Anda di halaman 1dari 235

SPO

( STANDAR PELAYANAN OPERASIONAL )


PONED

DINAS KESEHATAN KABUPATEN TEGAL


UPTD PUSKESMAS MARGASARI
Alamat : Jl. Raya Lapangan Barat Margasari
KATA PENGANTAR

Assalamualaikum, Wr.Wb

Alhamdulillah, akhirnya Standar Prosedur Operasional ( SPO ), untuk pelayanan di PONED


Puskesmas Margasari kab. Tegal berhasil di selesaikan.

Menulis, mengumpulkan data, memilah-milah prosedur yang baik, membandingkan dengan


kepustakaan yang ada dan menuangkan semuanya itu dalam bentuk Standar Prosedur
Operasional memang bukan pekerjaan yang mudah. Diperlukan tekad dan kontinuitas agar
Standar prosedur Operasional itu terwujud dan mampu terlaksana setidak- tidaknya untuk
beberapa tahun ke depan

Saya mengucapkan terima kasih khususnya kepada Kepala Puskesmas yang telah memberi
dukungan dan partisipasi langsung maupun tidak langsung atas terbentuknya Standar Prosedur
Operasional ini

Kini saatnya kita semua melakukan sosialisasi, menerapkan dalam pekerjaan sehari-hari secara
berkesinambungan dan tidak lupa untuk melakukan evaluasi berkala. Evaluasi ini diperlukan
untuk menambah , melengkapi, mengembangkan / menghapus prosedur yang tidak sesuai dengan
perkembangan ilmu dan teknologi. Mudah-mudahan dengan adanya Standar Prosedur
operasional ini tindakan pelayanan medik dapat di standarisasi dan dengan standar yang baik
maka mutu pelayanan medik pun dapat ditingkatkan

Sekali lagi selamat atas terwujudnya Standar Prosedur Operasional ( SPO ) di PONED
Puskesmas Margasari dan juga selamat mempraktekan Standar Prosedur Operasional ( SPO )
dalam pekerjaan saudara sebagai tenaga kesehatan khususnya teman sejawat para Bidan.

Margasari,

MENGETAHUI

Kepala Puskesmas

Dr SUDARMAWAN

NIP.19580727 198802 1 001

PENDAHULUAN
Dalam menyusun Standar Prosedur Operasional (SPO) ini memerlukan waktu yang
cukup lama dan masih banyak tantangan yang harus dilakukan yaitu sosialisasi dan terus
mengkaji lagi Standar Prosedur Operasional yanng sudah ada. Tahapan sosialisasi sedikit demi
sedikit sudah dapat dilaksanakan dan diharapkan adanya masukan yang nantinya dapat
menjadikan bahan untuk menyempurkan Standar Prosedur Operasional yang sudah ada.

Dengan adanya Standar prosedur Operasional ini petugas diharapkan dapat meningkatkan mutu
pelayanan , sehingga dapat memberikan pelayanan kepada pasien khususnya di ruang PONED
Puskesmas Margasari secara baik dan sesuai prosedur yang ada, sehingga pasien menjadi puas
terhadap pelayanan yang diberikan di Puskesmas Margasari.

Standar prosedur Operasional ini bukan sesuatu yang baru tetapi akan menjadi suatu petunjuk
atau acuan yang baik dan benar dalam melakukan pelayanan yang dibutuhkan masyarakat.
Diharapkan semua petugas dapat membaca, menghayati dan melaksanakan Standar Prosedur
Operasional ini dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari di ruang PONED.

Disadari bahwa Standar prosedur operasional ini masih jauh dari sempurna untuk itu masih ada
revisi- revisi selanjutnya

Semoga Allah memberi kekuatan kepada kita semua agar dapat melaksanakan Standar Prosedur
Operasional ini, Amin.

DAFTAR ISI
Kata pengantar...............................................................................................................
Pendahuluan...................................................................................................................
Standar Prosedur Operasional
1. SPO Mencuci Tangan..........................................................................................
2. SPO Memeriksa Pasien.......................................................................................
3. SPO Pemeriksaan Ante Natal Care.....................................................................
4. SPO Visit Dokter..................................................................................................
5. SPO Pergantian Dinas.........................................................................................
6. SPO Menerima Pasien baru di kamar bersalin....................................................
7. SPO Mengantar Pasien Inpartu ke kamar bersalin..............................................
8. SPO Informed Consent........................................................................................
9. SPO Penulisan Surat rujukan..............................................................................
10. SPO Mengukur Lingkar lengan atas....................................................................
11. SPO Pengukuran Tekanan Darah.......................................................................
12. SPO Pengukuran Suhu tubuh..............................................................................
13. SPO Pengukuran Nadi.........................................................................................
14. SPO Mengukur Pernafasan.................................................................................
15. SPO Pemasangan Infus.......................................................................................
16. SPO Pemasangan Oksigen.................................................................................
17. SPO Pemberian Obat..........................................................................................
18. SPO Pemberian Obat Peroral..............................................................................
19. SPO pemberian Suntikan Intra Muskuler.............................................................
20. SPO Pemberian Suntikan Intra Venus.................................................................
21. SPO Pemberian Suntikan Intra Kutan..................................................................
22. SPO Memindahkan Pasien..................................................................................
23. Pelaksanaan Tim Emergency..............................................................................
24. Penilaian Ketrampilan Tim Emergency................................................................
25. SPO Penatalaksanaan Syok................................................................................
26. SPO Permintaan Obat ke bagian Farmasi...........................................................
27. SPO Pengadaan Obat di PONED........................................................................
28. SPO Pemeriksaan Inspeculo...............................................................................
29. SPO Observasi His..............................................................................................
30. SPO Membersihkan Vulva...................................................................................
31. SPO Periksa Dalam.............................................................................................
32. SPO Pengosongan kandung Kemih dg Chateter urine di kamar bersalin..........
33. SPO Amniotomi....................................................................................................
34. SPO Pertolongan Persalinan Normal...................................................................
35. SPO Episiotomi....................................................................................................
36. SPO Hecting Perinium.........................................................................................
37. SPO Partus Lama................................................................................................
38. SPO Asisten Persalinan dg Tindakan Ektraksi Vacum........................................
39. SPO Melahirkan Plasenta....................................................................................
40. SPO Pemeriksaan Kelengkapan Plasenta...........................................................
41. SPO Pada Kala Nifas Dini....................................................................................
42. SPO Atonia Uteri..................................................................................................
43. SPO Pertolongan Persalinan Sungsang..............................................................
44. SPO Penatalaksanaan Pre Eklamsia...................................................................
45. SPO Penatalaksanaan Eklamsia.........................................................................
46. SPO Protokol Pemberian MgSo4 pada Pre Eklamsia / Eklamsia........................
47. SPO Pemeriksaan Pasien Nifas..........................................................................
48. SPO Dokumen Post Partum................................................................................
49. SPO Penatalaksanaan Bayi Baru Lahir Normal..................................................
50. SPO Memandikan Bayi........................................................................................
51. SPO Bayi Rawat Gabung....................................................................................
52. SPO Mengukur Tanda-tanda Vital.......................................................................
53. SPO Menimbang BB Bayi....................................................................................
54. SPO Mengukur Lingkar Kepala Bayi...................................................................
55. SPO Mengukur Lingkar Lengan Atas...................................................................
56. SPO Mengukur Tinggi Badan Bayi......................................................................
57. SPO Pemberian Vitamin K pada Bayi..................................................................
58. SPO Memberi Tetes Mata pada Bayi...................................................................
59. SPO Memberika Identitas pada Bayi...................................................................
60. SPO memberi Imunisasi......................................................................................
61. SPO Merawat Tali Pusat Bayi..............................................................................
62. SPO Membersihkan Genetalia bayi.....................................................................
63. SPO Mengganti Popok bayi.................................................................................
64. SPO Penanganan Bayi Tersedak........................................................................
65. SPO Penatalaksanaan Aspiksia Neonatal...........................................................
66. SPO Penatalaksanaan Resusitasi : Langkah Awal..............................................
67. SPO Ventilasi Tekanan Positif dg Balon Resusitasi dan Sungkup......................
68. SPO Penatalaksanaan resusitasi : Kompresi Dada.............................................
69. SPO Penatalaksanaan GangguanNafas padaNeonatus....................................
70. SPO Penatalaksanaan Resusitasi : Pemasangan Pipa Endotrakeal...................
71. SPO Penatalaksanaan BBLR..............................................................................
72. SPO Penatalaksanaan Hipoglikemi.....................................................................
73. SPO Penatalaksanaan Hipotermi........................................................................
74. SPO Penatalaksanaan Hipertermi.......................................................................
75. SPO Penatalaksanaan Ikterus Neonatal..............................................................
76. SPO Penanganan Kern Ikterus............................................................................
77. SPO Penatalaksanaan Tetanus Neonatorum......................................................
78. SPO Penanganan Perdarahan pada Neonatus...................................................
79. SPO Penatalaksanaan Kejang.............................................................................
80. SPO Pemasangan Infus pada Bayi......................................................................
81. SPO Infeksi Tali Pusat ( Omphalitis )...................................................................
82. SPO Masalah Mata..............................................................................................
83. SPO Infeksi Kulit..................................................................................................
84. SPO Memberian minum Bayi dg menyusukan langsung ke ibunya....................
85. SPO Memberi minum Bayi menggunakan sendok / pipet....................................
86. SPO Pemasangan N.G.T untuk Pemberian ASI..................................................
87. SPO Membersihkan Inkubator.............................................................................
88. SPO Penggunaan Inkubator................................................................................
89. SPO Penggunaan Infant Warmer........................................................................
90. SPO Bayi dengan Ibu HbsAg Positif...................................................................
91. SPO Bayi dengan Ibu TBC..................................................................................
92. SPO Bayi dengan Ibu DM....................................................................................
93. SPO Memulangkan Bayi......................................................................................
94. SPO Pasien Pulang.............................................................................................
95. SPO Sepsis pada Neonatus………………………………………………………
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
INFORMED CONSENT
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memberikan penjelasan kepada pasien, orang tua maupun keluarga


mengenai penyakit dan tindakan medis yang akan dilakukan kepada
pasien.
TUJUAN  Agar tidak ada tuntutan dari orang tua pasienn dan keluarga
dikemudian hari
 Agar orang tua pasien, dan kelauraga mengetahui tindakan
yang akan dilakukan terhadap pasien.

KEBIJAKAN Mengacu kepada standar operasional asuhan kebidanan dan


keperawatan

PROSEDUR 1. Persiapan alat : - ATK dan status pasien


- Surat ijin tindakan

2. Persiapan pasien : Orang tua pasien diberi penjelasan


maksud
dan tujuan tindakan yang sebenarnya
hingga orang tua pasien mengerti

3. Pelaksanaan
 Untuk pasien yang sudah dilakukan pemeriksaan oleh dokter
tindakan selanjutnya dilakukan penjelasan oleh dokter yang
bersangkutan kepada orang tua pasien, dan keluarga
 Setelah diberi penjelasan tanyakan kembali kepada orang tua
pasien, dan keluarga apakah sudah cukup jelas penjelasan
yang diberikan
 Mintakan kepada orang tua pasien, dan keluarga untuk
bertanya apabila ada hal-hal yang belum dimengerti
 Apabila orang tua pasien, dan keluarga belum mengerti apa
yang dijelaskan oleh dokter, dokter akan menjelaskan
kembali keterangan yang telah diberikan
 Setelah orang tua, dan keluarga memahami penjelasan yang
diberikan oleh dokter, pasien, suami, dan kelurga diminta
untuk menandatangani surat persetujuan atau penolokan
dengan sebelumnya dokter mengisi formulir dan
menandatangani surat tersebut
 Sebelum menandatangani surat petugas meminta orang tua
pasien, atau keluarga untuk membaca terlebih dahulu isi
surat, bila ada yang kurang dimengerti dari isi surat dapat
ditanyakan kepada dokter penanggung jawab
 Tuliskan nama dengan jelas pada status yang bertanggung
jawab untuk menandatangani surat
 beri tanggal penandatanganan surat bila perlu cantumkan
jam panandatanganan
UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL CUCI
TANGAN
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membersihan tangan dari kotoran, kuman / virus sebelum dan


sesudah melakukan tindakan

TUJUAN  Untuk mencegah terjadinya penularan penyakit silang baik


kepada pasien maupun petugas
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Semua petugas yang terkait

PROSEDUR 1.Persipan alat : - Sabun cair / sabun batangan dalam tempat yang
berlubang
- Air bersih yang mengalir
- Handuk bersih dan kering / tissue

2.Persipan petugas : Melepaskan seluruh perhiasan termasuk jam


tangan

PELAKSANAAN 1. Lepaskan semua perhiasan, termasuk cincin, jam tangan


2. Basahi tangan sampai batas siku dengan air bersih yang
mengalir
3. Gunakan sabun antiseptik dan digosok-gosokan hingga
tangan berbusa dengan menggunakan 7 langkah, yaitu ;
- Telapak tangan saling digosokan
- Telapak tangan menggosok punggung tangan bergantian
tangan kanan dan kiri hingga pergelangan tangan
- Telapak tangan saling gosok kemudian sela-sela jari
tangan
- Punggung jari-jari digosokan pada telapak tangan
lawannya bergantian tangan kanan dan kiri
- Ibu jari digenggam oleh tangan lawannya dan diputar-
putar bergantian antara tangan kanan dan kiri
- Putar-putar jari ditelapak tangan lawannya bergantian
tangan kanan dan kiri dengan menggunakan ujung jari
dan ibu jari
- Bilas tangan dengan air bersih dan mengalir
4. Setiap langkah dilaukan 5 X gerakan ( 10 – 15 detik )
5. Bilas tangan hingga lengan dengan air mengalir, agar busa
sabun hilang hingga tangan dan lengan menjadi bersih
6. Keringkan tangan dan lengan dengan mengangin-anginkan
nya / menggunakan tissue
7. Selain handuk dengan menggunakan tissue dan buang pada
tempat sampah terkontaminasi

UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI, RAWAT JALAN


Pencegahan Infeksi
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENERIMA PASIEN
BARU DI KAMAR
BERSALIN
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh:

Kepala Puskesmas Dr.Sudarmawan


Margasari
NIP.195827071988021001

PENGERTIAN Menerimapasien baru yang akan dilakukan tindakan di kamar


Bersalin

TUJUAN  Untuk memberikan pelayanan yang profesional


 Untuk mempercepat melakukan tindakan bila terjadi
komplikasi
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- ATK
- Status pasien
- Alat-alat pemeriksaan yang dibutuhkan, seperti doppler
- Tempat sampah kering dan tenpat sampah
terkontaminasi
- Bengkok

2. Persiapan pasien :
- Pasien diberi penjelasan maksud dan tujuan dilakukan
pemeriksaan
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah
tindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Alat-alat sudah tersedia


2. Melengkapi alat-alat yang belum tersedia
3. Pintu dalam keadaan tertutup, gerden dipasang
4. Serah terima pasien dengan cara :
a. Pasien masuk kamar yang sudah disiapkan
b. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
c. Pasien diminta untuk pindah ketempat tidur untuk pasien
yang diantar dengan brankard / kursi roda
d. Untuk pasien yang datang dengan jalan diminta untuk
naik ketempat tidur
e. Petugas mencuci tangan
f. Petugas memeriksa pasien meliputi pemeriksaan fisik,
tanda-tanda vital, DJJ, dan His
g. Selesai melakukan pemeriksaan petugas mencuci tangan
h. Petugas ruangan dan petugas pengantar / pengirim
melakukan serah terima pasien meliputi kelengkapan
status dan tindakan yang sudah dilakukan dan akan
dilakukan
i. Melakukan dokumentasi dengan lengkap
j. Petugas pengantar meninggalkan tempat

UNIT TERKAIT KAMAR BERSALIN


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENERIMA PASIEN
BARU DI KAMAR
BERSALIN
NO.DOKUME :
N
PEMERINTAH
PUSKESMAS
KAB TEGAL NO. REVISI :
SPO MARGASARI
TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memindahkan pasien dari ruangan perawatan sementara ke ruang


bersalin dikarenakan pasien dalam proses persalinan

TUJUAN  Untuk mempermudah pengawasan


 Untuk mempermudah pertolongan persalinan
 Agar tindakan dapat dikerjakan dengan baik bila terjadi
komplikasi dari persalinan
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


a. Status dan ATK
b. Tempat Tidur dorong ( Brankard ) / kursi roda
c. Perlengkapan untuk persalinan
2. Persiapan pasien :
a. Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
pemindahan ruangan
b. Pasien dibaritahu langkah-langkah tindakan yang akan
dilakukan
PELAKSANAAN 1. Petugas akan mengantar pasien dalam keadaan akan bersalin
ke kamar bersalin bila :
@ Pasien berjenjang : - Primi pembukaan 6 cm
- Multipara pembukaan 5 cm
2. Petugas ruangan menghubungi petugas kamar bersalin untuk
persiapan kamar
3. Laporkan hasil periksa dalam, his, terapi yang sudah
diberikan
4. Petugas kamar bersalin melakukan cuci tangan dan
melakukan pemeriksaan pada pasien
5. Setelah dilakukan pemeriksaan dilakukan pencatatan pada
status pasien
6. Informasikan hasil pemeriksaan pada pasien, suami dan
keluarga yang menunggu
7. Petugas menyiapkan alat-alat yang dibutuhkan untuk
persalinan
8. Petugas mendekatkan trolly yang berisi perlengkapan partus,
cairan clorien , air DTT, obat-obat uterotonika, infus set,
pakaian ibu dan bayi
9. Meja resusitasi dalam keadaan siap
10. Pasien disuruh makan / minum dan BAK ke kamar mandi bila
perlu
11. Petugas melakukan observasi ketat pada pasien

UNIT TERKAIT UGD, Ruang perawatan , Kamar bersalin


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENERIMA PASIEN
INPARTU DI KAMAR
BERSALIN
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memindahkan pasien baik yang keadaan umumnya lemah maupun


yang sehat, pasien yang sadar dan pasien yang tidak sadar yang
dilakukan dari 1 tempat ketempat yang lain

TUJUAN  Untuk memberi rasa nyaman dan aman pada pasien


 Untuk mengurangi pergerakan pasien sesuai dengan keadaan
umum pasien
 Untuk melakukan pemeriksaan kebagian unit lain
 Memindahkan pasien keruangan lain
 Memindahkan pasien untuk di rujuk
KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan
PETUGAS Bidan, Perawat
PROSEDUR 1. Persiapan alat :
a. Tempat tidur, Brankard, / kursi roda
b. Selimut
c. Bantal
d. Ambulance / kendaraan lain
2. Persiapan Pasien :
a. Pasien dan keluarga diberi penjelasan tentang maksud dan
tujuan dilakukan pemindahan ruangan
b. Pasien dan keluarga diberi penjelasan tentang hal-hal yang
akan dilakukan
A.
PELAKSANAAN B. Memindahkan pasien dari brankard ke tempat tidur /
sebaliknya
1. Brankard / tempat tidur sudah dalam keadaan rapi
2. Dekatkan Brankard / tempat tidur kesisi terjauh dari
tempat tidur pasien
3. Pasien diberitahu
4. Pasien diangkat oleh 3 orang petugas , ke 3 orang petugas
berdiri sebelah kanan pasien, 1 [etugas dibagian kepala
pasien, 1 oetugas dibagian pinggang / bokongpasien dan 1
petugas lagi berada dibagian kaki pasien
5. Untuk bagian atas pasien diminta merangkul leher petugas
6. Petugas I memegang tengkuk pasien sambil merangkul
kepala pasien
7. Petugas II memasukan ke 2 tangan hingga lengan petugas
berada dibawah bokong pasien
8. Petugas III mengangkat seluruh tungkai pasien
9. Setelah semua petugas siap dengan semua posisinya, salah
seorang petugas memberi aba-aba untuk bersama-sama
serentak mengangkat pasien
10. Mengangkat pasien dengan arah memutar kearah sebelah
kanan petugas dengan arah maju sehingga sampai pada
tepi brankard / tempat tidur pasien
11. Jika sudah sampai diatas brankard / tempat tidur yang baru
atur posisi pasien dengan nyaman dan posisi benar
12. Pasien diselimuti dan dirapikan kembali
13. Rapikan kembali tempat tidur pasien semula

C. Memindahkan pasien dari 1 kursi roda ketempat tidur /


sebaliknya
1. Pasien diberitahu
2. Kursi roda didorong kesisi tempat tidur
3. Kursi roda dalam posisi di rem agar tidak bergerak lalu
buka tempat tumpuan kaki
4. Petugas memegang pasien pada sisi / arah tempat yang
sakit pada pasien
5. Petugas menuntun pasien untuk menuju arah kursi roda
6. Pasien didudukan dan disandarkan pada kursi roda dengan
posisi petugas berada tepat didepan pasien
7. Setelah pasien dalam posisi nyaman, sandaran kaki
dipasang, rem kursi roda dibuka, kemudian kursi roda
didorong menuju ketempat tidur baru
8. Setelah pasien sampai ditempat tidur baru, dekatkan kursi
roda pada tempat tidur
9. Kursi roda dalam keadaan direm, sandaran kaki dibuka,
dan bantu pasien berdiri dengan possisi petugas berada
didepan pasien lalu dibantu pasien menuju kearah tempat
tidur kemudian baringkan pasien dengan pelan-pelan
10. Beri pasien posisi yang nyaman dan selimut pasien
dipasang
11. Setelah selasai tindakan, rem kursi roda dibuka lalu
didorong ketempat semula

UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI, RAWAT JALAN


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMASANGAN OKSIGEN
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tindakan memberi udara ( oksigen ) kepada pasien yang


membutuhkan dari tabung oksigen kepada pasien melalui slang
oksigen

TUJUAN  Agar pasien dapat ditolong dengan segera


 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Tabung oksigen besar / kecil
- Manometer lengkap
- Slang oksigen
- Plester
2. Persiapan Pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan tindakan
pemasangan oksigen
- Pasien diberi penjelasan langkah-langkah yang akan
dilakukan

PELAKSANAAN 1. Pintu dalam keadaan tertutup, gorden terpasang


2. Petugas memberi salam / memperkenalkan diri
3. Petugas mencuci tangan, bila perlu memakai sarung tangan
4. Cek manometer apakah tabung dalam keadaan terisi / kosong
5. Slang oksigen dipasang dari tempat tabung oksigen
6. Tempelkan slang oksigen tempat keluarnya udara ke
punggung tangan atau ke pipi petugas agar petugas yakin
oksigen dapat digunakan
7. Setelah ditempelkan, tekanan oksigen dinaikan, bila keluar
udara dari slang oksigen berarti oksigen dapat digunakan
8. Slang oksigen dipindahkan ke pasien, lingkarka slang
mengelilingi kepala sejajar bdenga hidung pasien
9. Letakannlubang tempat keluarnya oksigen tepat dilubang
hidung pasien
10. Setelah posisi benar, tekanan oksigen dinaikan dari tekanan
yang terrendah hingga maksimal tekanan yang dianjurkan
11. Tanyakan pada pasien apakah sudah merasa adanya udara
yang keluar dari lubang slang oksigen
12. Bila pasien menyatakan sudah adanya udara yang keluar
maka petugas menfiksasi slang oksigen dengan plester tepat
dibawah cuping hidung pasien agar slang oksigen tidak
berpindah-pindah letaknya

UNIT TERKAIT UGD, RI, Kamar Bersalin, ruang bayi


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL TANDA-
TANDA VITAL
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Mengukur tanda-tanda vital bayi dalam menit

TUJUAN  Untuk mengetahui tanda – tanda vital pada bayi


 Untuk mengetahui / pengambilan tindakan secara cepat dan
tepat bila terjadi syok
 Untuk membantu menentukan program pengobatan seperti
menentukan dosis obat yang diberikan dan diit pasien

KEBIJAKAN Mengacu pasa standart operasional asuhan kebidanan

PROSEDUR a. Persiapan alat :


- Termometer dalam keadaan siap pakai
- Jam dalam petunjuk detik
- Kassa / Tissue
- Bengkok
- Catatan perawatan

PELAKSANAAN 1. Pengukuran Suhu


a. Cuci tangan
b. Kaji keadaan aksila bayi dan keringkan
c. Lakukan kalibrasi termometer kemudian dibersihkan
dengan alkhohol 70 %
d. Tempatkan termometer pada aksila bayi semala 5 menit /
sampai terdengar bunyi alarm
e. Baca suhu yang tertera pada termometer
f. Hasil dicatat
g. Termometer disimpan pada tempatnya setelah
dibersihkan dengan alkohol 70 %
2. Menghitung pernafasan
a. Menghitung pernafasan dilakukan bersama dengan
mengukur suhu
b. Dilakukan selama 1 menit
c. Catat frekuensinya, kedalaman, irama, penggunaan otot
bantu pernafasan

3. Menghitung nadi HR
a. Menghitung nadi bersamaan dengan mengukur suhu dan
menghitung Herat rate dengan menggunakan stetoskop
b. Dilakukan selama 1 menit
c. Catat frekuensinya, isi nadi, hasil penghitungan dapat
dibandingkan dengan yang tertera pada monitor

UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI, RAWAT JALAN


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENIMBANG BERAT
BADAN BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Menimbang berat badan bayi dengan menggunakan timbangan


badan bayi

TUJUAN  Untuk mengetahui berat badan bayi


 Untuk menentukan disis obat dan intake cairan

KEBIJAKAN Pelayanan keperawatan yang bermutu harus dilaksanakan secara


efektif dan efisien melalui proses menimbnang berat badan bayi
PROSEDUR Persiapan alat
 Timbangan bayi
 Alat tulis
 Pengalas

PELAKSANAAN 1. Bidan / perawat mencuci tangan sebelum dan sesudah


melakukan tindakan sesuai dengan SOP
2. Bersihkan timbangan
3. Letakan pengalas diatas timbangan
4. Membuka pakaian bayi dan pempers bayi
5. Perhatikan jarum timbangan, harus berada di angka nol
6. Membaringkan bayi diatas timbangan bayi
7. Membaca berat badan bayi tepat pada jarum petunjuk
8. Memindahkan bayi pada box bayi / incubator bayi
9. Merapikan bayi dengan pakaian lengkap
10. Mencatat hasil pada catatan rekam medik
11. Bidan / perawat mencuci tangan
UNIT TERKAIT UGD, KIA, PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MERAWAT TALI PUSAT
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu kegiatan yang dilakukan perawat / bidan saat merawat tali
pusat bayi, yang dilakukan minimal 2 X sehari

TUJUAN Agar tali pusat selalu bersih dan terhindar dari infeksi

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PROSEDUR Persiapan alat


 Kassa
 Alkohol 70 %

PELAKSANAAN 1. Bidan / perawat mencuci tangan


2. Mengkaji kondisi tali pusat, tali pusat dibersihkan setiap hari
atau jika tali pusat terkontaminasi dengan kotoran / feces
3. Membersihkan sekitar pangkal tali pusatke arah luar dengan
kassa alkohol 70 %
4. Membiarkan tali pusat tetap terbuka
5. Bersihkan dan kembalikan alat pada tempatnya
6. Mencuci tangan
7. Catat dan dokumentasika keparawatan tentang kondisi tali
pusat

UNIT TERKAIT  Kamar bersalin


 Kamar bayi
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MEMBERIKAN
IDENTITAS PADA BAYI
NO.DOKUME :
N
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
SPO
KAB TEGAL TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tindakan untuk memberi identitas pada bayi

TUJUAN Untuk menunjukan bahwa bayi merupakan anak dari ibu yang
melahirkan bayi tersebut

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan


PROSEDUR Persiapan alat
 Stempel dan tinta
 Gelang nama warna pink untuk bayi perempuan dan biru
untuk laki - laki
 Ballpoint, papan nama dan spidol

PELAKSANAAN 1. Setelah bayi lahir, tubuh bayi dikeringkan dan bidan


memakaikan gelang nama pada tangan kanan yang sudah
ditulis : nama ibu, nama ayah, tanggal lahir
2. Berikan stempel kaki kanan dan kaki kiri bayi pada papan
nama
3. Tulis identitas pada papan nama bayi :
- Nama ibu dan ayah
- jenis kelamin dan berat badan / panjang badan
- Bidan penolong saat lahir
4. Bayi dirapikan dan diperlihatkan pada ayah dan ibu, ayah
bayi menandatangani papan nama bayi dekat stempel kaki
bayi
UNIT TERKAIT PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALMEMBERS
IHKAN GENELITA BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membersihkan genetalia bayi dengan menggunakan kapas basah

TUJUAN  Salah satu penentuan kebutuhan personal hygiene


 Untuk mencegah infeksi

KEBIJAKAN Pelayanan keparawatan yang bermutu harus dilakukan secara efektif


dan efesian melalui proses membersihkan genetalia bayi

PROSEDUR Persiapan alat


 Kapas basah dalam tempatnya
 Baby oil
 Tempat sampah medis
 Cotton but

PELAKSANAAN 1. Bidan mencuci tangan


2. Pempers / popok bayi dibuka
3. Tangan kiri bidan membuka daerah labia bayi ( bayi perepuan
) atau preputiun ( bayi laki-laki )
4. menetesi daerah genetalia degan baby oil bagian berlemak
dibersihkan dengan cotton but, dari dalam keluar
5. Bersihkan dengan kapas basah dari dalam keluar
6. Buang sampah pada tempatnya
7. merapikan bayi dan meletakan byi pada box
8. Merapikan lat dan kembalikan pada tempatnya
9. bidan mencuci tangan
UNIT TERKAIT Kamar bersalin, Ruang Bayi dan ruang kebidanan
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MEMULANGKAN BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Menyiapkan bayi yang akan pulang setelah mendapatkan persetujuan


dari dokter yang merawat

TUJUAN  Menghindari bayi tertukar


 Memberi keyakinan dan rasa percaya kepada orang tua atau
keluarga bayi

KEBIJAKAN Pelayanan keperawatan yang bermutu harus dilaksanakan secara


efektif dan efesien melalui proses memulangkan bayi

PROSEDUR Persiapan alat


a. Catatan rekam medik harus lengkap
b. Buku bayi / palpasi bayi
c. Bila ada obat-obatan yang harus dibawa pulanng
d. Bila perlu formulir laboratorium
e. Formulir pesanan pulang, serah terima bayi dan resume

PELAKSANAAN 1. Catat ekam medik bayi lengkap disertai resume ( ringkasan


riwayat bayi lahir ) dan formulir pesanan bayi pulang
2. melengkapi data-data bayi pada buku bayi dengan disertakan
kartu golongan darah bayi dan kartu identitas
3. Setelah ada surat keluar, perawat dan orang tua mencocokan
nam a yang tercantum pada gelang identitas bayi dengan
nama yang tercantum pada gelang identitas ibu
4. Perawat memberi penjelasan secara ringkas kepada orang tua
bayi mengenai :
- perawatan bayi dirumah / tanda bahaya pada bayi
- Kontrol ke dokter anak / ke tenaga kesehatan sesuai
jadwal / bila ada keluhan

5. Perawat menggantikan pakaian bayi untuk pulang dan


mencocokan nama pada gelang identitas ibu, memperlihatkan
jenis kelamin bayinya
6. Perawat menyerahkan bayi kepada orang tuanya disertai
dengan perlengkapan bayi dan buku bayi
7. Perawat melepas gelang identitas ibu dan bayi
8. Perawat mengantar bayi dan ibu sampai pintu gerbang
PONED

UNIT TERKAIT Ruang bayi, Nifas / Kebidanan


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENANGANAN BAYI
TERSEDAK
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Penanganan bayi yang tidak bisa mengeluarkan udara yang


kemungkinan terhisap saat bayi menetek / menghisap dot,
sehingga bayi mengalami reflik / gumoh
TUJUAN Agar bayi dapat terhindar dari resiko aspirasi yang dapat
mengancam kelangsungan hidup
KEBIJAKAN Penatalaksanaan penaganan bayi tersedak dapat terlaksana dengan
baik dan benar
PROSEDUR Persiapan alat
 Suction
 Stetoskop infant
PELAKSANAAN 1. Perawat / bidan mengenali tanda-tanda bayi yang tersedak,
antara lain ;
- Sianosis sekitar hidung dan mulut
- Dari hidung / mulut keluar cairan / susu
- Cuping hidung
- Retraksi dda
- Pernafasan agak tersengal- sengal
- Auskultasi HR cenderung bradikardi
2. memposisikan bayi dengan kepala lebih rrendah sedikit
dari badan
3. Hisap lendir dari hidung lebih dahulu, kemudian mulut
4. beri oksigen aliran bebas sambil auskultasi kedua lapang
paru dan pastikan bunyi paru vesikuler ( pernafasan bayi
normal 40 – 60 x / menit )
5. Pantau denyut nadi / HR ( bayi normal 120 m- 140 x /
menit
6. Bila terjadi apneu s/d HR turun / tidak ada, lakukan
resusitasi jantung paru
7. Tindakan yang dilakukan dan hasil tindakan di
dokumentasikan

UNIT TERKAIT UGD, Kamar Bayi


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMERIKSAAN ANTE
NATAL CARE
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan pemeriksaan pada ibu hamil agar ibu dan bayi dalam
keadaan sehat, dapat menjalankan persalinan dengan aman tanpa
terjadi komplikasi dan dapat mendeteksi sedini mungkin bila terjadi
komplikasi selama kehamilan
TUJUAN  Untuk medapatkan bayi yang sehat dan normal
 Untuk mendeteksi sedini mungkin bila terjadi kelainan
 Agar proses kehamilan dan persalinan berjalan lancar
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien ,suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. persiapan alat :


