Anda di halaman 1dari 2

1. Seorang laki-laki usia 60 tahun tinggal di Panti Tresna Wreda sejak 2 tahun yang lalu.

klien memerlukan bantuan minimal dalam tindakan keperawatan dan pengobatan. Klien
mampu melakukan aktivitas perawatan diri sendiri secara mandiri, hanya sesekali
memerlukan bantuan petugas kesehatan
Apakah Kategori keperawatan klien menurut Swanburg dari kasus diatas ?
Pilihan jawaban
A. Self-care
B. Minimal care
C. Intensive care
D. Intermediate care
E. Mothfied intensive care
Kunci Jawaban A
2. Seorang Perempuan berusia 70 tahun datang ke puskesmas diantar oleh keluarga
dengan keluhan sering terbangun saat tidur dimalam hari, kesulitan saat akan mulai tidur
kembali, badan lemas dan sering merasa ngantuk dipagi hari.
Apakah pengkajian selanjutnya pada kasus diatas?
Pilihan jawaban
a. Kognitif
b. Daya ingat
c. Katz indeks
d. Bartel indeks
e. Status mental
Kunci Jawaban E
3. Laki-laki berusia 65 tahun dirawat di ruang isolasi Panti Tresna Wreda sejak satu
minggu yang lalu. Dari hasil pengkajian klien terlihat lemah, bau feses, kulit perianal
kemerahan, dan terdapat rembesan feses lunak, klien mengatakan tidak ada keinginan BAB.
Apa diagnosa keperawatan yang tepat pada kasus diatas?
Pilihan jawaban
a. Disfungsi motilitas gastrointestinal
b. Inkontinesia defekasi
c. Persepsi konstipasi
d. Risiko konstipasi
e. Konstipasi
Kunci Jawaban B
4. Seorang laki-laki usia 65 tahun tinggal di panti tresna wreda, klien mengeluh
mengalami penurunan pendengaran, pandangan kabur,dan mobilisasi dibantu menggunakan
kursi roda,.Pada pengkajian fisik didapatkan klien mengalami penurunan kekuatan otot
ekstremitas bawah.
Diagnosa keperawatan prioritas pada kasus diatas?
Pilihan jawaban
a. Kelelahan
b. Risiko Jatuh
c. Risiko cedera
d. Intoleransi aktivitas
Defisit perawatan diri
Kunci Jawaban A

Anda mungkin juga menyukai