Anda di halaman 1dari 11

BAB IV

PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN


KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

BAB IV
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 1
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

4.1 Seleksi dan Rekrutmen


4.1.1 Penanggungjawab seleksi dan rekrutmen
HRD Regulated agent PT. Cahaya Gading Perkasa adalah
sebagai penanggungjawab seleksi dan rekrutmen.

4.1.2 Prosedur rekrutmen

1) Proses penerimaan pegawai

- Mempublikasikan kebutuhan pegawai baru sesuai dengan


kebutuhan;

- Mengumpulkan surat lamaran yang telah diterima;

- Melakukan seleksi administratif terhadap surat lamaran yang


masuk apakah memenuhi syarat, pelamar harus melengkapi
dokumen surat lamaran, Foto Copy KTP, Foto Copy KK dan
Foto Copy Ijazah;

- Melakukan wawancara terhadap calon pegawai dan dilanjutkan


dengan tes tulis, psikotes dan tes praktek lapangan;

- Setelah dinyatakan lulus tes, calon pegawai wajib mengikuti


medical check up untuk memastikan calon pegawai dalam
keadaan sehat dan bebas narkoba;

- Calon pegawai dinyatakan diterima apabila telah memenuhi


persyaratan lulus tes dan medical chek up.

2) Rekam jejak pegawai (background check)

- Memastikan bahwa calon pegawai tidak pernah terlibat dalam


suatu organisasi terlarang dengan dibuktikan pada Surat
Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK);

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 2
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

- Calon pegawai wajib mengisi form “Data Pribadi Calon


Pegawai” untuk mengetahui rekam jejak yang bersangkutan;

- Penyesuaian dan penilaian riwayat hidup ditelaah kembali


setelah melakukan wawancara kepada calon pegawai

3) Kriteria penerimaan pegawai

a) Manager RA

- Sehat jasmani dan rohani;

- Tidak memiliki catatan kriminal;

- Latar belakang pendidikan minimal Diploma atau sederajat;

- Memiliki kemampuan interpersonal;

- Memiliki pengetahuan terkait peraturan nasional dan


internasional di bidang keamanan penerbangan;

- Memiliki pengetahuan dan pengalaman tentang operasional


penerbangan;

- Memiliki pengetahuan dan pengalaman tentang prosedur


dan praktek terkait implementasi langkah - langkah
keamanan penerbangan minimal 5 (lima) tahun.

b) Quality Control

- Sehat jasmani dan rohani;

- Tidak memiliki catatan kriminal;

- Latar belakang pendidikan minimal SLTA atau sederajat;

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 3
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

- Mampu berkomukasi dengan baik secara lisan dan tertulis;

- Memiliki pengetahuan terkait peraturan nasional dan


internasional di bidang keamanan penerbangan;

- Memiliki pengetahuan dan pengalaman tentang prosedur


dan praktek terkait implementasi langkah - langkah
keamanan penerbangan minimal 2 (dua) tahun.

c) Personel Keamanan Penerbangan (Basic Avsec, Junior Avsec


dan Senior Avsec)

- Sehat jasmani dan rohani;

- Memiliki lisensi basic avsec bagi petugas pemeriksa orang,


kendaraan dan barang bawaan;

- Memiliki lisensi junior avsec bagi operator mesin x-ray;

- Memiliki lisensi senior avsec bagi supervisor operasional;

- Tidak memiliki catatan kriminal;

- Latar belakang pendidikan minimal SLTA atau sederajat;

- Mampu berkomukasi dengan baik secara lisan dan tertulis;

- Memiliki pengetahuan terkait peraturan nasional dan


internasional di bidang keamanan penerbangan;

- Memiliki pengetahuan dan pengalaman tentang prosedur


dan praktek terkait implementasi langkah - langkah
keamanan penerbangan minimal 2 (dua) tahun bagi personel
Senior Avsec dan Junior Avsec.

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 4
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

d) Personel Penerimaan Kargo dan Pos (Petugas Acceptance)

- Sehat jasmani dan rohani;

- Memiliki lisensi Dangerous Goods Tipe – A;

- Tidak memiliki catatan kriminal;

- Latar belakang pendidikan minimal SLTA atau sederajat;

- Mampu berkomukasi dengan baik secara lisan dan tertulis;

- Memiliki pengetahuan terkait peraturan nasional dan


internasional di bidang keamanan penerbangan.

e) Personel Fasilitas Keamanan Penerbangan

- Sehat jasmani dan rohani;

- Tidak memiliki catatan criminal;

- Latar belakang pendidikan Minimal SLTA atau sederajat;

- Mampu berkomukasi dengan baik secara lisan dan tertulis;

- Memiliki pengetahuan terkait peraturan nasional dan


internasional di bidang keamanan penerbangan;

- Memiliki pengetahuan dan pengalaman tentang prosedur


dan praktek pemeliharaan fasilitas keamanan terkait
implementasi langkah - langkah keamanan penerbangan
minimal 2 (dua) tahun.