- Meja dorong (trolly ) berisi : Bak instrumen berisi sarung
tangan DTT, Tensimeter, Thermometer, Mangkok berisi
kapas DTT, Laenec / Doppler, Meteran
- Status pasien dan ATK
- Bak berisi larutan clorien 0,5 %
- Tempat sampah terkontaminasi
2. Persiapan pasien : Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal
yang akan dilakukan
PELAKSANAAN @ Untuk pasien baru
1. Petugas memanggil pasien untuk dilakukan pemeriksaan
2. petugas yang akan memeriksa mengucapkan salam dan
memperkenalkan diri
3. melakukan Anamnesa
4. Menanyakan keluhan pasien
5. Melakukan pendokumentasian pada status
6. Pasien dipersilahkan untuk berbaring
7. Petugas mencuci tangan
8. Setelah pasien berbaring, pasang selimut pasien dan memulai
memeriksa dimulai dari rambut, kepala, mata, hidung, mulut,
telinga, leher, ketiak dan telapak tangan
9. Saat melihat telapak tangan untuk melihat apakah pasien
amenis / tidak
10. Pasien diminta untuk membuka pakaian dalam ( BH ), lalu
dilihat keadaan payudaradan petugas melakukan palpasi pada
payudara dan mengajarkan bagaimana cara merawat dan
mendeteksi dini terjadinya kanker payudara
11. Selanjutnya petugas melakukan palpasi pada perut ibu
12. Bila sudah terdengar denyut jantung janin dengarkan dengan
menggunakan leanec / doppler
13. Letakan kembali leanec / doppler ketempat semula dan
petugas melihat daerah kaki apakah ada pembengkakan / tidak
dan terdapat varices / tidak
14. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan
15. Pakaian bagian bawah pasien dibuka lalu dilakukan
pemeriksaan genetalia
16. Pasien diminta untuk posisi miring membelakangi petugas
untuk melihat apakah terdapat hemorroid / tidak
17. Jika tidak ada kelainan pasien diminta menggunakan pakaian
dalam kemballi dan meminta untuk duduk kembali
18. Petugas melepas sarung tangan di larutan clorien 0,5 % dalam
keadaan terbalik
19. Selimut pasien dilipat dan diletakan ke tempat semula
20. Catat hasil pemeriksaan kedalam status pasien
21. Pasien diberitahu hasil pemeriksaan dan dilakukan
penyuluhan sesuai dengan trimester kehamilan dan persiapan
kegawat daruratan bila terjadi
22. Tanyakan pada pasien apakah ada yang belum dimengerti
23. Lakukan pemeriksaan laborat dengan memberikan formulir
laborat kepada pasien jika perlu
24. Beri resep multivitamin dan suntikan anti tetanus , Formulir
USG, jika perlu
25. Beritahu tanggal kunjungan ulang dengan menunjukan kartu
kontrol pasien
26. Petugas mengucapkan salam kembali
27. Petugas mencuci tangan

UNIT TERKAIT UGD, Poli KIA, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMASANGAN INFUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memasukan obat atau cairan kedalam pembuluh darah vena dalam
waktu yang lama melalui jarum abbocat dan disambungkan dengan
selang dan botol cairan ( Infus )
TUJUAN  Untuk mempercepat proses penyembuhan penyakit
 Untuk memberikan pengobatan
 Untuk mencukupi kebutuhan tubuh akan cairan dan elektrolit
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan , perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Meja dorong ( trolly ) obat dan infus berisi : Cairan infus,
abbocat, Giving set, Kapas alkohol, Plester, Bak
instrumen kecil, sarung tangan 1 pasang, Bengkok, baki
serta alasnya, Torniquet
- Standar infus
2. Persiapan pasien : - Pasien diberitahu maksud dan tujuan
dilakukan pemasangan infus
- Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan
dilakukan
PELAKSANAAN 1. Pasien, suami atau keluarga diberitahu akan dilakukan
pemasangan infus
2. Alat-alat didekatkan dengan pasien
3. Petugas mencuci tangan, mengeringkan dan menggunakan
sarung tangan
4. Standar infus didekatkan dekat dengan pasien
5. Cairan infus yang akan digunakan dibuka dari kemasan
plastiknya
6. Perhatikan kembali jenis cairan yang akan diberikan kepada
pasien
7. Cairan infus ditusuk dengan menggunakan infus set, lalu
keluarkan udara dari dalam slang infus dengan menggunakan
pengatur tetesan
8. Setelah tidak ada udara petugas memotong plester yang akan
digunakan kurang lebih 5 buah plester
9. Petugas melakukan pembendungan pembuluh darah dengan
menggunakan tourniquet
10. Setelah vena tampak ambil kapas alkohol, desinfektan daerah
yang akan dilakukan penusukan
11. Tusuk jarum dengan menggunakan abbocat sesuai dengan
ukuran pasien yang akan di infus
12. Setelah jarum mengeluarkan darah yang tampak pada pangkal
jarum vasofix, lakukan penekanan pada vena yang terdapat
diujunng jarum yang sudahn masuk dg menggunakan jari
telunjuk jangan terlalu kuat dengan maksud agar tidak
mengeluarkan darah pada saat dilakukan pencabutan pada
jarum
13. Jarum dilepas dari pangkal plastik dan plastik yang tertinggal
disambungkan dengan selang infus
14. lakukan viksasi dg menggunakan plester pada panggal jarum,
sisi-sisi abbocat kiri dan kanan, pada pangkal sambungan
selang infus dan pada lipatan selang infus
15. Setelah selesai hitung jumlah tetesan permenit, sesuai intruksi
dokter
16. Catat jam pemasangan infus dan isi cairan infus pada botol
infus
17. Petugas melalukan mencatatan di status dan daftar
pengawasan istimewa jam pemasangan dan jenis cairan yang
diberikan serta jumlah tetesan
18. Petugas mencuci tangan didalam air larutan clorien 0,5 %,
lalu lepas sarung tangan dalam keadaan terbalik biarkan
selama 10 menit
19. Alat-alat dirapikan kembali dan disimpan ditempatnya semula
20. Petugas mencuci tangan diair mengalir dan mengeringkan
dengan tissue
Catatan :
 Selang infus sebaiknya diganti dalam 2 x 24 jam
 Perhatikan tanda-tanda pada tempat pemasangan infus apakah
berwarna merah, bengkak, dan sakit.jika terjadi tanda-tanda
tersebut infus harus segera dilepas dan laporkan kepada
dokter
UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGUKUR SUHU BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.19582707198802100


Margasari 1

PENGERTIAN Mengukur suhu tubuh badan pasien dengan menggunakan


thermometer yang diletakan pada ketiak, mulut dan anus pasien

TUJUAN  Untuk mengetahui / mengambil tindakan keperawatan /


kebidanan
 Untuk mengetahui suhu tubuh pasien dalam keadaan normal /
tidak
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan pasien


- Thermometer
- Alchohol 70 %
- Kassa
- Larutan Chorien 0,5 %
- Potongan Tissue
- Berkas catatan dan ATK
2. Persiapan Pasien :
- Pasien diberi penjelasan tantang maksud dan tujuan
dilaksanakan pengukuran suhu tubuh

PELAKSANAAN  Mengukur suhu tubuh pada ketiak pasien


- Pasien diberitahu akan dilakukan tindakan pengukuran
suhu tubuh
- Pasien diminta dalam keadaan berbaring / duduk
- Petugas mencuci tangan
- Lengan baju pasien dugulung / dibuka
- Daerah ketiak dikeringkan dengan Tissue
- Thermometer manual diturunkan hinggga air raksa
menunjukan angka 00 C
- Untuk thermometer digital diturunkan dengan memencet
tombol hinggamenunjukan angka 18.8.
- Thermometer diletakan pada ketiak pasien sambil meminta
pasien untuk menjepit ketiak dengan arah ujung
thermometer kearah dalam ketiak
- Tunggu hingga 10 menit untuk thermometer manual
- Untuk thermometer digital setelah timbul suara bunyi /
alarm, thermometer berbunyi angkat thermometer dan baca
angka yang tercantum pada layar monitor thermometer
- Untuk thermometer manual baca skala kenaikan air raksa
dan menunjukan angka dalam 0 C
- Setelah dibaca turunkan kembali air raksa pada
thermometer hingga kembali angka 0 o C
- Thermometer setelah tidak dipakai rendam dalam air
larutan chlorien 0,5 % dalam 10 menit
- Setelah 10 menit angkat kembali thermometer dan
bersihkan dengan alkohol 70 % dan keringkan kembali
dengan tissue
- Letakan thermometer pada tempat semula
- Beritahu hasil pemeriksaan pada pasien
- Petugas mencuci tangan
- Catat hasil pemeriksaan kedalam status pasien / buku
catatan suhu
 Mengukur suhu pada anus
1. Pasien diberitahu akan dilakukan tindakan pengukuran
suhu tuhuh
2. Pasien diminta dalam keadaan berbaring dan tidur miring
membelakangi petugas
3. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan
4. Pakaian pasien diturunkan hingga bokong
5. Air raksa pada thermometer diturunkan hingga air raksa
menunjukan angka 0o C
6. Ujung thermometer diolesi dengan vaselin
7. Masukan ujung thermometer kedalam anus kurang lebih 2
cm
8. Thermometer tetap dalam pegangan petugas
9. Arahkan air raksa kebagian luar agar mudah membaca dan
melihat apakah thermometer mengalami kenaikan
10. Angkat thermometer jika air raksa tidak mengalami
kenaikan
11. Lepas thermometer lalu baca petunjuk air raksa
12. Setelah dibaca thermometer direndam dalam larutan
chlorien 0,5 5 selama 10 menit
13. Setelah 10 menit thermometer diangkat dan dikeringkan
dengan tissue
14. Air raksa diturunkan hingga menunjukan angka 0o C
15. Thermometer diletakan kembali pada tempatnya semula
16. Pasien diberitahu untuk duduk kembali
17. Beritahu hasil pemeriksaan pada pasien
18. Petugas mencuci tangan dalam laruran chorien dan
melepas kedua sarung tangan
19. Petugas mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir
20. Catat didalam status pasien / buku catatan suhu

UNIT TERKAIT UGD, Rawat jalan, rawat inap dan kamar bersalin
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENGUKURAN TEKANAN
DARAH
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Mengukur tekanan darah pasien melalui dinding arteri dengan


menggunakan tensimeter dan stetoskop

TUJUAN  Untuk mengetahui / mengambil tindakan keperawatan /


kebidanan
 Untuk mengetahuitekanan darah pasien
 Agar tindakan dapat dilakukan denganbaik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Tensimeter
- Stetoskop
- Berkas catatan dan ATK
2. Persiapan pasien
Pasien diberi penjelasan tentang maksud dan tujuan dilakukan
pengukuran tekanan darah

PELAKSANAAN 1. Pasien diberitahu


2. Petugas mencuci tangan
3. Pasien diminta dalam posisi tidur / duduk
4. Lengan baju pasien dibuka / digulung hingga lengan atas
5. Manset tensimeter direkatkan pada kurang lebih 2 cm diatas
lipatan lengan, jangan terlalu kuat dan terlalu longgar
6. Arah pipa manset berada pada sisi medial dan kebawah distal
7. Stetoskop diletakan tepat diatas denyut arteri branchialis
dengan sebelumnya meraba arteri tersebut
8. Manometer tensi dimiringkan sambil membuka kunci
manometer agar air raksa dapat naik pada saat dipompa
9. Balon pemompa dikunci / dikencangkan
10. Balon dipompa sampai denyut nadi tidak terdengar lagi /
tidak teraba
11. Buka kunci balon pemompa perlahan-lahan, lihat penurunan
air raksa dengan sambil mendengarkan detak / denyut
pertama yang terdengar dan menunjukan pada nilai
manometer disebut tekanan Distol
12. Dengarkan terus denyutan sampai tidak terdengar dan
menunjukan pada nilai manometer disebut tekanan Sistole
13. Mencatat kedalam buku catatan / status pasien dan
memberitahukan hasil pemeriksaan saat itu kepada pasien
14. Bila hasil tekanan tinggi lebih dari 130 / 80 mmHg lapor
kepada bidan jaga / kepala ruangan atau dokter
15. Bila tekanan darah pasien tinggi pengukuran TD dilakukan
setiap 1 jam
16. Setelah selesai melakukan pengukuran, manset dilepas dan
tensimeter dimiringkan kembali hingga air raksa tidak
tampak dan dilakukan penguncian kembali jika tensimeter
tidak dipakai
17. Rapikan kembali manset dan balon pemompa pada tempatnya
dan dikemas dengan rapi
18. Pada anak-anak menggunakan manset khusus untuk anak –
anak
19. Bila menggunakan tensi elektronik, penggunaannya
disesuaikan dengan pentunjuk yang ada secara tepat dan
benar
20. Catat hasil pemeriksaan kedalam buku / status pasien
21. Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan
22. Petugas mencuci tangan

UNIT TERKAIT UGD, Rawat jalan, Rawat inap dan PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGUKUR
PERNAPASAN
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tindakan menghitung jumlah pernafasan pasien dalam 1 menit

TUJUAN  Untuk mengetahui berat ringannya penyakit yang diderita


oleh pasien
 Untuk menentukan diagnosa dengan tepat
 Agar tidak ada keluhan kecemasan pasien, suami dan keluarga
pasien
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Arloji dilengkapi dengan jarum penunjuk detik
- Status dan ATK
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberi penjelasan tentang maksud dan tujuan
dilakukan pemeriksaan pernafasan
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah tindakan
yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan dan dikeringkan dengan tissue


2. Mengucapkan salam bila perlu memperkenalkan diri
3. Petugas mulai menghitung dengan melihat gerakan dada /
gerakan naik turunya perut
4. Mulai dari menarik nafas hingga mengeluarkan nafas kembali
dihitung 1
5. Pada saat mulai meghitung petugas mulai melihat arah jarum
jam
6. hitung jumlah naik turunya gerakan perut / dada selama 1
menit
7. Bila pernafasan pasien normal lakukan pengawasan seperti
biasa
8. Bila mendapatkan pasien dengan pernafasan > 30 x / menit
atau < 20 x / menit, maka laporkan ke bidan jaga / dokter jaga
9. Hasil penghitungan tuliskan dalam status pasien / buku
observasi
10. Beritahu pasien hasil pemeriksaan
11. Petugas mencuci tangan dan mengeringkan dengan tissue

UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI,RAWAT JALAN


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGUKUR NADI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Menilai dan menghitung nadi denga cara meraba:


 Arteri Radialis
 Arteri Brankhialis
 Arteri Carotis
 Arteri Temporalis
 Arteri dorsalis Pedis

TUJUAN  Untuk mengetahui jumlah denyutan nadi dalam 1 menit


 Untuk mengetahui / pengambilan tindakan secara cepat dan
tepat bila terjadi syok
 Untuk membentu menetukan program pengobatan seperti
menentukan dosis obat yang akan diberikan dan diit pasien

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Arloji yang dilengkapi denga jarum penunjuk detik
- Status pasien dan ATK
2. Persiapan pasien ;
- Pasien diberi penjelasan maksud dan tujuan dilakukan
pengukuran denyut nadi
- Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

PELAKSANAAN 1. Pasien dalam keadaan berdiri / duduk


2. Letakan jari telunjuk dan jari tengah pemeriksa pada arteri
dan hitung selama 1 menit penuh
3. Perhatikan isi ( Volume 0, irama dan tekanan dari denyut nadi
4. Hasil penghitungan dicatat kedalam buku catatan / status
pasien
5. Bila irama denyut tidak teratur dan lemah petugas segera
melaporkan kepada kepala ruangan atau dokter jaga
6. Bila pasien dalam keadaan lemah penghitungan denyut nadi
lebih sering dilakukan

UNIT TERKAIT UGD, Rawat jalan, Rawat inap dan PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGUKUR LINGKAR
KEPALA BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan pemeriksaan dengan melingkari kepala bayi bagian atas

TUJUAN  Untuk mengetahui ukuran kepala bayi apakah normal / tidak


 Untuk mengetahui lebih dini kelainan yang ada pada bayi
 Untuk menentukan tindakan selanjutnya jika terjadi ketidak
normalan
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari orang tua / keluarga
bayi
 Agar tindakan dapat dilakukan denga baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional suhan kebidanan

PETUGAS Bidan dan perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Meteran
- ATK
- Satus bayi / buku catatan
- Sarung tangan bersih
- Bak berisi larutan chlorien 0,5 %
2. Persiapan pasien:
- Orang tua / keluarga diberitahu maksud dan tujuan
dilakukan pengukuran lingkar kepala
- Orang tua / keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkah tindakan yang dilakukan
PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan di air yang mengalir dengan
menggunakan sabun dan dikeringkan
2. Petugas memakai sarung tangan bersih
3. membaringkan bayi diatas meja bayi
4. Mengukur dengan menggunakan meteran dengan cara:
- Dimulai dari frontalis secara melingkar
- Dimulai dari mento (dagu) kearah ocipitalis kemudian
kembali kearah mento kembali
- Dimulai dari bregmatica ( ubun-ubun besar ) kearah sub
ocipitalis kembali kearah bregmantica ( belakang kepala )
5. setelah dilakukan penngukuran petugas membaca angka pada
meteran
6. Catat hasil pemeriksaan kedalam status / buku catan
7. Petugas merapikan alat-alat kembali dan diletakan ketempat
semula
8. Petugas mencuci tangan dilarutan chlorien dan melepas
sarung tangan dalam keadaan terbalik
9. Petugas mencuci tangan di air mengalir dengan menggunakan
sabun dan dikeringkan

UNIT TERKAIT UGD, Ruang bayi, Kamar bersalin dan KIA


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGUKUR LINGKAR
LENGAN ATAS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan pengukuran pada lengan bagian atas pada bayi

TUJUAN  Untuk megambil tindakan lebih lanjut


 Untuk mengetahui keadaan gizi bayi
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Meteran
- Sarung tangan bersih
- ATK dan Status
2. Persiapan pasien
- Orang tua / keluarga diberitahu maksud dan tujuan
dilakukan tindakan
- Oranng tua / keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkah yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan


2. Baringkan bayi diatas meja bayi
3. Ukur pada bagian lengan atas luar kearah melingakar lengan
atas bagian dalam kembali kearah lenga atas luar agar meteran
saling bertemu
4. Lihat pada skala meteran penunjuk angka
5. Meteran dilepas
6. Beritahu pada orang tua/ keluarga hasil pemeriksaan
7. Petugas mencuci tangan pada larutan chlorien 0,5 % dan
melepas sarung tangan dalam keadaan terbalik
8. Petugas mencuci tangan di air mengalir dengan sabun
9. Catat hasil pemeriksaan pada buku / status bayi

Catatan:
Pemeriksaan dilakukan setiap 3 hari bila di ruang rawat inap bayI
UNIT TERKAIT UGD, Ruang Bayi dan Kamar bersalin, KIA
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGUKUR TINGGI
BADAN BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Mengukurtinggi badan dengan menggunakan pengukur tinggi badan

TUJUAN  Untuk mengetahui tinggi badan apakah ada kenaikan


 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar
KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan
PETUGAS Bidan, Perawat
PROSEDUR 1. Persiapan alat:
- Status da ATK
- Papan pengukur tinggi badan
- Alas untuk mengukur tinggi badan
2. Persiapan pasien :
Orang tua / keluarga bayi diberi penjelasan tentang maksud
dan tujuan dilakukan pengukuran tinggi badan

PELAKSANAAN 1. Papan mengukur tinggi badan menunjukan angka “ 0”


2. Untuk bayi dalam posisi tidur, kaki bayi diluruskan dengan
memegang lutut bayi sambil dilakukan fiksasi dengan lembut
3. Letakan kepala menempel pada papan pengukur
4. Kaki bayi ditarik tegak lurus sampai ujung papan pengukur
5. Papan pengukur ditarik hingga mencapai telapak kaki bayi,
telapak kaki bayi letakan pada posisi tegak lurus terhadap
papan pengukur
6. Untuk pasien dewasa / anak diatas kepala dile
7. takan penggaris dan baca angka pada ujung penggaris
8. Untuk bayi papan pada telapak kaki bayi dibaca menunjukan
angka berapa dalam cm
9. Hasil pemeriksaan catat dalam status / buku pemeriksaan bayi
10. Memberitahu hasil pemeriksaan kepada orang tua bayi

UNIT TERKAIT UGD, KIA, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL BAYI
RAWAT GABUNG
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memempatkan bayi dan ibu dalam 1 kamar

TUJUAN  Untuk memudahkan melakukan penngawasan terhadap bayi


 Untuk mempermudah pemberian ASI
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Pakaian bayi
- Selimut bayi
2. Persiapan pasien:
- Pasien diberi tahu maksud dan tujuan dilakukan rawat
gabung
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah yang
akan dilakukan
- Pasien diminta menghubungi petugas bila memenuhi
masalah

PELAKSANAAN 1. Petugas memastikan apakah bayi dapat dilaukan rawat


gabung
2. Bayi diantar ke ruangan ibunya dirawat
3. Cocokan kembali nama pasien dengan bayi dan jenis kelamin
bayi
4. Setelah dikamar ibu, petugas memberi bayi ke ibunya dengan
mengecek ulang nama pasien, jenis kelamin yang tertera pada
gelang bayi dan ibu
5. Petugas mencuci tangan dan mengeringkan sambil
mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
6. Petugas memberikan bayi kepada ibunya sambil mengajari
pasien untuk menyusui bayinya
7. Sebelum disusui petugas melihat keadaan payudara ibu
apakah bersih / tidak dan bersihkan sekitar puting dengan
kapas air hangat yanng sudah tersedia
8. Tunggu hingga bayi dapat menghisap dengan baik dan benar
9. Bila bayi sudah dapat menghisap dengan baik petugas dapat
meninggalkan ruangan dengan berpamitan terlebih dahulu
kepada pasien

UNIT TERKAIT Ruang nifas, Kamar bersalin


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
AMNIOTOMI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

PEMERINTAH SPO PUSKESMAS


TGL. TERBIT :
KAB TEGAL MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tindakan yang dilakukan apabila uterus tidak berkontraksi


dalam waktu 15 detik setelah dilakukan massage ( rangsangan tektil )
pada fundus uteri

TUJUAN  Untuk mencegah kehilangan darah yang lebih banyak pada


pasien
 Untuk menimbulkan kontraksi uterus yang adekuat sehingga
perdarahan berhenti
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan dan mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Status pasien
- Surat ijin tindakan
- Bak intrument untuk persiapan berisi :
a. Sarung tangan 2 pasang
b. sarung tangan panjang 1 pasang
c. Mangkok kapas 1 buah
d. Doek biasa 1 buah
e. Speculum atas bawah 1 pasang
f. Tampon tang 1 buah
g. Uterus sonde 1 buah
h. Tenakulum 1 buah
i. Kapas DTT dan kasa kecil 6 buah
- Obat-obat uteotonika
- Set pasang infuse dan cairan infus
2. Persiapan pasien :
- Pasien dan keluarga diberitahu maksud dan tujuan
dilakukan tindakan
- Pasien dan keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkahtindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Pintu dalam keadaan tertutup, gorden dipasang


2. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri
3. Pasien diberi penjelasan maksud dan tujuan dilakukan
tindakan amniotomi
4. Alat-alat yang akan digunakan didekatkan dengan pasien
5. Petugas mencuci tangan
6. Petugas mendengarkan denyut jantung janin terlebih dahulu,
bila normal lakukan tindakan amniotomi, bila tidak normal
laporkan ke dokter jaga
7. Pasien diposisikan dengan kedua kaki dilipat, letakan
benngkok dibawah bokong ibu
8. Petugas memakai sepasang sarung tangan dan mengambil
kapas DTT 3 buah untuk vulva hygiene
9. Diantara kontraksi, lakukan pemeriksaan dalam dengan hati-
hati, jika selaput ketuban tidak dapat diraba diantara kontraksi,
tunggu hingga kekuatan kontraksi berikutnya mendorong
cairan ketuban menekan selaput ketuban dan lebih mudah
untuk dipalpasi dan dipecahkan
10. Raba selaput ketuban dengan hati-hati untuk memastikan
bahwa kepala telah masuk kedalam panggul dan tidak ada tali
pusat atau bagian-bagian kecil dari tubuh bayi
11. Jika teraba tali pusat atau bagian-bagian kecil dari bayi maka
selaput ketuban jangan dipecahkan
12. Dengan menggunakan tangan kiri, tempatkan klem setengah
kocher / setengah kelly masukan dengan lembut ke dalam
vagina dan pandu klem dengan menggunakan jari sambil
diselipkan diantara sela-sela jari dengan bagian tajam dari
klem menghadap kearah dalam sehingga mencapai selaput
ketuban
13. Pegang ujung klem diantara ujung jari pemeriksa, gerakan jari
telunjuk diatas klem sambil menorehkan klem pada selaput
ketuban dan pecahkan
14. Lakukan pemecahan tidak saat kontraksi untuk mencegah air
ketuban menyemprot pada saat selaput ketuban dipecah
15. Biarkan air ketuban mengalir, sambil tangan kanan petugas
yang ada didalam melebarkan selaput ketuban dan memastikan
tidak ada bagian-bagian kecil bayi yang turun
16. Gunakan tangan kiri untuk mengambil klem kembali dengan
memutar bagian tajam dari klem menghadap ke arah dalam
jari, setelah dikeluarkan letakan klem diatas bengkok /
langsung masukan kedalam larutan clorien
17. Evaluasi warna cairan ketuban yang keluar, periksa apakah
ada mekonium / darh yang keluar. Bila terdapat cairan
meconium / darah laporkan kepada bidan penanggung jawab /
dokter jaga
18. Keluarkan tangan petugas secara berlahan-lahan, lalu cuci
tangan kedalam larutan clorien lepas sarung tangan dalam
keadaan terbalik dan rendam selama 10 menit
19. Petugas merapikan kembali alat-alat yang telah dipakai
ketempat semula
20. Petugas mencuci tangan dibawah air mengalir dengan
menggunakan sabun dan dikeringkan
21. Petugas mendengarkan kembali DJJ dan memberikan
penjelasan hasil pemeriksaan kepada pasien, suami dan
keluarga
22. melakukan pencatatan pada status dan patograf pasien dengan
lengkap

UNIT TERKAIT UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL VULVA
HYGIENE
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membersihkan daerah vulva / perinium dengan menggunakan kapas

TUJUAN  Untuk mencegah terjdi infeksi


 Untuk menjaga kebersihan vulva dan perinium
 Untuk memberi rasa aman dan nyaman
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan denngan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan

PROSEDUR 1. Persiapan alat : meja dorong ( Trolly ) untuk vulva hygiene


berisi :
a. Mangkok kapas DTT
b. Pinset panjang
c. Bengkok
d. Sarung tangan DTT
e. Bak instrumen sedang
f. Ember tertutup yang dilapisi kantong plastik kuning
untuk tempat sampah terkontaminasi
g. Air dalam botol ( air DTT )
h. Pispot bila perlu
2. persiapan pasien :
- Pasien diberi penjelasan tentang maksud dan tujuan
dilakukan vulva hygiene
- Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan
dilakukan

PELAKSANAAN 1. Pasien diberitahu


2. Pintu dalam keadaan tertutup, gorden dipasang
3. Alat-alat didekatkan kepada pasien
4. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan
5. Setelah petugas memakai sarung tangan pada tangan sebelah
kanan sambil mengambil kapas dalam mangkok sebanyak 6
buah
6. Bengkok didekatkan kepada pasien letakan dibawah bokong
pasien dengan menggunakan tangan kiri yang belum
menggunakan sarung tangan
7. Petugas memakai sarung tangan sebelah kiri
8. Bersihkan vulva dari arah pubis keatas lalu pada samping
lipatan paha kearah luar pada paha kanan dan kiri, kapas
dibuang kedalam bengkok
9. Dengan kapas ke- 4 bersihkan labia kanan dan kiri masing –
masing 1 buah kapas, kapas dibuang kedalam bengkok
10. Terakhir petugas membuka labia dengan tangan kiri dan
membersihkan dari arah atas clitoris hingga anus dengan
menggunakan 1 kapas lalu kapas dibuang kedalam bengkok
11. Jika pasien selesai BAK lakukan menyiraman pada vulva
dengan menggunakan air dalam botol
12. Perhatikan sekitar vulva dan perinium jika pasien post partum
perhatikan luka jahitan pada perinium merah, sakit atau ada
pembengkakan bila terjadi lapor kepada kepala ruangan /
dokter
13. Jika petugas tidak menggunakan sarung tangan dapat
menggunakan pinset, tindakan sama seperti langkah-langkah
diatas
14. Setelah selesai petugas mencuci tangan
15. Petugas menjelaskan hasil pemeriksaan
16. Alat-alt dirapikan kembali dan diletakan ketempatnya semula
17. Lakukan pencatatan pada status pasien dengan lenngkap

Catatan :
Dapat melakukan pembersihan vulva tanpa menggunakan bengkok,
setelah membersihkan vulva kapas DTT dibuang langsung kedalam
tempat sampah kuning yang telah tersedia dibawah tempat tidur
pasien

UNIT TERKAIT UGD , KIA dan PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL PERIKSA
DALAM
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO TGL. TERBIT :


PEMERINTAH
PUSKESMAS
KAB TEGAL HALAMAN :
MARGASARI

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan pemeriksaan melalui vagina dengan menggunakan 2 jari


tangan ( jari telunjuk dan jari tengah )

TUJUAN  Untuk menentukan tindakan kebidanan


 Untuk menentukan diagnosa
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Mangkok kapas berisi kapas DTT
- Sarung tangan DTT
- Bak instrumen kecil
- Bak berisi larutan chorien 0,5 %
- Tempat sampah terkontaminasi
- Bengkok
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberi penjelasan maksud dan tujuan dilakukan
periksa dalam
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah
tindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri


2. Pasien diberitahu akan dilakukan periksa dalam
3. Pintu dalam keadaan tertutup , gorden dipasang
4. Alat-alat didekatkan kepada pasien
5. Pasien diminta membuka pakaian bagian bawah dan
melepaskan celana dalamnya
6. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan sebelah
kanan dan mengambil kapas DTT
7. Tangan kiri mangambil bengkok dan didekatkan pada bokong
pasien
8. Tangan kiri petugas memakai sarunng tangan sebelah kiri
9. Tangan kanan membersihkan vulva dengan menggunakan 4
buah kapas DTT
10. Masukan jari tengah terlebih dahulu kemudian jari telunjuk
lalu lakukan pemeriksaan dalam
11. Tentukan pembukaan , porsio, ketuban, bagian terendah janin
( posisi janin ) dan sejauh mana bagian janin sudah masuk
kedalam panggul
12. Setelah ditentukan diagnosa tangan dikeluarkan dan sarung
tangan dicuci dalam larutan chorien 0,5 % dan buka dalam
keadaan terbalik
13. Petugas mencuci tangan
14. Memberitahu hasil pemeriksaan bila pasien sudah pembukaan
lengkap dan ingin meneran anjurkan untuk meneran dan beri
posisi yang nyaman bagi pasien
15. Catat hasil pemeriksaan kedalam status pasien

UNIT TERKAIT UGD, Kamar barsalin


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
CATETERISASI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan pemasangan catheter baik nelaton catheter maupun folley


catheter No. 12 kedalam vesika urinaria melalui uretra

TUJUAN  Untuk mempercepat proses penyembuhan penyakit


 Untuk mengosongkan kandung kemih
 Untuk mengambil urine guna pemeriksaan laboratorium
 Untuk megukur jumlah urine dalam 24 jam
 Agar tidak terjadi keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat


- Baki berisi :
a. Bak instrumen
b. kassa / kapas DTT
c. Spuit isi cairan NaCl / Aqua bides 5 CC
d. 1 pasang sarung tangan
e. Pinset dan tempatnya
f. Bengkok
g. Nelaton catheter / Folly catheter no. 12
h. urine Bag
i. Xylocain jelly jika perlu
j. Plester
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
catheterisasi
- Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan
dilakukan
PELAKSANAAN 1. Dekatkan alat-alat
2. Pasien diberitahu akan dilakukan catheterisasi
3. Pintu dalam keadaan tertutup, gorden dipasang
4. Pasien diberitahu akan dilakukan pemasangan catheter
5. Pasien diminta untuk membuka pakaian dalamnya
6. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan
7. Pasien dalam posisi lithotomi ( untuk pasien wanita )dan
posisi tidur terlentang dengan paha dibuka ( untuk pasien laki-
laki )
8. Petugas mengambil kapas 3 buah untuk membersihkan :
- 1 kapas untuk membersihkan vagina
- 1 kapas untuk membersihkan labia mayor kiri dan kanan
- 1 kapas untuk membersihkan uretra
9. Bengkok didekatkan dan diletakan di bawah bokong pasien,
setelah membersihkan kapas dibuang pada bengkok
10. Ambil catheter dengan tangan kanan petugas dan tangan kiri
membuka labia agar uretra mudah dilihat, catheter dimasukan
kedalam uretra secara perlahan dengan mengunakan tangan
kanan yaitu ibu jari dan jari telunjuk
11. Setelah masuk letakan ujung catheter yang ada diluar kedalam
bengkok dan tunggu hingga urine keluar dari dalam catheter
12. Jika untuk pemeriksaan laboratorium urine diletakan langsung
kedalam botol pemeriksaan dan beri label nama pasien, suami
, tanggal, bulan dan tahun pemeriksaan serta jam pemeriksaan
13. Jika urine sudah keluar tangan kiri diletakan diatas vesika (
diatas sympisis ) sambil ditekan
14. Tunggu hingga catheter tidak mengeluarkan urine
menandakan vesika sudah kosong dan catheter dicabut secara
berlahan-lahan
15. Perhatikan warna urine dan jumlahnya
16. Petugas melepas sarung tangan dalam larutan chlorin 0,5 %
dan letakan dalam keadaan terbalik
17. Petugas mencuci tangan
18. Beritahu hasil pemeriksaan kepada pasien
19. Catat didalam status pasien jumlah urine, warna urine dan
adakah keluhan pada pasien saat dilakukan pemasangan
catheter

UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
OBSERVASI HIS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Mengawasi timbulnya mules pada ibu masa inpartu atau masa kala I
baik fase laten maupun fase aktif persalinan

TUJUAN  Untuk mengetahui kemajuan persalinan


 Untuk mengetahui kekuatan kontraksi pada uterus
 Untuk dapat mengambil keputusan klinik
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan, perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Jam yang dilengkapi second
- Lembar pengawasan his / Partograf
- ATK
2. Persiapan pasien
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
pengawasan his
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah
tindakan yang akan dilakukan
PELAKSANAAN 1. Pintu dalam keadaan tertutup, sampiran dipasang
2. Pasien diberi tahu akan dilakukan pengawasan his
3. Petugas mencuci tangan
4. Petugas mengambil posisi disamping pasien
5. Letakan jari-jari tangan petugas pada dinding perut ibu
6. Bila his timbul lakukan pengawasan dg mulai menghitung
sejak his timbul
7. Atau sejak perut pasien tegang hingga ketegangan
menghilang
8. Menghitung his lamanya 10 menit penuh berapa kali his
timbul
9. Bila ketegangan perut pasien hilang dihitung kembali dalam
detik sampai timbul ketegangan pada perut pasien dan terjadi
beberapa kali dalam 10 menit
10. Catat hasil pengawasan pada lembar pengawasan / patograf
11. Lakukan pengawasan setiap 30 menit
12. Beritahu pasien hasil pengawasan his
13. Petugas kembali cuci tangan

UNIT TERKAIT PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PERTOLONGAN
PERSALINAN NORMAL
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membantu melahirkan pada ibu bersalin agar tidak menemui


kesulitan pada saat dan sesudah bersalin agar ibu dan bayi dalam
keadaan baik dan normal

TUJUAN  Untuk mencegah terjadinya komplikasi


 Agar persalinan berjalan normal dan lancar
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan, perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat: * Meja dorong ( Troly )berisi:


- Set partus dan Set Heating
- Obat-obatan uterotonika
- Dispossible 3cc, 1cc
- Slym Zuiger
- Sarung tangan DTT
- Pakaian ibu dan bayi
- Waslap 1 pasang
- Ander pad

*Bak berisi larutan clorien 0,5 %


*Baskom berisi air DTT
* Ember pakaian kotor berisi detergent danlarutan clorien
0,5%
*Bengkok
*Tempat Plasenta
*Ampron 2 buah
* Meja Resusitasi Bayi

2. Persiapan pasien:
- Pasien diberitahu akan mengalami proses persalinan
- Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan
dilakukan

3. Persiapan Petugas:
- Petugas memakai alat perlindungan diri ( Clemek, topi,
kacamata, masker dan alas kaki )
- Pasien diberitahudan posisikan sesuai dengan keinginan
pasien, sebaiknya posisi setengan duduk
- Petugas mencuci tangan dengan sabun dengan 7 langkah
- Meletakan handuk bersih diatas perut ibu untuk
mengeringkan bayi
- Meletakan kain bersih yang dilipat 1/3 bagian dibawah
bokong ibu
- Membuka tutup partus set dan memeriksa kembali
kelengkapan alat dan bahan dengan memperhatikan
keseterilan
- Memakai sarung tangan DTT dengan benar pada ke 2
tangan
- Menahan perineum ibu setelah kepala bayi tampak
diameter 5-6 cm
- Melahirkan kepala bayi dengan tangan kiri penolong
berada di vertek untuk mencegah defleksi maksimal dan
membantu lahirnya kepala, anjurkan ibu untuk meneran
secara berlahan atau bernafas cepat tapi dangkal
- Memeriksa adanya lilitan tali pusat
- Menunggu kepala bayi melakukan putaran paksi luar
secara spontan
- Setelah bayi melakukan putaran paksi luar, memegang
secara biparental dan menganjurkan ibu untuk meneran
saat ada kontraksi
- Melahirkan bahu depan dengan lembut gerakan kepala
bayi kearah bawah dan distal hingga bahu depan lahir
- Melahirkan bahu belakang, menggerakan bahu kearah
atas dan distal hingga bahu belakang lahir
- Sangga bayi dengan cara memindahkan tangan kanan
untuk menyangga sampai lateral tubuh bayi
- Susur bayi dengan cara tangan kiri penolong menyusur
lengan bayi, dada, punggung serta bokong sampai ke 2
kaki dilanjutkan dengan memegang ke 2 mata kaki (
masukan telunjuk diantara kedua kaki dan pegang
masing-masing mata kaki dengan ibu jari dan jari-jari lain
)
- Menilai bayi, posisikan kepala bayi 15o lebih rendah dari
badan bayi untuk menilai bayi ( APGAR SCORE )
- Mengeringkan bayi diatas perut ibu dengan handuk dari
muka, kepala dan bagian tubuh lainnya kecuali tangan
tanpa membersihkan verniks
- Menyuntik oksitosin 10 UI pada paha ibu dengan
sebelumnya memastikan bayi tunggal dalam waktu
kurang lebih 1 menit setelah bayi lahir
- Memotong tali pusat dan mengikat dengan tali pusat
- Melakukan IMD
- Menyelimuti bayi dan ibu dengan kain hangat dan pasang
topi di kepala bayi
- Memindahkan klem 5-10 cm dekat vulva dengan terlebih
dahulu menekan ujung tali pusat
- Meletakan tangan kiri diatas sympisis dengan posisi
telapak tangan scara horizontal menghadap ke abdomen
- Melakukan PTT, tangan kanan menegangkan TP sejajar
lantai dengan cara memegang klem diantara jari telunjuk
dan jari tengah dengan posisi genggam dan telapak tangan
menghadap ke atas
- Setelah uterus berkontraksi, tegangkan TP kearah bawah
sambil tangan yang lain mendorong uterus kea rah
dorsokranial secara hati-hati untuk mencegah inversion
uterus, lakukan PTT tiap ada kontraksi
- Mengeluarkan Plasenta, memastikan tanda-tanda
pelepasan plasenta : uterus globuler, TP bertambah
panjang, dan adanya semburan darah tiba-tiba
- Saat ada kontraksi lakukan penegangan tali pusat
terkendali dan mendorong uterus secara dorsokranial
sampai plasenta terlepas dari implantasi
- Minta ibu untuk meneran sambil penolong menarik tali
pusat dengan arah sejajar lantai dan kearah atas,
mengikuti poros jalan lahir ( tetap dorsokranial )
- Menangkap plasenta dengan ke 2 tangan setelah tampak
di vulva dan memutar searah jarum jam
- Masase uterus segera setelah plasenta lahir dengan
telapak tangan secara serkuler selama 15 derik
- Memeriksa kelengkapan plasenta, selaput, koteledon
- Meletakan plasenta pada tempat yg disediakan dengan
melepas klem
- Memeriksa adanya laserasi pada jalan lahir, perineum,
vulva dan dinding vagina yang menimbulkan perdarahan
- Memeriksa kontraksi uterus dan PVV
- Membersikan alat-alat dan memasukan dalam larutan
klorien 0,5 %,
- Membuang sampah dan membersihkan tempat tidur
(dekontaminasi)
- Membersihkan dan memposisikan ibu dengan meluruskan
kaki, menutup bagian genital dengan kain bersih
- Membersihkan celemek dengan menyemrotkan larutan
krorin 0,5 % dan mengelap denga waslap
- Mencuci tangan dalam larutan klorin 0,5 % dan melepas
sarung tangan dalam kadaan terbalik
- Cuci tangan dengan air mengalir dan melepas APD
- Melakukan Dokumentasi dengan melengkapi partograf

UNIT TERKAIT UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PERTOLONGAN
PERSALINAN SUNGSANG
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membantu melahirkan pada ibu bersalin dengan letak bayi sungsang
agar tidak menemui kesulitan pada saat dan sesudah bersalin, agar
ibu dan bayi dalam keadaan baik dan normal

TUJUAN  Untuk mencegah terjadinya komplikasi


 Agar persalinan berjalan dengan lancar dan normal
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter dan Bidan

PROSEDUR 1. persiapan alat


- Meja dorong ( Trolly )
a. Set partus dan set hetcing
b. Obat – obat uterotonika
c. Slym zuiger
d. Sarung tangan DTT
e. Handuk bayi
f. Selimut bayi
g. Waslap 1 pasang
h. Pembalut dan tali
i. Pakaian bersih lengkap pasien
j. Plastik placenta
k. Disposible sringe 2,5 cc dan 5 cc
l. Handuk, Tissue
m. Alas tempat tidur / kain lurik
- Bak berisi laritan chorien 0,5 %
- Baskom berisi air DTT
- Baskom 2 buah berisi air untuk memandikan
- Ember 2 buah berisi laritan chorien 0,5 %
- Bengkok
- Meja dorong / Trolly neonatal
- Meja resusitasi lengkap
- Ampron / Clemek
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu akan mengalami proses persalinan
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah yang
akan dilakukan

3. Persipan petugas : memakai alat perlindungan diri lengkap

PELAKSANAAN 1. Petugas memperkenalkan diri / mengucap salam


2. Pasien dijelaskan / diberitahu tentang tindakan yang akan
dilakukan
3. Sampiran dipasang, alat-alat didekatkan dan pasien
diposisikan lithotomi
4. Petugas mencuci tangan dengan air mengalir dan memakai
sabun kemudian dibilas dan dikeringkan menggunakan
handuk / Tissue
5. Petugas memakai sarunng tangan DTT dan melakukan
membersihan genetalian eksterna dengan menggunakan
laritan antiseptik dan pasang alas bokong ( doek lubang )
6. Lakukan periksa dalam dan jika pembukaan lengkap,
ketuban sudah pecah pada saat kontraksi ibu dipimpin
meneran hingga bokong bayi tampak pada vulva
7. Petugas melakukan episiotomi Bila perinium sudah tipis
8. Setelah bokong lahir, bokong dipegang dengan sedemikian
rupa yaitu ibu jari sejajar pada lipat paha bayi, 4 jari lainnya
pada sacrum bayi dan seolah-olah menggenggam bokong
bayi
9. Pasien terus dipimpin meneran sampai umbilicus berada
diluar vulva
10. Pasien meneran terus sampai ujung scapula tampak divulva
kemudian tangan lahir seluruhnya
11. setelah sub occiput berada dibawah sympisis bokong bayi
dilahirkan kearah atas perut ibu ( lardosis )
12. Asisten menekan atas sympisis pasien apabila menemui
kesulitan melahirkan kepala bayi, bokong tetap dilahirkan
kearah perut ibu
13. Lahirlah berturut-turut dagu, mulut, hidung, mata, dahi
sampai bayi lahir seluruhnya
14. Setelah seluruh badan bayi lahir pegang bayi bertumpu pada
lengan kanan penolong sedemikian rupa hingga bayi
menghadap kearah penolong
15. Nilai bayi, kemudian bayi letakan diatas perut ibu dengan
posisi kepala bayi lebih rendah dari badan, penolong
memberi informasi kepada pasien tentang jenis kelamin bayi
dan keadaan bayinya
16. Bila tali pusat bayi pendek, letakan bayi ditempat yang
memungkinkan
17. Bayi segera dikeringkan dengan handuk dan dibunngkus
kepala dan badan kecuali klem talipusat diletakan kearah
luar pembungkus
18. menjepit tali pusat menggunakan klem kurang lebih 3 cm
dari umbilicus bayi lalu lakukan pengurutan pada talipusat
kearah ibu dan memasang klem ke 2 2 cm dari klem pertama
19. Pegang talipusat diantara 2 klem dengan menggunakan
tangan kiri dan melindungi jari-jari tangan kiri penolong
memotong talipusat diantara ke 2 klem
20. Penolong meletakan talipusat yang mengarah ke plasenta
diatas tempat tidur dan talipusat yang mengarah ke bayi
diletakan diatas handuk
21. Penolong mengganti pembungkus bayi dengan
menggunakan selimut bayi kering dan bersih kemudian bayi
dibunngkus dari kepala hingga kaki
22. Berikan bayi kepada ibu untuk disusui bila ibu menghendaki
23. Penolong mengecek fundus uteri untuk memastikan adakah
kehamilan ganda
24. Penolong memberitahu ibu akan dilakukan penyuntikan pada
daerah bokong ibu
25. Penolong memindahkan klem pada talipusat berjarak 5-10
dari vulva
26. Tangan kiri penolong diletakan diatas sympisis menahan
bagian bawah uterus, sementara tangan kanan memegang tali
pusat menggunakan klem
27. Saat uterus berkontraksi, tali pusat direnggangkan dengan
menggunakan tangan kanan, tangan kiri menahan uterus dan
mendorong kearah dorso kranial
28. Setelah plasenta tampak divulva penolong terus melahirkan
plasenta dengan hati-hati, kemudian pegang placenta dengan
menggunakan ke 2 tangan dan lakukan putaran searah jarum
jam untuk membantu pengeluaran placenta dan mencegah
robekan selaput dan tertinggalnya placenta
29. Setelah placenta lahir tangan kiri penolong melakukan
massage pada fundus uteri dengan menggunakan bagian
palmar secara sirculer selama 15 detik, bila sudah timbul
kontraksi dan tidak terjadi perdarahan petugas melihat
kelengkapan placenta bula sudah lengkap masukan kedalam
plastik plasenta
30. Cek kembali kontraksi uterus lalu penolong melihat apakah
ada laserasi jalan lahir bila perdarahan aktif dari laserasi
lakukan penjahitan terlebih dahulu, bila tidak setelah alat-
alat dirapikan baru dilakukan penjahitan perinium
31. Penolong mencuci tangan diair larutan chlorien kemudian
dibilas dengan air DTT dalam baskom yang 1, lalu
dikeringkan
32. Penolong meminta bayi kepada ibunya untuk dilakukan
pengikatan pada talipusat
33. Tali pusat bayi diikat dengan kuat kemudian klem dilepas
dan letakan klem dibaki berisi larutan chlorien 0,5 %
kemudian bayi dibungkus kembali dan diberikan ke ibunya
untuk disusui kembali
34. Penolong melakukan pemantauan kontraksi uterus dengan
melakukan massage ulang dan melihat apakah terjadi
perdarahan
35. Penolong mengajarkan ibu untuk melakukan massage dan
melakukan pemeriksaan nadi ibu
36. Penolong merapikan alat-alat bekas pakai dan merendam
keladam larutan chlorien
37. Bahan-bahan yang tidak terpakai dan sudan terkontaminasi
dibuang kedalam tempat sampah terkontaminasi / tempat
plastik kuning
38. Ibu dibersihkan dari darah dan cairan ketuban kemudian
dikenakan pakaian yang bersih
39. Pastikan ibu merasa nyaman dan beritahu keluraga bila ibu
inggin minum
40. Penolong mendekomentasikan tempat tidur dan sekitarnya
dengan larutan chlorien
41. Penolong mencuci tangan dalam bak larutan chlorien dan
melepas sarung tangan dalam keadaan terbalik dan direndam
dalam larutan chlorien
42. Seluruh alat-alat dirapikan dan diletakan ketempat semula
43. Petugas melakukan pemeriksaan TD dan melengkapi lembar
partograf

MELAHIRKAN BAHU BAYI DAN TANGAN MACET


A. SECARA KLASIK
1. Bokong bayi dipegang dengan mengunakan ke 2 jari
sejajar dengan sacrum, ke 4 jari pada lipatan paha
2. Badan bayi ditarik kearah bawah sampai scapula tampak
dibawah sympisis
3. Bila punggung bayi berada disebelah kanan ibu, ke 2
kaki bayi dipegang oleg tangan kanan penolong yaitu
tangan kanan memeganng ke 2 kaki, jari telunjuk
diantaranya dan dabawa setinggi mungkin kearah lipatan
paha ibu kiri
4. Jari tengah dan telunjuk tangan kiri penolong
menyelusuri scapula, bahu, lengan, 2 jari sebagai bidai
(Spalk) mencari fosacubiti lengan dan ditekankan
kebawah seolah-olah menyapu muka kearah dada dan
lahirlah bahu dan lengan belakang bayi
5. Tanga kiri penolong memeganng ke 2 kaki bayi, jari
telunjuk diantaranya, dibawa sejauh mungkin kekanan
bawah dengan jari telunjuk dan jari tengan menyelusuri
scapula, kaki dan lengan
6. Ke 2 jari sebagai bidai mencari fosacubiti bila sudah
dapat ditekan kebawah seolah-olah menyapu muka,
dada, dan lahirlah bahu dan lengan depan bayi

B. SECARA MULLER
1. Badan bayi dipegang pada bokong dan pangkal paha
bayi ( seperti sungsang klasik ), badan bayi ditarik curam
kebawah sampai ujung tulang scapula berada dibawah
sympisis
2. Ke 2 kaki bayi dipegang, tangan kiri dan jari telunjuk
penolong diantaranya
3. Telunjuk dan jari dengan tangan kanan menyusuri
ujunng scapula, bahu depan, lengan atas, ke 2 jari
sebagai bidai mencari fosacubiti, ditekan kebawah,
seolah-olah menyapu muka melalui dada maka lahirlah
bahu depan
4. Ke 2 kaki bayi dipegang tangan kanan penolong, dibawa
kearah atas setinggi-tingginya, ke 2 jari telunjuk dan
tengah tangan kiri penolong menyelusuri ujung scapula,
bahu, lengan atas, 2 jari sebagai bidai mencari fosacubiti
diadakan penekanan kebawah seolah-olah menyapu
muka melalui dada, lahirlah bahu bayi

C. SECARA LOVSET
1. Setelah badan bayi lahir, tali pusat dikendorkan, badan
bayi dipegang sedemikian rupa dan ditarik kebawah
sampai ujung bawah scapula depan terlihat dibawah
sympisis
2. Bahu bayi diputar dengan memegang dada dan punggung
bayisampai bahu belakang didepan dan tampak dibawah
sympisis
3. Dengan demikian bahu / lengan depan dapat dikeluarkan
dengan mudah, bahu bayi yanng lain sehingga menjadi
bahu belakang dilahirkan dengan memutar badan bati
kearah berlawanan sehingga menjadi bahu depan dapat
dilahirkan dengan mudah ( jadi bahu / lengan dilahirkan
pada saat menjadi bahu / lengan depan )

CATATAN :
- Badan bayi disanggah pada lengan kiri penolong, jari
telunjuk dan tengah mencari posakannina ( maksila )
membantu fleksi, jari tangan kanan menekan lehar bayi,
bayi ditarik kebawah sampai batas rambut terlihat
dibawah sympisis ( sub occiput dibawah sympisis )
- Badan bayi diarahkan keatas keperut ibu sehingga
lahirlah berturut-turut dagu, mulut, hidung, mata dan
seluruh kepala
- Lahirlah bayi secara sungsang Klasik Mauriceau

UNIT TERKAIT UGD, Kamar Bersalin


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENANGANAN ATONIA
UTERI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tidakan yang dilakukan apabila uterus tidak berkontraksi


dalam waktu 15 detik setelah dilakukan massage ( rangsangan taktil)
pada fundus uteri

TUJUAN  Untuk mencegah kehilangan darah yang lebih banyak pada


pasien
 Untuk menimbulkan kontraksi uterus yang adekwat hingga
perdarahan berhenti
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan denga baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan dan Mahsiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Status pasien
- Surat ijin tindakan
- Bak instrumen berisi :
a. Sarung tangan 2 pasang
b. Sarung tangan panjang 1 pasang
c. Mangkok kapas
d. Doek biasa
e. Speculum atas bawah
f. Tampon tang
g. Uterus sonde
h. Tenaculum
i. Kapas DTT dan kassa
- Obat-obat uterotonika
- Set pasang infuse dan cairan infuse
2. Persiapan pasien :
- Pasien dan keluarga diberitahu maksud dan tujuan
dilakukan tindakan
- Pasien dan keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkah tindakan yanng akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas dalam keadaan memakai alat perlindungan diri


lengkap
2. Setelah plasenta lahir uterus tidak berkontraksi dan
perdarahan terus mengalir, maka petugas melakukan
massage pada fundus uterus selama 15 detik, bila tidak
berhasil lakukan informed consent pada pasien, suami /
keluarga
3. Petugas penolong teriak meminta bantuan petugas lain
4. Bila pasien masih terjadi perdarahan pasang infus dengan
jarum no. 16 sekaian mengambil contoh darah dan
memeriksa HB, infus dengan cairan RL dan diisi 20 Unit
Oksitosin dalam 500 cc RL, habiskan 500 cc RL pertama
dengan tetesan 28-30 tetes/ menit
5. Beri Ergometrin 0,2 mg i.v atau misoprostol 600-1000 mcg
per rectal
6. Bersihkan bekuan darah (stolsel) dan selaput ketuban dari
dalam vagina dan mulut porsio
7. Petugas mengganti sarung tangan biasa dengan sarung
tangan panjang
8. Pastikan kandung kemih pasien kosong, jika penuh lakukan
catheterisasi bila perlu
9. Lakukan kompresi bimanual (KBI) selama 5 menit dengan
cara:
- Masukan tangan secara obstetri kedalam introitus vagina
sampai tangan berada didepan porsio
- Kepalkan tangan kanan lalu menyelusuri uterus hingga
Forniks Anterior
- Posisikan tangan pada forniks Anterior, tekan dinding
Anterior uterus kearah tangan luar yang menahan dan
mendorong dinding Posterior uterus kearah depan
sehingga uterus seolah-olah ditekan dari arah depan dan
belakang
- Tekan kuat uterus diantara ke 2 tangan
- Kompresi uterus akanmembuat tekanan langsung pada
pembuluh darah yang terbuka terutama bagian bekas
tempat implantasi plasenta didinding uterus dan juga
merangsang miometrium untuk berkontraksi
10. Kemudian pertahankan KBI selama 2 menit
11. Bila uterus berkontraksi keluarkan tangan perlahan-lahan
12. Pantau kala IV dengan ketat
13. Bila uterus tidak berkontraksi anjurkan asisten ( petugas
lain) untuk membantu melakukan Kompresi Bimanual
eksterna (KBE) dengan cara:
- Letakan 1 tangan pada dinding abdomen dan dinding
depan corpus uteri diatas sympisis pubis
- Letakan tangan lain pada dinding abdomen dan dinding
belakang Corpus Uteri, sejajar dengan dinding depan
corpus uteri. Usahakan untuk mencakup / memegang
bagian belakang uterus seluas mungkin
- Lakukan kompresi uterus dengan cara saling
mendekatkan tangan depan dan belakang agar pembuluh
darah didalam anyaman miometrium dapat dijepit secara
manual. Cara ini dapat menjepit pembuluh darah uterus
dan membantu uterus untuk berkontraksi
14. Keluarkan tangan petugas perlahan-lahan / minta tolonng
kepada petugas lain untuk memberikan suntikan
15. Ulangi KBI kembali,
16. Bila uterus tetap tidak berkontraksi maka kolaborasi dengan
dokter jaga kembali untuk penatalaksanaan selanjutnya
17. Lakukan dokumentasi dengan lengkap

Catatan:
 Apabila pasien sudah ada tanda-tanda HPP yang disebabkan
oleh atonia uteri , maka segera memanggil dokter jaga yang
bertanggung jawab
 segera tindakan dilakukan atas sepengetahuan dokter jaga
 langkah 13 dan 14 dapat dikerjakan secara bersamaan

UNIT TERKAIT UGD,Kamar Bersalin


KOMPRESI BIMANUAL INTERNAL

KOMPRESI BIMANUAL INTERNA

Benar Salah
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PERGANTIAN DINAS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Waktu pengalihan tugas dari petugas lama kepada petugas baru
dalam suatu ruangan PONED

TUJUAN  Untuk mengetahui tugas-tugas yang sudah dikerjakan dan


tugas-tugas yang belum dikerjakan pada setiap dinas
 Agar tindakan tidak menjadi tumpang tindih untuk dikerjakan
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga dan petugas lainnya
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- ATK Status Pasien
- Papan pasien
2. Persiapan petugas
- petugas berkumpul seluruhnya

PELAKSANAAN 1. Melakukan Pre Konverence, meliputi :


- Jumlah pasien
- Pasien – pasien istimewa
- Tindakan yang telah dan belum terselesaikan
- Makan / diit pasien
- Membaca job Deskription
- Pembagian tugas / kamar pasien
- Membahas masalah medis dan non medis
2. Berdoa bersama yang diikuti oleh semua petugas yang jaga
3. Semua petugas menghampiri setiap kamar pasien dengan
membawa status dan alat pemeriksaan yang diperlukan (
Untuk dinas pagi )
4. Untuk dinas sore dan malam cukup membawa alat
pemeriksaan yang diperlukan

Catatan :
 Untuk petugas kamar bersalin, bidan pelaksana menuliskan
nama pada kertas untuk diletakan disetiap pintu kamar pasien
sesuai dengan pasien yang menempati kamar tersebut
 Petugas menuliskan nama-nama yang ada di kamar bersalin
dan sesuai dengan kamar yang ditempati
 Bila pasien sudah keruangan maka tuliskan pasien pindah
keruangan mana dan dengan kasus apa

UNIT TERKAIT UGD, PONED, RI


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMBERIAN OBAT
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Tindakan yamg dilakukan untuk memberikan obat baik oral maupun
injeksi kepada pasien

TUJUAN  Untuk mempercepat peoses penyembuhan


 Untuk mengobati penyakit pasien
 Agar tidak ada keluhan kecemasan pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuahan kebidanan

PETUGAS Bidan, perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- ATK
- Daftar obat
- Resep
2. Persiapan pasien
- Pasien diberi tahu maksud dan tujuan dilakukan
pemberian obat
- Pasien diberitahu cara meminum obat

PELAKSANAAN 1. Petugas mencatata daftar pemberian obat dari status pasien ke


daftar pemberian obat
2. Petugas memberikan obat-obatan yang sudah ada pada pasien
3. Bila obat belum ada pada pasien maka :
- Catat nama obat yang tidak ada pada pasien
- Petugas meminta resep pada dokter jaga
- Resep yang sudah dibuat disampaikan kepada farmasi
untuk dinas pagi
4. Bila obat sudah ada pada pasien maka petugas segera
memberikan obat kepada pasien tunggu hingga pasien
meminum obat tersbut
5. Bila pasien belum dapat meminum obat-obat pada saat itu
letakan obat pada tempat obat yang tersedia dan letakan
dimeja dekat dengan pasien
6. Berikan obat sesuai aturan sebelum makan atau sesudah
makan

UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED, RAWAT JALAN


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMBERIAN OBAT PER
ORAL
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memberikan obat-obatan kepada pasien sesuai dengan dosis yang


dianjurkan dan pemberiannya melalui mulut

TUJUAN  Untuk mempercepat proses penyembuhan pasien


 Memberikan pengobatan sesuai dengan jadwal / dosis
pengobatan
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat

PROSEDUR 1. Persiapa alat:


- Meja troly berisi obat
- Mangkok obat
- Obat-obatan pasien yang akan diberikan
- Gelas obat
- Sendok obat
- Daftar / buku pemberian obat
- Baki obat dan alas
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan pemberian obat
per oral
- Pasien diberitahu cara minum obat
- Pasien diberi penjelasan mengenai fungsi obat masing-
masing

PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan


2. Pasien diberitahu waktu jam minum obat
3. Menyiapkan obat dengan menggunakan langkah:
- Menbaca etiket dan nama obat
- Melihat tanggal kedaluarsa obat
- Membaca nama pasien pada label obat
- Periksa dosis pemberian obat dan waktu pemberiannya
4. Langkah 6 “BENAR “
1. Benar pasien
2. Benar obat
3. Benar dosis
4. Benar pemberian
5. Benar waktu pemberian
6. Benar pendokumentasian
5. Cara pemberian untuk obat tablet diletakan pada mangkok
obat
6. Untuk obat – obat cair diletakan pada gelas obat / sendok
obat ( jika diletakan pada sendok langsung berikan obat
kepada pasien )
7. Berikan mangkok obat kepada pasien, tungggu hingga
pasien meminum semua obat yang diberikan
8. Sebelum memberikan obat cek kembali nama pasien, jenis
obat, dosis pemberian dan cara pemberiannya
9. Setelah pasien minum obat tunggu reaksi yang timbul dari
obat yang diberikan, jika timbul reaksi alergi segera berikan
tindakan dan lapor kepada bidan penanggung jawab
ruangan
10. Catat dalam buku pemberian obat dan status pasien jumlah
obat, jam pemberian sera nama petugas yang memberikan
11. Rapikan kembali peralatan dan letakan ditempat semula
12. Petugas mencuci tangan

UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED, RAWAT JALAN


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMBERIAN SUNTIKAN
INTRA KUTAN
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memasukan obat melalui spuit (jarum suntik) kedalam jaringan kulit
(subkutan) yang dilakukan pada lengan bagian bawah / tempat lain
dengan tujuan untuk pengobatan atau untuk melakukan uji coba
terhadap sensitifitas suatu obat

TUJUAN Untuk mempercepat proses penyembuhan penyakit


 Untuk memberikan pengobatan kepada pasien
 Untuk mengetahui apakah pasien alergi terhadap obat injeksi
yang akan diberikan
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat : meja trolly berisi :


- Obat yang akan diuju coba
- Kapas alkohol 70 %
- Cairan pelarut Aqua atau Nacl
- Bengkok / tempat spuit bekas
- Gergaji ampul
- Spuit disposible 5 cc / 1 cc beserta jarum
- Bak instrumen kecil
- Sarung tangan
- Baki dan alasnya
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
penyuntikan
- Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan
dilakukan

PELAKSANAAN 1. Pasien diberitahu akan dilakukan penyuntikan


2. Alat-alat didekatkan kepada pasien
3. Lakukan 6 “ BENAR “
1. Benar pasien
2. Benar obat
3. Benar dosis
4. Benar cara pemberian
5. Benar waktu pemberian
6. Benar pendokumentasian
4. Petugas mencuci tangan
5. Botol ampul / Flakon obat didesinfeksi dengan kapas alkohol
6. Masukan obat yang akan diuji coba (Tes) kedalam spuit 1 cc
sebelumnya jarum spuit dikencangkan terlebih dahulu
7. Obat dihisap sebanyak 0,1 cc kemudian campurkan dengan
aqua dan dilarutkan sampai mencapai jumlah 1 cc dan diaduk
dalam spuit agar obat tercampur
8. Kencangkan jarum spuit dan keluarkan udara yang ada dalam
spuit
9. Ambil kapas kering basahi dengan alkohol 70 % / dengan
menggunakan alkohol swab
10. Desinfektan permukaan kulit yang akan disuntik
11. Tusukan jarum 1 cc dengan arah jarum yang tajam
menghadap kebagian atas dan menunjukan sudut 15 o dengan
permukaan kulit ( tusuk jarum jangan sampai menembus
kullit )
12. Setelah masuk dorong obat yang ada dalam spuit 1 cc
kedalam kulit sampai timbul gelembung berwarna putih pada
kulit
13. Setelah obat cairan masuk jarum dicabut dan luka bekas
suntikan diusap jangan terlalu keras dengan kapas alkohol
14. Jarum spuit ditutup kemballi dengan teknik one hand
kemudian dibuang pada bengkok / tempat spuit bekas
15. Lingkari batas daerah gelembung obat dengan menggunakan
pena dan tuliskan jam dilakukan penyuntikan
16. Petugas mencuci tangan
17. Alat – alat dirapikan pada tempatnya
18. Catat pada status jam dilakukan tindakan dan kapan hasil
suntikan dibaca ulang serta hasil reaksi gelembung, bila
diameter lebih dari atau sama dengan 10 mm
19. Lihat kembali hasil suntikan apakah terdapat reaksi dari hasil
penyuntikan tersebit

UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED, RAWAT JALAN, POSYANDU


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMBERIAN SUNTIKAN
INTRAMUSKULER
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memberikan / memasukan obat melalui spuit ( jarum suntik )


kedalam jaringan otot yaitu otot pangkal lengan, otot paha bagian
luar dan otot gluteus maximus yaitu 1/3 bagian dari spina iliaka
anterior superior ke coccygius

TUJUAN  Untuk mempercepat proses penyembuhan penyakit


 Untuk memberikan penngobatan
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat : meja trolly berisi :


- Obat-obat injeksi
- Kapas kering
- Alkohol 70 %
- Alkohol swab
- Spuit disposible 5 cc, 3 cc, 2,5 cc dan 1 cc
- Gergaji ampul
- Cairan pelarut / NaCl
- Bengkok / tempat spuit bekas
- Bak instrumen kecil
- Sarung tangan bila perlu
- Baki beserta alasnya
2. PersiapanPasien
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
penyuntikan
- Pasien diberi penjelasan tantang hal-hal yang akan di
lakukan

