Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BARUHARJO
Jl. Raya Desa Baruharjo
Email : puskesmasbaruharjo@gmail.com
TRENGGALEK

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BARUHARJO


KABUPATEN TRENGGALEK
NOMOR : /TU/SKP/2016

TENTANG
EVALUASI REAGENSIA

KEPALA PUSKESMAS BARUHARJO KABUPATEN TRENGGALEK,

Menimbang : bahwa agar semua reagensia agar memberikan hasil yang


akurat dan presisi maka perlu prosedur Evaluasi Reagensia
ditetapkan dalam Keputusan Kepala Puskesmas.
Mengingat : 1. Undang -Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun
2004 tentang Praktik Kedokteran, Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116;
2. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun
2009 tentang Kesehatan, Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2009 Nomor 144;
3. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun
2009 tetang Pelayanan Publik, Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 112;
4. Undang - Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun
2014 tentang Pemerintahan Daerah;
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun
2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional;
6. Peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 35 tahun 2012
tentang Pedoman Penyusunan Standar Operasional
Prosedur Administrasi Pemerintahan;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 tahun 2013
tentang Pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan
Nasional;
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 tahun 2014
tentang Klinik;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014
tentang Puskesmas;
10. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59/2015 tentang
Komisi Akreditasi FKTP
11. Peraturan Bupati Trenggalek Nomor 120 Tahun 2011
Tentang Penjabaran Tugas Pokok Dan Fungsi Dinas
Kesehatan Kabupaten Trenggalek (Berita Daerah
Kabupaten Trenggalek nomor 17 seri D);
12 Peraturan Bupati Trenggalek Nomor 81 tahun 2012
tentang Organisasi Dan Tata Kerja Pusat Kesehatan
Masyarakat Sebagai Unit Pelayanan Teknis Dinas
Kesehatan.
MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
KESATU : Keputusan Kepala Puskesmas Baruharjo tentang Evaluasi
Reagensia.
KEDUA : Evaluasi Reagensia sebagaimana dimaksud dalam DIKTUM
KESATU Keputusan ini meliputi evaluasi tentang :
a. Jumlah
b. Label
c. Penyimpanan
d. Expired Date
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Trenggalek
Pada tanggal : 2 Maret 2016
KEPALA PUSKESMAS BARUHARJO
KABUPATEN TRENGGALEK

Dr.SUNARTO
PenataTk. I
NIP. 19740223 200604 1 011

Anda mungkin juga menyukai