinya nilai
Karena masing-masing minimal 2 bola,
݊ ൌ ͳͷǤSehingga:
maka:
Nilai dari ݊ ൅ ʹ ൌ ͳͷ ൅ ʹ ൌ ͳ͹
‫݌‬൅ܾ൅‫ ݑ‬ൌͻെʹെʹെʹ
---------------------------------------Jawaban: E
‫݌‬൅ܾ൅‫ ݑ‬ൌ͵
Selanjutnya bisa menggunakan rumus:
13. Pembahasan CERDAS:
‫ܥ‬௡௡ା௞ିଵ ൌ ‫ܥ‬ଷଷାଷିଵ ൌ ‫ܥ‬ଷହ ൌ ͳͲ
ሺ݃‫݂݋‬ሻሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ݔ‬
--------------------------------------Jawaban: B ݂ ଶ ሺ‫ݔ‬ሻ െ ͳ ൌ ͻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ݔ‬
݂ ଶ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͻ‫ ݔ‬ଶ ൅ ͸‫ ݔ‬൅ ͳ
9. Pembahasan CERDAS: ݂ ଶ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ሺ͵‫ ݔ‬൅ ͳሻଶ
ଶ௔௫ାଵ ௔௫ାଵ ଵ
݂ሺʹ‫ݔ‬ሻ ൌ , maka ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ Karena ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൐ Ͳ untuk ‫ ݔ‬൐ െ ଷ
ଶିଶ௫ ଶି௫
ିଶ௫ାଵ
݂ ିଵ ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ି௫ି௔ Maka ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ ͵‫ ݔ‬൅ ͳ
݂ ିଵ ሺͶሻ ൌ ͳ ݂ሺ‫ ݔ‬൅ ͵ሻ ൌ ͵ሺ‫ ݔ‬൅ ͵ሻ ൅ ͳ ൌ ͵‫ ݔ‬൅ ͳͲ
ିଶሺସሻାଵ
ൌ ͳ maka: ---------------------------------------Jawaban: C
ିସି௔
െ͹ ൌ െͶ െ ܽ, diperoleh ܽ ൌ ͵
ଷ௫ାଵ 14. Pembahasan CERDAS:
sehingga ݂ሺ‫ݔ‬ሻ ൌ
ଶି௫ Misal data terbesarnya adalah ܾ dan data
ଷሺସሻାଵ ଵଷ
݂ሺͶሻ ൌ ൌ terkecilnya adalah ܽ. Jika jumlah semua
ଶିସ ିଶ
---------------------------------------Jawaban: A data adalah A dan banyak data adalah ݊ǡ
maka:
஺ି௕
10. Pembahasan CERDAS: ൌ Ͷ͵ ՜ ࢈ ൌ ࡭ െ ሺ૝૜࢔ െ ૝૜ሻ
௡ିଵ
Jika data terkecil yaitu ܽ tidak disertakan,
஺ି௔
maka ൌ ͶͷǤͷ atau
௡ିଵ
ࢇ ൌ ࡭ െ ሺ૝૞Ǥ ૞࢔ െ ૝૞Ǥ ૞ሻ
Jika jangkauan data adalah 10, maka:
ܾ െ ܽ ൌ ͳͲ
‫ ܣ‬െ ሺͶ͵݊ െ Ͷ͵ሻ െ ‫ ܣ‬൅ ሺͶͷǤͷ݊ െ ͶͷǤͷሻ ൌ ͳͲ
ʹǤͷ݊ െ ʹǤͷ ൌ ͳͲ
݊ൌͷ
Jadi ܾ ൌ ͶͶǤͶ݊ െ ሺͶ͵݊ െ Ͷ͵ሻ atau
Banyak anak bertubuh tinggi gemuk ada- ܾ ൌ ͶͶǤͶሺͷሻ െ Ͷ͵ሺͷሻ ൅ Ͷ͵
lah 2 anak. ܾ ൌ ʹʹʹ െ ʹͳͷ ൅ Ͷ͵ ൌ ͷͲ
---------------------------------------Jawaban: A ---------------------------------------Jawaban: A

271
15. Pembahasan CERDAS: 1
Keliling bangun = jumlah panjang sisi ver- hB v0 B t  gt 2
2
tikal + jumlah panjang semua sisi hori-
1 2½
zontal. hB1 vt  gt °
ଷ௞ 2 °
ൌ ሺ͵‫ ݐ‬൅ ʹ‫ ݐ‬൅ ͵‫ ݐ‬൅ ʹ݇ ൅ Ͷ݇ሻ ൅ ሺ݇ ൅ ൅‫ݐ‬൅ ¾ hB1 hB 2