PELAKSANAAN 1. Alat-alat didekatkan pada pasien


2. Pasang gorden / sampiran
3. Pasien diberitahu akan dilakukan penyuntikan dan dianjurkan
membuka pakaian dalam
4. Menanyakan kepada pasien apakah ada alergi terhadap obat
yang akan disuntikan sebutkan ( nama obat generik / obat
patennya )
5. Petugas mencuci tangan
6. Cek 6 “ BENAR “ ( lihat SPO pemberian obat )
7. Masukan obat injeksi yang akan diberikan kepada pasien
kedalam spuit sesuai jumlah obat
8. Pastikan spuit bebas dari udara dan jarum spuit
dikencanngkan kembali
9. Pasien diminta dalam posisi tidur miring membelakangi
petugas
10. Tentukan daerah yang akan dilakukan penyuntikan yaitu 1/3
bagian spina os coccygius
11. Ambil kapas alkohol / alkohol swab
12. Desinfektan permukaan kulit
13. Tusukan jarum tegak lurus mebentuk sudut 90 o c dengan
permukaan kulit
14. Lakukan aspirasi sedikit bila yang keluar darah hentikan
penyuntikan, bila tidak ada darah pemberian obat diteruskan
dengan mendorong pendorong spuit sevara berlahan-lahan
15. Setelah obat dalam spuit habis segera cabut jarum suntik dan
luka bekas suntikan ditekan dengan kapas alkohol / alkohol
swab hungga darah tidak keluar
16. Spuit yang sudah digunakan ditutup kembali dengan teknik
one hand
17. Bekas spuit yang sudah dipakai dibuang ke bengkok
18. Kapas alkohol dibuang kedalam plastik sampah kuning
19. Beritahu pasien apabila ada reaksi dari pemberian obat injeksi
agar segera menghubungi petugas
20. Petugas mencuci tangan
21. Catat kedalan status pasien / buku pemberian obat injeksi jam
pemberian, dosis dan nama petugas yang memberikan
suntikan serta reaksi dari penyuntikan tersebut
22. Alat-alat dirapikan kembali dan diletakan ditempat semula
UNIT TERKAIT UGD, RAWAT JALAN, RI, PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMBERIAN SUNTIKAN
INTRA VENUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memasukan obat dengan menggunakan spuit melalui pembuluh darah


vena

TUJUAN  untuk mempercepat proses penyembuhan penyakit


 Untuk memberikan pengobatan
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat


- Meja trolly berisi :
a. Obat yang akan diberikan
b. Spuit disposible 2,5 cc, 5 cc, dan 10 cc
c. Kapas alkhohol
d. Gergaji ampul
e. Cairan pelarut / Aqua / NaCl
f. Bak instrumen kecil
g. Sarung tangan bila perlu
h. Bengkok / tempat jarum bekas
i. Baki serta alasnya
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
penyuntikan
- Pasien diberi penjelasan tentang hal-hal yang akan
dilakukan

PELAKSANAAN 1. Pasien diberitahu


2. Petugas mencuci tangan bila perlu memakai sarung tangan
3. Peralatan didekatkan pada pasien
4. Menayakan pada pasien apakah ada alergi terhadap obat yang
akan diberikan, sebutkan nama gerik apa obat patenya
5. Lakukan pengecekan 6 “ BENAR “ (Lihat SOP pemberian
obat )
6. Botol ampul/ flakon didesinfektan dengan kapas alkohol 70
%
7. Masukan obat kedalam spuit sesuai jumlah obat yang akan
diberikan
8. Bebaskan udara dari dalam spuit yang telah terisi onat
9. Jarum spuit dikencangkan kembali
10. Pasien disuruh untuk mengepalkan tangan
11. Pasang tourniquet pada daerah kurang lebih 3 cm diatas
tempat yang akan dilakukan penyuntikan
12. Permukaan kulit didesinfektan dengan kapas alkohol 70 %
13. Setelah vena tampak dipermukaan, tusukan jarum dengan arah
yang tajam menghadap kearah atas membentuk sudut 45o
14. Setelah menembus kulit dan vena masukan obat berlahan –
lahan dengan sebelumnya memastikan jarum masuk kedalam
pembuluh darag dengan menarik pendorong spuit, darah
tampak ditabung spuit selanjutnya torniquet dilepas berlahan-
lahan dan pendorong spuit ditekan perlahan-lahan agar obat
dalam spuit masuk hingga habis
15. Setelah obat masuk semua, jarum spuit dilepas berlaha-lahan
sambil menekan bekas tempat suntikan dengan kapas alkohol
dan beri plester kecil
16. Spuit bekas dibuang kedalam bengkok / tempat yang sudah
disediakan
17. Pantau reaksi pasien setelah pemberian suntikan apakah ada
reaksi alergi / tidak
18. Petugas mencuci tangan
19. Catata kedalam status pasien jam berapa, dosis, jenis obat dan
nama petugas yang memberikan serta reaksi dari obat setelah
pemberian suntikan
20. Rapikan kembali alat-alat ketempat semula

UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
IMUNISASI PADA BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memberikan kepada bayi kekebalan terhadap penyakit yang dapat


dicegah dengan imunisasi

TUJUAN Memberikan kekebalan terhadap penyakit – penyakit yang dapat di


Imunisasi

KEBIJAKAN Semua bayi yang baru dilahirkan wajib dilakukan Imunisasi sebelum
bayi tersebut pulang

PROSEDUR 1. Beri vaksinasi bayi terhadap TBC, poliomelitis dan Hepatitis


B
2. Beri Imunisasi bayi sesuai pedoman berikut, tanpa
memandang apakah bayi ;
a. Kecil ( Berat lahir kurang 2500 gram / umur kehamilan
kurang 37 mingu ), berikan imunisasi pada usia seperti
biasa, ( gunakan usia kronologik dan bukan usia koreksi )
dan jangan mengurangi dosis vaksin
b. Telah dirawat selama jangka waktu yang lama. jika bayi
masih di rumah sakit pada usia 60 hari, lengkapi satu
rangkaian imunisasi ( dijelaskan dibawah ) dan juga
berikan dtp 0,5 mL IM pada paha bagian atas, pada saat
bayi dipulangkan dari rumah sakit
c. Mempunyai kondisi neurologik yang stabil secara klinik
(misal trauma otak )
d. Di lahirkan dari ibu HIV positif
e. Mendapat therapi antibiotik
f. Mengalami ikterus
3. Pastikan memakai semprit dan jarum yang baru dan steril
untuk imunisasi bagi setiap bayi

Tuberkulosis ( Vaksin BCG )


1. Berikan imunisasi BCG sesegera mungkin setelah bayi lahir
2. Jika bayi sakit berikan imunisasi setelah bayi sembuh dan
tepat sebelum dipulangkan dari rumah sakit
3. Jika ibu bayi menderita TBC paru aktif dan telah diobati
selama kurang 2 bulansebelum kelahiran bayi / di diagnosa
TBC setelah persalinan ( Lihat bayi baru lahir dengan ibu
menderita TBC )
4. Berikan dosis tunggal 0,05 mL intradermal pada bagian atas
lengan kiri dengan menggunakan semprit khusus BCG
5. Suntikan harus menimbulkan “ Bleb “ kecil dibawah kulit
yang menyebabkan kulit mengerut seperti kulit jeruk ( peau d’
orabge )

Poliomeilitis ( VPO )
1. Berikan 4 dosis VPO
2. Tanpa memandang apakah dosis pertama diberika pada saat
lahir, berikan dosis VPO pada usia 6, 10 dan 14 minggu
3. Berikan 2 tetes vaksin pada lidah

Hepatitis B
1. Jika bayi sakit berikan dosis pertama segera setelah bayi
sembuh
2. Ibu yang menderita penyakit Hepatitis akut atau tes serologis
HbsAg positif lihat penanganan bayi dengan ibu HbsAg
positif, jika ibu diketahui HbsAg negatif dan bayi masih
dirumah sakit pada usia 60 hari, berikan HBV pada hari bayi
dipulangkan

UNIT TERKAIT KIA , PONED, POSYANDU


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL ASISTEN
PERSALINAN DGN
TINDAKAN EKSTRAKSI
VACUM
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membantu dokter melakukan pertolongan persalinan dengan


melakukan tindakan ekstraksi vacum

TUJUAN  Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar


 Untuk memperlancar proses tindakan vacum
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan mudah
 Agar tidak ada komplikasi yang terjadi
KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuahan kebidanan
PETUGAS Bidan
PROSEDUR 1. Persiapan alat :
- Meja resusitsi yang sudah diap dipakai
- Meja persalinan yang sudah lengkap berisi :
a. Pinset panjang
b. Mangkok kecil berisi kapas DTT 5 buah
c. Sarung tangan DTT
d. partus set lengkap
e. Gunting Episiotomi
f. Doek steril
g. Slang Vacum
h. Cup metal / cup silicon
- Suction besar
- Suction untuk resusitasi bayi lengkap sudah siap pakai
- Handuk bayi
- Selimut bayi
- Alas tempat tidur
- Tempat placenta
- Tempat pakaian kotor
- Mangkok berisi kapas DTT
- Cairan antiseptik / Betadin
- Waslap
- Bak berisi larutan clhorien
- Air DTT
- Alat pelindung / Ampron
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan tindakan
vacum
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah yang
akan dilakukan
PELAKSANAAN 1. Pintu dalam keadaan tertutup
2. Pasien, suami dan keluarga diberitahu akan dilakukan vacum
3. Pasien disiapkan denganposisi lithotomi
4. Asisten mencuci tangan diair yang mengalir menggunakan
sabun dan dikeringkan
5. Asisten memakai sarung tangan dan meminta ijin kepada
pasien akan melakukan tindakan pembersihan jalan lahir
6. Asisten melakukan vulva hygiene dan meletakan doek
dibawah bokong ibu
7. Asisten memberitahukan pada dokter pasien sudah disiapkan
8. Asisten memasang slang suction dan melakukan pengujian
9. Setelah dokter siap asisten memasang sarung tangan dan
memberikan cup yang sudah siap pada dokter
10. Dilakukan pemasangan cup vacum pada kepala bayi dan
tekanan suction dinaikan
11. Handuk bayi diletakan diatas perut ibu
12. Setelah tekanan dinaikan dilakukan penarikan cup vacum
oleh dokter, asisten memakai doek untuk menahan perinium
pada tangan kanan dan tangan kiri menyiapkan gunting
episiotomi
13. Bila perinium sudah merenggangdan menipis asisten
melakukan episiotomi dengan menggunakan tangan kanan
14. Setelah kepala lahir, cup vacum dilepas dan asisten
melakukan pertolongan persalinan secara normal. Bila bayi
membutuhkan tindakan resusitasi letakan bayi dimeja
tindakan resusitasi bayi
15. Setelah dilakukan haeting tempat tidur dipasang kembali,
alat-alat yang sudah terkena cairan darah direndam dalam
larutan chlorien 0,5 %
16. Dokter melakukan pengawasan hingga asisten selesai
melakukan tindakan penjahitan
17. Asisten merapikan alat-alat ketempat semula
18. Dokter dan asisten melakukan cuci tangan dibawah air
mengalir dengan menggunaka sabun dan dikeringkan
19. Asisten menjelaskan pada pasien bahwa tindakan sudah
selesai
20. Dokter menjelaskan pada suami / keluarga bahwa tindakan
sudah selesai dilakukan dan menginformasikan keadaan bayi
UNIT TERKAIT PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPEMERIK
SAAN PASIEN NIFAS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Pemeriksaan yang dilakukan pada pasien yang sudah melahirkan /


dalam masa nifas

TUJUAN  Untuk mengetahui kelainan-kelainan yang terjadi sedini


mungkin pada masa nifas
 Agar dapat dilakukan tindakan segera bila terjadi komplikasi
akibat dari proses persalinan
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter dan Bidan

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Tensimeter dan stetoskop
- Thermometer
- Kapas DTT
- Air DTT
- Bak instrumen berisi sarung tangan DTT dan pinset
panjang
- Tempat sampah terkontaminasi
- Meteran ( untuk kasus pasien kembung )
- Status pasien dan ATK
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberi penjelasan maksud dan tujuan dilakukan
pemeriksaan
- Pasien diberi penjelasan tentang langkah-langkah
tindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Memberi salam dan menjelaskan kepada pasien tujuan akan


dilakukan pemeriksaan
2. Pintu dalam keadaan tertutup, gorden dipasang
3. Petugas mencuci tangtan, alat-alat didekatkan pada pasien
4. Tanya keluhan / masalah pasien meliputu :
- Apakah cukup istirahat
- Dapat makan dan minum
- Dapat minum obat
- Dapat melakukan aktivitas / mobilisasi tanpa ada keluhan
- Dapat melakukan eliminasi dengan lancar
- Dapat menyususi bayi dengan baik dan benar
- Apakah mampu merawat bayi
- Apakah ada suami atau keluarga yang rutien menjenguk
5. Melakukan pemeriksaan mulai dari kepala sampai kaki
6. Mengukur tanda-tanda vital : TD, Nadi, Pernafasan dan
kesadaran
7. Memeriksa status generalis apakah anemia, ikterus dan atau
adanya pembesaran kelenjar
8. Memeriksa keadaan payudara meliputi :
- Adanya pembengkakan
- Keadaan puting payudaraapakah lecet / tidak, menonjol /
tidak
- Pengeluaran ASI
- Adanya tanda-tanda radang
9. Memeriksa abdomen
- Adanya kembung
- Terdapat massa
- Keadaan luka operasi
10. Memeriksa fundus uteri dan kontraksi rahim
11. Petugas membantu pasien untuk membuka pakaian dalamnya
12. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan DTT
sambil mengambil kapas DTT sebanyak 5 buah
13. Pasien diposisikan kedua kaki di angkat dengan kedua paha
dibuka dalam posisi ditekuk
14. Petugas melakukan pemeriksaan vulva meliputi :
- Pengeluaran lochea warna dan baunya
- Luka jahitan perinium
- Tanda-tanda infeksi pada labia, vulva dan perinium
15. Dengan menggunakan kapas DTT vulva diusap kemudian
dibuang kedalam tempat sampah terkontaminasi
16. Setelah selesai pasien diminta untuk miring membelakangi
petugas dengan kaki bagian bawah posisi lurus dan kaki
bagian atas posisi dilipat sehingga petugas mudah untuk
melihat keadaan anus apakah ada haemoroid
17. Selesai melihat keadaan anus, petugas membantu
memakaikan pakaian dalam pasien
18. Petugas memcuci tangan dalam larutan chlorien 0,5 %,
sambil membuka sarung tangan dalam keadaan terbalik
19. Memeriksa keadaan bayi meliputi :
- Memperhatikan keadaan umum bayi
- Memeriksa reflek moro pada bayi
- Melihat keadaan talipusat apakah bersih dan terawat, serta
memberikan penjelasan kepada pasien cara merawat
talipusat
- Melihat pada status apakah ada penurunan pada berat
badan bayi
- Mengajarkan pada pasien cara menyusui dengan baik dan
benar
- Memperhatikan posisi yang benar pasien pada saat
menyusui
- Memperhatikan cara ibu memegang bayinya dan
payudara saat menyusui
- Memperhatikan cara bayi menghisap dan cakupan mulut
bayi pada ariola mamae
20. Petugas mencuci tangan diair mengalir dengan menggunakan
sabun dan dikeringkan dengan tissue
21. memberitahukan hasil pemeriksaan kepada pasien dan
keluarga
22. Melakukan pencatatan dengan lengkap pada status
23. Mendiskusikan hasil pemeriksaan dengan pasien dan
menayakan apakah ada pertanyaan
24. Melakukan penyuluhan sesuai kebutuhan pasien dan
menjelaskan mengenai tanda-tanda bahaya pada ibu dan bayi
25. Memberikan kartu kontrol ulang pasien pada saat akan pulang
26. Petugas merapikan kembali alat-alat dan meletakan ketempat
semula

UNIT TERKAIT PONED, RI


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPEMERIK
SAAN INSPEKULO
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memasukan alat speculum untuk melihat keadaan bagian dalam


vagina berupa keadaan serviks, adanya pembukaan dan pengeluaran
cairan dari dalam rahim

TUJUAN  Untuk menentukan diagnosa pasti


 Untuk memberikan tindakan dan pengobatan sesuai dengan
diagnosa
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan denga baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PROSEDUR Dokter dan Bidan

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Status pasien
- Bak instrumen besar berisi :
a. Sarung tangan 1 pasang
b. Mangkok kapas
c. Pinset anatomis besar
d. Doek lubang
e. Speculum cocor bebek
f. Tampon tang
g. Kapas DTT
h. Kassa kecil
- Bengkok
- Bak berisi larutan chlorien 0,5 %
- Tempat sampah terkontaminasi
- Ampron
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
pemeriksaan inspeculo
- Pasien dan keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkah tindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas mengucapkan salam bila perlu memperkenalkan diri


2. Dokter mencuci tangan dan mengeringkan dengan tissue
3. Petugas memakai alat perlindungan diri, pasien sudah dalam
posisi tidur lithotomi
4. Petugas memakai sarung tangan lalu mencuci daerah vagina
bagian luar hingga lipatan paha pasien, kapas yang sudah
digunakan dibuang ketempat sampah terkontaminasi
5. Pasang doek lubang, lalu petugas mengambil speculum
asisten membantu memberikan jelly / bethadin sedikit diatas
speculum
6. Masukan speculum secara berlahan dengan tangan kiri
membuka labia dan tangan kanan memasukan speculum
dengan ukuran melintang speculum menjadi ukuran atas
bawah
7. Setelah masuk dan tampak bagia serviks bagian dalam maka
lakukan menguncian pada speculum
8. Ambil kapas atau kassa kecil dengan menggunakan tampon
tang untuk menbersihkan bagian dalam vagina
9. Lihat apakah ada kelainan pada serviks dan adakah
pengeluaran dari dalam utreus seperti darah, jaringan atau
cairan ketuban
10. Bila sudah mengetahui diagnosa dari pasien, dokter
menjelaskan atau menerangkan hasil temuan pada
pemeriksaan pasien
11. Bila telah selesai maka kunci speculum dibuka dan dilepas
secara berlahan-lahan dengan cara sama seperti memasukan
speculum
12. Letakan speculum pada bak berisi larutan chlorien 0,5 % dan
alat-alat yang sudah dipergunakan selama 10 menit
13. Petugas mencuci tangan dan melepas sarung tangan secara
terbalik dan merendam dilarutan chlorien
14. Doek dimasukan kedalam ember kuning
15. Petugas mencuci tangan diair mengalir dengan sabun dan
mengeringkan dengan tissue
16. Melakukan pendokumentasien dengan lengkap dan memberi
instruksi selanjutnya terhadap pasien
17. Asisten membantu merapikan pasien dan alat-alat diletakan
pada tempat semula

UNIT TERKAIT UGD, R. KB, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALMEMERIK
SA PASIEN
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tindakan yang dilakukan agar petugas kesehatan untuk


melakukan pemeriksaan baik pemeriksaan fisik dan penunjang jika
diperlukan
TUJUAN  Untuk mengetahui jenis penyakit yang diderita pasien
 Untuk mengetahui diagnosa pasien dengan cepat
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter dan Bidan

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- ATK
- Status pasien
- Alat-alat dibutuhkan untuk memeriksa pasien sesuai
dengan kebutuhan
2. Persiapan pasien :
-Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan tindakan
-Pasien diberi penjelasan mengenai langkah-langkah
tindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas menyiapkan alat-alat yang dibutuhkan sesuai dengan


pemeriksaan yang akan dilakukan
2. Petugas mengucapkan salam
3. Petugas memperkenalkan diri bila perlu kepada suami /
keluarga pasien yang mengantar
4. Ruangan dalam keadaan tertutup untuk menjaga privasi
pasien
5. Pasien dilakukan penjelasan maksud dan tujuan dilakukan
pemeriksaan
6. Melakukan pencegahan infeksi baik untuk petugas, pasien,
lingkungan dan alat-alat kesehatan yang digunakan termasuk
menyiapkan tempat sampah
7. Melakukan pemeriksaan sesuai kebutuhan pasien, bila perlu
dilakukan pemeriksaan penunjang
8. Jika pemeriksaan sudah dilakukan hasil pemeriksaan
dijelaskan oleh dokter
9. Tanyakan kembali kepada pasien apakah pasien sudah puas
dengan pelayanan yang sudah diberikan
10. Bila selesai melakukan pemeriksaan maka alat-alat yang
dipergunakan dilakukan dekontaminasi dengan larutan
chlorien 0,5 % selama 10 menit
11. Kemudian petugas melakukan dokumentasi pada status dan
menjelaskan bila terjadi tanda bahaya harus segera datang ke
bagian UGD kapanpun
12. Petugas mengucapkan salam dan memberitahu kunjungan
yang direncanakan bila perlu

UNIT TERKAIT UGD, RI, RAWAT JALAN DAN PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALVISITE
DOKTER
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Mendampingi dokter dalam memberikan pelayanan / pemeriksaan


kepada pasien sehingga segala instruksi yang diberikan dapat
dijalankan dengan baik dan benar

TUJUAN  Untuk memberikan pelayanan yang optimal


 Agar tindakan dapat dilakukan sesuai dengan keinginan
dokter
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Status pasien dan ATK
- Buku resep
- Stetoskop
- Buku visite dokter
- Bak instrumen untuk periksa dalam berisi : sarung tangan
DTT, kassa steril dan kapas lidi
- Cairan alkohol dan Bethadin
- Bengkok
- Bak instrumen kecil untuk ganti gaas berisi : Gunting
angkat jahitan, pinset cirugis, kassa kecil, kapas lidi dan
kassa besar steril
2. Persiapan pasien :
- Pasien diperkenalkan kepada dokter yang memeriksa
- Pasien diberi penjelasan maksud dan tujuan dokter
melakukan pemeriksaan dan langkah-langkah tindakan
yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas membawa status pasien yang akan dilakukan


pemeriksaan oleh dokter
2. Petugas yang akan mendampingi dokter melaporkan diagnosa
pasien
3. Dokter dan petugas menuju kamar pasien dengan membawa
peralatan pemeriksaan
4. Petugas menginformasikan tindakan yang sudah dilakukan
terhadap pasien
5. Pintu dalam keadaan tertutup, sekat dipasang, dokter
melakukan pemeriksaan fisik maupun pemeriksaan obstetri
6. Selesai dokter memeriksa pasien, diminta untuk mencatata
didalam status pasien segala instruksi yang harus dilakukan
pada lembar pemeriksaan dokter
7. Jika dokter sudah menulis instruksi didalam status, petugas
membaca ulang instruksi dan bila ada hal-hal yang kurang
jelas dapat ditanyakan kembali pada dokter
8. Petugas mencatat pada lembar tindakan perawatan jam visite
dokter dan instruksi yang diberikan
9. Bila ada therapi yang segera harus diberikan langsung
diberikan
10. Setelah selesai melakukan pemeriksaan petugas dan dokter
mencuci tangan dan meninggalkan pasien
11. Alat-alat yang sudah digunakan dibersihkan dan dirapikan
kembali ketempat semula

UNIT TERKAIT UGD,RAWAT JALAN, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALDOKUME
NTASI POST PARTUM
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakuakan pencatatan secara lengkap pada pasien yang sudah


bersalin hingga 2 jam post partum

TUJUAN  Untuk mengetahui keadaan pasien setelah bersalin


 Untuk mengetahui tindakan yang sudah dilakukan
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- ATK
- Status pasien
- Lembar patograf
2. Persiapan pasien :
- Pasien diberitahu maksud dan tujuan dilakukan
pengawasan post partum
- Pasien diberi penjelasan langkah-langkah tindakan yang
akan dilakukan
3. Persiapan petugas
- Petugas mengawasi pasien selama 2 jam

PELAKSANAAN 1. Setelah menolong persalinan lakukan pemeriksaan TD dan


nadi ibu
2. Lakukan pencatatan pada lembar patograf
3. Isi daftar pengawasan post partum pada 1 jam pertama, setiap
15 menit terdiri dari : TD, Nadi, suhu, Tinggi Fundus uteri,
kandung kemih dan perdarahan
4. Isi daftar pengawasan post partum pada 1 jam ke 2 setiap 30
menit terdiri dari : TD, Nadi,Suhu, tinggi fundus uteri,
kandung kemih dan perdarahan
5. Bila selama dalam pengawasan pasien dalam keadaan normal
setelah 2 jam maka pasien dapat dipindahkan ke ruang nifas /
perawatan
UNIT TERKAIT PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALMEMBERI
KAN TETES MATA PADA
BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memberikan tetes mata yang dimasukan kedalam bola mata bayi

TUJUAN  Untuk mencegah terjadinya infeksi pada mata


 untuk mengobati mata yang sudah terinfeksi penyalit
 Agar tidak ada keluhan dari orang tuan / keluarga bayi
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan dan Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Obat tetes mata
- Pipet obat
- Kapas boor water dalam wadah tertutup
- Bengkok
2. Persiapan bayi :
Orang tua diberitahu maksud dan tujaun dilakukan tindakan
3. Persiapan petugas
Petugas mencuci tangan

PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan bila perlu memakai sarung tangan


2. Memeriksa / membaca etiket obat yang akan diberikan
3. Meletakan bayi diatas meja bayi
4. Menahan kepala bayi dengan hati-hati, ibu jari dibawah
kelopak mata dan jari lainya berada diatas
5. Kelopak mata bayi dibuka dan letakan bertumpu kepada
lainya dengan 2 kapas bersih
6. Membilas pipet dengan bersih terlebih dahulu
7. Mengontrol etiket obat kembali
8. Mata bayi ditetesi, 1 tetes pada konjungtiva palpebrea kiri dan
kanan
9. Membersihkan mata dengan kapas dari arah sisi hidung
kebagian luar mata
10. Tempatkan pada bengkok kapas bekas
11. Rapikan kembali alat-alat yang sudah dipakai
12. Beritahu orangtua / keluarga bahwa bayi telah diberi tetes
mata
13. petugas mencuci tangan
14. melakukan pencatatan pada status bayi

UNIT TERKAIT KIA, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMBERIAN INJEKSI VIT
K PADA BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Memberikan obat melalui suntikan berupa vitamin “ K “ pada bayi


untuk mencegah terjadinya komplikasi akibat proses persalinan

TUJUAN  Untuk mencegah terhadap suatu penyakit


 Agar Pengobatan selanjutnya yang diberikan memberikan efek
penyembuhan
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari orang tua dan
keluarga bayi
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan , Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Status bayi
- Spuit 1 cc
- Tempat sampah suntik
- Obat suntikan viamin K injeksi
- Alkohol / kapas DTT
2. Persiapan pasien :
- Orang tua dan keluarga bayi diberitahu maksud dan tujuan
diberikan injeksi vitamin K
- Orang tua / keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkah tindakan yang akan dilakukan
PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan dan mengeringkan dengan tissue
2. Obat ampul dipatahkan, spuit dibuka dari kemasannya dan
lakukan pengencangan antara jarum dan tabung spuit
3. Masukan spuit yang sudah dikencangkan kedalam botol ampul
dan hisap cairan obat sebanyak :
a. 0,5 cc untuk injeksi neo K
b. 0,1 cc untuk injeksi Dura / Vithamenadion
4. Suntikan obat dengan sebelumnya melakukan desinfektan
pada daerah yang akan disuntikan
5. Setelah selesai lakukan dekumentasi dengan lengkap dan
petugas mencuci tangan dan mengeringkan dengan tissue

UNIT TERKAIT KIA, POSYANDU, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALMEMASAN
G INFUS PADA BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu tindakan untuk memasang selang ke pembuluh vena bayi

TUJUAN Untuk memberikan cairan, nutrisi dan obat intrvena sesuai kebutuhan
bayi

KEBIJAKAN Pemasangan infuse harus dilakukan dengan cara memperhatikan


teknik dan tindakan antiseptic

PETUGAS Dokter, Bidan dan Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Jarum infuse no. 24 / 26
- Selang infuse / mikro drip
- Cairan infuse sesuai kebutuhan
- Kapas alkohol
- Kassa bethadin
- Plester
- Gunting
- Bengkok
- Karet Tourniquet
- Spalk
2. Persiapan pasien :
- Beritahu keluarga tentang tindakan yang akan dilakukan
- Atur bayi pada posisi sesuai kebutuhan, bila perlu bayi
diletakan pada ruangan / tempat khusus untuk tindakan

PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan dengan sabun sebelum tindakan


2. Dekatkan alat-alat yang akan digunakan
3. Siapkan cairan dan sambungkan dengan selang infuse /
mikrodrip. yakinkan seluruh selang terisi cairan dan tak ada
udara dalam selang
4. Tentukan vena yang akan dipasang infuse
5. Bila perlu pasang karet tourniquet progsimal dari daerah yang
akan ditusuk
6. Lakukan desinfektan daerah yang akan ditusukkan dengan
kapas alkohol
7. Tusukan jarum infuse pada vena yang telah ditentukan
8. Keluarkan jarum dari plastik selongsong jarum infuse
9. Dan hubungkan dengan selang infuse / mikrodrip
10. Buka klep pengatur tetesan dan perhatikan apakah cairan
menetes baik atau tidak
11. Letakan kassa povidum pada tempat tusukan dan fiksasi
dengan plester
12. Bila perlu, pasang spalk untuk imobilisasi ekstremitas tempat
infuse terpasang
13. Atur tetesan cairan sesuai kebutuhan
14. Bereskan alat-alat yang sudah dipakai
15. Petugas mencuci tangan selesai tindakan

UNIT TERKAIT UGD, RI , PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPENATAL
AKSAANAAN KEJANG
PADA NEONATUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Kejang adalah Ganguan sementara fungsi otak dengan manifestasi


gangguan kesadaran episodic disertai abnormalisasi system motorik
atau otonomik. Manifestasi kejang bisa berupa trumor, hiperaktif,
kejang, tiba-tiba menangis melengking, tonus otot hilang dengan
atau tanpa disertai hilangnya kesadaran, gerakan involunter,
nistagmus, gerakan seperti mengunyah dan menelan bahkan apnea

TUJUAN Mengatasi kejang pada neonatusdan mencegah komplikasi akibat


kejang

KEBIJAKAN Setiap kejang pada neonatus merupakan keadaan kegawatan dan


harus ditangani dengan segera untuk mencegah komplikasi

PROSEDUR A. Faktor resiko dan presdiposisi

1. Kelainan metabolik: Hiponatremia, hipokalsemia,


2. Infeksi: meningitis pada neonatus
3. Asfiksia : Ensefalopati hipoksis iskemia
4. Hiperbilirubinemia: kern ikterus
5. Trauma persalinan : Perdarahan intracranial
6. Riwayat ibu pengguna obat: heroin, metadon, alkohol

B. Gambaran Klinis
1. Gerakan abnormal pada wajah ,mata, mulut, lidah dan
eksttremitas
2. Ekstensi / Flesitonik ekstremitas, gerakan seperti
mengayun sepeda, mata berkedip, berputar, juling
3. Tangisan melengking dengan nada tinggi, sukar berhenti

C. Terapi

1. Berikan oksigen headbox 5 lt / menit / nasal kanul 2 L /


menit
2. Pasang jalur infus dan beri cairan dengan dosis rumatan
3. Injeksi sibital 20 mg / kg BB secara iv diberikan
berlahan-lahandalam waktu 5 menit
4. Bila belum terpasang jalur iv beri phenobarbital 20 mg /
kg BB IM, bila kejang berhenti beri dosis rumatan
phenobarbital 5 mg / kg BB / hari sampai penyebab
kejang diketahui / bebas kejang 7 hari
5. Bila kejang tidak berhenti dalam 30 menit beri dosis
ulang 10 mg / kg BB secara iv / IM. dapat diulang sekali
lagi 30 menit kemudia nbila kejang berhenti beri dosis
rumatan seperti diatas
6. Bila masih kejang beri phenitoin 20 mg / kg BB iv
diencerkan dalam15 cc NaCl 0,9 % dengan kecepatan
0,5 ml/menit. Monitor denyut jantung selama pemberian
phenitoin
7. Bila kejang berhenti, beri dosis rumatan phenitoin 5
mg/kg BB / hari sampai penyebab kejang diketahui /
bebas kejang 7 hari
8. Bila kadar glukosa kurang dari 45 mg / dl lakukan
manajemen hipoglikemia

D. Pemantauan
1. Efektifitas antikonvulsan dipantau dengan melihat gejala
glinis, bila perlu diulang dan segera dilakukan
pemeriksaan penunjang untuk menntukan penyebab
2. Tumbuh kembang
Pemantauan terutama ditujukan pada pertumbuhan dan
perkembangan sensorik dan motorik

E. Prognosis
Tergantung pada faktor penyebab dan komplikasi yang
terjadi

UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL BAYI
DENGAN IBU HbsAg
positif
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Bayi baru lahir dari ibu yang menderita Hepatitis B

TUJUAN Mengetahui masalah yang timbul pada bayi oleh karena ibu
menderita penyakit hepatitis akut atau tes serologis HbsAg positif

KEBIJAKAN Semua kasus bayi dengan ibu menderita hepatitis B atau tes
serologis HbsAg positif merupakan kasus yang harus segera
ditangani mengingat penyakit hepatitis B dapt menular kepada
bayinya

PROSEDUR 1. Berikan dosis awal Vaksin Hepatitis B (VHB) 0,5 ml IM


segera setelah lahir ( sebaiknya 12 jam setelah lahir )
dilanjutkan dosis ke 2 dan ke 3 sesuai jadwal imunisasi
Hepatitis
2. Bila tersedia, berikan Imunoglobulin Hepatitis B 200 IU (0,5
ml) IM disuntikan pada paha sisi yang lainya, dalam waktu
24 jam setelah lahir / paling lambat 48 jam setelah lahir
3. Yakinkan ibu untuk tetap menyusui bayinya

UNIT TERKAIT UGD, RI,RAWAT JALN, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL BAYI
DENGAN IBU
TUBERKULOSIS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Tuberkulosis pada neonatus biasanya berat dan angka kematiannya


cukup tinggi karena sulit untuk diagnosa dan sangat mudah terjadi
penyebaran ekstra pulmonal TBC yang berat pada bayitersebut
(meningitis, milier )
TUJUAN Mencegah kejadian tuberkulosis pada neonatus

