Anda di halaman 1dari 3

Berita Acara Kegiatan

Sehubungan dengan Proyek Pembangunan PLTM Gunung Wugul 2 x 1,5 MW,dan terkait bagian
rencana quality khususnya untuk mengetahui mutu beton yang akan digunakan, pada hari ini :

Hari,Tanggal : Kamis, 5 Juli 2018

Waktu : 10.00 Wib s.d selesai

Tempat : Laboratorium Bahan Unsoed

Telah dilaksanakan UjI Kuat Tekan Beton umur 28 hari, dengan mutu beton K250 untuk area
pondasi pondasi sandtrap, dinding botom dan sayap waterway. yang dihadiri perwakilan dari PT.
Indonesia Power dan perwakilan dari PT.Hutama Karya, sebagaimana tercatat di dalam Daftar Hadir
Terlampir.

Demikianlah Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab agar dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Perwakilan Perwakilan
PT.Indonesia Power PT.Hutama Karya

Yudika Wisnu Pratomo Fariz Arinal noor Ananta


Supervisi Qc
Banjarnegara 5 juli 2018

DAFTAR HADIR KEGIATAN UJI KUAT TEKAN BETON TRIAL MIX UMUR 28 HARI

PT. INDONESIA POWER Perwakilan Dari TTD


1. Sumarno 1.PT.Indonesia Power 1.

2. Arif Nurhidayat 2.PT.Hutama Karya 2.

3.
Banjarnegara, 3 Juli 2018
Nomor : 44/SKL-QC-HK/7/2018
Lampiran : 1 lembar

Kepada Yth
Kepala Laboratorium Bahan
Universitas Diponegoro
Di tempat

Perihal : Permohonan Pembuatan Job Mix Design K350


Dengan hormat,Sehubungan dengan pelaksanaan Proyek Pembangunan
PLTM Gunung Wugul 2 x 1,5 MW di Banjarnegara, bersama ini kami mohon
untuk dibuatkan Job Mix Formula Beton Dengan mutu beton K350, adapun
material yang digunakan sebagai berikut :

Semen : Gresik tipe 1 PCC


Pasir : Sungai Jinggaur Kab.Banjarnegara
Kricak : Sungai Jinggaur Kab. Banjarnegara

Demikian Disampaikan atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan


terimakasih

PT.Hutama Karya
Proyek PLTM Gn Wugul 2 x 1,5 MW
Quality Manager

Fariz Arinal Noor Ananta

Anda mungkin juga menyukai