1
0  gt 2 °

൅ ͵‫ݐ‬ሻ hB 2

2 °¿
ൌ ሺͺ‫ ݐ‬൅ ͸݇ሻ ൅ ሺ͵݇ ൅ Ͷ‫ݐ‬ሻ
ൌ ͳʹ‫ ݐ‬൅ ͻ݇
Karena keliling bangun 162 cm, maka: hB1 hB 2
ͳʹ‫ ݐ‬൅ ͻ݇ ൌ ͳ͸ʹ, atau Ͷ‫ ݐ‬൅ ͵݇ ൌ ͷͶ (i) 1 1 2
Perhatikan bahwa luas sisi horizontal bi- vt  gt 2 gt
2 2
dang atas dan bawah panjangnya sama,
ଷ௞ ௞ vt gt 2
sehingga ቀ݇ ൅ ଶ ൅ ‫ ݐ‬൅ ଶቁ ൌ ͵‫ݐ‬, maka:
v
͵݇ ൅ ‫ ݐ‬ൌ ͵‫ݐ‬, atau ͵݇ ൌ ʹ‫ ݐ‬....(ii) t
Dari persamaan (i) dan (ii), diperoleh: g
Ͷ‫ ݐ‬൅ ͵݇ ൌ ͷͶ Waktu yang diperlukan bola B untuk kem-
ʹሺʹ‫ݐ‬ሻ ൅ ͵݇ ൌ ͷͶ 2v
bali ke tanah sebesar t .
ʹሺ͵݇ሻ ൅ ͵݇ ൌ ͷͶ g
ͻ݇ ൌ ͷͶ Masukkan nilai t ke persamaan (1):
݇ൌ͸
1
---------------------------------------Jawaban: B h 0  gt 2
2
2
16. Pembahasan CERDAS: 1 § 2v ·
g¨ ¸
2 © g ¹
1 4v 2
g
2 g2
2v 2
h
g
Waktu yang dibutuhkan bola A untuk Jadi, dapat disimpulkan jika h memiliki ni-
sampai ke tanah sama dengan waktu yang 2v 2
lai hubungan: h .
dibutuhkan bola B untuk bergerak ke atas g
kemudian kembali turun ke tanah. ---------------------------------------Jawaban: D
1 2
hA v0 At 
gt
2 17. Pembahasan CERDAS:
1 Diketahui:
h v0 At  gt 2 mX a mB
2
1 2 rX b rB
h 0  gt ..........................(1)
2 Ditanyakan: wx : wB
Waktu yang digunakan bola B untuk
Jawab:
sampai ke puncak (menempuh hB )

272
2 19. Pembahasan CERDAS:
wx mx § rB ·
¨ ¸ Diketahui:
wB mB © rx ¹ m 25 gram 25 u103 kg
2
wx a mB § rB · h1 1 meter
¨ ¸
wB mB © b rB ¹ h2 80 cm 0,8 meter
wx a g 10 m/s 2
wB b2 Ditanyakan: % energi yang hilang
Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan ja- Jawab:
waban D. h2
---------------------------------------Jawaban: D e
h1
18. Pembahasan CERDAS: 0,8
Diketahui: e
1
W = 1.650 J
e2 Persamaan(1)
0,8 ...... persamaan 1
v0 = 10 km/jam = 5 m/s
m = 60 kg Jika dihubungkan dengan koefisien res-
Ditanyakan: v titusi, maka:
Jawab: v2 ' v1 '
1
e
Ek 0 mv0 2 v1  v2
2
0  v1 '
1 e
60 kg 5 m/s
2

2
v1  0
750 J v1 '
e
W 'Ek v1
W Ek  E k 0 2
2 § v1 ' ·
1.650 J Ek  750 J e ¨ ¸ ..... persamaan
Persamaan (2)
2
© v1 ¹
Ek 2.400 J
Persamaan (1) dimasukkan ke persamaan
1 2 (2) sehingga hasilnya:
Ek mv
2 2
2 § v1 ' ·
1 e ¨ ¸
2.400 J 60 kg v 2 © v1 ¹
2
2.400 J 2
v2 40 m 2 /s 2 § v1 ' ·
60 kg ¨ ¸ 0,8
© v1 ¹
v 40 m 2 /s 2 6,3 m/s
Persentase energi yang hilang:
Jadi, kecepatan akhir sepeda adalah 6,3
m/s
---------------------------------------Jawaban: D