KEBIJAKAN Tuberkulosis merupakan kasus cukup berat yang harus ditangani


Segera
PROSEDUR Bila ibu menderita tuberkulosis paru aktif dan mendapat pengobatan
kurang dari bulan sebelum melahirkan, atau di diagnosa TBC setelah
melahirkan :
1. Jangan beri vaksin BCG saat setelah lahir
2. Beri profilaksis Isoniazid 5 mg/kg sekali sehari secara oral
3. Pada umur 8 minggu lakukan evaluasi kembali , catat berat
badan dan lakukan pemeriksaan tes mantoux da radiolagi bila
memungkinkan
F. Tunda pemberian vaksin BCG sampai 2 minggu setelah
pengobatan selesai
G. Yakinkan ibu ASI tetap diberikan
H. Lakukan tindak lanjut terhadap bayinya tiap 2 minggu untuk
menilai kenaikan berat bayi
UNIT TERKAIT UGD, RAWAT JALAN, PONED, RI
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL BAYI
DENGAN IBU DIABETES
MELLITUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Bayi baru lahir dari ibu yang menderita Diabetes Mellitus

TUJUAN Mengetahui masalah yang timbul pada bayi oleh karena ibu
menderita penyakit Diabetes mellitus

KEBIJAKAN Semua kasus bayi dengan ibu yang menderita Diabetes mellitus
merupakan kasus yang harus segera ditangani mengingat penyakit
DM berisiko untuk menjadi hipoglikemia pada 3 hari pertama
setelah lahir, walaupun bayi sudah dapat minum dengan baik

PROSEDUR 1. Anjurkan ibu untuk menyusui secara dini dan lebih sering,
paling tidak 8 kali sehari, siang dan malam
2. Bila bayi berumur kurang dari 3 hari, amati sampai umur 3
hari
- Periksa kadar glukosa pada
a. Saat bayi datang / pada umur 3 hari
b. 3 jam setelah pemeriksaan pertama, kemudian tiap 6
jam selama 24 jam / sampai kadar glukosa dalam
batas normal dalam 2 kali pemeriksaan berturut-turut
- Bila kadar glukosa kurang / sama dengan 45 mg/dL /
bayi menunjukan tanda hipoglikemia ( tremor / letargis ),
tangani untuk hipoglikemi ( lihat hipoglikemi)
- Bila dalam pengamatan tidak ada tanda hipoglikemi /
masalah lain, bayi dapat minum dengan baik, pulangkan
bayi pada hari ke 3
3. Bila bayi berumur 3 hari / lebih dan tidak menunjukan
tanda-tanda penyakit , bayi tidak perlu pengamatan. Bila
bayi dapat minum baik dan tidak ada masalah lain yang
memerlukan perawatan di rumah sakit, bayi dapat
dipulangkan
UNIT TERKAIT UGD, RI, PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
HIPOGLIKEMI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Hipoglikemia adalah karena kadar gula darah kurang dari 45 mg/dl

TUJUAN I. Mengatasi keadaan hipoglikemia dengan benar


J. Mencegah komplikasi yang timbul akibat hipoglikemia

KEBIJAKAN Semua keadaan hipoglikemia harus segera ditangani sebagai


kegawatdaruratan

PROSEDUR 1. Kadar gula kurang dari 25 mg/dl


- Pasanng jalur intrvena, berikan bolus dekstrosa 10 % 2
ml/ kg BB selama 5 menit
- Jika jalur intravena belum terpasang berikan dekstrose
10 ml / kg BB melalui pipa gastric
- Ukur kadar gula setiap 30 menit kemudian dan
selanjutnya 3 jam
- Jika kadar gula tetap kurang dari 25 mg/dl, ulangi bolus
dengan dekstrose 10 % (seperti diatas ) dan infus dengan
glucose infusion rate antara 6-8 mh / kg BB / menit
- Jika kadar gula antara 25 – 45 mg/dl, berikan infuse rate
antara 6-8 mg/kg BB / menit, ulangi pengukuran kadar
gula tiap 3 jam sampai dengan kadar gula 45 mg/dl dan
atau lebih pada 2 kali pengukuran
- Jika kadar gula lebih / sama 45 mg/dl pada 2 x
pengukuran, ikuti protap untuk pengukuran kadar gula
ulangan setelah kadar gula normal. Anjurkan bayi tetap
menyusu, bila tidak bisa berikan lewat NGT
- Jika kemampuan bayi untuk menyusu baik, teruskan
kecepatan infus , janngan hentikan secara mendadak
2. Kadar gula darah kurang 45 mg/dl dan lebih dari 25 mg/dl
- Anjurkan bayi tetap menyusu, jika tidak bisa berikan
lewat NGT. ukur kadar gula darah 3 jam kemudian
- Jika kadar gula darah kurang 25 mg/dl, atasi sesuai
protap jika kadar gula darah kurang 25 mg/dl
- Jika kadar gula darah kurang dari 25 mg/dl dan lebih dari
25 mg/dl naikan frekuensi / volume menyusu
- Jiak kadar gula sama / lebih 45 mg/dl pada 2 x
pengukuran kadar gula ulangan setelah kadar gula
normal
3. Frekuensi pengukuran kadar gula setelah kembali normal
jika bayi mendapat infuse, ukur kadar gula darah tiap 12 jam
selama masih membutuhkan infuse. Tangani sesuai protap
hipoglikemia jika kadar gula kurang dari 45 mg/dl
K. Jika bayi tidak diinfuse lakukan pengukuran tiap 12 jam
selama 24 jam ( 2 x pengukuran )
L. Tangani sesuai protap hipoglikemia jika kadar gula darah
kurang dari 45 mg/dl
Jika kadar gula normal hentikan pengukuran

UNIT TERKAIT UGD, RI dan PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL INFEKSI
KULIT
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Infeksi kulit pada bayi sangat menular, pantau dengan ketat cara
pencegahan infeksi setiap saat untuk mencegah penyebaran infeksi
dari 1 bayi kebayi yang lain dalam ruang perawatan, beberapa
masalah kulit pada bayi berupa kemerahan, pembengkakan kulit
atau jaringan lunak, pustula / lepuh, bercak putih pada lidah / mulut
dan dengan luka sayat / lecet

TUJUAN Mencegah terjadinya infeksi kulit pada bayi

KEBIJAKAN Menangani infeksi kulit secara cepat

PROSEDUR 1. Tentukan pustula / lepuh meliputi kurang / lebih setengah


bagian tubuh
2. Bila ada satu bangsal terdapat lebih dari 1 bayi dengan
infeksi kulit dalam waktu 2 hari, curiga infeksi nasokomial
dan lakukan tindakan sesuai

Jumlah pustula / lepuh < 10 / meliputi kurang setengah bagian


tubuh
- Gunakan sarung tangan bersih dan cuci kulit yang
terkena dengan larutan antiseptic ( misal klorheksidin /
iodium povidum 2,5 % ) dan bersihkan, minta ibu untuk
melakukan kapan saja bila memungkinkan
- Amati bayi selama 5 hari :
a. Cari tanda-tanda sepsis
b. Jika pustula / lepuh hilang dalam 5 hari, tidak
diperlukan pengobatan lanjut
c. Jika sebagian besar pustula masih ada setelah 5 hari
tapi bayi tidak ada tanda-tanda sepsis beri kloksasilin
/ linkomisin peroral selama 5 hari

Jumlah pustula / lepuh 10 / lebih / meliputi lebih setengan


bagian tubuh
1. Gunakan sarunng tangan bersih dan cuci kulit yang
terkena dengan larutan antiseptic dan bersihkan dengan
kassa 4 kali sehari sampai pustula / lepuh bersih. Minta
ibu melakukan ini kapan saja bila memungkinkan
2. Buka bagian pusat dari pustula yang berwarna putih
3. Menggunakan lanset steril dan gunakan kapas steril
untukmengambil spesimen pus untuk pemeriksaan kultur
dan sensivitas
4. Berikan klosaksasilin per oral selama 5 hari
5. Nilai keadaan bayi paling kurang sekali sehari jika bayi
dirawat di RS ( atau lakukan tindak lanjut setelah 3 hari
jika bayi tidak dirawat di RS ), untuk melihat tanda-
tanda perbaikan ( pustula tidak menyebar dan mulai
mengering dan menyembuh ):
- Jika pustula mulai membaik pada hari ke 3 penngobatan,
lanjutkan kloksasin sampai 5 hari penuh.
- Jika pustula tidak membaik pada hari ke 3 pengobata :
a. Ganti antibiotok sesuai hasil kultural dan sensivitas
dan berikan selama 5 hari tambahan. Jika tidak
memungkinkan mengambil spesimen pis untuk
pemeriksaan kultur dan sensivitas / jika hasil kultur
negatif, lanjutkan kloksasilin dan tambahkan
gentamisin selama 7 hari

Pustula / lepuh pada kulit dengan tanda sepsis


1. Beri krim nistatin pada lesi / olesi dengan larutan gentian
violet 0,5 % setiap hari
2. Ganti popok, lanjutkan sampai 3 hari setelah lesi
menghilang pastikan popok diganti setiap basah / kotor

“TRUSH “ di mulut

1. Lakukan pemeriksaan untuk membedakan trush dari bercak


susu dengan mengorek lidah secara lembut untuk melihat
apakah bercak putih mudah dilepas : bercak susu mudah
dilepas sedangkan trush sukar dilepas
2. Olesi bercak trush dalam mulut bayi dengan larutan nistatin
oral atau gentian violet 0,55 4 kali sehari, lamjutkan sampai
dua setelah lesi menghilang

Anjurkan ibu mengolesi payudaranya dengan krim nistatin / larutan


gentian violet 0,5 % setiap kali setelah menyusui selama bayi
diobati

UNIT TERKAIT UGD, RAWAT JALAN, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL INFEKSI
TALI PUSAT
(OMPHALITIS)
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Infeksi talipusat adalah infeksi disekitar tali pusat bisa lokal ataupun
meluas

TUJUAN Menangani bayi dengan infeksi tali pusat

KEBIJAKAN Diterapkan pada semua bayi yang mengalami infeksi tali pusat
(omphalitis)

PROSEDUR INFEKSI TALI PUSAT LOKAL


1. Bersihkan tali pusat dengan menggunakan larutan antiseptic
(betadin) dengan kain kassa steril
2. Olesi tali pusat dan daerah sekitarnya dengan larutan bethadin
delapan kali sehari sampai tidak keluar nanah dari tapi pusat
3. anjurkan ibu untuk melakukan ini kapan saja bila
memungkinkan

INFEKSI TALI PUSAT BERAT / MELUAS


1. Ambil darah dan kirim ke laborat untuk pemeriksaan kultur
dan sensitivitas
2. Cari tanda-tanda sepsis bila ada tangani sesuai protap sepsis
neonaturum
3. Lakukan perawatan umum seperti pada infeksi tali pusat lokal
UNIT TERKAIT UGD,KIA, RI dan PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MASALAH MATA
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Suatu keadaan mata merah, bengkak atau mengeluarkan nanah.


masalah mata yang merah dan bengkak / mata yang mengeluarkan
nanah dapat disebabkan oleh bakteri (misalnya gonokokus, klamidia,
stafilokokus ) biasanya menular ke bayi saat kelahiran, atau zat kimia
( misal tetes mata perak nitrat )
Yang diteteskanpada mata segera setelah lahir. Kebanyakan
penyebab masalah mata pada neonatus akan berespon terhadap terapi
lokal, tapi infeksi oleh gonokokus dan klamida perlu diidentifikasi
karena memerlukan antibiotik sistemik. Bintik merah terang dibawah
konjungtiva pada salah satu / ke dua mata ( perdarahan sub
konjungtiva )
TUJUAN Mengobati masalah mata

KEBIJAKAN Masalah mata merupakan kasus yang harus segera ditangani

PROSEDUR 1. Kaji ulang temuan pada anamnesa dan pemeriksaan umum,


terutama cari riwayat infeksi penyalit menular seksual pada
ibu, apakah saat lahir bayi diberi larutan perak netrat tetes
mata untuk beberapa lama, apakah bayi diberi terapi
profilaksis
2. Lakukan pulasan gram untuk menentukan kuman diplokokus
gram negatif
3. Bila ditemukan kuman diplokokus gram negatif berikan
Cefriaxone 50 mg / kg BB sekali pemberian
UNIT TERKAIT UGD, KIA, RI dan PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENANGANAN
PERDARAHAN PADA
NEONATUS
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Bayi dengan kondisi perdarahan / dengan tanda pucat yang terjadi
baik saat lahir atau sesudahnya, dengan / tanpagejala perdarahan
internal / eksternal. Pucat dapat merupakan gejala anemia, syok /
keduanya

TUJUAN Mengatasi keadaan yang ditimbulkan akibat perdarahan

KEBIJAKAN Semua kasus dengan perdarahan pada neonatus dapat ditangani oleh
petugas yang trampil

PROSEDUR Penanganan neonatus dengan perdarahan berupa :

MANAJEMEN UMUM
1. Perdarahan yang tampak / riwayat perdarahan
- hentikan perdarahan dan beri vitamin K 1 1 mg IM sekali,
tanpa memandang apakah bayi telah diberi pada saat lahir
- Bila ada tanda syok beri infus NaCl 0,9 % dan RL dengan
dosis 10 mL / kg BB selama 10 menit dan dapat diulangi
setelah 20 menit bila tanda syok masih berlanjut, beri
tranfusi darah segera menggunakan darah golongan O
rhesus negatif
- Ambil sempel darah untuk pemeriksaan hemoglobin dan
hemotokrit serta golongan darah dan reaksi silang bila
belum dikerjakan. Bila hemoglobin kurang dari 12 g/dl
beri tranfusi darah
- Bila syok belum teratasi , beri oksigen dan infus RL atau
NaCl 0,9 % dengan tetesan 10 ml/kg BB dalam 10 menit,
bila tidak ada perbaikan dapat diulang sekali lagi
2. Pucat dengan riwayat perdarahan / tanpa perdarahan
a. Bila ada pucat disertai syok , naikan tetesan infuse
menjadi 20 ml / kg BB dalam 1 jam
b. Nilai tanda sepsis
c. Periksa kadar glukosa darah, bila kadar gula darah kurang
45 mg/dl tangani untuk hipoglikemia
d. Ambil sempel darah dan periksa hemoglobin,bila
hemoglobin kurang dari 12 g/dl beri tranfusi darah

MANAJEMEN SPESIFIK
1. Kondisi perdarahan pada bayi baru lahir
a. Bila perdarahan tidak berhenti dalam 3 jam , tangani
sebagai kasus kemungkinan besar sepsis
b. Ambil sampeldarah dan periksa hemoglobin/ hematokrit
tiap hari, bila hemoglobin kurang dari 10 g/dl tranfusi
darah
2. Koagulopati
a. Tangani sebagai kasus dengan kemungkinan besar sepsis
b. Bila hemoglobin kurang dari 10 g/dl beri tranfusi darah

3. Kehilangan darah akibat masalah obstetrik


a. Ambil sampel darah setiap hari dan periksa kadar Hb
sekali sehari
b. Bila Hb < 10 g/dl beri tranfusi darah
c. Bila Hb antara 10-13 g/dl : beri tranfusi darah bila ada
tanda syok, dan bila tidak ada tanda syok ulangi
pemeriksaan Hb setiap 3 hari dan beri tranfusi darah bila
kapan saja Hb < 10 g/dl

4. Pucat tidak diketahui penyebabnya / anemia pada bayi sakit /


bayi kecil
a. Bila Hb < 8 g/dl beri tranfusi darah
b. Bila kondisi stabil, periksa Hb tiap minggu selama bayi
masih dirawat di RS. bila kapan saja Hb < 8 g/dl beri
tranfusi darah

UNIT TERKAIT UGD, RI dan PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MEMBERSIHKAN
INKUBATOR
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Kegiatan untuk mencegah infeksi nosokomial, mengusahakan pesawat


inkubator dalam keadaan siap pakai dan memelihara pesawat
inkubator dengan cara membuka rangkaian dan dibersihkan

TUJUAN Mencegah infeksi nosokomial , menggunakan pesawat inkubator


dalam keadaan siap pakai dan memelihara pesawat inkubator dengan
cara membuka rangkaian dan dibersihkan

KEBIJAKAN Diberlakukan sebagai pedoman untuk tindakan pencegahan infeksi


nosokomial, mengusahakan pesawat inkubator dalam keadaan siap
pakai dan memelihara pesawat inkubator

PROSEDUR A. PERSIAPAN PETUGAS


6. Petugas menggunakan jas bidmed, topi dan masker serta
memakai handscoon
7. Alat-alat didekatkan

B. MEMBUKA RANGKAIAN INKUBATOR


8. Lepaskan jek
9. Buka hood dari belakang dengan mengangkat handle
belakang sampai terkunci
10. Buka dan bersihkan seluruh permukaan matras dengan
cairan desinfektan
11. Bersihkan semua bagian permukaan dengan lap dan cairan
desinfektan dengan hati-hati ( jangan terkena bagian dalam
heater)
C. PASANG KENALI RANGKAIAN PESAWAT
INKUBATOR
12. Pasang kembali rangkaian inkubator
13. Alat –alat dibereskan
14. Petugas mencuci tangan

UNIT TERKAIT PONED, RUANG BAYI


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENGGUNAAN
INKUBATOR
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan pemasangan inkubator bayi sehingga dapat digunakan


sesuai dengan kebutuhan bayi

TUJUAN A. Untuk mencegah terjadinya komplikasi akibat


pemakaian inkubator
B. Agar bayi dapat dilakukan pengawasan dengan ketat
C. Agar tidak ada keluhan kecemasan dari orang tua dan
keluarga bayi
D. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan dan Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat : alat inkubator


2. Persiapan petugas : melakukan pengecekan terhadap alat
sebelum dipergunakan

PELAKSANAAN 1. Masukan kabel inkubator pada stop kontak


2. Atur suhu inkubator sesuai dengan yang diinginkan dengan
cara memutar temperatur selector
3. Tekan tombol power
4. Tunggu 1 jam untuk menyesuaikan tabung thermometer
dalam inkubator dengan thermometer selector sampai
menunjukan angka 36oC
5. Ukur suhu bayi dengan thermometer biasa sebelum bayi
dimasukan kedalam inkubator
6. Tempelkan kabel pengukur suhu tubuh bayi pada perut bayi
sebelah kanan
7. Atur suhu bayi dalam inkubator dengan :
- Suhu maksimum bayi caranya :
Tekan HI temperatur dan HI LO temp set secara
bersamaan sampai angka suhu yang dimonitor sesuai
dengan suhu maksimum yang diinginkan
- Suhu minimum bayi dengan cara :
Tekan LO temp dan HILO temp set secara bersamaan
sampai angka suhu yang dimonitor sesuai dengan suhu
minimum yang diinginkan
8. Tekan memori SH memprogram suhu maksimum dan
minuman bayi
UNIT TERKAIT PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENULISAN SURAT
RUJUKAN
NO.DOKUME :
N

PEMERINTAH NO. REVISI :


SPO PUSKESMAS
KAB TEGAL
TGL. TERBIT : MARGASARI

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Melakukan / memberi jawaban berupa surat kepada bidan yang


merujuk pasiennya ke PONED Puskesmas Jatinegara

TUJUAN E. Untuk memberikan asuhan kebidanan pada pasien


F. Untuk memberikan laporan kepada perujuk diagnosa
dan tindakan yang telah dilakukan
G. Untuk memberikan Pelayanan Medik kepada pasien
H. Untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada
pasien dan keluarga
I. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Dokter, Bidan dan Perawat

PROSEDUR 1. Persiapan alat:


- Status pasien
- ATK
- Surat balasan rujukan
2. Persiapan pasien
- Pasien diberitahu tentang maksud dan tujuan pembuatan
surat balasan rujukan

PELAKSANAAN 1. Setelah pasien dilakukan pemeriksaan / tindakan dirawat /


pulang
2. Petugas mencatat kedalam buku rujukan
3. Tuliskan identitas pasien, diagnosa dan alat perujuk
4. Pada lembar surat balasan rujukan terdapat 2 lembar :
- 1 lembar untuk arsip PONED
- 1 lembar untuk diserahkan kepada perujuk
5. Format rujukan diisi oleh kepala ruangan tempat pasien
dilakukan perawatan
6. Format surat balasan rujukan setelah diisi ditandatangani /
diberi stempel oleh kepala ruangan dan tuliskan nama jelas
yang mengisi surat balasan rujukan tersebut
7. Pada saat pasien akan pulang beri penjelasan maksud dan
tujuan terlebih dahulu kepada pasien mengenai isi surat
tersebut
8. Serahkan surat btersebut kepada pasien dan minta kepada
pasien untuk memberikan surat tersebut kepada BPS /
tenaga yang merujuk

UNIT TERKAIT UGD, RAWAT JALAN, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPENGGU
NAAN INFANT WARMER
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Alat penghangat untuk bayi yang dapat mengatur suhu optimal
lingkungan agar bayi dapat hidup dengan baik

TUJUAN 1. Untuk mempertahankan suhu bayi agar tetap hangat


2. Agar bayi dapat dilakukan tindakan dengan mudah
3. Agar tidak ada keluhan kecemasan dari orang tua dan
keluarga bayi
4. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan
benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan ,Perawat dan mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Alat infant warmer
- Plester
- Alat-alat untuk tindakan lain
2. Persiapan pasien :
- Pasien disiapkan dalam keadaan baju terbuka
- Orang tua / keluarga diberi penjelasan tentang maksud
dan tujuan dilakukan tindakan
- Orang tua / keluarga pasien diberi penjelasan tentang
langkah-langkah tindakan yang akan dilakukan

PELAKSANAAN 1. Petugas mencuci tangan dan mengeringkan dengan tissue


2. Stop kontak dinyalakan
3. Aktifkan tombol power yang terletak dibagian belakang alat
4. Aktifkan tombol power yang terletak dibagian depan,
periksa lampu dan seluruh bagian harus dalam keadaan
menyala
5. Lampu boleh dinyalakan / boleh tidak ( lampu untuk
tindakan saja )
6. Tempelkan sensor suhu yang berwarna hitam yang terletak
dibagian atas, dan yang terbuat dari steenlestiel kira-kira 3
cm diatas pusat bayi dengan menggunakan plester
7. Cara menggunakan balance suhu harus menggunakan
monitor skin dengan tekan kunci hingga menyala, tekan
tanda “ sampai skin menyala
8. Bila terdapat tulisan :
- Real temp berarti hasil dari suhu bayi
- Seted temp berarti suhu infart warmer yang kita
ingginkan
9. Real dan seted temp selalu berhubungan karena
menyesuaikan dengan suhu tubuh bayi

UNIT TERKAIT Kamar Bersalin dan Ruang Bayi


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MENGGANTI POPOK
BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :
PEMERINTAH SPO TGL. TERBIT : PUSKESMAS
KAB TEGAL
MARGASARI
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Menukar / mengganti popok bayi yang terkena kotoran dengan yang
bersih / kering

TUJUAN 1. Untuk mencegah terjadinya iritasi / lecet pada


kulit bayi
2. Untuk memberi rasa nyaman pada bayi
3. Agar tidak ada keluhan kecemasan pada orang
tua / keluarga bayi
4. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan
benar

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan , Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Kapas DTT
- Popok bayi yang bersih dan kering
- Sarung tangan yang bersih dan kering
- Larutan chlorien 0,5 %
- Ember tertutup untuk pakaian kotor
- Tempat sampah terkontaminasi
2. Persiapan bayi :
- Orang tua / keluarga diberitahu maksud dan tujuan
dilakukan tindakan
- Orang tua / keluarga diberi penjelasan tentang langkah-
langkah yang akan dilakukan
3. Persiapan petugas : Petugas memakai sarung tangan

PELAKSANAAN 1. Orang tua / keluarga diberitahu tentang tindakan yang akan


dilakukan
2. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan
3. Letakan bayi didepan petugas
4. Popok bayi yang basah / terkena kotoran dibuka , kemuadian
kemaluan dibersihkan dengan kapas DTT secara berlahan-
lahan
5. Membersihkan kemaluan bayi dari arah atas kebawah
dengan kapas DTT dan buang kapas kotor ke tempat sampah
terkontaminasi
6. Jika kemaluan sudah bersih, popok digulung dari arah luar
kearah dalam hinggga dibawah bokong bayi
7. Letakan popok yang kotor di ember tertutup
8. Petugas mengambil popok yang bersih lalu letakan dibawah
bokong bayi, kemudian popok dilipat dan diikat diperut
bayi, mengikat jangan terlalu kuat
9. Setelah rapi, petugas mencuci tangan di larutan chlorien 0,5
%
10. Lepaskan sarung tangan dalam keadaan terbalik dan petugas
mencuci tangan diair mengalir dan di keringkan dengan
tisuue

UNIT TERKAIT PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MERAWAT TALI PUSAT
BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Membersihkan tali pusat pada bayi setiap hari dari pangkal tali
pusat sampai ujung tali pusat hingga tali pusat lepas dari pangkalnya

TUJUAN 1. Untuk mencegah terjadinya infeksi


2. Untuk mencegah terjadinya bau yang tidak
sedap
3. Agar tidak ada keluhan kecemasan dari orang
tua / keluarga bayi
4. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik
dan benar

KEBIJAKAN Mengacu pasa standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan , Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR 1. Persiapan alat :


- Air bersih
- Sabun
- handuk kering
- Cairan anti septik bila perlu
2. Persiapan petugas : Petugas memakai sarung tanga

PELAKSANAAN 1. Orang tua / keluarga diberitahu maksud dan tujuan


dilakukan pembersihan tali pusat
2. Petugas mencuci tangan dan memakai sarung tangan
3. Tali pusat dibersihkan dengan air bersih lalu diberi sabun
mandi bayi dari pangkal tali pusat hingga ujung tali pusat
secara berlahan
4. Bilas tali pusat dengan air bersih dengan menggunakan
waslap yang dibasahi dengan air bersih
5. Setelah bersih keringkan tali pusat secara berlahan dengan
menggunakan waslap kering dan bersih
6. Setelah tali pusat kering , bayi di beri popok dan letakan tali
pusat diatas popok bayi
7. Biarkan tali pusat tetap terbuka dan dalam keadaan kering

Catatan :
Beri tahu orang tua / keluarga bayi bila pangkal talipusat berwarna
merah dan mengeluarkan nanah

UNIT TERKAIT PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
BAYI BARU LAHIR
NORMAL
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Bayi baru lahir (BBL) dalam keadaan normal, kemudian dapat
menjadi bermasalah. Untuk itu diperlukan kecermatan dan perhatian
dalam perawatan BBL meskipun terlahir normal

TUJUAN Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, tepat akurat dan optimal agar bayi normal dapat tumbuh
kembang secara optimal

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PETUGAS Bidan, Perawat dan Mahasiswa

PROSEDUR A. Gambaran klinis :


1. Bayi bugar, menangis keras, aktif gerakan semitris
2. Berat lahir cukup
3. Tidak didapati tanda prematuritas : lanugo, alat kelamin
pada perempuan sudah menutup, pada laki-laki skrotum
jelas, testis teraba
B. Penunjang
Pemeriksaan Skor Ballard atau Dubowitz
C. Diagnosa
1. Perawatan Neonatal Esensial
- Persalinan yang bersih dan aman
- Inisiasi pernafasan spontan
- Dilanjutkan dengan : Jaga kehangatan dengan
membungkus dengan kain, selimut, memakai topi
kepala, tidak memandikan bayi sebelum berumur 6 jam
- Pemberian ASI dini dan Ekslusif, pada 30 menit pertama
setelah lahir dengan cara segera meletakan bayi pada
dada ibu
- Pencegah terhadap infeksi dan pemberian Imunisasi
- Pemberian Vitamin K 1 secara Im / oral 1 mg sekali
pemberian
- Perawatan mata dengan memberi tetes mata tetrasiklin /
kloramfenikol
- Perawatan tali pusat, menjaga kebersihan dan menjaga
agar tali pusat tetap kering
- Pemberian segera Vaksin Hepatitis B pertama dan
Vaksin polio pada saat bayi mau pulang
D. Pemantauan
1. Pemantauan minimal 6 jam pertama untuk melihat
kemungkinan timbul bahaya, terutama hipotermi dan
hipoglikemia serta ganguan nafas
2. Bayi pulang sebelum hari ke 3, kunjungan tindak lanjut
pada hari ke 3 – 7 untuk memastikan bahwa bayi tidak
menderita kuning ( ikterus neonatorum )
3. Pemantauan tumbuh kembang
E. Prognosa
Baik

UNIT TERKAIT UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
BERAT BADAN BAYI
LAHIR RENDAH
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Bayi berat lahir rendah ( BBLR ) adalah bayi dengan berat < 2500
gram tanpa memandang masa gestasi ( berat lahir adalah berat bayi
yang ditimbang dalam 1 jam setelah lahir )
BBLR dapat disebabkan karena :
- Persalinan kurang bulan / prematur
Umur kehamilan antara 28 mg s/d 36 mg
- Bayi lahir kecil untuk masa kehamilan
Kecil untuk masa kehamilan karena ada hambatan
pertumbuhan dalam kandungan

TUJUAN Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, tepat, akurat dan optimal agar BBLR terhindar dari
komplikasi, gejala sisa atau kematian

KEBIJAKAN 1. BBLR di rawat di Level II ( Bangsal Bayi Resiko Tinggi ) /


Level III, tergantung pada kondisi bayi
2. Tenaga pelayanan kesehatan terdiri dari dokter spesialis
anak (SpA ), perawat dan tenaga penunjang medik

PROSEDUR A. Faktor resiko dan Presdiposisi :


1. Faktor Ibu : Umur, Jumlah paritas, Penyakit kehamilan, gizi
kurang / malnutrisi, trauma kelelahan, merokok, kehamilan
yang tidak diinginkan, obat-obatan yang diminum, aktivitas
2. Faktor plasenta : Penyakit Vaskuler, kehamilan ganda
3. Faktor janin : Kelainan bawaan, infeksi

B. Penunjang
Pemeriksaan Skor Ballard / dubowitz

C. Gambaran Klinis
1. Berat lahir < 2500 g
2. Tanda prematuritas ( bila bayi kurang bulan )
- Tulang rawan telinga belum terbentuk : masih terdapat
lanugo, Reflek – reflek masih lemah
- Alat kelamin perempuan belum sempurna labia mayor
belum menutup labium minus, laki-laki belum terjadi
penurunan testis dan kulit testis rata
3. Tanda bayi KMK ( kecil masa kehamilan ) cukup bulan /
lebih bulan
4. Tidak di jumpai tanda prematuritas
5. Kulit keriput
6. Kuku lebih panjang

D. Penunjang
1. Pemeriksaan skor Ballard
2. Pemeriksaan kadar guka darah
3. Pemeriksaan lain sesuai kondisi spesifik / komplikasinya

E. Terapi
1. Mempertahankan suhu tubuh normal
- Gunakan salah satu cara menghangatkan dan
mempertahankan suhu tubuh bayi, seperti kontak skin to
skin, KMC, pemancaran panas inkubator / ruang hangat
- Jangan memandikan bayi segera / menyentuh bayi
dengan tangan dingin
2. Pemberian Vitamin K1 IM / oral
3. Nilai segera tanda vital : pernafasan, denyut jantung,
warna kulit dan aktifitas. Kelola sesuai dengan kondisi
spesifik / komplikasinya
4. Pemberian minum
ASI merupakan pilihan utama, pastikan bayi menerima
dalam jumlah cukup

Berat lahir 1750 – 2500 gram


Bayi sehat
5. Biarkan bayi menyusu semau bayi, anjurkan
ibu untuk menyusui bayinya lebih sering (
setiap 2 jam ) bila perlu
6. Bila bayi kurang cukup meghisap, tambahkan
ASI peras dengan menggunakan salah satu
alternatif cara pemberian minum bayi sakit
7. Apabila bayi dapat minum per oral dan tidak
memerlukan cairan IV, berikan minum
seperti pada bayi sehat
8. Apabila bayi memerlukan cairan IV, berikan
minum Asi hari ke 2 / segera setelah bayi
stabil, Anjurkan pemberian ASI apabila ibu
dan bayi menunjukan tanda-tanda siap untuk
menyusu
- Apabila proses menyusui terhalangi, berikan ASI peras
melalui pipa lambung
- Berikan cairan IV dan ASI menurut umur, lihat tabel 2.