4.2 Program Pendidikan dan Pelatihan

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 5
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

4.2.1 Penanggungjawab pendidikan dan pelatihan


Penanggungjawab pendidikan dan pelatihan adalah Human
Resources Development (HRD).

4.2.2 Kebijakan program pendidikan dan pelatihan


1) Program pendidikan dan pelatihan personel keamanan
penerbangan
- Melaksanakan program pendidikan dan pelatihan dengan
lembaga pendidikan yang telah memiliki perjanjian
kerjasama dan mendapat izin dari Direktur Jenderal;

- Melaksanakan program pendidikan dan pelatihan


perpanjangan (recurrent) bagi setiap personel pemegang
lisensi;

- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan personel


pengamanan penerbangan (Basic Avsec), yaitu pendidikan
dan pelatihan yang bertujuan untuk membentuk
kesamaptaan;

- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan personel pemeriksa


keamanan penerbangan (Junior Avsec), yaitu pendidikan
dan pelatihan yang bertujuan agar dapat melakukan
pemeriksaan terhadap kargo dan pos yang diangkut pesawat
udara;

- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan personel pengawas


keamanan penerbangan (Senior Avsec), yaitu pendidikan
dan pelatihan yang bertujuan agar dapat melaksanakan
kepemimpinan (leadership) dalam kegiatan pengamanan
Disusun Oleh : Disetujui Oleh :
PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 6
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

penerbangan dan pemeriksaan terhadap kargo dan pos yang


diangkut pesawat udara;

- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan personel fasilitas


keamanan penerbangan terampil (skilful licence), yaitu
pendidikan dan pelatihan yang bertujuan agar personel
dapat melakukan pemeliharaan preventif dan perbaikan
tingkat ringan fasilitas penerbangan;

- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan personel


penanganan pengangkutan barang berbahaya tipe A yaitu,
pendidikan dan pelatihan bagi petugas acceptance yang
menangani barang berbahaya secara langsung meliputi :
identifikasi, pengemasan dan dokumentasi.

2) Waktu pelaksanaan pendidikan dan pelatihan


- Melaksanakan program pendidikan dan pelatihan
perpanjangan (recurrent) setiap 2 (dua) tahun sekali bagi
personel pemegang lisensi, diselenggarakan oleh lembaga
pendidikan dan pelatihan yang ditunjuk oleh RA PT.CGP.

3) Pendidikan dan pelatihan penyegaran internal personel


keamanan penerbangan

- Setiap personel avsec dan acceptance harus mengikuti


pendidikan dan pelatihan penyegaran (refreshing course)
setiap 2 (dua) tahun sekali yang diselenggarakan oleh
Regulated Agent PT. Cahaya Gading Perkasa;

- Setiap personel avsec dan acceptance yang telah mengikuti


pendidikan dan pelatihan penyegaran (refreshing course)

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 7
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

harus diberikan surat keterangan;

- Personel fasilitas keamanan penerbangan wajib


mempertahankan kompetensinya sekurang – kurangnya
setiap 2 (dua) tahun sekali dengan cara mengikuti
pendidikan dan pelatihan penyegaran (refreshing course);

- Setiap personel fasilitas keamanan penerbangan yang telah


mengikuti pendidikan dan pelatihan penyegaran (refreshing
course) harus diberikan bukti atau surat keterangan.

4) Pelatihan kepedulian keamanan


- Setiap pegawai RA PT. CGP selain yang memiliki lisensi,
harus mengikuti sosialisasi kepedulian terhadap
pengamanan penerbangan (security awareness) dan
kepedulian terhadap barang – barang berbahaya (dangerous
goods awareness);

- Pelatihan kepedulian keamanan bertujuan untuk :


a) Memberikan gambaran umum tentang keamanan
penerbangan, dan pentingnya lingkungan keamanan
penerbangan yang aman;
b) Meningkatkan kepedulian risiko keamanan
penerbangan di Regulated Agent PT. Cahaya Gading
Perkasa;

c) Meningkatkan kesadaran untuk melaporkan kepada


pihak berwenang apabila terjadi insiden atau adanya

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 8
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

potensi ancaman keamanan penerbangan; dan


d) Memberikan pemahaman untuk turut serta menjaga
keamanan penerbangan di Regulated Agent PT. Cahaya
Gading Perkasa.