273
'Ek Ek1  Ek1 ' Jadi, besar beban yang dirasakan oleh titik
Ek1 Ek1 A adalah 150 N.
---------------------------------------Jawaban: D
'Ek Ek1 '
1
Ek1 Ek1 21. Pembahasan CERDAS:
1 Dalam soal telah dijelaskan bahwa volume
mv12
'Ek 2 totalnya tidak mengalami perubahan saat
1 peleburan, sehingga akan berlaku
Ek1 1
m v1 '
2

2 persamaan berikut.
2 Vcampuran Vemas  Vperak
'Ek § v '·
1 ¨ 1 ¸ Jika berlaku persamaan m = ρV, maka
Ek1 © v1 ¹ perbandingan massa yang dihasilkan:
'Ek Vcampuran Vemas  V perak
1  0,8
Ek1
mcampuran memas m perak
'Ek 
0, 2 20% Ucampuran Uemas U perak
Ek1
Jadi, persentase energi yang hilang adalah memas  m perak memas m perak

20%. 17,5 19,3 10,5
-----------------------------------Jawaban: A
§ 1 1 · § 1 1 ·
memas ¨  ¸ m perak ¨  ¸
20. Pembahasan CERDAS: © 17,5 19,3 ¹ © 10,5 17,5 ¹
Diketahui: memas
L=8m 7, 2
m perak
w = 200 N
Ditanyakan: FA Jadi, perbandingan massa emas dan mas-
Jawab: sa perak dalam campuran adalah 7,2.
Perhatikan penguraian gaya-gaya pada ---------------------------------------Jawaban: C
balok kayu berikut!
22. Pembahasan CERDAS:
Diketahui:
R = 25 mm = 25 x 10-3 m
Q = 942 liter/menit = 15,7 x 10-3 m3/s
Ditanyakan: F
Jawab:
Berdasarkan penguraian gaya-gaya pada Massa air yang keluar melalui lubang se-
balok tersebut, diperoleh perhitungan: tiap satuan waktu dapat ditentukan de-
6W B 0 ngan persamaan berikut.
m UV
 FA BA  w BP 0
t t
FA BA w BP m
UQ
w BP t
FA
BA Besarnya massa air setiap satuan waktu
adalah:
FA
200 3
4
FA 150

274
m ݂ଶ ݈ଵ
UQ ൌ
t ݂ଵ ݈ଶ
m ͳǡʹͷ݂ ݈ଵ
1.000 15, 7 u103 ݂

ሺ݈ଵ െ ͺሻ
t
m ݈ଵ
15, 7 kg/s ͳǡʹͷ ൌ
t ሺ݈ଵ െ ͺሻ
Kecepatan aliran air: ݈ଵ ൌ ͶͲ cm
Q Apabila dipendekkan 2 cm kembali, maka
v panjang ݈ଷ sebagai berikut.
A
݈ଷ ൌ ͶͲ െ ͺ െ ʹ ൌ ͵Ͳ cm
Q
v Oleh karena itu, besarnya ݂ଷ sebagai
S R2 berikut.
15, 7 u103 ݂ଷ ݈ଵ
v ൌ

3,14 25 u103
2
݂ଵ ݈ଷ
݂ଷ ͶͲ
v 8 m/s ൌ
݂ ͵Ͳ
Gaya untuk memegang selang dapat di- Ͷ
tentukan dengan perhitungan sebagai ݂ଷ ൌ ݂ ൌ ͳǡ͵͵݂
͵
berikut: ---------------------------------------Jawaban: D
Ft mv
mv 24. Pembahasan CERDAS:
F
t Diketahui:
m TP 110o C
F v
t TQ 40o C
F 15, 7 8 1
kp kQ
F 125, 6 N 2
Jadi, besar gaya untuk memegang selang Lp 2 LQ
adalah 125,6 N. Ditanyakan: ܶ஼
---------------------------------------Jawaban: D Jawab:

݇௉ ൌ ݇ொ
23. Pembahasan CERDAS: ଶ
Perhatikan! ‫ܮ‬௉ ൌ ʹ‫ܮ‬ொ
Pada dawai, frekuensi nada dasar diru- Persamaan laju perpindahan kalor pada
muskan dalam persamaan berikut: zat padat di mana
‫ܪ‬௉ ൌ ‫ܪ‬ொ
ͳ ‫ܨ‬ ஺Ǥο் ஺Ǥο்
݂ൌ ඨ ݇௉ ൌ ݇ொ
ʹ݈ ߤ ௅ು ௅ೂ
ଵ ሺଵଵ଴ି்಴ ሻ ሺ் ିସ଴ሻ
Berdasarkan persamaan tersebut, hubu- ݇ ൌ ݇ொ ಴௅
ଶ ொ ଶ௅ೂ ೂ
ngan frekuensi dan panjang dawai sebagai ͳͳͲ െ ܶ஼ ൌ Ͷܶ஼ െ ͳ͸Ͳ
berikut: ʹ͹Ͳ ൌ ͷܶ஼
݂ଶ ݈ଵ ܶ஼ ൌ ͷͶ 0C

݂ଵ ݈ଶ Jadi, suhu pada sambungannya adalah ͷͶ
0
Apabila dawai dipendekkan 8 cm sehingga C.
panjangnya menjadi: ---------------------------------------Jawaban: C
݈ଶ ൌ ሺ݈ଵ െ ͺሻ…
Ketika dipendekkan 8 cm, frekuensi yang
dihasilkan ͳǡʹͷ݂.

275
25. Pembahasan CERDAS: ‫ݍ‬
‫ܧ‬ൌ݇
Jika energi dalam akhir bernilai sama de- ‫ݎ‬ଶ
ngan energi dalam mula-mula, maka akan di mana
menyebabkan persamaan: ‫ = ܧ‬kuat medan listrik (N/C)
3 3 ‫ = ݍ‬muatan sumber (C)
nRT1` nRT2` ‫ = ݎ‬jarak titik ke muatan sumber (m)
2 2
Sehingga ‫ ܧ‬sebanding dengan ‫ݍ‬
T1` T2` (3) Medan listrik berbanding terbalik de-
Hal tersebut menyatakan adanya proses ngan kuadrat jarak OP
isotermal. Selain itu, akan terjadi proses (4) Arahnya sama dengan gaya Coulomb
yang berulang-ulang dan akan memben- pada muatan q’ di P bila q positif, dan
tuk siklus sehingga dinyatakan sebagai berlawanan dengan gaya Coulomb ter-
proses daur. Jadi, jawaban yang tepat sebut bila q negatif
adalah pilihan jawaban B. Benar semua
---------------------------------------Jawaban: B ------------------------------------Jawaban: E

26. Pembahasan CERDAS: 28. Pembahasan CERDAS:


Diketahui: Waktu yang dibutuhkan pompa untuk me-
4 menuhi bak dapat ditentukan dengan per-
n1
3 samaan debit air.
5 ܳൌܳ
n2 ௏
3 ൌ‫ܣ‬ൈ‫ݒ‬

3 ௏
sin i ‫ ݐ‬ൌ ஺ൈ௩
4 ଵൈଵൈ଴ǡହ଴ଶସ
Ditanyakan:•‹ ‫ݎ‬ ‫ݐ‬ൌభ ൌ ʹͲͲ sekon
గሺସൈଵ଴షమ ሻమ ൈଶ

Jawab:
Energi yang dibutuhkan:
Perhatikan! ௐ
ܲൌ
݊ூ •‹ ݅ ൌ ݊ூூ •‹ ‫ݎ‬ ௧
(Hukum Snellius tentang pembiasan) ܹ ൌ ܲ‫ݐ‬
di mana: ܹ ൌ ܸ݅‫ ݐ‬ൌ ሺʹʹͲሻሺͲǡͷሻሺʹͲͲሻ
݅ ൌ sudut datang ܹ ൌ ʹʹǤͲͲͲ ൌ ʹʹ
‫ ݎ‬ൌ sudut bias --------------------------------------Jawaban: D
݊ூ ൌ ͶȀ͵
݊ூூ ൌ ͷȀ͵ 29. Pembahasan CERDAS:
•‹ ݅ ൌ ͵ȀͶ Diketahui:
maka: L=1m
Ͷ ͵ ͷ ω = 10 rad/s
൬ ൰ ൌ ሺ•‹ ‫ݎ‬ሻ B = 0,2 T
͵ Ͷ ͵
͵ Ditanyakan: ε
•‹ ‫ ݎ‬ൌ Jawab:
ͷ
ଷ GGL induksi pada kawat yang diputar ada-
Jadi, nilai sinus sudut biasnya adalah Ǥ