Tabel 1 jumlah cairan yang dibutuhkan bayi ( Ml / kg )


Hari ke/
1 2 3 4 5
Berat
>1500 g 60 80 100 120 150
<1500 g 80 100 120 140 150

Tabel 2 jumlah cairan IV dan ASI untuk bayi sakit berat 1750 –
2500 gram
Pemberian Umur ( hari )
1 2 3 4 5 6 7
Kecepatan cairan IV ( mL/jam / 5 4 3 2 0 0 0
tts mikro/mnt)
Jumlah ASI setiap 3 jam 0 6 1 2 3 3 3
(mL/kali 4 2 0 5 8

Berat lahir 1500 – 1749 gram


Bayi Sehat
- Berikan ASI peras dengan cangkir / sendok sesuai
dengan tabel 3. Apabila dengan cangkir / sendok tidak
memungkinkan / ada resiko terjadi aspirasi ke dalam
paru, berikan minum dengan pipa lambung
- Beri minum 8 x dalam 24 jam, ( tiap 3 jam ) Apabila
bayi telah mendapat minum 160 ml / kg BB / hari tetapi
masih kelihatan lapar, beri tambahan ASI
- Apabila bayi dapat minum dengan baik dengan
menggunakan sendok / cangkir coba untuk menyusu

Bayi sakit
- Beri cairan IV
- Beri ASI peras dengan pipa lambungmulai hari ke 2 /
segera setelah bayi stabil dan kurangi jumlah cairan IV
secara berlahan sesuai dengan tabel 4
- lanjutkan pemberian minum mebggunakan cangkir /
sendok apabila kondisi bayi stabil dan dapat menelan
tanpa batuk / tersedak
- Apabila bayi dapat minum baik menggunakan cangkir /
sendok coba untuk menyusu

Tabel 3. Jumlah ASI untuk bayi sehat berat 1500 – 1749 gram
Pemberian Umur ( hari)
1 2 3 4 5 6
Jumlah minum setiap 3 jam (mL / 12 18 22 26 30 33
kali

Tabel 4. jumlah cairan IV dan ASI untuk bayi sakit berat 1500
– 1749 gram
Pemberian Umur ( hari )
1 2 3 4 5 6
Kecepatan cairan IV (mL / jam / 4 4 3 2 2 0
tetes mikro/mnt )
Jumlah ASI setiap 3 jam (mL / kali ) 0 6 1 20 2 3
3 4 3

Beart lahir 1250 –1499 gram


Bayi sehat
- Berikan ASI peras melalui pipa lambung sesuai tabel 5
- Berikan minum setiap 3 jam, apabila bayi telah
mendapat minum 160 mL / kg BB / hari tetapi kelihatan
bugar, berikan tambahan ASI. lanjutkan pemberian
minum menggunakan cangkir / sendok . Apabila bayi
telah dapat minum baik, coba untuk menyusu

Bayi sakit
- Beri cairan IV
Beri ASI peras dengan pipa lambung mulai pada hari ke
2 / segera setelah bayi stabil, dan kurangi jumlah cairan
IV secara berlahan sesuai dengan tabel 6

- Berikan munum tiap 3 jam, apabila bayi telah mendapat


minum 160 mL/ kg BB tetapi masih kelihatan lapar,
berikan tambahan ASI
- lanjutkan pemberian minum menggunakan cangkir /
sendok
- Apabila bayi dapat minum dengan baik. coba untuk
menyusu
Tabel 5 Jumlah ASI untuk bayi sehat berat 1250 -1499 gram
Pemberian Umur (hari )
1 2 3 4 5 6
Jumlah minum tiap 3 jam (mL / 10 1 1 2 2 2
kali) 5 8 2 6 8

Tabel 6. jumlah cairan IV dan ASI untuk bayi sakit berat 1250
– 1499
Pemberian Umur (hari )
1 2 3 4 5 6
Kecepatan cairan IV (mL/jam / tetes 3 3 3 2 2 0
mikro / menit )
Jumlah ASI setiap 3 jam (mL/kali) 0 6 9 1 2 2
6 0 8

Berat lahir < 1250 gram ( tidak tergantung kondisi )


Bayi sehat
- Beri hanya cairan IV untuk 28 jam pertama
- Beri ASI peras melalui pipa lambung mulai hari ke 3 /
segera setelah bayi stabil, kurangi cairan IV secara
berlahan sesuai dengan tabel 7

Berikan minum setiap 2 jam . apabila bayi telah mendapat minum


160 mL / kg BB / hari tetapi masih kelihatan lapar, berikan
tambahan ASI

Tabel 7 . jumlah cairan IV dan ASI untuk semua bayi berat <
1250 gram
Pemberian Umur (hari )
1 2 3 4 5 6
Kecepatan cairan IV (mL/jam / tetes 4 4 3 3 2 2
mikro / menit )
Jumlah ASI setiap 3 jam (mL/kali) 0 0 3 5 8 1
1

- lanjutkan minum dengan menggunakan cangkir / sendok


- Apabila bayi dapat minum dengan baik coba untuk
menyusu

5. Suportif
- Jaga dan pantau kehangatan dan potensi jalan nafas
- Pantau kecukupan nutrisi, cairan dan elektrolit
- Bila terjadi penyakit segera kelola sesuai dengan
penyakit yang timbul, ( misal hipotemia, kejang,
gangguan nafas, hiperbilirubin dan lain-lain )
Berikan dukungan emosional pada ibu dan anggota keluarga.
Anjurkan ibu tetap dengan bayi

UNIT TERKAIT UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
ASFIKSIA NEONATUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Aspiksia neonaturum adalah kegagalan bernafas secara spontan dan


teratur pada saat bayi lahir / beberapa saat setelah lahir yang
ditandai dengan keadaan hipoksemia, hiperkarbia dan asidosis

TUJUAN Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, tepat, akurat dan optimal agar bayi dengan aspiksia
neonaturum terhindar komplikasi yang lebih berat, kecacatan dan
kematian

KEBIJAKAN Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

PROSEDUR A. Faktor resiko presdiposisi :


1. Faktor ibu
- Pre eklamsia / Eklamsia
- Perdarahan ante partum abdormal, ( plasenta previa /
solusio plasenta )
- Partus macet / partus lama
- Demam sebelum dan selama persalinan
- Infeksi berat ( malaria, TBC, HIV )
- Serotinus
2. Faktor plasenta dan tali pusat
- Plasenta : hematom, infark
- Tali pusat : pendek, simpul, prolapsus, lilitan
3. faktor Bayi
- Bayi kurang bulan / prematur (< 37 mg )
- Air ketuban bercampur mekonium
- Kelainan kongenital yang memberi dampak pada
pernafasan
B. Gambaran Klinis
1. Bayi tidak bernafas / nafas megap-megap
2. Denyut jantung < 100 x / menit
3. Kulit sianosis, pucat
4. Tonus otot menurun
C. Penunjang
Skor apgar
Analisa gas darah :
1. P a O2 < 50 mm H2O
2. P a CO2 < 55 mm H@O
3. PH < 7.30
D. Diagnosis
Anamnesa, pemeriksaan klinis dan pemeriksaan penunjang
E. Terapi
1. Resusitasi
2. Medikamentosa ;
Epineprin :
Indikasi :
- Denyut jantung < 60 x / menit, setelah 30 detik ventilasi
adekuat dan kompresi dada belum ada respon
- Asistolik
Dosis :
0,1 – 0,3 ml / kg BB ( 1:10.000) atau ( 0,01 mg – 0,03
mg / kg BB)
Cara: IV / endotrakeal. Dapat diulang setiap 3-5 menit
bila perlu

Volume Ekspander :
Indikasi:
- Hipocolemia akibat perdarahan / syok
Klinis ditandai dengan adanya cacat, perfusi buruk, nadi
kecil / lemah dan pada resusitasi tidak memberikan
respon yang adekuat
Jenis cairan :
- Larutan kristaloid yang isotonic ( NaCl 0,9 %, RL)
- Tranfusi darah gol. O Rh Negatifjika diduga kehilangan
darah
Dosis :
Dosis awal 10 mL / kg BB IV pelan selama 5 – 10 menit
Dapat diulang jika belum ada perbaikan klinis
F. Tahapan resusitasi
Bayi lahir

Perawatan rutin
1.Air
Ya ketuban tanpa meconium
1.Jaga hangat
2.Bernafas/
3. Tonusmenagis
Waktu 2. Bersihkan jalan
3.Tonus otot baik
nafas
4. warna merah muda
Tidak 3. keringkan
5. Cukup bulan
*Jaga tetap hangat2 -
*Posisi, bersihkan jalan nafas
30 dtik bila perlu

*Keringkan, stimulasi, reposisi

*Beri o2 ( bila perlu )

Evaluasi nafas, frekuensi jantung


Nafas
dan warna kulit
DJ > 100
Apnea atau DJ < 100 merah muda
Ventilasi
Lakukan ventilasi tekanan positif*
30 dtik

DJ > 100

DJ <60 Merah muda

Perawatan
 Lakukan ventilasi tekanan positif
 Kompresi dada berkelanjutan

30 dtik DJ < 60

Beri Epineprin *
*Pertimbangan untuk pemasangan endo trakceal
Bikoarbonat
Indikasi :
- Asisdosis metabolik, diberikan bila ventilasi dan
sirkulasi sudah baik
- Penggunaan bikarbonat pada keadaan asidosis metabolik
dan hiperkalemia
Harus disetai dengan pemeriksaan analisis gas darah kimiawi
Dosis:
1-2 mEq / kg BB / 2 ml / kg BB ( 4,2 % ) / 1 ml / kg BB ( 74%)
Cara: Diencerkan dengan aquades / dektrose 5 % sama banyak
diberikan :
Efek samping :
Pada keadaan hiperosmolaritas dan kandungan CO2 pada
bikarbonat

Naloksan
Indikasi :
- Depan pernafasan pada bayi baru lahir yang ibunya
menggunakan narkotik 4 jam sebelum persalinan
- Sebelum diberikan naloksan harus adekuat dan stabil
- Jangan diberikan bayi baru lahir yang ibunya baru
ducurigai sebagai pemakai obat narkotika sebab akan
menyebabkan tanda with drawl tiba-tiba pada sebagaian
bayi
Dosis : 0,1 mg / kg BB ( 0,4 mg / ml / 1mg / ml )
Cara : IV endotrakeal / bila berfungsi baik diberikan IM
/ SC

4. Suportif
- Jaga kehangatan
- jaga saluran nafas agar tetap bersih dan terbuka
- Koreksi gangguan metabolic ( cairan, glukosadarah dan
elektrolit

G. Pemantauan
1. Terapi :
Keberhasilan resusitasi bila terjadi pernafasan spontan
dan teratur serta kulit kemerahan
Resusitasi dikatakan tidak berhasil, jika :
Bayi tidak bernafas spontan dan tidak terdengar denyut
jantung setelah dilakukan resusiatsi secara efektif
selama 20 menit
9. Pasca resusitasi jika bayi ada gangguan
nafas, membutuhkan ventilasi mekanik
2. Tumbuh kembnag
- bayi baru lahir yang mengalami aspiksia berat, setelah
pulang perlu pemantauan selanjutnya di poliklinik
perinatologi selama bulan pertama, dan di poli klinik
Tumbuh kembang untuk memantau tumbang selama
bayi maupun balita
- Pasca perawatan bayi mendapatkan terapi ventilasi
mekanik mengetahui ada / tidaknya komplikasi di retina
dan konsulkan ke spesialis THT untuk kemungkinan
ganggaun pendengaran
- Bayi yang ada gejala sisa neurologis rujuk ke unit
rehabilisasi medisk, untuk fisioterapi
- Pemantauan tumbang lebih lanjut bila memungkinkan
USG dan skening kepala (porensefali, perdarahan peri /
intra hidrosefalus )

H. Prognosis :
Baik jika tanpa komplikasi
Angka kematian 12,5 % jika disertai HIE: 14,3 % jika
disertai kelainan neurologi lain

UNIT TERKAIT UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
RESUSITASI : LANGKAH
AWAL
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

PENGERTIAN Langakah awak adalah tindakan yang dilakukan dalam tahap awal
resusitasi bila dijumpai salah satu / lebih dari keadaan sebagai
berikut :
- Air ketuban tidak jernih / bercampur mekonium
- Tidak bernafas / menangis
- Tonus otot tidak baik
- Warna kulit tidak kemerahan
- Bayi kurang bulan

TUJUAN Mengacu pada standar operasionalasuhan kebidanan

KEBIJAKAN 1. Setiap persalinan dengan resiko harus dihadiri minimal 1


orang tenaga yang trampil melakukan tindakan resusitasi
neonatus
2. pelayanan penderita dilakukan tempat persalinan yang
baikdi kamar bersalin maupun kamar operasi, di bangsal peri
3. Tenaga pelayanan kesehatan terdiri dari dokter, spesialis
anak, perawat dan tenaga penunjang medik

PROSEDUR 1. Memastikan ada persetujuan tindakan medik resusitasi, bila


tindakan emergensi dilakukan setelah tindakan
2. Alat pemancar panas telah diaktifkan atau boks yang sudah
dihangatkan sehingga tempat bayi menjadi hangat
3. Cuci tangan dengan sabun, dan memakai sarung tangan DTT
4. Bila air ketuban tidak bercampur mekonium :
- Begitu lahir segerah potong tali pusat, dibungkus denga
kain kering dan hangat dan letakan di meja resusitasi
- Bayi diterima dengan menggunakan kain bersih dan
hanngat
- Segera setelah diletakan di pemancar panas, diposisikan
setengah tengadah bahu diberi ganjalan kain, pastikan
jalan lahir terbuka
- Selalu lakukan penghisapan lendir dari mulut ke hidung,
jangan memasukan penghisap lebih dari 5 cm ke dalam
mulut dan 3 cm ke dalam hidung, lama penghisapan 3-5
detik

5. Bila ketuban bercampur mekonium :


Penghisapan dimulai sejak awal yaitu : setelah kepala lahir
sebelum bahu dilahirkan , hisap mekonium dari mulut,
farings, dan hidung. Penghisapan dapat diteruskan
denganmenggunakan pipa ET dan penghisap mekonium
setelah bayi dan pada penilaian bayi tidak bugar

6. Mengeringkan, merangsang dan memposisikan kembali


- Keringkan seluruh tubuh dengan kain kering dan hangat
- rangsang dan menggosok punggung / merangsang tektil
pada jari / telapak kaki
- O2 aliran bebas diberikan sambil melakukan langkah
awal

7. Penilaian Bayi
Bila bayi bernafas spontan, teratur
Lakukan asuhan bayi normal, berikan kepada ibu untuk
memperoleh kehanngatan, ASI, mendapat kasih sayang

A. Peralatan :
1. Tempat resusitasi dengan alas datar, kering dan
hangat
2. Pemancar panas / boks dengan lampu penghangat
3. Semua alat resusitasi dalam keadaan siap pakai
-Alat penghisap lendir
-Alat balon dan sungkup resusitasi
-O2
- Alat intubasi
- Obat-obat ( Epineprin 1: 10.000 dalam ampul 3
ml atau 10 ml )
-Lain-lain ( kain 3 lembar, Stetoskop, Plester,
Semprit ½ atau ¾ inci untuk 1,3,5,10,20, 50 ml,
Kapas alkohol, baki untuk kateterisasi umbilicus,
Kateter umbilicus berukuran 3 F, 5F, three-way
stopcocks, sonde lambung

Bila bayi tidak bernafas / megap-megap / frekuensi jantung 100 x /


menit / tetap sianosis segera beri O2 100%, lakukan segera Ventilasi
Tekanan Positif
- Cara menilai frekuensi positif
Ada 2 cara untuk menilai frekuensi denyut jantung: menggunakan
stetoskop, mendengarkan diapeks cordis dan meraba denyut arteri
umbilikus
- Cara menghitung
Frekuensi denyut jantung dihitung dalam 6 detik
dikalikan 10 , sehingga diperoleh frekuensi jantung
permenit

8. pencatatan tindakan dalam rekam medik


9. Pencegahan infeksi pasca tindakan

UNIT TERKAIT UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
VENTILASI TEKANAN
POSITIF DENGAN
BALON RESUSITASI DAN
SUNGKUP PUSKESMAS
NO.DOKUMEN :
PEMERINTAH MARGASARI
NO. REVISI :
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Ventilasi Tekanan positif adalah langkah paling penting dan efektif
dalam resusitasi kardiopulmoner pada bayi yang mengalami
aspiksia. Tindakan lanjut setelah langkah dalam tahapan resusitasi
jika ditemukan keadaan :
1. Bayi tidak bernafas / megap-megap
2. Frekuensi jantung < 100 x / menit
3. Bayi tetap sianosis setelah pemberian oksigen 100 %

Tujuan Melakukan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, tepat, akurat dan optimal agar bayi segera bernafas /
menangis

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

Prosedur 1. Memastikan ada persetujuan tindakan medik resusitasi , bila


keadaan emergenci maka persetujuan bisa setelah tindakan
2. Bayi diletakan dibawah pemancar , jaga bayi agar tetap
hangat
3. Balon dihubungkan dengan sumber O2 , sungkup
dihubungkan dengan balon, menguji balon mengembang
sendiri dan sungkup
4. Pastikan bayi diletakan pada posisi yang benar
- Petugas berdiri di sebelah / dekat kepala bayi
- Posisi balon tidak menghalangi pandangan mata ke dada
bayi untuk melihat gerak naik turun dada bayi selama
VTP
5. Melakukan ventilasi pada bayi 2 kali : melihat apakah dada
bayi mengembang / tidak
6. Bila dada sudah mengembang, lakukan ventilasi 20 x dalam
30 detik . Tekanan pada ventilasi : pernafasan awal segera
setelah > 30 cmH2O
Paru normal: 15-20 cmH2O: paru yang sakit / imatur: 20 –
40 cmH2O
Remas( pompa ) lepas-lepas ( dua tiga ) lepas-lepas ( dua
tiga)
7. Setelah 30 detik VTP lakukan penilaian usaha nafas,
frekuensi jantung da warna kulit
- Bila bernafas spontan, tidak megap-megap frekuensi
jantung 100 x / menit / lebih, warna kulit tidak sianosis ,
hentikan ventilasi secara bertahap, berikan O2 . Lakukan
pemantauan lebih sering
- Bila tidak bernafas / megap-megap / frekuensi jantung <
100 - 60 x / menit / sianosis teruskan ventilasi tekanan
positif dengan frekuensi 20 kali dalam 30 detik,
kemudian lakukan penilaian ulang usaha nafas, frekuensi
jantung dan warna kulit
- Bila frekuensi jantung < 60 x / menit teruskan VTP
disertai kompresi dada

8. Pencegahan infeksi pasca tindakan

Peralatan :
1. Balon resusitasi ( Balon mengembang sendiri ) dengan
ukuran volume minimal 240 ml
2. Sungkup
a. Pilih sungkup denganukuran yang tepat, yaitu dapat
menutupi dagu, mulut dan hidung bayi tetapi tidak
menutupi mata
b. Jangan menggunakan sungkup pada kasus Hernia
Diafragma
c. Oksigen
Dibutuhkan sumber oksigen 100 % bersama pipa oksigen dan alat
pengukurnya VTP pada bayi baru lahir harus sesuai dengan
konsentrasi oksigen 90 – 100 %

UGD, PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
RESUSITASI : KOMPRESI
DADA

NO.DOKUMEN :
PEMERINTAH
PUSKESMAS
KAB TEGAL NO. REVISI :
MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian - Kompresi dada adalah suatu tindakan lanjut dalam


tahapan resusitasi setelah ventilasi tekanana positif
- Merupakan tindakan melakukan kompresi yang teratur
pada tulang dada dengan tujuan memperbaiki sirkulasi
darah ke seluruh organ vital, dilakukan bersama VTP

Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komprehensif,


cepat, tepat , akurat dan optimal agar bayi segera bernafas spontan /
menangis

Kebijakan Mengacu pasa standar operasional asuhan kebidanan

Prosedur 1. Melakukan info consent, bila dalam keadaan emergensi bisa


dilakukan setelah tindakan
2. Bayi diletakan di bawah pemancar panas, jaga bayi tetap
hangat
3. Posisi pelaksana kompresi dada menghadap ke dada bayi
4. Lakukan kompresi dada :
Kompresi dilakukan 1/3 bagian bawah tulang dada dengan
cara menyelusuri lengkung terbawah tulang aga dangan jari
sampai menemukan sifoid. lalu tempatkan jari-jari sedikit
diatas sifoid
5. Teknik menggunakan kedua jari / teknik menggunakan 2 jari
6. Dalamnya kompresi dada ( dalamnya tekanan )
Gunakan tekanan yang cukup untuk menekan tulang dada
kira-kira sedalam 1/3 diameter anteroposterior, kemudian
tekanan dilepaskan untuk memungkinkan ke bawah ditambah
pembebasan tekanan
Ibu jari / ujung jari harus tetap kontak dengan tempat
kompresi dada

7. Kecepatan kompresi dada


Rasio kompresi dada dan ventilasi dalam 1 menit adalah 90
kompresi dada dan 30 ventilasi ( 3:1 ). Dengan demikian
kompresi dada dilakukan 3 kali dalam 1 ½ detik da ½ detik
untuk ventilasi 1 kali
8. Kecepatan penekanan harus konsisten
9. melakuakn penilaian setelah 30 detik melakukan kompresi
dada
- Bila frekuensi jantung > 60 x / menit tindakan kompresi
dada dihentikan, periksa usaha nafas dan warna kulit :
*Bila bayi bernafas spontan / teratur / bayi menagis
berarti resusitasi berhasil, bayi didekatkan pada ibu
/ payudara ibu, kemudian dirawat di ruang khusus
untuk pemantauan
*Bila bayi belum bernafas spontan / warna kulit masih
kebiruan / pucat lakukan VTP saja tanpa kompresi
dada, nilai bayi setiap 30 detik

- Bila frekuensi jantung < 60 menit x / menit berikan


pengobatan dengan Epinefrin, melalui pipa ET ( lebih
diutamakan ) atau jalur intra vena. kemudian segera
lakukan kompresi dada dan VTP dengan koordinasi
yanng baik selama 30 detik dan nilai ulang keadaan bayi
10. Keputusan untuk menghentikan resusitasi
Resusitasi kardiopulmunal dihentikan bila setelah 15 menit
melakukan tindakan resusitasi dengan benar, tetapi tidak ada
denyut jantung
11. Menbuat catatan rekam medik / tindakan resusitasi
12. Pencegahan infeksi pasca tindakan

Unit terkait UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
GANGGUAN NAFAS
PADA NEONATUS
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Gangguan nafas pada neonatus adalah suatu bayi yang sebelumnya
normal / bayi aspiksia yang sudah dilakukan resusitasi dan berhasil,
tetapi beberapa saat kemudian mengalami ganguan nafas
Ganggua nafas merupakan salah satu kegawatan perinatal yang
dapat memberi dampak kematian / bila dapat bertahan hidup dengan
gejala sisa
Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang koperhensif,
cepat , tepat, akurat dan optimal agar bayi bisa bernafas sponta

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan


Prosedur A. faktor resiko dan presdiposisi
1. Kelainan paru : pnemonia, aspirasi susu
2. Kelainan jantung : penyakit jantung bawaan, disfungsi
miokardium
3. Kelainan susunan syaraf pusat akibat : Aspiksia,
Perdarahanotak
4. Kelainan metabolik : Hipoglikemia, Asidosis metabolik
5. Kelainan bedah : Pneumothorax, fistel Trakheoesofagel,
hernia diafragmatika
6. Kelainan lain : Sindrom aspirasi mekonium,
Transienttachypnea of the Newborn penyakit Membran
Hialin
B. Gambaran klinis
1. frekuensi nafas bayi lebih 60 x / menit , menunjukan 1 /
lebih tanda tambahan ganguan nafas
2. Frekuensi nafas kurang dari 30 / menit
3. bayi dengan sianosis sentral ( biru pada lidah dan bibir)
4. Bayi apnea ( nafas berhenti lebih 30 detik )

C. Penunjang
Pemeriksaan laborat darah rutien dan preparat darah apus,
analisa gas darah, gula darah
Pemeriksaan radiologi
Pemeriksaan EKG

D. Diagnosis
Klasifikasi ganguan nafas
Frekuensi Gejala tambaha ganguan Klasifikasi
nafas nafas
>60x/mnt DENGA Sianosis sentral DAN
N tarikan dinding dada /
merintih saat aspirasi
ATAU > DENGA Sianosis sentral ATAU GANGGU
90 N tarikan dinding dada AN NAFAS
Kali/ mnt ATAU merintih saat BERAT
aspirasi
ATAU < DENGA Gejala lain dari
30 N / gangguan nafas
Kali/ mnt TANPA
60 - 90 X / DENGA Tarikan dinding dada
menit N ATAU merintih saat
aspirasi GANGGU
Tetapi Sianosis Sentral AN NAFAS
TANPA SEDANG
ATAU > TANPA Tarikan dinding dada /
90 kali / merintih saat aspirasi /
mnt sianosis sentral
60-90 X/ TANPA Tarikan dinding dada / GANGGU
mnt merintih saat ekspirasi / AN NAFAS
sianosis sentral RINGAN

E. Terapi
1. MAMAJEMEN UMUM
- Jaga tetap hangat
- Pasang jalur intra vena sesuai dengan kondisi bayi, yang
paling sering dan bayi dalam kondisi dehidrasi adalah
Dekstrose 5 %
- pantau selalu tanda vital, jaga potensi jalan nafas (
berikan o2 2-3 liter/ menit dengan kateter nasal )
- Pemberian adekuat

2. MANAJEMEN KHUSUS
10. Gangguan nafas ringan
- Amati parnafasan bayi setiap 2 jam selama 6 jam
- Bila memburuk / timbul gejala sepsis, terapi sepsis dan
tangani gangguan nafas sedang
- Beri ASI bila mampu menghisap, jika tidak
menggunakan pipa lambung
- Kurangi pemberian O2 secara bertahap bila ada
perbaikan
- hentikan pemberian O2 jila frekuensi nafas antara 30 –
60 x / menit
- Jika bayi mengalami apnea : segera periksa kadar
glukosa darah

11. Gangguan nafas sedang


- Lanjutkan pemberian O2 2-3 liter/ menit dengan kateter
nasal, dapat diberikan O2 4-5 liter / dengan sungkup,
atau head boxs
- Bayi jangan diberi minum
Jika ada tanda sepsis / komplikasi lain beri terapi sesaui
indikasi
- Bial bayi mulai perbaikan ( frekuensi nafas menurun
tidak kurang 30 x / menit, tarikan dada / suara merintih
berkurang ) disertai perbaikkan tanda klinis ;
a. Kurangi O2 secara bertahap
b. Pasang pipa lambung, berikan ASI setiap 2 jam
c. Jika masih tidak dapat menyusu, berikan ASI peras
dengan memakai salah satu cara alternatif pemberian
minum

12. gangguan nafas berat


- Teruskan pemberian O2
- Terapi untuk dugaan kemunngkinan besar sepsis
- Jika menunjukan tanda perburukan / terdapat sianosis
sentral, naikan pemberian o2 pada kecepatan aliran
tinggi. Jiak gangguan nafas semakin berat dan sianosis
sentral menetap pertimbnagkan penggunaan ventilasi
mekanik
- Jika gangguan nafas masih menetap setelah 2 jam,
pasang pipa lambung
- Nilai kondisi minimal 4 kali setiap hari terhadap tanda
perbaikan
- Jiak menunjukan tanda perbaikan ( frekuensi nafas
menurun, retraksi berkurang, warna kulit membaik, tidak
merintih dan tidak apnea
a. Kurang / turunkan pemberian O2 sevara bertahap
b. Mulailah pemberian ASI peras melalui pipa lambung
c. Periksa kadar glukosa darah

F. Pemantauan :
Pemantauan pada bayi kecil ( berat lahir < 2500 gram / umur
kehamilan < 37 mg ) gangguan nafas sering memburuk
dalam waktu 36 – 48 jam pertama dan tidak banyak terjadi
perubahan dalam satu dua hari berikutnya dan
kemudianakan membaik pada hari ke 4-7
Jika bayi tampak kemerahan tanpa terapi O2 selama 3 hari ,
minum baik dan tidak ada masalah lain yang memerlukan
perawatan di rumah sakit bayi dapat di pulangkan
Pemantauan terhadap penyakit penyebab gangguan nafas
Pemantauan terhadap komplikasi gangguan nafas

G. Prognosis
Tergantung dengan jenis gangguan nafas , penyebab dan
komplikasi

Unit terkait UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
IKTERUS NEONATUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian a. Ikterus adalah gambaran klinis perwarnaan kuning pada kulit


dan kukosa karena deposisi bilirubin. Klinis ikterustampak
bila kadar bilirubin dalam serum adalah lebuh atau sama
denga 5 mg / dl
b. Dibedakan ikterus neonatotum fisiologis dan ikterus
phatologis ( Hiperbilirubinemia )
c. Disebut hiperbilirubinemia adalah keadaan kadar billirubin
seru > 13 mg / dl

Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, tepat, akurat dan optimal agar bayi mengalami ikterus tidak
berkembang menjadi Kern ikterus

Kebijakan 1. Bayi ikterus neonatus patologis di rawat di RS


2. Tenaga pelayanan kesehatan terdiri dari dokter SpA, Perawat
dan perawat

Prosedur A. Faktor Resiko presdisposisi


1. Riwayat ibu melahirkan anak dengan ikterus
2. Golongan darah ayah dan ibu berbeda
3. Riwayat ikterus hemolotik, defisiensi glukosa 6 fosfat
dehidro – genase ( G6PD), atau inkompatibilitas faktor
rhesus / golongan darah ABO pada kelahiran sebelunya
4. Riwayat anemia, pembesaran hati / limpa pada keluarga
5. Infeksi neonatus, trauma lahir
6. Prematuritas, Bayi berat lahir rendah

B. Gambaran Klinis
Bayi tampak berwarna kuning, amati ikterus pada siang hari
denga sinar lampu yang cukup. tekan kulit dengan ringan
memakai jari tangan untuk memastikan warna kulit dan
jaringan sub kutan
- Pada hari pertama , tekan pada ujung hidung atau dahi
- pada hari ke 2, tekan pada lengan atau tungkai
- Pada hari ke 3 dan seterusnya , tekan pada tangan dan
kaki

C. Penunjang
1. Darah rutin, Preparat darah hapus
2. Kadar bilirubin total, Direk, Indirek
3. Kadar G 6PD; Uji coombs
4. Golongan darah ibu dan bayi : ABO dan Rhesus

D. Diagnosis
1. Ikterus fisiologis
- Bilirubinserum < 12 mg/dl pada hari ke 3
- Bilirubin serum total mencapai puncak pada hari ke 3-5
kehidupan dan menurun pada akhir minggu pertama
- Tidak ada tanda ikterus patologis

2. ikterus patologis
a. ikterus tampak dalam 24 jam pertama kehidupan
b. Bilirubin total untuk bayi cukup bulan lebih / sama
dengan 13 mg/dl / bayi kurang bulan lebih / sama
dengan 10 mg/dl
c. Peningkatan kadar bilirubin > 5 mg / dl
d. Bilirubi Direk > 2 mg/dl
e. Ikterus menetap pada bayi cukup bulan > 1 minggu /
bayi kurang bulan > 2 minggu

Tabel 1. perkiraan klinis derajat ikterus


USIA IKTERUS TERLIHAT KLASIFIKASI
PADA
Hari 1 Setiap ikterus yg terlihat
Hari 2 Lengan dan tungkai Ikterus Berat
Hari 3 dan Tangan dan kaki
selanjutnya

E. Terapi
1. Ikterus fisiologis
- Minum ASI dini dan sering
- Bila perlu terapi sinar, sesuai dengan panduan WHO
- pada bayi yang pulang sebelum 48 jam diperlukan
pemeriksaan ulang dan kontrol lebih cepat ( terutama
bila tampak kuning )

2. Ikterus patologis
a. Mulai terapi sinar bila ikterus berat, jangan menunda
terapi sinar dengan menunggu hasil pemeriksaan
kadar bilirubin serum
F. Pemantauan
1. Terapi
Bilirubin pada kulit dapat menghilang dengan cepat
dengan terapi sinar, Warna kulit tidak dapat digunakan
sebagai petunjuk untuk menentukan kadar bilirubin
serum selama bayi dilakukan terapi sinar dan selama 24
jam setelah dihentikan
a. Pulangkan bayi bila terapi sinar sudah tidak
diperlukan, bayi minum dengan baik / bila sudah
tidak ditemukan masalah yang membutuhkan
perawatan di RS
b. Ajari ibu untuk menilai ikterus dan beri nasehat pada
ibu untuk kembali bila terjadi ikterus lagi

2. Tumbuh Kembang
a. Bayi pasca perawatan hiperbilirubinemia perlu
pemantauan tumbuh kembang, bila diperlukan
konsultasi ke Sub bagian Neurologi anak dan Sub
bagian Tumbuh kembang
b. Sesuai dengan indikasi lakukan konsultasi ke bagian
penyakit mata dan bagian THT

G. Prognosis
Baik jika tanpa komplikasi

Unit tarkait UGD, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
HIPOTERMI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian a. Hipotermi adalah suhu tubuh <36,5 oC ( normal 36,5o C


sampai 37,5o C ) pada pengukuran suhu melalui rectal. suhu
ketiak 0,5 – 1 o C lebih rendah
b. Hipotermi merupakan suatu tanda bahaya karena dapat
menyebabkan terjadinya perubahan metabolisme tubuh yang
akan berakhir dengan kegagalan fungsi jantung paru dan
kematian

Tujuan Melaksanaka pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, akurat, tepat dan optimal agar bayi yang mengalami
hipotermi tidak mengalami komplikasi lebih berat , kecacatan atau
kematian

Kebijakan Semua bayi yang hipotemi harus di rawat di RS

Prosedur A. Faktor resiko dan presdiposisi


a. Kehilangan panas
1. Riwayat bayi tidak dikeringkan setelah lahir dan tidak
dijaga kehangatnya
2. Riwayat terpapar dengan lingkungan yang dingin
3. Riwayat melakukan tindakan tanpa tambahan
kehangatan pada bayi
4. BBLR ( permukaan tubuh lebih luas dan kulit sukutan
sedikit, respons, vasomotor kurang efektif )
b. Produksi panas kurang
1. Asupan makanan kurang
2. Prematuritas ( lemak coklat belum memadai )

c. Gangguan kemampuan pengaturan suhu


Hipoksia syok, hipoglikemi, sepsis, ganguan otak,
sindrom menkes

B. Gambaran Klinis
1. Suhu tubuh < 36,5o C
2. Kaki, tangan dan badan teraba dingin
3. Reflek menghisap menurun, merintih, menagis lemah,
letargis
4. Gangguan nafas
5. Bradikardi
6. Hipoglikemi
7. Asidosis metabolik

