Anda di halaman 1dari 3

MELEPAS KATETER

No. Dokumen : C/VII/SOP/ /2018


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 02/01/2018
Halaman : 1/2
PUSKESMAS HARNO, SKM
KERUMUTAN NIP. 197809142006041014

1. Pengertian Melepas kateter adalah melakukan tindakan keperawatan melepas


kateter uretra dari kandung kemih
2. Tujuan Untuk mencegah infeksi
3. Kebijakan SK Kepala BLUD Puskesmas Kerumutan Nomor : 445/SK/PKM-
KRMT/2018/ Tentang Pelayanan Klinis Dalam Pelaksanaan Pelayanan
4. Referensi Penuntun Belajar Keterampilan Dasar Praktik Klinik Kibidanan Tahun
2009
5. Prosedur Alat/bahan :
1. Hanscoend
2. Spuit 10cc
3. Nearbekken
4. Pinset sirugis
5. Langkah - 1. Memberi penjelasan pada pasien tentang prosedur yang akan
langkah
dilakukan
2. Jaga privasi pasien
3. Mengatur posisi pasien senyaman mungkin dengan posisi dorsal
rekumbent dan melepaskan pakaian bagian bawah
4. Petugas mencuci tangan dan menggunakan hanscoend
5. Memasang selimut
6. Lakukan aspirasi balon kateter hingga habis isinya
7. Anjurkan pasien untuk tarik napas dalam dan menarik kateter
secara perlahan lahan hingga lepas
8. Merapikan pasien
9. Petugas merapikan alat, melepas hanscoend dan mencuci tangan
6. Bagan Alir
Atur posisi pasien
Beri penjelasan Menjaga privasi senyaman mungkin dengan
pada pasien posisi dorsal recumbent dan
tentang prosedur melepaskan pakaian bawah

Lakukan aspirasi balon Memasang selimut


kateter hingga habis isinya Petugas mencuci tangan
dan menggunakan
hanscoend

Anjurkan pasien tarik napas


dalam dan lepas kateter Merapikan alat,
secara perlahan lahan melepas
hanscoend dan
Mencuci tangan
Merapikan pasien

7. Hal – hal
yang perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait UGD, Ruang Rawat Inap
9. Dokumen
terkait
10. Rekaman
Historis
Perubahan No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

MELEPAS KATETER
No. Dokumen : C/VII/DT/ /2018
No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 02/01/2018
DAFTAR
Halaman : 1/1
TILIK

PUSKESMAS HARNO, SKM


KERUMUTAN NIP. 197809142006041014

No. Langkah Kegiatan Ya Tidak Tidak


Berlaku
1. Apakah Petugas menjelaskan tentang prosedur yang akan
dilakukan ?

2. Apakah petugas menjaga privasi pasien ?

3. Apakah petugas mengatur posisi senyaman mungkin


dengan posisi dorsal rekumbent dan melepaskan
pakaian bagian bawah ?
4. Apakah Petugas mencuci tangan dan menggunakan
hanscoend
5. Apakah petugas memasang selimut ?
6. Apakah Petugas melakukan aspirasi balon kateter
hingga habis isinya ?
7. Apakah petugas menganjurkan pasien untuk tarik napas
dalam dan menarik kateter secara perlahan lahan hingga
lepas ?
8. Apakah petugas merapikan pasien ?
9. Apakah petugas merapikan alat, melepas hanscoend
dan mencuci tangan ?

CR: .............................................%

Kerumutan, ..........................

Pelaksana /Auditor

(....................................)

Anda mungkin juga menyukai