lah:
---------------------------------------Jawaban: A ‫ܮ߱ܤ‬ଶ
ߝൌ
ʹ
27. Pembahasan CERDAS: Sehingga: ߝ ൌ
ሺ଴ǡଵሻሺଵ଴ሻሺଵሻమ
ൌ Ͳǡͷ V
(1) Arah medan listrik adalah keluar dari ଶ
muatan muatan positif dan menuju ke Jadi, besar GGL induksi kawat adalah 0,5
muatan negatif V.
(2) Kuat Medan dipengaruhi oleh --------------------------------------Jawaban: A

276
30. Pembahasan CERDAS: CO2 + Ca(OH)2 → CaCO3 + H2O
Dalam postulat Bohr, memenuhi persa- ଵ ଵ
mol mol
଼ ଼
maan: 2πr = n λ
massa CaCO3 = mol x Mr
---------------------------------------Jawaban: D ଵ
= x 100

31. Pembahasan CERDAS: = 12,5 gram
Konfigurasi elektron unsur X -------------------------------------- Jawaban: C
2 2 6 2 3
15X = 1s 2s 2p 3s 3p
Elektron valensi = 5 34. Pembahasan CERDAS:
Golongan = VA, periode = 3 Reaksi kesetimbangan:
Pernyataan yang sesuai : H2(g) + I2(g) → 2 HI(g)
9 Berikatan dengan klorida membentuk setimbang 0,1 mol 0,1 mol 0,5 mol
ikatan kovalen karena sama-sama un- Harga kesetimbangan :
ሾୌ୍ሿమ
sur nonlogam Kc = ୌ
మ Ǥ୍మ
9 Bereaksi dengan oksigen membentuk బǡఱ మ
ሾ ሿ ଴ǡଶହ

oksida asam = బǡభ బǡభ = = 25
Ǥ ଴ǡ଴ଵ
9 Unsur dapat diidentifikasi sebagai un- మ మ
Kp = Kc . (RT)Δn
sur nitrogen, sehingga unsur ini terda-
= Kc . (RT)2-2 = Kc . (RT)0 = Kc
pat bebas di alam dalam bentuk gas
Sehingga harga Kp = Kc = 25
diatomik
Pernyataan yang benar adalah nomor 1
9 16S unsur golongan VIA dan periode 3,
dan 3.
sehingga energi ionisasi S > X
---------------------------------------Jawaban: B
9 X3+ = 1s2 2s2 2p6 3s2 , jumlah atom = 12
( tidak sesuai dengan gas mulia)
35. Pembahasan CERDAS:
---------------------------------------Jawaban: C 2 2 6 2 4
16S = 1s 2s 2p 3s 3p
x Hibridisasi SF4
32. Pembahasan CERDAS:
3s2 3p4
Perbandinagn 2 gas (gas X dan CO2)
୚େ୓మ ୚୶
=
୬େ୓మ ୬୶
ଷଶ଴୫୐
బǡభ
ସସ଴୫୐
= 3s2 3p6 3d2
୬୶
రర
320 . nx = 1

nx = mol F F F F
ଷଶ଴
massa X = mol . Mr Sehingga hibridisasi SF4 adalah sp3d (tri-
ଵ gonal bipiramida)
0,20 =  . Mr
ଷଶ଴
Mr = 64
x Hibridisasi SF6
Diketahui massa molekul senyawa adalah
3s2 3p6
64, sehingga senyawa tersebut dapat ter-
identifikasi SO2.
---------------------------------------Jawaban: B
3s2 3p6 3d4
33. Pembahasan CERDAS:
x Pembakaran metana:
F F F F F F
CH4 + 2O2 → CO2 + 2H2O
ଶ୥୰ୟ୫ Sehingga hibridisasi SF6 adalah sp3d2
ଵ଺ (oktahedral)
ଵ ଵ
mol mol
଼ ଼
x Reaksi CO2 pada air kapur