C. Penunjang :
1. Gula darah sewaktu
2. Darah rutin

D. Diagnosis
ANAMNESA PEMERIKSAAN KLASIFIK
ASI
1. Bayi terpapar - Suhu tubuh 32oC-
suhu lingkungan 36,4oC
yg rendah -Gangguan nafas
2. Waktu timbulnya -DJ <100x/mnt Hipotermi
kurang dari 2 hari -Malas minum Sedang
-Letargis
1. Bayi terpapar -Suhu tubuh 32oC
suhu lingkungan -Tanda lain hipoterm
yg rendah sedang Hipotermi
2. timbulnya kurang -Kulit teraba keras Berat
dari 2 hari -Napas pelan dan
dalam
Tidak terpapar dg dingin / -Suhu tubuh berfluk
panas yg berlebihan tuasi antara 36oC,
39oC meskipun ber
ada di suhu lingk. Suhu tubuh
yg stabil tidak stabil
-Fluktuasi terjadi se (dugaan
sudah periode suhu sepsis )
stabil
E. Terapi
1. manajemen Umum
- Pemanasan kembali dengan kecepatan 1oC / jam, BB <
1200 gram / umur kehamilan < 28 mg ; kecepatan <
0,6oC
- Perbedaan suhu rektal dan suhu ketiak tidak boleh lebih
dari 1oC / jam
- Ganti pakaian yang dingin dan basah dengan pakaian yg
hangat, memakai topi dan selimut hangat
- Anjurkan ibu untuk menyusui yg lebih sering
- Pantau tanda bahaya ( mis: ganguan nafas, kejang )
- Periksa kadar gula darah

Tabel 1. Cara menghangatkan bayi


CARA PETUNJUK PENGGUNAAN
Kontak kulit a. Untuk semua bayi
b. Untuk menghangatkan bayi secara
singkat / menghangatkan bayi hipotermi
apabila cara lain tdk memungkinkan
KMC a. Untuk menstabilkan bayi dg BB < 2500 g
b. Tidak untuk bayi yang sakit
c. Dapat dikerjakan oleh keluarga (
pengganti ibu )
Pemancar a. Untuk bayi sakit / bayi dg BB >1500 g
panas b. Untuk memeriksa awal bayi, selama
dilakukan tindakan, / menghangatkan
kembali bayi hipotermi
Lampu Bila tidak tersedia pemancar panas, dapat
penghangat digunakan lampu pijat max 60 watt dg jarak 60
cm
Inkubator a. Penghangat berkelanjutan bayi dg berat <
1500 g yg tidak dapat dilakukan KMC
b. Untuk bayi sakit berat
Boks Bila tdk tersedia inkubator, dapat digunakan
penghangat boks penghangat dg menggunakan lampu pijar
max 60 watt sebagai sumber panas
Ruanng a. untuk merawat bayi dg berat < 2500 g yg
hangat tdk memerlukan tindakan diagnostik /
prosedur pengobatan
b. Tidak untuk bayi sakit keras

2. Manajemen khusus
a. Hipotermi berat
- segera hangatkan bayi di bawah pemancar panas,
bila perlu gunakan inkubator / ruangan hangat
-Pasang jalur Iv dan beri cairan sesuai kebutuhan
-Anjurkan ibu mentusui segera setelah bayi siap
-Periksa suhu bayi tiap 1 jam, bila suhu naik lanjut
kan tiap 2 jam
b. Hipotermi sedang
1. Bila ada ibu / pengganti ibu anjurkan melakukan
KMC
2. Bila ibu tidak ada, hangatkan kembali bayi dg
menggunakan alat pemancar panas / inkubator /
ruangan hangat

F. Pemantauan
1. Bila suhu tidak naik / naik terlalu pelan, kurang 0,5oC /
jam cari tanda sepsis
2. Setelah suhu tubuh stabil :
- Lakukan perawatan lanjutan
- pantau bayi selama 12 jam berikutnya, periksa suhu
setiap 3 jam. Bila suhu tetap dalam batas normal dan
bayi dapat minum dengan baik serta tidak ada masalah
lain yang memerlukan perawatan, bayi dapat
dipulangkan. Nasehati ibu cara menghangatkan bayi di
rumah

G. Prognosis
Baik jika tanpa komplikasi

Unit terkait UGD, RAWAT JALAN, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
HIPERTERMI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Hipertermi adalah suhu tubuh > 37,5oC

Tujuan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

Prosedur A. Faktor resiko dan presdiposisi


1. Suhu lingkungan yang meningkat
- Vasodilatasi perifer, Bayi kemerahan, tangan / kaki
hangat
- Suhu rektal lebih rendah dari suhu ketiak
2. Produksi panas endogen meningkat
- Vasokontriksi perifer, bayi pucat, tangan / kaki dingin
- suhu rektal lebih tinggi dari suhu kulit
3. lain – lain
1. Infeksi
2. Dehidrasi
3. Peningkatan suhu ibu saat partus
4. Drug withdrawal
5. Krisis hipertiroid

B. Gambaran Klinis
Suhu tubuh > 37,5oC
13. Tanda dehidrasi ( elastisitas kulit berkurang,
mata dan ubun-ubun besar, lidah dan
membran mukosa kering )
14. Malas minum
15. Frekuensi nafas > 60 x / menit
16. Denyut jantung > 160 x / menit
17. Letargi, iritabel

C. Diagnosis
Suhu tubuh > 37,5 oC

D. Terapi
1. Hindari penggunaan obat turun panas
2. Menghilangkan panas dari sumber panas yang
berlebihan
3. Bila bayi tidak diletakan diruangan penghangat, cari
penyebab:
a. iatrogenik
b. Infeksi
c. Dehidrasi
d. Kelainan SSp
4. Yakinkan bayi cukup mendapat cairan atau minuman
5. Anjurkan ibu untuk menyusui bayinya, Bila bayi tidak
dapat menyusu berikan ASI perah
6. Bila terdapat tanda dehidrasi, ( mata / ubun-ubun besar
cekung, elastisitas kulit berkurang, lidah dan membran
mukosa kering ) tangani untuk dehidrasi
7. Periksa kadar gula darah, Bila < 45bmg/dl ( 2.6 mmol /
L ) tangani untuk hipoglikemi
8. Cari tanda sepsis dan ulangi lagi bila suhu telah
mencapai bayas normal

E. Pemantauan

1. Setelah suhu bayi normal, lakukan perawatan lanjutan


untuk bayi
2. pantau bayi selama 12 jam berikutnya, periksa suhu tiap
3 jam
3. Bila suhu tetap dalam batas normal dan bayi dapat
minum dengan baik serta tidak ada masalah lain yang
memerlukan perawatan di rumah sakit bayi dapat di
pulangkan
4. Nasehati ibu cara menghangatkan bayi di rumah dan
melindungi dari pemancaran yang berlebihan

F. Prognosis
Baik jika tanpa komplikasi

Unit terkait UGD, RAWAT JALAN, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
HIPOGLIKEMI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Hipoglikemi adalah keadaan hasil pengukuran kadar gula darah < 45
mg/dl ( 2.6 mmol/L ). Setiap stres yanng terjadi mengurangi
cadangan glukosa yang ada
Kegawatan yang terjadi pada hipoglikemi bila berlanjut menjadi
penyulit / komplikasi yang berdampak pada kejang dan hipoksia
terutama hipoksi otak

Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komperhensif,


cepat, tepat, akurat dan optimal

Kebijakan Mengacu pada standar oprasional asuhan kebidanan

Prosedur A. Faktor resiko dan presdiposisi


1. Ibu menderita DM sebelum dan sesudah kehamilan
terutama DM yang tidak terkontrol
2. Riwayat bayi lahir rendah ( prematuritas, kecil untuk
masa kehamilan
3. Riwayat bayi besar untuk masa kehamilan, mikrosomi
4. Riwayat bayi dengan penyakit jantung bawaan
5. Riwayat bayi menderita aspiksia, hipotermi, hipertermi,
gangguan nafas

B. Gambaran Klinis
1. Tremor ( “Jitterkness” ), nistagmus gerakan involunter
pada mata
2. Bayi lemah, apatis, letargis, keringat dingin, sianosis
3. Kejang
4. Apnea / nafas lambat, tidak teratur
5. Tangis melengking / lemah merintih
6. Hipotoni: masalah minum

C. Penunjang
1. Periksa kadar glukosa darah pada bayi resiko tinggi
2. Periksa urin rutin, khususnya reduksi urin pada waktu
yang sama
3. Kadar elektrolit darah

D. Diagnosis
Kadar glukosa darah < 45 mg/dl ( 2.6 mmol/L

E. Terapi
1. Glukosa darah < 25 mg/dl ( 1.1 mmol/L ) atau terdapat
tanda klinis hipoglikemi
a. Pasang jalur IV jika belum terpasang berikan larutan
glukosa melalui pipa lambung dengan dosis yang
sama
b. Berikan glukosa 10 % sesui kebutuhan rumatan
c. Anjurkan ibu tetap menyusui
d. Bila kemampuan beyi menyusu meningkat, turunkan
pemberian cairan infus

2. glukosa darah 25 – 45 mg/dl ( 1,1 – 2,6 mmol/L ) tanpa


tanda hipoglikemi
a. Anjurkan ibu tetap menyusui, bila tidak berikan ASI
perah
b. Pantau tanda hipoglikemi , bila ada tangani seperti
diatas
c. Periksa kadar gula dalam 3 jam / sebelum pemberian
minum berikutnya

3. Terapi faktor penyebab dan komplikasi yang terjadi


4. Bila diperlukan dapat dilakukan konsultasi ke sub bagian
Endokrinologi anak

F. Pemantauan
1. Terapi
Setelah terapi dan kadar glukosa darah normal, dilakukan
pemantauan terapi dan ulangan pemeriksaan kadar
glukosa darah sebagai berikut :
Jika bayi mendapatkan cairan Iv, untuk alasan apapun
lanjutkan pemeriksaan pemeriksaan kadar glukosa darah
tiap 12 jam selama bayi masih memerlukan infus.

2. Tumbuh Kembang
a. Bila ibu menderita DM, perlu pemeriksaan / uji tapis
untuk bayi
b. Bila bayi menderita DM, ( juvenile Diabetes mellius 0
kelola DM nya / konsultasi ke Sub bagian
Endokrinologis anak

G. Prognosis
Baik jika tanpa komplikasi

Unit terkait UGD, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
TETANUS
NEONATURUM
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Penyakit yang disebabkan klostridium tetani, kejadian penyakit ini


sangat berhubungan dengan aspek pelayanan kesehatan neonatal,
terutama pelayanan persalinan ( persalinan yang bersih dan aman )
terutama perawatan tali pusat
Komplikasi / penyakit yang ditakutkan adalah spasme otot
diafragma

Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yanng


komprehensif, cepat, tepat, akurat dan optimal

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

Prosedur A. Faktor resiko dan predisposisi


1. Persalinan yang kurang hygienes terutama yang ditolong
oleh tenaga non medis yang tidak terlatih
2. Perawatan tali pusat yang tidak hygienes, pemberian /
penambahan suatu zat pada tali pusat
3. Status imunisasi anti tetanus pada ibu tidak lengkap /
tanpa imunisasi
B. Gambaran klisis
1. Riwayat bayi malas minum sesudah bayi dapat minum
normal
2. Bayi sadar, terjadi spasme otot berulang
3. Mulut “mencucu” seperti mulut ikan
4. Trismus ( mulut sukar dibuka ) perut teraba keras ( perut
papan )
5. Opistotonus ( ada sela antara papan dan punggung bayi
saat bayi di tidurkan
6. Infeksi tali pusar, tali pusat kotor dan berbau
7. Anggota gerak spastik ( boxing position riwayat spasme
/ kekakuan pada ekstremitas, otot mulut dan perut )
8. Kejang dipicu oleh kebisingan / prosedur / tindakan
pengobatan

C. Terapi
1. Medikamentosa
a. pasang jalur IV dan berikan cairan dengan dosis
rumatan
b. Berikan diazepam 10 mg / kg BB / hari secara Iv
dalam 24 jam / dengan bolus IV setiap 3 jam ( dosis
0,5 Ml/kg per kali pemberian), maksimal 40
mg/kg/hari
-Bila perlu berikan tambahan dosis 10 mg/kg tiap 6
jam
-Bila frekuensi nafas kurang dari 30 x/ menit obat
hentikan meskipun bayi masih mengalami
spasme

c. Bila bayi mengalami henti nafas selama spasme /


sianosis sentral setelah spasme, berikan O2 dengan
kecepatan aliran sedang, bila belum bernafas lakukan
resusitasi, bila tidak berhenti rujuk ke Rs
d. Berikan bayi :
-Human tetanus immunodlubulin 500 U IM atau
tetanus antitoksin 5000U IM
-Tetanus toksoid 0,5 ml IM pada tempat yang ber
beda dengan pemberian antitoksin
-Bensilpenisilin G 100.000 U/ kg IV dosis tunggal se
Lama 10 hari
e. Pengobatan untuk infeksi lokal tali pusat
f. Berikan ibunya imunisasi tetanus toksoid 0,5 ml,
minta datang kembali 1 bulan kemudian untuk
pemberian dosis ke dua

2. Fisioterapi

D. Pemantauan
1. Terapi
a. Rawat bayi di ruang yanng tenang, kurangi
rangsangan yang tidak perlu
b. Pasang pipa lambung bila belum perpasang dan beri
ASI peras diantara periode spasme, Nilai
kemampuan minum2 kalli sehari dan anjurkan untuk
menyusui ASI secepatnya begitu terlihat bayi siap
menghisap
c. Bila sudah tidak terjadi spasme selama 2 hari, bayi
minum baik, dan tidak ada lagi masalah maka bayi
dapat di pulanngkan

2. Tumbuh kembang
Pemantauan tumbuh kembang diperlukan terutama untuk
asupan gizi yang seimbang dan stimulasi mental

E. Prognosis
Angka kematian tetanus neonaturum masih sangat tinggi (
50 % / lebih

Unit terkait UGD, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MEMBERIKAN MINUM
BAYI DENGAN
MENYUSUKAN
LANGSUNG KE IBUNYA PUSKESMAS
NO.DOKUMEN :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL NO. REVISI :

SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Memberikan ASI kepada bayi dengan cara menyusukan langsung


kepada ibunya

Tujuan 1. Memenuhi kebutuhan tubuh akan makan, cairan dan


elektrolit
2. Menjalin hubungan batin antara bayi dan ibunya
3. Meningkatkan daya tahan tubuh
Kebijakan 1. Bayi baru lahir ( menetek dini
2. Bayi yang mengnalami sakit ( hiperbilirubin, diare )
3. Bayi sehat sampai 6 bulan ( ASI Ekslusif )

Prosedur A. Persiapan
a. Persiapan alat :
-Kapas pembersih pada tempatnya
-Bengkok untuk kapas kotor

b. Persiapan bayi dan ibunya


-Bayi di siapkan dan lihat kembali identitas bayi
-Ibu diberitahu prosedur yang akan dilakukan
-Ibu disiapkan dalam keadaan bersih dan rapi
- Lingkungan dalam keadaan bersih dan tenang
B. Pelaksanaan
a. Petugas mencuci tangan
b. Ibu disiapkan dalam posisi duduk yang nyaman
c. Air susu ibu di periksa, memancar baik / tidak
d. Puting susu dan sekitarnya dibersihkan dengan kapas
e. Bayi diberikan pada ibunya
f. Pastikan bayi melekat dengan benar pada ibunya dengan
di tandai :
-Dagu bayi menempel pada payudara ibu dg baik
-mulut terbuka lebar
-Bibir bawah membuka keluar
-Areola tampak lebih banyak dibagian atas dari pada
bagian bawah mulut

g. Patikan posisi menetek benar yang ditandai :


-Kepala dan tubuh bayi lurus
-Badan bayi menghadap ke badan ibunya
-badan bayi menempel ke perut ibunya
-Seluruh badan tersangga dg baik, jangan hanya leher
dan bahunya saja

h. Bayi disusukan dengan cara bergantian payudara kanan


dan kiri masing-masing selama 10 menit secara
bergantian
i. Selesai menyusui mulut bayi dibersihkan dengan kapas
pembersih
j. Puting susu dan sekitarnya dibersihkan kembali dengan
kapas pembersih
k. Bayi diangkat dan ditengkurapkan dibahu atas petugas /
ibunya sambil di tepuk-tepuk disekitar punggung agar
bersendawa
l. Bayi dan ibu dirapikan
m. Bayi dibaringkan terlentang / tengkurap dengan kepala
dimiringkan
n. Alat-alat dibersihkan, diletakan ke tempat semula
o. Petugas mencuci tanngan
p. Catata pemberian ASI dalam lembar catatan perawatan

Unit terkait RAWAT JALAN, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
MEMBERI MINUM BAYI
MENGGUNAKAN
SENDOK / PIPET
NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Memberi minum bayi menggunakan sendok / pipet

Tujuan 1. Memenuhi kebutuhan tubuh akan makanan, cairan dan


elektrolit
2. Mengurangi binggung puting pada bayi baru lahir yang tidak
langsung disusukan pada ibunya

Kebijakan 1. Bayi yang menghisap lemah


2. Bayi yang ibunya sedang operasi
3. bayi dengan ibu post SC
4. ASI ibu belum keluar

Prosedur 1. Persiapan
a. Persiapan alat
- Pipet / sendok dalam keadaan bersih
- Susu / minuman pada tempatnya
- Air matang pada tempatnya
- Pengalas dada
- Kapas pembersih pada tempatnya
- Bengkok untuk kapas kotor

b. Persiapan bayi dan ibu


- Ibu diberi penjelasan ttentang prosedur yang akan
dilakukan
- Usahakan lingkungan dalam keadaan bersih dan tenang

2. Pelaksanaan
a. Petugas mencuci tangan
b. Pasang pengalas dada pada bayi
c. Bayi dipangku dengan posisi kepala lebih tinggi dari
badan
d. Suhu susu diperiksa dengan cara meneteskan susu di
punggug tangan ( suhu susu yang baik adalah hangat-
hangat kuku )
e. Bayi diberi minum sedikit demi sedikit dengan rasa
kasih sayang dan perhatian
f. Selesai memberi minum, bayi dibersihkan dengan air
matang secukupnya untuk membilas ASI di dalam
mulut, selanjutnya dibersihkan dengan kapas
g. Bayi diangkat ditelunngkupkan dibahu petugas / ibu
sambil ditepuk-tepuk sikitar punggungnya agar
bersendawa
h. Bayi ditidurkan dengan posisi kepala dimiringkan
i. Petugas mencuci tangan
j. Catat jumlah minuman / susu yang diberikan dalam
catatan medik perawatan

Unit terkait RAWAT JALAN, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PEMASANGAN N.G.T
UNTUK PEMBERIAN ASI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Pemasangan N.G.T untuk pemberian ASI adalah tindakan untuk


memenuhi kebutuhan nutrisi dan pemberian obat oral pada bayi
yang dengan reflek hisap yang lemah dengan cara memasukan
feeding tube ke dalam lambung bayi melalui hidung

Tujuan 18. Memenuhi kebutuhan nutrisi bayi


19. Memasukan obat oral

Kebijakan Agar petugas memenuhi kebutuhan nutrisi bayi dan memasukan


obat oral

Prosedur A. PERSIAPAN PEMASANGAN N.G.T


a. Tempatkan bayi ditempat tidur resusitasi
b. Siapkan peralatan dan buku sonde serta alat tulis
c. Bersihkan lubang hidung dengan kain kasa
d. tempatkan bengkok berisi air matang disamping pipi
bayi

B. MEMASANG N.G.T
a. Feeding tube diukur dari epigastrium sampai hidung
kemudian belokan sampai ujung telinga dan diberi tanda
b. Pangkal slang dilipat/ tutup dengan tangan kiri dan
ujungnya dimasukan dengan memakai pincet melalui
hidung secara hati-hati , sambil memperhatikan keadaan
umum bayi sampai batas yang diberi tanda
c. Memeriksa apakah slang benar-benar masuk kedalam
lambung, dengan cara menghisap cairan lambung
menggunakan spuit bila keluar cairan lambung dalam
slang yanng terbuka ke dalam mangkok yang berisi air,
bila slang tepat masuk lambung tidak akan keluar
gelembung-gelembung udara
d. Memasukan ASI perlahan-lahan menggunakan spuit
sesuai advis dokter
e. Pangkal slang ditutup kemudian di fiksasi

C. MERAPIKAN BAYI
a. Bayi di angkat dan punggungnya di tepuk-tepuk
kemudian dibaringkan, mulut dan sekitarnya dibersihkan
b. Alat-alat dibersihkan, dibereskan dan kembalikan ke
tempat semula
c. Petugas mencuci tangan
d. Catat ASI dan jam pemberian, serta reaksi bayi pada
lembar catatan medik perawatan
e. Awasi keadaan umum bayi selanjutnya

Unit terkait UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENATALAKSANAAN
MEMANDIKAN BAYI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Tindakan membersihkan tubuh bayi menggunakan air bersih dan


sabun
Tujuan Membersihkan badan bayi sehinngga mengurangi resiko terjadinya
infeksi akibat kebersihan yang kurang
Kebijakan
A. Bayi baru lahir minimal 6 jam setelah lahir
B. Pasien baru bila kotor dan keadaan memungkinkan
C. Bayi rawat gabung

Prosedur A. MEMANDIKAN BAYI DI TEMPAT TIDUR

Memandikan bayi di tempat tidur untuk kondisi bayi yang


terpasang infus / tidak boleh sering diangkat dari tempat
tidurnya
1. Persiapan alat
- Waslap 2 buah
- Waskom berisi air hangat 2 buah
- Handuk
- Sabun
- Kassa steril
- Bethadin
- Pakaian bersih
- Tempat pakaian kotor
- Kapas cebok
- Bengkok
- Timbangan bayi

2. Pelaksanaan
a. Petugas mencuci tangan
b. Buka pakaian bayi dan letakan pada tempat yang
kotor
c. Timbang BB bayi sebelum dimandikan
d. Bersihkan mata bayi dengan kapas basah
e. Bersihkan muka bayi dengan waslap yang dibasahi
air hangat , lalu keringkan dengan handukbasahi
badan bayi dengan waslap yang sudah dibasahi dan
bersihkan dengan sabun, kemudian basahi kembali
dengan waslap basah
f. Bersihkan kembali dengan waslap basah sekali lagi
hinggga bersih dan keringkan dengan handuk
g. Bersihkan alat genetalia dan Anusdengan kapas
cebok
h. Lakukan perawatan tali pusat
i. Palaikan pakaian bersih pada bayi
j. bereskan alat-alat bekas pakai
k. Petugas mencuci tangan

B. MEMANDIKAN BAYI DENGAN CARA DIRENDAM


1. Persiapan alat
- Pakaian bayi
- Talk
- Minyak telon
- Kassa steril
- Kapas basah
- Bethadin

2. Pelaksanaan
- Bersihkan terlebih dahulu daerah muka , mata, telingan,
leher dan kepala bayi dengan waslap basah
- Bayi disabuni diatas meja mandi, dari rambut, kepala,
badan, anggota badan, dan terakhir daerah genetalia
- Bayi dicelupkan kedalam bak mandi dengan posisi
punggung atas bayi terletak diatas lengan kiri petugas
dan tangannya memegang erat pangkal lengan kiri bayi
- Badan bayi dibersihkan dengan menggunakan waslap,
terutama daerah lipatan
- Setelah bersih bayi diangkat dari bak mandi dan
keringkan dengan handuk
- Bersihkan tali pusat dan sekitarnya dengan kasa kering,
kemudian rawat tali pusat dengan kasa steril + betadin
10 %

3. Merapikan bayi
- Daerah lipatan dan kulit yang kering dibasahi olesi baby
telon
- Tubuh bayi dibedaki , daerah perut diolesi minyak telon
- Selanjutnya pakaian bayi dikenakan mulai dari gurita ,
popok, baju, sarung tangan, dan kemudian di bedong
- Rambut disisir yang rapi
- Bayi Di rawat gabung kembali pada ibunya untuk di
teteki
- Alat-alat dibersihkan dan dikembalikan ketempat semula
- Petugas mencuci tangan

C. MEMANDIKAN BAYI DENGAN CARA DILAP


1. Persiapan alat
- Petugas mencuci tangan
- Keluarga diberi tahu
- Pintu dan jendela di tutup
- Semua perlengkapan didekatkan ke bayi
- Petugas pakai masker ( jika ada )

2. Pelaksanaan
- Pakaian bayi dibuka
- Bayi diletakan di meja dan diletakan pada posisi yang
aman
- Mata bayi dibersihkan dengan kapas lembab
- Telinga dibersihkan dengan kapas pembersih
- Muka dilap dengan waslap, setelah bersih dikeringkan
dengan handuk
- Kemudian kepala bayi ditaruh diatas tangan kiri petugas
secara hati-hati , lalu diwaslap hinggga bersih
- Tangan, badan, dan kaki dibersihkan dengan waslap
basah
- Bokong dan daerah perinium dibersihkan paling akhir,
genetalian dibersihkan dari bagian depan menuju
belakang untuk mencegah kontaminasi kotoran dari anus
- Setelah bersih tubuh bayi dikeringkan dengan handuk
dan selanjutnya diberi talk
- Tali pusat dan daerah sekitarnya dirawat
- Kulit yang kering diolesi minyak, setelah itu pakaian
bayi dipasang

3. Merapikan bayi
- bayi dibaringkan di box / incubator
- alat-alay di bersihkan , dibereskan dan kembalikan
ketempat semula
- Petugas mencuci tangan

Unit terkait Ruang bayi dan Kamar bersalin


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENANGANAN KERN
IKTERIK
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Kern ikterus merupaka diagnosis pada bayi baru lahir dengan
temuan patologis yang disebabkan oleh toksisitas bilirubin yang
merusak jaringan otak yang disertai dengan tanda-tanda seperti
letargi, layuh, malas minum dan kejang

Tujuan Mengatasi keadaan yang ditimbulkan oleh kadar bilirubin dalam


darah tinggi

Kebijakan Semua keadaan dengan kern ikterus harus segera ditangani sebagai
kegawatdaruratan

Prosedur 1. Bila kapan saja terjadi kejang, tangani kejang sesuai dengan
prosedur penanganan kejang
2. Lanjutkan terapi sinar sampai kadar bilirubin serum dibawah
batas kadar indikasi terapi sinar. lakukan terapi sinar sesuai
prosedur pemberian terapi sinar

Unit terkait UGD, Ruang bayi


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENGADAAN OBAT DI
PONED
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Menyediakan obat yang dibutuhkan baik persediaan obat di ruang


bersalin ( Troly Emergency ) maupun di lemari pentimpanan obat
Tujuan A. Agar tindakan dapat dilakukan dengan cepat dan
tepat
B. Agar pengeluaran obat lebih terkontrol
C. Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami
dan keluarga pasien
D. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan
benar

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

Prosedur 1. Persiapan alat : ATK dan kartu stock obat


2. Persiapan petugas :

Petugas Bidan

Pelaksanaan 1. Setiap pergantian dinas petugas bertanggung jawab


melakukan pengecekan atas obat-obat yang tersedia di ruang
VK baik jumlah 0bat maupun jenis obat yang ada
2. Bila obat tidak ada / kurang dari persediaan minimal segera
mengambil ke dalam lemari persediaan obat utama
menggantikan obat yang tidak ada tersebut
3. Setiap pagi hari persediaan obat utama dilihat apakah
persediaan berkurang / tidak. bila berkurang maka petugas
meminta obat ke bagian Farmasi dengan membawa struk
pemakaian obat pasien
4. Bila obat sudah ada, obat di bawa ke ruang PONED dan
disimpan di lemari obat utama

Unit terkait PONED, Farmasi Puskesmas


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PERMINTAAN OBAT KE
BAGIAN FARMASI
NO.DOKUME :
N
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
SPO
KAB TEGAL
TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Permintaan akan kebutuhan obat ruangan PONED ke bagian farmasi

Tujuan 1. Untuk memenuhi kebutuhan ruangan PONED


2. Agar pelayanan dapat diberikan secara optimal
2. Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien,
suami dan keluarga pasien
3. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan
benar

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuahn kebidanan

Petugas Bidan

Prosedur 1. Persiapan alat : Alat tulis, Buku F1. meja dorong


2. Persiapan petugas :
- Petugas mencatat ke dalam buku FB 1
- Petugas membawa meja dorong untuk membawa obat

Pelaksanaan 1. Petugas melihat dan menghitung jumlah obat yang tersedia


pada lemari pengadaan obat
2. Petugas mencatat pada buku permintaan obat pasien sesuai
dengan kebutuhan pasien
3. Permintaan obat untuk ruangan dilakukan setiap bulan,
kecuali obat habis sebelum akhir bulan
4. Setelah mengetahui kebutuhan yang diperlukan ruangan
dalam 1 bulan maka petugas menuliskan pada buku FB 1, dan
buku FB 1 dibawa ke bagian Farmasi
5. Setelah permintaan obat di Farmasi dipenuhi, maka obat
tersebut di tata kembali di lemari utama perawatan

Unit terkait PONED, Farmasi


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL PASIEN
PULANG
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Mempersiapkan pasien yang akan pulang dikarenakan keadaan


kondisi pasien sendiri yang sudah tidak memerlukan perawatan lagi /
dikarenakan permintaan pasien atau keluarga

Tujuan A. Untuk membekali pasien tentang informasi bila


terjadi kelainan-kelainan
B. Agar pasien pulang tetap dalam keadaan baik
C. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan
benar

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

Petugas Bidan

Prosedur 1. persiapan alat :


- Status pasien
- ATK
- Obat-obat pasien
- Kartu kontrol pasien
- Bukti pembayaran

2. persiapan pasien :
- Pasien diberitahu tentang tanda bahaya pada ibu / bayi
- Pasien diberi penjelasan tentang penanganan tanda-tanda
bahaya pada ibu dan bayi jika terjadi di rumah
Pelaksanaan 1. Petugas memberitahu pada pasien bahwa pasien sudah boleh
pulang
2. Petugas menjelaskan tentang penyelesaian administrasi /
surat-surat lain yang perlu diselesaikan pada pasien/keluarga
3. Petugas memberikan kartu kontrol, Umpan Balik rujukan,
bukti administrasi dan keterangan lahir jika pasien post
partum
4. Petugas memberi obat-obatan ke pasien / keluarga dan
menjelaskan cara minum obat
5. Petugas menjelaskan tanda bahaya pada ibu nifas dan bayi
dan meminta menghubungi tenaga kesehatan terdekat apabila
mengalami gejala tersebut
6. Petugas mempersiapkan bayi yang akan pulang dengan
mengganti pakaian bayi yang bersih
7. Catat hasil pemulangan pasien di buku laporan dan catatan
rekam medik kebidanan
8. Petugas mengantar pasien dan keluarga sampai ke pintu
depan PONED
9. Ucapkan salam kepada pasien dan keluarga
10. Ruangan dan tempat tidur pasien dirapikan kembali untuk
menerima pasien baru

Unit terkait RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENTALAKSANAAN
RESUSITASI :
PEMASANGAN PIPA
INDOTRAKEAL PUSKESMAS
NO.DOKUMEN :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL NO. REVISI :

SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Pemasangan Pipa Endotrakeal adalah suatu tindakan lanjut dalam


tahapan resusitasi
Indikasi :
1. Bayi dengan riwayat ketuban bercampur mekonium dan bayi
tidak bugar ( depresi pernafasan, tonus otot dan frekuensi
jantung )
2. Bila VTP dengan balon dan sungkup tidak menghasilkan
pengembangan dada atau bila VTP berlangsunng lebih dari
beberapa menit
3. Bila diperlukan memudahkan koordinasi antara kompresi
dada dan ventilasi
4. Pemberian Epineprin untuk stimulasi jantung
5. bayi sangat prematur
6. Bayi dengan dugaan hernia diafragma

Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komprehensif ,


cepat, tepat, akurat dan optimal agar bayi segera bernafas spontan /
menangis

Petugas Tenaga pelayanan kesehatan terdiri dari dokter spesialis anak


konsultan, dokter spesialis anak, peserta PPDS I IKA stase di Sub
bagian perinatologi, perawat dan tenaga penunjang medik
Peralatan 1. Laringoskop dengan baterai dan lampu cadangan
2. daun laringoskop ( no.1, no 0 )
3. Pipa Endotrakeal No 2.5, 3.0, 3.5, dan 4.0
4. Kateter penghisap lendir 10 F / >
5. Pleter, gunting, Stetoskop, Gudel
6. Balon resusitasi dan sungkup, manometer

Prosedur 1. Memastikan ada persetujuan dari keluarga pasien, bila


keadaan sangat emergensi maka persetujuan tindakan
diminta kemudin
2. bayi diletakan di bawah npemancar panas, jaga agar tetap
hangat, alas datar, kepala lurus dan leher sedikit tengadah
3. Memasang laringoskop dan melihat glotis
- Penolong berdiri di sisi atas kepala
- Nyalakan lampu laringoskopi
- Pegang laringoskopi dengan ibu jari da ke tiga jari
tangan kiri ( tidak peduli penolong kidal atau normal )
dan arahkan daun laringoskopi ke sisi berlawanan
denagn penolong
- Pegang kepala dengan tangan kanan
- Masukan daun laringoskopi antara palatum dan lidah
- Ujung daun laringoskopi dimasukan menyelusuri lidah
secara berlahan ke pangkal lidah sampai di vallecula (
lekuk antara pangkal lidah dan epiglotis
- Angkat daun laringoskop dengan cara mengangkat
seluruh laringoskop ke arah daun laringoskop menunjuk,
dengan demikian lidah akan terjulur sedikit sehingga
farings terlihat. Letak tanda petunjuk benar jika glottis
dan pita suara tampak disebelah atas dengan muara di
bawah
- Penghisapan lendir
- Berhenti setelah 20 detik
- Tindakan intubasi dibatasi 20 detik untuk mencegah
hipoksia
- Pada waktu berhenti bayi di stabilkan dengan memompa
balon dan sungkup