- Setiap personel yang telah mengikuti pelatihan kepedulian


keamanan harus diberikan surat keterangan.

5) Pengembangan dan peningkatan kompetensi

- Regulated Agent PT. Cahaya Gading Perkasa membuat


rencana pengembangan karir dan peningkatan kompetensi
personel di bidang keamanan penerbangan;

- Personel di bidang keamanan penerbangan harus


diinformasikan terkait rencana pengembangan karir dan
peningkatan kompetensi yang lebih tinggi oleh Regulated
Agent PT. Cahaya Gading Perkasa;

- Pengembangan karir dan peningkatan kompetensi dalam hal


ini adalah pendidikan dan pelatihan lanjutan (advance),
antara lain :
a. Crisis Management;
b. Risk Management;
c. Aviation Security Management;
d. Kendali mutu (quality control);
e. Security Management System (SeMS);
f. Kepemimpinan (Leadership);
g. Human Factor Course;
h. Air Cargo Security Course; dan
Disusun Oleh : Disetujui Oleh :
PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 9
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

i. Profilling Course.

- Memberikan sekurang - kurangnya 2 (dua) jenis pendidikan


dan pelatihan lanjutan (advance) kepada personel keamanan
penerbangan yang akan dipromosikan untuk menduduki
jabatan tertentu di bidang keamanan penerbangan.

- Pendidikan dan pelatihan lanjutan (advance) yang


diberikan oleh RA PT. CGP sebagai persyaratan untuk
menduduki jabatan Junior Avsec meliputi :
a) Profilling Course;
b) Penanganan terhadap rekomendasi dari hasil inspeksi
kendali mutu (quality control).

- Pendidikan dan pelatihan lanjutan (advance) yang


diberikan oleh Regulated Agent PT. Cahaya Gading
Perkasa sebagai persyaratan untuk menduduki jabatan
Senior Avsec meliputi :
a) Risk Management;
b) Human Factor Course.

- Pendidikan dan pelatihan lanjutan (advance) yang


diberikan oleh Regulated Agent PT. Cahaya Gading
Perkasa sebagai persyaratan untuk menduduki jabatan
Inspektor Quality Control meliputi :
a) Kendali mutu (quality control);
b) Risk Management.
- Pendidikan dan pelatihan lanjutan (advance) yang
diberikan oleh Regulated Agent PT. Cahaya Gading
Perkasa sebagai persyaratan untuk menduduki jabatan

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 10
Amandemen : 00
BAB IV
PROGRAM KEAMANAN PENDIDIKAN DAN
KARGO DAN POS PELATIHAN
PT. CAHAYA GADING PERKASA

Manager RA meliputi :
a) Aviation Security Management (Avsec Management);
b) Kepemimpinan (Leadership).

- RA PT. CGP menambah pengetahuan dan wawasan


personel di bidang keamanan penerbangan dengan
mengikuti dan menghadiri seminar atau workshop ataupun
kegiatan sejenis di bidang keamanan penerbangan.

4.2.3 Prosedur pendokumentasian rekrutmen, pendidikan, pelatihan


dan pelaporan

- HRD harus mendokumentasikan semua data kegiatan rekrutmen,


pendidikan dan pelatihan;
- Penyimpanan data dilakukan selama 2 (dua) tahun;
- Untuk data yang bersifat penting dapat disimpan dalam bentuk soft
copy/CD;
- Setiap pegawai yang mengambil data atau apabila dibutuhkan,
harus mendapat persetujuan HRD Regulated Agent PT. Cahaya
Gading Perkasa;
- Dalam pelaksanaan program pendidikan dan pelatihan, HRD wajib
melaporkan kepada Manager RA Regulated Agent PT. Cahaya
Gading Perkasa;
- Program pendidikan dan pelatihan yang telah dilaksanakan dan
dievaluasi oleh HRD, wajib dilaporkan 1 (satu) tahun sekali kepada
Direktorat Jenderal Perhubungan Udara oleh Direktur Utama
PT. Cahaya Gading Perkasa.

Disusun Oleh : Disetujui Oleh :


PT. Cahaya Gading Direktorat Keamanan
Perkasa Penerbangan

Edisi : 03 Tanggal Persetujuan : Hal.


IV - 11
Amandemen : 00

Anda mungkin juga menyukai