277
x Molekul SF4 bersifat polar (memiliki 1 nonpolar cenderung mudah larut dalam
PEB), sedangkan molekul SF6 nonpolar senyawa non polar.
(tidak memiliki PEB) ---------------------------------------Jawaban: A
x Ikatan antara S dan atom F adalah ko-
valen polar 38. Pembahasan CERDAS:
Pernyataan benar adalah nomor 1, 2, dan Reaksi yang dapat berlangsung spontan
3 adalah reaksi dengan harga potensial sel-
------------------------------Jawaban: A nya positif.
x Ni2+ + Ag → Ni + Ag+
36. Pembahasan CERDAS: Esel = -0,25 – (-0,80) = -0,55 volt
pH garam yang tidak dipengaruhi oleh x Cu2+ + Ni → Cu + Ni2+
konsentrasinya adalah garam yang ter- Esel = -0,34 – (-0,25) = -0,09 volt
hidrolisis total, yaitu yang terbentuk dari x Sn2+ + Co → Sn + Co2+
asam lemah dan basa lemah. Dalam Esel = -0,14 – (-0,28) = +0,14 volt
hidrolisis total, pH nya dipengaruhi oleh x Cu2+ + Co → Cu + Co2++
harga Ka dan Kb Esel = -0,34 – (-0,28) = -0,06 volt
x HCOOK adalah garam yang terbentuk x Ag2+ + Sn → Ag + Sn2+
dari asam lemah dan basa kuat Esel = -0,80 – (-0,14) = -0,66 volt
sehingga pH yang terbentuk bersifat Reaksi yang dapat berlangsung spontan
basa dengan harga pH sekitar > 7 yang adalah antara Sn2+ dengan Co.
dipengaruhi oleh konsentrasi basa. ---------------------------------------Jawaban: C
x NH4Cl adalah garam yang terbentuk
dari basa lemah dan asam kuat 39. Pembahasan CERDAS:
sehingga pH yang terbentuk bersifat Fosfolipid merupakan golongan senyawa
asam dengan harga pH sekitar < 7 yang lipid yang memiliki ikatan ester serta mo-
dipengaruhi oleh konsentrasi asam. lekulnya memiliki dua bagian yang bersifat
x CH3COONH4 adalah garam yang ter- hidrofilik (suka sama air) dan hidrofobik
bentuk dari basa lemah dan asam (tidak suka dengan air).
lemah sehingga pH yang terbentuk ---------------------------------------Jawaban: A
dipengaruhi oleh harga Ka dan Kb.
x Na2S adalah garam yang terbentuk dari 40. Pembahasan CERDAS:
basa kuat dan asam lemah sehingga Hasil samping hidrolisis lemak dan bahan
pH yang terbentuk bersifat basa pembuatan sabun dari lemak dan minyak
dengan harga pH sekitar > 7 yang adalah gliserol. Gliserol merupakan hasil
dipengaruhi oleh konsentrasi basa. dari reaksi saponifikasi, yaitu reaksi hi-
x (NH4)2SO4 adalah garam yang ter- drolisis asam lemak dengan menggunakan
bentuk dari basa lemah dan asam kuat basa kuat.
sehingga pH yang terbentuk bersifat ---------------------------------------Jawaban: C
asam dengan harga pH sekitar < 7 yang
dipengaruhi oleh konsentrasi asam. 41. Pembahasan CERDAS:
---------------------------------------Jawaban: C Sifat koligatif larutan banyak sekali di-
temui dalam kehidupan sehari-hari. Sifat
37. Pembahasan CERDAS: koligatif larutan terdiri dari penurunan
Sifat H2O adalah senyawa polar, di mana tekanan uap, kenaikan titik didih, penu-
O2 lebih mudah larut dalam H2O karena runan titik beku, dan tekanan osmosis.
O2 lebih polar daripada N2. Hal ini dika- Pemanfaatan titik beku larutan dilakukan
renakan senyawa polar cenderung mudah pada pembuatan cairan pendingin, pada
larut dalam senyawa polar dan senyawa