4. Menempatkan pipa endotrakel


Masukan pipa ET diantara pita suara, sampai sebatas garis
tanda pita suara, agar ujung pipa terletak dalam trakea
ditengah antara pita suara dan carina. Sewaktu memasukan
pipa ET jangan kenai pita suara dengan ujung pipa, karena
dapat menyebabkan spasme pita suara

5. Mengeluarkan laringoskop
- Pipa ET dipegang dengan tangan kanan yang bertumpu
pada muka bayi, tekan ke bibir
- Laringoskop dikeluarkan dengan tangan kiri tanpa
menggangu / menggeser pipa ET
6. memastikan letak pipa Et
- Sambil memegang pipa ET, pasang sambungan pipa ke
balon resusitasi dan lakukan ventilasi sambil
memperhatikan dada dan perut
- Apabila letak pipa ET betul maka akan terlihat :
a. dada mengembang
b. Perut tidak mengembang sewaktu ventilasi
- Mendengarkan suara nafas
a. Mintalah kepada orang lain untuk mendengarkan
suara nafas menggunakan stetoskop. pastikan letak
stetoskop di pinggir bagian atas dada kiri dan kanan.
Apabila letak stetoskop lebih rendah, maka suara
udara yang masuk ke lambung dapat terdengar
sebagai suara nafas.
b. Apabila letak pipa ET betul akan terdengar :
Udara masuk ke dua sisi dada, Suara nafas kiri sama
dengan kanan

7. perhatikan tanda cm pada pipa ET setinggi batas bibir atas


8. Fiksasikan pipa ET ke wajah bayi dengan plester
9. Membuat catatan rekam medik / catatan tindakan resusitasi
Pencegahan infeksi pasca tindakan

Unit terkait Tim Perinatal Resiko Tinggi


LANGKAH – LANGKAH PEMASANGAN ET
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
PENANGANAN SEPSIS
PADA NEONATUS
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Suatu sindrom respon inflamasi janin/FIRS disertai gejala klinis


infeksi yang diakibatkan adanya kuman di dalam darah pada
neonates, Sepsis Neonatus dapat di kategorikan sebagai awal-awal
atau akhir-onset. Bayi baru lahir dengan awal sepsis, sebagaian
besar atau 85 % terjadi dalam waktu 24 jam, 5 % timbul pada 24-48
jam, dan persentase yang lebih kecil terjadi dalam 48-72 jam.Onset
yang paling cepat pada Neonatus Prematur.
Tujuan Melaksanakan pelayanan Ilmu Kesehatan Anak yang komprehensif ,
cepat, tepat, akurat dan optimal agar bayi bias di tangani

Petugas Tenaga pelayanan kesehatan terdiri dari dokter spesialis anak


konsultan, dokter spesialis anak, peserta PPDS I IKA stase di Sub
bagian perinatologi, perawat dan tenaga penunjang medik

Macam Sepsis 1. Early Onset ( dini ): terjadi pada 5 hari pertama setelah lahir,
dengan manifestasi klinis yang timbulnya mendadak, dengan
gejala sistemik yang berat, terutama mengenai system
saluran pernafasan, progresif dan akhirnya syok
2. Late Onset (lambat ): timbul setelah 5 hari dengan
manifestasi klinis sering disertai adanya kelainan system
susunan syaraf pusat
3. Infeksi Nosokomial yaitu infeksi yang terjadi pada neonates
tanpa resiko infeksi yang timbul lebih dari 48 jam saat
dirawat di RS
Tanda / Gejala 1. Suhu tubuh tidak stabil (37,5 Oc
2. Laju nadi > 180 x / menit, dengan retraksi atau desaturasi
oksigen, apnea / laju nafas 10 mmol/L atau ? 170 mg/dl atau
hipoglikemia ( <2,5 mmol/L atau < 45 mg/dl )
3. Intoleransi minum
4. Tekanan darah < 2 SD menurut usia bayi
5. Tekanan darah sistolik < 50 mmHg ( usia 1 hari )
6. Tekanan darah sistolik < 65 mmHg ( usia 3 detik )
Laboratorium  Leukositosis ( > 34.000 x 109/L )
 Leukopenia ( 10 % )
 Perbandingan netrofil immature ( stab ) disbanding total (
stab+segmen ) atau I/T ratio > 0,2
 Trombositopenia 10 mg/dl atau 2 SD dari normal
Komplikasi  Sepsis berat: Sepsis disertai hipotensi dan disfungsi organ
tunggal
 Syok Sepsis: Sepsis berat disertai dengan hipotensi
 Sindrom disfungsi multiorgan (MODS )

Pengobatan  Kombinasi Antibiotik golongan Ampisilin dosis 200 mg/kg


BB/ 24 jam i.v (bagi 2 dosis untuk neonates, 3 dosis untuk
umur 7 hari)
 Pemeriksaan lain tergantung indikasi seperti pemeriksaan
bilirubin, gula darah, foto abdomen, USG dan lain-lain
 Pengobatan suportif meliputi: Termoregulasi, terapi oksigen,
terapi syok, terapi kejang, hipo/hiperglikemia, tranfusi darah
UNIT TERKAIT UGD, RAWAT JALAN, RI, PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
EPISIOTOMI
NO.DOKUME :
N

NO. REVISI : PUSKESMAS


SPO
PEMERINTAH MARGASARI
TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Tindakan menggunting daerah perinium pada proses persalinan

Tujuan Mencegah robekan perinium yang tidak teratur

Kebijakan 1. Inpartu dengan perinium kaku


2. Inpartu dengan presentasi Bokong
3. Inpartu dengan Cicatrik
4. Inpartu yang akan dilakukan tindakan Vacum Ekstraksi

Petugas Dokter, Bidan

Peralatan Episiotomi Set

Prosedur 1. Melakukan inform concent


2. Mencuci tangan, memakai APD
3. Mendekatkan alat
4. Memberikan anaesthesi dengan lidocain 1 % / 2 % pada
perineum
5. Memasukkan dua jari ke dalam vagina diantara kepala bayi
dan perineum. Kedua jari agak diregangkan dan memberikan
sedikit tekanan lembut kearah luar pada perineum
6. Menggunakan gunting episiotomi, menempatkan gunting
ditengah-tengah fourchete posterior dan gunting mengarah ke
sudut yang diinginkan untuk melakukan episiotomi
mediolateral
7. Menggunting perineum sekitar 3-4 cm dengan arah
mediolateral menggunakan satu atau dua guntingan yang
mantap
8. Jika kepala bayi belum juga lahir, melakukan tekanan pada
luka episiotomi dengan dilapisi kain atau kassa steril diantara
kontraksi untuk membantu mengurangi perdarahan
9. Merapikan pasien dan alat

Unit Terkait PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
HEACTING PERINIUM
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Suatu tindakan menyatukan kembali jaringan tubuh (mukosa vagina


dan perineum) yang terobek akibat trauma / tindakan episiotomi
pada proses persalinan dengan menggunakan jarum dan benang

Tujuan 1. Untuk menghentikan perdarahan


2. Untuk menyatukan jaringan
3. Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga
4. Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

Kebijakan Robekan Perinium derajat 1 dan 2

Petugas Bidan

Peralatan 1. Persiapan alat :


 Status dan ATK
 Bak instrument berisi :
- APD lengkap
- Sarung tangan DTT / steril 1 pasang
- Hecting set
- Kassa steril
- Lidocain 1 % atau 2 %
- Spuit 5 cc
- Benang jahit chromic 2 / 0
- Tempat sampah terkontaminasi
- Bengkok
- Bak berisi larutan chlorine 0, 5 %
2. Persiapan pasien :
 Pasien di beritahu maksud dan tujuan dilakukan
tindakan penjahitan
 Pasien diberi penjelasan tentang langkah – langkah
tindakan yang akan di lakukan

Prosedur

1. Petugas mengucapkan salam dan menjelaskan tindakan


penjahitan yang akan di lakukan
2. Pintu dalam keadaan tertutup
3. Alat – alat didekatkan kepada pasien, bak instrumen di buka
masukan hecting set, benang chromic 2/0, kassa steril
secukupnya, kencangkan spuit 5cc yang masih ada di dalam
plastic kemudian dibuka dari kemasanya masukan kedalam
bak instrument selanjutnya botol ampul di pecahkan dan di
letakan dimeja dekat alat – alat
4. Posisikan pasien dalam posisi litotomi
5. Petugas memakai APD lengkap kemudian mencuci tangan
dan mengeringkan dengan tissue
6. Buka bak instrumen dan Petugas memakai sarung tangan
DTT / steril di mulai sebelah kanan
7. Ambil spuit dari dalam bak instrumen dengan menggunakan
tangan kanan, masukan jarum pada mulut ampul lalu
lakukan penyedotan lidocain 1 % / 2 % sampai habis.
8. Setelah spuit terisi penuh lidocain maka keluarkan udara
yang berada pada tabung spuit dan letakan dalam bak
instrumen
9. Pakai sarung tangan DTT / steril sebelah kiri, ambil doek
steril dan letakan di bawah bokong pasien
10. Buka daerah vagina bagian bawah hingga tampak ujung luka
di perineum
11. Suntikan lidocain di daerah luka 2x penyuntikan :
- Ix penyuntikan pada daerah batas hymen, tusukan
kearah bagian bawah terlebih dahulu, dilakukan
aspirasi lalu keluarkan cairan lidocain sambil
dilakukan penarikan secara perlahan, jarum spuit
jangan dikeluarkan, kemudian tusukan kearah
atas
sambil melakukan aspirasi, lalu keluarkan
lidocain sambil dilakukan penarikan perlahan –
lahan
- Lakukan tindakan ke 2 sama dengan tindakan
pertama pada sisi yang berbeda
12. Setelah selesai tutup spuit dengan tehnik satu tangan, letakan
pada bak instrumen, tunggu sampai 2 menit hingga obat
bereaksi
13. Lakukan pengetesan dengan menjepit luka perineum tempat
daerah yang dilakukan penyuntikan lidocain, lihat reaksi
pasien. Bila pasien kesakitan tunggu beberapa saat lagi, bila
pasien tidak kesakitan mulai dengan penjahitan perineum.
14. Nilai kedalaman luka dan lapisan jaringan mana yang
terluka.
15. Buat jahitan pertama 1 cm diatas puncak luka, tusuk luka
kemudian lakukan pengikatan, jangan terlalu kuat
16. Setelah benang terikat potong ujung benang ± 2 mm dari
simpul benang
17. Lakukan penjahitan untuk daerah luka, selanjutnya secara
jelujur sampai batas lingkaran hymen, tepat sebelum
lingkaran hymen masukan jarum kedalam mukosa vagina
lalu kebawah lingkaran hymen sampai jarum tepat dibawah
laserasi
18. Periksa bagian antara jarum diperineum dan bagian atas
laserasi, seberapa dekat jarum kepuncak luka
19. Teruskan jahitan kearah bawah tetap pada luka dengan
menggunakan tehnik jelujur sehingga mencapai bagian
bawah laserasi
20. Pastikan bahwa jarak setiap jahitan sama dan otot yang
terluka telah dijahit, jika laserasi meluas kedalam otot
mungkin perlu dilakukan penjahitan satu – satu agar jaringan
menyatu
21. Setelah mencapai ujung laserasi, arahkan jarum ke atas dan
teruskan penjahitan dengan menggunakan tehnik jelujur
untuk menutup lapisan subkutikulair
22. Setelah sampai pada ujung luka laserasi / batas lingkaran
hymen arahkan jarum kedalam vagina kemudian lakukan
pengikatan dan potong benang ±1 / 2 mm dari simpul
benang
23. Setelah selesai lakukan pembersihan luka dan daerah jahitan
dengan kassa lalu lakukan pemeriksaan vagina dengan
lembut untuk memastikan bahwa tidak ada kassa atau
peralatan yang tertinggal di dalam
24. Lakukan pemeriksaan melalui anus dengan memasukan jari
kelingking tangan kiri sambil mendorong kearah atas agar
tampak jahitan dan tidak ada rongga yang tampak tidak
terjahit serta untuk mengetahui jahitan tidak sampai
mencapai rectum
25. Bila yakin tidak ada masalah pada jahitan maka petugas
mengeluarkan jari
26. Petugas merapikan alat – alat yang sudah dipergunakan,
buang kassa, sisa benang di tempat sampah terkontaminasi,
buang spuit dan jarum jahit ke tempat pembuangan yang
telah disediakan, alat – alat dan bak instrumen masukan
dalam bak larutan chlorine 0,5 % dan rendam selama 10
menit, alas bokong yang di pergunakan diletakan pada ember
detergen
27. Pasien dimandikan secara menyeluruh, lakukan pengawasan
kala IV dengan seksama
28. Petugas mencuci sarung tangan di dalam bak chlorine 0,5 %
dan melepas sarung tangan dalam keadaan terbalik
29. Beritahu pasien tindakan telah selesai dan lakukan
penyuluhan sesuai kebutuhan
30. Petugas mencuci tangan dibawah air mengalir dengan
menggunakan sabun, dan keringkan dengan tissue
31. Bawa alat – alat ketempat pemrosesan alat
32. Lakukan dokumentasi dengan lengkap pada status jenis
jahitan yanga dilakukan dan obat – obatan yang
dipergunakan
Unit Terkait UGD, PONED

\
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALMEMERI
KSA KELENGKAPAN
PLACENTA

NO.DOKUMEN :
PUSKESMAS
PEMERINTAH NO. REVISI : MARGASARI
KAB TEGAL
SPO TGL. TERBIT :

HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Suatu tindakan pemeriksaan terhadap kelengkapan placenta

Tujuan 1.Mengetahui kelengkapan plasenta


2.Mengetahui adanya kelainan pada plasenta

Kebijakan Setelah placenta lahir

Petugas Dokter, Bidan

Prosedur 1. Mencuci tangan


2. Memakai sarung tangan
3. Menggunakan alat perlindungan diri
4. Memeriksa selaput, kelengkapan/jumlah placenta,diameter dan
kelainan pada placenta apakah ada infark atau tidak
5. Mengukur panjang tali pusat dan memeriksa apakah ada
kelainan pada tali pusat atau tidak
6. Jika sudah lengkap, menaruh plasenta di bengkok kemudian
merendam plasenta didalam larutan chlorine 0, 5 %
7. Melepas sarung tangan dan mencuci tangan
8. Memberitahu pada pasien bahwa placenta sudah keluar dan
dalam keadaan lengkap
9. Mendokumentasikan

Unit Terkait
PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL MAK III
NO.DOKUME :
N

NO. REVISI :
SPO
TGL. TERBIT : PUSKESMAS
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Pertolongan persal.inan yang dimulai saat bayi lahir dan


berakhirpada.kelahiran plasenta dan selaput janin.

Tujuan Sebagai pedoman agar persalinan Kala III dikerjakan dengan benar
Kebijakan Agar pasien mendapatkan pelayanan yang optimal

Petugas Dokter, Bidan

Prosedur 1. Persiapan

1.1. Nelaton atau folley cateter.

1.2. Kapas savlon.

1.3. Bengkok.

1.4. Gelas ukuran.

1.5. Timba.

1.6. Bahan dekontaininasi (larutan lysol 0.5 %).

1.7. Tempat plasenta.


2. Pelaksanaan

2.1. Penolong berada didepan vulva atau sampaing kanan pasien

2.2. Memasang duk steril untuk menutup daerah vulva

2.3. Melakukan vulva hygiene dengan kapas savlon

2.4. Mengosongkan kandung kemih dengan katheter


2.5. Melakukan observastand a pelepasan plasenta dengan memper
Hatikan parameter sebagai berikut:
- Perut ibu Glubuler / cembung

- Tali pusat menjulur sedikit

- Keluar darah baru dari vagina

2.6 Melakukan tes separasi dengan cara merenggangkan tali pusat


dengan tangan kanan, menekan fundud uteri dengan tangan kiri, bila
tali pusat tidak tertarik ke dalam artinya plasenta sudah lepas atau
separasi.

2.7. Bila plasenta sudah separasi, lahirlah plasenta dengan menekan


fundus uteri ke arah bawah. Tali pusar ditarik pelan sampai plasenta
lahir.

2.8 Melakukan message uterus sampai terasa ada kontrasi

2.9 Memeriksa plasenta apakah ada yang tertinggal

2.10 Memberikan suntikan oksitosin 10 unit intra maskuler

2.11 Mengukur jumlah darah yang keluar

2.12 Membersikan dan merapikan pasien.

2.13 Melakukan dekontaminasi alat dengan laruran klorin 0,5%

2.14 Mengukur gejala cardinal dan mencatat

Unit Terkait
PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL PARTUS
LAMA
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Partus lama adalah suatu keadaan dari suatu persalinan yang
mengalami kemacetan dan berlangsung lama sehingga timbul
komplikasi ibu maupun anak

Kriteria Diagnosa A. Tanda-tanda kelelahan dan dehidrasi :

1. Dehidrasi : nadi cepat dan lemah.

2. Meteorismus.

3. Febris.

4. His hilang atau melemah.

B.Tanda-tanda infeksi intra uterin

1. Keluar air ketuban berwarna keruh kehijauan dan berbau


kadang bercampur mekonium.

2. Suhu rektal > 37,6° C

C. Tanda-tanda rahim robek ( ruptura uteri )

1. Perdarahan melalui ostium uteri eksternum.


2. His hilang.

3. Bagian anak mudah diraba dari luar.

4. Periksa dalam : bagian terendah janin mudah

didorong ke atas.

5. Robekan dapat meluas sampai serviks dan

vagina.

D. Tanda-tanda gawat janin.

1. Air ketuban bercampur mekonium.

Denyut jantung janin takikardi / bradikardi /

ireguler.

3. Gerak anak berkurang atau hiperaktif ( gerakan

yang konvulsive).

Keadaan umum Ibu :

1. Dehidrasi

2. Panas

3. Meteorismus

4. Syok

5. Anemia

6. Oliguria.

Keadaan Janin

1. His lemah atau hilang

2. gerak janin tidak ada

3. Janin mudah diraba


4. DJJ Takikardi / Bradikardi

5. Ireguler

6. Negatif ( bila janin sudah mati )

E. Pemeriksaan dalam

1. Keluar air ketuban yang keruh dan berbau bercampur


mekonium.

2. Bagian terendah anak sukar digerakkan bila rahim belum robek,


tetapi mudah didorong bila rahim sudah robek, disertai keluarnya
darah.

3. Suhu rektal > 37,6° C.

Diagnosa banding Kehamilan / persalinan dengan infeksi ekstra genital :

- Selisih rektal dan aksiler tidak lebih dari 0,5° C.

- Ketuban biasanya masih utuh

Pemeriksaan Laborat, USG


Penunjang

Prosedur Perawatan Perawatan Bertujuan :

I. Memperbaiki keadaan umum ibu

1. Koreksi cairan ( Rehidrasi ).

2. Koreksi keseimbangan asam basa.

3. Koreksi keseimbangan elektrolit.

4. Pemberian kalori.

5. Pemberantasan infeksi.

6. Penurunan panas. ‘

II. Mengakhiri persalinan tergantung


l. Sebab kemacetan.

2. Anak hidup / mati.

Sebaiknya perbaiki dulu keadaan ibu dengan cepat ( dalam waktu 2-


3 jam ), kemudian dilanjutkan tindakan mengakhiri persalinan

Terapi 1. Perbaikan keadaan umum ibu.

1. Pasang infus set / “blood transfusion set” yang cukup adekuat (


No. 16-18 ) dan kateter urine ( ditampung ).

2. Beri cairan dan kalori serta elektrolit

- Normal saline : 500 cc

- Dextrose 5 – 10 % : 500 cc

Dalam 1- 2 jam pertama selanjutnya tergantung :

a. Urine produksi

b. BJ Plasma (bila perlu )

Cairan dapat diberikan menurut kebutuhan.

3. Koreksi asam basa dengan dengan pengukuran C02 darah dan


pH ( bila perlu ).

4. Pemberian antibiotik spektxum luas secara parenteral. Derivat :

- Ampicillin 3 x I gr/hari selama 2 hari, dilanjutkan 4 x 500 mg/hari


per.os selama 3 hari dan

Gentamisin 60-80 mg, 2-3 x sehari selama 5 hari, atau Sefalosporin


generasi III 1 gr, 2-3 x sehari selama 5-7 hari.

Kombinasi dengan :

- Metronidazole 2 x 1 gr rektal supositoria per hari, selama 5-7


hari. 5. Penurunan panas :

- Antipiretika parenternal xyllomidon 2cc i.m.

- Kompres basah.
Pengakiran persalinan

Tergantung kondisi saat itu

Bila : Pembukaan lengkap

Syarat-syarat persalinan pervaginam terpenuhi maka persalinan


dilakukan pervaginam dengan mempercepat kala II (Vaccum/Forcep
atau perforasi kranioklasi ).

Bila : Pembukaan belum lengkap

Syarat pervaginam tidak terpenuhi ——> seksio sesar.


Penyulit I. Ibu .

1. Infeksi sampai sepsis.

2. Asidosis, dan gangguan elektrolit.

3. Dehidrasi, syok, kegagalan fungsi organ-organ.

4. Robekan jalan lahir.

5. Robek pada buli-buli vagina, rahim dan rektum.

II. Anak

1. Gawat janin dalam rahim sampai meninggal.

2. Lahir dalam asfiksia berat sehingga dapat

menimbulkan cacat otak menetap.

3. Trauma persalinan :

Patah tulang dada, lengan, kaki, kepala karena pertolongan


persalinan dengan tindakan.

Perlbelum tindakan
Penyakit dalam , Anak
3-7 hari
2 minggu
Baik
Unit Terkait PONED
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPENATAL
AKSANAAN PRE
EKLAMSI
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Pre Eklamsia terbagi atas 2 yaitu :


 PRE EKLAMSIA RINGAN
Tekanan darah antara 140/90 mmHg sampai < 160/110
mmHg
 PRE EKLAMSIA BERAT (PEB)
KLINIS :
- TD > 160/110 mmHg.
- Protein Urien ( ++ )

Tujuan  Untuk mencegah terjadinya komplikasi (eklampsi) dan


progresifitas penyakit
 Mencegah terjadinya komplikasi dan progresifitas penyakit
 Melahirkan bayi dengan komplikasi minimal
 Agar tidak ada keluhan kecemasan dari pasien, suami dan
keluarga.
 Agar tindakan dapat dilakukan dengan baik dan benar

Kebijakan Mengacu pada standar operasional asuhan kebidanan

Petugas Dokter, Bidan Perawat


Prosedur 1. Persiapan alat :
 ATK dan status pasien
 Pengukur Tekanan Darah (tensimeter)
 Stetoscope
 Surat ijin tindakan
2. Persiapan pasien :
 Pasien, suami dan keluarga diberitahu maksud
dan tujuan dilakukan tindakan.
 Pasien, suami dan keluarga diberi penjelasan
tentang langkah-langkah tindakan yang akan
dilakukan.
3.Persiapan Obat :
 MgSO440 %, Calcium Glukonas 10%
 Diazepam inj 10 mg

Pelaksanaan 1. Observasi keadaan janin.


a. Pemeriksaan kardiotokografi (CTG) bila kehamilan > 36 mg.
b. Pemeriksaan USG
c. Bila terdapat tanda-tanda insufisiensi plasenta / gawat janin
TERMINASI KEHAMILAN.
2. Observasi keadaan ibu ,lihat komplikasi / progresifitas penyakit

 PRE EKLAMSIA RINGAN


1. Pasien tidak perlu dirawat.
2. Dianjurkan banyak istirahat di rumah.
3. Antenatal secara teratur dan lebih ketat.
Diberikan obat anti hypertensi : - Nifedipin 3 x 10 mg kalau
perlu.
4. Diit tinggi kalsium ------- 2 gr/hari.
5. Rawat bila ada hal-hal lain seperti : infertilitas primer
maupun sekunder atau penyulit lain. (lihat kasus per kasus).
6. Observasi 2 minggu, bila tidak ada perbaikan pikirkan
kemungkinan terminasi
 PRE EKLAMSIA BERAT / EKLAMSIA
1. Pemberian MGSO4 sesuai protokol (lihat protokol pemberian
MgSO4).
2. Pemberian obat anti hypertensi, target penurunan tensi 25%
dari tensi awal(masuk) :
a. Nifedipin 3 x 10 mg
 Dapat diberikan peroral.
 Bila 1 jam setelah pemberian obat, TD tidak turun
dapat diberikan.
 Tambahan 10 mg oral, dosis maksimal 80 mg/ 24
jam.
 Bila dianggap perlu dapat ditambah.

b.Nicardipine
Bila tekanan darah tidak turun/persisten terhadap nifedipin oral.
Nicardipine dilarutkan dalam NaCL atau glukosa 5%
sehingga
larutan 0,01%-0,02% (0,1-0,2 mg/dl). Diberikan infus drip
dengan
kecepatan 0,5-6 mikrogram/kg BB/menit sampai penuruna
tekanan
darah yang dikehendaki.

3. Observasi keadaan umum ibu.


a. TD, nadi, suhu, pernapasan setiap 30 menit.
b. Cek laboratorium PEB: DPL, UL, SGOT/PT,Ureum,
Kreatinin, GDS
c. Tanda-tanda perburukan, seperti :
 Muntah
 Pusing
 Mata berkunang-kunang
 HELLP Syndrome : Hemolisis (urine hematuria)
Elevated Liver Enzym
Low Platelet
 TD tidak turun atau semakin naik dengan pengobatan
adekuat
Tanda-tanda perdarahan otak (lateralisasi, parese)

4. Bila preterm dan tekanan darah membaik atau normal serta


penyakit tidak progresif maka setelah dilakukan pematangan
paru pasien boleh rawat jalan dan kontrol setiap
minggu.Terminasi dilakukan bila PEB preterm dengan
keadaan tensi yang tidak membaik kemungkinan dilakukan
terminasi.
5. Observasi kemajuan persalinan sesuai dengan Partograf bila
sudah inpartu.
6. Penjelasan kepada keluarga mengenai kemungkinan tindakan
operasi.
7. Surat ijin dilakukannya tindakan.

Terminasi kehamilan
1. SC bila PEB fase laten atau PEB dengan komplikasi
2. Pervaginam bila PEB fase aktif atau bayi lahir dalam
waktu 12 jam

Unit Terkait UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPENATAL
AKSANAAN SYOK
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI :

SPO PUSKESMAS
TGL. TERBIT :
PEMERINTAH MARGASARI
KAB TEGAL HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Kegagalan sistim sirkulasi dalam mempertahankan aliran yang


adeuat pada organ – organ vital sehingga timbul anoksia dan akan
mengancam jiwa pasien

Tujuan 1. Untuk dapat menangani syok dengan benar


2. Untuk dapat menangani syok dengan cepat dan tepat
3. Agar tidak ada keluhan dari pasien, suami dan keluarga
4. Agar tindakan dapat di lakukan dengan baik dan benar

Kebijakan Mengacu pada standaroperasional asuhan kebidanan

Petugas Dokter, Bidan Perawat

Prosedur 1. Persiapan alat :


 ATK
 Status pasien
 Tensi meter
 Trolley emergency
 Infus set
 Obat – obatan meliputi : adrenalin, promethazine,
hidrokortison, aminophilin
 Cairan infuse
 Cairan darah bila perlu

2. Persiapan Pasien :
 Pasien, suami atau keluarga di beritahu maksud dan
tujuan dilakukan tindakan
 Pasien, suami atau keluarga diberi penjelasan tentang
langkah – langkah tindakan yang akan di lakukan

Pelaksanaan 1. Petugas teriak minta tolong dengan petugas lain yang ada di
sekitar kita
2. Petugas membawa trolley emergency lengkap
3. Petugas mencuci tangan dan melakukan pertolongan kepada
pasien
4. Pasien dilakukan tindakan resusitasi oleh tim dengan
langkah :
 Airway
 Breathing

 Circulasion cairan dan control perdarahan


 Posisikan pasien, kaki lebih ditinggikan membentuk
sudut 45º
 Pengembalian cairan
 Menghentikan dan meminimalkan proses perdarahan
5. Berikan oksigen 6 – 8 liter / menit
6. Cek DPL, masa pembekuan dan masa perdarahan
7. Pantau tanda – tanda vital dan hilangnya darah setiap 15
menit ( untuk pasien HPP )
8. Catat intake dan output ketat
9. Pemberian cairan dengan menggunakan 2 jalur ( infuse
cabang )
 Menggunakan jarum infuse no. 16
 Infus 1 liter habis dalam 15 – 20 menit atau bila
perlu infuse diperas sampai tekanan darah
mencapai 110 / 70 mmHg
 Berikan sekurang – kurangnya 2 liter pada jam
pertama
 Apabila syok anafilaktik terjadi lakukan pemberian :
- Adrenalin dengan perbandingan 1 : 1000 larutan
0,1ml dalam
Larutan normal salin di berikan secara i.v
perlahan – lahan
- Promethazine 10 mg i.v
- Hidrokortisone 1 gr i.v setiap 2 jam sesuai
kebutuhan
- Aminophilin 250 mg dalam 10 ml larutan normal
salin secara i.v dengan perlahan – lahan untuk
pasien bronkospasme
- Memantau fungsi ginjal, paru – paru dan jantung
10. Petugas mengambil contoh darah bila di perlukan
11. Melaukan dokumentasi dengan baik dan benar
12. Bila pasien teratasi alat – alat dir apian kembali
13. Petugas mencuci tangan

Unit Terkait UGD, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPENATAL
AKSANAAN TIM
EMERGENCY
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Sekumpulan petugas medis yang menangani emergenci maternal


dan neonatal

Tujuan 1.Menurunkan angka kematian ibu dan neonatus

2.Melakukan penatalaksaan secara cepat, tepat untuk kasus


emergency
Maternal dan Neonatal

Kebijakan Patient safety


Peningkatan mutu pelayanan RS

Petugas Dokter, Bidan Perawat

Prosedur Tim emergenci terdiri dari


- Dokter umum
- Bidan
- Perawat

Tim emergenci terdiri dari :


- Merah (Koordinator)
- Kuning (Bidanpelaksana)
- Hijau ( Asisten )

Dalam melaksanakan tugas, masing-masing mempunyai tugas,


yaitu :

Tugas Koordinator (merah)


 Mengatasi Menenangkan Pasien Dan Keluarga
 Anamnesa terarah
 Pemeriksaan Awal Cepat
 Membuat Keputusan Klinik
 Koordinasi penatalaksanaan Awal
 Pasang Infus
 Ambil Contoh Darah
 Ikuti Instruksi Dokter
 Tetap Bersama Pasien
Tugas bidan pelaksana (kuning)

A Mempersiapkan persediaan Meja Troley emergency


 Setiap Ganti Dinas
 setiap selesai tindakan
B Saat emergency
 Membawa meja dorong emergency ketempat kejadian
 melakukan observasi
 Bersama dengan koordinator tetap bersama pasien
 Dokumentasi semua tindakan dan hasil observasi,serta obat-
obatan dan cairan

Tugas pelaksana hijau


 Membawa alat-alat seperti
 Tiang infus
 Suction unit
 Memberi informasi dan memanggil dokter
 Menghubungi dan bila perlu mengantar serta mengambil
hasil laboratorium
 Memobilisasi alat dan bila perlu membawa pasien ke kamar
tindakan bila diperlukan

Unit Terkait UGD, RI, PONED


STANDAR PROSEDUR
OPERASIONALPENILAI
AN KETERAMPILAN
TIM EMERGENCY
NO.DOKUMEN :

NO. REVISI : PUSKESMAS


PEMERINTAH MARGASARI
SPO TGL. TERBIT :
KAB TEGAL
HALAMAN :

Ditetapkan Oleh: Dr.Sudarmawan

Kepala Puskesmas NIP.195827071988021001


Margasari

Pengertian Evaluasi ketrampilan sekumpulan petugas medis yang menangani


emergenci maternal dan neonatal

Tujuan Menurunkan angka kematian ibu dan neonatus


Berkesinambungannya penatalaksaan secara cepat, tepat untuk
kasus emergency maternal dan neonatal

Kebijakan Patient safety


Peningkatan mutu pelayanan RS

Petugas Dokter, Bidan Perawat

Prosedur Tim emergenci terdiri dari


- Dokter umum
- Bidan
- Perawat

Tim emergenci terdiri dari :


- Merah (koordinator)
- Kuning (bidan pelaksana)
- Hijau
Prosedur :
- Dibuat jadwal penilaian perminggu dengan masing-masing
topik emergenci yang berbeda setiap minggunya
- Penilaian meliputi tema emergency maternal dan neonatal
- Penilaian dilakukan oleh Kepala ruangan
- Tema penilaian maternal
Minggu ke 1 : Asuhan Persalinan Normal/Managemen
Aktif Kala III
Minggu ke 2 : KBE/KBI
Minggu ke 3 : Penatalaksaan PEB/Eklampsi
Minggu ke 4 : Penatalaksaan Syok

- Tema neonatal
Minggu ke 2 : Resusitasi neonatus
Minggu ke 4 : Kejang

PENILAIAN:

- Setiap penilaian terdiri dari 3 bidan/perawat


- Penilaian dapat dilakukan pula saat pertolongan pada
klien/model
- Hasil penilaian diisi sesuai check lst yang ada
- Hasil penilaian dilaporkan ke Kepala Puskesmas

Unit Terkait UGD, PONED

Anda mungkin juga menyukai