278
es putar, dan pencairan salju mengguna- 45. Pembahasan CERDAS:
kan garam dapur. Larutan NaCl tidak terhidrolisis karena ter-
---------------------------------------Jawaban: D bentuk dari basa kuat dan asam kuat
NaCl(aq) → Na+(aq) + Cl-(aq)
42. Pembahasan CERDAS: Na+(aq) + H2O(l) tidak ada reaksi
Hidrolisis senyawa ester menghasilkan al- Cl-(aq) + H2O(l) tidak ada reaksi
kohol dan asam karboksilat. Alkohol yang Kesetimbangan ionisasi terjadi pada ka-
dihasilkan bereaksi dengan H2SO4 panas tion atau anion lemah.
membentuk 1-propena, sedangkan asam ---------------------------------------Jawaban: E
karboksilatnya bereaksi dengan NaOH
menghasilkan natrium etanoat. Sehingga 46. Pembahasan CERDAS:
senyawa alkohol teridentifikasi sebagai Rekayasa genetika merupakan ciri bio-
propanol dan senyawa asam karboksilat- teknologi modern. Rekayasa genetika
nya adalah asam etanoat. Ester yang akan meningkatkan kualitas agen biologi
terbentuk adalah propil etanoat. yang digunakan sehingga meningkatkan
O kualitas produk. Rekayasa genetika tidak
H3C C dilakukan secara konvensional. Biotekno-
logi konvensional merupakan bioteknologi
O CH2 CH2 CH3 yang memanfaatkan aktivitas agen biologi
propil etanoat untuk meningkatkan kualitas produk.
Pernyataan yang benar adalah nomor 4. Dengan demikian, pernyataan dan sebab
--------------------------------------Jawaban: D keduanya benar dan saling berhubungan.
--------------------------------------Jawaban: A
43. Pembahasan CERDAS:
MgSO4 bilok Mg = +2
47. Pembahasan CERDAS:
K2SO4 bilok K = +1 Evolusi makhluk hidup terjadi karena be-
x Semakin besar bilok kation, maka se- berapa faktor, di antaranya seleksi alam,
makin efektif dalam mengkoagulasi sol terjadinya mutasi gen, perkawinan tak
As2S3 yang bermuatan negatif. acak, frekuensi gen dalam populasi, dan
x Jika muatan kation besar, maka pola- spesiasi. Selain itu, pertambahan populasi
ritas positifnya semakin besar sehingga juga dapat menjadi faktor terjadinya me-
polaritas positif Mg2+ > K+ kanisme evolusi karena menyebabkan
Pernyataan salah, sebab salah. makhluk hidup harus bersaing untuk da-
--------------------------------------Jawaban: E pat melangsungkan kehidupannya. Jadi,
jawaban yang benar terdapat pada nomor
44. Pembahasan CERDAS: (1), (2), dan (3).
x Reaksi eksoterm mengeluarkan atau ---------------------------------------Jawaban: A
menghasilkan kalor, sehingga harga
perubahan entalpinya (ΔH) bernilai 48. Pembahasan CERDAS:
negatif. Ciri-ciri pembelahan meiosis sebagai ber-
x Reaksi eksoterm kalor berpindah dari ikut:
sistem ke lingkungan sehingga energi 1) Bertujuan untuk pembentukan sel ga-
dalam sistem berkurang, sedangkan met.
energi lingkungannya bertambah. 2) Terjadi dua kali pembelahan sel, se-
Pernyataan benar, sebab salah. hingga bukan merupakan pembelahan
--------------------------------------Jawaban: C langsung.
3) Menghasilkan empat sel anakan de-
ngan jumlah kromosom separuh dari
induknya.

279
4) Dapat terjadi pada sel hewan dan sel numbuhkan mikroba adalah cawan petri.
tumbuhan. Alat yang digunakan untuk menyebar-
---------------------------------------Jawaban: C biakan bakteri yang terdapat di atas me-
dia pembiakan adalah batang penyebar.
49. Pembahasan CERDAS: Jadi, jawaban yang benar hanya terdapat
Respirasi seluler merupakan salah satu pada nomor (4).
contoh dari proses katabolisme yang ter- --------------------------------------Jawaban: D
jadi di mitokondria. Proses ini mengha-
silkan energi dalam bentuk ATP. 54. Pembahasan CERDAS:
---------------------------------------Jawaban: A Sel tumbuhan dan sel hewan memiliki
beberapa perbedaan. Pada sel tumbuhan
50. Pembahasan CERDAS: memiliki beberapa organel yang tidak
Ganggang (Alga) biru memiliki sifat-sifat ditemukan pada sel hewan, yaitu dinding
sebagai berikut. sel, plastida (kloroplas), dan vakuola.
1) Tubuh monoseluler, ada juga yang Sebaliknya, pada sel hewan juga terdapat
multiseluler. organel yang tidak ditemukan pada sel
2) Sel bersifat prokariotik. tumbuhan, yaitu sentriol. Sementara itu,
3) Memiliki ribosom. nukleus, ribosom, badan golgi, dan mito-
4) Terdapat pigmen fikosianin dalam kondria dimiliki oleh kedua sel tersebut.
membran tilakoidnya. ---------------------------------------Jawaban: C
5) Tidak mengandung plastida dan reti-
kulum endoplasma. 55. Pembahasan CERDAS:
---------------------------------------Jawaban: E Kompetisi intraspesifik adalah kompetisi
yang melibatkan hewan sejenis, misal dua
51. Pembahasan CERDAS: ekor singa dan dua ekor anjing liar. Kom-
Sel darah merah manusia mengandung petisi ini dapat terjadi untuk mempere-
hemoglobin. Hemoglobin berguna untuk butkan makanan, pasangan kawin, mau-
mengikat oksigen, karbon dioksida, dan pun daerah kekuasaan. Jadi, jawaban yang
karbon monoksida untuk dibawa ke selu- benar terdapat pada nomor (1) dan (3).
ruh tubuh. Jadi, jawaban yang benar ---------------------------------------Jawaban: B
terdapat pada nomor (1), (2), dan (3).
---------------------------------------Jawaban: A 56. Pembahasan CERDAS:
Pada tahapan perkembangan cacing hati
52. Pembahasan CERDAS: (Fasciola hepatica), perkembangan larva
Pada persamaan reaksi fotosintesis ber- yang terjadi di dalam tubuh siput adalah
ikut: sporokista menjadi redia. Siklus hidupnya
6CO2 + 6 H2O Æ C6H12O6 + X sebagai berikut:
X adalah oksigen. Oksigen dihasilkan dari Telur → mirasidium → masuk ke tubuh
hasil fotolisis, yakni pemecahan air (H2O) Lymnaea (siput air tawar) → sporokista →
menjadi ion H+ dan oksigen. Reaksi redia → serkaria → keluar dari tubuh siput
fotolisis terjadi pada saat reaksi terang → metaserkaria → kista → masuk ke
dengan bantuan cahaya matahari. tubuh domba → cacing dewasa.
---------------------------------------Jawaban: B ---------------------------------------Jawaban: D

53. Pembahasan CERDAS: 57. Pembahasan CERDAS:


Alat yang digunakan untuk menghitung Hormon progesteron dihasilkan oleh kor-
jumlah mikroba pada cawan petri adalah pus luteum. Korpus luteum bersifat non-
digital coloni counter. Alat yang digunakan permanen karena hanya akan terbentuk
sebagai tempat media agar untuk me-

280
pada saat terjadi ovulasi. Dengan demiki- 59. Pembahasan CERDAS:
an, pernyataan benar, alasan benar, dan Gajah Asia dan Afrika termasuk ordo Pro-
keduanya saling berhubungan. boscidea. Ciri utama ordo ini adalah ada-
---------------------------------------Jawaban: A nya hidung yang panjang (belalai). Belalai
merupakan perubahan bentuk (modifi-
58. Pembahasan CERDAS: kasi) dari hidung dan bibir atas yang me-
Berdasarkan kedalaman dan adanya ko- nyatu. Jadi, pernyataan dan sebab kedu-
munitas tumbuhan dan hewan, danau anya benar dan saling berhubungan.
dibagi menjadi empat daerah sebagai ber- ---------------------------------------Jawaban: A
ikut.
1) Litoral, dihuni oleh ganggang (Algae) 60. Pembahasan CERDAS:
dan tumbuhan yang akarnya dapat DNA (Deoxyribonucleic Acid) merupakan
mencapai dasar perairan, siput, se- asam nukleat yang memiliki struktur ran-
rangga, dan ikan. tai ganda berpilin (double helix). Struktur
2) Limnetik, dihuni oleh berbagai fito- DNA tersusun dari komponen berikut.
plankton dan zooplankton. 1) Gula deoksiribosa.
3) Profundal, dihuni oleh cacing dan mi- 2) Gugus fosfat.
kroba. 3) Basa nitrogen yang terdiri dari basa
4) Bentik, merupakan daerah dasar da- purin (adenin dan guanin) dan basa
nau tempat terdapatnya bentos dan pirimidin (sitosin dan timin).
sisa-sisa organisme mati. Adapun memiliki konfigurasi single helix,
-----------------------------------Jawaban: A mengandung gula ribosa, dan mengan-
dung basa urasil merupakan ciri RNA (Ri-
bonucleic Acid).
---------------------------------------Jawaban: C

281

Anda mungkin juga menyukai